SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 31
Sistem Operasi
- Pendahuluan -
Agenda

    Definisi Sistem Operasi

    Sistem Komputer

    Lingkup Sistem Operasi
Definisi


Sistem Operasi: perangkat lunak yang berperan
  sebagai perantara antara pengguna dengan
               perangkat keras
Tujuan Sistem Operasi

    Control program
    
        Mengeksekusi program dan menyelesaikan
        masalah user dengan mudah

    Resource allocator
    
        Membuat sistem komputer lebih mudah digunakan
    
        Memanfaatkan sumber daya sistem komputer
        secara efisien
Fungsi Sistem Operasi

    User environment: mentransformasi perangkat
    keras ke level abstraksi yang lebih tinggi dalam
    hal:
    
        Lingkungan eksekusi → pengelolaan proses,
        manipulasi berkas, penanganan interrupt, operasi I/
        O
    
        Deteksi kesalahan dan penanganannya
    
        Proteksi dan keamanan
    
        Fault tolerance dan perbaikan kegagalan
Fungsi Sistem Operasi

    Pengelolaan resource
    
        Waktu: penjadwalan CPU dan media penyimpanan
    
        Ruang media penyimpanan: alokasi media
        penyimpanan utama dan sekunder
    
        Sinkronisasi dan penanganan deadlock: IPC,
        critical section, koordinasi
    
        Accounting dan informasi status: tracking
        penggunaan resource
Komponen Sistem Komputer

    Perangkat keras:
    
        menyediakan resource dasar komputasi → CPU,
        memori, I/O

    Sistem operasi (protected mode):
    
        mengendalikan dan mengkoordinasikan
        penggunaan perangkat keras oleh berbagai
        program aplikasi untuk berbagai pengguna
Komponen Sistem Komputer

    Program aplikasi (user mode):
    
        pemanfaatan resource untuk menyelesaikan
        masalah pengguna → kompilator, sistem basis
        data, pengolah kata, IDE, …

    Pengguna:
    
        Orang, mesin, komputer lain, ...
Komputer startup

    Program bootstrap: dijalankan pertama kali
    komputer dinyalakan / reboot
    
        Disimpan di ROM/EEPROM
    
        Menginisiasi semua aspek sistem operasi
    
        Menjalankan kernel sistem operasi
Ilustrasi Sistem Komputer
Operasi Sistem Komputer

    CPU dan pengendali device terhubung dengan
    memori melalui common bus

    Eksekusi yang bersamaan oleh CPU dan
    berbagai device memperebutkan siklus memori

    Device I/O dan CPU dapat dieksekusi secara
    bersamaan

    Setiap pengendali device bertanggung jawab
    terhadap device tertentu → device driver
Operasi Sistem Komputer

    Setiap pengendali device memiliki buffer
    (memori) lokal

    CPU memindahkan data dari/ke buffer lokal ke/
    dari memori

    I/O menginformasikan CPU bahwa sebuah
    operasi telah dilakukan/terjadi dengan
    melakukan interrupt
Operasi Sistem Operasi

    Dual-mode operation:
    
        User mode (aplikasi)
    
        Kernel mode
Organisasi Sistem Komputer
Interrupt

    Mengirimkan kendali ke rutin layanan interrupt
    melalui interrupt vector yang berisi alamat
    semua layanan interrupt

    Menyimpan semua instruksi interrupt

    Interrupt yang datang akan diabaikan ketika
    masih ada interrupt lain yang sedang dilayani
Interrupt

    Trap: interrupt yang dihasilkan oleh perangkat
    lunak karena adanya error atau permintaan dari
    pengguna
    
        Pembagian dengan 0

    Sistem operasi adalah interrupt driven (bekerja
    karena ada trigger dari interrupt)
Penanganan Interrupt
Input/Output

    Control program kembali setelah proses I/O
    selesai
    
        CPU idle selama proses I/O dilakukan

    Control program kembali sesaat setelah I/O
    dimulai, tanpa menunggu I/O selesai
    
        CPU idle minimum
    
        System call: ketika user ingin menunggu proses I/O
    
        Device status table: melacak kondisi I/O dari setiap
        device
Penanganan I/O
Tabel status devices
Jenis Sistem Komputer

    Desktop

    Parallel (tighly coupled): terdapat sejumlah
    prosesor yang
    
        Symmetric: sama
    
        Asymmetric: berbeda

    Distributed (loosely coupled): terhubung melalui
    media komunikasi
Jenis Sistem Komputer

    Real time:
    
        Hard:
        −   kemampuan dan kapasitas device terbatas
        −   Tujuan khusus
    
        Soft

    Handheld
Lingkup Sistem Operasi

    Pengelolaan:
    
        Proses
    
        Memori
    
        Media penyimpanan (sistem berkas)
Pengelolaan Proses

    Proses:
    
        Program yang sedang dieksekusi
    
        Membutuhkan resource:
        −   CPU, memori, I/O, berkas
        −   Inisialisasi data
    
        Single threaded
    
        Multi threade
    
        Memiliki program counter sebagai penanda
        (identifier)
Pengelolaan Proses

    Proses harus mengembalikan resource yang
    digunakan ke sistem setelah selesai

    Umumnya, ada banyak proses, yang dijalankan
    banyak user, bahkan ada sejumlah sistem
    operasi yang dijalankan CPU
    
        Penjadwalan CPU (multiplexing)
Aktifitas Pengelolaan Proses

    Membuat & menghapus proses, (user & system
    process)

    Menunda / melanjutkan proses

    Sinkronisasi & komunikasi antar proses

    Mengelola deadlock
Pengelolaan memori

    Semua data harus ada dalam memori sebelum
    dan sesudah eksekusi proses (inisialisasi data)

    Semua instruksi harus ada dalam memori agar
    dapat dieksekusi (program)

    Pengelolaan memori:
    
        Menentukan apa saja yang berada dalam memori
Aktifitas Pengelolaan Memori

    Menjaga jejak (track) tentang apa (isi memori)
    dan siapa yang menggunakannya (proses)

    Menentukan proses dan data mana yang akan
    masuk/keluar ke/dari memori untuk dieksekusi

    Mengalokasi dan mendealokasi ruang memori
    sesuai kebutuhan proses
Pengelolaan Media Penyimpanan

    Representasi data
    
        Setiap sistem operasi memberikan representasi
        yang seragam terhadap berbagai data yang
        disimpan (file)
    
        Setiap media penyimpanan dikendalikan device
        tertentu
Pengelolaan Sistem Berkas

    File (berkas) disimpan dalam media dengan
    aturan tertentu dengan tujuan memudahkan
    penyimpanan dan pembacaan ulang

    Kontrol akses: siapa yang dapat mengakses
    berkas, dan dengan batasan apa

    Aktifitas:
    
        Membuat, menghapus dan memanipulasi berkas
        dan directory
    
        Pemetaan berkas ke media
    
        Backup
Ringkasan

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

8 media pembelajaran ppt
8 media pembelajaran ppt8 media pembelajaran ppt
8 media pembelajaran pptsadlychelly
 
Pengenalan kepada sistem pengoperasian-ictl
Pengenalan kepada sistem pengoperasian-ictlPengenalan kepada sistem pengoperasian-ictl
Pengenalan kepada sistem pengoperasian-ictlnad_84
 
Aan Andika - Pengenalan Sistem Operasi
Aan Andika - Pengenalan Sistem OperasiAan Andika - Pengenalan Sistem Operasi
Aan Andika - Pengenalan Sistem Operasibelajarkomputer
 
42519051 Bab 2 Struktur Sistem Operasi
42519051 Bab 2 Struktur Sistem Operasi42519051 Bab 2 Struktur Sistem Operasi
42519051 Bab 2 Struktur Sistem OperasiAbdulRahman1543
 
Perangkat lunak (software)
Perangkat lunak (software)Perangkat lunak (software)
Perangkat lunak (software)Adiba Qonita
 
Konsep Dasar Sistem Operasi
Konsep Dasar Sistem OperasiKonsep Dasar Sistem Operasi
Konsep Dasar Sistem Operasiaby89
 
Helen Alida Abilio - Struktur Sistem Operasi
Helen Alida Abilio - Struktur Sistem OperasiHelen Alida Abilio - Struktur Sistem Operasi
Helen Alida Abilio - Struktur Sistem Operasibelajarkomputer
 
Ferli Apriadi - Struktur Sistem Operasi
Ferli Apriadi - Struktur Sistem OperasiFerli Apriadi - Struktur Sistem Operasi
Ferli Apriadi - Struktur Sistem Operasibelajarkomputer
 
Proses di Sistem Operasi
Proses di Sistem OperasiProses di Sistem Operasi
Proses di Sistem Operasieddie Ismantoe
 
Presentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiPresentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiAris Saputro
 

La actualidad más candente (17)

02 struktur-sistem-operasi
02 struktur-sistem-operasi02 struktur-sistem-operasi
02 struktur-sistem-operasi
 
8 media pembelajaran ppt
8 media pembelajaran ppt8 media pembelajaran ppt
8 media pembelajaran ppt
 
Pengenalan kepada sistem pengoperasian-ictl
Pengenalan kepada sistem pengoperasian-ictlPengenalan kepada sistem pengoperasian-ictl
Pengenalan kepada sistem pengoperasian-ictl
 
Aan Andika - Pengenalan Sistem Operasi
Aan Andika - Pengenalan Sistem OperasiAan Andika - Pengenalan Sistem Operasi
Aan Andika - Pengenalan Sistem Operasi
 
42519051 Bab 2 Struktur Sistem Operasi
42519051 Bab 2 Struktur Sistem Operasi42519051 Bab 2 Struktur Sistem Operasi
42519051 Bab 2 Struktur Sistem Operasi
 
Makalah sistim operasi AKPER PEMKAB MUNA
Makalah sistim operasi AKPER  PEMKAB MUNA Makalah sistim operasi AKPER  PEMKAB MUNA
Makalah sistim operasi AKPER PEMKAB MUNA
 
Perangkat lunak (software)
Perangkat lunak (software)Perangkat lunak (software)
Perangkat lunak (software)
 
Konsep Dasar Sistem Operasi
Konsep Dasar Sistem OperasiKonsep Dasar Sistem Operasi
Konsep Dasar Sistem Operasi
 
Makalah sistim operasi
Makalah sistim operasiMakalah sistim operasi
Makalah sistim operasi
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Helen Alida Abilio - Struktur Sistem Operasi
Helen Alida Abilio - Struktur Sistem OperasiHelen Alida Abilio - Struktur Sistem Operasi
Helen Alida Abilio - Struktur Sistem Operasi
 
Sistem Operasi
Sistem OperasiSistem Operasi
Sistem Operasi
 
Ferli Apriadi - Struktur Sistem Operasi
Ferli Apriadi - Struktur Sistem OperasiFerli Apriadi - Struktur Sistem Operasi
Ferli Apriadi - Struktur Sistem Operasi
 
Pertemuan2
Pertemuan2Pertemuan2
Pertemuan2
 
Proses di Sistem Operasi
Proses di Sistem OperasiProses di Sistem Operasi
Proses di Sistem Operasi
 
Presentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiPresentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasi
 
perangkat-lunak
perangkat-lunakperangkat-lunak
perangkat-lunak
 

Destacado (9)

Os06
Os06Os06
Os06
 
Pibpn 26 12-2014 - tudo muda quando você muda - renove sua visão
Pibpn 26 12-2014 - tudo muda quando você muda - renove sua visãoPibpn 26 12-2014 - tudo muda quando você muda - renove sua visão
Pibpn 26 12-2014 - tudo muda quando você muda - renove sua visão
 
Os04
Os04Os04
Os04
 
Os05
Os05Os05
Os05
 
Os02
Os02Os02
Os02
 
Os07
Os07Os07
Os07
 
Prezentacja Vector Sa
Prezentacja Vector SaPrezentacja Vector Sa
Prezentacja Vector Sa
 
Módulo 10.1
Módulo 10.1Módulo 10.1
Módulo 10.1
 
Os03
Os03Os03
Os03
 

Similar a Os01

Modul_2_-_Struktur_Sistem_Operasi.ppt
Modul_2_-_Struktur_Sistem_Operasi.pptModul_2_-_Struktur_Sistem_Operasi.ppt
Modul_2_-_Struktur_Sistem_Operasi.pptCahyoSatrio4
 
Struktur Sistem Operasi
Struktur Sistem OperasiStruktur Sistem Operasi
Struktur Sistem Operasieddie Ismantoe
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Shary Armonitha
 
Presentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiPresentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiOmenz Dontcry
 
Konsep Dasar Sistem Oprasi
Konsep Dasar Sistem OprasiKonsep Dasar Sistem Oprasi
Konsep Dasar Sistem OprasiYuki Utama
 
Konsep Dasar Sistem Oprasi
Konsep Dasar Sistem OprasiKonsep Dasar Sistem Oprasi
Konsep Dasar Sistem OprasiYuki Utama
 
Konsep dasar sistem operasi
Konsep dasar sistem operasiKonsep dasar sistem operasi
Konsep dasar sistem operasiAkmal Fajar
 
Pengenalan Sistem Operasi
Pengenalan Sistem OperasiPengenalan Sistem Operasi
Pengenalan Sistem OperasiFariz Fahrizal
 
Presentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiPresentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasimelindakanti
 
pengenalan sistem operasi , pengantar sistem operasi
pengenalan sistem operasi , pengantar sistem operasipengenalan sistem operasi , pengantar sistem operasi
pengenalan sistem operasi , pengantar sistem operasihirzihadi01
 
presentasi-sisitem-operasi.ppt semester 2
presentasi-sisitem-operasi.ppt semester 2presentasi-sisitem-operasi.ppt semester 2
presentasi-sisitem-operasi.ppt semester 2ifansamuel05
 
Tugas Simulasi Digital X TKI 4 SMKN 1 Katapang
Tugas Simulasi Digital X TKI 4 SMKN 1 KatapangTugas Simulasi Digital X TKI 4 SMKN 1 Katapang
Tugas Simulasi Digital X TKI 4 SMKN 1 KatapangRizal Rizal
 
Pengantar Sistem Operasi - Pendahln.pptx
Pengantar Sistem Operasi - Pendahln.pptxPengantar Sistem Operasi - Pendahln.pptx
Pengantar Sistem Operasi - Pendahln.pptxIsmailThalib
 
Pengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem OperasiPengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem Operasieddie Ismantoe
 
Makalah sistem operasi 2
Makalah sistem operasi 2Makalah sistem operasi 2
Makalah sistem operasi 2Azier Nadhir
 
Sister 07 - os client server
Sister   07 - os client serverSister   07 - os client server
Sister 07 - os client serverFebriyani Syafri
 
PERANGKAT LUNAK/SOFTWARAE
PERANGKAT LUNAK/SOFTWARAEPERANGKAT LUNAK/SOFTWARAE
PERANGKAT LUNAK/SOFTWARAEEDIS BLOG
 

Similar a Os01 (20)

Modul_2_-_Struktur_Sistem_Operasi.ppt
Modul_2_-_Struktur_Sistem_Operasi.pptModul_2_-_Struktur_Sistem_Operasi.ppt
Modul_2_-_Struktur_Sistem_Operasi.ppt
 
Presentasi Sistem Operasi.pptx
Presentasi Sistem Operasi.pptxPresentasi Sistem Operasi.pptx
Presentasi Sistem Operasi.pptx
 
Struktur Sistem Operasi
Struktur Sistem OperasiStruktur Sistem Operasi
Struktur Sistem Operasi
 
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
Sistem operasi adalah program yang bertindak sebagai perantara antara user de...
 
Presentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiPresentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasi
 
Konsep Dasar Sistem Oprasi
Konsep Dasar Sistem OprasiKonsep Dasar Sistem Oprasi
Konsep Dasar Sistem Oprasi
 
Konsep Dasar Sistem Oprasi
Konsep Dasar Sistem OprasiKonsep Dasar Sistem Oprasi
Konsep Dasar Sistem Oprasi
 
Konsep dasar sistem operasi
Konsep dasar sistem operasiKonsep dasar sistem operasi
Konsep dasar sistem operasi
 
Ikram tik
Ikram tikIkram tik
Ikram tik
 
Pengenalan Sistem Operasi
Pengenalan Sistem OperasiPengenalan Sistem Operasi
Pengenalan Sistem Operasi
 
Presentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiPresentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasi
 
pengenalan sistem operasi , pengantar sistem operasi
pengenalan sistem operasi , pengantar sistem operasipengenalan sistem operasi , pengantar sistem operasi
pengenalan sistem operasi , pengantar sistem operasi
 
presentasi-sisitem-operasi.ppt semester 2
presentasi-sisitem-operasi.ppt semester 2presentasi-sisitem-operasi.ppt semester 2
presentasi-sisitem-operasi.ppt semester 2
 
Tugas Simulasi Digital X TKI 4 SMKN 1 Katapang
Tugas Simulasi Digital X TKI 4 SMKN 1 KatapangTugas Simulasi Digital X TKI 4 SMKN 1 Katapang
Tugas Simulasi Digital X TKI 4 SMKN 1 Katapang
 
Pengantar Sistem Operasi - Pendahln.pptx
Pengantar Sistem Operasi - Pendahln.pptxPengantar Sistem Operasi - Pendahln.pptx
Pengantar Sistem Operasi - Pendahln.pptx
 
Pengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem OperasiPengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem Operasi
 
Pertemuan ke 2
Pertemuan ke 2Pertemuan ke 2
Pertemuan ke 2
 
Makalah sistem operasi 2
Makalah sistem operasi 2Makalah sistem operasi 2
Makalah sistem operasi 2
 
Sister 07 - os client server
Sister   07 - os client serverSister   07 - os client server
Sister 07 - os client server
 
PERANGKAT LUNAK/SOFTWARAE
PERANGKAT LUNAK/SOFTWARAEPERANGKAT LUNAK/SOFTWARAE
PERANGKAT LUNAK/SOFTWARAE
 

Último

Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 

Último (20)

Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 

Os01

  • 2. Agenda  Definisi Sistem Operasi  Sistem Komputer  Lingkup Sistem Operasi
  • 3. Definisi Sistem Operasi: perangkat lunak yang berperan sebagai perantara antara pengguna dengan perangkat keras
  • 4. Tujuan Sistem Operasi  Control program  Mengeksekusi program dan menyelesaikan masalah user dengan mudah  Resource allocator  Membuat sistem komputer lebih mudah digunakan  Memanfaatkan sumber daya sistem komputer secara efisien
  • 5. Fungsi Sistem Operasi  User environment: mentransformasi perangkat keras ke level abstraksi yang lebih tinggi dalam hal:  Lingkungan eksekusi → pengelolaan proses, manipulasi berkas, penanganan interrupt, operasi I/ O  Deteksi kesalahan dan penanganannya  Proteksi dan keamanan  Fault tolerance dan perbaikan kegagalan
  • 6. Fungsi Sistem Operasi  Pengelolaan resource  Waktu: penjadwalan CPU dan media penyimpanan  Ruang media penyimpanan: alokasi media penyimpanan utama dan sekunder  Sinkronisasi dan penanganan deadlock: IPC, critical section, koordinasi  Accounting dan informasi status: tracking penggunaan resource
  • 7. Komponen Sistem Komputer  Perangkat keras:  menyediakan resource dasar komputasi → CPU, memori, I/O  Sistem operasi (protected mode):  mengendalikan dan mengkoordinasikan penggunaan perangkat keras oleh berbagai program aplikasi untuk berbagai pengguna
  • 8. Komponen Sistem Komputer  Program aplikasi (user mode):  pemanfaatan resource untuk menyelesaikan masalah pengguna → kompilator, sistem basis data, pengolah kata, IDE, …  Pengguna:  Orang, mesin, komputer lain, ...
  • 9. Komputer startup  Program bootstrap: dijalankan pertama kali komputer dinyalakan / reboot  Disimpan di ROM/EEPROM  Menginisiasi semua aspek sistem operasi  Menjalankan kernel sistem operasi
  • 11. Operasi Sistem Komputer  CPU dan pengendali device terhubung dengan memori melalui common bus  Eksekusi yang bersamaan oleh CPU dan berbagai device memperebutkan siklus memori  Device I/O dan CPU dapat dieksekusi secara bersamaan  Setiap pengendali device bertanggung jawab terhadap device tertentu → device driver
  • 12. Operasi Sistem Komputer  Setiap pengendali device memiliki buffer (memori) lokal  CPU memindahkan data dari/ke buffer lokal ke/ dari memori  I/O menginformasikan CPU bahwa sebuah operasi telah dilakukan/terjadi dengan melakukan interrupt
  • 13. Operasi Sistem Operasi  Dual-mode operation:  User mode (aplikasi)  Kernel mode
  • 15. Interrupt  Mengirimkan kendali ke rutin layanan interrupt melalui interrupt vector yang berisi alamat semua layanan interrupt  Menyimpan semua instruksi interrupt  Interrupt yang datang akan diabaikan ketika masih ada interrupt lain yang sedang dilayani
  • 16. Interrupt  Trap: interrupt yang dihasilkan oleh perangkat lunak karena adanya error atau permintaan dari pengguna  Pembagian dengan 0  Sistem operasi adalah interrupt driven (bekerja karena ada trigger dari interrupt)
  • 18. Input/Output  Control program kembali setelah proses I/O selesai  CPU idle selama proses I/O dilakukan  Control program kembali sesaat setelah I/O dimulai, tanpa menunggu I/O selesai  CPU idle minimum  System call: ketika user ingin menunggu proses I/O  Device status table: melacak kondisi I/O dari setiap device
  • 21. Jenis Sistem Komputer  Desktop  Parallel (tighly coupled): terdapat sejumlah prosesor yang  Symmetric: sama  Asymmetric: berbeda  Distributed (loosely coupled): terhubung melalui media komunikasi
  • 22. Jenis Sistem Komputer  Real time:  Hard: − kemampuan dan kapasitas device terbatas − Tujuan khusus  Soft  Handheld
  • 23. Lingkup Sistem Operasi  Pengelolaan:  Proses  Memori  Media penyimpanan (sistem berkas)
  • 24. Pengelolaan Proses  Proses:  Program yang sedang dieksekusi  Membutuhkan resource: − CPU, memori, I/O, berkas − Inisialisasi data  Single threaded  Multi threade  Memiliki program counter sebagai penanda (identifier)
  • 25. Pengelolaan Proses  Proses harus mengembalikan resource yang digunakan ke sistem setelah selesai  Umumnya, ada banyak proses, yang dijalankan banyak user, bahkan ada sejumlah sistem operasi yang dijalankan CPU  Penjadwalan CPU (multiplexing)
  • 26. Aktifitas Pengelolaan Proses  Membuat & menghapus proses, (user & system process)  Menunda / melanjutkan proses  Sinkronisasi & komunikasi antar proses  Mengelola deadlock
  • 27. Pengelolaan memori  Semua data harus ada dalam memori sebelum dan sesudah eksekusi proses (inisialisasi data)  Semua instruksi harus ada dalam memori agar dapat dieksekusi (program)  Pengelolaan memori:  Menentukan apa saja yang berada dalam memori
  • 28. Aktifitas Pengelolaan Memori  Menjaga jejak (track) tentang apa (isi memori) dan siapa yang menggunakannya (proses)  Menentukan proses dan data mana yang akan masuk/keluar ke/dari memori untuk dieksekusi  Mengalokasi dan mendealokasi ruang memori sesuai kebutuhan proses
  • 29. Pengelolaan Media Penyimpanan  Representasi data  Setiap sistem operasi memberikan representasi yang seragam terhadap berbagai data yang disimpan (file)  Setiap media penyimpanan dikendalikan device tertentu
  • 30. Pengelolaan Sistem Berkas  File (berkas) disimpan dalam media dengan aturan tertentu dengan tujuan memudahkan penyimpanan dan pembacaan ulang  Kontrol akses: siapa yang dapat mengakses berkas, dan dengan batasan apa  Aktifitas:  Membuat, menghapus dan memanipulasi berkas dan directory  Pemetaan berkas ke media  Backup