SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 16
Descargar para leer sin conexión
Mengomentari Suatu Putusan
Bahasan Mengenai Format dan
Kelogisannya
Menu
 Contoh Putusan Untuk Dikomentari
 Format Putusan
 Kelogisan Putusan
Format Putusan
Putusan hakim harus dibuat secara tertulis dan
ditanda tangani sebagai dokumen resmi. Suatu
putusan hakim, terdiri dari 4 bagian yaitu :
I.
Kepala Putusan
II. Identitas Para Pihak
III. Pertimbangan (konsideran) yang memuat
tentang “Duduknya Perkara” dan “ pertimbangan
Hukum”
IV. Amar atau dictum putusan
…
Secara rinci, maka surat putusan harus dibuat menurut ketentuan serta
memuat hal-hal sebagai berikut :
1. Judul dan Nomor Putusan
• Judul : PUTUSAN
• Nomor putusan sama dengan nomor perkara ( SEMA No.
32/TUADA – AB/III/-UM/IX/93 tanggal 11
September 1993)
2. Tanggal Putusan
3. Kepala Putusan
• Kalimat “BISMILLAHIRRAHMAANIRROHHIM”
• Diikuti dengan “DEMI KEADILAN BERDASARKAN
KETUHANAN YANG MAHA ESA” (pasal 57 ayat (2) UU-PA)
4. Nama dan tingkatan peradilan yang memutuskan perkara
5. Identitas Para pihak
…
Format untuk kepala putusan ini sudah benar karena
telah mencakup seluruhnya seperti yang
disebut diatas, bila kalimat “DEMI KEADILAN
BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA
ESA”
Tidak disebutkan, maka putusan batal demi hukum
…
Identitas para pihak meliputi nama, umur, agama, pekerjaan, tempat
tinggal dan kedudukan para pihak, serta bila memakai jasa advokat
maka ditambah adanyakuasa hukum, alamat kantor huasa hukum
dan tanggal surat kuasa
…
6. Tentang duduknya perkara
• Menggambarkan dengan singkat tetapi jelas
dan kronologis tentang duduknya
perkara, mulai dari usaha perdamaian, dalildalil gugatan, jawaban
tergugat, replik, duplik, bukti-bukti dan
saksi-saksi, serta kesimpulan para pihak
• Menggambarkan bagaimana hakim dalam
mengkonstatir dalil-dalil gugat/peristiwa
diajukan para pihak
Duduk Perkara
…
Diatas telah dipaparkan kronologis duduk perkara dengan singkat dan
dibawah ini adalah tuntutan dari penggugat. Menurut Yahya Harahap (hal.
63), Supaya gugatan sah, dalam arti tidak mengandung cacat formil, harus
mencantumkan petitum gugatan yang berisi pokok tuntutan
penggugat, berupa deskripsi yang jelas menyebut satu per satu dalam akhir
gugatan tentang hal-hal apa saja yang menjadi pokok tuntutan penggugat
yang harus dinyatakan dan dibebankan kepada tergugat.
…
7. Tentang hukumnya/pertimbangan hukum
• Menggambarkan tentang bagaimana hakim dalam
mengkualitisir fakta/kejadian
• Penilaian hakim tentang fakta-fakta yang diajukan
• Hakim mempertimbangkannya secara kronologis
dan rinci setiap item, baik dari pihak penggugat
maupun tergugat
• Memuat dasar-dasar hukum yang dipergunakan
oleh hakim dalam menilai akta dan memutus
perkara
…
8.

Amar Putusan
Setelah menilai dalil-dalil syar’i dan mempertimbangkan
secara rinci fakta yang diajukan baik penggugat maupun tergugat maka
majelis hakim memperoleh kesimpulan untuk mengakhiri sengketa.
…
9. Kaki Putusan
…

Kaki putusan memuat tanggal penjatuhan putusan, Majelis yang
menjatuhkan putusan, Kolom tanda tangan majelis dan panitra
pengganti dan rincian biaya perkara.
Penjelasan persidangan terbuka untuk umum pada saat pembacaan
putusan juga harus dilakukan dan dihadiri oleh para pihak.
Kelogisan putusan

Antara gugatan dengan putusan
tidak ada yang bertentangan
Kesimpulan
Format: Seluruh format putusan sudah benar
karena telah memenuhi ketentuan dan bagianbagian putusan secara resmi
Kelogisan: Dari dalil-dalil gugatan dengan
kesimpulan akhir yang diperoleh hakim atas
perkara tersebut ada kelogisan karena apa yang
digugat merujuk pada peristiwa dan fakta yang
diajukan, maka jelas bahwa isi amar putusan
tersebut “mengabulkan gugatan penggugat
seluruhnya”
TERIMA KASIH
ATAS
PERHATIANNYA

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

3 chapter 8,9,10-20140521
3 chapter 8,9,10-201405213 chapter 8,9,10-20140521
3 chapter 8,9,10-20140521Heryanto Galut
 
Hukum acara perdata - Pembuatan gugatan dan cara pengujian gugatan (Idik Saef...
Hukum acara perdata - Pembuatan gugatan dan cara pengujian gugatan (Idik Saef...Hukum acara perdata - Pembuatan gugatan dan cara pengujian gugatan (Idik Saef...
Hukum acara perdata - Pembuatan gugatan dan cara pengujian gugatan (Idik Saef...Idik Saeful Bahri
 
Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)Idik Saeful Bahri
 
Tugas Hukum Internasional Fenti Anita Sari
Tugas  Hukum Internasional Fenti Anita SariTugas  Hukum Internasional Fenti Anita Sari
Tugas Hukum Internasional Fenti Anita SariFenti Anita Sari
 
Hukum acara perdata - Definisi, fungsi, dan tujuan penyitaan, serta bentuk-be...
Hukum acara perdata - Definisi, fungsi, dan tujuan penyitaan, serta bentuk-be...Hukum acara perdata - Definisi, fungsi, dan tujuan penyitaan, serta bentuk-be...
Hukum acara perdata - Definisi, fungsi, dan tujuan penyitaan, serta bentuk-be...Idik Saeful Bahri
 
Menangkan gugatan dari aspek formil
Menangkan gugatan dari aspek formilMenangkan gugatan dari aspek formil
Menangkan gugatan dari aspek formilBimo Prasetio
 
Surat perjanjian
Surat perjanjianSurat perjanjian
Surat perjanjianlokersurat
 
Jenis jenis surat berdasarkan maksud dan tujuan
Jenis jenis surat berdasarkan maksud dan tujuanJenis jenis surat berdasarkan maksud dan tujuan
Jenis jenis surat berdasarkan maksud dan tujuanikhwanbennoah
 
Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)
Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)
Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)Idik Saeful Bahri
 
Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)Idik Saeful Bahri
 
Hukum acara perdata
Hukum acara perdataHukum acara perdata
Hukum acara perdatasesukakita
 
Hukum perdata internasional - Pelaaksanaan putusan pengadilan dan arbitrase a...
Hukum perdata internasional - Pelaaksanaan putusan pengadilan dan arbitrase a...Hukum perdata internasional - Pelaaksanaan putusan pengadilan dan arbitrase a...
Hukum perdata internasional - Pelaaksanaan putusan pengadilan dan arbitrase a...Idik Saeful Bahri
 
Sumber hukum internasional
Sumber hukum internasionalSumber hukum internasional
Sumber hukum internasionalNuelnuel11
 
Peraturan mk tata cara beracara
Peraturan mk tata cara beracaraPeraturan mk tata cara beracara
Peraturan mk tata cara beracaraannatasyamaryana
 

La actualidad más candente (19)

3 chapter 8,9,10-20140521
3 chapter 8,9,10-201405213 chapter 8,9,10-20140521
3 chapter 8,9,10-20140521
 
Hukum acara perdata - Pembuatan gugatan dan cara pengujian gugatan (Idik Saef...
Hukum acara perdata - Pembuatan gugatan dan cara pengujian gugatan (Idik Saef...Hukum acara perdata - Pembuatan gugatan dan cara pengujian gugatan (Idik Saef...
Hukum acara perdata - Pembuatan gugatan dan cara pengujian gugatan (Idik Saef...
 
Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Gugatan Sederhana (Idik Saeful Bahri)
 
Tugas Hukum Internasional Fenti Anita Sari
Tugas  Hukum Internasional Fenti Anita SariTugas  Hukum Internasional Fenti Anita Sari
Tugas Hukum Internasional Fenti Anita Sari
 
Hukum acara perdata - Definisi, fungsi, dan tujuan penyitaan, serta bentuk-be...
Hukum acara perdata - Definisi, fungsi, dan tujuan penyitaan, serta bentuk-be...Hukum acara perdata - Definisi, fungsi, dan tujuan penyitaan, serta bentuk-be...
Hukum acara perdata - Definisi, fungsi, dan tujuan penyitaan, serta bentuk-be...
 
Menangkan gugatan dari aspek formil
Menangkan gugatan dari aspek formilMenangkan gugatan dari aspek formil
Menangkan gugatan dari aspek formil
 
Surat perjanjian
Surat perjanjianSurat perjanjian
Surat perjanjian
 
Jenis jenis surat berdasarkan maksud dan tujuan
Jenis jenis surat berdasarkan maksud dan tujuanJenis jenis surat berdasarkan maksud dan tujuan
Jenis jenis surat berdasarkan maksud dan tujuan
 
Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)
Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)
Eksekusi Hukum Acara Perdata (Idik Saeful Bahri)
 
Ahdb #3
Ahdb #3Ahdb #3
Ahdb #3
 
Perancangan kontrak
Perancangan kontrakPerancangan kontrak
Perancangan kontrak
 
Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)
Hukum acara perdata - Konsep dasar surat kuasa (Idik Saeful Bahri)
 
Hukum acara perdata
Hukum acara perdataHukum acara perdata
Hukum acara perdata
 
Hukum acara perdata
Hukum acara perdataHukum acara perdata
Hukum acara perdata
 
Acaraperdata
AcaraperdataAcaraperdata
Acaraperdata
 
Hukum perdata internasional - Pelaaksanaan putusan pengadilan dan arbitrase a...
Hukum perdata internasional - Pelaaksanaan putusan pengadilan dan arbitrase a...Hukum perdata internasional - Pelaaksanaan putusan pengadilan dan arbitrase a...
Hukum perdata internasional - Pelaaksanaan putusan pengadilan dan arbitrase a...
 
Sumber hukum internasional
Sumber hukum internasionalSumber hukum internasional
Sumber hukum internasional
 
Peraturan mk tata cara beracara
Peraturan mk tata cara beracaraPeraturan mk tata cara beracara
Peraturan mk tata cara beracara
 
Surat kuasa-surat-perjanjian
Surat kuasa-surat-perjanjianSurat kuasa-surat-perjanjian
Surat kuasa-surat-perjanjian
 

Similar a Mengomentari Suatu Putusan

Mengomentari suatu putusan
Mengomentari suatu putusanMengomentari suatu putusan
Mengomentari suatu putusanVirasavira
 
Mengomentari suatu putusan
Mengomentari suatu putusanMengomentari suatu putusan
Mengomentari suatu putusanepylian
 
Putusan – duduknya perkara
Putusan – duduknya perkaraPutusan – duduknya perkara
Putusan – duduknya perkarantii_meiian
 
PPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.ppt
PPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.pptPPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.ppt
PPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.pptasifsardari
 
Hukum Acara Perdata.pptx
Hukum Acara Perdata.pptxHukum Acara Perdata.pptx
Hukum Acara Perdata.pptxhikpknlgto
 
7. eksekusi dan peninjauan kembali putusan tun
7. eksekusi dan peninjauan kembali putusan tun7. eksekusi dan peninjauan kembali putusan tun
7. eksekusi dan peninjauan kembali putusan tunMoel Ryadhie
 
Surat Dakwaan dalam Hukum Acara Pidana
Surat Dakwaan dalam Hukum Acara PidanaSurat Dakwaan dalam Hukum Acara Pidana
Surat Dakwaan dalam Hukum Acara PidanaIzzatul Ulya
 
PRINSIP-PRINSIP HUKUM ACARA PERADILAN KONSTITUSI .ppt
PRINSIP-PRINSIP  HUKUM ACARA PERADILAN KONSTITUSI .pptPRINSIP-PRINSIP  HUKUM ACARA PERADILAN KONSTITUSI .ppt
PRINSIP-PRINSIP HUKUM ACARA PERADILAN KONSTITUSI .pptWahyuNurRohman4
 
3. UAS ccccccccccccccccccccccccccccccPUTUSAN PA.ppt
3. UAS ccccccccccccccccccccccccccccccPUTUSAN PA.ppt3. UAS ccccccccccccccccccccccccccccccPUTUSAN PA.ppt
3. UAS ccccccccccccccccccccccccccccccPUTUSAN PA.pptAZIS50
 
UAS Hukum Acara Perdata Lanjut (Fenti Anita Sari)
UAS Hukum Acara Perdata Lanjut (Fenti Anita Sari)UAS Hukum Acara Perdata Lanjut (Fenti Anita Sari)
UAS Hukum Acara Perdata Lanjut (Fenti Anita Sari)Fenti Anita Sari
 
9- Produk Pengadilan.pptx
9- Produk Pengadilan.pptx9- Produk Pengadilan.pptx
9- Produk Pengadilan.pptxssuser72034e
 
RAKERNAS PA MARI 2009
RAKERNAS PA MARI 2009RAKERNAS PA MARI 2009
RAKERNAS PA MARI 2009Beryl Syamwil
 

Similar a Mengomentari Suatu Putusan (20)

Mengomentari suatu putusan
Mengomentari suatu putusanMengomentari suatu putusan
Mengomentari suatu putusan
 
Mengomentari suatu putusan
Mengomentari suatu putusanMengomentari suatu putusan
Mengomentari suatu putusan
 
Putusan – duduknya perkara
Putusan – duduknya perkaraPutusan – duduknya perkara
Putusan – duduknya perkara
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
PPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.ppt
PPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.pptPPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.ppt
PPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.ppt
 
4. GUGATAN.pptx
4. GUGATAN.pptx4. GUGATAN.pptx
4. GUGATAN.pptx
 
PPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.ppt
PPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.pptPPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.ppt
PPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.ppt
 
PPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.ppt
PPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.pptPPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.ppt
PPT-HUKUM-ACARA-PERDATA.ppt
 
Hukum Acara Perdata.pptx
Hukum Acara Perdata.pptxHukum Acara Perdata.pptx
Hukum Acara Perdata.pptx
 
7. eksekusi dan peninjauan kembali putusan tun
7. eksekusi dan peninjauan kembali putusan tun7. eksekusi dan peninjauan kembali putusan tun
7. eksekusi dan peninjauan kembali putusan tun
 
Gugatan Pratun Staf UI
Gugatan Pratun Staf UIGugatan Pratun Staf UI
Gugatan Pratun Staf UI
 
Surat Dakwaan dalam Hukum Acara Pidana
Surat Dakwaan dalam Hukum Acara PidanaSurat Dakwaan dalam Hukum Acara Pidana
Surat Dakwaan dalam Hukum Acara Pidana
 
putusan hakim
putusan hakimputusan hakim
putusan hakim
 
PRINSIP-PRINSIP HUKUM ACARA PERADILAN KONSTITUSI .ppt
PRINSIP-PRINSIP  HUKUM ACARA PERADILAN KONSTITUSI .pptPRINSIP-PRINSIP  HUKUM ACARA PERADILAN KONSTITUSI .ppt
PRINSIP-PRINSIP HUKUM ACARA PERADILAN KONSTITUSI .ppt
 
3. UAS ccccccccccccccccccccccccccccccPUTUSAN PA.ppt
3. UAS ccccccccccccccccccccccccccccccPUTUSAN PA.ppt3. UAS ccccccccccccccccccccccccccccccPUTUSAN PA.ppt
3. UAS ccccccccccccccccccccccccccccccPUTUSAN PA.ppt
 
Arbitrase
ArbitraseArbitrase
Arbitrase
 
UAS Hukum Acara Perdata Lanjut (Fenti Anita Sari)
UAS Hukum Acara Perdata Lanjut (Fenti Anita Sari)UAS Hukum Acara Perdata Lanjut (Fenti Anita Sari)
UAS Hukum Acara Perdata Lanjut (Fenti Anita Sari)
 
ini ppt.pptx
ini ppt.pptxini ppt.pptx
ini ppt.pptx
 
9- Produk Pengadilan.pptx
9- Produk Pengadilan.pptx9- Produk Pengadilan.pptx
9- Produk Pengadilan.pptx
 
RAKERNAS PA MARI 2009
RAKERNAS PA MARI 2009RAKERNAS PA MARI 2009
RAKERNAS PA MARI 2009
 

Último

materi PPT tentang cerita inspiratif kelas 9 smp
materi PPT tentang cerita inspiratif kelas 9 smpmateri PPT tentang cerita inspiratif kelas 9 smp
materi PPT tentang cerita inspiratif kelas 9 smpAanSutrisno
 
KISI-KISI Sumatif Akhir Jenjang PJOK 2024
KISI-KISI Sumatif Akhir Jenjang PJOK 2024KISI-KISI Sumatif Akhir Jenjang PJOK 2024
KISI-KISI Sumatif Akhir Jenjang PJOK 2024DedeHendra8
 
PAI SD 1_BAB 9. pendidikan agama islam tentang bersuci
PAI SD 1_BAB 9.  pendidikan agama islam tentang bersuciPAI SD 1_BAB 9.  pendidikan agama islam tentang bersuci
PAI SD 1_BAB 9. pendidikan agama islam tentang bersucietiernawati20
 
Powerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas X
Powerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas XPowerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas X
Powerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas Xyova9dspensa
 
Sertifikat PMM aksi nyata "mengapa kurikulum perlu berubah".pdf
Sertifikat PMM aksi nyata "mengapa kurikulum perlu berubah".pdfSertifikat PMM aksi nyata "mengapa kurikulum perlu berubah".pdf
Sertifikat PMM aksi nyata "mengapa kurikulum perlu berubah".pdfWahyuHid3
 
materi geografi kelas x semester genap kurikulum merdeka
materi geografi kelas x semester genap kurikulum merdekamateri geografi kelas x semester genap kurikulum merdeka
materi geografi kelas x semester genap kurikulum merdekaAstriDiniaAgustina1
 
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul.1.1.pdf
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul.1.1.pdfJurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul.1.1.pdf
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul.1.1.pdfIndri117648
 
573323880-PPT-Nasionalisme-dan-Anti-Korupsi.pptx
573323880-PPT-Nasionalisme-dan-Anti-Korupsi.pptx573323880-PPT-Nasionalisme-dan-Anti-Korupsi.pptx
573323880-PPT-Nasionalisme-dan-Anti-Korupsi.pptxanisakhairoza
 
Menyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus da
Menyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus daMenyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus da
Menyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus daWijaya Kusumah
 
Materi Pertemuan 1.pdf (Pengantar Pendidikan Pancasila di Perguruan Tingg)
Materi Pertemuan 1.pdf (Pengantar Pendidikan Pancasila di Perguruan Tingg)Materi Pertemuan 1.pdf (Pengantar Pendidikan Pancasila di Perguruan Tingg)
Materi Pertemuan 1.pdf (Pengantar Pendidikan Pancasila di Perguruan Tingg)RezaWahyuni6
 
Fungsi Manajemen Public Relations dan Terapannya
Fungsi Manajemen Public Relations dan TerapannyaFungsi Manajemen Public Relations dan Terapannya
Fungsi Manajemen Public Relations dan TerapannyaAdePutraTunggali
 
Paparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptx
Paparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptxPaparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptx
Paparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptxagunk4
 
Download Contoh Laporan observasi teman sejawat
Download Contoh Laporan observasi teman sejawatDownload Contoh Laporan observasi teman sejawat
Download Contoh Laporan observasi teman sejawatsriagunggb
 
Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1
Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1
Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1LailaTulangRusukMaha
 
PTS Genap 7, 8 & US 9 SMP 51 dan HK 2024.pdf
PTS Genap 7, 8 & US 9 SMP 51 dan HK 2024.pdfPTS Genap 7, 8 & US 9 SMP 51 dan HK 2024.pdf
PTS Genap 7, 8 & US 9 SMP 51 dan HK 2024.pdfSMP Hang Kasturi, Batam
 
PANDUAN MENGISI KAD HIJAU KAD RAWATAN SEKOLAH
PANDUAN MENGISI KAD HIJAU KAD RAWATAN SEKOLAHPANDUAN MENGISI KAD HIJAU KAD RAWATAN SEKOLAH
PANDUAN MENGISI KAD HIJAU KAD RAWATAN SEKOLAHNurul Nuha MS
 
BMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASI
BMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASIBMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASI
BMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASIsyedharis59
 

Último (20)

materi PPT tentang cerita inspiratif kelas 9 smp
materi PPT tentang cerita inspiratif kelas 9 smpmateri PPT tentang cerita inspiratif kelas 9 smp
materi PPT tentang cerita inspiratif kelas 9 smp
 
KISI-KISI Sumatif Akhir Jenjang PJOK 2024
KISI-KISI Sumatif Akhir Jenjang PJOK 2024KISI-KISI Sumatif Akhir Jenjang PJOK 2024
KISI-KISI Sumatif Akhir Jenjang PJOK 2024
 
PAI SD 1_BAB 9. pendidikan agama islam tentang bersuci
PAI SD 1_BAB 9.  pendidikan agama islam tentang bersuciPAI SD 1_BAB 9.  pendidikan agama islam tentang bersuci
PAI SD 1_BAB 9. pendidikan agama islam tentang bersuci
 
Powerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas X
Powerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas XPowerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas X
Powerpoint tentang Kebutuhan Manusia kelas X
 
Sertifikat PMM aksi nyata "mengapa kurikulum perlu berubah".pdf
Sertifikat PMM aksi nyata "mengapa kurikulum perlu berubah".pdfSertifikat PMM aksi nyata "mengapa kurikulum perlu berubah".pdf
Sertifikat PMM aksi nyata "mengapa kurikulum perlu berubah".pdf
 
ELEMEN KOMPOL (PESAN BAHASA POLITIK).pptx
ELEMEN KOMPOL (PESAN BAHASA POLITIK).pptxELEMEN KOMPOL (PESAN BAHASA POLITIK).pptx
ELEMEN KOMPOL (PESAN BAHASA POLITIK).pptx
 
materi geografi kelas x semester genap kurikulum merdeka
materi geografi kelas x semester genap kurikulum merdekamateri geografi kelas x semester genap kurikulum merdeka
materi geografi kelas x semester genap kurikulum merdeka
 
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul.1.1.pdf
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul.1.1.pdfJurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul.1.1.pdf
Jurnal Refleksi Dwi Mingguan Modul.1.1.pdf
 
573323880-PPT-Nasionalisme-dan-Anti-Korupsi.pptx
573323880-PPT-Nasionalisme-dan-Anti-Korupsi.pptx573323880-PPT-Nasionalisme-dan-Anti-Korupsi.pptx
573323880-PPT-Nasionalisme-dan-Anti-Korupsi.pptx
 
DEFINISI DAN KONTEKS MANAJEMEN ISU DAN KRISIS.pptx
DEFINISI DAN KONTEKS MANAJEMEN ISU DAN KRISIS.pptxDEFINISI DAN KONTEKS MANAJEMEN ISU DAN KRISIS.pptx
DEFINISI DAN KONTEKS MANAJEMEN ISU DAN KRISIS.pptx
 
Menyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus da
Menyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus daMenyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus da
Menyiapkan Guru Masa Depan yang Bagus da
 
Materi Pertemuan 1.pdf (Pengantar Pendidikan Pancasila di Perguruan Tingg)
Materi Pertemuan 1.pdf (Pengantar Pendidikan Pancasila di Perguruan Tingg)Materi Pertemuan 1.pdf (Pengantar Pendidikan Pancasila di Perguruan Tingg)
Materi Pertemuan 1.pdf (Pengantar Pendidikan Pancasila di Perguruan Tingg)
 
Fungsi Manajemen Public Relations dan Terapannya
Fungsi Manajemen Public Relations dan TerapannyaFungsi Manajemen Public Relations dan Terapannya
Fungsi Manajemen Public Relations dan Terapannya
 
Paparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptx
Paparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptxPaparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptx
Paparan Model Kompetensi Kepala Sekolah.pptx
 
Download Contoh Laporan observasi teman sejawat
Download Contoh Laporan observasi teman sejawatDownload Contoh Laporan observasi teman sejawat
Download Contoh Laporan observasi teman sejawat
 
Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1
Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1
Power point Materi Pembelajaran Kelas 3 TEMA 7 SUB 2 PB 1
 
Persiapandalam Negosiasi dan Loby .pptx
Persiapandalam  Negosiasi dan Loby .pptxPersiapandalam  Negosiasi dan Loby .pptx
Persiapandalam Negosiasi dan Loby .pptx
 
PTS Genap 7, 8 & US 9 SMP 51 dan HK 2024.pdf
PTS Genap 7, 8 & US 9 SMP 51 dan HK 2024.pdfPTS Genap 7, 8 & US 9 SMP 51 dan HK 2024.pdf
PTS Genap 7, 8 & US 9 SMP 51 dan HK 2024.pdf
 
PANDUAN MENGISI KAD HIJAU KAD RAWATAN SEKOLAH
PANDUAN MENGISI KAD HIJAU KAD RAWATAN SEKOLAHPANDUAN MENGISI KAD HIJAU KAD RAWATAN SEKOLAH
PANDUAN MENGISI KAD HIJAU KAD RAWATAN SEKOLAH
 
BMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASI
BMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASIBMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASI
BMMB 1134 KETERAMPILAN BERBAHASA HALANGAN KOMUNIKASI
 

Mengomentari Suatu Putusan

  • 1. Mengomentari Suatu Putusan Bahasan Mengenai Format dan Kelogisannya
  • 2. Menu  Contoh Putusan Untuk Dikomentari  Format Putusan  Kelogisan Putusan
  • 3. Format Putusan Putusan hakim harus dibuat secara tertulis dan ditanda tangani sebagai dokumen resmi. Suatu putusan hakim, terdiri dari 4 bagian yaitu : I. Kepala Putusan II. Identitas Para Pihak III. Pertimbangan (konsideran) yang memuat tentang “Duduknya Perkara” dan “ pertimbangan Hukum” IV. Amar atau dictum putusan
  • 4. … Secara rinci, maka surat putusan harus dibuat menurut ketentuan serta memuat hal-hal sebagai berikut : 1. Judul dan Nomor Putusan • Judul : PUTUSAN • Nomor putusan sama dengan nomor perkara ( SEMA No. 32/TUADA – AB/III/-UM/IX/93 tanggal 11 September 1993) 2. Tanggal Putusan 3. Kepala Putusan • Kalimat “BISMILLAHIRRAHMAANIRROHHIM” • Diikuti dengan “DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA” (pasal 57 ayat (2) UU-PA) 4. Nama dan tingkatan peradilan yang memutuskan perkara 5. Identitas Para pihak
  • 5. … Format untuk kepala putusan ini sudah benar karena telah mencakup seluruhnya seperti yang disebut diatas, bila kalimat “DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA” Tidak disebutkan, maka putusan batal demi hukum
  • 6. … Identitas para pihak meliputi nama, umur, agama, pekerjaan, tempat tinggal dan kedudukan para pihak, serta bila memakai jasa advokat maka ditambah adanyakuasa hukum, alamat kantor huasa hukum dan tanggal surat kuasa
  • 7. … 6. Tentang duduknya perkara • Menggambarkan dengan singkat tetapi jelas dan kronologis tentang duduknya perkara, mulai dari usaha perdamaian, dalildalil gugatan, jawaban tergugat, replik, duplik, bukti-bukti dan saksi-saksi, serta kesimpulan para pihak • Menggambarkan bagaimana hakim dalam mengkonstatir dalil-dalil gugat/peristiwa diajukan para pihak
  • 9. … Diatas telah dipaparkan kronologis duduk perkara dengan singkat dan dibawah ini adalah tuntutan dari penggugat. Menurut Yahya Harahap (hal. 63), Supaya gugatan sah, dalam arti tidak mengandung cacat formil, harus mencantumkan petitum gugatan yang berisi pokok tuntutan penggugat, berupa deskripsi yang jelas menyebut satu per satu dalam akhir gugatan tentang hal-hal apa saja yang menjadi pokok tuntutan penggugat yang harus dinyatakan dan dibebankan kepada tergugat.
  • 10. … 7. Tentang hukumnya/pertimbangan hukum • Menggambarkan tentang bagaimana hakim dalam mengkualitisir fakta/kejadian • Penilaian hakim tentang fakta-fakta yang diajukan • Hakim mempertimbangkannya secara kronologis dan rinci setiap item, baik dari pihak penggugat maupun tergugat • Memuat dasar-dasar hukum yang dipergunakan oleh hakim dalam menilai akta dan memutus perkara
  • 11. … 8. Amar Putusan Setelah menilai dalil-dalil syar’i dan mempertimbangkan secara rinci fakta yang diajukan baik penggugat maupun tergugat maka majelis hakim memperoleh kesimpulan untuk mengakhiri sengketa.
  • 13. … Kaki putusan memuat tanggal penjatuhan putusan, Majelis yang menjatuhkan putusan, Kolom tanda tangan majelis dan panitra pengganti dan rincian biaya perkara. Penjelasan persidangan terbuka untuk umum pada saat pembacaan putusan juga harus dilakukan dan dihadiri oleh para pihak.
  • 14. Kelogisan putusan Antara gugatan dengan putusan tidak ada yang bertentangan
  • 15. Kesimpulan Format: Seluruh format putusan sudah benar karena telah memenuhi ketentuan dan bagianbagian putusan secara resmi Kelogisan: Dari dalil-dalil gugatan dengan kesimpulan akhir yang diperoleh hakim atas perkara tersebut ada kelogisan karena apa yang digugat merujuk pada peristiwa dan fakta yang diajukan, maka jelas bahwa isi amar putusan tersebut “mengabulkan gugatan penggugat seluruhnya”