SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 4
Descargar para leer sin conexión
Teknologi Sistem
Manajemen
Abstrak
Di dalam dunia pendidikan internet
merupakan sarana para siswa dan mahasiswa
belajar ilmu pengetahuan sesuai dengan
bakat kemampuannya.
Sistem informasi online, seperti website
merupakan salah satu sarana yang paling
sering digunakan.
Website ini dibuat bertujuan untuk
menyediakan informasi seperti profil, fasilitas,
kegiatan dan potensi yang dimiliki sekolah
maupun kampus.
Di dalam penyusunan laporan jurnal ini,
penulis menggunakan tiga metode penelitian
data, yaitu:
1.Observasi
2.Wawancara
3.Metode Studi Pustaka
Dari ke-3 metode yang digunakan penulis
mendapatkan informasi mengenai cara
pembuatan sebuah website.
Pendahuluan
Kemajuan sistem informasi di Indonesia
menuntut para instansi dan
lembaga untuk ikut maju dalam hal
teknologi informasi. Sangat
disayangkan jika teknologi yang sudah
maju tidak diterapkan dalam
kehidupan sehari-hari.
Aplikasi akademik dalam sebuah website
dapat digunakan untuk
menangani hal-hal berikut ini:
• Pendataan siswa/siswi.
• Pencatatan nilai siswa/siswi.
• Layanan berita yang memuat informasi
seputar suatu badan organisasi maupun
pribadi
yang ditujukan untuk orang tua siswa.
• Layanan forum yang dapat digunakan
untuk mengajukan pertanyaan,
ataupun memberikan saran dan
pendapat.
• Pencatatan informasi pembelajaran.
Konsep Dasar Internet
Internet atau Interconnected Network adalah
sebuah sistem komunikasi global yang
menghubungkan komputer –komputer dan
jaringan - jaringan komputer di seluruh dunia.
Setiap komputer dan jaringan terhubung
secara langsung maupun tidak langsung ke
beberapa jalur utama yang disebut internet
backbone dan dibedakan satu dengan yang
lain menggunakan unique name yang biasa
disebut dengan alamat IP 32 BIT. Contoh:
202.65.124.130.
Elemen-Elemen Website
Sebuah website terdiri dari halaman-halaman
yang dipublikasikan oleh web server.Salah
satu atau beberapa elemen-elemen ini harus
ada dalam sebuah halaman agar halaman
web tersebut memiliki maksud dan arti
tertentu. Elemen-elemen tersebut adalah
segala sesuatu yang bisa kita lihat maupun
dengar dalam sebuah halaman website
diantaranya:
1.Teks
2.Gambar
3.Hyperlink
4.Audio/Video1
MelwinSyafrizal, 2005, Pengantar Jaringan
Komputer, hal 195.
Web Enginering
Konsep Dasar Membuat Website
Sebelum membuat web propesional, tugas
penting sebagai seorang
pengembang web adalah memberikan ide
dan gagasan tentang point apa saja yang akan
ditampilkan dalam sebuah halaman web.
Dengan demikian, seorang pengembang juga
perlu berkonsultasi dengan pemilik web itu
sendiri agar segala sesuatu yang menjadi
tujuan pemilik web dapat terpenuhi.
Sistem Informasi
Pengertian Sistem
Sistem adalah kumpulan dari elemen-elemen
yang berinteraksi untuk mencapai suatu
tujuan tertentu.
1. Karakteristik Sistem
Suatu sistem mempunyai unsur-unsur atau
sifat-sifat tertentu. Untuk dapat memahami
atau mengembangkan suatu sistem, maka
perlu membedakan unsur-unsur dari sistem
yang membentuknya. Berikut ini karakteristik
sistem yang dapat membedakan suatu sistem
dengan sistem lainnya.
a.Elemen Sistem (elements)
b.Batasan Sistem (boundary)
c.Lingkungan Luar (envirounments)
d.Penghubung Sistem (intervace)
e.Masukkan Sistem (input)
f.Keluaran Sistem (out put)
g.Pengolah Sistem (process)
h.Sasaran Sistem(obyektive)
2. Klasifikasi Sistem
Sistem dapat diklasifisikasikan dari beberapa
sudut pandang, diantaranya adalah sebagai
berikut ini:
1.Sistem diklasifikasikan sebagai sistem
abstrak (abstract system) dan sistem fisik
(physical system).2Jogiyanto H.M, MBA,Akt,
Ph.D., Analisis dan Desain Pendekatan
Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis.
Hal. 33Jogiyanto.M, MBA,Akt, Ph.D., Analisis
dan Desain Pendekatan Terstruktur Teori dan
Praktek Aplikasi Bisnis.Hal. 7
2.Sistem diklasifikasikan sebagai sistem
alamaiah (natural system) dan sistem buatan
manusia (human made system).
3.Sistem diklasifikasikan sebagai sistem
tertentu (deterministic system) dan sistem tak
tentu (probabilistic system).
4.Sistem diklasifikasikan sebagai sistem
tertutup (closed system) dan sistem terbuka
(open system).
3. Konsep Dasar Informasi
Informasi adalah data yang diolah menjadi
bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti
bagi yang menerimanya.Sumber dari
informasi adalah data.Data merupakan
kenyataan yang merupakan suatu kejadian-
kejadian dan keputusan nyata.4Pengolahan
data menjadi informasi itu merupakan suatu
siklus,yang terdiri dari tahap-tahap sebagai
berikut:
1.Pengumpulan Data
2.Input
3.Pengelolahan Data
4.Output
5.Distribusi
4. Kualitas Informasi
Informasi yang berkualitas tentu akan
membantu fungsional manajemen dalam
megambil keputusan organisasi dalam
mengambil keputusan organisasi. Informasi
internal dan eksternal harus lebih berkualitas,
sebagai ukuran kualitas informasi yaitu:
a.Akurat
b.Relevan
c.Tepat waktu
4Jogianto H.M., Analisis dan Desain
SistemInformasi, 1995:11
5. Konsep Dasar Sistem Informasi
Pengertian Sistem Informasi
Sistem informasi adalah suatu caratertentu
unutk menyediakan informasi yang
dibutuhkan oleh organisasi untuk beroperasi
dengan cara yang sukses dan untuk organisai
bisnis dengan cara yang menguntungkan.
6. Komponen Sistem Informasi
Sistem informasi terdiri dari komponen-
komponen yang disebut blok bangunan
(building blok), yang terdiri dari komponen
input, komponen model, komponen ouput,
komponen teknologi, komponen hardware,
komponen software, komponen basis data,
dan komponen kontrol
7. Sistem Informasi Manajemen
Sistem informasi manajemen merupakan
suatu sistem yang sangat penting didalam
suatu organisasi karena sangat
mempengaruhi terhadap maju mudurnya
sebuah
organisasi.
8. Bentuk-Bentuk Normalisasi
Adapun definisi dari normalisai“Normalisasi
adalah suatu proses untuk mengubah suatu
tabel yang memiliki masalah tertentu
kedalam dua buah tabel atau lebih, yang tidak
lagi memiliki masalah tersebut. Aturan-aturan
dalam masing-masing bentuk normalisasi
tersebut adalah sebagai berikut:
a)Bentuk tidak normal
b)Bentuk normal pertama
c)Bentuk normal kedua
d)Bentuk normal ketiga
9. Konsep Perancangan Database
Merancang database merupakan suatu hal
yang sangat penting.Kesulitan utama dalam
merancang database adalah merancang
database sehingga dapat memenuhi
keperluan saat ini dan masa mendatang.
Perancangan basis data meliputi beberapa
langkah berikut:
a.Membuat model aplikasi
b.Membuat data yang diperlukan aplikasi
c.Mengorganisir data dalam tabel
d.Menetapkan hubungan antar tabel
e.Membuat dan menyimpan query
f.Mengkaji ulang rancangan
10. Konsep Promosi
Promosi merupakan aktifitas penyampaian
informasi atau pesan kepada masyarakat dan
biasa dikatakan sebuah usaha untuk
mengiklankan produk.Iklan atau periklanan
adalah pengguna media bayaran oleh seorang
penjual untuk mengkomunikasikan informasi
persuasif tentang produk (ide, barang, jasa)
ataupun organisasi dan merupakan alat
promosi yang kuat (Suyanto.2003). Dalam
melakukan promosi atau iklan di internet ada
beberapa strategi periklanan yang harus
diketahui, yang dikenal dengan 5 M yang
terdiri dari:Penetapan tujuan
(Mission)Penetapan anggaran
(Money)Keputusan pesan
(Message)Penetapan media
(Media)Evaluasi (Measurement)
Analisis Sistem
Analisis sistem didefinisikan sebagaimana
memahami dan menspesifikasi dengan detail
apa yang harus dilakukan oleh sistem.
Sedangkan sistem desain diartikan sebagai
menjelaskan dengan detail bagaimana
bagian-bagian dari sistem yang
diimplementasikan. Dengan demikian, analisis
dan desain sistem informasi (ANSI) bisa
didefinisikan sebagai : Proses organisasional
komplek dimana sistem informasi berbasis
komputer diimplementasikan.
Identifikasi Masalah
Mengidentifikasi masalah dimulai dengan
mengkaji subyek permasalahan yang ada.
1. Analisis Pieces
Untuk mengidentifikasi masalah, maka harus
melakukan analisis terhadap kinerja,
informasi, ekonomi, keamanan aplikasi,
efisiensi dan pelayanan.Panduan ini dikenal
dengan PIECES Analysis (Performance,
Information, Economic, Control, Efficiency,
Services). Analisis PIECES juga digunakan
sebagai alat ukur dalam
menentukan sistem baru layak atau tidak,
karena 6 aspek itu harus mengalami
peningkatan ukuran yang lebih baik dari
sistem lama.
2. Perancangan Sistem
Proses mengubah kebutuhan sistem menjadi
perangkat lunak ada beberapa langkah yang
digunakan untuk mempermudah dan
menjamin perangkat lunak yang dihasilkan
berkualitas
Implementasi
1. Pengertian Implementasi
Implementasi merupakan tahap pemasangan
instalasi sistem supaya siap dioperasikan. Ini
adalah langkah awal untuk menentukan
jangka waktu yang diperlukan dalam tahap
implementasi. Diharapkan website yang
dipasang memiliki fungsi dan kegunaan yang
sesuai dengan tujuan yang direncanakan.
2. Implementasi Database
1.Tabel User
Tabel user digunakan untuk menyimpan
record atau data admin, pada tabel ini di
implementasikan pada saat user sebagai
admin masuk ke halaman administrator untuk
melakukan perubahan konten pada web.
2.Tabel Modul
Tabel Modul digunakan untuk mengatur
semua modul, tabel ini di implementasikan
pada saat memenejemen menu pada user
dan admin. Tabel ini juga di implementasikan
pada saat edit profil sekolah, struktur
oraganisasi sekolah, fasilitas sekolah.
3.Tabel Agenda
Tabel Agenda digunakan untuk menyimpan
data agenda sekolah yang akan di ikuti,tabel
ini di implementasikanpada saat input, edit
dan menyimpan jadwal acara sekolah.
4.Tabel Download
Tabel Download digunakan untuk menyimpan
data materi yang telah di upload, tabel ini di
implementasikan pada saat input, edit dan
menyimpan materi.
5.Tabel Album
Tabel Album digunakan untuk menyimpan
data poto sampul pada galery,tabel ini di
implementasikan pada saat input, edit dan
menyimpan data poto.
6.Tabel Banner
Tabel banner digunakan untuk menyimpan
data gambar, pada tabel ini
diimplementasikan pada saat input, edit dan
menyimpan gambar yang diiklankan.
7.Tabel Berita
Tabel Berita digunakan untuk menyimpan
data berita,tabel ini di implementasikan pada
saat input, edit dan menyimpan data berita
global.
8.Tabel Kategori
Tabel kategori digunakan untuk menyimpan
data kategori dalam berita, tabel ini
diimplementasikan pada saat input, edit dan
menyimpan data kategori berita.
9.Tabel Galery
Tabel Gallery digunakan untuk menyimpan
data foto-foto moment di sekolah, tabel ini di
implementasikan pada saat input, edit dan
menyimpan data foto dan informasinya.
10.Tabel Sekilas Info
Tabel sekilas info digunakan untuk
menyimpan data berita yang singkat, tabel ini
diimplementasikan pada saat input, edit dan
menyimpan info berita.
11.Tabel Tamu
Tabel poling digunakan untuk menyimpan
data poling diimplementasikan pada saat
pengunjung memberikan komentar mengenai
website, kemudian komentar tersebut
tersimapn dalam data base tamu.
12.Tabel Komentar
Tabel komentar digunakan untuk menyimpan
data poling diimplementasikan pada saat
pengunjung memberikan komentar pada
berita, kemudian komentar tersebut
tersimapn dalam data base komentar.
13.Tabel Polling
Tabel poling digunakan untuk menyimpan
data poling diimplementasikan pada saat
input, edit dan menyimpan data poling.
Proses dimana dilakukan pengembangan
minor terhadap sistem yang sedang berjalan.
Berikut ini ditunjukkan beberapa bentuk
pemeliharaan sistem :
Jenis pemeliharaan Deskripsi Korektif
Membuat perubahan pada sistem informasi
untuk memperbaiki kesalahan yang terjadi
pada saat disain, coding, atau implementasi.
Adaptif
Pengubahan sistem untuk mengembangkan
funsionalitasnya agar dapat mengakomodasi
perubahan kebutuhan bisnis atau untuk
migrasi ke lingkungan operasi yang berbeda.
Perfektif
Pengembangan untuk meningkatkan kinerja
proses atau kegunaan antarmuka, atau
penambahan fitur sistem yang sebenarnya
tidak
terlalu diperlukan.
Preventif
Pengubahan sistem untuk memperkecil
peluang terjadinya kesalahan.
Uji coba program
Dalam uji coba program ini terdapat 2 macam
uji coba program yang dilakukan yaitu uji
coba black box dan uji coba white box.
1. Uji coba black box
Salah satu bentuk uji coba black box adalah
testing validasi. Uji
coba ini dinyatakan berhasil jika fungsi-fungsi
yang ada pada perangkat lunak sesuai dengan
apa yang diharapkan pemakai.
Tabel Pemeliharaan Sistem
2. Uji coba white box
Test ini dimaksudkan untuk meramalkan cara
kerja perangkat lunak secara detail. Karena
logical patch (jalur logical) perangkat lunak
akan di test dengan menyediakan test case
yang akan mengerjakan kumpulan kondisi dan
atau pengulangan secara fisik.
Kesalahan logika adalah kesalahan yang
ditimbulkan oleh faktor alur logika yang kita
buat.
Cara Instalasi
1. Instalasi Hardware
Instalasi dilakukan dengan merakit sebuah
komputer yang digunakan untuk server yang
nantinya akan melayani para client untuk
menyampaikan informasi melalui jaringan
internet.
2. Instalasi Software
Instalasi software merupakan kegiatan
lanjutan dari instalasi hardware, agar dapat
menjalankan sistem baru yang telah dibuat.
Instalasi software ini meliputi instalasi
database dan program promosi berbasis web
itu sendiri sehingga aplikasi/sistem tersebut
siap untuk dijalankan.
Penerapan Sistem Dalam Instalasi Database
Web Hosting
Langkah –langkah yang ditempuh yaitu
mengupload sistem yang baru ke dalam
jaringan dan menerapkannya dalam web
hosting agar dapat diakses semua orang.
Dalam hal ini penulis menggunakan domain
ilmu script.com, dikarenakan aplikasi ini baru
dalam tahap uji coba.
Konversi Sistem
Konversi sistem dilakukan untuk meletakkan
sistem baru supaya siap untuk
digunakan.Pendekatan yang lebih sesuai
dengan resiko kegagalan relatif kecil untuk
melakukan konversi sistem, yaitu dengan
pendekatan parallel yaitu dengan
mengoperasikan sistem baru bersama-sama
dengan sistem yang lama selama waktu
periode waktu tertentu.
Kesimpulan
Dari hasil proses pembuatan web ini, penulis
dapat mengambil kesimpulan sebagai berikut:
1.Sebelum membuat aplikasi, di lakukan
terlebih dahulu metode
pengumpulan data yang baik agar nantinya
sesuai dengan aplikasi yang dibutuhkan.
Dengan mengumpulkan seluruh data yang
dibutuhkan nantinya untuk pembuatan web.
2.Selanjutnya menganalisis data yang telah
dikumpulkan apakah sudah sesuai ataukah
masih kurang sesuai aplikasi yang dibutuhkan
nantinya dan agar pada tahap selanjutnya
yaitu perancangan, tidak ada lagi masalah
yang muncul. Dengan memilih data mana saja
yang akan di tampilkan nantinya pada website
yang akan dibuat.
3.Setelah menganalisis penulis kemudian
masuk ke tahap perancangan, mulai dari
merancang database website, perancangan
struktur web sampai perancangan web
interface yang akan dibuat.
.

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UASSIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UASPutriSari0697
 
Makalah sistem informasi
Makalah sistem informasiMakalah sistem informasi
Makalah sistem informasiEka Satria
 
Analisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasiAnalisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasiAinur Rofiq
 
Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)
Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)
Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)dhibah
 
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...AliRasyid2
 
2. hapzi ali, information resoure information system (iris), ut
2. hapzi ali, information resoure information system (iris), ut2. hapzi ali, information resoure information system (iris), ut
2. hapzi ali, information resoure information system (iris), utHapzi Ali
 
[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASIDedes ssi
 
Perencanaan sistem informasi
Perencanaan sistem informasiPerencanaan sistem informasi
Perencanaan sistem informasiKus Naeni
 
9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...
9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...
9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...ameliaangesti
 
Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.
Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.
Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.Aghunk Agatha
 
Metode Evaluasi Sistem Informasi
Metode Evaluasi Sistem InformasiMetode Evaluasi Sistem Informasi
Metode Evaluasi Sistem InformasiFahmi Hakam
 
Makalah komponen sistem informasi
Makalah komponen sistem informasiMakalah komponen sistem informasi
Makalah komponen sistem informasiArief Munandar
 
Langkah - Langkah Perencanaan Sistem
Langkah - Langkah Perencanaan SistemLangkah - Langkah Perencanaan Sistem
Langkah - Langkah Perencanaan SistemRetrina Deskara
 
Makalah konsep sistem informasi
Makalah konsep sistem informasiMakalah konsep sistem informasi
Makalah konsep sistem informasimurwanto69
 
Slide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem Informatika
Slide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem InformatikaSlide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem Informatika
Slide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem InformatikaIin Muslichah
 
Makalah Ssitem Informasi Perusahaan
Makalah Ssitem Informasi Perusahaan Makalah Ssitem Informasi Perusahaan
Makalah Ssitem Informasi Perusahaan denniswesly69
 
Analisa dan-perancangan-sistem-informasi
Analisa dan-perancangan-sistem-informasiAnalisa dan-perancangan-sistem-informasi
Analisa dan-perancangan-sistem-informasiSyam Ancha
 
Sim, khairul anwar, hafzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi, uni...
Sim, khairul anwar, hafzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi, uni...Sim, khairul anwar, hafzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi, uni...
Sim, khairul anwar, hafzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi, uni...khairul anwar
 
tugas kuliah sistem informasi manajemen
tugas kuliah sistem informasi manajementugas kuliah sistem informasi manajemen
tugas kuliah sistem informasi manajemenLelys x'Trezz
 
Sim, ika kartika, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercubuan...
Sim, ika kartika, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercubuan...Sim, ika kartika, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercubuan...
Sim, ika kartika, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercubuan...ika kartika
 

La actualidad más candente (20)

SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UASSIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
 
Makalah sistem informasi
Makalah sistem informasiMakalah sistem informasi
Makalah sistem informasi
 
Analisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasiAnalisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasi
 
Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)
Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)
Konsep Dasar SIM Berbasis Komputer, (CBIS)
 
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
 
2. hapzi ali, information resoure information system (iris), ut
2. hapzi ali, information resoure information system (iris), ut2. hapzi ali, information resoure information system (iris), ut
2. hapzi ali, information resoure information system (iris), ut
 
[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
[PPT] BAB 2 KONSEP DASAR SISTEM, INFORMASI DAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
 
Perencanaan sistem informasi
Perencanaan sistem informasiPerencanaan sistem informasi
Perencanaan sistem informasi
 
9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...
9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...
9,sim forum quiz,amelia diana angesti,hapzi ali,information in implementation...
 
Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.
Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.
Pik pertemuan ke 4 struktur organisasi instalasi komputer.
 
Metode Evaluasi Sistem Informasi
Metode Evaluasi Sistem InformasiMetode Evaluasi Sistem Informasi
Metode Evaluasi Sistem Informasi
 
Makalah komponen sistem informasi
Makalah komponen sistem informasiMakalah komponen sistem informasi
Makalah komponen sistem informasi
 
Langkah - Langkah Perencanaan Sistem
Langkah - Langkah Perencanaan SistemLangkah - Langkah Perencanaan Sistem
Langkah - Langkah Perencanaan Sistem
 
Makalah konsep sistem informasi
Makalah konsep sistem informasiMakalah konsep sistem informasi
Makalah konsep sistem informasi
 
Slide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem Informatika
Slide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem InformatikaSlide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem Informatika
Slide Mata Kuliah Analisa Perancangan Sistem Informatika
 
Makalah Ssitem Informasi Perusahaan
Makalah Ssitem Informasi Perusahaan Makalah Ssitem Informasi Perusahaan
Makalah Ssitem Informasi Perusahaan
 
Analisa dan-perancangan-sistem-informasi
Analisa dan-perancangan-sistem-informasiAnalisa dan-perancangan-sistem-informasi
Analisa dan-perancangan-sistem-informasi
 
Sim, khairul anwar, hafzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi, uni...
Sim, khairul anwar, hafzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi, uni...Sim, khairul anwar, hafzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi, uni...
Sim, khairul anwar, hafzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi, uni...
 
tugas kuliah sistem informasi manajemen
tugas kuliah sistem informasi manajementugas kuliah sistem informasi manajemen
tugas kuliah sistem informasi manajemen
 
Sim, ika kartika, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercubuan...
Sim, ika kartika, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercubuan...Sim, ika kartika, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercubuan...
Sim, ika kartika, hapzi ali, sistem manajemen database, universitas mercubuan...
 

Destacado

metode-pengujian-whitebox
metode-pengujian-whiteboxmetode-pengujian-whitebox
metode-pengujian-whiteboxIwan Kurniarasa
 
Statistika presentasi to mahasiswa lpkia
Statistika presentasi to mahasiswa lpkiaStatistika presentasi to mahasiswa lpkia
Statistika presentasi to mahasiswa lpkiaYess Favor
 
Curs deDisseny Centrat en l'Usuari (2)
Curs deDisseny Centrat en l'Usuari (2)Curs deDisseny Centrat en l'Usuari (2)
Curs deDisseny Centrat en l'Usuari (2)Digital Granollers
 
DL Symposium.2009.03.13.Connecting Learners.ppt
DL Symposium.2009.03.13.Connecting Learners.pptDL Symposium.2009.03.13.Connecting Learners.ppt
DL Symposium.2009.03.13.Connecting Learners.pptVideoguy
 
Module3 new technologies
Module3 new technologiesModule3 new technologies
Module3 new technologiescybernaut
 
Accesibilidad Digital TPA Antioquia Digital Junio 2013 corta
Accesibilidad Digital TPA Antioquia Digital Junio 2013 cortaAccesibilidad Digital TPA Antioquia Digital Junio 2013 corta
Accesibilidad Digital TPA Antioquia Digital Junio 2013 cortaFelipe Betancur Accesibilidad
 
Presentació de Xarxes Socials sector salut ies tètica
Presentació de Xarxes Socials sector salut ies tèticaPresentació de Xarxes Socials sector salut ies tètica
Presentació de Xarxes Socials sector salut ies tèticaDigital Granollers
 
Tele Conferencing
Tele ConferencingTele Conferencing
Tele ConferencingPhil Zorian
 
2012 Skills Based Summit - Schedule
2012 Skills Based Summit - Schedule2012 Skills Based Summit - Schedule
2012 Skills Based Summit - ScheduleHOTC19
 
Laporan akhir analisis kuantitatif terhadap pemanfatan lulusan s1 ilmu komp...
Laporan akhir analisis kuantitatif terhadap pemanfatan lulusan s1   ilmu komp...Laporan akhir analisis kuantitatif terhadap pemanfatan lulusan s1   ilmu komp...
Laporan akhir analisis kuantitatif terhadap pemanfatan lulusan s1 ilmu komp...Awung Bratalegawa
 

Destacado (20)

metode-pengujian-whitebox
metode-pengujian-whiteboxmetode-pengujian-whitebox
metode-pengujian-whitebox
 
Statistika presentasi to mahasiswa lpkia
Statistika presentasi to mahasiswa lpkiaStatistika presentasi to mahasiswa lpkia
Statistika presentasi to mahasiswa lpkia
 
Alfresco mobile
Alfresco mobileAlfresco mobile
Alfresco mobile
 
Diari del 8 de novembre de 2013
Diari del 8 de novembre de 2013Diari del 8 de novembre de 2013
Diari del 8 de novembre de 2013
 
Social enterprise
Social enterpriseSocial enterprise
Social enterprise
 
Second Presentation
Second PresentationSecond Presentation
Second Presentation
 
Curs deDisseny Centrat en l'Usuari (2)
Curs deDisseny Centrat en l'Usuari (2)Curs deDisseny Centrat en l'Usuari (2)
Curs deDisseny Centrat en l'Usuari (2)
 
Yongsan presentation 1
Yongsan presentation 1Yongsan presentation 1
Yongsan presentation 1
 
DL Symposium.2009.03.13.Connecting Learners.ppt
DL Symposium.2009.03.13.Connecting Learners.pptDL Symposium.2009.03.13.Connecting Learners.ppt
DL Symposium.2009.03.13.Connecting Learners.ppt
 
Cloud Connected Content
Cloud Connected ContentCloud Connected Content
Cloud Connected Content
 
The basics of_web_2
The basics of_web_2The basics of_web_2
The basics of_web_2
 
Module3 new technologies
Module3 new technologiesModule3 new technologies
Module3 new technologies
 
Oneway
OnewayOneway
Oneway
 
Accesibilidad Digital TPA Antioquia Digital Junio 2013 corta
Accesibilidad Digital TPA Antioquia Digital Junio 2013 cortaAccesibilidad Digital TPA Antioquia Digital Junio 2013 corta
Accesibilidad Digital TPA Antioquia Digital Junio 2013 corta
 
Presentació de Xarxes Socials sector salut ies tètica
Presentació de Xarxes Socials sector salut ies tèticaPresentació de Xarxes Socials sector salut ies tètica
Presentació de Xarxes Socials sector salut ies tètica
 
Tele Conferencing
Tele ConferencingTele Conferencing
Tele Conferencing
 
CIES, Guía didáctica de dirección estratégica en implantación de la RSC
CIES, Guía didáctica de dirección estratégica en implantación de la RSCCIES, Guía didáctica de dirección estratégica en implantación de la RSC
CIES, Guía didáctica de dirección estratégica en implantación de la RSC
 
Pemikir Indonesia Sekular
Pemikir Indonesia SekularPemikir Indonesia Sekular
Pemikir Indonesia Sekular
 
2012 Skills Based Summit - Schedule
2012 Skills Based Summit - Schedule2012 Skills Based Summit - Schedule
2012 Skills Based Summit - Schedule
 
Laporan akhir analisis kuantitatif terhadap pemanfatan lulusan s1 ilmu komp...
Laporan akhir analisis kuantitatif terhadap pemanfatan lulusan s1   ilmu komp...Laporan akhir analisis kuantitatif terhadap pemanfatan lulusan s1   ilmu komp...
Laporan akhir analisis kuantitatif terhadap pemanfatan lulusan s1 ilmu komp...
 

Similar a SISTEM-MANAJEMEN

SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...sevrindaanggia
 
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMAPENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMAAyuEndahLestari
 
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...Afifahkhoiriyah
 
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistemTugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistemRahayu Kikan
 
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...Pratiwi Rosantry
 
7, sim, dwi larasati, hapzi ali, kendala implementasi sistem informasi, unive...
7, sim, dwi larasati, hapzi ali, kendala implementasi sistem informasi, unive...7, sim, dwi larasati, hapzi ali, kendala implementasi sistem informasi, unive...
7, sim, dwi larasati, hapzi ali, kendala implementasi sistem informasi, unive...DwiLarasati98
 
PENGEMBANGANSISTEMINFORMASI salinan.docx
PENGEMBANGANSISTEMINFORMASI salinan.docxPENGEMBANGANSISTEMINFORMASI salinan.docx
PENGEMBANGANSISTEMINFORMASI salinan.docxAndiYayu
 
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...DhitaAyuAnggreany
 
Makalah sistem-informasi-pengembangan
Makalah sistem-informasi-pengembanganMakalah sistem-informasi-pengembangan
Makalah sistem-informasi-pengembanganFery Wage
 
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017fathiamunaf
 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, pengembangan sistem inf...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra,  pengembangan sistem inf...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra,  pengembangan sistem inf...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, pengembangan sistem inf...WidyaAyundaPutri
 
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...kairunnisa
 
Tugas sim, vidi kresna satrio, yananto, penggunaan dan pengembangan sistem in...
Tugas sim, vidi kresna satrio, yananto, penggunaan dan pengembangan sistem in...Tugas sim, vidi kresna satrio, yananto, penggunaan dan pengembangan sistem in...
Tugas sim, vidi kresna satrio, yananto, penggunaan dan pengembangan sistem in...Vidi Kresna Satrio
 
Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...
Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...
Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...Indah Herlina
 
Membangun Sistem Informasi Manajemen
Membangun Sistem Informasi ManajemenMembangun Sistem Informasi Manajemen
Membangun Sistem Informasi ManajemenJhonEdyMufid
 
SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Sistem Manajemen Database ,Univers...
SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Sistem Manajemen Database ,Univers...SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Sistem Manajemen Database ,Univers...
SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Sistem Manajemen Database ,Univers...Saeful Akhyar
 
Proposal hampir kelar
Proposal hampir kelarProposal hampir kelar
Proposal hampir kelarSatria Spurs
 

Similar a SISTEM-MANAJEMEN (20)

Sim
SimSim
Sim
 
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
SI & PI, SEVRINDA ANGGIA SARI, Prof.Dr.HAPZI ALI. CMA,INFRASTRUKTUR TI DAN TE...
 
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMAPENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
 
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
 
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistemTugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
 
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...
Tugas sim, pratiwi rosantry,yananto mihadi putra,se, m.si, pengembangan siste...
 
7, sim, dwi larasati, hapzi ali, kendala implementasi sistem informasi, unive...
7, sim, dwi larasati, hapzi ali, kendala implementasi sistem informasi, unive...7, sim, dwi larasati, hapzi ali, kendala implementasi sistem informasi, unive...
7, sim, dwi larasati, hapzi ali, kendala implementasi sistem informasi, unive...
 
PENGEMBANGANSISTEMINFORMASI salinan.docx
PENGEMBANGANSISTEMINFORMASI salinan.docxPENGEMBANGANSISTEMINFORMASI salinan.docx
PENGEMBANGANSISTEMINFORMASI salinan.docx
 
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASIPENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI
 
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
Tugas sim, dhita ayu anggreany, yananto mihadi putra, se, m.si, pengembangan ...
 
Makalah sistem-informasi-pengembangan
Makalah sistem-informasi-pengembanganMakalah sistem-informasi-pengembangan
Makalah sistem-informasi-pengembangan
 
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
 
Ml2 f301487
Ml2 f301487Ml2 f301487
Ml2 f301487
 
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, pengembangan sistem inf...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra,  pengembangan sistem inf...Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra,  pengembangan sistem inf...
Tugas sim, widya ayunda putri, yananto mihadi putra, pengembangan sistem inf...
 
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...
Sim, nur kairunnisa, prof. dr. hapzi ali, cma, sumber daya komputasi dan komu...
 
Tugas sim, vidi kresna satrio, yananto, penggunaan dan pengembangan sistem in...
Tugas sim, vidi kresna satrio, yananto, penggunaan dan pengembangan sistem in...Tugas sim, vidi kresna satrio, yananto, penggunaan dan pengembangan sistem in...
Tugas sim, vidi kresna satrio, yananto, penggunaan dan pengembangan sistem in...
 
Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...
Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...
Sim, indah herlina, hapzi ali, analisis dan perancangan sistem informasi pt p...
 
Membangun Sistem Informasi Manajemen
Membangun Sistem Informasi ManajemenMembangun Sistem Informasi Manajemen
Membangun Sistem Informasi Manajemen
 
SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Sistem Manajemen Database ,Univers...
SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Sistem Manajemen Database ,Univers...SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Sistem Manajemen Database ,Univers...
SIM,Seaful Akhyar,Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA,Sistem Manajemen Database ,Univers...
 
Proposal hampir kelar
Proposal hampir kelarProposal hampir kelar
Proposal hampir kelar
 

Último

PPT-Sistem-Pencernaan-Manusia-Kelas-8-K13.pptx
PPT-Sistem-Pencernaan-Manusia-Kelas-8-K13.pptxPPT-Sistem-Pencernaan-Manusia-Kelas-8-K13.pptx
PPT-Sistem-Pencernaan-Manusia-Kelas-8-K13.pptxdanangpamungkas11
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxssuser0239c1
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdfsandi625870
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptxKonflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptxintansidauruk2
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
LATIHAN SOAL SISTEM PENCERNAAN KELAS 11pptx
LATIHAN SOAL SISTEM PENCERNAAN KELAS 11pptxLATIHAN SOAL SISTEM PENCERNAAN KELAS 11pptx
LATIHAN SOAL SISTEM PENCERNAAN KELAS 11pptxnataliadwiasty
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfPPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfNatasyaA11
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.aechacha366
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaAbdiera
 
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.pptP_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.pptAfifFikri11
 
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptSejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptssuser940815
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...Riyan Hidayatullah
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxLeniMawarti1
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfNURAFIFAHBINTIJAMALU
 

Último (20)

PPT-Sistem-Pencernaan-Manusia-Kelas-8-K13.pptx
PPT-Sistem-Pencernaan-Manusia-Kelas-8-K13.pptxPPT-Sistem-Pencernaan-Manusia-Kelas-8-K13.pptx
PPT-Sistem-Pencernaan-Manusia-Kelas-8-K13.pptx
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptxKonflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
LATIHAN SOAL SISTEM PENCERNAAN KELAS 11pptx
LATIHAN SOAL SISTEM PENCERNAAN KELAS 11pptxLATIHAN SOAL SISTEM PENCERNAAN KELAS 11pptx
LATIHAN SOAL SISTEM PENCERNAAN KELAS 11pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfPPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.pptP_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
P_E_R_I_L_A_K_U__K_O_N_S_E_L_O_R__v.1.ppt
 
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptSejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptxKeberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
Keberagaman-Peserta-Didik-dalam-Psikologi-Pendidikan.pptx
 
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdfslide presentation bab 2 sain form 2.pdf
slide presentation bab 2 sain form 2.pdf
 

SISTEM-MANAJEMEN

  • 1. Teknologi Sistem Manajemen Abstrak Di dalam dunia pendidikan internet merupakan sarana para siswa dan mahasiswa belajar ilmu pengetahuan sesuai dengan bakat kemampuannya. Sistem informasi online, seperti website merupakan salah satu sarana yang paling sering digunakan. Website ini dibuat bertujuan untuk menyediakan informasi seperti profil, fasilitas, kegiatan dan potensi yang dimiliki sekolah maupun kampus. Di dalam penyusunan laporan jurnal ini, penulis menggunakan tiga metode penelitian data, yaitu: 1.Observasi 2.Wawancara 3.Metode Studi Pustaka Dari ke-3 metode yang digunakan penulis mendapatkan informasi mengenai cara pembuatan sebuah website. Pendahuluan Kemajuan sistem informasi di Indonesia menuntut para instansi dan lembaga untuk ikut maju dalam hal teknologi informasi. Sangat disayangkan jika teknologi yang sudah maju tidak diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Aplikasi akademik dalam sebuah website dapat digunakan untuk menangani hal-hal berikut ini: • Pendataan siswa/siswi. • Pencatatan nilai siswa/siswi. • Layanan berita yang memuat informasi seputar suatu badan organisasi maupun pribadi yang ditujukan untuk orang tua siswa. • Layanan forum yang dapat digunakan untuk mengajukan pertanyaan, ataupun memberikan saran dan pendapat. • Pencatatan informasi pembelajaran. Konsep Dasar Internet Internet atau Interconnected Network adalah sebuah sistem komunikasi global yang menghubungkan komputer –komputer dan jaringan - jaringan komputer di seluruh dunia. Setiap komputer dan jaringan terhubung secara langsung maupun tidak langsung ke beberapa jalur utama yang disebut internet backbone dan dibedakan satu dengan yang lain menggunakan unique name yang biasa disebut dengan alamat IP 32 BIT. Contoh: 202.65.124.130. Elemen-Elemen Website Sebuah website terdiri dari halaman-halaman yang dipublikasikan oleh web server.Salah satu atau beberapa elemen-elemen ini harus ada dalam sebuah halaman agar halaman web tersebut memiliki maksud dan arti tertentu. Elemen-elemen tersebut adalah segala sesuatu yang bisa kita lihat maupun dengar dalam sebuah halaman website diantaranya: 1.Teks 2.Gambar 3.Hyperlink 4.Audio/Video1 MelwinSyafrizal, 2005, Pengantar Jaringan Komputer, hal 195. Web Enginering Konsep Dasar Membuat Website Sebelum membuat web propesional, tugas penting sebagai seorang pengembang web adalah memberikan ide dan gagasan tentang point apa saja yang akan ditampilkan dalam sebuah halaman web. Dengan demikian, seorang pengembang juga perlu berkonsultasi dengan pemilik web itu sendiri agar segala sesuatu yang menjadi tujuan pemilik web dapat terpenuhi. Sistem Informasi Pengertian Sistem Sistem adalah kumpulan dari elemen-elemen yang berinteraksi untuk mencapai suatu tujuan tertentu. 1. Karakteristik Sistem Suatu sistem mempunyai unsur-unsur atau sifat-sifat tertentu. Untuk dapat memahami atau mengembangkan suatu sistem, maka perlu membedakan unsur-unsur dari sistem yang membentuknya. Berikut ini karakteristik sistem yang dapat membedakan suatu sistem dengan sistem lainnya. a.Elemen Sistem (elements) b.Batasan Sistem (boundary) c.Lingkungan Luar (envirounments) d.Penghubung Sistem (intervace) e.Masukkan Sistem (input) f.Keluaran Sistem (out put) g.Pengolah Sistem (process) h.Sasaran Sistem(obyektive) 2. Klasifikasi Sistem
  • 2. Sistem dapat diklasifisikasikan dari beberapa sudut pandang, diantaranya adalah sebagai berikut ini: 1.Sistem diklasifikasikan sebagai sistem abstrak (abstract system) dan sistem fisik (physical system).2Jogiyanto H.M, MBA,Akt, Ph.D., Analisis dan Desain Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis. Hal. 33Jogiyanto.M, MBA,Akt, Ph.D., Analisis dan Desain Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis.Hal. 7 2.Sistem diklasifikasikan sebagai sistem alamaiah (natural system) dan sistem buatan manusia (human made system). 3.Sistem diklasifikasikan sebagai sistem tertentu (deterministic system) dan sistem tak tentu (probabilistic system). 4.Sistem diklasifikasikan sebagai sistem tertutup (closed system) dan sistem terbuka (open system). 3. Konsep Dasar Informasi Informasi adalah data yang diolah menjadi bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti bagi yang menerimanya.Sumber dari informasi adalah data.Data merupakan kenyataan yang merupakan suatu kejadian- kejadian dan keputusan nyata.4Pengolahan data menjadi informasi itu merupakan suatu siklus,yang terdiri dari tahap-tahap sebagai berikut: 1.Pengumpulan Data 2.Input 3.Pengelolahan Data 4.Output 5.Distribusi 4. Kualitas Informasi Informasi yang berkualitas tentu akan membantu fungsional manajemen dalam megambil keputusan organisasi dalam mengambil keputusan organisasi. Informasi internal dan eksternal harus lebih berkualitas, sebagai ukuran kualitas informasi yaitu: a.Akurat b.Relevan c.Tepat waktu 4Jogianto H.M., Analisis dan Desain SistemInformasi, 1995:11 5. Konsep Dasar Sistem Informasi Pengertian Sistem Informasi Sistem informasi adalah suatu caratertentu unutk menyediakan informasi yang dibutuhkan oleh organisasi untuk beroperasi dengan cara yang sukses dan untuk organisai bisnis dengan cara yang menguntungkan. 6. Komponen Sistem Informasi Sistem informasi terdiri dari komponen- komponen yang disebut blok bangunan (building blok), yang terdiri dari komponen input, komponen model, komponen ouput, komponen teknologi, komponen hardware, komponen software, komponen basis data, dan komponen kontrol 7. Sistem Informasi Manajemen Sistem informasi manajemen merupakan suatu sistem yang sangat penting didalam suatu organisasi karena sangat mempengaruhi terhadap maju mudurnya sebuah organisasi. 8. Bentuk-Bentuk Normalisasi Adapun definisi dari normalisai“Normalisasi adalah suatu proses untuk mengubah suatu tabel yang memiliki masalah tertentu kedalam dua buah tabel atau lebih, yang tidak lagi memiliki masalah tersebut. Aturan-aturan dalam masing-masing bentuk normalisasi tersebut adalah sebagai berikut: a)Bentuk tidak normal b)Bentuk normal pertama c)Bentuk normal kedua d)Bentuk normal ketiga 9. Konsep Perancangan Database Merancang database merupakan suatu hal yang sangat penting.Kesulitan utama dalam merancang database adalah merancang database sehingga dapat memenuhi keperluan saat ini dan masa mendatang. Perancangan basis data meliputi beberapa langkah berikut: a.Membuat model aplikasi b.Membuat data yang diperlukan aplikasi c.Mengorganisir data dalam tabel d.Menetapkan hubungan antar tabel e.Membuat dan menyimpan query f.Mengkaji ulang rancangan 10. Konsep Promosi Promosi merupakan aktifitas penyampaian informasi atau pesan kepada masyarakat dan biasa dikatakan sebuah usaha untuk mengiklankan produk.Iklan atau periklanan adalah pengguna media bayaran oleh seorang penjual untuk mengkomunikasikan informasi persuasif tentang produk (ide, barang, jasa) ataupun organisasi dan merupakan alat promosi yang kuat (Suyanto.2003). Dalam melakukan promosi atau iklan di internet ada beberapa strategi periklanan yang harus diketahui, yang dikenal dengan 5 M yang terdiri dari:Penetapan tujuan (Mission)Penetapan anggaran (Money)Keputusan pesan (Message)Penetapan media (Media)Evaluasi (Measurement) Analisis Sistem Analisis sistem didefinisikan sebagaimana memahami dan menspesifikasi dengan detail
  • 3. apa yang harus dilakukan oleh sistem. Sedangkan sistem desain diartikan sebagai menjelaskan dengan detail bagaimana bagian-bagian dari sistem yang diimplementasikan. Dengan demikian, analisis dan desain sistem informasi (ANSI) bisa didefinisikan sebagai : Proses organisasional komplek dimana sistem informasi berbasis komputer diimplementasikan. Identifikasi Masalah Mengidentifikasi masalah dimulai dengan mengkaji subyek permasalahan yang ada. 1. Analisis Pieces Untuk mengidentifikasi masalah, maka harus melakukan analisis terhadap kinerja, informasi, ekonomi, keamanan aplikasi, efisiensi dan pelayanan.Panduan ini dikenal dengan PIECES Analysis (Performance, Information, Economic, Control, Efficiency, Services). Analisis PIECES juga digunakan sebagai alat ukur dalam menentukan sistem baru layak atau tidak, karena 6 aspek itu harus mengalami peningkatan ukuran yang lebih baik dari sistem lama. 2. Perancangan Sistem Proses mengubah kebutuhan sistem menjadi perangkat lunak ada beberapa langkah yang digunakan untuk mempermudah dan menjamin perangkat lunak yang dihasilkan berkualitas Implementasi 1. Pengertian Implementasi Implementasi merupakan tahap pemasangan instalasi sistem supaya siap dioperasikan. Ini adalah langkah awal untuk menentukan jangka waktu yang diperlukan dalam tahap implementasi. Diharapkan website yang dipasang memiliki fungsi dan kegunaan yang sesuai dengan tujuan yang direncanakan. 2. Implementasi Database 1.Tabel User Tabel user digunakan untuk menyimpan record atau data admin, pada tabel ini di implementasikan pada saat user sebagai admin masuk ke halaman administrator untuk melakukan perubahan konten pada web. 2.Tabel Modul Tabel Modul digunakan untuk mengatur semua modul, tabel ini di implementasikan pada saat memenejemen menu pada user dan admin. Tabel ini juga di implementasikan pada saat edit profil sekolah, struktur oraganisasi sekolah, fasilitas sekolah. 3.Tabel Agenda Tabel Agenda digunakan untuk menyimpan data agenda sekolah yang akan di ikuti,tabel ini di implementasikanpada saat input, edit dan menyimpan jadwal acara sekolah. 4.Tabel Download Tabel Download digunakan untuk menyimpan data materi yang telah di upload, tabel ini di implementasikan pada saat input, edit dan menyimpan materi. 5.Tabel Album Tabel Album digunakan untuk menyimpan data poto sampul pada galery,tabel ini di implementasikan pada saat input, edit dan menyimpan data poto. 6.Tabel Banner Tabel banner digunakan untuk menyimpan data gambar, pada tabel ini diimplementasikan pada saat input, edit dan menyimpan gambar yang diiklankan. 7.Tabel Berita Tabel Berita digunakan untuk menyimpan data berita,tabel ini di implementasikan pada saat input, edit dan menyimpan data berita global. 8.Tabel Kategori Tabel kategori digunakan untuk menyimpan data kategori dalam berita, tabel ini diimplementasikan pada saat input, edit dan menyimpan data kategori berita. 9.Tabel Galery Tabel Gallery digunakan untuk menyimpan data foto-foto moment di sekolah, tabel ini di implementasikan pada saat input, edit dan menyimpan data foto dan informasinya. 10.Tabel Sekilas Info Tabel sekilas info digunakan untuk menyimpan data berita yang singkat, tabel ini diimplementasikan pada saat input, edit dan menyimpan info berita. 11.Tabel Tamu Tabel poling digunakan untuk menyimpan data poling diimplementasikan pada saat pengunjung memberikan komentar mengenai website, kemudian komentar tersebut tersimapn dalam data base tamu. 12.Tabel Komentar Tabel komentar digunakan untuk menyimpan data poling diimplementasikan pada saat pengunjung memberikan komentar pada berita, kemudian komentar tersebut tersimapn dalam data base komentar. 13.Tabel Polling Tabel poling digunakan untuk menyimpan data poling diimplementasikan pada saat input, edit dan menyimpan data poling. Proses dimana dilakukan pengembangan minor terhadap sistem yang sedang berjalan. Berikut ini ditunjukkan beberapa bentuk pemeliharaan sistem : Jenis pemeliharaan Deskripsi Korektif
  • 4. Membuat perubahan pada sistem informasi untuk memperbaiki kesalahan yang terjadi pada saat disain, coding, atau implementasi. Adaptif Pengubahan sistem untuk mengembangkan funsionalitasnya agar dapat mengakomodasi perubahan kebutuhan bisnis atau untuk migrasi ke lingkungan operasi yang berbeda. Perfektif Pengembangan untuk meningkatkan kinerja proses atau kegunaan antarmuka, atau penambahan fitur sistem yang sebenarnya tidak terlalu diperlukan. Preventif Pengubahan sistem untuk memperkecil peluang terjadinya kesalahan. Uji coba program Dalam uji coba program ini terdapat 2 macam uji coba program yang dilakukan yaitu uji coba black box dan uji coba white box. 1. Uji coba black box Salah satu bentuk uji coba black box adalah testing validasi. Uji coba ini dinyatakan berhasil jika fungsi-fungsi yang ada pada perangkat lunak sesuai dengan apa yang diharapkan pemakai. Tabel Pemeliharaan Sistem 2. Uji coba white box Test ini dimaksudkan untuk meramalkan cara kerja perangkat lunak secara detail. Karena logical patch (jalur logical) perangkat lunak akan di test dengan menyediakan test case yang akan mengerjakan kumpulan kondisi dan atau pengulangan secara fisik. Kesalahan logika adalah kesalahan yang ditimbulkan oleh faktor alur logika yang kita buat. Cara Instalasi 1. Instalasi Hardware Instalasi dilakukan dengan merakit sebuah komputer yang digunakan untuk server yang nantinya akan melayani para client untuk menyampaikan informasi melalui jaringan internet. 2. Instalasi Software Instalasi software merupakan kegiatan lanjutan dari instalasi hardware, agar dapat menjalankan sistem baru yang telah dibuat. Instalasi software ini meliputi instalasi database dan program promosi berbasis web itu sendiri sehingga aplikasi/sistem tersebut siap untuk dijalankan. Penerapan Sistem Dalam Instalasi Database Web Hosting Langkah –langkah yang ditempuh yaitu mengupload sistem yang baru ke dalam jaringan dan menerapkannya dalam web hosting agar dapat diakses semua orang. Dalam hal ini penulis menggunakan domain ilmu script.com, dikarenakan aplikasi ini baru dalam tahap uji coba. Konversi Sistem Konversi sistem dilakukan untuk meletakkan sistem baru supaya siap untuk digunakan.Pendekatan yang lebih sesuai dengan resiko kegagalan relatif kecil untuk melakukan konversi sistem, yaitu dengan pendekatan parallel yaitu dengan mengoperasikan sistem baru bersama-sama dengan sistem yang lama selama waktu periode waktu tertentu. Kesimpulan Dari hasil proses pembuatan web ini, penulis dapat mengambil kesimpulan sebagai berikut: 1.Sebelum membuat aplikasi, di lakukan terlebih dahulu metode pengumpulan data yang baik agar nantinya sesuai dengan aplikasi yang dibutuhkan. Dengan mengumpulkan seluruh data yang dibutuhkan nantinya untuk pembuatan web. 2.Selanjutnya menganalisis data yang telah dikumpulkan apakah sudah sesuai ataukah masih kurang sesuai aplikasi yang dibutuhkan nantinya dan agar pada tahap selanjutnya yaitu perancangan, tidak ada lagi masalah yang muncul. Dengan memilih data mana saja yang akan di tampilkan nantinya pada website yang akan dibuat. 3.Setelah menganalisis penulis kemudian masuk ke tahap perancangan, mulai dari merancang database website, perancangan struktur web sampai perancangan web interface yang akan dibuat. .