SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Download to read offline
MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
REPUBLIK INDONESIA
PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
REPUBLIK INDONESIA
NOMOR 65 TAHUN 2013
TENTANG
STANDAR PROSES PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA,
Menimbang : bahwa dalam rangka pelaksanaan ketentuan Pasal 24 Peraturan
Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan
Pemerintah Nomor 32 Tahun 2013 tentang Perubahan Atas
Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan, perlu menetapkan Peraturan Menteri
Pendidikan dan Kebudayaan tentang Standar Proses Pendidikan
Dasar dan Menengah;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem
Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4301);
2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2005 Nomor 41, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4496) sebagaimana telah diubah dengan
Peraturan Pemerintah Nomor 32. tahun 2013 tentang
Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005
tentang Standar Nasional Pendidikan(Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 71, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5410);
3. Peraturan Presiden Nomor 47 Tahun 2009 tentang
Pembentukan dan Organisasi Kementerian Negara sebagaimana
telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Presiden
Nomor 91 Tahun 2011 (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2011 Nomor 141);
4. Peraturan Presiden Nomor 24 Tahun 2010 tentang Kedudukan,
Tugas, dan Fungsi Kementerian Negara serta Susunan
Organisasi, Tugas, dan Fungsi Eselon I Kementerian Negara,
sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan
Peraturan Presiden Nomor 92 Tahun 2011 (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 142);
5. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 84/P Tahun
2009 mengenai Pembentukan Kabinet Indonesia Bersatu II
sebagaimana telah diubah terakhir dengan Keputusan Presiden
Nomor 5/P Tahun 2013;
2
MEMUTUSKAN:
Menetapkan : PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN TENTANG
STANDAR PROSES PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH.
Pasal 1
(1) Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah selanjutnya disebut Standar
Proses merupakan kriteria mengenai pelaksanaan pembelajaran pada satuan
pendidikan dasar dan menengah untuk mencapai kompetensi lulusan.
(2) Standar Proses sebagaimana dimaksud pada ayat (1) tercantum pada
Lampiran yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan
Menteri ini.
Pasal 2
Dengan berlakunya Peraturan Menteri ini, Peraturan Menteri Pendidikan Nasional
Nomor 41 Tahun 2007 Tentang Standar Proses Untuk Satuan Pendidikan Dasar
dan Menengah dicabut dan dinyatakan tidak berlaku.
Pasal 3
Peraturan ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan.
Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan
Menteri ini dengan penempatannya dalam Berita Negara Republik Indonesia.
Ditetapkan di Jakarta
pada tanggal 4 Juni 2013
MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
REPUBLIK INDONESIA,
MOHAMMAD NUH
Diundangkan di Jakarta
pada tanggal
MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA
REPUBLIK INDONESIA,
AMIR SYAMSUDIN
BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2013 NOMOR
3
Telah diperiksa dan disetujui oleh:
Karo Hukor Kepala
Balitbang
Ptl. Dirjen
Dikdas
Dirjen
Dikmen
Ketua
BSNP
Sesjen

More Related Content

Viewers also liked

Lampiran Permendikbud Nomor 65 tahun 2013 tentang Standar Proses
Lampiran Permendikbud Nomor 65 tahun 2013 tentang Standar ProsesLampiran Permendikbud Nomor 65 tahun 2013 tentang Standar Proses
Lampiran Permendikbud Nomor 65 tahun 2013 tentang Standar Prosesalvinnoor
 
Lampiran Permendikbud Nomor 66 tahun 2013 tentang Standar Penilaian,
Lampiran Permendikbud Nomor 66 tahun 2013 tentang Standar Penilaian,Lampiran Permendikbud Nomor 66 tahun 2013 tentang Standar Penilaian,
Lampiran Permendikbud Nomor 66 tahun 2013 tentang Standar Penilaian,alvinnoor
 
Permendiknas no. 41 tahun 2007 standar proses
Permendiknas no. 41 tahun 2007 standar prosesPermendiknas no. 41 tahun 2007 standar proses
Permendiknas no. 41 tahun 2007 standar prosesSuaidin -Dompu
 
STANDAR PROSES KURIKULUM 2013
STANDAR PROSES KURIKULUM 2013STANDAR PROSES KURIKULUM 2013
STANDAR PROSES KURIKULUM 2013hasanah sn
 
Permendikbud tahun2014 nomor103_lampiran pembelajaran
Permendikbud tahun2014 nomor103_lampiran pembelajaranPermendikbud tahun2014 nomor103_lampiran pembelajaran
Permendikbud tahun2014 nomor103_lampiran pembelajaranWinarto Winartoap
 
6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian
6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian
6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar PenilaianSuedi Ahmad
 
04 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-66-th-2013-tentang-standar-penilaian
04 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-66-th-2013-tentang-standar-penilaian04 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-66-th-2013-tentang-standar-penilaian
04 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-66-th-2013-tentang-standar-penilaianHendrijanto Mazhend
 
Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSP
Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSPPermen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSP
Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSPGilang Asri Devianty
 
Permen Nomor 62 Tahun 2014 tentang Kegiatan Ekstrakurikuler
Permen Nomor 62 Tahun 2014 tentang Kegiatan EkstrakurikulerPermen Nomor 62 Tahun 2014 tentang Kegiatan Ekstrakurikuler
Permen Nomor 62 Tahun 2014 tentang Kegiatan EkstrakurikulerGilang Asri Devianty
 
Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMA-MA
Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMA-MAPermendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMA-MA
Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMA-MAalvinnoor
 
Lampiran Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSP
Lampiran Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSPLampiran Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSP
Lampiran Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSPGilang Asri Devianty
 
Permen 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum SMP
Permen 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum SMPPermen 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum SMP
Permen 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum SMPGilang Asri Devianty
 
PP No. 32 Tahun 2013 Tentang Perubahan Atas PP No. 19 Tahun 2005 Tentang Stan...
PP No. 32 Tahun 2013 Tentang Perubahan Atas PP No. 19 Tahun 2005 Tentang Stan...PP No. 32 Tahun 2013 Tentang Perubahan Atas PP No. 19 Tahun 2005 Tentang Stan...
PP No. 32 Tahun 2013 Tentang Perubahan Atas PP No. 19 Tahun 2005 Tentang Stan...IWAN SUKMA NURICHT
 
Permendikbud Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi Kurikulum
Permendikbud Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi KurikulumPermendikbud Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi Kurikulum
Permendikbud Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi KurikulumGuss No
 
Permendikbud RI Nomor 4 Tahun 2015
Permendikbud RI Nomor 4 Tahun 2015Permendikbud RI Nomor 4 Tahun 2015
Permendikbud RI Nomor 4 Tahun 2015Gus Priyono Koes
 
03 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-65-th-2013-ttg-standar-proses
03 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-65-th-2013-ttg-standar-proses03 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-65-th-2013-ttg-standar-proses
03 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-65-th-2013-ttg-standar-prosesHendrijanto Mazhend
 
Permendiknas 23 2006 skl
Permendiknas 23 2006 sklPermendiknas 23 2006 skl
Permendiknas 23 2006 sklImron Muzakki
 
Permendikbud Nomor 71 tahun 2013 tentang Buku Teks Pelajaran
Permendikbud Nomor 71 tahun 2013 tentang Buku Teks PelajaranPermendikbud Nomor 71 tahun 2013 tentang Buku Teks Pelajaran
Permendikbud Nomor 71 tahun 2013 tentang Buku Teks Pelajaranalvinnoor
 

Viewers also liked (20)

Lampiran Permendikbud Nomor 65 tahun 2013 tentang Standar Proses
Lampiran Permendikbud Nomor 65 tahun 2013 tentang Standar ProsesLampiran Permendikbud Nomor 65 tahun 2013 tentang Standar Proses
Lampiran Permendikbud Nomor 65 tahun 2013 tentang Standar Proses
 
Lampiran Permendikbud Nomor 66 tahun 2013 tentang Standar Penilaian,
Lampiran Permendikbud Nomor 66 tahun 2013 tentang Standar Penilaian,Lampiran Permendikbud Nomor 66 tahun 2013 tentang Standar Penilaian,
Lampiran Permendikbud Nomor 66 tahun 2013 tentang Standar Penilaian,
 
Permendiknas no. 41 tahun 2007 standar proses
Permendiknas no. 41 tahun 2007 standar prosesPermendiknas no. 41 tahun 2007 standar proses
Permendiknas no. 41 tahun 2007 standar proses
 
STANDAR PROSES KURIKULUM 2013
STANDAR PROSES KURIKULUM 2013STANDAR PROSES KURIKULUM 2013
STANDAR PROSES KURIKULUM 2013
 
Permendikbud tahun2014 nomor103_lampiran pembelajaran
Permendikbud tahun2014 nomor103_lampiran pembelajaranPermendikbud tahun2014 nomor103_lampiran pembelajaran
Permendikbud tahun2014 nomor103_lampiran pembelajaran
 
6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian
6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian
6.Permendiknas No. 20 Tahun 2007 Standar Penilaian
 
04 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-66-th-2013-tentang-standar-penilaian
04 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-66-th-2013-tentang-standar-penilaian04 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-66-th-2013-tentang-standar-penilaian
04 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-66-th-2013-tentang-standar-penilaian
 
Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSP
Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSPPermen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSP
Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSP
 
Permen Nomor 62 Tahun 2014 tentang Kegiatan Ekstrakurikuler
Permen Nomor 62 Tahun 2014 tentang Kegiatan EkstrakurikulerPermen Nomor 62 Tahun 2014 tentang Kegiatan Ekstrakurikuler
Permen Nomor 62 Tahun 2014 tentang Kegiatan Ekstrakurikuler
 
Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMA-MA
Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMA-MAPermendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMA-MA
Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMA-MA
 
Lampiran Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSP
Lampiran Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSPLampiran Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSP
Lampiran Permen Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSP
 
Permen 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum SMP
Permen 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum SMPPermen 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum SMP
Permen 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum SMP
 
PP No. 32 Tahun 2013 Tentang Perubahan Atas PP No. 19 Tahun 2005 Tentang Stan...
PP No. 32 Tahun 2013 Tentang Perubahan Atas PP No. 19 Tahun 2005 Tentang Stan...PP No. 32 Tahun 2013 Tentang Perubahan Atas PP No. 19 Tahun 2005 Tentang Stan...
PP No. 32 Tahun 2013 Tentang Perubahan Atas PP No. 19 Tahun 2005 Tentang Stan...
 
Standar Isi KK 2013
Standar Isi  KK 2013Standar Isi  KK 2013
Standar Isi KK 2013
 
Permendikbud 2016 20 skl dasmen
Permendikbud 2016 20 skl dasmenPermendikbud 2016 20 skl dasmen
Permendikbud 2016 20 skl dasmen
 
Permendikbud Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi Kurikulum
Permendikbud Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi KurikulumPermendikbud Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi Kurikulum
Permendikbud Nomor 81A Tahun 2013 Tentang Implementasi Kurikulum
 
Permendikbud RI Nomor 4 Tahun 2015
Permendikbud RI Nomor 4 Tahun 2015Permendikbud RI Nomor 4 Tahun 2015
Permendikbud RI Nomor 4 Tahun 2015
 
03 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-65-th-2013-ttg-standar-proses
03 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-65-th-2013-ttg-standar-proses03 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-65-th-2013-ttg-standar-proses
03 b-salinan-lampiran-permendikbud-no-65-th-2013-ttg-standar-proses
 
Permendiknas 23 2006 skl
Permendiknas 23 2006 sklPermendiknas 23 2006 skl
Permendiknas 23 2006 skl
 
Permendikbud Nomor 71 tahun 2013 tentang Buku Teks Pelajaran
Permendikbud Nomor 71 tahun 2013 tentang Buku Teks PelajaranPermendikbud Nomor 71 tahun 2013 tentang Buku Teks Pelajaran
Permendikbud Nomor 71 tahun 2013 tentang Buku Teks Pelajaran
 

Similar to Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah

04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaianPakdhe Yox
 
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaianSofyan Nardi Saputra
 
04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian
04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian
04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaianKang Thea
 
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaianArfa Mantoeng
 
04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian
04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian
04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaianHendrijanto Mazhend
 
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaianRina Sitorus Dori
 
salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
 salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaianMuhammad Imam BW
 
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaianIrma Muthiara Sari
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg sklSD N Karangayu 02
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg sklIrma Muthiara Sari
 
01 a-salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
01 a-salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl01 a-salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
01 a-salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-sklWakija Wakija
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skliin_sainah
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg sklBudi Purnomo
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg sklYana Sambeka
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg sklArfa Mantoeng
 
salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-sklsalinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skllargono drs
 
1 a. permendikbud_no._54_tahun_2013_-_skl
1 a. permendikbud_no._54_tahun_2013_-_skl1 a. permendikbud_no._54_tahun_2013_-_skl
1 a. permendikbud_no._54_tahun_2013_-_sklSri Rahayu
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg sklyulialif
 
Permendikbud no-54-tahun-2013-ttg-skl
Permendikbud no-54-tahun-2013-ttg-sklPermendikbud no-54-tahun-2013-ttg-skl
Permendikbud no-54-tahun-2013-ttg-sklAlvin Cg
 
salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-sklsalinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-sklAri Tanjung
 

Similar to Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah (20)

04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
 
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
 
04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian
04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian
04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian
 
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
 
04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian
04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian
04 a-salinan-permendikbud-no-66-th-2013-ttg-standar-penilaian
 
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
 
salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
 salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
 
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
04. a. salinan permendikbud no. 66 th 2013 ttg standar penilaian
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
01 a-salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
01 a-salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl01 a-salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
01 a-salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-sklsalinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
 
1 a. permendikbud_no._54_tahun_2013_-_skl
1 a. permendikbud_no._54_tahun_2013_-_skl1 a. permendikbud_no._54_tahun_2013_-_skl
1 a. permendikbud_no._54_tahun_2013_-_skl
 
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
01. a. salinan permendikbud no. 54 tahun 2013 ttg skl
 
Permendikbud no-54-tahun-2013-ttg-skl
Permendikbud no-54-tahun-2013-ttg-sklPermendikbud no-54-tahun-2013-ttg-skl
Permendikbud no-54-tahun-2013-ttg-skl
 
salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-sklsalinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
salinan-permendikbud-no-54-tahun-2013-ttg-skl
 

More from alvinnoor

Slide Pelatihan Edmodo
Slide Pelatihan EdmodoSlide Pelatihan Edmodo
Slide Pelatihan Edmodoalvinnoor
 
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan EvaluasiPerbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasialvinnoor
 
Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 2 (KTSP)
Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 2 (KTSP)Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 2 (KTSP)
Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 2 (KTSP)alvinnoor
 
Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 1 (KTSP)
Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 1 (KTSP)Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 1 (KTSP)
Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 1 (KTSP)alvinnoor
 
Permendikbud Nomor 70 tentang Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum SMK-MAK
Permendikbud Nomor 70 tentang Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum SMK-MAKPermendikbud Nomor 70 tentang Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum SMK-MAK
Permendikbud Nomor 70 tentang Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum SMK-MAKalvinnoor
 
Lampiran Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...Lampiran Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...alvinnoor
 
Lampiran Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...Lampiran Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...alvinnoor
 
Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMP-MTs
Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMP-MTsPermendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMP-MTs
Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMP-MTsalvinnoor
 
Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...alvinnoor
 
Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SD-MI
Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SD-MIPermendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SD-MI
Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SD-MIalvinnoor
 
Lampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan
Lampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi LulusanLampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan
Lampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusanalvinnoor
 
Belajar dan Berkolaborasi menggunakan Edmodo
Belajar dan Berkolaborasi menggunakan EdmodoBelajar dan Berkolaborasi menggunakan Edmodo
Belajar dan Berkolaborasi menggunakan Edmodoalvinnoor
 
Menyisipkan Video ke PowerPoint 2007
Menyisipkan Video ke PowerPoint 2007Menyisipkan Video ke PowerPoint 2007
Menyisipkan Video ke PowerPoint 2007alvinnoor
 
Tata Tertib Pengawas UN Tahun 2013
Tata Tertib Pengawas UN Tahun 2013Tata Tertib Pengawas UN Tahun 2013
Tata Tertib Pengawas UN Tahun 2013alvinnoor
 
POS UN SD Tahun 2013
POS UN SD Tahun 2013POS UN SD Tahun 2013
POS UN SD Tahun 2013alvinnoor
 
POS UN SMP, SMA, SMK dan UNPK Tahun 2013
POS UN SMP, SMA, SMK dan UNPK Tahun 2013POS UN SMP, SMA, SMK dan UNPK Tahun 2013
POS UN SMP, SMA, SMK dan UNPK Tahun 2013alvinnoor
 
Pengembangan Kurikulum 2013 (13 Januari 2013)
Pengembangan Kurikulum 2013 (13 Januari 2013)Pengembangan Kurikulum 2013 (13 Januari 2013)
Pengembangan Kurikulum 2013 (13 Januari 2013)alvinnoor
 
Desain Induk Kurikulum 2013
Desain Induk Kurikulum 2013Desain Induk Kurikulum 2013
Desain Induk Kurikulum 2013alvinnoor
 
Kurikulum Terpadu Model Terhubung/Connected
Kurikulum Terpadu Model Terhubung/ConnectedKurikulum Terpadu Model Terhubung/Connected
Kurikulum Terpadu Model Terhubung/Connectedalvinnoor
 
Strategi Pembelajaran Kooperatif
Strategi Pembelajaran KooperatifStrategi Pembelajaran Kooperatif
Strategi Pembelajaran Kooperatifalvinnoor
 

More from alvinnoor (20)

Slide Pelatihan Edmodo
Slide Pelatihan EdmodoSlide Pelatihan Edmodo
Slide Pelatihan Edmodo
 
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan EvaluasiPerbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
Perbedaan Pengukuran, Asesmen dan Evaluasi
 
Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 2 (KTSP)
Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 2 (KTSP)Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 2 (KTSP)
Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 2 (KTSP)
 
Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 1 (KTSP)
Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 1 (KTSP)Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 1 (KTSP)
Buku TIK SMA Kelas 12 Semester 1 (KTSP)
 
Permendikbud Nomor 70 tentang Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum SMK-MAK
Permendikbud Nomor 70 tentang Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum SMK-MAKPermendikbud Nomor 70 tentang Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum SMK-MAK
Permendikbud Nomor 70 tentang Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum SMK-MAK
 
Lampiran Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...Lampiran Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 69 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
 
Lampiran Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...Lampiran Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
 
Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMP-MTs
Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMP-MTsPermendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMP-MTs
Permendikbud Nomor 68 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SMP-MTs
 
Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
Lampiran Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum S...
 
Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SD-MI
Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SD-MIPermendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SD-MI
Permendikbud Nomor 67 tahun 2013 tentang KD dan Struktur Kurikulum SD-MI
 
Lampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan
Lampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi LulusanLampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan
Lampiran Permendikbud Nomor 54 tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan
 
Belajar dan Berkolaborasi menggunakan Edmodo
Belajar dan Berkolaborasi menggunakan EdmodoBelajar dan Berkolaborasi menggunakan Edmodo
Belajar dan Berkolaborasi menggunakan Edmodo
 
Menyisipkan Video ke PowerPoint 2007
Menyisipkan Video ke PowerPoint 2007Menyisipkan Video ke PowerPoint 2007
Menyisipkan Video ke PowerPoint 2007
 
Tata Tertib Pengawas UN Tahun 2013
Tata Tertib Pengawas UN Tahun 2013Tata Tertib Pengawas UN Tahun 2013
Tata Tertib Pengawas UN Tahun 2013
 
POS UN SD Tahun 2013
POS UN SD Tahun 2013POS UN SD Tahun 2013
POS UN SD Tahun 2013
 
POS UN SMP, SMA, SMK dan UNPK Tahun 2013
POS UN SMP, SMA, SMK dan UNPK Tahun 2013POS UN SMP, SMA, SMK dan UNPK Tahun 2013
POS UN SMP, SMA, SMK dan UNPK Tahun 2013
 
Pengembangan Kurikulum 2013 (13 Januari 2013)
Pengembangan Kurikulum 2013 (13 Januari 2013)Pengembangan Kurikulum 2013 (13 Januari 2013)
Pengembangan Kurikulum 2013 (13 Januari 2013)
 
Desain Induk Kurikulum 2013
Desain Induk Kurikulum 2013Desain Induk Kurikulum 2013
Desain Induk Kurikulum 2013
 
Kurikulum Terpadu Model Terhubung/Connected
Kurikulum Terpadu Model Terhubung/ConnectedKurikulum Terpadu Model Terhubung/Connected
Kurikulum Terpadu Model Terhubung/Connected
 
Strategi Pembelajaran Kooperatif
Strategi Pembelajaran KooperatifStrategi Pembelajaran Kooperatif
Strategi Pembelajaran Kooperatif
 

Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah

  • 1. MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 65 TAHUN 2013 TENTANG STANDAR PROSES PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA, Menimbang : bahwa dalam rangka pelaksanaan ketentuan Pasal 24 Peraturan Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 2013 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan, perlu menetapkan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301); 2. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 41, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4496) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 32. tahun 2013 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2013 Nomor 71, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5410); 3. Peraturan Presiden Nomor 47 Tahun 2009 tentang Pembentukan dan Organisasi Kementerian Negara sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 91 Tahun 2011 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 141); 4. Peraturan Presiden Nomor 24 Tahun 2010 tentang Kedudukan, Tugas, dan Fungsi Kementerian Negara serta Susunan Organisasi, Tugas, dan Fungsi Eselon I Kementerian Negara, sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 92 Tahun 2011 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 142); 5. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 84/P Tahun 2009 mengenai Pembentukan Kabinet Indonesia Bersatu II sebagaimana telah diubah terakhir dengan Keputusan Presiden Nomor 5/P Tahun 2013;
  • 2. 2 MEMUTUSKAN: Menetapkan : PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN TENTANG STANDAR PROSES PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH. Pasal 1 (1) Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah selanjutnya disebut Standar Proses merupakan kriteria mengenai pelaksanaan pembelajaran pada satuan pendidikan dasar dan menengah untuk mencapai kompetensi lulusan. (2) Standar Proses sebagaimana dimaksud pada ayat (1) tercantum pada Lampiran yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Menteri ini. Pasal 2 Dengan berlakunya Peraturan Menteri ini, Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 41 Tahun 2007 Tentang Standar Proses Untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah dicabut dan dinyatakan tidak berlaku. Pasal 3 Peraturan ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan. Agar setiap orang mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan Menteri ini dengan penempatannya dalam Berita Negara Republik Indonesia. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 4 Juni 2013 MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA, MOHAMMAD NUH Diundangkan di Jakarta pada tanggal MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA REPUBLIK INDONESIA, AMIR SYAMSUDIN BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2013 NOMOR
  • 3. 3 Telah diperiksa dan disetujui oleh: Karo Hukor Kepala Balitbang Ptl. Dirjen Dikdas Dirjen Dikmen Ketua BSNP Sesjen