SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 48
Design by: Yani Pieter Pitoy
Peserta Diklat Komputer Untuk Pembelajaran Matematika SMK
PPPG Matematika Yogyakarta (9-21 April 2007)
DESKRIPSI PROGRAM

         Program ini mencakup pembahasan
         tentang Persamaan dan
         Pertidaksamaan Kuadrat. Berkaitan
         dengan materi tersebut, program ini
         juga memuat secara singkat materi
         Fungsi Kuadrat yang mempunyai
         hubungan yang sangat erat dengan
         Persamaan dan Pertidaksamaan
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 

         Kuadrat.
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Tujuan
                Pembelajaran

             Dengan program ini diharapkan:
             1. Siswa dapat memami kembali pengertian fungsi
                kuadrat
             2. Siswa dapat memahami konsep persamaan
                kuadrat
             3. Siswa dapat menyelesaikan soal-soal yang
                berkaitan dengan persamaan kuadrat
             4. Siswa dapat memahami konsep pertidaksamaan
  Gunakan tombol
                kuadrat
             5. Siswa dapat menyelesaikan soal-soal yang
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide
                berkaitan dengan pertidaksamaan Kuadrat
                Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan kuadrat.
Menu Utama
                                    •      FUNGSI KUADRAT

                                    •      PERSAMAAN KUADRAT

                                    •      PERTIDAKSAMAAN KUADRAT
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
FUNGSI KUADRAT
                                  (pengenalan/mengingat kembali)

                     Bentuk Umum:
                     f : x  ax2 + bx + c, a 0 (notasi fungsi)
                     f : (x)  ax2 + bx + c, a 0 (notasi fungsi)
                     y = ax2+bx+c, a 0 (persamaan grafik fungsi)
                                                                                                 Contoh

                     TIP
                     Perhatikan baik-baik nilai a, b dan c. Nilai a
                     tidak boleh 0………….. Mengapa….???
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di                                                                                        5
    dalam slide      Menu Utama    Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
FUNGSI KUADRAT
                                                   (pengenalan/mengingat kembali)

                 Syarat a 0 mengandung pengertian nilai a
                 tidak boleh nol, karena kalau nilai a menjadi
                     nol, maka suku x2 akan hilang, sehingga
                    bentuk umum fungsi kuadrat y=ax2+bx+c
                              akan menjadi bentuk y = bx + c
                                                (fungsi linier)
                                                                                                 Contoh
  Gunakan tombol                                                                                 kembali
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di                                                                                         6
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat    Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
FUNGSI KUADRAT
       Contoh:
       1. y = 2x2 + 3x + 1                                         grafik
       2. y = -x2 + 4x                                             grafik
       3. y = 3x2                                                  grafik
       4. y = ax2                                                  grafik                         Klik di sini
                                                                                                    untuk
                                                                                                  peragaan
                                                                                                 grafik fungsi
                                                                                                   kuadrat
                                                                                                selengkapnya




  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
y = 2x2 + 3x + 1




                           Klik di sini
                             untuk
                           peragaan
                          grafik fungsi
                            kuadrat
                         selengkapnya




  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
                                                     kembali
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
y = -x2 + 4




                           Klik di sini
                             untuk
                           peragaan
                          grafik fungsi
                            kuadrat
                         selengkapnya




                          kembali
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
y = 3x2




                           Klik di sini
                             untuk
                           peragaan
                          grafik fungsi
                            kuadrat
                         selengkapnya


                                     kembali


  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Grafik fungsi y = a x2

                                                                                            Perhatikan

                                                                                            perubahan nilai a

                                                                                            dan akibatnya

         Klik di sini                                                                       terhadap
           untuk
         peragaan                                                                           perubahan
        grafik fungsi
          kuadrat
       selengkapnya                                                                         bentuk gambar




                                                                                                kembali
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di                                                                                              11
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
PERSAMAAN
                        KUADRAT

          Pengertian

          Bentuk-bentuk persamaan kuadrat

          Menentukan Himpunan Penyelesaian

          Diskriminan

          Jumlah dan Hasil Kali Akar-akar

          Menyusun Persamaan Kuadrat

  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Pengertian
                        Persamaan Kuadrat

Persamaan Kuadrat adalah persamaan
dalam x dengan pangkat atau derajat x
      yang tertinggi adalah dua.
 Bentuk Umum : ax2 + bx + c = 0, a 0

        Bagaimana hubungannya dengan Fungsi Kuadrat…...
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Perhatikan grafik fungsi y = x2 - 4 di bawah ini.
     Grafik melalui titik (-2,0) dan (2,0). Nilai -2 dan 2
diperoleh pada saat nilai y = 0 (selanjutnya disebut akar-
akar persamaan kuadrat). Sehingga fungsi di atas dapat
                     dituliskan sebagai
x2 – 4 = 0 (memenuhi bentuk umum persamaan kuadrat)
                              Dengan demikian dapat juga
                              kita simpulkan bahwa
                              persamaan kuadrat terjadi
                              pada saat fungsi kuadrat
                              memiliki nilai y = 0



  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Bentuk-bentuk persamaan kuadrat

         1. Persamaan kuadrat
            sempurna/lengkap
            Bentuk Umum : ax2+bx+c=0, a, b, c R, a 0
         2. Persamaan kuadrat sejati/murni
                         Bentuk Umum : ax2+c=0, a, c R, a 0
         3. Persamaan kuadrat tidak lengkap
                         Bentuk Umum : ax2+bx=0, a,b R, a 0
                                                     kembali

  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Menentukan
                                                                  Himpunan Penyelesaian
   “Menentukan himpunan penyelesaian
   disebut juga menentukan akar-akar
   persamaan kuadrat (Dalam fungsi
   kuadrat equivalen dengan menentukan
   pembuat nol fungsi/menentukan titik(-
   titik) potong dengan sumbu x”
                                    Cara menyelesaikan:                                         kembali

        Memfaktorkan Melengkapkan Kuadrat Sempurna Menggunakan rumus
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Menentukan
                                                   Himpunan Penyelesaian dengan
                                                                 memfaktorkan
       Konsep dasar :
       Menentukan dua bilangan dengan hasil kali
       dan hasil penjumlahan yang sama.

       Contoh : 2 bilangan dengan hasil kali 8 dan
       hasil penjumlahan -6 adalah -4 dan -2
          Uji:                            KEMBALI
          -4 x (-2) = 8               LATIHAN SOAL….!!!!
          -4 + (-2) = -6
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Tentukan dua bilangan yang
                                         memenuhi syarat di bawah ini:
                                                   Hasil Kali                    Hasil Penjumlahan
                                                         6                                       5
      TES HASIL…..                                       9                                       6
                                                        -6                                       -1
                                                        10                                       -7
                                                        29                                       -30
                                                       -20                                       -19
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat    Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Menentukan
                                                   Himpunan Penyelesaian dengan
                                                                 memfaktorkan
                             Bentuk dasar persamaan yang harus dibentuk:




                             Tempat                                                    Tempat
                           mengisi Bil. I                                            mengisi Bil. II


                          Perhatikan baik-baik tanda yang
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
                          menyertai bilangan itu…!!!                                                   KE MENU AWAL
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
(1 x   )( 1 x     )
                      0
        1

                                                                                                     KE MENU AWAL


                Contoh #1 :
                Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari
                x2+5x+6=0
                Langkah 1:
                Tentukan dua bilangan yang hasil kalinya = a.c
                dan hasil jumlahnya =b
                (ingat bentuk umum Pers. Kuadrat :
                ax2+bx+c=0
                Langkah 1 x ) 0
                   (1 x )( 2:
                Bentuklah persamaan kuadrat dalam bentuk:
   Gunakan tombol
                         1
 PageUp, PageDown,
  Enter,  atau 
  untuk bergerak di
     dalam slide
                                atau (x )(x )=0 karena 1x=x
                          Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
(1 x   )( 1 x     )
                      0
        1

                                                                                                     KE MENU AWAL
            Langkah 3:
            Tentukan dua bilangan yang hasil kalinya = a.c dan hasil
            jumlahnya =b.
            hasil kali a . c = 1 . 6 = 6
            hasil jumlah b=5.
            Diperoleh dua bilangan itu adalah +2 dan +3
            Langkah 4:
            Masukkan dalam bentuk (x )(x )=0
            Sehingga diperoleh (x+2)(x+3)=0
            Langkah 5:
            Selesaikan secara aljabar : x+2 = 0 atau x+3=0
            Diperoleh x=-2 atau x=-3
            Ditulis dalam bentuk himp. penyelesaian: {-2,-3}
   Gunakan tombol
 PageUp, PageDown,
  Enter,  atau 
  untuk bergerak di
     dalam slide          Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
KE MENU AWAL
            Contoh #2 :
            Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari 2x2 – x – 3 =
            0
                                                         Langkah 1:
                                    Hasil kalinya = a.c = 2.(-3) = -6
                                             hasil jumlahnya =b=-1
                                                         Langkah 2:
                  Tentukan dua bilangan yang hasil kali -6 dan hasil
                           penjumlahan -1 diperoleh angka 2 dan -3
                                                         Langkah 3:
                                     masukkan dalam bentuk)dasar
                                                  ( 2 x )( 2 x
                                                                                                                0
                                                                                                  2
                                                                                    (2 x        2 )( 2 x   3)
  Gunakan tombol                                                                                                0
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau                                                                                   2
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Langkah 4:
                                                                   Selesaikan secara aljabar
                                                                                       (2 x      2 )( 2 x   3)
                                                                                                                   0
                                                                                                   2
                                                          Diperoleh (x+1)(x+3)=0
                                                                   x=-1 atau x=-3
                                                   Himpunan penyelesaian : {-1,-3}

                                                                                                    KE MENU AWAL




  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat    Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
KE MENU AWAL
                                                      Contoh #3 :
                          Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari
                                                         3x2–6x=0

                                                  Penyelesaian
                       Faktorkan dengan ‘mengeluarkan’ faktor
                             yang sama dari kedua suku di ruas
                                              kanan, diperoleh
                                                     3x(x-2)=0
                                               3x=0 atau x-2=0
                                       Diperoleh x=0 atau x=2
                                 Himpunan penyelesaian: {0,2}
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
KE MENU AWAL
                                      Contoh #4 :
                        Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari
                                        x2–4=0

                                       Penyelesaian
                               Ingat bentuk (x-a)(x+a)=x2-a2
                            Sehingga bentuk x2-4=0 dapat ditulis
                                  dalam bentuk x2 – 22 = 0
                                        (x-2)(x+2)=0
                                     x-2=0 atau x+2=0
                                       x=2 atau x=-2
  Gunakan tombol
                               Himpunan penyelesaian {-2,2}
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Menentukan
          Himpunan Penyelesaian dengan melengkapkan kuadrat
                              sempurna



                       Bentuk dasar yang harus diingat:
                     ( x + y ) 2 = x 2 + 2 x y + y 2)


                                                   KE MENU AWAL
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Contoh :
                        Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari
                                      2x2+8x-2=0
                                                    Penyelesaian
                                   2x2+8x-2=0                           x2+4x-1=0
             (bagi 2 untuk membuat koefisien x2 sama dengan 1)
                                                       x2+4x=1
                     (kumpulkan suku sejenis di ruas yang berbeda )
                                                    x2+4x+4=1+4
               (Masing-masing ruas ditambah ((1/2 )*b) 2                                         (b=4))
                                                     (x+2)2=5
                      (faktorkan ruas kiri, jumlahkan ruas kanan)
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide       Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Hasil akhir diperoleh:

                                         x         2                 5

                                         x              2            5

                                         HP             { 2                5,         2              5}

                                                             KE MENU AWAL


  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat       Persamaan Kuadrat    Pertidaksamaan Kuadrat
Menentukan
             Himpunan Penyelesaian dengan menggunakan rumus

                     Dari bentuk ax2+bx+c=0
                      dapat ditentukan formula:



                                                          2
                                    b                b               4 ac
          x 1, 2
                                                     2a
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide        Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Contoh soal
                                  Tentukan akar-akar persamaan kuadrat
                                                      dari 6x2+7x+1=0

                                                               Penyelesaian
                                          Dari persamaan 6x2+7x+1=0, maka
                                                          a = 6, b = 7, c = 1
                                                        Masukkan ke rumus
                                                        tadi, diperoleh…….


                                                                                                KE MENU AWAL
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
2
                                                        7           7           4(6)(1)
                                       x1, 2
                                                                    2( 6)
                                                        7           49           24
                                                                12
                                                        7       5
                                                        12
                                                    7       5                                 7      5
                                       x1                       atau x 2
                                                    12                                        12
                                                    7           1                                 12
                                       x1                               atau x 2                          1
                                                   12           6                               12
                                                                                                         KE MENU AWAL
                                                                            1
                                       Jadi HP nya {                        6
                                                                                , 1}
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
                                                                                                          LATIHAN
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat    Persamaan Kuadrat           Pertidaksamaan Kuadrat
KE MENU AWAL
                     LATIHAN

         Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari
         1. Selesaikan persamaan kuadrat berikut dengan cara
             memfaktorkan!
             (a) x2+3x+2=0 (b) x2+8x=0 (c) x2+25=0
         2. Selesaikan persamaan kuadrat berikut dengan cara
             melengkapkan kuadrat sempurna !
             (a) x2+2x-40=0 (b) 2x2-14x+1=0
         3. Selesaikan persamaan kuadrat berikut dengan
             menggunakan formula/rumus !
             (a) x2+x-3=0 (b) 2x2-5x-3=0             UJI DENGAN
                                                      PROGRAM
                                                                                                   EXCEL

  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
DISKRIMINAN
                                                                                                       2
                                                                             b                     b             4 ac
                                                      x 1, 2
                                                                                              2a
                         Dari rumus
                      abc, nilai di bawah
                     akar (b2-4ac) disebut
                         Diskriminan                              D=                    b2-                    4c
         SIFAT-SIFAT DISKRIMINAN (D)

         PENGGUNAAN DISKRIMINAN

                                                                                                           KE MENU AWAL
                     LATIHAN SOAL
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide         Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
DISKRIMINAN

                     1.      Jika D > 0, terdapat dua akar real yang tidak
                             sama atau berbeda (x1 x2)
                     2.      Jika D=0, mempunyai dua akar real yang sama
                             atau hanya terdapat satu akar real (x1 = x2)
                     3.      Jika D<0, tidak mempunyai akar yang nyata
                             (real) atau x1 dan x2 adalah akar-akar yang
                             kompleks
                     4.      Jika D = k2, maka x1 dan x2 adalah rasional



  Gunakan tombol
                                                                                                     KE MENU AWAL
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide           Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
DISKRIMINAN

         Tentukan m agar persamaan x2 – 2x – mx + 9 = 0
         mempunyai dua akar yang sama.
         Jawab :
         Dari x2 – 2x – mx + 9 = 0, maka a=1, b=-(2+m) dan
         c=9
         Dua akar yang sama      D = 0 Jadi persamaan
         D=0       b2 – 4ac = 0         kuadrat tersebut
                     (-2-m)2-4.1.9=0    akan mempunyai
                     4+4m+m   2-36=0
                       2+4m-32=0
                                        dua akar yang
                     m
                     (m+8)(m-4)=0
                                        sama jika m=-8
  Gunakan tombol                        atau m=4           KE MENU AWAL
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
                     m=-8 atau m=4
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
DISKRIMINAN


         Tentukan nilai kdari : k2x2+2(k+1)x + 4 = 0 agar
                             persamaan tersebut mempunyai 2 akar
                             yang berbeda.
         Jawab :
         Dari k2x2+2(k+1)x + 4 = 0, maka a=k2, b=2(k+1) dan
                             c=4
                                                                                     LATIHAN
         Dua akar yang berbeda              D>0
         D>0                 b2 – 4ac = 0                                          KE MENU AWAL
                             4 (k2 +2k - 1) – 16k2 > 0
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
                             3k2 - 2k – 1 < 0
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide Menu Utama
                             (bentuk pertidaksamaan kuadrat –akan
                           Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
LATIHAN



                     1.     Tentukan a dan c, jika akar-akar           x2 -
                            2ax + 3c = 0 dua kurang dari akar-akar x2 -
                            3ax + 7c = 0
                     2.     Jika akar-akar x2 -(b-2)x + b-3 = 0 adalah p
                            dan q dan 2p – q = 2, tentukan b!




                                         KE MENU AWAL

  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di                                                                               37
    dalam slide       Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Dari persamaan
  kuadrat ax2 + bx + c = 0
     dapat diperoleh :                                                                           b        D
                                                                                        x1
                                                                                                     2a
                                      b                                      D
            x1        x2                      x1         x2                                          b        D
                                   a                                       a                x1
                                                                                                         2a
                         c                     2
  x1 . x 2                        D        b        4ac
                         a
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
LATIHAN                   Contoh soal
                                                                                  MENYUSUN
                                                                                 PERSAMAAN
                                                                                  KUADRAT
         Persamaan Kuadrat ax2 + bx + c = 0
         equivalen dengan    2     b        c
                                                         x               a
                                                                               x             a
                                                                                                 0
Dengan mengingat
                           b                             c      Maka bentuk di atas
   x1           x2                dan x1 . x 2
                           a                             a      dapat diubah menjadi
                                                     x2 – (x1 + x 2)x + x1.x2 = 0
                                                     (x – x1)(x - x2) = 0
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
                                                                                                 KE MENU AWAL
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama    Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
PERTIDAKSAMAAN
                                               KUADRAT
          Bentuk Umum:
          ax2 + bx + c 0, ax2 + bx + c > 0
          ax2 + bx + c 0, ax2 + bx + c < 0, dengan a                                            0
                        CARA MENYELESAIKAN


                                                   CONTOH SOAL


                                                                       LATIHAN SOAL

  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
CARA MENYELESAIKAN PERTIDAKSAMAAN KUADRAT



                     1. Semua suku ‘dipindah’ ke
                        ruas kiri, sehingga ruas
                        kanan nol
                     2. Menentukan harga nol, yaitu
                        mencari akar-akar persamaan
                        kuadrat misalnya x1 dan x2.
  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
                                                                                                KE MENU AWAL
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
4. Harga x1 dan x2 ditempatkan pada garis
          bilangan

                                         x1                                        x2
       5. Menentukan tanda daerahnya dengan
          cara menguji salah satu titik pada
          daerah-daerah yang dibentuk oleh x1
          dan x2
                      daerah 1                          daerah 2                                  daerah 3


  Gunakan tombol
                        titik uji        x1             titik uji                  x2                titik uji
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama     Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
5.            Tentukan tanda daerahnya dari hasil menguji. Misalnya
                     diperoleh angka -2, maka pada daerah dimana titik itu
                     terdapat diberi tanda (-). Daerah di sebelahnya pasti
                     berganti tanda..(lihat contoh perubahan tanda)

                               -                                +                                -

                                        x1                                        x2
       6.            Tentukan daerah HP-nya dengan memperhatikan tanda
                     pertidaksamaan dengan tanda daerah uji. Jika tanda
                     pertidaksamaan adalah > atau , maka daerah hp-nya
                     adalah daerah yang bertanda positif.

                       Contoh soal                   Latihan

  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
                                                                                                     KE MENU AWAL
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide       Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Tentukan HP dari x2 – x > 6


       Jawab:
       x2 – x > 6
       X2 – x – 6 > 0
       (x – 3)(x + 2) > 0
        x – 3 = 0 atau x + 2 = 0
        x – 3 = 0 atau x + 2 = 0
            x = 3         x = -2
                                                                                                Latihan

  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
                                                                                                KE MENU AWAL
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
x2 – x – 6 > 0
       •             Tempatkan pada garis bilangan
       •             Tentukan daerah
       •             Ambil titik uji x=0, diperoleh nilai (– 6), maka
                     daerah dimana terdapat 0 diberi tanda -
       •             Daerah HP adalah daerah yang bertanda
                     (+), sesuai dengan tanda pertidaksamaan
                            +               –                 +

                                    -2                   3
                     •         HP = {x | x < -2 atau x > 3}
                                                                                                    Latihan

  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
                                                                                                    KE MENU AWAL
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide          Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
                                                                                                KE MENU AWAL
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat
YANI PIETER PITOY
                                         SMK Negeri 1 Sonder
                                         Kabupaten Minahasa – Sulawesi Utara
                                         Jl. Siswa Tounelet Kec. Sonder
                                         Telp. 0431-356391 E-mail : smkn1sonder@yahoo.com

                                         Rumah:
                                         Jl. Raya Tomohon
                                         Kelurahan Walian Kec. Tomohon Selatan
                                         Kota Tomohon – Sulawesi Utara
                                         Telp. 0431-319274 E-mail : pieteryp@yahoo.com




  Gunakan tombol
PageUp, PageDown,
 Enter,  atau 
 untuk bergerak di
    dalam slide      Menu Utama   Fungsi Kuadrat   Persamaan Kuadrat   Pertidaksamaan Kuadrat

Más contenido relacionado

Más de Yani Pieter Pitoy

Sistem Persamaan (Digital Blackboard)
Sistem Persamaan (Digital Blackboard)Sistem Persamaan (Digital Blackboard)
Sistem Persamaan (Digital Blackboard)Yani Pieter Pitoy
 
BSE: Matematika Kelompok Seni, Pariwisata dan Teknologi Kerumahtanggan Kelas X
BSE: Matematika Kelompok Seni, Pariwisata dan Teknologi Kerumahtanggan Kelas XBSE: Matematika Kelompok Seni, Pariwisata dan Teknologi Kerumahtanggan Kelas X
BSE: Matematika Kelompok Seni, Pariwisata dan Teknologi Kerumahtanggan Kelas XYani Pieter Pitoy
 
Permen PAN dan RB Nomor 16 Tahun 2009: Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kre...
Permen PAN dan RB Nomor 16 Tahun 2009: Jabatan Fungsional Guru dan  Angka Kre...Permen PAN dan RB Nomor 16 Tahun 2009: Jabatan Fungsional Guru dan  Angka Kre...
Permen PAN dan RB Nomor 16 Tahun 2009: Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kre...Yani Pieter Pitoy
 
Pertidaksamaan Kuadrat: Digital Blackboard
Pertidaksamaan Kuadrat: Digital BlackboardPertidaksamaan Kuadrat: Digital Blackboard
Pertidaksamaan Kuadrat: Digital BlackboardYani Pieter Pitoy
 
Digital Blackboard: Persamaan Kuadrat (2)
Digital Blackboard: Persamaan Kuadrat (2)Digital Blackboard: Persamaan Kuadrat (2)
Digital Blackboard: Persamaan Kuadrat (2)Yani Pieter Pitoy
 
Permendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas Sekolah
Permendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas SekolahPermendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas Sekolah
Permendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas SekolahYani Pieter Pitoy
 
Permendiknas Nomor 13 Tahun 2007: Standar Kepala Sekolah/Madrasah
Permendiknas Nomor 13 Tahun 2007: Standar Kepala Sekolah/MadrasahPermendiknas Nomor 13 Tahun 2007: Standar Kepala Sekolah/Madrasah
Permendiknas Nomor 13 Tahun 2007: Standar Kepala Sekolah/MadrasahYani Pieter Pitoy
 
Permendiknas Nomor 23 Tahun 2006: Standar Kompetensi Lulusan
Permendiknas Nomor 23 Tahun 2006: Standar Kompetensi LulusanPermendiknas Nomor 23 Tahun 2006: Standar Kompetensi Lulusan
Permendiknas Nomor 23 Tahun 2006: Standar Kompetensi LulusanYani Pieter Pitoy
 
Permendiknas Nomor 19 Tahun 2007: Standar Pengelolaan
Permendiknas Nomor 19 Tahun 2007: Standar PengelolaanPermendiknas Nomor 19 Tahun 2007: Standar Pengelolaan
Permendiknas Nomor 19 Tahun 2007: Standar PengelolaanYani Pieter Pitoy
 
Permendiknas Nomor 20 Tahun 2007: Standar Penilaian Pendidikan
Permendiknas Nomor 20 Tahun 2007: Standar Penilaian PendidikanPermendiknas Nomor 20 Tahun 2007: Standar Penilaian Pendidikan
Permendiknas Nomor 20 Tahun 2007: Standar Penilaian PendidikanYani Pieter Pitoy
 
Permendiknas No. 22 Tahun 2006: Standar Isi
Permendiknas No. 22 Tahun 2006: Standar IsiPermendiknas No. 22 Tahun 2006: Standar Isi
Permendiknas No. 22 Tahun 2006: Standar IsiYani Pieter Pitoy
 
Permendiknas Nomor 16 Tahun 2007: Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetens...
Permendiknas Nomor 16  Tahun 2007: Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetens...Permendiknas Nomor 16  Tahun 2007: Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetens...
Permendiknas Nomor 16 Tahun 2007: Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetens...Yani Pieter Pitoy
 
PP 19 Tahun 2005 Standar Nasional Pendidikan
PP 19 Tahun 2005 Standar Nasional PendidikanPP 19 Tahun 2005 Standar Nasional Pendidikan
PP 19 Tahun 2005 Standar Nasional PendidikanYani Pieter Pitoy
 
BSE: Matematika Bisnis dan Manajemen (2)
BSE: Matematika Bisnis dan Manajemen (2)BSE: Matematika Bisnis dan Manajemen (2)
BSE: Matematika Bisnis dan Manajemen (2)Yani Pieter Pitoy
 
BSE: Matematika SMK Bisnis dan Manajemen (1)
BSE: Matematika SMK Bisnis dan Manajemen (1)BSE: Matematika SMK Bisnis dan Manajemen (1)
BSE: Matematika SMK Bisnis dan Manajemen (1)Yani Pieter Pitoy
 

Más de Yani Pieter Pitoy (20)

Sistem Persamaan (Digital Blackboard)
Sistem Persamaan (Digital Blackboard)Sistem Persamaan (Digital Blackboard)
Sistem Persamaan (Digital Blackboard)
 
RPP: Sistem Persamaan
RPP: Sistem PersamaanRPP: Sistem Persamaan
RPP: Sistem Persamaan
 
BSE: Matematika Kelompok Seni, Pariwisata dan Teknologi Kerumahtanggan Kelas X
BSE: Matematika Kelompok Seni, Pariwisata dan Teknologi Kerumahtanggan Kelas XBSE: Matematika Kelompok Seni, Pariwisata dan Teknologi Kerumahtanggan Kelas X
BSE: Matematika Kelompok Seni, Pariwisata dan Teknologi Kerumahtanggan Kelas X
 
Permen PAN dan RB Nomor 16 Tahun 2009: Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kre...
Permen PAN dan RB Nomor 16 Tahun 2009: Jabatan Fungsional Guru dan  Angka Kre...Permen PAN dan RB Nomor 16 Tahun 2009: Jabatan Fungsional Guru dan  Angka Kre...
Permen PAN dan RB Nomor 16 Tahun 2009: Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kre...
 
Pertidaksamaan Kuadrat: Digital Blackboard
Pertidaksamaan Kuadrat: Digital BlackboardPertidaksamaan Kuadrat: Digital Blackboard
Pertidaksamaan Kuadrat: Digital Blackboard
 
#18 konfigurasi halaman
#18 konfigurasi halaman#18 konfigurasi halaman
#18 konfigurasi halaman
 
#17 pivot table
#17 pivot table#17 pivot table
#17 pivot table
 
Digital Blackboard: Persamaan Kuadrat (2)
Digital Blackboard: Persamaan Kuadrat (2)Digital Blackboard: Persamaan Kuadrat (2)
Digital Blackboard: Persamaan Kuadrat (2)
 
Permendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas Sekolah
Permendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas SekolahPermendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas Sekolah
Permendiknas Nomor 12 Tahun 2007: Standar Pengawas Sekolah
 
Permendiknas Nomor 13 Tahun 2007: Standar Kepala Sekolah/Madrasah
Permendiknas Nomor 13 Tahun 2007: Standar Kepala Sekolah/MadrasahPermendiknas Nomor 13 Tahun 2007: Standar Kepala Sekolah/Madrasah
Permendiknas Nomor 13 Tahun 2007: Standar Kepala Sekolah/Madrasah
 
Permendiknas Nomor 23 Tahun 2006: Standar Kompetensi Lulusan
Permendiknas Nomor 23 Tahun 2006: Standar Kompetensi LulusanPermendiknas Nomor 23 Tahun 2006: Standar Kompetensi Lulusan
Permendiknas Nomor 23 Tahun 2006: Standar Kompetensi Lulusan
 
Permendiknas Nomor 19 Tahun 2007: Standar Pengelolaan
Permendiknas Nomor 19 Tahun 2007: Standar PengelolaanPermendiknas Nomor 19 Tahun 2007: Standar Pengelolaan
Permendiknas Nomor 19 Tahun 2007: Standar Pengelolaan
 
Permendiknas Nomor 20 Tahun 2007: Standar Penilaian Pendidikan
Permendiknas Nomor 20 Tahun 2007: Standar Penilaian PendidikanPermendiknas Nomor 20 Tahun 2007: Standar Penilaian Pendidikan
Permendiknas Nomor 20 Tahun 2007: Standar Penilaian Pendidikan
 
Permendiknas No. 22 Tahun 2006: Standar Isi
Permendiknas No. 22 Tahun 2006: Standar IsiPermendiknas No. 22 Tahun 2006: Standar Isi
Permendiknas No. 22 Tahun 2006: Standar Isi
 
Permendiknas Nomor 16 Tahun 2007: Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetens...
Permendiknas Nomor 16  Tahun 2007: Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetens...Permendiknas Nomor 16  Tahun 2007: Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetens...
Permendiknas Nomor 16 Tahun 2007: Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetens...
 
PP 19 Tahun 2005 Standar Nasional Pendidikan
PP 19 Tahun 2005 Standar Nasional PendidikanPP 19 Tahun 2005 Standar Nasional Pendidikan
PP 19 Tahun 2005 Standar Nasional Pendidikan
 
Database (5): Subtotal
Database (5): SubtotalDatabase (5): Subtotal
Database (5): Subtotal
 
Database (4) Menyaring Data
Database (4) Menyaring DataDatabase (4) Menyaring Data
Database (4) Menyaring Data
 
BSE: Matematika Bisnis dan Manajemen (2)
BSE: Matematika Bisnis dan Manajemen (2)BSE: Matematika Bisnis dan Manajemen (2)
BSE: Matematika Bisnis dan Manajemen (2)
 
BSE: Matematika SMK Bisnis dan Manajemen (1)
BSE: Matematika SMK Bisnis dan Manajemen (1)BSE: Matematika SMK Bisnis dan Manajemen (1)
BSE: Matematika SMK Bisnis dan Manajemen (1)
 

Último

MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfcicovendra
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptxwongcp2
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPCMBANDUNGANKabSemar
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdfWahyudinST
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfandriasyulianto57
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2noviamaiyanti
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptxKonflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptxintansidauruk2
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxssuser0239c1
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdfsandi625870
 
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfPPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfNatasyaA11
 

Último (20)

MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptxTeknik Menjawab Kertas P.Moral SPM  2024.pptx
Teknik Menjawab Kertas P.Moral SPM 2024.pptx
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
 
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
5. HAK DAN KEWAJIBAN JEMAAH indonesia.pdf
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdfPanduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
Panduan Mengisi Dokumen Tindak Lanjut.pdf
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
PRESENTASI PEMBELAJARAN IPA PGSD UT MODUL 2
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptxKonflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
Konflik, Kekerasan, dan Perdamaian Bagian 1.pptx
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptxMTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
MTK BAB 5 PENGOLAHAN DATA (Materi 2).pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
 
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfPPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
 

Persamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat

  • 1. Design by: Yani Pieter Pitoy Peserta Diklat Komputer Untuk Pembelajaran Matematika SMK PPPG Matematika Yogyakarta (9-21 April 2007)
  • 2. DESKRIPSI PROGRAM Program ini mencakup pembahasan tentang Persamaan dan Pertidaksamaan Kuadrat. Berkaitan dengan materi tersebut, program ini juga memuat secara singkat materi Fungsi Kuadrat yang mempunyai hubungan yang sangat erat dengan Persamaan dan Pertidaksamaan Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  Kuadrat. untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 3. Tujuan Pembelajaran Dengan program ini diharapkan: 1. Siswa dapat memami kembali pengertian fungsi kuadrat 2. Siswa dapat memahami konsep persamaan kuadrat 3. Siswa dapat menyelesaikan soal-soal yang berkaitan dengan persamaan kuadrat 4. Siswa dapat memahami konsep pertidaksamaan Gunakan tombol kuadrat 5. Siswa dapat menyelesaikan soal-soal yang PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide berkaitan dengan pertidaksamaan Kuadrat Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan kuadrat.
  • 4. Menu Utama • FUNGSI KUADRAT • PERSAMAAN KUADRAT • PERTIDAKSAMAAN KUADRAT Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 5. FUNGSI KUADRAT (pengenalan/mengingat kembali) Bentuk Umum: f : x  ax2 + bx + c, a 0 (notasi fungsi) f : (x)  ax2 + bx + c, a 0 (notasi fungsi) y = ax2+bx+c, a 0 (persamaan grafik fungsi) Contoh TIP Perhatikan baik-baik nilai a, b dan c. Nilai a tidak boleh 0………….. Mengapa….??? Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di 5 dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 6. FUNGSI KUADRAT (pengenalan/mengingat kembali) Syarat a 0 mengandung pengertian nilai a tidak boleh nol, karena kalau nilai a menjadi nol, maka suku x2 akan hilang, sehingga bentuk umum fungsi kuadrat y=ax2+bx+c akan menjadi bentuk y = bx + c (fungsi linier) Contoh Gunakan tombol kembali PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di 6 dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 7. FUNGSI KUADRAT Contoh: 1. y = 2x2 + 3x + 1 grafik 2. y = -x2 + 4x grafik 3. y = 3x2 grafik 4. y = ax2 grafik Klik di sini untuk peragaan grafik fungsi kuadrat selengkapnya Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 8. y = 2x2 + 3x + 1 Klik di sini untuk peragaan grafik fungsi kuadrat selengkapnya Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  kembali untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 9. y = -x2 + 4 Klik di sini untuk peragaan grafik fungsi kuadrat selengkapnya kembali Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 10. y = 3x2 Klik di sini untuk peragaan grafik fungsi kuadrat selengkapnya kembali Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 11. Grafik fungsi y = a x2 Perhatikan perubahan nilai a dan akibatnya Klik di sini terhadap untuk peragaan perubahan grafik fungsi kuadrat selengkapnya bentuk gambar kembali Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di 11 dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 12. PERSAMAAN KUADRAT  Pengertian  Bentuk-bentuk persamaan kuadrat  Menentukan Himpunan Penyelesaian  Diskriminan  Jumlah dan Hasil Kali Akar-akar  Menyusun Persamaan Kuadrat Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 13. Pengertian Persamaan Kuadrat Persamaan Kuadrat adalah persamaan dalam x dengan pangkat atau derajat x yang tertinggi adalah dua. Bentuk Umum : ax2 + bx + c = 0, a 0 Bagaimana hubungannya dengan Fungsi Kuadrat…... Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 14. Perhatikan grafik fungsi y = x2 - 4 di bawah ini. Grafik melalui titik (-2,0) dan (2,0). Nilai -2 dan 2 diperoleh pada saat nilai y = 0 (selanjutnya disebut akar- akar persamaan kuadrat). Sehingga fungsi di atas dapat dituliskan sebagai x2 – 4 = 0 (memenuhi bentuk umum persamaan kuadrat) Dengan demikian dapat juga kita simpulkan bahwa persamaan kuadrat terjadi pada saat fungsi kuadrat memiliki nilai y = 0 Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 15. Bentuk-bentuk persamaan kuadrat 1. Persamaan kuadrat sempurna/lengkap Bentuk Umum : ax2+bx+c=0, a, b, c R, a 0 2. Persamaan kuadrat sejati/murni Bentuk Umum : ax2+c=0, a, c R, a 0 3. Persamaan kuadrat tidak lengkap Bentuk Umum : ax2+bx=0, a,b R, a 0 kembali Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 16. Menentukan Himpunan Penyelesaian “Menentukan himpunan penyelesaian disebut juga menentukan akar-akar persamaan kuadrat (Dalam fungsi kuadrat equivalen dengan menentukan pembuat nol fungsi/menentukan titik(- titik) potong dengan sumbu x” Cara menyelesaikan: kembali Memfaktorkan Melengkapkan Kuadrat Sempurna Menggunakan rumus Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 17. Menentukan Himpunan Penyelesaian dengan memfaktorkan Konsep dasar : Menentukan dua bilangan dengan hasil kali dan hasil penjumlahan yang sama. Contoh : 2 bilangan dengan hasil kali 8 dan hasil penjumlahan -6 adalah -4 dan -2 Uji: KEMBALI -4 x (-2) = 8 LATIHAN SOAL….!!!! -4 + (-2) = -6 Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 18. Tentukan dua bilangan yang memenuhi syarat di bawah ini: Hasil Kali Hasil Penjumlahan 6 5 TES HASIL….. 9 6 -6 -1 10 -7 29 -30 -20 -19 Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 19. Menentukan Himpunan Penyelesaian dengan memfaktorkan Bentuk dasar persamaan yang harus dibentuk: Tempat Tempat mengisi Bil. I mengisi Bil. II Perhatikan baik-baik tanda yang Gunakan tombol PageUp, PageDown, menyertai bilangan itu…!!! KE MENU AWAL Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 20. (1 x )( 1 x ) 0 1 KE MENU AWAL Contoh #1 : Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari x2+5x+6=0 Langkah 1: Tentukan dua bilangan yang hasil kalinya = a.c dan hasil jumlahnya =b (ingat bentuk umum Pers. Kuadrat : ax2+bx+c=0 Langkah 1 x ) 0 (1 x )( 2: Bentuklah persamaan kuadrat dalam bentuk: Gunakan tombol 1 PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide atau (x )(x )=0 karena 1x=x Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 21. (1 x )( 1 x ) 0 1 KE MENU AWAL Langkah 3: Tentukan dua bilangan yang hasil kalinya = a.c dan hasil jumlahnya =b. hasil kali a . c = 1 . 6 = 6 hasil jumlah b=5. Diperoleh dua bilangan itu adalah +2 dan +3 Langkah 4: Masukkan dalam bentuk (x )(x )=0 Sehingga diperoleh (x+2)(x+3)=0 Langkah 5: Selesaikan secara aljabar : x+2 = 0 atau x+3=0 Diperoleh x=-2 atau x=-3 Ditulis dalam bentuk himp. penyelesaian: {-2,-3} Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 22. KE MENU AWAL Contoh #2 : Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari 2x2 – x – 3 = 0 Langkah 1: Hasil kalinya = a.c = 2.(-3) = -6 hasil jumlahnya =b=-1 Langkah 2: Tentukan dua bilangan yang hasil kali -6 dan hasil penjumlahan -1 diperoleh angka 2 dan -3 Langkah 3: masukkan dalam bentuk)dasar ( 2 x )( 2 x 0 2 (2 x 2 )( 2 x 3) Gunakan tombol 0 PageUp, PageDown, Enter,  atau  2 untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 23. Langkah 4: Selesaikan secara aljabar (2 x 2 )( 2 x 3) 0 2 Diperoleh (x+1)(x+3)=0 x=-1 atau x=-3 Himpunan penyelesaian : {-1,-3} KE MENU AWAL Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 24. KE MENU AWAL Contoh #3 : Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari 3x2–6x=0 Penyelesaian Faktorkan dengan ‘mengeluarkan’ faktor yang sama dari kedua suku di ruas kanan, diperoleh 3x(x-2)=0 3x=0 atau x-2=0 Diperoleh x=0 atau x=2 Himpunan penyelesaian: {0,2} Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 25. KE MENU AWAL Contoh #4 : Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari x2–4=0 Penyelesaian Ingat bentuk (x-a)(x+a)=x2-a2 Sehingga bentuk x2-4=0 dapat ditulis dalam bentuk x2 – 22 = 0 (x-2)(x+2)=0 x-2=0 atau x+2=0 x=2 atau x=-2 Gunakan tombol Himpunan penyelesaian {-2,2} PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 26. Menentukan Himpunan Penyelesaian dengan melengkapkan kuadrat sempurna Bentuk dasar yang harus diingat: ( x + y ) 2 = x 2 + 2 x y + y 2) KE MENU AWAL Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 27. Contoh : Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari 2x2+8x-2=0 Penyelesaian 2x2+8x-2=0 x2+4x-1=0 (bagi 2 untuk membuat koefisien x2 sama dengan 1) x2+4x=1 (kumpulkan suku sejenis di ruas yang berbeda ) x2+4x+4=1+4 (Masing-masing ruas ditambah ((1/2 )*b) 2 (b=4)) (x+2)2=5 (faktorkan ruas kiri, jumlahkan ruas kanan) Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 28. Hasil akhir diperoleh: x 2 5 x 2 5 HP { 2 5, 2 5} KE MENU AWAL Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 29. Menentukan Himpunan Penyelesaian dengan menggunakan rumus Dari bentuk ax2+bx+c=0 dapat ditentukan formula: 2 b b 4 ac x 1, 2 2a Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 30. Contoh soal Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari 6x2+7x+1=0 Penyelesaian Dari persamaan 6x2+7x+1=0, maka a = 6, b = 7, c = 1 Masukkan ke rumus tadi, diperoleh……. KE MENU AWAL Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 31. 2 7 7 4(6)(1) x1, 2 2( 6) 7 49 24 12 7 5 12 7 5 7 5 x1 atau x 2 12 12 7 1 12 x1 atau x 2 1 12 6 12 KE MENU AWAL 1 Jadi HP nya { 6 , 1} Gunakan tombol PageUp, PageDown, LATIHAN Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 32. KE MENU AWAL LATIHAN Tentukan akar-akar persamaan kuadrat dari 1. Selesaikan persamaan kuadrat berikut dengan cara memfaktorkan! (a) x2+3x+2=0 (b) x2+8x=0 (c) x2+25=0 2. Selesaikan persamaan kuadrat berikut dengan cara melengkapkan kuadrat sempurna ! (a) x2+2x-40=0 (b) 2x2-14x+1=0 3. Selesaikan persamaan kuadrat berikut dengan menggunakan formula/rumus ! (a) x2+x-3=0 (b) 2x2-5x-3=0 UJI DENGAN PROGRAM EXCEL Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 33. DISKRIMINAN 2 b b 4 ac x 1, 2 2a Dari rumus abc, nilai di bawah akar (b2-4ac) disebut Diskriminan D= b2- 4c SIFAT-SIFAT DISKRIMINAN (D) PENGGUNAAN DISKRIMINAN KE MENU AWAL LATIHAN SOAL Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 34. DISKRIMINAN 1. Jika D > 0, terdapat dua akar real yang tidak sama atau berbeda (x1 x2) 2. Jika D=0, mempunyai dua akar real yang sama atau hanya terdapat satu akar real (x1 = x2) 3. Jika D<0, tidak mempunyai akar yang nyata (real) atau x1 dan x2 adalah akar-akar yang kompleks 4. Jika D = k2, maka x1 dan x2 adalah rasional Gunakan tombol KE MENU AWAL PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 35. DISKRIMINAN Tentukan m agar persamaan x2 – 2x – mx + 9 = 0 mempunyai dua akar yang sama. Jawab : Dari x2 – 2x – mx + 9 = 0, maka a=1, b=-(2+m) dan c=9 Dua akar yang sama D = 0 Jadi persamaan D=0 b2 – 4ac = 0 kuadrat tersebut (-2-m)2-4.1.9=0 akan mempunyai 4+4m+m 2-36=0 2+4m-32=0 dua akar yang m (m+8)(m-4)=0 sama jika m=-8 Gunakan tombol atau m=4 KE MENU AWAL PageUp, PageDown, Enter,  atau  m=-8 atau m=4 untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 36. DISKRIMINAN Tentukan nilai kdari : k2x2+2(k+1)x + 4 = 0 agar persamaan tersebut mempunyai 2 akar yang berbeda. Jawab : Dari k2x2+2(k+1)x + 4 = 0, maka a=k2, b=2(k+1) dan c=4 LATIHAN Dua akar yang berbeda D>0 D>0 b2 – 4ac = 0 KE MENU AWAL 4 (k2 +2k - 1) – 16k2 > 0 Gunakan tombol PageUp, PageDown, 3k2 - 2k – 1 < 0 Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama (bentuk pertidaksamaan kuadrat –akan Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 37. LATIHAN 1. Tentukan a dan c, jika akar-akar x2 - 2ax + 3c = 0 dua kurang dari akar-akar x2 - 3ax + 7c = 0 2. Jika akar-akar x2 -(b-2)x + b-3 = 0 adalah p dan q dan 2p – q = 2, tentukan b! KE MENU AWAL Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di 37 dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 38. Dari persamaan kuadrat ax2 + bx + c = 0 dapat diperoleh : b D x1 2a b D x1 x2 x1 x2 b D a a x1 2a c 2 x1 . x 2 D b 4ac a Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 39. LATIHAN Contoh soal MENYUSUN PERSAMAAN KUADRAT Persamaan Kuadrat ax2 + bx + c = 0 equivalen dengan 2 b c x a x a 0 Dengan mengingat b c Maka bentuk di atas x1 x2 dan x1 . x 2 a a dapat diubah menjadi x2 – (x1 + x 2)x + x1.x2 = 0 (x – x1)(x - x2) = 0 Gunakan tombol PageUp, PageDown, KE MENU AWAL Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 40. PERTIDAKSAMAAN KUADRAT Bentuk Umum: ax2 + bx + c 0, ax2 + bx + c > 0 ax2 + bx + c 0, ax2 + bx + c < 0, dengan a 0 CARA MENYELESAIKAN CONTOH SOAL LATIHAN SOAL Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 41. CARA MENYELESAIKAN PERTIDAKSAMAAN KUADRAT 1. Semua suku ‘dipindah’ ke ruas kiri, sehingga ruas kanan nol 2. Menentukan harga nol, yaitu mencari akar-akar persamaan kuadrat misalnya x1 dan x2. Gunakan tombol PageUp, PageDown, KE MENU AWAL Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 42. 4. Harga x1 dan x2 ditempatkan pada garis bilangan x1 x2 5. Menentukan tanda daerahnya dengan cara menguji salah satu titik pada daerah-daerah yang dibentuk oleh x1 dan x2 daerah 1 daerah 2 daerah 3 Gunakan tombol titik uji x1 titik uji x2 titik uji PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 43. 5. Tentukan tanda daerahnya dari hasil menguji. Misalnya diperoleh angka -2, maka pada daerah dimana titik itu terdapat diberi tanda (-). Daerah di sebelahnya pasti berganti tanda..(lihat contoh perubahan tanda) - + - x1 x2 6. Tentukan daerah HP-nya dengan memperhatikan tanda pertidaksamaan dengan tanda daerah uji. Jika tanda pertidaksamaan adalah > atau , maka daerah hp-nya adalah daerah yang bertanda positif. Contoh soal Latihan Gunakan tombol PageUp, PageDown, KE MENU AWAL Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 44. Tentukan HP dari x2 – x > 6 Jawab: x2 – x > 6 X2 – x – 6 > 0 (x – 3)(x + 2) > 0 x – 3 = 0 atau x + 2 = 0 x – 3 = 0 atau x + 2 = 0 x = 3 x = -2 Latihan Gunakan tombol PageUp, PageDown, KE MENU AWAL Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 45. x2 – x – 6 > 0 • Tempatkan pada garis bilangan • Tentukan daerah • Ambil titik uji x=0, diperoleh nilai (– 6), maka daerah dimana terdapat 0 diberi tanda - • Daerah HP adalah daerah yang bertanda (+), sesuai dengan tanda pertidaksamaan + – + -2 3 • HP = {x | x < -2 atau x > 3} Latihan Gunakan tombol PageUp, PageDown, KE MENU AWAL Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 46. Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 47. Gunakan tombol PageUp, PageDown, KE MENU AWAL Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat
  • 48. YANI PIETER PITOY SMK Negeri 1 Sonder Kabupaten Minahasa – Sulawesi Utara Jl. Siswa Tounelet Kec. Sonder Telp. 0431-356391 E-mail : smkn1sonder@yahoo.com Rumah: Jl. Raya Tomohon Kelurahan Walian Kec. Tomohon Selatan Kota Tomohon – Sulawesi Utara Telp. 0431-319274 E-mail : pieteryp@yahoo.com Gunakan tombol PageUp, PageDown, Enter,  atau  untuk bergerak di dalam slide Menu Utama Fungsi Kuadrat Persamaan Kuadrat Pertidaksamaan Kuadrat