SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 19
Descargar para leer sin conexión
Pertemuan 2
Skema Dasar Sistem Komputer
    Dan Perangkat Lunak
A. PERANGKAT KERAS (HARDWARE)
    Adalah komponen fisik komputer yang terdiri dari
rangkaian elektronika dan peralatan mekanis lainnya.
Pada abtraksi tingkat atas terdiri dari empat
komponen, yaitu :
1. Pemroses (Processor)
2. Memori Utama (Main Memory)
3. Perangkat masukan dan keluaran (device I/O)
4. Interkoneksi antar komponen
      (user interface, device controler)
Gambar 2.1: SKEMA DASAR SISTEM KOMPUTER
Gambar 2.2: SKEMA DASAR SISTEM KOMPUTER
Sumber Daya Keras (Perangkat Keras ) terdiri atas :
A. Pemroses (Processor)
Komponen komputer yang bertugas untuk mengolah data dan
melaksanakan berbagai perintah.

Pemroses terdiri dari :
- Bagian ALU (Aritmatic Logic Unit) untuk komputasi,
    berupa operasi-operasi aritmatika dan logika.
- Bagian CU (Control Unit) untuk pengendalian operasi   yang
dilaksanakan sistem komputer
Register-register, membantu pelaksanaan operasi dan
sebagai tempat operand-operand dari operasi yang
dilakukan.

Register tersebut :
  - Register yang terlihat pemakai
     Register Data (register untuk menampung nilai)
     dan Register Alamat (tuk keperluan pengalamatan)
contoh : Indeks Register, Segment pointer register,
     stack pointer register.
Register untuk Kendali dan
               Status
•    Register ini mengendalikan operasi pemroses
Terdiri dari :
1. Register untuk alamat dan buffer (MAR,MBR,I/O AR,
   I/O BR).
2. Register untuk eksekusi instruksi (PC, IR)
3. Register untuk informasi status (PSW) berisi sign ,zero
     Carry, Equal, Overflow, interupt enable/disable ,
     supervisor
B. Memori
• Memori berfungsi tempat menyimpanan data dan
    program.

Terdapat beberapa tipe memori :
• Register
• Memori case (Chace Memory)
• Memori kerja (Main Memory)
• Disk Magnetik (Magnetic Disk)
• Disk Optik (Optical Disk)
• Tape Magnetik (Magnetic Tape)
Menurut urutan dari atas ke bawah dapat diukur hirarki
dalam hal :
   1. Kecepatan Akses
   2. Hubungan Kapasitas
   3. Hubungan Frekwensi Pengaksesan
   4. Hubungan Harga

Setiap kali pemroses melakukan eksekusi adanya lalulintas
data dengan memory utama, maka diimplementasikan
adanya konsep Chace memory , menanggulangi kelambatan
proses.
Juga pada memori Utama dengan Peralatan masukan/
keluaran saling berhubungan, maka diimplementasikan
adanya konsep penampung sementara yang akan dikirim
keperangkat masukan/keluaran berupa Buffering.
C. Perangkat Masukan/Keluaran
   Perangkat masukan/keluaran terdiri dua bagian, yaitu :
1. Komponen mekanik adalah perangkat itu sendiri
2. Komponen elektronik yaitu pengendali perangkat berupa chip
     controller.

Pengendalian perangkat (Device Adapter)
Terdapat dua macam pengedali alat :
•   Pengerak alat (Device Controller)
•   Pekerja alat (Device Driver)

Struktur I/O
1. I/O Interrupt I/O Device kec rendah
2. Struktur DMA I/O Device kec Tinggi
   DMA dibagi menjadi : Third Party DMA dan First Party DMA
D. Interkoneksi antar Komponen
Interkoneksi antar komponen disebut galur/jalur (bus) yang
terdapat pada mainboard, bus terdiri dari tiga macam :
1. Bus alamat (address bus), satu arah. 16,20,24 jalur
2. Bus data (data bus), dua arah. 8,16,32 jalur
3. Bus kendali (control bus), dua arah. 4-10 jalur

signal bus kendali antara lain: Memori read, memori write, I/O
read, I/O write
Mekanisme pembacaan :
Untuk membaca data suatu alokasi memori, CPU
mengirim alamat memori yang dikehendaki melalui bus
alamat kemudian mengirim sinyal memory read pada bus
kendali. Sinyal memory read memerintahkan ke
perangkat memori untuk mengeluarkan data pada lokasi
tersebut ke bus data agar dibaca CPU.

Interkoneksi antar komponen membentuk jenis
koneksitas
yang populer antara lain ISA, VESA, PCI, AGP.
1. Tingkatan Konsep Komputer
   Terdiri dari :
   a. Diagram blok ( tertinggi )
   b. Arsitektur
   c. Transfer register
   d. Rangkaian saklar
   e. Elektronika ( terendah )

a. Tingkat Konsep Elektronika
   Bentuk komputer terdiri atas sejumlah rangkaian
komponen elektronika ditambah dengan komponen
mekanika, magnetika dan optika.
b. Tingkat Konsep Rangkaian Saklar
    Sudah dapat terlihat rangkaian elektronika yang
sesungguhnya, yang membentuk banyak saklar yang tersusun
secara paralel dan membentuk sekelompok saklar. (terhubung
dan terputus).

c. Tingkat Konsep Transfer Register
    Berbagai kelompok sakelar di dalam komputer membentuk
sejumlah register (Logika, aritmatika, akumulator, indeks,
adress register dll)

d. Tingkat Konsep Arsitektur
    Sejumlah register tersusun dalam suatu arsitektur tertentu.
Prosesor, memory dan satuan komponen lain nya terhubung
melalui galur (bus) penghubung.
e. Tingkat Konsep Diagram Blok
    Arsitektur komputer atau sistem komputer dapat dipetak-
    petakan ke dalam sejumlah blok (masukan , blok satuan,
    prosesor pusat, memori dll)

2. Kerja komputer
    Kerja komputer pada tingkat konsep, antara lain :
• Tingkat konsep diagram blok, berlangsung sebagai lalu
    lintas informasi di dalam dan diantara blok pada sistem
    komputer
• Tingkat transfer register, kerja komputer berlangsung melalui
    pemindahan rincian informasi di antara register.
• Tingkat konsep saklar, kerja komputer berlangsung dalam
    bentuk terputus dan terhubungnya berbagai saklar eletronika
    di dalam sistem komputer.
Kerja komputer pada fungsi komputer, terdiri atas :
       kegiatan masukan , catatan , pengolahan dan
       keluaran

Kerja komputer pada rekaman
      • Sekelompok satuan data direkam ke dalam alat
        perekaman dalam bentuk berkas data.
      • Tataolah direkam ke dalam alat perekam dan
        membentuk berkas tataolah
B. PERANGKAT LUNAK (SOFTWARE)
•   Merupakan komponen non fisik berupa kumpulan
    program beserta struktur datanya.
•   Program adalah Sekumpulan instruksi yang disusun
    sedemikian rupa untuk dapat menyelesaikan
    masalah-masalah tertentu sesuai dengan
    kebutuhan.
Program Aplikasi dan berkas data


   Sistem Utilitas             Sistem Bahasa


               OPERATING SYSTEM
  Pengaturan   Pengaturan   Pengaturan     Pengaturan sistem
   Memory       Prosesor    Peralatan IO          file


                  Perangkat Keras


Gambar 2.3: Susunan Hirarki Perangkat Lunak
Siklus Instruksi
Untuk memproses instruksi dilakukan melalui 2 tahap :
a. mengambil instruksi (instruction fetch)
b. mengeksekusi instruksi (instruction execution)

-   Interrupt suatu signal dari peralatan luar penyebab
    Interrupt adalah Program (Division By Zero) dan
    Timer ( Quantum pada Round Robin)
-   Trap    Software Generated Interrupt yg disebabkan
    oleh kesalahan atau karena permintaan user

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Havit - Struktur Sistem Operasi
Havit  - Struktur Sistem OperasiHavit  - Struktur Sistem Operasi
Havit - Struktur Sistem Operasibelajarkomputer
 
Perangkat lunak (software)
Perangkat lunak (software)Perangkat lunak (software)
Perangkat lunak (software)Adiba Qonita
 
Struktur Sistem Komputer
Struktur Sistem KomputerStruktur Sistem Komputer
Struktur Sistem Komputereddie Ismantoe
 
Pengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem OperasiPengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem Operasieddie Ismantoe
 
3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer
3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer
3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputerayahaqila
 
Organisasi komputer (1)
Organisasi komputer (1)Organisasi komputer (1)
Organisasi komputer (1)Alam Yuda
 
Proses di Sistem Operasi
Proses di Sistem OperasiProses di Sistem Operasi
Proses di Sistem Operasieddie Ismantoe
 
Konsep Dasar Sistem Operasi
Konsep Dasar Sistem OperasiKonsep Dasar Sistem Operasi
Konsep Dasar Sistem Operasiaby89
 
Diktat arsitektur & organisasi komputer
Diktat arsitektur & organisasi komputerDiktat arsitektur & organisasi komputer
Diktat arsitektur & organisasi komputerYudi Wahyu
 
Sistem Operasi: Arsitektur komputer, Pengantar Sistem Operasi dan Kernel
Sistem Operasi:   Arsitektur komputer, Pengantar Sistem Operasi dan KernelSistem Operasi:   Arsitektur komputer, Pengantar Sistem Operasi dan Kernel
Sistem Operasi: Arsitektur komputer, Pengantar Sistem Operasi dan KernelAndino Maseleno
 

La actualidad más candente (16)

1.pendahuluan
1.pendahuluan1.pendahuluan
1.pendahuluan
 
Havit - Struktur Sistem Operasi
Havit  - Struktur Sistem OperasiHavit  - Struktur Sistem Operasi
Havit - Struktur Sistem Operasi
 
Perangkat lunak (software)
Perangkat lunak (software)Perangkat lunak (software)
Perangkat lunak (software)
 
Struktur Sistem Komputer
Struktur Sistem KomputerStruktur Sistem Komputer
Struktur Sistem Komputer
 
02 struktur-sistem-operasi
02 struktur-sistem-operasi02 struktur-sistem-operasi
02 struktur-sistem-operasi
 
Sistem Operasi
Sistem OperasiSistem Operasi
Sistem Operasi
 
Makalah sistim operasi
Makalah sistim operasiMakalah sistim operasi
Makalah sistim operasi
 
Pengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem OperasiPengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem Operasi
 
Makalah sistim operasi AKPER PEMKAB MUNA
Makalah sistim operasi AKPER  PEMKAB MUNA Makalah sistim operasi AKPER  PEMKAB MUNA
Makalah sistim operasi AKPER PEMKAB MUNA
 
3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer
3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer
3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer
 
Organisasi komputer (1)
Organisasi komputer (1)Organisasi komputer (1)
Organisasi komputer (1)
 
Proses di Sistem Operasi
Proses di Sistem OperasiProses di Sistem Operasi
Proses di Sistem Operasi
 
Konsep Dasar Sistem Operasi
Konsep Dasar Sistem OperasiKonsep Dasar Sistem Operasi
Konsep Dasar Sistem Operasi
 
Memory
MemoryMemory
Memory
 
Diktat arsitektur & organisasi komputer
Diktat arsitektur & organisasi komputerDiktat arsitektur & organisasi komputer
Diktat arsitektur & organisasi komputer
 
Sistem Operasi: Arsitektur komputer, Pengantar Sistem Operasi dan Kernel
Sistem Operasi:   Arsitektur komputer, Pengantar Sistem Operasi dan KernelSistem Operasi:   Arsitektur komputer, Pengantar Sistem Operasi dan Kernel
Sistem Operasi: Arsitektur komputer, Pengantar Sistem Operasi dan Kernel
 

Destacado

Destacado (20)

Pertemuan1
Pertemuan1Pertemuan1
Pertemuan1
 
Pertemuan5
Pertemuan5Pertemuan5
Pertemuan5
 
Pertemuan6
Pertemuan6Pertemuan6
Pertemuan6
 
Pertemuan9
Pertemuan9Pertemuan9
Pertemuan9
 
Pertemuan4
Pertemuan4Pertemuan4
Pertemuan4
 
Pertemuan2 struktur sistem operasi
Pertemuan2 struktur sistem operasiPertemuan2 struktur sistem operasi
Pertemuan2 struktur sistem operasi
 
Pertemuan13
Pertemuan13Pertemuan13
Pertemuan13
 
Pertemuan14
Pertemuan14Pertemuan14
Pertemuan14
 
Pertemuan11
Pertemuan11Pertemuan11
Pertemuan11
 
Pertemuan12
Pertemuan12Pertemuan12
Pertemuan12
 
Pertemuan10
Pertemuan10Pertemuan10
Pertemuan10
 
Soal jawaban Sistem Operasi
Soal jawaban Sistem OperasiSoal jawaban Sistem Operasi
Soal jawaban Sistem Operasi
 
Kuliah i sbd
Kuliah i sbdKuliah i sbd
Kuliah i sbd
 
Proses Pengembangan Media Pembelajaran Cetak (printed) dan Non Cetak (elekt...
Proses Pengembangan Media Pembelajaran Cetak (printed) dan Non Cetak (elekt...Proses Pengembangan Media Pembelajaran Cetak (printed) dan Non Cetak (elekt...
Proses Pengembangan Media Pembelajaran Cetak (printed) dan Non Cetak (elekt...
 
Media grafis
Media grafisMedia grafis
Media grafis
 
Pembuatan media grafis (Media Pembelajaran)
Pembuatan media grafis (Media Pembelajaran)Pembuatan media grafis (Media Pembelajaran)
Pembuatan media grafis (Media Pembelajaran)
 
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran (Media by utilization)
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran  (Media by utilization)Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran  (Media by utilization)
Teknik Penggunaan Media dalam Pembelajaran (Media by utilization)
 
Pengantar Sistem Basis Data | Database
Pengantar Sistem Basis Data | DatabasePengantar Sistem Basis Data | Database
Pengantar Sistem Basis Data | Database
 
Modul basis data (database)
Modul basis data (database)Modul basis data (database)
Modul basis data (database)
 
Modul basis data
Modul basis dataModul basis data
Modul basis data
 

Similar a Pertemuan2

Siskom kelompok 2
Siskom kelompok 2Siskom kelompok 2
Siskom kelompok 2KEL2TKJONE
 
Revolusi Teknologi Sistem Komputer
Revolusi Teknologi Sistem KomputerRevolusi Teknologi Sistem Komputer
Revolusi Teknologi Sistem KomputerRendiSemusa
 
Organisasi dan arsitektur komputer
Organisasi dan arsitektur komputerOrganisasi dan arsitektur komputer
Organisasi dan arsitektur komputerNanda PerdanaErha
 
Organisasi+dan+arsitektur+komputer
Organisasi+dan+arsitektur+komputerOrganisasi+dan+arsitektur+komputer
Organisasi+dan+arsitektur+komputerEkha Noviyanti
 
20091211 organisasidanarsitekturkomputer 2
20091211 organisasidanarsitekturkomputer 220091211 organisasidanarsitekturkomputer 2
20091211 organisasidanarsitekturkomputer 2Yusriah_NurmalasariSB
 
MATA KULIAH GANJIL ARSITEKTUR KOMPUTER.ppt
MATA KULIAH GANJIL ARSITEKTUR KOMPUTER.pptMATA KULIAH GANJIL ARSITEKTUR KOMPUTER.ppt
MATA KULIAH GANJIL ARSITEKTUR KOMPUTER.pptkaruniaman
 
MATERI PERKULIAHAN ARSITEKTUR KOMPUTER.pptx
MATERI PERKULIAHAN ARSITEKTUR KOMPUTER.pptxMATERI PERKULIAHAN ARSITEKTUR KOMPUTER.pptx
MATERI PERKULIAHAN ARSITEKTUR KOMPUTER.pptxkaruniaman
 
kelas 7 presentasi-sistem-komputer.pptx
kelas 7 presentasi-sistem-komputer.pptxkelas 7 presentasi-sistem-komputer.pptx
kelas 7 presentasi-sistem-komputer.pptxbrayhkm
 
9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output.ppt
9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output.ppt9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output.ppt
9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output.pptArifColab
 
9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output Untuk Belajar
9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output Untuk Belajar9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output Untuk Belajar
9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output Untuk Belajarreynaldiazhar18064
 
PPT Tugas Arsitektur Komputer.pptx
PPT Tugas Arsitektur Komputer.pptxPPT Tugas Arsitektur Komputer.pptx
PPT Tugas Arsitektur Komputer.pptxNida982231
 

Similar a Pertemuan2 (20)

Siskom kelompok 2
Siskom kelompok 2Siskom kelompok 2
Siskom kelompok 2
 
Modul 2
Modul 2Modul 2
Modul 2
 
Revolusi Teknologi Sistem Komputer
Revolusi Teknologi Sistem KomputerRevolusi Teknologi Sistem Komputer
Revolusi Teknologi Sistem Komputer
 
Pde konsep dasar komputer
Pde konsep dasar komputerPde konsep dasar komputer
Pde konsep dasar komputer
 
01 pengantar ti
01 pengantar ti01 pengantar ti
01 pengantar ti
 
Organisasi dan arsitektur komputer
Organisasi dan arsitektur komputerOrganisasi dan arsitektur komputer
Organisasi dan arsitektur komputer
 
Organisasi+dan+arsitektur+komputer
Organisasi+dan+arsitektur+komputerOrganisasi+dan+arsitektur+komputer
Organisasi+dan+arsitektur+komputer
 
Ebook ar komp & orkomp
Ebook ar komp & orkompEbook ar komp & orkomp
Ebook ar komp & orkomp
 
20091211 organisasidanarsitekturkomputer 2
20091211 organisasidanarsitekturkomputer 220091211 organisasidanarsitekturkomputer 2
20091211 organisasidanarsitekturkomputer 2
 
MATA KULIAH GANJIL ARSITEKTUR KOMPUTER.ppt
MATA KULIAH GANJIL ARSITEKTUR KOMPUTER.pptMATA KULIAH GANJIL ARSITEKTUR KOMPUTER.ppt
MATA KULIAH GANJIL ARSITEKTUR KOMPUTER.ppt
 
MATERI PERKULIAHAN ARSITEKTUR KOMPUTER.pptx
MATERI PERKULIAHAN ARSITEKTUR KOMPUTER.pptxMATERI PERKULIAHAN ARSITEKTUR KOMPUTER.pptx
MATERI PERKULIAHAN ARSITEKTUR KOMPUTER.pptx
 
Arifirwansyah (merakit)
Arifirwansyah (merakit)Arifirwansyah (merakit)
Arifirwansyah (merakit)
 
Arifirwansyah merakit
Arifirwansyah merakitArifirwansyah merakit
Arifirwansyah merakit
 
mridwan merakit
mridwan merakitmridwan merakit
mridwan merakit
 
kelas 7 presentasi-sistem-komputer.pptx
kelas 7 presentasi-sistem-komputer.pptxkelas 7 presentasi-sistem-komputer.pptx
kelas 7 presentasi-sistem-komputer.pptx
 
9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output.ppt
9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output.ppt9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output.ppt
9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output.ppt
 
9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output Untuk Belajar
9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output Untuk Belajar9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output Untuk Belajar
9A-DESIGN_SISTEM_INPUT-output Untuk Belajar
 
PPT Tugas Arsitektur Komputer.pptx
PPT Tugas Arsitektur Komputer.pptxPPT Tugas Arsitektur Komputer.pptx
PPT Tugas Arsitektur Komputer.pptx
 
Modul 1
Modul 1Modul 1
Modul 1
 
Organisasi Komputer
Organisasi KomputerOrganisasi Komputer
Organisasi Komputer
 

Pertemuan2

  • 1. Pertemuan 2 Skema Dasar Sistem Komputer Dan Perangkat Lunak
  • 2. A. PERANGKAT KERAS (HARDWARE) Adalah komponen fisik komputer yang terdiri dari rangkaian elektronika dan peralatan mekanis lainnya. Pada abtraksi tingkat atas terdiri dari empat komponen, yaitu : 1. Pemroses (Processor) 2. Memori Utama (Main Memory) 3. Perangkat masukan dan keluaran (device I/O) 4. Interkoneksi antar komponen (user interface, device controler)
  • 3. Gambar 2.1: SKEMA DASAR SISTEM KOMPUTER
  • 4. Gambar 2.2: SKEMA DASAR SISTEM KOMPUTER
  • 5. Sumber Daya Keras (Perangkat Keras ) terdiri atas : A. Pemroses (Processor) Komponen komputer yang bertugas untuk mengolah data dan melaksanakan berbagai perintah. Pemroses terdiri dari : - Bagian ALU (Aritmatic Logic Unit) untuk komputasi, berupa operasi-operasi aritmatika dan logika. - Bagian CU (Control Unit) untuk pengendalian operasi yang dilaksanakan sistem komputer
  • 6. Register-register, membantu pelaksanaan operasi dan sebagai tempat operand-operand dari operasi yang dilakukan. Register tersebut : - Register yang terlihat pemakai Register Data (register untuk menampung nilai) dan Register Alamat (tuk keperluan pengalamatan) contoh : Indeks Register, Segment pointer register, stack pointer register.
  • 7. Register untuk Kendali dan Status • Register ini mengendalikan operasi pemroses Terdiri dari : 1. Register untuk alamat dan buffer (MAR,MBR,I/O AR, I/O BR). 2. Register untuk eksekusi instruksi (PC, IR) 3. Register untuk informasi status (PSW) berisi sign ,zero Carry, Equal, Overflow, interupt enable/disable , supervisor
  • 8. B. Memori • Memori berfungsi tempat menyimpanan data dan program. Terdapat beberapa tipe memori : • Register • Memori case (Chace Memory) • Memori kerja (Main Memory) • Disk Magnetik (Magnetic Disk) • Disk Optik (Optical Disk) • Tape Magnetik (Magnetic Tape)
  • 9. Menurut urutan dari atas ke bawah dapat diukur hirarki dalam hal : 1. Kecepatan Akses 2. Hubungan Kapasitas 3. Hubungan Frekwensi Pengaksesan 4. Hubungan Harga Setiap kali pemroses melakukan eksekusi adanya lalulintas data dengan memory utama, maka diimplementasikan adanya konsep Chace memory , menanggulangi kelambatan proses. Juga pada memori Utama dengan Peralatan masukan/ keluaran saling berhubungan, maka diimplementasikan adanya konsep penampung sementara yang akan dikirim keperangkat masukan/keluaran berupa Buffering.
  • 10. C. Perangkat Masukan/Keluaran Perangkat masukan/keluaran terdiri dua bagian, yaitu : 1. Komponen mekanik adalah perangkat itu sendiri 2. Komponen elektronik yaitu pengendali perangkat berupa chip controller. Pengendalian perangkat (Device Adapter) Terdapat dua macam pengedali alat : • Pengerak alat (Device Controller) • Pekerja alat (Device Driver) Struktur I/O 1. I/O Interrupt I/O Device kec rendah 2. Struktur DMA I/O Device kec Tinggi DMA dibagi menjadi : Third Party DMA dan First Party DMA
  • 11. D. Interkoneksi antar Komponen Interkoneksi antar komponen disebut galur/jalur (bus) yang terdapat pada mainboard, bus terdiri dari tiga macam : 1. Bus alamat (address bus), satu arah. 16,20,24 jalur 2. Bus data (data bus), dua arah. 8,16,32 jalur 3. Bus kendali (control bus), dua arah. 4-10 jalur signal bus kendali antara lain: Memori read, memori write, I/O read, I/O write
  • 12. Mekanisme pembacaan : Untuk membaca data suatu alokasi memori, CPU mengirim alamat memori yang dikehendaki melalui bus alamat kemudian mengirim sinyal memory read pada bus kendali. Sinyal memory read memerintahkan ke perangkat memori untuk mengeluarkan data pada lokasi tersebut ke bus data agar dibaca CPU. Interkoneksi antar komponen membentuk jenis koneksitas yang populer antara lain ISA, VESA, PCI, AGP.
  • 13. 1. Tingkatan Konsep Komputer Terdiri dari : a. Diagram blok ( tertinggi ) b. Arsitektur c. Transfer register d. Rangkaian saklar e. Elektronika ( terendah ) a. Tingkat Konsep Elektronika Bentuk komputer terdiri atas sejumlah rangkaian komponen elektronika ditambah dengan komponen mekanika, magnetika dan optika.
  • 14. b. Tingkat Konsep Rangkaian Saklar Sudah dapat terlihat rangkaian elektronika yang sesungguhnya, yang membentuk banyak saklar yang tersusun secara paralel dan membentuk sekelompok saklar. (terhubung dan terputus). c. Tingkat Konsep Transfer Register Berbagai kelompok sakelar di dalam komputer membentuk sejumlah register (Logika, aritmatika, akumulator, indeks, adress register dll) d. Tingkat Konsep Arsitektur Sejumlah register tersusun dalam suatu arsitektur tertentu. Prosesor, memory dan satuan komponen lain nya terhubung melalui galur (bus) penghubung.
  • 15. e. Tingkat Konsep Diagram Blok Arsitektur komputer atau sistem komputer dapat dipetak- petakan ke dalam sejumlah blok (masukan , blok satuan, prosesor pusat, memori dll) 2. Kerja komputer Kerja komputer pada tingkat konsep, antara lain : • Tingkat konsep diagram blok, berlangsung sebagai lalu lintas informasi di dalam dan diantara blok pada sistem komputer • Tingkat transfer register, kerja komputer berlangsung melalui pemindahan rincian informasi di antara register. • Tingkat konsep saklar, kerja komputer berlangsung dalam bentuk terputus dan terhubungnya berbagai saklar eletronika di dalam sistem komputer.
  • 16. Kerja komputer pada fungsi komputer, terdiri atas : kegiatan masukan , catatan , pengolahan dan keluaran Kerja komputer pada rekaman • Sekelompok satuan data direkam ke dalam alat perekaman dalam bentuk berkas data. • Tataolah direkam ke dalam alat perekam dan membentuk berkas tataolah
  • 17. B. PERANGKAT LUNAK (SOFTWARE) • Merupakan komponen non fisik berupa kumpulan program beserta struktur datanya. • Program adalah Sekumpulan instruksi yang disusun sedemikian rupa untuk dapat menyelesaikan masalah-masalah tertentu sesuai dengan kebutuhan.
  • 18. Program Aplikasi dan berkas data Sistem Utilitas Sistem Bahasa OPERATING SYSTEM Pengaturan Pengaturan Pengaturan Pengaturan sistem Memory Prosesor Peralatan IO file Perangkat Keras Gambar 2.3: Susunan Hirarki Perangkat Lunak
  • 19. Siklus Instruksi Untuk memproses instruksi dilakukan melalui 2 tahap : a. mengambil instruksi (instruction fetch) b. mengeksekusi instruksi (instruction execution) - Interrupt suatu signal dari peralatan luar penyebab Interrupt adalah Program (Division By Zero) dan Timer ( Quantum pada Round Robin) - Trap Software Generated Interrupt yg disebabkan oleh kesalahan atau karena permintaan user