SlideShare a Scribd company logo
1 of 30
PERAKITAN KOMPUTER
1. Pengenalan Komputer
Kata komputer berasal dari bahasa Latin yaitu Computare yang artinya menghitung.
Dalam bahasa Inggris disebut to compute. Secara definisi komputer diterjemahkan sebagai
sekumpulan alat elektronik yang saling bekerja sama, dapat menerima data (input),
mengolah data (proses) dan memberikan informasi (output) serta terkoordinasi dibawah
kontrol program yang tersimpan di memorinya. Jadi cara kerja komputer dapat kita
gambarkan sebagai berikut:
1. Input Device, adalah perangkat-perangkat keras computer yang berfungsi untuk
memasukkan data ke dalam memori komputer, separate keyboard, mouse, joystick Dan lain-
lain.
2. Prosesor, adalah perangkat utama computer yang mengelola seluruh aktifitas computer itu
sendiri. Prosesor terdiri dari dua bagian utama, yaitu ; - Control Unit (CU), merupakan
komponen utama prosesor yang mengontrol semua perangkat yang terpasang pada
komputer, mulai dari input device sampai output device. - Arithmetic Logic Unit (ALU),
merupakan bagian dari prosesor yang khusus mengolah data aritmatika (menambah,
mengurang dll) serta data logika (perbandingan).
3. Output Device, adalah perangkat komputer yang berguna untuk menghasilkan keluaran,
apakah itu ke kertas (hardcopy), ke layar monitor (softcopy) atau keluaran berupa suara.
Contohnya printer, speaker, plotter, monitor dan banyak yang lainnya. Dari penjelasan diatas
dapat kita simpulkan bahwa prinsip kerja komputer tersebut diawali memasukkan data dari
perangkat input, lalu data tersebut diolah sedemikian rupa oleh CPU sesuai yang kita
 3. Memori adalah media penyimpan data pada komputer. Memori terbagi
atas dua macam, yaitu ;
 1.Read Only Memory (ROM), yaitu memori yang hanya bisa dibaca saja, tidak dapat
dirubah dan dihapus dan sudah diisi oleh pabrik pembuat komputer. Isi ROM diperlukan
pada saat komputer dihidupkan. Perintah yang ada pada ROM sebagian akan dipindahkan
ke RAM. Perintah yang ada di ROM antara lain adalah perintah untuk membaca sistem
operasi dari disk, perintah untuk mencek semua peralatan yang ada di unit sistem dan
perintah untuk menampilkan pesan di layar. Isi ROM tidak akan hilang meskipun tidak ada
aliran listrik. Tapi pada saat sekarang ini ROM telah mengalami perkembangan dan banyak
macamnya, diantaranya :
 2.PROM (Programable ROM), yaitu ROM yang bisa kita program kembali dengan catatan
hanya boleh satu kali perubahan setelah itu tidak dapat lagi diprogram. RPROM (Re-
Programable ROM), merupakan perkembangan dari versi PROM dimana kita dapat
melakukan perubahan berulangkali sesuai dengan yang diinginkan. EPROM (Erasable
Program ROM), merupakan ROM yangdapat kita hapus dan program kembali, tapi cara
penghapusannya dengan menggunakan sinar ultraviolet. EEPROM (Electrically Erasable
Program ROM), perkembangan mutakhir dari ROM dimana kite adapt mengubahdan
menghapus program ROM dengan menggunakan teknikelektrik. EEPROM ini merupakan
jenis yang paling banyak digunakan saat ini. Random Access Memoir (RAM), dari
namanya kite adapt artikan bahwa RAM adalah memoir yang adapt diakses secara
random. RAM berfungsi untuk menyimpan program yang kite olah untuk sementara waktu
(power on) jika computer kite matikan, maka seluruh data yang tersimpan dalai RAM akan
hilang. Tujuan dari RAM ini adalah mempercepat pemroses data pada komputer. Agar data
yang kita buat tidak dapat hilang pada saat komputer dimatikan, diperlukan media
penyimpanan eksternal, seperti Disket, Harddisk, flash disk, PCMCIA card dan lain-lain.
 Data Dan informasi Data adalah istilah majemuk dari kata “datum” berarti Fakta, atau
bagian dari fakta yang mengandung arti yang dihubungkan dengan kenyataan, simbol-
simbol, gambar- gambar, kata-kata, angka-angka, huruf-huruf, atau simbol-simbol yang
menunjukkan suatu ide, objek, kondisi, atau situasi Dan lain-lain. Data itu sendiri
merupakan bentuk jamak dari datum yang berarti informasi. Jelasnya data itu dapat
berupa apa saja dan dapat ditemui di mana saja. Kemudian kegunaan dari data adalah
sebagai bahan dasar yang obyektif (relatif) di dalam proses penyusunan kebijaksanaan
dan keputusan. Keuntungan Dan Kerugian menggunakan komputer. Keuntungan : 1.
Computer tidak pernah lelah (mungkin kalau terlalu panas jadi rusak), 2. Memiliki
kecepatan Dan ketelitian yang tinggi dalai mengerjakan fungsinya, 3. Memiliki media
penyimpanan yang ringkas Dan berkapasitas besar, 4. Mampu mengolah data dalai
jumlah besar Dan, 5. Adapt membuka lapangan pekerjaan baru Sebago ahli computer.
Kerugian : 1. Manusia semakin tergantung dengan bantuan computer, 2. Berkurangnya
tenaga kerja akibat pekerjaannya digantikan oleh computer, 3. Computer melakukan
pekerjaan sesuai dengan perintah manusia, bila terdapat kesalahan, computer tetap
mengerjakan kesalahan tersebut.
 Siklus informasi Siklus informasi adalah gambaran secara umum mengenai proses
terhadap data sehingga menjadi informasi yang bermanfaat bagi pengguna. Informasi
yang menghasilkan informasi berikutnya. Demikian seterusnya proses pengolahan data
menjadi informasi. Data merupakan bentuk mentah yang belum adapt bercerita
banyak, sehingga perlu diolah lebih lanjut. Data ditangkap Sebago input, diproses
melalui suatu model membentuk informasi. Pemakai kemudian menerima informasi
tersebut Sebago landasan untuk membuat suatu keputusan Dan melakukan tindakan
operasional yang akan membuat sejumlah data baru. Data baru tersebut selanjutnya
menjadi input pada proses berikutnya, begitu seterusnya sehingga membentuk suatu
 Komponen-Komponen Komputer Komputer terdiri dari tiga komponen utama yang
tidak dapat dipisahkan, yaitu ; 1. Hardware (perangkat keras), Merupakan peralatan
fisik dari komputer yang dapat kita lihat dan rasakan. Hardware ini terdiri dari ; •
Input/Output Device (I/O Device) Input Device, adalah perangkat-perangkat keras
computer yang berfungsi untuk memasukkan data ke dalai memoir computer,
separate keyboard, mouse, joystick Dan lain-lain. Output Device, adalah perangkat
computer yang berguna untuk menghasilkan kilogram, apace it key karats
(hardcopy), key layer monitor (softcopy) ate kilogram beluga sutra. Continua printer,
speaker, plotter, monitor Dan yang lanyard. . • Storage Device (perangkat
penyimpanan) Merupakan media untuk menyimpan data separate : disket, harddisk,
CD-I, flash disk dll. Hardisk 1. Pengertian Adalah salah satu perangkat keras
sekunder Dan berisi piringan magnetis yang berfungsi untuk menyimpan data. 2.
Fungsi Hardisk Hardisk berfungsi untuk menyimpan data – data serta menampung
data dalai jumlah yang sangat besar serta memiliki kecepatan pada saat memanggil
kembali data yang tersimpan. Jenis – Jenis Hard Disk: Disk ATA / EIDE, hard disk
dengan tipe EIDE (Enhanced Integrated Drive Electronic) atau tipe ATA (Advanced
Technology Attachment) adalah standar versi terbaru suatu antar muka disk yang
sesuai untuk koneksi ke bus, Banyak produsen disk memiliki rentang disk dengan
antar muka EIDE / ATA, disk semacam itu dapat dihubungkan langsung ke bus PCI,
yang digunakan pada banyak PC (personal computer). Keuntungan drive EIDE / ATA
yang signifikan adalah harganya yang cukup murah, karena penggunaannya di
pasaran PC. Salah satu kekurangan
 utamanya adalah diperlukan kontroler terpisah untuk tiap drive jika dua drive digunakan
bersamaan untuk meningkatkan performa. Salah satu produsen chip yang terkenal sudah
menyertakan kontroler yang memungkinkan disk EIDE / ATA dihubungkan langsung ke
motherboard. Disk SCSI, banyak disk memiliki antar muka yang didesain untuk koneksi
ke bus SCSI standar. Disk tersebut cenderung lebih mahal, tetapi mempunyai performa
yang lebih baik, yang dimungkinkan karena kelebihan bus SCSI daripada bus PCI. Akses
yang bersamaan dapat dilakukan ke banyak disk drive karena antar muka drive secara
aktif dihubungkan ke bus SCSI hanya pada saat drive tersebut siap untuk transfer data.
Hal ini terutama berguna dalam aplikasi dimana terdapat sejumlah besar request untuk
file kecil, yang sering terjadi dalam komputer yang digunakan sebagai file server. Disk.
RAID, menjanjikan performa yang luar biasa dan menyediakan penyimpanan yang besar
dan handal. Disk tersebut digunakan baik dalam komputer performa tinggi atau dalam
sistem yang memerlukan keandalan yang lebih tingi dari tingkat normal. Akan tetapi,
dengan semakin menurunnya harga ke tingkat yang lebih terjangkau, disk tersebut
menjadi lebih menarik bahkan untuk sistem komputer dengan ukuran rata – rata. Disk
SATA, hard disk dengan tipe SATA (Serial Advanced Technology Attachment), yaitu
interface disk ATA (Advanced Technology Attachment) dengan versi Serialnya
menggunakan kabel tipis yang memiliki total kabel kecil sekitar dua pertiga dari total kabel
harddisk dengan tipe EIDE atau ATA disk yang berjumlah 39 pins dan SATA mempunyai
kecepatan pengiriman data sangat tinggi serta mengurani latensi. Sehingga bus serial ini
mampu melebihi kecepatan bus paralel. SATA dalam mentransfer data secara berurutan
atau serial lewat kabelnya dan juga secara teknik SATA menyusun sendiri disk yang
tersambung ke dalam motherboard tanpa adanya sistem master ataupun slave, sehingga
kabel SATA hanya dapat digunakan pada satu hard disk. Tipe hard disk yang telah
dibahas ini, semuanya masuk dalam kategori internal hard disk, maksudnya yang diinstall
di dalam CPU. Selain internal hard disk ada juga eksternal harddisk (hard disk yang
 membongkar PC dan hanya dengan menghubungkan port USB ke PC, dan dapat
mentransfer data 480 Mbps. FLOPPY DISK DRIVE 1. Pengertian Adalah perangkat
keras computer Sebagai Penggerak floppy disk atau disket. 2. Fungsi Floppy disk
drive berfungsi untuk membaca data yang tersimpan di dalai floppy disk, separate
disket. CD ROM Drive ( Compact Disk Read Only Memory Drive ) 1. Pengertian CD
ROM DRIVE adalah salah satu perangkat keras computer yang berfungsi untuk
membaca data dalai bentuk Compact Disk ( CD ). 2. Fungsi CD-ROM drive
digunakan untuk membaca compact disk dalai bentuk audio ate CD-ROM. CD-ROM
keluaran terbaru dapat membaca CD-R (CD yang dapat ditulis) dan juga CD-RW
(CD yang dapat ditulis berulang-ulang). Kecepatan berputar dari CD-ROM biasanya
tidak terlalu penting kecuali pada saat menginstall program, memainkan permainan
(games) yang menggunakan CD-ROM drive, atau pada saat membuat CD dengan
CD writer. EXTERNAL DATA STORAGE ( FLASH DISK ) 1. Pengertian Adalah media
penyimpanan luar yang adapt di pindah-pindah, contohnya adalah Flash Disk. •
Monitor /Screen Monitor merupakan sarana untuk menampilkan apa yang kite
ketikkan pada papan keyboard setelah diolah oleh prosesor. Monitor disebut juga
dengan Visual Display Unit (VDU). Jenis-jenis monitor • Monitor Catoda Ray Tube
(CRT) Monitor ini merupakan monitor yang mempunyai tabung yang memproduksi
elektron
 untuk menembak layar, sehingga tercipta gambar di layar seperti cara kerja
di televisi. Monitor ini memakai port 15 pin dengan 3 baris. • Monitor Liquid
Crystal Display (LCD) Cara kerja monitor ini adalah dengan pemberian
stimulasi arus listrik dari luar kepada liquid crystal (materi biphenyl),
sehingga akan mengubah properti dari cahaya yang dilewatkan crystal. •
Casing Unit adalah tempat dari semua peralatan computer, baik it
motherboard, card, peripheral lain dan Central Procesing Unit (CPU).Casing
unit ini disebut juga dengan System Unit. • Central Procesing Unit (CPU)
adalah salah satu bagian komputer yang paling penting, karena jenis
prosesor menentukan pula jenis komputer. Baik tidaknya suatu komputer,
jenis komputer, harga komputer, ditentukan terutama oleh jenis
prosesornya.Semakin canggih prosesor komputer, maka kemampuannya
akan semakin baik dan biasanya harganya akan semakin mahal. 2.
Software (perangkat lunak), merupakan program-program komputer yang
berguna untuk menjalankan suatu pekerjaan sesuai dengan yang
dikehendaki. Program tersebut ditulis dengan bahasa khusus yang
dimengerti oleh komputer. Software terdiri dari beberapa jenis, yaitu ; •
Sistem Operasi, Adalah software yang berfungsi untuk mengaktifkan seluruh
perangkat yang terpasang pada komputer sehingga masing-masingnya
dapat saling berkomunikasi. Tanpa ada sistem operasi maka komputer tak
dapat difungsikan sama sekali
 Contoh-contoh system operasi 1.LINUX Secara teknis dan singkat dapat
dikatakan, Linux adalah suatu sistem operasi yang bersifat multi user dan
multitasking, yang dapat berjalan di berbagai platform. 2. windows Microsoft
Windows adalah sistem operasi komputer berbasiskan GUI (Graphic User
Interface) yang paling banyak digunakan dalam komputer pribadi di seluruh
dunia. 3.Mac OS Mac OS, yang bererti Macintosh Operating System, atau
Sistem Pengoperasi Macintosh, adalah sistem pengoprasian komputer
Apple untuk komputer Apple Macintosh. Mac OS merupakan sistem
pengoperasian pertama yang menggunakan antarmuka pengguna
grafis(GUI). 4.UNIX UNIX adalah sistem operasi yang digunakan sebagai
sistem operasi baku pada berbagai jenis komputer, terutama komputer mini
baik sebagai workstation atau server (sistem yang menyediakan pelayanan
pada jaringan). Karena dengan unix sebagai server, berpindah kerja dari
satu jenis komputer ke komputer lainnya menjadi mudah 5. dos Dos adalah
Sistem operasi berbasis teks
 • Program Utility, seperti Norton Utility, Scandisk, PC Tools, dll.Program utility berfungsi untuk
membantu atau mengisikekurangan/kelemahan dari system operasi, misalnya PC Tools dapat
melakukan perintah format sebagaimana DOS, tapi PC Tools mampu memberikan keterang
dan animasi yang bagus dalam proses pemformatan. File yang telah dihapus oleh DOS tidak
dapat dikembalikan lagi tapi dengan program bantu hal ini dapat dilakukan. • Program Aplikasi,
seperti GL, MYOB, Payroll dll. Merupakan program yang khusus melakukan suatu pekerjaan
tertentu, seperti program gaji pada suatu perusahaan. Maka program ini hanya digunakan oleh
bagian keuangan saja tidak dapat digunakan oleh departemen yang lain. Biasanya program
aplikasi ini dibuat oleh seorang programmer komputer sesuai dengan permintaan / kebutuhan
seseorang / lembaga/ perusahaan guna keperluan interennya. • Program Paket, seperti
Microsofr office, Adobe fotoshop, macromedia studio, open office dll Adalah program yang
disusun sedemikian rupa sehingga dapat digunakan oleh banyak orang dengan berbagai
kepentingan. Seperti MS-office, dapat digunakan oleh departemen keuangan untuk membuat
nota, atau bagian administrasi untuk membuat surat penawaran dan lain sebagainya. • Bahasa
Pemrograman, PHP, ASP, dBase, Visual Basic, dll.Merupakan software yang khusus digunakan
untuk membuat program komputer, apakah itu sistem operasi, program paket dll. Bahasa
pemrograman ini biasanya dibagi atas 3 tingkatan, yaitu ; o Low Level Language, bahasa
pemrograman generasi pertama,bahasa pemrograman jenis ini sangat sulit dimengerti karena
instruksinya menggunakan bahasa mesin. Biasanya yang mengerti hanyalah pembuatnya saja.
o Midle Level Language, merupakan bahasa pemrograman tingkat menengah dimana
penggunaan instruksi sudah mendekati bahasa sehari-hari, walaupun begitu masih sulit untuk
di mengerti karena banyak menggunakan singkatansingakatan seperti STO artinya simpan
(singkatan dari STORE) dan MOV artinya pindah (singkatan dari MOVE).Yang tergolong
kedalam bahasa ini adalah Assembler, ForTran (Formula Translator). o High Level Language,
merupakan bahasa tingkat tinggi yang mempunyai cirri mudah dimengerti, karena
menggunakan bahasa sehari-hari, seperti BASIC, dBase, Visual Basic, VB.Net dll. 3. Brainware
(User),
 User adalah personel-personel yang terlibat langsung dalam pemakaian
komputer,seperti Sistem analis, programmer, operator, user, dll. Pada organisasi
yang cukup besar, masalah komputerisasi biasanya ditangani oleh bagian khusus
yang dikenal dengan bagian EDP (Electronic Data Processing), atau sering disebut
dengan EDP Departemen, yang dikepalai oleh seorang Manager EDP. Jaringan dan
internet jaringan Jaringan (network) adalah sekumpulan komputer dan alat yang
saling terhubung melalui media komunikasi dan media transmisi.ketika komputer
terhubung dengan jarungan,keadaan tersebut disebut tersambung/terhubung
(online)jaringan membuat computer membagi sumber daya, seperti piranti
keras,piranti lunak,data,dan informasi.membagi sumber daya menghemat dan uang.
internet • Internet merupakan jaringan rangkaian komputer [ networking ] dengan
rangkaian komputer lain di seluruh dunia. Internet berguna untuk kita berkomunikasi
dan bertukar informasi, file, data, suara, gambar dan sebagainya antara individu dan
manusia diseluruh dunia. • Internet - adalah sebuah sistem komunikasi global yang
menghubungkan komputer-komputer dan jaringan-jaringan komputer di seluruh
dunia. Setiap komputer dan jaringan terhubung - secara langsung maupun tidak
langsung - ke beberapa jalur utama yang disebut internet backbone dan dibedakan
satu dengan yang lainnya menggunakan unique name yang biasa disebut dengan
alamat IP 32 bit. Contoh: 202.155.4.230 . • Dengan ber INTERNET kita dapat
memperoleh berbagai informasi apa saja dimana saja dan kapan saja [ no limit,
anywhere and anytime ].
 Anda tinggal ke search engine Dunia seperti Yahoo dan google. Ketik
kalimat yang Anda ingin cari maka akan ditampilkan alamat website yang
memberikan informasi tersebut. • Komputer dan jaringan dengan berbagai
platform yang mempunyai perbedaan dan ciri khas masing-masing (Unix,
Linux, Windows, Mac, dll) bertukar informasi dengan sebuah protokol
standar yang dikenal dengan nama TCP/IP (Transmission Control
Protocol/Internet Protocol). • TCP/IP tersusun atas 4 layer (network access,
internet, host-to-host transport, dan application) yang masing-masing
memiliki protokolnya sendiri-sendiri. • Dengan internet kita dapat ... o
Berkomunikasi koresponden surat-menyurat dengan menggunakan e-mail o
Memperoleh informasi dengan menerusi World Wide Web(WWW)
 o Memindah file dengan menerusi File Transfer Protocol (FTP) o Video streaming yaitu
dengan fasilitas ini kita dapat nonton file video, radio online dan sebagainya di komputer o
Akses dan control komputer jarak jauh (remote login) menerusi Telnet o Berkomunikasi
online/langsung seperti sms di handphone hanya di sini bedanya kita dapat bercakap
langsung dengan beberapa orang sekaligus dengan menggunakan Internet Relay Chat (IRC)
o Kemudian terdapat chating lain yang baru yang memungkinkan kita chatting dengan
langsung dapat melihat gambar orang yang sedang chat juga ( technologi video streaming )
yaitu dapat kita gunakan MSN ( yahoo messenger / hotmail messenger ) o Kelompok yang
menggunakan Newsgroup sebagai wadah pemberitaan o Mengadakan forum elektronik,
sebuah forum yang dapat di baca umum dan dapat kita komentari o Untuk perusahaan dapat
dipergunakan untuk central transaction controller, seperti ATM, credit card dan sebagainya
langsung connect ke server perusahaan tersebut dengan bantuan jalur internet o Dan
technology yang terbaru adalah VOIP yaitu dapat bertelepon dengan kemana saja dengan
bantuan jalur internet [ sehingga telepon pun menjadi lebih murah ] • Oleh sebab itu internet
sangat - sangat berguna di masa sekarang dan yang akan datang. Seperti yang telah di
ramalkan oleh Bpk Microsoft kita Mr Bill Gates bahwa suatu saat setiap rumah akan memiliki
komputer seminim-minimnya 1 dan akan saling terhubung melalui jaringan internet. Jika Anda
tergolong orang yang masih awam mengenai komputer maka Anda harus cepat-cepat belajar
karena dunia masa depan adalah dunia informasi. Dengan teknologi internet ini maka
informasi apa saja dapat Anda peroleh dalam sekejap mata. Jenis-jenis jaringan Ada tiga
macam jenis jaringan yaitu: 1. Jaringan LAN(Local Area Network)yaitu sebuah jaringan yang
dibatasi oleh are yang relatif kecil,namun pada umunya dibatasi oleh suatu area lingkungan
seperti sebuah lab atau perkantoran disebuah gedung,atau sebuah sekolah dan biasanya
tidak jauh dari sekitar 1 km persegi. 2.Jaringan MAN(Metropoloian Area Network)yaitu sebuah
jaringan yang lebih besar dari pada sebuah jaringan LAN,yaitu misalnya antar suatu wilayah
dalam satu propinsi.dalam hal ini jaringan menghubungkan beberapa buah jaringan-jaringan
kecil ke dalam lingkungan area yang lebih besar,sebagai sebuah contoh yaitu bank diman
beberapa sebuah kantor cabang sebuah bank didalam sebuah kota besar dihubungkan
 3.Jaringan WAN(Wide Area Network)yaitu suatu jaringan yang memiliki
lingkup/lingkupanya sangat luas biasanya sudah menggunakan satelitataupun kabel
bawah laut sebagai contoh keseluruhan jaringan BANK BNI yang ada di Indonesia
ataupun yang ada di negara-negara lain jaringan inipun dapat dikatakan sebagai
internet. Kategori-kategori komputer 1.komputer pribadi komputer pribadi adalah
computer yang dapat mengerjakan seluruh input,pemrosessan,output,dan aktifitas
penyimpananya oleh dirinya sendiri. Computer pribadi terdiri prosesor,memori,dan
perangkat input,output,dan penyimpanan. komputer pribadi di bagi 2 jenis
1.komputer desktop adalah computer yang di rancang sehingga unit
computer,perangkat input,output,dan lainya tepat muat di meja. 2.komputer notebook
adalah computer pribadi yang dapat di pindah-pindahkan yang dirancang sesuai
pangkuan kita. 2.komputer dan perangkat bergerak komputer mobile adalah
komputer pribadi yang dapat di bawa-bawa.begitu juga perangkat bergerak (mobile
divice) adalah peralatan komputer yang kecil sehingga bisa di pegang oleh tangan
kita. Jenis komputer mobile yang paling popular adalah komputer notebook. Jenis-
jenis perangkat bergerak komputer notebook adalah computer pribadi yang dapat di
pindah-pindahkan yang dirancang sesuai pangkuan kita. Tablet pc adalah bentuk
khusus dari komputer notebook yang membuat anda dapat menulis atau
menggambar pada layer mengunakan pena digital Komputer genggam adalah
komputer yang cukup kecil untuk di genggam untuk memenuhi kebutuhan para
pekerja yang mobilitasnya tinggi,seperti pengantar paket.
 Pda adalah sebuah alat komunikasi yang menyediakan fungsi personal organizer.pda
biasanya menawarkan berbagai macam piranti lunak lainya seperti pengolah kata,
spreadsheet, keungan pribadi dan juga permainan.kebanyakan pda adalah internet
enebled sehingga pengguna bisa menggunakan akses internet. Smart phone adalah
telepon yang internet-enabled yang bisanya menyediakan fungsi pda. Sebagai
tambahan dari kemampuan dasar untuk menelpon. 3. Konsol game Konsol game
adalah alat komputer mobile yang dirancang untuk satu pemain atau lebih.konsole
game standar mengunakan peralatan control gengam sebagai input :layar televise
sebagai out put: dan hard disk,CD,DVD,dan / memori card ubtuk penyimpangan ukuran
yang pipihdan keringanannya membuat konsol gamemudah digunakan
dirumah,mobil,hotel,ataupun lokasi dimana bisa mandapatkan listrik. 4.Server Server
mangendalikan akses peranti yang keras ,peranti yang lunak,dan sumber daya lainya
pada jaringan,dan mengendalikan area penyimpangan yang terpusat untuk program
,data,dan informasi. Server menyediakan dua hingga ribuan sambunngan computer
secara bersamaan. Orang – orang menggunakan computer atau terminal untuk
mengakses data, informasi ,dan program pada server.Terminal adalah alat dengan
monitor,keyboard , dan memori 5.Mainframe Mainframe adalah istilah teknologi
informasi dalam bahasa Inggris yang mengacu kepada kelas tertinggi dari komputer
yang terdiri dari komputer-komputer yang mampu melakukan banyak tugas komputasi
yang rumit dalam waktu yang singkat. Mainframe umumnya digunakan oleh banyak
pengguna yang terkoneksi dengan menggunakan terminal. Mainframe yang memiliki
kekuatan pemrosesan paling kuat dinamakan superkomputer, mampu melakukan
banyak komputasi yang rumit yang memerlukan waktu lama dan umumnya digunakan
dalam riset para ilmuwan, untuk pemrosesan data perusahaan atau untuk keperluan
militer. Contoh mainframe Berikut ini adalah contoh beberapa mainframe yang beredar:
 IBM System/390 • Honeywell-Bull DPS 7 • Cray-1 dari Cray Research Superkomputer
adalah sebuah komputer yang memimpin di dunia dalam kapasitas proses, terutama
kecepatan penghitungan, pada awal perkenalannya. Superkomputer diperkenalkan
pada tahun 1960-an, didesain oleh Seymour Cray di Control Data Corporation (CDC),
memimpin di pasaran pada tahun 1970an sampai Cray berhenti untuk membentuk
perusahaanya sendiri, Cray Research. Dia kemudian mengambil pasaran
superkomputer dengan desainnya, dalam keseluruhan menjadi pemimpin
superkomputer selama 25 tahun (1965-1990). Pada tahun 1980an beberapa pesaing
kecil memasuki pasar, yang bersamaan dengan penciptaan komputer mini dalam
dekade sebelumnya. Sekarang ini, pasar superkomputer dipegang oleh IBM dan HP,
meskipun Cray Inc. masih menspesialisasikan dalam pembuatan superkomputer.
Penggunaan Superkomputer digunakan untuk tugas penghitungan-intensif seperti
prakiraan cuaca, riset iklim (termasuk riset pemanasan global, pemodelan molekul,
simulasi fisik (seperti simulasi kapal terbang dalam terowongan angin, simulasi
peledakan senjata nuklir, dan riset fusi nuklir), analisikrip, dll. Militer dan agensi sains
salah satu pengguna utama superkomputer Desain Superkomputer biasanya unggul
dalam kecepataan dari komputer biasa dengan menggunakan desain inovatif yang
membuat mereka dapat melakukan banyak tugas secara paralel, dan juga detail sipil
yang rumit. Komputer ini biasanya menspesialisasikan untuk penghitungn tertentu,
biasanya penghitungan angka, dan dalam tugas umumnya tidak bagus hasilnya. Hirarki
memorinya didesain secara hati- hati untuk memastikan prosesornya tetap menerima
data dan instruksi setiap saat; dalam kenyataan, perbedaan performa dengan komputer
biasa terletak di hirarki memori dan komponennya. Sistem I/Onya juga didesain supaya
bisa mendukung bandwidth yang tinggi.
 Seperti dengan sistem paralel pada umumnya, hukum Amdahl berlaku, dan
superkomputer didesain untuk menghilangkan serialisasi software, dan
menggunakan hardware untuk mempercepat leher botol. Superkomputer tercepat •
25 Maret 2005 - Bluegene/L yang dibuat oleh IBM yang berada di Lawrence
Livermore National Laboratory, Amerika Serikat mempunyai 32.768 buah prosesor
mampu mencapai kecepatan komputasi 135,5 TFlops. • 27 Oktober 2005 -
Bluegene/L telah mencapai kecepatan komputasi 280,6 TFlops. • 27 Oktober 2005
- Bluegene/L mencapai kecepatan komputasi 280,6 TFlops. • Juni 2008 - IBM
Roadrunner mencapai kecepatan 1,026 petaflop Per November 2005, 61% dari
500 superkomputer tercepat berada di Amerika Serikat disusul oleh Britania Raya
(8,2%), Jerman (4,8%), Jepang (4,2%), Republik Rakyat Cina (3,4%), Australia
(2,2%), Israel (1,8%), Prancis (1,6%), Korea Selatan (1,4%), Italia (1,2%) dan
Kanada (1,2%). 43,8% dari 500 superkomputer tercepat tersebut dibuat oleh IBM
diikuti oleh Hewlett- Packard (33,8%), Cray (3,6%), SGI (3,6%), Dell (3,4%), Linux
Network (3,2%), NEC (1,2%), Atipa Technology (1%), buatan sendiri (1%) dan
Hitachi (1%). Raksasa prosesor dunia Intel masih memimpin dengan prosesor Intel
IA-32 yang dipakai 41,2% dari 500 superkomputer tercepat tersebut diikuti oleh
Intel EM64T (16,2%), Power (14,6%), AMD x86-64 (11%), Intel IA-64 (9,2%), PA-
RISC (3,4%) dan Cray (1,6%). Sebanyak 72,2% dari 500 superkomputer tersebut
menggunakan sistem operasi Linux, selebihnya menggunakan AIX (8,8%), HP-
UNIX (6,2%), CNK/Linux (3,6%), UNICOS (2,8%), MacOS X (1%) dan SuSE Linux
9 (1%). Computer tertanam Computer tertanam (embedded computer) adalah
computer dengan tujuan khusus yang berfungsi sebagai komponen dalam produk
yang lebih besar.bermacam-macam produk sehari-hari yang di dalamnya terdapat
computer adalah : - alat elektronik - alat-alat rumah tangga otomatis - otomotif -
robot dan pengendali proses - peralatan computer dan mesin kantor
 contoh-contoh pengguna komputer pengguna rumahan biasanya
computer digunkan sebagai alat komunikasi,hiburan,akses web.dsb
pengguna kantoran kecil biasanya computer di gunakan untuk mencari
informasi seperti alamat,arah,kode pos,penerbangan,tariff paket
pengantaran dan hampir pengguna kantoran kecil ini berkomunikasi
melalui e-mail. Pengguna bermobilitas tinggi Biasanya computer ini
digunakan saat berada diluar kantor atau sekolah. Contoh pengguna
agen penjualan,pembaca meteran,pengantar paket barang,jurnalis dan
pelajar. Pengguna berkebutuhan tinggi Biasanya mereka membutuhkan
computer yang kuat karena sesui dengan kerja mereka. Contoh
pengguna insinyur,ilmuwan,arsitek,penerbit dan seniman gravis.
Pengguna perusahaan besar Biasanya computer ini di gunakan untuk
merujuk pada jaringan computer yang besar yang mampu memenuhi
berbagai kebutuhan komputasi yang berbeda.jaringan ini memfasilitasi
komunikasi antar pekerja.
 Aplikasi komputer di masyarakat Aplikasi komputer di masryarakat Saat ini
komputer telah mengubah masyarakat seperti halnya revolusi industri
mengubah masyarakat pada abad18 dan abad 19. masyarakat berinteraksi
secara langsung dengan komputer bidang - bidang seperti pendidikan,
keuangan, pemerintahan, kesehatan, ilmu pengetahuan, penerbitan,
perjalanan, dan perakitan. Pendidikan Pendidikan adalah proses
mendapatkan pengetahuan secara tradisional orang – orang belajar dari
orang lain seperti orang tua guru pekerja. Kebanyakan bentuk dari materi
tercetak seperti buku dan manual digunaka sebagai alat pembelajaran.
Keuangan Kerbanyakan orang dan perusahaan mengguanakan komputer
untuk mengelola keuangan mereka. Pemerintah Memberilkan masyarakat
berbagai arahan dengan cara membuat dan mengatur kebijakan
Perawatan kesehatan Hampir setiap bidang dalam dunia perawtan
kesehatan membutuh kan computer . Sains Digunakan untuk menganalisis
dan membuat model data para ilmuan . Penerbitan Proses menbuat
berbagai hasil karya tersedia bagi public contoh buku, majalah, Koran, dll.
Perjalanan Kebanyakan alat transpotasi yang diproduksi sekarang ini
menyertakan beberapa system navigasi didalamnya.
 2. Langkah-Langkah Perakitan Komputer
Komponen perakit komputer tersedia di pasaran dengan beragam pilihan
kualitas dan harga. Dengan merakit sendiri komputer, kita dapat
menentukan jenis komponen, kemampuan serta fasilitas dari komputer
sesuai kebutuhan.Tahapan dalam perakitan komputer terdiri dari:
A. Persiapan
B. Perakitan
C. Pengujian
D. Penanganan Masalah
 Persiapan
 Persiapan yang baik akan memudahkan dalam perakitan
komputer serta menghindari permasalahan yang mungkin
timbul.Hal yang terkait dalam persiapan meliputi:
 `Penentuan Konfigurasi Komputer
 Persiapan Kompunen dan perlengkapan
 Pengamanan
 Penentuan Konfigurasi Komputer
 Konfigurasi komputer berkait dengan penentuan jenis
komponen dan fitur dari komputer serta bagaimana seluruh
komponen dapat bekerja sebagai sebuah sistem komputer
sesuai keinginan kita.Penentuan komponen dimulai dari jenis
prosessor, motherboard, lalu komponen lainnya. Faktor
kesesuaian atau kompatibilitas dari komponen terhadap
motherboard harus diperhatikan, karena setiap jenis
motherboard mendukung jenis prosessor, modul memori, port
dan I/O bus yang berbeda-beda.
 Persiapan Komponen dan Perlengkapan
 Komponen komputer beserta perlengkapan untuk perakitan dipersiapkan untuk
perakitan dipersiapkan lebih dulu untuk memudahkan perakitan. Perlengkapan
yang disiapkan terdiri dari:
 Komponen komputer
 Kelengkapan komponen seperti kabel, sekerup, jumper, baut dan sebagainya
 Buku manual dan referensi dari komponen
 Alat bantu berupa obeng pipih dan philips
 Software sistem operasi, device driver dan program aplikasi.

 Buku manual diperlukan sebagai rujukan untuk mengatahui diagram posisi dari
elemen koneksi (konektor, port dan slot) dan elemen konfigurasi (jumper dan
switch) beserta cara setting jumper dan switch yang sesuai untuk komputer yang
dirakit.Diskette atau CD Software diperlukan untuk menginstall Sistem Operasi,
device driver dari piranti, dan program aplikasi pada komputer yang selesai dirakit.
 Pengamanan
 Tindakan pengamanan diperlukan untuk menghindari masalah seperti
kerusakan komponen oleh muatan listrik statis, jatuh, panas berlebihan atau
tumpahan cairan.Pencegahan kerusakan karena listrik statis dengan cara:
 Menggunakan gelang anti statis atau menyentuh permukaan logam pada
casing sebelum memegang komponen untuk membuang muatan statis.
 Tidak menyentuh langsung komponen elektronik, konektor atau jalur
rangkaian tetapi memegang pada badan logam atau plastik yang terdapat
pada komponen.
 Perakitan
 Tahapan proses pada perakitan komputer terdiri dari:
 Penyiapan motherboard
 Memasang Prosessor
 Memasang heatsink
 Memasang Modul Memori
 memasang Motherboard pada Casing
 Memasang Power Supply
 Memasang Kabel Motherboard dan Casing
 Memasang Drive
 Memasang card Adapter
 Penyelesaian Akhir
 1. Penyiapan motherboard
 Periksa buku manual motherboard untuk mengetahui posisi jumper
untuk pengaturan CPU speed, speed multiplier dan tegangan
masukan ke motherboard. Atur seting jumper sesuai petunjuk,
kesalahan mengatur jumper tegangan dapat merusak prosessor.
 2. Memasang Prosessor
 Prosessor lebih mudah dipasang sebelum motherboard menempati casing. Cara
memasang prosessor jenis socket dan slot berbeda.Jenis socket
 Tentukan posisi pin 1 pada prosessor dan socket prosessor di motherboard,
umumnya terletak di pojok yang ditandai dengan titik, segitiga atau lekukan.
 Tegakkan posisi tuas pengunci socket untuk membuka.
 Masukkan prosessor ke socket dengan lebih dulu menyelaraskan posisi kaki-kaki
prosessor dengan lubang socket. rapatkan hingga tidak terdapat celah antara
prosessor dengan socket.
 Turunkan kembali tuas pengunci.
 Jenis Slot
 Pasang penyangga (bracket) pada dua ujung slot di motherboard
sehingga posisi lubang pasak bertemu dengan lubang di
motherboard
 Masukkan pasak kemudian pengunci pasak pada lubang pasak`
Selipkan card prosessor di antara kedua penahan dan tekan hingga
tepat masuk ke lubang slot.
 3. Memasang Heatsink
 Fungsi heatsink adalah membuang panas yang dihasilkan oleh prosessor
lewat konduksi panas dari prosessor ke heatsink.Untuk mengoptimalkan
pemindahan panas maka heatsink harus dipasang rapat pada bagian
atas prosessor dengan beberapa clip sebagai penahan sedangkan
permukaan kontak pada heatsink dilapisi gen penghantar panas.Bila
heatsink dilengkapi dengan fan maka konektor power pada fan
dihubungkan ke konektor fan pada motherboard.
 4. Memasang Modul Memori
 Modul memori umumnya dipasang berurutan dari nomor socket terkecil.
Urutan pemasangan dapat dilihat dari diagram motherboard.Setiap jenis
modul memori yakni SIMM, DIMM dan RIMM dapat dibedakan dengan posisi
lekukan pada sisi dan bawah pada modul.Cara memasang untuk tiap jenis
modul memori sebagai berikut.
 Jenis SIMM
 Sesuaikan posisi lekukan pada modul dengan tonjolan pada slot.
 Masukkan modul dengan membuat sudut miring 45 derajat terhadap slot
 Dorong hingga modul tegak pada slot, tuas pengunci pada slot akan otomatis
mengunci modul.

 Jenis DIMM dan RIMM
 Cara memasang modul DIMM dan RIMM sama dan hanya ada satu cara
sehingga tidak akan terbalik karena ada dua lekukan sebagai panduan.
Perbedaanya DIMM dan RIMM pada posisi lekukan
 Rebahkan kait pengunci pada ujung slot
 sesuaikan posisi lekukan pada konektor modul dengan tonjolan pada slot. lalu
masukkan modul ke slot.
 Kait pengunci secara otomatis mengunci modul pada slot bila modul sudah
tepat terpasang.
 5. Memasang Motherboard pada Casing
 Motherboard dipasang ke casing dengan sekerup dan dudukan
(standoff). Cara pemasangannya sebagai berikut:
 Tentukan posisi lubang untuk setiap dudukan plastik dan logam. Lubang
untuk dudukan logam (metal spacer) ditandai dengan cincin pada tepi
lubang.
 Pasang dudukan logam atau plastik pada tray casing sesuai dengan
posisi setiap lubang dudukan yang sesuai pada motherboard.
 Tempatkan motherboard pada tray casing sehinga kepala dudukan
keluar dari lubang pada motherboard. Pasang sekerup pengunci pada
setiap dudukan logam.
 Pasang bingkai port I/O (I/O sheild) pada motherboard jika ada.
 Pasang tray casing yang sudah terpasang motherboard pada casing
dan kunci dengan sekerup.

More Related Content

What's hot

Komponen Komponen CPU
Komponen Komponen CPUKomponen Komponen CPU
Komponen Komponen CPUamirahsnh25
 
Cara merakit komputer (Perakitan Komputer SMK Kelas X)
Cara merakit komputer (Perakitan Komputer SMK Kelas X)Cara merakit komputer (Perakitan Komputer SMK Kelas X)
Cara merakit komputer (Perakitan Komputer SMK Kelas X)Sultan Fairuz Haraqi
 
Laporan makalah perakitan komputer
Laporan makalah perakitan komputerLaporan makalah perakitan komputer
Laporan makalah perakitan komputerfitrasyaharani
 
Laporan praktikum pti modul 1
Laporan praktikum pti modul 1Laporan praktikum pti modul 1
Laporan praktikum pti modul 1Faisal Zamar
 
Presentasi merakit
Presentasi merakitPresentasi merakit
Presentasi merakitsofiii9g30
 
Pembahasan merakit komputers
Pembahasan merakit komputersPembahasan merakit komputers
Pembahasan merakit komputersVimz SpecialOps
 
Bagian bagian komputer dan penjelasannya
Bagian bagian komputer dan penjelasannyaBagian bagian komputer dan penjelasannya
Bagian bagian komputer dan penjelasannyaSeptian Muna Barakati
 
Modul teknisi komputer kursus
Modul teknisi komputer kursusModul teknisi komputer kursus
Modul teknisi komputer kursusalpi sahrin
 
Komponen motherboard
Komponen motherboardKomponen motherboard
Komponen motherboardAhmad Yaqin
 
Modul praktikum hardware dan software
Modul praktikum hardware dan softwareModul praktikum hardware dan software
Modul praktikum hardware dan softwarejoko2016
 
Presentations merakit pc (smk pertiwi kuningan) x tkj 1
Presentations merakit pc (smk pertiwi kuningan) x tkj 1 Presentations merakit pc (smk pertiwi kuningan) x tkj 1
Presentations merakit pc (smk pertiwi kuningan) x tkj 1 Nana Antex Part II
 
Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)
Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)
Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)Afiet Nhanifah
 
Makalah Komponen dalam Motherboard
Makalah Komponen dalam MotherboardMakalah Komponen dalam Motherboard
Makalah Komponen dalam MotherboardAwidiya Awidiya
 
LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"
LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"
LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"Fisma Ananda
 

What's hot (20)

Komponen Komponen CPU
Komponen Komponen CPUKomponen Komponen CPU
Komponen Komponen CPU
 
Cara merakit komputer (Perakitan Komputer SMK Kelas X)
Cara merakit komputer (Perakitan Komputer SMK Kelas X)Cara merakit komputer (Perakitan Komputer SMK Kelas X)
Cara merakit komputer (Perakitan Komputer SMK Kelas X)
 
Perakitan Komputer
Perakitan KomputerPerakitan Komputer
Perakitan Komputer
 
Perangkat keras komputer
Perangkat keras komputerPerangkat keras komputer
Perangkat keras komputer
 
Laporan makalah perakitan komputer
Laporan makalah perakitan komputerLaporan makalah perakitan komputer
Laporan makalah perakitan komputer
 
Laporan praktikum pti modul 1
Laporan praktikum pti modul 1Laporan praktikum pti modul 1
Laporan praktikum pti modul 1
 
Presentasi merakit
Presentasi merakitPresentasi merakit
Presentasi merakit
 
Pembahasan merakit komputers
Pembahasan merakit komputersPembahasan merakit komputers
Pembahasan merakit komputers
 
Bagian bagian komputer dan penjelasannya
Bagian bagian komputer dan penjelasannyaBagian bagian komputer dan penjelasannya
Bagian bagian komputer dan penjelasannya
 
Modul teknisi komputer kursus
Modul teknisi komputer kursusModul teknisi komputer kursus
Modul teknisi komputer kursus
 
Komponen motherboard
Komponen motherboardKomponen motherboard
Komponen motherboard
 
Perakitan komputer
Perakitan komputerPerakitan komputer
Perakitan komputer
 
Modul praktikum hardware dan software
Modul praktikum hardware dan softwareModul praktikum hardware dan software
Modul praktikum hardware dan software
 
Presentations merakit pc (smk pertiwi kuningan) x tkj 1
Presentations merakit pc (smk pertiwi kuningan) x tkj 1 Presentations merakit pc (smk pertiwi kuningan) x tkj 1
Presentations merakit pc (smk pertiwi kuningan) x tkj 1
 
Control processing unit (cpu)
Control processing unit (cpu)Control processing unit (cpu)
Control processing unit (cpu)
 
Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)
Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)
Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)
 
Makalah Komponen dalam Motherboard
Makalah Komponen dalam MotherboardMakalah Komponen dalam Motherboard
Makalah Komponen dalam Motherboard
 
Modul 1 hardware
Modul 1 hardwareModul 1 hardware
Modul 1 hardware
 
LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"
LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"
LAPORAN PRAKTIKUM MODUL 1 "HARDWARE"
 
Komponen mainboard
Komponen mainboardKomponen mainboard
Komponen mainboard
 

Similar to TUGAS TKJ A : PERAKITAN KOMPUTER

pengantar apresiasi komputer
pengantar apresiasi komputerpengantar apresiasi komputer
pengantar apresiasi komputerYayah19
 
Pengantar ilmu komputer2
Pengantar ilmu komputer2Pengantar ilmu komputer2
Pengantar ilmu komputer2wawankoerniawan
 
Peralatan proses data pada pc
Peralatan proses data pada pcPeralatan proses data pada pc
Peralatan proses data pada pcAv Ri
 
Menginstalasi pc
Menginstalasi pcMenginstalasi pc
Menginstalasi pcHan Basten
 
Hardware sim ( adryan nofri 1201632)
Hardware sim ( adryan nofri 1201632)Hardware sim ( adryan nofri 1201632)
Hardware sim ( adryan nofri 1201632)adryannofri
 
Laporan Praktikum Aplikasi Komputer Jaringan
Laporan Praktikum Aplikasi Komputer JaringanLaporan Praktikum Aplikasi Komputer Jaringan
Laporan Praktikum Aplikasi Komputer JaringanAMJ Premium Fashion
 
Makalah m. abdur rohim hardware
Makalah m. abdur rohim hardwareMakalah m. abdur rohim hardware
Makalah m. abdur rohim hardwareMihor Peker
 
Pengenalan perangkat keras (hardware)
Pengenalan perangkat keras (hardware)Pengenalan perangkat keras (hardware)
Pengenalan perangkat keras (hardware)bharlye fretelinoz
 
Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4nayraumaiza
 
KOMPONEN_KOMPONEN_PC_BESERTA_FUNGSINYA.pptx
KOMPONEN_KOMPONEN_PC_BESERTA_FUNGSINYA.pptxKOMPONEN_KOMPONEN_PC_BESERTA_FUNGSINYA.pptx
KOMPONEN_KOMPONEN_PC_BESERTA_FUNGSINYA.pptxstianasional1
 

Similar to TUGAS TKJ A : PERAKITAN KOMPUTER (20)

Pengenalan Komputer
Pengenalan KomputerPengenalan Komputer
Pengenalan Komputer
 
pengantar apresiasi komputer
pengantar apresiasi komputerpengantar apresiasi komputer
pengantar apresiasi komputer
 
Pengantar ilmu komputer2
Pengantar ilmu komputer2Pengantar ilmu komputer2
Pengantar ilmu komputer2
 
Peralatan proses data pada pc
Peralatan proses data pada pcPeralatan proses data pada pc
Peralatan proses data pada pc
 
Minggu 2
Minggu 2Minggu 2
Minggu 2
 
Menginstalasi pc
Menginstalasi pcMenginstalasi pc
Menginstalasi pc
 
Bab 5-tik-vii-smp
Bab 5-tik-vii-smpBab 5-tik-vii-smp
Bab 5-tik-vii-smp
 
Bab 5-tik-vii-smp
Bab 5-tik-vii-smpBab 5-tik-vii-smp
Bab 5-tik-vii-smp
 
Hardware sim ( adryan nofri 1201632)
Hardware sim ( adryan nofri 1201632)Hardware sim ( adryan nofri 1201632)
Hardware sim ( adryan nofri 1201632)
 
Laporan Praktikum Aplikasi Komputer Jaringan
Laporan Praktikum Aplikasi Komputer JaringanLaporan Praktikum Aplikasi Komputer Jaringan
Laporan Praktikum Aplikasi Komputer Jaringan
 
Makalah m. abdur rohim hardware
Makalah m. abdur rohim hardwareMakalah m. abdur rohim hardware
Makalah m. abdur rohim hardware
 
Pengenalan perangkat keras (hardware)
Pengenalan perangkat keras (hardware)Pengenalan perangkat keras (hardware)
Pengenalan perangkat keras (hardware)
 
belajar komputer
belajar komputerbelajar komputer
belajar komputer
 
Pti 2012
Pti 2012Pti 2012
Pti 2012
 
Komponen komputer
Komponen komputerKomponen komputer
Komponen komputer
 
Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4Sistem komputer bab 4
Sistem komputer bab 4
 
Pengenalan perangkat komputer
Pengenalan perangkat komputerPengenalan perangkat komputer
Pengenalan perangkat komputer
 
KOMPONEN_KOMPONEN_PC_BESERTA_FUNGSINYA.pptx
KOMPONEN_KOMPONEN_PC_BESERTA_FUNGSINYA.pptxKOMPONEN_KOMPONEN_PC_BESERTA_FUNGSINYA.pptx
KOMPONEN_KOMPONEN_PC_BESERTA_FUNGSINYA.pptx
 
com
comcom
com
 
Tugas monita x ad3
Tugas monita x ad3Tugas monita x ad3
Tugas monita x ad3
 

TUGAS TKJ A : PERAKITAN KOMPUTER

  • 1. PERAKITAN KOMPUTER 1. Pengenalan Komputer Kata komputer berasal dari bahasa Latin yaitu Computare yang artinya menghitung. Dalam bahasa Inggris disebut to compute. Secara definisi komputer diterjemahkan sebagai sekumpulan alat elektronik yang saling bekerja sama, dapat menerima data (input), mengolah data (proses) dan memberikan informasi (output) serta terkoordinasi dibawah kontrol program yang tersimpan di memorinya. Jadi cara kerja komputer dapat kita gambarkan sebagai berikut: 1. Input Device, adalah perangkat-perangkat keras computer yang berfungsi untuk memasukkan data ke dalam memori komputer, separate keyboard, mouse, joystick Dan lain- lain. 2. Prosesor, adalah perangkat utama computer yang mengelola seluruh aktifitas computer itu sendiri. Prosesor terdiri dari dua bagian utama, yaitu ; - Control Unit (CU), merupakan komponen utama prosesor yang mengontrol semua perangkat yang terpasang pada komputer, mulai dari input device sampai output device. - Arithmetic Logic Unit (ALU), merupakan bagian dari prosesor yang khusus mengolah data aritmatika (menambah, mengurang dll) serta data logika (perbandingan). 3. Output Device, adalah perangkat komputer yang berguna untuk menghasilkan keluaran, apakah itu ke kertas (hardcopy), ke layar monitor (softcopy) atau keluaran berupa suara. Contohnya printer, speaker, plotter, monitor dan banyak yang lainnya. Dari penjelasan diatas dapat kita simpulkan bahwa prinsip kerja komputer tersebut diawali memasukkan data dari perangkat input, lalu data tersebut diolah sedemikian rupa oleh CPU sesuai yang kita
  • 2.  3. Memori adalah media penyimpan data pada komputer. Memori terbagi atas dua macam, yaitu ;  1.Read Only Memory (ROM), yaitu memori yang hanya bisa dibaca saja, tidak dapat dirubah dan dihapus dan sudah diisi oleh pabrik pembuat komputer. Isi ROM diperlukan pada saat komputer dihidupkan. Perintah yang ada pada ROM sebagian akan dipindahkan ke RAM. Perintah yang ada di ROM antara lain adalah perintah untuk membaca sistem operasi dari disk, perintah untuk mencek semua peralatan yang ada di unit sistem dan perintah untuk menampilkan pesan di layar. Isi ROM tidak akan hilang meskipun tidak ada aliran listrik. Tapi pada saat sekarang ini ROM telah mengalami perkembangan dan banyak macamnya, diantaranya :  2.PROM (Programable ROM), yaitu ROM yang bisa kita program kembali dengan catatan hanya boleh satu kali perubahan setelah itu tidak dapat lagi diprogram. RPROM (Re- Programable ROM), merupakan perkembangan dari versi PROM dimana kita dapat melakukan perubahan berulangkali sesuai dengan yang diinginkan. EPROM (Erasable Program ROM), merupakan ROM yangdapat kita hapus dan program kembali, tapi cara penghapusannya dengan menggunakan sinar ultraviolet. EEPROM (Electrically Erasable Program ROM), perkembangan mutakhir dari ROM dimana kite adapt mengubahdan menghapus program ROM dengan menggunakan teknikelektrik. EEPROM ini merupakan jenis yang paling banyak digunakan saat ini. Random Access Memoir (RAM), dari namanya kite adapt artikan bahwa RAM adalah memoir yang adapt diakses secara random. RAM berfungsi untuk menyimpan program yang kite olah untuk sementara waktu (power on) jika computer kite matikan, maka seluruh data yang tersimpan dalai RAM akan hilang. Tujuan dari RAM ini adalah mempercepat pemroses data pada komputer. Agar data yang kita buat tidak dapat hilang pada saat komputer dimatikan, diperlukan media penyimpanan eksternal, seperti Disket, Harddisk, flash disk, PCMCIA card dan lain-lain.
  • 3.  Data Dan informasi Data adalah istilah majemuk dari kata “datum” berarti Fakta, atau bagian dari fakta yang mengandung arti yang dihubungkan dengan kenyataan, simbol- simbol, gambar- gambar, kata-kata, angka-angka, huruf-huruf, atau simbol-simbol yang menunjukkan suatu ide, objek, kondisi, atau situasi Dan lain-lain. Data itu sendiri merupakan bentuk jamak dari datum yang berarti informasi. Jelasnya data itu dapat berupa apa saja dan dapat ditemui di mana saja. Kemudian kegunaan dari data adalah sebagai bahan dasar yang obyektif (relatif) di dalam proses penyusunan kebijaksanaan dan keputusan. Keuntungan Dan Kerugian menggunakan komputer. Keuntungan : 1. Computer tidak pernah lelah (mungkin kalau terlalu panas jadi rusak), 2. Memiliki kecepatan Dan ketelitian yang tinggi dalai mengerjakan fungsinya, 3. Memiliki media penyimpanan yang ringkas Dan berkapasitas besar, 4. Mampu mengolah data dalai jumlah besar Dan, 5. Adapt membuka lapangan pekerjaan baru Sebago ahli computer. Kerugian : 1. Manusia semakin tergantung dengan bantuan computer, 2. Berkurangnya tenaga kerja akibat pekerjaannya digantikan oleh computer, 3. Computer melakukan pekerjaan sesuai dengan perintah manusia, bila terdapat kesalahan, computer tetap mengerjakan kesalahan tersebut.  Siklus informasi Siklus informasi adalah gambaran secara umum mengenai proses terhadap data sehingga menjadi informasi yang bermanfaat bagi pengguna. Informasi yang menghasilkan informasi berikutnya. Demikian seterusnya proses pengolahan data menjadi informasi. Data merupakan bentuk mentah yang belum adapt bercerita banyak, sehingga perlu diolah lebih lanjut. Data ditangkap Sebago input, diproses melalui suatu model membentuk informasi. Pemakai kemudian menerima informasi tersebut Sebago landasan untuk membuat suatu keputusan Dan melakukan tindakan operasional yang akan membuat sejumlah data baru. Data baru tersebut selanjutnya menjadi input pada proses berikutnya, begitu seterusnya sehingga membentuk suatu
  • 4.  Komponen-Komponen Komputer Komputer terdiri dari tiga komponen utama yang tidak dapat dipisahkan, yaitu ; 1. Hardware (perangkat keras), Merupakan peralatan fisik dari komputer yang dapat kita lihat dan rasakan. Hardware ini terdiri dari ; • Input/Output Device (I/O Device) Input Device, adalah perangkat-perangkat keras computer yang berfungsi untuk memasukkan data ke dalai memoir computer, separate keyboard, mouse, joystick Dan lain-lain. Output Device, adalah perangkat computer yang berguna untuk menghasilkan kilogram, apace it key karats (hardcopy), key layer monitor (softcopy) ate kilogram beluga sutra. Continua printer, speaker, plotter, monitor Dan yang lanyard. . • Storage Device (perangkat penyimpanan) Merupakan media untuk menyimpan data separate : disket, harddisk, CD-I, flash disk dll. Hardisk 1. Pengertian Adalah salah satu perangkat keras sekunder Dan berisi piringan magnetis yang berfungsi untuk menyimpan data. 2. Fungsi Hardisk Hardisk berfungsi untuk menyimpan data – data serta menampung data dalai jumlah yang sangat besar serta memiliki kecepatan pada saat memanggil kembali data yang tersimpan. Jenis – Jenis Hard Disk: Disk ATA / EIDE, hard disk dengan tipe EIDE (Enhanced Integrated Drive Electronic) atau tipe ATA (Advanced Technology Attachment) adalah standar versi terbaru suatu antar muka disk yang sesuai untuk koneksi ke bus, Banyak produsen disk memiliki rentang disk dengan antar muka EIDE / ATA, disk semacam itu dapat dihubungkan langsung ke bus PCI, yang digunakan pada banyak PC (personal computer). Keuntungan drive EIDE / ATA yang signifikan adalah harganya yang cukup murah, karena penggunaannya di pasaran PC. Salah satu kekurangan
  • 5.  utamanya adalah diperlukan kontroler terpisah untuk tiap drive jika dua drive digunakan bersamaan untuk meningkatkan performa. Salah satu produsen chip yang terkenal sudah menyertakan kontroler yang memungkinkan disk EIDE / ATA dihubungkan langsung ke motherboard. Disk SCSI, banyak disk memiliki antar muka yang didesain untuk koneksi ke bus SCSI standar. Disk tersebut cenderung lebih mahal, tetapi mempunyai performa yang lebih baik, yang dimungkinkan karena kelebihan bus SCSI daripada bus PCI. Akses yang bersamaan dapat dilakukan ke banyak disk drive karena antar muka drive secara aktif dihubungkan ke bus SCSI hanya pada saat drive tersebut siap untuk transfer data. Hal ini terutama berguna dalam aplikasi dimana terdapat sejumlah besar request untuk file kecil, yang sering terjadi dalam komputer yang digunakan sebagai file server. Disk. RAID, menjanjikan performa yang luar biasa dan menyediakan penyimpanan yang besar dan handal. Disk tersebut digunakan baik dalam komputer performa tinggi atau dalam sistem yang memerlukan keandalan yang lebih tingi dari tingkat normal. Akan tetapi, dengan semakin menurunnya harga ke tingkat yang lebih terjangkau, disk tersebut menjadi lebih menarik bahkan untuk sistem komputer dengan ukuran rata – rata. Disk SATA, hard disk dengan tipe SATA (Serial Advanced Technology Attachment), yaitu interface disk ATA (Advanced Technology Attachment) dengan versi Serialnya menggunakan kabel tipis yang memiliki total kabel kecil sekitar dua pertiga dari total kabel harddisk dengan tipe EIDE atau ATA disk yang berjumlah 39 pins dan SATA mempunyai kecepatan pengiriman data sangat tinggi serta mengurani latensi. Sehingga bus serial ini mampu melebihi kecepatan bus paralel. SATA dalam mentransfer data secara berurutan atau serial lewat kabelnya dan juga secara teknik SATA menyusun sendiri disk yang tersambung ke dalam motherboard tanpa adanya sistem master ataupun slave, sehingga kabel SATA hanya dapat digunakan pada satu hard disk. Tipe hard disk yang telah dibahas ini, semuanya masuk dalam kategori internal hard disk, maksudnya yang diinstall di dalam CPU. Selain internal hard disk ada juga eksternal harddisk (hard disk yang
  • 6.  membongkar PC dan hanya dengan menghubungkan port USB ke PC, dan dapat mentransfer data 480 Mbps. FLOPPY DISK DRIVE 1. Pengertian Adalah perangkat keras computer Sebagai Penggerak floppy disk atau disket. 2. Fungsi Floppy disk drive berfungsi untuk membaca data yang tersimpan di dalai floppy disk, separate disket. CD ROM Drive ( Compact Disk Read Only Memory Drive ) 1. Pengertian CD ROM DRIVE adalah salah satu perangkat keras computer yang berfungsi untuk membaca data dalai bentuk Compact Disk ( CD ). 2. Fungsi CD-ROM drive digunakan untuk membaca compact disk dalai bentuk audio ate CD-ROM. CD-ROM keluaran terbaru dapat membaca CD-R (CD yang dapat ditulis) dan juga CD-RW (CD yang dapat ditulis berulang-ulang). Kecepatan berputar dari CD-ROM biasanya tidak terlalu penting kecuali pada saat menginstall program, memainkan permainan (games) yang menggunakan CD-ROM drive, atau pada saat membuat CD dengan CD writer. EXTERNAL DATA STORAGE ( FLASH DISK ) 1. Pengertian Adalah media penyimpanan luar yang adapt di pindah-pindah, contohnya adalah Flash Disk. • Monitor /Screen Monitor merupakan sarana untuk menampilkan apa yang kite ketikkan pada papan keyboard setelah diolah oleh prosesor. Monitor disebut juga dengan Visual Display Unit (VDU). Jenis-jenis monitor • Monitor Catoda Ray Tube (CRT) Monitor ini merupakan monitor yang mempunyai tabung yang memproduksi elektron
  • 7.  untuk menembak layar, sehingga tercipta gambar di layar seperti cara kerja di televisi. Monitor ini memakai port 15 pin dengan 3 baris. • Monitor Liquid Crystal Display (LCD) Cara kerja monitor ini adalah dengan pemberian stimulasi arus listrik dari luar kepada liquid crystal (materi biphenyl), sehingga akan mengubah properti dari cahaya yang dilewatkan crystal. • Casing Unit adalah tempat dari semua peralatan computer, baik it motherboard, card, peripheral lain dan Central Procesing Unit (CPU).Casing unit ini disebut juga dengan System Unit. • Central Procesing Unit (CPU) adalah salah satu bagian komputer yang paling penting, karena jenis prosesor menentukan pula jenis komputer. Baik tidaknya suatu komputer, jenis komputer, harga komputer, ditentukan terutama oleh jenis prosesornya.Semakin canggih prosesor komputer, maka kemampuannya akan semakin baik dan biasanya harganya akan semakin mahal. 2. Software (perangkat lunak), merupakan program-program komputer yang berguna untuk menjalankan suatu pekerjaan sesuai dengan yang dikehendaki. Program tersebut ditulis dengan bahasa khusus yang dimengerti oleh komputer. Software terdiri dari beberapa jenis, yaitu ; • Sistem Operasi, Adalah software yang berfungsi untuk mengaktifkan seluruh perangkat yang terpasang pada komputer sehingga masing-masingnya dapat saling berkomunikasi. Tanpa ada sistem operasi maka komputer tak dapat difungsikan sama sekali
  • 8.  Contoh-contoh system operasi 1.LINUX Secara teknis dan singkat dapat dikatakan, Linux adalah suatu sistem operasi yang bersifat multi user dan multitasking, yang dapat berjalan di berbagai platform. 2. windows Microsoft Windows adalah sistem operasi komputer berbasiskan GUI (Graphic User Interface) yang paling banyak digunakan dalam komputer pribadi di seluruh dunia. 3.Mac OS Mac OS, yang bererti Macintosh Operating System, atau Sistem Pengoperasi Macintosh, adalah sistem pengoprasian komputer Apple untuk komputer Apple Macintosh. Mac OS merupakan sistem pengoperasian pertama yang menggunakan antarmuka pengguna grafis(GUI). 4.UNIX UNIX adalah sistem operasi yang digunakan sebagai sistem operasi baku pada berbagai jenis komputer, terutama komputer mini baik sebagai workstation atau server (sistem yang menyediakan pelayanan pada jaringan). Karena dengan unix sebagai server, berpindah kerja dari satu jenis komputer ke komputer lainnya menjadi mudah 5. dos Dos adalah Sistem operasi berbasis teks
  • 9.  • Program Utility, seperti Norton Utility, Scandisk, PC Tools, dll.Program utility berfungsi untuk membantu atau mengisikekurangan/kelemahan dari system operasi, misalnya PC Tools dapat melakukan perintah format sebagaimana DOS, tapi PC Tools mampu memberikan keterang dan animasi yang bagus dalam proses pemformatan. File yang telah dihapus oleh DOS tidak dapat dikembalikan lagi tapi dengan program bantu hal ini dapat dilakukan. • Program Aplikasi, seperti GL, MYOB, Payroll dll. Merupakan program yang khusus melakukan suatu pekerjaan tertentu, seperti program gaji pada suatu perusahaan. Maka program ini hanya digunakan oleh bagian keuangan saja tidak dapat digunakan oleh departemen yang lain. Biasanya program aplikasi ini dibuat oleh seorang programmer komputer sesuai dengan permintaan / kebutuhan seseorang / lembaga/ perusahaan guna keperluan interennya. • Program Paket, seperti Microsofr office, Adobe fotoshop, macromedia studio, open office dll Adalah program yang disusun sedemikian rupa sehingga dapat digunakan oleh banyak orang dengan berbagai kepentingan. Seperti MS-office, dapat digunakan oleh departemen keuangan untuk membuat nota, atau bagian administrasi untuk membuat surat penawaran dan lain sebagainya. • Bahasa Pemrograman, PHP, ASP, dBase, Visual Basic, dll.Merupakan software yang khusus digunakan untuk membuat program komputer, apakah itu sistem operasi, program paket dll. Bahasa pemrograman ini biasanya dibagi atas 3 tingkatan, yaitu ; o Low Level Language, bahasa pemrograman generasi pertama,bahasa pemrograman jenis ini sangat sulit dimengerti karena instruksinya menggunakan bahasa mesin. Biasanya yang mengerti hanyalah pembuatnya saja. o Midle Level Language, merupakan bahasa pemrograman tingkat menengah dimana penggunaan instruksi sudah mendekati bahasa sehari-hari, walaupun begitu masih sulit untuk di mengerti karena banyak menggunakan singkatansingakatan seperti STO artinya simpan (singkatan dari STORE) dan MOV artinya pindah (singkatan dari MOVE).Yang tergolong kedalam bahasa ini adalah Assembler, ForTran (Formula Translator). o High Level Language, merupakan bahasa tingkat tinggi yang mempunyai cirri mudah dimengerti, karena menggunakan bahasa sehari-hari, seperti BASIC, dBase, Visual Basic, VB.Net dll. 3. Brainware (User),
  • 10.  User adalah personel-personel yang terlibat langsung dalam pemakaian komputer,seperti Sistem analis, programmer, operator, user, dll. Pada organisasi yang cukup besar, masalah komputerisasi biasanya ditangani oleh bagian khusus yang dikenal dengan bagian EDP (Electronic Data Processing), atau sering disebut dengan EDP Departemen, yang dikepalai oleh seorang Manager EDP. Jaringan dan internet jaringan Jaringan (network) adalah sekumpulan komputer dan alat yang saling terhubung melalui media komunikasi dan media transmisi.ketika komputer terhubung dengan jarungan,keadaan tersebut disebut tersambung/terhubung (online)jaringan membuat computer membagi sumber daya, seperti piranti keras,piranti lunak,data,dan informasi.membagi sumber daya menghemat dan uang. internet • Internet merupakan jaringan rangkaian komputer [ networking ] dengan rangkaian komputer lain di seluruh dunia. Internet berguna untuk kita berkomunikasi dan bertukar informasi, file, data, suara, gambar dan sebagainya antara individu dan manusia diseluruh dunia. • Internet - adalah sebuah sistem komunikasi global yang menghubungkan komputer-komputer dan jaringan-jaringan komputer di seluruh dunia. Setiap komputer dan jaringan terhubung - secara langsung maupun tidak langsung - ke beberapa jalur utama yang disebut internet backbone dan dibedakan satu dengan yang lainnya menggunakan unique name yang biasa disebut dengan alamat IP 32 bit. Contoh: 202.155.4.230 . • Dengan ber INTERNET kita dapat memperoleh berbagai informasi apa saja dimana saja dan kapan saja [ no limit, anywhere and anytime ].
  • 11.  Anda tinggal ke search engine Dunia seperti Yahoo dan google. Ketik kalimat yang Anda ingin cari maka akan ditampilkan alamat website yang memberikan informasi tersebut. • Komputer dan jaringan dengan berbagai platform yang mempunyai perbedaan dan ciri khas masing-masing (Unix, Linux, Windows, Mac, dll) bertukar informasi dengan sebuah protokol standar yang dikenal dengan nama TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol). • TCP/IP tersusun atas 4 layer (network access, internet, host-to-host transport, dan application) yang masing-masing memiliki protokolnya sendiri-sendiri. • Dengan internet kita dapat ... o Berkomunikasi koresponden surat-menyurat dengan menggunakan e-mail o Memperoleh informasi dengan menerusi World Wide Web(WWW)
  • 12.  o Memindah file dengan menerusi File Transfer Protocol (FTP) o Video streaming yaitu dengan fasilitas ini kita dapat nonton file video, radio online dan sebagainya di komputer o Akses dan control komputer jarak jauh (remote login) menerusi Telnet o Berkomunikasi online/langsung seperti sms di handphone hanya di sini bedanya kita dapat bercakap langsung dengan beberapa orang sekaligus dengan menggunakan Internet Relay Chat (IRC) o Kemudian terdapat chating lain yang baru yang memungkinkan kita chatting dengan langsung dapat melihat gambar orang yang sedang chat juga ( technologi video streaming ) yaitu dapat kita gunakan MSN ( yahoo messenger / hotmail messenger ) o Kelompok yang menggunakan Newsgroup sebagai wadah pemberitaan o Mengadakan forum elektronik, sebuah forum yang dapat di baca umum dan dapat kita komentari o Untuk perusahaan dapat dipergunakan untuk central transaction controller, seperti ATM, credit card dan sebagainya langsung connect ke server perusahaan tersebut dengan bantuan jalur internet o Dan technology yang terbaru adalah VOIP yaitu dapat bertelepon dengan kemana saja dengan bantuan jalur internet [ sehingga telepon pun menjadi lebih murah ] • Oleh sebab itu internet sangat - sangat berguna di masa sekarang dan yang akan datang. Seperti yang telah di ramalkan oleh Bpk Microsoft kita Mr Bill Gates bahwa suatu saat setiap rumah akan memiliki komputer seminim-minimnya 1 dan akan saling terhubung melalui jaringan internet. Jika Anda tergolong orang yang masih awam mengenai komputer maka Anda harus cepat-cepat belajar karena dunia masa depan adalah dunia informasi. Dengan teknologi internet ini maka informasi apa saja dapat Anda peroleh dalam sekejap mata. Jenis-jenis jaringan Ada tiga macam jenis jaringan yaitu: 1. Jaringan LAN(Local Area Network)yaitu sebuah jaringan yang dibatasi oleh are yang relatif kecil,namun pada umunya dibatasi oleh suatu area lingkungan seperti sebuah lab atau perkantoran disebuah gedung,atau sebuah sekolah dan biasanya tidak jauh dari sekitar 1 km persegi. 2.Jaringan MAN(Metropoloian Area Network)yaitu sebuah jaringan yang lebih besar dari pada sebuah jaringan LAN,yaitu misalnya antar suatu wilayah dalam satu propinsi.dalam hal ini jaringan menghubungkan beberapa buah jaringan-jaringan kecil ke dalam lingkungan area yang lebih besar,sebagai sebuah contoh yaitu bank diman beberapa sebuah kantor cabang sebuah bank didalam sebuah kota besar dihubungkan
  • 13.  3.Jaringan WAN(Wide Area Network)yaitu suatu jaringan yang memiliki lingkup/lingkupanya sangat luas biasanya sudah menggunakan satelitataupun kabel bawah laut sebagai contoh keseluruhan jaringan BANK BNI yang ada di Indonesia ataupun yang ada di negara-negara lain jaringan inipun dapat dikatakan sebagai internet. Kategori-kategori komputer 1.komputer pribadi komputer pribadi adalah computer yang dapat mengerjakan seluruh input,pemrosessan,output,dan aktifitas penyimpananya oleh dirinya sendiri. Computer pribadi terdiri prosesor,memori,dan perangkat input,output,dan penyimpanan. komputer pribadi di bagi 2 jenis 1.komputer desktop adalah computer yang di rancang sehingga unit computer,perangkat input,output,dan lainya tepat muat di meja. 2.komputer notebook adalah computer pribadi yang dapat di pindah-pindahkan yang dirancang sesuai pangkuan kita. 2.komputer dan perangkat bergerak komputer mobile adalah komputer pribadi yang dapat di bawa-bawa.begitu juga perangkat bergerak (mobile divice) adalah peralatan komputer yang kecil sehingga bisa di pegang oleh tangan kita. Jenis komputer mobile yang paling popular adalah komputer notebook. Jenis- jenis perangkat bergerak komputer notebook adalah computer pribadi yang dapat di pindah-pindahkan yang dirancang sesuai pangkuan kita. Tablet pc adalah bentuk khusus dari komputer notebook yang membuat anda dapat menulis atau menggambar pada layer mengunakan pena digital Komputer genggam adalah komputer yang cukup kecil untuk di genggam untuk memenuhi kebutuhan para pekerja yang mobilitasnya tinggi,seperti pengantar paket.
  • 14.  Pda adalah sebuah alat komunikasi yang menyediakan fungsi personal organizer.pda biasanya menawarkan berbagai macam piranti lunak lainya seperti pengolah kata, spreadsheet, keungan pribadi dan juga permainan.kebanyakan pda adalah internet enebled sehingga pengguna bisa menggunakan akses internet. Smart phone adalah telepon yang internet-enabled yang bisanya menyediakan fungsi pda. Sebagai tambahan dari kemampuan dasar untuk menelpon. 3. Konsol game Konsol game adalah alat komputer mobile yang dirancang untuk satu pemain atau lebih.konsole game standar mengunakan peralatan control gengam sebagai input :layar televise sebagai out put: dan hard disk,CD,DVD,dan / memori card ubtuk penyimpangan ukuran yang pipihdan keringanannya membuat konsol gamemudah digunakan dirumah,mobil,hotel,ataupun lokasi dimana bisa mandapatkan listrik. 4.Server Server mangendalikan akses peranti yang keras ,peranti yang lunak,dan sumber daya lainya pada jaringan,dan mengendalikan area penyimpangan yang terpusat untuk program ,data,dan informasi. Server menyediakan dua hingga ribuan sambunngan computer secara bersamaan. Orang – orang menggunakan computer atau terminal untuk mengakses data, informasi ,dan program pada server.Terminal adalah alat dengan monitor,keyboard , dan memori 5.Mainframe Mainframe adalah istilah teknologi informasi dalam bahasa Inggris yang mengacu kepada kelas tertinggi dari komputer yang terdiri dari komputer-komputer yang mampu melakukan banyak tugas komputasi yang rumit dalam waktu yang singkat. Mainframe umumnya digunakan oleh banyak pengguna yang terkoneksi dengan menggunakan terminal. Mainframe yang memiliki kekuatan pemrosesan paling kuat dinamakan superkomputer, mampu melakukan banyak komputasi yang rumit yang memerlukan waktu lama dan umumnya digunakan dalam riset para ilmuwan, untuk pemrosesan data perusahaan atau untuk keperluan militer. Contoh mainframe Berikut ini adalah contoh beberapa mainframe yang beredar:
  • 15.  IBM System/390 • Honeywell-Bull DPS 7 • Cray-1 dari Cray Research Superkomputer adalah sebuah komputer yang memimpin di dunia dalam kapasitas proses, terutama kecepatan penghitungan, pada awal perkenalannya. Superkomputer diperkenalkan pada tahun 1960-an, didesain oleh Seymour Cray di Control Data Corporation (CDC), memimpin di pasaran pada tahun 1970an sampai Cray berhenti untuk membentuk perusahaanya sendiri, Cray Research. Dia kemudian mengambil pasaran superkomputer dengan desainnya, dalam keseluruhan menjadi pemimpin superkomputer selama 25 tahun (1965-1990). Pada tahun 1980an beberapa pesaing kecil memasuki pasar, yang bersamaan dengan penciptaan komputer mini dalam dekade sebelumnya. Sekarang ini, pasar superkomputer dipegang oleh IBM dan HP, meskipun Cray Inc. masih menspesialisasikan dalam pembuatan superkomputer. Penggunaan Superkomputer digunakan untuk tugas penghitungan-intensif seperti prakiraan cuaca, riset iklim (termasuk riset pemanasan global, pemodelan molekul, simulasi fisik (seperti simulasi kapal terbang dalam terowongan angin, simulasi peledakan senjata nuklir, dan riset fusi nuklir), analisikrip, dll. Militer dan agensi sains salah satu pengguna utama superkomputer Desain Superkomputer biasanya unggul dalam kecepataan dari komputer biasa dengan menggunakan desain inovatif yang membuat mereka dapat melakukan banyak tugas secara paralel, dan juga detail sipil yang rumit. Komputer ini biasanya menspesialisasikan untuk penghitungn tertentu, biasanya penghitungan angka, dan dalam tugas umumnya tidak bagus hasilnya. Hirarki memorinya didesain secara hati- hati untuk memastikan prosesornya tetap menerima data dan instruksi setiap saat; dalam kenyataan, perbedaan performa dengan komputer biasa terletak di hirarki memori dan komponennya. Sistem I/Onya juga didesain supaya bisa mendukung bandwidth yang tinggi.
  • 16.  Seperti dengan sistem paralel pada umumnya, hukum Amdahl berlaku, dan superkomputer didesain untuk menghilangkan serialisasi software, dan menggunakan hardware untuk mempercepat leher botol. Superkomputer tercepat • 25 Maret 2005 - Bluegene/L yang dibuat oleh IBM yang berada di Lawrence Livermore National Laboratory, Amerika Serikat mempunyai 32.768 buah prosesor mampu mencapai kecepatan komputasi 135,5 TFlops. • 27 Oktober 2005 - Bluegene/L telah mencapai kecepatan komputasi 280,6 TFlops. • 27 Oktober 2005 - Bluegene/L mencapai kecepatan komputasi 280,6 TFlops. • Juni 2008 - IBM Roadrunner mencapai kecepatan 1,026 petaflop Per November 2005, 61% dari 500 superkomputer tercepat berada di Amerika Serikat disusul oleh Britania Raya (8,2%), Jerman (4,8%), Jepang (4,2%), Republik Rakyat Cina (3,4%), Australia (2,2%), Israel (1,8%), Prancis (1,6%), Korea Selatan (1,4%), Italia (1,2%) dan Kanada (1,2%). 43,8% dari 500 superkomputer tercepat tersebut dibuat oleh IBM diikuti oleh Hewlett- Packard (33,8%), Cray (3,6%), SGI (3,6%), Dell (3,4%), Linux Network (3,2%), NEC (1,2%), Atipa Technology (1%), buatan sendiri (1%) dan Hitachi (1%). Raksasa prosesor dunia Intel masih memimpin dengan prosesor Intel IA-32 yang dipakai 41,2% dari 500 superkomputer tercepat tersebut diikuti oleh Intel EM64T (16,2%), Power (14,6%), AMD x86-64 (11%), Intel IA-64 (9,2%), PA- RISC (3,4%) dan Cray (1,6%). Sebanyak 72,2% dari 500 superkomputer tersebut menggunakan sistem operasi Linux, selebihnya menggunakan AIX (8,8%), HP- UNIX (6,2%), CNK/Linux (3,6%), UNICOS (2,8%), MacOS X (1%) dan SuSE Linux 9 (1%). Computer tertanam Computer tertanam (embedded computer) adalah computer dengan tujuan khusus yang berfungsi sebagai komponen dalam produk yang lebih besar.bermacam-macam produk sehari-hari yang di dalamnya terdapat computer adalah : - alat elektronik - alat-alat rumah tangga otomatis - otomotif - robot dan pengendali proses - peralatan computer dan mesin kantor
  • 17.  contoh-contoh pengguna komputer pengguna rumahan biasanya computer digunkan sebagai alat komunikasi,hiburan,akses web.dsb pengguna kantoran kecil biasanya computer di gunakan untuk mencari informasi seperti alamat,arah,kode pos,penerbangan,tariff paket pengantaran dan hampir pengguna kantoran kecil ini berkomunikasi melalui e-mail. Pengguna bermobilitas tinggi Biasanya computer ini digunakan saat berada diluar kantor atau sekolah. Contoh pengguna agen penjualan,pembaca meteran,pengantar paket barang,jurnalis dan pelajar. Pengguna berkebutuhan tinggi Biasanya mereka membutuhkan computer yang kuat karena sesui dengan kerja mereka. Contoh pengguna insinyur,ilmuwan,arsitek,penerbit dan seniman gravis. Pengguna perusahaan besar Biasanya computer ini di gunakan untuk merujuk pada jaringan computer yang besar yang mampu memenuhi berbagai kebutuhan komputasi yang berbeda.jaringan ini memfasilitasi komunikasi antar pekerja.
  • 18.  Aplikasi komputer di masyarakat Aplikasi komputer di masryarakat Saat ini komputer telah mengubah masyarakat seperti halnya revolusi industri mengubah masyarakat pada abad18 dan abad 19. masyarakat berinteraksi secara langsung dengan komputer bidang - bidang seperti pendidikan, keuangan, pemerintahan, kesehatan, ilmu pengetahuan, penerbitan, perjalanan, dan perakitan. Pendidikan Pendidikan adalah proses mendapatkan pengetahuan secara tradisional orang – orang belajar dari orang lain seperti orang tua guru pekerja. Kebanyakan bentuk dari materi tercetak seperti buku dan manual digunaka sebagai alat pembelajaran. Keuangan Kerbanyakan orang dan perusahaan mengguanakan komputer untuk mengelola keuangan mereka. Pemerintah Memberilkan masyarakat berbagai arahan dengan cara membuat dan mengatur kebijakan Perawatan kesehatan Hampir setiap bidang dalam dunia perawtan kesehatan membutuh kan computer . Sains Digunakan untuk menganalisis dan membuat model data para ilmuan . Penerbitan Proses menbuat berbagai hasil karya tersedia bagi public contoh buku, majalah, Koran, dll. Perjalanan Kebanyakan alat transpotasi yang diproduksi sekarang ini menyertakan beberapa system navigasi didalamnya.
  • 19.  2. Langkah-Langkah Perakitan Komputer Komponen perakit komputer tersedia di pasaran dengan beragam pilihan kualitas dan harga. Dengan merakit sendiri komputer, kita dapat menentukan jenis komponen, kemampuan serta fasilitas dari komputer sesuai kebutuhan.Tahapan dalam perakitan komputer terdiri dari: A. Persiapan B. Perakitan C. Pengujian D. Penanganan Masalah
  • 20.  Persiapan  Persiapan yang baik akan memudahkan dalam perakitan komputer serta menghindari permasalahan yang mungkin timbul.Hal yang terkait dalam persiapan meliputi:  `Penentuan Konfigurasi Komputer  Persiapan Kompunen dan perlengkapan  Pengamanan  Penentuan Konfigurasi Komputer  Konfigurasi komputer berkait dengan penentuan jenis komponen dan fitur dari komputer serta bagaimana seluruh komponen dapat bekerja sebagai sebuah sistem komputer sesuai keinginan kita.Penentuan komponen dimulai dari jenis prosessor, motherboard, lalu komponen lainnya. Faktor kesesuaian atau kompatibilitas dari komponen terhadap motherboard harus diperhatikan, karena setiap jenis motherboard mendukung jenis prosessor, modul memori, port dan I/O bus yang berbeda-beda.
  • 21.  Persiapan Komponen dan Perlengkapan  Komponen komputer beserta perlengkapan untuk perakitan dipersiapkan untuk perakitan dipersiapkan lebih dulu untuk memudahkan perakitan. Perlengkapan yang disiapkan terdiri dari:  Komponen komputer  Kelengkapan komponen seperti kabel, sekerup, jumper, baut dan sebagainya  Buku manual dan referensi dari komponen  Alat bantu berupa obeng pipih dan philips  Software sistem operasi, device driver dan program aplikasi.   Buku manual diperlukan sebagai rujukan untuk mengatahui diagram posisi dari elemen koneksi (konektor, port dan slot) dan elemen konfigurasi (jumper dan switch) beserta cara setting jumper dan switch yang sesuai untuk komputer yang dirakit.Diskette atau CD Software diperlukan untuk menginstall Sistem Operasi, device driver dari piranti, dan program aplikasi pada komputer yang selesai dirakit.
  • 22.  Pengamanan  Tindakan pengamanan diperlukan untuk menghindari masalah seperti kerusakan komponen oleh muatan listrik statis, jatuh, panas berlebihan atau tumpahan cairan.Pencegahan kerusakan karena listrik statis dengan cara:  Menggunakan gelang anti statis atau menyentuh permukaan logam pada casing sebelum memegang komponen untuk membuang muatan statis.  Tidak menyentuh langsung komponen elektronik, konektor atau jalur rangkaian tetapi memegang pada badan logam atau plastik yang terdapat pada komponen.
  • 23.  Perakitan  Tahapan proses pada perakitan komputer terdiri dari:  Penyiapan motherboard  Memasang Prosessor  Memasang heatsink  Memasang Modul Memori  memasang Motherboard pada Casing  Memasang Power Supply  Memasang Kabel Motherboard dan Casing  Memasang Drive  Memasang card Adapter  Penyelesaian Akhir
  • 24.  1. Penyiapan motherboard  Periksa buku manual motherboard untuk mengetahui posisi jumper untuk pengaturan CPU speed, speed multiplier dan tegangan masukan ke motherboard. Atur seting jumper sesuai petunjuk, kesalahan mengatur jumper tegangan dapat merusak prosessor.
  • 25.  2. Memasang Prosessor  Prosessor lebih mudah dipasang sebelum motherboard menempati casing. Cara memasang prosessor jenis socket dan slot berbeda.Jenis socket  Tentukan posisi pin 1 pada prosessor dan socket prosessor di motherboard, umumnya terletak di pojok yang ditandai dengan titik, segitiga atau lekukan.  Tegakkan posisi tuas pengunci socket untuk membuka.  Masukkan prosessor ke socket dengan lebih dulu menyelaraskan posisi kaki-kaki prosessor dengan lubang socket. rapatkan hingga tidak terdapat celah antara prosessor dengan socket.  Turunkan kembali tuas pengunci.
  • 26.  Jenis Slot  Pasang penyangga (bracket) pada dua ujung slot di motherboard sehingga posisi lubang pasak bertemu dengan lubang di motherboard  Masukkan pasak kemudian pengunci pasak pada lubang pasak` Selipkan card prosessor di antara kedua penahan dan tekan hingga tepat masuk ke lubang slot.
  • 27.  3. Memasang Heatsink  Fungsi heatsink adalah membuang panas yang dihasilkan oleh prosessor lewat konduksi panas dari prosessor ke heatsink.Untuk mengoptimalkan pemindahan panas maka heatsink harus dipasang rapat pada bagian atas prosessor dengan beberapa clip sebagai penahan sedangkan permukaan kontak pada heatsink dilapisi gen penghantar panas.Bila heatsink dilengkapi dengan fan maka konektor power pada fan dihubungkan ke konektor fan pada motherboard.
  • 28.  4. Memasang Modul Memori  Modul memori umumnya dipasang berurutan dari nomor socket terkecil. Urutan pemasangan dapat dilihat dari diagram motherboard.Setiap jenis modul memori yakni SIMM, DIMM dan RIMM dapat dibedakan dengan posisi lekukan pada sisi dan bawah pada modul.Cara memasang untuk tiap jenis modul memori sebagai berikut.  Jenis SIMM  Sesuaikan posisi lekukan pada modul dengan tonjolan pada slot.  Masukkan modul dengan membuat sudut miring 45 derajat terhadap slot  Dorong hingga modul tegak pada slot, tuas pengunci pada slot akan otomatis mengunci modul. 
  • 29.  Jenis DIMM dan RIMM  Cara memasang modul DIMM dan RIMM sama dan hanya ada satu cara sehingga tidak akan terbalik karena ada dua lekukan sebagai panduan. Perbedaanya DIMM dan RIMM pada posisi lekukan  Rebahkan kait pengunci pada ujung slot  sesuaikan posisi lekukan pada konektor modul dengan tonjolan pada slot. lalu masukkan modul ke slot.  Kait pengunci secara otomatis mengunci modul pada slot bila modul sudah tepat terpasang.
  • 30.  5. Memasang Motherboard pada Casing  Motherboard dipasang ke casing dengan sekerup dan dudukan (standoff). Cara pemasangannya sebagai berikut:  Tentukan posisi lubang untuk setiap dudukan plastik dan logam. Lubang untuk dudukan logam (metal spacer) ditandai dengan cincin pada tepi lubang.  Pasang dudukan logam atau plastik pada tray casing sesuai dengan posisi setiap lubang dudukan yang sesuai pada motherboard.  Tempatkan motherboard pada tray casing sehinga kepala dudukan keluar dari lubang pada motherboard. Pasang sekerup pengunci pada setiap dudukan logam.  Pasang bingkai port I/O (I/O sheild) pada motherboard jika ada.  Pasang tray casing yang sudah terpasang motherboard pada casing dan kunci dengan sekerup.