SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 12
Pergantian Pemerintahan
VOC ke Pemerintahan
Kolonial Belanda
Pelaksanaan Politik
Kolonial Liberal
Pelaksanaan Politik Kolonial
Liberal
• Setelah tanam paksa dihapuskan tahun 1870,
pemereintahan Belanda memberlakukan
Politik Pintu Terbuka (Open Door Policy)
• Masa ini disebut masa Liberalisme, dimana
para pengusah swasta asing selain Belanda
diberikan kesempatan untuk menanamkan
modalnya di wilayah Hindia Belanda
• Dikeluarkan UU Agraria tahun 1870 (Agrarisch
Wet) oleh Menteri jajahan Belanda De Waal
• Isi dari UU Agraria:
– Pribumi diberikan hak memiliki tanah dan
menyewakan kepada pengusaha swasta
– Pengusaha dapat menyewakan tanah dari
gubernemen jangka waktu 75 tahun
• Tujuan dari UU Agraria:
– Memberikan kesempatan dan jaminan kepada swasta
asing untuk membuka usaha dalam bidang
perkembangan di Indonesia
– Melindungi hak atas tanah penduduk agar tidak hilang
• Pengaruh Politik Pintu Terbuka
– Dibangunnya fasilitas perhubungan dan irigasi
– Rakyat mengenal sistem upah dengan uang juga
mengenal barang-barang ekspor dan impor
– Timbulnya pedagang perantara
– Industri atau usaha pribumi mati karena
pekerjanya banyak yang pindah kerja di
perkebunan dan pabrik-pabrik
• Akhirnya pada tahun 1900 pemerintah
kolonial Belanda menghapuskan kebijakan
ekonomi liberal Politik Pintu Terbuka
Pergantian Pemerintahan
VOC ke Pemerintahan
Kolonial Belanda
Politik Etis
Politik Etis
• Akhir abad ke 19, Van Deventer menulis dalam
majalah De Gids yang berjudul Een Ereschuld
(Hutang Budi)
• Van Deventer mengatakan bahwa kemakmuran
yang dimiliki Belanda merupakan hasil jerih payah
penduduk pribumi Indonesia baik melalui tanam
paksa, kerja rodi, pajak, maupun bentuk
pemaksaan lainnya
• Belanda membayar hutang budi dengan
melaksanakan Politik Etis (Politik Balas Budi)
Van
Deventer
Conrad Theodore van
Deventer (1857-1915) dikenal
sebagai seorang ahli hukum
Belanda dan juga tokoh Politik
Etis.
Nyonya Van
Deventer, mendirikan
Yayasan Kartini, yang
dimaksudkan untuk membuka
sekolah-sekolah bagi puteri-
puteri pribumi tahun 1913
• Kebijakan Van Deventer dikenal dengan Trilogi Van
Deventer, yang isinya:
– Edukasi (pendidikan)
– Irigasi (pengairan)
– Migrasi(perpindahan penduduk)
• Politik Etis ternyata untuk kepentingan Kolonial
Belanda (Politik Asosiasi). Antara lain:
– Edukasi untuk mencetak pegawai-pegawai terampil yang
bekerja diperusahaan-perusahaan Belanda
– Irigasi untuk mengairi perkebunan-perkebunan Belanda
– Migrasi untuk memperoleh tenaga kuli kontrak, seperti
perkebunan tembakau di Deli
• Tanpa disadari Belanda, Edukasi telah melahirkan
golongan terpelajar yang menyadari nasib bangsana
dan mempelopori lahirnya Pergerakan Nasional
Pergantian Pemerintahan
VOC ke Pemerintahan
Kolonial Belanda
Pengaruh Kebijakan
Pemerintahan
Kolonial
Politik
• Campur tangan Belanda dalam menentukan
kebijaksanaan politik negara, seperti dalam
pergantian raja, pengangkatan pejabat birokrasi
• Perubahan tata kehidupan di kalangan rakyat
Indonesia
• Menghapus kedudukan menurut adat penguasa
pribumi dan menjadikan mereka pegawai
pemerintahan Belanda
• Meruntuhkan kewibawaan tradisional penguasa
pribumi
Sosial Ekonomi
• Rakyat mengenal sistem ekonomi uang,
memudahkan bagi pelaksana pemungutan
pajak, peningkatan perdagangan hasil bumi,
lahirnya buruh upahan
• Sistem penyewaan tanah, kerja paksa,
pemerasan, penindasan, mengakibatkan
kesejahteraaan hidup rakyat semakin merosot
sehingga mencapai tingkat kemiskinan yang
tinggi
Kebudayaan
• Pengaruh kehidupan Barat di lingkungan
tradisional semakun luas, seperti pergaulan,
gaya hidup, cara berpakaian, bahasa, dan
pendidikan barat mulai dikenal di kalangan
masyarakat atas
• Tradisi di lingkungan penduduk mulai luntur
dan hilang, tradisi keagamaan rakyat terancam
sehingga merusak nilai-nilai kehidupan
tradisional

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Kedatangan inggris di indonesia
Kedatangan inggris di indonesiaKedatangan inggris di indonesia
Kedatangan inggris di indonesia
Nur Sarah
 
Sistem tanam paksa
Sistem tanam paksaSistem tanam paksa
Sistem tanam paksa
Sindhu Rizky
 
Bab 1-perkembangan-kolonialisme-bangsa-barat-pasca-voc
Bab 1-perkembangan-kolonialisme-bangsa-barat-pasca-vocBab 1-perkembangan-kolonialisme-bangsa-barat-pasca-voc
Bab 1-perkembangan-kolonialisme-bangsa-barat-pasca-voc
kucingi
 
Sejarah indische partij
Sejarah indische partijSejarah indische partij
Sejarah indische partij
Nisa Ghaisani
 
Kebijakan – kebijakan pemerintah kolonialisme & pengaruhnya
Kebijakan – kebijakan pemerintah kolonialisme & pengaruhnyaKebijakan – kebijakan pemerintah kolonialisme & pengaruhnya
Kebijakan – kebijakan pemerintah kolonialisme & pengaruhnya
sahobby68
 
Kolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
Kolonialisme dan Imperialisme di IndonesiaKolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
Kolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
aepsudianto
 
Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.
Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.
Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.
dinailmikamila
 
Pendidikan di indonesia pada masa penjajahan
Pendidikan di indonesia pada masa penjajahanPendidikan di indonesia pada masa penjajahan
Pendidikan di indonesia pada masa penjajahan
Anan Nur
 
Masa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalMasa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasional
Umi Pujiati
 

La actualidad más candente (20)

Kedatangan inggris di indonesia
Kedatangan inggris di indonesiaKedatangan inggris di indonesia
Kedatangan inggris di indonesia
 
Proses perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat diprint
Proses perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat diprintProses perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat diprint
Proses perkembangan kolonialisme dan imperialisme barat diprint
 
Masa Pemerintahan Daendels di INDONESIA
Masa Pemerintahan Daendels di INDONESIAMasa Pemerintahan Daendels di INDONESIA
Masa Pemerintahan Daendels di INDONESIA
 
Sistem tanam paksa
Sistem tanam paksaSistem tanam paksa
Sistem tanam paksa
 
Dominasi pemerintahan kolonial belanda
Dominasi pemerintahan kolonial belandaDominasi pemerintahan kolonial belanda
Dominasi pemerintahan kolonial belanda
 
PPT Pelayaran Spanyol
PPT Pelayaran SpanyolPPT Pelayaran Spanyol
PPT Pelayaran Spanyol
 
Kedatangan Spanyol ke Indonesia
Kedatangan Spanyol ke IndonesiaKedatangan Spanyol ke Indonesia
Kedatangan Spanyol ke Indonesia
 
Bab 1-perkembangan-kolonialisme-bangsa-barat-pasca-voc
Bab 1-perkembangan-kolonialisme-bangsa-barat-pasca-vocBab 1-perkembangan-kolonialisme-bangsa-barat-pasca-voc
Bab 1-perkembangan-kolonialisme-bangsa-barat-pasca-voc
 
Politik Etis
Politik EtisPolitik Etis
Politik Etis
 
Dominasi Pemerintahan Kolonial belanda
Dominasi Pemerintahan Kolonial belandaDominasi Pemerintahan Kolonial belanda
Dominasi Pemerintahan Kolonial belanda
 
Sejarah indische partij
Sejarah indische partijSejarah indische partij
Sejarah indische partij
 
PPT IPS Terpadu kelas 8 Latar Belakang Kolonialisme dan Imperialisme
PPT IPS Terpadu kelas 8 Latar Belakang Kolonialisme dan ImperialismePPT IPS Terpadu kelas 8 Latar Belakang Kolonialisme dan Imperialisme
PPT IPS Terpadu kelas 8 Latar Belakang Kolonialisme dan Imperialisme
 
Kebijakan – kebijakan pemerintah kolonialisme & pengaruhnya
Kebijakan – kebijakan pemerintah kolonialisme & pengaruhnyaKebijakan – kebijakan pemerintah kolonialisme & pengaruhnya
Kebijakan – kebijakan pemerintah kolonialisme & pengaruhnya
 
Mengevaluasi Penjajahan Pemerintah Hindia-Belanda
Mengevaluasi Penjajahan Pemerintah Hindia-BelandaMengevaluasi Penjajahan Pemerintah Hindia-Belanda
Mengevaluasi Penjajahan Pemerintah Hindia-Belanda
 
Kolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
Kolonialisme dan Imperialisme di IndonesiaKolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
Kolonialisme dan Imperialisme di Indonesia
 
MASA PEMERINTAHAN HINDIA BELANDA DI INDONESIA
MASA PEMERINTAHAN HINDIA BELANDA DI INDONESIAMASA PEMERINTAHAN HINDIA BELANDA DI INDONESIA
MASA PEMERINTAHAN HINDIA BELANDA DI INDONESIA
 
Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.
Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.
Kondisi Masyarakat Indonesia pada Masa Penjajahan.
 
Pendidikan di indonesia pada masa penjajahan
Pendidikan di indonesia pada masa penjajahanPendidikan di indonesia pada masa penjajahan
Pendidikan di indonesia pada masa penjajahan
 
Masuknya jepang Ke indonesia
Masuknya jepang Ke indonesiaMasuknya jepang Ke indonesia
Masuknya jepang Ke indonesia
 
Masa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasionalMasa pergerakan nasional
Masa pergerakan nasional
 

Destacado

Masa kolonial di indonesia
Masa kolonial di indonesiaMasa kolonial di indonesia
Masa kolonial di indonesia
Elmutia Intan
 
Perkembngan masyarakat indonesia pada masa kolonial eropa
Perkembngan masyarakat indonesia pada masa kolonial eropaPerkembngan masyarakat indonesia pada masa kolonial eropa
Perkembngan masyarakat indonesia pada masa kolonial eropa
Iman Santosa
 
Tugas sejarah pendidikan masa kolonial belanda
Tugas sejarah pendidikan masa kolonial belandaTugas sejarah pendidikan masa kolonial belanda
Tugas sejarah pendidikan masa kolonial belanda
Dewi_Sejarah
 
Masa Pemerintahan Hindia-Belanda I di Indonesia
Masa Pemerintahan Hindia-Belanda I di IndonesiaMasa Pemerintahan Hindia-Belanda I di Indonesia
Masa Pemerintahan Hindia-Belanda I di Indonesia
Washfa Aulia
 
Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di Indonesia
Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di IndonesiaPengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di Indonesia
Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di Indonesia
Sinta Yunia Tribudiani
 
Kedatangan Bangsa Barat ke Indonesia
Kedatangan Bangsa Barat ke IndonesiaKedatangan Bangsa Barat ke Indonesia
Kedatangan Bangsa Barat ke Indonesia
Divadeliani19
 
Ppt india kelompok 5 mita,haris,rina
Ppt india kelompok 5 mita,haris,rinaPpt india kelompok 5 mita,haris,rina
Ppt india kelompok 5 mita,haris,rina
Dewi_Sejarah
 

Destacado (20)

Ppt sejarah pendidikan masa kolonial belanda
Ppt sejarah pendidikan masa kolonial belandaPpt sejarah pendidikan masa kolonial belanda
Ppt sejarah pendidikan masa kolonial belanda
 
Masa kolonial di indonesia
Masa kolonial di indonesiaMasa kolonial di indonesia
Masa kolonial di indonesia
 
Masa pemerintahan hindia belanda I di indonesia. kel 3
Masa pemerintahan hindia belanda I di indonesia. kel 3Masa pemerintahan hindia belanda I di indonesia. kel 3
Masa pemerintahan hindia belanda I di indonesia. kel 3
 
Perlawanan rakyat menentang kolonialisme barat
Perlawanan rakyat menentang kolonialisme baratPerlawanan rakyat menentang kolonialisme barat
Perlawanan rakyat menentang kolonialisme barat
 
Perkembngan masyarakat indonesia pada masa kolonial eropa
Perkembngan masyarakat indonesia pada masa kolonial eropaPerkembngan masyarakat indonesia pada masa kolonial eropa
Perkembngan masyarakat indonesia pada masa kolonial eropa
 
Tugas sejarah pendidikan masa kolonial belanda
Tugas sejarah pendidikan masa kolonial belandaTugas sejarah pendidikan masa kolonial belanda
Tugas sejarah pendidikan masa kolonial belanda
 
Masa Pemerintahan Hindia-Belanda I di Indonesia
Masa Pemerintahan Hindia-Belanda I di IndonesiaMasa Pemerintahan Hindia-Belanda I di Indonesia
Masa Pemerintahan Hindia-Belanda I di Indonesia
 
Pengaruh Kebijakan Pemerintah Koloniel Bagi Bangsa Indonesia dan Perkembangan...
Pengaruh Kebijakan Pemerintah Koloniel Bagi Bangsa Indonesia dan Perkembangan...Pengaruh Kebijakan Pemerintah Koloniel Bagi Bangsa Indonesia dan Perkembangan...
Pengaruh Kebijakan Pemerintah Koloniel Bagi Bangsa Indonesia dan Perkembangan...
 
Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di Indonesia
Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di IndonesiaPengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di Indonesia
Pengaruh keunggulan lokasi terhadap kegiatan kolonialisme di Indonesia
 
Pemerintahan kolonial
Pemerintahan kolonialPemerintahan kolonial
Pemerintahan kolonial
 
Bab 2 sejarah wajib sma xi
Bab 2 sejarah wajib sma xiBab 2 sejarah wajib sma xi
Bab 2 sejarah wajib sma xi
 
imperialisme dan kolonialisme indonesia
imperialisme dan kolonialisme indonesiaimperialisme dan kolonialisme indonesia
imperialisme dan kolonialisme indonesia
 
FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA
FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA
FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA
 
Kedatangan Bangsa Barat ke Indonesia
Kedatangan Bangsa Barat ke IndonesiaKedatangan Bangsa Barat ke Indonesia
Kedatangan Bangsa Barat ke Indonesia
 
Ppt sejarah
Ppt sejarahPpt sejarah
Ppt sejarah
 
Hubungan akhlak dengan ilmu yang lain
Hubungan akhlak dengan ilmu yang lainHubungan akhlak dengan ilmu yang lain
Hubungan akhlak dengan ilmu yang lain
 
KEBANGKITAN NASIONAL
KEBANGKITAN NASIONALKEBANGKITAN NASIONAL
KEBANGKITAN NASIONAL
 
Sejarah Perlawanan Indonesia selama Masa Penjajahan Belanda
Sejarah Perlawanan Indonesia selama Masa Penjajahan BelandaSejarah Perlawanan Indonesia selama Masa Penjajahan Belanda
Sejarah Perlawanan Indonesia selama Masa Penjajahan Belanda
 
Jalur pelayaran belanda
Jalur pelayaran belandaJalur pelayaran belanda
Jalur pelayaran belanda
 
Ppt india kelompok 5 mita,haris,rina
Ppt india kelompok 5 mita,haris,rinaPpt india kelompok 5 mita,haris,rina
Ppt india kelompok 5 mita,haris,rina
 

Similar a Pemerintahan kolonial belanda

PPT MATERI PENJAJAHAN BELANDA.pptx
PPT MATERI PENJAJAHAN BELANDA.pptxPPT MATERI PENJAJAHAN BELANDA.pptx
PPT MATERI PENJAJAHAN BELANDA.pptx
JuliBriana2
 
Ppt sejarah perekonomian Masa Liberal
Ppt sejarah perekonomian Masa LiberalPpt sejarah perekonomian Masa Liberal
Ppt sejarah perekonomian Masa Liberal
Dewi_Sejarah
 
Perkembangan Pengaruh Barat dan Masa Pendudukan Jepang di indonesia
Perkembangan Pengaruh Barat dan Masa Pendudukan Jepang di indonesiaPerkembangan Pengaruh Barat dan Masa Pendudukan Jepang di indonesia
Perkembangan Pengaruh Barat dan Masa Pendudukan Jepang di indonesia
ayu larissa
 
politiketis-150916230044-lva1-app6891.pdf
politiketis-150916230044-lva1-app6891.pdfpolitiketis-150916230044-lva1-app6891.pdf
politiketis-150916230044-lva1-app6891.pdf
RizkyXD
 
politiketis-150916230044-lva1-app6891.pdf
politiketis-150916230044-lva1-app6891.pdfpolitiketis-150916230044-lva1-app6891.pdf
politiketis-150916230044-lva1-app6891.pdf
RizkyXD
 
politiketis-150916230044-lva1-app6891 (1).pdf
politiketis-150916230044-lva1-app6891 (1).pdfpolitiketis-150916230044-lva1-app6891 (1).pdf
politiketis-150916230044-lva1-app6891 (1).pdf
RizkyXD
 
Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)
Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)
Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)
RezhaMiftahulHuda
 

Similar a Pemerintahan kolonial belanda (20)

Masa Kolonialisme Setelah VOC sampai Ke masa Ekonomi Liberal.ppt
Masa Kolonialisme Setelah VOC sampai Ke masa Ekonomi Liberal.pptMasa Kolonialisme Setelah VOC sampai Ke masa Ekonomi Liberal.ppt
Masa Kolonialisme Setelah VOC sampai Ke masa Ekonomi Liberal.ppt
 
PPT MATERI PENJAJAHAN BELANDA.pptx
PPT MATERI PENJAJAHAN BELANDA.pptxPPT MATERI PENJAJAHAN BELANDA.pptx
PPT MATERI PENJAJAHAN BELANDA.pptx
 
rangkuman IPS kelas 8 masa kolonialisme Barat diIndonesia
rangkuman IPS kelas 8 masa kolonialisme Barat diIndonesiarangkuman IPS kelas 8 masa kolonialisme Barat diIndonesia
rangkuman IPS kelas 8 masa kolonialisme Barat diIndonesia
 
PEMDA OTDA 3.pptx
PEMDA OTDA 3.pptxPEMDA OTDA 3.pptx
PEMDA OTDA 3.pptx
 
sejarah indonesia Pemerintahan kolonial belanda
sejarah indonesia Pemerintahan kolonial belanda sejarah indonesia Pemerintahan kolonial belanda
sejarah indonesia Pemerintahan kolonial belanda
 
Ppt sejarah perekonomian Masa Liberal
Ppt sejarah perekonomian Masa LiberalPpt sejarah perekonomian Masa Liberal
Ppt sejarah perekonomian Masa Liberal
 
Sejarah ekonomi indonesia
Sejarah ekonomi indonesiaSejarah ekonomi indonesia
Sejarah ekonomi indonesia
 
Perkembangan Pengaruh Barat dan Masa Pendudukan Jepang di indonesia
Perkembangan Pengaruh Barat dan Masa Pendudukan Jepang di indonesiaPerkembangan Pengaruh Barat dan Masa Pendudukan Jepang di indonesia
Perkembangan Pengaruh Barat dan Masa Pendudukan Jepang di indonesia
 
Penjajahan_Kolonial_Belanda_di_Indonesia.pptx
Penjajahan_Kolonial_Belanda_di_Indonesia.pptxPenjajahan_Kolonial_Belanda_di_Indonesia.pptx
Penjajahan_Kolonial_Belanda_di_Indonesia.pptx
 
Kekuasaan pemerintah hinda belanda di indonesia
Kekuasaan pemerintah hinda belanda di indonesiaKekuasaan pemerintah hinda belanda di indonesia
Kekuasaan pemerintah hinda belanda di indonesia
 
politiketis-150916230044-lva1-app6891.pdf
politiketis-150916230044-lva1-app6891.pdfpolitiketis-150916230044-lva1-app6891.pdf
politiketis-150916230044-lva1-app6891.pdf
 
politiketis-150916230044-lva1-app6891.pdf
politiketis-150916230044-lva1-app6891.pdfpolitiketis-150916230044-lva1-app6891.pdf
politiketis-150916230044-lva1-app6891.pdf
 
politiketis-150916230044-lva1-app6891 (1).pdf
politiketis-150916230044-lva1-app6891 (1).pdfpolitiketis-150916230044-lva1-app6891 (1).pdf
politiketis-150916230044-lva1-app6891 (1).pdf
 
Indonesia pasca VOC
Indonesia pasca VOCIndonesia pasca VOC
Indonesia pasca VOC
 
ppt tanam paksa dan pelajaran sejarah lainnya
ppt tanam paksa dan pelajaran sejarah lainnyappt tanam paksa dan pelajaran sejarah lainnya
ppt tanam paksa dan pelajaran sejarah lainnya
 
Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)
Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)
Kebijakan pemerintah kolonial inggris dan pelaksanaan tanam paksa :)
 
Presentation2.pptx sejarah perekonomian indonesia
Presentation2.pptx sejarah perekonomian indonesiaPresentation2.pptx sejarah perekonomian indonesia
Presentation2.pptx sejarah perekonomian indonesia
 
perekonomian indonesia
perekonomian indonesiaperekonomian indonesia
perekonomian indonesia
 
SEJARAH MASA PENJAJAHAN KOLONIAL
SEJARAH MASA PENJAJAHAN KOLONIAL SEJARAH MASA PENJAJAHAN KOLONIAL
SEJARAH MASA PENJAJAHAN KOLONIAL
 
5.belanda di indonesia
5.belanda di indonesia5.belanda di indonesia
5.belanda di indonesia
 

Más de Suci Mairoza Sya

Tindakan Heroik Rakyat Indonesia di Berbagai Daerah
Tindakan Heroik Rakyat Indonesia di Berbagai DaerahTindakan Heroik Rakyat Indonesia di Berbagai Daerah
Tindakan Heroik Rakyat Indonesia di Berbagai Daerah
Suci Mairoza Sya
 

Más de Suci Mairoza Sya (12)

Tindakan Heroik Rakyat Indonesia di Berbagai Daerah
Tindakan Heroik Rakyat Indonesia di Berbagai DaerahTindakan Heroik Rakyat Indonesia di Berbagai Daerah
Tindakan Heroik Rakyat Indonesia di Berbagai Daerah
 
Peristiwa – Peristiwa Politik dan Ekonomi Indonesia Pasca Pengakuan Kedaulatan
Peristiwa – Peristiwa Politik dan Ekonomi Indonesia Pasca Pengakuan KedaulatanPeristiwa – Peristiwa Politik dan Ekonomi Indonesia Pasca Pengakuan Kedaulatan
Peristiwa – Peristiwa Politik dan Ekonomi Indonesia Pasca Pengakuan Kedaulatan
 
Perkembangan Islam serta Kerajaan Islam di Indonesia
Perkembangan Islam serta Kerajaan Islam di IndonesiaPerkembangan Islam serta Kerajaan Islam di Indonesia
Perkembangan Islam serta Kerajaan Islam di Indonesia
 
BPUPKI dan PPKI
BPUPKI dan PPKIBPUPKI dan PPKI
BPUPKI dan PPKI
 
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di IndonesiaKerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
 
Masa Kependudukan Jepang di Indonesia
Masa Kependudukan Jepang di IndonesiaMasa Kependudukan Jepang di Indonesia
Masa Kependudukan Jepang di Indonesia
 
Proses dan Berkembangnya Agama Hindu dan Budha di Asia
Proses dan Berkembangnya Agama Hindu dan Budha di AsiaProses dan Berkembangnya Agama Hindu dan Budha di Asia
Proses dan Berkembangnya Agama Hindu dan Budha di Asia
 
Perang Dunia 2 (1939 – 1945)
Perang Dunia 2 (1939 – 1945)Perang Dunia 2 (1939 – 1945)
Perang Dunia 2 (1939 – 1945)
 
Perang Dunia 1 1914 1918
Perang Dunia 1 1914 1918Perang Dunia 1 1914 1918
Perang Dunia 1 1914 1918
 
Organisasi pergerakan indonesia part 2
Organisasi pergerakan indonesia part 2Organisasi pergerakan indonesia part 2
Organisasi pergerakan indonesia part 2
 
Organisasi pergerakan indonesia Part 1
Organisasi pergerakan indonesia Part 1Organisasi pergerakan indonesia Part 1
Organisasi pergerakan indonesia Part 1
 
Perjuangan Diplomasi dan Agresi Militer
Perjuangan Diplomasi dan Agresi MiliterPerjuangan Diplomasi dan Agresi Militer
Perjuangan Diplomasi dan Agresi Militer
 

Último

Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
pipinafindraputri1
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 

Último (20)

Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 

Pemerintahan kolonial belanda

  • 1. Pergantian Pemerintahan VOC ke Pemerintahan Kolonial Belanda Pelaksanaan Politik Kolonial Liberal
  • 2. Pelaksanaan Politik Kolonial Liberal • Setelah tanam paksa dihapuskan tahun 1870, pemereintahan Belanda memberlakukan Politik Pintu Terbuka (Open Door Policy) • Masa ini disebut masa Liberalisme, dimana para pengusah swasta asing selain Belanda diberikan kesempatan untuk menanamkan modalnya di wilayah Hindia Belanda
  • 3. • Dikeluarkan UU Agraria tahun 1870 (Agrarisch Wet) oleh Menteri jajahan Belanda De Waal • Isi dari UU Agraria: – Pribumi diberikan hak memiliki tanah dan menyewakan kepada pengusaha swasta – Pengusaha dapat menyewakan tanah dari gubernemen jangka waktu 75 tahun • Tujuan dari UU Agraria: – Memberikan kesempatan dan jaminan kepada swasta asing untuk membuka usaha dalam bidang perkembangan di Indonesia – Melindungi hak atas tanah penduduk agar tidak hilang
  • 4. • Pengaruh Politik Pintu Terbuka – Dibangunnya fasilitas perhubungan dan irigasi – Rakyat mengenal sistem upah dengan uang juga mengenal barang-barang ekspor dan impor – Timbulnya pedagang perantara – Industri atau usaha pribumi mati karena pekerjanya banyak yang pindah kerja di perkebunan dan pabrik-pabrik • Akhirnya pada tahun 1900 pemerintah kolonial Belanda menghapuskan kebijakan ekonomi liberal Politik Pintu Terbuka
  • 5. Pergantian Pemerintahan VOC ke Pemerintahan Kolonial Belanda Politik Etis
  • 6. Politik Etis • Akhir abad ke 19, Van Deventer menulis dalam majalah De Gids yang berjudul Een Ereschuld (Hutang Budi) • Van Deventer mengatakan bahwa kemakmuran yang dimiliki Belanda merupakan hasil jerih payah penduduk pribumi Indonesia baik melalui tanam paksa, kerja rodi, pajak, maupun bentuk pemaksaan lainnya • Belanda membayar hutang budi dengan melaksanakan Politik Etis (Politik Balas Budi)
  • 7. Van Deventer Conrad Theodore van Deventer (1857-1915) dikenal sebagai seorang ahli hukum Belanda dan juga tokoh Politik Etis. Nyonya Van Deventer, mendirikan Yayasan Kartini, yang dimaksudkan untuk membuka sekolah-sekolah bagi puteri- puteri pribumi tahun 1913
  • 8. • Kebijakan Van Deventer dikenal dengan Trilogi Van Deventer, yang isinya: – Edukasi (pendidikan) – Irigasi (pengairan) – Migrasi(perpindahan penduduk) • Politik Etis ternyata untuk kepentingan Kolonial Belanda (Politik Asosiasi). Antara lain: – Edukasi untuk mencetak pegawai-pegawai terampil yang bekerja diperusahaan-perusahaan Belanda – Irigasi untuk mengairi perkebunan-perkebunan Belanda – Migrasi untuk memperoleh tenaga kuli kontrak, seperti perkebunan tembakau di Deli • Tanpa disadari Belanda, Edukasi telah melahirkan golongan terpelajar yang menyadari nasib bangsana dan mempelopori lahirnya Pergerakan Nasional
  • 9. Pergantian Pemerintahan VOC ke Pemerintahan Kolonial Belanda Pengaruh Kebijakan Pemerintahan Kolonial
  • 10. Politik • Campur tangan Belanda dalam menentukan kebijaksanaan politik negara, seperti dalam pergantian raja, pengangkatan pejabat birokrasi • Perubahan tata kehidupan di kalangan rakyat Indonesia • Menghapus kedudukan menurut adat penguasa pribumi dan menjadikan mereka pegawai pemerintahan Belanda • Meruntuhkan kewibawaan tradisional penguasa pribumi
  • 11. Sosial Ekonomi • Rakyat mengenal sistem ekonomi uang, memudahkan bagi pelaksana pemungutan pajak, peningkatan perdagangan hasil bumi, lahirnya buruh upahan • Sistem penyewaan tanah, kerja paksa, pemerasan, penindasan, mengakibatkan kesejahteraaan hidup rakyat semakin merosot sehingga mencapai tingkat kemiskinan yang tinggi
  • 12. Kebudayaan • Pengaruh kehidupan Barat di lingkungan tradisional semakun luas, seperti pergaulan, gaya hidup, cara berpakaian, bahasa, dan pendidikan barat mulai dikenal di kalangan masyarakat atas • Tradisi di lingkungan penduduk mulai luntur dan hilang, tradisi keagamaan rakyat terancam sehingga merusak nilai-nilai kehidupan tradisional