SlideShare a Scribd company logo
1 of 37
01/05/13   1
PERTIDAKSAMAAN LINIER
            DENGAN SATU VARIABEL

          Pertidaksamaan linier dengan
            satu variabel adalah kalimat
           terbuka yang memuat variabel
              berpangkat 1(satu) yang
                 memiliki hubungan
           ketidaksamaan <, >, ≤, dan ≥ .



01/05/13                            2
 Contoh:
           x + 5 ≥ 8
           y - 1 > 7
            a + 5 < 12
           b - 4 ≤ 9




01/05/13                  3
MENYELESAIKAN PERTIDAKSAAN LINIER


                  Dalam penyelesaian
              prtidaksamaan linier, dapat
           digunakan pertidaksamaan yang
             ekuivalen dalam bentuk yang
                   paling sederhana.
           Pertidaksamaan yang ekuivalen
            dapat ditentukan dengan cara ;


01/05/13                           4
1. Menambah,mengurangi, mengali, dan
         membagi kedua ruas persamaan
         dengan bilangan yang sama.
                       Contoh :
         a.        x + 3 ≥ 7
            ⇔ x + 3-3 ≥ 7 - 3
            ⇔           x ≥ 4
      ∴ x ≥ 4 disebut penyelesaian dari
               x+3≥7



01/05/13                           5
b.           3(x + 1) ≥ 18
                ⇔     3x + 3 ≥ 18
                ⇔ 3x + 3 – 3 ≥ 18 - 3
                ⇔          3x ≥ 15
                ⇔           x ≥ 5
           ∴ x ≥ 5 disebut penyelesaian
                   dari : 3(x + 1) ≥ 18


01/05/13                         6
Contoh :

           c.             x - 10 > 3x
               ⇔ x - 10 + 10 > 3x + 10
               ⇔                 x > 3x + 10
               ⇔           x – 3x > 3x – 3x + 10
               ⇔                -2x > 10
               ⇔      ( - ½ ) . -2x > 10 . ( - ½ )
                                 x < -5
             ( tanda ketidaksamaan dibalik karena
           dikalikan dengan bilangan negatif )




01/05/13                                       7
2. Grafik penyelesaian
                   pertidaksamaan.

       • Penyelesaian suatu pertidaksamaan
         dapat dinyatakan dengan noktah-
         noktah ( titik ) pada garis bilangan
         yang disebut grafik penyelesaian.




01/05/13                                8
Contoh :
       Untuk variabel pada bilangan asli
       kurang dari 8, tentukan grafik
       penyelesaian dari : 3x – 1 > x + 5




01/05/13                            9
•   Penyelesaian :
   •       3x – 1 > x + 5
   •       3x – 1 + 1 > x + 5 + 1
   •       3x > x + 6
   •       3x – x > 6
   •       2x > 6
   •        x > 3
   •   Variabel x yang memenuhi adalah : 4, 5, 6, dan 7
   •   Grafik penyelesaiannya adalah :

              ●   ●   ●   ●    ●   ●   ●   ●   ● ● ● ●        ●

              -4 -3 -2    -1   0   1   2   3   4   5    6 7   8




01/05/13                                               10
Contoh Soal

    Untuk   x ∈ { bilangan cacah }, himpunan
     penyelesaian dari 3x – 2 < 13 adalah….
    a. { 0, 1, 2, 3, 4 }
    b. { 0,1, 2, 3, 4, 5 }
    c. { 3, 4, 5, 6, . . . }
    d. { 4, 5, 6, 7, . . . }




01/05/13                              11
Pembahasan:
    3x – 2 < 13, x ∈ { bilangan cacah }
        3x < 13 + 2  pakai cara cepat
        3x < 15
          x<5
    Jadi, himpunan penyelesaiannya adalah :
    { 0, 1, 2, 3, 4 }.




01/05/13                            12
CONTOH SOAL

         Penyelesaian dari pertidaksamaan
              3x – 5 > x + 3 adalah. . . .
       a. x > 2                b. x < 2
       c. x > 4                d. x < 4




01/05/13                             13
Pembahasan:
      3x - 5   > x + 3  pakai cara cepat.
      3x - x   > 3 + 5
          2x   >8
           x   >4

       jadi, penyelesaiannya adalah x > 4.



01/05/13                          14
01/05/13   15
LATIHAN SOAL

      Untuk x ∈ { himpunan cacah }, himpunan
      penyelesaian dari 3x – 5 > x + 3 adalah. . .
      a. { 0, 1, 2, 3 }
      b.   { 0, 1, 2, 3, 4 }
      c.   { 4, 5, 6, 7, . . .}
      d.   { 5, 6, 7, 8, . . .}



01/05/13                               16
Pembahasan:
     x ∈ { himpunan cacah },
     Hp dari 3x – 5 > x + 3
     3x – 5 > x + 3  pakai cara cepat
     3x – x > 3 + 5
          2x > 8
            x>4
     jadi, himpunan penyelesaiannya :
     = { 5, 6, 7, 8, . . .}


01/05/13                           17
LATIHAN SOAL

       Penyelesaian dari pertidaksamaan
          ⅔ ( 6 + 3x ) > 8, adalah. . . .
              a. x > 2        b. x > 4
              c. x < 2        d. x < 4




01/05/13                          18
Pembahasan:
  Penyelesaian ⅔ ( 6 + 3x ) > 8
      ⅔ ( 6 + 3x ) > 8  pakai cara cepat
          4 + 2x > 8
               2x > 8 - 4
               2x > 4
               x > 2


01/05/13                        19
LATIHAN SOAL

             Diketahui pertidaksamaan
         13 – 2( y + 1) > ( y + 1 ) – 8.
        Penyelesaian pertidaksamaan
              tersebut adalah . . .
       a. y > - 6               b. y < - 6
       c. y > 6                 d. y < 6



01/05/13                             20
Pembahasan:
       13 – 2( y + 1) > ( y + 1 ) – 8.
           13 – 2y – 2 > y - 7
                11 – 2y > y - 7
                 - 2y - y > - 7 - 11
                      - 3y > - 18
                         y<6


01/05/13                          21
LATIHAN SOAL

  Sebuah persegi panjang memiliki panjang
    5 cm lebih dari lebarnya dan kelilingnya
     tidak lebih dari 38 cm. Jika lebarnya x
   cm, maka batas-batas nilai x adalah . . .
         a. 0 < x ≤ 7         b. x ≤ 7
          c. x > 7            d. 7 ≤ x ≤ 9



01/05/13                          22
Pembahasan:
         lebar ( l ) = x cm dan panjang
         (p) = x + 5 cm
              p + l = ½ keliling.
        x + 5 + x ≤ ½ ( 38 )
              2x + 5 ≤ 19
                    2x ≤ 19 – 5
                    2x ≤ 14
                      x ≤ 7



01/05/13                               23
01/05/13   24
LATIHAN ULANGAN

      Himpunan        penyelesaian dari :
           -6( a + 2) + 4a ≤ - 6 , adalah ….
             a ≤ -3
             a ≥ -3
             a ≥ -6
             a ≤ -6




01/05/13                               25
Pembahasan:
    Penyelesaian   -6( a + 2) + 4a ≤ - 6
    -6(a + 2) + 4a ≤ - 6
    -6a - 12 + 4a ≤ - 6
               - 2a ≤ - 6 + 12
               - 2a ≤ 6  kalikan dengan (-1)
                 2a ≥ - 6
                  a≥-3



01/05/13                             26
LATIHAN ULANGAN

         Bastian berusia 3 tahun lebih tua
    dari Diah. Jumlah usia mereka kurang
    dari 15 tahun, usia Diah sekarang
    adalah . . .
      a. < 6 tahun          b. > 6 tahun
      c. = 6 tahun          d. = 4 tahun



01/05/13                          27
Pembahasan:
           Misal :
           Usia Diah      = x tahun
           Usia Bastian = x + 3 tahun
           Jumlah usia keduanya < 15 tahun.
             x + x + 3 < 15
                   2x + 3 < 15
                       2x < 15 - 3
                        2x < 12
                         x < 6


01/05/13                              28
LATIHAN ULANGAN
                Jumlah dua bilangan cacah genap
           berurutan kurang dari atau sama dengan
           90. bilangan itu adalah . . .
            a. x ≤ 42 dan x ≤ 48
            b. x ≤ 40 dan x ≤ 50
            c. x ≥ 44 dan x ≥ 46
            d. x ≤ 44 dan x ≤ 46




01/05/13                              29
Pembahasan:
            Misal :
            Bilangan pertama = x
            Bilangan kedua   =x +2
            Jumlah keduanya ≤ 90
            x + x + 2 ≤ 90
                2x + 2 ≤ 90
                    2x ≤ 90 – 2
                    2x ≤ 88
                      x ≤ 44

01/05/13                              30
 Bilangan pertama = x
                          ≤ 44
        Bilangan kedua = x + 2
                       ≤ 44 + 2
                       ≤ 46


        Kedua   bilangan x ≤ 44 dan x ≤ 46


01/05/13                           31
LATIHAN ULANGAN

     Lebar sebuah persegi panjang lebih
  pendek 4 cm dari panjangnya. Jika keliling
  nya sama dengan 72 cm, panjang persegi
            panjang adalah . . .
         a. 16 cm         b. 18 cm
         c. 20 cm         d. 22 cm



01/05/13                         32
Pembahasan:
      Misal   : lebar        =x
                 panjang = x + 4
                 keliling    = 72
          panjang + lebar = ½ keliling.
          x + x + 4 = ½ ( 72 )
               2x + 4 = 36
                       2x = 36 – 4
                        x = 16

01/05/13                           33
Pembahasan:
          lebar pp = x cm
                   = 16 cm
         panjang pp = x + 4
                     = 16 cm + 4 cm
                     = 20 cm
        Jadi, panjang pp adalah 20 cm.




01/05/13                         34
LATIHAN ULANGAN

               Berat badan rata-rata 4 orang siswa
           55 kg. Ketika datang seorang siswa lain,
           berat rata-ratanya menjadi 56 kg. Berat
               badan siswa yang baru datang
                          adalah . . .
               a. 70 kg                b. 68 kg
               c. 60 kg                d. 56 kg




01/05/13                                 35
Pembahasan:
           Rata-rata 4 siswa     = 55 kg
           Total berat 4 siswa   = 4 x 55 kg = 220 kg
           Rata-rata 5 siswa     = 56 kg
           Total berat 5 siswa   = 5 x 56 kg = 280 kg

           Selisih total berat = 280 kg - 220 kg
                               = 60 kg
           Jadi, berat siswa yang baru datang = 60 kg.




01/05/13                                        36
01/05/13   37

More Related Content

What's hot

Fungsi Pembangkit dan deret kuasa
Fungsi Pembangkit dan deret kuasaFungsi Pembangkit dan deret kuasa
Fungsi Pembangkit dan deret kuasaFauziyyah alimuddin
 
Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8
Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8
Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8kreasi_cerdik
 
penjumlahan dan pengurangan bilangan rasional dan sifatnya
penjumlahan dan pengurangan bilangan rasional dan sifatnyapenjumlahan dan pengurangan bilangan rasional dan sifatnya
penjumlahan dan pengurangan bilangan rasional dan sifatnyaDesy Aryanti
 
Soal Ulangan Harian Matematika Materi Lingkaran Kelas 6.docx
Soal Ulangan Harian Matematika Materi Lingkaran Kelas 6.docxSoal Ulangan Harian Matematika Materi Lingkaran Kelas 6.docx
Soal Ulangan Harian Matematika Materi Lingkaran Kelas 6.docxlembayungsenja13
 
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisiContoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisiazrin10
 
Ruang sampel dan titik sampel plus contoh soal
Ruang sampel dan titik sampel plus contoh soalRuang sampel dan titik sampel plus contoh soal
Ruang sampel dan titik sampel plus contoh soalMakna Pujarka
 
Power point tentang Opersi Hitung Bilangan
Power point tentang Opersi Hitung BilanganPower point tentang Opersi Hitung Bilangan
Power point tentang Opersi Hitung BilanganSukardi Adi
 
Bank soal-matematika-smp-volume-bangun-ruang
Bank soal-matematika-smp-volume-bangun-ruangBank soal-matematika-smp-volume-bangun-ruang
Bank soal-matematika-smp-volume-bangun-ruangcah_bagus12
 
Instrumen soal.anti antika.06081181520009
Instrumen soal.anti antika.06081181520009Instrumen soal.anti antika.06081181520009
Instrumen soal.anti antika.06081181520009antiantika
 
Rpp spltv (sistem persamaan linear tiga variabel)
Rpp spltv (sistem persamaan linear tiga variabel)Rpp spltv (sistem persamaan linear tiga variabel)
Rpp spltv (sistem persamaan linear tiga variabel)Aisyah Turidho
 
Model pembelajaran matematika
Model pembelajaran matematikaModel pembelajaran matematika
Model pembelajaran matematikamerisnuspita
 
Lks persegi dan persegi panjang PMR
Lks persegi dan persegi panjang PMRLks persegi dan persegi panjang PMR
Lks persegi dan persegi panjang PMRsherllly aryantama
 
Persegi panjang dan persegi
Persegi panjang dan persegiPersegi panjang dan persegi
Persegi panjang dan persegidinakudus
 

What's hot (20)

Powerpoint SPtLDV
Powerpoint SPtLDVPowerpoint SPtLDV
Powerpoint SPtLDV
 
Fungsi Pembangkit dan deret kuasa
Fungsi Pembangkit dan deret kuasaFungsi Pembangkit dan deret kuasa
Fungsi Pembangkit dan deret kuasa
 
Marzano's Taksonomi
Marzano's TaksonomiMarzano's Taksonomi
Marzano's Taksonomi
 
Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8
Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8
Soal & pembahasan bangun ruang sisi datar kls 8
 
penjumlahan dan pengurangan bilangan rasional dan sifatnya
penjumlahan dan pengurangan bilangan rasional dan sifatnyapenjumlahan dan pengurangan bilangan rasional dan sifatnya
penjumlahan dan pengurangan bilangan rasional dan sifatnya
 
Materi Aljabar pecahan
Materi Aljabar pecahanMateri Aljabar pecahan
Materi Aljabar pecahan
 
Soal Ulangan Harian Matematika Materi Lingkaran Kelas 6.docx
Soal Ulangan Harian Matematika Materi Lingkaran Kelas 6.docxSoal Ulangan Harian Matematika Materi Lingkaran Kelas 6.docx
Soal Ulangan Harian Matematika Materi Lingkaran Kelas 6.docx
 
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisiContoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
Contoh soal penerapan taksonomi bloom revisi
 
Ruang sampel dan titik sampel plus contoh soal
Ruang sampel dan titik sampel plus contoh soalRuang sampel dan titik sampel plus contoh soal
Ruang sampel dan titik sampel plus contoh soal
 
Power point tentang Opersi Hitung Bilangan
Power point tentang Opersi Hitung BilanganPower point tentang Opersi Hitung Bilangan
Power point tentang Opersi Hitung Bilangan
 
Teori himpunan
Teori himpunanTeori himpunan
Teori himpunan
 
Fungsi Pembangkit
Fungsi PembangkitFungsi Pembangkit
Fungsi Pembangkit
 
Bank soal-matematika-smp-volume-bangun-ruang
Bank soal-matematika-smp-volume-bangun-ruangBank soal-matematika-smp-volume-bangun-ruang
Bank soal-matematika-smp-volume-bangun-ruang
 
PLSV Kelas VII.pptx
PLSV Kelas VII.pptxPLSV Kelas VII.pptx
PLSV Kelas VII.pptx
 
Instrumen soal.anti antika.06081181520009
Instrumen soal.anti antika.06081181520009Instrumen soal.anti antika.06081181520009
Instrumen soal.anti antika.06081181520009
 
Rpp spltv (sistem persamaan linear tiga variabel)
Rpp spltv (sistem persamaan linear tiga variabel)Rpp spltv (sistem persamaan linear tiga variabel)
Rpp spltv (sistem persamaan linear tiga variabel)
 
TRANSFORMASI (RPP & LKPD )
TRANSFORMASI (RPP & LKPD )TRANSFORMASI (RPP & LKPD )
TRANSFORMASI (RPP & LKPD )
 
Model pembelajaran matematika
Model pembelajaran matematikaModel pembelajaran matematika
Model pembelajaran matematika
 
Lks persegi dan persegi panjang PMR
Lks persegi dan persegi panjang PMRLks persegi dan persegi panjang PMR
Lks persegi dan persegi panjang PMR
 
Persegi panjang dan persegi
Persegi panjang dan persegiPersegi panjang dan persegi
Persegi panjang dan persegi
 

Similar to Penyelesaian Pertidaksamaan Linier Dengan Satu Variabel

Persamaanlinierduavariabel
PersamaanlinierduavariabelPersamaanlinierduavariabel
Persamaanlinierduavariabelyus01
 
Pengantar aljabar linear
Pengantar aljabar linearPengantar aljabar linear
Pengantar aljabar linearrojibpe
 
Kelas 8 mpemfaktorkan
Kelas  8 mpemfaktorkanKelas  8 mpemfaktorkan
Kelas 8 mpemfaktorkanSudidjarti
 
Matematika-Persamaan dan pertidaksamaan
Matematika-Persamaan dan pertidaksamaanMatematika-Persamaan dan pertidaksamaan
Matematika-Persamaan dan pertidaksamaanKardilah Azijehmail
 
Rumus cepat-matematika-pertidaksamaan(2)
Rumus cepat-matematika-pertidaksamaan(2)Rumus cepat-matematika-pertidaksamaan(2)
Rumus cepat-matematika-pertidaksamaan(2)1724143052
 
Persamaan dan Pertidaksamaan Linear
Persamaan dan Pertidaksamaan LinearPersamaan dan Pertidaksamaan Linear
Persamaan dan Pertidaksamaan LinearEman Mendrofa
 
persamaan linier dua variabel
persamaan linier dua variabelpersamaan linier dua variabel
persamaan linier dua variabelVirga Arya Putra
 
Soal Ujian Nasional Matematika smk-2010-p4tkmatematika
Soal Ujian Nasional Matematika smk-2010-p4tkmatematikaSoal Ujian Nasional Matematika smk-2010-p4tkmatematika
Soal Ujian Nasional Matematika smk-2010-p4tkmatematikaiput22
 
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaanBab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaanEko Supriyadi
 
Soal mtk kel. teknologi industri sk3 kd1 2
Soal mtk kel. teknologi industri sk3 kd1 2Soal mtk kel. teknologi industri sk3 kd1 2
Soal mtk kel. teknologi industri sk3 kd1 2Eko Supriyadi
 
Materi kalkulus i ti
Materi kalkulus i tiMateri kalkulus i ti
Materi kalkulus i tipt.ccc
 

Similar to Penyelesaian Pertidaksamaan Linier Dengan Satu Variabel (20)

Persamaanlinierduavariabel
PersamaanlinierduavariabelPersamaanlinierduavariabel
Persamaanlinierduavariabel
 
INISIASI 4 - PDGK 4108.pptx
INISIASI 4 - PDGK 4108.pptxINISIASI 4 - PDGK 4108.pptx
INISIASI 4 - PDGK 4108.pptx
 
Las nilai-mutlak-67
Las nilai-mutlak-67Las nilai-mutlak-67
Las nilai-mutlak-67
 
Pengantar aljabar linear
Pengantar aljabar linearPengantar aljabar linear
Pengantar aljabar linear
 
ketaksamaan
ketaksamaanketaksamaan
ketaksamaan
 
Kelas 8 mpemfaktorkan
Kelas  8 mpemfaktorkanKelas  8 mpemfaktorkan
Kelas 8 mpemfaktorkan
 
Matematika-Persamaan dan pertidaksamaan
Matematika-Persamaan dan pertidaksamaanMatematika-Persamaan dan pertidaksamaan
Matematika-Persamaan dan pertidaksamaan
 
Persamaanlinierduavariabel
PersamaanlinierduavariabelPersamaanlinierduavariabel
Persamaanlinierduavariabel
 
Rumus cepat-matematika-pertidaksamaan(2)
Rumus cepat-matematika-pertidaksamaan(2)Rumus cepat-matematika-pertidaksamaan(2)
Rumus cepat-matematika-pertidaksamaan(2)
 
Kelas x bab 6
Kelas x bab 6Kelas x bab 6
Kelas x bab 6
 
Kelas x bab 6
Kelas x bab 6Kelas x bab 6
Kelas x bab 6
 
Persamaan dan Pertidaksamaan Linear
Persamaan dan Pertidaksamaan LinearPersamaan dan Pertidaksamaan Linear
Persamaan dan Pertidaksamaan Linear
 
persamaan linier dua variabel
persamaan linier dua variabelpersamaan linier dua variabel
persamaan linier dua variabel
 
Kelas x bab 6
Kelas x bab 6Kelas x bab 6
Kelas x bab 6
 
Bentuk aljabar
Bentuk aljabarBentuk aljabar
Bentuk aljabar
 
Soal Ujian Nasional Matematika smk-2010-p4tkmatematika
Soal Ujian Nasional Matematika smk-2010-p4tkmatematikaSoal Ujian Nasional Matematika smk-2010-p4tkmatematika
Soal Ujian Nasional Matematika smk-2010-p4tkmatematika
 
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaanBab 3 persamaan dan pertidaksamaan
Bab 3 persamaan dan pertidaksamaan
 
Soal mtk kel. teknologi industri sk3 kd1 2
Soal mtk kel. teknologi industri sk3 kd1 2Soal mtk kel. teknologi industri sk3 kd1 2
Soal mtk kel. teknologi industri sk3 kd1 2
 
Materi kalkulus i ti
Materi kalkulus i tiMateri kalkulus i ti
Materi kalkulus i ti
 
Sistem Persamaan Linear
Sistem Persamaan LinearSistem Persamaan Linear
Sistem Persamaan Linear
 

More from mtsnnegara

Transformasipergeseran atau-translasi
Transformasipergeseran atau-translasiTransformasipergeseran atau-translasi
Transformasipergeseran atau-translasimtsnnegara
 
Lingkarangaris singgung-lingkaran
Lingkarangaris singgung-lingkaranLingkarangaris singgung-lingkaran
Lingkarangaris singgung-lingkaranmtsnnegara
 
Persamaan garis-lurus
Persamaan garis-lurusPersamaan garis-lurus
Persamaan garis-lurusmtsnnegara
 
Aritmatika sosial
Aritmatika sosialAritmatika sosial
Aritmatika sosialmtsnnegara
 
Bangun ruanglimas-kerucut
Bangun ruanglimas-kerucutBangun ruanglimas-kerucut
Bangun ruanglimas-kerucutmtsnnegara
 
Bab 4 perangkat lunak pada internet
Bab 4 perangkat lunak pada internetBab 4 perangkat lunak pada internet
Bab 4 perangkat lunak pada internetmtsnnegara
 
Bab 3 perangkat keras pada internet
Bab 3 perangkat keras pada internetBab 3 perangkat keras pada internet
Bab 3 perangkat keras pada internetmtsnnegara
 
Bab 2 a perangkat untuk kecepatan akses
Bab 2 a perangkat untuk kecepatan aksesBab 2 a perangkat untuk kecepatan akses
Bab 2 a perangkat untuk kecepatan aksesmtsnnegara
 
Bab 2 kecepatan jaringan
Bab 2 kecepatan jaringanBab 2 kecepatan jaringan
Bab 2 kecepatan jaringanmtsnnegara
 
Bab 1 a ( jaringan berdasar topology )
Bab 1 a ( jaringan berdasar topology )Bab 1 a ( jaringan berdasar topology )
Bab 1 a ( jaringan berdasar topology )mtsnnegara
 
Bab 1 dasar sistem di internet
Bab 1 dasar sistem di internetBab 1 dasar sistem di internet
Bab 1 dasar sistem di internetmtsnnegara
 

More from mtsnnegara (16)

Transformasipergeseran atau-translasi
Transformasipergeseran atau-translasiTransformasipergeseran atau-translasi
Transformasipergeseran atau-translasi
 
Lingkarangaris singgung-lingkaran
Lingkarangaris singgung-lingkaranLingkarangaris singgung-lingkaran
Lingkarangaris singgung-lingkaran
 
Persamaan garis-lurus
Persamaan garis-lurusPersamaan garis-lurus
Persamaan garis-lurus
 
Limas kerucut
Limas kerucutLimas kerucut
Limas kerucut
 
Lingkaran
LingkaranLingkaran
Lingkaran
 
Logaritma
LogaritmaLogaritma
Logaritma
 
Aritmatika sosial
Aritmatika sosialAritmatika sosial
Aritmatika sosial
 
Himpunan
HimpunanHimpunan
Himpunan
 
Bangun ruanglimas-kerucut
Bangun ruanglimas-kerucutBangun ruanglimas-kerucut
Bangun ruanglimas-kerucut
 
Bab 5 praktik
Bab 5 praktikBab 5 praktik
Bab 5 praktik
 
Bab 4 perangkat lunak pada internet
Bab 4 perangkat lunak pada internetBab 4 perangkat lunak pada internet
Bab 4 perangkat lunak pada internet
 
Bab 3 perangkat keras pada internet
Bab 3 perangkat keras pada internetBab 3 perangkat keras pada internet
Bab 3 perangkat keras pada internet
 
Bab 2 a perangkat untuk kecepatan akses
Bab 2 a perangkat untuk kecepatan aksesBab 2 a perangkat untuk kecepatan akses
Bab 2 a perangkat untuk kecepatan akses
 
Bab 2 kecepatan jaringan
Bab 2 kecepatan jaringanBab 2 kecepatan jaringan
Bab 2 kecepatan jaringan
 
Bab 1 a ( jaringan berdasar topology )
Bab 1 a ( jaringan berdasar topology )Bab 1 a ( jaringan berdasar topology )
Bab 1 a ( jaringan berdasar topology )
 
Bab 1 dasar sistem di internet
Bab 1 dasar sistem di internetBab 1 dasar sistem di internet
Bab 1 dasar sistem di internet
 

Penyelesaian Pertidaksamaan Linier Dengan Satu Variabel

  • 2. PERTIDAKSAMAAN LINIER DENGAN SATU VARIABEL  Pertidaksamaan linier dengan satu variabel adalah kalimat terbuka yang memuat variabel berpangkat 1(satu) yang memiliki hubungan ketidaksamaan <, >, ≤, dan ≥ . 01/05/13 2
  • 3.  Contoh: x + 5 ≥ 8 y - 1 > 7  a + 5 < 12 b - 4 ≤ 9 01/05/13 3
  • 4. MENYELESAIKAN PERTIDAKSAAN LINIER Dalam penyelesaian prtidaksamaan linier, dapat digunakan pertidaksamaan yang ekuivalen dalam bentuk yang paling sederhana. Pertidaksamaan yang ekuivalen dapat ditentukan dengan cara ; 01/05/13 4
  • 5. 1. Menambah,mengurangi, mengali, dan membagi kedua ruas persamaan dengan bilangan yang sama. Contoh : a. x + 3 ≥ 7 ⇔ x + 3-3 ≥ 7 - 3 ⇔ x ≥ 4 ∴ x ≥ 4 disebut penyelesaian dari x+3≥7 01/05/13 5
  • 6. b. 3(x + 1) ≥ 18 ⇔ 3x + 3 ≥ 18 ⇔ 3x + 3 – 3 ≥ 18 - 3 ⇔ 3x ≥ 15 ⇔ x ≥ 5 ∴ x ≥ 5 disebut penyelesaian dari : 3(x + 1) ≥ 18 01/05/13 6
  • 7. Contoh : c. x - 10 > 3x ⇔ x - 10 + 10 > 3x + 10 ⇔ x > 3x + 10 ⇔ x – 3x > 3x – 3x + 10 ⇔ -2x > 10 ⇔ ( - ½ ) . -2x > 10 . ( - ½ ) x < -5 ( tanda ketidaksamaan dibalik karena dikalikan dengan bilangan negatif ) 01/05/13 7
  • 8. 2. Grafik penyelesaian pertidaksamaan. • Penyelesaian suatu pertidaksamaan dapat dinyatakan dengan noktah- noktah ( titik ) pada garis bilangan yang disebut grafik penyelesaian. 01/05/13 8
  • 9. Contoh : Untuk variabel pada bilangan asli kurang dari 8, tentukan grafik penyelesaian dari : 3x – 1 > x + 5 01/05/13 9
  • 10. Penyelesaian : • 3x – 1 > x + 5 • 3x – 1 + 1 > x + 5 + 1 • 3x > x + 6 • 3x – x > 6 • 2x > 6 • x > 3 • Variabel x yang memenuhi adalah : 4, 5, 6, dan 7 • Grafik penyelesaiannya adalah : ● ● ● ● ● ● ● ● ● ● ● ● ● -4 -3 -2 -1 0 1 2 3 4 5 6 7 8 01/05/13 10
  • 11. Contoh Soal  Untuk x ∈ { bilangan cacah }, himpunan penyelesaian dari 3x – 2 < 13 adalah….  a. { 0, 1, 2, 3, 4 }  b. { 0,1, 2, 3, 4, 5 }  c. { 3, 4, 5, 6, . . . }  d. { 4, 5, 6, 7, . . . } 01/05/13 11
  • 12. Pembahasan:  3x – 2 < 13, x ∈ { bilangan cacah }  3x < 13 + 2  pakai cara cepat  3x < 15  x<5  Jadi, himpunan penyelesaiannya adalah :  { 0, 1, 2, 3, 4 }. 01/05/13 12
  • 13. CONTOH SOAL Penyelesaian dari pertidaksamaan 3x – 5 > x + 3 adalah. . . . a. x > 2 b. x < 2 c. x > 4 d. x < 4 01/05/13 13
  • 14. Pembahasan: 3x - 5 > x + 3  pakai cara cepat. 3x - x > 3 + 5 2x >8 x >4 jadi, penyelesaiannya adalah x > 4. 01/05/13 14
  • 15. 01/05/13 15
  • 16. LATIHAN SOAL Untuk x ∈ { himpunan cacah }, himpunan penyelesaian dari 3x – 5 > x + 3 adalah. . . a. { 0, 1, 2, 3 } b. { 0, 1, 2, 3, 4 } c. { 4, 5, 6, 7, . . .} d. { 5, 6, 7, 8, . . .} 01/05/13 16
  • 17. Pembahasan: x ∈ { himpunan cacah }, Hp dari 3x – 5 > x + 3 3x – 5 > x + 3  pakai cara cepat 3x – x > 3 + 5 2x > 8 x>4 jadi, himpunan penyelesaiannya : = { 5, 6, 7, 8, . . .} 01/05/13 17
  • 18. LATIHAN SOAL Penyelesaian dari pertidaksamaan ⅔ ( 6 + 3x ) > 8, adalah. . . . a. x > 2 b. x > 4 c. x < 2 d. x < 4 01/05/13 18
  • 19. Pembahasan: Penyelesaian ⅔ ( 6 + 3x ) > 8 ⅔ ( 6 + 3x ) > 8  pakai cara cepat 4 + 2x > 8 2x > 8 - 4 2x > 4 x > 2 01/05/13 19
  • 20. LATIHAN SOAL Diketahui pertidaksamaan 13 – 2( y + 1) > ( y + 1 ) – 8. Penyelesaian pertidaksamaan tersebut adalah . . . a. y > - 6 b. y < - 6 c. y > 6 d. y < 6 01/05/13 20
  • 21. Pembahasan: 13 – 2( y + 1) > ( y + 1 ) – 8. 13 – 2y – 2 > y - 7 11 – 2y > y - 7 - 2y - y > - 7 - 11 - 3y > - 18 y<6 01/05/13 21
  • 22. LATIHAN SOAL Sebuah persegi panjang memiliki panjang 5 cm lebih dari lebarnya dan kelilingnya tidak lebih dari 38 cm. Jika lebarnya x cm, maka batas-batas nilai x adalah . . . a. 0 < x ≤ 7 b. x ≤ 7 c. x > 7 d. 7 ≤ x ≤ 9 01/05/13 22
  • 23. Pembahasan:  lebar ( l ) = x cm dan panjang (p) = x + 5 cm  p + l = ½ keliling.  x + 5 + x ≤ ½ ( 38 )  2x + 5 ≤ 19  2x ≤ 19 – 5  2x ≤ 14  x ≤ 7 01/05/13 23
  • 24. 01/05/13 24
  • 25. LATIHAN ULANGAN  Himpunan penyelesaian dari : -6( a + 2) + 4a ≤ - 6 , adalah ….  a ≤ -3  a ≥ -3  a ≥ -6  a ≤ -6 01/05/13 25
  • 26. Pembahasan:  Penyelesaian -6( a + 2) + 4a ≤ - 6  -6(a + 2) + 4a ≤ - 6  -6a - 12 + 4a ≤ - 6  - 2a ≤ - 6 + 12  - 2a ≤ 6  kalikan dengan (-1)  2a ≥ - 6  a≥-3 01/05/13 26
  • 27. LATIHAN ULANGAN Bastian berusia 3 tahun lebih tua dari Diah. Jumlah usia mereka kurang dari 15 tahun, usia Diah sekarang adalah . . . a. < 6 tahun b. > 6 tahun c. = 6 tahun d. = 4 tahun 01/05/13 27
  • 28. Pembahasan: Misal : Usia Diah = x tahun Usia Bastian = x + 3 tahun Jumlah usia keduanya < 15 tahun. x + x + 3 < 15 2x + 3 < 15 2x < 15 - 3 2x < 12 x < 6 01/05/13 28
  • 29. LATIHAN ULANGAN Jumlah dua bilangan cacah genap berurutan kurang dari atau sama dengan 90. bilangan itu adalah . . . a. x ≤ 42 dan x ≤ 48 b. x ≤ 40 dan x ≤ 50 c. x ≥ 44 dan x ≥ 46 d. x ≤ 44 dan x ≤ 46 01/05/13 29
  • 30. Pembahasan:  Misal :  Bilangan pertama = x  Bilangan kedua =x +2  Jumlah keduanya ≤ 90  x + x + 2 ≤ 90  2x + 2 ≤ 90  2x ≤ 90 – 2  2x ≤ 88  x ≤ 44 01/05/13 30
  • 31.  Bilangan pertama = x  ≤ 44  Bilangan kedua = x + 2  ≤ 44 + 2  ≤ 46  Kedua bilangan x ≤ 44 dan x ≤ 46 01/05/13 31
  • 32. LATIHAN ULANGAN Lebar sebuah persegi panjang lebih pendek 4 cm dari panjangnya. Jika keliling nya sama dengan 72 cm, panjang persegi panjang adalah . . . a. 16 cm b. 18 cm c. 20 cm d. 22 cm 01/05/13 32
  • 33. Pembahasan:  Misal : lebar =x  panjang = x + 4  keliling = 72  panjang + lebar = ½ keliling.  x + x + 4 = ½ ( 72 )  2x + 4 = 36  2x = 36 – 4  x = 16 01/05/13 33
  • 34. Pembahasan:  lebar pp = x cm  = 16 cm  panjang pp = x + 4  = 16 cm + 4 cm  = 20 cm  Jadi, panjang pp adalah 20 cm. 01/05/13 34
  • 35. LATIHAN ULANGAN Berat badan rata-rata 4 orang siswa 55 kg. Ketika datang seorang siswa lain, berat rata-ratanya menjadi 56 kg. Berat badan siswa yang baru datang adalah . . . a. 70 kg b. 68 kg c. 60 kg d. 56 kg 01/05/13 35
  • 36. Pembahasan: Rata-rata 4 siswa = 55 kg Total berat 4 siswa = 4 x 55 kg = 220 kg Rata-rata 5 siswa = 56 kg Total berat 5 siswa = 5 x 56 kg = 280 kg Selisih total berat = 280 kg - 220 kg = 60 kg Jadi, berat siswa yang baru datang = 60 kg. 01/05/13 36
  • 37. 01/05/13 37