SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 21
WENNI MELIANA,S.Pd 
NIP. 19771228 200112 
2 003 
MEDIA PEMBELAJARAN 
MATEMATIKA 
MTs MUHAMMADIYAH 
1 BANJARMASIN
GARIS DAN SUDUT 
UNTUK SISWA SMP/MTs 
KELAS VII 
SEMESTER GENAP
STANDAR KOMPETENSI : 
Memahami hubungan garis dengan garis, garis 
dengan sudut, sudut dengan sudut, serta 
menentukan ukurannya 
KOMPETENSI DASAR : 
Memahami sifat-sifat sudut yang terbentuk jika dua garis berpotongan 
atau dua garis sejajar berpotongan dengan garis lain
ASSALAMUALAIKUM WR WB 
Sebelum memasuki materi ini diharapkan 
siswa telah memahami konsep: 
- Pengertian Sudut 
- Jenis-jenis Sudut 
- Hubungan Antarsudut : 
1. Komplemen 
2. Suplemen 
3. Bertolak Belakang 
- Sifat-sifat Garis Sejajar 
PRASYARA 
T
1.Mengenal sudut-sudut yang 
terjadi jika dua garis sejajar 
dipotong oleh sebuah garis
Perhatikan lantai ubin pada 
gambar di bawah ini 
Perhatikan garis g dan h. Garis g // h, garis k memotong kedua 
garis tersebut berturut-turut di titik P dan Q sehingga terjadi 
sudut-sudut berikut ∠ P1, ∠ P2, ∠ P3, ∠ P4, ∠ Q1, ∠ Q2, ∠ Q3, ∠ 
Q4.
SUDUT SEHADAP 
Pasangan ∠ P1 dan 
∠ Q1 disebut 
pasangan sudut 
sehadap. 
Coba kalian 
cari pasangan-pasangan 
sudut 
sehadap lainnya.
SUDUT DALAM 
BERSEBERANGAN 
Pasangan ∠ P3 dan ∠ 
Q1 disebut pasangan 
sudut dalam 
berseberangan. 
Coba kalian cari 
pasangan-pasangan 
sudut dalam 
berseberangan lainnya.
SUDUT LUAR BERSEBERANGAN 
Pasangan ∠ P1 dan ∠ 
Q3 disebut pasangan 
sudut luar 
berseberangan. 
Coba kalian cari 
pasangan-pasangan 
sudut luar 
berseberangan 
lainnya.
SUDUT DALAM SEPIHAK 
Pasangan ∠ P3 dan ∠ 
Q2 disebut pasangan 
sudut dalam sepihak. 
Coba kalian cari 
pasangan sudut 
dalam sepihak 
lainnya.
SUDUT LUAR SEPIHAK 
Pasangan ∠ P2 
dan ∠ Q3 disebut 
pasangan sudut 
luar sepihak. 
Coba kalian cari 
pasangan sudut 
luar sepihak 
lainnya.
Jika digeser empat buah ubin 
sekaligus,kita ketahui suatu sudut 
besarnya tetap jika digeser.
Dari hasil pergeseran ubin jajargenjang di atas diketahui sebagai 
berikut. 
∠ A1 tepat menempati ∠ B1 sehingga besar ∠ A1 sama dengan besar ∠ 
B1. 
Pasangan ∠ A1 dan ∠ B1 disebut pasangan sudut 
sehadap. 
Hubungan 1 
Besar sudut-sudut sehadap adalah sama. 
∠ A1 = ∠ B1 
Temukan sudut yang sama lainnya
SUDUT DALAM BERSEBERANGAN 
∠ A1 = ∠ B1 (karena ∠ A1 dan ∠B1 pasangan sudut 
sehadap) dan ∠ B1 = ∠ B3 (karena merupakan 
pasangan sudut bertolak belakang). Jadi ∠ A1 = ∠ B3 
(hal yang sama juga berlaku untuk pasangan ∠A4 dan 
∠B2). 
Hubungan 2 Besar sudut dalam 
berseberangan adalah sama. 
∠A1 = ∠B3
SUDUT LUAR BERSEBERANGAN 
∠ A2 = ∠ B2 (pasangan sudut sehadap), sedangkan ∠ 
B2 = ∠B4 (pasangan sudut bertolak belakang), 
sehingga ∠A2 = ∠B4 (hal yang sama juga berlaku 
untuk pasangan sudut luar berseberangan ∠A3 dan 
∠B1) 
Hubungan 3 Besar sudut luar berseberangan 
adalah sama. 
∠A2 = ∠B4
SUDUT DALAM SEPIHAK 
∠ B1 + ∠ B2 = 1800 (sudut berpelurus). Besar ∠A1 = 
∠B1 (sudut sehadap) sehingga ∠A1 + ∠ B2 = 1800. 
Telah diketahui bahwa ∠A1 dan ∠B2 merupakan 
pasangan sudut dalam sepihak. Hal yang sama untuk 
pasangan sudut dalam sepihak ∠A4 dan ∠ B3 
Hubungan 4 Jumlah besar sudut-sudut dalam 
sepihak adalah 1800. 
∠A1 + ∠ B2 = 1800. (cari yang lain ya...)
SUDUT LUAR SEPIHAK 
∠A1 = ∠B1 (sudut sehadap), sedangkan ∠ A1 + ∠A2 = 
1800 (karena merupakan pasangan sudut berpelurus) 
sehingga ∠B1 + ∠A2 = 1800. Telah diketahui bahwa 
∠A2 dan ∠ B1 merupakan pasangan sudut luar 
sepihak. Jadi, sudut luar sepihak ∠A2 dan ∠B1 
jumlahnya 1800 (hal serupa untuk pasangan sudut 
luar sepihak ∠A3 dan ∠B4). 
Hubungan 5 Jumlah besar sudut-sudut luar sepihak 
adalah 1800. 
∠A2 + ∠ B1 = 1800. (Ayo,cari yang lain ya...)
LATIHAN 
1. CARILAH PASANGAN 
SUDUT MASING - MASING
2.
SOAL PR: 
CARILAH PASANGAN SUDUT 
MASING - MASING
Demikian pelajaran pada hari ini, 
Sampai jumpa pada materi berikutnya. 
Terus belajar ya…..

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8silviarahayu6
 
Kekongruenan dan Kesebangunan.ppt
Kekongruenan dan Kesebangunan.pptKekongruenan dan Kesebangunan.ppt
Kekongruenan dan Kesebangunan.pptumarhamalik
 
Bahan Ajar Bilangan Berpangkat (Kelas IX)
Bahan Ajar Bilangan Berpangkat (Kelas IX)Bahan Ajar Bilangan Berpangkat (Kelas IX)
Bahan Ajar Bilangan Berpangkat (Kelas IX)Ana Safrida
 
Izzaturrahmi (power point perbandingan trigonometri)
Izzaturrahmi (power point perbandingan trigonometri)Izzaturrahmi (power point perbandingan trigonometri)
Izzaturrahmi (power point perbandingan trigonometri)IZZATUR RAHMI
 
Latihan soal garis dan sudut
Latihan soal garis dan sudutLatihan soal garis dan sudut
Latihan soal garis dan sudutneng Afit
 
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...Shinta Novianti
 
Power point untuk pembelajaran kesebangunan
Power point untuk pembelajaran kesebangunanPower point untuk pembelajaran kesebangunan
Power point untuk pembelajaran kesebangunannadiahbsa
 
Materi Pangkat dan akar SMP. ppt
Materi Pangkat dan akar SMP. ppt Materi Pangkat dan akar SMP. ppt
Materi Pangkat dan akar SMP. ppt Arif Lubis
 
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...Shinta Novianti
 
Sudut pusat sudut keliling
Sudut pusat sudut kelilingSudut pusat sudut keliling
Sudut pusat sudut kelilingDafid Kurniawan
 
Kesebangunan dua segitiga dan contoh soalnya
Kesebangunan dua segitiga dan contoh soalnyaKesebangunan dua segitiga dan contoh soalnya
Kesebangunan dua segitiga dan contoh soalnyaMakna Pujarka
 
Bangun Ruang PPT
Bangun Ruang PPTBangun Ruang PPT
Bangun Ruang PPTprofkhafifa
 
SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2
SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2
SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2Shinta Novianti
 
Bahan Ajar Tabung, Kerucut, dan Bola (Kelas IX)
Bahan Ajar Tabung, Kerucut, dan Bola (Kelas IX)Bahan Ajar Tabung, Kerucut, dan Bola (Kelas IX)
Bahan Ajar Tabung, Kerucut, dan Bola (Kelas IX)Ana Safrida
 
Ppt kesebangunan
Ppt kesebangunanPpt kesebangunan
Ppt kesebangunan1nursa_bae
 

La actualidad más candente (20)

PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
PPT MATERI LINGKARAN SMP KELAS 8
 
Kekongruenan dan Kesebangunan.ppt
Kekongruenan dan Kesebangunan.pptKekongruenan dan Kesebangunan.ppt
Kekongruenan dan Kesebangunan.ppt
 
Bahan Ajar Bilangan Berpangkat (Kelas IX)
Bahan Ajar Bilangan Berpangkat (Kelas IX)Bahan Ajar Bilangan Berpangkat (Kelas IX)
Bahan Ajar Bilangan Berpangkat (Kelas IX)
 
Presentation prisma & limas
Presentation prisma & limasPresentation prisma & limas
Presentation prisma & limas
 
Izzaturrahmi (power point perbandingan trigonometri)
Izzaturrahmi (power point perbandingan trigonometri)Izzaturrahmi (power point perbandingan trigonometri)
Izzaturrahmi (power point perbandingan trigonometri)
 
LKPD SEGIEMPAT
LKPD SEGIEMPATLKPD SEGIEMPAT
LKPD SEGIEMPAT
 
Latihan soal garis dan sudut
Latihan soal garis dan sudutLatihan soal garis dan sudut
Latihan soal garis dan sudut
 
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
PERBANDINGAN (Tabel & Grafik Perbandingan Senilai juga Berbalik Nilai) - Pert...
 
Power point untuk pembelajaran kesebangunan
Power point untuk pembelajaran kesebangunanPower point untuk pembelajaran kesebangunan
Power point untuk pembelajaran kesebangunan
 
Ppt pers kuadrat
Ppt  pers kuadratPpt  pers kuadrat
Ppt pers kuadrat
 
Materi Pangkat dan akar SMP. ppt
Materi Pangkat dan akar SMP. ppt Materi Pangkat dan akar SMP. ppt
Materi Pangkat dan akar SMP. ppt
 
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
TEOREMA PYTHAGORAS (Menentukan Perbandingan Sisi Segitiga Bersudut Istimewa) ...
 
Powerpoint Kesebangunan
Powerpoint Kesebangunan Powerpoint Kesebangunan
Powerpoint Kesebangunan
 
Sudut pusat sudut keliling
Sudut pusat sudut kelilingSudut pusat sudut keliling
Sudut pusat sudut keliling
 
Kesebangunan dua segitiga dan contoh soalnya
Kesebangunan dua segitiga dan contoh soalnyaKesebangunan dua segitiga dan contoh soalnya
Kesebangunan dua segitiga dan contoh soalnya
 
Bangun Ruang PPT
Bangun Ruang PPTBangun Ruang PPT
Bangun Ruang PPT
 
SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2
SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2
SEGIEMPAT & SEGITIGA (Jenis & Sifat Segiempat) - P2
 
Bahan Ajar Tabung, Kerucut, dan Bola (Kelas IX)
Bahan Ajar Tabung, Kerucut, dan Bola (Kelas IX)Bahan Ajar Tabung, Kerucut, dan Bola (Kelas IX)
Bahan Ajar Tabung, Kerucut, dan Bola (Kelas IX)
 
Pola bilangan
Pola bilanganPola bilangan
Pola bilangan
 
Ppt kesebangunan
Ppt kesebangunanPpt kesebangunan
Ppt kesebangunan
 

Destacado

Garis dan sudut (faiz amri 1009069)microsoft power point 2010
Garis dan sudut (faiz amri 1009069)microsoft power point 2010Garis dan sudut (faiz amri 1009069)microsoft power point 2010
Garis dan sudut (faiz amri 1009069)microsoft power point 2010Faiz Amri
 
Garis dan sudut..
Garis dan sudut..Garis dan sudut..
Garis dan sudut..Suci Ariani
 
Bahan ajar Garis dan Sudut (Alfian Mairiski_1106557) Pend. Matematika UPI
Bahan ajar Garis dan Sudut (Alfian Mairiski_1106557) Pend. Matematika UPIBahan ajar Garis dan Sudut (Alfian Mairiski_1106557) Pend. Matematika UPI
Bahan ajar Garis dan Sudut (Alfian Mairiski_1106557) Pend. Matematika UPImellifisb
 
RPP KURIKULUM 2013 (GARIS DAN SUDUT)
RPP KURIKULUM 2013 (GARIS DAN SUDUT)RPP KURIKULUM 2013 (GARIS DAN SUDUT)
RPP KURIKULUM 2013 (GARIS DAN SUDUT)Ana Safrida
 
Garis dan sudut kelas 7
Garis dan sudut kelas 7Garis dan sudut kelas 7
Garis dan sudut kelas 7Fikram_72
 
Garis dan Sudut
Garis dan SudutGaris dan Sudut
Garis dan SudutIndah Sari
 
Ppt kedudukan garis kelas VII SMP
Ppt kedudukan garis kelas VII SMPPpt kedudukan garis kelas VII SMP
Ppt kedudukan garis kelas VII SMPSindy Artilita
 
Garis dan Sudut
Garis dan SudutGaris dan Sudut
Garis dan SudutQoriy
 
Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...
Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...
Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...Ryanti Ryazuka
 
Presentasi kedudukan titik, garis dan bidang
Presentasi kedudukan titik, garis dan bidangPresentasi kedudukan titik, garis dan bidang
Presentasi kedudukan titik, garis dan bidangRuslan Ridwan
 
Garis dan-sudut pembelajaran pertama
Garis dan-sudut pembelajaran pertamaGaris dan-sudut pembelajaran pertama
Garis dan-sudut pembelajaran pertamaHelmi Sucipto
 
Hubungan antar sudut jika dua garis sejajar dipotong
Hubungan antar sudut jika dua garis sejajar dipotongHubungan antar sudut jika dua garis sejajar dipotong
Hubungan antar sudut jika dua garis sejajar dipotongInggar Resmita
 
Ppt melukis sudut sudut istimewa aisyah
Ppt melukis sudut   sudut istimewa aisyahPpt melukis sudut   sudut istimewa aisyah
Ppt melukis sudut sudut istimewa aisyahaireswitha
 
Matematika-Menggambar dan Membagi Sudut
Matematika-Menggambar dan Membagi SudutMatematika-Menggambar dan Membagi Sudut
Matematika-Menggambar dan Membagi Sudutajib_alamsyah
 
Ppt. media pembelajaran dua garis sejajar
Ppt. media pembelajaran dua garis sejajarPpt. media pembelajaran dua garis sejajar
Ppt. media pembelajaran dua garis sejajardinakudus
 

Destacado (20)

Garis dan sudut (faiz amri 1009069)microsoft power point 2010
Garis dan sudut (faiz amri 1009069)microsoft power point 2010Garis dan sudut (faiz amri 1009069)microsoft power point 2010
Garis dan sudut (faiz amri 1009069)microsoft power point 2010
 
Garis dan sudut..
Garis dan sudut..Garis dan sudut..
Garis dan sudut..
 
PPT SUDUT
PPT SUDUTPPT SUDUT
PPT SUDUT
 
Bahan ajar Garis dan Sudut (Alfian Mairiski_1106557) Pend. Matematika UPI
Bahan ajar Garis dan Sudut (Alfian Mairiski_1106557) Pend. Matematika UPIBahan ajar Garis dan Sudut (Alfian Mairiski_1106557) Pend. Matematika UPI
Bahan ajar Garis dan Sudut (Alfian Mairiski_1106557) Pend. Matematika UPI
 
RPP KURIKULUM 2013 (GARIS DAN SUDUT)
RPP KURIKULUM 2013 (GARIS DAN SUDUT)RPP KURIKULUM 2013 (GARIS DAN SUDUT)
RPP KURIKULUM 2013 (GARIS DAN SUDUT)
 
Garis dan sudut
Garis dan sudutGaris dan sudut
Garis dan sudut
 
Garis dan sudut kelas 7
Garis dan sudut kelas 7Garis dan sudut kelas 7
Garis dan sudut kelas 7
 
Garis dan Sudut
Garis dan SudutGaris dan Sudut
Garis dan Sudut
 
Ppt kedudukan garis kelas VII SMP
Ppt kedudukan garis kelas VII SMPPpt kedudukan garis kelas VII SMP
Ppt kedudukan garis kelas VII SMP
 
Garis dan Sudut
Garis dan SudutGaris dan Sudut
Garis dan Sudut
 
Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...
Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...
Ryanti Astri M (1100050) ppt media pembelajaran Kedudukan titik, garis, bidan...
 
Garis dan Sudut
Garis dan SudutGaris dan Sudut
Garis dan Sudut
 
Garis dan sudut
Garis dan sudutGaris dan sudut
Garis dan sudut
 
Presentasi kedudukan titik, garis dan bidang
Presentasi kedudukan titik, garis dan bidangPresentasi kedudukan titik, garis dan bidang
Presentasi kedudukan titik, garis dan bidang
 
Garis dan-sudut pembelajaran pertama
Garis dan-sudut pembelajaran pertamaGaris dan-sudut pembelajaran pertama
Garis dan-sudut pembelajaran pertama
 
Hubungan antar sudut jika dua garis sejajar dipotong
Hubungan antar sudut jika dua garis sejajar dipotongHubungan antar sudut jika dua garis sejajar dipotong
Hubungan antar sudut jika dua garis sejajar dipotong
 
Ppt sudut woro11310241
Ppt sudut woro11310241Ppt sudut woro11310241
Ppt sudut woro11310241
 
Ppt melukis sudut sudut istimewa aisyah
Ppt melukis sudut   sudut istimewa aisyahPpt melukis sudut   sudut istimewa aisyah
Ppt melukis sudut sudut istimewa aisyah
 
Matematika-Menggambar dan Membagi Sudut
Matematika-Menggambar dan Membagi SudutMatematika-Menggambar dan Membagi Sudut
Matematika-Menggambar dan Membagi Sudut
 
Ppt. media pembelajaran dua garis sejajar
Ppt. media pembelajaran dua garis sejajarPpt. media pembelajaran dua garis sejajar
Ppt. media pembelajaran dua garis sejajar
 

Similar a Powerpoint wenni garis dan sudut

Powerpoint wenni garis dan sudut
Powerpoint wenni garis dan sudutPowerpoint wenni garis dan sudut
Powerpoint wenni garis dan sudutWenni Meliana
 
Hubungan garis dan sudut
Hubungan garis dan sudutHubungan garis dan sudut
Hubungan garis dan sudutAfrida Shania
 
Makalah matematika sekolah
Makalah matematika sekolahMakalah matematika sekolah
Makalah matematika sekolahEipusta
 
PPT Garis dan Sudut Kelas 7 Semester 2
PPT Garis dan Sudut Kelas 7 Semester 2PPT Garis dan Sudut Kelas 7 Semester 2
PPT Garis dan Sudut Kelas 7 Semester 2Kevin Arthur
 
Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)
Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)
Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)Monich Rhd
 
Media Pembelajaran Kesebangunan, Kongruensi, Segiempat, Segilima
Media Pembelajaran Kesebangunan, Kongruensi, Segiempat, SegilimaMedia Pembelajaran Kesebangunan, Kongruensi, Segiempat, Segilima
Media Pembelajaran Kesebangunan, Kongruensi, Segiempat, SegilimaPutu Ayu Pramita
 
Hubungan garis lurus dan sudut
Hubungan garis lurus dan sudutHubungan garis lurus dan sudut
Hubungan garis lurus dan sudutregita rahmawati
 
garis dan sudut by chamim nurhuda
garis dan sudut by chamim nurhudagaris dan sudut by chamim nurhuda
garis dan sudut by chamim nurhudacmem
 
fdokumen.com_kesebangunan-dan-kekongruenan-562a674081255.pptx
fdokumen.com_kesebangunan-dan-kekongruenan-562a674081255.pptxfdokumen.com_kesebangunan-dan-kekongruenan-562a674081255.pptx
fdokumen.com_kesebangunan-dan-kekongruenan-562a674081255.pptxAzmiYasin2
 
Bahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunanBahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunanIka Deavy
 
Geometri netral bag.2 pada Geometri Euclid
Geometri netral bag.2 pada Geometri EuclidGeometri netral bag.2 pada Geometri Euclid
Geometri netral bag.2 pada Geometri EuclidNailul Hasibuan
 

Similar a Powerpoint wenni garis dan sudut (20)

Powerpoint wenni garis dan sudut
Powerpoint wenni garis dan sudutPowerpoint wenni garis dan sudut
Powerpoint wenni garis dan sudut
 
Bahan ajar
Bahan ajarBahan ajar
Bahan ajar
 
Hubungan garis dan sudut
Hubungan garis dan sudutHubungan garis dan sudut
Hubungan garis dan sudut
 
Makalah matematika sekolah
Makalah matematika sekolahMakalah matematika sekolah
Makalah matematika sekolah
 
PPT Garis dan Sudut Kelas 7 Semester 2
PPT Garis dan Sudut Kelas 7 Semester 2PPT Garis dan Sudut Kelas 7 Semester 2
PPT Garis dan Sudut Kelas 7 Semester 2
 
Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)
Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)
Hubungan garis lurus dan sudut (mtk minat)
 
Media Pembelajaran Kesebangunan, Kongruensi, Segiempat, Segilima
Media Pembelajaran Kesebangunan, Kongruensi, Segiempat, SegilimaMedia Pembelajaran Kesebangunan, Kongruensi, Segiempat, Segilima
Media Pembelajaran Kesebangunan, Kongruensi, Segiempat, Segilima
 
Pembuktian dalil 9-18
Pembuktian dalil 9-18Pembuktian dalil 9-18
Pembuktian dalil 9-18
 
Hubungan garis lurus dan sudut
Hubungan garis lurus dan sudutHubungan garis lurus dan sudut
Hubungan garis lurus dan sudut
 
Garis dan Sudut
Garis dan SudutGaris dan Sudut
Garis dan Sudut
 
garis dan sudut by chamim nurhuda
garis dan sudut by chamim nurhudagaris dan sudut by chamim nurhuda
garis dan sudut by chamim nurhuda
 
Pertemuan 6 geometri bangun datar segi empat
Pertemuan 6 geometri  bangun datar segi empatPertemuan 6 geometri  bangun datar segi empat
Pertemuan 6 geometri bangun datar segi empat
 
Geometri netral (Neutral Geometry)
Geometri netral (Neutral Geometry)Geometri netral (Neutral Geometry)
Geometri netral (Neutral Geometry)
 
3 bab 1
3 bab 13 bab 1
3 bab 1
 
3 bab 1
3 bab 13 bab 1
3 bab 1
 
fdokumen.com_kesebangunan-dan-kekongruenan-562a674081255.pptx
fdokumen.com_kesebangunan-dan-kekongruenan-562a674081255.pptxfdokumen.com_kesebangunan-dan-kekongruenan-562a674081255.pptx
fdokumen.com_kesebangunan-dan-kekongruenan-562a674081255.pptx
 
Kesebangunan
KesebangunanKesebangunan
Kesebangunan
 
Bahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunanBahan Ajar kesebangunan
Bahan Ajar kesebangunan
 
Geometri netral bag.2 pada Geometri Euclid
Geometri netral bag.2 pada Geometri EuclidGeometri netral bag.2 pada Geometri Euclid
Geometri netral bag.2 pada Geometri Euclid
 
R5 c kel 1
R5 c kel 1R5 c kel 1
R5 c kel 1
 

Más de Wenni Meliana

Sk juknis pembayaran tukin perubahan ok
Sk juknis pembayaran tukin perubahan okSk juknis pembayaran tukin perubahan ok
Sk juknis pembayaran tukin perubahan okWenni Meliana
 
Sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017
Sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017Sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017
Sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017Wenni Meliana
 
Lampiran sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017
Lampiran sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017Lampiran sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017
Lampiran sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017Wenni Meliana
 
SE Menpan no_1_tahun_2015
SE Menpan no_1_tahun_2015SE Menpan no_1_tahun_2015
SE Menpan no_1_tahun_2015Wenni Meliana
 
Panduan si harka_sebagai_pegawai
Panduan si harka_sebagai_pegawaiPanduan si harka_sebagai_pegawai
Panduan si harka_sebagai_pegawaiWenni Meliana
 
Modul e book bilangan bulat wenni m ts-muh 1 bjm
Modul e book bilangan bulat wenni m ts-muh 1 bjmModul e book bilangan bulat wenni m ts-muh 1 bjm
Modul e book bilangan bulat wenni m ts-muh 1 bjmWenni Meliana
 
Leaflet bilangan bulat wenni m ts muh 1 bjm
Leaflet bilangan bulat wenni m ts muh 1 bjmLeaflet bilangan bulat wenni m ts muh 1 bjm
Leaflet bilangan bulat wenni m ts muh 1 bjmWenni Meliana
 
Powerfull point ala wenni
Powerfull point ala wenniPowerfull point ala wenni
Powerfull point ala wenniWenni Meliana
 
Powerfull point ala Wenni
Powerfull point ala WenniPowerfull point ala Wenni
Powerfull point ala WenniWenni Meliana
 
Penyusunan instrumen hots
Penyusunan instrumen hotsPenyusunan instrumen hots
Penyusunan instrumen hotsWenni Meliana
 
Modul e book wenni mts-muh 1 bjm
Modul e book wenni mts-muh 1 bjmModul e book wenni mts-muh 1 bjm
Modul e book wenni mts-muh 1 bjmWenni Meliana
 
Bahan ajar bil.bulat wenni
Bahan ajar bil.bulat wenni Bahan ajar bil.bulat wenni
Bahan ajar bil.bulat wenni Wenni Meliana
 
KUIS PRISMA MATERI MATEMATIKA SMP
KUIS PRISMA MATERI MATEMATIKA SMPKUIS PRISMA MATERI MATEMATIKA SMP
KUIS PRISMA MATERI MATEMATIKA SMPWenni Meliana
 
Diklat Jarak Jauh Online Solusi Alternatif Peningkatan Kompetensi Guru
Diklat Jarak Jauh Online Solusi Alternatif Peningkatan Kompetensi GuruDiklat Jarak Jauh Online Solusi Alternatif Peningkatan Kompetensi Guru
Diklat Jarak Jauh Online Solusi Alternatif Peningkatan Kompetensi GuruWenni Meliana
 
Presentasi screencast
Presentasi screencastPresentasi screencast
Presentasi screencastWenni Meliana
 
Permasalahan nyata yang terkait penerapan hubungan sudut pusat
Permasalahan nyata yang terkait penerapan hubungan sudut pusatPermasalahan nyata yang terkait penerapan hubungan sudut pusat
Permasalahan nyata yang terkait penerapan hubungan sudut pusatWenni Meliana
 

Más de Wenni Meliana (19)

Sk juknis pembayaran tukin perubahan ok
Sk juknis pembayaran tukin perubahan okSk juknis pembayaran tukin perubahan ok
Sk juknis pembayaran tukin perubahan ok
 
Sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017
Sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017Sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017
Sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017
 
Lampiran sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017
Lampiran sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017Lampiran sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017
Lampiran sk dirjen pendis nomor 3932 th 2016 madrasah k13 tp 2016 2017
 
SE Menpan no_1_tahun_2015
SE Menpan no_1_tahun_2015SE Menpan no_1_tahun_2015
SE Menpan no_1_tahun_2015
 
Panduan si harka_sebagai_pegawai
Panduan si harka_sebagai_pegawaiPanduan si harka_sebagai_pegawai
Panduan si harka_sebagai_pegawai
 
Modul e book bilangan bulat wenni m ts-muh 1 bjm
Modul e book bilangan bulat wenni m ts-muh 1 bjmModul e book bilangan bulat wenni m ts-muh 1 bjm
Modul e book bilangan bulat wenni m ts-muh 1 bjm
 
Leaflet bilangan bulat wenni m ts muh 1 bjm
Leaflet bilangan bulat wenni m ts muh 1 bjmLeaflet bilangan bulat wenni m ts muh 1 bjm
Leaflet bilangan bulat wenni m ts muh 1 bjm
 
PTK model NHT
PTK model NHTPTK model NHT
PTK model NHT
 
Powerfull point ala wenni
Powerfull point ala wenniPowerfull point ala wenni
Powerfull point ala wenni
 
Powerfull point ala Wenni
Powerfull point ala WenniPowerfull point ala Wenni
Powerfull point ala Wenni
 
Kuis kubus balok
Kuis kubus balokKuis kubus balok
Kuis kubus balok
 
Penyusunan instrumen hots
Penyusunan instrumen hotsPenyusunan instrumen hots
Penyusunan instrumen hots
 
Tebak Gambar
Tebak GambarTebak Gambar
Tebak Gambar
 
Modul e book wenni mts-muh 1 bjm
Modul e book wenni mts-muh 1 bjmModul e book wenni mts-muh 1 bjm
Modul e book wenni mts-muh 1 bjm
 
Bahan ajar bil.bulat wenni
Bahan ajar bil.bulat wenni Bahan ajar bil.bulat wenni
Bahan ajar bil.bulat wenni
 
KUIS PRISMA MATERI MATEMATIKA SMP
KUIS PRISMA MATERI MATEMATIKA SMPKUIS PRISMA MATERI MATEMATIKA SMP
KUIS PRISMA MATERI MATEMATIKA SMP
 
Diklat Jarak Jauh Online Solusi Alternatif Peningkatan Kompetensi Guru
Diklat Jarak Jauh Online Solusi Alternatif Peningkatan Kompetensi GuruDiklat Jarak Jauh Online Solusi Alternatif Peningkatan Kompetensi Guru
Diklat Jarak Jauh Online Solusi Alternatif Peningkatan Kompetensi Guru
 
Presentasi screencast
Presentasi screencastPresentasi screencast
Presentasi screencast
 
Permasalahan nyata yang terkait penerapan hubungan sudut pusat
Permasalahan nyata yang terkait penerapan hubungan sudut pusatPermasalahan nyata yang terkait penerapan hubungan sudut pusat
Permasalahan nyata yang terkait penerapan hubungan sudut pusat
 

Último

MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxrahmaamaw03
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.aechacha366
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2noviamaiyanti
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfGugunGunawan93
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPCMBANDUNGANKabSemar
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptNabilahKhairunnisa6
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdfsandi625870
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 

Último (20)

MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 

Powerpoint wenni garis dan sudut

  • 1. WENNI MELIANA,S.Pd NIP. 19771228 200112 2 003 MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MTs MUHAMMADIYAH 1 BANJARMASIN
  • 2. GARIS DAN SUDUT UNTUK SISWA SMP/MTs KELAS VII SEMESTER GENAP
  • 3. STANDAR KOMPETENSI : Memahami hubungan garis dengan garis, garis dengan sudut, sudut dengan sudut, serta menentukan ukurannya KOMPETENSI DASAR : Memahami sifat-sifat sudut yang terbentuk jika dua garis berpotongan atau dua garis sejajar berpotongan dengan garis lain
  • 4. ASSALAMUALAIKUM WR WB Sebelum memasuki materi ini diharapkan siswa telah memahami konsep: - Pengertian Sudut - Jenis-jenis Sudut - Hubungan Antarsudut : 1. Komplemen 2. Suplemen 3. Bertolak Belakang - Sifat-sifat Garis Sejajar PRASYARA T
  • 5. 1.Mengenal sudut-sudut yang terjadi jika dua garis sejajar dipotong oleh sebuah garis
  • 6. Perhatikan lantai ubin pada gambar di bawah ini Perhatikan garis g dan h. Garis g // h, garis k memotong kedua garis tersebut berturut-turut di titik P dan Q sehingga terjadi sudut-sudut berikut ∠ P1, ∠ P2, ∠ P3, ∠ P4, ∠ Q1, ∠ Q2, ∠ Q3, ∠ Q4.
  • 7. SUDUT SEHADAP Pasangan ∠ P1 dan ∠ Q1 disebut pasangan sudut sehadap. Coba kalian cari pasangan-pasangan sudut sehadap lainnya.
  • 8. SUDUT DALAM BERSEBERANGAN Pasangan ∠ P3 dan ∠ Q1 disebut pasangan sudut dalam berseberangan. Coba kalian cari pasangan-pasangan sudut dalam berseberangan lainnya.
  • 9. SUDUT LUAR BERSEBERANGAN Pasangan ∠ P1 dan ∠ Q3 disebut pasangan sudut luar berseberangan. Coba kalian cari pasangan-pasangan sudut luar berseberangan lainnya.
  • 10. SUDUT DALAM SEPIHAK Pasangan ∠ P3 dan ∠ Q2 disebut pasangan sudut dalam sepihak. Coba kalian cari pasangan sudut dalam sepihak lainnya.
  • 11. SUDUT LUAR SEPIHAK Pasangan ∠ P2 dan ∠ Q3 disebut pasangan sudut luar sepihak. Coba kalian cari pasangan sudut luar sepihak lainnya.
  • 12. Jika digeser empat buah ubin sekaligus,kita ketahui suatu sudut besarnya tetap jika digeser.
  • 13. Dari hasil pergeseran ubin jajargenjang di atas diketahui sebagai berikut. ∠ A1 tepat menempati ∠ B1 sehingga besar ∠ A1 sama dengan besar ∠ B1. Pasangan ∠ A1 dan ∠ B1 disebut pasangan sudut sehadap. Hubungan 1 Besar sudut-sudut sehadap adalah sama. ∠ A1 = ∠ B1 Temukan sudut yang sama lainnya
  • 14. SUDUT DALAM BERSEBERANGAN ∠ A1 = ∠ B1 (karena ∠ A1 dan ∠B1 pasangan sudut sehadap) dan ∠ B1 = ∠ B3 (karena merupakan pasangan sudut bertolak belakang). Jadi ∠ A1 = ∠ B3 (hal yang sama juga berlaku untuk pasangan ∠A4 dan ∠B2). Hubungan 2 Besar sudut dalam berseberangan adalah sama. ∠A1 = ∠B3
  • 15. SUDUT LUAR BERSEBERANGAN ∠ A2 = ∠ B2 (pasangan sudut sehadap), sedangkan ∠ B2 = ∠B4 (pasangan sudut bertolak belakang), sehingga ∠A2 = ∠B4 (hal yang sama juga berlaku untuk pasangan sudut luar berseberangan ∠A3 dan ∠B1) Hubungan 3 Besar sudut luar berseberangan adalah sama. ∠A2 = ∠B4
  • 16. SUDUT DALAM SEPIHAK ∠ B1 + ∠ B2 = 1800 (sudut berpelurus). Besar ∠A1 = ∠B1 (sudut sehadap) sehingga ∠A1 + ∠ B2 = 1800. Telah diketahui bahwa ∠A1 dan ∠B2 merupakan pasangan sudut dalam sepihak. Hal yang sama untuk pasangan sudut dalam sepihak ∠A4 dan ∠ B3 Hubungan 4 Jumlah besar sudut-sudut dalam sepihak adalah 1800. ∠A1 + ∠ B2 = 1800. (cari yang lain ya...)
  • 17. SUDUT LUAR SEPIHAK ∠A1 = ∠B1 (sudut sehadap), sedangkan ∠ A1 + ∠A2 = 1800 (karena merupakan pasangan sudut berpelurus) sehingga ∠B1 + ∠A2 = 1800. Telah diketahui bahwa ∠A2 dan ∠ B1 merupakan pasangan sudut luar sepihak. Jadi, sudut luar sepihak ∠A2 dan ∠B1 jumlahnya 1800 (hal serupa untuk pasangan sudut luar sepihak ∠A3 dan ∠B4). Hubungan 5 Jumlah besar sudut-sudut luar sepihak adalah 1800. ∠A2 + ∠ B1 = 1800. (Ayo,cari yang lain ya...)
  • 18. LATIHAN 1. CARILAH PASANGAN SUDUT MASING - MASING
  • 19. 2.
  • 20. SOAL PR: CARILAH PASANGAN SUDUT MASING - MASING
  • 21. Demikian pelajaran pada hari ini, Sampai jumpa pada materi berikutnya. Terus belajar ya…..