SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 14
TIK Cerdas merupakan salah satu organisasi Non-Profit yang bergerak
dibidang sosial yang memiliki tujuan untuk meningkatkan kualitas Sumber
Daya Manusia dalam hal ilmu Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK)
baik bagi masyarakat, pesantren, maupun lingkup pendidikan lainnya,
sehingga menjadikan Negara Indonesia memiliki penduduk yang dapat
mengikuti serta memanfaatkan akan perkembangan Teknologi Informasi
dan Komunikasi.
Mengemban tanggung jawab besar bukanlah tugas yang mudah, sehingga
perlu dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam hal ini TIK
Cerdas akan dengan tangan terbuka untuk menjalin kerjasama kepada
pihak-pihak yang siap mendukung baik moril maupun materiil dalam
pelaksanaan tugas besar dan mulia ini. Yang tidak lain didedikasikan TIK
Cerdas untuk Negara tercinta ini, Indonesia.
TENTANG TIK CERDAS
VISI DAN MISI
VISI :
Mejadikan insan yang cerdas dan memiliki nilai spriritual yang tinggi dengan
memanfaatkan teknologi informasi dalam rangka membangun kemandirian
berlandaskan semangat berbagi dan persaudaraan
MISI :
1. Ikut berperan aktif dalam mencerdaskan kehidupan bangsa berbasis
teknologi informasi dan komunikasi dengan semangat untuk dapat
berbagi dan mempererat persaudaraan diantara kita semua.
2. Mengembangkan potensi kreatif, keilmuan, sosial dan budaya dalam
rangka menciptakan kemandirian yang dapat bermanfaat bagi diri
sendiri dan masyarakat dengan memanfaatkan Teknologi Informasi dan
Komunikasi
3. Menjalin kerjasama dengan lembaga pemerintah, organisasi sejenis,
perusahaan-perusahaan dan pihak-pihak yang peduli dengan
pendidikan berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi
Abstrak Komputer :
Menggambarkan tentang teknologi informasi dan komunikasi. Dimana
sebagian besar penduduk Dunia menggantungkan kehidupan pada TIK.
TIK Cerdas (Toga) :
Berpikir Cerdas dan kreatif tentang Teknologi Informasi dan Komunikasi.
Warna Merah :
Melambangkan kesan energi, kekuatan dan Semangat membara untuk
Berbagi kepada sesama untuk meningkatkan kualitas hidup Masyakat yang
buta dengan Teknologi Informasi dan Komunikasi.
Bakground Putih :
Menunjukkan kedamaian, spiritualitas ketulusan dalam berbagi pengetahuan.
ARTI DAN MAKNA LOGO
SEKRETARIAT TIK CERDAS
http://www.tikcerdas.org
Jl. Semampir Tengah IIA no. 8
Surabaya - 60199
Facebook.com/tikcerdas
@tik_cerdas
adm.tikcerdas@gmail.com
LEGALITAS TIK CERDAS
AKTE NOTARIS :
NOTARIS : SITTI ZULAIKHAH, S.H, M.K.n
NOMOR : 03
TANGGAL : 08 OKTOBER 2012
AKTA : AKTA PENDIRIAN PERKUMPULAN TIK CERDAS
SURAT KETERANGAN DOMISILI :
NOMOR : 503 / 33 / 436.11.13.2/2013
NPWP LEMBAGA TIK CERDAS:
NOMOR : 31.689.367.6.618.000
7 PRINSIP DASAR TIK CERDAS
STRUKTUR ORGANISASI
DEWAN PENGAWAS
DIREKTUR
EKSEKUTIF
DIREKTUR
OPERASIONAL
DEWAN PENASEHAT
PROF. DR. IR. H. AKHMAD FAUZI, MMT
GUS HAFIDZ
NOVIANTO PUJI RAHARJO, S.KOM
MOHAMMAD ROFIUDDIN, S.KOM
DEWAN KEHORMATAN PENGURUS HARIAN
STRUKTUR ORGANISASI
KEUANGAN RISET SUMBER DAYA MANUSIA
KREATIF & DESIGNTRAINING & EVENT
KONTEN DAN MEDIA
SITI MUKARROMAH, S.KOM MOHAMAD IRWAN AFANDI, ST, MSc
SYAIFUL IKHSAN MUHAJIR SULTONUL AZIZ
AGUS GUNAWAN MUHTADIN MUHAMMAD
DIVISI - DIVISI
PROGRAM KEGIATAN TIK CERDAS
PROGRAM TIK PESANTREN
Program TIK Masuk Pesantren adalah sebuah program dalam TIK Cerdas yang
merupakan sebuah bentuk kegiatan pelatihan penggunaan TIK di lingkungan
pesantren dalam rangka mendukung dakwah pesantren berbasis TIK serta
diharapkan juga pihak pesantren dapat mengoptimalkannya untuk digunakan
dalam berbagai macam aktivitas
PROGRAM TIK PENDIDIKAN
Program TIK Pendidikan merupakan sebuah program untuk memberikan
edukasi pada dunia pendidikan tentang pemanfaatan TIK yang baik dan benar
serta dapat dipergunakan dalam kehidupan sehari hari. Hal terpenting dari
program ini adalah dapat menjadi fasilitator supaya TIK dioptimalkan pada
proses belajar mengajar dalam lingkup pendidikan, mulai pendidikan dasar
sampai jenjang yang tinggi, dari mulai para guru dan dosen, sampai pada
para murid dan mahasiswa.
PROGRAM TIK BISNIS
Program TIK Bisnis ini sebuah bentuk program yang akan memberikan sebuah
wawasan baik secara teori maupun praktek tentang bagaimana TIK dapat
membantu dalam mengakselerasi bisnis yang sudah kita buat, dimana
penggunaan TIK dalam bisnis akan membawa bisnis jauh berkembang
melebihi jika tanpa menggunakan sentuhan TIK dalam mengaplikasikan bisnis
tersebut.
PROGRAM TIK KELUARGA
Program TIK Keluarga adalah sebuah program yang diharapkan akan dapat
menjadi alternatif pembelajaran bagi keluarga untuk dapat memanfaatkan TIK
dalam kehidupan sehari hari yang membawa manfaat baik bagi diri sendiri
maupun bagi keluarga.
PROGRAM TIK INOVASI
Program TIK Inovasi adalah sebuah program yang dikembangkan untuk dapat
menghasilkan inovasi dibidang TIK yang manfaatnya dapat dirasakan oleh
semua pihak dalam implementasinya di berbagaimacam aspek kehidupan
sehari hari
PROGRAM KEGIATAN TIK CERDAS
FOTO DOKUMENTASI KEGIATAN TIK CERDAS
CONTACK US :
NOVIANTO PUJI RAHARJO, S.KOM
nopy.pr@gmail.com
@nopy_pr
Facebook.com/noviantopr
0811316549 - 08155059697
Dunianopy.com
MOTTO KAMI :
MEMBANGUN KEMANDIRIAN
DENGAN SEMANGAT BERBAGI DAN PERSAUDARAAN
BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI

Más contenido relacionado

Destacado

Bedrijfspresentatie Inno2gether
Bedrijfspresentatie Inno2getherBedrijfspresentatie Inno2gether
Bedrijfspresentatie Inno2gethertsjopper
 
Social Media For Small Business 5 10 11
Social Media For Small Business   5 10 11Social Media For Small Business   5 10 11
Social Media For Small Business 5 10 11mythicgroup
 
TTB - Five Important Things About Me
TTB -  Five Important Things About MeTTB -  Five Important Things About Me
TTB - Five Important Things About MeJeanette Murphy
 
TTA: Five Important Things About Me
TTA: Five Important Things About MeTTA: Five Important Things About Me
TTA: Five Important Things About MeJeanette Murphy
 
Mail Merge Documents With Aspnet
Mail Merge Documents With AspnetMail Merge Documents With Aspnet
Mail Merge Documents With AspnetJames Johnson
 
Looking at money 2 locally sold products
Looking at money 2   locally sold productsLooking at money 2   locally sold products
Looking at money 2 locally sold productsJeanette Murphy
 
TTD - Theme Scavenger Hunt: 9 Jobs
TTD - Theme Scavenger Hunt: 9 JobsTTD - Theme Scavenger Hunt: 9 Jobs
TTD - Theme Scavenger Hunt: 9 JobsJeanette Murphy
 
Print Media Today - Breda, NHTV 05102014
Print Media Today - Breda, NHTV 05102014Print Media Today - Breda, NHTV 05102014
Print Media Today - Breda, NHTV 05102014Bart Brouwers
 
Dichtbijpresentatie 09122010 maastricht
Dichtbijpresentatie 09122010 maastrichtDichtbijpresentatie 09122010 maastricht
Dichtbijpresentatie 09122010 maastrichtBart Brouwers
 
Fontys business model generation & dichtbij
Fontys business model generation & dichtbijFontys business model generation & dichtbij
Fontys business model generation & dichtbijBart Brouwers
 
LinkedIn - Active Networking For Career Advancement Revised 2 21 11
LinkedIn - Active Networking For Career Advancement   Revised 2 21 11LinkedIn - Active Networking For Career Advancement   Revised 2 21 11
LinkedIn - Active Networking For Career Advancement Revised 2 21 11mythicgroup
 
Six Word Digital Memoirs
Six Word Digital MemoirsSix Word Digital Memoirs
Six Word Digital MemoirsJeanette Murphy
 

Destacado (20)

Bedrijfspresentatie Inno2gether
Bedrijfspresentatie Inno2getherBedrijfspresentatie Inno2gether
Bedrijfspresentatie Inno2gether
 
Social Media For Small Business 5 10 11
Social Media For Small Business   5 10 11Social Media For Small Business   5 10 11
Social Media For Small Business 5 10 11
 
TTB - Five Important Things About Me
TTB -  Five Important Things About MeTTB -  Five Important Things About Me
TTB - Five Important Things About Me
 
TTA: Five Important Things About Me
TTA: Five Important Things About MeTTA: Five Important Things About Me
TTA: Five Important Things About Me
 
TTB- I Spy
TTB- I SpyTTB- I Spy
TTB- I Spy
 
Mail Merge Documents With Aspnet
Mail Merge Documents With AspnetMail Merge Documents With Aspnet
Mail Merge Documents With Aspnet
 
Looking at money 2 locally sold products
Looking at money 2   locally sold productsLooking at money 2   locally sold products
Looking at money 2 locally sold products
 
Birds (1)
Birds (1)Birds (1)
Birds (1)
 
TTD - Theme Scavenger Hunt: 9 Jobs
TTD - Theme Scavenger Hunt: 9 JobsTTD - Theme Scavenger Hunt: 9 Jobs
TTD - Theme Scavenger Hunt: 9 Jobs
 
Print Media Today - Breda, NHTV 05102014
Print Media Today - Breda, NHTV 05102014Print Media Today - Breda, NHTV 05102014
Print Media Today - Breda, NHTV 05102014
 
Staff Hui 250310
Staff  Hui 250310Staff  Hui 250310
Staff Hui 250310
 
01 September 2010
01 September 201001 September 2010
01 September 2010
 
Dichtbijpresentatie 09122010 maastricht
Dichtbijpresentatie 09122010 maastrichtDichtbijpresentatie 09122010 maastricht
Dichtbijpresentatie 09122010 maastricht
 
Spinergy Slides 12 2008
Spinergy Slides 12 2008Spinergy Slides 12 2008
Spinergy Slides 12 2008
 
Fontys business model generation & dichtbij
Fontys business model generation & dichtbijFontys business model generation & dichtbij
Fontys business model generation & dichtbij
 
HELLVILLE FINAL
HELLVILLE FINALHELLVILLE FINAL
HELLVILLE FINAL
 
LinkedIn - Active Networking For Career Advancement Revised 2 21 11
LinkedIn - Active Networking For Career Advancement   Revised 2 21 11LinkedIn - Active Networking For Career Advancement   Revised 2 21 11
LinkedIn - Active Networking For Career Advancement Revised 2 21 11
 
Six Word Digital Memoirs
Six Word Digital MemoirsSix Word Digital Memoirs
Six Word Digital Memoirs
 
Amphibians
AmphibiansAmphibians
Amphibians
 
Pukeko in a Ponga tree
Pukeko in a Ponga treePukeko in a Ponga tree
Pukeko in a Ponga tree
 

Similar a Profil tik cerdas

Bab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivBab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivAlfan Fatoni
 
Makalah dampak teknologi
Makalah dampak teknologiMakalah dampak teknologi
Makalah dampak teknologiYadhi Muqsith
 
Makalah ict
Makalah ictMakalah ict
Makalah ict14061993
 
TEKNOLOGI KOMUNIKASI DAN INFORMASI
TEKNOLOGI KOMUNIKASI DAN INFORMASITEKNOLOGI KOMUNIKASI DAN INFORMASI
TEKNOLOGI KOMUNIKASI DAN INFORMASIUlfiyah Gustiani
 
DAMPAK TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) TERHADAP PENDIDIKAN
DAMPAK TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) TERHADAP PENDIDIKANDAMPAK TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) TERHADAP PENDIDIKAN
DAMPAK TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) TERHADAP PENDIDIKANMr Arieve
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasisilviahamzari
 
Peranan ICT dalam dunia Pendidikan
Peranan ICT dalam dunia PendidikanPeranan ICT dalam dunia Pendidikan
Peranan ICT dalam dunia Pendidikanyuniehutahaean
 
Perkembangan tik di indonesia
Perkembangan tik di indonesiaPerkembangan tik di indonesia
Perkembangan tik di indonesianandaeka
 
Teknologi informasi dan komunikasi nina awalia 3D
Teknologi informasi dan komunikasi nina awalia 3DTeknologi informasi dan komunikasi nina awalia 3D
Teknologi informasi dan komunikasi nina awalia 3Dnuuu23
 
Pemanfaatan ict
Pemanfaatan ictPemanfaatan ict
Pemanfaatan icttiarasri
 

Similar a Profil tik cerdas (20)

Profil TIK Cerdas
Profil TIK CerdasProfil TIK Cerdas
Profil TIK Cerdas
 
Bab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babivBab i, bab ii, babiii, babiv
Bab i, bab ii, babiii, babiv
 
makalah vagina
makalah vaginamakalah vagina
makalah vagina
 
ICT
ICTICT
ICT
 
Makalah dampak teknologi
Makalah dampak teknologiMakalah dampak teknologi
Makalah dampak teknologi
 
Tik5
Tik5Tik5
Tik5
 
Makalah Perkembangan IPTEK di Indonesia
Makalah Perkembangan IPTEK di IndonesiaMakalah Perkembangan IPTEK di Indonesia
Makalah Perkembangan IPTEK di Indonesia
 
ICT
ICTICT
ICT
 
Eknologi informasi dan komunikasi
Eknologi informasi dan komunikasiEknologi informasi dan komunikasi
Eknologi informasi dan komunikasi
 
Contoh Makalah TIK
Contoh Makalah TIKContoh Makalah TIK
Contoh Makalah TIK
 
Makalah ict
Makalah ictMakalah ict
Makalah ict
 
TEKNOLOGI KOMUNIKASI DAN INFORMASI
TEKNOLOGI KOMUNIKASI DAN INFORMASITEKNOLOGI KOMUNIKASI DAN INFORMASI
TEKNOLOGI KOMUNIKASI DAN INFORMASI
 
DAMPAK TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) TERHADAP PENDIDIKAN
DAMPAK TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) TERHADAP PENDIDIKANDAMPAK TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) TERHADAP PENDIDIKAN
DAMPAK TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) TERHADAP PENDIDIKAN
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
Peranan ICT dalam dunia Pendidikan
Peranan ICT dalam dunia PendidikanPeranan ICT dalam dunia Pendidikan
Peranan ICT dalam dunia Pendidikan
 
Perkembangan tik di indonesia
Perkembangan tik di indonesiaPerkembangan tik di indonesia
Perkembangan tik di indonesia
 
Skolastika pgsd-1a
Skolastika pgsd-1aSkolastika pgsd-1a
Skolastika pgsd-1a
 
Makalah tik
Makalah tikMakalah tik
Makalah tik
 
Teknologi informasi dan komunikasi nina awalia 3D
Teknologi informasi dan komunikasi nina awalia 3DTeknologi informasi dan komunikasi nina awalia 3D
Teknologi informasi dan komunikasi nina awalia 3D
 
Pemanfaatan ict
Pemanfaatan ictPemanfaatan ict
Pemanfaatan ict
 

Profil tik cerdas

  • 1.
  • 2. TIK Cerdas merupakan salah satu organisasi Non-Profit yang bergerak dibidang sosial yang memiliki tujuan untuk meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia dalam hal ilmu Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) baik bagi masyarakat, pesantren, maupun lingkup pendidikan lainnya, sehingga menjadikan Negara Indonesia memiliki penduduk yang dapat mengikuti serta memanfaatkan akan perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi. Mengemban tanggung jawab besar bukanlah tugas yang mudah, sehingga perlu dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam hal ini TIK Cerdas akan dengan tangan terbuka untuk menjalin kerjasama kepada pihak-pihak yang siap mendukung baik moril maupun materiil dalam pelaksanaan tugas besar dan mulia ini. Yang tidak lain didedikasikan TIK Cerdas untuk Negara tercinta ini, Indonesia. TENTANG TIK CERDAS
  • 3. VISI DAN MISI VISI : Mejadikan insan yang cerdas dan memiliki nilai spriritual yang tinggi dengan memanfaatkan teknologi informasi dalam rangka membangun kemandirian berlandaskan semangat berbagi dan persaudaraan MISI : 1. Ikut berperan aktif dalam mencerdaskan kehidupan bangsa berbasis teknologi informasi dan komunikasi dengan semangat untuk dapat berbagi dan mempererat persaudaraan diantara kita semua. 2. Mengembangkan potensi kreatif, keilmuan, sosial dan budaya dalam rangka menciptakan kemandirian yang dapat bermanfaat bagi diri sendiri dan masyarakat dengan memanfaatkan Teknologi Informasi dan Komunikasi 3. Menjalin kerjasama dengan lembaga pemerintah, organisasi sejenis, perusahaan-perusahaan dan pihak-pihak yang peduli dengan pendidikan berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi
  • 4. Abstrak Komputer : Menggambarkan tentang teknologi informasi dan komunikasi. Dimana sebagian besar penduduk Dunia menggantungkan kehidupan pada TIK. TIK Cerdas (Toga) : Berpikir Cerdas dan kreatif tentang Teknologi Informasi dan Komunikasi. Warna Merah : Melambangkan kesan energi, kekuatan dan Semangat membara untuk Berbagi kepada sesama untuk meningkatkan kualitas hidup Masyakat yang buta dengan Teknologi Informasi dan Komunikasi. Bakground Putih : Menunjukkan kedamaian, spiritualitas ketulusan dalam berbagi pengetahuan. ARTI DAN MAKNA LOGO
  • 5. SEKRETARIAT TIK CERDAS http://www.tikcerdas.org Jl. Semampir Tengah IIA no. 8 Surabaya - 60199 Facebook.com/tikcerdas @tik_cerdas adm.tikcerdas@gmail.com
  • 6. LEGALITAS TIK CERDAS AKTE NOTARIS : NOTARIS : SITTI ZULAIKHAH, S.H, M.K.n NOMOR : 03 TANGGAL : 08 OKTOBER 2012 AKTA : AKTA PENDIRIAN PERKUMPULAN TIK CERDAS SURAT KETERANGAN DOMISILI : NOMOR : 503 / 33 / 436.11.13.2/2013 NPWP LEMBAGA TIK CERDAS: NOMOR : 31.689.367.6.618.000
  • 7. 7 PRINSIP DASAR TIK CERDAS
  • 8. STRUKTUR ORGANISASI DEWAN PENGAWAS DIREKTUR EKSEKUTIF DIREKTUR OPERASIONAL DEWAN PENASEHAT PROF. DR. IR. H. AKHMAD FAUZI, MMT GUS HAFIDZ NOVIANTO PUJI RAHARJO, S.KOM MOHAMMAD ROFIUDDIN, S.KOM DEWAN KEHORMATAN PENGURUS HARIAN
  • 9. STRUKTUR ORGANISASI KEUANGAN RISET SUMBER DAYA MANUSIA KREATIF & DESIGNTRAINING & EVENT KONTEN DAN MEDIA SITI MUKARROMAH, S.KOM MOHAMAD IRWAN AFANDI, ST, MSc SYAIFUL IKHSAN MUHAJIR SULTONUL AZIZ AGUS GUNAWAN MUHTADIN MUHAMMAD DIVISI - DIVISI
  • 10. PROGRAM KEGIATAN TIK CERDAS PROGRAM TIK PESANTREN Program TIK Masuk Pesantren adalah sebuah program dalam TIK Cerdas yang merupakan sebuah bentuk kegiatan pelatihan penggunaan TIK di lingkungan pesantren dalam rangka mendukung dakwah pesantren berbasis TIK serta diharapkan juga pihak pesantren dapat mengoptimalkannya untuk digunakan dalam berbagai macam aktivitas PROGRAM TIK PENDIDIKAN Program TIK Pendidikan merupakan sebuah program untuk memberikan edukasi pada dunia pendidikan tentang pemanfaatan TIK yang baik dan benar serta dapat dipergunakan dalam kehidupan sehari hari. Hal terpenting dari program ini adalah dapat menjadi fasilitator supaya TIK dioptimalkan pada proses belajar mengajar dalam lingkup pendidikan, mulai pendidikan dasar sampai jenjang yang tinggi, dari mulai para guru dan dosen, sampai pada para murid dan mahasiswa.
  • 11. PROGRAM TIK BISNIS Program TIK Bisnis ini sebuah bentuk program yang akan memberikan sebuah wawasan baik secara teori maupun praktek tentang bagaimana TIK dapat membantu dalam mengakselerasi bisnis yang sudah kita buat, dimana penggunaan TIK dalam bisnis akan membawa bisnis jauh berkembang melebihi jika tanpa menggunakan sentuhan TIK dalam mengaplikasikan bisnis tersebut. PROGRAM TIK KELUARGA Program TIK Keluarga adalah sebuah program yang diharapkan akan dapat menjadi alternatif pembelajaran bagi keluarga untuk dapat memanfaatkan TIK dalam kehidupan sehari hari yang membawa manfaat baik bagi diri sendiri maupun bagi keluarga. PROGRAM TIK INOVASI Program TIK Inovasi adalah sebuah program yang dikembangkan untuk dapat menghasilkan inovasi dibidang TIK yang manfaatnya dapat dirasakan oleh semua pihak dalam implementasinya di berbagaimacam aspek kehidupan sehari hari PROGRAM KEGIATAN TIK CERDAS
  • 13. CONTACK US : NOVIANTO PUJI RAHARJO, S.KOM nopy.pr@gmail.com @nopy_pr Facebook.com/noviantopr 0811316549 - 08155059697 Dunianopy.com
  • 14. MOTTO KAMI : MEMBANGUN KEMANDIRIAN DENGAN SEMANGAT BERBAGI DAN PERSAUDARAAN BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI