SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 709
TANTANGAN ELIA


Training Dasar

www.TheElijahChallenge.org
 Tantanganelia.ning.com
Situs (Website) kami:
www.TheElijahChallenge.org
  Tantanganelia.ning.com

        E-Mail kami:
 davy_hermanus@yahoo.com
• Powerpoint file ini tersedia dengan gratis bagi
hamba-hamba Tuhan untuk keperluan pribadi
agar dapat mengulangi bahan-bahan yang telah
dipelajari selama seminar. (Mohon tidak disebar
luaskan sembarangan supaya tidak jatuh pada
orang yang tidak bertanggung jawab)
• Berilah alamat E-mail saudara kepada kami di
sign-up sheet.

•Sebaiknya Anda Sign in di
http://tantanganelia.ning.com dan
http://facebook.com pada group Elijah Challenge
Indonesia agar dapat berkomunikasi secara
teratur dengan kami
• Powerpoint file ini tersedia dengan gratis
bagi hamba-hamba Tuhan agar dapat
mengulangi bahan-bahan yang telah
dipelajari selama seminar.
• Berilah alamat E-mail saudara kepada kami
agar kami dapat mengirimkan berita-berita
terbaru
•Anda tidak diperbolehkan membuat seminar
atas nama Elijah Challenge atau Tantangan
Elia tanpa seizin kami. Silahkan hubungi kami
untuk keperluan tersebut.
•Mereka yang sudah mengikuti Advanced
TEC yang kelak dapat mengajar Traning
THE ELIJAH CHALLENGE HERALD
(BERITA THE ELIJAH CHALLENGE)
Jika anda ingin menerima setiap bulan
secara cuma-cuma :

• pengajaran
• kesaksian
• laporan terkini pelayanan

melalui E-Mail, silahkan memberi
alamat E-mail anda kepada kami.
TANTANGAN ELIA


 Koordinator Elijah
Challenge Indonesia
  Davy R. Hermanus,MA,MKom
Pemulihan Kuasa &
   Keberanian
Maleakhi 4:5 Sesungguhnya Aku akan
mengutus nabi Elia kepadamu
menjelang datangnya hari
TUHAN yang besar dan dahsyat
itu.

     Apa artinya nubuat ini?
Lukas 1:13 Tetapi malaikat itu berkata
kepadanya: "Jangan takut, hai Zakharia,
sebab doamu telah dikabulkan dan
Elisabet, isterimu, akan melahirkan
seorang anak laki-laki bagimu dan
haruslah engkau menamai dia Yohanes.
…16 ia akan membuat banyak orang
Israel berbalik kepada Tuhan, Allah
mereka,
Yohanes diutus bukan kepada orang kafir,
melainkan kepada orang Israel, yaitu
umat Allah.
17 dan ia akan berjalan mendahului Tuhan
dalam roh dan kuasa Elia… dan dengan
demikian menyiapkan bagi Tuhan suatu
umat yang layak bagi-Nya.“
Lukas 3:3 Maka datanglah Yohanes
ke seluruh daerah Yordan dan
menyerukan: "Bertobatlah dan
berilah dirimu dibaptis dan Allah akan
mengampuni dosamu,

Yohanes memberitakan pertobatan
kepada umat Allah.
7 Lalu ia berkata kepada orang
banyak yang datang kepadanya
untuk dibaptis, katanya: "Hai kamu
keturunan ular beludak! Siapakah
yang mengatakan kepada kamu
melarikan diri dari murka yang
akan datang?

Yohanes sampaikan kata-kata ini
kepada umat Allah.
8 “Jadi hasilkanlah buah-buah
yang sesuai dengan pertobatan.”
Pertobatan yang sesungguhnya akan
menghasilkan buah-buah yang
kelihatan.
“Dan janganlah berpikir dalam hatimu:
Abraham adalah bapa kami!
Karena aku berkata kepadamu: Allah
dapat menjadikan anak-anak bagi
Abraham dari batu-batu ini!”
Pada masa kini orang Kristen berpikir
dalam hati mereka:
“Kami adalah orang Kristen dan Yesus
adalah Juruselamat kami ---
Kami diselamatkan oleh kasih karunia
saja karena iman, dan sesudah itu tidak
perlu berbuat apa-apa lagi.”
Apakah yang Yohanes katakan kepada
orang Kristen pada masa ini?
“Allah dapat menjadikan orang
Kristen dari batu-batu ini!”
9 Kapak sudah tersedia pada akar pohon
dan setiap pohon yang tidak
menghasilkan buah yang baik, akan
ditebang dan dibuang ke dalam api."
Yohanes berkata bahwa pertobatan yang
sesungguhnya akan menghasilkan buah
yang baik: kita harus menaati perintah
Tuhan. Kita harus berbuat yang baik &
benar dan hidup yang kudus.
Hal ini kurang diajarkan didalam Gereja
pada masa kini sehingga akibatnya banyak
orang Kristen tidak selamat.
Roh dan kuasa Elia akan dipulihkan
sekali lagi pada akhir zaman sebelum
Yesus Kristus kembali
Apakah yang kita akan beritakan
kepada umat Allah setelah roh Elia
dipulihkan kepada kita?
Bertobatlah!
Siapkanlah dirimu untuk hari Tuhan
yang besar dan dahsyat itu!
Bagaimana roh Elia itu?
1 Raj 18:20 Ahab mengirim orang ke
seluruh Israel dan mengumpulkan
nabi-nabi itu ke gunung Karmel.
18:21 Lalu Elia mendekati seluruh rakyat
itu dan berkata: "Berapa lama lagi kamu
berlaku timpang dan bercabang hati?
Kalau TUHAN itu Allah, ikutilah Dia, dan
kalau Baal, ikutilah dia.“
Tetapi rakyat itu tidak menjawabnya
sepatah katapun.
Tantangan Elia
kepada hamba-hamba Baal
18:24 Kemudian biarlah kamu
memanggil nama allahmu dan akupun
akan memanggil nama TUHAN. Maka
allah yang menjawab dengan api,
dialah Allah!"
Seluruh rakyat menyahut, katanya:
"Baiklah demikian!"
1 Raj 18:36 Kemudian pada waktu
mempersembahkan korban petang,
tampillah nabi Elia dan berkata:
"Ya TUHAN, Allah Abraham, Ishak dan
Israel, pada hari ini biarlah diketahui
orang, bahwa Engkaulah Allah di
tengah-tengah Israel dan bahwa aku ini
hamba-Mu dan bahwa atas firman-Mulah
aku melakukan segala perkara ini.
37 Jawablah aku, ya TUHAN, jawablah
aku, supaya bangsa ini mengetahui,
bahwa Engkaulah Allah, ya TUHAN,
dan Engkaulah yang membuat hati
mereka tobat kembali.“
18:38 Lalu turunlah api TUHAN
menyambar habis korban bakaran, kayu
api, batu dan tanah itu, bahkan air yang
dalam parit itu habis dijilatnya.
18:39 Ketika seluruh rakyat melihat
kejadian itu, sujudlah mereka serta
berkata: "TUHAN, Dialah Allah! TUHAN,
Dialah Allah!"
Roh Elia adalah roh:
      • keberanian
        • kuasa
    • dan kekudusan
Tuhan cari orang yang
akan melayani dengan
roh dan kuasa Elia

Bagaimana saudara?
2 Raja-raja 2:9 Dan sesudah mereka
sampai di seberang, berkatalah Elia
kepada Elisa: "Mintalah apa yang
hendak kulakukan kepadamu, sebelum
aku terangkat dari padamu."
Jawab Elisa: "Biarlah kiranya aku
mendapat dua bagian dari rohmu."
…11 Sedang mereka berjalan terus
sambil berkata-kata, tiba-tiba datanglah
kereta berapi dengan kuda berapi
memisahkan keduanya, lalu naiklah Elia
ke sorga dalam angin badai.
…15 Ketika rombongan nabi yang
dari Yerikho itu melihat dia dari jauh,
mereka berkata: "Roh Elia telah
hinggap pada Elisa."
Orang yang punya
rohnya Elia akan
memuridkan orang lain
Yesus Kristus memakai cara
seperti ini untuk membuktikan
bahwa Ia adalah Anak Allah
Yohanes 20:30 Memang masih banyak
tanda lain yang dibuat Yesus di depan
mata murid-murid-Nya, yang tidak
tercatat dalam kitab ini,
20:31 tetapi semua yang tercantum
di sini telah dicatat, supaya kamu
percaya, bahwa Yesuslah Mesias,
Anak Allah, dan supaya kamu oleh
imanmu memperoleh hidup dalam
nama-Nya.
Lukas 7:20 Ketika kedua orang itu
sampai kepada Yesus, mereka berkata:
"Yohanes Pembaptis menyuruh kami
bertanya kepada-Mu: Engkaukah yang
akan datang itu atau haruskah kami
menantikan seorang lain?“
21 Pada saat itu Yesus menyembuhkan
banyak orang dari segala penyakit dan
penderitaan dan dari roh-roh jahat, dan
Ia mengaruniakan penglihatan kepada
banyak orang buta.
22 Dan Yesus menjawab mereka:
"Pergilah, dan katakanlah kepada
Yohanes apa yang kamu lihat dan kamu
dengar:
Orang buta melihat, orang lumpuh
berjalan, orang kusta menjadi tahir,
orang tuli mendengar, orang mati
dibangkitkan dan kepada orang miskin
diberitakan kabar baik.

Yesus menyembuhkan orang sakit
sebagai bukti bahwa Dialah Mesias
yang akan datang, yaitu Juruselamat.
Yohanes 10:37 Jikalau Aku tidak
melakukan pekerjaan-pekerjaan Bapa-
Ku, janganlah percaya kepada-Ku,
38 tetapi jikalau Aku melakukannya
dan kamu tidak mau percaya kepada-
Ku, percayalah akan pekerjaan-
pekerjaan itu, supaya kamu boleh
mengetahui dan mengerti, bahwa
Bapa di dalam Aku dan Aku di dalam
Bapa.“
Yoh 10:25 Yesus menjawab mereka:
"Aku telah mengatakannya kepada
kamu, tetapi kamu tidak percaya;
pekerjaan-pekerjaan yang Kulakukan
dalam nama Bapa-Ku, itulah yang
memberikan kesaksian tentang Aku,
26 tetapi kamu tidak percaya, karena
kamu tidak termasuk domba-domba-
Ku.
Yesus punya tiga jabatan:
      • Imam Agung
          • Nabi
  • Raja atas segala raja
Ketiga macam jabatan untuk
          Gereja

     • Jabatan imamat
     • Jabatan profetik
       • Jabatan raja
Pemulihan Jabatan Raja
kepada Gereja untuk berperang
dan menghancurkan pekerjaan
           musuh

         Raja Daud
Jabatan raja memakai
otoritas untuk menjalankan
kehendak and mewujudkan
pemerintahan daripada raja.
Kesaksian Raja Daud
1 Samuel 17:8 Ia berdiri dan berseru
kepada barisan Israel, katanya kepada
mereka: "Mengapa kamu keluar untuk
mengatur barisan perangmu?
Bukankah aku seorang Filistin dan
kamu adalah hamba Saul? Pilihlah
bagimu seorang, dan biarlah ia turun
mendapatkan daku.
9 Jika ia dapat berperang melawan aku
dan mengalahkan aku, maka kami akan
menjadi hambamu; tetapi jika aku
dapat mengungguli dia dan
mengalahkannya, maka kamu akan
menjadi hamba kami dan takluk
kepada kami."
10 Pula kata orang Filistin itu: "Aku
menantang hari ini barisan Israel;
berikanlah kepadaku seorang, supaya
kami berperang seorang lawan
seorang."
11 Ketika Saul dan segenap orang
Israel mendengar perkataan orang
Filistin itu, maka cemaslah hati
mereka dan sangat ketakutan.
1 Samuel 17:23 Sedang ia
berbicara dengan mereka, tampillah
maju pendekar itu. Namanya Goliat,
orang Filistin dari Gat, dari barisan
orang Filistin. Ia mengucapkan
kata-kata yang tadi juga, dan Daud
mendengarnya.
24 Ketika semua orang Israel melihat
orang itu, larilah mereka dari padanya
dengan sangat ketakutan.
…26 Lalu berkatalah Daud kepada
orang-orang yang berdiri di dekatnya:
"Apakah yang akan dilakukan kepada
orang yang mengalahkan orang Filistin
itu dan yang menghindarkan cemooh
dari Israel?
Siapakah orang Filistin yang tak
bersunat ini, sampai ia berani
mencemoohkan barisan dari pada
Allah yang hidup?"
45…aku mendatangi engkau
dengan nama TUHAN semesta alam,
Allah segala barisan Israel yang
kautantang itu.
46 Hari ini juga TUHAN akan
menyerahkan engkau ke dalam
tanganku dan aku akan
mengalahkan engkau dan
memenggal kepalamu dari tubuhmu;
hari ini juga aku akan memberikan
mayatmu dan mayat tentara orang
Filistin kepada burung-burung di
udara dan kepada binatang-binatang
liar, supaya seluruh bumi tahu,
bahwa Israel mempunyai Allah,
48 Ketika orang Filistin itu bergerak
maju untuk menemui Daud, maka
segeralah Daud berlari ke barisan
musuh untuk menemui orang
Filistin itu;
Jabatan raja
• otoritas untuk mengeluarkan
perintah
• tidak ada takut, melainkan
keberanian
• kuasa dan kesanggupan yang
nyata untuk memusnahkan musuh,
seperti raja Daud melakukan
November 2002

 KKR Penginjilan masal pertama yang
  pernah diadakan di dalam sejarah
         Niger, Afrika Barat

Diselenggarakan oleh World Vision dan
  World Horizons dengan Clive Cook
Niger, Afrika Barat : Lebih dari 99%
 Muslim, di tengah pergumulan untuk
  memenangkan jiwa-jiwa di Afrika
Pengikut Yesus di Niger menyembuhkan
 orang sakit didalam nama Isa Almasih,
           yaitu Yesus Christ
Orang percaya “biasa” meneguhkan Injil
     dengan melakukan mujizat
        di dalam nama Kristus
Seorang wanita yang hampir buta total dan
  tuli disembuhkan dan menerima Yesus
         Kristus sebagai Juruselamat
Tuhan sedang memulihkan kuasa
kesembuhan Ilahi kepada GerejaNya untuk
       menghadapi akhir zaman
Perempuan buta bersaksi bahwa
      dia dapat melihat
Dua orang dukun memberi kesaksian akan
          kesembuhan mereka
Untuk pertama kalinya di dalam sejarah
   Niger, orang buta melihat, orang tuli
mendengar, orang Muslim menerima Kristus
  pada Kebaktian Kebangunan Rohani di
              udara terbuka.
Laporan dari Pendeta Joel Biao
      dari Sponsor KKR
      World Vision Niger

    (World Vision adalah badan
kemanusiaan Kristen terbesar di dunia.
      Badan ini bersifat injili.)
"Saya tak dapat menahan senyum
sewaktu membayangkan cara Tuhan
memimpin KKR ini. Tentu (kami) mulai
membahas hal ini tanpa keyakinan
apapun pada hari pertama. Hari ini kami
berdoa singkat. Saya tak
membayangkan, Brother William, bahwa
semua ini akan berujung pada suatu
acara yang begitu dahsyat di dalam
sejarah Gereja di Niger.”
“Hidup saya sebagai seorang gembala
dan pemimpin benar-benar diubahkan:
saya belajar berani dalam melayani
kesembuhan. Saya bertumbuh banyak
di dalam iman. Sepanjang KKR ini saya
merasa Tuhan menambahkan sesuatu
yang lebih pada iman saya.”
“Melalui KKR ini saya jadi tahu pesan
macam apa yang (perlu) kami berikan
bila ingin membawa orang untuk
mengenal kuasa transformasi Allah.
Saya juga mendapat kesimpulan bahwa
tanpa tanda-tanda ajaib dan mujizat,
tak banyak yang kita lakukan dalam
memenangkan jiwa bagi Kristus.”
”Hal utama yang terpenting yang
dicapai oleh rangkaian KKR bagi gereja-
gereja ialah kesatuan. Inilah yang
pertama kali [di Niger] yang sungguh-
sungguh membuat gereja-gereja
bekerja sama di dalam roh kesatuan
yang nyata.”
“Juga banyak tembok penghalang yang
diruntuhkan; sebenarnya ada beberapa
gereja yang melayani kesembuhan [di
dalam KKR] tidak percaya akan hal itu
pada mulanya. Mereka mengira
bahwa [kesembuhan] hanya untuk
gereja-gereja pantekosta….
“Melalui pengajaran dan pelatihan yang
anda berikan, mereka diyakinkan bahwa
setiap orang yang terlibat dalam
pemberitaan Kabar Baik di dalam nama
Yesus dapat juga melakukannya.”
“Terlebih lagi, oleh karena itu gereja-
gereja disatukan dan bebas untuk
bekerja sama tanpa diskriminasi
denominasi apapun lagi…
“…Gereja di Niamey (ibukota Niger)
yakin akan pemberitaan Injil dengan
tanda-tanda ajaib dan mujizat; gereja
tahu bagaimana menghadapi
peperangan rohani; gereja sungguh-
sungguh berani dalam memberitakan
Injil.”
”Injil akan menjadi efektif di Niger
karena orang-orang Muslim sendiri
juga akan menyaksikan mujizat-
mujizat di dalam nama Yesus. Akan
ada lebih banyak lagi buah yang
dihasilkan daripada yang kita
dapatkan sebelumnya…
“Gereja di Niger akan menjadi sangat
berani dan efektif dalam menjangkau
umat Muslim. Tuaian akan dahsyat
sekali.”
Cara penginjilan yang sama
          dipakai di…

The same approach was used in…
KKR William Lau di India Utara
Dilaksanakan oleh Kesatuan Baptis
         September 2000
Agustus 2002

Proyek KKR terbesar dalam sejarah
              Mesir

Diselenggarakan oleh Campus Crusade
       dan Presbyterian Church

   ---10,000 jiwa diselamatkan---
KKR Bersejarah di Mesir, Agustus 2002
Oleh anugerah Tuhan, KKR terbesar dan
paling banyak menghasilkan buah dalam
            sejarah Mesir.
orang menerima Yesus 10,000
       KKR disponsori oleh
Lembaga Persekutuan Mahasiswa
Berbondong-bondong pengunjung maju ke depan untuk
     mendapatkan pelayanan Kesembuhan Illahi.
Vietnam - Juli 2003
• Kebaktian penginjilan terbesar di
Vietnam semenjak jatuhnya negeri itu ke
tangan komunis.
• Orang buta melihat, orang tuli
mendengar, orang lumpuh berjalan,
kanker disembuhkan, mujizat kesembuhan
berlipat ganda sewaktu Yesus melayani
dengan kuasa Roh Kudus.
• Hampir tiga-puluh denominasi dan
organisasi, baik yang beraliran injili
konservatif maupun kharismatik,
bergabung bersama untuk pelatihan
dan KKR di Vietnam.
• Tuhan memakai para gembala dan
orang percaya dari kedua jenis
gereja untuk melayani kesembuhan
Ilahi di dalam KKR tersebut. Beratus-
ratusan orang Vietnam (orang Buddha)
menerima Kristus.
Wanita yang menderita kanker ini digotong
untuk datang ke kebaktian, bersaksi bahwa
          ia telah disembuhkan
Seorang gadis berusia 18 tahun yang
terlahir buta di mata kanannya kini dapat
 melihat dengan jelas dengan matanya
Seorang pejabat pemerintah yang dibawa ke
 kebaktian di kursi roda disembuhkan dan berdiri
pada waktu seorang pendeta Baptis melayani dia
Polisi yang dikirim untuk membubarkan
 kebaktian tak berdaya menghentikan
              kebaktian itu
Setelah kebaktian, kami lari dari polisi
        dengan sepeda motor
Tuhan menyembuhkan
    orang sakit…
dengan berbagai cara
Tetapi…
Kita harus teliti menuruti Firman Tuhan
karena…
bukan semua mujizat berasal daripada
Tuhan,
Dan bukan semua yang datang dalam
nama Yesus Kristus datang daripada
Tuhan
Matius 24:4 Jawab Yesus kepada
mereka: "Waspadalah supaya jangan
ada orang yang menyesatkan kamu!
5 Sebab banyak orang akan datang
dalam nama-Ku dan berkata: Akulah
Mesias, dan mereka akan menyesatkan
banyak orang.

“Akulah Mesias” bisa juga diterjemahkan
“Akulah yang diurapi”
Di dalam Perjanjian Baru, hanya satu
saja yang diurapi untuk melayani
dengan kuasa: Yesus Kristus
Matius 24:11 Banyak nabi palsu akan
muncul dan menyesatkan banyak
orang.
24 Sebab Mesias-mesias palsu [atau
“yang diurapi”] dan nabi-nabi palsu
akan muncul dan mereka akan
mengadakan tanda-tanda yang
dahsyat dan mujizat-mujizat, sehingga
sekiranya mungkin, mereka
menyesatkan orang-orang pilihan juga.
Matthew 7:15 "Waspadalah terhadap
nabi-nabi palsu…
22 Pada hari terakhir banyak orang
akan berseru kepada-Ku: Tuhan,
Tuhan, bukankah kami bernubuat
demi nama-Mu, dan mengusir setan
demi nama-Mu, dan mengadakan
banyak mujizat demi nama-Mu juga?
23 Pada waktu itulah Aku akan
berterus terang kepada mereka dan
berkata: Aku tidak pernah mengenal
kamu! Enyahlah dari pada-Ku, kamu
sekalian pembuat kejahatan!“

Nabi palsu atau hamba Tuhan yang
palsu bisa menjalankan mujizat.
Bagaimana supaya kita jangan
disesatkan oleh nabi palsu yang dapat
mengadakan mujizat?
Jalan yang paling aman adalah
menuruti Firman Tuhan dengan
seksama.
Mujizat itu harus diadakan sesuai
dengan cara yang terdapat dalam
Firman Tuhan.
Kita harus hati-hati terhadap 1 metode
dan 2 manifestasi yang tidak
berdasarkan dan tidak terdapat dalam
Firman Tuhan.
Yang kedua, kehidupan hamba Tuhan
itu harus kudus.
Hamba-hamba Tuhan yang hidup
dalam dosa bisa menjalankan mujizat
dalam nama Yesus.
Roma 11:29 Sebab Allah tidak
menyesali kasih karunia [atau
karunia-karuniaNya] dan panggilan-
Nya.
Cara kami dalam melayani
      kesembuhan:
  “Spesifik pada tugas”
“Karunia Kesembuhan”
sebagaimana yang
diajarkan di I Korintus 12
secara umum untuk
melayani kesembuhan bagi
orang percaya.
Karunia kesembuhan

1 Korintus 12:4 Ada rupa-rupa
karunia, tetapi satu Roh.
…7 Tetapi kepada tiap-tiap orang
dikaruniakan penyataan Roh untuk
kepentingan bersama.
8 Sebab kepada yang seorang Roh
memberikan karunia untuk berkata-
kata dengan hikmat, dan kepada
yang lain Roh yang sama
memberikan karunia berkata-kata
dengan pengetahuan.
9 Kepada yang seorang Roh yang
sama memberikan iman, dan kepada
yang lain Ia memberikan karunia
untuk menyembuhkan.
1 Korintus 14:12 Demikian pula
dengan kamu: Kamu memang
berusaha untuk memperoleh
karunia-karunia Roh, tetapi lebih
dari pada itu hendaklah kamu
berusaha mempergunakannya
untuk membangun Jemaat.
Jadi, “karunia Kesembuhan”
bisa dimanifestasikan pada
perkumpulan orang percaya
untuk membangun Jemaat
Tetapi tugas kami di sini adalah
untuk melayani kesembuhan di
dalam konteks memberitakan Injil
kepada orang yang terhilang,
sebagaimana yang dilakukan oleh
Kristus dan para murid mula-mula.
Oleh sebab itu pertama kami
mempelajari bagaimana Kristus
melayani kesembuhan kepada
orang sakit di dalam kitab Injil….
Yohanes 14:12 Aku berkata
kepadamu: Sesungguhnya
barangsiapa percaya kepada-Ku, ia
akan melakukan juga pekerjaan-
pekerjaan yang Aku lakukan,

Mari kita mempelajari bagaimana
Yesus menyembuhkan orang sakit
setelah diurapi oleh Roh kudus.
Dengan cara yang sama kami juga
akan menyembuhkan orang sakit.
Yesaya 61.1 Roh Tuhan ALLAH
ada padaku, oleh karena TUHAN
telah mengurapi aku; Ia telah
mengutus aku untuk menyampaikan
kabar baik kepada orang-orang
sengsara,
dan merawat orang-orang yang
remuk hati, untuk memberitakan
pembebasan kepada orang-orang
tawanan…
Penggenapan daripada Yesaya 61

Lukas 3.22 dan turunlah Roh Kudus
dalam rupa burung merpati ke
atasNya.
Dan terdengarlah suara dari langit:
"Engkaulah AnakKu yang Kukasihi,
kepadaMulah Aku berkenan."
Lukas 4.1 Yesus, yang penuh
dengan Roh Kudus, kembali dari
sungai Yordan, lalu dibawa oleh Roh
Kudus ke padang gurun.
2 Di situ Ia tinggal empat puluh hari
lamanya dan dicobai Iblis.
Selama di situ Ia tidak makan apa-
apa...

Kalau kita mau melayani dengan
kuasa, berpuasa adalah penting.
Lukas 4:14 Dalam kuasa Roh
kembalilah Yesus ke Galilea. Dan
tersiarlah kabar tentang Dia di
seluruh daerah itu.
Bagaimana caranya Yesus
melayani orang sakit setelah
diurapi oleh Roh Kudus?
Lukas 4:31 Kemudian Yesus pergi ke
Kapernaum, sebuah kota di Galilea,
lalu mengajar di situ pada hari-hari
Sabat.
32 Mereka takjub mendengar
pengajaranNya, sebab perkataan-
Nya penuh kuasa.
4:33 Di dalam rumah ibadat itu ada
seorang yang kerasukan setan dan ia
berteriak dengan suara keras:
34 "Hai Engkau, Yesus orang Nazaret,
apa urusan-Mu dengan kami? Engkau
datang hendak membinasakan kami?..
Kira-kira bagaimana reaksinya orang
percaya yang biasa?
• Lari
• berdoa kepada Tuhan
• berbahasa roh
• berkata: “Bapa, dalam nama Yesus
kami perintahkan setan ini keluar.”

Bagaimana murid Yesus yang
sebenarnya ambil tindakan?
35 Tetapi Yesus menghardiknya, kata-
Nya: "Diam, keluarlah dari
padanya!“
Apakah Yesus berdoa untuk orang ini?
Apakah Yesus berkata: "Bapa, kami
perintahkan setan ini supaya diam dan
keluar dari padanya"?
Apakah Yesus tutup mata pada waktu
mengeluarkan perintah?
Apakah ada kegiatan imamat kepada
Bapa?
Dan setan itupun menghempaskan
orang itu ke tengah-tengah orang
banyak, lalu keluar dari padanya
dan sama sekali tidak menyakitinya.
Bagaimanakah Yesus melakukan
mujizat ini?
Dengan menjalankan otoritas yang
diberikan kepadaNya oleh BapaNya.
Otoritas tidak dijalankan dengan
berdoa, tetapi dengan mengeluarkan
perintah.
36 Dan semua orang takjub, lalu
berkata seorang kepada yang lain,
katanya: "Alangkah hebatnya
perkataan ini!
Sebab dengan penuh wibawa dan
kuasa Ia memberi perintah kepada
roh-roh jahat dan merekapun keluar.“
Bukan Yesus tidak pernah berdoa, tetapi
ada saat yang tertentu dimana Dia tidak
berdoa, melainkan mengeluarkan
perintah.
37 Dan tersebarlah berita tentang Dia
ke mana-mana di daerah itu.
Bagaimana caranya Yesus
melayani orang yang sakit
secara jasmani saja?
Di gereja kami telah diajarkan
bahwa orang percaya diberi
kuasa untuk mengusir setan-
setan.
Akan tetapi,
kalau ada orang yang sakit secara
jasmani saja, kami hanya bisa
berdoa dan minta kepada Tuhan
menyembuhkan orang itu.
Marilah kita lihat bagaimana Jesus
melayani orang yang sakit secara
jasmani saja…

38 Kemudian Ia meninggalkan rumah
ibadat itu dan pergi ke rumah Simon.
Adapun ibu mertua Simon demam
keras dan mereka meminta kepada
Yesus supaya menolong dia.
39 Maka Ia berdiri di sisi perempuan
itu, lalu menghardik demam itu,
dan penyakit itupun meninggalkan
dia.
Apakah Yesus berdoa untuk orang ini?
Apakah Yesus berkata: "Bapa, kami
menghardik demam ini"?
Apakah Yesus tutup mata?
Apakah ada kegiatan imamat kepada
Bapa?
Insiden yang sama dari:
• Matius 8:15 Maka dipegang-Nya
tangan perempuan itu, lalu lenyaplah
demamnya. Iapun bangunlah dan
melayani Dia.
• Markus 1:31 Ia pergi ke tempat
perempuan itu, dan sambil
memegang tangannya Ia
membangunkan dia, lalu lenyaplah
demamnya.
Disini Yesus melakukan tiga hal:

• Dia menghardik demam itu
• Dia memegang tangannya orang itu
• Dia membangunkan dia
• Dia tidak berdoa untuk perempuan
itu
Lukas 4:40 Ketika matahari terbenam,
semua orang membawa kepada-Nya
orang-orang sakitnya, yang menderita
bermacam-macam penyakit. Iapun
meletakkan tangan-Nya atas
mereka masing-masing dan
menyembuhkan mereka.
Lukas 4:41 Dari banyak orang keluar
juga setan-setan sambil berteriak:
"Engkau adalah Anak Allah." Lalu Ia
dengan keras melarang mereka
dan tidak memperbolehkan mereka
berbicara, karena mereka tahu bahwa
Ia adalah Mesias.
Lukas 5:12 Pada suatu kali Yesus
berada dalam sebuah kota. Di situ ada
seorang yang penuh kusta.
Ketika ia melihat Yesus, tersungkurlah
ia dan memohon: "Tuan, jika Tuan
mau, Tuan dapat mentahirkan aku."
13 Lalu Yesus mengulurkan tangan-
Nya, menjamah orang itu, dan
berkata: "Aku mau,
jadilah engkau tahir."

Apakah Yesus berdoa untuk orang ini?
Apakah Yesus berkata: "Bapa, kami
perintahkan orang ini menjadi tahir"?
Apakah Yesus tutup mata?
Apakah ada kegiatan imamat kepada
Bapa?
Seketika itu juga lenyaplah penyakit
kustanya.
Matius 12:9 Setelah pergi dari sana,
Yesus masuk ke rumah ibadat mereka.
10 Di situ ada seorang yang mati
sebelah tangannya.
•   Lalu kata Yesus kepada orang itu:
    "Ulurkanlah tanganmu!“

Apakah Yesus berdoa untuk orang ini?
Apakah Yesus berkata: "Bapa, kami
   perintahkan orang ini mengulurkan
   tangannya"?
Apakah Yesus tutup mata?
Apakah ada kegiatan imamat kepada
   Bapa?
Dan ia mengulurkannya, maka pulihlah
tangannya itu, dan menjadi sehat
seperti tangannya yang lain.
Tetapi Yesus sekarang ada di
sorga.....
Jadi, siapa yang sekarang
mengerjakan apa yang Yesus
kerjakan waktu Dia di bumi?
Yohanes 14:12 Aku berkata kepadamu:
Sesungguhnya barangsiapa percaya
kepada-Ku, ia akan melakukan juga
pekerjaan-pekerjaan yang Aku
lakukan, bahkan pekerjaan-pekerjaan
yang lebih besar dari pada itu.
Apakah yang Yesus lakukan?


• Dia memberitakan injil
• Dia menyembuhkan orang
• Dia mengusir setan
• Dia memuridkan orang
• Sebenarnya, Dia tidak
berdoa untuk orang sakit
Jadi, saudara juga akan:
• memberitakan injil sebagaimana Yesus
lakukan
• menyembuhkan orang sebagaimana
Yesus lakukan
• mengusir setan sebagaimana Yesus
lakukan
• memuridkan orang sebagaimana
Yesus lakukan
• Jadi, jangan hanya berdoa untuk orang
sakit saja, sembuhkanlah mereka
sebagaimana Yesus lakukan
Apakah Alkitab mengajarkan
bahwa kita, para murid
Kristus, telah diberikan kuasa
untuk menyembuhkan orang
sakit seperti yang Yesus
lakukan?
Lukas 9.1 Maka Yesus memanggil
kedua belas muridNya,
lalu memberikan tenaga dan kuasa
kepada mereka untuk menguasai
[segala] setan-setan dan untuk
menyembuhkan penyakit-penyakit.
2 Dan Ia mengutus mereka untuk
memberitakan Kerajaan Allah dan
untuk menyembuhkan orang,
Apakah ada banyak
hamba Tuhan dan
orang percaya yang
menyembuhkan orang
sebagaimana Yesus
lakukan?
Apa perbedaan antara berdoa
untuk orang sakit dan
menyembuhkan orang sakit?
Yang mana lebih mudah:

  mendoakan orang sakit
         atau
menyembuhkan orang sakit?
Apa artinya “berdoa untuk orang
sakit?”

Mungkinkah kita gagal pada
waktu berdoa untuk orang sakit?
Apa artinya “menyembuhkan
orang sakit?”
• Saudara menyembuhkan orang
  oleh “iman” saja, walaupun orang
  itu masih sakit

• Saudara mendorong orang jatuh.
• Saudara menyembuhkan orang
  sebagaimana Yesus sendiri lakukan
  sehingga orang sakit sembuh nyata
Mungkinkah kita gagal pada
waktu menyembuhkan orang
sakit?
Sedikit orang percaya menyembuh-
kan orang sakit sebagaimana Yesus
perintahkan kepada murid-muridNya

Maka itu, kesembuhan ilahi jarang
terjadi didalam Gereja
….Lukas 9:6 Lalu pergilah mereka dan
mereka mengelilingi segala desa
sambil memberitakan Injil dan
menyembuhkan orang sakit di
segala tempat.

Pemberitaan injil seharusnya disertai
dengan penyembuhan orang sakit
Mat 10:1 Yesus memanggil kedua belas
murid-Nya dan memberi kuasa kepada
mereka untuk mengusir roh-roh jahat dan
untuk melenyapkan segala penyakit dan
segala kelemahan.

Rasul-rasul bisa diberi ukuran otoritas
yang tinggi sekali untuk menyembuhkan
penyakit
Matius 10:7 Pergilah dan beritakanlah:
Kerajaan Sorga sudah dekat.
8 Sembuhkanlah orang sakit;
bangkitkanlah orang mati;
tahirkanlah orang kusta;
usirlah setan-setan.

Inilah yang dipertintahkan Tuhan
kepada keduabelas rasul.
Yesus memerintahkan murid-
muridNya untuk memberita-
kan Kerajaan Sorga dan
untuk menyembuhkan orang
sakit

Sebelum Dia naik ke sorga
Yesus mempercayakan
kepada murid-muridNya
“Amanat Agung”
Matius 28:18 Yesus mendekati
mereka dan berkata: "Kepada-Ku
telah diberikan segala kuasa di sorga
dan di bumi.
19 Karena itu pergilah, jadikanlah
semua bangsa murid-Ku dan baptislah
mereka dalam nama Bapa dan Anak
dan Roh Kudus,
20 dan ajarlah mereka melakukan
segala sesuatu yang telah
Kuperintahkan kepadamu.
Dan ketahuilah, Aku menyertai kamu
senantiasa sampai kepada akhir zaman.“
Makanya pada masa kini kita harus
mengajar murid-murid Yesus
melalukan apa yang diperintahkanNya
2,000 tahun yang lalu, yaitu:

memberitakan Kerajaan Sorga
dan menyembuhkan orang sakit
Bagaimana dengan para
murid yang bukan para
rasul?
Lukas 10.1 Kemudian dari pada itu
Tuhan menunjuk tujuh puluh murid
yang lain,
lalu mengutus mereka berdua-dua
mendahuluiNya ke setiap kota dan
tempat yang hendak dikunjungiNya.
Lukas 10:5 Kalau kamu memasuki
suatu rumah, katakanlah lebih dahulu:
Damai sejahtera bagi rumah ini.
6 Dan jikalau di situ ada orang yang
layak menerima damai sejahtera,
maka salammu itu akan tinggal
atasnya. Tetapi jika tidak, salammu itu
kembali kepadamu.
Mereka disuruh membesuk rumah
orang yang belum percaya
...9 “dan sembuhkanlah orang-
orang yang ada di situ
dan katakanlah kepada mereka:
Kerajaan Allah sudah dekat
padamu.”

Otoritas untuk menyembuhkan juga
diberi kepada ketujuh puluh murid---
yang bukan para rasul---pada waktu
mereka diutus memberitakan kerajaan
Allah.
Berarti dalam konteks
penginjilan, kehendak
Tuhan adalah supaya
orang sakit disembuhkan
...9 “dan sembuhkanlah orang-
orang yang ada di situ dan katakanlah
kepada mereka: Kerajaan Allah
sudah dekat padamu.”

Ini dijalankan di suatu kota di Brasil
dimana 400 murid dilengkapi untuk
menyembuhkan orang sakit. Setelah itu
mereka pergi membesuk 6,000 rumah
orang yang belum percaya. Beratus-
ratusan orang sakit disembuhkan di
rumah mereka sendiri.
Brazil
January 2009
Metode ini juga dipakai di Filipina
dimana lebih dari 50 “house church”
dimulai dalam 5 bulan, kebanyaknya
oleh orang yang baru dimuridkan…
yaitu oleh “orang yang layak menerima
damai sejahtera” yang disebut pada
Lukas 10:6.
Di Malaysia murid-murid Tuhan yang
baru ikut Training minggu yang lalu
akan sewa tempat jualan di pasar
malam.
Mereka akan pasang spanduk:
“Kesembuhan ilahi gratis”
Saudara berani tidak berbuat hal yang
sama di Indonesia?
…17 Kemudian ketujuh puluh murid itu
kembali dengan gembira dan berkata:
“Tuhan, juga setan-setan takluk
kepada kami demi namaMu.”
Otoritas untuk menguasai penyakit
and setan dibagikan kepada
siapa saja yang diutus Tuhan
memberitakan Kerajaan Allah
kepada orang yang terhilang
Setiap murid Yesus Kristus
   diutus kepada dunia
     sebagai saksiNya
Apakah otoritas atas
penyakit identik dengan
“karunia kesembuhan?”
• Otoritas untuk
menyembuhkan diberikan
sebelum Hari Pentekosta
pada waktu Roh Kudus
turun membawa karunia-
karuniaNya
• Otoritas itu tidak diberikan
untuk membangun tubuh
Kristus melainkan untuk
memberitakan injil kepada
orang terhilang
• Otoritas itu diberikan
kepada setiap orang percaya,
sedangkan tidak setiap orang
percaya diberikan karunia
kesembuhan
• Cara memakai otoritas
untuk menyembuhkan
sangat berbeda dengan
cara memakai karunia
kesembuhan
Murid-murid Kristus pernah gagal
  menyembuhkan orang sakit
Matius 17.14 Ketika Yesus dan murid-
muridNya kembali kepada orang
banyak itu, datanglah seorang
mendapatkan Yesus dan menyembah,
15 katanya: “Tuhan, kasihanilah
anakku. Ia sakit ayan dan sangat
menderita. Ia sering jatuh ke dalam
api dan juga sering ke dalam air.
16 Aku sudah membawanya kepada
murid-muridMu, tetapi mereka tidak
dapat menyembuhkannya.”
17 Maka kata Yesus: “Hai kamu
angkatan yang tidak percaya dan yang
sesat, berapa lama lagi Aku harus tinggal
di antara kamu? Berapa lama lagi Aku
harus sabar terhadap kamu?
Dengan alasan apa Tuhan
Yesus dapat menuntut
murid-muridNya melakukan
mujizat itu?
• Mereka adalah murid-muridNya dan
  dilatih melakukan apa yang dia
  lakukan.
• Dia sudah memberikan kepada
  mereka otoritas untuk
  menyembuhkan orang sakit dan
  mengusir setan.
• Dia telah mengutus dan perintahkan
  mereka memberitakan injil dan
  menyembuhkan orang sakit.
Bawalah anak itu ke mari!”
18 Dengan keras Yesus menegor
dia, lalu keluarlah setan itu dari
padanya dan anak itupun sembuh
seketika itu juga.

Bagaimana caranya Yesus melakukan
muzijat ini?
19 Kemudian murid-murid Yesus
datang dan ketika mereka sendirian
dengan Dia, bertanyalah mereka:
“Mengapa kami tidak dapat
mengusir setan itu?”
Ada empat alasan yang kita
berikan mengapa orang sakit
tidak disembuhkan sewaktu kita
melayani mereka :
1. Itu bukan kehendak Tuhan
2. Itu bukan waktunya Tuhan
3. Orang sakit itu berdosa
4. Orang sakit itu kurang iman
Beberapa dari keempat alasan
ini bisa kadang-kadang berlaku,
terutamanya pada waktu kita
melayani orang percaya
• Bukan kehendakNya
• Bukan waktuNya



Kita “menyalahkan” Tuhan
• Orang sakit itu berdosa
  • Orang sakit itu kurang iman



Kita “menyalahkan” orang sakit itu
Kita jarang mempersalah-
kan diri sendiri apabila
orang yang sakit itu tidak
sembuh
Tetapi alasan apa yang Yesus
berikan mengapa anak itu
tidak disembuhkan?
20 Ia berkata kepada mereka:
“Karena kamu kurang percaya.

[“Karena kamu kurang iman.”]

Kesalahan siapa mujizat ini tidak
terjadi?
Sebab Aku berkata kepadamu:
Sesungguhnya sekiranya kamu
mempunyai iman sebesar biji sesawi saja
kamu dapat berkata kepada gunung
ini: Pindah dari tempat ini ke sana, --
maka gunung ini akan pindah, dan
takkan ada yang mustahil bagimu.

          Para murid kurang
  “iman yang memindahkan gunung”
Ayat ini tidak terdapat didalam semua
versi Alkitab

21 Tetapi jenis ini tidak keluar kecuali
dengan berdoa dan berpuasa.
Apa yang dimaksud dengan iman
 yang “memindahkan gunung”?
Mark 11:12 Keesokan harinya
sesudah Yesus dan kedua belas
murid-Nya meninggalkan Betania,
Yesus merasa lapar.
13 Dan dari jauh Ia melihat pohon
ara yang sudah berdaun. Ia
mendekatinya untuk melihat kalau-
kalau Ia mendapat apa-apa pada
pohon itu.
Tetapi waktu Ia tiba di situ, Ia tidak
mendapat apa-apa selain daun-daun
saja, sebab memang bukan musim
buah ara.
Markus 11.14 Maka kataNya
kepada pohon itu: “Jangan lagi
seorangpun makan buahmu selama-
lamanya!” Dan murid-muridNyapun
mendengarnya.
…20 Pagi-pagi ketika Yesus dan
murid-muridNya lewat, mereka
melihat pohon ara tadi sudah kering
sampai ke akar-akarnya.
21 Maka teringatlah Petrus akan apa
yang telah terjadi, lalu ia berkata
kepada Yesus: “Rabi, lihatlah, pohon
ara yang Kaukutuk itu sudah
kering.”
22 Yesus menjawab mereka:
“Percayalah kepada Allah!”

Menurut bahasa Yunani, bisa juga:

“Punyalah iman yang Allah
punya”
Markus 11:23 Aku berkata kepadamu:
Sesungguhnya barangsiapa berkata
kepada gunung ini: Beranjaklah dan
tercampaklah ke dalam laut!
“Asal tidak bimbang hatinya, tetapi
percaya, bahwa apa yang dikatakan-
nya itu akan terjadi, maka hal itu akan
terjadi baginya.”
             ImanNya Allah:
         • tidak bimbang hatinya
 • “Apa yang saya katakan harus terjadi”
ImanNya Allah:
   • tidak bimbang hatinya

• “Apa saja yang saya katakan
         harus terjadi”
Lima contoh untuk
 “imanNya Allah”
1. Bagaimana Allah
memindahkan gunung?
Markus 11:23 Aku berkata kepadamu:
Sesungguhnya barangsiapa
berkata kepada gunung ini:
Beranjaklah dan tercampaklah ke
dalam laut!
Apakah Allah bimbang bahwa gunung
itu akan menaati Dia?
Asal tidak bimbang hatinya, tetapi
percaya, bahwa apa yang
dikatakannya itu akan terjadi, maka
2. “Jadilah terang!”

Apakah Tuhan bimbang
bahwa terang itu akan
jadi?

Kenapa tidak?
3. Tuhan Yesus mengutuk
pohon ara

Apakah Tuhan Yesus
bimbang bahwa pohon itu
akan mati?

Kenapa tidak?
4. Yesus membangkitkan
Lazarus

Apakah Tuhan Yesus
bimbang bahwa Lazarus itu
akan bangkit?

Kenapa tidak?
5. Saudara perintahkan
anjing saudara “duduk”

Apakah saudara bimbang?
Beginilah seharusnya setan-
setan dan penyakit-penyakit
menaati kita pada waktu
penginjilan…
Tetapi bagaimana keadaan
yang sebenarnya diantara
orang percaya dan sakit-
penyakit & setan-setan?
Pada waktu seorang jenderal
mengeluarkan perintah kepada
bawahannya, dia berbicara tanpa
bimbang dan sama sekali tidak takut
akan ditolak.
Oleh karena dia diberikan otoritas
atas bawahannya, dia percaya
bahwa apa yang dikatakannya
kepada bawahannya itu akan
terjadi.
Pengikut Yesus Kristus yang diutus
untuk memberitakan Kerajaan Allah
telah diberikan otoritas
menguasai penyakit dan setan.

(Kami tidak mengajar bahwa orang
percaya telah diberikan segala
otoritas sama seperti Allah sendiri)
Jadi pada waktu dalam konteksnya ini
kita perintahkan penyakit dan setan
untuk pergi dalam nama Kristus, kita
berbicara dengan imanNya Allah,
tanpa bimbang atau takut akan
kegagalan.
Otoritas atas penyakit dan setan
harus dijalankan dengan imanNya
Allah atau iman yang memindahkan
gunung.

Akibat daripada kekurangan iman
kemungkinan kegagalan.
Otoritas
“Potensi” untuk menyembuhkan dalam
  diri saudara yang diberi oleh Tuhan


   Iman yg memindahkan gunung
   mewujudkan potensi ini supaya
     menyembuhkan penyakit
Saudara tidak kurang
“urapan”;
saudara kurang imanNya
Allah saja
ImanNya Allah (tindakan raja)
 Untuk perintahkan penyakit & setan

Markus 11:23 Aku berkata kepadamu:
Sesungguhnya barangsiapa berkata
kepada gunung ini: Beranjaklah dan
tercampaklah ke dalam laut! asal tidak
bimbang hatinya, tetapi percaya,
bahwa apa yang dikatakannya itu akan
terjadi, maka hal itu akan terjadi
baginya.
Iman kepada Allah
         (tindakan imamat)
      Untuk menghadapi Tuhan

Mark 11:24 Karena itu Aku berkata
kepadamu: apa saja yang kamu minta
dan doakan, percayalah bahwa kamu
telah menerimanya, maka hal itu akan
diberikan kepadamu.
Mengampuni orang lain

Mark 11:25 Dan jika kamu berdiri untuk
berdoa, ampunilah dahulu sekiranya
ada barang sesuatu dalam hatimu
terhadap seseorang, supaya juga
Bapamu yang di sorga mengampuni
kesalahan-kesalahanmu.“
Allah

       “iman   kepada Allah”

  Murid-murid Yesus
    “imanNya   Allah”

Penyakit & setan & daging
Arah

Jabatan imamat: ke atas

  Profetik: horizontal

Jabatan raja: ke bawah
Jabatan imamat
Bukan untuk menyelesaikan
Amanat Agung,
melainkan untuk beribadah
kepada Tuhan yang di
sorga
Jabatan profetik
Bukan untuk menyelesaikan
Amanat Agung,
melainkan untuk membangun
tubuh Kristus dan sesama
orang percaya di dunia
Jabatan raja
Untuk menyelesaikan Amanat Agung:
untuk memusnahkah pekerjaan
musuh kita;
untuk menyembuhkan orang sakit
dan memberitakan Kerajaan Sorga
kepada orang terhilang
Demonstrasi
Dapat dikatakan penyembuhan
adalah satu proses memindahkan
gunung...
Daripada satu peristiwa yang
instan dan mungkin jadi/mungkin
tidak jadi
Kalau saudara ingin
memakai otoritas untuk
menyembuhkan penyakit,
jangan mencampurkan doa
dan perintah.

Cara menjalankan karunia
kesembuhan berbeda.
Gerakan Masal
    Penentang Injil
terhadap Yesus Kristus
Pada akhir tahun 2003, pelayanan
Tantangan Elia mengadakan
Training dan KKR di kota Bandung
untuk menjangkau suku terabaikan
terbesar di dunia yang belum
mengenal Injil.
Suku ini terdiri dari empat puluh
lima juta orang pemeluk agama lain
yang dikenal sangat menentang Injil
bila dijangkau dengan metode-
metode penginjilan tradisional.
Di dalam Training tersebut kami
melatih para hamba Tuhan
bagaimana menyembuhkan orang
sakit di dalam nama Isa Almasih
untuk membuktikan kepada
orang-orang suku ini bahwa Ia
adalah satu-satunya jalan menuju
kepada Bapa.
Setelah Training kami adakan KRR
Kesembuhan Ilahi. Sejumlah orang
suku ini datang dan mendengar Injil
dan menyaksikan mujizat kesembu-
han yang dilakukan di dalam nama
Isa Almasih. Beberapa dari mereka
bahkan disembuhkan dan memberi
kesaksian.
Sebagai hasilnya, lebih dari separuh
orang suku penentang Injil yang
hadir di kebaktian itu mengambil
keputusan untuk mengikut Isa
Almasih sebagai Tuhan dan
Juruselamat mereka.
Mereka tidak diminta untuk menyang-
kal agama mereka (dan juga budaya
mereka) secara formal lalu berpindah
agama di depan umum menjadi
pemeluk agama terencana yang
disebut "Kekristenan", yang selama ini
dikenal oleh masyarakat mereka
sebagai "agama penjajah".
Di luar, mereka tetap tampak sebagai
pemeluk agama mereka yang setia,
namun kini mereka adalah pengikut
Isa Almasih yang telah lahir baru.
Mereka menyembah Allah dan
dimuridkan sesuai dengan ajaran
Alkitab bukan di gedung gereja,
melainkan di tempat lain yang tidak
disebut gedung gereja.
Dengan cara ini, dua hamba Tuhan
yang dilatih di dalam Training kini
telah menjangkau kira-kira 65 desa
suku tak terjangkau ini bagi
Kerajaan Allah.
Bahkan para ulama mereka kini telah
menjadi murid Isa. Pada awalnya
mereka tertarik oleh manifestasi
kuasa mujizat kesembuhan yang
diberikan oleh Isa kepada para
muridNya untuk menjadi saksi-saksi
Kristus yang efektif.
Suatu hari kelak suku "terabaikan”
(tak-terjangkau) ini akan dijabarkan
ulang oleh para ahli missiologi
menjadi suku yang "terjangkau".
Bukan, mereka bukannya telah di
"kristenisasi", karena Kristus pun
tidak bermaksud demikian.
Akan tetapi di tengah mereka, pada
komunitas mereka sendiri, mereka
akan memiliki suatu tubuh orang
percaya yang penuh kuasa yang
secara potensial dapat memenuhi
Amanat Agung yang diberikan pada
mereka.
September – October 2003
KKR untuk menjangkau suku tak
  terjangkau di Bandung/Jabar
100 orang percaya bersiap-sedia
 berperang: membuktikan Yesus
adalah satu-satunya jalan ke sorga
Banyak orang disembuhkan---termasuk
orang tak terjangkau---dan menyaksikan
      kuasa Tuhan dari panggung
Lebih dari separuh daripada orang
tak terjangkau yang hadir terima Yesus
Dasar Firman Tuhan bagi
kesembuhan Ilahi:
Bagaimana hubungan antara
kesembuhan dan pengampunan
dosa
Matius 8.16 Menjelang malam
dibawalah kepada Yesus banyak orang
yang kerasukan setan
dan dengan sepatah kata Yesus
mengusir roh-roh itu dan
menyembuhkan orang-orang yang
menderita sakit.
17 Hal itu terjadi supaya genaplah
firman yang disampaikan oleh nabi
Yesaya: "Dialah yang memikul
kelemahan kita dan menanggung
penyakit kita."
Yesaya 53.4 Tetapi sesungguhnya,
penyakit kitalah yang
ditanggungnya, dan kesengsaraan
kita yang dipikulnya,
padahal kita mengira dia kena tulah,
dipukul dan ditindas Allah.
5 Tetapi dia tertikam oleh karena
pemberontakan kita, dia diremukkan
oleh karena kejahatan kita;
ganjaran yang mendatangkan
keselamatan bagi kita ditimpakan
kepadanya, dan oleh bilur-bilurnya kita
menjadi sembuh.
Kalau orang percaya mau
sembuh, dia harus terlebih
dahulu mengampuni orang
lain
Markus 11:25 Dan jika kamu berdiri
untuk berdoa, ampunilah dahulu
sekiranya ada barang sesuatu dalam
hatimu terhadap seseorang, supaya
juga Bapamu yang di sorga
mengampuni kesalahan-kesalahanmu.“
Matius 6:15 Tetapi jikalau kamu tidak
mengampuni orang, Bapamu juga
tidak akan mengampuni kesalahanmu
Yohanes 13:34 Aku memberikan
perintah baru kepada kamu, yaitu
supaya kamu saling mengasihi;
sama seperti Aku telah mengasihi
kamu demikian pula kamu harus
saling mengasihi.
Injil apakah yang diteguhkan
       oleh tanda ajaib?
1 Korintus 2:4 Baik perkataanku
maupun pemberitaanku tidak
kusampaikan dengan kata-kata hikmat
yang meyakinkan, tetapi dengan
keyakinan akan kekuatan Roh,
5 supaya iman kamu jangan
bergantung pada hikmat manusia,
tetapi pada kekuatan Allah.
1 Korintus 2:1 Demikianlah pula, ketika
aku datang kepadamu, saudara-
saudara, aku tidak datang dengan kata-
kata yang indah atau dengan hikmat
untuk menyampaikan kesaksian Allah
kepada kamu.
2 Sebab aku telah memutuskan untuk
tidak mengetahui apa-apa di antara
kamu selain Yesus Kristus, yaitu
Dia yang disalibkan.
Markus 1:14 Sesudah Yohanes
ditangkap datanglah Yesus ke Galilea
memberitakan Injil Allah,
15 kata-Nya: "Waktunya telah genap;
Kerajaan Allah sudah dekat.
Bertobatlah dan percayalah
kepada Injil!“
Markus 6:12 Lalu pergilah mereka
[murid-murid] memberitakan bahwa
orang harus bertobat,
13 dan mereka mengusir banyak setan,
dan mengoles banyak orang sakit
dengan minyak dan menyembuhkan
mereka.
Dan Yohanes Pembaptis memberitakan:
Lukas 3:8 “Jadi hasilkanlah buah-buah
          “
yang sesuai dengan pertobatan.”

Pertobatan yang sebenar-benarnya akan
disertai oleh buah-buah yang kelihatan
dan perbuatan yang baik dan benar.
John 15:5 Akulah pokok anggur dan
kamulah ranting-rantingnya.
Barangsiapa tinggal di dalam Aku dan
Aku di dalam dia, ia berbuah banyak…
6 Barangsiapa tidak tinggal di dalam
Aku, ia dibuang ke luar seperti ranting
dan menjadi kering,
kemudian dikumpulkan orang dan
dicampakkan ke dalam api lalu dibakar.
8 Dalam hal inilah Bapa-Ku
dipermuliakan, yaitu jika kamu berbuah
banyak dan dengan demikian kamu
adalah murid-murid-Ku.“

Buah macam apakah yang murid-
muridNya hasilkan untuk Yesus?

d
9 "Seperti Bapa telah mengasihi Aku,
demikianlah juga Aku telah mengasihi
kamu; tinggallah di dalam kasih-Ku itu.
10 Jikalau kamu menuruti perintah-Ku,
kamu akan tinggal di dalam kasih-Ku…
m
Kisah Rasul2 2:38 Jawab Petrus kepada
mereka: "Bertobatlah dan hendaklah
kamu masing-masing memberi
dirimu dibaptis dalam nama Yesus
Kristus untuk pengampunan dosamu…
Ibrani 12:14 Berusahalah hidup
damai dengan semua orang dan
kejarlah kekudusan, sebab tanpa
kekudusan tidak seorangpun akan
melihat Tuhan.
1 Korintus 15:3 Sebab yang sangat
penting telah kusampaikan kepadamu,
yaitu apa yang telah kuterima sendiri,
ialah bahwa Kristus telah mati karena
dosa-dosa kita, sesuai dengan Kitab
Suci,
4 bahwa Ia telah dikuburkan, dan
bahwa Ia telah dibangkitkan, pada hari
yang ketiga, sesuai dengan Kitab Suci;
Wahyu 20:15 Dan setiap orang yang
tidak ditemukan namanya tertulis di
dalam kitab kehidupan itu, ia
dilemparkan ke dalam lautan api itu.
Jadi bagaimanakah kita
      harus hidup?
Ibrani 12:14 Berusahalah hidup
damai dengan semua orang dan
kejarlah kekudusan, sebab tanpa
kekudusan tidak seorangpun akan
melihat Tuhan.
Galatia 6:7 Jangan sesat! Allah tidak
membiarkan diri-Nya dipermainkan.
Karena apa yang ditabur orang, itu juga
yang akan dituainya.
8 Sebab barangsiapa menabur dalam
dagingnya, ia akan menuai kebinasaan
dari dagingnya, tetapi barangsiapa
menabur dalam Roh, ia akan menuai
hidup yang kekal dari Roh itu.
Yakobus 2:17 Demikian juga halnya
dengan iman: Jika iman itu tidak
disertai perbuatan, maka iman itu
pada hakekatnya adalah mati.
Tujuan kami dalam pengajaran ini
ialah untuk melatih “bala tentara”
(bukan para jenderal) di dalam
pasukan Tuhan Yesus Kristus yang
akan memenuhi Amanat Agung.
Otoritas bisa dibandingkan
   dengan talenta yang
diberikan oleh tuan kepada
    hamba-hambanya
Matius 25:24 Kini datanglah juga
hamba yang menerima satu talenta
itu…
itu
dan berkata: Tuan, aku tahu bahwa
tuan adalah manusia yang kejam
yang menuai di tempat di mana tuan
tidak menabur dan yang memungut
dari tempat di mana tuan tidak
menanam.
25 Karena itu aku takut dan pergi
menyembunyikan talenta tuan itu di
dalam tanah: Ini, terimalah
kepunyaan tuan!
Inilah yang sering terjadi sesudah
Training & KKR selesai
26 Maka jawab tuannya itu: Hai
kamu, hamba yang jahat dan
malas!
malas
28 Sebab itu ambillah talenta itu dari
padanya dan berikanlah kepada orang
yang mempunyai sepuluh talenta itu.
29 Karena setiap orang yang
mempunyai, kepadanya akan diberi,
sehingga ia berkelimpahan.
30 Dan campakkanlah hamba yang
tidak berguna itu ke dalam kegelapan
yang paling gelap. Di sanalah akan
terdapat ratap dan kertak gigi."
Lukas 16.10 "Barangsiapa setia dalam
perkara-perkara kecil, ia setia juga
dalam perkara-perkara besar.
• Tuhan Yesus adalah Panglima
• Kalau setiap gembala sidang adalah
komandan di bawahNya, mereka itu
harus menaati perintahNya dan
berperang untuk Kerajaan Sorga,
bukan hanya untuk pelayanannya
atau gerejanya masing-masing.
• Tidak boleh bersaingan
satu dengan yang lain,
tetapi harus bekerjasama.

• Panglima Yesus akan
memberkati pelayanan dari
pada setiap hambaNya
yang mementingkan
KerajaanNya.
Matius 6:33 Tetapi carilah
dahulu Kerajaan Allah dan
kebenarannya,
maka semuanya itu akan
ditambahkan kepadamu.
Bagaimana kita bisa tahu allah
yang manakah yang sebenarnya
yang menciptakan alam semesta?
Siapakah Allah yg sebenarnya?

  • Yang berkuasa atas sakit-
    penyakit dan setan-setan
(berbeda jauh dengan dukun dll.)
Lukas 4:35 Tetapi Yesus
menghardiknya, kata-Nya: "Diam,
keluarlah dari padanya!“
Dan setan itupun menghempaskan
orang itu ke tengah-tengah orang
banyak, lalu keluar dari padanya
dan sama sekali tidak menyakitinya.

• Dukun dll tidak berkuasa demikian
Siapakah Allah yg sebenarnya?

• Yang berkuasa mengampuni dosa
  (berbeda jauh dengan agama)
Mark 2:1 Kemudian, sesudah lewat
beberapa hari, waktu Yesus datang
lagi ke Kapernaum, tersiarlah kabar,
bahwa Ia ada di rumah.
2 Maka datanglah orang-orang
berkerumun sehingga tidak ada lagi
tempat, bahkan di muka pintupun
tidak. Sementara Ia memberitakan
firman kepada mereka,

3 ada orang-orang datang membawa
kepada-Nya seorang lumpuh,
digotong oleh empat orang.
4 Tetapi mereka tidak dapat mem-
bawanya kepada-Nya karena orang
banyak itu, lalu mereka membuka atap
yang di atas-Nya; sesudah terbuka
mereka menurunkan tilam, tempat
orang lumpuh itu terbaring.
5 Ketika Yesus melihat iman mereka,
berkatalah Ia kepada orang lumpuh
itu: "Hai anak-Ku, dosamu sudah
diampuni!“
6 Tetapi di situ ada juga duduk
beberapa ahli Taurat, mereka berpikir
dalam hatinya:

7 "Mengapa orang ini berkata begitu?
Ia menghujat Allah. Siapa yang
dapat mengampuni dosa selain
dari pada Allah sendiri?"
8 Tetapi Yesus segera mengetahui
dalam hati-Nya, bahwa mereka
berpikir demikian, lalu Ia berkata
kepada mereka: "Mengapa kamu
berpikir begitu dalam hatimu?
9 Manakah lebih mudah, mengatakan
kepada orang lumpuh ini: Dosamu sudah
diampuni, atau mengatakan: Bangunlah,
angkatlah tilammu dan berjalan?

10 Tetapi supaya kamu tahu, bahwa
di dunia ini Anak Manusia berkuasa
mengampuni dosa" --berkatalah Ia
kepada orang lumpuh itu--:
11 "Kepadamu Kukatakan, bangunlah,
angkatlah tempat tidurmu dan
pulanglah ke rumahmu!“
12 Dan orang itupun bangun, segera
mengangkat tempat tidurnya dan pergi
ke luar di hadapan orang-orang itu,
sehingga mereka semua takjub lalu
memuliakan Allah, katanya: "Yang
begini belum pernah kita lihat."
Siapakah Allah yg sebenarnya?

• Yang berkuasa menyembuhkan
penyakit dengan menjalankan
otoritas adalah yg berkuasa
mengampuni dosa
Kita akan belajar menjalankan
otoritas ini untuk menyembuhkan
orang sakit dalam nama Yesus
membuktikan Tuhan kami adalah
Allah yang sebenarnya
Agama tidak terbukti berkuasa
demikian; agama tidak berkuasa
atas sakit-penyakit & setan-setan
Bagaimana Petrus dan Paulus
melayani kesembuhan kepada orang
sakit di Kisah Para Rasul setelah Roh
Kudus turun pada Hari Pentakosta…
dan karunia kesembuhan tersedia
bagi mereka?
Apakah mereka berbahasa roh waktu
mereka menyembuhkan orang sakit?
Menurut Kisah Rasul-Rasul, para
murid Yesus berkata-kata dalam
bahasa roh pada waktu yang tertentu,
dan bukan pada setiap saat:

• Kis 2:4 pada Hari Pentakosta
• Kis 10:46 di rumah Cornelius
• Kis 19:6 di Ephesus
Kisah Rasul2 3.1 Pada suatu hari
menjelang waktu sembahyang,
yaitu pukul tiga petang, naiklah
Petrus dan Yohanes ke Bait Allah.
2 Di situ ada seorang laki-laki, yang
lumpuh sejak lahirnya sehingga ia
harus diusung.
Tiap-tiap hari orang itu diletakan
dekat pintu gerbang Bait Allah, yang
bernama Gerbang Indah, untuk
meminta sedekah kepada orang yang
masuk ke dalam Bait Allah.
3 Ketika orang itu melihat, bahwa
Petrus dan Yohanes hendak masuk ke
Bait Allah, ia meminta sedekah.
4 Mereka menatap dia dan Petrus
berkata: “Lihatlah kepada kami.”

Mata Petrus terbuka atau tertutup
pada waktu dia menyembuhkan orang
lumpuh itu?

5 Lalu orang itu menatap mereka
dengan harapan akan mendapat
sesuatu dari mereka.
6 Tetapi Petrus berkata: “Emas dan
perak tidak ada padaku, tetapi apa
yang kupunya, kuberikan kepadamu:
Demi nama Yesus Kristus, orang
Nazaret itu, berjalanlah!”
• Otoritas atau karunia?
• Apakah Petrus berkata: “Bapa, dalam
nama Yesus, saya perintahkan orang ini
berjalan"?
• Petrus berbicara dalam bahasa roh?
• Apakah ada kegiatan imamat?
• (Tetapi dengan karunia kesembuhan,
kemungkinan ada kegiatan imamat.)
7 Lalu ia memegang tangan kanan
orang itu dan membantu dia
berdiri. Seketika itu juga kuatlah kaki
dan mata kaki orang itu.
8 Ia melonjak berdiri lalu berjalan
kian kemari dan mengikuti mereka ke
dalam Bait Allah, berjalan dan
melompat-lompat serta memuji Allah.
11 Karena orang itu tetap mengikuti
Petrus dan Yohanes, maka seluruh
orang banyak yang sangat keheranan
itu datang mengerumuni mereka di
serambi yang disebut Serambi
Salomo.
12 Petrus melihat orang banyak itu
lalu berkata:
"Hai orang Israel, mengapa kamu
heran tentang kejadian itu dan
mengapa kamu menatap kami seolah-
olah kami membuat orang ini berjalan
karena kuasa atau kesalehan kami
sendiri?
Petrus memberitakan injil Yesus
Kristus kepada mereka.
…16 Dan karena kepercayaan dalam
Nama Yesus [karena iman kepada
nama Yesus], maka Nama itu telah
menguatkan orang yang kamu lihat
dan kamu kenal ini;
dan kepercayaan [iman yang
datang melalui dia] itu telah
memberi kesembuhan kepada orang
ini di depan kamu semua.
Kis 4:4 Tetapi di antara orang yang
mendengar ajaran itu banyak yang
menjadi percaya, sehingga jumlah
mereka menjadi kira-kira lima ribu
orang laki-laki.

Kis 4:22 Sebab orang yang
disembuhkan oleh mujizat itu sudah
lebih dari empat puluh tahun
umurnya.
Eneas disembuhkan
Kisah Rasul2 9.32 Pada waktu itu
Petrus berjalan keliling, mengadakan
kunjungan ke mana-mana. Dalam
perjalanan itu ia singgah juga kepada
orang-orang kudus yang di Lida.
33 Di situ didapatinya seorang
bernama Eneas, yang telah delapan
tahun terbaring di tempat tidur
karena lumpuh.
34 Kata Petrus kepadanya: “Eneas, Yesus
Kristus menyembuhkan engkau; bangunlah
dan bereskanlah tempat tidurmu!”
• Otoritas atau karunia?
• Apakah Petrus berkata: “Bapa, dalam
nama Yesus, saya perintahkan orang ini
berjalan"?
• Petrus berbicara dalam bahasa roh?
• Apakah ada kegiatan imamat?
• (Tetapi dengan karunia kesembuhan,
kemungkinan ada kegiatan imamat.)
Seketika itu juga bangunlah orang itu.
35 Semua penduduk Lida dan Saron
milihat dia, lalu mereka berbalik
kepada Tuhan.
Keseimbangan
• Menantikan “rhema” sebagai
bimbingan Tuhan
              atau
• oleh iman saja menjalankan
otoritas yg sudah diberikan Tuhan
kepada kita untuk menjalankan
maksudNya berdasarkan “logos”
Menyembuhkan orang sakit
 Berdasarkan   Berdasarkan
   otoritas        roh



   “logos”       “rhema”
Yohanes 5:19 Maka Yesus menjawab
mereka, kata-Nya: "Aku berkata
kepadamu,
sesungguhnya Anak tidak dapat
mengerjakan sesuatu dari diri-Nya
sendiri, jikalau tidak Ia melihat
Bapa mengerjakannya; sebab apa
yang dikerjakan Bapa, itu juga yang
dikerjakan Anak.
5:20 Sebab Bapa mengasihi Anak dan
Ia menunjukkan kepada-Nya segala
sesuatu yang dikerjakan-Nya sendiri,
bahkan Ia akan menunjukkan kepada-
Nya pekerjaan-pekerjaan yang lebih
besar lagi dari pada pekerjaan-
pekerjaan itu, sehingga kamu menjadi
heran.
5:21 Sebab sama seperti Bapa
membangkitkan orang-orang mati dan
menghidupkannya, demikian juga Anak
menghidupkan barangsiapa yang
dikehendaki-Nya.
5:22 Bapa tidak menghakimi
siapapun, melainkan telah
menyerahkan penghakiman itu
seluruhnya kepada Anak,
5:23 supaya semua orang
menghormati Anak sama seperti
mereka menghormati Bapa.

5:26 Sebab sama seperti Bapa
mempunyai hidup dalam diri-Nya
sendiri, demikian juga diberikan-
Nya Anak mempunyai hidup dalam
diri-Nya sendiri.
5:27 Dan Ia telah memberikan
kuasa kepada-Nya untuk
menghakimi, karena Ia adalah Anak
Manusia.

Mat 28:18 Yesus mendekati mereka
dan berkata: "Kepada-Ku telah
diberikan segala kuasa di sorga
dan di bumi.
Menyembuhkan orang sakit
 Berdasarkan   Berdasarkan
   otoritas        roh



   “logos”       “rhema”
Kebangkitannya Dorkas
Kisah Rasul2 9.39 Maka berkemaslah
Petrus dan berangkat bersama-sama
dengan mereka. Setelah sampai di
sana, ia dibawa ke ruang atas
dan semua janda datang berdiri
dekatnya dan sambil menangis
mereka menunjukkan kepadanya
semua baju dan pakaian, yang dibuat
Dorkas waktu ia masih hidup.
40 Tetapi Petrus menyuruh mereka
semua keluar, lalu ia berlutut dan
berdoa.

Disini Petrus berbuat apa yang
berbeda?
Kemudian ia berpaling ke mayat itu
dan berkata: “Tabita, bangkitlah!”

• Apakah Petrus berkata: “Bapa,
dalam nama Yesus, kami perintahkan
Tabita bangkit?”
• Apakah Petrus berbahasa roh?
• Petrus berlutut terus, atau ia bangun
berdiri?
• Matanya terbuka atau tertutup?
Lalu Tabita membuka matanya dan
ketika melihat Petrus, ia bangun lalu
duduk.
42 Peristiwa itu tersiar di seluruh
Yope dan banyak orang menjadi
percaya kepada Tuhan.
Dua tahap yang berbeda
         dan terpisah:

• Berdoa – kegiatan imamat
• Keluarkan perintah – kegiatan raja
Pada tahap yang mana mujizat itu
terjadi?
Bagaimana akibatnya dari pada
mencampurkan doa dan perintah?
Mengapa kita seringkali
mencampurkan doa dan perintah
pada waktu kita melayani orang
sakit?
…Sebab kita bimbang bahwa kita
dapat menyembuhkan mereka
sebagaimana kita diperintahkan
oleh Tuhan dalam pemberitaan
injil.
Akibat dari meragukan apakah
kita dapat melakukan apa
yang Tuhan perintahkan untuk
kita lakukan
Petrus berjalan diatas air
Matius 14:28 Lalu Petrus berseru dan
menjawab Dia: "Tuhan, apabila
Engkau itu, suruhlah aku datang
kepada-Mu berjalan di atas air."
29 Kata Yesus: "Datanglah!"
Maka Petrus turun dari perahu dan
berjalan di atas air mendapatkan
Yesus.
30 Tetapi ketika dirasanya tiupan
angin, takutlah ia dan mulai
tenggelam lalu berteriak: "Tuhan,
tolonglah aku!"
31 Segera Yesus mengulurkan
tangan-Nya, memegang dia
dan berkata: "Hai orang yang
kurang percaya, mengapa
engkau bimbang?"
Yesus tidak senang dengar seruan
Petrus karena:
Dia sudah perintahkan Petrus
datang berjalan di atas air dan
menuntut dia berhasil
menjalankan perintahNya
Mengapa Petrus tenggelam?

dan berkata: "Hai orang yang kurang
percaya [atau kurang iman], mengapa
engkau bimbang?"

Petrus tenggelam karena dia bimbang.
Tepatnya apa yang Petrus ragukan?
Karena Petrus bimbang
dia bisa berjalan di atas air
sebagaimana diperintahkan
Yesus, dapat dikatakan dia
kurang...

       imanNya Allah
ImanNya Allah
Markus 11:22 Yesus menjawab mereka:
“Punyalah iman yang Allah punya.” 23
Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya
barangsiapa berkata kepada gunung ini:
Beranjaklah dan tercampaklah…!
asal tidak bimbang hatinya, tetapi
percaya, bahwa apa yang dikatakannya
itu akan terjadi, maka hal itu akan terjadi
baginya.
Iman kepada Allah: Saya yakin
Tuhan bisa melakukannya

ImanNya Allah: Saya yakin
saya bisa melakukannya karena
diberikan otoritas & kesanggupan
oleh Tuhan dan diperintahkan
oleh Tuhan untuk melakukannya
Tidak cukup kita turun dari
perahu saja.
Kita juga harus berjalan
diatas air dengan tidak
tenggelam
Tidak cukup kita hanya
berusaha untuk menyembuh-
kan orang sakit sebagaimana
diperintahkan oleh Tuhan.
Kita juga harus menyatakan
kuasa kesembuhan secara
nyata untuk membawa jiwa-
jiwa kepada Tuhan.
Kemungkinan pada
mulanya saudara akan
diuji oleh sesuatu
Takut dan imanNya Allah
      berlawanan
Matius 8:23 Lalu Yesus naik ke dalam
perahu dan murid-murid-Nyapun
mengikuti-Nya.
24 Sekonyong-konyong mengamuklah
angin ribut di danau itu, sehingga
perahu itu ditimbus gelombang, tetapi
Yesus tidur.
25 Maka datanglah murid-murid-Nya
membangunkan Dia, katanya: "Tuhan,
tolonglah, kita binasa!"

Apakah Tuhan senang dengar seruan
mereka?
26 Ia berkata kepada mereka:
"Mengapa kamu takut, kamu yang
kurang percaya (kurang iman)?"
Lalu bangunlah Yesus menghardik
angin dan danau itu, maka danau itu
menjadi teduh sekali.
27 Dan heranlah orang-orang itu,
katanya: "Orang apakah Dia ini,
sehingga angin dan danaupun taat
kepada-Nya?“

Sebenarnya,Tuhan ingin mereka ambil
tindakan apakah?
Mengingat bagaimana
murid-murid gagal
mengusir setan ayan…
Matius 17:19 Kemudian murid-murid
Yesus datang…, bertanyalah mereka:
"Mengapa kami tidak dapat mengusir
setan itu?“
20 Ia berkata kepada mereka:
"Karena kamu kurang percaya
(kurang iman).
Matius 17:20b ...Sesungguhnya
sekiranya kamu mempunyai iman
sebesar biji sesawi saja kamu dapat
berkata kepada gunung ini: Pindah
dari tempat ini ke sana, --maka
gunung ini akan pindah, dan takkan
ada yang mustahil bagimu.
Mereka gagal akibat dari
kurang iman yang
memindahkan gunung atau
kurang imanNya Allah:
mereka bimbang mereka
bisa mengusir setan itu
sebagaimana Yesus
perintahkan mereka
Kejadian yang sama
menurut Injil Markus
(dalam bahasa Yunani)
Markus 9:17 Kata seorang dari
orang banyak itu: "Guru, anakku ini
kubawa kepada-Mu, karena ia
kerasukan roh yang membisukan
dia.

(Tidak berbeda dengan injil Matius)
18 Dan setiap kali roh itu menyerang
dia, roh itu membantingkannya ke
tanah; lalu mulutnya berbusa, giginya
bekertakan dan tubuhnya menjadi
kejang. Aku sudah meminta kepada
murid-murid-Mu, supaya mereka
mengusir roh itu, tetapi mereka tidak
dapat.“

(Tidak berbeda dengan injil Matius)
19 Maka kata Yesus kepada mereka:
"Hai kamu angkatan yang tidak
percaya, berapa lama lagi Aku harus
tinggal di antara kamu? Berapa lama
lagi Aku harus sabar terhadap kamu?
Bawalah anak itu ke mari!“

(Tidak berbeda dengan injil Matius)
20 Lalu mereka membawanya
kepada-Nya. Waktu roh itu melihat
Yesus, anak itu segera digoncang-
goncangnya, dan anak itu
terpelanting ke tanah dan terguling-
guling, sedang mulutnya berbusa.

(Tidak berbeda dengan injil Matius)
Markus 9:21 Lalu Yesus bertanya
kepada ayah anak itu: "Sudah
berapa lama ia mengalami ini?"
Jawabnya: "Sejak masa kecilnya.

(Tidak bertentangan dengan injil
Matius)
22 Dan seringkali roh itu menyeretnya
ke dalam api ataupun ke dalam air
untuk membinasakannya. Sebab itu
jika Engkau dapat berbuat sesuatu,
tolonglah kami dan kasihanilah kami.“

(Tidak bertentangan dengan injil
Matius)
Markus 9:23 Jawab Yesus, jikalau engkau
dapat percaya, segala sesuatu mungkin
bagi mereka yang percaya.
(Jelas bertentangan dengan injil Matius)
Matius 17:20 ...Sesungguhnya sekiranya
kamu mempunyai iman sebesar biji
sesawi saja kamu dapat berkata kepada
gunung ini: Pindah dari tempat ini ke
sana, --maka gunung ini akan pindah,
dan takkan ada yang mustahil bagimu.
Terjemahan alternatif
untuk Markus 9:23
• Dalam bahasa Yunani, “percaya”
 sama artinya dengan “punya iman”

Mar 9:23 Jawab Yesus, jikalau engkau
dapat percaya [atau, punya iman],
segala sesuatu mungkin bagi mereka
yang percaya [atau yang punya
iman].
Mar 9:23 Jawab Yesus, jikalau engkau
dapat punya iman, segala sesuatu
mungkin bagi mereka yang punya
iman.

• Yang punya iman macam apa?
Matius 17:20 ...Sesungguhnya
sekiranya kamu mempunyai iman
sebesar biji sesawi saja kamu dapat
berkata kepada gunung ini: Pindah
dari tempat ini ke sana, --maka
gunung ini akan pindah,
dan takkan ada yang mustahil
bagimu.
Pada waktu Petrus
tenggelam dan berseru
kepada Yesus…
Matius 14:31 Segera Yesus
mengulurkan tangan-Nya, memegang
dia dan berkata:
"Hai orang yang kurang percaya
[kurung iman], mengapa engkau
bimbang?“

Tepatnya apa yang Petrus ragukan?
Petrus tenggelam karena dia
kurang imanNya Allah:
dia bimbang dia bisa
berjalan di atas air
sebagaimana diperintahkan
Yesus
Pada waktu murid-murid
didalam perahu takut
kepada angin ribut di
danau…
danau
Matius 8:26 Ia berkata kepada mereka:
"Mengapa kamu takut, kamu yang
kurang percaya (kurang iman)?" Lalu
bangunlah Yesus menghardik angin dan
danau itu…

Iman macam apa yang kurang pada
mereka?
Yesus ingin mereka ambil tindakan apa?
Mujizat seperti ini tidak jarang terjadi.
• Tiga kali murid-muridNya
mengecewakan Tuhan
• Dalam ketiga hal ini mereka gagal
menjalankan sesuatu hal yang mereka
dituntut untuk melalukan
• Dalam setiap hal ini mereka gagal
oleh karena mereka kurang...

           “imanNya Allah”
• Orang luar yang datang kepada Yesus
minta kesembuhan sering dipuji oleh
Tuhan karena mereka percaya mereka
akan disembuhkan: iman kepada Allah
• Sebaliknya, Yesus berkali-kali
“mengomel” murid-muridNya pada waktu
mereka gagal menjalankan mujizat
karena kurang imanNya Allah.
• Dia mempersiapkan murid-muridNya
menyelesaikan Amanat Agung yang akan
dipercayakan kepada mereka setelah Dia
naik ke sorga.
Dimana kita sudah dilatih dan
diberikan otoritas, kita tidak boleh
takut dan berseru kepada Tuhan,
melainkan ambil tindakan
sebagaimana kita diperintahkan.
Teologi yang berkata Gereja tidak
berdaya untuk berbuat apa-apa
sudah melumpuhkan kita sudah
cukup lama.
Iman kepada Allah: Saya yakin
Tuhan bisa melakukannya

Kesaksian saya pribadi

ImanNya Allah: Saya yakin
saya bisa melakukannya karena
diberikan otoritas & kesanggupan
oleh Tuhan dan diperintahkan
oleh Tuhan untuk melakukannya
Allah
  “iman kepada   Allah” untuk
       menjadi   seperti Dia
  Murid Yesus Kristus
“imanNya Allah”   untuk
melakukan      pekerjaanNya

Penyakit & setan & daging
Jelas sekali Tuhan Yesus bisa
menyembuhkan orang sakit

Tetapi lebih penting disini ialah:
apakah saudara bisa menyem-
buhkan orang sakit sebagaimana
diberikan otoritas dan diperintah-
kan oleh Tuhan?
Lukas 1:37 Sebab bagi Allah tidak
ada yang mustahil."

   Saudara percaya kepada hal ini?
Matius 17:20 …Sesungguhnya sekiranya
kamu mempunyai iman sebesar biji sesawi
saja kamu dapat berkata kepada gunung
ini: Pindah dari tempat ini ke sana, --maka
gunung ini akan pindah,
dan takkan ada yang mustahil
bagimu.

    Saudara percaya kepada hal ini?
Yohanes 14:12 Aku berkata
kepadamu: Sesungguhnya
barangsiapa percaya kepada-Ku, ia
akan melakukan juga pekerjaan-
pekerjaan yang Aku lakukan….

Tuhan bisa melalukan yang mustahil
lewat orang yang punya iman yang
memindahkan gunung, yaitu imanNya
Allah.
Saudara jangan mulai hanya dengan
“gunung besar” seperti penyakit
kanker yang ganas tahap terakhir.
Mulai juga dengan penyakit yang
lebih muda untuk disembuhkan.
Dengan begini iman saudara makin
bertambah dan saudara akan siap
untuk memindahkan gunung yang
lebih besar.
Apakah saudara sekarang akan
menaati Firman Tuhan?

Atau saudara akan terus
dilumpuhkan oleh roh ketakutan
sehingga saudara melanggar
perintah Tuhan?
Akibat ketakutan dan
  kekurangan iman
Ketakutan dan kekurangan iman

       mendatangkan

     Ketidak taatan dan
   pemberontakan terhadap
       perintah Tuhan
Bilangan 13:25 Sesudah lewat
empat puluh hari pulanglah mereka
dari pengintaian negeri itu,
…27 Mereka menceritakan
kepadanya: "Kami sudah masuk ke
negeri, ke mana kausuruh kami, dan
memang negeri itu berlimpah-
limpah susu dan madunya, dan
inilah hasilnya.
28 Hanya, bangsa yang diam di
negeri itu kuat-kuat dan kota-
kotanya berkubu dan sangat besar,
juga keturunan Enak telah kami lihat
di sana.
30 Kemudian Kaleb mencoba
menenteramkan hati bangsa itu di
hadapan Musa, katanya: "Tidak! Kita akan
maju dan menduduki negeri itu, sebab
kita pasti akan mengalahkannya!“

Kaleb punya iman macam apa?
31 Tetapi orang-orang yang pergi ke
sana bersama-sama dengan dia
berkata: "Kita tidak dapat maju
menyerang bangsa itu, karena
mereka lebih kuat dari pada kita.“
32 Juga mereka menyampaikan
kepada orang Israel kabar busuk
tentang negeri yang diintai mereka,
dengan berkata: “…Semua orang yang
kami lihat di sana adalah orang-orang
yang tinggi-tinggi perawakannya.”
Bilangan 14:6 Tetapi Yosua dan
Kaleb mengoyakkan pakaiannya,
7 dan berkata kepada segenap umat
Israel: "Negeri yang kami lalui untuk
diintai itu adalah luar biasa baiknya.
9 Hanya, janganlah memberontak
kepada TUHAN, dan janganlah
takut kepada bangsa negeri itu, sebab
mereka akan kita telan habis. Yang
melindungi mereka sudah meninggalkan
mereka, sedang TUHAN menyertai kita;
janganlah takut kepada mereka.“
10 Lalu segenap umat itu mengancam
hendak melontari kedua orang itu
dengan batu.
Tetapi tampaklah kemuliaan TUHAN
di Kemah Pertemuan kepada semua
orang Israel. 11 TUHAN berfirman
kepada Musa:
"Berapa lama lagi bangsa ini menista
Aku, dan berapa lama lagi mereka
tidak mau percaya kepada-Ku...?
12 Aku akan memukul mereka
dengan penyakit sampar dan
melenyapkan mereka,
[Musa:] 19 “Ampunilah kiranya
kesalahan bangsa ini sesuai dengan
kebesaran kasih setia-Mu, seperti
Engkau telah mengampuni bangsa ini
mulai dari Mesir sampai ke mari.“
20 Berfirmanlah TUHAN: "Aku
mengampuninya sesuai dengan
permintaanmu.
21 Hanya… 22 Semua orang yang
telah melihat kemuliaan-Ku dan
tanda-tanda mujizat yang Kuperbuat
di Mesir dan di padang gurun,
namun telah sepuluh kali mencobai
Aku dan tidak mau mendengarkan
suara-Ku,
23 …Semua yang menista Aku ini
tidak akan melihatnya.
24 Tetapi hamba-Ku Kaleb, karena
lain jiwa yang ada padanya dan ia
mengikut Aku dengan sepenuhnya,
akan Kubawa masuk ke negeri yang
telah dimasukinya itu, dan
keturunannya akan memilikinya.
Ibrani 3:16 Siapakah mereka yang
membangkitkan amarah Allah,
sekalipun mereka mendengar suara-
Nya? Bukankah mereka semua yang
keluar dari Mesir di bawah pimpinan
Musa?
17 Dan siapakah yang Ia murkai
empat puluh tahun lamanya?
Bukankah mereka yang berbuat
dosa dan yang mayatnya
bergelimpangan di padang gurun?
18 Dan siapakah yang telah Ia
sumpahi, bahwa mereka takkan
masuk ke tempat perhentian-Nya?
Bukankah mereka yang tidak
taat?
19 Demikianlah kita lihat, bahwa
mereka tidak dapat masuk oleh
karena ketidakpercayaan
mereka.
Ibrani 4:1 Sebab itu, baiklah kita
waspada, supaya jangan ada
seorang di antara kamu yang
dianggap ketinggalan, sekalipun
janji akan masuk ke dalam
perhentian-Nya masih berlaku.
2 Karena kepada kita diberitakan
juga kabar kesukaan sama seperti
kepada mereka, tetapi firman
pemberitaan itu tidak berguna bagi
mereka, karena tidak bertumbuh
bersama-sama oleh iman dengan
mereka yang mendengarnya.
…6 Jadi sudah jelas, bahwa ada
sejumlah orang akan masuk ke
tempat perhentian itu, sedangkan
mereka yang kepadanya lebih
dahulu diberitakan kabar kesukaan
itu, tidak masuk karena
ketidaktaatan mereka.
…11 Karena itu baiklah kita
berusaha untuk masuk ke dalam
perhentian itu, supaya jangan
seorangpun jatuh karena mengikuti
contoh ketidaktaatan itu juga.
Ketakutan dan kekurangan iman

       mendatangkan

     Ketidak taatan dan
   pemberontakan terhadap
       perintah Tuhan
Perintah Tuhan
 • Sembuhkan orang sakit
• Beritakan Kerajaan Sorga
• Selesaikan Amanat Agung
Tuhan perintahkan kepada
kita untuk menjadi kuat dan
berani!
Yosua 1:6 Kuatkan dan teguhkanlah
hatimu,
sebab engkaulah yang akan memimpin
bangsa ini memiliki negeri yang
Kujanjikan dengan bersumpah kepada
nenek moyang mereka untuk diberikan
kepada mereka.
7 Hanya, kuatkan dan teguhkanlah
hatimu dengan sungguh-sungguh,
…9 Bukankah telah Kuperintahkan
kepadamu:
kuatkan dan teguhkanlah hatimu?
Janganlah kecut dan tawar hati, sebab
TUHAN, Allahmu, menyertai engkau,
ke manapun engkau pergi."
Demonstrasi
Kesaksian Emmanuel
    dari Nigeria

Dilatih oleh Tantangan Elia
  Nigeria, November 2004
Evangelis Emmanuel
“Masyarakat Oshiri sepenuhnya
menyembah pada dua ilah yang berkuasa
yang mereka anggap sebagai tuhan.
Kedua ilah ini diklaim sebagai pelindung
negeri dari penyerang dan mereka
memanifestasikan diri pada bulan
Desember dengan beberapa tanda yang
spektakuler yang harus diperhatikan oleh
masyarakat.
Anjing adalah hewan utama yang
dipersembahkan kepada ilah iblis ini.
Masyarakat ini sebagian besar bersifat
keras kepala, banyak yang menderita
ketulian dan epilepsi.
Pada tanggal 8 Desember yang
merupakan hari pertama KKR, kira-kira
ada enam ribu orang yang hadir di
lapangan pasar yang disebut Eke Market.
Setelah pujian dan penyembahan, saya
naik ke atas panggung. Saya katakan
pada mereka bahwa saya bukan seorang
pembuat mujizat, tetapi saya datang
untuk memperkenalkan Sang pembuat
mujizat yaitu Yesus Kristus, yang
terbesar dari semua allah.
Saya khotbahkan topik tentang YESUS
PENYEMBUH dan saya melayani orang
sakit secara masal sambil mengambil
otoritas atas roh sakit penyakit dan
menyebutkan nama berbagai penyakit
dan memerintahkan semua itu untuk pergi
di dalam nama Yesus.
Saya memanggil orang-orang yang benar-
benar sembuh secara total, bukan orang
yang sedang menuju kesembuhan. Lebih
dari 50 orang maju untuk memberi
kesaksian tentang kemurahan Tuhan.
Kira-kira ada 5 orang yang memberi
kesaksian bahwa kaki mereka yang
pendek sebelah tumbuh memanjang
pada saat kami mengujinya di atas
panggung di hadapan semua orang.
Beberapa orang memberi kesaksian
bahwa tumor di leher, perut dan tangan
menghilang.
Ada yang tadinya tidak bisa berdiri
karena cedera tulang punggung dapat
berdiri dengan sempurna pada saat kami
menguji mereka.
Orang-orang yang menderita epilepsi
juga bersaksi mereka disembuhkan.
Saya tanyakan bagaimana mereka bisa
tahu, mereka katakan bahwa mereka
melihat ada pribadi (roh) yang keluar
secara paksa dari tubuh mereka ketika
mereka merasakan sesuatu seperti
aliran listrik.
Pada hari terakhir acara saya masih
memanggil mereka untuk memastikan
bahwa mereka benar-benar disembuhkan.
Mereka mengatakan bahwa serangan
penyakit mereka serta gejala-gejalanya
tak pernah ada lagi; Mereka katakan
bahwa biasanya mereka mengalami
serangan hampir tiga kali sehari tetapi
setelah hari pertama acara, tak ada lagi
tanda-tanda serangan.
Ketika orang-orang ini sedang bersaksi,
beberapa orang mengejek saya dengan
mengatakan bahwa semua ini telah
diatur sebelumnya atau suatu
manipulasi.
Pada hari kedua yakni hari Jum’at
ketika saya naik ke panggung lagi, saya
katakan pada mereka bahwa saya akan
buktikan ini semua bukan manipulasi
atau sesuatu yang telah diatur
sebelumnya.
Saya katakan, “Bawa semua orang tuli
dan bisu, saya akan layani mereka.”
Mereka membawa tujuh orang bisu tuli
yang dikenal oleh seluruh masyarakat di
sana.
Ketika mereka maju ke depan, orang
banyak berseru, “Bawa mereka ke atas
panggung supaya setiap orang bisa
melihat Allah menyembuhkan mereka.”
Saya minta para usher membawa
mereka ke atas panggung.
IMAN SAYA SAMA SEKALI
TIDAK GOYAH.

Ini iman apakah?
Saya tumpangkan tangan pada orang
pertama dan memerintahkan roh bisu
tuli untuk pergi…
…dan seketika itu juga roh itu pergi.
Kami menguji orang itu dan ia
mengulangi setiap kata dengan
sempurna. Orang banyak berseru
memuji Allah.
Setelah lama waktu pujian dan
perayaan, kami melihat bahwa keenam
orang yang lain dapat mendengar tanpa
dilayani karena setiap dari mereka juga
diuji –
semenjak saat itu tak ada lagi ejekan.
Setiap orang di KKR itu percaya dan
bersuka-cita di dalam Tuhan.
Kemudian saya berkhotbah tentang
mematahkan kuasa tenung, setelah
khotbah itu hampir semua orang di
sana menyerahkan hidupnya kepada
Yesus.
Banyak yang menangis meminta belas
kasihan Allah ketika saya memimpin
mereka menerima Yesus sebagai Tuhan
dan Juruselamat pribadi mereka.
Saya melayani orang sakit (secara
masal); kesaksian-kesaksian mereka
sangat luar biasa dimana mata yang
buta sebagian disembuhkan secara
total.
Orang yang tak bisa berjalan yang
dibawa ke KKR itu, bisa berjalan tanpa
alat bantu lagi dan masih banyak lagi
kesaksian lain yang diberikan.
Pada hari ketiga masyarakat tetangga
mendengar bahwa YESUS melakukan
banyak tanda ajaib dan mujizat di
Oshiri.
Mereka pun datang berbondong-
bondong dan kami mencatat jumlah
hadirin sebanyak 10.000 orang pada
hari itu.
Seluruh pengunjung mengikuti
sepenuhnya segala sesuatu yang kami
lakukan karena mereka telah
diyakinkan.
Banyak sekali orang yang disembuhkan
pada hari terakhir sampai-sampai kami
tak dapat mengumpulkan seluruh
kesaksian yang ada…..”
Kemarin saya diberitahu lewat telefon
bahwa kesembuhan ilahi masih
berlangsung sendiri disitu, walaupun
tidak ada orang meletakkan tangan
atas orang sakit. Setiap rumah
mengalami mudjizat spektakuler yang
tidak bisa disangkal.
Saya juga dapat mengajar dan
melengkapi lebih dari lima puluh
hamba-hamba Tuhan dalam dua
hari...terima kasih Bapak mengajar saya
mengajar orang lain."
Untuk melakukan
pekerjaan Allah, kami
harus punya:

• otoritas Allah, dan
• imannya Allah
Bagaimanakah Paulus
melayani orang sakit?
Kis 28:8 Ketika itu ayah Publius
terbaring karena sakit demam dan
disentri. Paulus masuk ke kamarnya; ia
berdoa,
menumpangkan tangan ke
atasnya dan menyembuhkan dia.
Bagaimanakah Paulus
  mengusir setan?
Kisah Rasul-Rasul 16:16 Pada suatu
kali ketika kami pergi ke tempat
sembahyang itu, kami bertemu dengan
seorang hamba perempuan yang
mempunyai roh tenung; dengan
tenungan-tenungannya tuan-tuannya
memperoleh penghasilan besar.
17 Ia mengikuti Paulus dan kami dari
belakang sambil berseru, katanya:
"Orang-orang ini adalah hamba Allah
Yang Mahatinggi. Mereka
memberitakan kepadamu jalan kepada
keselamatan."
18 Hal itu dilakukannya beberapa hari
lamanya. Tetapi ketika Paulus tidak
tahan lagi akan gangguan itu, ia
berpaling dan berkata kepada roh itu:
"Demi nama Yesus Kristus aku menyuruh
engkau keluar dari perempuan ini."
Seketika itu juga keluarlah roh itu.
Apakah Paulus berkata: "Bapa, dalam
nama Yesus kami perintahkan roh ini
keluar dari perempuan ini"?
Apakah Paulus berkata-kata dalam
bahasa roh pada saat itu?
Apakah Paulus berkata, “terima kasih,
Tuhan Yesus”?
Model Penginjilan
  Akhir Zaman
Kami lihat dulu Model Sekarang
   untuk Penginjilan Masal

• KKR besar dan terkemuka yang
pakai biaya besar sekali
• Hamba Tuhan yang melayani dari
luar negeri dan diurapi dengan
khusus
• Follow-up untuk orang yang baru
menerima Yesus kurang efektif
Model Penginjilan
  Akhir Zaman
Model Penginjilan Akhir Zaman

• KKR kecil disetiap gereja (atau tempat)
• Yang melayani dan menyembuhkan
orang sakit adalah orang percaya
setempat; jadi KKR dapat diadakan
kapan saja
• Follow-up untuk orang baru menerima
Yesus lebih efektif, melalui kenalan yg
mengajak mereka ke KKR
Model Penginjilan Akhir Zaman

• Berlaku di komsel atau penginjilan
perorangan
Bagaimana kita dapat bertumbuh
      di dalam iman yang
    memindahkan gunung?
Lukas 17:1 Yesus berkata kepada
murid-murid-Nya: "Tidak mungkin
tidak akan ada penyesatan, tetapi
celakalah orang yang mengadakannya.
2 Adalah lebih baik baginya jika
sebuah batu kilangan diikatkan pada
lehernya, lalu ia dilemparkan ke
dalam laut, dari pada menyesatkan
salah satu dari orang-orang yang
lemah ini.
3 Jagalah dirimu! Jikalau saudaramu
berbuat dosa, tegorlah dia, dan
jikalau ia menyesal, ampunilah dia.
4 Bahkan jikalau ia berbuat dosa
terhadap engkau tujuh kali sehari dan
tujuh kali ia kembali kepadamu dan
berkata: Aku menyesal, engkau harus
mengampuni dia."
Lukas 17.5 Lalu kata rasul-rasul itu
kepada Tuhan: "Tambahkanlah
iman kami!"
6 Jawab Tuhan: "Kalau sekiranya
kamu mempunyai iman sebesar biji
sesawi saja, kamu dapat berkata
kepada pohon ara ini:
Terbantunlah engkau dan
tertanamlah di dalam laut, dan ia
akan taat kepadamu.“
7 "Siapa di antara kamu yang
mempunyai seorang hamba yang
membajak atau menggembalakan
ternak baginya,
akan berkata kepada hamba itu,
setelah ia pulang dari ladang: Mari
segera makan!
8 Bukankah sebaliknya ia akan
berkata kepada hamba itu:
Sediakanlah makananku. Ikatlah
pinggangmu dan layanilah aku sampai
selesai aku makan dan minum. Dan
sesudah itu engkau boleh makan dan
minum.
Dan sesudah itu engkau boleh makan
dan minum. 9 Adakah ia berterima
kasih kepada hamba itu, karena
hamba itu telah melakukan apa yang
ditugaskan kepadanya?

after that you may eat and drink’? 9
Would he thank the servant because
he did what he was told to do?
10 Demikian jugalah kamu. Apabila
kamu telah melakukan segala sesuatu
yang ditugaskan kepadamu,
hendaklah kamu berkata:

10 So you also, when you have done
everything you were told to do,
should say,
Kami adalah hamba-hamba yang
tidak berguna; kami hanya melakukan
apa yang kami harus lakukan.“

‘We are unworthy servants; we have
only done our duty.’”
Sifat kita yang berdosa itu
  harus dikuasai seperti
      seorang hamba

    1 Korintus 9:24-27
Dikarang oleh Rasul Paulus
1 Korintus 9:24 Tidak tahukah kamu,
bahwa dalam gelanggang pertandingan
semua peserta turut berlari, tetapi
bahwa hanya satu orang saja yang
mendapat hadiah? Karena itu larilah
begitu rupa, sehingga kamu
memperolehnya!
1 Corinthians 9:24 Do you not know that in
a race all the runners run, but only one gets
the prize? Run in such a way as to get
the prize.
25 Tiap-tiap orang yang turut mengambil
bagian dalam pertandingan, menguasai
dirinya dalam segala hal. Mereka
berbuat demikian untuk memperoleh
suatu mahkota yang fana, tetapi kita
untuk memperoleh suatu mahkota yang
abadi.

25 Everyone who competes in the games
goes into strict training. They do it to get a
crown that will not last; but we do it to get a
crown that will last forever.
26 Sebab itu aku tidak berlari tanpa
tujuan dan aku bukan petinju yang
sembarangan saja memukul.

26 Therefore I do not run like a man
running aimlessly; I do not fight like a
man beating the air.
27 Tetapi aku melatih tubuhku dan
menguasainya seluruhnya, supaya
sesudah memberitakan Injil kepada
orang lain, jangan aku sendiri ditolak.

           Apa artinya ini?

 Marilah kita membaca kata-kata rasul
           Paulus selanjutnya
1 Korintus 10:1 Aku mau, supaya
kamu mengetahui, saudara-saudara,
bahwa nenek moyang kita semua
berada di bawah perlindungan awan
dan bahwa mereka semua telah
melintasi laut.
 2 Untuk menjadi pengikut Musa
mereka semua telah dibaptis dalam
awan dan dalam laut.
3 Mereka semua makan makanan
rohani yang sama 4 dan mereka
semua minum minuman rohani yang
sama, sebab mereka minum dari batu
karang rohani yang mengikuti
mereka, dan batu karang itu ialah
Kristus.
5 Tetapi sungguhpun demikian Allah
tidak berkenan kepada bagian yang
terbesar dari mereka, karena mereka
ditewaskan di padang gurun.
6 Semuanya ini telah terjadi sebagai
contoh bagi kita untuk memperingat-kan
kita, supaya jangan kita menginginkan
hal-hal yang jahat seperti yang telah
mereka perbuat,
7 dan supaya jangan kita menjadi
penyembah-penyembah berhala, sama
seperti beberapa orang dari mereka,
seperti ada tertulis: "Maka duduklah
bangsa itu untuk makan dan minum;
kemudian bangunlah mereka dan
bersukaria.“
(Kolose 3:5 Karena itu matikanlah
dalam dirimu segala sesuatu yang
duniawi, yaitu percabulan, kenajisan,
hawa nafsu, nafsu jahat dan juga
keserakahan, yang sama dengan
penyembahan berhala,)
8 Janganlah kita melakukan
percabulan, seperti yang dilakukan
oleh beberapa orang dari mereka,
sehingga pada satu hari telah tewas
dua puluh tiga ribu orang.
9 Dan janganlah kita mencobai
Tuhan, seperti yang dilakukan oleh
beberapa orang dari mereka,
sehingga mereka mati dipagut ular.
I Corinthians 10:10 Dan janganlah
bersungut-sungut, seperti yang
dilakukan oleh beberapa orang dari
mereka, sehingga mereka dibinasakan
oleh malaikat maut.
11 Semuanya ini telah menimpa
mereka sebagai contoh dan dituliskan
untuk menjadi peringatan bagi kita
yang hidup pada waktu, di mana
zaman akhir telah tiba.
12 Sebab itu siapa yang menyangka,
bahwa ia teguh berdiri, hati-hatilah
supaya ia jangan jatuh!
Roma 8:13 Sebab, jika kamu hidup
menurut daging, kamu akan mati;
tetapi jika oleh Roh kamu mematikan
perbuatan-perbuatan tubuhmu, kamu
akan hidup.

Romans 8:13 For if you live according
to the sinful nature, you will die; but
if by the Spirit you put to death the
misdeeds of the body, you will live…
2 Korintus 10:4 Karena senjata
kami dalam perjuangan bukanlah
senjata duniawi, melainkan senjata
yang diperlengkapi dengan kuasa
Allah, yang sanggup untuk
meruntuhkan benteng-benteng.
5 Kami mematahkan setiap siasat
orang dan merubuhkan setiap kubu
yang dibangun oleh keangkuhan
manusia untuk menentang pengenalan
akan Allah. Kami menawan segala
pikiran dan menaklukkannya
kepada Kristus,
Jadi bagaimana kita
    harus hidup?
Ibrani 12:14 Berusahalah hidup
damai dengan semua orang dan
kejarlah kekudusan, sebab tanpa
kekudusan tidak seorangpun
akan melihat Tuhan.
Galatia 6:7 Jangan sesat! Allah
tidak membiarkan diri-Nya
dipermainkan. Karena apa yang
ditabur orang, itu juga yang akan
dituainya. 8 Sebab barangsiapa
menabur dalam dagingnya, ia akan
menuai kebinasaan dari dagingnya,
tetapi barangsiapa menabur dalam
Roh, ia akan menuai hidup yang kekal
dari Roh itu.
Yacobus 2:17 Demikian juga halnya
dengan iman: Jika iman itu tidak
disertai perbuatan, maka iman itu
pada hakekatnya adalah mati.
Sebagaimana saudara menjalankan
otoritas menguasai sakit-penyakit
dan setan-setan, biar saudara juga
menjalankan otoritas menguasai
dosa
Sakit-penyakit juga adalah
hamba kita and bisa
dikuasai untuk membawa
kemuliaan bagi Tuhan

Infirmities are also our
“servants” and can be
used to bring glory to God
Yohanes 9:1 Waktu Yesus sedang
lewat, Ia melihat seorang yang buta
sejak lahirnya.


John 1:1 Now as Jesus passed by, He
saw a man who was blind from birth.
2 Murid-murid-Nya bertanya
kepada-Nya: "Rabi, siapakah yang
berbuat dosa, orang ini sendiri atau
orang tuanya, sehingga ia dilahirkan
buta?"

2 And His disciples asked Him, saying,
“Rabbi, who sinned, this man or his
parents, that he was born blind?”
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN
PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020David Syahputra
 
Sirah Nabawiyah 10: Bersama Halimah As-Sa'diyah dan Bani Sa'd bin Bakr
Sirah Nabawiyah 10: Bersama Halimah As-Sa'diyah dan Bani Sa'd bin BakrSirah Nabawiyah 10: Bersama Halimah As-Sa'diyah dan Bani Sa'd bin Bakr
Sirah Nabawiyah 10: Bersama Halimah As-Sa'diyah dan Bani Sa'd bin BakrAbuNailah
 
Sirah Nabawiyah 61: Duka Bertumpuk dan Pelajaran Kesabaran
Sirah Nabawiyah 61: Duka Bertumpuk dan Pelajaran KesabaranSirah Nabawiyah 61: Duka Bertumpuk dan Pelajaran Kesabaran
Sirah Nabawiyah 61: Duka Bertumpuk dan Pelajaran KesabaranAbuNailah
 
Sirah Nabawiyah 71: Awal Periode Baru
Sirah Nabawiyah 71: Awal Periode BaruSirah Nabawiyah 71: Awal Periode Baru
Sirah Nabawiyah 71: Awal Periode BaruAbuNailah
 
Kitab Ratapan (Lamentation)
Kitab Ratapan (Lamentation)Kitab Ratapan (Lamentation)
Kitab Ratapan (Lamentation)Naomi Fortuna
 
Warta gerejavictory.org Minggu 25 Oktober 2015
Warta gerejavictory.org  Minggu 25 Oktober 2015Warta gerejavictory.org  Minggu 25 Oktober 2015
Warta gerejavictory.org Minggu 25 Oktober 2015Hendra Kasenda
 
Apa yang terjadi ketika saudara memberkati orang lain
Apa yang terjadi ketika saudara memberkati orang lainApa yang terjadi ketika saudara memberkati orang lain
Apa yang terjadi ketika saudara memberkati orang lainironpasaribu
 
Sirah Nabawiyah 07: Tahun Kelahiran Nabi Muhammad Saw
Sirah Nabawiyah 07: Tahun Kelahiran Nabi Muhammad SawSirah Nabawiyah 07: Tahun Kelahiran Nabi Muhammad Saw
Sirah Nabawiyah 07: Tahun Kelahiran Nabi Muhammad SawAbuNailah
 
Sirah Nabawiyah 41: Masa Tribulasi_Tekanan pada Sahabat Ra.
Sirah Nabawiyah 41: Masa Tribulasi_Tekanan pada Sahabat Ra.Sirah Nabawiyah 41: Masa Tribulasi_Tekanan pada Sahabat Ra.
Sirah Nabawiyah 41: Masa Tribulasi_Tekanan pada Sahabat Ra.AbuNailah
 
Sirah Nabawiyah 17: Renovasi Ka'bah
Sirah Nabawiyah 17: Renovasi Ka'bahSirah Nabawiyah 17: Renovasi Ka'bah
Sirah Nabawiyah 17: Renovasi Ka'bahAbuNailah
 
Sirah Nabawiyah 65: Kepribadian yang Agung
Sirah Nabawiyah 65: Kepribadian yang AgungSirah Nabawiyah 65: Kepribadian yang Agung
Sirah Nabawiyah 65: Kepribadian yang AgungAbuNailah
 
Sirah Nabawiyah 85: Hijrah ke Madinah
Sirah Nabawiyah 85: Hijrah ke MadinahSirah Nabawiyah 85: Hijrah ke Madinah
Sirah Nabawiyah 85: Hijrah ke MadinahAbuNailah
 
Sirah Nabawiyah 97: Membangun Masjid Nabawy
Sirah Nabawiyah 97: Membangun Masjid NabawySirah Nabawiyah 97: Membangun Masjid Nabawy
Sirah Nabawiyah 97: Membangun Masjid NabawyAbuNailah
 

La actualidad más candente (20)

Pak kelas6 bahan bab6 uas sm1 dave
Pak kelas6 bahan bab6 uas sm1 davePak kelas6 bahan bab6 uas sm1 dave
Pak kelas6 bahan bab6 uas sm1 dave
 
Pak kelas5 bahan bab2 uts sm1 dave
Pak kelas5 bahan bab2 uts sm1 davePak kelas5 bahan bab2 uts sm1 dave
Pak kelas5 bahan bab2 uts sm1 dave
 
Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020
Pelajaran Sekolah Sabat kee11 triwulan I 2020
 
Sirah Nabawiyah 10: Bersama Halimah As-Sa'diyah dan Bani Sa'd bin Bakr
Sirah Nabawiyah 10: Bersama Halimah As-Sa'diyah dan Bani Sa'd bin BakrSirah Nabawiyah 10: Bersama Halimah As-Sa'diyah dan Bani Sa'd bin Bakr
Sirah Nabawiyah 10: Bersama Halimah As-Sa'diyah dan Bani Sa'd bin Bakr
 
Sirah Nabawiyah 61: Duka Bertumpuk dan Pelajaran Kesabaran
Sirah Nabawiyah 61: Duka Bertumpuk dan Pelajaran KesabaranSirah Nabawiyah 61: Duka Bertumpuk dan Pelajaran Kesabaran
Sirah Nabawiyah 61: Duka Bertumpuk dan Pelajaran Kesabaran
 
Sirah Nabawiyah 71: Awal Periode Baru
Sirah Nabawiyah 71: Awal Periode BaruSirah Nabawiyah 71: Awal Periode Baru
Sirah Nabawiyah 71: Awal Periode Baru
 
Evangelism
EvangelismEvangelism
Evangelism
 
Ini aku
Ini akuIni aku
Ini aku
 
Kitab Ratapan (Lamentation)
Kitab Ratapan (Lamentation)Kitab Ratapan (Lamentation)
Kitab Ratapan (Lamentation)
 
Warta gereja-150913
Warta gereja-150913Warta gereja-150913
Warta gereja-150913
 
Mukjizat Yesus - buku mewarnai
Mukjizat Yesus - buku mewarnaiMukjizat Yesus - buku mewarnai
Mukjizat Yesus - buku mewarnai
 
Building the ark
Building the arkBuilding the ark
Building the ark
 
Warta gerejavictory.org Minggu 25 Oktober 2015
Warta gerejavictory.org  Minggu 25 Oktober 2015Warta gerejavictory.org  Minggu 25 Oktober 2015
Warta gerejavictory.org Minggu 25 Oktober 2015
 
Apa yang terjadi ketika saudara memberkati orang lain
Apa yang terjadi ketika saudara memberkati orang lainApa yang terjadi ketika saudara memberkati orang lain
Apa yang terjadi ketika saudara memberkati orang lain
 
Sirah Nabawiyah 07: Tahun Kelahiran Nabi Muhammad Saw
Sirah Nabawiyah 07: Tahun Kelahiran Nabi Muhammad SawSirah Nabawiyah 07: Tahun Kelahiran Nabi Muhammad Saw
Sirah Nabawiyah 07: Tahun Kelahiran Nabi Muhammad Saw
 
Sirah Nabawiyah 41: Masa Tribulasi_Tekanan pada Sahabat Ra.
Sirah Nabawiyah 41: Masa Tribulasi_Tekanan pada Sahabat Ra.Sirah Nabawiyah 41: Masa Tribulasi_Tekanan pada Sahabat Ra.
Sirah Nabawiyah 41: Masa Tribulasi_Tekanan pada Sahabat Ra.
 
Sirah Nabawiyah 17: Renovasi Ka'bah
Sirah Nabawiyah 17: Renovasi Ka'bahSirah Nabawiyah 17: Renovasi Ka'bah
Sirah Nabawiyah 17: Renovasi Ka'bah
 
Sirah Nabawiyah 65: Kepribadian yang Agung
Sirah Nabawiyah 65: Kepribadian yang AgungSirah Nabawiyah 65: Kepribadian yang Agung
Sirah Nabawiyah 65: Kepribadian yang Agung
 
Sirah Nabawiyah 85: Hijrah ke Madinah
Sirah Nabawiyah 85: Hijrah ke MadinahSirah Nabawiyah 85: Hijrah ke Madinah
Sirah Nabawiyah 85: Hijrah ke Madinah
 
Sirah Nabawiyah 97: Membangun Masjid Nabawy
Sirah Nabawiyah 97: Membangun Masjid NabawySirah Nabawiyah 97: Membangun Masjid Nabawy
Sirah Nabawiyah 97: Membangun Masjid Nabawy
 

Destacado

Cts Corporate Pitch
Cts Corporate PitchCts Corporate Pitch
Cts Corporate PitchSteve Kaye
 
Value of DoIT GIS
Value of DoIT GISValue of DoIT GIS
Value of DoIT GISksendhil
 
Git Essence Tutorial
Git Essence TutorialGit Essence Tutorial
Git Essence TutorialHo Kim
 
人人-56 账号拆分项目总结
人人-56 账号拆分项目总结人人-56 账号拆分项目总结
人人-56 账号拆分项目总结Ho Kim
 
Camp Wonderland Registration 2009
Camp Wonderland Registration 2009Camp Wonderland Registration 2009
Camp Wonderland Registration 2009intag03
 
The Carbon Conversation, February 2010: Greenbang
The Carbon Conversation, February 2010: GreenbangThe Carbon Conversation, February 2010: Greenbang
The Carbon Conversation, February 2010: GreenbangEmily Wearmouth
 
Presentatie intranetruilbeurs
Presentatie intranetruilbeursPresentatie intranetruilbeurs
Presentatie intranetruilbeursJeroen Rispens
 
Leader In Understanding
Leader In UnderstandingLeader In Understanding
Leader In Understandingguittom
 
Socially Savvy Marketing - Social Media for the AEC Industry
Socially Savvy Marketing - Social Media for the AEC IndustrySocially Savvy Marketing - Social Media for the AEC Industry
Socially Savvy Marketing - Social Media for the AEC IndustryLori Jamail
 
Live800の導入【初期設定編】
Live800の導入【初期設定編】Live800の導入【初期設定編】
Live800の導入【初期設定編】Live 800
 
Lg Display Co. Ltd. Q1 2009..
Lg Display Co. Ltd. Q1 2009..Lg Display Co. Ltd. Q1 2009..
Lg Display Co. Ltd. Q1 2009..guestf7d1daf
 

Destacado (20)

Cts Corporate Pitch
Cts Corporate PitchCts Corporate Pitch
Cts Corporate Pitch
 
Value of DoIT GIS
Value of DoIT GISValue of DoIT GIS
Value of DoIT GIS
 
Taking the challenge
Taking the challengeTaking the challenge
Taking the challenge
 
Git Essence Tutorial
Git Essence TutorialGit Essence Tutorial
Git Essence Tutorial
 
人人-56 账号拆分项目总结
人人-56 账号拆分项目总结人人-56 账号拆分项目总结
人人-56 账号拆分项目总结
 
Chris Carsten David
Chris Carsten DavidChris Carsten David
Chris Carsten David
 
1 Network Intro
1 Network Intro1 Network Intro
1 Network Intro
 
Camp Wonderland Registration 2009
Camp Wonderland Registration 2009Camp Wonderland Registration 2009
Camp Wonderland Registration 2009
 
The Carbon Conversation, February 2010: Greenbang
The Carbon Conversation, February 2010: GreenbangThe Carbon Conversation, February 2010: Greenbang
The Carbon Conversation, February 2010: Greenbang
 
Harold.09.09.09
Harold.09.09.09Harold.09.09.09
Harold.09.09.09
 
Coi Overview Jan 2010
Coi Overview   Jan 2010Coi Overview   Jan 2010
Coi Overview Jan 2010
 
13 lenses
13 lenses13 lenses
13 lenses
 
Recorded Book
Recorded BookRecorded Book
Recorded Book
 
Presentatie intranetruilbeurs
Presentatie intranetruilbeursPresentatie intranetruilbeurs
Presentatie intranetruilbeurs
 
Minerals World 2006.Pdf
Minerals World 2006.PdfMinerals World 2006.Pdf
Minerals World 2006.Pdf
 
Leader In Understanding
Leader In UnderstandingLeader In Understanding
Leader In Understanding
 
Socially Savvy Marketing - Social Media for the AEC Industry
Socially Savvy Marketing - Social Media for the AEC IndustrySocially Savvy Marketing - Social Media for the AEC Industry
Socially Savvy Marketing - Social Media for the AEC Industry
 
Bellido Songs
Bellido   SongsBellido   Songs
Bellido Songs
 
Live800の導入【初期設定編】
Live800の導入【初期設定編】Live800の導入【初期設定編】
Live800の導入【初期設定編】
 
Lg Display Co. Ltd. Q1 2009..
Lg Display Co. Ltd. Q1 2009..Lg Display Co. Ltd. Q1 2009..
Lg Display Co. Ltd. Q1 2009..
 

Similar a PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN

Makalah Penginjilan Akhir Zaman 2006
Makalah   Penginjilan Akhir Zaman 2006Makalah   Penginjilan Akhir Zaman 2006
Makalah Penginjilan Akhir Zaman 2006'Davy Hermanus
 
Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.
Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.
Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.FreeChildrenStories
 
Indonesian bible gospel of john
Indonesian bible   gospel of johnIndonesian bible   gospel of john
Indonesian bible gospel of johnEternalWord
 
Pengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahuiPengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahuihenry jaya teddy
 
A Wake up Call "Panggilan untuk Bangun/Bangkit"
A Wake up Call "Panggilan untuk Bangun/Bangkit"A Wake up Call "Panggilan untuk Bangun/Bangkit"
A Wake up Call "Panggilan untuk Bangun/Bangkit"Dr. Eko Basuki, M.Pd.K.
 
Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)
Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)
Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)Johan Setiawan
 
Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...
Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...
Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...Filipino Tracts and Literature Society Inc.
 
Apakah saudara sudah tahu menjawabpertanyaanlagi
Apakah saudara sudah tahu menjawabpertanyaanlagiApakah saudara sudah tahu menjawabpertanyaanlagi
Apakah saudara sudah tahu menjawabpertanyaanlagihenry jaya teddy
 
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)Benedictus Ajix ajix
 
Seri GoGrow! Christian Education/Formation, Digitally!
Seri GoGrow! Christian Education/Formation, Digitally!Seri GoGrow! Christian Education/Formation, Digitally!
Seri GoGrow! Christian Education/Formation, Digitally!SABDA
 
KEPEMIMPINAN RASULULLAH
KEPEMIMPINAN RASULULLAHKEPEMIMPINAN RASULULLAH
KEPEMIMPINAN RASULULLAHandri zulfikar
 
Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)
Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)
Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)karangpanas
 
Cerita Anak-anak 31 Desember 2022.pptx
Cerita Anak-anak 31 Desember 2022.pptxCerita Anak-anak 31 Desember 2022.pptx
Cerita Anak-anak 31 Desember 2022.pptxStefanusFanus
 
002.al baqarah-sapi betina
002.al baqarah-sapi betina 002.al baqarah-sapi betina
002.al baqarah-sapi betina Arifuddin Ali.
 

Similar a PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN (20)

Misa wilayah teks romo
Misa wilayah teks romoMisa wilayah teks romo
Misa wilayah teks romo
 
Makalah Penginjilan Akhir Zaman 2006
Makalah   Penginjilan Akhir Zaman 2006Makalah   Penginjilan Akhir Zaman 2006
Makalah Penginjilan Akhir Zaman 2006
 
Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.
Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.
Kelahiran Yesus: 25 bacaan Alkitab untuk adven untuk anak-anak.
 
Indonesian bible gospel of john
Indonesian bible   gospel of johnIndonesian bible   gospel of john
Indonesian bible gospel of john
 
Pengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahuiPengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahui
 
A Wake up Call "Panggilan untuk Bangun/Bangkit"
A Wake up Call "Panggilan untuk Bangun/Bangkit"A Wake up Call "Panggilan untuk Bangun/Bangkit"
A Wake up Call "Panggilan untuk Bangun/Bangkit"
 
Malay - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pilate.pdf
Malay - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pilate.pdfMalay - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pilate.pdf
Malay - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pilate.pdf
 
Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)
Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)
Ruang Takhta Allah (Wahyu 7:9-17)
 
Khotbah rohani gideon
Khotbah rohani gideonKhotbah rohani gideon
Khotbah rohani gideon
 
Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...
Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...
Indonesian - The Gospel of Nicodemus formerly called The Acts of Pontius Pila...
 
Merry
MerryMerry
Merry
 
The voice of god
The voice of godThe voice of god
The voice of god
 
Apakah saudara sudah tahu menjawabpertanyaanlagi
Apakah saudara sudah tahu menjawabpertanyaanlagiApakah saudara sudah tahu menjawabpertanyaanlagi
Apakah saudara sudah tahu menjawabpertanyaanlagi
 
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
 
Seri GoGrow! Christian Education/Formation, Digitally!
Seri GoGrow! Christian Education/Formation, Digitally!Seri GoGrow! Christian Education/Formation, Digitally!
Seri GoGrow! Christian Education/Formation, Digitally!
 
Holy week (malayo)
Holy week (malayo)Holy week (malayo)
Holy week (malayo)
 
KEPEMIMPINAN RASULULLAH
KEPEMIMPINAN RASULULLAHKEPEMIMPINAN RASULULLAH
KEPEMIMPINAN RASULULLAH
 
Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)
Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)
Teks Misa Jumat agung (26 maret 2016)
 
Cerita Anak-anak 31 Desember 2022.pptx
Cerita Anak-anak 31 Desember 2022.pptxCerita Anak-anak 31 Desember 2022.pptx
Cerita Anak-anak 31 Desember 2022.pptx
 
002.al baqarah-sapi betina
002.al baqarah-sapi betina 002.al baqarah-sapi betina
002.al baqarah-sapi betina
 

Último

Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfWahyudinST
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSyudi_alfian
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxssuser0239c1
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptNabilahKhairunnisa6
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaDinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaEzraCalva
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxrahmaamaw03
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPCMBANDUNGANKabSemar
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiIntanHanifah4
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxHeruFebrianto3
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2noviamaiyanti
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...MarwanAnugrah
 

Último (20)

Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdfBuku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
Buku Saku Layanan Haji Ramah Lansia 2.pdf
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPSKisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
Kisi-kisi UTS Kelas 9 Tahun Ajaran 2023/2024 Semester 2 IPS
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.pptPertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
Pertemuan 3-bioavailabilitas-dan-bioekivalensi.ppt
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup BangsaDinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
Dinamika perwujudan Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Bangsa
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docxSILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
SILABUS MATEMATIKA SMP kurikulum K13.docx
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
 
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajiiEdukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
Edukasi Haji 2023 pembinaan jemaah hajii
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptxPPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
PPT Materi Jenis - Jenis Alat Pembayaran Tunai dan Non-tunai.pptx
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
 
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...Wawasan Nusantara  sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
Wawasan Nusantara sebagai satu kesatuan, politik, ekonomi, sosial, budaya, d...
 

PEMULIHAN KUASA DAN KEBERANIAN

  • 2. Situs (Website) kami: www.TheElijahChallenge.org Tantanganelia.ning.com E-Mail kami: davy_hermanus@yahoo.com
  • 3. • Powerpoint file ini tersedia dengan gratis bagi hamba-hamba Tuhan untuk keperluan pribadi agar dapat mengulangi bahan-bahan yang telah dipelajari selama seminar. (Mohon tidak disebar luaskan sembarangan supaya tidak jatuh pada orang yang tidak bertanggung jawab) • Berilah alamat E-mail saudara kepada kami di sign-up sheet. •Sebaiknya Anda Sign in di http://tantanganelia.ning.com dan http://facebook.com pada group Elijah Challenge Indonesia agar dapat berkomunikasi secara teratur dengan kami
  • 4. • Powerpoint file ini tersedia dengan gratis bagi hamba-hamba Tuhan agar dapat mengulangi bahan-bahan yang telah dipelajari selama seminar. • Berilah alamat E-mail saudara kepada kami agar kami dapat mengirimkan berita-berita terbaru •Anda tidak diperbolehkan membuat seminar atas nama Elijah Challenge atau Tantangan Elia tanpa seizin kami. Silahkan hubungi kami untuk keperluan tersebut. •Mereka yang sudah mengikuti Advanced TEC yang kelak dapat mengajar Traning
  • 5. THE ELIJAH CHALLENGE HERALD (BERITA THE ELIJAH CHALLENGE) Jika anda ingin menerima setiap bulan secara cuma-cuma : • pengajaran • kesaksian • laporan terkini pelayanan melalui E-Mail, silahkan memberi alamat E-mail anda kepada kami.
  • 6. TANTANGAN ELIA Koordinator Elijah Challenge Indonesia Davy R. Hermanus,MA,MKom
  • 7. Pemulihan Kuasa & Keberanian
  • 8. Maleakhi 4:5 Sesungguhnya Aku akan mengutus nabi Elia kepadamu menjelang datangnya hari TUHAN yang besar dan dahsyat itu. Apa artinya nubuat ini?
  • 9. Lukas 1:13 Tetapi malaikat itu berkata kepadanya: "Jangan takut, hai Zakharia, sebab doamu telah dikabulkan dan Elisabet, isterimu, akan melahirkan seorang anak laki-laki bagimu dan haruslah engkau menamai dia Yohanes.
  • 10. …16 ia akan membuat banyak orang Israel berbalik kepada Tuhan, Allah mereka, Yohanes diutus bukan kepada orang kafir, melainkan kepada orang Israel, yaitu umat Allah. 17 dan ia akan berjalan mendahului Tuhan dalam roh dan kuasa Elia… dan dengan demikian menyiapkan bagi Tuhan suatu umat yang layak bagi-Nya.“
  • 11. Lukas 3:3 Maka datanglah Yohanes ke seluruh daerah Yordan dan menyerukan: "Bertobatlah dan berilah dirimu dibaptis dan Allah akan mengampuni dosamu, Yohanes memberitakan pertobatan kepada umat Allah.
  • 12. 7 Lalu ia berkata kepada orang banyak yang datang kepadanya untuk dibaptis, katanya: "Hai kamu keturunan ular beludak! Siapakah yang mengatakan kepada kamu melarikan diri dari murka yang akan datang? Yohanes sampaikan kata-kata ini kepada umat Allah.
  • 13. 8 “Jadi hasilkanlah buah-buah yang sesuai dengan pertobatan.” Pertobatan yang sesungguhnya akan menghasilkan buah-buah yang kelihatan. “Dan janganlah berpikir dalam hatimu: Abraham adalah bapa kami! Karena aku berkata kepadamu: Allah dapat menjadikan anak-anak bagi Abraham dari batu-batu ini!”
  • 14. Pada masa kini orang Kristen berpikir dalam hati mereka: “Kami adalah orang Kristen dan Yesus adalah Juruselamat kami --- Kami diselamatkan oleh kasih karunia saja karena iman, dan sesudah itu tidak perlu berbuat apa-apa lagi.” Apakah yang Yohanes katakan kepada orang Kristen pada masa ini?
  • 15. “Allah dapat menjadikan orang Kristen dari batu-batu ini!”
  • 16. 9 Kapak sudah tersedia pada akar pohon dan setiap pohon yang tidak menghasilkan buah yang baik, akan ditebang dan dibuang ke dalam api." Yohanes berkata bahwa pertobatan yang sesungguhnya akan menghasilkan buah yang baik: kita harus menaati perintah Tuhan. Kita harus berbuat yang baik & benar dan hidup yang kudus. Hal ini kurang diajarkan didalam Gereja pada masa kini sehingga akibatnya banyak orang Kristen tidak selamat.
  • 17. Roh dan kuasa Elia akan dipulihkan sekali lagi pada akhir zaman sebelum Yesus Kristus kembali Apakah yang kita akan beritakan kepada umat Allah setelah roh Elia dipulihkan kepada kita? Bertobatlah! Siapkanlah dirimu untuk hari Tuhan yang besar dan dahsyat itu!
  • 19. 1 Raj 18:20 Ahab mengirim orang ke seluruh Israel dan mengumpulkan nabi-nabi itu ke gunung Karmel.
  • 20. 18:21 Lalu Elia mendekati seluruh rakyat itu dan berkata: "Berapa lama lagi kamu berlaku timpang dan bercabang hati? Kalau TUHAN itu Allah, ikutilah Dia, dan kalau Baal, ikutilah dia.“ Tetapi rakyat itu tidak menjawabnya sepatah katapun.
  • 22. 18:24 Kemudian biarlah kamu memanggil nama allahmu dan akupun akan memanggil nama TUHAN. Maka allah yang menjawab dengan api, dialah Allah!" Seluruh rakyat menyahut, katanya: "Baiklah demikian!"
  • 23. 1 Raj 18:36 Kemudian pada waktu mempersembahkan korban petang, tampillah nabi Elia dan berkata:
  • 24. "Ya TUHAN, Allah Abraham, Ishak dan Israel, pada hari ini biarlah diketahui orang, bahwa Engkaulah Allah di tengah-tengah Israel dan bahwa aku ini hamba-Mu dan bahwa atas firman-Mulah aku melakukan segala perkara ini.
  • 25. 37 Jawablah aku, ya TUHAN, jawablah aku, supaya bangsa ini mengetahui, bahwa Engkaulah Allah, ya TUHAN, dan Engkaulah yang membuat hati mereka tobat kembali.“
  • 26. 18:38 Lalu turunlah api TUHAN menyambar habis korban bakaran, kayu api, batu dan tanah itu, bahkan air yang dalam parit itu habis dijilatnya.
  • 27. 18:39 Ketika seluruh rakyat melihat kejadian itu, sujudlah mereka serta berkata: "TUHAN, Dialah Allah! TUHAN, Dialah Allah!"
  • 28. Roh Elia adalah roh: • keberanian • kuasa • dan kekudusan
  • 29. Tuhan cari orang yang akan melayani dengan roh dan kuasa Elia Bagaimana saudara?
  • 30. 2 Raja-raja 2:9 Dan sesudah mereka sampai di seberang, berkatalah Elia kepada Elisa: "Mintalah apa yang hendak kulakukan kepadamu, sebelum aku terangkat dari padamu." Jawab Elisa: "Biarlah kiranya aku mendapat dua bagian dari rohmu."
  • 31. …11 Sedang mereka berjalan terus sambil berkata-kata, tiba-tiba datanglah kereta berapi dengan kuda berapi memisahkan keduanya, lalu naiklah Elia ke sorga dalam angin badai.
  • 32. …15 Ketika rombongan nabi yang dari Yerikho itu melihat dia dari jauh, mereka berkata: "Roh Elia telah hinggap pada Elisa."
  • 33. Orang yang punya rohnya Elia akan memuridkan orang lain
  • 34. Yesus Kristus memakai cara seperti ini untuk membuktikan bahwa Ia adalah Anak Allah
  • 35. Yohanes 20:30 Memang masih banyak tanda lain yang dibuat Yesus di depan mata murid-murid-Nya, yang tidak tercatat dalam kitab ini,
  • 36. 20:31 tetapi semua yang tercantum di sini telah dicatat, supaya kamu percaya, bahwa Yesuslah Mesias, Anak Allah, dan supaya kamu oleh imanmu memperoleh hidup dalam nama-Nya.
  • 37. Lukas 7:20 Ketika kedua orang itu sampai kepada Yesus, mereka berkata: "Yohanes Pembaptis menyuruh kami bertanya kepada-Mu: Engkaukah yang akan datang itu atau haruskah kami menantikan seorang lain?“
  • 38. 21 Pada saat itu Yesus menyembuhkan banyak orang dari segala penyakit dan penderitaan dan dari roh-roh jahat, dan Ia mengaruniakan penglihatan kepada banyak orang buta.
  • 39. 22 Dan Yesus menjawab mereka: "Pergilah, dan katakanlah kepada Yohanes apa yang kamu lihat dan kamu dengar:
  • 40. Orang buta melihat, orang lumpuh berjalan, orang kusta menjadi tahir, orang tuli mendengar, orang mati dibangkitkan dan kepada orang miskin diberitakan kabar baik. Yesus menyembuhkan orang sakit sebagai bukti bahwa Dialah Mesias yang akan datang, yaitu Juruselamat.
  • 41. Yohanes 10:37 Jikalau Aku tidak melakukan pekerjaan-pekerjaan Bapa- Ku, janganlah percaya kepada-Ku,
  • 42. 38 tetapi jikalau Aku melakukannya dan kamu tidak mau percaya kepada- Ku, percayalah akan pekerjaan- pekerjaan itu, supaya kamu boleh mengetahui dan mengerti, bahwa Bapa di dalam Aku dan Aku di dalam Bapa.“
  • 43. Yoh 10:25 Yesus menjawab mereka: "Aku telah mengatakannya kepada kamu, tetapi kamu tidak percaya; pekerjaan-pekerjaan yang Kulakukan dalam nama Bapa-Ku, itulah yang memberikan kesaksian tentang Aku, 26 tetapi kamu tidak percaya, karena kamu tidak termasuk domba-domba- Ku.
  • 44. Yesus punya tiga jabatan: • Imam Agung • Nabi • Raja atas segala raja
  • 45. Ketiga macam jabatan untuk Gereja • Jabatan imamat • Jabatan profetik • Jabatan raja
  • 46. Pemulihan Jabatan Raja kepada Gereja untuk berperang dan menghancurkan pekerjaan musuh Raja Daud
  • 47. Jabatan raja memakai otoritas untuk menjalankan kehendak and mewujudkan pemerintahan daripada raja.
  • 49. 1 Samuel 17:8 Ia berdiri dan berseru kepada barisan Israel, katanya kepada mereka: "Mengapa kamu keluar untuk mengatur barisan perangmu? Bukankah aku seorang Filistin dan kamu adalah hamba Saul? Pilihlah bagimu seorang, dan biarlah ia turun mendapatkan daku.
  • 50. 9 Jika ia dapat berperang melawan aku dan mengalahkan aku, maka kami akan menjadi hambamu; tetapi jika aku dapat mengungguli dia dan mengalahkannya, maka kamu akan menjadi hamba kami dan takluk kepada kami."
  • 51. 10 Pula kata orang Filistin itu: "Aku menantang hari ini barisan Israel; berikanlah kepadaku seorang, supaya kami berperang seorang lawan seorang."
  • 52. 11 Ketika Saul dan segenap orang Israel mendengar perkataan orang Filistin itu, maka cemaslah hati mereka dan sangat ketakutan.
  • 53. 1 Samuel 17:23 Sedang ia berbicara dengan mereka, tampillah maju pendekar itu. Namanya Goliat, orang Filistin dari Gat, dari barisan orang Filistin. Ia mengucapkan kata-kata yang tadi juga, dan Daud mendengarnya.
  • 54. 24 Ketika semua orang Israel melihat orang itu, larilah mereka dari padanya dengan sangat ketakutan.
  • 55. …26 Lalu berkatalah Daud kepada orang-orang yang berdiri di dekatnya: "Apakah yang akan dilakukan kepada orang yang mengalahkan orang Filistin itu dan yang menghindarkan cemooh dari Israel?
  • 56. Siapakah orang Filistin yang tak bersunat ini, sampai ia berani mencemoohkan barisan dari pada Allah yang hidup?"
  • 57. 45…aku mendatangi engkau dengan nama TUHAN semesta alam, Allah segala barisan Israel yang kautantang itu.
  • 58. 46 Hari ini juga TUHAN akan menyerahkan engkau ke dalam tanganku dan aku akan mengalahkan engkau dan memenggal kepalamu dari tubuhmu;
  • 59. hari ini juga aku akan memberikan mayatmu dan mayat tentara orang Filistin kepada burung-burung di udara dan kepada binatang-binatang liar, supaya seluruh bumi tahu, bahwa Israel mempunyai Allah,
  • 60. 48 Ketika orang Filistin itu bergerak maju untuk menemui Daud, maka segeralah Daud berlari ke barisan musuh untuk menemui orang Filistin itu;
  • 61. Jabatan raja • otoritas untuk mengeluarkan perintah • tidak ada takut, melainkan keberanian • kuasa dan kesanggupan yang nyata untuk memusnahkan musuh, seperti raja Daud melakukan
  • 62. November 2002 KKR Penginjilan masal pertama yang pernah diadakan di dalam sejarah Niger, Afrika Barat Diselenggarakan oleh World Vision dan World Horizons dengan Clive Cook
  • 63. Niger, Afrika Barat : Lebih dari 99% Muslim, di tengah pergumulan untuk memenangkan jiwa-jiwa di Afrika
  • 64. Pengikut Yesus di Niger menyembuhkan orang sakit didalam nama Isa Almasih, yaitu Yesus Christ
  • 65. Orang percaya “biasa” meneguhkan Injil dengan melakukan mujizat di dalam nama Kristus
  • 66. Seorang wanita yang hampir buta total dan tuli disembuhkan dan menerima Yesus Kristus sebagai Juruselamat
  • 67. Tuhan sedang memulihkan kuasa kesembuhan Ilahi kepada GerejaNya untuk menghadapi akhir zaman
  • 68. Perempuan buta bersaksi bahwa dia dapat melihat
  • 69. Dua orang dukun memberi kesaksian akan kesembuhan mereka
  • 70. Untuk pertama kalinya di dalam sejarah Niger, orang buta melihat, orang tuli mendengar, orang Muslim menerima Kristus pada Kebaktian Kebangunan Rohani di udara terbuka.
  • 71. Laporan dari Pendeta Joel Biao dari Sponsor KKR World Vision Niger (World Vision adalah badan kemanusiaan Kristen terbesar di dunia. Badan ini bersifat injili.)
  • 72. "Saya tak dapat menahan senyum sewaktu membayangkan cara Tuhan memimpin KKR ini. Tentu (kami) mulai membahas hal ini tanpa keyakinan apapun pada hari pertama. Hari ini kami berdoa singkat. Saya tak membayangkan, Brother William, bahwa semua ini akan berujung pada suatu acara yang begitu dahsyat di dalam sejarah Gereja di Niger.”
  • 73. “Hidup saya sebagai seorang gembala dan pemimpin benar-benar diubahkan: saya belajar berani dalam melayani kesembuhan. Saya bertumbuh banyak di dalam iman. Sepanjang KKR ini saya merasa Tuhan menambahkan sesuatu yang lebih pada iman saya.”
  • 74. “Melalui KKR ini saya jadi tahu pesan macam apa yang (perlu) kami berikan bila ingin membawa orang untuk mengenal kuasa transformasi Allah. Saya juga mendapat kesimpulan bahwa tanpa tanda-tanda ajaib dan mujizat, tak banyak yang kita lakukan dalam memenangkan jiwa bagi Kristus.”
  • 75. ”Hal utama yang terpenting yang dicapai oleh rangkaian KKR bagi gereja- gereja ialah kesatuan. Inilah yang pertama kali [di Niger] yang sungguh- sungguh membuat gereja-gereja bekerja sama di dalam roh kesatuan yang nyata.”
  • 76. “Juga banyak tembok penghalang yang diruntuhkan; sebenarnya ada beberapa gereja yang melayani kesembuhan [di dalam KKR] tidak percaya akan hal itu pada mulanya. Mereka mengira bahwa [kesembuhan] hanya untuk gereja-gereja pantekosta….
  • 77. “Melalui pengajaran dan pelatihan yang anda berikan, mereka diyakinkan bahwa setiap orang yang terlibat dalam pemberitaan Kabar Baik di dalam nama Yesus dapat juga melakukannya.” “Terlebih lagi, oleh karena itu gereja- gereja disatukan dan bebas untuk bekerja sama tanpa diskriminasi denominasi apapun lagi…
  • 78. “…Gereja di Niamey (ibukota Niger) yakin akan pemberitaan Injil dengan tanda-tanda ajaib dan mujizat; gereja tahu bagaimana menghadapi peperangan rohani; gereja sungguh- sungguh berani dalam memberitakan Injil.”
  • 79. ”Injil akan menjadi efektif di Niger karena orang-orang Muslim sendiri juga akan menyaksikan mujizat- mujizat di dalam nama Yesus. Akan ada lebih banyak lagi buah yang dihasilkan daripada yang kita dapatkan sebelumnya…
  • 80. “Gereja di Niger akan menjadi sangat berani dan efektif dalam menjangkau umat Muslim. Tuaian akan dahsyat sekali.”
  • 81. Cara penginjilan yang sama dipakai di… The same approach was used in…
  • 82. KKR William Lau di India Utara Dilaksanakan oleh Kesatuan Baptis September 2000
  • 83. Agustus 2002 Proyek KKR terbesar dalam sejarah Mesir Diselenggarakan oleh Campus Crusade dan Presbyterian Church ---10,000 jiwa diselamatkan---
  • 84. KKR Bersejarah di Mesir, Agustus 2002
  • 85. Oleh anugerah Tuhan, KKR terbesar dan paling banyak menghasilkan buah dalam sejarah Mesir.
  • 86. orang menerima Yesus 10,000 KKR disponsori oleh Lembaga Persekutuan Mahasiswa
  • 87. Berbondong-bondong pengunjung maju ke depan untuk mendapatkan pelayanan Kesembuhan Illahi.
  • 88. Vietnam - Juli 2003 • Kebaktian penginjilan terbesar di Vietnam semenjak jatuhnya negeri itu ke tangan komunis. • Orang buta melihat, orang tuli mendengar, orang lumpuh berjalan, kanker disembuhkan, mujizat kesembuhan berlipat ganda sewaktu Yesus melayani dengan kuasa Roh Kudus.
  • 89.
  • 90. • Hampir tiga-puluh denominasi dan organisasi, baik yang beraliran injili konservatif maupun kharismatik, bergabung bersama untuk pelatihan dan KKR di Vietnam.
  • 91. • Tuhan memakai para gembala dan orang percaya dari kedua jenis gereja untuk melayani kesembuhan Ilahi di dalam KKR tersebut. Beratus- ratusan orang Vietnam (orang Buddha) menerima Kristus.
  • 92.
  • 93. Wanita yang menderita kanker ini digotong untuk datang ke kebaktian, bersaksi bahwa ia telah disembuhkan
  • 94. Seorang gadis berusia 18 tahun yang terlahir buta di mata kanannya kini dapat melihat dengan jelas dengan matanya
  • 95. Seorang pejabat pemerintah yang dibawa ke kebaktian di kursi roda disembuhkan dan berdiri pada waktu seorang pendeta Baptis melayani dia
  • 96. Polisi yang dikirim untuk membubarkan kebaktian tak berdaya menghentikan kebaktian itu
  • 97. Setelah kebaktian, kami lari dari polisi dengan sepeda motor
  • 98. Tuhan menyembuhkan orang sakit… dengan berbagai cara
  • 99. Tetapi… Kita harus teliti menuruti Firman Tuhan karena… bukan semua mujizat berasal daripada Tuhan, Dan bukan semua yang datang dalam nama Yesus Kristus datang daripada Tuhan
  • 100. Matius 24:4 Jawab Yesus kepada mereka: "Waspadalah supaya jangan ada orang yang menyesatkan kamu!
  • 101. 5 Sebab banyak orang akan datang dalam nama-Ku dan berkata: Akulah Mesias, dan mereka akan menyesatkan banyak orang. “Akulah Mesias” bisa juga diterjemahkan “Akulah yang diurapi” Di dalam Perjanjian Baru, hanya satu saja yang diurapi untuk melayani dengan kuasa: Yesus Kristus
  • 102. Matius 24:11 Banyak nabi palsu akan muncul dan menyesatkan banyak orang. 24 Sebab Mesias-mesias palsu [atau “yang diurapi”] dan nabi-nabi palsu akan muncul dan mereka akan mengadakan tanda-tanda yang dahsyat dan mujizat-mujizat, sehingga sekiranya mungkin, mereka menyesatkan orang-orang pilihan juga.
  • 103. Matthew 7:15 "Waspadalah terhadap nabi-nabi palsu… 22 Pada hari terakhir banyak orang akan berseru kepada-Ku: Tuhan, Tuhan, bukankah kami bernubuat demi nama-Mu, dan mengusir setan demi nama-Mu, dan mengadakan banyak mujizat demi nama-Mu juga?
  • 104. 23 Pada waktu itulah Aku akan berterus terang kepada mereka dan berkata: Aku tidak pernah mengenal kamu! Enyahlah dari pada-Ku, kamu sekalian pembuat kejahatan!“ Nabi palsu atau hamba Tuhan yang palsu bisa menjalankan mujizat.
  • 105. Bagaimana supaya kita jangan disesatkan oleh nabi palsu yang dapat mengadakan mujizat? Jalan yang paling aman adalah menuruti Firman Tuhan dengan seksama.
  • 106. Mujizat itu harus diadakan sesuai dengan cara yang terdapat dalam Firman Tuhan. Kita harus hati-hati terhadap 1 metode dan 2 manifestasi yang tidak berdasarkan dan tidak terdapat dalam Firman Tuhan.
  • 107. Yang kedua, kehidupan hamba Tuhan itu harus kudus. Hamba-hamba Tuhan yang hidup dalam dosa bisa menjalankan mujizat dalam nama Yesus. Roma 11:29 Sebab Allah tidak menyesali kasih karunia [atau karunia-karuniaNya] dan panggilan- Nya.
  • 108. Cara kami dalam melayani kesembuhan: “Spesifik pada tugas”
  • 109. “Karunia Kesembuhan” sebagaimana yang diajarkan di I Korintus 12 secara umum untuk melayani kesembuhan bagi orang percaya.
  • 110. Karunia kesembuhan 1 Korintus 12:4 Ada rupa-rupa karunia, tetapi satu Roh. …7 Tetapi kepada tiap-tiap orang dikaruniakan penyataan Roh untuk kepentingan bersama.
  • 111. 8 Sebab kepada yang seorang Roh memberikan karunia untuk berkata- kata dengan hikmat, dan kepada yang lain Roh yang sama memberikan karunia berkata-kata dengan pengetahuan. 9 Kepada yang seorang Roh yang sama memberikan iman, dan kepada yang lain Ia memberikan karunia untuk menyembuhkan.
  • 112. 1 Korintus 14:12 Demikian pula dengan kamu: Kamu memang berusaha untuk memperoleh karunia-karunia Roh, tetapi lebih dari pada itu hendaklah kamu berusaha mempergunakannya untuk membangun Jemaat.
  • 113. Jadi, “karunia Kesembuhan” bisa dimanifestasikan pada perkumpulan orang percaya untuk membangun Jemaat
  • 114. Tetapi tugas kami di sini adalah untuk melayani kesembuhan di dalam konteks memberitakan Injil kepada orang yang terhilang, sebagaimana yang dilakukan oleh Kristus dan para murid mula-mula.
  • 115. Oleh sebab itu pertama kami mempelajari bagaimana Kristus melayani kesembuhan kepada orang sakit di dalam kitab Injil….
  • 116. Yohanes 14:12 Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa percaya kepada-Ku, ia akan melakukan juga pekerjaan- pekerjaan yang Aku lakukan, Mari kita mempelajari bagaimana Yesus menyembuhkan orang sakit setelah diurapi oleh Roh kudus. Dengan cara yang sama kami juga akan menyembuhkan orang sakit.
  • 117. Yesaya 61.1 Roh Tuhan ALLAH ada padaku, oleh karena TUHAN telah mengurapi aku; Ia telah mengutus aku untuk menyampaikan kabar baik kepada orang-orang sengsara,
  • 118. dan merawat orang-orang yang remuk hati, untuk memberitakan pembebasan kepada orang-orang tawanan…
  • 119. Penggenapan daripada Yesaya 61 Lukas 3.22 dan turunlah Roh Kudus dalam rupa burung merpati ke atasNya.
  • 120. Dan terdengarlah suara dari langit: "Engkaulah AnakKu yang Kukasihi, kepadaMulah Aku berkenan."
  • 121. Lukas 4.1 Yesus, yang penuh dengan Roh Kudus, kembali dari sungai Yordan, lalu dibawa oleh Roh Kudus ke padang gurun.
  • 122. 2 Di situ Ia tinggal empat puluh hari lamanya dan dicobai Iblis. Selama di situ Ia tidak makan apa- apa... Kalau kita mau melayani dengan kuasa, berpuasa adalah penting.
  • 123. Lukas 4:14 Dalam kuasa Roh kembalilah Yesus ke Galilea. Dan tersiarlah kabar tentang Dia di seluruh daerah itu.
  • 124. Bagaimana caranya Yesus melayani orang sakit setelah diurapi oleh Roh Kudus?
  • 125. Lukas 4:31 Kemudian Yesus pergi ke Kapernaum, sebuah kota di Galilea, lalu mengajar di situ pada hari-hari Sabat.
  • 126. 32 Mereka takjub mendengar pengajaranNya, sebab perkataan- Nya penuh kuasa.
  • 127. 4:33 Di dalam rumah ibadat itu ada seorang yang kerasukan setan dan ia berteriak dengan suara keras: 34 "Hai Engkau, Yesus orang Nazaret, apa urusan-Mu dengan kami? Engkau datang hendak membinasakan kami?..
  • 128. Kira-kira bagaimana reaksinya orang percaya yang biasa? • Lari • berdoa kepada Tuhan • berbahasa roh • berkata: “Bapa, dalam nama Yesus kami perintahkan setan ini keluar.” Bagaimana murid Yesus yang sebenarnya ambil tindakan?
  • 129. 35 Tetapi Yesus menghardiknya, kata- Nya: "Diam, keluarlah dari padanya!“ Apakah Yesus berdoa untuk orang ini? Apakah Yesus berkata: "Bapa, kami perintahkan setan ini supaya diam dan keluar dari padanya"? Apakah Yesus tutup mata pada waktu mengeluarkan perintah? Apakah ada kegiatan imamat kepada Bapa?
  • 130. Dan setan itupun menghempaskan orang itu ke tengah-tengah orang banyak, lalu keluar dari padanya dan sama sekali tidak menyakitinya. Bagaimanakah Yesus melakukan mujizat ini? Dengan menjalankan otoritas yang diberikan kepadaNya oleh BapaNya. Otoritas tidak dijalankan dengan berdoa, tetapi dengan mengeluarkan perintah.
  • 131. 36 Dan semua orang takjub, lalu berkata seorang kepada yang lain, katanya: "Alangkah hebatnya perkataan ini! Sebab dengan penuh wibawa dan kuasa Ia memberi perintah kepada roh-roh jahat dan merekapun keluar.“ Bukan Yesus tidak pernah berdoa, tetapi ada saat yang tertentu dimana Dia tidak berdoa, melainkan mengeluarkan perintah.
  • 132. 37 Dan tersebarlah berita tentang Dia ke mana-mana di daerah itu.
  • 133. Bagaimana caranya Yesus melayani orang yang sakit secara jasmani saja?
  • 134. Di gereja kami telah diajarkan bahwa orang percaya diberi kuasa untuk mengusir setan- setan. Akan tetapi, kalau ada orang yang sakit secara jasmani saja, kami hanya bisa berdoa dan minta kepada Tuhan menyembuhkan orang itu.
  • 135. Marilah kita lihat bagaimana Jesus melayani orang yang sakit secara jasmani saja… 38 Kemudian Ia meninggalkan rumah ibadat itu dan pergi ke rumah Simon. Adapun ibu mertua Simon demam keras dan mereka meminta kepada Yesus supaya menolong dia.
  • 136. 39 Maka Ia berdiri di sisi perempuan itu, lalu menghardik demam itu, dan penyakit itupun meninggalkan dia. Apakah Yesus berdoa untuk orang ini? Apakah Yesus berkata: "Bapa, kami menghardik demam ini"? Apakah Yesus tutup mata? Apakah ada kegiatan imamat kepada Bapa?
  • 137. Insiden yang sama dari: • Matius 8:15 Maka dipegang-Nya tangan perempuan itu, lalu lenyaplah demamnya. Iapun bangunlah dan melayani Dia. • Markus 1:31 Ia pergi ke tempat perempuan itu, dan sambil memegang tangannya Ia membangunkan dia, lalu lenyaplah demamnya.
  • 138. Disini Yesus melakukan tiga hal: • Dia menghardik demam itu • Dia memegang tangannya orang itu • Dia membangunkan dia • Dia tidak berdoa untuk perempuan itu
  • 139. Lukas 4:40 Ketika matahari terbenam, semua orang membawa kepada-Nya orang-orang sakitnya, yang menderita bermacam-macam penyakit. Iapun meletakkan tangan-Nya atas mereka masing-masing dan menyembuhkan mereka.
  • 140. Lukas 4:41 Dari banyak orang keluar juga setan-setan sambil berteriak: "Engkau adalah Anak Allah." Lalu Ia dengan keras melarang mereka dan tidak memperbolehkan mereka berbicara, karena mereka tahu bahwa Ia adalah Mesias.
  • 141. Lukas 5:12 Pada suatu kali Yesus berada dalam sebuah kota. Di situ ada seorang yang penuh kusta. Ketika ia melihat Yesus, tersungkurlah ia dan memohon: "Tuan, jika Tuan mau, Tuan dapat mentahirkan aku."
  • 142. 13 Lalu Yesus mengulurkan tangan- Nya, menjamah orang itu, dan berkata: "Aku mau, jadilah engkau tahir." Apakah Yesus berdoa untuk orang ini? Apakah Yesus berkata: "Bapa, kami perintahkan orang ini menjadi tahir"? Apakah Yesus tutup mata? Apakah ada kegiatan imamat kepada Bapa?
  • 143. Seketika itu juga lenyaplah penyakit kustanya.
  • 144. Matius 12:9 Setelah pergi dari sana, Yesus masuk ke rumah ibadat mereka. 10 Di situ ada seorang yang mati sebelah tangannya.
  • 145. Lalu kata Yesus kepada orang itu: "Ulurkanlah tanganmu!“ Apakah Yesus berdoa untuk orang ini? Apakah Yesus berkata: "Bapa, kami perintahkan orang ini mengulurkan tangannya"? Apakah Yesus tutup mata? Apakah ada kegiatan imamat kepada Bapa?
  • 146. Dan ia mengulurkannya, maka pulihlah tangannya itu, dan menjadi sehat seperti tangannya yang lain.
  • 147. Tetapi Yesus sekarang ada di sorga..... Jadi, siapa yang sekarang mengerjakan apa yang Yesus kerjakan waktu Dia di bumi?
  • 148. Yohanes 14:12 Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa percaya kepada-Ku, ia akan melakukan juga pekerjaan-pekerjaan yang Aku lakukan, bahkan pekerjaan-pekerjaan yang lebih besar dari pada itu.
  • 149. Apakah yang Yesus lakukan? • Dia memberitakan injil • Dia menyembuhkan orang • Dia mengusir setan • Dia memuridkan orang • Sebenarnya, Dia tidak berdoa untuk orang sakit
  • 150. Jadi, saudara juga akan: • memberitakan injil sebagaimana Yesus lakukan • menyembuhkan orang sebagaimana Yesus lakukan • mengusir setan sebagaimana Yesus lakukan • memuridkan orang sebagaimana Yesus lakukan • Jadi, jangan hanya berdoa untuk orang sakit saja, sembuhkanlah mereka sebagaimana Yesus lakukan
  • 151. Apakah Alkitab mengajarkan bahwa kita, para murid Kristus, telah diberikan kuasa untuk menyembuhkan orang sakit seperti yang Yesus lakukan?
  • 152. Lukas 9.1 Maka Yesus memanggil kedua belas muridNya, lalu memberikan tenaga dan kuasa kepada mereka untuk menguasai [segala] setan-setan dan untuk menyembuhkan penyakit-penyakit. 2 Dan Ia mengutus mereka untuk memberitakan Kerajaan Allah dan untuk menyembuhkan orang,
  • 153. Apakah ada banyak hamba Tuhan dan orang percaya yang menyembuhkan orang sebagaimana Yesus lakukan?
  • 154. Apa perbedaan antara berdoa untuk orang sakit dan menyembuhkan orang sakit?
  • 155. Yang mana lebih mudah: mendoakan orang sakit atau menyembuhkan orang sakit?
  • 156. Apa artinya “berdoa untuk orang sakit?” Mungkinkah kita gagal pada waktu berdoa untuk orang sakit?
  • 158. • Saudara menyembuhkan orang oleh “iman” saja, walaupun orang itu masih sakit • Saudara mendorong orang jatuh. • Saudara menyembuhkan orang sebagaimana Yesus sendiri lakukan sehingga orang sakit sembuh nyata
  • 159. Mungkinkah kita gagal pada waktu menyembuhkan orang sakit?
  • 160. Sedikit orang percaya menyembuh- kan orang sakit sebagaimana Yesus perintahkan kepada murid-muridNya Maka itu, kesembuhan ilahi jarang terjadi didalam Gereja
  • 161. ….Lukas 9:6 Lalu pergilah mereka dan mereka mengelilingi segala desa sambil memberitakan Injil dan menyembuhkan orang sakit di segala tempat. Pemberitaan injil seharusnya disertai dengan penyembuhan orang sakit
  • 162. Mat 10:1 Yesus memanggil kedua belas murid-Nya dan memberi kuasa kepada mereka untuk mengusir roh-roh jahat dan untuk melenyapkan segala penyakit dan segala kelemahan. Rasul-rasul bisa diberi ukuran otoritas yang tinggi sekali untuk menyembuhkan penyakit
  • 163. Matius 10:7 Pergilah dan beritakanlah: Kerajaan Sorga sudah dekat. 8 Sembuhkanlah orang sakit; bangkitkanlah orang mati; tahirkanlah orang kusta; usirlah setan-setan. Inilah yang dipertintahkan Tuhan kepada keduabelas rasul.
  • 164. Yesus memerintahkan murid- muridNya untuk memberita- kan Kerajaan Sorga dan untuk menyembuhkan orang sakit Sebelum Dia naik ke sorga Yesus mempercayakan kepada murid-muridNya “Amanat Agung”
  • 165. Matius 28:18 Yesus mendekati mereka dan berkata: "Kepada-Ku telah diberikan segala kuasa di sorga dan di bumi. 19 Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa murid-Ku dan baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus,
  • 166. 20 dan ajarlah mereka melakukan segala sesuatu yang telah Kuperintahkan kepadamu. Dan ketahuilah, Aku menyertai kamu senantiasa sampai kepada akhir zaman.“
  • 167. Makanya pada masa kini kita harus mengajar murid-murid Yesus melalukan apa yang diperintahkanNya 2,000 tahun yang lalu, yaitu: memberitakan Kerajaan Sorga dan menyembuhkan orang sakit
  • 168. Bagaimana dengan para murid yang bukan para rasul?
  • 169. Lukas 10.1 Kemudian dari pada itu Tuhan menunjuk tujuh puluh murid yang lain, lalu mengutus mereka berdua-dua mendahuluiNya ke setiap kota dan tempat yang hendak dikunjungiNya.
  • 170. Lukas 10:5 Kalau kamu memasuki suatu rumah, katakanlah lebih dahulu: Damai sejahtera bagi rumah ini. 6 Dan jikalau di situ ada orang yang layak menerima damai sejahtera, maka salammu itu akan tinggal atasnya. Tetapi jika tidak, salammu itu kembali kepadamu. Mereka disuruh membesuk rumah orang yang belum percaya
  • 171. ...9 “dan sembuhkanlah orang- orang yang ada di situ dan katakanlah kepada mereka: Kerajaan Allah sudah dekat padamu.” Otoritas untuk menyembuhkan juga diberi kepada ketujuh puluh murid--- yang bukan para rasul---pada waktu mereka diutus memberitakan kerajaan Allah.
  • 172. Berarti dalam konteks penginjilan, kehendak Tuhan adalah supaya orang sakit disembuhkan
  • 173. ...9 “dan sembuhkanlah orang- orang yang ada di situ dan katakanlah kepada mereka: Kerajaan Allah sudah dekat padamu.” Ini dijalankan di suatu kota di Brasil dimana 400 murid dilengkapi untuk menyembuhkan orang sakit. Setelah itu mereka pergi membesuk 6,000 rumah orang yang belum percaya. Beratus- ratusan orang sakit disembuhkan di rumah mereka sendiri.
  • 175.
  • 176.
  • 177. Metode ini juga dipakai di Filipina dimana lebih dari 50 “house church” dimulai dalam 5 bulan, kebanyaknya oleh orang yang baru dimuridkan… yaitu oleh “orang yang layak menerima damai sejahtera” yang disebut pada Lukas 10:6.
  • 178. Di Malaysia murid-murid Tuhan yang baru ikut Training minggu yang lalu akan sewa tempat jualan di pasar malam. Mereka akan pasang spanduk: “Kesembuhan ilahi gratis” Saudara berani tidak berbuat hal yang sama di Indonesia?
  • 179. …17 Kemudian ketujuh puluh murid itu kembali dengan gembira dan berkata: “Tuhan, juga setan-setan takluk kepada kami demi namaMu.”
  • 180. Otoritas untuk menguasai penyakit and setan dibagikan kepada siapa saja yang diutus Tuhan memberitakan Kerajaan Allah kepada orang yang terhilang
  • 181. Setiap murid Yesus Kristus diutus kepada dunia sebagai saksiNya
  • 182. Apakah otoritas atas penyakit identik dengan “karunia kesembuhan?”
  • 183. • Otoritas untuk menyembuhkan diberikan sebelum Hari Pentekosta pada waktu Roh Kudus turun membawa karunia- karuniaNya
  • 184. • Otoritas itu tidak diberikan untuk membangun tubuh Kristus melainkan untuk memberitakan injil kepada orang terhilang
  • 185. • Otoritas itu diberikan kepada setiap orang percaya, sedangkan tidak setiap orang percaya diberikan karunia kesembuhan
  • 186. • Cara memakai otoritas untuk menyembuhkan sangat berbeda dengan cara memakai karunia kesembuhan
  • 187. Murid-murid Kristus pernah gagal menyembuhkan orang sakit
  • 188. Matius 17.14 Ketika Yesus dan murid- muridNya kembali kepada orang banyak itu, datanglah seorang mendapatkan Yesus dan menyembah,
  • 189. 15 katanya: “Tuhan, kasihanilah anakku. Ia sakit ayan dan sangat menderita. Ia sering jatuh ke dalam api dan juga sering ke dalam air. 16 Aku sudah membawanya kepada murid-muridMu, tetapi mereka tidak dapat menyembuhkannya.”
  • 190. 17 Maka kata Yesus: “Hai kamu angkatan yang tidak percaya dan yang sesat, berapa lama lagi Aku harus tinggal di antara kamu? Berapa lama lagi Aku harus sabar terhadap kamu?
  • 191. Dengan alasan apa Tuhan Yesus dapat menuntut murid-muridNya melakukan mujizat itu?
  • 192. • Mereka adalah murid-muridNya dan dilatih melakukan apa yang dia lakukan. • Dia sudah memberikan kepada mereka otoritas untuk menyembuhkan orang sakit dan mengusir setan. • Dia telah mengutus dan perintahkan mereka memberitakan injil dan menyembuhkan orang sakit.
  • 193. Bawalah anak itu ke mari!” 18 Dengan keras Yesus menegor dia, lalu keluarlah setan itu dari padanya dan anak itupun sembuh seketika itu juga. Bagaimana caranya Yesus melakukan muzijat ini?
  • 194. 19 Kemudian murid-murid Yesus datang dan ketika mereka sendirian dengan Dia, bertanyalah mereka: “Mengapa kami tidak dapat mengusir setan itu?”
  • 195. Ada empat alasan yang kita berikan mengapa orang sakit tidak disembuhkan sewaktu kita melayani mereka :
  • 196. 1. Itu bukan kehendak Tuhan 2. Itu bukan waktunya Tuhan 3. Orang sakit itu berdosa 4. Orang sakit itu kurang iman Beberapa dari keempat alasan ini bisa kadang-kadang berlaku, terutamanya pada waktu kita melayani orang percaya
  • 197. • Bukan kehendakNya • Bukan waktuNya Kita “menyalahkan” Tuhan
  • 198. • Orang sakit itu berdosa • Orang sakit itu kurang iman Kita “menyalahkan” orang sakit itu
  • 199. Kita jarang mempersalah- kan diri sendiri apabila orang yang sakit itu tidak sembuh
  • 200. Tetapi alasan apa yang Yesus berikan mengapa anak itu tidak disembuhkan?
  • 201. 20 Ia berkata kepada mereka: “Karena kamu kurang percaya. [“Karena kamu kurang iman.”] Kesalahan siapa mujizat ini tidak terjadi?
  • 202. Sebab Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya sekiranya kamu mempunyai iman sebesar biji sesawi saja kamu dapat berkata kepada gunung ini: Pindah dari tempat ini ke sana, -- maka gunung ini akan pindah, dan takkan ada yang mustahil bagimu. Para murid kurang “iman yang memindahkan gunung”
  • 203. Ayat ini tidak terdapat didalam semua versi Alkitab 21 Tetapi jenis ini tidak keluar kecuali dengan berdoa dan berpuasa.
  • 204. Apa yang dimaksud dengan iman yang “memindahkan gunung”?
  • 205. Mark 11:12 Keesokan harinya sesudah Yesus dan kedua belas murid-Nya meninggalkan Betania, Yesus merasa lapar.
  • 206. 13 Dan dari jauh Ia melihat pohon ara yang sudah berdaun. Ia mendekatinya untuk melihat kalau- kalau Ia mendapat apa-apa pada pohon itu.
  • 207. Tetapi waktu Ia tiba di situ, Ia tidak mendapat apa-apa selain daun-daun saja, sebab memang bukan musim buah ara.
  • 208. Markus 11.14 Maka kataNya kepada pohon itu: “Jangan lagi seorangpun makan buahmu selama- lamanya!” Dan murid-muridNyapun mendengarnya.
  • 209. …20 Pagi-pagi ketika Yesus dan murid-muridNya lewat, mereka melihat pohon ara tadi sudah kering sampai ke akar-akarnya. 21 Maka teringatlah Petrus akan apa yang telah terjadi, lalu ia berkata kepada Yesus: “Rabi, lihatlah, pohon ara yang Kaukutuk itu sudah kering.”
  • 210. 22 Yesus menjawab mereka: “Percayalah kepada Allah!” Menurut bahasa Yunani, bisa juga: “Punyalah iman yang Allah punya”
  • 211. Markus 11:23 Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa berkata kepada gunung ini: Beranjaklah dan tercampaklah ke dalam laut! “Asal tidak bimbang hatinya, tetapi percaya, bahwa apa yang dikatakan- nya itu akan terjadi, maka hal itu akan terjadi baginya.” ImanNya Allah: • tidak bimbang hatinya • “Apa yang saya katakan harus terjadi”
  • 212. ImanNya Allah: • tidak bimbang hatinya • “Apa saja yang saya katakan harus terjadi”
  • 213. Lima contoh untuk “imanNya Allah”
  • 215. Markus 11:23 Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa berkata kepada gunung ini: Beranjaklah dan tercampaklah ke dalam laut! Apakah Allah bimbang bahwa gunung itu akan menaati Dia? Asal tidak bimbang hatinya, tetapi percaya, bahwa apa yang dikatakannya itu akan terjadi, maka
  • 216. 2. “Jadilah terang!” Apakah Tuhan bimbang bahwa terang itu akan jadi? Kenapa tidak?
  • 217. 3. Tuhan Yesus mengutuk pohon ara Apakah Tuhan Yesus bimbang bahwa pohon itu akan mati? Kenapa tidak?
  • 218. 4. Yesus membangkitkan Lazarus Apakah Tuhan Yesus bimbang bahwa Lazarus itu akan bangkit? Kenapa tidak?
  • 219. 5. Saudara perintahkan anjing saudara “duduk” Apakah saudara bimbang?
  • 220. Beginilah seharusnya setan- setan dan penyakit-penyakit menaati kita pada waktu penginjilan…
  • 221.
  • 222.
  • 223. Tetapi bagaimana keadaan yang sebenarnya diantara orang percaya dan sakit- penyakit & setan-setan?
  • 224.
  • 225.
  • 226.
  • 227. Pada waktu seorang jenderal mengeluarkan perintah kepada bawahannya, dia berbicara tanpa bimbang dan sama sekali tidak takut akan ditolak.
  • 228. Oleh karena dia diberikan otoritas atas bawahannya, dia percaya bahwa apa yang dikatakannya kepada bawahannya itu akan terjadi.
  • 229. Pengikut Yesus Kristus yang diutus untuk memberitakan Kerajaan Allah telah diberikan otoritas menguasai penyakit dan setan. (Kami tidak mengajar bahwa orang percaya telah diberikan segala otoritas sama seperti Allah sendiri)
  • 230. Jadi pada waktu dalam konteksnya ini kita perintahkan penyakit dan setan untuk pergi dalam nama Kristus, kita berbicara dengan imanNya Allah, tanpa bimbang atau takut akan kegagalan.
  • 231. Otoritas atas penyakit dan setan harus dijalankan dengan imanNya Allah atau iman yang memindahkan gunung. Akibat daripada kekurangan iman kemungkinan kegagalan.
  • 232. Otoritas “Potensi” untuk menyembuhkan dalam diri saudara yang diberi oleh Tuhan Iman yg memindahkan gunung mewujudkan potensi ini supaya menyembuhkan penyakit
  • 233. Saudara tidak kurang “urapan”; saudara kurang imanNya Allah saja
  • 234. ImanNya Allah (tindakan raja) Untuk perintahkan penyakit & setan Markus 11:23 Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa berkata kepada gunung ini: Beranjaklah dan tercampaklah ke dalam laut! asal tidak bimbang hatinya, tetapi percaya, bahwa apa yang dikatakannya itu akan terjadi, maka hal itu akan terjadi baginya.
  • 235. Iman kepada Allah (tindakan imamat) Untuk menghadapi Tuhan Mark 11:24 Karena itu Aku berkata kepadamu: apa saja yang kamu minta dan doakan, percayalah bahwa kamu telah menerimanya, maka hal itu akan diberikan kepadamu.
  • 236. Mengampuni orang lain Mark 11:25 Dan jika kamu berdiri untuk berdoa, ampunilah dahulu sekiranya ada barang sesuatu dalam hatimu terhadap seseorang, supaya juga Bapamu yang di sorga mengampuni kesalahan-kesalahanmu.“
  • 237. Allah “iman kepada Allah” Murid-murid Yesus “imanNya Allah” Penyakit & setan & daging
  • 238. Arah Jabatan imamat: ke atas Profetik: horizontal Jabatan raja: ke bawah
  • 239. Jabatan imamat Bukan untuk menyelesaikan Amanat Agung, melainkan untuk beribadah kepada Tuhan yang di sorga
  • 240. Jabatan profetik Bukan untuk menyelesaikan Amanat Agung, melainkan untuk membangun tubuh Kristus dan sesama orang percaya di dunia
  • 241. Jabatan raja Untuk menyelesaikan Amanat Agung: untuk memusnahkah pekerjaan musuh kita; untuk menyembuhkan orang sakit dan memberitakan Kerajaan Sorga kepada orang terhilang
  • 243. Dapat dikatakan penyembuhan adalah satu proses memindahkan gunung... Daripada satu peristiwa yang instan dan mungkin jadi/mungkin tidak jadi
  • 244. Kalau saudara ingin memakai otoritas untuk menyembuhkan penyakit, jangan mencampurkan doa dan perintah. Cara menjalankan karunia kesembuhan berbeda.
  • 245. Gerakan Masal Penentang Injil terhadap Yesus Kristus
  • 246. Pada akhir tahun 2003, pelayanan Tantangan Elia mengadakan Training dan KKR di kota Bandung untuk menjangkau suku terabaikan terbesar di dunia yang belum mengenal Injil.
  • 247. Suku ini terdiri dari empat puluh lima juta orang pemeluk agama lain yang dikenal sangat menentang Injil bila dijangkau dengan metode- metode penginjilan tradisional.
  • 248. Di dalam Training tersebut kami melatih para hamba Tuhan bagaimana menyembuhkan orang sakit di dalam nama Isa Almasih untuk membuktikan kepada orang-orang suku ini bahwa Ia adalah satu-satunya jalan menuju kepada Bapa.
  • 249. Setelah Training kami adakan KRR Kesembuhan Ilahi. Sejumlah orang suku ini datang dan mendengar Injil dan menyaksikan mujizat kesembu- han yang dilakukan di dalam nama Isa Almasih. Beberapa dari mereka bahkan disembuhkan dan memberi kesaksian.
  • 250. Sebagai hasilnya, lebih dari separuh orang suku penentang Injil yang hadir di kebaktian itu mengambil keputusan untuk mengikut Isa Almasih sebagai Tuhan dan Juruselamat mereka.
  • 251. Mereka tidak diminta untuk menyang- kal agama mereka (dan juga budaya mereka) secara formal lalu berpindah agama di depan umum menjadi pemeluk agama terencana yang disebut "Kekristenan", yang selama ini dikenal oleh masyarakat mereka sebagai "agama penjajah".
  • 252. Di luar, mereka tetap tampak sebagai pemeluk agama mereka yang setia, namun kini mereka adalah pengikut Isa Almasih yang telah lahir baru. Mereka menyembah Allah dan dimuridkan sesuai dengan ajaran Alkitab bukan di gedung gereja, melainkan di tempat lain yang tidak disebut gedung gereja.
  • 253. Dengan cara ini, dua hamba Tuhan yang dilatih di dalam Training kini telah menjangkau kira-kira 65 desa suku tak terjangkau ini bagi Kerajaan Allah.
  • 254. Bahkan para ulama mereka kini telah menjadi murid Isa. Pada awalnya mereka tertarik oleh manifestasi kuasa mujizat kesembuhan yang diberikan oleh Isa kepada para muridNya untuk menjadi saksi-saksi Kristus yang efektif.
  • 255. Suatu hari kelak suku "terabaikan” (tak-terjangkau) ini akan dijabarkan ulang oleh para ahli missiologi menjadi suku yang "terjangkau". Bukan, mereka bukannya telah di "kristenisasi", karena Kristus pun tidak bermaksud demikian.
  • 256. Akan tetapi di tengah mereka, pada komunitas mereka sendiri, mereka akan memiliki suatu tubuh orang percaya yang penuh kuasa yang secara potensial dapat memenuhi Amanat Agung yang diberikan pada mereka.
  • 257. September – October 2003 KKR untuk menjangkau suku tak terjangkau di Bandung/Jabar
  • 258. 100 orang percaya bersiap-sedia berperang: membuktikan Yesus adalah satu-satunya jalan ke sorga
  • 259. Banyak orang disembuhkan---termasuk orang tak terjangkau---dan menyaksikan kuasa Tuhan dari panggung
  • 260. Lebih dari separuh daripada orang tak terjangkau yang hadir terima Yesus
  • 261. Dasar Firman Tuhan bagi kesembuhan Ilahi: Bagaimana hubungan antara kesembuhan dan pengampunan dosa
  • 262. Matius 8.16 Menjelang malam dibawalah kepada Yesus banyak orang yang kerasukan setan dan dengan sepatah kata Yesus mengusir roh-roh itu dan menyembuhkan orang-orang yang menderita sakit.
  • 263. 17 Hal itu terjadi supaya genaplah firman yang disampaikan oleh nabi Yesaya: "Dialah yang memikul kelemahan kita dan menanggung penyakit kita."
  • 264. Yesaya 53.4 Tetapi sesungguhnya, penyakit kitalah yang ditanggungnya, dan kesengsaraan kita yang dipikulnya, padahal kita mengira dia kena tulah, dipukul dan ditindas Allah.
  • 265. 5 Tetapi dia tertikam oleh karena pemberontakan kita, dia diremukkan oleh karena kejahatan kita; ganjaran yang mendatangkan keselamatan bagi kita ditimpakan kepadanya, dan oleh bilur-bilurnya kita menjadi sembuh.
  • 266. Kalau orang percaya mau sembuh, dia harus terlebih dahulu mengampuni orang lain
  • 267. Markus 11:25 Dan jika kamu berdiri untuk berdoa, ampunilah dahulu sekiranya ada barang sesuatu dalam hatimu terhadap seseorang, supaya juga Bapamu yang di sorga mengampuni kesalahan-kesalahanmu.“
  • 268. Matius 6:15 Tetapi jikalau kamu tidak mengampuni orang, Bapamu juga tidak akan mengampuni kesalahanmu
  • 269. Yohanes 13:34 Aku memberikan perintah baru kepada kamu, yaitu supaya kamu saling mengasihi; sama seperti Aku telah mengasihi kamu demikian pula kamu harus saling mengasihi.
  • 270. Injil apakah yang diteguhkan oleh tanda ajaib?
  • 271. 1 Korintus 2:4 Baik perkataanku maupun pemberitaanku tidak kusampaikan dengan kata-kata hikmat yang meyakinkan, tetapi dengan keyakinan akan kekuatan Roh, 5 supaya iman kamu jangan bergantung pada hikmat manusia, tetapi pada kekuatan Allah.
  • 272. 1 Korintus 2:1 Demikianlah pula, ketika aku datang kepadamu, saudara- saudara, aku tidak datang dengan kata- kata yang indah atau dengan hikmat untuk menyampaikan kesaksian Allah kepada kamu. 2 Sebab aku telah memutuskan untuk tidak mengetahui apa-apa di antara kamu selain Yesus Kristus, yaitu Dia yang disalibkan.
  • 273. Markus 1:14 Sesudah Yohanes ditangkap datanglah Yesus ke Galilea memberitakan Injil Allah, 15 kata-Nya: "Waktunya telah genap; Kerajaan Allah sudah dekat. Bertobatlah dan percayalah kepada Injil!“
  • 274. Markus 6:12 Lalu pergilah mereka [murid-murid] memberitakan bahwa orang harus bertobat, 13 dan mereka mengusir banyak setan, dan mengoles banyak orang sakit dengan minyak dan menyembuhkan mereka.
  • 275. Dan Yohanes Pembaptis memberitakan: Lukas 3:8 “Jadi hasilkanlah buah-buah “ yang sesuai dengan pertobatan.” Pertobatan yang sebenar-benarnya akan disertai oleh buah-buah yang kelihatan dan perbuatan yang baik dan benar.
  • 276. John 15:5 Akulah pokok anggur dan kamulah ranting-rantingnya. Barangsiapa tinggal di dalam Aku dan Aku di dalam dia, ia berbuah banyak… 6 Barangsiapa tidak tinggal di dalam Aku, ia dibuang ke luar seperti ranting dan menjadi kering, kemudian dikumpulkan orang dan dicampakkan ke dalam api lalu dibakar.
  • 277. 8 Dalam hal inilah Bapa-Ku dipermuliakan, yaitu jika kamu berbuah banyak dan dengan demikian kamu adalah murid-murid-Ku.“ Buah macam apakah yang murid- muridNya hasilkan untuk Yesus? d
  • 278. 9 "Seperti Bapa telah mengasihi Aku, demikianlah juga Aku telah mengasihi kamu; tinggallah di dalam kasih-Ku itu. 10 Jikalau kamu menuruti perintah-Ku, kamu akan tinggal di dalam kasih-Ku… m
  • 279. Kisah Rasul2 2:38 Jawab Petrus kepada mereka: "Bertobatlah dan hendaklah kamu masing-masing memberi dirimu dibaptis dalam nama Yesus Kristus untuk pengampunan dosamu…
  • 280. Ibrani 12:14 Berusahalah hidup damai dengan semua orang dan kejarlah kekudusan, sebab tanpa kekudusan tidak seorangpun akan melihat Tuhan.
  • 281. 1 Korintus 15:3 Sebab yang sangat penting telah kusampaikan kepadamu, yaitu apa yang telah kuterima sendiri, ialah bahwa Kristus telah mati karena dosa-dosa kita, sesuai dengan Kitab Suci,
  • 282. 4 bahwa Ia telah dikuburkan, dan bahwa Ia telah dibangkitkan, pada hari yang ketiga, sesuai dengan Kitab Suci;
  • 283. Wahyu 20:15 Dan setiap orang yang tidak ditemukan namanya tertulis di dalam kitab kehidupan itu, ia dilemparkan ke dalam lautan api itu.
  • 284. Jadi bagaimanakah kita harus hidup?
  • 285. Ibrani 12:14 Berusahalah hidup damai dengan semua orang dan kejarlah kekudusan, sebab tanpa kekudusan tidak seorangpun akan melihat Tuhan.
  • 286. Galatia 6:7 Jangan sesat! Allah tidak membiarkan diri-Nya dipermainkan. Karena apa yang ditabur orang, itu juga yang akan dituainya.
  • 287. 8 Sebab barangsiapa menabur dalam dagingnya, ia akan menuai kebinasaan dari dagingnya, tetapi barangsiapa menabur dalam Roh, ia akan menuai hidup yang kekal dari Roh itu.
  • 288. Yakobus 2:17 Demikian juga halnya dengan iman: Jika iman itu tidak disertai perbuatan, maka iman itu pada hakekatnya adalah mati.
  • 289. Tujuan kami dalam pengajaran ini ialah untuk melatih “bala tentara” (bukan para jenderal) di dalam pasukan Tuhan Yesus Kristus yang akan memenuhi Amanat Agung.
  • 290. Otoritas bisa dibandingkan dengan talenta yang diberikan oleh tuan kepada hamba-hambanya
  • 291. Matius 25:24 Kini datanglah juga hamba yang menerima satu talenta itu… itu dan berkata: Tuan, aku tahu bahwa tuan adalah manusia yang kejam yang menuai di tempat di mana tuan tidak menabur dan yang memungut dari tempat di mana tuan tidak menanam.
  • 292. 25 Karena itu aku takut dan pergi menyembunyikan talenta tuan itu di dalam tanah: Ini, terimalah kepunyaan tuan! Inilah yang sering terjadi sesudah Training & KKR selesai 26 Maka jawab tuannya itu: Hai kamu, hamba yang jahat dan malas! malas
  • 293. 28 Sebab itu ambillah talenta itu dari padanya dan berikanlah kepada orang yang mempunyai sepuluh talenta itu. 29 Karena setiap orang yang mempunyai, kepadanya akan diberi, sehingga ia berkelimpahan. 30 Dan campakkanlah hamba yang tidak berguna itu ke dalam kegelapan yang paling gelap. Di sanalah akan terdapat ratap dan kertak gigi."
  • 294. Lukas 16.10 "Barangsiapa setia dalam perkara-perkara kecil, ia setia juga dalam perkara-perkara besar.
  • 295. • Tuhan Yesus adalah Panglima • Kalau setiap gembala sidang adalah komandan di bawahNya, mereka itu harus menaati perintahNya dan berperang untuk Kerajaan Sorga, bukan hanya untuk pelayanannya atau gerejanya masing-masing.
  • 296. • Tidak boleh bersaingan satu dengan yang lain, tetapi harus bekerjasama. • Panglima Yesus akan memberkati pelayanan dari pada setiap hambaNya yang mementingkan KerajaanNya.
  • 297. Matius 6:33 Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu.
  • 298. Bagaimana kita bisa tahu allah yang manakah yang sebenarnya yang menciptakan alam semesta?
  • 299. Siapakah Allah yg sebenarnya? • Yang berkuasa atas sakit- penyakit dan setan-setan (berbeda jauh dengan dukun dll.)
  • 300. Lukas 4:35 Tetapi Yesus menghardiknya, kata-Nya: "Diam, keluarlah dari padanya!“ Dan setan itupun menghempaskan orang itu ke tengah-tengah orang banyak, lalu keluar dari padanya dan sama sekali tidak menyakitinya. • Dukun dll tidak berkuasa demikian
  • 301. Siapakah Allah yg sebenarnya? • Yang berkuasa mengampuni dosa (berbeda jauh dengan agama)
  • 302. Mark 2:1 Kemudian, sesudah lewat beberapa hari, waktu Yesus datang lagi ke Kapernaum, tersiarlah kabar, bahwa Ia ada di rumah.
  • 303. 2 Maka datanglah orang-orang berkerumun sehingga tidak ada lagi tempat, bahkan di muka pintupun tidak. Sementara Ia memberitakan firman kepada mereka, 3 ada orang-orang datang membawa kepada-Nya seorang lumpuh, digotong oleh empat orang.
  • 304. 4 Tetapi mereka tidak dapat mem- bawanya kepada-Nya karena orang banyak itu, lalu mereka membuka atap yang di atas-Nya; sesudah terbuka mereka menurunkan tilam, tempat orang lumpuh itu terbaring.
  • 305. 5 Ketika Yesus melihat iman mereka, berkatalah Ia kepada orang lumpuh itu: "Hai anak-Ku, dosamu sudah diampuni!“
  • 306. 6 Tetapi di situ ada juga duduk beberapa ahli Taurat, mereka berpikir dalam hatinya: 7 "Mengapa orang ini berkata begitu? Ia menghujat Allah. Siapa yang dapat mengampuni dosa selain dari pada Allah sendiri?"
  • 307. 8 Tetapi Yesus segera mengetahui dalam hati-Nya, bahwa mereka berpikir demikian, lalu Ia berkata kepada mereka: "Mengapa kamu berpikir begitu dalam hatimu?
  • 308. 9 Manakah lebih mudah, mengatakan kepada orang lumpuh ini: Dosamu sudah diampuni, atau mengatakan: Bangunlah, angkatlah tilammu dan berjalan? 10 Tetapi supaya kamu tahu, bahwa di dunia ini Anak Manusia berkuasa mengampuni dosa" --berkatalah Ia kepada orang lumpuh itu--:
  • 309. 11 "Kepadamu Kukatakan, bangunlah, angkatlah tempat tidurmu dan pulanglah ke rumahmu!“ 12 Dan orang itupun bangun, segera mengangkat tempat tidurnya dan pergi ke luar di hadapan orang-orang itu, sehingga mereka semua takjub lalu memuliakan Allah, katanya: "Yang begini belum pernah kita lihat."
  • 310. Siapakah Allah yg sebenarnya? • Yang berkuasa menyembuhkan penyakit dengan menjalankan otoritas adalah yg berkuasa mengampuni dosa
  • 311. Kita akan belajar menjalankan otoritas ini untuk menyembuhkan orang sakit dalam nama Yesus membuktikan Tuhan kami adalah Allah yang sebenarnya Agama tidak terbukti berkuasa demikian; agama tidak berkuasa atas sakit-penyakit & setan-setan
  • 312. Bagaimana Petrus dan Paulus melayani kesembuhan kepada orang sakit di Kisah Para Rasul setelah Roh Kudus turun pada Hari Pentakosta… dan karunia kesembuhan tersedia bagi mereka? Apakah mereka berbahasa roh waktu mereka menyembuhkan orang sakit?
  • 313. Menurut Kisah Rasul-Rasul, para murid Yesus berkata-kata dalam bahasa roh pada waktu yang tertentu, dan bukan pada setiap saat: • Kis 2:4 pada Hari Pentakosta • Kis 10:46 di rumah Cornelius • Kis 19:6 di Ephesus
  • 314. Kisah Rasul2 3.1 Pada suatu hari menjelang waktu sembahyang, yaitu pukul tiga petang, naiklah Petrus dan Yohanes ke Bait Allah. 2 Di situ ada seorang laki-laki, yang lumpuh sejak lahirnya sehingga ia harus diusung.
  • 315. Tiap-tiap hari orang itu diletakan dekat pintu gerbang Bait Allah, yang bernama Gerbang Indah, untuk meminta sedekah kepada orang yang masuk ke dalam Bait Allah. 3 Ketika orang itu melihat, bahwa Petrus dan Yohanes hendak masuk ke Bait Allah, ia meminta sedekah.
  • 316. 4 Mereka menatap dia dan Petrus berkata: “Lihatlah kepada kami.” Mata Petrus terbuka atau tertutup pada waktu dia menyembuhkan orang lumpuh itu? 5 Lalu orang itu menatap mereka dengan harapan akan mendapat sesuatu dari mereka.
  • 317. 6 Tetapi Petrus berkata: “Emas dan perak tidak ada padaku, tetapi apa yang kupunya, kuberikan kepadamu:
  • 318. Demi nama Yesus Kristus, orang Nazaret itu, berjalanlah!” • Otoritas atau karunia? • Apakah Petrus berkata: “Bapa, dalam nama Yesus, saya perintahkan orang ini berjalan"? • Petrus berbicara dalam bahasa roh? • Apakah ada kegiatan imamat? • (Tetapi dengan karunia kesembuhan, kemungkinan ada kegiatan imamat.)
  • 319. 7 Lalu ia memegang tangan kanan orang itu dan membantu dia berdiri. Seketika itu juga kuatlah kaki dan mata kaki orang itu. 8 Ia melonjak berdiri lalu berjalan kian kemari dan mengikuti mereka ke dalam Bait Allah, berjalan dan melompat-lompat serta memuji Allah.
  • 320. 11 Karena orang itu tetap mengikuti Petrus dan Yohanes, maka seluruh orang banyak yang sangat keheranan itu datang mengerumuni mereka di serambi yang disebut Serambi Salomo.
  • 321. 12 Petrus melihat orang banyak itu lalu berkata: "Hai orang Israel, mengapa kamu heran tentang kejadian itu dan mengapa kamu menatap kami seolah- olah kami membuat orang ini berjalan karena kuasa atau kesalehan kami sendiri? Petrus memberitakan injil Yesus Kristus kepada mereka.
  • 322. …16 Dan karena kepercayaan dalam Nama Yesus [karena iman kepada nama Yesus], maka Nama itu telah menguatkan orang yang kamu lihat dan kamu kenal ini; dan kepercayaan [iman yang datang melalui dia] itu telah memberi kesembuhan kepada orang ini di depan kamu semua.
  • 323.
  • 324. Kis 4:4 Tetapi di antara orang yang mendengar ajaran itu banyak yang menjadi percaya, sehingga jumlah mereka menjadi kira-kira lima ribu orang laki-laki. Kis 4:22 Sebab orang yang disembuhkan oleh mujizat itu sudah lebih dari empat puluh tahun umurnya.
  • 326. Kisah Rasul2 9.32 Pada waktu itu Petrus berjalan keliling, mengadakan kunjungan ke mana-mana. Dalam perjalanan itu ia singgah juga kepada orang-orang kudus yang di Lida. 33 Di situ didapatinya seorang bernama Eneas, yang telah delapan tahun terbaring di tempat tidur karena lumpuh.
  • 327. 34 Kata Petrus kepadanya: “Eneas, Yesus Kristus menyembuhkan engkau; bangunlah dan bereskanlah tempat tidurmu!” • Otoritas atau karunia? • Apakah Petrus berkata: “Bapa, dalam nama Yesus, saya perintahkan orang ini berjalan"? • Petrus berbicara dalam bahasa roh? • Apakah ada kegiatan imamat? • (Tetapi dengan karunia kesembuhan, kemungkinan ada kegiatan imamat.)
  • 328. Seketika itu juga bangunlah orang itu. 35 Semua penduduk Lida dan Saron milihat dia, lalu mereka berbalik kepada Tuhan.
  • 329. Keseimbangan • Menantikan “rhema” sebagai bimbingan Tuhan atau • oleh iman saja menjalankan otoritas yg sudah diberikan Tuhan kepada kita untuk menjalankan maksudNya berdasarkan “logos”
  • 330. Menyembuhkan orang sakit Berdasarkan Berdasarkan otoritas roh “logos” “rhema”
  • 331. Yohanes 5:19 Maka Yesus menjawab mereka, kata-Nya: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya Anak tidak dapat mengerjakan sesuatu dari diri-Nya sendiri, jikalau tidak Ia melihat Bapa mengerjakannya; sebab apa yang dikerjakan Bapa, itu juga yang dikerjakan Anak.
  • 332. 5:20 Sebab Bapa mengasihi Anak dan Ia menunjukkan kepada-Nya segala sesuatu yang dikerjakan-Nya sendiri, bahkan Ia akan menunjukkan kepada- Nya pekerjaan-pekerjaan yang lebih besar lagi dari pada pekerjaan- pekerjaan itu, sehingga kamu menjadi heran.
  • 333. 5:21 Sebab sama seperti Bapa membangkitkan orang-orang mati dan menghidupkannya, demikian juga Anak menghidupkan barangsiapa yang dikehendaki-Nya. 5:22 Bapa tidak menghakimi siapapun, melainkan telah menyerahkan penghakiman itu seluruhnya kepada Anak,
  • 334. 5:23 supaya semua orang menghormati Anak sama seperti mereka menghormati Bapa. 5:26 Sebab sama seperti Bapa mempunyai hidup dalam diri-Nya sendiri, demikian juga diberikan- Nya Anak mempunyai hidup dalam diri-Nya sendiri.
  • 335. 5:27 Dan Ia telah memberikan kuasa kepada-Nya untuk menghakimi, karena Ia adalah Anak Manusia. Mat 28:18 Yesus mendekati mereka dan berkata: "Kepada-Ku telah diberikan segala kuasa di sorga dan di bumi.
  • 336. Menyembuhkan orang sakit Berdasarkan Berdasarkan otoritas roh “logos” “rhema”
  • 338. Kisah Rasul2 9.39 Maka berkemaslah Petrus dan berangkat bersama-sama dengan mereka. Setelah sampai di sana, ia dibawa ke ruang atas dan semua janda datang berdiri dekatnya dan sambil menangis mereka menunjukkan kepadanya semua baju dan pakaian, yang dibuat Dorkas waktu ia masih hidup.
  • 339. 40 Tetapi Petrus menyuruh mereka semua keluar, lalu ia berlutut dan berdoa. Disini Petrus berbuat apa yang berbeda?
  • 340. Kemudian ia berpaling ke mayat itu dan berkata: “Tabita, bangkitlah!” • Apakah Petrus berkata: “Bapa, dalam nama Yesus, kami perintahkan Tabita bangkit?” • Apakah Petrus berbahasa roh? • Petrus berlutut terus, atau ia bangun berdiri? • Matanya terbuka atau tertutup?
  • 341. Lalu Tabita membuka matanya dan ketika melihat Petrus, ia bangun lalu duduk. 42 Peristiwa itu tersiar di seluruh Yope dan banyak orang menjadi percaya kepada Tuhan.
  • 342. Dua tahap yang berbeda dan terpisah: • Berdoa – kegiatan imamat • Keluarkan perintah – kegiatan raja Pada tahap yang mana mujizat itu terjadi? Bagaimana akibatnya dari pada mencampurkan doa dan perintah?
  • 343. Mengapa kita seringkali mencampurkan doa dan perintah pada waktu kita melayani orang sakit? …Sebab kita bimbang bahwa kita dapat menyembuhkan mereka sebagaimana kita diperintahkan oleh Tuhan dalam pemberitaan injil.
  • 344. Akibat dari meragukan apakah kita dapat melakukan apa yang Tuhan perintahkan untuk kita lakukan
  • 346. Matius 14:28 Lalu Petrus berseru dan menjawab Dia: "Tuhan, apabila Engkau itu, suruhlah aku datang kepada-Mu berjalan di atas air." 29 Kata Yesus: "Datanglah!" Maka Petrus turun dari perahu dan berjalan di atas air mendapatkan Yesus.
  • 347. 30 Tetapi ketika dirasanya tiupan angin, takutlah ia dan mulai tenggelam lalu berteriak: "Tuhan, tolonglah aku!" 31 Segera Yesus mengulurkan tangan-Nya, memegang dia dan berkata: "Hai orang yang kurang percaya, mengapa engkau bimbang?"
  • 348. Yesus tidak senang dengar seruan Petrus karena: Dia sudah perintahkan Petrus datang berjalan di atas air dan menuntut dia berhasil menjalankan perintahNya
  • 349. Mengapa Petrus tenggelam? dan berkata: "Hai orang yang kurang percaya [atau kurang iman], mengapa engkau bimbang?" Petrus tenggelam karena dia bimbang. Tepatnya apa yang Petrus ragukan?
  • 350. Karena Petrus bimbang dia bisa berjalan di atas air sebagaimana diperintahkan Yesus, dapat dikatakan dia kurang... imanNya Allah
  • 351. ImanNya Allah Markus 11:22 Yesus menjawab mereka: “Punyalah iman yang Allah punya.” 23 Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa berkata kepada gunung ini: Beranjaklah dan tercampaklah…! asal tidak bimbang hatinya, tetapi percaya, bahwa apa yang dikatakannya itu akan terjadi, maka hal itu akan terjadi baginya.
  • 352. Iman kepada Allah: Saya yakin Tuhan bisa melakukannya ImanNya Allah: Saya yakin saya bisa melakukannya karena diberikan otoritas & kesanggupan oleh Tuhan dan diperintahkan oleh Tuhan untuk melakukannya
  • 353. Tidak cukup kita turun dari perahu saja. Kita juga harus berjalan diatas air dengan tidak tenggelam
  • 354. Tidak cukup kita hanya berusaha untuk menyembuh- kan orang sakit sebagaimana diperintahkan oleh Tuhan. Kita juga harus menyatakan kuasa kesembuhan secara nyata untuk membawa jiwa- jiwa kepada Tuhan.
  • 355. Kemungkinan pada mulanya saudara akan diuji oleh sesuatu
  • 356. Takut dan imanNya Allah berlawanan
  • 357. Matius 8:23 Lalu Yesus naik ke dalam perahu dan murid-murid-Nyapun mengikuti-Nya. 24 Sekonyong-konyong mengamuklah angin ribut di danau itu, sehingga perahu itu ditimbus gelombang, tetapi Yesus tidur.
  • 358. 25 Maka datanglah murid-murid-Nya membangunkan Dia, katanya: "Tuhan, tolonglah, kita binasa!" Apakah Tuhan senang dengar seruan mereka?
  • 359. 26 Ia berkata kepada mereka: "Mengapa kamu takut, kamu yang kurang percaya (kurang iman)?" Lalu bangunlah Yesus menghardik angin dan danau itu, maka danau itu menjadi teduh sekali.
  • 360. 27 Dan heranlah orang-orang itu, katanya: "Orang apakah Dia ini, sehingga angin dan danaupun taat kepada-Nya?“ Sebenarnya,Tuhan ingin mereka ambil tindakan apakah?
  • 362. Matius 17:19 Kemudian murid-murid Yesus datang…, bertanyalah mereka: "Mengapa kami tidak dapat mengusir setan itu?“ 20 Ia berkata kepada mereka: "Karena kamu kurang percaya (kurang iman).
  • 363. Matius 17:20b ...Sesungguhnya sekiranya kamu mempunyai iman sebesar biji sesawi saja kamu dapat berkata kepada gunung ini: Pindah dari tempat ini ke sana, --maka gunung ini akan pindah, dan takkan ada yang mustahil bagimu.
  • 364. Mereka gagal akibat dari kurang iman yang memindahkan gunung atau kurang imanNya Allah: mereka bimbang mereka bisa mengusir setan itu sebagaimana Yesus perintahkan mereka
  • 365. Kejadian yang sama menurut Injil Markus (dalam bahasa Yunani)
  • 366. Markus 9:17 Kata seorang dari orang banyak itu: "Guru, anakku ini kubawa kepada-Mu, karena ia kerasukan roh yang membisukan dia. (Tidak berbeda dengan injil Matius)
  • 367. 18 Dan setiap kali roh itu menyerang dia, roh itu membantingkannya ke tanah; lalu mulutnya berbusa, giginya bekertakan dan tubuhnya menjadi kejang. Aku sudah meminta kepada murid-murid-Mu, supaya mereka mengusir roh itu, tetapi mereka tidak dapat.“ (Tidak berbeda dengan injil Matius)
  • 368. 19 Maka kata Yesus kepada mereka: "Hai kamu angkatan yang tidak percaya, berapa lama lagi Aku harus tinggal di antara kamu? Berapa lama lagi Aku harus sabar terhadap kamu? Bawalah anak itu ke mari!“ (Tidak berbeda dengan injil Matius)
  • 369. 20 Lalu mereka membawanya kepada-Nya. Waktu roh itu melihat Yesus, anak itu segera digoncang- goncangnya, dan anak itu terpelanting ke tanah dan terguling- guling, sedang mulutnya berbusa. (Tidak berbeda dengan injil Matius)
  • 370. Markus 9:21 Lalu Yesus bertanya kepada ayah anak itu: "Sudah berapa lama ia mengalami ini?" Jawabnya: "Sejak masa kecilnya. (Tidak bertentangan dengan injil Matius)
  • 371. 22 Dan seringkali roh itu menyeretnya ke dalam api ataupun ke dalam air untuk membinasakannya. Sebab itu jika Engkau dapat berbuat sesuatu, tolonglah kami dan kasihanilah kami.“ (Tidak bertentangan dengan injil Matius)
  • 372. Markus 9:23 Jawab Yesus, jikalau engkau dapat percaya, segala sesuatu mungkin bagi mereka yang percaya. (Jelas bertentangan dengan injil Matius) Matius 17:20 ...Sesungguhnya sekiranya kamu mempunyai iman sebesar biji sesawi saja kamu dapat berkata kepada gunung ini: Pindah dari tempat ini ke sana, --maka gunung ini akan pindah, dan takkan ada yang mustahil bagimu.
  • 374. • Dalam bahasa Yunani, “percaya” sama artinya dengan “punya iman” Mar 9:23 Jawab Yesus, jikalau engkau dapat percaya [atau, punya iman], segala sesuatu mungkin bagi mereka yang percaya [atau yang punya iman].
  • 375. Mar 9:23 Jawab Yesus, jikalau engkau dapat punya iman, segala sesuatu mungkin bagi mereka yang punya iman. • Yang punya iman macam apa?
  • 376. Matius 17:20 ...Sesungguhnya sekiranya kamu mempunyai iman sebesar biji sesawi saja kamu dapat berkata kepada gunung ini: Pindah dari tempat ini ke sana, --maka gunung ini akan pindah, dan takkan ada yang mustahil bagimu.
  • 377. Pada waktu Petrus tenggelam dan berseru kepada Yesus…
  • 378. Matius 14:31 Segera Yesus mengulurkan tangan-Nya, memegang dia dan berkata: "Hai orang yang kurang percaya [kurung iman], mengapa engkau bimbang?“ Tepatnya apa yang Petrus ragukan?
  • 379. Petrus tenggelam karena dia kurang imanNya Allah: dia bimbang dia bisa berjalan di atas air sebagaimana diperintahkan Yesus
  • 380. Pada waktu murid-murid didalam perahu takut kepada angin ribut di danau… danau
  • 381. Matius 8:26 Ia berkata kepada mereka: "Mengapa kamu takut, kamu yang kurang percaya (kurang iman)?" Lalu bangunlah Yesus menghardik angin dan danau itu… Iman macam apa yang kurang pada mereka? Yesus ingin mereka ambil tindakan apa? Mujizat seperti ini tidak jarang terjadi.
  • 382. • Tiga kali murid-muridNya mengecewakan Tuhan • Dalam ketiga hal ini mereka gagal menjalankan sesuatu hal yang mereka dituntut untuk melalukan • Dalam setiap hal ini mereka gagal oleh karena mereka kurang... “imanNya Allah”
  • 383. • Orang luar yang datang kepada Yesus minta kesembuhan sering dipuji oleh Tuhan karena mereka percaya mereka akan disembuhkan: iman kepada Allah • Sebaliknya, Yesus berkali-kali “mengomel” murid-muridNya pada waktu mereka gagal menjalankan mujizat karena kurang imanNya Allah. • Dia mempersiapkan murid-muridNya menyelesaikan Amanat Agung yang akan dipercayakan kepada mereka setelah Dia naik ke sorga.
  • 384. Dimana kita sudah dilatih dan diberikan otoritas, kita tidak boleh takut dan berseru kepada Tuhan, melainkan ambil tindakan sebagaimana kita diperintahkan. Teologi yang berkata Gereja tidak berdaya untuk berbuat apa-apa sudah melumpuhkan kita sudah cukup lama.
  • 385. Iman kepada Allah: Saya yakin Tuhan bisa melakukannya Kesaksian saya pribadi ImanNya Allah: Saya yakin saya bisa melakukannya karena diberikan otoritas & kesanggupan oleh Tuhan dan diperintahkan oleh Tuhan untuk melakukannya
  • 386. Allah “iman kepada Allah” untuk menjadi seperti Dia Murid Yesus Kristus “imanNya Allah” untuk melakukan pekerjaanNya Penyakit & setan & daging
  • 387. Jelas sekali Tuhan Yesus bisa menyembuhkan orang sakit Tetapi lebih penting disini ialah: apakah saudara bisa menyem- buhkan orang sakit sebagaimana diberikan otoritas dan diperintah- kan oleh Tuhan?
  • 388. Lukas 1:37 Sebab bagi Allah tidak ada yang mustahil." Saudara percaya kepada hal ini?
  • 389. Matius 17:20 …Sesungguhnya sekiranya kamu mempunyai iman sebesar biji sesawi saja kamu dapat berkata kepada gunung ini: Pindah dari tempat ini ke sana, --maka gunung ini akan pindah, dan takkan ada yang mustahil bagimu. Saudara percaya kepada hal ini?
  • 390. Yohanes 14:12 Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa percaya kepada-Ku, ia akan melakukan juga pekerjaan- pekerjaan yang Aku lakukan…. Tuhan bisa melalukan yang mustahil lewat orang yang punya iman yang memindahkan gunung, yaitu imanNya Allah.
  • 391. Saudara jangan mulai hanya dengan “gunung besar” seperti penyakit kanker yang ganas tahap terakhir. Mulai juga dengan penyakit yang lebih muda untuk disembuhkan. Dengan begini iman saudara makin bertambah dan saudara akan siap untuk memindahkan gunung yang lebih besar.
  • 392. Apakah saudara sekarang akan menaati Firman Tuhan? Atau saudara akan terus dilumpuhkan oleh roh ketakutan sehingga saudara melanggar perintah Tuhan?
  • 393. Akibat ketakutan dan kekurangan iman
  • 394. Ketakutan dan kekurangan iman mendatangkan Ketidak taatan dan pemberontakan terhadap perintah Tuhan
  • 395. Bilangan 13:25 Sesudah lewat empat puluh hari pulanglah mereka dari pengintaian negeri itu, …27 Mereka menceritakan kepadanya: "Kami sudah masuk ke negeri, ke mana kausuruh kami, dan memang negeri itu berlimpah- limpah susu dan madunya, dan inilah hasilnya.
  • 396. 28 Hanya, bangsa yang diam di negeri itu kuat-kuat dan kota- kotanya berkubu dan sangat besar, juga keturunan Enak telah kami lihat di sana.
  • 397. 30 Kemudian Kaleb mencoba menenteramkan hati bangsa itu di hadapan Musa, katanya: "Tidak! Kita akan maju dan menduduki negeri itu, sebab kita pasti akan mengalahkannya!“ Kaleb punya iman macam apa?
  • 398. 31 Tetapi orang-orang yang pergi ke sana bersama-sama dengan dia berkata: "Kita tidak dapat maju menyerang bangsa itu, karena mereka lebih kuat dari pada kita.“
  • 399. 32 Juga mereka menyampaikan kepada orang Israel kabar busuk tentang negeri yang diintai mereka, dengan berkata: “…Semua orang yang kami lihat di sana adalah orang-orang yang tinggi-tinggi perawakannya.”
  • 400. Bilangan 14:6 Tetapi Yosua dan Kaleb mengoyakkan pakaiannya, 7 dan berkata kepada segenap umat Israel: "Negeri yang kami lalui untuk diintai itu adalah luar biasa baiknya.
  • 401. 9 Hanya, janganlah memberontak kepada TUHAN, dan janganlah takut kepada bangsa negeri itu, sebab mereka akan kita telan habis. Yang melindungi mereka sudah meninggalkan mereka, sedang TUHAN menyertai kita; janganlah takut kepada mereka.“
  • 402. 10 Lalu segenap umat itu mengancam hendak melontari kedua orang itu dengan batu. Tetapi tampaklah kemuliaan TUHAN di Kemah Pertemuan kepada semua orang Israel. 11 TUHAN berfirman kepada Musa:
  • 403. "Berapa lama lagi bangsa ini menista Aku, dan berapa lama lagi mereka tidak mau percaya kepada-Ku...? 12 Aku akan memukul mereka dengan penyakit sampar dan melenyapkan mereka,
  • 404. [Musa:] 19 “Ampunilah kiranya kesalahan bangsa ini sesuai dengan kebesaran kasih setia-Mu, seperti Engkau telah mengampuni bangsa ini mulai dari Mesir sampai ke mari.“ 20 Berfirmanlah TUHAN: "Aku mengampuninya sesuai dengan permintaanmu.
  • 405. 21 Hanya… 22 Semua orang yang telah melihat kemuliaan-Ku dan tanda-tanda mujizat yang Kuperbuat di Mesir dan di padang gurun, namun telah sepuluh kali mencobai Aku dan tidak mau mendengarkan suara-Ku, 23 …Semua yang menista Aku ini tidak akan melihatnya.
  • 406. 24 Tetapi hamba-Ku Kaleb, karena lain jiwa yang ada padanya dan ia mengikut Aku dengan sepenuhnya, akan Kubawa masuk ke negeri yang telah dimasukinya itu, dan keturunannya akan memilikinya.
  • 407. Ibrani 3:16 Siapakah mereka yang membangkitkan amarah Allah, sekalipun mereka mendengar suara- Nya? Bukankah mereka semua yang keluar dari Mesir di bawah pimpinan Musa?
  • 408. 17 Dan siapakah yang Ia murkai empat puluh tahun lamanya? Bukankah mereka yang berbuat dosa dan yang mayatnya bergelimpangan di padang gurun?
  • 409. 18 Dan siapakah yang telah Ia sumpahi, bahwa mereka takkan masuk ke tempat perhentian-Nya? Bukankah mereka yang tidak taat? 19 Demikianlah kita lihat, bahwa mereka tidak dapat masuk oleh karena ketidakpercayaan mereka.
  • 410. Ibrani 4:1 Sebab itu, baiklah kita waspada, supaya jangan ada seorang di antara kamu yang dianggap ketinggalan, sekalipun janji akan masuk ke dalam perhentian-Nya masih berlaku.
  • 411. 2 Karena kepada kita diberitakan juga kabar kesukaan sama seperti kepada mereka, tetapi firman pemberitaan itu tidak berguna bagi mereka, karena tidak bertumbuh bersama-sama oleh iman dengan mereka yang mendengarnya.
  • 412. …6 Jadi sudah jelas, bahwa ada sejumlah orang akan masuk ke tempat perhentian itu, sedangkan mereka yang kepadanya lebih dahulu diberitakan kabar kesukaan itu, tidak masuk karena ketidaktaatan mereka.
  • 413. …11 Karena itu baiklah kita berusaha untuk masuk ke dalam perhentian itu, supaya jangan seorangpun jatuh karena mengikuti contoh ketidaktaatan itu juga.
  • 414. Ketakutan dan kekurangan iman mendatangkan Ketidak taatan dan pemberontakan terhadap perintah Tuhan
  • 415. Perintah Tuhan • Sembuhkan orang sakit • Beritakan Kerajaan Sorga • Selesaikan Amanat Agung
  • 416. Tuhan perintahkan kepada kita untuk menjadi kuat dan berani!
  • 417. Yosua 1:6 Kuatkan dan teguhkanlah hatimu, sebab engkaulah yang akan memimpin bangsa ini memiliki negeri yang Kujanjikan dengan bersumpah kepada nenek moyang mereka untuk diberikan kepada mereka. 7 Hanya, kuatkan dan teguhkanlah hatimu dengan sungguh-sungguh,
  • 418. …9 Bukankah telah Kuperintahkan kepadamu: kuatkan dan teguhkanlah hatimu? Janganlah kecut dan tawar hati, sebab TUHAN, Allahmu, menyertai engkau, ke manapun engkau pergi."
  • 420. Kesaksian Emmanuel dari Nigeria Dilatih oleh Tantangan Elia Nigeria, November 2004
  • 422. “Masyarakat Oshiri sepenuhnya menyembah pada dua ilah yang berkuasa yang mereka anggap sebagai tuhan. Kedua ilah ini diklaim sebagai pelindung negeri dari penyerang dan mereka memanifestasikan diri pada bulan Desember dengan beberapa tanda yang spektakuler yang harus diperhatikan oleh masyarakat.
  • 423. Anjing adalah hewan utama yang dipersembahkan kepada ilah iblis ini. Masyarakat ini sebagian besar bersifat keras kepala, banyak yang menderita ketulian dan epilepsi.
  • 424. Pada tanggal 8 Desember yang merupakan hari pertama KKR, kira-kira ada enam ribu orang yang hadir di lapangan pasar yang disebut Eke Market. Setelah pujian dan penyembahan, saya naik ke atas panggung. Saya katakan pada mereka bahwa saya bukan seorang pembuat mujizat, tetapi saya datang untuk memperkenalkan Sang pembuat mujizat yaitu Yesus Kristus, yang terbesar dari semua allah.
  • 425. Saya khotbahkan topik tentang YESUS PENYEMBUH dan saya melayani orang sakit secara masal sambil mengambil otoritas atas roh sakit penyakit dan menyebutkan nama berbagai penyakit dan memerintahkan semua itu untuk pergi di dalam nama Yesus. Saya memanggil orang-orang yang benar- benar sembuh secara total, bukan orang yang sedang menuju kesembuhan. Lebih dari 50 orang maju untuk memberi kesaksian tentang kemurahan Tuhan.
  • 426. Kira-kira ada 5 orang yang memberi kesaksian bahwa kaki mereka yang pendek sebelah tumbuh memanjang pada saat kami mengujinya di atas panggung di hadapan semua orang. Beberapa orang memberi kesaksian bahwa tumor di leher, perut dan tangan menghilang. Ada yang tadinya tidak bisa berdiri karena cedera tulang punggung dapat berdiri dengan sempurna pada saat kami menguji mereka.
  • 427. Orang-orang yang menderita epilepsi juga bersaksi mereka disembuhkan. Saya tanyakan bagaimana mereka bisa tahu, mereka katakan bahwa mereka melihat ada pribadi (roh) yang keluar secara paksa dari tubuh mereka ketika mereka merasakan sesuatu seperti aliran listrik.
  • 428. Pada hari terakhir acara saya masih memanggil mereka untuk memastikan bahwa mereka benar-benar disembuhkan. Mereka mengatakan bahwa serangan penyakit mereka serta gejala-gejalanya tak pernah ada lagi; Mereka katakan bahwa biasanya mereka mengalami serangan hampir tiga kali sehari tetapi setelah hari pertama acara, tak ada lagi tanda-tanda serangan.
  • 429. Ketika orang-orang ini sedang bersaksi, beberapa orang mengejek saya dengan mengatakan bahwa semua ini telah diatur sebelumnya atau suatu manipulasi.
  • 430. Pada hari kedua yakni hari Jum’at ketika saya naik ke panggung lagi, saya katakan pada mereka bahwa saya akan buktikan ini semua bukan manipulasi atau sesuatu yang telah diatur sebelumnya. Saya katakan, “Bawa semua orang tuli dan bisu, saya akan layani mereka.”
  • 431. Mereka membawa tujuh orang bisu tuli yang dikenal oleh seluruh masyarakat di sana. Ketika mereka maju ke depan, orang banyak berseru, “Bawa mereka ke atas panggung supaya setiap orang bisa melihat Allah menyembuhkan mereka.”
  • 432. Saya minta para usher membawa mereka ke atas panggung. IMAN SAYA SAMA SEKALI TIDAK GOYAH. Ini iman apakah?
  • 433. Saya tumpangkan tangan pada orang pertama dan memerintahkan roh bisu tuli untuk pergi… …dan seketika itu juga roh itu pergi. Kami menguji orang itu dan ia mengulangi setiap kata dengan sempurna. Orang banyak berseru memuji Allah.
  • 434. Setelah lama waktu pujian dan perayaan, kami melihat bahwa keenam orang yang lain dapat mendengar tanpa dilayani karena setiap dari mereka juga diuji – semenjak saat itu tak ada lagi ejekan. Setiap orang di KKR itu percaya dan bersuka-cita di dalam Tuhan.
  • 435. Kemudian saya berkhotbah tentang mematahkan kuasa tenung, setelah khotbah itu hampir semua orang di sana menyerahkan hidupnya kepada Yesus. Banyak yang menangis meminta belas kasihan Allah ketika saya memimpin mereka menerima Yesus sebagai Tuhan dan Juruselamat pribadi mereka.
  • 436. Saya melayani orang sakit (secara masal); kesaksian-kesaksian mereka sangat luar biasa dimana mata yang buta sebagian disembuhkan secara total. Orang yang tak bisa berjalan yang dibawa ke KKR itu, bisa berjalan tanpa alat bantu lagi dan masih banyak lagi kesaksian lain yang diberikan.
  • 437. Pada hari ketiga masyarakat tetangga mendengar bahwa YESUS melakukan banyak tanda ajaib dan mujizat di Oshiri. Mereka pun datang berbondong- bondong dan kami mencatat jumlah hadirin sebanyak 10.000 orang pada hari itu.
  • 438. Seluruh pengunjung mengikuti sepenuhnya segala sesuatu yang kami lakukan karena mereka telah diyakinkan. Banyak sekali orang yang disembuhkan pada hari terakhir sampai-sampai kami tak dapat mengumpulkan seluruh kesaksian yang ada…..”
  • 439. Kemarin saya diberitahu lewat telefon bahwa kesembuhan ilahi masih berlangsung sendiri disitu, walaupun tidak ada orang meletakkan tangan atas orang sakit. Setiap rumah mengalami mudjizat spektakuler yang tidak bisa disangkal.
  • 440. Saya juga dapat mengajar dan melengkapi lebih dari lima puluh hamba-hamba Tuhan dalam dua hari...terima kasih Bapak mengajar saya mengajar orang lain."
  • 441.
  • 442.
  • 443.
  • 444. Untuk melakukan pekerjaan Allah, kami harus punya: • otoritas Allah, dan • imannya Allah
  • 446. Kis 28:8 Ketika itu ayah Publius terbaring karena sakit demam dan disentri. Paulus masuk ke kamarnya; ia berdoa, menumpangkan tangan ke atasnya dan menyembuhkan dia.
  • 447. Bagaimanakah Paulus mengusir setan?
  • 448. Kisah Rasul-Rasul 16:16 Pada suatu kali ketika kami pergi ke tempat sembahyang itu, kami bertemu dengan seorang hamba perempuan yang mempunyai roh tenung; dengan tenungan-tenungannya tuan-tuannya memperoleh penghasilan besar.
  • 449. 17 Ia mengikuti Paulus dan kami dari belakang sambil berseru, katanya: "Orang-orang ini adalah hamba Allah Yang Mahatinggi. Mereka memberitakan kepadamu jalan kepada keselamatan." 18 Hal itu dilakukannya beberapa hari lamanya. Tetapi ketika Paulus tidak tahan lagi akan gangguan itu, ia berpaling dan berkata kepada roh itu:
  • 450. "Demi nama Yesus Kristus aku menyuruh engkau keluar dari perempuan ini." Seketika itu juga keluarlah roh itu. Apakah Paulus berkata: "Bapa, dalam nama Yesus kami perintahkan roh ini keluar dari perempuan ini"? Apakah Paulus berkata-kata dalam bahasa roh pada saat itu? Apakah Paulus berkata, “terima kasih, Tuhan Yesus”?
  • 451. Model Penginjilan Akhir Zaman
  • 452. Kami lihat dulu Model Sekarang untuk Penginjilan Masal • KKR besar dan terkemuka yang pakai biaya besar sekali • Hamba Tuhan yang melayani dari luar negeri dan diurapi dengan khusus • Follow-up untuk orang yang baru menerima Yesus kurang efektif
  • 453. Model Penginjilan Akhir Zaman
  • 454. Model Penginjilan Akhir Zaman • KKR kecil disetiap gereja (atau tempat) • Yang melayani dan menyembuhkan orang sakit adalah orang percaya setempat; jadi KKR dapat diadakan kapan saja • Follow-up untuk orang baru menerima Yesus lebih efektif, melalui kenalan yg mengajak mereka ke KKR
  • 455. Model Penginjilan Akhir Zaman • Berlaku di komsel atau penginjilan perorangan
  • 456. Bagaimana kita dapat bertumbuh di dalam iman yang memindahkan gunung?
  • 457. Lukas 17:1 Yesus berkata kepada murid-murid-Nya: "Tidak mungkin tidak akan ada penyesatan, tetapi celakalah orang yang mengadakannya.
  • 458. 2 Adalah lebih baik baginya jika sebuah batu kilangan diikatkan pada lehernya, lalu ia dilemparkan ke dalam laut, dari pada menyesatkan salah satu dari orang-orang yang lemah ini.
  • 459. 3 Jagalah dirimu! Jikalau saudaramu berbuat dosa, tegorlah dia, dan jikalau ia menyesal, ampunilah dia. 4 Bahkan jikalau ia berbuat dosa terhadap engkau tujuh kali sehari dan tujuh kali ia kembali kepadamu dan berkata: Aku menyesal, engkau harus mengampuni dia."
  • 460. Lukas 17.5 Lalu kata rasul-rasul itu kepada Tuhan: "Tambahkanlah iman kami!" 6 Jawab Tuhan: "Kalau sekiranya kamu mempunyai iman sebesar biji sesawi saja, kamu dapat berkata kepada pohon ara ini: Terbantunlah engkau dan tertanamlah di dalam laut, dan ia akan taat kepadamu.“
  • 461. 7 "Siapa di antara kamu yang mempunyai seorang hamba yang membajak atau menggembalakan ternak baginya, akan berkata kepada hamba itu, setelah ia pulang dari ladang: Mari segera makan!
  • 462. 8 Bukankah sebaliknya ia akan berkata kepada hamba itu: Sediakanlah makananku. Ikatlah pinggangmu dan layanilah aku sampai selesai aku makan dan minum. Dan sesudah itu engkau boleh makan dan minum.
  • 463. Dan sesudah itu engkau boleh makan dan minum. 9 Adakah ia berterima kasih kepada hamba itu, karena hamba itu telah melakukan apa yang ditugaskan kepadanya? after that you may eat and drink’? 9 Would he thank the servant because he did what he was told to do?
  • 464. 10 Demikian jugalah kamu. Apabila kamu telah melakukan segala sesuatu yang ditugaskan kepadamu, hendaklah kamu berkata: 10 So you also, when you have done everything you were told to do, should say,
  • 465. Kami adalah hamba-hamba yang tidak berguna; kami hanya melakukan apa yang kami harus lakukan.“ ‘We are unworthy servants; we have only done our duty.’”
  • 466. Sifat kita yang berdosa itu harus dikuasai seperti seorang hamba 1 Korintus 9:24-27 Dikarang oleh Rasul Paulus
  • 467. 1 Korintus 9:24 Tidak tahukah kamu, bahwa dalam gelanggang pertandingan semua peserta turut berlari, tetapi bahwa hanya satu orang saja yang mendapat hadiah? Karena itu larilah begitu rupa, sehingga kamu memperolehnya! 1 Corinthians 9:24 Do you not know that in a race all the runners run, but only one gets the prize? Run in such a way as to get the prize.
  • 468. 25 Tiap-tiap orang yang turut mengambil bagian dalam pertandingan, menguasai dirinya dalam segala hal. Mereka berbuat demikian untuk memperoleh suatu mahkota yang fana, tetapi kita untuk memperoleh suatu mahkota yang abadi. 25 Everyone who competes in the games goes into strict training. They do it to get a crown that will not last; but we do it to get a crown that will last forever.
  • 469. 26 Sebab itu aku tidak berlari tanpa tujuan dan aku bukan petinju yang sembarangan saja memukul. 26 Therefore I do not run like a man running aimlessly; I do not fight like a man beating the air.
  • 470. 27 Tetapi aku melatih tubuhku dan menguasainya seluruhnya, supaya sesudah memberitakan Injil kepada orang lain, jangan aku sendiri ditolak. Apa artinya ini? Marilah kita membaca kata-kata rasul Paulus selanjutnya
  • 471. 1 Korintus 10:1 Aku mau, supaya kamu mengetahui, saudara-saudara, bahwa nenek moyang kita semua berada di bawah perlindungan awan dan bahwa mereka semua telah melintasi laut. 2 Untuk menjadi pengikut Musa mereka semua telah dibaptis dalam awan dan dalam laut.
  • 472. 3 Mereka semua makan makanan rohani yang sama 4 dan mereka semua minum minuman rohani yang sama, sebab mereka minum dari batu karang rohani yang mengikuti mereka, dan batu karang itu ialah Kristus. 5 Tetapi sungguhpun demikian Allah tidak berkenan kepada bagian yang terbesar dari mereka, karena mereka ditewaskan di padang gurun.
  • 473. 6 Semuanya ini telah terjadi sebagai contoh bagi kita untuk memperingat-kan kita, supaya jangan kita menginginkan hal-hal yang jahat seperti yang telah mereka perbuat, 7 dan supaya jangan kita menjadi penyembah-penyembah berhala, sama seperti beberapa orang dari mereka, seperti ada tertulis: "Maka duduklah bangsa itu untuk makan dan minum; kemudian bangunlah mereka dan bersukaria.“
  • 474. (Kolose 3:5 Karena itu matikanlah dalam dirimu segala sesuatu yang duniawi, yaitu percabulan, kenajisan, hawa nafsu, nafsu jahat dan juga keserakahan, yang sama dengan penyembahan berhala,)
  • 475. 8 Janganlah kita melakukan percabulan, seperti yang dilakukan oleh beberapa orang dari mereka, sehingga pada satu hari telah tewas dua puluh tiga ribu orang. 9 Dan janganlah kita mencobai Tuhan, seperti yang dilakukan oleh beberapa orang dari mereka, sehingga mereka mati dipagut ular.
  • 476. I Corinthians 10:10 Dan janganlah bersungut-sungut, seperti yang dilakukan oleh beberapa orang dari mereka, sehingga mereka dibinasakan oleh malaikat maut. 11 Semuanya ini telah menimpa mereka sebagai contoh dan dituliskan untuk menjadi peringatan bagi kita yang hidup pada waktu, di mana zaman akhir telah tiba.
  • 477. 12 Sebab itu siapa yang menyangka, bahwa ia teguh berdiri, hati-hatilah supaya ia jangan jatuh!
  • 478. Roma 8:13 Sebab, jika kamu hidup menurut daging, kamu akan mati; tetapi jika oleh Roh kamu mematikan perbuatan-perbuatan tubuhmu, kamu akan hidup. Romans 8:13 For if you live according to the sinful nature, you will die; but if by the Spirit you put to death the misdeeds of the body, you will live…
  • 479. 2 Korintus 10:4 Karena senjata kami dalam perjuangan bukanlah senjata duniawi, melainkan senjata yang diperlengkapi dengan kuasa Allah, yang sanggup untuk meruntuhkan benteng-benteng.
  • 480. 5 Kami mematahkan setiap siasat orang dan merubuhkan setiap kubu yang dibangun oleh keangkuhan manusia untuk menentang pengenalan akan Allah. Kami menawan segala pikiran dan menaklukkannya kepada Kristus,
  • 481. Jadi bagaimana kita harus hidup?
  • 482. Ibrani 12:14 Berusahalah hidup damai dengan semua orang dan kejarlah kekudusan, sebab tanpa kekudusan tidak seorangpun akan melihat Tuhan.
  • 483. Galatia 6:7 Jangan sesat! Allah tidak membiarkan diri-Nya dipermainkan. Karena apa yang ditabur orang, itu juga yang akan dituainya. 8 Sebab barangsiapa menabur dalam dagingnya, ia akan menuai kebinasaan dari dagingnya, tetapi barangsiapa menabur dalam Roh, ia akan menuai hidup yang kekal dari Roh itu.
  • 484. Yacobus 2:17 Demikian juga halnya dengan iman: Jika iman itu tidak disertai perbuatan, maka iman itu pada hakekatnya adalah mati.
  • 485. Sebagaimana saudara menjalankan otoritas menguasai sakit-penyakit dan setan-setan, biar saudara juga menjalankan otoritas menguasai dosa
  • 486. Sakit-penyakit juga adalah hamba kita and bisa dikuasai untuk membawa kemuliaan bagi Tuhan Infirmities are also our “servants” and can be used to bring glory to God
  • 487. Yohanes 9:1 Waktu Yesus sedang lewat, Ia melihat seorang yang buta sejak lahirnya. John 1:1 Now as Jesus passed by, He saw a man who was blind from birth.
  • 488. 2 Murid-murid-Nya bertanya kepada-Nya: "Rabi, siapakah yang berbuat dosa, orang ini sendiri atau orang tuanya, sehingga ia dilahirkan buta?" 2 And His disciples asked Him, saying, “Rabbi, who sinned, this man or his parents, that he was born blind?”