SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 26
KUWAIT Oleh : Lini Oktiasari
PENGETAHUAN UMUM Lagu kebangsaan : Al Nasheed Al-Watani Ibu kota : Kota Kuwait Bahasa resmi : Arab Pemerintahan : Monarki Konstitusional Kemerdekaan (dari Britania Raya) : 19 juni 1961 Mata uang : Dinar Luas : 17,820 km2  Kode telepon : 965
Letak Geografis Kuwait terletak diujung teluk Arabia, diantara 28 – 30 garis lintang Utara dan 46 – 48 garis bujur Timur. Mempunyai luas area kira-kira 17,818 Kilometer persegi. Kuwait dibatasi oleh Iraq di bagian Barat dan Utara, sedangkan di bagian Timur oleh Teluk Arabia dan dibagian Selatan oleh Saudi Arabia. Keadaan permukaan bumi pada umumnya rata, hanya saja kadang kala terputus oleh bukit-bukit yang rendah dan lembah  yang tidak terlalu rendah
Jarak ketinggian dari permukaan laut hampir 1,000 kaki/304 meter diujung negara bagian Selatan. Pegunungan Zor, adalah salah satu dari bagian terpenting dari topograpis Negara Kuwait, yang membatasi pantai Barat Laut teluk Kuwait, yang apabila pasang jarak ketinggiannya maksimum mencapai 475 kaki/145 meter diatas permukaan laut.Kuwait mempunyai garis pantai sejauh 325 kilometer/195 mil, tetapi tidak termasuk Teluk, yang mendominasi Negara Kuwait, yaitu sebuah negara yang tidak mempunyai sungai dan danau. Diseluruh bagian Utara, Barat, dan di bagian – bagian pusat kota Kuwait, ada beberapa kolam kering yang dipenuhi oleh air setelah turunnya hujan, yang membentuk tempat-tempat mata air yang penting bagi sekumpulan unta milik suku Badui. Hanya ada satu tempat yang benar-benar subur yang masih tetap ada di Kuwait, dan tempat itu terletak/berada di kota Sehibiya, yang terletak di bagian Selatan kota kuwait
Kuwait adalah negara monarki yang kaya akan minyak,juga bisa sebut raja minyak juga setelah arab, terletak di pesisir Teluk persia Timur tengah. Ia berbatasan dengan Arap Saudi disebelah selatan dan Irak sebelah utara.menurut sejarah nama “Kuwait’ Berasal dari bahasa Arab yang artinya”benteng yang dibangung dekat air”.Sejak masa lampau Kuwait sudah menjadi pintu gerbang timur tengah karena keadaan Geografisnya.Kuwait telah mengambil kebijaksanaan-kebijaksanaan yang dimiliki berbagai negara di Dunia,untuk memajukan negaranya sendiri.Luar biasa memang negara ini.
Kuwait dibagi menjadi 6 GOVERNORAT (muhafadhah) Al Ahmadi Al Farwaniyah Al Asimah Al Jahra Hawalli Mubarak Al-Kabeer
Bahasa kuwait Arab adalah bahasa resmi di Kuwait, meskipun begitu bahasa Inggris dipakai sebagai bahasa sehari hari untuk komunikasi di tempat tempat umum, perdagangan maupun di kantor kantor. Secara resmi pemakaian dua bahasa juga diterapkan baik untuk tanda tanda lalu lintas, surat resmi, kontrak maupun pengumuman di kantor kantor, toko atau tempat perdagangan. Pegawai pegawai toko, money changer, atau pemerintahan yang berhubungan langsung dengan expatriate umumnya berbahasa Inggris dengan baik, hanya beberapa saja yang masih sulit untuk berkomunikasi dengan baik
Seandainya tidak menguasai sama sekali angka arab dan cara mengucapkannya, masih ada cara lain yang cukup ampuh, yaitu bahasa 'Kalkulator'. Komunikasi ini paling ampuh dipakai di pasar (souk), kedai (bakala), money changer atau tempat perdagangan lain yang pegawainya sangat minim bahasa Inggrisnya. Tinggal sodorkan angka yang tampil dalam kalkulator dan si penjual akan menuliskan harga yang dimaksud. Tawar saja lebih rendah kalau anda masih merasa terlalu mahal dengan cara mengetikkan angka yang anda maksud. Bahasa Hindi juga cukup luas dipakai di Kuwait terutama oleh orang-orang India, Pakistan, Bangladesh. Tagalog juga terdengar cukup dominan dikalangan Philipinos.
Penduduk Dari 2.418.387 orang di Kuwait (data sensus tahun 2006) hanya 880.774 orang yang merupakan penduduk asli Kuwait, sedangkan 1.537.613 jiwa merupakan warga pendatang yang merupakan pekerja asing dari berbagai negara seperti India, Bangladesh, Srilangka, Turki, Indonesia, Filipina, dan Mesir. Lebih dari 90% penduduk tinggal di wilayah 500 kilometer persegi di sekitar Kota Kuwait dan pelabuhan. Walaupun mayoritas orang yang berada di Negara Kuwait berasal dari Arab, kurang dari setengahnya berasal dari Jazirah Arab. Penemuan minyak pada tahun 1938 menarik banyak orang Arab dari negara-negara terdekat. Setelah pembebasan Kuwait dari pendudukan Irak pada tahun 1991, Pemerintah Kuwait melakukan usaha serius dalam  mengurangi populasi dengan cara khusus yaitu membatasi masuknya pekerja dari negara-negara yang pemimpinnya telah mendukung Irak selama Perang Teluk. Tapi kemudian Kuwait meninggalkan  kebijakan ini, dan saat ini telah memiliki  pekerja asing yang cukup besar (sekitar 68% dari total penduduk adalah non-Kuwait).
Ekonomi  PDB (resmi nilai tukar, 2010 est): $ 150 miliar. Real laju pertumbuhan GDP (2010 est): 3,7%. Sumber daya alam: minyak, gas alam, ikan. Pertanian (sekitar 0,3% dari PDB): Dengan pengecualian ikan, makanan yang paling banyak diimpor. budidaya tanah - 1%. Industri (sekitar 48,3% dari PDB): Jenis - ekstraksi dan pemurnian minyak bumi, pupuk, bahan kimia, desalinasi, bahan konstruksi. Jasa (sekitar 51,4% dari PDB): administrasi publik, keuangan, real estat, perdagangan, hotel, dan restoran
Perdagangan (2010 est): Ekspor - 63270000000 $ fob: minyak (93%). Mayor pasar - Jepang 18,4%, Korea Selatan 14,6%, India 11,5%, AS 8,9%, Singapura 7,9%, China 6.1%. Impor - 21610000000 $ fob: makanan, bahan bangunan, kendaraan dan suku, pakaian. Mayor pemasok - U.S. 11,9%, Jepang 9,2%, Jerman 8,1%, China 7.6%, Saudi Arabia 7%, Italia 4,8%, Inggris 4,2% (2008 est).
Dalam bidang ekonomi Emir Sheikh Sabah al-Ahmad al-Sabah (Emir/raja Kuwait periode tahun 2006 – sekarang) melakukan pembagian empat miliar dolar AS dan makanan gratis selama 14 bulan untuk warga negaranya. Masing-masing dari 1,12 juta warga asli akan mendapatkan 1.000 dinar (3.572 dolar AS)atau sekitar Rp 33,5 juta dalam bentuk tunai serta bahan makanan pokok gratis sampai 31 Maret 2012, kantor berita KUNA mengutip kantor menteri negara untuk urusan kabinet Rudhan al-Rudhan. Negara Teluk Arab ini memberikan sistem kesejahteraan "cradle-to-grave" (buaian sampai liang kubur) kepada warga negaranya yang menerima sebagian besar layanan publik dan bensin pada harga disubsidi dan tidak membayar pajak penghasilan. Sekitar 80 persen dari 360.000 angkatan kerja nasional Kuwait dipekerjakan dalam pekerjaan pemerintah, dimana upah bulanannya rata-rata lebih dari 3.500 dolar.  
Makanan Khas Chickenenamsembilanadalan ayam Panggang paling sexy di dunia, disajikan panas diatas piring dengan aroma yang merangsang selera. Ayam dipanggang dalam alat panggang yang disebut Tandoori dengan bumbu-bumbu khusus perpaduan antara bumbu India dan Arab dan beraroma khas berselera.Dalampenyajiannyamungkinakanmuncul imajinasi yang berbeda mengalahkan bau harumnya. Ayam utuh disajikan dengan posisi paha ayam yang masih tertangkup rapat atau mengangkang dengan sayap keatas.
Doner kebab adalah makanan yang terbuat dari daging. Daging tersebut dapat berupa daging domba, kambing, sapi, atau ayam. Nama lain termasuk kebap, donair, döner, doner atau donner.
Nasiberiyani
Shish Taouk Shish means skewer (it has been adopted in Lebanese-Arabic and Syrian-Arabic dialects, although seekh is the word for skewer in classical Arabic); and taouk or tavuk (pronounced "tah-vouk") means chicken in Turkish. Tawook can refer to other kinds of poultry, e.g., peacock (Tawouk/Tauwos in Arabic طاووس).
Tikka Chicken Tikka, terdiri dari kata chicken yaitu 'ayam' dan 'tikka' yang berarti potongan. Sehingga chicken tikka bisa diartikan makanan yang terdiri potongan ayam. Untuk membuatnya hidangan ini mengunakan rempah-rempah khas India yaitu garam masala serta bumbu lainnya. Setelah itu dibakar hingga daging ayam kering dan mengeluarkan aroma smoky yang lezat. Biasanya chicken tikka disantap dengan pendamping berupa saus mint. Hmm... rasa daging ayamnya empuk dan lembut sungguh memanjakan perut. Paduan aneka bumbu rempah dan sedikit rasa pedas gurih sangat pas di lidah. Untuk makan siang, chicken tikka bisa disantap dengan nasi biriyani
Pemerintah dan Kondisi Politik  Kuwait adalah sebuah negara emirat, diperintah oleh seorang pangeran (amir) dari keluarga Al Sabah sejak pertengahan abad ke-18. Berdasarkan Konstitusi, Majelis Nasional memiliki peran yang terbatas dalam menyetujui pemilihan Mahkota Pangeran Amir, yang akan  menggantikan Amir. Majelis Nasional pernah memainkan peran simbolis penting dalam proses suksesi, yang dipandang sebagai pernyataan kekuasaan konstitusional parlemen.Dalamkaitannyadenganperpolitikandi Kuwait, Para anggota kabinet Kuwait ramai-ramai mengundurkan diri dari jabatan. Ini dilakukan setelah parlemen mengajukan petisi untuk memeriksa tiga menteri senior, yang dianggap tidak optimal bertugas dalam mengatasi gejolak di kerajaan Arab itu.
Menurut kantor berita ANTARA tanggal 26 Desember 2010, Kuwait dilanda konflik politik baru setelah para anggota parlemen oposisi melakukan usaha serius untuk menggulingkan perdana menteri negara Teluk yang kaya akan minyak itu. Negara itu dilanda sengketa hampir tiada henti sejak tahun 2006, ketika Sheikh Nasser Mohammad al Ahmad as Sabah diangkat menjadi perdana menteri. Menurutpengamat politk Anwar ar Rasheed, Krisis ini adalah bagian dari konflik lama dan masih berlangsung antara kelompok yang tidak menyetujui demokrasi di Kuwait dan kelompok yang pro-demokrasi.
Pendidikan Data resmi di Kuwait yang dipublikasikan media setempat Sabtu (30/09/06) menyebutkan bahwa biaya rata-rata pendidikan bagi siswa yang belajar di sekolah-sekolah negeri merupakan tertinggi di dunia. Umumnya biaya pendidikan di sekolah-sekolah yang dikelola negara jauh lebih murah ketimbang sekolah swasta. Dalam laporan yang dikeluarkan Kementerian Pendidikan menyebutkan bahwa biaya rata-rata siswa taman kanak-kanak setahun 1.473 dinar Kuwait (sekitar US $ 4.400,-, kurs 1 dinar = US$3).
Di tingkat SD, SLTP dan SLTA negeri lebih murah sedikit dari TK negeri yakni SD 1238 dinar (US $ 3.700 ), SLTP 1328 dinar (US $3.980) dan SLTA 1434 dinar (US $ 4.300). Namun demikian mutu pendidikan dinilai masih belum memadai dibandingkan biaya yang dikeluarkan para siswa
Kuwait termasuk Negara terkayadidunia. Berikut lima negara Super kaya 2010 dengan Pendapatan Nasional Bruto PNB tertinggi per kapit.  ,[object Object],.Norwegia .Kuwait PNB per kapita: $53,390Tingkat buta huruf: 6%Tingkat pengangguran: 1,3%Anggaran belanja pendidikan per PDB: 3,8% Negara kecil di Timur Tengah ini memiliki 9 persen dari cadangan minyak dunia. Tidak seperti negara penghasil minyak di sekitarnya, negara Kuwait ini cukup stabil secara politik. Dibanding dengan negara Teluk lainnya, tingkat pendidikan di Kuwait cukup baik. Daya serap tenaga kerja mencapai lebih 98 persen, baik di bidang perminyakan atau ekspor semen dan bata.
 Macau Brunei
LibarationTower Liberation tower mulai dibangun pada 2 Agustus 1990. Sebelum Irak melakukan penyerangan ke Kuwait. Nama awalnya adalah “Telecommunication tower”, karena memang direncanakan untuk kantor departemen telekomunikasi Kuwait. Beruntung sekali karena bangunan yang sudah setengah jadi ini tidak rusak saat Irak melakukan penyerangan. Dan akhirnya diteruskan kembali dan selesai pada tahun 1993. Karena itulah, kenapa tower ini dinamakan sebagai Liberation tower, sebagai simbol keluarnya Irak dari Kuwait di tahun 1991. Lokasi liberation tower ini berada di jantung kota. Berdampingan dengan Stasiun bus di Murgab. Untuk bisa sampai ke puncaknya, maka kita harus menunggu saat dibukanya tower ini yaitu pada bulan Februari yang merupakan bulan kemerdekaan Kuwait. Sayangnya, tower ini biasanya dibuka hanya dalam waktu seminggu. Tinggi tower ini adalah 372 meter. Jauh lebih tinggi dari Monas yang “hanya” 137 meter.
Masjid Kaber Masjid ini dikenal dengan sebutan “Grand Mosque Of Kuwait”. Masjid ini merupakan masjid terbesar di kuwait. Berdiri diatas tanah seluas 20,000 meter persegi. Pembangunan masjid ini dimulai dari tahun 1979 dan berakhir pada tahun 1986.

Más contenido relacionado

Destacado

An excellent presentation of Prophet Mohammad (PBUH)
An excellent presentation of Prophet Mohammad (PBUH)An excellent presentation of Prophet Mohammad (PBUH)
An excellent presentation of Prophet Mohammad (PBUH)Syed Zaidi
 
Zakat presentation english
Zakat presentation englishZakat presentation english
Zakat presentation englishHikmot Salako
 
Presentation Islam
Presentation IslamPresentation Islam
Presentation IslamAzizjonZ
 
Life of Holy Prophet (pbuh)
Life of Holy Prophet (pbuh)Life of Holy Prophet (pbuh)
Life of Holy Prophet (pbuh)Mansura Akter
 
Electricity (ppt)
Electricity (ppt)Electricity (ppt)
Electricity (ppt)Stanley Ang
 
Video Game Powerpoint
Video Game PowerpointVideo Game Powerpoint
Video Game PowerpointNari07
 
long presentation 15 slide
long presentation 15 slidelong presentation 15 slide
long presentation 15 slidelsantucci87
 
The Internet Presentation
The Internet Presentation The Internet Presentation
The Internet Presentation guest9e3d59
 
Short Powerpoint 5 slide presentation
Short Powerpoint 5 slide presentationShort Powerpoint 5 slide presentation
Short Powerpoint 5 slide presentationlsantucci87
 
Smoking Presentation
Smoking PresentationSmoking Presentation
Smoking Presentationabdulla699
 

Destacado (17)

Kuwait city (nx)
Kuwait city (nx)Kuwait city (nx)
Kuwait city (nx)
 
Al Hajj
Al HajjAl Hajj
Al Hajj
 
Presentation kuwait
Presentation kuwaitPresentation kuwait
Presentation kuwait
 
Benefits of gaming
Benefits of gamingBenefits of gaming
Benefits of gaming
 
An excellent presentation of Prophet Mohammad (PBUH)
An excellent presentation of Prophet Mohammad (PBUH)An excellent presentation of Prophet Mohammad (PBUH)
An excellent presentation of Prophet Mohammad (PBUH)
 
Zakat presentation english
Zakat presentation englishZakat presentation english
Zakat presentation english
 
Presentation Islam
Presentation IslamPresentation Islam
Presentation Islam
 
Life of Holy Prophet (pbuh)
Life of Holy Prophet (pbuh)Life of Holy Prophet (pbuh)
Life of Holy Prophet (pbuh)
 
Electricity
ElectricityElectricity
Electricity
 
Electricity (ppt)
Electricity (ppt)Electricity (ppt)
Electricity (ppt)
 
Video Game Powerpoint
Video Game PowerpointVideo Game Powerpoint
Video Game Powerpoint
 
Electric circuits
Electric circuitsElectric circuits
Electric circuits
 
long presentation 15 slide
long presentation 15 slidelong presentation 15 slide
long presentation 15 slide
 
The Internet Presentation
The Internet Presentation The Internet Presentation
The Internet Presentation
 
Short Powerpoint 5 slide presentation
Short Powerpoint 5 slide presentationShort Powerpoint 5 slide presentation
Short Powerpoint 5 slide presentation
 
Smoking Presentation
Smoking PresentationSmoking Presentation
Smoking Presentation
 
Water presentation
Water presentationWater presentation
Water presentation
 

Último

Tidak ada abstraksi dalam memori sistem operasi .pdf
Tidak ada abstraksi dalam memori sistem operasi .pdfTidak ada abstraksi dalam memori sistem operasi .pdf
Tidak ada abstraksi dalam memori sistem operasi .pdfAnggaaBaraat
 
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaruSilvanaAyu
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Abdiera
 
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024MALISAAININOORBINTIA
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaAbdiera
 
1.3.a.8 KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf
1.3.a.8  KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf1.3.a.8  KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf
1.3.a.8 KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdfHeriyantoHeriyanto44
 
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfPelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfEmeldaSpd
 
SANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAK
SANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAKSANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAK
SANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAKArifinAmin1
 
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMPPOWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMPAnaNoorAfdilla
 
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxElemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxGyaCahyaPratiwi
 
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptmateri pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptTaufikFadhilah
 
hentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptx
hentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptxhentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptx
hentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptxKalpanaMoorthy3
 
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............SenLord
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfNURAFIFAHBINTIJAMALU
 
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...YulfiaFia
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfandriasyulianto57
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...NiswatuzZahroh
 
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docxKISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docxjohan effendi
 
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptxHalomoanHutajulu3
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]Abdiera
 

Último (20)

Tidak ada abstraksi dalam memori sistem operasi .pdf
Tidak ada abstraksi dalam memori sistem operasi .pdfTidak ada abstraksi dalam memori sistem operasi .pdf
Tidak ada abstraksi dalam memori sistem operasi .pdf
 
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
(NEW) Template Presentasi UGM yang terbaru
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 Fase A - [abdiera.com]
 
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
PAMPHLET PENGAKAP aktiviti pengakap 2024
 
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
1.3.a.8 KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf
1.3.a.8  KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf1.3.a.8  KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf
1.3.a.8 KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 1.3 (Heriyanto).pdf
 
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdfPelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN  MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
Pelatihan Asesor 2024_KEBIJAKAN DAN MEKANISME AKREDITASI PAUD TAHUN 2024 .pdf
 
SANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAK
SANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAKSANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAK
SANG BUAYA DI TIMPA POKOK CERITA KANAK-KANAK
 
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMPPOWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
POWERPOINT BAHAN AJAR SENYAWA KELAS VIII SMP
 
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptxElemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
Elemen Jurnalistik Ilmu Komunikasii.pptx
 
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.pptmateri pembelajaran tentang INTERNET.ppt
materi pembelajaran tentang INTERNET.ppt
 
hentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptx
hentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptxhentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptx
hentikan buli danGANGGUAN SEKSUAL UNTUK MURID.pptx
 
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
PERTEMUAN 9 KESEIM 3 SEKTOR.............
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
 
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
Berikut adalah aksi nyata dalam merancang modul projek dengan tema kearifan l...
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
 
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docxKISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
KISI-KISI Soal PAS Geografi Kelas XII.docx
 
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
704747337-Ppt-materi-Presentasi-Program-Kerja-Organisasi-kangguru.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 2 Fase A [abdiera.com]
 

Kuwait

  • 1. KUWAIT Oleh : Lini Oktiasari
  • 2.
  • 3. PENGETAHUAN UMUM Lagu kebangsaan : Al Nasheed Al-Watani Ibu kota : Kota Kuwait Bahasa resmi : Arab Pemerintahan : Monarki Konstitusional Kemerdekaan (dari Britania Raya) : 19 juni 1961 Mata uang : Dinar Luas : 17,820 km2  Kode telepon : 965
  • 4. Letak Geografis Kuwait terletak diujung teluk Arabia, diantara 28 – 30 garis lintang Utara dan 46 – 48 garis bujur Timur. Mempunyai luas area kira-kira 17,818 Kilometer persegi. Kuwait dibatasi oleh Iraq di bagian Barat dan Utara, sedangkan di bagian Timur oleh Teluk Arabia dan dibagian Selatan oleh Saudi Arabia. Keadaan permukaan bumi pada umumnya rata, hanya saja kadang kala terputus oleh bukit-bukit yang rendah dan lembah yang tidak terlalu rendah
  • 5. Jarak ketinggian dari permukaan laut hampir 1,000 kaki/304 meter diujung negara bagian Selatan. Pegunungan Zor, adalah salah satu dari bagian terpenting dari topograpis Negara Kuwait, yang membatasi pantai Barat Laut teluk Kuwait, yang apabila pasang jarak ketinggiannya maksimum mencapai 475 kaki/145 meter diatas permukaan laut.Kuwait mempunyai garis pantai sejauh 325 kilometer/195 mil, tetapi tidak termasuk Teluk, yang mendominasi Negara Kuwait, yaitu sebuah negara yang tidak mempunyai sungai dan danau. Diseluruh bagian Utara, Barat, dan di bagian – bagian pusat kota Kuwait, ada beberapa kolam kering yang dipenuhi oleh air setelah turunnya hujan, yang membentuk tempat-tempat mata air yang penting bagi sekumpulan unta milik suku Badui. Hanya ada satu tempat yang benar-benar subur yang masih tetap ada di Kuwait, dan tempat itu terletak/berada di kota Sehibiya, yang terletak di bagian Selatan kota kuwait
  • 6. Kuwait adalah negara monarki yang kaya akan minyak,juga bisa sebut raja minyak juga setelah arab, terletak di pesisir Teluk persia Timur tengah. Ia berbatasan dengan Arap Saudi disebelah selatan dan Irak sebelah utara.menurut sejarah nama “Kuwait’ Berasal dari bahasa Arab yang artinya”benteng yang dibangung dekat air”.Sejak masa lampau Kuwait sudah menjadi pintu gerbang timur tengah karena keadaan Geografisnya.Kuwait telah mengambil kebijaksanaan-kebijaksanaan yang dimiliki berbagai negara di Dunia,untuk memajukan negaranya sendiri.Luar biasa memang negara ini.
  • 7. Kuwait dibagi menjadi 6 GOVERNORAT (muhafadhah) Al Ahmadi Al Farwaniyah Al Asimah Al Jahra Hawalli Mubarak Al-Kabeer
  • 8. Bahasa kuwait Arab adalah bahasa resmi di Kuwait, meskipun begitu bahasa Inggris dipakai sebagai bahasa sehari hari untuk komunikasi di tempat tempat umum, perdagangan maupun di kantor kantor. Secara resmi pemakaian dua bahasa juga diterapkan baik untuk tanda tanda lalu lintas, surat resmi, kontrak maupun pengumuman di kantor kantor, toko atau tempat perdagangan. Pegawai pegawai toko, money changer, atau pemerintahan yang berhubungan langsung dengan expatriate umumnya berbahasa Inggris dengan baik, hanya beberapa saja yang masih sulit untuk berkomunikasi dengan baik
  • 9. Seandainya tidak menguasai sama sekali angka arab dan cara mengucapkannya, masih ada cara lain yang cukup ampuh, yaitu bahasa 'Kalkulator'. Komunikasi ini paling ampuh dipakai di pasar (souk), kedai (bakala), money changer atau tempat perdagangan lain yang pegawainya sangat minim bahasa Inggrisnya. Tinggal sodorkan angka yang tampil dalam kalkulator dan si penjual akan menuliskan harga yang dimaksud. Tawar saja lebih rendah kalau anda masih merasa terlalu mahal dengan cara mengetikkan angka yang anda maksud. Bahasa Hindi juga cukup luas dipakai di Kuwait terutama oleh orang-orang India, Pakistan, Bangladesh. Tagalog juga terdengar cukup dominan dikalangan Philipinos.
  • 10. Penduduk Dari 2.418.387 orang di Kuwait (data sensus tahun 2006) hanya 880.774 orang yang merupakan penduduk asli Kuwait, sedangkan 1.537.613 jiwa merupakan warga pendatang yang merupakan pekerja asing dari berbagai negara seperti India, Bangladesh, Srilangka, Turki, Indonesia, Filipina, dan Mesir. Lebih dari 90% penduduk tinggal di wilayah 500 kilometer persegi di sekitar Kota Kuwait dan pelabuhan. Walaupun mayoritas orang yang berada di Negara Kuwait berasal dari Arab, kurang dari setengahnya berasal dari Jazirah Arab. Penemuan minyak pada tahun 1938 menarik banyak orang Arab dari negara-negara terdekat. Setelah pembebasan Kuwait dari pendudukan Irak pada tahun 1991, Pemerintah Kuwait melakukan usaha serius dalam mengurangi populasi dengan cara khusus yaitu membatasi masuknya pekerja dari negara-negara yang pemimpinnya telah mendukung Irak selama Perang Teluk. Tapi kemudian Kuwait meninggalkan kebijakan ini, dan saat ini telah memiliki pekerja asing yang cukup besar (sekitar 68% dari total penduduk adalah non-Kuwait).
  • 11. Ekonomi PDB (resmi nilai tukar, 2010 est): $ 150 miliar. Real laju pertumbuhan GDP (2010 est): 3,7%. Sumber daya alam: minyak, gas alam, ikan. Pertanian (sekitar 0,3% dari PDB): Dengan pengecualian ikan, makanan yang paling banyak diimpor. budidaya tanah - 1%. Industri (sekitar 48,3% dari PDB): Jenis - ekstraksi dan pemurnian minyak bumi, pupuk, bahan kimia, desalinasi, bahan konstruksi. Jasa (sekitar 51,4% dari PDB): administrasi publik, keuangan, real estat, perdagangan, hotel, dan restoran
  • 12. Perdagangan (2010 est): Ekspor - 63270000000 $ fob: minyak (93%). Mayor pasar - Jepang 18,4%, Korea Selatan 14,6%, India 11,5%, AS 8,9%, Singapura 7,9%, China 6.1%. Impor - 21610000000 $ fob: makanan, bahan bangunan, kendaraan dan suku, pakaian. Mayor pemasok - U.S. 11,9%, Jepang 9,2%, Jerman 8,1%, China 7.6%, Saudi Arabia 7%, Italia 4,8%, Inggris 4,2% (2008 est).
  • 13. Dalam bidang ekonomi Emir Sheikh Sabah al-Ahmad al-Sabah (Emir/raja Kuwait periode tahun 2006 – sekarang) melakukan pembagian empat miliar dolar AS dan makanan gratis selama 14 bulan untuk warga negaranya. Masing-masing dari 1,12 juta warga asli akan mendapatkan 1.000 dinar (3.572 dolar AS)atau sekitar Rp 33,5 juta dalam bentuk tunai serta bahan makanan pokok gratis sampai 31 Maret 2012, kantor berita KUNA mengutip kantor menteri negara untuk urusan kabinet Rudhan al-Rudhan. Negara Teluk Arab ini memberikan sistem kesejahteraan "cradle-to-grave" (buaian sampai liang kubur) kepada warga negaranya yang menerima sebagian besar layanan publik dan bensin pada harga disubsidi dan tidak membayar pajak penghasilan. Sekitar 80 persen dari 360.000 angkatan kerja nasional Kuwait dipekerjakan dalam pekerjaan pemerintah, dimana upah bulanannya rata-rata lebih dari 3.500 dolar.  
  • 14. Makanan Khas Chickenenamsembilanadalan ayam Panggang paling sexy di dunia, disajikan panas diatas piring dengan aroma yang merangsang selera. Ayam dipanggang dalam alat panggang yang disebut Tandoori dengan bumbu-bumbu khusus perpaduan antara bumbu India dan Arab dan beraroma khas berselera.Dalampenyajiannyamungkinakanmuncul imajinasi yang berbeda mengalahkan bau harumnya. Ayam utuh disajikan dengan posisi paha ayam yang masih tertangkup rapat atau mengangkang dengan sayap keatas.
  • 15. Doner kebab adalah makanan yang terbuat dari daging. Daging tersebut dapat berupa daging domba, kambing, sapi, atau ayam. Nama lain termasuk kebap, donair, döner, doner atau donner.
  • 17. Shish Taouk Shish means skewer (it has been adopted in Lebanese-Arabic and Syrian-Arabic dialects, although seekh is the word for skewer in classical Arabic); and taouk or tavuk (pronounced "tah-vouk") means chicken in Turkish. Tawook can refer to other kinds of poultry, e.g., peacock (Tawouk/Tauwos in Arabic طاووس).
  • 18. Tikka Chicken Tikka, terdiri dari kata chicken yaitu 'ayam' dan 'tikka' yang berarti potongan. Sehingga chicken tikka bisa diartikan makanan yang terdiri potongan ayam. Untuk membuatnya hidangan ini mengunakan rempah-rempah khas India yaitu garam masala serta bumbu lainnya. Setelah itu dibakar hingga daging ayam kering dan mengeluarkan aroma smoky yang lezat. Biasanya chicken tikka disantap dengan pendamping berupa saus mint. Hmm... rasa daging ayamnya empuk dan lembut sungguh memanjakan perut. Paduan aneka bumbu rempah dan sedikit rasa pedas gurih sangat pas di lidah. Untuk makan siang, chicken tikka bisa disantap dengan nasi biriyani
  • 19. Pemerintah dan Kondisi Politik Kuwait adalah sebuah negara emirat, diperintah oleh seorang pangeran (amir) dari keluarga Al Sabah sejak pertengahan abad ke-18. Berdasarkan Konstitusi, Majelis Nasional memiliki peran yang terbatas dalam menyetujui pemilihan Mahkota Pangeran Amir, yang akan menggantikan Amir. Majelis Nasional pernah memainkan peran simbolis penting dalam proses suksesi, yang dipandang sebagai pernyataan kekuasaan konstitusional parlemen.Dalamkaitannyadenganperpolitikandi Kuwait, Para anggota kabinet Kuwait ramai-ramai mengundurkan diri dari jabatan. Ini dilakukan setelah parlemen mengajukan petisi untuk memeriksa tiga menteri senior, yang dianggap tidak optimal bertugas dalam mengatasi gejolak di kerajaan Arab itu.
  • 20. Menurut kantor berita ANTARA tanggal 26 Desember 2010, Kuwait dilanda konflik politik baru setelah para anggota parlemen oposisi melakukan usaha serius untuk menggulingkan perdana menteri negara Teluk yang kaya akan minyak itu. Negara itu dilanda sengketa hampir tiada henti sejak tahun 2006, ketika Sheikh Nasser Mohammad al Ahmad as Sabah diangkat menjadi perdana menteri. Menurutpengamat politk Anwar ar Rasheed, Krisis ini adalah bagian dari konflik lama dan masih berlangsung antara kelompok yang tidak menyetujui demokrasi di Kuwait dan kelompok yang pro-demokrasi.
  • 21. Pendidikan Data resmi di Kuwait yang dipublikasikan media setempat Sabtu (30/09/06) menyebutkan bahwa biaya rata-rata pendidikan bagi siswa yang belajar di sekolah-sekolah negeri merupakan tertinggi di dunia. Umumnya biaya pendidikan di sekolah-sekolah yang dikelola negara jauh lebih murah ketimbang sekolah swasta. Dalam laporan yang dikeluarkan Kementerian Pendidikan menyebutkan bahwa biaya rata-rata siswa taman kanak-kanak setahun 1.473 dinar Kuwait (sekitar US $ 4.400,-, kurs 1 dinar = US$3).
  • 22. Di tingkat SD, SLTP dan SLTA negeri lebih murah sedikit dari TK negeri yakni SD 1238 dinar (US $ 3.700 ), SLTP 1328 dinar (US $3.980) dan SLTA 1434 dinar (US $ 4.300). Namun demikian mutu pendidikan dinilai masih belum memadai dibandingkan biaya yang dikeluarkan para siswa
  • 23.
  • 25. LibarationTower Liberation tower mulai dibangun pada 2 Agustus 1990. Sebelum Irak melakukan penyerangan ke Kuwait. Nama awalnya adalah “Telecommunication tower”, karena memang direncanakan untuk kantor departemen telekomunikasi Kuwait. Beruntung sekali karena bangunan yang sudah setengah jadi ini tidak rusak saat Irak melakukan penyerangan. Dan akhirnya diteruskan kembali dan selesai pada tahun 1993. Karena itulah, kenapa tower ini dinamakan sebagai Liberation tower, sebagai simbol keluarnya Irak dari Kuwait di tahun 1991. Lokasi liberation tower ini berada di jantung kota. Berdampingan dengan Stasiun bus di Murgab. Untuk bisa sampai ke puncaknya, maka kita harus menunggu saat dibukanya tower ini yaitu pada bulan Februari yang merupakan bulan kemerdekaan Kuwait. Sayangnya, tower ini biasanya dibuka hanya dalam waktu seminggu. Tinggi tower ini adalah 372 meter. Jauh lebih tinggi dari Monas yang “hanya” 137 meter.
  • 26. Masjid Kaber Masjid ini dikenal dengan sebutan “Grand Mosque Of Kuwait”. Masjid ini merupakan masjid terbesar di kuwait. Berdiri diatas tanah seluas 20,000 meter persegi. Pembangunan masjid ini dimulai dari tahun 1979 dan berakhir pada tahun 1986.