SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 20
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
Minggu ke 5



              Universitas Gunadarma
SIKLUS PENDAPATAN DAN PENGELUARAN
PIUTANG DAGANG
   Sistem Piutang dagang
    Piutang dagang adalah sejumlah nilai yang menjadi
    hak perusahaan sebagai akibat dari timbulnya
    transaksi penjualan secara kredit. Terdapat 2
    pendekatan dasar dalam aplikasi piutang dagang
    yaitu
    a. Pemrosesan akun terbuka: dibuatkan catatan
    terpisah untuk setiap faktur pelanggan. Pada saat
    nota pengiriman uang diterima, dicocokkan ke
    faktur-faktur yang belum dilunasi.
    b. Pemrosesan saldo: nota-nota pelanggan
    dbebankan ke saldo total piutang pelanggan dan
    bukan ke faktur-faktur pelanggan.
APLIASI - APLIKASI
SIKLUS PENDAPATAN bisnis
Siklus pendapatan adalah rangkaian aktivitas
dan kegiatan pemrosesan informasi terkait yang
terus berulang dengan menyediakan barang dan
jasa ke para pelanggan dan menagih kas sebagai
pembayaran dari penjualan-penjualan tersebut.
APLIKASI – APLIKASI PENGELUARAN
SIKLUS PENGELUARAN

   Pembelian
    Sentralisasi, dengan pendekatan ini maka
    pembelian dapat memperoleh diskon atau
    potongan yang besar, posisi pasar yang lebih kuat,
    pengendalian persediaan yang lebih baik dan
    spesialisasi pembeli.
    Desentralisasi, dengan metode ini maka akan
    dapat meningkatkan tanggungjawab masing-
    masing pelaksana pembelian
SOAL
   SOAL-SOAL PILIHAN GANDA                                     SOAL-SOAL ESSAY
    1. Manakah yang bukan merupakan siklus pemrosesan            1. Bagaimana proses kerja sistem informasi akuntansi ?
    transaksi?                                                   2. Apa pengertian dari sistem ?
    a. siklus pembelian c. siklus produksi                       3. Sebutkan macam-macam siklus pemrosesan
    b. siklus keuangan d. siklus pendapatan                      transaksi !
    JAWAB: A                                                     4. Sistem tata buku apa yang berasal dari amerika ?
    2. Dibawah ini orang italy yang memperkenal kan sistem       5. Sebutkan macam-macam akuntansi financial
    pembukuan berpasangan adalah
    a. Robert van persie c. Luca Paciolo                         JAWABAN
    b. Luca Tony d. Luca Modric                                  1. Mencatat dan melaporkan informasi keuangan yang
    JAWAB : C                                                    terdiri atas dokumen bukti transaksi, alat-alat pencatatan,
    3. Dibawah ini yang bukanIstilah Sistem informasi            laporan dan prosedur yang digunakan perusahaan untuk
    akuntansi dalam teknolog                                     mencatat transaksi-transaksi serta melaporkan hasilnya .
    informasi                                                    2. Sistem adalah kumpulan sumber daya yang
    a. business continuity management c. business process        berhubungan untuk mencapai tujuan tertentu
    improvement                                                  3. - Siklus pendapatan
    b. Social Networking d. e-business                           - Siklus pengeluaran
    JAWAB : B                                                    - Siklus keuangan
    4. Manakah dibawah ini kejadian yang termasuk dalam          - Siklus produksi
    siklus pemrosesan transaksi pendapatan?                      4. Sistem Anglo- Saxon2.
    a. Kejadian-kejadian yang berkaitan dengan                   5. - Auntansi Biaya (cost Accounting)
    pendistribusian barang dan jasa                              - Akuntansi anggaran
    b. Kejadian-kejadian yang berkaitan dengan perolehan         - Akuntansi pajak (tax accounting)
    barang dan jasa                                              - Pemeriksaan akuntansi (auditing)
    c. Kejadian-kejadian yang berkaitan dengan peroleh &
    manajemen dana, modal,
    juga kas.
    d.Kejadian-kejadian yang berkaitan dengan pengubahan
    sumberdaya
    JAWAB : A
    5. Dimakah ditemukan catatan akuntansi tertua ?
    a. Eropa c. Asia
    b. Babylonia d. Cina
    JAWAB: B
MINGGU KE 6
   Aplikasi Siklus keuangan
    Laporan Keuangan
    Laporan keuangan yang dihasilkan oleh sistem
    buku umum dapat diklasifikasikan sebagai analisis
    buku besar umum, laporan keuangan, dan laporan
    manajerial.
SIKLUS KEUANGAN
   Akuntansi pada dasarnya terdiri dari tiga
    proses aktivitas, yaitu : mengidentifikasi,
    mencatat dan mengkomunikasikan
    kejadian ekonomi dari sebuah organisasi
    atau perusahaan. Proses pertama adalah
    identifikasi, yaitu aktivitas memilih
    kegiatan yang termasuk kegiatan
    ekonomi. Proses kedua adalah
    pencatatan, yaitu semua kejadian
    ekonomi tersebut dicatat untuk
    menyediakan sejarah dari kegiatan
    keuangan dari organisasi tersebut. Proses
    ketiga adalah komunikasi, yaitu informasi
    yang telah didapat dari identifikasi dan
    pencatatan tidak akan berguna bila tidak
    dikomunikasikan, informasi ini
    dikomunikasikan melalui persiapan dan
    distribusi dari laporan akuntansi, yang
    paling umum disebut laporan
    keuangan.Siklus akuntansi adalah
    tahapan kegiatan yang dilalui dalam
    melaksanakan kegiatan akuntansi.
SIKLUS PRODUKSI
                     Aktivitas Siklus Produksi
                      Siklus Produksi adalah rangkaian aktivitas bisnis dan
                      operasi pemrosesan data terkait yang terus terjadi yang
                      berkaitan dengan pembuatan produk.

                      - Aktivitas-Aktivitas Siklus Produksi

                      • Informasi akuntansi biaya yang akurat dan tepat waktu
                      merupakan input penting dalam keputusan mengenai
                      hal-hal berikut ini :
                      • Bauran produk
                      • Penetapan harga produk
                      • Alokasi dan perencanaan sumber daya (contoh apakah
                      membuat atau membeli)
                      • Manajemen Biaya
                      • Ada empat aktivitas dasar dalam siklus produksi :
                      • Perancangan Produk
                      • Perencanaan dan Penjadwalan
                      • Operasi Produksi
                      • Akuntansi Biaya
PERANCANGAN PRODUK
   Perancangan Produk (Aktivitas 1)                                        • Fungsi kedua dari SIA dirancang dengan baik adalah
    • Langkah pertama dalam siklus produksi adalah Perancangan               untuk memberikan pengendalian yang cukup untuk
    produk.                                                                  memastikan bahwa tujuan-tujuan tersebut terpenuhi :
    • Tujuan aktivitas ini adalah untuk merancang sebuah produk yang         1. Semua produksi dan perolehan aktiva tetap diotorisasi
    memenugi permintaan dalam hal kualitas, ketahanan, dan fungsi, dan       dengan baik.
    secara simultan meminimalkan biaya produksi.                             2. Persediaan barang dalam proses dan aktiva tetap
    Perencanaan dan Penjadwalan (aktivitas 2)                                dijaga keamanannya.
    • Langkah kedua dalam siklus produksi adalah perencanaan dan             3. Semua transaksi siklus produksi yang valid dan sah
    penjadwalan.                                                             akan dicatat.
    • Tujuan dari langkah ini adalah mengembangkan rencana produksi
    yang cukup efisien untuk memenuhi pesanan yang ada dan                   • Apakah ancaman-ancamannya ?
    mengantisipasi permintaan jangka pendek tanpa menimbulkan                – Transaksi yang tidak diotorisasi
    kelebihan persediaan barang jadi.                                        – Pencurian atau pengrusakan persediaan dan aktiva
    Operasi Produksi (Aktivitas 3)                                           tetap
    • Computer-Integrated Manufacturing (CIM) adalah penggunaan              – Kesalahan pencatatan dan posting
    berbagai bentuk TI dalam proses produksi, seperti robot dan mesin        – Kehilangan data
    yang dikendalikan oleh kompute, untuk mengurangi biaya produksi.         – Masalah tidak efisien dan pengendalian kualitas
    • Setiap perusahaan membutuhkan data mengenai 4 segi berikut ini         • Apakah prosedur pengendalian itu ?
    dari operasi produksinya :                                               – Ramalan penjualan yang akurat dan catatan
    1. Bahan baku yang digunakan                                             persediaan
    2. Jam tenaga kerja yang digunakan                                       – Otorisasi produksi
    3. Operasi mesin yang dilakukan                                          – Larangan akses ke program perencanaan produksi
    4. Serta biaya overhead produksi lainnya yang terjadi                    dan ke dokumen pesanan produksi yang kosong
    Akuntansi Biaya (Aktivitas 4)                                            – Tinjauan dan persetujuan biaya aktiva modal
    • Langkah terakhir dalam siklus produksi adalah akuntansi biaya.
                                                                             Kebutuhan Informasi dan Prosedur
                                                                             • Fungsi ketiga dari SIA adalah untuk memberikan
   • Apakah tiga tujuan dasar dari sistem akuntansi biaya itu ?             informasi yang berguna untuk mengambilan keputusan.
    1. Untuk memberikan informasi untuk perencanaan, pengendalian,           • Dalam siklus produksi, informasi biaya adalah
    dan penilaian kinerja dari operasi produksi                              dibutuhkan oleh para pemakai internal dan eksternal.
    2. Memberikan data biaya yang akurat mengenai produk untuk               • Tradisional, kebanyakan sistem akuntansi biaya
    digunakan dalam menetapkan harga serta keputusan bauran produk.          awalnya telah didesain untuk memenuhi permintaan
    3. Mengumpulkan dan memproses informasi yang digunakan untuk             pelaporan keuangan.
    menghitung persediaan serta nilai harga pokok penjualan yang
    muncul di laporan keuangan perusahaan.
    Pengendalian: Tujuan,
    Ancaman, dan Prosedur
SOAL PILIHAN GANDA
4. Suatu organisasi yang melakukan aktivitas ekonomi dan         1.Siklus yang berkaitan dengan pengubahan sumber daya
     betujuan untuk menghasilkan keuntungan adalah                    menjadi barang dan jasa adalah
     pengertian dari :
                                                                 A. Siklus pengeluaran            C. Siklus Produksi
A. Organisasi bisnis            C. Sistem Organisasi
                                                                 B. Siklus Keuangan               D. Siklus pendapatan
B. Organisasi umum              D. Organisasi khusus
                                                                 Jawabannya : C
Jawabannya : A
                                                                 2.Siklus keuangan adalah…
5. Kejadian-kejadian yang berkaitan dengan pendistribusian
                                                                 A. Siklus yang berkaitan dengan pengubahan sumber daya
     barang dan jasa dari entitas-entitas lain dan pengumpulan
                                                                      menjadi barang
     pembayaran-pembayaran yang berkaitan.
                                                                 B. Siklus yang berkaitan dengan perolehan barang dan jasa
A. Siklus pengeluaran           C. Siklus produksi
                                                                 C. Siklus yang berkaitan dengan Pendistribusian barang dan
B. Siklus keuangan              D. Siklus pendapatan
                                                                      jasa
Jawabannya : D
                                                                 D. Siklus yang berkaitan dengan dana modal
                                                                 Jawabannya : D
                                                                 3.Kejadian-kejadian yang berkaitan dengan perolehan barang
                                                                      dan jasa dari entitas-entitas lain dan pelunasan kewajiban-
                                                                      kewajiban yang berkaitan disebut…
                                                                 A. Siklus pengeluaran            C. Siklus produksi
                                                                 B. Siklus keuangan               D. Siklus pendapatan
                                                                 Jawabannya : A
SOAL ESSAY
1.Apa yang dimaksud dengan Sistem Informasi Akuntansi ?        Jawabannya :

2.Apa yang dimaksud dengan Sistem Informasi ?              1.Sistem Informasi Akuntansi adalah serangkain prosedur
                                                                 mengumpulkan data,memproses berbagai transaksi keuangan
3.Apa yang dimaksud dengan Organisasi bisnis ?                   dan transaksi non keuangan yang secara langsung
                                                                 mempengaruhi pemrosesan transaksi keuangan menjadi
4.Sebutkan tujuan Sistem Informasi Akuntansi ?                   informasi dan didistribusikan ke para pengguna sehingga dapat
                                                                 digunakan dalam proses pengambilan keputusan sehingga bisa
5.Apa perbedaan Sistem Informasi Akuntansi dengan Sistem
                                                                 dilakukan kontrol secara tepat terhadap aset organisasi
    Informasi Manajemen?                                         /perusahaan.
                                                           2.Kumpulan perangkat keras dan perangkat lunak yang dirancang
                                                                untuk mengolah data kedalam bentuk informasi yang berguna.
                                                           3.Suatu organisasi yang melakukan aktivitas ekonomi dan bertujuan
                                                                untuk menghasilkan keuntungan.
                                                           4.Tujuan penyusunan sistem informasi akuntansi adalah sama dengan
                                                                 tujuan penyusunan sistem akuntansi antara lain :
                                                                 a. Untuk menyediakan informasi bagi pengelola kegiatan usaha
                                                                 baru.
                                                                 b. Untuk memperbaiki informasi yang dihasilkan oleh sistem
                                                                 yang sudah ada, baik mengenai mutu, Ketepatan penyajian
                                                                 maupun struktur informasi
                                                                 c. Untuk memperbaiki pengendalian akuntansi & pengecekan
                                                                 intern, yaitu untuk memperbaiki tingkat keandalan (realibility)
                                                                 informasi akuntansi dan untuk menyediakan catatan lengkap
                                                                 mengenai pertanggung jawaban dan perlindungan kekayaan
                                                                 perusahaan.
                                                                 d. Untuk mengurangi biaya klerikal dalam penyeleng-garaan
                                                                 catatan akuntansi.
                                                           5.Perbedaan SIA dan SIM :
                                                           SIA : Mengumpulkanmengklasifikasikan,memproses,menganalisa dan
                                                                 mengkomunikasikan informasi keuangan sedng.
                                                           SIM : Mengumpulkan mengklasifikasikan,memproses,menganalisa dan
                                                                 mengkomunikasikan semua tipe informasi.
MINGGU KE 7
   PENGEMBANGAN SISTEM
    Pengembangan Sistem dapat berarti menyusun suatu sistem yg baru
    untuk menggantikan sistem yg lama secara keseluruhan atau
    memperbaiki sistem yg telah ada.
    Perlunya Pengembangan Sistem
    Sistem lama yang perlu diperbaiki atau diganti disebabkan karena
    beberapa hal :
    Adanya permasalahan-permasalahan (problems) yang timbul di
    sistem yang lama. Permasalahan yang timbul dapat berupa :
    - Ketidakberesan sistem yang lama
    Ketidakberesan dalam sistem yang lama menyebabkan sistem yang
    lama tidak dapat beroperasi sesuai dengan yang diharapkan.
    - Pertumbuhan organisasi
    Kebutuhan informasi yang semakin luas, volume pengolahan data
    semakin meningkat, perubahan prinsip akuntansi yang baru
    menyebabkan harus disusunnya sistem yang baru, karena sistem
    yang lama tidak efektif lagi dan tidak dapat memenuhi lagi semua
    kebutuhan informasi yang dibutuhkan manajemen.
SIKLUS HIDUP PENGEMBANGAN SISTEM
   Prinsip-prinsip pengembangan sistem, adalah :           Siklus Hidup Pengembangan Sistem
    1. Sistem yang dikembangkan adalah untuk                 Bila dalam operasi sistem yang sudah
    manajemen                                                dikembangkan masih timbul permasalahan-
    2. Sistem yang dikembangkan adalah investasi             permasalahan yang tidak dapat diatasi dalam tahap
    modal yang besar                                         pemeliharaan sistem, maka perlu dikembangkan
    Maka setiap investasi modal harus                        kembali suatu sistem untuk mengatasinya dan
    mempertimbangkan 2 hal berikut ini :                     proses ini kembali ke proses yang pertama. Siklus
    - Semua alternatif yang ada harus diinvestigasikan       ini disebut dengan Siklus Hidup suatu Sistem.
    - Investasi yang terbaik harus bernilai                  Siklus Hidup Pengembangan Sistem dapat
    3. Sistem yang dikembangkan memerlukan orang             didefinisikan sebagai serangkaian aktivitas yang
    yang terdidik                                            dilaksanakan oleh profesional dan pemakai sistem
    4. Tahapan kerja dan tugas-tugas yang baru               informasi untuk mengembangkan dan
    dilakukan dalam proses pengembangan sistem               mengimplementasikan sistem informasi.
    5. Proses pengembangan sistem tidak harus urut
    6. Jangan takut membatalkan proyek                      Siklus hidup pengembangan sistem informasi saat
    7. Dokumentasi harus ada untuk pedoman dalam             ini terbagi atas enam fase, yaitu :
    pengembangan sistem                                      a. Perencanaan sistem
                                                             b. Analisis sistem
                                                             c. Perancangan sistem secara umum / konseptual
                                                             d. Evaluasi dan seleksi sistem
                                                             e. Perancangan sistem secara detail
                                                             f. Perangkat Lunak dan Implementasi sistem
                                                             g. Pemeliharaan / Perawatan Sistem
STANDAR – STANDAR DOKUMENTASI
   Standard-standard dokumentasi
    Dokumentasi merupakan hal yang sangat penting dilakukan karena akan menjadi acuan
    pada tahapan operasi dan pemeliharaan
    Pada tahapan ini, dokumentasi yang dibuat dapat dibagi menjadi tiga jenis
    ● Dokumentasi pengembangan
    Dokumentasi ini menjabarkan sistem secara lengkap, mencakup deskripsi sistem,
    bentuk keluaran, bentuk masukan, bentuk basis data, bagan alir program, hasil
    pengujian, dan bahkan lembar penerimaan pemakai
    ● Dokumentasi operasi
    Dokumentasi ini mencakup antara lain jadwal pengoperasian, cara pengoperasian
    peralatan, faktor-faktor keamanan, dan masa berlakunya suatu berkas
    ● Dokumentasi pemakai
    Berisi petunjuk untuk menggunakan masing-masing program dan juga mencakup materi
    pelatihan
    Operasi dan Perawatan
    ● Perawatan perfektif ditujukan untuk memperbaharui sistem sebagai tanggapan
    atas perubahan kebutuhan pemakai dan kebutuhan organisasi, meningkatkan
    efisiensi sistem, dan memperbaiki dokumentasi
    ● Perawatan adaptif, berupa perubahan aplikasi untuk menyesuaikan diri terhadap
    lingkungan perangkat keras dan perangkat lunak baru. Sebagai contoh, perawatan
    ini dapat berupa perubahan aplikasi dari mainframe ke lingkungan client/server
    atau mengonversi dari sistem berbasis berkas ke lingkungan basis data
    ● Perawatan korektif berupa pembetulan atas kesalahan-kesalahan yang ditemukan
    pada saat sistem berjalan
TEKNOLOGI DAN PRATIK PENG-KEMBANGAN
                   SISTEM
   Alat dan Teknik Pengembangan Sistem                   Teknik yang digunakan untuk pengembangan
    Alat-alat pengembangan sistem yang berbentuk           sistem diantaranya :
    grafik diantaranya adalah :                            1. Teknik manajemen proyek, yaitu CPM (Critical
    1. HIPO diagram                                        Path Method) dan PERT (Program Evaluation and
    2. Data flow diagram                                   Review Technique). Teknik ini digunakan untuk
    3. Structured chart                                    penjadwalan proyek
    4. SADT diagram                                        2. Teknik untuk menemukan fakta (Fact finding
    5. Warnier / Orr diagram                               technique), yaitu teknik yang dapat digunakan
    6. Jackson’s diagram                                   untuk mengumpulkan data dan menemukan fakta-
                                                           fakta dalam kegiatan mempelajari sistem yang ada.
    Beberapa alat berbentuk grafik yang sifatnya           Teknik ini diantaranya adalah
    umum, yaitu dapat digunakan disemua metodologi         - Wawancara (Interview)
    yang ada. Alat-alat ini berupa suatu bagan,            - Persiapan yang dilakukan :
    diantaranya :                                          - buat janji pertemuan
    Bagan untuk menggambarkan aktivitas (activity          - pastikan orang yang akan diwawancarai
    charting) :                                            - pokok permasalahan
    a. Bagan alir sistem (System Flowchart)                - Pada saat wawancara yang perlu diperhatikan :
    b. Bagan alir program (Program Flowchart)              - Siapa yang akan diwawancarai
    - Bagan alir logika program (Program logic             - Pokok permasalahan
    Flowchart)                                             - Tanggapan
    - Bagan alir program komputer (Detailed computer       - Kapan akan bertemu kembali
    program Flowchart)                                     - Observasi (Observation)
    c. Bagan alir kerta kerja (Paperwork Flowchart)        - Daftar pertanyaan (Questionaires)
    atau disebut juga Bagan alir formulir                  - Pengumpulan Sampel (Sampling)
    d. Bagan alir hubungan database (Database
    relationship Flowchart)
    e. Bagan alir proses (Process Flowchart)
    f. Gant chart
PENG-KEMBANGAN TEKNIK SISTEM
   3. Teknik analisis biaya/manfaat (Cost                  Tahapan pelaksanaan kegiatan ;
    Effectiveness Analysis atau Cost Benefit Analysis)       - merencanakan rapat
    adalah suatu teknik yang digunakan untuk                 - menjalankan rapat
    menghitung biaya yang berhubungan dengan                 - menindaklanjuti hasil rapat
    pengembangan sistem informasi seperti ;
    - biaya pengadaan
    - biaya persiapan                                       5. Teknik Inspeksi / Walkthrough
    - biaya proyek                                           Proses dari analisis dan desain sistem harus
    - biaya operasi                                          diawasi. Pengawasan ini dapat dilakukan dengan
    serta manfaat yang didapat dari sistem informasi         cara memverifikasi hasil dari setiap tahap
    seperti ;                                                pengembangan sistem. Verifikasi hasil kerja secara
    - manfaat mengurangi biaya                               formal dengan Inspeksi (inspection) sedangkan
    - manfaat mengurangi kesalahan                           yang tidak formal disebut Walkthrough.
    - manfaat meningkatkan kecepatan aktivitas               Penyebab kegagalan pengembangan sistem :
    - manfaat meningkatkan perencanaan dan                   1. Kurangnya penyesuaian pengembangan sistem
    pengendalian manajemen                                   2. Kelalaian menetapkan kebutuhan pemakai dan
    4. Teknik untuk menjalankan rapat                        melibatkan pemakai
    Tujuan dari rapat dalam pengembangan sistem              3. Kurang sempurnanya evaluasi kualitas dan
    diantaranya adalah untuk ;                               analisis biaya
    - mendefinisikan masalah                                 4. Adanya kerusakan dan kesalahan rancangan
    - mengumpulkan ide-ide                                   5. Penggunaan teknologi komputer dan perangkat
    - memecahkan permasalahan-permasalahan                   lunak yg tidak direncanakan dan pemasangan
    - menyelesaikan konflik-konflik yang terjadi             teknologi tidak sesuai
    - menganalisis kemajuan proyek                           6. Pengembangan sistem yang tidak dapat
    - mengumpulkan data atau fakta                           dipelihara
    - perundingan-perundingan                                7. Implementasi yang direncanakan dilaksanakan
                                                             kurang baik
PILIHAN GANDA
   1. Apa yang dimaksud dengan teknik sistem?      4.Sebutkan penggunaan Teknik Sistem dalam
                                                        Pengembangan Sistem. Analisis Sistem Desain
A. alat yang digunakan dalam analisis, desain dan       Sistem Implementasi Sistem Menggunakan teknik
     dokumentasi hubungan antar sistem dan sub          sistem apa sajakah untuk melakukan pengujian
     sistem.                                            ketaatan?
B. Teknik-teknik dalam proses sistem                A. High-level System Flowchart, sistem flowchart yang
C. Alat untuk dokumentasi                                penggambarannya sangat umum dan memberikan
                                                         gambaran sekilas mengenai sistem
D. Hubungan sub sistem dan Sistem
                                                    B. input-process-output (IPO) hierarchy plus input-
Jawabannya : A                                           process-output (HIPO) logical data flow diagrams
2.Teknik Sistem biasanya digunakan oleh…                 (DFD).

A. Akuntan    C. Finance                            C. Intermediate-level System Flowchart

B. Manajer    D. Direktur                           D. Intermediate-level System Flowchart

Jawabannya : A                                      Jawabannya : B

3. Teknik sistem apa yang digunakan sebagai alat    5. Apa yang dimaksud dengan kertas kerja
     dokumentsi?                                    A. Catatan yang dibuat dan disimpan oleh auditor dari
    A. Flowchart sistem                                 hasil pengujian yang dilakukan, informasi yang
                                                        diperoleh, dan kesimpulan yang dibuat selama
    B. program flowcharts decision tables               pekerjaan audit.
    C. Data Flow Diagram                            B. Analisis Sistem melibatkan pengumpulan dan
                                                        pengorganisasian fakta
    D. Use Case
                                                    C. Teknik sistem merupakan alat yang digunakan dalam
    Jawabannya : B                                      menganalisis, merancang, dan mendokumentasikan
                                                        sistem dan sub-sub sistem yang berkaitan.
                                                    D. Perancangan berkaitan dengan perancangan sistem
                                                        informasi
                                                        Jawabannya : A
SOAL ESSAY
   Soal-soal :                                                             JAWABAN
    1. Coba sebutkan salah satu tehnik yang digunakan untuk                  1. Salah satu teknik yang digunakan untuk pengembangan sistem
    pengembangan sistem ?                                                    diantaranya :
    2. Terdapat 2 pendekatan dasar dalam aplikasi piutang dagang,            Teknik manajemen proyek, yaitu CPM (Critical Path Method) dan
    sebutkan dan berikan contohnya!                                          PERT (Program Evaluation and Review Technique). Teknik ini
    3. Jelaskan pengertian pengembangan Sistem!                              digunakan untuk penjadwalan proyek
    4. Sebutkan 3 prinsip-prinsip dalam pengembangan sistem?                 2. ada 2 pendekatan dasar dalam aplikasi piutang dagang yaitu :
    5. Apa-apa saja yang termasuk arus transaksi dalam piutang dagang,       a. Pemrosesan akun terbuka: dibuatkan catatan terpisah untuk setiap
    sebutkan!                                                                faktur pelanggan. Pada saat nota pengiriman uang diterima,
                                                                             dicocokkan ke faktur-faktur yang belum dilunasi.
                                                                             b. Pemrosesan saldo: nota-nota pelanggan dbebankan ke saldo total
                                                                             piutang pelanggan dan bukan ke faktur-faktur pelanggan.
                                                                             3. Pengembangan sistem dapat didefinisikan sebagai serangkaian
                                                                             aktivitas yang dilaksanakan oleh profesional dan pemakai sistem
                                                                             informasi untuk mengembangkan dan mengimplementasikan sistem
                                                                             informasi.
                                                                             4. Ada beberapa prinsip-prinsip dalam pengembangan sistem 3
                                                                             diantaranya antara lain adalah
                                                                             1. Sistem yang dikembangkan adalah untuk manajemen
                                                                             2. Sistem yang dikembangkan adalah investasi modal yang besar
                                                                             Maka setiap investasi modal harus mempertimbangkan 2 hal berikut
                                                                             ini :
                                                                             - Semua alternatif yang ada harus diinvestigasikan
                                                                             - Investasi yang terbaik harus bernilai
                                                                             3. Sistem yang dikembangkan memerlukan orang yang terdidik
                                                                             5. Arus Transaksi dalam Piutang Dagang antara lain adalah
                                                                             a. Penerimaan Kas
                                                                             b. Penagihan
                                                                             c. Piutang Dagang
                                                                             d. Kredit
                                                                             e. Buku Besar

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Akuntansi Kewajiban PEMDA
Akuntansi Kewajiban PEMDAAkuntansi Kewajiban PEMDA
Akuntansi Kewajiban PEMDAMahyuni Bjm
 
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah
Sistem Akuntansi Pemerintah DaerahSistem Akuntansi Pemerintah Daerah
Sistem Akuntansi Pemerintah DaerahSujatmiko Wibowo
 
Akuntansi biaya _ semester III
Akuntansi biaya _ semester IIIAkuntansi biaya _ semester III
Akuntansi biaya _ semester IIIhasril ariel
 
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya Mandiri Sekuritas
 
Perencanaan sektor publik
Perencanaan sektor publikPerencanaan sektor publik
Perencanaan sektor publikRini Pakpahan
 
Akuntansi Pembiayaan PEMDA
Akuntansi Pembiayaan PEMDAAkuntansi Pembiayaan PEMDA
Akuntansi Pembiayaan PEMDAMahyuni Bjm
 
Akuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDA
Akuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDAAkuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDA
Akuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDAMahyuni Bjm
 
Rangkuman Materi Akuntansi Keuangan Menengah Kas dan Piutang (Cash and Receiv...
Rangkuman Materi Akuntansi Keuangan Menengah Kas dan Piutang (Cash and Receiv...Rangkuman Materi Akuntansi Keuangan Menengah Kas dan Piutang (Cash and Receiv...
Rangkuman Materi Akuntansi Keuangan Menengah Kas dan Piutang (Cash and Receiv...Muhammad Rafi Kambara
 
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2iyandri tiluk wahyono
 
Sistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah Pusat
Sistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah PusatSistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah Pusat
Sistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah PusatSujatmiko Wibowo
 
konsep dasar sistem informasi akuntansi
konsep dasar sistem informasi akuntansikonsep dasar sistem informasi akuntansi
konsep dasar sistem informasi akuntansiajengkartikasari
 
Ch07 - accounting intermediate - IND
Ch07 - accounting intermediate - INDCh07 - accounting intermediate - IND
Ch07 - accounting intermediate - INDMaiya Maiya
 

La actualidad más candente (20)

Akuntansi Kewajiban PEMDA
Akuntansi Kewajiban PEMDAAkuntansi Kewajiban PEMDA
Akuntansi Kewajiban PEMDA
 
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah
Sistem Akuntansi Pemerintah DaerahSistem Akuntansi Pemerintah Daerah
Sistem Akuntansi Pemerintah Daerah
 
Sistem Akuntansi Biaya
Sistem Akuntansi BiayaSistem Akuntansi Biaya
Sistem Akuntansi Biaya
 
Sistem Akuntansi Biaya
Sistem Akuntansi BiayaSistem Akuntansi Biaya
Sistem Akuntansi Biaya
 
Akuntansi biaya _ semester III
Akuntansi biaya _ semester IIIAkuntansi biaya _ semester III
Akuntansi biaya _ semester III
 
04.sapd pembiayaan
04.sapd pembiayaan04.sapd pembiayaan
04.sapd pembiayaan
 
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
 
Perencanaan sektor publik
Perencanaan sektor publikPerencanaan sektor publik
Perencanaan sektor publik
 
Soal jawab akuntansi lanjutan 2
Soal jawab akuntansi lanjutan 2Soal jawab akuntansi lanjutan 2
Soal jawab akuntansi lanjutan 2
 
Akuntansi Pembiayaan PEMDA
Akuntansi Pembiayaan PEMDAAkuntansi Pembiayaan PEMDA
Akuntansi Pembiayaan PEMDA
 
Akuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDA
Akuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDAAkuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDA
Akuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDA
 
Rangkuman Materi Akuntansi Keuangan Menengah Kas dan Piutang (Cash and Receiv...
Rangkuman Materi Akuntansi Keuangan Menengah Kas dan Piutang (Cash and Receiv...Rangkuman Materi Akuntansi Keuangan Menengah Kas dan Piutang (Cash and Receiv...
Rangkuman Materi Akuntansi Keuangan Menengah Kas dan Piutang (Cash and Receiv...
 
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
Revenue ( Pengakuan Pendapatan ) Bag 2
 
Sistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah Pusat
Sistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah PusatSistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah Pusat
Sistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah Pusat
 
Pengakuan Pendapatan
Pengakuan PendapatanPengakuan Pendapatan
Pengakuan Pendapatan
 
Latihan soal akuntansi lanjutan 1
Latihan soal akuntansi lanjutan 1Latihan soal akuntansi lanjutan 1
Latihan soal akuntansi lanjutan 1
 
SESI 1 Akuntansi Manajemen.ppt
SESI 1 Akuntansi Manajemen.pptSESI 1 Akuntansi Manajemen.ppt
SESI 1 Akuntansi Manajemen.ppt
 
Subsequent events
Subsequent eventsSubsequent events
Subsequent events
 
konsep dasar sistem informasi akuntansi
konsep dasar sistem informasi akuntansikonsep dasar sistem informasi akuntansi
konsep dasar sistem informasi akuntansi
 
Ch07 - accounting intermediate - IND
Ch07 - accounting intermediate - INDCh07 - accounting intermediate - IND
Ch07 - accounting intermediate - IND
 

Destacado

Matakuliah sistem informasi akuntansi
Matakuliah sistem informasi akuntansiMatakuliah sistem informasi akuntansi
Matakuliah sistem informasi akuntansimariateressa
 
Bagan alir atau flowchart bahan bacaan
Bagan alir atau flowchart   bahan bacaanBagan alir atau flowchart   bahan bacaan
Bagan alir atau flowchart bahan bacaanAmos Nommensen
 
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN KAS STUDI KASU...
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN KAS STUDI KASU...ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN KAS STUDI KASU...
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN KAS STUDI KASU...elysaandelany
 
Sistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi AkuntansiSistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi Akuntansiawalalghali
 
Sistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi AkuntansiSistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi Akuntansisujud dermawan
 
Propagandas televisivas do minuto consciente
Propagandas televisivas do minuto conscientePropagandas televisivas do minuto consciente
Propagandas televisivas do minuto conscientegrupoestudospublicitarios
 
Matakuliah sistem informasi akuntansi
Matakuliah sistem informasi akuntansiMatakuliah sistem informasi akuntansi
Matakuliah sistem informasi akuntansimariateressa
 
Sistem informasi akuntansi
Sistem informasi akuntansiSistem informasi akuntansi
Sistem informasi akuntansidonasiilmu
 
Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2
Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2
Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2Khoirul Faiz
 
Matakuliah sistem informasi akuntansi
Matakuliah sistem informasi akuntansiMatakuliah sistem informasi akuntansi
Matakuliah sistem informasi akuntansimariateressa
 
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM AKTIVITAS-AKTIVITAS PERUSAHAAN
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM AKTIVITAS-AKTIVITAS PERUSAHAANSISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM AKTIVITAS-AKTIVITAS PERUSAHAAN
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM AKTIVITAS-AKTIVITAS PERUSAHAANKartika Dwi Rachmawati
 
Sistem informasi akuntansi pembelian
Sistem informasi akuntansi pembelianSistem informasi akuntansi pembelian
Sistem informasi akuntansi pembelianbemzsoe
 
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi ManajemenPengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi ManajemenRahmi Septhianingrum
 
Bab 6 Dokumentasi Sistem Informasi Akuntansi_Flowchart
Bab 6   Dokumentasi Sistem Informasi Akuntansi_FlowchartBab 6   Dokumentasi Sistem Informasi Akuntansi_Flowchart
Bab 6 Dokumentasi Sistem Informasi Akuntansi_FlowchartBudianto Budie
 
Perancangan dan Analisa Sistem
Perancangan dan Analisa SistemPerancangan dan Analisa Sistem
Perancangan dan Analisa Sistemguestb7aaaf1e
 

Destacado (20)

Matakuliah sistem informasi akuntansi
Matakuliah sistem informasi akuntansiMatakuliah sistem informasi akuntansi
Matakuliah sistem informasi akuntansi
 
LATIHAN SOAL SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA)
LATIHAN SOAL SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA)LATIHAN SOAL SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA)
LATIHAN SOAL SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA)
 
Bagan alir atau flowchart bahan bacaan
Bagan alir atau flowchart   bahan bacaanBagan alir atau flowchart   bahan bacaan
Bagan alir atau flowchart bahan bacaan
 
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN KAS STUDI KASU...
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN KAS STUDI KASU...ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN KAS STUDI KASU...
ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN KAS STUDI KASU...
 
Sistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi AkuntansiSistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi Akuntansi
 
Sistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi AkuntansiSistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi Akuntansi
 
Propagandas televisivas do minuto consciente
Propagandas televisivas do minuto conscientePropagandas televisivas do minuto consciente
Propagandas televisivas do minuto consciente
 
Matakuliah sistem informasi akuntansi
Matakuliah sistem informasi akuntansiMatakuliah sistem informasi akuntansi
Matakuliah sistem informasi akuntansi
 
Sistem informasi akuntansi
Sistem informasi akuntansiSistem informasi akuntansi
Sistem informasi akuntansi
 
Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2
Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2
Latihan soal konsep sistem informasi pertemuan minggu ke 2
 
Matakuliah sistem informasi akuntansi
Matakuliah sistem informasi akuntansiMatakuliah sistem informasi akuntansi
Matakuliah sistem informasi akuntansi
 
Proses pengembangan sistem informasi akuntansi
Proses pengembangan sistem informasi akuntansiProses pengembangan sistem informasi akuntansi
Proses pengembangan sistem informasi akuntansi
 
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM AKTIVITAS-AKTIVITAS PERUSAHAAN
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM AKTIVITAS-AKTIVITAS PERUSAHAANSISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM AKTIVITAS-AKTIVITAS PERUSAHAAN
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DALAM AKTIVITAS-AKTIVITAS PERUSAHAAN
 
Sistem informasi akuntansi pembelian
Sistem informasi akuntansi pembelianSistem informasi akuntansi pembelian
Sistem informasi akuntansi pembelian
 
Flow chart aktiva tetap
Flow chart aktiva tetapFlow chart aktiva tetap
Flow chart aktiva tetap
 
Sistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi AkuntansiSistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi Akuntansi
 
Soal jawaban-bab-1-17
Soal jawaban-bab-1-17Soal jawaban-bab-1-17
Soal jawaban-bab-1-17
 
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi ManajemenPengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
 
Bab 6 Dokumentasi Sistem Informasi Akuntansi_Flowchart
Bab 6   Dokumentasi Sistem Informasi Akuntansi_FlowchartBab 6   Dokumentasi Sistem Informasi Akuntansi_Flowchart
Bab 6 Dokumentasi Sistem Informasi Akuntansi_Flowchart
 
Perancangan dan Analisa Sistem
Perancangan dan Analisa SistemPerancangan dan Analisa Sistem
Perancangan dan Analisa Sistem
 

Similar a Sistem informasi akuntansi

11, si & pi,mislia, hapzi ali, si iklus produksi, sistem informasi siklu...
11, si & pi,mislia, hapzi ali, si iklus produksi,  sistem informasi siklu...11, si & pi,mislia, hapzi ali, si iklus produksi,  sistem informasi siklu...
11, si & pi,mislia, hapzi ali, si iklus produksi, sistem informasi siklu...Mislia lia
 
Sipi, mayanih, prof. hapzi ali, siklus produksi dan implementasinya, universi...
Sipi, mayanih, prof. hapzi ali, siklus produksi dan implementasinya, universi...Sipi, mayanih, prof. hapzi ali, siklus produksi dan implementasinya, universi...
Sipi, mayanih, prof. hapzi ali, siklus produksi dan implementasinya, universi...MAYANIH
 
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdfJawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdfADE NURZEN
 
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, Siklus Produksi, Sistem informa...
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, Siklus Produksi,  Sistem informa...Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, Siklus Produksi,  Sistem informa...
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, Siklus Produksi, Sistem informa...WINDAYANI RAJAGUKGUK
 
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...
Si pi,  fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...Si pi,  fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...Fazril Azi
 
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...JEMMY ESROM SERANG
 
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...Fazril Azi
 
Si&pi,wendi, hapzi ali, siklus produksi dan sistem informasi produksi, un...
Si&pi,wendi, hapzi ali, siklus produksi dan sistem informasi produksi, un...Si&pi,wendi, hapzi ali, siklus produksi dan sistem informasi produksi, un...
Si&pi,wendi, hapzi ali, siklus produksi dan sistem informasi produksi, un...wendi_bppk
 
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...yohana premavari
 
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...yohana premavari
 
12 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Prose...
12 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Prose...12 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Prose...
12 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Prose...yohana premavari
 
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...Ryan Julian
 
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS: PRODUKSI SISTEM INFORMASI...
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS: PRODUKSI SISTEM INFORMASI...Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS: PRODUKSI SISTEM INFORMASI...
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS: PRODUKSI SISTEM INFORMASI...MuhammadFadhly6
 
11. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Siklus Produksi
11. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Siklus Produksi11. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Siklus Produksi
11. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Siklus ProduksiShalsabillaDMutiara
 
10. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran, Pembelian dan Pe...
10. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali,  Siklus Pengeluaran, Pembelian dan Pe...10. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali,  Siklus Pengeluaran, Pembelian dan Pe...
10. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran, Pembelian dan Pe...ShalsabillaDMutiara
 
Sistem informasi siklus produksi dan penggajian
Sistem informasi siklus produksi dan penggajianSistem informasi siklus produksi dan penggajian
Sistem informasi siklus produksi dan penggajianUlmi_Kalsum
 
Sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
Sistem informasi akuntansi   siklus pendapatan dan siklus pengeluaranSistem informasi akuntansi   siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
Sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan siklus pengeluaranUlmi_Kalsum
 
11, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus produksi, sistem informasi ...
11, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus produksi,  sistem informasi ...11, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus produksi,  sistem informasi ...
11, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus produksi, sistem informasi ...delviavamela
 
Si pi 11, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, siklus produksi dan sistem infor...
Si pi 11, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, siklus produksi dan sistem infor...Si pi 11, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, siklus produksi dan sistem infor...
Si pi 11, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, siklus produksi dan sistem infor...Lia Sapoean
 
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus produksi, universitas mercu buana, ...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus produksi, universitas mercu buana, ...Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus produksi, universitas mercu buana, ...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus produksi, universitas mercu buana, ...Dian Andriani
 

Similar a Sistem informasi akuntansi (20)

11, si & pi,mislia, hapzi ali, si iklus produksi, sistem informasi siklu...
11, si & pi,mislia, hapzi ali, si iklus produksi,  sistem informasi siklu...11, si & pi,mislia, hapzi ali, si iklus produksi,  sistem informasi siklu...
11, si & pi,mislia, hapzi ali, si iklus produksi, sistem informasi siklu...
 
Sipi, mayanih, prof. hapzi ali, siklus produksi dan implementasinya, universi...
Sipi, mayanih, prof. hapzi ali, siklus produksi dan implementasinya, universi...Sipi, mayanih, prof. hapzi ali, siklus produksi dan implementasinya, universi...
Sipi, mayanih, prof. hapzi ali, siklus produksi dan implementasinya, universi...
 
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdfJawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
Jawaban kuis audit ade nurzen.universitas mercubuana,2017pdf
 
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, Siklus Produksi, Sistem informa...
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, Siklus Produksi,  Sistem informa...Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, Siklus Produksi,  Sistem informa...
Sipi, windayani rajagukguk, hapzi ali, 2018, Siklus Produksi, Sistem informa...
 
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...
Si pi,  fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...Si pi,  fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, sistem informasi dan pengendalian inte...
 
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
12 si pi, jemmy esrom serang, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas pro...
 
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...
Si pi, fazril azi nugraha, hapzi ali, siklus proses bisnis review atas proses...
 
Si&pi,wendi, hapzi ali, siklus produksi dan sistem informasi produksi, un...
Si&pi,wendi, hapzi ali, siklus produksi dan sistem informasi produksi, un...Si&pi,wendi, hapzi ali, siklus produksi dan sistem informasi produksi, un...
Si&pi,wendi, hapzi ali, siklus produksi dan sistem informasi produksi, un...
 
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...
 
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...
SI - PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Proses...
 
12 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Prose...
12 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Prose...12 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Prose...
12 SI-PI, Yohana Premavari, Hapzi Ali, Siklus Proses Bisnis Review Atas Prose...
 
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...
SI&PI, RYAN JULIAN, HAPZI ALI, SIKLUS PENGELUARAN, PEMBELIAN DAN PEMBAYARAN K...
 
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS: PRODUKSI SISTEM INFORMASI...
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS: PRODUKSI SISTEM INFORMASI...Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS: PRODUKSI SISTEM INFORMASI...
Sipi, m.fadhly, hapzi ali,mercu buana,2018. SIKLUS: PRODUKSI SISTEM INFORMASI...
 
11. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Siklus Produksi
11. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Siklus Produksi11. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Siklus Produksi
11. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Sistem Informasi Siklus Produksi
 
10. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran, Pembelian dan Pe...
10. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali,  Siklus Pengeluaran, Pembelian dan Pe...10. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali,  Siklus Pengeluaran, Pembelian dan Pe...
10. SI&PI, Shalsabilla Desi, Hapzi Ali, Siklus Pengeluaran, Pembelian dan Pe...
 
Sistem informasi siklus produksi dan penggajian
Sistem informasi siklus produksi dan penggajianSistem informasi siklus produksi dan penggajian
Sistem informasi siklus produksi dan penggajian
 
Sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
Sistem informasi akuntansi   siklus pendapatan dan siklus pengeluaranSistem informasi akuntansi   siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
Sistem informasi akuntansi siklus pendapatan dan siklus pengeluaran
 
11, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus produksi, sistem informasi ...
11, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus produksi,  sistem informasi ...11, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus produksi,  sistem informasi ...
11, si & pi delvia vamela, hapzi ali, siklus produksi, sistem informasi ...
 
Si pi 11, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, siklus produksi dan sistem infor...
Si pi 11, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, siklus produksi dan sistem infor...Si pi 11, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, siklus produksi dan sistem infor...
Si pi 11, nurul hidayati yuliani, hapzi ali, siklus produksi dan sistem infor...
 
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus produksi, universitas mercu buana, ...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus produksi, universitas mercu buana, ...Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus produksi, universitas mercu buana, ...
Si & pi, dian andriani, hapzi ali, siklus produksi, universitas mercu buana, ...
 

Sistem informasi akuntansi

  • 1. SISTEM INFORMASI AKUNTANSI Minggu ke 5 Universitas Gunadarma
  • 2. SIKLUS PENDAPATAN DAN PENGELUARAN
  • 3. PIUTANG DAGANG  Sistem Piutang dagang Piutang dagang adalah sejumlah nilai yang menjadi hak perusahaan sebagai akibat dari timbulnya transaksi penjualan secara kredit. Terdapat 2 pendekatan dasar dalam aplikasi piutang dagang yaitu a. Pemrosesan akun terbuka: dibuatkan catatan terpisah untuk setiap faktur pelanggan. Pada saat nota pengiriman uang diterima, dicocokkan ke faktur-faktur yang belum dilunasi. b. Pemrosesan saldo: nota-nota pelanggan dbebankan ke saldo total piutang pelanggan dan bukan ke faktur-faktur pelanggan.
  • 4. APLIASI - APLIKASI SIKLUS PENDAPATAN bisnis Siklus pendapatan adalah rangkaian aktivitas dan kegiatan pemrosesan informasi terkait yang terus berulang dengan menyediakan barang dan jasa ke para pelanggan dan menagih kas sebagai pembayaran dari penjualan-penjualan tersebut.
  • 5. APLIKASI – APLIKASI PENGELUARAN
  • 6. SIKLUS PENGELUARAN  Pembelian Sentralisasi, dengan pendekatan ini maka pembelian dapat memperoleh diskon atau potongan yang besar, posisi pasar yang lebih kuat, pengendalian persediaan yang lebih baik dan spesialisasi pembeli. Desentralisasi, dengan metode ini maka akan dapat meningkatkan tanggungjawab masing- masing pelaksana pembelian
  • 7. SOAL  SOAL-SOAL PILIHAN GANDA  SOAL-SOAL ESSAY 1. Manakah yang bukan merupakan siklus pemrosesan 1. Bagaimana proses kerja sistem informasi akuntansi ? transaksi? 2. Apa pengertian dari sistem ? a. siklus pembelian c. siklus produksi 3. Sebutkan macam-macam siklus pemrosesan b. siklus keuangan d. siklus pendapatan transaksi ! JAWAB: A 4. Sistem tata buku apa yang berasal dari amerika ? 2. Dibawah ini orang italy yang memperkenal kan sistem 5. Sebutkan macam-macam akuntansi financial pembukuan berpasangan adalah a. Robert van persie c. Luca Paciolo JAWABAN b. Luca Tony d. Luca Modric 1. Mencatat dan melaporkan informasi keuangan yang JAWAB : C terdiri atas dokumen bukti transaksi, alat-alat pencatatan, 3. Dibawah ini yang bukanIstilah Sistem informasi laporan dan prosedur yang digunakan perusahaan untuk akuntansi dalam teknolog mencatat transaksi-transaksi serta melaporkan hasilnya . informasi 2. Sistem adalah kumpulan sumber daya yang a. business continuity management c. business process berhubungan untuk mencapai tujuan tertentu improvement 3. - Siklus pendapatan b. Social Networking d. e-business - Siklus pengeluaran JAWAB : B - Siklus keuangan 4. Manakah dibawah ini kejadian yang termasuk dalam - Siklus produksi siklus pemrosesan transaksi pendapatan? 4. Sistem Anglo- Saxon2. a. Kejadian-kejadian yang berkaitan dengan 5. - Auntansi Biaya (cost Accounting) pendistribusian barang dan jasa - Akuntansi anggaran b. Kejadian-kejadian yang berkaitan dengan perolehan - Akuntansi pajak (tax accounting) barang dan jasa - Pemeriksaan akuntansi (auditing) c. Kejadian-kejadian yang berkaitan dengan peroleh & manajemen dana, modal, juga kas. d.Kejadian-kejadian yang berkaitan dengan pengubahan sumberdaya JAWAB : A 5. Dimakah ditemukan catatan akuntansi tertua ? a. Eropa c. Asia b. Babylonia d. Cina JAWAB: B
  • 8. MINGGU KE 6  Aplikasi Siklus keuangan Laporan Keuangan Laporan keuangan yang dihasilkan oleh sistem buku umum dapat diklasifikasikan sebagai analisis buku besar umum, laporan keuangan, dan laporan manajerial.
  • 9. SIKLUS KEUANGAN  Akuntansi pada dasarnya terdiri dari tiga proses aktivitas, yaitu : mengidentifikasi, mencatat dan mengkomunikasikan kejadian ekonomi dari sebuah organisasi atau perusahaan. Proses pertama adalah identifikasi, yaitu aktivitas memilih kegiatan yang termasuk kegiatan ekonomi. Proses kedua adalah pencatatan, yaitu semua kejadian ekonomi tersebut dicatat untuk menyediakan sejarah dari kegiatan keuangan dari organisasi tersebut. Proses ketiga adalah komunikasi, yaitu informasi yang telah didapat dari identifikasi dan pencatatan tidak akan berguna bila tidak dikomunikasikan, informasi ini dikomunikasikan melalui persiapan dan distribusi dari laporan akuntansi, yang paling umum disebut laporan keuangan.Siklus akuntansi adalah tahapan kegiatan yang dilalui dalam melaksanakan kegiatan akuntansi.
  • 10. SIKLUS PRODUKSI  Aktivitas Siklus Produksi Siklus Produksi adalah rangkaian aktivitas bisnis dan operasi pemrosesan data terkait yang terus terjadi yang berkaitan dengan pembuatan produk. - Aktivitas-Aktivitas Siklus Produksi • Informasi akuntansi biaya yang akurat dan tepat waktu merupakan input penting dalam keputusan mengenai hal-hal berikut ini : • Bauran produk • Penetapan harga produk • Alokasi dan perencanaan sumber daya (contoh apakah membuat atau membeli) • Manajemen Biaya • Ada empat aktivitas dasar dalam siklus produksi : • Perancangan Produk • Perencanaan dan Penjadwalan • Operasi Produksi • Akuntansi Biaya
  • 11. PERANCANGAN PRODUK  Perancangan Produk (Aktivitas 1)  • Fungsi kedua dari SIA dirancang dengan baik adalah • Langkah pertama dalam siklus produksi adalah Perancangan untuk memberikan pengendalian yang cukup untuk produk. memastikan bahwa tujuan-tujuan tersebut terpenuhi : • Tujuan aktivitas ini adalah untuk merancang sebuah produk yang 1. Semua produksi dan perolehan aktiva tetap diotorisasi memenugi permintaan dalam hal kualitas, ketahanan, dan fungsi, dan dengan baik. secara simultan meminimalkan biaya produksi. 2. Persediaan barang dalam proses dan aktiva tetap Perencanaan dan Penjadwalan (aktivitas 2) dijaga keamanannya. • Langkah kedua dalam siklus produksi adalah perencanaan dan 3. Semua transaksi siklus produksi yang valid dan sah penjadwalan. akan dicatat. • Tujuan dari langkah ini adalah mengembangkan rencana produksi yang cukup efisien untuk memenuhi pesanan yang ada dan • Apakah ancaman-ancamannya ? mengantisipasi permintaan jangka pendek tanpa menimbulkan – Transaksi yang tidak diotorisasi kelebihan persediaan barang jadi. – Pencurian atau pengrusakan persediaan dan aktiva Operasi Produksi (Aktivitas 3) tetap • Computer-Integrated Manufacturing (CIM) adalah penggunaan – Kesalahan pencatatan dan posting berbagai bentuk TI dalam proses produksi, seperti robot dan mesin – Kehilangan data yang dikendalikan oleh kompute, untuk mengurangi biaya produksi. – Masalah tidak efisien dan pengendalian kualitas • Setiap perusahaan membutuhkan data mengenai 4 segi berikut ini • Apakah prosedur pengendalian itu ? dari operasi produksinya : – Ramalan penjualan yang akurat dan catatan 1. Bahan baku yang digunakan persediaan 2. Jam tenaga kerja yang digunakan – Otorisasi produksi 3. Operasi mesin yang dilakukan – Larangan akses ke program perencanaan produksi 4. Serta biaya overhead produksi lainnya yang terjadi dan ke dokumen pesanan produksi yang kosong Akuntansi Biaya (Aktivitas 4) – Tinjauan dan persetujuan biaya aktiva modal • Langkah terakhir dalam siklus produksi adalah akuntansi biaya. Kebutuhan Informasi dan Prosedur • Fungsi ketiga dari SIA adalah untuk memberikan  • Apakah tiga tujuan dasar dari sistem akuntansi biaya itu ? informasi yang berguna untuk mengambilan keputusan. 1. Untuk memberikan informasi untuk perencanaan, pengendalian, • Dalam siklus produksi, informasi biaya adalah dan penilaian kinerja dari operasi produksi dibutuhkan oleh para pemakai internal dan eksternal. 2. Memberikan data biaya yang akurat mengenai produk untuk • Tradisional, kebanyakan sistem akuntansi biaya digunakan dalam menetapkan harga serta keputusan bauran produk. awalnya telah didesain untuk memenuhi permintaan 3. Mengumpulkan dan memproses informasi yang digunakan untuk pelaporan keuangan. menghitung persediaan serta nilai harga pokok penjualan yang muncul di laporan keuangan perusahaan. Pengendalian: Tujuan, Ancaman, dan Prosedur
  • 12. SOAL PILIHAN GANDA 4. Suatu organisasi yang melakukan aktivitas ekonomi dan 1.Siklus yang berkaitan dengan pengubahan sumber daya betujuan untuk menghasilkan keuntungan adalah menjadi barang dan jasa adalah pengertian dari : A. Siklus pengeluaran C. Siklus Produksi A. Organisasi bisnis C. Sistem Organisasi B. Siklus Keuangan D. Siklus pendapatan B. Organisasi umum D. Organisasi khusus Jawabannya : C Jawabannya : A 2.Siklus keuangan adalah… 5. Kejadian-kejadian yang berkaitan dengan pendistribusian A. Siklus yang berkaitan dengan pengubahan sumber daya barang dan jasa dari entitas-entitas lain dan pengumpulan menjadi barang pembayaran-pembayaran yang berkaitan. B. Siklus yang berkaitan dengan perolehan barang dan jasa A. Siklus pengeluaran C. Siklus produksi C. Siklus yang berkaitan dengan Pendistribusian barang dan B. Siklus keuangan D. Siklus pendapatan jasa Jawabannya : D D. Siklus yang berkaitan dengan dana modal Jawabannya : D 3.Kejadian-kejadian yang berkaitan dengan perolehan barang dan jasa dari entitas-entitas lain dan pelunasan kewajiban- kewajiban yang berkaitan disebut… A. Siklus pengeluaran C. Siklus produksi B. Siklus keuangan D. Siklus pendapatan Jawabannya : A
  • 13. SOAL ESSAY 1.Apa yang dimaksud dengan Sistem Informasi Akuntansi ?  Jawabannya : 2.Apa yang dimaksud dengan Sistem Informasi ? 1.Sistem Informasi Akuntansi adalah serangkain prosedur mengumpulkan data,memproses berbagai transaksi keuangan 3.Apa yang dimaksud dengan Organisasi bisnis ? dan transaksi non keuangan yang secara langsung mempengaruhi pemrosesan transaksi keuangan menjadi 4.Sebutkan tujuan Sistem Informasi Akuntansi ? informasi dan didistribusikan ke para pengguna sehingga dapat digunakan dalam proses pengambilan keputusan sehingga bisa 5.Apa perbedaan Sistem Informasi Akuntansi dengan Sistem dilakukan kontrol secara tepat terhadap aset organisasi Informasi Manajemen? /perusahaan. 2.Kumpulan perangkat keras dan perangkat lunak yang dirancang untuk mengolah data kedalam bentuk informasi yang berguna. 3.Suatu organisasi yang melakukan aktivitas ekonomi dan bertujuan untuk menghasilkan keuntungan. 4.Tujuan penyusunan sistem informasi akuntansi adalah sama dengan tujuan penyusunan sistem akuntansi antara lain : a. Untuk menyediakan informasi bagi pengelola kegiatan usaha baru. b. Untuk memperbaiki informasi yang dihasilkan oleh sistem yang sudah ada, baik mengenai mutu, Ketepatan penyajian maupun struktur informasi c. Untuk memperbaiki pengendalian akuntansi & pengecekan intern, yaitu untuk memperbaiki tingkat keandalan (realibility) informasi akuntansi dan untuk menyediakan catatan lengkap mengenai pertanggung jawaban dan perlindungan kekayaan perusahaan. d. Untuk mengurangi biaya klerikal dalam penyeleng-garaan catatan akuntansi. 5.Perbedaan SIA dan SIM : SIA : Mengumpulkanmengklasifikasikan,memproses,menganalisa dan mengkomunikasikan informasi keuangan sedng. SIM : Mengumpulkan mengklasifikasikan,memproses,menganalisa dan mengkomunikasikan semua tipe informasi.
  • 14. MINGGU KE 7  PENGEMBANGAN SISTEM Pengembangan Sistem dapat berarti menyusun suatu sistem yg baru untuk menggantikan sistem yg lama secara keseluruhan atau memperbaiki sistem yg telah ada. Perlunya Pengembangan Sistem Sistem lama yang perlu diperbaiki atau diganti disebabkan karena beberapa hal : Adanya permasalahan-permasalahan (problems) yang timbul di sistem yang lama. Permasalahan yang timbul dapat berupa : - Ketidakberesan sistem yang lama Ketidakberesan dalam sistem yang lama menyebabkan sistem yang lama tidak dapat beroperasi sesuai dengan yang diharapkan. - Pertumbuhan organisasi Kebutuhan informasi yang semakin luas, volume pengolahan data semakin meningkat, perubahan prinsip akuntansi yang baru menyebabkan harus disusunnya sistem yang baru, karena sistem yang lama tidak efektif lagi dan tidak dapat memenuhi lagi semua kebutuhan informasi yang dibutuhkan manajemen.
  • 15. SIKLUS HIDUP PENGEMBANGAN SISTEM  Prinsip-prinsip pengembangan sistem, adalah :  Siklus Hidup Pengembangan Sistem 1. Sistem yang dikembangkan adalah untuk Bila dalam operasi sistem yang sudah manajemen dikembangkan masih timbul permasalahan- 2. Sistem yang dikembangkan adalah investasi permasalahan yang tidak dapat diatasi dalam tahap modal yang besar pemeliharaan sistem, maka perlu dikembangkan Maka setiap investasi modal harus kembali suatu sistem untuk mengatasinya dan mempertimbangkan 2 hal berikut ini : proses ini kembali ke proses yang pertama. Siklus - Semua alternatif yang ada harus diinvestigasikan ini disebut dengan Siklus Hidup suatu Sistem. - Investasi yang terbaik harus bernilai Siklus Hidup Pengembangan Sistem dapat 3. Sistem yang dikembangkan memerlukan orang didefinisikan sebagai serangkaian aktivitas yang yang terdidik dilaksanakan oleh profesional dan pemakai sistem 4. Tahapan kerja dan tugas-tugas yang baru informasi untuk mengembangkan dan dilakukan dalam proses pengembangan sistem mengimplementasikan sistem informasi. 5. Proses pengembangan sistem tidak harus urut 6. Jangan takut membatalkan proyek  Siklus hidup pengembangan sistem informasi saat 7. Dokumentasi harus ada untuk pedoman dalam ini terbagi atas enam fase, yaitu : pengembangan sistem a. Perencanaan sistem b. Analisis sistem c. Perancangan sistem secara umum / konseptual d. Evaluasi dan seleksi sistem e. Perancangan sistem secara detail f. Perangkat Lunak dan Implementasi sistem g. Pemeliharaan / Perawatan Sistem
  • 16. STANDAR – STANDAR DOKUMENTASI  Standard-standard dokumentasi Dokumentasi merupakan hal yang sangat penting dilakukan karena akan menjadi acuan pada tahapan operasi dan pemeliharaan Pada tahapan ini, dokumentasi yang dibuat dapat dibagi menjadi tiga jenis ● Dokumentasi pengembangan Dokumentasi ini menjabarkan sistem secara lengkap, mencakup deskripsi sistem, bentuk keluaran, bentuk masukan, bentuk basis data, bagan alir program, hasil pengujian, dan bahkan lembar penerimaan pemakai ● Dokumentasi operasi Dokumentasi ini mencakup antara lain jadwal pengoperasian, cara pengoperasian peralatan, faktor-faktor keamanan, dan masa berlakunya suatu berkas ● Dokumentasi pemakai Berisi petunjuk untuk menggunakan masing-masing program dan juga mencakup materi pelatihan Operasi dan Perawatan ● Perawatan perfektif ditujukan untuk memperbaharui sistem sebagai tanggapan atas perubahan kebutuhan pemakai dan kebutuhan organisasi, meningkatkan efisiensi sistem, dan memperbaiki dokumentasi ● Perawatan adaptif, berupa perubahan aplikasi untuk menyesuaikan diri terhadap lingkungan perangkat keras dan perangkat lunak baru. Sebagai contoh, perawatan ini dapat berupa perubahan aplikasi dari mainframe ke lingkungan client/server atau mengonversi dari sistem berbasis berkas ke lingkungan basis data ● Perawatan korektif berupa pembetulan atas kesalahan-kesalahan yang ditemukan pada saat sistem berjalan
  • 17. TEKNOLOGI DAN PRATIK PENG-KEMBANGAN SISTEM  Alat dan Teknik Pengembangan Sistem  Teknik yang digunakan untuk pengembangan Alat-alat pengembangan sistem yang berbentuk sistem diantaranya : grafik diantaranya adalah : 1. Teknik manajemen proyek, yaitu CPM (Critical 1. HIPO diagram Path Method) dan PERT (Program Evaluation and 2. Data flow diagram Review Technique). Teknik ini digunakan untuk 3. Structured chart penjadwalan proyek 4. SADT diagram 2. Teknik untuk menemukan fakta (Fact finding 5. Warnier / Orr diagram technique), yaitu teknik yang dapat digunakan 6. Jackson’s diagram untuk mengumpulkan data dan menemukan fakta- fakta dalam kegiatan mempelajari sistem yang ada. Beberapa alat berbentuk grafik yang sifatnya Teknik ini diantaranya adalah umum, yaitu dapat digunakan disemua metodologi - Wawancara (Interview) yang ada. Alat-alat ini berupa suatu bagan, - Persiapan yang dilakukan : diantaranya : - buat janji pertemuan Bagan untuk menggambarkan aktivitas (activity - pastikan orang yang akan diwawancarai charting) : - pokok permasalahan a. Bagan alir sistem (System Flowchart) - Pada saat wawancara yang perlu diperhatikan : b. Bagan alir program (Program Flowchart) - Siapa yang akan diwawancarai - Bagan alir logika program (Program logic - Pokok permasalahan Flowchart) - Tanggapan - Bagan alir program komputer (Detailed computer - Kapan akan bertemu kembali program Flowchart) - Observasi (Observation) c. Bagan alir kerta kerja (Paperwork Flowchart) - Daftar pertanyaan (Questionaires) atau disebut juga Bagan alir formulir - Pengumpulan Sampel (Sampling) d. Bagan alir hubungan database (Database relationship Flowchart) e. Bagan alir proses (Process Flowchart) f. Gant chart
  • 18. PENG-KEMBANGAN TEKNIK SISTEM  3. Teknik analisis biaya/manfaat (Cost  Tahapan pelaksanaan kegiatan ; Effectiveness Analysis atau Cost Benefit Analysis) - merencanakan rapat adalah suatu teknik yang digunakan untuk - menjalankan rapat menghitung biaya yang berhubungan dengan - menindaklanjuti hasil rapat pengembangan sistem informasi seperti ; - biaya pengadaan - biaya persiapan  5. Teknik Inspeksi / Walkthrough - biaya proyek Proses dari analisis dan desain sistem harus - biaya operasi diawasi. Pengawasan ini dapat dilakukan dengan serta manfaat yang didapat dari sistem informasi cara memverifikasi hasil dari setiap tahap seperti ; pengembangan sistem. Verifikasi hasil kerja secara - manfaat mengurangi biaya formal dengan Inspeksi (inspection) sedangkan - manfaat mengurangi kesalahan yang tidak formal disebut Walkthrough. - manfaat meningkatkan kecepatan aktivitas Penyebab kegagalan pengembangan sistem : - manfaat meningkatkan perencanaan dan 1. Kurangnya penyesuaian pengembangan sistem pengendalian manajemen 2. Kelalaian menetapkan kebutuhan pemakai dan 4. Teknik untuk menjalankan rapat melibatkan pemakai Tujuan dari rapat dalam pengembangan sistem 3. Kurang sempurnanya evaluasi kualitas dan diantaranya adalah untuk ; analisis biaya - mendefinisikan masalah 4. Adanya kerusakan dan kesalahan rancangan - mengumpulkan ide-ide 5. Penggunaan teknologi komputer dan perangkat - memecahkan permasalahan-permasalahan lunak yg tidak direncanakan dan pemasangan - menyelesaikan konflik-konflik yang terjadi teknologi tidak sesuai - menganalisis kemajuan proyek 6. Pengembangan sistem yang tidak dapat - mengumpulkan data atau fakta dipelihara - perundingan-perundingan 7. Implementasi yang direncanakan dilaksanakan kurang baik
  • 19. PILIHAN GANDA  1. Apa yang dimaksud dengan teknik sistem? 4.Sebutkan penggunaan Teknik Sistem dalam Pengembangan Sistem. Analisis Sistem Desain A. alat yang digunakan dalam analisis, desain dan Sistem Implementasi Sistem Menggunakan teknik dokumentasi hubungan antar sistem dan sub sistem apa sajakah untuk melakukan pengujian sistem. ketaatan? B. Teknik-teknik dalam proses sistem A. High-level System Flowchart, sistem flowchart yang C. Alat untuk dokumentasi penggambarannya sangat umum dan memberikan gambaran sekilas mengenai sistem D. Hubungan sub sistem dan Sistem B. input-process-output (IPO) hierarchy plus input- Jawabannya : A process-output (HIPO) logical data flow diagrams 2.Teknik Sistem biasanya digunakan oleh… (DFD). A. Akuntan C. Finance C. Intermediate-level System Flowchart B. Manajer D. Direktur D. Intermediate-level System Flowchart Jawabannya : A Jawabannya : B 3. Teknik sistem apa yang digunakan sebagai alat 5. Apa yang dimaksud dengan kertas kerja dokumentsi? A. Catatan yang dibuat dan disimpan oleh auditor dari A. Flowchart sistem hasil pengujian yang dilakukan, informasi yang diperoleh, dan kesimpulan yang dibuat selama B. program flowcharts decision tables pekerjaan audit. C. Data Flow Diagram B. Analisis Sistem melibatkan pengumpulan dan pengorganisasian fakta D. Use Case C. Teknik sistem merupakan alat yang digunakan dalam Jawabannya : B menganalisis, merancang, dan mendokumentasikan sistem dan sub-sub sistem yang berkaitan. D. Perancangan berkaitan dengan perancangan sistem informasi Jawabannya : A
  • 20. SOAL ESSAY  Soal-soal :  JAWABAN 1. Coba sebutkan salah satu tehnik yang digunakan untuk 1. Salah satu teknik yang digunakan untuk pengembangan sistem pengembangan sistem ? diantaranya : 2. Terdapat 2 pendekatan dasar dalam aplikasi piutang dagang, Teknik manajemen proyek, yaitu CPM (Critical Path Method) dan sebutkan dan berikan contohnya! PERT (Program Evaluation and Review Technique). Teknik ini 3. Jelaskan pengertian pengembangan Sistem! digunakan untuk penjadwalan proyek 4. Sebutkan 3 prinsip-prinsip dalam pengembangan sistem? 2. ada 2 pendekatan dasar dalam aplikasi piutang dagang yaitu : 5. Apa-apa saja yang termasuk arus transaksi dalam piutang dagang, a. Pemrosesan akun terbuka: dibuatkan catatan terpisah untuk setiap sebutkan! faktur pelanggan. Pada saat nota pengiriman uang diterima, dicocokkan ke faktur-faktur yang belum dilunasi. b. Pemrosesan saldo: nota-nota pelanggan dbebankan ke saldo total piutang pelanggan dan bukan ke faktur-faktur pelanggan. 3. Pengembangan sistem dapat didefinisikan sebagai serangkaian aktivitas yang dilaksanakan oleh profesional dan pemakai sistem informasi untuk mengembangkan dan mengimplementasikan sistem informasi. 4. Ada beberapa prinsip-prinsip dalam pengembangan sistem 3 diantaranya antara lain adalah 1. Sistem yang dikembangkan adalah untuk manajemen 2. Sistem yang dikembangkan adalah investasi modal yang besar Maka setiap investasi modal harus mempertimbangkan 2 hal berikut ini : - Semua alternatif yang ada harus diinvestigasikan - Investasi yang terbaik harus bernilai 3. Sistem yang dikembangkan memerlukan orang yang terdidik 5. Arus Transaksi dalam Piutang Dagang antara lain adalah a. Penerimaan Kas b. Penagihan c. Piutang Dagang d. Kredit e. Buku Besar