Sejarah Bahasa Indonesia
Sebelum
Kemerdekaan
Sesudah Kemerdekaan
- Mengapa kita perlu mempelajari bahasa
Indonesia?
- Menurut sejarah bahasa yang digunakan di
kepulauan Nusantara adalah bahasa Melayu.
- Dibuktikan dengan prasasti kuno bertulis Prae
Nagari.
- Bahasa Melayu digunakan sejak Zaman
Sriwijaya (Halim, 1979:6-7).
- Kongres Pemuda mengikrarkan sumpah
pemuda pada tanggal 28 Oktober 1945.
- Jepang melarang menggunakan bahasa
Belanja pada masa penjajahan.
- Kedudukan bahasa Indonesia sebagai
bahasa semakin kuat.
- Pemerintah membentuk Lembaga
kepengurusan yakni pusat bahasa.
- Dewasa ini masyarakat Indonesia lebih
bangga menggunakan bahasa Inggris
daripada bahasa Indonesia.
SUMPAH PEMUDA
"Kami Putra dan Putri Indonesia, Mengaku Bertumpah
Darah Yang Satu, Tanah Air Indonesia“
"Kami Putra dan Putri Indonesia, Mengaku Berbangsa
Yang Satu, Bangsa Indonesia“
"Kami Putra Dan Putri Indonesia Menjunjung Bahasa
Persatuan, Bahasa Indonesia"
Kedudukan Bahasa Indonesia
Ikrar ketiga Sumpah Pemuda 1928 dengan bunyi, Kami putra-putri
Indonesia menjunnung bahasa persatuan, bahasa Indonesia.
Undag-undang Dasar Ri 1945 Bab XV (Bendera, Bahasa, Lambang
Negara, serta Lagu Kebangsaan) pasal 36 menyatakan bahwa “Bahasa
Negara ialah Bahasa Indonesia”>
Kedudukan bahasa Indonesia sebagai Bahasa Nasional dan Bahasa
Negara dari hasil perumusan “Seminar Politik Bahasa Nasional” yang
diselengggarakan di Jakarta pada 25-28 Februari 1975.
Fungsi Bahasa Indonesia
Bahasa Indonesia sebagai Bahasa
Nasional
Bahasa Indonesia sebagai Bahasa
Negara
Lambang Kebangsaan Nasional
Bahasa Resmi Kenegaraan
Lambang Identitas Nasional Bahasa Pengantar Resmi dalam
Dunia Pendidikan
Alat Pemersatu berbagai Suku
Bangsa
Bahasa Resmi dalam Perhubungan
di Tingkat Nasional untuk
Kepentingan Pembangunan dan
Pemerintah
Alat Penghubung Antarbudaya,
Daerah, dan Warga
Bahasa Resmi dalam
Pengembangan Kebudayaan dan
Pemanfaatan Ilmu Pengetahuan
BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA NASIONAL
• Lambang Kebangsaan Nasional
Bahasa Indonesia memancarkan nilai-nilai sosial budaya yang mendasari rasa
kebangsaan. Dengan nilai yang dicerminkan bangsa Indonesia, kita harus bangga,
memakainya dengan memelihara, dan mengembangkannya.
• Lambang Indentitas Nasional
Bahasa Indonesia merupakan lambing bangsa yang harus dijunjung tinggi
disamping bendera dan lambing negara. Oleh sebab itu, kita harus membina dan
mengembangkan bahasa Indonesia sehingga bersih dari unsur-unsur bahasa lain
terutama bahasa asing.
• Alat Pemersatu Berbagai Suku Bangsa
Dengan bahasa Indonesia, perpecahan yang terjadi dapat dihindari karena suku
bangsa merasa satu. Setiap suku tidak merasa bersaing dan tidak merasa dijajah
oleh masyarakat suku lain.
• Alat Penghubung Anatarbudaya, Suku, dan Warga
Adanya bahasa nasional membuat kesalahpahaman akibat perbedaan tersebut
BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA NEGARA
• Bahasa Resmi Kenegaraan
Bahasa Indonesia digunakan dalam naskah kemerdekaan RI 1945. sejak saat itu bahasa Indonesia
digunakan dalam pidato resmi kenegaraan, dokumen, dan surat-surat resmi yang ditulis dengan
bahasa Indonesia.
• Bahasa Pengantar Resmi dalam Dunia Pendidikan
Bahasa Indonesia satu-satunya bahasa pengantar yang digunakan di Lembaga pendidikan Indonesia
untuk memperlancar kegiatan belajar mengajar. Hal ini disebabkan dunia pendidikan
membutuhkan bahasa yang seragam agar kelangsungan pendidikan tidak terganggu.
• Bahasa Resmi dalam Perhubungan di Tingkat Nasional untuk Kepentingan Pembangunan dan
Pemerintah
Bahasa Indonesia digunakan dalam hubungan antarbadan pemerintah nasional di tingkat nasional.
• Bahasa Resmi dalam Pengembangan Kebudayaan dan Pemanfaatan Ilmu Pengetahuan serta
Teknologi
Kebudayaan nasional yang beragam membutuhkan bahasa Indonesia sebagai alat pengembang
kebudayaan. Selain itu, satu-satunya alat untuk mengembangkan pengetahuan dan teknologi.
PERKEMBANGAN
BAHASA INDONESIA
DI ERA GLOBALISASI
Bahasa Indonesia harus dibina oleh setiap warga negara
Indonesia agar bahasa Indonesia tidak terbawa arus, pengaruh,
dan budaya asing yang tidak sesuai dengan bahasa dan budaya
bangsa.
Bangsa Indonesia harus memiliki rasa percaya diri terhadap
bahasa Indonesia agar menjadi ciri budaya bangsa yang dapat
diandalkan ditengah-tengah pergaulan antarbangsa. Konsep-
konsep dan istilah baru di dalam pertumbuhan dan
perkembangan ilmu pengetahuan teknologi secara tidak
langsung memperkaya khasanah bahasa Indonesia.
Bahasa Indonesia berperan sebagai prasarana berpikir dan
sarana pendukung pertumbuhan dan perkembangan IPTEK.
Terdapat dampak positif dan negatif perkembangan
bahasa Indonesia di era digital.
- Damapak Positif: a) bangsa Indonesia mulai dikenal oleh
bangsa Internasional, b) meningkatnya terjemah buku-
buku ke dalam bahasa Indonesia, dsb.
- Dampak Negatif: a) bercampumrnya bahasa Indonesia
dengan bahasa asing, b) berkurangnya minat generasi
muda mempelajari bahasa Indonesia, dsb.
PERAN BAHASA INDONESIA DI DUNIA PESANTREN
Sebagai bahasa percakapan sehari-hari untuk mengatasi
perbedaanlatar belakang bahasa daerah.
Sebagai bahasa pengantar dalam pembelajaran.
Sebagai bahasa bantu dalam menguasai bahasa asing
(bahasa Arab)