SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 25
Descargar para leer sin conexión
MATERI PERUBAHAN
DRAF REVISI PERATURAN PRESIDEN NO 54 TAHUN 2010
AGENDA
• LATAR	BELAKANG
• POKOK	PERUBAHAN
• HAL-HAL	BARU
• HAL-HAL	YANG	BERUBAH
DRAF	REVISI	PERPRES	NO.54	THN.2010 2
LATAR BELAKANG
1. Keputusan	Presiden	No	11	Tahun	2016	Tentang	Program	Penyusunan	Peraturan	
Presiden	Tahun	2016,	mengamanatkan	Perubahan	Peraturan	Presiden	tentang	
Pengadaan	Barang/Jasa	Pemerintah	harus	diselesaikan	pada	tahun	2016
2. Arahan	Presiden	untuk	melakukan	deregulasi	besar-besaran	dalam	rangka	
memaksimalkan	penyerapan	anggaran
DRAF	REVISI	PERPRES	NO.54	THN.2010 3
POKOK PERUBAHAN
DRAF	REVISI	PERPRES	NO.54	THN.2010 4
LAMA
19 BAB 139 PASAL 15 BAB 96 PASAL
BARU
SIMPLIFIKASI MENGHILANGKAN BAGIAN
PENJELASAN
HAL HAL BERSIFAT PROSEDURAL,
PELAKSANAAN TUGAS, FUNGSI
DIATUR LEBIH LANJUT DALAM
PERATURAN KEPALA LKPP , DALAM
SISTEM ELEKTRONIK/APLIKASI ,
DAN PERATURAN KEMENTERIAN
SEKTORAL LAINNYA
STRUKTUR PERPRES
DRAF	REVISI	PERPRES	NO.54	THN.2010 5
BAB I
KETENTUAN UMUM
BAB II
TUJUAN, PRINSIP DAN ETIKA PENGADAAN
BARANG/JASA
BAB III
PELAKU PENGADAAN
BARANG/JASA
BAB IV
PERENCANAAN
PENGADAAN
BAB V
PERSIAPAN
PENGADAAN
BAB VI
PELAKSANAAN
SWAKELOLA
BAB VII
PELAKSANAAN MELALUI
PENYEDIA
BAB XII
PENGAWASAN, PENGADUAN, SANKSI,
DAN PELAYANAN HUKUM
BAB X
PENYELENGGARAAN SISTEM INFORMASI
PENGADAAN NASIONAL
BAB XI
SUMBER DAYA MANUSIA
DAN KELEMBAGAAN
BAB XIII
KETENTUAN LAIN-LAIN
BAB XIV
KETENTUAN PERALIHAN
BAB XV
KETENTUAN PENUTUP
BAB IX
USAHA KECIL, PRODUK DALAM NEGERI,
DAN PENGADAAN BERKELANJUTAN
BAB VIII
PENGADAAN TERTENTU
• PENGADAAN DALAM
RANGKA PENANGANAN
KEADAAN DARURAT
• PENGADAAN
BARANG/JASA
DI LUAR NEGERI
• PENGECUALIAN • PELAKSANAAN
PENELITIAN
• TENDER/SELEKSI
INTERNASIONAL
DAN DANA PHLN
• PERAN SERTA
USAHA KECIL
• PENGGUNAAN
PRODUK DALAM
NEGERI
• PENGADAAN
BERKELANJUTAN
HAL-HAL BARU
1. TUJUAN	PENGADAAN
2. AGEN	PENGADAAN
3. KONSOLIDASI	PENGADAAN
4. PELAKSANAAN	PENELITIAN
5. KERJASAMA	INTERNASIONAL
6. PENGECUALIAN
7. LAYANAN	PENYELESAIAN	SENGKETA
8. SWAKELOLA
9. E-MARKETPLACE	PEMERINTAH
DRAF	REVISI	PERPRES	NO.54	THN.2010 6
7
01.
TUJUAN
PENGADAAN
HAL-HAL BARU
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
PASAL 4
Menghasilkan barang/jasa yang tepat dari setiap
uang yang dibelanjakan, diukur dari aspek kualitas,
jumlah, waktu, biaya, dan penyedia
Meningkatkan penggunaan
barang/jasa dalam negeri
Meningkatkan peran serta usaha mikro,
kecil, dan menengah
Meningkatkan peran perusahaan nasional
Meningkatkan pemanfaatan barang/jasa hasil
penelitian dan industri kreatif
Mendorong pengadaan berkelanjutan
8
02.
AGEN
PENGADAAN
HAL-HAL BARU
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
PASAL 14
UKPBJ, badan usaha, atau perorangan yang
melaksanakan sebagian atau seluruh pekerjaan
pengadaan barang/jasa yang dipercayakan oleh
K/L/SKPD sebagai pihak pemberi pekerjaan.
ADALAH
Dapat melaksanakan Pengadaan Barang/Jasa dalah
hal K/L/SKPD belum/tidak memiliki kapasitas
Ditunjuk melalui Swakelola tipe II atau
Pemilihan Penyedia
AGEN PENGADAAN
9
03.
KONSOLIDASI
PENGADAAN
HAL-HAL BARU
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
PASAL 22
Perencanaan Persiapan Pelaksanaan
Serah	Terima	
Pekerjaan
KONSOLIDASI PENGADAAN
Pemilihan	
Penyedia
ADALAHstrategi pengadaan Barang/Jasa yang
menggabungkan beberapa paket pengadaan
Barang/Jasa sejenis ke dalam satu paket pemilihan
Penyedia atau ke dalam satu paket kontrak.
DILAKSANAKAN OLEH PA/KPA/UKPBJ
10
04.
PELAKSANAAN
PENELITIAN
HAL-HAL BARU
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
PASAL 65,66
PELAKSANA PENELITIAN
• Individu/kelompok individu
• K/L/SKPD
• Perguruan Tinggi
• Organisasi Kemasyarakatan
• Badan usaha
Pelaksana penelitian ditetapkan
berdasarkan hasil kompetisi atau
penugasan.
Ketentuan lebih lanjut mengenai
pelaksanaan penelitian diatur dengan
Peraturan Menteri yang bertanggung
jawab di bidang riset, teknologi, dan
pendidikan tinggi.
11
05.
KERJASAMA
PERDAGANGAN
INTERNASIONAL
HAL-HAL BARU
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
PASAL 69
1. Untuk Pengadaan Barang/Jasa dengan
jenis/kategori dan nilai tertentu, dapat
diikuti oleh pelaku usaha yang berasal dari
negara anggota Kerjasama Perdagangan
Internasional.
2. Batasan nilai Pengadaan Barang/Jasa dan
jenis kategorinya yang dilaksanakan
berdasarkan Kerjasama Perdagangan
Internasional sesuai dengan ketentuan
dalam perjanjian kerjasama tersebut.
12
06.
PENGECUALIAN
HAL-HAL BARU
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
PASAL 64
Sudah Diatur Dalam Peraturan
Perundang-undangan yang Lain
Tarif Resmi yang Telah Dipublikasikan
Secara Luas
Pengadaan Barang/Jasa yang Telah
Sesuai Praktik Bisnis yang Mapan
Tarif Listrik
Tarif Telepon
BBM
Hotel
Tiket Transportasi
Pengadaan Tanah
Alat Peralatan Pertahanan dan Keamanan
Kerja sama pemerintah dengan badan usaha
Pengadaan Pemerintah Desa
Jasa Profesi Tertentu
Pembelian berdasarkan Tarif Resmi Pemerintah
Tenaga Pendukung dengan perjanjian kerja
Pita Cukai
13
07.
LAYANAN
PENYELESAIAN
SENGKETA
KONTRAK
HAL-HAL BARU
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
PASAL 60
Memberikan alternatif penyelesaian sengketa yang
terjadi antar pihak pada saat pelaksanaan kontrak
LAYANAN PENYELESAIAN
SENGKETA KONTRAK
Diselenggarakan oleh LKPP
14
08.
SWAKELOLA
HAL-HAL BARU
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
PASAL 25,49
TIPE I
direncanakan,	
dilaksanakan	dan	diawasi	
oleh	K/L/SKPD	
Penanggung	jawab	
Anggaran
TIPE II
direncanakan	dan	diawasi	
oleh	K/L	Penanggung	jawab	
Anggaran	dan	dilaksanakan	
oleh	K/L/SKPD	pelaksana	
swakelola
direncanakan	dan	
diawasi	oleh	K/L/SKPD	
Penanggungjawab	
Anggaran	dan	
dilaksanakan	oleh	
ORGANISASI	
KEMASYARAKATANTIPE III
direncanakan,	dilaksanakan	
dan	diawasi	oleh
KELOMPOK	MASYARAKAT
TIPE IV
*Ormas	:	AKATIGA,	FATAYAT,	AISYIAH
15
09.
E-MARKETPLACE
PEMERINTAH
HAL-HAL BARU
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
BAB X
KATALOG ELETRONIK
E-TENDERING/
E-SELEKSI
E-MARKETPLACE
PEMERINTAH
E-marketplace Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah adalah pasar
elektronik yang disediakan untuk memenuhi kebutuhan barang/jasa
pemerintah.
K/L/SKPD PELAKU USAHA
Pembeli PenyediaProses Transaksi
HAL-HAL YANG BERUBAH
1. PERUBAHAN	ISTILAH
2. PERUBAHAN	DEFINISI
3. PERUBAHAN	PENGATURAN
DRAF	REVISI	PERPRES	NO.54	THN.2010 16
PERUBAHAN ISTILAH
DRAF	REVISI	PERPRES	NO.54	THN.2010 17
HAL-HAL BERUBAH
ULP
Unit	Layanan	
Pengadaan
UKPBJ
Unit	Kerja	
Pengadaan
Barang/Jasa
LELANG TENDER
DAFTAR
HITAM
SANKSI
DAFTAR HITAM
DOKUMEN
PENGADAAN
DOKUMEN
PEMILIHAN
POKJA
ULP
POKJA
PEMILIHAN
K/L/D/I K/L/SKPD
PERUBAHAN
DEFINISI
HAL-HAL
BERUBAH
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
Perpres No. 54/2010 Revisi Perpres No. 54/2010
Pengadaan
Barang/Jasa
Pemerintah
Pengadaan barang/jasa oleh
kementerian/lembaga/satuan kerja
perangkat daerah yang dibiayai oleh
APBN/APBD.
Kegiatan untuk memperoleh barang/jasa
oleh kementerian/ lembaga/satuan kerja
perangkat daerah/institusi yang prosesnya
dimulai dari perencanaan kebutuhan
sampai diselesaikannya seluruh kegiatan
untuk memperoleh barang/jasa.
Unit kerja di
Kementerian/Lembaga/Pemerintah
Daerah yang menjadi pusat keunggulan
(center of excellence) Pengadaan
Barang/Jasa.
Unit Kerja
Pengadaan
Barang/Jasa
Unit organisasi K/L/pemerintah daerah/I
yang berfungsi melaksanakan pengadaan
barang/jasa yang bersifat permanen,
dapat berdiri sendiri atau melekat pada
unit yang sudah ada
Daftar rencana kegiatan pengadaan
barang/jasa yang dilaksanakan oleh
K/L/SKPDRencana Umum
Pengadaan
Tidak didefinisikan
18
PERUBAHAN
DEFINISI
HAL-HAL
BERUBAH
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
Perpres No. 54/2010 Revisi Perpres No. 54/2010
Layanan Pengadaan
Secara Elektronik
Unit kerja K/L/D/I yang dibentuk untuk
menyelenggarakan sistem pelayanan
pengadaan barang/jasa secara elektronik
Swakelola
Pengadaan barang/jasa dimana
pekerjaannya direncanakan, dikerjakan,
dan/atau diawasi sendiri oleh K/L/D/I
sebagai penanggung jawab anggaran,
instansi pemerintah lain dan/atau
kelompok masyarakat.
Metode pemilihan untuk mendapatkan
penyedia dalam kondisi khusus
Penunjukkan
Langsung
Metode pemilihan penyedia barang/jasa
dengan cara menunjuk langsung 1 (satu)
penyedia barang/jasa
Perangkat UKPBJ atau unit kerja mandiri
yang berfungsi mengelola teknologi
informasi dalam rangka pelaksanaan
pengadaan barang/jasa
Cara memperoleh barang/jasa yang
dikerjakan sendiri oleh K/L/SKPD atau
kelompok masyarakat/organisasi
kemasyarakatan.
19
PERUBAHAN
DEFINISI
HAL-HAL
BERUBAH
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
Perpres No. 54/2010 Revisi Perpres No. 54/2010
Penyedia
Barang/Jasa
Pemerintah
Badan usaha atau orang perseorangan yang
menyediakan barang / pekerjaan konstruksi
/jasa konsultansi/jasa lainnya.
Pejabat
Pemeriksa Hasil
Pekerjaan
Panitia/pejabat yang ditetapkan oleh
PA/KPA yang bertugas memeriksa dan
menerima hasil pekerjaan.
Tim yang ditetapkan oleh PA/KPA yang bertugas
memeriksa hasil pekerjaan yang bernilai di atas
rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah) dan jasa
konsultansi yang bernilai diatas
rp100.000.000,00 (seratus juta rupiah).
Panitia
Pemeriksa Hasil
Pekerjaan
Pejabat administrasi/pejabat fungsional yang
ditetapkan oleh PA/KPA yang bertugas
memeriksa hasil pekerjaan yang bernilai paling
tinggi rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah)
dan jasa konsultansi yang bernilai paling tinggi
rp100.000.000,00 (seratus juta rupiah).
Pelaku usaha yang menyediakan
barang/pekerjaan konstruksi/ jasa
konsultansi/jasa lainnya berdasarkan
perjanjian
20
PERUBAHAN
PENGATURAN
HAL-HAL
BERUBAH
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
UKPBJ1.
(Unit Kerja Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah)
UKPBJ
LPSE
UKPBJ
LPSE
ATAU
memiliki tugas:
a. Pengelolaan Pengadaan Barang/Jasa
b. Pengelolaan fungsi LPSE
c. Pembinaan Sumber Daya Manusia dan
Kelembagaan Pengadaan Barang/Jasa
d. Pelaksanaan Pendampingan, Konsultasi
dan/atau Bimbingan Teknis
Tugas pengelolaan fungsi LPSE dapat dilaksanakan
oleh unit kerja terpisah.
Pengadaan Langsung Jasa Konsultansi2.
Batas nilai pengadaan langsung jasa konsultansi ≤ Rp 100 Juta
21
PERUBAHAN
PENGATURAN
HAL-HAL
BERUBAH
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
Persyaratan Penyedia3.
E Purchasing4.
Batas nilai E Purchasing oleh Pejabat Pengadaan ≤ Rp 200 Juta
Penyederhanaan rumusan persyaratan penyedia menjadi sbb:
“Penyedia wajib memenuhi ketentuan peraturan perundang-
undangan untuk menjalankan kegiatan/usaha dan kualifikasi sesuai
dengan barang/jasa yang diadakan”
Pengadaan dalam rangka Penanganan
Kondisi Darurat5.
Pemisahan pengaturan pengadaan dalam rangka penanganan
keadaan darurat dengan pengaturan penunjukan langsung
22
PERUBAHAN
PENGATURAN
HAL-HAL
BERUBAH
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
Jaminan6.
Harga Perkiraan Sendiri7.
Penyusunan HPS dikecualikan untuk Pengadaan Langsung sampai
dengan Rp10 juta, pengadaan melalui e-purchasing, kontes, dan
sayembara
Jaminan Penawaran diberlakukan untuk Barang/Pekerjaan Konstruksi/
Jasa lainnya dengan nilai Pengadaan Barang/Jasa di atas Rp10 Miliar,
dengan nilai 1% -3% dari HPS
Tender Internasional8.
Tender internasional dapat dilakukan untuk:
a.Jasa konstruksi dengan nilai > Rp 1 Triliun
b.Barang/Jasa Lainnya dengan nilai > Rp 50 Miliar
c.Jasa konsultansi dengan nilai pekerjaan > Rp 25 M
d.PBJ yang dibiayai Lembaga Penjamin Kredit Ekspor/Kredit Swasta Asing 23
PENGADAAN JASA KONSULTANSI
PERUBAHAN
PENGATURAN
HAL-HAL
BERUBAH
DRAF	REVISI	PERPRES	
NO.54	THN.2010
Jenis Kontrak & Metode Evaluasi9.
PENGADAAN BARANG/
PEKERJAAN KONSTRUKSI/JASA
LAINNYA
1. Jenis Kontrak terdiri atas:
a. Lump Sum
b. Harga Satuan
c. Gabungan Lump Sum dan Harga
Satuan
d. Terima Jadi (Turnkey)
e. Kontrak Payung (Indefinite Delivery
Contract)
2. Metode evaluasi terdiri atas:
a. Harga terendah
b. Sistem Nilai (Merit System)
c. Penilaian Biaya Selama Umur
Ekonomis
1. Jenis Kontrak berdasarkan pada:
a. Keluaran (Lump Sum)
b. Waktu Penugasan (Time Based)
c. Kontrak Payung (Indefinite
Delivery Contract)
2. Metode evaluasi terdiri atas:
a. Kualitas dan Biaya
b. Kualitas
c. Pagu Anggaran
d. Biaya Terendah
24
TERIMA KASIH
AKHIR PRESENTASI
www.LKPP.go.id

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Perpres 12 tahun 2021 mei 2021 khusus pemda
Perpres 12 tahun 2021 mei 2021 khusus pemdaPerpres 12 tahun 2021 mei 2021 khusus pemda
Perpres 12 tahun 2021 mei 2021 khusus pemdaAtit Damay
 
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Indonesia
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa IndonesiaPengantar Pengadaan Barang/Jasa Indonesia
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa IndonesiaKhalid Mustafa
 
Metode evaluasi penawaran
Metode evaluasi penawaranMetode evaluasi penawaran
Metode evaluasi penawaranMrisqiW
 
Mengapa Perlu SOP Pengadaan
Mengapa Perlu SOP PengadaanMengapa Perlu SOP Pengadaan
Mengapa Perlu SOP PengadaanKhalid Mustafa
 
POKOK POKOK PERUBAHAN PERATURAN PENGADAAN NOMOR 12 TAHUN 2021
POKOK POKOK PERUBAHAN PERATURAN PENGADAAN NOMOR 12 TAHUN 2021POKOK POKOK PERUBAHAN PERATURAN PENGADAAN NOMOR 12 TAHUN 2021
POKOK POKOK PERUBAHAN PERATURAN PENGADAAN NOMOR 12 TAHUN 2021Nurul Angreliany
 
2.kontrak konsultan pengawas
2.kontrak konsultan pengawas2.kontrak konsultan pengawas
2.kontrak konsultan pengawasLeo Agus
 
Pedoman teknis pembangunan bangunan gedung negara
Pedoman teknis pembangunan bangunan gedung negaraPedoman teknis pembangunan bangunan gedung negara
Pedoman teknis pembangunan bangunan gedung negarainfosanitasi
 
Abinul Jawaban Tugas Diklat PBJ Modul 6.pdf
Abinul Jawaban Tugas Diklat PBJ Modul 6.pdfAbinul Jawaban Tugas Diklat PBJ Modul 6.pdf
Abinul Jawaban Tugas Diklat PBJ Modul 6.pdfABINUL HAKIM
 
Draft Permohonan Keberatan Permenkominfo 19/2014
Draft Permohonan Keberatan Permenkominfo 19/2014Draft Permohonan Keberatan Permenkominfo 19/2014
Draft Permohonan Keberatan Permenkominfo 19/2014ICT Watch
 
PENGENDALIAN KONTRAK JASA KONSTRUKSI (UP DATE).pdf
PENGENDALIAN KONTRAK JASA KONSTRUKSI (UP DATE).pdfPENGENDALIAN KONTRAK JASA KONSTRUKSI (UP DATE).pdf
PENGENDALIAN KONTRAK JASA KONSTRUKSI (UP DATE).pdfHeraGunandar
 
Materi 04 Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa
Materi 04 Pelaksanaan Pengadaan Barang/JasaMateri 04 Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa
Materi 04 Pelaksanaan Pengadaan Barang/JasaMassaputro Delly TP
 
Prosedur standar pelaksanaan perubahan (adendum kontrak) kon-13
Prosedur standar pelaksanaan perubahan (adendum kontrak) kon-13Prosedur standar pelaksanaan perubahan (adendum kontrak) kon-13
Prosedur standar pelaksanaan perubahan (adendum kontrak) kon-13Claudius Herry
 
Contoh Perjanjian Layanan Bilingual (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Contoh Perjanjian Layanan Bilingual (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))Contoh Perjanjian Layanan Bilingual (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Contoh Perjanjian Layanan Bilingual (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))GLC
 
Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...
Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...
Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...GLC
 
Amdal compatibility-mode
Amdal compatibility-modeAmdal compatibility-mode
Amdal compatibility-modeWahyu Nuryanto
 
Keputusan Kepala BIG No. 27 tahun 2019 tentang Walidata Informasi Geospasial ...
Keputusan Kepala BIG No. 27 tahun 2019 tentang Walidata Informasi Geospasial ...Keputusan Kepala BIG No. 27 tahun 2019 tentang Walidata Informasi Geospasial ...
Keputusan Kepala BIG No. 27 tahun 2019 tentang Walidata Informasi Geospasial ...Jaringan Kerja Pemetaan Partisipatif
 
Surat Edaran add kontrak 02 2016 ttg prosedur standar pelaksanaan perubahan a...
Surat Edaran add kontrak 02 2016 ttg prosedur standar pelaksanaan perubahan a...Surat Edaran add kontrak 02 2016 ttg prosedur standar pelaksanaan perubahan a...
Surat Edaran add kontrak 02 2016 ttg prosedur standar pelaksanaan perubahan a...Claudius Herry
 
Soal try out Sertifikasi Pengadaan Barang Jasa Pemerintah tingkat Dasar v4
Soal try out Sertifikasi Pengadaan Barang Jasa Pemerintah tingkat Dasar v4Soal try out Sertifikasi Pengadaan Barang Jasa Pemerintah tingkat Dasar v4
Soal try out Sertifikasi Pengadaan Barang Jasa Pemerintah tingkat Dasar v4Nurul Angreliany
 

La actualidad más candente (20)

Perpres 12 tahun 2021 mei 2021 khusus pemda
Perpres 12 tahun 2021 mei 2021 khusus pemdaPerpres 12 tahun 2021 mei 2021 khusus pemda
Perpres 12 tahun 2021 mei 2021 khusus pemda
 
Materi 3 pelaku pbj
Materi 3 pelaku pbjMateri 3 pelaku pbj
Materi 3 pelaku pbj
 
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Indonesia
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa IndonesiaPengantar Pengadaan Barang/Jasa Indonesia
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Indonesia
 
Metode evaluasi penawaran
Metode evaluasi penawaranMetode evaluasi penawaran
Metode evaluasi penawaran
 
Mengapa Perlu SOP Pengadaan
Mengapa Perlu SOP PengadaanMengapa Perlu SOP Pengadaan
Mengapa Perlu SOP Pengadaan
 
POKOK POKOK PERUBAHAN PERATURAN PENGADAAN NOMOR 12 TAHUN 2021
POKOK POKOK PERUBAHAN PERATURAN PENGADAAN NOMOR 12 TAHUN 2021POKOK POKOK PERUBAHAN PERATURAN PENGADAAN NOMOR 12 TAHUN 2021
POKOK POKOK PERUBAHAN PERATURAN PENGADAAN NOMOR 12 TAHUN 2021
 
2.kontrak konsultan pengawas
2.kontrak konsultan pengawas2.kontrak konsultan pengawas
2.kontrak konsultan pengawas
 
Pedoman teknis pembangunan bangunan gedung negara
Pedoman teknis pembangunan bangunan gedung negaraPedoman teknis pembangunan bangunan gedung negara
Pedoman teknis pembangunan bangunan gedung negara
 
Abinul Jawaban Tugas Diklat PBJ Modul 6.pdf
Abinul Jawaban Tugas Diklat PBJ Modul 6.pdfAbinul Jawaban Tugas Diklat PBJ Modul 6.pdf
Abinul Jawaban Tugas Diklat PBJ Modul 6.pdf
 
Draft Permohonan Keberatan Permenkominfo 19/2014
Draft Permohonan Keberatan Permenkominfo 19/2014Draft Permohonan Keberatan Permenkominfo 19/2014
Draft Permohonan Keberatan Permenkominfo 19/2014
 
PENGENDALIAN KONTRAK JASA KONSTRUKSI (UP DATE).pdf
PENGENDALIAN KONTRAK JASA KONSTRUKSI (UP DATE).pdfPENGENDALIAN KONTRAK JASA KONSTRUKSI (UP DATE).pdf
PENGENDALIAN KONTRAK JASA KONSTRUKSI (UP DATE).pdf
 
Materi 04 Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa
Materi 04 Pelaksanaan Pengadaan Barang/JasaMateri 04 Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa
Materi 04 Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa
 
Prosedur standar pelaksanaan perubahan (adendum kontrak) kon-13
Prosedur standar pelaksanaan perubahan (adendum kontrak) kon-13Prosedur standar pelaksanaan perubahan (adendum kontrak) kon-13
Prosedur standar pelaksanaan perubahan (adendum kontrak) kon-13
 
KBLI 2015
KBLI 2015KBLI 2015
KBLI 2015
 
Contoh Perjanjian Layanan Bilingual (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Contoh Perjanjian Layanan Bilingual (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))Contoh Perjanjian Layanan Bilingual (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
Contoh Perjanjian Layanan Bilingual (Beli Perjanjian, Hub: 08118887270 (WA))
 
Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...
Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...
Contoh Perjanjian Kerjasama UKL UPL Terbaru (Beli Kontrak, Hub: 08118887270 (...
 
Amdal compatibility-mode
Amdal compatibility-modeAmdal compatibility-mode
Amdal compatibility-mode
 
Keputusan Kepala BIG No. 27 tahun 2019 tentang Walidata Informasi Geospasial ...
Keputusan Kepala BIG No. 27 tahun 2019 tentang Walidata Informasi Geospasial ...Keputusan Kepala BIG No. 27 tahun 2019 tentang Walidata Informasi Geospasial ...
Keputusan Kepala BIG No. 27 tahun 2019 tentang Walidata Informasi Geospasial ...
 
Surat Edaran add kontrak 02 2016 ttg prosedur standar pelaksanaan perubahan a...
Surat Edaran add kontrak 02 2016 ttg prosedur standar pelaksanaan perubahan a...Surat Edaran add kontrak 02 2016 ttg prosedur standar pelaksanaan perubahan a...
Surat Edaran add kontrak 02 2016 ttg prosedur standar pelaksanaan perubahan a...
 
Soal try out Sertifikasi Pengadaan Barang Jasa Pemerintah tingkat Dasar v4
Soal try out Sertifikasi Pengadaan Barang Jasa Pemerintah tingkat Dasar v4Soal try out Sertifikasi Pengadaan Barang Jasa Pemerintah tingkat Dasar v4
Soal try out Sertifikasi Pengadaan Barang Jasa Pemerintah tingkat Dasar v4
 

Similar a OPTIMASI PENGADAAN

Paparan Konsolidasi & PBJ BLUD - Rev (1).pptx
Paparan Konsolidasi & PBJ BLUD - Rev (1).pptxPaparan Konsolidasi & PBJ BLUD - Rev (1).pptx
Paparan Konsolidasi & PBJ BLUD - Rev (1).pptxEdwin Edp
 
Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02
Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02
Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02Operator Warnet Vast Raha
 
Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02
Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02
Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02Operator Warnet Vast Raha
 
Tata Cara Pembuatan TOR Usul Anggaran
Tata Cara Pembuatan TOR Usul AnggaranTata Cara Pembuatan TOR Usul Anggaran
Tata Cara Pembuatan TOR Usul AnggaranJoko Riswanto
 
Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1
Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1
Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1Rulli Saputra
 
Presentasi pepres 2010 galih gumelar2
Presentasi pepres 2010   galih gumelar2Presentasi pepres 2010   galih gumelar2
Presentasi pepres 2010 galih gumelar2Galih Gumelar Empat
 
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)Khalid Mustafa
 
PENGADAAN LANGSUNG - edited.pptx
PENGADAAN LANGSUNG - edited.pptxPENGADAAN LANGSUNG - edited.pptx
PENGADAAN LANGSUNG - edited.pptxAqilahUzma1
 
Presentasi pepres 2010 galih gumelar
Presentasi pepres 2010   galih gumelarPresentasi pepres 2010   galih gumelar
Presentasi pepres 2010 galih gumelarGalih Gumelar Empat
 
Swakelola, PPDN & PHLN, dan E-Procurement
Swakelola, PPDN & PHLN, dan E-ProcurementSwakelola, PPDN & PHLN, dan E-Procurement
Swakelola, PPDN & PHLN, dan E-ProcurementKhalid Mustafa
 
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)Khalid Mustafa
 
(Rev)Paparan Dir_17 Okt- Revisi Ke-2 Perpres 16_2018.pptx
(Rev)Paparan Dir_17 Okt- Revisi Ke-2 Perpres 16_2018.pptx(Rev)Paparan Dir_17 Okt- Revisi Ke-2 Perpres 16_2018.pptx
(Rev)Paparan Dir_17 Okt- Revisi Ke-2 Perpres 16_2018.pptxMazHary2
 
materi pak junaidi khatib.pptx
materi pak junaidi khatib.pptxmateri pak junaidi khatib.pptx
materi pak junaidi khatib.pptxDimasNofaSancoyo
 
3. iapi jatim pbj blud online
3. iapi jatim pbj blud online3. iapi jatim pbj blud online
3. iapi jatim pbj blud onlineSiti Aisyah
 
Pengadaan Barang dan Jada Desa
Pengadaan Barang dan Jada DesaPengadaan Barang dan Jada Desa
Pengadaan Barang dan Jada DesaFormasi Org
 
Sertifikasi bandung dan bogor (agustus)
Sertifikasi bandung dan bogor (agustus)Sertifikasi bandung dan bogor (agustus)
Sertifikasi bandung dan bogor (agustus)lkibandung
 
Modul_Pelatihan_Pengadaan_Barang_Jasa_Pe.pdf
Modul_Pelatihan_Pengadaan_Barang_Jasa_Pe.pdfModul_Pelatihan_Pengadaan_Barang_Jasa_Pe.pdf
Modul_Pelatihan_Pengadaan_Barang_Jasa_Pe.pdfLanangTanu2
 
Matriks perbedaan perpres nomor 54 2010 dan perpres nomor 4 2015
Matriks perbedaan perpres nomor 54 2010 dan perpres nomor 4 2015Matriks perbedaan perpres nomor 54 2010 dan perpres nomor 4 2015
Matriks perbedaan perpres nomor 54 2010 dan perpres nomor 4 2015Eko Wachyu
 

Similar a OPTIMASI PENGADAAN (20)

Paparan Konsolidasi & PBJ BLUD - Rev (1).pptx
Paparan Konsolidasi & PBJ BLUD - Rev (1).pptxPaparan Konsolidasi & PBJ BLUD - Rev (1).pptx
Paparan Konsolidasi & PBJ BLUD - Rev (1).pptx
 
Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02
Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02
Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02
 
Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02
Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02
Ppbj modul01materi01ver-2-soaljawab-130107050505-phpapp02
 
Tata Cara Pembuatan TOR Usul Anggaran
Tata Cara Pembuatan TOR Usul AnggaranTata Cara Pembuatan TOR Usul Anggaran
Tata Cara Pembuatan TOR Usul Anggaran
 
DRAFT BLUD.pptx
DRAFT BLUD.pptxDRAFT BLUD.pptx
DRAFT BLUD.pptx
 
Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1
Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1
Ppbj modul 01 (materi 01) versi 9.1
 
Presentasi pepres 2010 galih gumelar2
Presentasi pepres 2010   galih gumelar2Presentasi pepres 2010   galih gumelar2
Presentasi pepres 2010 galih gumelar2
 
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (Materi 1)
 
PENGADAAN LANGSUNG - edited.pptx
PENGADAAN LANGSUNG - edited.pptxPENGADAAN LANGSUNG - edited.pptx
PENGADAAN LANGSUNG - edited.pptx
 
Presentasi pepres 2010 galih gumelar
Presentasi pepres 2010   galih gumelarPresentasi pepres 2010   galih gumelar
Presentasi pepres 2010 galih gumelar
 
Swakelola, PPDN & PHLN, dan E-Procurement
Swakelola, PPDN & PHLN, dan E-ProcurementSwakelola, PPDN & PHLN, dan E-Procurement
Swakelola, PPDN & PHLN, dan E-Procurement
 
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa Melalui Swakelola (Materi 5)
 
(Rev)Paparan Dir_17 Okt- Revisi Ke-2 Perpres 16_2018.pptx
(Rev)Paparan Dir_17 Okt- Revisi Ke-2 Perpres 16_2018.pptx(Rev)Paparan Dir_17 Okt- Revisi Ke-2 Perpres 16_2018.pptx
(Rev)Paparan Dir_17 Okt- Revisi Ke-2 Perpres 16_2018.pptx
 
materi pak junaidi khatib.pptx
materi pak junaidi khatib.pptxmateri pak junaidi khatib.pptx
materi pak junaidi khatib.pptx
 
3. iapi jatim pbj blud online
3. iapi jatim pbj blud online3. iapi jatim pbj blud online
3. iapi jatim pbj blud online
 
Pengadaan Barang dan Jada Desa
Pengadaan Barang dan Jada DesaPengadaan Barang dan Jada Desa
Pengadaan Barang dan Jada Desa
 
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa PemerintahPengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Pengantar Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
 
Sertifikasi bandung dan bogor (agustus)
Sertifikasi bandung dan bogor (agustus)Sertifikasi bandung dan bogor (agustus)
Sertifikasi bandung dan bogor (agustus)
 
Modul_Pelatihan_Pengadaan_Barang_Jasa_Pe.pdf
Modul_Pelatihan_Pengadaan_Barang_Jasa_Pe.pdfModul_Pelatihan_Pengadaan_Barang_Jasa_Pe.pdf
Modul_Pelatihan_Pengadaan_Barang_Jasa_Pe.pdf
 
Matriks perbedaan perpres nomor 54 2010 dan perpres nomor 4 2015
Matriks perbedaan perpres nomor 54 2010 dan perpres nomor 4 2015Matriks perbedaan perpres nomor 54 2010 dan perpres nomor 4 2015
Matriks perbedaan perpres nomor 54 2010 dan perpres nomor 4 2015
 

Más de Khalid Mustafa

Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Khalid Mustafa
 
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan ...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan  ...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan  ...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan ...Khalid Mustafa
 
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Khalid Mustafa
 
Keadaan Kahar Karena Pandemi Corona
Keadaan Kahar Karena Pandemi CoronaKeadaan Kahar Karena Pandemi Corona
Keadaan Kahar Karena Pandemi CoronaKhalid Mustafa
 
Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018
Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018
Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018Khalid Mustafa
 
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJMitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJKhalid Mustafa
 
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018Khalid Mustafa
 
Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018
Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018
Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018Khalid Mustafa
 
Telegram kapolri tentang penanganan tipikor
Telegram kapolri tentang penanganan tipikorTelegram kapolri tentang penanganan tipikor
Telegram kapolri tentang penanganan tipikorKhalid Mustafa
 
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015Khalid Mustafa
 
Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015
Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015
Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015Khalid Mustafa
 
3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ
3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ
3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJKhalid Mustafa
 
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)Khalid Mustafa
 
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015Khalid Mustafa
 
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010Khalid Mustafa
 
Peranan PA dan KPA dalam PBJ
Peranan PA dan KPA dalam PBJPeranan PA dan KPA dalam PBJ
Peranan PA dan KPA dalam PBJKhalid Mustafa
 
Permen PU Nomor 14 Tahun 2013
Permen PU Nomor 14 Tahun 2013Permen PU Nomor 14 Tahun 2013
Permen PU Nomor 14 Tahun 2013Khalid Mustafa
 
Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)
Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)
Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)Khalid Mustafa
 
Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...
Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...
Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...Khalid Mustafa
 
Pelaksanaan Pemilihan Penyedia Barang/Jasa (Materi 4)
Pelaksanaan Pemilihan Penyedia Barang/Jasa (Materi 4)Pelaksanaan Pemilihan Penyedia Barang/Jasa (Materi 4)
Pelaksanaan Pemilihan Penyedia Barang/Jasa (Materi 4)Khalid Mustafa
 

Más de Khalid Mustafa (20)

Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 20 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
 
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan ...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan  ...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan  ...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 19 Tahun 2021 tentang Pedoman Pelaksanaan ...
 
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
Paparan Sosialisasi SE PUPR Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pedoman Operasional T...
 
Keadaan Kahar Karena Pandemi Corona
Keadaan Kahar Karena Pandemi CoronaKeadaan Kahar Karena Pandemi Corona
Keadaan Kahar Karena Pandemi Corona
 
Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018
Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018
Paparan Kasubdit Sistem Penyelenggaraan tentang SE PUPR Nomor 10 Tahun 2018
 
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJMitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
Mitigasi Risiko dan Pengendalian Kontrak PBJ
 
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
Bahan Sosialisasi Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018
 
Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018
Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018
Materi Sosialisasi Perpres Nomor 16 Tahun 2018
 
Telegram kapolri tentang penanganan tipikor
Telegram kapolri tentang penanganan tipikorTelegram kapolri tentang penanganan tipikor
Telegram kapolri tentang penanganan tipikor
 
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
Laporan dan Rekomendasi Temu Nasional Pengelola Pengadaan Tahun 2015
 
Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015
Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015
Sosialisasi Perka LKPP Nomor 19 Tahun 2015
 
3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ
3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ
3 Tipe Terpidana Korupsi pada PBJ
 
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
 
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
Paparan Sosialisasi Inpres 1/2015 dan Perpres 4/2015
 
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
Matriks Perbedaan Perpres 4/2015 dengan Perpres 54/2010
 
Peranan PA dan KPA dalam PBJ
Peranan PA dan KPA dalam PBJPeranan PA dan KPA dalam PBJ
Peranan PA dan KPA dalam PBJ
 
Permen PU Nomor 14 Tahun 2013
Permen PU Nomor 14 Tahun 2013Permen PU Nomor 14 Tahun 2013
Permen PU Nomor 14 Tahun 2013
 
Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)
Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)
Pelaksanaan Pengadaan Melalui E-Procurement (Materi 7)
 
Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...
Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...
Pendayagunaan Produksi Dalam Negeri, Usaha Kecil, dan Pelaksanaan Pengadaan M...
 
Pelaksanaan Pemilihan Penyedia Barang/Jasa (Materi 4)
Pelaksanaan Pemilihan Penyedia Barang/Jasa (Materi 4)Pelaksanaan Pemilihan Penyedia Barang/Jasa (Materi 4)
Pelaksanaan Pemilihan Penyedia Barang/Jasa (Materi 4)
 

OPTIMASI PENGADAAN

  • 1. MATERI PERUBAHAN DRAF REVISI PERATURAN PRESIDEN NO 54 TAHUN 2010
  • 2. AGENDA • LATAR BELAKANG • POKOK PERUBAHAN • HAL-HAL BARU • HAL-HAL YANG BERUBAH DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 2
  • 4. POKOK PERUBAHAN DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 4 LAMA 19 BAB 139 PASAL 15 BAB 96 PASAL BARU SIMPLIFIKASI MENGHILANGKAN BAGIAN PENJELASAN HAL HAL BERSIFAT PROSEDURAL, PELAKSANAAN TUGAS, FUNGSI DIATUR LEBIH LANJUT DALAM PERATURAN KEPALA LKPP , DALAM SISTEM ELEKTRONIK/APLIKASI , DAN PERATURAN KEMENTERIAN SEKTORAL LAINNYA
  • 5. STRUKTUR PERPRES DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 5 BAB I KETENTUAN UMUM BAB II TUJUAN, PRINSIP DAN ETIKA PENGADAAN BARANG/JASA BAB III PELAKU PENGADAAN BARANG/JASA BAB IV PERENCANAAN PENGADAAN BAB V PERSIAPAN PENGADAAN BAB VI PELAKSANAAN SWAKELOLA BAB VII PELAKSANAAN MELALUI PENYEDIA BAB XII PENGAWASAN, PENGADUAN, SANKSI, DAN PELAYANAN HUKUM BAB X PENYELENGGARAAN SISTEM INFORMASI PENGADAAN NASIONAL BAB XI SUMBER DAYA MANUSIA DAN KELEMBAGAAN BAB XIII KETENTUAN LAIN-LAIN BAB XIV KETENTUAN PERALIHAN BAB XV KETENTUAN PENUTUP BAB IX USAHA KECIL, PRODUK DALAM NEGERI, DAN PENGADAAN BERKELANJUTAN BAB VIII PENGADAAN TERTENTU • PENGADAAN DALAM RANGKA PENANGANAN KEADAAN DARURAT • PENGADAAN BARANG/JASA DI LUAR NEGERI • PENGECUALIAN • PELAKSANAAN PENELITIAN • TENDER/SELEKSI INTERNASIONAL DAN DANA PHLN • PERAN SERTA USAHA KECIL • PENGGUNAAN PRODUK DALAM NEGERI • PENGADAAN BERKELANJUTAN
  • 6. HAL-HAL BARU 1. TUJUAN PENGADAAN 2. AGEN PENGADAAN 3. KONSOLIDASI PENGADAAN 4. PELAKSANAAN PENELITIAN 5. KERJASAMA INTERNASIONAL 6. PENGECUALIAN 7. LAYANAN PENYELESAIAN SENGKETA 8. SWAKELOLA 9. E-MARKETPLACE PEMERINTAH DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 6
  • 7. 7 01. TUJUAN PENGADAAN HAL-HAL BARU DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 PASAL 4 Menghasilkan barang/jasa yang tepat dari setiap uang yang dibelanjakan, diukur dari aspek kualitas, jumlah, waktu, biaya, dan penyedia Meningkatkan penggunaan barang/jasa dalam negeri Meningkatkan peran serta usaha mikro, kecil, dan menengah Meningkatkan peran perusahaan nasional Meningkatkan pemanfaatan barang/jasa hasil penelitian dan industri kreatif Mendorong pengadaan berkelanjutan
  • 8. 8 02. AGEN PENGADAAN HAL-HAL BARU DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 PASAL 14 UKPBJ, badan usaha, atau perorangan yang melaksanakan sebagian atau seluruh pekerjaan pengadaan barang/jasa yang dipercayakan oleh K/L/SKPD sebagai pihak pemberi pekerjaan. ADALAH Dapat melaksanakan Pengadaan Barang/Jasa dalah hal K/L/SKPD belum/tidak memiliki kapasitas Ditunjuk melalui Swakelola tipe II atau Pemilihan Penyedia AGEN PENGADAAN
  • 9. 9 03. KONSOLIDASI PENGADAAN HAL-HAL BARU DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 PASAL 22 Perencanaan Persiapan Pelaksanaan Serah Terima Pekerjaan KONSOLIDASI PENGADAAN Pemilihan Penyedia ADALAHstrategi pengadaan Barang/Jasa yang menggabungkan beberapa paket pengadaan Barang/Jasa sejenis ke dalam satu paket pemilihan Penyedia atau ke dalam satu paket kontrak. DILAKSANAKAN OLEH PA/KPA/UKPBJ
  • 10. 10 04. PELAKSANAAN PENELITIAN HAL-HAL BARU DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 PASAL 65,66 PELAKSANA PENELITIAN • Individu/kelompok individu • K/L/SKPD • Perguruan Tinggi • Organisasi Kemasyarakatan • Badan usaha Pelaksana penelitian ditetapkan berdasarkan hasil kompetisi atau penugasan. Ketentuan lebih lanjut mengenai pelaksanaan penelitian diatur dengan Peraturan Menteri yang bertanggung jawab di bidang riset, teknologi, dan pendidikan tinggi.
  • 11. 11 05. KERJASAMA PERDAGANGAN INTERNASIONAL HAL-HAL BARU DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 PASAL 69 1. Untuk Pengadaan Barang/Jasa dengan jenis/kategori dan nilai tertentu, dapat diikuti oleh pelaku usaha yang berasal dari negara anggota Kerjasama Perdagangan Internasional. 2. Batasan nilai Pengadaan Barang/Jasa dan jenis kategorinya yang dilaksanakan berdasarkan Kerjasama Perdagangan Internasional sesuai dengan ketentuan dalam perjanjian kerjasama tersebut.
  • 12. 12 06. PENGECUALIAN HAL-HAL BARU DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 PASAL 64 Sudah Diatur Dalam Peraturan Perundang-undangan yang Lain Tarif Resmi yang Telah Dipublikasikan Secara Luas Pengadaan Barang/Jasa yang Telah Sesuai Praktik Bisnis yang Mapan Tarif Listrik Tarif Telepon BBM Hotel Tiket Transportasi Pengadaan Tanah Alat Peralatan Pertahanan dan Keamanan Kerja sama pemerintah dengan badan usaha Pengadaan Pemerintah Desa Jasa Profesi Tertentu Pembelian berdasarkan Tarif Resmi Pemerintah Tenaga Pendukung dengan perjanjian kerja Pita Cukai
  • 13. 13 07. LAYANAN PENYELESAIAN SENGKETA KONTRAK HAL-HAL BARU DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 PASAL 60 Memberikan alternatif penyelesaian sengketa yang terjadi antar pihak pada saat pelaksanaan kontrak LAYANAN PENYELESAIAN SENGKETA KONTRAK Diselenggarakan oleh LKPP
  • 14. 14 08. SWAKELOLA HAL-HAL BARU DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 PASAL 25,49 TIPE I direncanakan, dilaksanakan dan diawasi oleh K/L/SKPD Penanggung jawab Anggaran TIPE II direncanakan dan diawasi oleh K/L Penanggung jawab Anggaran dan dilaksanakan oleh K/L/SKPD pelaksana swakelola direncanakan dan diawasi oleh K/L/SKPD Penanggungjawab Anggaran dan dilaksanakan oleh ORGANISASI KEMASYARAKATANTIPE III direncanakan, dilaksanakan dan diawasi oleh KELOMPOK MASYARAKAT TIPE IV *Ormas : AKATIGA, FATAYAT, AISYIAH
  • 15. 15 09. E-MARKETPLACE PEMERINTAH HAL-HAL BARU DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 BAB X KATALOG ELETRONIK E-TENDERING/ E-SELEKSI E-MARKETPLACE PEMERINTAH E-marketplace Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah adalah pasar elektronik yang disediakan untuk memenuhi kebutuhan barang/jasa pemerintah. K/L/SKPD PELAKU USAHA Pembeli PenyediaProses Transaksi
  • 16. HAL-HAL YANG BERUBAH 1. PERUBAHAN ISTILAH 2. PERUBAHAN DEFINISI 3. PERUBAHAN PENGATURAN DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 16
  • 17. PERUBAHAN ISTILAH DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 17 HAL-HAL BERUBAH ULP Unit Layanan Pengadaan UKPBJ Unit Kerja Pengadaan Barang/Jasa LELANG TENDER DAFTAR HITAM SANKSI DAFTAR HITAM DOKUMEN PENGADAAN DOKUMEN PEMILIHAN POKJA ULP POKJA PEMILIHAN K/L/D/I K/L/SKPD
  • 18. PERUBAHAN DEFINISI HAL-HAL BERUBAH DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 Perpres No. 54/2010 Revisi Perpres No. 54/2010 Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Pengadaan barang/jasa oleh kementerian/lembaga/satuan kerja perangkat daerah yang dibiayai oleh APBN/APBD. Kegiatan untuk memperoleh barang/jasa oleh kementerian/ lembaga/satuan kerja perangkat daerah/institusi yang prosesnya dimulai dari perencanaan kebutuhan sampai diselesaikannya seluruh kegiatan untuk memperoleh barang/jasa. Unit kerja di Kementerian/Lembaga/Pemerintah Daerah yang menjadi pusat keunggulan (center of excellence) Pengadaan Barang/Jasa. Unit Kerja Pengadaan Barang/Jasa Unit organisasi K/L/pemerintah daerah/I yang berfungsi melaksanakan pengadaan barang/jasa yang bersifat permanen, dapat berdiri sendiri atau melekat pada unit yang sudah ada Daftar rencana kegiatan pengadaan barang/jasa yang dilaksanakan oleh K/L/SKPDRencana Umum Pengadaan Tidak didefinisikan 18
  • 19. PERUBAHAN DEFINISI HAL-HAL BERUBAH DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 Perpres No. 54/2010 Revisi Perpres No. 54/2010 Layanan Pengadaan Secara Elektronik Unit kerja K/L/D/I yang dibentuk untuk menyelenggarakan sistem pelayanan pengadaan barang/jasa secara elektronik Swakelola Pengadaan barang/jasa dimana pekerjaannya direncanakan, dikerjakan, dan/atau diawasi sendiri oleh K/L/D/I sebagai penanggung jawab anggaran, instansi pemerintah lain dan/atau kelompok masyarakat. Metode pemilihan untuk mendapatkan penyedia dalam kondisi khusus Penunjukkan Langsung Metode pemilihan penyedia barang/jasa dengan cara menunjuk langsung 1 (satu) penyedia barang/jasa Perangkat UKPBJ atau unit kerja mandiri yang berfungsi mengelola teknologi informasi dalam rangka pelaksanaan pengadaan barang/jasa Cara memperoleh barang/jasa yang dikerjakan sendiri oleh K/L/SKPD atau kelompok masyarakat/organisasi kemasyarakatan. 19
  • 20. PERUBAHAN DEFINISI HAL-HAL BERUBAH DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 Perpres No. 54/2010 Revisi Perpres No. 54/2010 Penyedia Barang/Jasa Pemerintah Badan usaha atau orang perseorangan yang menyediakan barang / pekerjaan konstruksi /jasa konsultansi/jasa lainnya. Pejabat Pemeriksa Hasil Pekerjaan Panitia/pejabat yang ditetapkan oleh PA/KPA yang bertugas memeriksa dan menerima hasil pekerjaan. Tim yang ditetapkan oleh PA/KPA yang bertugas memeriksa hasil pekerjaan yang bernilai di atas rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah) dan jasa konsultansi yang bernilai diatas rp100.000.000,00 (seratus juta rupiah). Panitia Pemeriksa Hasil Pekerjaan Pejabat administrasi/pejabat fungsional yang ditetapkan oleh PA/KPA yang bertugas memeriksa hasil pekerjaan yang bernilai paling tinggi rp200.000.000,00 (dua ratus juta rupiah) dan jasa konsultansi yang bernilai paling tinggi rp100.000.000,00 (seratus juta rupiah). Pelaku usaha yang menyediakan barang/pekerjaan konstruksi/ jasa konsultansi/jasa lainnya berdasarkan perjanjian 20
  • 21. PERUBAHAN PENGATURAN HAL-HAL BERUBAH DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 UKPBJ1. (Unit Kerja Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah) UKPBJ LPSE UKPBJ LPSE ATAU memiliki tugas: a. Pengelolaan Pengadaan Barang/Jasa b. Pengelolaan fungsi LPSE c. Pembinaan Sumber Daya Manusia dan Kelembagaan Pengadaan Barang/Jasa d. Pelaksanaan Pendampingan, Konsultasi dan/atau Bimbingan Teknis Tugas pengelolaan fungsi LPSE dapat dilaksanakan oleh unit kerja terpisah. Pengadaan Langsung Jasa Konsultansi2. Batas nilai pengadaan langsung jasa konsultansi ≤ Rp 100 Juta 21
  • 22. PERUBAHAN PENGATURAN HAL-HAL BERUBAH DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 Persyaratan Penyedia3. E Purchasing4. Batas nilai E Purchasing oleh Pejabat Pengadaan ≤ Rp 200 Juta Penyederhanaan rumusan persyaratan penyedia menjadi sbb: “Penyedia wajib memenuhi ketentuan peraturan perundang- undangan untuk menjalankan kegiatan/usaha dan kualifikasi sesuai dengan barang/jasa yang diadakan” Pengadaan dalam rangka Penanganan Kondisi Darurat5. Pemisahan pengaturan pengadaan dalam rangka penanganan keadaan darurat dengan pengaturan penunjukan langsung 22
  • 23. PERUBAHAN PENGATURAN HAL-HAL BERUBAH DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 Jaminan6. Harga Perkiraan Sendiri7. Penyusunan HPS dikecualikan untuk Pengadaan Langsung sampai dengan Rp10 juta, pengadaan melalui e-purchasing, kontes, dan sayembara Jaminan Penawaran diberlakukan untuk Barang/Pekerjaan Konstruksi/ Jasa lainnya dengan nilai Pengadaan Barang/Jasa di atas Rp10 Miliar, dengan nilai 1% -3% dari HPS Tender Internasional8. Tender internasional dapat dilakukan untuk: a.Jasa konstruksi dengan nilai > Rp 1 Triliun b.Barang/Jasa Lainnya dengan nilai > Rp 50 Miliar c.Jasa konsultansi dengan nilai pekerjaan > Rp 25 M d.PBJ yang dibiayai Lembaga Penjamin Kredit Ekspor/Kredit Swasta Asing 23
  • 24. PENGADAAN JASA KONSULTANSI PERUBAHAN PENGATURAN HAL-HAL BERUBAH DRAF REVISI PERPRES NO.54 THN.2010 Jenis Kontrak & Metode Evaluasi9. PENGADAAN BARANG/ PEKERJAAN KONSTRUKSI/JASA LAINNYA 1. Jenis Kontrak terdiri atas: a. Lump Sum b. Harga Satuan c. Gabungan Lump Sum dan Harga Satuan d. Terima Jadi (Turnkey) e. Kontrak Payung (Indefinite Delivery Contract) 2. Metode evaluasi terdiri atas: a. Harga terendah b. Sistem Nilai (Merit System) c. Penilaian Biaya Selama Umur Ekonomis 1. Jenis Kontrak berdasarkan pada: a. Keluaran (Lump Sum) b. Waktu Penugasan (Time Based) c. Kontrak Payung (Indefinite Delivery Contract) 2. Metode evaluasi terdiri atas: a. Kualitas dan Biaya b. Kualitas c. Pagu Anggaran d. Biaya Terendah 24