SlideShare a Scribd company logo
1 of 30
Kelompok
6
Aisyah
Masudah
(02)

Hie Jessica
SW
(16)

Alifia Hena
Hamida
(03)

Rani
Rahmadani
(24
TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI
Mengenal Ms. Power Point

SK & KD

INDIKATOR

PETA
KONSEP

Menu

MATERI

UJI
KOMPETENSI

KUNCI
JAWABAN
S
K

Mengenal perangkat
keras dan sistem
yang digunakan
dalam program
presentasi

K
D

Mengindentifikasi
menu dan icon pada
perangkat lunak
pengolah presentasi
INDIKATOR
1.1 Siswa dapat mengaktifkan Microsoft Power
Point
1.2 Menampilkan Lembar kerja Ms Power Point
1.3 Menjelaskan fungsi dari Tools dalam Ms.
Power Point 2007
1.4 Agar dapat menyimpan dokumen Ms.Power
Point 2007
1.5 Menutup Presentasi
PETA KONSEP
BAB 3

Membuat Tabel

Menambahkan
Diagram Organisasi

Membuat Grafik

Menambah File
Video ke dalam
Slide

Hyperlink
Menambah Animasi
dalam Presentasi

Menambah File
Sound ke dalam
Slide
MATERI BAB 3
1. Membuat Tabel
2. Membuat Grafik
3. Membuat Diagram Organisasi
4. Menambah animasi dalam presentasi
a. Mengatur animasi dalam presentasi berjalan secara
otomatis
b. Mengatur efek perpindahan slide
5. Hyperlink
6. Menambah file video ke dalam slide
7. Menambah file sound ke dalam slide
Menambahkan Tabel Dalam Presentasi
1. Buka kembali file presentasi.
2. Klik ikon menu Home > New Slide > Blank.
3. Klik tab menu Insert > Table > Insert Table.
4. Pada kotak dialog yang muncul, isikan Number of
columns: 3, Number of rows : 9, kemudian klik tombol OK.
5. Kemudian pada tabel
6. Pilih baris pertama dari tabel, kemudian klik tab menu
Layout > Merge Cells.
7. Kemudian ketikkanlah โ€œTABEL DISTRIBUSI
PERAWATAN ANGGREKโ€, kemudian klik ikon Font Size
: 28, klik ikon Paragraph Aligment
Menambahkan Grafik Dalam Presentasi
1. Masih menggunakan tabel di dalam file presentasi
2. Klik tab menu Home > New Slide > Blank.
3. Maka akan mucul slide yang baru. Klik tab menu
Insert > Chart.
4. Pada kotak dialog Insert Chart, pilih Column
kemudian klik tombol OK.
5. Kemudian ketikkanlah datanya sebagai berikut.
6. Setelah selesai klik tombol Close pada pojok
kanan atas windows..
7. Kemudian aktifkan grafik anda, klik tab menu
Layout > Chart Title > Above Chart.
8. Kemudian ketikkan โ€œGrafik Distribusi Perawatan
Anggrekโ€.
9. Kemudian klik ikon menu Axis Titles > Primary
Horizontal Axis Title > Title Below Axis.
10. Kemudian ketikkan โ€œJenis
Perawatanโ€, kemudian coba anda lakukan untuk
Vertical Axis Title dengan isi teks โ€œTingkat
Perawatanโ€. Jika telah selesai maka tampilannya
adalah sebagai berikut.
11. Setelah selesai simpan kembali presentasi anda
(Ctrl+S).
Diagram dalam Presentasi
1. Buka kembali file presentasi.
2. Klik ikon menu Home > New Slide > Blank.
3. Kemudian klik tab menu Insert > SmartArt.
4. Pada kotak dialog SmartArt Graphic, pilih
Cycle > Basic Radial, kemudian klik tombol OK.
5. Aktifkan salah satu shape
lingkarannya, kemudian klik tab menu Design >
Add Shape Before.
6. Coba anda tambahkan 2 shape lagi
7. Kemudian ketiklah isi dari diagramnya
Mengatur Format Diagram Dalam
Presentasi
1. Aktifkan diagram yang telah kita buat.
2. Klik tab menu Design > klik tombol More
SmartArt Style.
3. Kemudian pada kotak dialog yang
muncul, pilih Cartoon.
4. Perhatikan perubahannya. Coba anda ganti
stylenya sesuai dengan yang anda inginkan.
Kemudian simpan kembali file anda (Ctrl+S).
Menambah Gambar Dalam
Slide Presentasi
1. Buka kembali file.
2. Aktifkan slide 1, ganti layout menjadi Two Content.
3. Kemudian letakkan kursor pada text box yang masih
kosong, klik tab menu Insert > Picture.
4. Pilih gambar pada folder Sample Picture, kemudian
pilih Water Fall,
kemudian klik tombol Insert.
5. Perhatikan slide anda sekarang. Kemudian aktifkan
gambar yang barusan anda masukkan, klik tab menu
Format > Picture Style >Reflected Rounded Rectangle.
6. Anda tambahkan gambar pada slide 2 dengan posisi
gambar sebelah kiri (ganti layoutnya terlebih dahulu).
Setelah selesai simpan kembali
Menambah Animasi, Sound dan
Movies
Dalam Presentasi
1. Buka kembali file.
2. Aktifkan teks โ€œTombol
Officeโ€, Klik tab menu Animations >
Custom Animation.
3. Pada kotak dialog yang muncul, klik
ikon menu Add Effect > Entrance > Box.
4. Kemudian klik kembali ikon menu Add
Effect >Emphasis>Grow/ Shrink.
5. Klik kembali ikon menu Add Effect>Motion
Paths >Down
6. Klik kembali ikon menu Add Effect > Exit > Fly
Out
7. Kemudian tekan tombol F5, coba anda klik
tombol mouse anda sekali, perhatikan animasi
yang muncul, kemudian klik kembali mouse
anda untuk melihat animasi yang lainnya.
Mengatur Animasi dalam Presentase
1. Klik kembali teks โ€Tombol officeโ€ yang telah
kita beri animasinya.
2. Klik pada bagian Start ganti menjadi After
Previous.
3. Kemudian coba anda lakukan untuk efek menu
yang lainnya.
4. Kemudian setelah selesai simpan kebali
dokumen anda, kemudian tekan tombol F5.
Mengatur Perpindahan Slide
Berjalan Secara Otomatis
1. Masih menggunakan file .
2. Klik tab menu Animation,kemudian
hilangkan centang pada pilihan On Mouse
Click dan centanglah pilihan Automaticaly
After.
3. Kemudian tekan tombol F5 untuk
menjalankan presentasi anda. Lihat
perubahannya,sekarang perpindahan
slide telah berjalan secara otomatis.
Mengatur Efek Perpindahan Slide
1. Masih menggunakan file.
2. Klik tab menu Animation kemudian klik ikon
menu More Transition Efect.
3. Kemudian pada kotak dialog yang muncul, pilih
NewFlash, kemudian klik tombol Apply to All.
4. Kemudian tekan tombol Ctrl+S, dan jalankan
presentasi anda dengan menekan tombol F5.
Menambah File Video Ke dalam Slide
1. Buka kembali file.
2. Aktifkan slide 5, kemudian klik tab menu Insert >
Movie > Movie from Clip Organize.
3. Pada kotak dialog yang muncul, double klik
file video yang akan diambil,
misalnya:Businesses, gear, people.
4. Kemudian tekan tombol Ctrl+S, dan jalankan
presentasi anda dengan menekan tombol F5.
Menambah File Video Ke
dalam Slide
1. Buka kembali file.
2. Aktifkan slide 5, kemudian klik tab
menu Insert > Movie > Movie from Clip
Organize.
3. Pada kotak dialog yang
muncul, double klik file video yang
akan diambil, misalnya
Businesses, gear, people
4. Kemudian tekan tombol Ctrl+S dan
jalankan kembali presentasi anda dengan
menekan tombol F5
Menambah File Sound Ke dalam Slide
1. Buka kembali file.
2. Aktifkan slide 5, kemudian klik tab menu Insert>
Sound >Sound from Clip Organize.
3. Pada kotak dialog yang muncul, double klik file
sound yang akan diambil, misalnya Claps
Cheers, kemudian pada kotak dialog navigasi yang
muncul, klik tombol Automatecally agar sound
berjalan secara otomatis ketika presentasi dijalankan
4. Kemudian tekan tombol Ctrl+S dan jalankan
kembali presentasi anda dengan menekan tombol F5.
Menyisipkan Text Box
1. Buka kembali file.
2. Aktifkan slide 5, kemudian klik tab menu
Home >New Slide >Blank.
3. Kemudian klik tab menu Insert >Text Box.
4. Kemudian klik tahan tarik untuk
menggambarkan text box sesuai yang kita
inginkan. Kemudian ketikkan teks di dalam text
box tersebut.
Memformat Text Box
dalam Slide kita buat
1. Pastikan Text Box yang berusan
masih dalam keadaan aktif.
2. Klik tab menu Home > Font. Kemudian
pada kotak tab ribbon font pilih jenis huruf
Calibri, font size 24, klik tombol (Bolt)
dan klik tombol U (underline).
3. Kemudian klik tombol Resize text box
kanan bawah, dan tahan tarik sehingga
lebar text box seperti di bawah ini.
4. Sorot pada bagian Ribbon
Paragraph, kemudian klik pada bagian ikon
perataan paragraf Center (Ctrl+E).
UJI
KOMPETENSI
1.Microsoft power point merupakan program aplikasi yang dirancang khusus
untukโ€ฆ
a. Mengolah Kata
b. Membuat Diagram
c. Membuat presentasi
d. Mengatur power supply
2. Bagaimanakah cara memberikan animasi pada objek yang telah terpilihโ€ฆ
a. Slide show โ€“ custom animation
b. Slide show โ€“ custom transition
c. Slide show - custom presentation
d. Slide show โ€“ custom powerpoint
3. Format file dokumen pada program Ms. Power Point berekstensiโ€ฆ
a. xcs b. ppt c. pps d. ppp
4. Dalam Ms.Power point ada dua jenis animasi, yaitu . animasi teks
dan animasi slide. Untuk memberikan animasi pada teks digunakan
perintahโ€ฆ
a. Slide transation
b. Custom animation
c. Teks animation
d. Color animation
5. Langkah yang tepat untuk mencetak file presentasi dalam bentuk
handout adalah โ€ฆ
a. Klik print โ€“ enter
b. Klik file โ€“ pilih handout โ€“ klik ok
c. Klik file โ€“ klik print โ€“ klik handout โ€“ klik ok
d. Klik fileโ€“ pilih handout โ€“ klik print โ€“ klik ok
6. Untuk membuat database baru yang masih kosong pada Ms Access
menggunakan perintah โ€ฆ
a. Blank database
c. Project using new data
b. Form exiting file
d. Blank data access pages
7. Type data yang digunakan untuk menyusun data tulisan yang panjang
adalahโ€ฆ
a. Ole Object
c. Memo
b. Curency
d. Data
8. Pada Program Microsoft Access fungsi dari auter joint adalah โ€ฆ.
a. Membuat table baru
b. Mengganti semua data
c. Primary Key harus unik
d. Membuat hubungan antar table
9. Pernyataan yang paling tepat mengenai primery key pada program Ms.
Access adalahโ€ฆ.
a. Primary Key harus bertype bilangan bulat
b. Primery Key harus dibuat dibaris terakhir
c. Primary Key harus unik
d. Primary Key ada di tabel
10. Dibawah ini bukanjenis keyboard secara fisikโ€ฆ.
a. Ps2
b. Serial
c. USB
d. Paralel
Kunci Jawaban
1. C
2. A
3. B
4. B
5. C
6. A
7. C
8. D
9. C
10.D
BENAR
SALAH
Bab 3

More Related Content

What's hot

TIK BAB 1-4 POWER POINT
TIK BAB 1-4 POWER POINTTIK BAB 1-4 POWER POINT
TIK BAB 1-4 POWER POINTlathifagokil
ย 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3Dandy N
ย 
TIK bab 4 Cara Menambahkan Animasi dlm Power Point
TIK bab 4 Cara Menambahkan Animasi dlm Power PointTIK bab 4 Cara Menambahkan Animasi dlm Power Point
TIK bab 4 Cara Menambahkan Animasi dlm Power PointZaan1111
ย 
PPT TIK : MICROSOFT POWER POINT 2007
PPT TIK : MICROSOFT POWER POINT 2007PPT TIK : MICROSOFT POWER POINT 2007
PPT TIK : MICROSOFT POWER POINT 2007kresnamaulana
ย 
Tik 1
Tik 1Tik 1
Tik 1alb4
ย 
Presentasi tik bab 1 dan 2
Presentasi tik bab 1 dan 2Presentasi tik bab 1 dan 2
Presentasi tik bab 1 dan 2Muhammad Fuad
ย 
Tugas tik bab 3 & 4
Tugas tik bab 3 & 4Tugas tik bab 3 & 4
Tugas tik bab 3 & 4oncom112
ย 
TIK 9 BAB 2 - Membuat Presentasi MS.PowerPoint 2007
TIK 9 BAB 2 - Membuat Presentasi MS.PowerPoint 2007TIK 9 BAB 2 - Membuat Presentasi MS.PowerPoint 2007
TIK 9 BAB 2 - Membuat Presentasi MS.PowerPoint 2007sitaram_
ย 
PPT TIK : MEMBUAT PRESENTASI
PPT TIK : MEMBUAT PRESENTASIPPT TIK : MEMBUAT PRESENTASI
PPT TIK : MEMBUAT PRESENTASIkresnamaulana
ย 
MS PowerPoint 2007 Bab 2
MS PowerPoint 2007 Bab 2MS PowerPoint 2007 Bab 2
MS PowerPoint 2007 Bab 2safirafifah
ย 
Gabungan TIK bab 1,2,3,5
Gabungan  TIK bab 1,2,3,5Gabungan  TIK bab 1,2,3,5
Gabungan TIK bab 1,2,3,5diansaputra452
ย 
Presentasi power point TIK BAB 3
Presentasi power point TIK BAB 3Presentasi power point TIK BAB 3
Presentasi power point TIK BAB 3ใช ใช
ย 
Presentasi TIK POWER POINT
Presentasi TIK POWER POINTPresentasi TIK POWER POINT
Presentasi TIK POWER POINTnoviaNP
ย 

What's hot (14)

TIK BAB 1-4 POWER POINT
TIK BAB 1-4 POWER POINTTIK BAB 1-4 POWER POINT
TIK BAB 1-4 POWER POINT
ย 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
ย 
TIK bab 4 Cara Menambahkan Animasi dlm Power Point
TIK bab 4 Cara Menambahkan Animasi dlm Power PointTIK bab 4 Cara Menambahkan Animasi dlm Power Point
TIK bab 4 Cara Menambahkan Animasi dlm Power Point
ย 
PPT TIK : MICROSOFT POWER POINT 2007
PPT TIK : MICROSOFT POWER POINT 2007PPT TIK : MICROSOFT POWER POINT 2007
PPT TIK : MICROSOFT POWER POINT 2007
ย 
Tik 1
Tik 1Tik 1
Tik 1
ย 
Presentasi tik bab 1 dan 2
Presentasi tik bab 1 dan 2Presentasi tik bab 1 dan 2
Presentasi tik bab 1 dan 2
ย 
Tugas tik bab 3 & 4
Tugas tik bab 3 & 4Tugas tik bab 3 & 4
Tugas tik bab 3 & 4
ย 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
ย 
TIK 9 BAB 2 - Membuat Presentasi MS.PowerPoint 2007
TIK 9 BAB 2 - Membuat Presentasi MS.PowerPoint 2007TIK 9 BAB 2 - Membuat Presentasi MS.PowerPoint 2007
TIK 9 BAB 2 - Membuat Presentasi MS.PowerPoint 2007
ย 
PPT TIK : MEMBUAT PRESENTASI
PPT TIK : MEMBUAT PRESENTASIPPT TIK : MEMBUAT PRESENTASI
PPT TIK : MEMBUAT PRESENTASI
ย 
MS PowerPoint 2007 Bab 2
MS PowerPoint 2007 Bab 2MS PowerPoint 2007 Bab 2
MS PowerPoint 2007 Bab 2
ย 
Gabungan TIK bab 1,2,3,5
Gabungan  TIK bab 1,2,3,5Gabungan  TIK bab 1,2,3,5
Gabungan TIK bab 1,2,3,5
ย 
Presentasi power point TIK BAB 3
Presentasi power point TIK BAB 3Presentasi power point TIK BAB 3
Presentasi power point TIK BAB 3
ย 
Presentasi TIK POWER POINT
Presentasi TIK POWER POINTPresentasi TIK POWER POINT
Presentasi TIK POWER POINT
ย 

Similar to Bab 3

Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2indah_azmi
ย 
Makalah KKPI (Microsoft Power Point)
Makalah KKPI (Microsoft Power Point)Makalah KKPI (Microsoft Power Point)
Makalah KKPI (Microsoft Power Point)Rocky Asep Prabowo
ย 
MS PowerPoint 2007 BAB 1-5
MS PowerPoint 2007 BAB 1-5MS PowerPoint 2007 BAB 1-5
MS PowerPoint 2007 BAB 1-5rachmaa9g
ย 
MS PowerPoint 2007 Bab 1-4
MS PowerPoint 2007 Bab 1-4MS PowerPoint 2007 Bab 1-4
MS PowerPoint 2007 Bab 1-4Elsalfym
ย 
MS PowerPoint 2007
MS PowerPoint 2007MS PowerPoint 2007
MS PowerPoint 2007rachmaa9g
ย 
BAB 1 2 3 Tugas TIK Kelas 9
BAB 1 2 3 Tugas TIK Kelas 9BAB 1 2 3 Tugas TIK Kelas 9
BAB 1 2 3 Tugas TIK Kelas 9Syauqi Ilmi Ilmi
ย 
tik bab 3
tik bab 3tik bab 3
tik bab 3fadhil fajar
ย 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1Raniica
ย 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1safira_fira
ย 
TIK KELAS IX BAB 3
TIK KELAS IX BAB 3TIK KELAS IX BAB 3
TIK KELAS IX BAB 3nabilla_bella
ย 
presentasi bab 1
presentasi bab 1presentasi bab 1
presentasi bab 1intan_dwindra
ย 
Bab1 power point
Bab1 power pointBab1 power point
Bab1 power pointwNurliaYustida
ย 
MS POWER POINT 2007 BAB 2
MS POWER POINT 2007 BAB 2MS POWER POINT 2007 BAB 2
MS POWER POINT 2007 BAB 2AhmedLasca
ย 
Ms Power Point 2007 TIK Bab 2
Ms Power Point 2007 TIK Bab 2Ms Power Point 2007 TIK Bab 2
Ms Power Point 2007 TIK Bab 2Timyudhis
ย 

Similar to Bab 3 (20)

TIK BAB 2
TIK BAB 2TIK BAB 2
TIK BAB 2
ย 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
ย 
Makalah KKPI (Microsoft Power Point)
Makalah KKPI (Microsoft Power Point)Makalah KKPI (Microsoft Power Point)
Makalah KKPI (Microsoft Power Point)
ย 
MS PowerPoint 2007 BAB 1-5
MS PowerPoint 2007 BAB 1-5MS PowerPoint 2007 BAB 1-5
MS PowerPoint 2007 BAB 1-5
ย 
MS PowerPoint 2007 Bab 1-4
MS PowerPoint 2007 Bab 1-4MS PowerPoint 2007 Bab 1-4
MS PowerPoint 2007 Bab 1-4
ย 
MS PowerPoint 2007
MS PowerPoint 2007MS PowerPoint 2007
MS PowerPoint 2007
ย 
BAB 1 2 3 Tugas TIK Kelas 9
BAB 1 2 3 Tugas TIK Kelas 9BAB 1 2 3 Tugas TIK Kelas 9
BAB 1 2 3 Tugas TIK Kelas 9
ย 
tik bab 3
tik bab 3tik bab 3
tik bab 3
ย 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
ย 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
ย 
TIK KELAS IX BAB 3
TIK KELAS IX BAB 3TIK KELAS IX BAB 3
TIK KELAS IX BAB 3
ย 
11,12,13,23
11,12,13,2311,12,13,23
11,12,13,23
ย 
presentasi bab 1
presentasi bab 1presentasi bab 1
presentasi bab 1
ย 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
ย 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
ย 
Bab1
Bab1Bab1
Bab1
ย 
Bab1 power point
Bab1 power pointBab1 power point
Bab1 power point
ย 
Bab1
Bab1Bab1
Bab1
ย 
MS POWER POINT 2007 BAB 2
MS POWER POINT 2007 BAB 2MS POWER POINT 2007 BAB 2
MS POWER POINT 2007 BAB 2
ย 
Ms Power Point 2007 TIK Bab 2
Ms Power Point 2007 TIK Bab 2Ms Power Point 2007 TIK Bab 2
Ms Power Point 2007 TIK Bab 2
ย 

Recently uploaded

analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.nuranisasignature
ย 
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTSTRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTRikoMappedeceng1
ย 
bahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptx
bahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptxbahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptx
bahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptxZainalArifin848408
ย 
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfPPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfAgusyunus2
ย 
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptxMedia Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptxItaaNurlianaSiregar
ย 
Sistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.ppt
Sistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.pptSistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.ppt
Sistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.pptIka Putri
ย 
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...syafiraw266
ย 
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman""Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"HaseebBashir5
ย 
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)pptPelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)pptJhonSutarka1
ย 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptxlulustugasakhirkulia
ย 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBambu hoki88
ย 
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita taniAdministrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tanikwtkelurahanmekarsar
ย 
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxLAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxAnissaPratiwi3
ย 
ppt kelompok 3 bentuk bentuk organisasi.pptx
ppt kelompok 3 bentuk bentuk organisasi.pptxppt kelompok 3 bentuk bentuk organisasi.pptx
ppt kelompok 3 bentuk bentuk organisasi.pptxRafifOye
ย 
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...unikbetslotbankmaybank
ย 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesialangkahgontay88
ย 
6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt
6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt
6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .pptApaySafari1
ย 
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARUATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARUsayangkamuu240203
ย 

Recently uploaded (20)

analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
analisa kelayakan bisnis aspek keuangan.
ย 
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOTSTRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
STRATEGI BERSAING MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT
ย 
bahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptx
bahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptxbahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptx
bahan paparan satgas penilaian kinerja tpps.pptx
ย 
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
Abortion pills in Muscat ( Oman) +966572737505! Get CYTOTEC, unwanted kit mis...
ย 
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdfPPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
PPT Klp 5 Sistem Informasi Manajemen.pdf
ย 
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptxMedia Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
Media Pembelajaran Ekonomi XI - Bab 5.pptx
ย 
Sistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.ppt
Sistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.pptSistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.ppt
Sistem-Informasi-Akuntansi-Pertemuan-10.ppt
ย 
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
Hub. 0821 4281 1002, Rekomendasi Restoran Rumah Makan Kulineran Warung Depot ...
ย 
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman""Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
ย 
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)pptPelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
Pelembagaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes)ppt
ย 
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptxBab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan   Penggajian.pptx
Bab 11 Liabilitas Jangka Pendek dan Penggajian.pptx
ย 
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot BesarBAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
BAMBUHOKI88 Situs Game Gacor Menggunakan Doku Mudah Jackpot Besar
ย 
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotecabortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
abortion pills in Kuwait City+966572737505 get Cytotec
ย 
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita taniAdministrasi Kelompok Tani  atau kelompok wanita tani
Administrasi Kelompok Tani atau kelompok wanita tani
ย 
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docxLAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
LAPORAN HASIL OBSERVASI ENGLISH COURSE (1).docx
ย 
ppt kelompok 3 bentuk bentuk organisasi.pptx
ppt kelompok 3 bentuk bentuk organisasi.pptxppt kelompok 3 bentuk bentuk organisasi.pptx
ppt kelompok 3 bentuk bentuk organisasi.pptx
ย 
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
UNIKBET : Bandar Slot Gacor Pragmatic Play Deposit Pakai Bank Mega Bonus Berl...
ย 
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di IndonesiaPerkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
Perkembangan Perbankan di Indonesia Perkembangan Perbankan di Indonesia
ย 
6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt
6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt
6. CONTAINER (MATKUL CARGO HANDLING) .ppt
ย 
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARUATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 2024 TERBARU
ย 

Bab 3

  • 3. TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI Mengenal Ms. Power Point SK & KD INDIKATOR PETA KONSEP Menu MATERI UJI KOMPETENSI KUNCI JAWABAN
  • 4. S K Mengenal perangkat keras dan sistem yang digunakan dalam program presentasi K D Mengindentifikasi menu dan icon pada perangkat lunak pengolah presentasi
  • 5. INDIKATOR 1.1 Siswa dapat mengaktifkan Microsoft Power Point 1.2 Menampilkan Lembar kerja Ms Power Point 1.3 Menjelaskan fungsi dari Tools dalam Ms. Power Point 2007 1.4 Agar dapat menyimpan dokumen Ms.Power Point 2007 1.5 Menutup Presentasi
  • 6. PETA KONSEP BAB 3 Membuat Tabel Menambahkan Diagram Organisasi Membuat Grafik Menambah File Video ke dalam Slide Hyperlink Menambah Animasi dalam Presentasi Menambah File Sound ke dalam Slide
  • 7. MATERI BAB 3 1. Membuat Tabel 2. Membuat Grafik 3. Membuat Diagram Organisasi 4. Menambah animasi dalam presentasi a. Mengatur animasi dalam presentasi berjalan secara otomatis b. Mengatur efek perpindahan slide 5. Hyperlink 6. Menambah file video ke dalam slide 7. Menambah file sound ke dalam slide
  • 8. Menambahkan Tabel Dalam Presentasi 1. Buka kembali file presentasi. 2. Klik ikon menu Home > New Slide > Blank. 3. Klik tab menu Insert > Table > Insert Table. 4. Pada kotak dialog yang muncul, isikan Number of columns: 3, Number of rows : 9, kemudian klik tombol OK. 5. Kemudian pada tabel 6. Pilih baris pertama dari tabel, kemudian klik tab menu Layout > Merge Cells. 7. Kemudian ketikkanlah โ€œTABEL DISTRIBUSI PERAWATAN ANGGREKโ€, kemudian klik ikon Font Size : 28, klik ikon Paragraph Aligment
  • 9. Menambahkan Grafik Dalam Presentasi 1. Masih menggunakan tabel di dalam file presentasi 2. Klik tab menu Home > New Slide > Blank. 3. Maka akan mucul slide yang baru. Klik tab menu Insert > Chart. 4. Pada kotak dialog Insert Chart, pilih Column kemudian klik tombol OK. 5. Kemudian ketikkanlah datanya sebagai berikut. 6. Setelah selesai klik tombol Close pada pojok kanan atas windows..
  • 10. 7. Kemudian aktifkan grafik anda, klik tab menu Layout > Chart Title > Above Chart. 8. Kemudian ketikkan โ€œGrafik Distribusi Perawatan Anggrekโ€. 9. Kemudian klik ikon menu Axis Titles > Primary Horizontal Axis Title > Title Below Axis. 10. Kemudian ketikkan โ€œJenis Perawatanโ€, kemudian coba anda lakukan untuk Vertical Axis Title dengan isi teks โ€œTingkat Perawatanโ€. Jika telah selesai maka tampilannya adalah sebagai berikut. 11. Setelah selesai simpan kembali presentasi anda (Ctrl+S).
  • 11. Diagram dalam Presentasi 1. Buka kembali file presentasi. 2. Klik ikon menu Home > New Slide > Blank. 3. Kemudian klik tab menu Insert > SmartArt. 4. Pada kotak dialog SmartArt Graphic, pilih Cycle > Basic Radial, kemudian klik tombol OK. 5. Aktifkan salah satu shape lingkarannya, kemudian klik tab menu Design > Add Shape Before. 6. Coba anda tambahkan 2 shape lagi 7. Kemudian ketiklah isi dari diagramnya
  • 12. Mengatur Format Diagram Dalam Presentasi 1. Aktifkan diagram yang telah kita buat. 2. Klik tab menu Design > klik tombol More SmartArt Style. 3. Kemudian pada kotak dialog yang muncul, pilih Cartoon. 4. Perhatikan perubahannya. Coba anda ganti stylenya sesuai dengan yang anda inginkan. Kemudian simpan kembali file anda (Ctrl+S).
  • 13. Menambah Gambar Dalam Slide Presentasi 1. Buka kembali file. 2. Aktifkan slide 1, ganti layout menjadi Two Content. 3. Kemudian letakkan kursor pada text box yang masih kosong, klik tab menu Insert > Picture. 4. Pilih gambar pada folder Sample Picture, kemudian pilih Water Fall, kemudian klik tombol Insert. 5. Perhatikan slide anda sekarang. Kemudian aktifkan gambar yang barusan anda masukkan, klik tab menu Format > Picture Style >Reflected Rounded Rectangle. 6. Anda tambahkan gambar pada slide 2 dengan posisi gambar sebelah kiri (ganti layoutnya terlebih dahulu). Setelah selesai simpan kembali
  • 14. Menambah Animasi, Sound dan Movies Dalam Presentasi 1. Buka kembali file. 2. Aktifkan teks โ€œTombol Officeโ€, Klik tab menu Animations > Custom Animation. 3. Pada kotak dialog yang muncul, klik ikon menu Add Effect > Entrance > Box.
  • 15. 4. Kemudian klik kembali ikon menu Add Effect >Emphasis>Grow/ Shrink. 5. Klik kembali ikon menu Add Effect>Motion Paths >Down 6. Klik kembali ikon menu Add Effect > Exit > Fly Out 7. Kemudian tekan tombol F5, coba anda klik tombol mouse anda sekali, perhatikan animasi yang muncul, kemudian klik kembali mouse anda untuk melihat animasi yang lainnya.
  • 16. Mengatur Animasi dalam Presentase 1. Klik kembali teks โ€Tombol officeโ€ yang telah kita beri animasinya. 2. Klik pada bagian Start ganti menjadi After Previous. 3. Kemudian coba anda lakukan untuk efek menu yang lainnya. 4. Kemudian setelah selesai simpan kebali dokumen anda, kemudian tekan tombol F5.
  • 17. Mengatur Perpindahan Slide Berjalan Secara Otomatis 1. Masih menggunakan file . 2. Klik tab menu Animation,kemudian hilangkan centang pada pilihan On Mouse Click dan centanglah pilihan Automaticaly After. 3. Kemudian tekan tombol F5 untuk menjalankan presentasi anda. Lihat perubahannya,sekarang perpindahan slide telah berjalan secara otomatis.
  • 18. Mengatur Efek Perpindahan Slide 1. Masih menggunakan file. 2. Klik tab menu Animation kemudian klik ikon menu More Transition Efect. 3. Kemudian pada kotak dialog yang muncul, pilih NewFlash, kemudian klik tombol Apply to All. 4. Kemudian tekan tombol Ctrl+S, dan jalankan presentasi anda dengan menekan tombol F5.
  • 19. Menambah File Video Ke dalam Slide 1. Buka kembali file. 2. Aktifkan slide 5, kemudian klik tab menu Insert > Movie > Movie from Clip Organize. 3. Pada kotak dialog yang muncul, double klik file video yang akan diambil, misalnya:Businesses, gear, people. 4. Kemudian tekan tombol Ctrl+S, dan jalankan presentasi anda dengan menekan tombol F5.
  • 20. Menambah File Video Ke dalam Slide 1. Buka kembali file. 2. Aktifkan slide 5, kemudian klik tab menu Insert > Movie > Movie from Clip Organize. 3. Pada kotak dialog yang muncul, double klik file video yang akan diambil, misalnya Businesses, gear, people 4. Kemudian tekan tombol Ctrl+S dan jalankan kembali presentasi anda dengan menekan tombol F5
  • 21. Menambah File Sound Ke dalam Slide 1. Buka kembali file. 2. Aktifkan slide 5, kemudian klik tab menu Insert> Sound >Sound from Clip Organize. 3. Pada kotak dialog yang muncul, double klik file sound yang akan diambil, misalnya Claps Cheers, kemudian pada kotak dialog navigasi yang muncul, klik tombol Automatecally agar sound berjalan secara otomatis ketika presentasi dijalankan 4. Kemudian tekan tombol Ctrl+S dan jalankan kembali presentasi anda dengan menekan tombol F5.
  • 22. Menyisipkan Text Box 1. Buka kembali file. 2. Aktifkan slide 5, kemudian klik tab menu Home >New Slide >Blank. 3. Kemudian klik tab menu Insert >Text Box. 4. Kemudian klik tahan tarik untuk menggambarkan text box sesuai yang kita inginkan. Kemudian ketikkan teks di dalam text box tersebut.
  • 23. Memformat Text Box dalam Slide kita buat 1. Pastikan Text Box yang berusan masih dalam keadaan aktif. 2. Klik tab menu Home > Font. Kemudian pada kotak tab ribbon font pilih jenis huruf Calibri, font size 24, klik tombol (Bolt) dan klik tombol U (underline). 3. Kemudian klik tombol Resize text box kanan bawah, dan tahan tarik sehingga lebar text box seperti di bawah ini. 4. Sorot pada bagian Ribbon Paragraph, kemudian klik pada bagian ikon perataan paragraf Center (Ctrl+E).
  • 24. UJI KOMPETENSI 1.Microsoft power point merupakan program aplikasi yang dirancang khusus untukโ€ฆ a. Mengolah Kata b. Membuat Diagram c. Membuat presentasi d. Mengatur power supply 2. Bagaimanakah cara memberikan animasi pada objek yang telah terpilihโ€ฆ a. Slide show โ€“ custom animation b. Slide show โ€“ custom transition c. Slide show - custom presentation d. Slide show โ€“ custom powerpoint 3. Format file dokumen pada program Ms. Power Point berekstensiโ€ฆ a. xcs b. ppt c. pps d. ppp
  • 25. 4. Dalam Ms.Power point ada dua jenis animasi, yaitu . animasi teks dan animasi slide. Untuk memberikan animasi pada teks digunakan perintahโ€ฆ a. Slide transation b. Custom animation c. Teks animation d. Color animation 5. Langkah yang tepat untuk mencetak file presentasi dalam bentuk handout adalah โ€ฆ a. Klik print โ€“ enter b. Klik file โ€“ pilih handout โ€“ klik ok c. Klik file โ€“ klik print โ€“ klik handout โ€“ klik ok d. Klik fileโ€“ pilih handout โ€“ klik print โ€“ klik ok 6. Untuk membuat database baru yang masih kosong pada Ms Access menggunakan perintah โ€ฆ a. Blank database c. Project using new data b. Form exiting file d. Blank data access pages
  • 26. 7. Type data yang digunakan untuk menyusun data tulisan yang panjang adalahโ€ฆ a. Ole Object c. Memo b. Curency d. Data 8. Pada Program Microsoft Access fungsi dari auter joint adalah โ€ฆ. a. Membuat table baru b. Mengganti semua data c. Primary Key harus unik d. Membuat hubungan antar table 9. Pernyataan yang paling tepat mengenai primery key pada program Ms. Access adalahโ€ฆ. a. Primary Key harus bertype bilangan bulat b. Primery Key harus dibuat dibaris terakhir c. Primary Key harus unik d. Primary Key ada di tabel 10. Dibawah ini bukanjenis keyboard secara fisikโ€ฆ. a. Ps2 b. Serial c. USB d. Paralel
  • 27. Kunci Jawaban 1. C 2. A 3. B 4. B 5. C 6. A 7. C 8. D 9. C 10.D
  • 28. BENAR
  • 29. SALAH

Editor's Notes

  1. Akuadalahkmu,sedangkankmuadalahdia๏ŒCintamemangtakharusmemiliki