SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 6
Membuat efek foto siluet
Ditulis dalam kategori Efek Foto, oleh Sadewo
Pada tutorial photoshop kali ini kita akan membuat efek foto siluet dengan
Photoshop. Yang dimaksud dengan siluet disini adalah sebuah gambar yang
mempunyai latar belakang kontras dengan obyek atau model fotonya. Berikut ini
tutorial tentang prinsip pembuatannya dengan Photoshop yang mudah. Kalau sulit, itu
adalah cara menyeleksi gambarnya.
Langkah 1
Bukalah sebuah foto dengan Photoshop.

Langkah 2
Buatlah seleksi pada obyek atau modelnya dengan Photoshop. Cara membuat seleksi
ini ada banyak, bisa dibaca pada kategori seleksi.
Langkah 3
Pilih menu Edit > Copy kemudian Edit > Paste. Tujuan langkah ini adalah untuk
membuat agar gambar foto berada pada layer yang berbeda.
Langkah 4
Munculkan seleksi pada layer baru tersebut dengan cara melakukan CTRL + klik
pada thumbnail layernya.

Langkah 5
Isi seleksi tersebut dengan dengan warna hitam. Caranya dengan memilih menu Edit
> Fill. Pada bagian Use, pilih Black kemudian klik OK.
Secara alternatif Anda juga bisa menekan D di keyboard, kemudian tekan ALT +
Backspace.
Selain cara-cara diatas, ada banyak cara lagi yang bisa digunakan untuk membuat
layer ini berwarna hitam. Misalnya dengan Anda sapukan Brush tool atau dengan
menggunakan Layer style.
Langkah 6
Hilangkan seleksi ( Select > Deselect ).
Langkah 7
Pilih layer background, kemudian ulangi langkah ke-5. Kita isi dengan warna hitam
yang pekat.

Langkah 8
Beri efek dengan memilih menu Filter > Render > Lens Flare. Atur seperti gambar
dibawah ini.
Berikut ini gambar yang sudah diberi filter Lens Flare.

Gambar dengan efek foto siluet sudah selesai kita buat dengan Photoshop. Anda bisa
mencoba mengkreasikannya lagi, misalnya seperti gambar dibawah ini. Pada gambar
ini, foto tersebut tidak sepenuhnya hitam. Ada bagian yang nampak masih berwarna,
ada juga yang nampak transparan.
Caranya mudah. Asal Anda memahami tujuan dari tiap langkah yang dilakukan pada
tutorial photoshop di atas pasti bisa membuatnya.

Selamat mencoba efek foto siluet ini dengan Photoshop.
ini, foto tersebut tidak sepenuhnya hitam. Ada bagian yang nampak masih berwarna,
ada juga yang nampak transparan.
Caranya mudah. Asal Anda memahami tujuan dari tiap langkah yang dilakukan pada
tutorial photoshop di atas pasti bisa membuatnya.

Selamat mencoba efek foto siluet ini dengan Photoshop.

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Membuat silhouette
Membuat silhouetteMembuat silhouette
Membuat silhouetteMARMOSM
 
Langkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channel
Langkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channelLangkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channel
Langkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channelMara Sutan Siregar
 
Tutorial pembuatan poster
Tutorial pembuatan posterTutorial pembuatan poster
Tutorial pembuatan posteriswan_di
 
Langkah pembuatan efek bayangan di air
Langkah pembuatan efek bayangan di airLangkah pembuatan efek bayangan di air
Langkah pembuatan efek bayangan di airMara Sutan Siregar
 
Tutorial lengkap asas photoshop cs
Tutorial lengkap asas photoshop csTutorial lengkap asas photoshop cs
Tutorial lengkap asas photoshop csAzad Arnabkacak
 
Ara membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detil
Ara membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detilAra membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detil
Ara membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detilMara Sutan Siregar
 
The movie effect background
The movie effect backgroundThe movie effect background
The movie effect backgroundAgung Yuwono
 
Cara desain poster sendiri di photoshop
Cara desain poster sendiri di photoshopCara desain poster sendiri di photoshop
Cara desain poster sendiri di photoshopMarlina Marlina
 
Langkah-Langkah Menggunakan POWERPOInt
Langkah-Langkah Menggunakan POWERPOIntLangkah-Langkah Menggunakan POWERPOInt
Langkah-Langkah Menggunakan POWERPOIntMr.Joseph_4u
 
Turotial gimp #grombyangOS
Turotial gimp #grombyangOSTurotial gimp #grombyangOS
Turotial gimp #grombyangOSFaruk Muhamad
 
Efek tombol glossy
Efek tombol glossyEfek tombol glossy
Efek tombol glossyMARMOSM
 
Pas foto (1)
Pas foto (1)Pas foto (1)
Pas foto (1)Qil Qil
 
Membuat Header dengan Adobe Photoshop
Membuat Header dengan Adobe PhotoshopMembuat Header dengan Adobe Photoshop
Membuat Header dengan Adobe PhotoshopRyan Pangeran
 
Tutorial cara menjadi master desain grafis tanpa sekolah dan kuliah
Tutorial cara menjadi master desain grafis tanpa sekolah dan kuliahTutorial cara menjadi master desain grafis tanpa sekolah dan kuliah
Tutorial cara menjadi master desain grafis tanpa sekolah dan kuliahAyana Shahab
 

La actualidad más candente (19)

Adobe Photoshop Full Tutorial
Adobe Photoshop Full TutorialAdobe Photoshop Full Tutorial
Adobe Photoshop Full Tutorial
 
Membuat silhouette
Membuat silhouetteMembuat silhouette
Membuat silhouette
 
Langkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channel
Langkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channelLangkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channel
Langkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channel
 
Tutorial pembuatan poster
Tutorial pembuatan posterTutorial pembuatan poster
Tutorial pembuatan poster
 
Langkah pembuatan efek bayangan di air
Langkah pembuatan efek bayangan di airLangkah pembuatan efek bayangan di air
Langkah pembuatan efek bayangan di air
 
Tutorial lengkap asas photoshop cs
Tutorial lengkap asas photoshop csTutorial lengkap asas photoshop cs
Tutorial lengkap asas photoshop cs
 
Ara membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detil
Ara membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detilAra membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detil
Ara membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detil
 
Efek dance ray
Efek dance rayEfek dance ray
Efek dance ray
 
The movie effect background
The movie effect backgroundThe movie effect background
The movie effect background
 
Memperhalus kulit dengan
Memperhalus kulit denganMemperhalus kulit dengan
Memperhalus kulit dengan
 
Cara desain poster sendiri di photoshop
Cara desain poster sendiri di photoshopCara desain poster sendiri di photoshop
Cara desain poster sendiri di photoshop
 
Efek foto terbakar
Efek foto terbakarEfek foto terbakar
Efek foto terbakar
 
Langkah-Langkah Menggunakan POWERPOInt
Langkah-Langkah Menggunakan POWERPOIntLangkah-Langkah Menggunakan POWERPOInt
Langkah-Langkah Menggunakan POWERPOInt
 
Home
HomeHome
Home
 
Turotial gimp #grombyangOS
Turotial gimp #grombyangOSTurotial gimp #grombyangOS
Turotial gimp #grombyangOS
 
Efek tombol glossy
Efek tombol glossyEfek tombol glossy
Efek tombol glossy
 
Pas foto (1)
Pas foto (1)Pas foto (1)
Pas foto (1)
 
Membuat Header dengan Adobe Photoshop
Membuat Header dengan Adobe PhotoshopMembuat Header dengan Adobe Photoshop
Membuat Header dengan Adobe Photoshop
 
Tutorial cara menjadi master desain grafis tanpa sekolah dan kuliah
Tutorial cara menjadi master desain grafis tanpa sekolah dan kuliahTutorial cara menjadi master desain grafis tanpa sekolah dan kuliah
Tutorial cara menjadi master desain grafis tanpa sekolah dan kuliah
 

Destacado

Tutorial photosho2
Tutorial photosho2Tutorial photosho2
Tutorial photosho2MARMOSM
 
Tutorial photosho1
Tutorial photosho1Tutorial photosho1
Tutorial photosho1MARMOSM
 
Warna kartun
Warna  kartunWarna  kartun
Warna kartunMARMOSM
 
Watermark
WatermarkWatermark
WatermarkMARMOSM
 
Tutorial photoshop
Tutorial photoshopTutorial photoshop
Tutorial photoshopMARMOSM
 
Tutorial wana kartun
Tutorial wana kartunTutorial wana kartun
Tutorial wana kartunMARMOSM
 
Panduan Lengkap Budidaya & Ternak Kelinci
Panduan Lengkap Budidaya & Ternak KelinciPanduan Lengkap Budidaya & Ternak Kelinci
Panduan Lengkap Budidaya & Ternak KelinciMARMOSM
 

Destacado (7)

Tutorial photosho2
Tutorial photosho2Tutorial photosho2
Tutorial photosho2
 
Tutorial photosho1
Tutorial photosho1Tutorial photosho1
Tutorial photosho1
 
Warna kartun
Warna  kartunWarna  kartun
Warna kartun
 
Watermark
WatermarkWatermark
Watermark
 
Tutorial photoshop
Tutorial photoshopTutorial photoshop
Tutorial photoshop
 
Tutorial wana kartun
Tutorial wana kartunTutorial wana kartun
Tutorial wana kartun
 
Panduan Lengkap Budidaya & Ternak Kelinci
Panduan Lengkap Budidaya & Ternak KelinciPanduan Lengkap Budidaya & Ternak Kelinci
Panduan Lengkap Budidaya & Ternak Kelinci
 

Similar a Membuat efek foto siluet

Tutorial photoshop-lengkap
Tutorial photoshop-lengkapTutorial photoshop-lengkap
Tutorial photoshop-lengkapJoko Tole
 
Membuat kartun dengan photoshop
Membuat kartun dengan photoshopMembuat kartun dengan photoshop
Membuat kartun dengan photoshopMARMOSM
 
Primary picture ilmugrafis facebook
Primary picture ilmugrafis facebookPrimary picture ilmugrafis facebook
Primary picture ilmugrafis facebookAgung Yuwono
 
Modul tutorial-photoshop-1
Modul tutorial-photoshop-1Modul tutorial-photoshop-1
Modul tutorial-photoshop-1harfa_laspan
 
Tutorial PhotoShop File Save
Tutorial PhotoShop File SaveTutorial PhotoShop File Save
Tutorial PhotoShop File SavePAMBAH.Corp
 
Himpunan Efek-Efek Photoshop
Himpunan Efek-Efek PhotoshopHimpunan Efek-Efek Photoshop
Himpunan Efek-Efek PhotoshopAzman Hj. Ayup
 
Tutorialphotoshop
TutorialphotoshopTutorialphotoshop
Tutorialphotoshopzickyn
 
Membuat efek foto 1000 bayangan
Membuat efek foto 1000 bayanganMembuat efek foto 1000 bayangan
Membuat efek foto 1000 bayanganMARMOSM
 
1000 bayangan
1000 bayangan1000 bayangan
1000 bayanganMofit Rtz
 
Efek petir
Efek petirEfek petir
Efek petirMARMOSM
 
Membuat efek foto 1000 bayangan
Membuat efek foto 1000 bayanganMembuat efek foto 1000 bayangan
Membuat efek foto 1000 bayanganMara Sutan Siregar
 
Penggunaan efek blur
Penggunaan efek blurPenggunaan efek blur
Penggunaan efek blurMARMOSM
 
Membuat bayangan obyek
Membuat bayangan obyekMembuat bayangan obyek
Membuat bayangan obyekAgung Yuwono
 

Similar a Membuat efek foto siluet (20)

Edit foto
Edit fotoEdit foto
Edit foto
 
Tutorial photoshop-lengkap
Tutorial photoshop-lengkapTutorial photoshop-lengkap
Tutorial photoshop-lengkap
 
Membuat kartun dengan photoshop
Membuat kartun dengan photoshopMembuat kartun dengan photoshop
Membuat kartun dengan photoshop
 
Membuat efek asap pada foto
Membuat efek asap pada fotoMembuat efek asap pada foto
Membuat efek asap pada foto
 
Primary picture ilmugrafis facebook
Primary picture ilmugrafis facebookPrimary picture ilmugrafis facebook
Primary picture ilmugrafis facebook
 
Modul tutorial-photoshop-1
Modul tutorial-photoshop-1Modul tutorial-photoshop-1
Modul tutorial-photoshop-1
 
Tutorial photoshop
Tutorial photoshopTutorial photoshop
Tutorial photoshop
 
Tutorial PhotoShop File Save
Tutorial PhotoShop File SaveTutorial PhotoShop File Save
Tutorial PhotoShop File Save
 
Himpunan Efek-Efek Photoshop
Himpunan Efek-Efek PhotoshopHimpunan Efek-Efek Photoshop
Himpunan Efek-Efek Photoshop
 
Tutorialphotoshop
TutorialphotoshopTutorialphotoshop
Tutorialphotoshop
 
About me
About meAbout me
About me
 
About me
About meAbout me
About me
 
Membuat poster
Membuat posterMembuat poster
Membuat poster
 
Membuat efek foto 1000 bayangan
Membuat efek foto 1000 bayanganMembuat efek foto 1000 bayangan
Membuat efek foto 1000 bayangan
 
1000 bayangan
1000 bayangan1000 bayangan
1000 bayangan
 
Efek petir
Efek petirEfek petir
Efek petir
 
Membuat efek foto 1000 bayangan
Membuat efek foto 1000 bayanganMembuat efek foto 1000 bayangan
Membuat efek foto 1000 bayangan
 
Penggunaan efek blur
Penggunaan efek blurPenggunaan efek blur
Penggunaan efek blur
 
Membuat bayangan obyek
Membuat bayangan obyekMembuat bayangan obyek
Membuat bayangan obyek
 
Smudge
SmudgeSmudge
Smudge
 

Más de MARMOSM

Tipsntrick
TipsntrickTipsntrick
TipsntrickMARMOSM
 
Telur itu merah jenderal
Telur itu merah jenderalTelur itu merah jenderal
Telur itu merah jenderalMARMOSM
 
Shadow effect
Shadow effectShadow effect
Shadow effectMARMOSM
 
Sentuhan toned untuk mempertajam image
Sentuhan toned untuk mempertajam imageSentuhan toned untuk mempertajam image
Sentuhan toned untuk mempertajam imageMARMOSM
 
Mengganti background photo
Mengganti background photoMengganti background photo
Mengganti background photoMARMOSM
 
Membuat metal panel
Membuat metal panelMembuat metal panel
Membuat metal panelMARMOSM
 
Membuat kayak foto beneran
Membuat kayak foto beneranMembuat kayak foto beneran
Membuat kayak foto beneranMARMOSM
 
Membuat efek tetesan
Membuat efek tetesanMembuat efek tetesan
Membuat efek tetesanMARMOSM
 
Membuat efek tekstur kayu
Membuat efek tekstur kayuMembuat efek tekstur kayu
Membuat efek tekstur kayuMARMOSM
 
Ilustrasi fashion busana wanita
Ilustrasi fashion busana wanitaIlustrasi fashion busana wanita
Ilustrasi fashion busana wanitaMARMOSM
 
Gonta ganti warna rambut sesuka hatimu
Gonta ganti warna rambut sesuka hatimuGonta ganti warna rambut sesuka hatimu
Gonta ganti warna rambut sesuka hatimuMARMOSM
 
Efek matrix
Efek matrixEfek matrix
Efek matrixMARMOSM
 
Efek hdr
Efek hdrEfek hdr
Efek hdrMARMOSM
 
Efek cahaya
Efek cahayaEfek cahaya
Efek cahayaMARMOSM
 
Desain kreatif
Desain kreatifDesain kreatif
Desain kreatifMARMOSM
 

Más de MARMOSM (15)

Tipsntrick
TipsntrickTipsntrick
Tipsntrick
 
Telur itu merah jenderal
Telur itu merah jenderalTelur itu merah jenderal
Telur itu merah jenderal
 
Shadow effect
Shadow effectShadow effect
Shadow effect
 
Sentuhan toned untuk mempertajam image
Sentuhan toned untuk mempertajam imageSentuhan toned untuk mempertajam image
Sentuhan toned untuk mempertajam image
 
Mengganti background photo
Mengganti background photoMengganti background photo
Mengganti background photo
 
Membuat metal panel
Membuat metal panelMembuat metal panel
Membuat metal panel
 
Membuat kayak foto beneran
Membuat kayak foto beneranMembuat kayak foto beneran
Membuat kayak foto beneran
 
Membuat efek tetesan
Membuat efek tetesanMembuat efek tetesan
Membuat efek tetesan
 
Membuat efek tekstur kayu
Membuat efek tekstur kayuMembuat efek tekstur kayu
Membuat efek tekstur kayu
 
Ilustrasi fashion busana wanita
Ilustrasi fashion busana wanitaIlustrasi fashion busana wanita
Ilustrasi fashion busana wanita
 
Gonta ganti warna rambut sesuka hatimu
Gonta ganti warna rambut sesuka hatimuGonta ganti warna rambut sesuka hatimu
Gonta ganti warna rambut sesuka hatimu
 
Efek matrix
Efek matrixEfek matrix
Efek matrix
 
Efek hdr
Efek hdrEfek hdr
Efek hdr
 
Efek cahaya
Efek cahayaEfek cahaya
Efek cahaya
 
Desain kreatif
Desain kreatifDesain kreatif
Desain kreatif
 

Membuat efek foto siluet

  • 1. Membuat efek foto siluet Ditulis dalam kategori Efek Foto, oleh Sadewo Pada tutorial photoshop kali ini kita akan membuat efek foto siluet dengan Photoshop. Yang dimaksud dengan siluet disini adalah sebuah gambar yang mempunyai latar belakang kontras dengan obyek atau model fotonya. Berikut ini tutorial tentang prinsip pembuatannya dengan Photoshop yang mudah. Kalau sulit, itu adalah cara menyeleksi gambarnya. Langkah 1 Bukalah sebuah foto dengan Photoshop. Langkah 2 Buatlah seleksi pada obyek atau modelnya dengan Photoshop. Cara membuat seleksi ini ada banyak, bisa dibaca pada kategori seleksi.
  • 2. Langkah 3 Pilih menu Edit > Copy kemudian Edit > Paste. Tujuan langkah ini adalah untuk membuat agar gambar foto berada pada layer yang berbeda. Langkah 4 Munculkan seleksi pada layer baru tersebut dengan cara melakukan CTRL + klik pada thumbnail layernya. Langkah 5 Isi seleksi tersebut dengan dengan warna hitam. Caranya dengan memilih menu Edit > Fill. Pada bagian Use, pilih Black kemudian klik OK.
  • 3. Secara alternatif Anda juga bisa menekan D di keyboard, kemudian tekan ALT + Backspace. Selain cara-cara diatas, ada banyak cara lagi yang bisa digunakan untuk membuat layer ini berwarna hitam. Misalnya dengan Anda sapukan Brush tool atau dengan menggunakan Layer style. Langkah 6 Hilangkan seleksi ( Select > Deselect ). Langkah 7 Pilih layer background, kemudian ulangi langkah ke-5. Kita isi dengan warna hitam yang pekat. Langkah 8 Beri efek dengan memilih menu Filter > Render > Lens Flare. Atur seperti gambar dibawah ini.
  • 4. Berikut ini gambar yang sudah diberi filter Lens Flare. Gambar dengan efek foto siluet sudah selesai kita buat dengan Photoshop. Anda bisa mencoba mengkreasikannya lagi, misalnya seperti gambar dibawah ini. Pada gambar
  • 5. ini, foto tersebut tidak sepenuhnya hitam. Ada bagian yang nampak masih berwarna, ada juga yang nampak transparan. Caranya mudah. Asal Anda memahami tujuan dari tiap langkah yang dilakukan pada tutorial photoshop di atas pasti bisa membuatnya. Selamat mencoba efek foto siluet ini dengan Photoshop.
  • 6. ini, foto tersebut tidak sepenuhnya hitam. Ada bagian yang nampak masih berwarna, ada juga yang nampak transparan. Caranya mudah. Asal Anda memahami tujuan dari tiap langkah yang dilakukan pada tutorial photoshop di atas pasti bisa membuatnya. Selamat mencoba efek foto siluet ini dengan Photoshop.