SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 14
PUMP THRESHER
POMPA PERONTOK PADI DENGAN PENGGERAK POMPA AIR
                  MODIFIKASI

            “IKAL” (INDUSTRI-KAPAL-LAUT)
                                            WAHYU ADE SAPUTRA

                                           HAPPY AYU DAMERIANNE

                                     GALUH PUTRI WAHYUNINGTYAS

                                            HAJARIYAH AGUSTINA


                          MATA KULIAH TECHNOPRENEURSHIP
                       INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER
                                  SURABAYA
                                    2012
LATAR BELAKANG
 Indonesia merupakan negara agraris



 Penduduk Indonesia berprofesi sebagai petani



 Petani Indonesia masih tergolong tradisional



 Alat pertanian cukup mahal
LATAR BELAKANG
Menciptakan alat pertanian yang murah
dan bermanfaat bagi petani


Sebagian besar petani sudah memiliki
mesin pompa air untuk pengairan


    MODIFIKASI MESIN POMPA AIR MENJADI
           MESIN PERONTOK PADI
PERMASALAHAN
Bagaimana merancang dan memodifikasi
mesin pompa air agar memiliki fungsi ganda


Bagaimana memilih komponen-komponen
mekanik yang murah namun memiliki kemampuan
dan kualitas kerja yang baik


Bagaimana analisa ekonomis alat perontok padi
MESIN PERONTOK PADI KONVENSIONAL

                 Merk                                  AGRINDO
                 Model                                 TPA 1000 – MG
                 Putaran poros utama / (rpm)           600 – 650
                 Kapasitas Padi ( Kg / Jam)            100-150

                 Kedelai/ (Kg/Jam)                     50-60

                 Jagung / (Kg/Jam)                     75 – 85
                 Kebutuhan daya / equired power (HP)   6,5 – 7
                 Dimensi (P x L x T)/ (mm)             1600 X 1210 X 1470
                 Berat tanpa motor / ( Ka/Kgs)         157
                 Panjang jerami / (mm)                 400 – 450
                 Panjang tangkai kedelai / (mm)        500 -550
                 Harga (Rp)                            5.000.000
MESIN POMPA AIR 4 LANGKAH
• Ukurannya kecil dan ringan. Proses pendinginkan biasanya dengan udara.
• Tahan untuk operasi terus menerus dengan beban berat beberapa jam
• Konstruksi sederhana dan perawatan mudah
• Motornya berbentuk 4 langkah dengan letak katup sisi
• Dilengkapi dengan pengatur sehingga motornya berputar stabil pada
  putaran tertentu.
• Dapat dihubungkan dengan semua mesin, baik dengan penggerak sabuk
  atau penggerak langsung.
• Perlengkapan tambahan untuk memenuhi segala kebutuhan mesin yang
  akan digunakan mudah diperoleh di pasaran.
MODIFIKASI MESIN POMPA AIR 4 LANGKAH
DESAIN PERONTOK PADI
                      Baling-baling
                     perontok padi




              Desain Perontok Padi


        Gerobak                       Komponen
     Perontok Padi                    Pendukung
BALING-BALING PERONTOK PADI
                    UKURAN BALING-BALING



                 Panjang gigi perontok 13 cm


                 Panjang poros 75 cm


                 Panjang rangka 50 cm


                 Diameter rangka 12 cm


                 Jarak antar gigi 10 cm
GEROBAK PERONTOK PADI
Tampak Depan
                          Tampak Samping

                                                   120 cm
                              130 cm




Tampak Belakang
                                           60 cm
                  70 cm
KOMPONEN PENDUKUNG
RODA PEMUTAR POROS MESIN


                           RODA PEMUTAR BALING-BALING


                                                        KARET PENGAIT
ANALISA EKONOMIS
No                    Deskripsi             Jumlah     Harga

  1    Belt (ukuran bervariasi)               1           30,000.00
  2    Besi ukuran 6 mm                       1           30,000.00
  3    Besi siku ukuran 2.5 meter             2           25,000.00
  4    Besi ukuran 12 mm                      1           30,000.00   TANPA POMPA AIR HANYA
  5    Seng                                 5mx5m         45,000.00        Rp 500.000,00
  6    Cat besi                              2 kg         30,000.00
  7    Biaya Pengelasan                                  230,000.00
  8    Pulley ukuran besar diameter 18 cm     1           50,000.00
  9    Pulley ukuran kecil diameter 30 cm     1           30,000.00
 10    Mesin Pompa Air                        1      2,500,000.00
                      Total                            3,000,000.00




     BIAYA MESIN PERONTOK PADI DARI MODIFIKASI MESIN POMPA AIR JAUH
        LEBIH MURAH DARIPADA MESIN PERONTOK PADI KONVENSIONAL
PERBANDINGAN MESIN PERONTOK PADI HASIL MODIFIKASI
         DENGAN MESIN PERONTOK PADI KONVENSIONAL


                                                                 Perontok padi
No         Pembanding          Perontok padi hasil modifikasi
                                                                 konvensional

1             Biaya                  Rp. 3.000.000,00           Rp. 5.000.000,00

2      Efisiensi bahan bakar            7 jam/liter               4 jam/liter
                                Mesin perontok dan mesin
3             Fungsi                                            Mesin perontok
                                       pompa air
4           Kapasitas                  55 - 65 kg/jam           100 - 150 kg/jam
TERIMAKASIH

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
RezaWahyuni5
 

La actualidad más candente (20)

Powerpoint talas
Powerpoint talasPowerpoint talas
Powerpoint talas
 
Pertanian Modern
Pertanian Modern Pertanian Modern
Pertanian Modern
 
Persentasi padi-1(Tanaman Pangan)
Persentasi  padi-1(Tanaman Pangan)Persentasi  padi-1(Tanaman Pangan)
Persentasi padi-1(Tanaman Pangan)
 
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
Bab 2 individu, kelompok, dan hubungan sosial (1)
 
Alat dan mesin penanaman
Alat dan mesin penanamanAlat dan mesin penanaman
Alat dan mesin penanaman
 
07. rak
07. rak07. rak
07. rak
 
Tanaman tomat
Tanaman tomatTanaman tomat
Tanaman tomat
 
URBAN FARMING
URBAN FARMINGURBAN FARMING
URBAN FARMING
 
Penyakit Pada Tanaman Karet dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Karet dan Teknik PengendaliannyaPenyakit Pada Tanaman Karet dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Karet dan Teknik Pengendaliannya
 
Materi inovasi pemanfaatan pekarangan
Materi inovasi pemanfaatan pekaranganMateri inovasi pemanfaatan pekarangan
Materi inovasi pemanfaatan pekarangan
 
Metode konservasi secara mekanis (teknik sipil)
Metode konservasi secara mekanis (teknik sipil)Metode konservasi secara mekanis (teknik sipil)
Metode konservasi secara mekanis (teknik sipil)
 
Budidaya jagung
Budidaya jagungBudidaya jagung
Budidaya jagung
 
Perkembangan sosiologi di indonesia
Perkembangan sosiologi di indonesiaPerkembangan sosiologi di indonesia
Perkembangan sosiologi di indonesia
 
Teknik panen dan penanganan pasca panen benih padi
Teknik panen dan penanganan pasca panen benih padiTeknik panen dan penanganan pasca panen benih padi
Teknik panen dan penanganan pasca panen benih padi
 
Pertanian berkelanjutan di era society 5.0
Pertanian berkelanjutan di era society 5.0Pertanian berkelanjutan di era society 5.0
Pertanian berkelanjutan di era society 5.0
 
Tanaman pangan
Tanaman panganTanaman pangan
Tanaman pangan
 
9. produksi benih
9. produksi benih9. produksi benih
9. produksi benih
 
Apresiasi Estesis Seni Ukir
Apresiasi Estesis Seni UkirApresiasi Estesis Seni Ukir
Apresiasi Estesis Seni Ukir
 
10 irigasi permukaan
10   irigasi permukaan10   irigasi permukaan
10 irigasi permukaan
 
Liesa
LiesaLiesa
Liesa
 

Similar a Ppt pump thresher

PPT LKS 2019 (Sucipto) mengenai dunia peternakan .pptx
PPT LKS 2019 (Sucipto) mengenai dunia peternakan .pptxPPT LKS 2019 (Sucipto) mengenai dunia peternakan .pptx
PPT LKS 2019 (Sucipto) mengenai dunia peternakan .pptx
FujiMeilia
 
Rice Mill Powered Rice Husk
Rice Mill Powered Rice HuskRice Mill Powered Rice Husk
Rice Mill Powered Rice Husk
slamet sulaiman
 

Similar a Ppt pump thresher (9)

Ppt pump thresher
Ppt pump thresherPpt pump thresher
Ppt pump thresher
 
Mekanisasi mendukung integrasi sawit sapi
Mekanisasi mendukung integrasi sawit sapiMekanisasi mendukung integrasi sawit sapi
Mekanisasi mendukung integrasi sawit sapi
 
PPT LKS 2019 (Sucipto) mengenai dunia peternakan .pptx
PPT LKS 2019 (Sucipto) mengenai dunia peternakan .pptxPPT LKS 2019 (Sucipto) mengenai dunia peternakan .pptx
PPT LKS 2019 (Sucipto) mengenai dunia peternakan .pptx
 
boiler berbahan bakar batu bara
boiler berbahan bakar batu baraboiler berbahan bakar batu bara
boiler berbahan bakar batu bara
 
Mesin pemberian makanan ternakan automatik
Mesin pemberian makanan ternakan automatikMesin pemberian makanan ternakan automatik
Mesin pemberian makanan ternakan automatik
 
Mekanisasi mendukung integrasi sawit sapi
Mekanisasi mendukung integrasi sawit sapiMekanisasi mendukung integrasi sawit sapi
Mekanisasi mendukung integrasi sawit sapi
 
Rice Mill Powered Rice Husk
Rice Mill Powered Rice HuskRice Mill Powered Rice Husk
Rice Mill Powered Rice Husk
 
Pra rancangan sistem budidaya kedelai anjasmoro
Pra rancangan sistem budidaya kedelai anjasmoroPra rancangan sistem budidaya kedelai anjasmoro
Pra rancangan sistem budidaya kedelai anjasmoro
 
presentasi produksi power point 2.pptx
presentasi produksi power point 2.pptxpresentasi produksi power point 2.pptx
presentasi produksi power point 2.pptx
 

Ppt pump thresher

  • 1. PUMP THRESHER POMPA PERONTOK PADI DENGAN PENGGERAK POMPA AIR MODIFIKASI “IKAL” (INDUSTRI-KAPAL-LAUT) WAHYU ADE SAPUTRA HAPPY AYU DAMERIANNE GALUH PUTRI WAHYUNINGTYAS HAJARIYAH AGUSTINA MATA KULIAH TECHNOPRENEURSHIP INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA 2012
  • 2. LATAR BELAKANG  Indonesia merupakan negara agraris  Penduduk Indonesia berprofesi sebagai petani  Petani Indonesia masih tergolong tradisional  Alat pertanian cukup mahal
  • 3. LATAR BELAKANG Menciptakan alat pertanian yang murah dan bermanfaat bagi petani Sebagian besar petani sudah memiliki mesin pompa air untuk pengairan MODIFIKASI MESIN POMPA AIR MENJADI MESIN PERONTOK PADI
  • 4. PERMASALAHAN Bagaimana merancang dan memodifikasi mesin pompa air agar memiliki fungsi ganda Bagaimana memilih komponen-komponen mekanik yang murah namun memiliki kemampuan dan kualitas kerja yang baik Bagaimana analisa ekonomis alat perontok padi
  • 5. MESIN PERONTOK PADI KONVENSIONAL Merk AGRINDO Model TPA 1000 – MG Putaran poros utama / (rpm) 600 – 650 Kapasitas Padi ( Kg / Jam) 100-150 Kedelai/ (Kg/Jam) 50-60 Jagung / (Kg/Jam) 75 – 85 Kebutuhan daya / equired power (HP) 6,5 – 7 Dimensi (P x L x T)/ (mm) 1600 X 1210 X 1470 Berat tanpa motor / ( Ka/Kgs) 157 Panjang jerami / (mm) 400 – 450 Panjang tangkai kedelai / (mm) 500 -550 Harga (Rp) 5.000.000
  • 6. MESIN POMPA AIR 4 LANGKAH • Ukurannya kecil dan ringan. Proses pendinginkan biasanya dengan udara. • Tahan untuk operasi terus menerus dengan beban berat beberapa jam • Konstruksi sederhana dan perawatan mudah • Motornya berbentuk 4 langkah dengan letak katup sisi • Dilengkapi dengan pengatur sehingga motornya berputar stabil pada putaran tertentu. • Dapat dihubungkan dengan semua mesin, baik dengan penggerak sabuk atau penggerak langsung. • Perlengkapan tambahan untuk memenuhi segala kebutuhan mesin yang akan digunakan mudah diperoleh di pasaran.
  • 7. MODIFIKASI MESIN POMPA AIR 4 LANGKAH
  • 8. DESAIN PERONTOK PADI Baling-baling perontok padi Desain Perontok Padi Gerobak Komponen Perontok Padi Pendukung
  • 9. BALING-BALING PERONTOK PADI UKURAN BALING-BALING  Panjang gigi perontok 13 cm  Panjang poros 75 cm  Panjang rangka 50 cm  Diameter rangka 12 cm  Jarak antar gigi 10 cm
  • 10. GEROBAK PERONTOK PADI Tampak Depan Tampak Samping 120 cm 130 cm Tampak Belakang 60 cm 70 cm
  • 11. KOMPONEN PENDUKUNG RODA PEMUTAR POROS MESIN RODA PEMUTAR BALING-BALING KARET PENGAIT
  • 12. ANALISA EKONOMIS No Deskripsi Jumlah Harga 1 Belt (ukuran bervariasi) 1 30,000.00 2 Besi ukuran 6 mm 1 30,000.00 3 Besi siku ukuran 2.5 meter 2 25,000.00 4 Besi ukuran 12 mm 1 30,000.00 TANPA POMPA AIR HANYA 5 Seng 5mx5m 45,000.00 Rp 500.000,00 6 Cat besi 2 kg 30,000.00 7 Biaya Pengelasan 230,000.00 8 Pulley ukuran besar diameter 18 cm 1 50,000.00 9 Pulley ukuran kecil diameter 30 cm 1 30,000.00 10 Mesin Pompa Air 1 2,500,000.00 Total 3,000,000.00 BIAYA MESIN PERONTOK PADI DARI MODIFIKASI MESIN POMPA AIR JAUH LEBIH MURAH DARIPADA MESIN PERONTOK PADI KONVENSIONAL
  • 13. PERBANDINGAN MESIN PERONTOK PADI HASIL MODIFIKASI DENGAN MESIN PERONTOK PADI KONVENSIONAL Perontok padi No Pembanding Perontok padi hasil modifikasi konvensional 1 Biaya Rp. 3.000.000,00 Rp. 5.000.000,00 2 Efisiensi bahan bakar 7 jam/liter 4 jam/liter Mesin perontok dan mesin 3 Fungsi Mesin perontok pompa air 4 Kapasitas 55 - 65 kg/jam 100 - 150 kg/jam