SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 20
Asuhan Kebidanan I
Kegiatan Belajar 4
Perubahan dan Adaptasi
Psikologis Pada
Ibu Hamil
Siti Tyastuti,S.Kep,Ns,S.ST,M.Kes
Semester 03
Prodi Kebidanan
Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia
Pusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan
Jakarta 2013
http://akbary.files.wordpress.com/2013/01/ary_6562.jpg
Trimester pertama ( 0 – 12 minggu)
kehamilan
A
http://i.huffpost.com/gen/1570031/thumbs/o-PREGNANCY-TEST-facebook.jpg
Trimester I sering
disebut periode
penentuan artinya
untuk menentukkan
wanita tersebut hamil
atau tidak. Ibu akan
selalu mencari tanda-
tanda untuk lebih
meyakinkan bahwa
dirinya memang hamil.
Segera setelah konsepsi
kadar hormon
progesterone dan
estrogen dalam
kehamilan akan
meningkat dan ini akan
menyebabkan timbulnya
mual dan muntah pada
pagi hari, lemah, lelah,
dan membesarnya
payudara.
http://hamilpintar.com/wp-content/uploads/2013/05/mengetahui-tanda-tanda-kehamilan-featured1.jpg
Pada trimester
pertama sikap
seorang ibu menjadi
ambivalent, kadang-
kadang senang pada
kehamilan, kadang-
kadang tidak
menerima
kehamilan
http://i.huffpost.com/gen/1385303/thumbs/o-PREGNANT-WOMAN-facebook.jpg
Pada awal kehamilan ini
juga terjadi emosional
menjadi tak stabil, hal ini
karena adanya
perubahan hormon dan
juga rasa tanggung
jawab baru sebagai
seorang calon ibu.
http://www.slatergordon.co.uk/media/2256732/pregnant-woman.jpg
Pada ibu hamil sendiri
hasrat seksualnya
sebenarnya tergantung
secara individual, hanya
kebanyakan ibu hamil
trimester I merasa malas
hubungan seks karena
masih merasakan
ketidaknyamanan pada
tubuhnya diantaranya
masih sering merasa
pusing, mual dan bahkan
muntah.
http://passiveaggressivehusband.com/wp-content/uploads/2012/10/bigstock-Sad-woman-on-the-bed-with-her-27565094.jpg
Sebagian ibu hamil
dorongan seksualnya
meningkat pada saat
hamil muda. Peningkatan
dorongan seksual ini
terjadi karena aliran
darah ke vagina semakin
banyak sehingga ibu
hamil merasakan
kehangatan pada
vaginanya.
http://i.huffpost.com/gen/1213187/thumbs/o-SEX-facebook.jpg
Pada awal kehamilan posisi hubungan seksual pada ibu hamil sesuai dengan
pilihan tetapi harus diatur penetrasi penis jangan terlalu dalam. Posisi wanita
diatas merupakan posisi yang nyaman dan aman karena ibu hamil dapat
mengontrol kedalaman dan kecepatan penetrasi.
https://static-secure.guim.co.uk/sys-images/Guardian/Pix/pictures/2014/3/27/1395924932115/Young-couple-in-bed-014.jpg
Trimester Ke dua ( 4 – 6 bulan )
B
Trimester kedua
biasanya adalah saat ibu
merasa sehat sehingga
biasa disebut Periode
pancaran kesehatan.
Tubuh ibu sudah
terbiasa dengan kadar
hormon yang lebih
tinggi dan rasa tidak
nyaman karena hamil
sudah berkurang.
http://i.huffpost.com/gen/1591005/thumbs/o-PREGNANT-WOMAN-SIT-facebook.jpg
Pada trimester ini ibu dapat
merasakan gerakan bayinya
dan ibu mulai merasakan
kehadiran bayinya sebagai
seorang diluar dari dirinya
sendiri. Banyak ibu yang
merasa terlepas dari rasa
kecemasan, rasa tidak
nyaman seperti yang
dirasakannya pada trimester
pertama dan merasakan
meningkatnya libido.
http://expertbeacon.com/sites/default/files/varicose_veins_can_be_prevented_during_and_after_pregnancy.jpg
Pada kehamilan minggu ke
15-22 ibu hamil akan mulai
merasakan gerakan bayi,
yang pada awalnya akan
terasa seperti kibasan,
tetapi di akhir trimester ini,
akan benar-benar
merasakan pergerakan bayi.
Pada ibu yang baru
pertama kali hamil sering
tidak dapat mengenali
gerakan bayinya sampai
minggu ke 19-22.
https://www.radiology.ca/images/library/Ultrasound.jpg
Trimester Ke tiga (7 – 9 bulan)
C
Trimester ketiga
seringkali disebut
periode menunggu dan
waspada sebab pada
saat itu ibu merasa tidak
sabar menunggu
kelahiran bayinya.
http://www.blogcdn.com/slideshows/images/slides/127/046/2/S1270462/slug/l/136810373-1.jpg
Rasa tidak nyaman akibat
kehamilan timbul kembali
pada trimester ketiga dan
banyak ibu yang merasa
dirinya aneh dan jelek.
Disamping itu, ibu mulai
merasa sedih karena akan
berpisah dari bayinya dan
kehilangan perhatian
khusus yang diterima
selama hamil.
http://i.huffpost.com/gen/1716441/thumbs/o-PREGNANT-SAD-facebook.jpg
Gerakan bayi dan
membesarnya perut
merupakan hal yang
mengingatkan ibu
pada bayi yang akan
dilahirkan nanti.
Disamping hal
tersebut ibu sering
mempunyai
perasaan-perasaan
lainnya.
http://www.mdspa.ca/uploads/files/Pregnancy-Massage.jpg
a. Kadang – kadang merasa kuatir
bahwa bayinya akan lahir
sewaktu – waktu
b. Meningkatnya kewaspadaan
akan timbulnya tanda dan
gejala persalinan
c. Khawatir bayinya lahir dalam
keadaan tidak normal
d. Takut akan rasa sakit yang
timbul pada saat persalinan
http://www.pregnancyweekguide.org/wp-content/plugins/RSSPoster_PRO/cache/75b7c_pregnancy.jpg`
d. Rasa tidak nyaman
e. Kehilangan perhatian khusus
yang diterima selama
kehamilan sehingga
memerlukan dukungan baik
dari suami, keluarga maupun
tenaga kesehatan
f. Persiapan aktif untuk bayi dan
menjadi orang tua
g. Takut suami tidak setia karena
merasa bentuk badannya jelek
http://www.pregnancyweekguide.org/wp-content/plugins/RSSPoster_PRO/cache/75b7c_pregnancy.jpg`
Reaksi calon ayah merasa cemas dan takut kalau istrinya melahirkan tidak lancar,
takut anaknya cacat, memikirkan biaya dan persiapan perlengkapan bayinya.
Kadang–kadang karena istrinya suka minta aneh–aneh, istri sering menyalahkan
suami karena istri sendiri merasa cemas dan takut, maka tidak jarang suami mencari
kegiatan diluar rumah, misalnya suami menjadi rajin ronda untuk alasan
menghindar dari istrinya.
http://www.novasans.com/blog/wp-content/uploads/2010/07/pregnancy.jpg

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Adaptasi psikologis dan fisiologis ibu postpartum
Adaptasi psikologis dan fisiologis ibu postpartumAdaptasi psikologis dan fisiologis ibu postpartum
Adaptasi psikologis dan fisiologis ibu postpartumSarjan unissula
 
Kebutuhan psikologis selama kehamilan
Kebutuhan psikologis selama kehamilanKebutuhan psikologis selama kehamilan
Kebutuhan psikologis selama kehamilanZora Yui
 
Adaptasi psikologis pada kehamilan trimester i
Adaptasi psikologis pada kehamilan trimester iAdaptasi psikologis pada kehamilan trimester i
Adaptasi psikologis pada kehamilan trimester iOperator Warnet Vast Raha
 
Adaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partum
Adaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partumAdaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partum
Adaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partumVictorya Bambung
 
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasiKonsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasipjj_kemenkes
 
Perubahan Fisiologi dan Psikologi pada Masa Nifas
Perubahan Fisiologi dan Psikologi pada Masa NifasPerubahan Fisiologi dan Psikologi pada Masa Nifas
Perubahan Fisiologi dan Psikologi pada Masa NifasNurul Amalia
 
Depresi postpartuM
Depresi postpartuMDepresi postpartuM
Depresi postpartuMBuddifm
 
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2Arya Ningrat
 
Tugas k.k. 2 askeb pranikah
Tugas k.k. 2 askeb pranikahTugas k.k. 2 askeb pranikah
Tugas k.k. 2 askeb pranikahMaya Nurhayati
 
Prakonsepsi, Konsepsi dan Kehamilan
Prakonsepsi, Konsepsi dan Kehamilan Prakonsepsi, Konsepsi dan Kehamilan
Prakonsepsi, Konsepsi dan Kehamilan pjj_kemenkes
 
KB 2 Komplikasi Nifas dan Penatalaksanaannya
KB 2 Komplikasi Nifas dan PenatalaksanaannyaKB 2 Komplikasi Nifas dan Penatalaksanaannya
KB 2 Komplikasi Nifas dan Penatalaksanaannyapjj_kemenkes
 
Psikologi Perkembangan_Fase Pre Natal
Psikologi Perkembangan_Fase Pre NatalPsikologi Perkembangan_Fase Pre Natal
Psikologi Perkembangan_Fase Pre Natalwahidatulislamiyah
 
Asuhan kebidanan pada pra konsepsi
Asuhan kebidanan pada pra konsepsiAsuhan kebidanan pada pra konsepsi
Asuhan kebidanan pada pra konsepsiRetnoWulan32
 
Pendekatan Siklus Kehidupan
Pendekatan Siklus Kehidupan Pendekatan Siklus Kehidupan
Pendekatan Siklus Kehidupan pjj_kemenkes
 
Makalah psikologi perkembangan 2
Makalah psikologi perkembangan 2Makalah psikologi perkembangan 2
Makalah psikologi perkembangan 2SriMaryati34
 
Kebutuhan psikologi ibu hamil pada trimester i,ii,dan iii
Kebutuhan psikologi ibu hamil pada trimester i,ii,dan iiiKebutuhan psikologi ibu hamil pada trimester i,ii,dan iii
Kebutuhan psikologi ibu hamil pada trimester i,ii,dan iiihesti kusdianingrum
 

La actualidad más candente (20)

Adaptasi psikologis dan fisiologis ibu postpartum
Adaptasi psikologis dan fisiologis ibu postpartumAdaptasi psikologis dan fisiologis ibu postpartum
Adaptasi psikologis dan fisiologis ibu postpartum
 
Kebutuhan psikologis selama kehamilan
Kebutuhan psikologis selama kehamilanKebutuhan psikologis selama kehamilan
Kebutuhan psikologis selama kehamilan
 
Adaptasi psikologis pada kehamilan trimester i
Adaptasi psikologis pada kehamilan trimester iAdaptasi psikologis pada kehamilan trimester i
Adaptasi psikologis pada kehamilan trimester i
 
Adaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partum
Adaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partumAdaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partum
Adaptasi fisiologis dan psikologis ibu post partum
 
Adaptasi post partum
Adaptasi post partumAdaptasi post partum
Adaptasi post partum
 
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasiKonsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
 
Perubahan Fisiologi dan Psikologi pada Masa Nifas
Perubahan Fisiologi dan Psikologi pada Masa NifasPerubahan Fisiologi dan Psikologi pada Masa Nifas
Perubahan Fisiologi dan Psikologi pada Masa Nifas
 
Depresi postpartuM
Depresi postpartuMDepresi postpartuM
Depresi postpartuM
 
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
 
Tugas k.k. 2 askeb pranikah
Tugas k.k. 2 askeb pranikahTugas k.k. 2 askeb pranikah
Tugas k.k. 2 askeb pranikah
 
Prakonsepsi, Konsepsi dan Kehamilan
Prakonsepsi, Konsepsi dan Kehamilan Prakonsepsi, Konsepsi dan Kehamilan
Prakonsepsi, Konsepsi dan Kehamilan
 
Modul 5 biologi kb 1
Modul 5 biologi kb 1Modul 5 biologi kb 1
Modul 5 biologi kb 1
 
Bab 1 nifas 2
Bab 1 nifas 2Bab 1 nifas 2
Bab 1 nifas 2
 
KB 2 Komplikasi Nifas dan Penatalaksanaannya
KB 2 Komplikasi Nifas dan PenatalaksanaannyaKB 2 Komplikasi Nifas dan Penatalaksanaannya
KB 2 Komplikasi Nifas dan Penatalaksanaannya
 
Bab 1 nifas 2
Bab 1 nifas 2Bab 1 nifas 2
Bab 1 nifas 2
 
Psikologi Perkembangan_Fase Pre Natal
Psikologi Perkembangan_Fase Pre NatalPsikologi Perkembangan_Fase Pre Natal
Psikologi Perkembangan_Fase Pre Natal
 
Asuhan kebidanan pada pra konsepsi
Asuhan kebidanan pada pra konsepsiAsuhan kebidanan pada pra konsepsi
Asuhan kebidanan pada pra konsepsi
 
Pendekatan Siklus Kehidupan
Pendekatan Siklus Kehidupan Pendekatan Siklus Kehidupan
Pendekatan Siklus Kehidupan
 
Makalah psikologi perkembangan 2
Makalah psikologi perkembangan 2Makalah psikologi perkembangan 2
Makalah psikologi perkembangan 2
 
Kebutuhan psikologi ibu hamil pada trimester i,ii,dan iii
Kebutuhan psikologi ibu hamil pada trimester i,ii,dan iiiKebutuhan psikologi ibu hamil pada trimester i,ii,dan iii
Kebutuhan psikologi ibu hamil pada trimester i,ii,dan iii
 

Destacado

Anatomi dan fisiologi alat reproduksi
Anatomi dan fisiologi alat reproduksiAnatomi dan fisiologi alat reproduksi
Anatomi dan fisiologi alat reproduksipjj_kemenkes
 
Proses terjadinya kehamilan
Proses terjadinya kehamilanProses terjadinya kehamilan
Proses terjadinya kehamilanpjj_kemenkes
 
Proses terjadinya kehamilan
Proses terjadinya kehamilanProses terjadinya kehamilan
Proses terjadinya kehamilanpjj_kemenkes
 
Gambaran sikap ibu hamil trimester 3 tentang hubungan seksual selama kehamilan
Gambaran sikap ibu hamil trimester 3 tentang hubungan seksual selama kehamilanGambaran sikap ibu hamil trimester 3 tentang hubungan seksual selama kehamilan
Gambaran sikap ibu hamil trimester 3 tentang hubungan seksual selama kehamilanOperator Warnet Vast Raha
 
Perubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletal
Perubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletalPerubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletal
Perubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletalRahayu Pratiwi
 
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamilPerubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamilpjj_kemenkes
 
Cara Belajar dalam Pendidikan Jarak Jauh Poltekkes Kupang - Babak 2
Cara Belajar dalam Pendidikan Jarak Jauh Poltekkes Kupang - Babak 2Cara Belajar dalam Pendidikan Jarak Jauh Poltekkes Kupang - Babak 2
Cara Belajar dalam Pendidikan Jarak Jauh Poltekkes Kupang - Babak 2Uwes Chaeruman
 
Perubahan anatomi fisiologi pada ibu hamil
Perubahan anatomi fisiologi pada ibu hamilPerubahan anatomi fisiologi pada ibu hamil
Perubahan anatomi fisiologi pada ibu hamildiana permatasari
 

Destacado (9)

Anatomi dan fisiologi alat reproduksi
Anatomi dan fisiologi alat reproduksiAnatomi dan fisiologi alat reproduksi
Anatomi dan fisiologi alat reproduksi
 
Proses terjadinya kehamilan
Proses terjadinya kehamilanProses terjadinya kehamilan
Proses terjadinya kehamilan
 
Proses terjadinya kehamilan
Proses terjadinya kehamilanProses terjadinya kehamilan
Proses terjadinya kehamilan
 
Gambaran sikap ibu hamil trimester 3 tentang hubungan seksual selama kehamilan
Gambaran sikap ibu hamil trimester 3 tentang hubungan seksual selama kehamilanGambaran sikap ibu hamil trimester 3 tentang hubungan seksual selama kehamilan
Gambaran sikap ibu hamil trimester 3 tentang hubungan seksual selama kehamilan
 
Perubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletal
Perubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletalPerubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletal
Perubahan anatomi fisiologis sistem muculoskeletal
 
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamilPerubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
Perubahan dan adaptasi fisiologis pada ibu hamil
 
14440500 perubahan-psikologis-pada-masa-kehamilan
14440500 perubahan-psikologis-pada-masa-kehamilan14440500 perubahan-psikologis-pada-masa-kehamilan
14440500 perubahan-psikologis-pada-masa-kehamilan
 
Cara Belajar dalam Pendidikan Jarak Jauh Poltekkes Kupang - Babak 2
Cara Belajar dalam Pendidikan Jarak Jauh Poltekkes Kupang - Babak 2Cara Belajar dalam Pendidikan Jarak Jauh Poltekkes Kupang - Babak 2
Cara Belajar dalam Pendidikan Jarak Jauh Poltekkes Kupang - Babak 2
 
Perubahan anatomi fisiologi pada ibu hamil
Perubahan anatomi fisiologi pada ibu hamilPerubahan anatomi fisiologi pada ibu hamil
Perubahan anatomi fisiologi pada ibu hamil
 

Similar a Perubahan dan adaptasi psikologis pada ibu hamil

Perkembangan janin Trimester pertama
Perkembangan janin Trimester pertamaPerkembangan janin Trimester pertama
Perkembangan janin Trimester pertamaSulistia Rini
 
Perubahan dan adaptasi psikologis dalam masa kehamilan
Perubahan dan adaptasi psikologis dalam masa kehamilanPerubahan dan adaptasi psikologis dalam masa kehamilan
Perubahan dan adaptasi psikologis dalam masa kehamilansumarni .
 
Modul 4 kb 1 kebutuhan fisiologis ibu bersalin
Modul 4 kb 1   kebutuhan fisiologis ibu bersalinModul 4 kb 1   kebutuhan fisiologis ibu bersalin
Modul 4 kb 1 kebutuhan fisiologis ibu bersalinpjj_kemenkes
 
ADAPTASI_PSIKOLOGIS_PADA_KEHAMILAN.ppt
ADAPTASI_PSIKOLOGIS_PADA_KEHAMILAN.pptADAPTASI_PSIKOLOGIS_PADA_KEHAMILAN.ppt
ADAPTASI_PSIKOLOGIS_PADA_KEHAMILAN.pptAyuarifiaNingsih1
 
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasiKonsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasipjj_kemenkes
 
Modul 5 kb 2 penyulit komplikasi persalinan kala iii dan iv persalinan
Modul 5 kb 2   penyulit komplikasi persalinan kala iii dan iv persalinanModul 5 kb 2   penyulit komplikasi persalinan kala iii dan iv persalinan
Modul 5 kb 2 penyulit komplikasi persalinan kala iii dan iv persalinanpjj_kemenkes
 
Kb3 penyulit dan komplikasi kehamilan lanjut
Kb3 penyulit dan komplikasi kehamilan lanjutKb3 penyulit dan komplikasi kehamilan lanjut
Kb3 penyulit dan komplikasi kehamilan lanjutpjj_kemenkes
 
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2Arya Ningrat
 
Masa subur dan masa hamil
Masa subur dan masa hamilMasa subur dan masa hamil
Masa subur dan masa hamilHetty Astri
 
7. perubahan psikologi bumil -
7. perubahan psikologi bumil -7. perubahan psikologi bumil -
7. perubahan psikologi bumil -Devi Narti
 
PPT POST PARTUM keperawatan A [Autosaved].pptx
PPT POST PARTUM keperawatan A [Autosaved].pptxPPT POST PARTUM keperawatan A [Autosaved].pptx
PPT POST PARTUM keperawatan A [Autosaved].pptxRikobmse
 
Kel. 6 perubahan psikologis ibu_hamil
Kel. 6 perubahan psikologis ibu_hamilKel. 6 perubahan psikologis ibu_hamil
Kel. 6 perubahan psikologis ibu_hamilAhmadPurnawarmanFais
 
MASA PERKEMBANGAN PRENATAL.pptx
MASA PERKEMBANGAN PRENATAL.pptxMASA PERKEMBANGAN PRENATAL.pptx
MASA PERKEMBANGAN PRENATAL.pptxLatifPrabowo
 
ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL TRIMESTER 3 NY. K DI PUSKESMAS .....
ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL TRIMESTER 3 NY. K DI PUSKESMAS .....ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL TRIMESTER 3 NY. K DI PUSKESMAS .....
ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL TRIMESTER 3 NY. K DI PUSKESMAS .....RITA424760
 
Kb1 kebutuhan dasar ibu hamil sesuai dengan tahapan perkembangan
Kb1 kebutuhan dasar ibu hamil sesuai dengan tahapan perkembanganKb1 kebutuhan dasar ibu hamil sesuai dengan tahapan perkembangan
Kb1 kebutuhan dasar ibu hamil sesuai dengan tahapan perkembanganpjj_kemenkes
 
Kb1 kebutuhan fisik ibu hamil
Kb1 kebutuhan fisik ibu hamilKb1 kebutuhan fisik ibu hamil
Kb1 kebutuhan fisik ibu hamilpjj_kemenkes
 
5. Perubahan dan adaptasi psikologis kehamilan.pdf
5. Perubahan dan adaptasi psikologis kehamilan.pdf5. Perubahan dan adaptasi psikologis kehamilan.pdf
5. Perubahan dan adaptasi psikologis kehamilan.pdfAstriYuliaSariLubis1
 

Similar a Perubahan dan adaptasi psikologis pada ibu hamil (20)

Perkembangan janin Trimester pertama
Perkembangan janin Trimester pertamaPerkembangan janin Trimester pertama
Perkembangan janin Trimester pertama
 
Modul 5 biologi kb 1
Modul 5 biologi kb 1Modul 5 biologi kb 1
Modul 5 biologi kb 1
 
Perubahan dan adaptasi psikologis dalam masa kehamilan
Perubahan dan adaptasi psikologis dalam masa kehamilanPerubahan dan adaptasi psikologis dalam masa kehamilan
Perubahan dan adaptasi psikologis dalam masa kehamilan
 
Modul 4 kb 1 kebutuhan fisiologis ibu bersalin
Modul 4 kb 1   kebutuhan fisiologis ibu bersalinModul 4 kb 1   kebutuhan fisiologis ibu bersalin
Modul 4 kb 1 kebutuhan fisiologis ibu bersalin
 
ADAPTASI_PSIKOLOGIS_PADA_KEHAMILAN.ppt
ADAPTASI_PSIKOLOGIS_PADA_KEHAMILAN.pptADAPTASI_PSIKOLOGIS_PADA_KEHAMILAN.ppt
ADAPTASI_PSIKOLOGIS_PADA_KEHAMILAN.ppt
 
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasiKonsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
Konsep dasar ibu hamil normal dan komplikasi
 
Modul 5 kb 2 penyulit komplikasi persalinan kala iii dan iv persalinan
Modul 5 kb 2   penyulit komplikasi persalinan kala iii dan iv persalinanModul 5 kb 2   penyulit komplikasi persalinan kala iii dan iv persalinan
Modul 5 kb 2 penyulit komplikasi persalinan kala iii dan iv persalinan
 
Kb3 penyulit dan komplikasi kehamilan lanjut
Kb3 penyulit dan komplikasi kehamilan lanjutKb3 penyulit dan komplikasi kehamilan lanjut
Kb3 penyulit dan komplikasi kehamilan lanjut
 
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
Kebutuhan fisik ibu hamil pada trimester i 2
 
Proposal wa ida
Proposal wa idaProposal wa ida
Proposal wa ida
 
Kti wa ida 2
Kti wa ida 2Kti wa ida 2
Kti wa ida 2
 
Masa subur dan masa hamil
Masa subur dan masa hamilMasa subur dan masa hamil
Masa subur dan masa hamil
 
7. perubahan psikologi bumil -
7. perubahan psikologi bumil -7. perubahan psikologi bumil -
7. perubahan psikologi bumil -
 
PPT POST PARTUM keperawatan A [Autosaved].pptx
PPT POST PARTUM keperawatan A [Autosaved].pptxPPT POST PARTUM keperawatan A [Autosaved].pptx
PPT POST PARTUM keperawatan A [Autosaved].pptx
 
Kel. 6 perubahan psikologis ibu_hamil
Kel. 6 perubahan psikologis ibu_hamilKel. 6 perubahan psikologis ibu_hamil
Kel. 6 perubahan psikologis ibu_hamil
 
MASA PERKEMBANGAN PRENATAL.pptx
MASA PERKEMBANGAN PRENATAL.pptxMASA PERKEMBANGAN PRENATAL.pptx
MASA PERKEMBANGAN PRENATAL.pptx
 
ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL TRIMESTER 3 NY. K DI PUSKESMAS .....
ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL TRIMESTER 3 NY. K DI PUSKESMAS .....ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL TRIMESTER 3 NY. K DI PUSKESMAS .....
ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL TRIMESTER 3 NY. K DI PUSKESMAS .....
 
Kb1 kebutuhan dasar ibu hamil sesuai dengan tahapan perkembangan
Kb1 kebutuhan dasar ibu hamil sesuai dengan tahapan perkembanganKb1 kebutuhan dasar ibu hamil sesuai dengan tahapan perkembangan
Kb1 kebutuhan dasar ibu hamil sesuai dengan tahapan perkembangan
 
Kb1 kebutuhan fisik ibu hamil
Kb1 kebutuhan fisik ibu hamilKb1 kebutuhan fisik ibu hamil
Kb1 kebutuhan fisik ibu hamil
 
5. Perubahan dan adaptasi psikologis kehamilan.pdf
5. Perubahan dan adaptasi psikologis kehamilan.pdf5. Perubahan dan adaptasi psikologis kehamilan.pdf
5. Perubahan dan adaptasi psikologis kehamilan.pdf
 

Más de pjj_kemenkes

Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1pjj_kemenkes
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanpjj_kemenkes
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanpjj_kemenkes
 

Más de pjj_kemenkes (20)

Modul 4 MTBS
Modul 4 MTBSModul 4 MTBS
Modul 4 MTBS
 
Modul 3 MTBS
Modul 3 MTBSModul 3 MTBS
Modul 3 MTBS
 
Modul 2 MTBS
Modul 2 MTBSModul 2 MTBS
Modul 2 MTBS
 
Modul 1 MTBS
Modul 1 MTBSModul 1 MTBS
Modul 1 MTBS
 
Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid III
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid III
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid III
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid III
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid III
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid III
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid III
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid III
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid III
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatan
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatan
 

Último

Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdfsandi625870
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfWahyudinST
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...jumadsmanesi
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptNabilahKhairunnisa6
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfandriasyulianto57
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxssuser0239c1
 
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptSejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptssuser940815
 
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintanmodul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
modul 1.2 guru penggerak angkatan x BintanVenyHandayani2
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdfWahyudinST
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.aechacha366
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...NiswatuzZahroh
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 

Último (20)

Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
 
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.pptSejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
Sejarah Perkembangan Teori Manajemen.ppt
 
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintanmodul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
modul 1.2 guru penggerak angkatan x Bintan
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
PUEBI.bahasa Indonesia/pedoman umum ejaan bahasa Indonesia pptx.
 
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
Pembuktian rumus volume dan luas permukaan bangung ruang Tabung, Limas, Keruc...
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 

Perubahan dan adaptasi psikologis pada ibu hamil

  • 1. Asuhan Kebidanan I Kegiatan Belajar 4 Perubahan dan Adaptasi Psikologis Pada Ibu Hamil Siti Tyastuti,S.Kep,Ns,S.ST,M.Kes Semester 03 Prodi Kebidanan Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Pusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan Jakarta 2013 http://akbary.files.wordpress.com/2013/01/ary_6562.jpg
  • 2. Trimester pertama ( 0 – 12 minggu) kehamilan A
  • 3. http://i.huffpost.com/gen/1570031/thumbs/o-PREGNANCY-TEST-facebook.jpg Trimester I sering disebut periode penentuan artinya untuk menentukkan wanita tersebut hamil atau tidak. Ibu akan selalu mencari tanda- tanda untuk lebih meyakinkan bahwa dirinya memang hamil.
  • 4. Segera setelah konsepsi kadar hormon progesterone dan estrogen dalam kehamilan akan meningkat dan ini akan menyebabkan timbulnya mual dan muntah pada pagi hari, lemah, lelah, dan membesarnya payudara. http://hamilpintar.com/wp-content/uploads/2013/05/mengetahui-tanda-tanda-kehamilan-featured1.jpg
  • 5. Pada trimester pertama sikap seorang ibu menjadi ambivalent, kadang- kadang senang pada kehamilan, kadang- kadang tidak menerima kehamilan http://i.huffpost.com/gen/1385303/thumbs/o-PREGNANT-WOMAN-facebook.jpg
  • 6. Pada awal kehamilan ini juga terjadi emosional menjadi tak stabil, hal ini karena adanya perubahan hormon dan juga rasa tanggung jawab baru sebagai seorang calon ibu. http://www.slatergordon.co.uk/media/2256732/pregnant-woman.jpg
  • 7. Pada ibu hamil sendiri hasrat seksualnya sebenarnya tergantung secara individual, hanya kebanyakan ibu hamil trimester I merasa malas hubungan seks karena masih merasakan ketidaknyamanan pada tubuhnya diantaranya masih sering merasa pusing, mual dan bahkan muntah. http://passiveaggressivehusband.com/wp-content/uploads/2012/10/bigstock-Sad-woman-on-the-bed-with-her-27565094.jpg
  • 8. Sebagian ibu hamil dorongan seksualnya meningkat pada saat hamil muda. Peningkatan dorongan seksual ini terjadi karena aliran darah ke vagina semakin banyak sehingga ibu hamil merasakan kehangatan pada vaginanya. http://i.huffpost.com/gen/1213187/thumbs/o-SEX-facebook.jpg
  • 9. Pada awal kehamilan posisi hubungan seksual pada ibu hamil sesuai dengan pilihan tetapi harus diatur penetrasi penis jangan terlalu dalam. Posisi wanita diatas merupakan posisi yang nyaman dan aman karena ibu hamil dapat mengontrol kedalaman dan kecepatan penetrasi. https://static-secure.guim.co.uk/sys-images/Guardian/Pix/pictures/2014/3/27/1395924932115/Young-couple-in-bed-014.jpg
  • 10. Trimester Ke dua ( 4 – 6 bulan ) B
  • 11. Trimester kedua biasanya adalah saat ibu merasa sehat sehingga biasa disebut Periode pancaran kesehatan. Tubuh ibu sudah terbiasa dengan kadar hormon yang lebih tinggi dan rasa tidak nyaman karena hamil sudah berkurang. http://i.huffpost.com/gen/1591005/thumbs/o-PREGNANT-WOMAN-SIT-facebook.jpg
  • 12. Pada trimester ini ibu dapat merasakan gerakan bayinya dan ibu mulai merasakan kehadiran bayinya sebagai seorang diluar dari dirinya sendiri. Banyak ibu yang merasa terlepas dari rasa kecemasan, rasa tidak nyaman seperti yang dirasakannya pada trimester pertama dan merasakan meningkatnya libido. http://expertbeacon.com/sites/default/files/varicose_veins_can_be_prevented_during_and_after_pregnancy.jpg
  • 13. Pada kehamilan minggu ke 15-22 ibu hamil akan mulai merasakan gerakan bayi, yang pada awalnya akan terasa seperti kibasan, tetapi di akhir trimester ini, akan benar-benar merasakan pergerakan bayi. Pada ibu yang baru pertama kali hamil sering tidak dapat mengenali gerakan bayinya sampai minggu ke 19-22. https://www.radiology.ca/images/library/Ultrasound.jpg
  • 14. Trimester Ke tiga (7 – 9 bulan) C
  • 15. Trimester ketiga seringkali disebut periode menunggu dan waspada sebab pada saat itu ibu merasa tidak sabar menunggu kelahiran bayinya. http://www.blogcdn.com/slideshows/images/slides/127/046/2/S1270462/slug/l/136810373-1.jpg
  • 16. Rasa tidak nyaman akibat kehamilan timbul kembali pada trimester ketiga dan banyak ibu yang merasa dirinya aneh dan jelek. Disamping itu, ibu mulai merasa sedih karena akan berpisah dari bayinya dan kehilangan perhatian khusus yang diterima selama hamil. http://i.huffpost.com/gen/1716441/thumbs/o-PREGNANT-SAD-facebook.jpg
  • 17. Gerakan bayi dan membesarnya perut merupakan hal yang mengingatkan ibu pada bayi yang akan dilahirkan nanti. Disamping hal tersebut ibu sering mempunyai perasaan-perasaan lainnya. http://www.mdspa.ca/uploads/files/Pregnancy-Massage.jpg
  • 18. a. Kadang – kadang merasa kuatir bahwa bayinya akan lahir sewaktu – waktu b. Meningkatnya kewaspadaan akan timbulnya tanda dan gejala persalinan c. Khawatir bayinya lahir dalam keadaan tidak normal d. Takut akan rasa sakit yang timbul pada saat persalinan http://www.pregnancyweekguide.org/wp-content/plugins/RSSPoster_PRO/cache/75b7c_pregnancy.jpg`
  • 19. d. Rasa tidak nyaman e. Kehilangan perhatian khusus yang diterima selama kehamilan sehingga memerlukan dukungan baik dari suami, keluarga maupun tenaga kesehatan f. Persiapan aktif untuk bayi dan menjadi orang tua g. Takut suami tidak setia karena merasa bentuk badannya jelek http://www.pregnancyweekguide.org/wp-content/plugins/RSSPoster_PRO/cache/75b7c_pregnancy.jpg`
  • 20. Reaksi calon ayah merasa cemas dan takut kalau istrinya melahirkan tidak lancar, takut anaknya cacat, memikirkan biaya dan persiapan perlengkapan bayinya. Kadang–kadang karena istrinya suka minta aneh–aneh, istri sering menyalahkan suami karena istri sendiri merasa cemas dan takut, maka tidak jarang suami mencari kegiatan diluar rumah, misalnya suami menjadi rajin ronda untuk alasan menghindar dari istrinya. http://www.novasans.com/blog/wp-content/uploads/2010/07/pregnancy.jpg