SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 45
Descargar para leer sin conexión
Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom   1




APLIKASI DATABASE BERBASIS
WEB DENGAN PHP & MYSQL
(BAGIAN 1)
TEKNIK INFORMATIKA – UNIKOM (2008)
Materi Hari ini
2

       Cara Kerja Aplikasi Database Berbasis Web dengan PHP & MySQL
       Koneksi Ke Database Server MySQL
           Parameter Koneksi Database (Alamat Server, Port, User Name, Password, Nama Database)
       Function PHP yang banyak digunakan untuk mengakses Database MySQL
           MySQL_Connect
           MySQL_Select_DB
           MySQL_Query
           MySQL_Insert_ID
           MySQL_Num_Rows
           MySQL_Affected_Rows
           MySQL_Fetch_Row
           MySQL_Fetch_Assoc
           MySQL_Fetch_Array
           MySQL_Fetch_Object
           MySQL_Close
           Dan lain-lain
       Contoh Aplikasi Web Database


                   Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Cara Kerja Aplikasi Database
3
    Berbasis Web dengan PHP & MySQL
                                                                       PHP                        Database
                                      Web Server
         Client                                                    Interpreter                     Server

                         1                                  2                 <?php
                                                                                          3
                                                                      <?php

                          6                                  5                    <?php       4


    1.     Client mengakses suatu halaman di web server (melakukan Request)
    2.     Jika file yang diakses adalah PHP, maka akan diteruskan ke PHP Interpreter untuk dieksekusi
    3.     Jika dalam file PHP ada function yang akan mengakses database, maka PHP interpreter akan mengakses
           database sesuai script PHP yang ada.
    4.     Database server mengirimkan data (jika pencarian atau pengambilan data) atau informasi mengenai
           aktivitas web yang dilakukan (status penyisipan, pengeditan dan penghapusan).
    5.     PHP Interperter mengembalikan hasil interpretasi PHP ke Web Server untuk dikirimkan ke client
    6.     Web Server mengirim hasil eksekusi file ke client (dalam bentuk halaman web) sebagai Response.


                      Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Koneksi Ke Database Server MySQL
4

       Koneksi ke database server MySQL memerlukan 5
        parameter, yaitu
           Alamat Server adalah alamat lokasi server. Alamat boleh diisi
            dengan alamat IP Address komputer server, Nama Komputer
            Server
           Port adalah nomor port TCP/IP yang digunakan oleh MySQL
            untuk melakukan koneksi ke client. Jika tidak disebutkan, default
            nomor port MySQL adalah 3306
           UserName adalah nama user yang akan digunakan oleh client.
            Nama user berpengaruh terhadap hak akses user terhadap
            database
           Password adalah password autentifikasi username
           Nama Database adalah nama database yang akan diakses oleh
            client.

                 Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
5


       Function MySQL_Connect
        Digunakan untuk membuka koneksi ke server MySQL
        resource mysql_connect ( string server , string username , string password)
    Parameter Function :
    1.   Server berisi nama server diikuti dengan portnya (jika tidak 3306).
         Contoh :
         “localhost”, “localhost:3305”,“123.123.23.11”, “mysql.unikom.ac.id”
    2.   Username berisi nama user yang digunakan untuk mengakses database
    3.   Password berisi password user yang digunakan untuk mengakses
         database.
    Nilai Kembalian Function (Return Value) :
    Identifier link MySQL (resource) jika koneksi dapat dilakukan, dan function ini
    akan mereturnkan nilai FALSE jika koneksi tidak bisa dilakukan (gagal)
               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
 6


              Contoh MySQL_Connect()
     01:   <?php
     02:   $link = mysql_connect('localhost', 'admin', 'adminpass');
     03:   if (!$link) {
     04:      die('Could not connect: ' . mysql_error());
     05:   }
     06:   echo 'Connected successfully';
     07:   mysql_close($link);
     08:   ?>

Keterangan Baris :
02 : Lakukan koneksi dengan server=localhost, user=admin dan password adminpass. Simpan return value di $link.
03 : Jika koneksi tidak berhasil (!$link), maka jalankan perintah die dengan menampilkan pesan “Could not Connect “ diikuti
    dengan pesan kesalahannya (mysql_error())
06 : Menampilkan “Connected successfully”. Di baris ini bisa dipastikan bahwa koneksi berjalan dengan baik. Karena jika
    koneksi tidak bisa dilakukan, maka script ini akan berhenti di perintah die.
07 : Menutup koneksi yang tersimpan di identifier $link. Jika variable $link tidak dituliskan, maka akan menutup koneksi
    terakhir yang dilakukan.



                         Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
7


       Function MySQL_Select_DB
        Digunakan untuk memilih database yang akan diakses.
        bool MYSQL_SELECT_DB ( string database_name [, resource link_identifier] )
    Parameter Function :
    1.  Database_name berisi nama database yang akan diakses.
    2.  Link_identifier berisi link identifier yang didapatkan ketika
        melakukan koneksi database.
    Nilai Kembalian (Return Value):
    TRUE jika database bisa dibuka, FALSE jika database tidak bisa
    dibuka (mungkin salah nama database, atau user tidak diperbolehkan
    mengakses database tersebut)

                Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
 8


          Contoh MySQL_Select_DB
 <?php
 $link = mysql_connect('localhost', 'mysql_user', 'mysql_password');
 if (!$link) {
    die('Not connected : ' . mysql_error());
 }

 // gunakan database mydb sebagai database aktif
 $db = mysql_select_db(„mydb', $link);
 if (!$db) {
    die (' Error : ' . mysql_error());
 }
 ?>
Keterangan :
   “$db = mysql_select_db('mydb', $link);” berguna untuk memilih database mydb sebagai
    database aktif. Nilai kembalian dari function ini disimpan dalam variable $db. Jika $db bernilai TRUE
    berarti database bisa digunakan, tetapi jika $db bernilai FALSE berarti database tidak bisa digunakan.
   Jika $db bernilai FALSE, maka script PHP berhenti di perintah die yang akan menampilkan pesan error
    yang terjadi.


                      Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
9


       Function MySQL_Query
        Digunakan untuk mengeksekusi perintah query (SQL).
            resource MYSQL_QUERY ( string query [, resource link_identifier] )
    Parameter Function :
    1.   Query adalah string yang berisi SQL yang akan dieksekusi.
    2.   Link_identifier berisi link identifier yang didapatkan ketika melakukan
         koneksi database.
    Nilai Kembalian (Return Value):
    Jika query dapat dieksekusi dengan sukses, maka function ini akan
    mengembalikan resource hasil (result resource) dan akan mengembalikan nilai
    FALSE jika query gagal dieksekusi. Resource hasil akan digunakan di langkah-
    langkah selanjutnya, misalnya ketika akan mengambil data hasil query.

               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
 10


          Contoh MySQL_Query
 <?php
 $link = mysql_connect('localhost', 'mysql_user', 'mysql_password');
 // gunakan database mydb sebagai database aktif
 $db = mysql_select_db('mydb', $link);
 $res = mysql_query(„select * from dataku', $link);
 if (!$res) {
    die (' Error : ' . mysql_error());
 }
 ?>

Keterangan :
   “$res = mysql_query(„select * from dataku', $link);” berguna untuk mengeksekusi query “select *
    from dataku” sesuai dengan koneksi $link. Nilai kembalian dari function ini disimpan dalam variable $res.
    Jika $res berisi identifier ke hasil query, berarti query suksesk dijalankan. Tetapi jika $res bernilai FALSE
    berarti query gagal dieksekusi.
   Jika $res bernilai FALSE, maka script PHP berhenti di perintah die yang akan menampilkan pesan error
    yang terjadi.

                       Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
11


        Function MySQL_Insert_ID
         Digunakan untuk mengambil ID yang dihasilkan oleh field
         Auto_Increment yang dilakukan oleh Insert sebelumnya.
                     int MYSQL_INSERT_ID ( [resource link_identifier] )
     Parameter Function :
     1.   Link_identifier berisi link identifier yang didapatkan ketika
          melakukan koneksi database.
     Nilai Kembalian (Return Value):
     Jika insert data Auto_Increment sebelumnya berhasil, maka nilai
     kembalian dari fungsi ini adalah nilai yang diisikan oleh
     auto_increment. Jika function ini bernilai 0 berarti perintah insert
     sebelumnya tidak menghasilkan nilai auto_increment. Function ini juga
     dapat mengembalikan nilai FALSE jika koneksi database tidak terjadi.
               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
12


        Contoh MySQL_Insert_ID
 <?php
 $link = mysql_connect('localhost', 'mysql_user', 'mysql_password');
 $db = mysql_select_db('mydb', $link);
 $res = mysql_query('insert into data(no,angka) values(null,”adi”)', $link);

 // mengambil nilai autonumber terakhir
 $no = mysql_insert_id($link);
 echo “Nomor urut terbaru adalah : $no”;
 ?>



Keterangan :
 “$no = mysql_insert_id($link);” berguna untuk mengambil nilai
  auto_number terakhir. Nilai auto_number terakhir akan disimpan dalam
  variabel $no.
 Di baris terakhir, isi variable $no ditampilkan.

                Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
13


        Function MySQL_Num_Rows
         Digunakan untuk mengambil banyaknya record/baris
         yang dihasilkan oleh perintah query SELECT.
                          int MYSQL_NUM_ROWS ( resource result )

     Parameter Function :
     1.  Result berisi identifier result yang didapatkan ketika
         melakukan eksekusi query.
     Nilai Kembalian (Return Value):
     Function ini akan mengembalikan angka yang menunjukan
     banyaknya record yang dihasilkan oleh perintah query
     SELECT.
               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
14


         Contoh MySQL_Num_Rows
 <?php

 $link = mysql_connect("localhost", "mysql_user", "mysql_password");
 mysql_select_db("database", $link);

 $result = mysql_query("SELECT * FROM table1", $link);
 $banyak_rec = mysql_num_rows($result);

 echo “Data ditemukan sebanyak $banyak_rec baris";

 ?>
Keterangan :
 “$banyak_rec = mysql_num_rows($result);” berguna untuk
  mengambil angka banyaknya record hasil eksekusi query SELECT. Nilai
  kembalian disimpan dalam variabel $banyak_rec.
 Di baris terakhir, isi variable $banyak_rec ditampilkan.

                Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
15


        Function MySQL_Affected_Rows
         Digunakan untuk mengambil banyaknya record/baris
         yang diberubah oleh perintah query INSERT, UPDATE,
         DELETE.
                int MYSQL_AFFECTED_ROWS ( [resource link_identifier] )

     Parameter Function :
     1.  Link_identifier berisi link identifier yang didapatkan
         ketika melakukan koneksi database.
     Nilai Kembalian (Return Value):
     Function ini akan mengembalikan angka yang menunjukan
     banyaknya record yang berubah oleh perintah query INSERT,
     UPDATE dan DELETE.
               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
16


        Contoh MySQL_Affected_Rows
 <?php
 $link = mysql_connect('localhost', 'mysql_user', 'mysql_password');
 mysql_select_db('mydb');

 $res=mysql_query('DELETE FROM mytable WHERE id < 10');

 $banyak_rec_dihapus=mysql_affected_rows($link)
 echo “Data yang terhapus adalah: $banyak_rec_dihapus”;
 ?>


Keterangan :
 “$banyak_rec_dihapus=mysql_affected_rows()” berguna untuk
  mengambil angka banyaknya record yang berubah oleh query DELETE.. Nilai
  kembalian disimpan dalam variabel $banyak_rec_dihapus.
 Di baris terakhir, isi variable $banyak_rec_dihapus ditampilkan.

                Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
17


        Function MySQL_Fetch_Row
         Digunakan untuk mengambil 1 baris data yang dihasilkan
         oleh perintah SELECT. Data diberikan dalam bentuk array.
                        array MYSQL_FETCH_ROW ( resource result )

     Parameter Function :
     1.   Result berisi variabel hasil dari suatu eksekusi query.
     Nilai Kembalian (Return Value):
     Function ini akan mengembalikan array yang berisi seluruh
     field/kolom dari 1 baris/record data. Perintah ini akan
     mengembalikan nilai FALSE jika tidak ada lagi data yang
     ditunjuk oleh pointer record. Pointer record akan pindah ke
     record selanjutnya setelah function ini dijalankan.
               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
18


        Contoh MySQL_Fetch_Rows
<?php
$result = mysql_query("SELECT nim,nama FROM mahasiswa WHERE nim = '10106007'");
if (!$result) {// Jika eksekusi query error
   echo 'Error: ' . mysql_error(); // Tampilkan pesan errornya
   exit; // Skrip selesai sampai sini
}
$data= mysql_fetch_row($result); // Ambil 1 baris data dari hasil query $result

echo $data[0]; // akan menampilkan data field pertama (index 0) yaitu nim
echo $data[1]; // akan menampilkan data field kedua (index 1) yaitu nama
?>




               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
19

        Function MySQL_Fetch_Assoc
         Digunakan untuk mengambil 1 baris data yang dihasilkan oleh
         perintah SELECT. Data diberikan dalam bentuk array assosiative
         (array yang diakses menggunakan nama keynya).
                        array MYSQL_FETCH_ASSOC ( resource result )

     Parameter Function :
     1.  Result berisi variabel hasil dari suatu eksekusi query.
     Nilai Kembalian (Return Value):
     Function ini akan mengembalikan array assosiative yang berisi
     seluruh field/kolom dari 1 baris/record data. Perintah ini akan
     mengembalikan nilai FALSE jika tidak ada lagi data yang
     ditunjuk oleh pointer record. Pointer record akan pindah ke
     record selanjutnya setelah function ini dijalankan.
                 Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
20


        Contoh MySQL_Fetch_Assoc
<?php
$result = mysql_query("SELECT nim,nama FROM mahasiswa WHERE nim = '10106007'");
if (!$result) { // Jika eksekusi query error
   echo 'Error: ' . mysql_error(); // Tampilkan pesan errornya
   exit; // Skrip selesai sampai sini
}
$data= mysql_fetch_assoc($result); // Ambil 1 baris data dari query $result

echo $data['nim']; // akan menampilkan data field nim
echo $data['nama']; // akan menampilkan data field nama
?>




               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
21

        Function MySQL_Fetch_Array
         Digunakan untuk mengambil 1 baris data yang dihasilkan oleh perintah SELECT.
         Data diberikan boleh dalam bentuk array biasa (sama dengan mysql_fetch_row)
         atau bentuk array assosiative (sama dengan mysql_fetch_assoc).


                array MYSQL_FETCH_ARRAY ( resource result [, int result_type] )

     Parameter Function :
     1.  Result berisi variabel hasil dari suatu eksekusi query.
     2.  Result_type berisi tipe array apa yang akan dikirimkan sebagai return value.
         Ada tiga kemungkinan isi dari parameter ini yaitu : MYSQL_ASSOC (agar return value
            berisi array assosiative) , MYSQL_NUM (agar return value berisi array biasa), and nilai
            defaultnya adalah MYSQL_BOTH (agar return value berisi array biasa dan array assosiative).
     Nilai Kembalian (Return Value):
     Function ini akan mengembalikan array yang berisi seluruh field/kolom dari 1
     baris/record data. Perintah ini akan mengembalikan nilai FALSE jika tidak ada lagi
     data yang ditunjuk oleh pointer record. Pointer record akan pindah ke record
     selanjutnya setelah function ini dijalankan.
                   Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
 22


           Contoh MySQL_Fetch_Array dengan MYSQL_NUM
 <?php
 mysql_connect("localhost", "mysql_user", "mysql_password") or
    die("Could not connect: " . mysql_error());
 mysql_select_db("dbif");

 $result = mysql_query("SELECT nim, nama, kelas FROM mahasiswa");

 while ($row = mysql_fetch_array($result, MYSQL_NUM)) {
    echo "NIM : ".$row[0]. " Nama : ".$row[1]." Kelas : ".$row[2]);
 }

  mysql_free_result($result);
  ?>
Keterangan :
   Pada contoh ini, perintah “$row = mysql_fetch_array($result, MYSQL_NUM)” disimpan dalam perintah while sehingga
    perintah ini akan diulang selama data masih ada (selama mysql_fetch_array menghasilkan baris data).
   $row[0] akan menampilkan nim, $row[1] akan menampilkan nama, $row[2] akan menampilkan kelas. Urutan field sesuai
    dengan urutan field di perintah SQL.

                        Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
 23


           Contoh MySQL_Fetch_Array dengan MYSQL_ASSOC
<?php
mysql_connect("localhost", "mysql_user", "mysql_password") or
   die("Could not connect: " . mysql_error());
mysql_select_db("dbif");

$result = mysql_query("SELECT nim, nama, kelas FROM mahasiswa");

while ($row = mysql_fetch_array($result, MYSQL_ASSOC)) {
   echo "NIM : ".$row['nim']. " Nama : ".$row['nama']." Kelas : ".$row['kelas']);
}

mysql_free_result($result);
?>
Keterangan :
   Pada contoh ini, perintah “$row = mysql_fetch_array($result, MYSQL_NUM)” disimpan dalam perintah while sehingga
    perintah ini akan diulang selama data masih ada (selama mysql_fetch_array menghasilkan baris data).
   $row[0] akan menampilkan nim, $row[1] akan menampilkan nama, $row[2] akan menampilkan kelas. Urutan field sesuai
    dengan urutan field di perintah SQL.

                        Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
24


        Function MySQL_Fetch_Object
         Digunakan untuk mengambil 1 baris data yang dihasilkan oleh
         perintah SELECT. Data diberikan dalam bentuk objek (OOP).
                       object MYSQL_FETCH_OBJECT ( resource result )

     Parameter Function :
     1.  Result berisi variabel hasil dari suatu eksekusi query.
     Nilai Kembalian (Return Value):
     Function ini akan mengembalikan sebuah objek yang berisi
     seluruh field/kolom dari 1 baris/record data. Perintah ini akan
     mengembalikan nilai FALSE jika tidak ada lagi data yang
     ditunjuk oleh pointer record. Pointer record akan pindah ke
     record selanjutnya setelah function ini dijalankan.
                Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
25


        Contoh MySQL_Fetch_Object
<?php
$result = mysql_query("SELECT nim,nama FROM mahasiswa WHERE nim = '10106007'");
if (!$result) { // Jika eksekusi query error
   echo 'Error: ' . mysql_error(); // Tampilkan pesan errornya
   exit; // Skrip selesai sampai sini
}
$data= mysql_fetch_object($result); // Ambil 1 baris data dari query $result

echo $data->nim; // akan menampilkan data properti nim
echo $data->nama; // akan menampilkan data properti nama
?>




               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
26


        Function MySQL_Close
         Digunakan untuk menutup koneksi mysql yang telah
         dilakukan.
                      bool MYSQL_CLOSE ( [resource link_identifier] )

     Parameter Function :
     1.  Link_identifier berisi variabel link yang menunjuk hasil
         koneksi.
     Nilai Kembalian (Return Value):
     Function ini akan mengembalikan nilai boolean TRUE jika
     penutupan koneksi bisa dilakukan dan mengembalikan nilai
     boolean FALSE jika pentutupan koneksi gagal dilakukan.
               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Function PHP untuk Database MySQL
27


        Contoh MySQL_Fetch_Object
<?php
$link = mysql_connect('localhost', 'mysql_user', 'mysql_password');
if (!$link) {
   die('Could not connect: ' . mysql_error());
}
echo 'Connected successfully';
mysql_close($link); //tutup koneksi yang telah dibuat
?>




               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Contoh Aplikasi Web Database
28
     (Statistik Traffic Web)
     Contoh Kasus :
         Anda diminta untuk membuat suatu halaman web yang
     menampilkan informasi mengenai traffic situs anda.
         Informasi yang diinginkan adalah Halaman yang
     diakses, Waktu Pengaksesan dan IP Client yang
     mengakses situs tersebut.
         Setiap halaman yang ada, harus dapat menangkap
     informasi tersebut dan menyimpannya dalam sebuah
     database. Informasi yang ingin ditampilkan adalah
     informasi 20 pengaksesan situs terakhir.
             Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 1.
29
     Analisis Untuk Source Code
        Carilah cara untuk mendapatkan informasi yang
         diinginkan. Mungkin anda akan mendapatkan hal
         berikut ini :
          Untuk mendapatkan waktu pengaksesan, bisa
           menggunakan fungsi now() dari mysql atau getdate()
           dari PHP
          Untuk mendapatkan IP Client, bisa menggunakan
           variable $_SERVER['REMOTE_ADDR']
          Untuk mendapatkan file yang diakses, dapat
           menggunakan variable $_SERVER['PHP_SELF']
               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 2.
30
     Pembuatan Database
        Berdasarkan kasus, kita diminta untuk menangkap 3
         data (waktu, halaman dan IP). Sehingga minimal
         kita harus mempunyai sebuah tabel yang memiliki 3
         field. Tetapi sebagai bahan pembelajaran, pada
         tabel akan dibuat menjadi 4 field dengan
         menambahkan field nomor yang merupakan field
         auto increment yang mencatat berapa kunjungan
         yang telah terjadi. (Pembelajaran menggunakan
         field auto increment)

              Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 2b
31


        Buat database misalnya dengan nama db10100000, dengan cara
         membuka browser dengan alamat http://localhost/phpmyadmin, isi
         nama database dengan 1db10100000 kemudian klik tombol “Create”




                Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 2c
32


        Buat tabel dengan nama “kunjungan” untuk menyimpan data
         traffic web. Dengan cara mencari bagian “create new table on
         database db101000000” dengan mengisi Nama Tabel
         kunjungan dan Banyak Field 4 (nomor, halaman, waktu, ip). Klik
         tombol “Go”




                Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 2d
33


        Buat struktur tabel untuk tabel “kunjungan”. Lihat gambar di bawah ini.
         Isi strukturnya seperti di bawah ini. Jika telah selesai klik tombol
         “Save”, yang akan menghasilkan query seperti di bawah.               PrimaryKey




                                                                               Auto
                                                                            Increment




                 Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 2e
34


        Database “db10100000” dan tabel “kunjungan” telah siap
         digunakan.




               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 3.
35
      Membuat Fungsi Koneksi Database
         Membuat Fungsi untuk Koneksi Database yang berguna untuk melakukan
          koneksi database. Langkah pembuatannya adalah :
             Buka file lib_func.php
             Buat fungsi baru untuk koneksi database. Tempatkan fungsi di bagian atas file
              karena akan dipakai oleh fungsi-fungsi berikutnya. Isi fungsinya adalah :



     function koneksidb(){
         $host = "localhost";
         $database = "db10100000";
         $user = "root";
         $password = "";
         $link=mysql_connect($host,$user,$password);
         mysql_select_db($database,$link);
         if(!$link)
            echo "Error : ".mysql_error();
         return $link;
     }

                    Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 4.
36
         Membuat Fungsi Catat Kunjungan
            Membuat Fungsi untuk Catat Kunjungan yang berguna untuk menyimpan
             informasi pengunjung situs ke database yang telah disediakan. Langkah
             pembuatannya adalah :
                 Buka file lib_func.php
                 Buat fungsi baru untuk mencatat kunjungan. Tempatkan fungsi di bagian bawah
                  fungsi koneksi_db(). Isi fungsinya adalah :


     function catat_kunjungan(){
         $link=koneksi_db();//Lakukan koneksi ke db
         $ip=$_SERVER['REMOTE_ADDR']; // Ambil IP Client
         $halaman=$_SERVER['PHP_SELF']; // Ambil Nama File yang Diakses

              // Susun SQL, simpan di variable $sql
             $sql="insert into kunjungan values (null, '$halaman', now(),'$ip')";
             $res=mysql_query($sql,$link); // Eksekusi Query
             if(!$res)
                echo "Error ".mysql_error();
     }

                        Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 5.
37
     Membuat Fungsi View Kunjungan
        Membuat Fungsi untuk menampilkan 20 data kunjungan terakhir
         yang mengakses situs. Langkah pembuatannya adalah :
            Buka file lib_func.php
            Buat fungsi baru untuk mencatat kunjungan. Tempatkan fungsi di bagian
             bawah fungsi koneksi_db(). Isi fungsinya adalah :




                                                 Source Code Ada Di Slide Selanjutnya




                  Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 5b.
38
        Membuat Fungsi View Kunjungan
     function view_kunjungan(){
         $link=koneksi_db();//Lakukan koneksi ke db
         $res=mysql_query("select * from kunjungan order by waktu desc",$link); // Eksekusi Query
         if(!$res)
             die("Error ".mysql_error());
         // Mulai membuat tabel kunjungan
         ?>
         <table border=0 align="center">
         <tr align="center" bgcolor="#CCCCCC"><td colspan=4><b>20 KUNJUNGAN TERAKHIR</b></td></tr>
         <tr align="center" bgcolor="#EEEEEE"><td>No</td><td>Halaman</td><td>Waktu</td><td>IP</td></tr>
         <?php
         while($data=mysql_fetch_array($res)){ // Ambil 1 record. Simpan di $data. Ulangi sampai data habis
             ?>
             <tr>
                 <td><?php echo $data['nomor'];?></td>
                 <td><?php echo $data['halaman'];?></td>
                 <td><?php echo $data['waktu'];?></td>
                 <td><?php echo $data['ip'];?></td>
             </tr>
             <?php
         }
         ?>
         </table>
         <?php
         // Akhir membuat tabel kunjungan
     }




                        Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 6.
     Tempatkan Pemanggilan Catat_Kunjungan()
39


        Tempatkan Fungsi Catat_ Kunjungan() ke semua file.
         Sehingga setiap kali file tersebut dipanggil maka
         akan melakukan pencatatan kunjungan. Ada
         beberapa cara yang dapat dilakukan (pilih salah
         satu) yaitu :
          Tempatkan   pemanggilan catat_kunjungan() di
           lib_func.php tetapi di luar pendeklarasian function
           agar otomatis dipanggil ketika lib_func.php dipangil.
           Contoh :
                catat_kunjungan(); // Pemanggilan Fungsi Pencatatan Kunjungan
                // AKHIR DARI LIB_FUNC.PHP
           ?>


                Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 6.
      Tempatkan Pemanggilan Catat_Kunjungan()
40


           Tempatkan    pemanggilan catat_kunjungan() di function
            header_web() di file lib_func.php. Hal ini dimungkinkan
            jika function header_web() dipanggil di semua file.
            Boleh juga di function footer_web atau di
            navigator_web().
             Contoh jika ditempatkan di function header_web() :
     function header_web(){
     ?>
         <font color="white" size=8>http://www.if10100000.co.cc</font>
     <?php
         catat_kunjungan(); // Pemanggilan Fungsi Pencatatan Kunjungan
     }




                  Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 7.
41
     Membuat Halaman View Kunjungan
        Halaman View Kunjungan digunakan untuk
         menampilkan 20 kunjungan terakhir. Cara yang
         dapat dilakukan adalah :
          Copy  file baru dari template.php, Save as menjadi
           kunjungan.php
          Edit bagian “Ini Isi Situs” dengan pemanggilan function
           view_kunjungan().

          Simpan file kunjungan.php.

                             Source code “kunjungan.php” ada di slide selanjutnya


               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 7b.
 42
      Membuat Halaman View Kunjungan
      Nama File : kunjungan.php
<html>
<head>
<?php
     include("lib_func.php");
?>
<title>Situs Mahasiswa IF</title>
<link rel="SHORTCUT ICON" href="favicon.ico">
<link href="css.css" rel="stylesheet" type="text/css">
</head>
<body>
<table width="100%" align="center" border=0 bordercolor="#FFFFFF">
<tr><td colspan=3 align="center" bgcolor="#0000CC"><?php header_web();?></td></tr>
<tr><td colspan=3 align="center" bgcolor="#FFCC00"><?php navigator_web();?></td></tr>
<tr>
     <td width="250px" valign="top" bgcolor="white"><?php menu_kiri();?></td>
     <td valign="top"><p class="judul">20 KUNJUNGAN TERAKHIR</p><?php view_kunjungan();?></td>
     <td width="250px" valign="top" bgcolor="white"><?php menu_kanan();?></td>
</tr>
<tr><td colspan=3 bgcolor="#FFCC00"><?php footer_web();?></td></tr>
</table>
</body>
</html>


                    Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 7c.
43
       Membuat Halaman View Kunjungan
          Tambahkan link ke file “kunjungan.php” pada
           navigator_web yang ada di file lib_func.php.
           Sehingga isi funcion navigator web menjadi :
     function navigator_web(){
         ?>
         | <a href="index.php">Home</a>
         | <a href="profile.php">Profile</a>
         | <a href="download.php">Download</a>
         | <a href="kunjungan.php">Kunjungan</a> |
         <?php
     }




                    Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Langkah 8.
44
     Test
        Lakukan test dengan memanggil http://localhost. Silahkan
         coba klik link-link yang tersedia beberapa kali.
        Klik link Kunjungan yang ada di Navigator Web. Lihat
         hasilnya.




               Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
Sekian untuk hari ini
45


     Jika ada kesalahan dalam modul ini atau ada yang
     kurang jelas, harap diinformasikan melalui email ke
                   kuliah.atol@yahoo.co.id
                  Kritik dan saran ditunggu.

                   MATERI BERIKUTNYA
            Tambah, Edit, Delete, Pencarian Data
                      (Tingkat Lanjut)

            Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

1211510555 irfan adi rifangga tugas7_ku
1211510555 irfan adi rifangga tugas7_ku1211510555 irfan adi rifangga tugas7_ku
1211510555 irfan adi rifangga tugas7_kuIrfanRifangga
 
Jquery Ajax Part 1 by Yussan
Jquery Ajax Part 1 by YussanJquery Ajax Part 1 by Yussan
Jquery Ajax Part 1 by YussanYusuf A.H.
 
Tugas 2 0317-imelda felicia-1412510545
Tugas 2 0317-imelda felicia-1412510545Tugas 2 0317-imelda felicia-1412510545
Tugas 2 0317-imelda felicia-1412510545imeldafelicia
 
Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602
Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602
Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602dewiapril1996
 
Tugas7 ki-0316-rekweb
Tugas7 ki-0316-rekwebTugas7 ki-0316-rekweb
Tugas7 ki-0316-rekwebUmmi khairani
 
Distributed Database Using Oracle
Distributed Database Using OracleDistributed Database Using Oracle
Distributed Database Using OracleLaboratorium Sirkel
 
Pengaplikasian halaman Log-in berbasis MySQL
Pengaplikasian halaman Log-in berbasis MySQLPengaplikasian halaman Log-in berbasis MySQL
Pengaplikasian halaman Log-in berbasis MySQLeckoep
 

La actualidad más candente (8)

1211510555 irfan adi rifangga tugas7_ku
1211510555 irfan adi rifangga tugas7_ku1211510555 irfan adi rifangga tugas7_ku
1211510555 irfan adi rifangga tugas7_ku
 
Jquery Ajax Part 1 by Yussan
Jquery Ajax Part 1 by YussanJquery Ajax Part 1 by Yussan
Jquery Ajax Part 1 by Yussan
 
Tugas 2 0317-imelda felicia-1412510545
Tugas 2 0317-imelda felicia-1412510545Tugas 2 0317-imelda felicia-1412510545
Tugas 2 0317-imelda felicia-1412510545
 
Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602
Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602
Tugas 2 0317-dewi apriliani-1412510602
 
Tugas7 ki-0316-rekweb
Tugas7 ki-0316-rekwebTugas7 ki-0316-rekweb
Tugas7 ki-0316-rekweb
 
Distributed Database Using Oracle
Distributed Database Using OracleDistributed Database Using Oracle
Distributed Database Using Oracle
 
Pengaplikasian halaman Log-in berbasis MySQL
Pengaplikasian halaman Log-in berbasis MySQLPengaplikasian halaman Log-in berbasis MySQL
Pengaplikasian halaman Log-in berbasis MySQL
 
Tutorial my sql
Tutorial my sqlTutorial my sql
Tutorial my sql
 

Destacado

Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003
Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003
Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003Materi Kuliah Online
 
Penggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara Wireless
Penggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara WirelessPenggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara Wireless
Penggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara WirelessMateri Kuliah Online
 
Penggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan Telepon
Penggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan TeleponPenggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan Telepon
Penggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan TeleponMateri Kuliah Online
 
Studi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFID
Studi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFIDStudi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFID
Studi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFIDMateri Kuliah Online
 
aplikasi database berbasis web - studi kasus 2010
aplikasi database berbasis web - studi kasus 2010aplikasi database berbasis web - studi kasus 2010
aplikasi database berbasis web - studi kasus 2010Materi Kuliah Online
 
Proses dan Penjadualan : Prioritas dan Multiprosesor
Proses dan Penjadualan : Prioritas dan MultiprosesorProses dan Penjadualan : Prioritas dan Multiprosesor
Proses dan Penjadualan : Prioritas dan MultiprosesorMateri Kuliah Online
 
Pembekalan KKN Oensoed
Pembekalan KKN OensoedPembekalan KKN Oensoed
Pembekalan KKN OensoedEdwar Fitri
 
11 aplikasi teknologi online - session dan aplikasinya
11   aplikasi teknologi online - session dan aplikasinya11   aplikasi teknologi online - session dan aplikasinya
11 aplikasi teknologi online - session dan aplikasinyaMateri Kuliah Online
 
02 13 simulasi pasar lpoint
02 13 simulasi pasar lpoint02 13 simulasi pasar lpoint
02 13 simulasi pasar lpointstiemberau2
 
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat IndonesiaBung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat IndonesiaPuguh Nugroho
 
Entrepreneurship unpar
Entrepreneurship   unparEntrepreneurship   unpar
Entrepreneurship unparEdwar Fitri
 
Menambahkan slide dengan gambar animasi dan film
Menambahkan slide dengan gambar animasi dan filmMenambahkan slide dengan gambar animasi dan film
Menambahkan slide dengan gambar animasi dan filmTedi Ariandi
 
Jadwal Lengkap Piala AFF 2012
Jadwal Lengkap Piala AFF 2012Jadwal Lengkap Piala AFF 2012
Jadwal Lengkap Piala AFF 2012Puguh Nugroho
 

Destacado (20)

Pengertian dan cara kerja processor
Pengertian dan cara kerja processorPengertian dan cara kerja processor
Pengertian dan cara kerja processor
 
Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003
Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003
Melangkah dengan Microsoft Windows Server 2003
 
Interfacing Number Display
Interfacing Number DisplayInterfacing Number Display
Interfacing Number Display
 
Penggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara Wireless
Penggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara WirelessPenggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara Wireless
Penggunaan DT-Basic Untuk Membaca Nomor Identitas Secara Wireless
 
Penggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan Telepon
Penggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan TeleponPenggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan Telepon
Penggunaan DT-51 Untuk Komunikasi Mikrokontroler Melalui Jaringan Telepon
 
mobile based ui
mobile based uimobile based ui
mobile based ui
 
Studi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFID
Studi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFIDStudi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFID
Studi Mengenai Aspek Privasi pada Sistem RFID
 
aplikasi database berbasis web - studi kasus 2010
aplikasi database berbasis web - studi kasus 2010aplikasi database berbasis web - studi kasus 2010
aplikasi database berbasis web - studi kasus 2010
 
Proses dan Penjadualan : Prioritas dan Multiprosesor
Proses dan Penjadualan : Prioritas dan MultiprosesorProses dan Penjadualan : Prioritas dan Multiprosesor
Proses dan Penjadualan : Prioritas dan Multiprosesor
 
Remote control alarm sepeda motor
Remote control alarm sepeda motorRemote control alarm sepeda motor
Remote control alarm sepeda motor
 
Access control-systems
Access control-systemsAccess control-systems
Access control-systems
 
Arsitektur Sistem Basis Data
Arsitektur Sistem Basis DataArsitektur Sistem Basis Data
Arsitektur Sistem Basis Data
 
Pembekalan KKN Oensoed
Pembekalan KKN OensoedPembekalan KKN Oensoed
Pembekalan KKN Oensoed
 
11 aplikasi teknologi online - session dan aplikasinya
11   aplikasi teknologi online - session dan aplikasinya11   aplikasi teknologi online - session dan aplikasinya
11 aplikasi teknologi online - session dan aplikasinya
 
02 13 simulasi pasar lpoint
02 13 simulasi pasar lpoint02 13 simulasi pasar lpoint
02 13 simulasi pasar lpoint
 
Cilok
CilokCilok
Cilok
 
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat IndonesiaBung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
Bung Karno - Penjambung Lidah Rakjat Indonesia
 
Entrepreneurship unpar
Entrepreneurship   unparEntrepreneurship   unpar
Entrepreneurship unpar
 
Menambahkan slide dengan gambar animasi dan film
Menambahkan slide dengan gambar animasi dan filmMenambahkan slide dengan gambar animasi dan film
Menambahkan slide dengan gambar animasi dan film
 
Jadwal Lengkap Piala AFF 2012
Jadwal Lengkap Piala AFF 2012Jadwal Lengkap Piala AFF 2012
Jadwal Lengkap Piala AFF 2012
 

Similar a PHP-MYSQL

Membuat mvc framework sederhana dengan php
Membuat mvc framework sederhana dengan phpMembuat mvc framework sederhana dengan php
Membuat mvc framework sederhana dengan phpCahya Dwiana SN
 
Koneksi PHP ke Database MySQL menggunakan MySQLi Extension
Koneksi PHP ke Database MySQL menggunakan MySQLi ExtensionKoneksi PHP ke Database MySQL menggunakan MySQLi Extension
Koneksi PHP ke Database MySQL menggunakan MySQLi ExtensionI Putu Hariyadi
 
Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF
Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDFWorkshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF
Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDFAchmad Solichin
 
Laporan praktikum modul 6 pemrogrman database dengan jdbc
Laporan praktikum modul 6 pemrogrman database dengan jdbcLaporan praktikum modul 6 pemrogrman database dengan jdbc
Laporan praktikum modul 6 pemrogrman database dengan jdbcDevi Apriansyah
 
Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587
Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587
Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587nurul azmi
 
Modul Praktikum Sistem Basis Data
Modul Praktikum Sistem Basis Data Modul Praktikum Sistem Basis Data
Modul Praktikum Sistem Basis Data Wahyu Widodo
 
Manipulasi database mysql dgn php
Manipulasi database mysql dgn phpManipulasi database mysql dgn php
Manipulasi database mysql dgn phpHaswi Haswi
 
Koneksi database menggunakan jsp
Koneksi database menggunakan jspKoneksi database menggunakan jsp
Koneksi database menggunakan jspYuna Argadewi
 
TA MySQL Master- Slave Replication
TA MySQL Master- Slave ReplicationTA MySQL Master- Slave Replication
TA MySQL Master- Slave ReplicationOktavianip34
 
Jeni Web Programming Bab 3 Advanced Servlets
Jeni Web Programming Bab 3 Advanced ServletsJeni Web Programming Bab 3 Advanced Servlets
Jeni Web Programming Bab 3 Advanced ServletsIndividual Consultants
 
Wawan tutorial-zend-bagian-1-3
Wawan tutorial-zend-bagian-1-3Wawan tutorial-zend-bagian-1-3
Wawan tutorial-zend-bagian-1-3Haswi Haswi
 
Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832
Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832
Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832fahreza yozi
 
Belajar membuat modul crud di laravel 5
Belajar membuat modul crud di laravel 5Belajar membuat modul crud di laravel 5
Belajar membuat modul crud di laravel 5Welly Rosadi, Mochamad
 
Pengolahan Database Dengan MySQL
Pengolahan Database Dengan MySQLPengolahan Database Dengan MySQL
Pengolahan Database Dengan MySQLI Putu Hariyadi
 
Laporan praktikum modul 5 (pemrogrman database dengan odbc)
Laporan praktikum modul 5 (pemrogrman database dengan odbc)Laporan praktikum modul 5 (pemrogrman database dengan odbc)
Laporan praktikum modul 5 (pemrogrman database dengan odbc)Devi Apriansyah
 
Kolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQL
Kolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQLKolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQL
Kolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQLI Putu Arya Dharmaadi
 

Similar a PHP-MYSQL (20)

Query Mysql pada PHP
Query Mysql pada PHPQuery Mysql pada PHP
Query Mysql pada PHP
 
Fungsi php mysql
Fungsi php mysqlFungsi php mysql
Fungsi php mysql
 
Membuat mvc framework sederhana dengan php
Membuat mvc framework sederhana dengan phpMembuat mvc framework sederhana dengan php
Membuat mvc framework sederhana dengan php
 
Koneksi PHP ke Database MySQL menggunakan MySQLi Extension
Koneksi PHP ke Database MySQL menggunakan MySQLi ExtensionKoneksi PHP ke Database MySQL menggunakan MySQLi Extension
Koneksi PHP ke Database MySQL menggunakan MySQLi Extension
 
Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF
Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDFWorkshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF
Workshop PHP: Laporan HTML, Excel, PDF
 
Laporan praktikum modul 6 pemrogrman database dengan jdbc
Laporan praktikum modul 6 pemrogrman database dengan jdbcLaporan praktikum modul 6 pemrogrman database dengan jdbc
Laporan praktikum modul 6 pemrogrman database dengan jdbc
 
Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587
Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587
Tugas 2 0317-nurul azmi-1412510587
 
Modul Praktikum Sistem Basis Data
Modul Praktikum Sistem Basis Data Modul Praktikum Sistem Basis Data
Modul Praktikum Sistem Basis Data
 
Manipulasi database mysql dgn php
Manipulasi database mysql dgn phpManipulasi database mysql dgn php
Manipulasi database mysql dgn php
 
Koneksi database menggunakan jsp
Koneksi database menggunakan jspKoneksi database menggunakan jsp
Koneksi database menggunakan jsp
 
16406 pertemuan17(konsep basis-data-di-web)
16406 pertemuan17(konsep basis-data-di-web)16406 pertemuan17(konsep basis-data-di-web)
16406 pertemuan17(konsep basis-data-di-web)
 
TA MySQL Master- Slave Replication
TA MySQL Master- Slave ReplicationTA MySQL Master- Slave Replication
TA MySQL Master- Slave Replication
 
Jeni Web Programming Bab 3 Advanced Servlets
Jeni Web Programming Bab 3 Advanced ServletsJeni Web Programming Bab 3 Advanced Servlets
Jeni Web Programming Bab 3 Advanced Servlets
 
Wawan tutorial-zend-bagian-1-3
Wawan tutorial-zend-bagian-1-3Wawan tutorial-zend-bagian-1-3
Wawan tutorial-zend-bagian-1-3
 
Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832
Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832
Tugas 2 0317-fahreza yozi-1612510832
 
Laporan_PHP-MySQL
Laporan_PHP-MySQLLaporan_PHP-MySQL
Laporan_PHP-MySQL
 
Belajar membuat modul crud di laravel 5
Belajar membuat modul crud di laravel 5Belajar membuat modul crud di laravel 5
Belajar membuat modul crud di laravel 5
 
Pengolahan Database Dengan MySQL
Pengolahan Database Dengan MySQLPengolahan Database Dengan MySQL
Pengolahan Database Dengan MySQL
 
Laporan praktikum modul 5 (pemrogrman database dengan odbc)
Laporan praktikum modul 5 (pemrogrman database dengan odbc)Laporan praktikum modul 5 (pemrogrman database dengan odbc)
Laporan praktikum modul 5 (pemrogrman database dengan odbc)
 
Kolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQL
Kolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQLKolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQL
Kolaborasi jQuery, AJAX, PHP, dan MySQL
 

Más de Materi Kuliah Online

Pengenalan Rekayasa Perangkat Lunak
Pengenalan Rekayasa Perangkat LunakPengenalan Rekayasa Perangkat Lunak
Pengenalan Rekayasa Perangkat LunakMateri Kuliah Online
 
Internet dan Layanan Aplikasi Terdistribusi
Internet dan Layanan Aplikasi TerdistribusiInternet dan Layanan Aplikasi Terdistribusi
Internet dan Layanan Aplikasi TerdistribusiMateri Kuliah Online
 
Aspek Security pada Penerapan m-Commerce di Indonesia
Aspek Security pada Penerapan m-Commerce di IndonesiaAspek Security pada Penerapan m-Commerce di Indonesia
Aspek Security pada Penerapan m-Commerce di IndonesiaMateri Kuliah Online
 
A Comparison of Proximity Authentication Approaches
A Comparison of Proximity Authentication ApproachesA Comparison of Proximity Authentication Approaches
A Comparison of Proximity Authentication ApproachesMateri Kuliah Online
 
Kajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi Keamanan
Kajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi KeamananKajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi Keamanan
Kajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi KeamananMateri Kuliah Online
 
Catu Daya dan Rangkaian Penyearah Gelombang
Catu Daya dan Rangkaian Penyearah GelombangCatu Daya dan Rangkaian Penyearah Gelombang
Catu Daya dan Rangkaian Penyearah GelombangMateri Kuliah Online
 
Simulasi Anti Integral Windup dengan Clamp Integrator
Simulasi Anti Integral Windup dengan Clamp IntegratorSimulasi Anti Integral Windup dengan Clamp Integrator
Simulasi Anti Integral Windup dengan Clamp IntegratorMateri Kuliah Online
 
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware TechnologyPrinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware TechnologyMateri Kuliah Online
 
Pembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12V
Pembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12VPembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12V
Pembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12VMateri Kuliah Online
 
Konsep Pendidikan Tinggi Berbasis E-Learning
Konsep Pendidikan Tinggi Berbasis E-LearningKonsep Pendidikan Tinggi Berbasis E-Learning
Konsep Pendidikan Tinggi Berbasis E-LearningMateri Kuliah Online
 
Pengaturan Level Sistem SCPC-FM untuk Memperoleh Performansi yang Baik dalam ...
Pengaturan Level Sistem SCPC-FM untuk Memperoleh Performansi yang Baik dalam ...Pengaturan Level Sistem SCPC-FM untuk Memperoleh Performansi yang Baik dalam ...
Pengaturan Level Sistem SCPC-FM untuk Memperoleh Performansi yang Baik dalam ...Materi Kuliah Online
 
Penataan Spektrum Frekuensi Radio Layanan Akses Pita Lebar Berbasis Nirkabel
Penataan Spektrum Frekuensi Radio Layanan Akses Pita Lebar Berbasis NirkabelPenataan Spektrum Frekuensi Radio Layanan Akses Pita Lebar Berbasis Nirkabel
Penataan Spektrum Frekuensi Radio Layanan Akses Pita Lebar Berbasis NirkabelMateri Kuliah Online
 
Perancangan dan Pengkajian UHF Spread Spectrum Ethernet Radio
Perancangan dan Pengkajian UHF Spread Spectrum Ethernet RadioPerancangan dan Pengkajian UHF Spread Spectrum Ethernet Radio
Perancangan dan Pengkajian UHF Spread Spectrum Ethernet RadioMateri Kuliah Online
 
Akuisisi Runtun Pseudo Noise Tanpa Dan Dengan Modulasi Menggunakan Teknik Pen...
Akuisisi Runtun Pseudo Noise Tanpa Dan Dengan Modulasi Menggunakan Teknik Pen...Akuisisi Runtun Pseudo Noise Tanpa Dan Dengan Modulasi Menggunakan Teknik Pen...
Akuisisi Runtun Pseudo Noise Tanpa Dan Dengan Modulasi Menggunakan Teknik Pen...Materi Kuliah Online
 
Rancangan dan Implementasi Prototipe Sistem Kendali Jarak Jauh
Rancangan dan Implementasi Prototipe Sistem Kendali Jarak Jauh Rancangan dan Implementasi Prototipe Sistem Kendali Jarak Jauh
Rancangan dan Implementasi Prototipe Sistem Kendali Jarak Jauh Materi Kuliah Online
 
Optimalisasi Service Channel Approach Link Radio Komunikasi Selular
Optimalisasi Service Channel Approach Link Radio Komunikasi SelularOptimalisasi Service Channel Approach Link Radio Komunikasi Selular
Optimalisasi Service Channel Approach Link Radio Komunikasi SelularMateri Kuliah Online
 

Más de Materi Kuliah Online (20)

Sekilas tentang HaKI
Sekilas tentang HaKISekilas tentang HaKI
Sekilas tentang HaKI
 
Pengenalan Rekayasa Perangkat Lunak
Pengenalan Rekayasa Perangkat LunakPengenalan Rekayasa Perangkat Lunak
Pengenalan Rekayasa Perangkat Lunak
 
Pemodelan Basis Data Lainnya
Pemodelan Basis Data LainnyaPemodelan Basis Data Lainnya
Pemodelan Basis Data Lainnya
 
Internet dan Layanan Aplikasi Terdistribusi
Internet dan Layanan Aplikasi TerdistribusiInternet dan Layanan Aplikasi Terdistribusi
Internet dan Layanan Aplikasi Terdistribusi
 
Aspek Security pada Penerapan m-Commerce di Indonesia
Aspek Security pada Penerapan m-Commerce di IndonesiaAspek Security pada Penerapan m-Commerce di Indonesia
Aspek Security pada Penerapan m-Commerce di Indonesia
 
A Comparison of Proximity Authentication Approaches
A Comparison of Proximity Authentication ApproachesA Comparison of Proximity Authentication Approaches
A Comparison of Proximity Authentication Approaches
 
Kajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi Keamanan
Kajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi KeamananKajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi Keamanan
Kajian Perkembangan Teknologi Smart Card dari Segi Keamanan
 
Catu Daya dan Rangkaian Penyearah Gelombang
Catu Daya dan Rangkaian Penyearah GelombangCatu Daya dan Rangkaian Penyearah Gelombang
Catu Daya dan Rangkaian Penyearah Gelombang
 
Dioda dan Catu Daya
Dioda dan Catu DayaDioda dan Catu Daya
Dioda dan Catu Daya
 
Simulasi Anti Integral Windup dengan Clamp Integrator
Simulasi Anti Integral Windup dengan Clamp IntegratorSimulasi Anti Integral Windup dengan Clamp Integrator
Simulasi Anti Integral Windup dengan Clamp Integrator
 
Radio Frequency Identification
Radio Frequency IdentificationRadio Frequency Identification
Radio Frequency Identification
 
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware TechnologyPrinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
Prinsip-prinsip Asas E-Construction, K-Constructions dan Groupware Technology
 
Pembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12V
Pembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12VPembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12V
Pembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12V
 
Konsep Pendidikan Tinggi Berbasis E-Learning
Konsep Pendidikan Tinggi Berbasis E-LearningKonsep Pendidikan Tinggi Berbasis E-Learning
Konsep Pendidikan Tinggi Berbasis E-Learning
 
Pengaturan Level Sistem SCPC-FM untuk Memperoleh Performansi yang Baik dalam ...
Pengaturan Level Sistem SCPC-FM untuk Memperoleh Performansi yang Baik dalam ...Pengaturan Level Sistem SCPC-FM untuk Memperoleh Performansi yang Baik dalam ...
Pengaturan Level Sistem SCPC-FM untuk Memperoleh Performansi yang Baik dalam ...
 
Penataan Spektrum Frekuensi Radio Layanan Akses Pita Lebar Berbasis Nirkabel
Penataan Spektrum Frekuensi Radio Layanan Akses Pita Lebar Berbasis NirkabelPenataan Spektrum Frekuensi Radio Layanan Akses Pita Lebar Berbasis Nirkabel
Penataan Spektrum Frekuensi Radio Layanan Akses Pita Lebar Berbasis Nirkabel
 
Perancangan dan Pengkajian UHF Spread Spectrum Ethernet Radio
Perancangan dan Pengkajian UHF Spread Spectrum Ethernet RadioPerancangan dan Pengkajian UHF Spread Spectrum Ethernet Radio
Perancangan dan Pengkajian UHF Spread Spectrum Ethernet Radio
 
Akuisisi Runtun Pseudo Noise Tanpa Dan Dengan Modulasi Menggunakan Teknik Pen...
Akuisisi Runtun Pseudo Noise Tanpa Dan Dengan Modulasi Menggunakan Teknik Pen...Akuisisi Runtun Pseudo Noise Tanpa Dan Dengan Modulasi Menggunakan Teknik Pen...
Akuisisi Runtun Pseudo Noise Tanpa Dan Dengan Modulasi Menggunakan Teknik Pen...
 
Rancangan dan Implementasi Prototipe Sistem Kendali Jarak Jauh
Rancangan dan Implementasi Prototipe Sistem Kendali Jarak Jauh Rancangan dan Implementasi Prototipe Sistem Kendali Jarak Jauh
Rancangan dan Implementasi Prototipe Sistem Kendali Jarak Jauh
 
Optimalisasi Service Channel Approach Link Radio Komunikasi Selular
Optimalisasi Service Channel Approach Link Radio Komunikasi SelularOptimalisasi Service Channel Approach Link Radio Komunikasi Selular
Optimalisasi Service Channel Approach Link Radio Komunikasi Selular
 

Último

MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTIndraAdm
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 

Último (20)

MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 

PHP-MYSQL

  • 1. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom 1 APLIKASI DATABASE BERBASIS WEB DENGAN PHP & MYSQL (BAGIAN 1) TEKNIK INFORMATIKA – UNIKOM (2008)
  • 2. Materi Hari ini 2  Cara Kerja Aplikasi Database Berbasis Web dengan PHP & MySQL  Koneksi Ke Database Server MySQL  Parameter Koneksi Database (Alamat Server, Port, User Name, Password, Nama Database)  Function PHP yang banyak digunakan untuk mengakses Database MySQL  MySQL_Connect  MySQL_Select_DB  MySQL_Query  MySQL_Insert_ID  MySQL_Num_Rows  MySQL_Affected_Rows  MySQL_Fetch_Row  MySQL_Fetch_Assoc  MySQL_Fetch_Array  MySQL_Fetch_Object  MySQL_Close  Dan lain-lain  Contoh Aplikasi Web Database Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 3. Cara Kerja Aplikasi Database 3 Berbasis Web dengan PHP & MySQL PHP Database Web Server Client Interpreter Server 1 2 <?php 3 <?php 6 5 <?php 4 1. Client mengakses suatu halaman di web server (melakukan Request) 2. Jika file yang diakses adalah PHP, maka akan diteruskan ke PHP Interpreter untuk dieksekusi 3. Jika dalam file PHP ada function yang akan mengakses database, maka PHP interpreter akan mengakses database sesuai script PHP yang ada. 4. Database server mengirimkan data (jika pencarian atau pengambilan data) atau informasi mengenai aktivitas web yang dilakukan (status penyisipan, pengeditan dan penghapusan). 5. PHP Interperter mengembalikan hasil interpretasi PHP ke Web Server untuk dikirimkan ke client 6. Web Server mengirim hasil eksekusi file ke client (dalam bentuk halaman web) sebagai Response. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 4. Koneksi Ke Database Server MySQL 4  Koneksi ke database server MySQL memerlukan 5 parameter, yaitu  Alamat Server adalah alamat lokasi server. Alamat boleh diisi dengan alamat IP Address komputer server, Nama Komputer Server  Port adalah nomor port TCP/IP yang digunakan oleh MySQL untuk melakukan koneksi ke client. Jika tidak disebutkan, default nomor port MySQL adalah 3306  UserName adalah nama user yang akan digunakan oleh client. Nama user berpengaruh terhadap hak akses user terhadap database  Password adalah password autentifikasi username  Nama Database adalah nama database yang akan diakses oleh client. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 5. Function PHP untuk Database MySQL 5  Function MySQL_Connect Digunakan untuk membuka koneksi ke server MySQL resource mysql_connect ( string server , string username , string password) Parameter Function : 1. Server berisi nama server diikuti dengan portnya (jika tidak 3306). Contoh : “localhost”, “localhost:3305”,“123.123.23.11”, “mysql.unikom.ac.id” 2. Username berisi nama user yang digunakan untuk mengakses database 3. Password berisi password user yang digunakan untuk mengakses database. Nilai Kembalian Function (Return Value) : Identifier link MySQL (resource) jika koneksi dapat dilakukan, dan function ini akan mereturnkan nilai FALSE jika koneksi tidak bisa dilakukan (gagal) Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 6. Function PHP untuk Database MySQL 6  Contoh MySQL_Connect() 01: <?php 02: $link = mysql_connect('localhost', 'admin', 'adminpass'); 03: if (!$link) { 04: die('Could not connect: ' . mysql_error()); 05: } 06: echo 'Connected successfully'; 07: mysql_close($link); 08: ?> Keterangan Baris : 02 : Lakukan koneksi dengan server=localhost, user=admin dan password adminpass. Simpan return value di $link. 03 : Jika koneksi tidak berhasil (!$link), maka jalankan perintah die dengan menampilkan pesan “Could not Connect “ diikuti dengan pesan kesalahannya (mysql_error()) 06 : Menampilkan “Connected successfully”. Di baris ini bisa dipastikan bahwa koneksi berjalan dengan baik. Karena jika koneksi tidak bisa dilakukan, maka script ini akan berhenti di perintah die. 07 : Menutup koneksi yang tersimpan di identifier $link. Jika variable $link tidak dituliskan, maka akan menutup koneksi terakhir yang dilakukan. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 7. Function PHP untuk Database MySQL 7  Function MySQL_Select_DB Digunakan untuk memilih database yang akan diakses. bool MYSQL_SELECT_DB ( string database_name [, resource link_identifier] ) Parameter Function : 1. Database_name berisi nama database yang akan diakses. 2. Link_identifier berisi link identifier yang didapatkan ketika melakukan koneksi database. Nilai Kembalian (Return Value): TRUE jika database bisa dibuka, FALSE jika database tidak bisa dibuka (mungkin salah nama database, atau user tidak diperbolehkan mengakses database tersebut) Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 8. Function PHP untuk Database MySQL 8  Contoh MySQL_Select_DB <?php $link = mysql_connect('localhost', 'mysql_user', 'mysql_password'); if (!$link) { die('Not connected : ' . mysql_error()); } // gunakan database mydb sebagai database aktif $db = mysql_select_db(„mydb', $link); if (!$db) { die (' Error : ' . mysql_error()); } ?> Keterangan :  “$db = mysql_select_db('mydb', $link);” berguna untuk memilih database mydb sebagai database aktif. Nilai kembalian dari function ini disimpan dalam variable $db. Jika $db bernilai TRUE berarti database bisa digunakan, tetapi jika $db bernilai FALSE berarti database tidak bisa digunakan.  Jika $db bernilai FALSE, maka script PHP berhenti di perintah die yang akan menampilkan pesan error yang terjadi. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 9. Function PHP untuk Database MySQL 9  Function MySQL_Query Digunakan untuk mengeksekusi perintah query (SQL). resource MYSQL_QUERY ( string query [, resource link_identifier] ) Parameter Function : 1. Query adalah string yang berisi SQL yang akan dieksekusi. 2. Link_identifier berisi link identifier yang didapatkan ketika melakukan koneksi database. Nilai Kembalian (Return Value): Jika query dapat dieksekusi dengan sukses, maka function ini akan mengembalikan resource hasil (result resource) dan akan mengembalikan nilai FALSE jika query gagal dieksekusi. Resource hasil akan digunakan di langkah- langkah selanjutnya, misalnya ketika akan mengambil data hasil query. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 10. Function PHP untuk Database MySQL 10  Contoh MySQL_Query <?php $link = mysql_connect('localhost', 'mysql_user', 'mysql_password'); // gunakan database mydb sebagai database aktif $db = mysql_select_db('mydb', $link); $res = mysql_query(„select * from dataku', $link); if (!$res) { die (' Error : ' . mysql_error()); } ?> Keterangan :  “$res = mysql_query(„select * from dataku', $link);” berguna untuk mengeksekusi query “select * from dataku” sesuai dengan koneksi $link. Nilai kembalian dari function ini disimpan dalam variable $res. Jika $res berisi identifier ke hasil query, berarti query suksesk dijalankan. Tetapi jika $res bernilai FALSE berarti query gagal dieksekusi.  Jika $res bernilai FALSE, maka script PHP berhenti di perintah die yang akan menampilkan pesan error yang terjadi. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 11. Function PHP untuk Database MySQL 11  Function MySQL_Insert_ID Digunakan untuk mengambil ID yang dihasilkan oleh field Auto_Increment yang dilakukan oleh Insert sebelumnya. int MYSQL_INSERT_ID ( [resource link_identifier] ) Parameter Function : 1. Link_identifier berisi link identifier yang didapatkan ketika melakukan koneksi database. Nilai Kembalian (Return Value): Jika insert data Auto_Increment sebelumnya berhasil, maka nilai kembalian dari fungsi ini adalah nilai yang diisikan oleh auto_increment. Jika function ini bernilai 0 berarti perintah insert sebelumnya tidak menghasilkan nilai auto_increment. Function ini juga dapat mengembalikan nilai FALSE jika koneksi database tidak terjadi. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 12. Function PHP untuk Database MySQL 12  Contoh MySQL_Insert_ID <?php $link = mysql_connect('localhost', 'mysql_user', 'mysql_password'); $db = mysql_select_db('mydb', $link); $res = mysql_query('insert into data(no,angka) values(null,”adi”)', $link); // mengambil nilai autonumber terakhir $no = mysql_insert_id($link); echo “Nomor urut terbaru adalah : $no”; ?> Keterangan :  “$no = mysql_insert_id($link);” berguna untuk mengambil nilai auto_number terakhir. Nilai auto_number terakhir akan disimpan dalam variabel $no.  Di baris terakhir, isi variable $no ditampilkan. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 13. Function PHP untuk Database MySQL 13  Function MySQL_Num_Rows Digunakan untuk mengambil banyaknya record/baris yang dihasilkan oleh perintah query SELECT. int MYSQL_NUM_ROWS ( resource result ) Parameter Function : 1. Result berisi identifier result yang didapatkan ketika melakukan eksekusi query. Nilai Kembalian (Return Value): Function ini akan mengembalikan angka yang menunjukan banyaknya record yang dihasilkan oleh perintah query SELECT. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 14. Function PHP untuk Database MySQL 14  Contoh MySQL_Num_Rows <?php $link = mysql_connect("localhost", "mysql_user", "mysql_password"); mysql_select_db("database", $link); $result = mysql_query("SELECT * FROM table1", $link); $banyak_rec = mysql_num_rows($result); echo “Data ditemukan sebanyak $banyak_rec baris"; ?> Keterangan :  “$banyak_rec = mysql_num_rows($result);” berguna untuk mengambil angka banyaknya record hasil eksekusi query SELECT. Nilai kembalian disimpan dalam variabel $banyak_rec.  Di baris terakhir, isi variable $banyak_rec ditampilkan. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 15. Function PHP untuk Database MySQL 15  Function MySQL_Affected_Rows Digunakan untuk mengambil banyaknya record/baris yang diberubah oleh perintah query INSERT, UPDATE, DELETE. int MYSQL_AFFECTED_ROWS ( [resource link_identifier] ) Parameter Function : 1. Link_identifier berisi link identifier yang didapatkan ketika melakukan koneksi database. Nilai Kembalian (Return Value): Function ini akan mengembalikan angka yang menunjukan banyaknya record yang berubah oleh perintah query INSERT, UPDATE dan DELETE. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 16. Function PHP untuk Database MySQL 16  Contoh MySQL_Affected_Rows <?php $link = mysql_connect('localhost', 'mysql_user', 'mysql_password'); mysql_select_db('mydb'); $res=mysql_query('DELETE FROM mytable WHERE id < 10'); $banyak_rec_dihapus=mysql_affected_rows($link) echo “Data yang terhapus adalah: $banyak_rec_dihapus”; ?> Keterangan :  “$banyak_rec_dihapus=mysql_affected_rows()” berguna untuk mengambil angka banyaknya record yang berubah oleh query DELETE.. Nilai kembalian disimpan dalam variabel $banyak_rec_dihapus.  Di baris terakhir, isi variable $banyak_rec_dihapus ditampilkan. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 17. Function PHP untuk Database MySQL 17  Function MySQL_Fetch_Row Digunakan untuk mengambil 1 baris data yang dihasilkan oleh perintah SELECT. Data diberikan dalam bentuk array. array MYSQL_FETCH_ROW ( resource result ) Parameter Function : 1. Result berisi variabel hasil dari suatu eksekusi query. Nilai Kembalian (Return Value): Function ini akan mengembalikan array yang berisi seluruh field/kolom dari 1 baris/record data. Perintah ini akan mengembalikan nilai FALSE jika tidak ada lagi data yang ditunjuk oleh pointer record. Pointer record akan pindah ke record selanjutnya setelah function ini dijalankan. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 18. Function PHP untuk Database MySQL 18  Contoh MySQL_Fetch_Rows <?php $result = mysql_query("SELECT nim,nama FROM mahasiswa WHERE nim = '10106007'"); if (!$result) {// Jika eksekusi query error echo 'Error: ' . mysql_error(); // Tampilkan pesan errornya exit; // Skrip selesai sampai sini } $data= mysql_fetch_row($result); // Ambil 1 baris data dari hasil query $result echo $data[0]; // akan menampilkan data field pertama (index 0) yaitu nim echo $data[1]; // akan menampilkan data field kedua (index 1) yaitu nama ?> Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 19. Function PHP untuk Database MySQL 19  Function MySQL_Fetch_Assoc Digunakan untuk mengambil 1 baris data yang dihasilkan oleh perintah SELECT. Data diberikan dalam bentuk array assosiative (array yang diakses menggunakan nama keynya). array MYSQL_FETCH_ASSOC ( resource result ) Parameter Function : 1. Result berisi variabel hasil dari suatu eksekusi query. Nilai Kembalian (Return Value): Function ini akan mengembalikan array assosiative yang berisi seluruh field/kolom dari 1 baris/record data. Perintah ini akan mengembalikan nilai FALSE jika tidak ada lagi data yang ditunjuk oleh pointer record. Pointer record akan pindah ke record selanjutnya setelah function ini dijalankan. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 20. Function PHP untuk Database MySQL 20  Contoh MySQL_Fetch_Assoc <?php $result = mysql_query("SELECT nim,nama FROM mahasiswa WHERE nim = '10106007'"); if (!$result) { // Jika eksekusi query error echo 'Error: ' . mysql_error(); // Tampilkan pesan errornya exit; // Skrip selesai sampai sini } $data= mysql_fetch_assoc($result); // Ambil 1 baris data dari query $result echo $data['nim']; // akan menampilkan data field nim echo $data['nama']; // akan menampilkan data field nama ?> Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 21. Function PHP untuk Database MySQL 21  Function MySQL_Fetch_Array Digunakan untuk mengambil 1 baris data yang dihasilkan oleh perintah SELECT. Data diberikan boleh dalam bentuk array biasa (sama dengan mysql_fetch_row) atau bentuk array assosiative (sama dengan mysql_fetch_assoc). array MYSQL_FETCH_ARRAY ( resource result [, int result_type] ) Parameter Function : 1. Result berisi variabel hasil dari suatu eksekusi query. 2. Result_type berisi tipe array apa yang akan dikirimkan sebagai return value. Ada tiga kemungkinan isi dari parameter ini yaitu : MYSQL_ASSOC (agar return value berisi array assosiative) , MYSQL_NUM (agar return value berisi array biasa), and nilai defaultnya adalah MYSQL_BOTH (agar return value berisi array biasa dan array assosiative). Nilai Kembalian (Return Value): Function ini akan mengembalikan array yang berisi seluruh field/kolom dari 1 baris/record data. Perintah ini akan mengembalikan nilai FALSE jika tidak ada lagi data yang ditunjuk oleh pointer record. Pointer record akan pindah ke record selanjutnya setelah function ini dijalankan. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 22. Function PHP untuk Database MySQL 22  Contoh MySQL_Fetch_Array dengan MYSQL_NUM <?php mysql_connect("localhost", "mysql_user", "mysql_password") or die("Could not connect: " . mysql_error()); mysql_select_db("dbif"); $result = mysql_query("SELECT nim, nama, kelas FROM mahasiswa"); while ($row = mysql_fetch_array($result, MYSQL_NUM)) { echo "NIM : ".$row[0]. " Nama : ".$row[1]." Kelas : ".$row[2]); } mysql_free_result($result); ?> Keterangan :  Pada contoh ini, perintah “$row = mysql_fetch_array($result, MYSQL_NUM)” disimpan dalam perintah while sehingga perintah ini akan diulang selama data masih ada (selama mysql_fetch_array menghasilkan baris data).  $row[0] akan menampilkan nim, $row[1] akan menampilkan nama, $row[2] akan menampilkan kelas. Urutan field sesuai dengan urutan field di perintah SQL. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 23. Function PHP untuk Database MySQL 23  Contoh MySQL_Fetch_Array dengan MYSQL_ASSOC <?php mysql_connect("localhost", "mysql_user", "mysql_password") or die("Could not connect: " . mysql_error()); mysql_select_db("dbif"); $result = mysql_query("SELECT nim, nama, kelas FROM mahasiswa"); while ($row = mysql_fetch_array($result, MYSQL_ASSOC)) { echo "NIM : ".$row['nim']. " Nama : ".$row['nama']." Kelas : ".$row['kelas']); } mysql_free_result($result); ?> Keterangan :  Pada contoh ini, perintah “$row = mysql_fetch_array($result, MYSQL_NUM)” disimpan dalam perintah while sehingga perintah ini akan diulang selama data masih ada (selama mysql_fetch_array menghasilkan baris data).  $row[0] akan menampilkan nim, $row[1] akan menampilkan nama, $row[2] akan menampilkan kelas. Urutan field sesuai dengan urutan field di perintah SQL. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 24. Function PHP untuk Database MySQL 24  Function MySQL_Fetch_Object Digunakan untuk mengambil 1 baris data yang dihasilkan oleh perintah SELECT. Data diberikan dalam bentuk objek (OOP). object MYSQL_FETCH_OBJECT ( resource result ) Parameter Function : 1. Result berisi variabel hasil dari suatu eksekusi query. Nilai Kembalian (Return Value): Function ini akan mengembalikan sebuah objek yang berisi seluruh field/kolom dari 1 baris/record data. Perintah ini akan mengembalikan nilai FALSE jika tidak ada lagi data yang ditunjuk oleh pointer record. Pointer record akan pindah ke record selanjutnya setelah function ini dijalankan. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 25. Function PHP untuk Database MySQL 25  Contoh MySQL_Fetch_Object <?php $result = mysql_query("SELECT nim,nama FROM mahasiswa WHERE nim = '10106007'"); if (!$result) { // Jika eksekusi query error echo 'Error: ' . mysql_error(); // Tampilkan pesan errornya exit; // Skrip selesai sampai sini } $data= mysql_fetch_object($result); // Ambil 1 baris data dari query $result echo $data->nim; // akan menampilkan data properti nim echo $data->nama; // akan menampilkan data properti nama ?> Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 26. Function PHP untuk Database MySQL 26  Function MySQL_Close Digunakan untuk menutup koneksi mysql yang telah dilakukan. bool MYSQL_CLOSE ( [resource link_identifier] ) Parameter Function : 1. Link_identifier berisi variabel link yang menunjuk hasil koneksi. Nilai Kembalian (Return Value): Function ini akan mengembalikan nilai boolean TRUE jika penutupan koneksi bisa dilakukan dan mengembalikan nilai boolean FALSE jika pentutupan koneksi gagal dilakukan. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 27. Function PHP untuk Database MySQL 27  Contoh MySQL_Fetch_Object <?php $link = mysql_connect('localhost', 'mysql_user', 'mysql_password'); if (!$link) { die('Could not connect: ' . mysql_error()); } echo 'Connected successfully'; mysql_close($link); //tutup koneksi yang telah dibuat ?> Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 28. Contoh Aplikasi Web Database 28 (Statistik Traffic Web) Contoh Kasus : Anda diminta untuk membuat suatu halaman web yang menampilkan informasi mengenai traffic situs anda. Informasi yang diinginkan adalah Halaman yang diakses, Waktu Pengaksesan dan IP Client yang mengakses situs tersebut. Setiap halaman yang ada, harus dapat menangkap informasi tersebut dan menyimpannya dalam sebuah database. Informasi yang ingin ditampilkan adalah informasi 20 pengaksesan situs terakhir. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 29. Langkah 1. 29 Analisis Untuk Source Code  Carilah cara untuk mendapatkan informasi yang diinginkan. Mungkin anda akan mendapatkan hal berikut ini :  Untuk mendapatkan waktu pengaksesan, bisa menggunakan fungsi now() dari mysql atau getdate() dari PHP  Untuk mendapatkan IP Client, bisa menggunakan variable $_SERVER['REMOTE_ADDR']  Untuk mendapatkan file yang diakses, dapat menggunakan variable $_SERVER['PHP_SELF'] Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 30. Langkah 2. 30 Pembuatan Database  Berdasarkan kasus, kita diminta untuk menangkap 3 data (waktu, halaman dan IP). Sehingga minimal kita harus mempunyai sebuah tabel yang memiliki 3 field. Tetapi sebagai bahan pembelajaran, pada tabel akan dibuat menjadi 4 field dengan menambahkan field nomor yang merupakan field auto increment yang mencatat berapa kunjungan yang telah terjadi. (Pembelajaran menggunakan field auto increment) Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 31. Langkah 2b 31  Buat database misalnya dengan nama db10100000, dengan cara membuka browser dengan alamat http://localhost/phpmyadmin, isi nama database dengan 1db10100000 kemudian klik tombol “Create” Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 32. Langkah 2c 32  Buat tabel dengan nama “kunjungan” untuk menyimpan data traffic web. Dengan cara mencari bagian “create new table on database db101000000” dengan mengisi Nama Tabel kunjungan dan Banyak Field 4 (nomor, halaman, waktu, ip). Klik tombol “Go” Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 33. Langkah 2d 33  Buat struktur tabel untuk tabel “kunjungan”. Lihat gambar di bawah ini. Isi strukturnya seperti di bawah ini. Jika telah selesai klik tombol “Save”, yang akan menghasilkan query seperti di bawah. PrimaryKey Auto Increment Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 34. Langkah 2e 34  Database “db10100000” dan tabel “kunjungan” telah siap digunakan. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 35. Langkah 3. 35 Membuat Fungsi Koneksi Database  Membuat Fungsi untuk Koneksi Database yang berguna untuk melakukan koneksi database. Langkah pembuatannya adalah :  Buka file lib_func.php  Buat fungsi baru untuk koneksi database. Tempatkan fungsi di bagian atas file karena akan dipakai oleh fungsi-fungsi berikutnya. Isi fungsinya adalah : function koneksidb(){ $host = "localhost"; $database = "db10100000"; $user = "root"; $password = ""; $link=mysql_connect($host,$user,$password); mysql_select_db($database,$link); if(!$link) echo "Error : ".mysql_error(); return $link; } Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 36. Langkah 4. 36 Membuat Fungsi Catat Kunjungan  Membuat Fungsi untuk Catat Kunjungan yang berguna untuk menyimpan informasi pengunjung situs ke database yang telah disediakan. Langkah pembuatannya adalah :  Buka file lib_func.php  Buat fungsi baru untuk mencatat kunjungan. Tempatkan fungsi di bagian bawah fungsi koneksi_db(). Isi fungsinya adalah : function catat_kunjungan(){ $link=koneksi_db();//Lakukan koneksi ke db $ip=$_SERVER['REMOTE_ADDR']; // Ambil IP Client $halaman=$_SERVER['PHP_SELF']; // Ambil Nama File yang Diakses // Susun SQL, simpan di variable $sql $sql="insert into kunjungan values (null, '$halaman', now(),'$ip')"; $res=mysql_query($sql,$link); // Eksekusi Query if(!$res) echo "Error ".mysql_error(); } Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 37. Langkah 5. 37 Membuat Fungsi View Kunjungan  Membuat Fungsi untuk menampilkan 20 data kunjungan terakhir yang mengakses situs. Langkah pembuatannya adalah :  Buka file lib_func.php  Buat fungsi baru untuk mencatat kunjungan. Tempatkan fungsi di bagian bawah fungsi koneksi_db(). Isi fungsinya adalah : Source Code Ada Di Slide Selanjutnya Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 38. Langkah 5b. 38 Membuat Fungsi View Kunjungan function view_kunjungan(){ $link=koneksi_db();//Lakukan koneksi ke db $res=mysql_query("select * from kunjungan order by waktu desc",$link); // Eksekusi Query if(!$res) die("Error ".mysql_error()); // Mulai membuat tabel kunjungan ?> <table border=0 align="center"> <tr align="center" bgcolor="#CCCCCC"><td colspan=4><b>20 KUNJUNGAN TERAKHIR</b></td></tr> <tr align="center" bgcolor="#EEEEEE"><td>No</td><td>Halaman</td><td>Waktu</td><td>IP</td></tr> <?php while($data=mysql_fetch_array($res)){ // Ambil 1 record. Simpan di $data. Ulangi sampai data habis ?> <tr> <td><?php echo $data['nomor'];?></td> <td><?php echo $data['halaman'];?></td> <td><?php echo $data['waktu'];?></td> <td><?php echo $data['ip'];?></td> </tr> <?php } ?> </table> <?php // Akhir membuat tabel kunjungan } Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 39. Langkah 6. Tempatkan Pemanggilan Catat_Kunjungan() 39  Tempatkan Fungsi Catat_ Kunjungan() ke semua file. Sehingga setiap kali file tersebut dipanggil maka akan melakukan pencatatan kunjungan. Ada beberapa cara yang dapat dilakukan (pilih salah satu) yaitu :  Tempatkan pemanggilan catat_kunjungan() di lib_func.php tetapi di luar pendeklarasian function agar otomatis dipanggil ketika lib_func.php dipangil. Contoh : catat_kunjungan(); // Pemanggilan Fungsi Pencatatan Kunjungan // AKHIR DARI LIB_FUNC.PHP ?> Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 40. Langkah 6. Tempatkan Pemanggilan Catat_Kunjungan() 40  Tempatkan pemanggilan catat_kunjungan() di function header_web() di file lib_func.php. Hal ini dimungkinkan jika function header_web() dipanggil di semua file. Boleh juga di function footer_web atau di navigator_web(). Contoh jika ditempatkan di function header_web() : function header_web(){ ?> <font color="white" size=8>http://www.if10100000.co.cc</font> <?php catat_kunjungan(); // Pemanggilan Fungsi Pencatatan Kunjungan } Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 41. Langkah 7. 41 Membuat Halaman View Kunjungan  Halaman View Kunjungan digunakan untuk menampilkan 20 kunjungan terakhir. Cara yang dapat dilakukan adalah :  Copy file baru dari template.php, Save as menjadi kunjungan.php  Edit bagian “Ini Isi Situs” dengan pemanggilan function view_kunjungan().  Simpan file kunjungan.php. Source code “kunjungan.php” ada di slide selanjutnya Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 42. Langkah 7b. 42 Membuat Halaman View Kunjungan Nama File : kunjungan.php <html> <head> <?php include("lib_func.php"); ?> <title>Situs Mahasiswa IF</title> <link rel="SHORTCUT ICON" href="favicon.ico"> <link href="css.css" rel="stylesheet" type="text/css"> </head> <body> <table width="100%" align="center" border=0 bordercolor="#FFFFFF"> <tr><td colspan=3 align="center" bgcolor="#0000CC"><?php header_web();?></td></tr> <tr><td colspan=3 align="center" bgcolor="#FFCC00"><?php navigator_web();?></td></tr> <tr> <td width="250px" valign="top" bgcolor="white"><?php menu_kiri();?></td> <td valign="top"><p class="judul">20 KUNJUNGAN TERAKHIR</p><?php view_kunjungan();?></td> <td width="250px" valign="top" bgcolor="white"><?php menu_kanan();?></td> </tr> <tr><td colspan=3 bgcolor="#FFCC00"><?php footer_web();?></td></tr> </table> </body> </html> Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 43. Langkah 7c. 43 Membuat Halaman View Kunjungan  Tambahkan link ke file “kunjungan.php” pada navigator_web yang ada di file lib_func.php. Sehingga isi funcion navigator web menjadi : function navigator_web(){ ?> | <a href="index.php">Home</a> | <a href="profile.php">Profile</a> | <a href="download.php">Download</a> | <a href="kunjungan.php">Kunjungan</a> | <?php } Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 44. Langkah 8. 44 Test  Lakukan test dengan memanggil http://localhost. Silahkan coba klik link-link yang tersedia beberapa kali.  Klik link Kunjungan yang ada di Navigator Web. Lihat hasilnya. Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom
  • 45. Sekian untuk hari ini 45 Jika ada kesalahan dalam modul ini atau ada yang kurang jelas, harap diinformasikan melalui email ke kuliah.atol@yahoo.co.id Kritik dan saran ditunggu. MATERI BERIKUTNYA Tambah, Edit, Delete, Pencarian Data (Tingkat Lanjut) Modul Aplikasi Teknologi Online – Alif Finandhita, S.Kom