SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 2
TRY OUT 2 KIMIA 
1. Konfigurasi elektron unsur yang bernomor atom 23 
adalah…. 
a. 1s22s22p63s23p64s24p3 
b. 1s22s22p63s23p64s23d24p1 
c. 1s22s23s23p64s5 
d. 1s22s22p63s23p64s23d3 
e. 1s22s22p63s23p63d5 
2. Diketahui nomor atom unsur Ca=20. Konfigurasi 
elektron ion Ca2+ adalah…. 
a. 1s22s22p22p63s2 
b. 1s22s22p63s23p6 
c. 1s22s22p63s13p4 
d. 1s22s22p63s13p6 
e. 1s22s22p63s13p64s23d3 
3. Unsur X memiliki nomor atom 35. Konfigurasi 
elektron ion X- adalah…. 
a. 1s22s22p63s23p63d104p5 
b. 1s22s22p63s23p63d104s24p6 
c. 1s22s22p63s23p63d104s24p55s1 
d. 1s22s23s23p63d104s24p4 
e. 1s22s22p63s23p63d104s14p5 
4. Suatu atom memiliki simbol 24X. Bilangan kuantum 
elektron terakhir atom tersebut adalah.... 
a. n = 3, l = 2, m = - 2, s = + ½ 
b. n = 3, l = 2, m = + 2, s = + ½ 
c. n = 3, l = 2, m = - 2, s = - ½ 
d. n = 3, l = 2, m = + 2, s = + ½ 
e. n = 4, l = 1, m = 0, s = - ½ 
5. Bilangan kuantum yang mungkin untuk elektron 
valensi atom X : 1s22s22p63s2 adalah… 
a. n = 2, l = 1 ,m = +1 s = 0 
b. n = 2, l = 0 ,m = +1 s = -1/2 
c. n = 3, l = 0 ,m = 0 s = +1/2 
d. n = 3, l = 1 ,m = 0 s = +1/2 
e. n = 3, l = 1 ,m = 0 s = -1/2 
6. Ion X+2 memiliki konfigurasi elektron 1s22s22p6, 
Nilai keempat bilangan kuantum elektron valensi 
atom X adalah…. 
a. n = 2, l = 0 ,m = 0 s = -1/2 
b. n = 2, l = 1 ,m = +1 s = -1/2 
c. n = 3, l = 0 ,m = 0 s = -1/2 
d. n = 3, l = 1 ,m = -1 s = +1/2 
e. n = 3, l = 1 ,m = 0 s = +1/2 
7. Unsur X mempunyai nomor atom 30. Unsur 
tersebut dalam sistem periodik terletak pada…. 
a. golongan II A periode 3 
b. golongan II B periode 4 
c. golongan II A periode 4 
d. golongan VII A periode 4 
e. golongan IV B periode 4 
8. Atom X memiliki elektron valensi dengan bilangan 
kuantum n = 3, l = 2, dan m = 0 serta s = +1/2. 
Golongan/ periode yang mungkin untuk atom X 
adalah…. 
a. III B/3 
b. III B/4 
c. V A/3 
d. V B/4 
e. VIII B/4 
9. Perhatikan gambar berikut: 
Ikatan/interaksi antar molekul yang ditunjukkan nomor 3 
adalah.... 
a. Gaya dipol-dipol induksi 
b. Gaya dipol-dipol 
c. Ikatan hidrogen 
d. Gaya London 
e. Gaya ion-dipol 
10. Apabila unsur 16X berikatan dengan unsur 35Y, maka 
rumus kimia dan jenis ikatan yang terbentuk adalah... 
a. XY ionik c. XY2 ionik e. X2Y kovalen 
b. X2Y ionik d. XY2 kovalen 
11. Senyawa yang tersusun dari buah unsure 6X dan 17Y, bila 
berikatan akan memiliki bentuk molekul dan dan 
kepolaran berturut-turut adalah… 
a. Tetrahedral, polar d. bentuk V, non polar 
b. Tetrahedral, non polar e. Bentuk V, polar 
c. Trigonal bipiramida, polar 
12. Berikut ini adalah rumus elektron dari ion nitrat 
O 
x O O 
N 
P 
Q 
S R 
T 
Ikatan kovalen koordinat pada gambar tersebut 
ditunjukkan oleh anak panah huruf… 
a. P c. Q e. R 
b. S d. T 
13. Perhatikan data hasil percobaan berikut. 
No Sifat fisik Zat A Zat B 
1 Wujud zat Padat Padat 
2 Kelarutan dalam air Larut Tidak larut 
3 Daya hantar listrik larutan Konduktor Isolator 
4 Titik leleh dan titik didih Tinggi Rendah 
Berdasarkan data tersebut, dapat disimpulkan bahwa jenis 
ikatan yang terdapat pada zat A dan zat B berturut-turut 
adalah…. 
A. ionik dan kovalen nonpolar 
B. kovalen polar dan ionik 
C. kovalen nonpolar dan ionik 
D. kovalen koordinasi dan logam 
E. hidrogen dan kovalen
14. Data percobaan pembakaran belerang: 
No Massa S Massa O2 Massa SO3 
1 0,64 gram 1,92 gram 1,60 gram 
2 0,32 gram 0,48 gram 0,80 gram 
3 0,64 gram 0,96 gram 1,60 gram 
4 0,48 gram 0,96 gram 1,20 gram 
Perbandingan massa belerang dan oksigen 
adalah… 
a. 1 : 3 c. 2 : 1 e. 3 : 2 
b. 1 : 2 d. 2 : 3 
15. Pembakaran gas etana menurut persamaan reaksi: 
2C2H6(g) + 7O2(g) → 4CO2(g) + 6H2O(g) 
Volume gas CO2 yang terbentuk pada pembakaran 
sempurna 3 liter gas etana adalah.... 
A. 1,5 liter 
B. 2 liter 
C. 6 liter 
D. 9 liter 
E. 10,5 liter

Más contenido relacionado

La actualidad más candente (19)

Ikatan kimia 2 ...
Ikatan kimia 2                                                               ...Ikatan kimia 2                                                               ...
Ikatan kimia 2 ...
 
Soal ujian kimia kelas viii
Soal ujian kimia kelas viiiSoal ujian kimia kelas viii
Soal ujian kimia kelas viii
 
Ikatan kimia 1 ...
Ikatan kimia 1                                                               ...Ikatan kimia 1                                                               ...
Ikatan kimia 1 ...
 
UKBM IKATAN KIMIA
UKBM IKATAN KIMIAUKBM IKATAN KIMIA
UKBM IKATAN KIMIA
 
Kuis ikatan kimia
Kuis ikatan kimiaKuis ikatan kimia
Kuis ikatan kimia
 
Soal Ulangan Harian Atom dan Molekul
Soal Ulangan Harian Atom dan MolekulSoal Ulangan Harian Atom dan Molekul
Soal Ulangan Harian Atom dan Molekul
 
Ikatan kimia 2
Ikatan kimia 2Ikatan kimia 2
Ikatan kimia 2
 
Lks spu
Lks spuLks spu
Lks spu
 
Kc tuntas kimia 11 1 andywaluyo.wordpress.com
Kc tuntas kimia 11 1 andywaluyo.wordpress.comKc tuntas kimia 11 1 andywaluyo.wordpress.com
Kc tuntas kimia 11 1 andywaluyo.wordpress.com
 
Kuis ikatan kimia
Kuis ikatan kimiaKuis ikatan kimia
Kuis ikatan kimia
 
Rizki rossa kimia
Rizki rossa kimiaRizki rossa kimia
Rizki rossa kimia
 
Bilangan kuantum
Bilangan kuantumBilangan kuantum
Bilangan kuantum
 
Kuis ikatan kimia
Kuis ikatan kimiaKuis ikatan kimia
Kuis ikatan kimia
 
Soal n jwb kls 9
Soal n jwb kls 9Soal n jwb kls 9
Soal n jwb kls 9
 
Quiz Ikatan Kimia
Quiz Ikatan KimiaQuiz Ikatan Kimia
Quiz Ikatan Kimia
 
Konfigrasi elektron
Konfigrasi elektronKonfigrasi elektron
Konfigrasi elektron
 
Atom,Periodik&Ikatan
Atom,Periodik&IkatanAtom,Periodik&Ikatan
Atom,Periodik&Ikatan
 
Teori hibridisasi
Teori hibridisasiTeori hibridisasi
Teori hibridisasi
 
soal Bentuk dan interaksi antar molekul
soal Bentuk dan interaksi antar molekulsoal Bentuk dan interaksi antar molekul
soal Bentuk dan interaksi antar molekul
 

Destacado (20)

Soal Kimia kelas 3 SMA 12
Soal Kimia kelas 3 SMA  12Soal Kimia kelas 3 SMA  12
Soal Kimia kelas 3 SMA 12
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 15
Soal Kimia kelas 3 SMA  15Soal Kimia kelas 3 SMA  15
Soal Kimia kelas 3 SMA 15
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 14
Soal Kimia kelas 3 SMA  14Soal Kimia kelas 3 SMA  14
Soal Kimia kelas 3 SMA 14
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 11
Soal Kimia kelas 3 SMA  11Soal Kimia kelas 3 SMA  11
Soal Kimia kelas 3 SMA 11
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 13
Soal Kimia kelas 3 SMA  13Soal Kimia kelas 3 SMA  13
Soal Kimia kelas 3 SMA 13
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 9
Soal Kimia kelas 3 SMA  9Soal Kimia kelas 3 SMA  9
Soal Kimia kelas 3 SMA 9
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 19
Soal Kimia kelas 3 SMA  19Soal Kimia kelas 3 SMA  19
Soal Kimia kelas 3 SMA 19
 
Tryout UN KIMIA 2015
Tryout UN KIMIA 2015 Tryout UN KIMIA 2015
Tryout UN KIMIA 2015
 
Soal uts kimia
Soal uts kimiaSoal uts kimia
Soal uts kimia
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 17
Soal Kimia kelas 3 SMA  17Soal Kimia kelas 3 SMA  17
Soal Kimia kelas 3 SMA 17
 
Try out 4
Try out 4Try out 4
Try out 4
 
Prediksi SBMPTN KIMIA 3
Prediksi SBMPTN KIMIA 3Prediksi SBMPTN KIMIA 3
Prediksi SBMPTN KIMIA 3
 
Koloid
KoloidKoloid
Koloid
 
Prediksi un kimia 2014, un kima 2014, un 2014
Prediksi un kimia 2014, un kima 2014, un 2014Prediksi un kimia 2014, un kima 2014, un 2014
Prediksi un kimia 2014, un kima 2014, un 2014
 
Prediksi SBMPTN 1
Prediksi SBMPTN 1Prediksi SBMPTN 1
Prediksi SBMPTN 1
 
Soal try out fisika 2016
Soal try out fisika 2016Soal try out fisika 2016
Soal try out fisika 2016
 
Prediksi un kimia 2014
Prediksi un kimia 2014Prediksi un kimia 2014
Prediksi un kimia 2014
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 16
Soal Kimia kelas 3 SMA  16Soal Kimia kelas 3 SMA  16
Soal Kimia kelas 3 SMA 16
 
MATERI HIDROLISIS GARAM KIMIA XI IPA
MATERI HIDROLISIS GARAM KIMIA XI IPAMATERI HIDROLISIS GARAM KIMIA XI IPA
MATERI HIDROLISIS GARAM KIMIA XI IPA
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 1
Soal Kimia kelas 3 SMA  1Soal Kimia kelas 3 SMA  1
Soal Kimia kelas 3 SMA 1
 

Similar a Try out 2

Soal uas kimia 2012 13
Soal uas kimia 2012 13Soal uas kimia 2012 13
Soal uas kimia 2012 13
dasi anto
 
Soal kimia muhammad buston a
Soal kimia muhammad buston aSoal kimia muhammad buston a
Soal kimia muhammad buston a
ardyardlya
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 8
Soal Kimia kelas 3 SMA  8Soal Kimia kelas 3 SMA  8
Soal Kimia kelas 3 SMA 8
Astoeti Utie'
 
Try out ujian nasional kimia sma ipa
Try out ujian nasional  kimia sma ipaTry out ujian nasional  kimia sma ipa
Try out ujian nasional kimia sma ipa
mardiyanto83
 

Similar a Try out 2 (20)

SOAL_MANDIRI_KELAS_X_(I) (2).docx
SOAL_MANDIRI_KELAS_X_(I) (2).docxSOAL_MANDIRI_KELAS_X_(I) (2).docx
SOAL_MANDIRI_KELAS_X_(I) (2).docx
 
Modul Bimbingan Belajar Persiapan UN dan USBN Mapel Kimia
Modul Bimbingan Belajar Persiapan UN dan USBN Mapel Kimia Modul Bimbingan Belajar Persiapan UN dan USBN Mapel Kimia
Modul Bimbingan Belajar Persiapan UN dan USBN Mapel Kimia
 
Latihan soal x mia
Latihan soal x miaLatihan soal x mia
Latihan soal x mia
 
Ukk kimia kelas x
Ukk kimia kelas xUkk kimia kelas x
Ukk kimia kelas x
 
Soal uas kimia 2012 13
Soal uas kimia 2012 13Soal uas kimia 2012 13
Soal uas kimia 2012 13
 
Prediksi 4 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 4 Ujian Nasional Kimia 2017Prediksi 4 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 4 Ujian Nasional Kimia 2017
 
Prediksi 2 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 2 Ujian Nasional Kimia 2017Prediksi 2 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 2 Ujian Nasional Kimia 2017
 
Soal try out 2 ujian nasional kimia 2017
Soal try out 2 ujian nasional kimia 2017Soal try out 2 ujian nasional kimia 2017
Soal try out 2 ujian nasional kimia 2017
 
Latihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas X
Latihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XLatihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas X
Latihan Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas X
 
Prediksi 3 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 3 Ujian Nasional Kimia 2017Prediksi 3 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 3 Ujian Nasional Kimia 2017
 
Uji kompetensi kimia X sma
Uji kompetensi kimia X smaUji kompetensi kimia X sma
Uji kompetensi kimia X sma
 
Soal kimia muhammad buston a
Soal kimia muhammad buston aSoal kimia muhammad buston a
Soal kimia muhammad buston a
 
Ul1kimia
Ul1kimiaUl1kimia
Ul1kimia
 
Latihan soal bil. kuantum
Latihan soal bil. kuantumLatihan soal bil. kuantum
Latihan soal bil. kuantum
 
Soal try out 1 ujian nasional Kimia 2017
Soal try out 1 ujian nasional Kimia 2017Soal try out 1 ujian nasional Kimia 2017
Soal try out 1 ujian nasional Kimia 2017
 
Prediksi 1 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 1 Ujian Nasional Kimia 2017Prediksi 1 Ujian Nasional Kimia 2017
Prediksi 1 Ujian Nasional Kimia 2017
 
Soal Kimia kelas 3 SMA 8
Soal Kimia kelas 3 SMA  8Soal Kimia kelas 3 SMA  8
Soal Kimia kelas 3 SMA 8
 
Prediksi UN KIMIA SMA 2018
Prediksi UN KIMIA SMA 2018Prediksi UN KIMIA SMA 2018
Prediksi UN KIMIA SMA 2018
 
Try out ujian nasional kimia sma ipa
Try out ujian nasional  kimia sma ipaTry out ujian nasional  kimia sma ipa
Try out ujian nasional kimia sma ipa
 
Soal UN Kimia Tahun 2016
Soal UN Kimia Tahun 2016Soal UN Kimia Tahun 2016
Soal UN Kimia Tahun 2016
 

Más de dasi anto

Más de dasi anto (20)

SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKMSOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
SOAL PTS GASAL KIMIA KELAS X SMA/MA Model AKM
 
Persiapan PTS Gasal Kimia Kelas XII IPA SMA/MA Model Soal AKM
Persiapan PTS Gasal Kimia Kelas XII IPA SMA/MA Model Soal AKMPersiapan PTS Gasal Kimia Kelas XII IPA SMA/MA Model Soal AKM
Persiapan PTS Gasal Kimia Kelas XII IPA SMA/MA Model Soal AKM
 
Modul Benzena kimia kelas xii sma
Modul Benzena kimia kelas xii sma Modul Benzena kimia kelas xii sma
Modul Benzena kimia kelas xii sma
 
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolitModul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
Modul Kimia Kelas X: Larutan Elektrolit dan Non-elektrolit
 
Ringkasan kimia unsur Kelas XII SMA IPA
Ringkasan kimia unsur Kelas XII SMA IPARingkasan kimia unsur Kelas XII SMA IPA
Ringkasan kimia unsur Kelas XII SMA IPA
 
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XII
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XIISOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XII
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XII
 
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS XSOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
SOAL LATIHAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) KIMIA KELAS X
 
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Polimer (Pengembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
 
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
Bentuk Molekul (Pegembangan Pembelajaran HOTS: RPP, LKS)
 
MODUL Ikatan kimia (Materi kimia kelas x sma)
MODUL Ikatan kimia (Materi kimia kelas x sma)MODUL Ikatan kimia (Materi kimia kelas x sma)
MODUL Ikatan kimia (Materi kimia kelas x sma)
 
Larutan Buffer (Penyangga) Kimia SMA Kelas XI Semester Genap
Larutan Buffer (Penyangga) Kimia SMA Kelas XI Semester GenapLarutan Buffer (Penyangga) Kimia SMA Kelas XI Semester Genap
Larutan Buffer (Penyangga) Kimia SMA Kelas XI Semester Genap
 
Sifat Koligatif Larutan (Kimia Kelas XII)
Sifat Koligatif Larutan (Kimia Kelas XII)Sifat Koligatif Larutan (Kimia Kelas XII)
Sifat Koligatif Larutan (Kimia Kelas XII)
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) bab polimer (kimia)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) bab polimer (kimia)Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) bab polimer (kimia)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) bab polimer (kimia)
 
Soal Ujian nasional (UN) kimia 2019.doc
Soal Ujian nasional (UN) kimia 2019.docSoal Ujian nasional (UN) kimia 2019.doc
Soal Ujian nasional (UN) kimia 2019.doc
 
Materi MAKROMOLEKUL (SMA), sub polimer
Materi MAKROMOLEKUL (SMA), sub polimerMateri MAKROMOLEKUL (SMA), sub polimer
Materi MAKROMOLEKUL (SMA), sub polimer
 
MODUL STEM dan ICT in Education
MODUL STEM dan ICT in EducationMODUL STEM dan ICT in Education
MODUL STEM dan ICT in Education
 
SOAL Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XI IPA
SOAL Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XI IPASOAL Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XI IPA
SOAL Penilaian Akhir Tahun (PAT) Kimia Kelas XI IPA
 
Prediksi USBN dan UN kimia 2018-2019
Prediksi USBN dan UN kimia 2018-2019Prediksi USBN dan UN kimia 2018-2019
Prediksi USBN dan UN kimia 2018-2019
 
CONTOH RPP KIMIA BERBASIS STEM
CONTOH RPP KIMIA BERBASIS STEMCONTOH RPP KIMIA BERBASIS STEM
CONTOH RPP KIMIA BERBASIS STEM
 
Soal Ujian Nasional Kimia 2018
Soal Ujian Nasional Kimia 2018Soal Ujian Nasional Kimia 2018
Soal Ujian Nasional Kimia 2018
 

Último

Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
AlfandoWibowo2
 

Último (20)

E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptxPelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Jalan .pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 

Try out 2

  • 1. TRY OUT 2 KIMIA 1. Konfigurasi elektron unsur yang bernomor atom 23 adalah…. a. 1s22s22p63s23p64s24p3 b. 1s22s22p63s23p64s23d24p1 c. 1s22s23s23p64s5 d. 1s22s22p63s23p64s23d3 e. 1s22s22p63s23p63d5 2. Diketahui nomor atom unsur Ca=20. Konfigurasi elektron ion Ca2+ adalah…. a. 1s22s22p22p63s2 b. 1s22s22p63s23p6 c. 1s22s22p63s13p4 d. 1s22s22p63s13p6 e. 1s22s22p63s13p64s23d3 3. Unsur X memiliki nomor atom 35. Konfigurasi elektron ion X- adalah…. a. 1s22s22p63s23p63d104p5 b. 1s22s22p63s23p63d104s24p6 c. 1s22s22p63s23p63d104s24p55s1 d. 1s22s23s23p63d104s24p4 e. 1s22s22p63s23p63d104s14p5 4. Suatu atom memiliki simbol 24X. Bilangan kuantum elektron terakhir atom tersebut adalah.... a. n = 3, l = 2, m = - 2, s = + ½ b. n = 3, l = 2, m = + 2, s = + ½ c. n = 3, l = 2, m = - 2, s = - ½ d. n = 3, l = 2, m = + 2, s = + ½ e. n = 4, l = 1, m = 0, s = - ½ 5. Bilangan kuantum yang mungkin untuk elektron valensi atom X : 1s22s22p63s2 adalah… a. n = 2, l = 1 ,m = +1 s = 0 b. n = 2, l = 0 ,m = +1 s = -1/2 c. n = 3, l = 0 ,m = 0 s = +1/2 d. n = 3, l = 1 ,m = 0 s = +1/2 e. n = 3, l = 1 ,m = 0 s = -1/2 6. Ion X+2 memiliki konfigurasi elektron 1s22s22p6, Nilai keempat bilangan kuantum elektron valensi atom X adalah…. a. n = 2, l = 0 ,m = 0 s = -1/2 b. n = 2, l = 1 ,m = +1 s = -1/2 c. n = 3, l = 0 ,m = 0 s = -1/2 d. n = 3, l = 1 ,m = -1 s = +1/2 e. n = 3, l = 1 ,m = 0 s = +1/2 7. Unsur X mempunyai nomor atom 30. Unsur tersebut dalam sistem periodik terletak pada…. a. golongan II A periode 3 b. golongan II B periode 4 c. golongan II A periode 4 d. golongan VII A periode 4 e. golongan IV B periode 4 8. Atom X memiliki elektron valensi dengan bilangan kuantum n = 3, l = 2, dan m = 0 serta s = +1/2. Golongan/ periode yang mungkin untuk atom X adalah…. a. III B/3 b. III B/4 c. V A/3 d. V B/4 e. VIII B/4 9. Perhatikan gambar berikut: Ikatan/interaksi antar molekul yang ditunjukkan nomor 3 adalah.... a. Gaya dipol-dipol induksi b. Gaya dipol-dipol c. Ikatan hidrogen d. Gaya London e. Gaya ion-dipol 10. Apabila unsur 16X berikatan dengan unsur 35Y, maka rumus kimia dan jenis ikatan yang terbentuk adalah... a. XY ionik c. XY2 ionik e. X2Y kovalen b. X2Y ionik d. XY2 kovalen 11. Senyawa yang tersusun dari buah unsure 6X dan 17Y, bila berikatan akan memiliki bentuk molekul dan dan kepolaran berturut-turut adalah… a. Tetrahedral, polar d. bentuk V, non polar b. Tetrahedral, non polar e. Bentuk V, polar c. Trigonal bipiramida, polar 12. Berikut ini adalah rumus elektron dari ion nitrat O x O O N P Q S R T Ikatan kovalen koordinat pada gambar tersebut ditunjukkan oleh anak panah huruf… a. P c. Q e. R b. S d. T 13. Perhatikan data hasil percobaan berikut. No Sifat fisik Zat A Zat B 1 Wujud zat Padat Padat 2 Kelarutan dalam air Larut Tidak larut 3 Daya hantar listrik larutan Konduktor Isolator 4 Titik leleh dan titik didih Tinggi Rendah Berdasarkan data tersebut, dapat disimpulkan bahwa jenis ikatan yang terdapat pada zat A dan zat B berturut-turut adalah…. A. ionik dan kovalen nonpolar B. kovalen polar dan ionik C. kovalen nonpolar dan ionik D. kovalen koordinasi dan logam E. hidrogen dan kovalen
  • 2. 14. Data percobaan pembakaran belerang: No Massa S Massa O2 Massa SO3 1 0,64 gram 1,92 gram 1,60 gram 2 0,32 gram 0,48 gram 0,80 gram 3 0,64 gram 0,96 gram 1,60 gram 4 0,48 gram 0,96 gram 1,20 gram Perbandingan massa belerang dan oksigen adalah… a. 1 : 3 c. 2 : 1 e. 3 : 2 b. 1 : 2 d. 2 : 3 15. Pembakaran gas etana menurut persamaan reaksi: 2C2H6(g) + 7O2(g) → 4CO2(g) + 6H2O(g) Volume gas CO2 yang terbentuk pada pembakaran sempurna 3 liter gas etana adalah.... A. 1,5 liter B. 2 liter C. 6 liter D. 9 liter E. 10,5 liter