SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 25
PERTEMUAN KE 15 E-COMMERCE DAN MULTI LEVEL MARKETING MENURUT SYARIAT ISLAM
Secara bahasa, electronic berarti ilmu elektronika, alat-alat elektronik, atau semua hal yang berhubungan dengan dunia elektronika dan teknologi. Sedangkan commerce berarti perdagangan atau perniagaan. Association for Electronic Commerce mendefinisikan e-commerce sebagai mekanisme bisnis secara elektronis atau on line.  Commerce Net, sebuah konsorsium industri memberikan definisi yang lebih lengkap yaitu penggunaan jaringan komputer sebagai sarana penciptaan relasi bisnis sehingga terjadi proses pembelian dan penjualan jasa/pertukaran dan distribusi informasi antara dua pihak di dalam satu perusahaan dengan menggunakan internet. Mawardi; kegiatan bisnis yang menyangkut konsumen (consumers), manufaktur (manufactures), service providers  dan pedagang perantara (intermediaries) dengan menggunakan jaringan komputer (computer networks) yaitu internet. Onno W. Purbo: satu set dinamis teknologi, aplikasi, dan proses bisnis yang menghubungkan perusahaan, konsumen, komunitas tertentu melalui transaksi elektronik dan perdagangan barang, pelayanan, dan informasi yang dilakukan secara elektronik Bisnis online yang menggunakan media elektronik yang keseluruhan baik pemasaran, pemesanan, pengiriman, serta transaksi jual beli kesemuanya dilakukan dalam ruang maya yaitu melalui internet. D E F I N I S I
Karakteristik Bisnis Online Terjadinya transaksi antara dua belah pihak;  Adanya pertukaran barang, jasa, atau informasi;  Internet merupakan media utama dalam proses atau mekanisme akad tersebut.
Di dalam proses bisnis ini, ada empat aliran entitas yang harus dikelola dengan baik, yaitu : Aliran Produk (Flow of goods); Aliran Informasi (Flow of information); Aliran Uang (Flow of money); Aliran Dokumen (Flow of documents). Fasilitas e-commerce yang ada harus dapat mensinkronisasikan keempat aliran tersebut sehingga proses transaksi dapat dilakukan secara efisien, efektif dan terkontrol dengan baik.
Keuntungan Bisnis Di Internet ,[object Object]
Globalisasi bisnis dan keunggulan kompetitif
Mengurangi biaya komunikasi dan mendapat feedback,
Memperluas jaringan kerja sama, marketing, dan sales,
Memudahkan pencarian informasi yang cepat dan murah,
Dapat mempelajari perilaku visitor
Menambah image atau performance perusahaan dan
Website adalah showroom termurah dan paling praktis,[object Object]
Cara pembayaran yang digunakan antara lain melalui transfer ATM (automatic teller macine), pembayaran tanpa perantara, pembayaran dengan pihak ketiga (kartu kredit/cek), micropayment (uang receh), electronic money (e-money) atau Anonymous digital cash,[object Object]
Menurut pendapat kebanyakan ahli fiqh transaksi as-salam boleh dilaksanakan sesuai dengan al-Qur’an dan as-Sunnah atas dasar: 1. Di dalam transaksi as-salam terdapat unsur yang sejalan dengan upaya merealisasikan      kemaslahatan perekonomian (mashlahah aliqtishadiyyah). 2.Transaksi as-salam merupakan rukhsah (suatu dispensasi atau sesuatu yang meringankan) bagi manusia. 3. Transaksi as-salam memberikan kemudahan     kepada manusia.
LARANGAN ISLAM DALAM PERDAGANGAN Secara Garis Besar Dibagi Atas Tiga Kategori Melingkupi zat atau barang yang terlarang untuk diperdagangkan.  Melingkupi semua usaha atau obyek dagang yang terlarang. Meliputi cara-cara dagang atau jual beli yang terlarang
Fiqh memandang bahwa transaksi bisnis di dunia maya diperbolehkan karena mashlahah. Mashlahah adalah mengambil manfaat dan menolak kemudaratan dalam rangka memelihara tujuan syara’ Bila e-commerce dipandang seperti layaknya perdagangan dalam Islam, maka dapat dianalogikan: Pertama, penjualnya adalah merchant (Internet Service Provider atau ISP), sedangkan pembelinya akrab dipanggil customer. Kedua, obyek adalah barang dan jasa yang ditawarkan (adanya pemesanan seperti as-salam) dengan berbagai informasi, profile, mencantumkan harga, terlihat gambar barang, serta resminya perusahaan.  Ketiga, Sighat (ijab-qabul) dilakukan dengan payment gateway yaitu system/software pendukung (otoritas dan monitor) bagi acquirer, serta berguna untuk service online.
KOMPARASI TRANSAKSI E-COMMERCE DAN BA’I AS-SALAM ,[object Object]
Berdasarkan nilai-nilai yang ada dalam perdagangan secara Islam, khususnya     dianalogikan dengan prinsip transaksi as-salam, transaksi e-commerce melalui internet dapat dibolehkan menurut Islam, kecuali pada komoditi yang tidak dibenarkan untuk       diperdagangkan secara Islam.
Dalam permasalahan e-commerce, fiqh memandang bahwa transaksi bisnis di dunia maya diperbolehkan karena mashlahah. Mashlahah adalah mengambil manfaat dan menolak kemudaratan dalam rangka memelihara tujuan syara’,[object Object]
Bisnis online sama seperti bisnis offline. Ada yang halal ada yang haram, ada yang legal ada yang ilegal. Hukum dasar bisnis online sama seperti akad jual beli dan akad as-salam, yaitu dibolehkan 	Keharaman Bisnis Online Karena Beberapa Sebab : Sistemnya haram, seperti money gambling. Judi itu haram baik di darat maupun di udara (online) Barang/jasa yang menjadi objek transaksi adalah barang yang diharamkan, seperti narkoba, video porno, online sex, pelanggaran hak cipta, situs-situs yang bisa membawa pengunjung ke dalam perzinaan. Karena melanggar perjanjian (TOS) atau mengandung unsur penipuan. Tidak membawa kemanfaatan tapi justru mengakibatkan kemudharatan.
Hukum Asal Mu’amalah Adalah Al-ibaahah (Boleh) Selama Tidak Ada Dalil Yang Melarangnya Sebagai pijakan dalam berbisnis online, kita harus memperhatikan hal-hal di bawah ini : ,[object Object],Syarat-syarat sah jual beli itu adalah : Syarat-syarat pelaku akad : bagi pelaku akad disyaratkan, berakal dan memiliki kemampuan memilih. Jadi orang gila, orang mabuk, dan anak kecil (yang belum bisa membedakan) tidak bisa dinyatakan sah. Syarat-syarat barang yang diakadkan :Suci (halal dan baik), Bermanfaat, Milik orang yang melakukan akad. Mampu diserahkan oleh pelaku akad. Mengetahui status barang (kualitas, kuantitas, jenis dan lain-lain) Barang tersebut dapat diterima oleh pihak yang melakukan akad. (Fiqih Sunnah juz III hal 123)
Menurut K.H. Abdulah Gymnastiar, Alat Ukur Keuntungan Dalam Berbisnis Atau Bekerja Itu Ada Lima: Pertama, keuntungan amal shaleh. Kedua, keuntungan membangun nama baik. Ketiga, keuntungan menambah ilmu,     pengalaman dan wawasan. Keempat, keuntungan membangun tali        silaturahmi atau relasi yang baik. Kelima, keuntungan yang tidak sekadar        mendapatkan manfaat bagi diri sendiri,        melainkan bagi banyak orang dan        memuaskan orang lain.
MLM dalam literatur Fiqh Islam masuk dalam pembahasan Fiqh Muamalah atau bab Buyu' (Perdagangan)  ,[object Object]
MLM juga menghilangkan biaya promosi karena distribusi dan promosi ditangani langsung oleh distributor dengan sistem berjenjang (pelevelan).,[object Object]

Más contenido relacionado

Similar a E-COMMERCE DAN MLM

Roadmap regulasi e commerce - Bimo Prasetio
Roadmap regulasi e commerce - Bimo PrasetioRoadmap regulasi e commerce - Bimo Prasetio
Roadmap regulasi e commerce - Bimo PrasetioIsah Kambali
 
Sesi 3, e commerce
Sesi 3, e commerceSesi 3, e commerce
Sesi 3, e commerceAgun Guntara
 
Materi 2.2
Materi 2.2Materi 2.2
Materi 2.2Aby Zay
 
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, perlindungan konsumen dan tanggungjawab...
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, perlindungan konsumen dan tanggungjawab...Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, perlindungan konsumen dan tanggungjawab...
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, perlindungan konsumen dan tanggungjawab...Nadya Silva Calestin
 
Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. penggun...
Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. penggun...Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. penggun...
Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. penggun...TheodoraTerdunGintin
 
Bab_1_PENGERTIAN_E_COMMERCE_ppt.ppt
Bab_1_PENGERTIAN_E_COMMERCE_ppt.pptBab_1_PENGERTIAN_E_COMMERCE_ppt.ppt
Bab_1_PENGERTIAN_E_COMMERCE_ppt.pptSantikaApriyanti
 
Bab 1 pengertian_e-commerce
Bab 1 pengertian_e-commerceBab 1 pengertian_e-commerce
Bab 1 pengertian_e-commerceRoni Kurniawan
 
Bab_1_PENGERTIAN_E-COMMERCE.ppt
Bab_1_PENGERTIAN_E-COMMERCE.pptBab_1_PENGERTIAN_E-COMMERCE.ppt
Bab_1_PENGERTIAN_E-COMMERCE.pptRoni Kurniawan
 
1, wirausaha,rizka aziz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma ,model bisnis konve...
1, wirausaha,rizka aziz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma ,model bisnis konve...1, wirausaha,rizka aziz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma ,model bisnis konve...
1, wirausaha,rizka aziz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma ,model bisnis konve...Rizka Aziz Wahab
 
5 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali model bisnis konvensional waralaba...
5 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali model bisnis konvensional waralaba...5 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali model bisnis konvensional waralaba...
5 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali model bisnis konvensional waralaba...Desi_Indri_Yanti
 
5, kewirausahaan, mahardhika, hapzi ali, model bisnis konvensional,waralaba d...
5, kewirausahaan, mahardhika, hapzi ali, model bisnis konvensional,waralaba d...5, kewirausahaan, mahardhika, hapzi ali, model bisnis konvensional,waralaba d...
5, kewirausahaan, mahardhika, hapzi ali, model bisnis konvensional,waralaba d...Mahardhika Bayu Putra
 
E-Commerce - Regulatory, Ethical and Social Environment
E-Commerce - Regulatory, Ethical and Social EnvironmentE-Commerce - Regulatory, Ethical and Social Environment
E-Commerce - Regulatory, Ethical and Social EnvironmentHeru WIjayanto
 
Etika Bisnis dan e Commerce
Etika Bisnis dan e CommerceEtika Bisnis dan e Commerce
Etika Bisnis dan e CommerceAl Marson
 
Etika Komputer E-Commerce_C2C020028_Ahmad Fauzi.pptx
Etika Komputer E-Commerce_C2C020028_Ahmad Fauzi.pptxEtika Komputer E-Commerce_C2C020028_Ahmad Fauzi.pptx
Etika Komputer E-Commerce_C2C020028_Ahmad Fauzi.pptxAhmadFauzi30362
 
Presentasi aspek hukum pada aktivitas perdagangan elektronik (e commerce)
Presentasi aspek hukum pada aktivitas perdagangan elektronik (e commerce)Presentasi aspek hukum pada aktivitas perdagangan elektronik (e commerce)
Presentasi aspek hukum pada aktivitas perdagangan elektronik (e commerce)Rosidin Rosidin
 
5, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Model Bisnis Konvensio...
5, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Model Bisnis Konvensio...5, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Model Bisnis Konvensio...
5, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Model Bisnis Konvensio...nelda pratiwi
 
Pembahasan e-commers
Pembahasan e-commersPembahasan e-commers
Pembahasan e-commersnoor_iman
 

Similar a E-COMMERCE DAN MLM (20)

Selesain
SelesainSelesain
Selesain
 
Roadmap regulasi e commerce - Bimo Prasetio
Roadmap regulasi e commerce - Bimo PrasetioRoadmap regulasi e commerce - Bimo Prasetio
Roadmap regulasi e commerce - Bimo Prasetio
 
Sesi 3, e commerce
Sesi 3, e commerceSesi 3, e commerce
Sesi 3, e commerce
 
Materi 2.2
Materi 2.2Materi 2.2
Materi 2.2
 
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, perlindungan konsumen dan tanggungjawab...
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, perlindungan konsumen dan tanggungjawab...Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, perlindungan konsumen dan tanggungjawab...
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, perlindungan konsumen dan tanggungjawab...
 
Optimalisasi Cyberlaw.pdf
Optimalisasi Cyberlaw.pdfOptimalisasi Cyberlaw.pdf
Optimalisasi Cyberlaw.pdf
 
Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. penggun...
Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. penggun...Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. penggun...
Tugas sim, theresia hanitalia, , yananto mihadi p., s.e., m.si., cma. penggun...
 
Bab_1_PENGERTIAN_E_COMMERCE_ppt.ppt
Bab_1_PENGERTIAN_E_COMMERCE_ppt.pptBab_1_PENGERTIAN_E_COMMERCE_ppt.ppt
Bab_1_PENGERTIAN_E_COMMERCE_ppt.ppt
 
Bab 1 pengertian_e-commerce
Bab 1 pengertian_e-commerceBab 1 pengertian_e-commerce
Bab 1 pengertian_e-commerce
 
Bab_1_PENGERTIAN_E-COMMERCE.ppt
Bab_1_PENGERTIAN_E-COMMERCE.pptBab_1_PENGERTIAN_E-COMMERCE.ppt
Bab_1_PENGERTIAN_E-COMMERCE.ppt
 
1, wirausaha,rizka aziz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma ,model bisnis konve...
1, wirausaha,rizka aziz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma ,model bisnis konve...1, wirausaha,rizka aziz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma ,model bisnis konve...
1, wirausaha,rizka aziz, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma ,model bisnis konve...
 
5 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali model bisnis konvensional waralaba...
5 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali model bisnis konvensional waralaba...5 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali model bisnis konvensional waralaba...
5 kewirausahaan desi indri yanti hapzi ali model bisnis konvensional waralaba...
 
5, kewirausahaan, mahardhika, hapzi ali, model bisnis konvensional,waralaba d...
5, kewirausahaan, mahardhika, hapzi ali, model bisnis konvensional,waralaba d...5, kewirausahaan, mahardhika, hapzi ali, model bisnis konvensional,waralaba d...
5, kewirausahaan, mahardhika, hapzi ali, model bisnis konvensional,waralaba d...
 
E-Commerce - Regulatory, Ethical and Social Environment
E-Commerce - Regulatory, Ethical and Social EnvironmentE-Commerce - Regulatory, Ethical and Social Environment
E-Commerce - Regulatory, Ethical and Social Environment
 
Etika Bisnis dan e Commerce
Etika Bisnis dan e CommerceEtika Bisnis dan e Commerce
Etika Bisnis dan e Commerce
 
Etika Komputer E-Commerce_C2C020028_Ahmad Fauzi.pptx
Etika Komputer E-Commerce_C2C020028_Ahmad Fauzi.pptxEtika Komputer E-Commerce_C2C020028_Ahmad Fauzi.pptx
Etika Komputer E-Commerce_C2C020028_Ahmad Fauzi.pptx
 
Presentasi aspek hukum pada aktivitas perdagangan elektronik (e commerce)
Presentasi aspek hukum pada aktivitas perdagangan elektronik (e commerce)Presentasi aspek hukum pada aktivitas perdagangan elektronik (e commerce)
Presentasi aspek hukum pada aktivitas perdagangan elektronik (e commerce)
 
Modul 5 KB 4
Modul 5 KB 4Modul 5 KB 4
Modul 5 KB 4
 
5, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Model Bisnis Konvensio...
5, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Model Bisnis Konvensio...5, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Model Bisnis Konvensio...
5, KWH, Nelda Ratna Pratiwi, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA, Model Bisnis Konvensio...
 
Pembahasan e-commers
Pembahasan e-commersPembahasan e-commers
Pembahasan e-commers
 

Más de feriono

New Networker Training
New Networker TrainingNew Networker Training
New Networker Trainingferiono
 
Contoh Perhitungan Bonus
Contoh Perhitungan BonusContoh Perhitungan Bonus
Contoh Perhitungan Bonusferiono
 
KIAT SUKSES DI PT. MELIANATURE INDONESIA
KIAT SUKSES DI PT. MELIANATURE INDONESIAKIAT SUKSES DI PT. MELIANATURE INDONESIA
KIAT SUKSES DI PT. MELIANATURE INDONESIAferiono
 
MENGENAL PT. MELIANATURE INDONESIA
MENGENAL PT. MELIANATURE INDONESIAMENGENAL PT. MELIANATURE INDONESIA
MENGENAL PT. MELIANATURE INDONESIAferiono
 
Mengenal PT. Melianature Indonesia
Mengenal PT. Melianature IndonesiaMengenal PT. Melianature Indonesia
Mengenal PT. Melianature Indonesiaferiono
 
KONSEP DASAR BISNIS MLM
KONSEP DASAR  BISNIS MLMKONSEP DASAR  BISNIS MLM
KONSEP DASAR BISNIS MLMferiono
 
Mengenal PT. MELIANATURE INDONESIA
Mengenal PT. MELIANATURE INDONESIAMengenal PT. MELIANATURE INDONESIA
Mengenal PT. MELIANATURE INDONESIAferiono
 
Kajian bisnis rosulullah saw
Kajian bisnis rosulullah saw Kajian bisnis rosulullah saw
Kajian bisnis rosulullah saw feriono
 
Testimoni produk propolis
Testimoni produk propolisTestimoni produk propolis
Testimoni produk propolisferiono
 

Más de feriono (9)

New Networker Training
New Networker TrainingNew Networker Training
New Networker Training
 
Contoh Perhitungan Bonus
Contoh Perhitungan BonusContoh Perhitungan Bonus
Contoh Perhitungan Bonus
 
KIAT SUKSES DI PT. MELIANATURE INDONESIA
KIAT SUKSES DI PT. MELIANATURE INDONESIAKIAT SUKSES DI PT. MELIANATURE INDONESIA
KIAT SUKSES DI PT. MELIANATURE INDONESIA
 
MENGENAL PT. MELIANATURE INDONESIA
MENGENAL PT. MELIANATURE INDONESIAMENGENAL PT. MELIANATURE INDONESIA
MENGENAL PT. MELIANATURE INDONESIA
 
Mengenal PT. Melianature Indonesia
Mengenal PT. Melianature IndonesiaMengenal PT. Melianature Indonesia
Mengenal PT. Melianature Indonesia
 
KONSEP DASAR BISNIS MLM
KONSEP DASAR  BISNIS MLMKONSEP DASAR  BISNIS MLM
KONSEP DASAR BISNIS MLM
 
Mengenal PT. MELIANATURE INDONESIA
Mengenal PT. MELIANATURE INDONESIAMengenal PT. MELIANATURE INDONESIA
Mengenal PT. MELIANATURE INDONESIA
 
Kajian bisnis rosulullah saw
Kajian bisnis rosulullah saw Kajian bisnis rosulullah saw
Kajian bisnis rosulullah saw
 
Testimoni produk propolis
Testimoni produk propolisTestimoni produk propolis
Testimoni produk propolis
 

E-COMMERCE DAN MLM

  • 1. PERTEMUAN KE 15 E-COMMERCE DAN MULTI LEVEL MARKETING MENURUT SYARIAT ISLAM
  • 2. Secara bahasa, electronic berarti ilmu elektronika, alat-alat elektronik, atau semua hal yang berhubungan dengan dunia elektronika dan teknologi. Sedangkan commerce berarti perdagangan atau perniagaan. Association for Electronic Commerce mendefinisikan e-commerce sebagai mekanisme bisnis secara elektronis atau on line. Commerce Net, sebuah konsorsium industri memberikan definisi yang lebih lengkap yaitu penggunaan jaringan komputer sebagai sarana penciptaan relasi bisnis sehingga terjadi proses pembelian dan penjualan jasa/pertukaran dan distribusi informasi antara dua pihak di dalam satu perusahaan dengan menggunakan internet. Mawardi; kegiatan bisnis yang menyangkut konsumen (consumers), manufaktur (manufactures), service providers dan pedagang perantara (intermediaries) dengan menggunakan jaringan komputer (computer networks) yaitu internet. Onno W. Purbo: satu set dinamis teknologi, aplikasi, dan proses bisnis yang menghubungkan perusahaan, konsumen, komunitas tertentu melalui transaksi elektronik dan perdagangan barang, pelayanan, dan informasi yang dilakukan secara elektronik Bisnis online yang menggunakan media elektronik yang keseluruhan baik pemasaran, pemesanan, pengiriman, serta transaksi jual beli kesemuanya dilakukan dalam ruang maya yaitu melalui internet. D E F I N I S I
  • 3. Karakteristik Bisnis Online Terjadinya transaksi antara dua belah pihak; Adanya pertukaran barang, jasa, atau informasi; Internet merupakan media utama dalam proses atau mekanisme akad tersebut.
  • 4.
  • 5. Di dalam proses bisnis ini, ada empat aliran entitas yang harus dikelola dengan baik, yaitu : Aliran Produk (Flow of goods); Aliran Informasi (Flow of information); Aliran Uang (Flow of money); Aliran Dokumen (Flow of documents). Fasilitas e-commerce yang ada harus dapat mensinkronisasikan keempat aliran tersebut sehingga proses transaksi dapat dilakukan secara efisien, efektif dan terkontrol dengan baik.
  • 6.
  • 7. Globalisasi bisnis dan keunggulan kompetitif
  • 8. Mengurangi biaya komunikasi dan mendapat feedback,
  • 9. Memperluas jaringan kerja sama, marketing, dan sales,
  • 10. Memudahkan pencarian informasi yang cepat dan murah,
  • 12. Menambah image atau performance perusahaan dan
  • 13.
  • 14.
  • 15. Menurut pendapat kebanyakan ahli fiqh transaksi as-salam boleh dilaksanakan sesuai dengan al-Qur’an dan as-Sunnah atas dasar: 1. Di dalam transaksi as-salam terdapat unsur yang sejalan dengan upaya merealisasikan kemaslahatan perekonomian (mashlahah aliqtishadiyyah). 2.Transaksi as-salam merupakan rukhsah (suatu dispensasi atau sesuatu yang meringankan) bagi manusia. 3. Transaksi as-salam memberikan kemudahan kepada manusia.
  • 16. LARANGAN ISLAM DALAM PERDAGANGAN Secara Garis Besar Dibagi Atas Tiga Kategori Melingkupi zat atau barang yang terlarang untuk diperdagangkan. Melingkupi semua usaha atau obyek dagang yang terlarang. Meliputi cara-cara dagang atau jual beli yang terlarang
  • 17. Fiqh memandang bahwa transaksi bisnis di dunia maya diperbolehkan karena mashlahah. Mashlahah adalah mengambil manfaat dan menolak kemudaratan dalam rangka memelihara tujuan syara’ Bila e-commerce dipandang seperti layaknya perdagangan dalam Islam, maka dapat dianalogikan: Pertama, penjualnya adalah merchant (Internet Service Provider atau ISP), sedangkan pembelinya akrab dipanggil customer. Kedua, obyek adalah barang dan jasa yang ditawarkan (adanya pemesanan seperti as-salam) dengan berbagai informasi, profile, mencantumkan harga, terlihat gambar barang, serta resminya perusahaan. Ketiga, Sighat (ijab-qabul) dilakukan dengan payment gateway yaitu system/software pendukung (otoritas dan monitor) bagi acquirer, serta berguna untuk service online.
  • 18.
  • 19. Berdasarkan nilai-nilai yang ada dalam perdagangan secara Islam, khususnya dianalogikan dengan prinsip transaksi as-salam, transaksi e-commerce melalui internet dapat dibolehkan menurut Islam, kecuali pada komoditi yang tidak dibenarkan untuk diperdagangkan secara Islam.
  • 20.
  • 21. Bisnis online sama seperti bisnis offline. Ada yang halal ada yang haram, ada yang legal ada yang ilegal. Hukum dasar bisnis online sama seperti akad jual beli dan akad as-salam, yaitu dibolehkan Keharaman Bisnis Online Karena Beberapa Sebab : Sistemnya haram, seperti money gambling. Judi itu haram baik di darat maupun di udara (online) Barang/jasa yang menjadi objek transaksi adalah barang yang diharamkan, seperti narkoba, video porno, online sex, pelanggaran hak cipta, situs-situs yang bisa membawa pengunjung ke dalam perzinaan. Karena melanggar perjanjian (TOS) atau mengandung unsur penipuan. Tidak membawa kemanfaatan tapi justru mengakibatkan kemudharatan.
  • 22.
  • 23. Menurut K.H. Abdulah Gymnastiar, Alat Ukur Keuntungan Dalam Berbisnis Atau Bekerja Itu Ada Lima: Pertama, keuntungan amal shaleh. Kedua, keuntungan membangun nama baik. Ketiga, keuntungan menambah ilmu, pengalaman dan wawasan. Keempat, keuntungan membangun tali silaturahmi atau relasi yang baik. Kelima, keuntungan yang tidak sekadar mendapatkan manfaat bagi diri sendiri, melainkan bagi banyak orang dan memuaskan orang lain.
  • 24.
  • 25.
  • 26.
  • 28.
  • 29. b) Transparansi peningkatan anggota pada setiap jenjang (level) dan kesempatan untuk berhasil pada setiap orang. Peningkatan posisi bagi setiap orang dalam profesi memang terdapat disetiap usaha. Sehingga peningkatan level dalam sistem MLM adalah suatu hal yang dibolehkan selagi dilakukan secara transparan, tidak menzhalimi fihak yang ada di bawah, setingkat maupun di atas. c) Hak dan kesempatan yang diperoleh sesuai dengan prestasi kerja anggota. Seorang anggota atau distributor biasanya mendapatkan untung dari penjualan yang dilakukan dirinya dan dilakukan down line-nya. Perolehan untung dari penjualan langsung yang dilakukan dirinya adalah sesuatu yang biasa dalam jual beli, adapun perolehan prosentase keuntungan diperolehnya disebabkan usaha down line-nya adalah sesuatu yang dibolehkan sesuai perjanjian yang disepakati bersama dan tidak terjadi kedholiman.
  • 30.
  • 31.
  • 32.
  • 34.
  • 35. 3. An Taradhin(SukaSamaSuka); setiapbentukaktifitasbisnis, baikantarindividuatauantarpihak, harusberdasarkankerelaanmasing-masingdalammenerima tau menyerahkankekayaan yang dijadikanobjektransasksi. 4.‘Adamul Gharar(Bebastipudaya); aktifitasbisnisharusmemilikiobjek yang jelasdankasatmata, bukatransaksitanpaobjekataumemperjualbelikanalattukar. 5. Faktubuh(Ketercatatan) ; suatutransaksibisnisharusmemilikidokumen yang jelasdan valid.