SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 13
Anggota : Indra Kurniawan
Ilham Cahya Gumilar
Irsa Yolanda
Sejarah Thailand
Kerajaan Thai yang lebih sering disebut Thailand
dalam bahasa Inggris atau dalam bahasa aslinya
Mueang Thai adalah sebuah negara di Asia Tenggara
yang berbatasan dengan Laos dan Kamboja di timur,
Malaysia dan Teluk Siam di selatan, dan Myanmar
dan Laut Andaman di barat. Kerajaan Thai dahulu
dikenal sebagai Siam sampai tanggal 11 Mei 1949.
Kata "Thai" berarti "kebebasan" dalam bahasa Thai,
namun juga dapat merujuk kepada suku Thai,
sehingga menyebabkan nama Siam masih digunakan
di kalangan warga negara Thai terutama kaum
minoritas Tionghoa.
Bentuk Pemerintahan
 Nama Resmi : Raja-anachakra Thai atau Prath-t Thai
Ibukota : Bangkok
Luas Wilayah : ±512.820 km² (lebih dari 90%)
Luas Air (%) : 4%
Jumlah Penduduk : 62.354.402 (2002)
Kepadatan Penduduk : ±121 jiwa/km²
Agama : Mayoritas Budha (95%), Islam (4%), sisanya Kristen dan
Hindu
Suku Bangsa : Mayoritas Thai, Lao, Melayu, China, Mon, Khmer.
Mata Uang : Bath
Bahasa : Thailand (resmi) dan Inggris
Lagu Kebangsaan : Phleng Chat
Kemerdekaan : (tidak mengalami penjajahan)
Pemerintahan : Monarki Konstitusional
Raja : Raja Bhumiboi Adulyadej
Perdana Menteri : Yingluck Shinawarta
Keadaan Alam
Thailand memiliki bentuk permukaan bumi yang beragam.
Di sebelah utara, keadaannya bergunung-gunung, dan titik
tertingginya berada di Doi Inthanon (2.576 m). Sebelah
timur laut terdapat pegunungan Koral, yang dibatasi di
timur oleh sungai Mekong. Wilayah tengah negara
didominasi lembah sungai Chao Phraya yang hampir
seluruhnya datar, dan mengalir ke Teluk Thailand. Di
sebelah selatan terdapat Tanah Genting Kra, dataran
paling sempit di Thailand.
Iklim
Bagian selatan Negara Thailand beriklim tropis dengan curah hujan
antara 2.000 sampai 3.000 mm per tahun. Musim kemarau yang
benar-benar kering terjadi pada bulan Maret dan April. Sedangkan
pada bulan Desember dan Januari , hujan turun sampai lebat. Kondisi
itu menjadikan Thailand sebagai negara agraris utama di asia
Tenggara.
Lembah Menam Chao Praya, Plato Korat, dan pengunungan di utara
dipengaruhi oleh iklim tropis. Musim di Thailand dapat
dikelompokkan menjadi tiga :
a. Musim penghujan, terjadi pada akhir April hingga akhir Oktober
disebarkan oleh pengaruh angin musim barat daya.
b. Musim kemarau, terjadi pada bulan November sampai bulan
Februari disebabkan oleh pengaruh angin musim timur laut.
c. Musim panas, terjadi pada bulan Maret sampai April dengan curah
hujan bervariasi antara 1.000 – 2.000 mm per tahun.
Geograpi
 Kerajaan Thai merupakan tempat terletaknya
beberapa wilayah geografis yang berbeda. Di sebelah
utara, keadaannya bergunung-gunung, dan titik
tertingginya berada di Doi Inthanon (2.576 m).
Sebelah timur laut terdiri dari Hamparan Khorat, yang
dibatasi di timur oleh sungai Mekong. Kerajaan Thai
berbatasan dengan Laos dan Myanmar di sebelah
utara, dengan Malaysia dan Teluk Siam di selatan,
dengan Myanmar dan Laut Timur di barat dan dengan
Laos dan Kamboja di timur. Koordinat geografisnya
adalah 5°-21° LU dan 97°-106° BT
Keadaan Sosial
Suku yang terbesar di Thailand adalah suku Thai (75%),
Tionghoa (14%), suku Melayu (4%), Khmer (3%), lainnya
(4%). Sebagian besar penduduknya beragama Buddha.
Mereka tinggal di daerah utara dan tengah. Sementara
agama Islam berkembang di daerah selatan. Akhir –akhir
ini (2007) sering terjadi pertikaian antara penduduk Islam
di wilayah selatan dengan aparat pemerintah Thailand
yang mayoritas Buddha.
Jumlah Penduduk : 64,763 juta (tahun 2006)
Suku Bangsa : Thai(suku asli), Cina, Melayu
Bahasa : Thai(resmi), Cina, Inggris
Agama : Buddha (resmi), Islam, Kristen
BUDAYA
 Muay Thai, sejenis seni bela diri kickboxing ala Kerajaan
Thai, adalah olahraga nasional di Kerajaan Thai dan
merupakan seni beladiri setempat. Popularitasnya
memuncak di seluruh dunia pada tahun 1990-an. Ada pula
seni beladiri yang mirip dengan muay Thai di negara-
negara lain di Asia Tenggara.
 Ucapan penyambutan yang umum di Kerajaan Thai adalah
isyarat bernama wai, yang gerakannya mirip dengan
gerakan sembahyang. Hal-hal yang tabu dilakukan di
antaranya menyentuh kepala seseorang dan menunjuk
dengan kaki, karena kepala dan kaki masing-masing
merupakan bagian tubuh yang paling atas dan bawah.
 Masakan Kerajaan Thai mencampurkan empat macam rasa
yang dasar: manis, pedas, asam dan asin.
Demografi
 Populasi Kerajaan Thai didominasi etnis Thai dan etsnis
Lao, yang berjumlah 3/4 dari seluruh penduduk. Selain itu
juga terdapat komunitas besar etnis Tionghoa yang secara
sejarah memegang peranan yang besar dalam bidang
ekonomi. Etnis lainnya termasuk etnis Melayu di selatan,
Mon, Khmer dan berbagai suku orang bukit.
 Sekitar 95% penduduk Kerajaan Thai adalah pemeluk
agama Buddha aliran Theravada, namun ada minoritas
kecil pemeluk agama Islam, Kristen dan Hindu. Bahasa
Thai merupakan bahasa nasional Kerajaan Thai, yang
ditulis menggunakan aksaranya sendiri, tetapi ada banyak
juga bahasa daerah lainnya. Bahasa Inggris juga diajarkan
secara luas di sekolah.
Keadaan Ekonomi
Mata pencaharian penduduk Thailand sebagian besar adalah bertani
(agraris). Hasil pertanian yang utama adalah beras. Thailand
merupakan lumbung beras di kawasan Asia Tenggara. Hasil tambang
yang utama adalah timah dan mangaan. Pariwisata merupakan
sumber penghasilan devisa yang besar bagi Thailand.
Mata Uang : Bath
Hasil Pertanian : Beras, karet, jagung, tapioca, gula, rami,
kelapa.
Hasil tambang : Antimonium, timah, besi, mangaan
Hasil industry : Elektronik, berlian, pakaian, dan tekstil.
Ekspor utama : tekstil, computer dan komponennya,
integrated circuit, berlian.
Impor utama : mesin industry, baja, alat listrik, suku cadang
kendaraan.
SEJARAHTHAILAND

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Makalah tentang negara Thailand
Makalah tentang negara ThailandMakalah tentang negara Thailand
Makalah tentang negara ThailandDani Sembiring
 
Presentasi Negara Myanmar (IPS)
Presentasi Negara Myanmar (IPS)Presentasi Negara Myanmar (IPS)
Presentasi Negara Myanmar (IPS)Deviana Az Zahra
 
Maluku angkat senjata (kelompok 2)
Maluku angkat senjata (kelompok 2)Maluku angkat senjata (kelompok 2)
Maluku angkat senjata (kelompok 2)Ulva Susanti
 
Sejarah Perkembangan Islam di Thailand
Sejarah Perkembangan Islam di ThailandSejarah Perkembangan Islam di Thailand
Sejarah Perkembangan Islam di Thailandbulan purnama
 
11 Profil negara asean
11 Profil negara asean11 Profil negara asean
11 Profil negara aseanGente Strans
 
Power point IPS Kelas VIIII
Power point IPS Kelas VIIIIPower point IPS Kelas VIIII
Power point IPS Kelas VIIIIJhonBalok1
 
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.Cha-cha Taulanys
 
Kondisi Alam Negara di Dunia
Kondisi Alam Negara di DuniaKondisi Alam Negara di Dunia
Kondisi Alam Negara di DuniaAdilah126
 
Makalah Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia
Makalah Kerajaan-kerajaan Islam di IndonesiaMakalah Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia
Makalah Kerajaan-kerajaan Islam di IndonesiaDoris Agusnita
 
Islam masuk ke Afrika
Islam masuk ke AfrikaIslam masuk ke Afrika
Islam masuk ke AfrikaIsaka Yoga
 
Profil negara
Profil negaraProfil negara
Profil negaraVJ Asenk
 
Perlawanan kerajaan ternate dan tidore
Perlawanan kerajaan ternate dan tidorePerlawanan kerajaan ternate dan tidore
Perlawanan kerajaan ternate dan tidoreEsa Alfiandika Seaman
 
Geografi Regional Asia Tenggara - Timor Leste
Geografi Regional Asia Tenggara - Timor LesteGeografi Regional Asia Tenggara - Timor Leste
Geografi Regional Asia Tenggara - Timor LesteChintya M
 
Profil negara timor leste
Profil negara timor lesteProfil negara timor leste
Profil negara timor lesteHanifahhs
 
Aspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan Nusantara
Aspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan NusantaraAspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan Nusantara
Aspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan Nusantarabulan purnama
 
Power point nasionalisme
Power point nasionalismePower point nasionalisme
Power point nasionalismeRizal Komarudin
 
Mengenal negara kamboja
Mengenal negara kambojaMengenal negara kamboja
Mengenal negara kambojaendang zr
 
Kerajaan islam di sulawesi
Kerajaan islam di sulawesiKerajaan islam di sulawesi
Kerajaan islam di sulawesiLula Aflz
 
sejarah Kesultanan cirebon politik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kesultanan cirebon politik ekonomi dan letak geografisnyasejarah Kesultanan cirebon politik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kesultanan cirebon politik ekonomi dan letak geografisnyaFitriHastuti2
 

La actualidad más candente (20)

Makalah tentang negara Thailand
Makalah tentang negara ThailandMakalah tentang negara Thailand
Makalah tentang negara Thailand
 
Presentasi Negara Myanmar (IPS)
Presentasi Negara Myanmar (IPS)Presentasi Negara Myanmar (IPS)
Presentasi Negara Myanmar (IPS)
 
Maluku angkat senjata (kelompok 2)
Maluku angkat senjata (kelompok 2)Maluku angkat senjata (kelompok 2)
Maluku angkat senjata (kelompok 2)
 
Sejarah Perkembangan Islam di Thailand
Sejarah Perkembangan Islam di ThailandSejarah Perkembangan Islam di Thailand
Sejarah Perkembangan Islam di Thailand
 
11 Profil negara asean
11 Profil negara asean11 Profil negara asean
11 Profil negara asean
 
Power point IPS Kelas VIIII
Power point IPS Kelas VIIIIPower point IPS Kelas VIIII
Power point IPS Kelas VIIII
 
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
Ppt peran Indonesia dalam lingkungan negara-negara di Asia Tenggara.
 
Kondisi Alam Negara di Dunia
Kondisi Alam Negara di DuniaKondisi Alam Negara di Dunia
Kondisi Alam Negara di Dunia
 
Makalah Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia
Makalah Kerajaan-kerajaan Islam di IndonesiaMakalah Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia
Makalah Kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia
 
Islam masuk ke Afrika
Islam masuk ke AfrikaIslam masuk ke Afrika
Islam masuk ke Afrika
 
Profil negara
Profil negaraProfil negara
Profil negara
 
Benua afrika
Benua afrikaBenua afrika
Benua afrika
 
Perlawanan kerajaan ternate dan tidore
Perlawanan kerajaan ternate dan tidorePerlawanan kerajaan ternate dan tidore
Perlawanan kerajaan ternate dan tidore
 
Geografi Regional Asia Tenggara - Timor Leste
Geografi Regional Asia Tenggara - Timor LesteGeografi Regional Asia Tenggara - Timor Leste
Geografi Regional Asia Tenggara - Timor Leste
 
Profil negara timor leste
Profil negara timor lesteProfil negara timor leste
Profil negara timor leste
 
Aspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan Nusantara
Aspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan NusantaraAspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan Nusantara
Aspek Trigatra dan Pancagatra dalam Wawasan Nusantara
 
Power point nasionalisme
Power point nasionalismePower point nasionalisme
Power point nasionalisme
 
Mengenal negara kamboja
Mengenal negara kambojaMengenal negara kamboja
Mengenal negara kamboja
 
Kerajaan islam di sulawesi
Kerajaan islam di sulawesiKerajaan islam di sulawesi
Kerajaan islam di sulawesi
 
sejarah Kesultanan cirebon politik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kesultanan cirebon politik ekonomi dan letak geografisnyasejarah Kesultanan cirebon politik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kesultanan cirebon politik ekonomi dan letak geografisnya
 

Similar a SEJARAHTHAILAND

Geografi Regional Dunia (Thailand)
Geografi Regional Dunia (Thailand)Geografi Regional Dunia (Thailand)
Geografi Regional Dunia (Thailand)Alawiyahipeh
 
Profil negara thailand & tempat wisatanya
Profil negara thailand & tempat wisatanyaProfil negara thailand & tempat wisatanya
Profil negara thailand & tempat wisatanyaFelix net
 
Negara thailand
Negara thailandNegara thailand
Negara thailandFelix net
 
Negara laos dan timor leste
Negara  laos dan timor lesteNegara  laos dan timor leste
Negara laos dan timor lestebundakhayra
 
Negara berkembang
Negara berkembangNegara berkembang
Negara berkembangSbyhanin
 
Materi kelas 6 tema 1 negara negara asean karya kelompok 3
Materi kelas 6 tema 1 negara negara asean karya kelompok 3Materi kelas 6 tema 1 negara negara asean karya kelompok 3
Materi kelas 6 tema 1 negara negara asean karya kelompok 3Rachmah Safitri
 
Karakteristik negara vietnam
Karakteristik negara vietnamKarakteristik negara vietnam
Karakteristik negara vietnamErreina Saifa
 
Negara negara asean laos
Negara negara asean laosNegara negara asean laos
Negara negara asean laoshermansalawasna
 
Negara negara asean laos
Negara negara asean laosNegara negara asean laos
Negara negara asean laoshermansalawasna
 
Presentasi guru asia tenggara
Presentasi guru asia tenggaraPresentasi guru asia tenggara
Presentasi guru asia tenggaraValeriana Rasweda
 
Negara laos
Negara laosNegara laos
Negara laosIke Lit
 

Similar a SEJARAHTHAILAND (20)

Geografi Regional Dunia (Thailand)
Geografi Regional Dunia (Thailand)Geografi Regional Dunia (Thailand)
Geografi Regional Dunia (Thailand)
 
Profil negara thailand & tempat wisatanya
Profil negara thailand & tempat wisatanyaProfil negara thailand & tempat wisatanya
Profil negara thailand & tempat wisatanya
 
Negara thailand
Negara thailandNegara thailand
Negara thailand
 
Negara laos dan timor leste
Negara  laos dan timor lesteNegara  laos dan timor leste
Negara laos dan timor leste
 
thaiLand
thaiLandthaiLand
thaiLand
 
Asia Tenggara
Asia TenggaraAsia Tenggara
Asia Tenggara
 
Negara berkembang
Negara berkembangNegara berkembang
Negara berkembang
 
Negara berkembang
Negara berkembangNegara berkembang
Negara berkembang
 
All About Thailand
All About ThailandAll About Thailand
All About Thailand
 
Materi kelas 6 tema 1 negara negara asean karya kelompok 3
Materi kelas 6 tema 1 negara negara asean karya kelompok 3Materi kelas 6 tema 1 negara negara asean karya kelompok 3
Materi kelas 6 tema 1 negara negara asean karya kelompok 3
 
Karakteristik negara vietnam
Karakteristik negara vietnamKarakteristik negara vietnam
Karakteristik negara vietnam
 
Negara negara asean laos
Negara negara asean laosNegara negara asean laos
Negara negara asean laos
 
Negara negara asean laos
Negara negara asean laosNegara negara asean laos
Negara negara asean laos
 
IPS ASEAN kelas IX
IPS ASEAN kelas IX IPS ASEAN kelas IX
IPS ASEAN kelas IX
 
Ppt jadi
Ppt jadiPpt jadi
Ppt jadi
 
Ppt mapel ips
Ppt mapel ipsPpt mapel ips
Ppt mapel ips
 
Ppt jadi
Ppt jadiPpt jadi
Ppt jadi
 
negara asia tenggara
negara asia tenggaranegara asia tenggara
negara asia tenggara
 
Presentasi guru asia tenggara
Presentasi guru asia tenggaraPresentasi guru asia tenggara
Presentasi guru asia tenggara
 
Negara laos
Negara laosNegara laos
Negara laos
 

Último

MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfcicovendra
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPCMBANDUNGANKabSemar
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptAcemediadotkoM1
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdfsandi625870
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaSABDA
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...jumadsmanesi
 
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfPPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfNatasyaA11
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKARenoMardhatillahS
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaAbdiera
 
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxSKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxg66527130
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuHANHAN164733
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfGugunGunawan93
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 

Último (20)

MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdfMA Kelas XII  Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
MA Kelas XII Bab 1 materi musik mkontemnporerFase F.pdf
 
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptxPRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
PRESENTASI EEC social mobile, and local marketing.pptx
 
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .pptMateri power point Kepemimpinan leadership .ppt
Materi power point Kepemimpinan leadership .ppt
 
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
1.2.a.6 Dekon modul 1.2. DINI FITRIANI.pdf
 
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 TesalonikaMateri Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
Materi Kelas Online Ministry Learning Center - Bedah Kitab 1 Tesalonika
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
UNGGAH PEGANGAN LOKAKARYA DAN PENDAMPINGAN INDIVIDU DALAM KEGIATAN PEMBEKALAN...
 
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdfPPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
PPT IPS Geografi SMA Kelas X_Bab 5_Atmosfer.pptx_20240214_193530_0000.pdf
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKAPPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
PPT TEKS TANGGAPAN KELAS 7 KURIKUKULM MERDEKA
 
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptxSKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
SKPM Kualiti @ Sekolah 23 Feb 22222023.pptx
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus PerilakuCatatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
Catatan di setiap Indikator Fokus Perilaku
 
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdfrpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
rpp bangun-ruang-sisi-datar kelas 8 smp.pdf
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 

SEJARAHTHAILAND

  • 1. Anggota : Indra Kurniawan Ilham Cahya Gumilar Irsa Yolanda
  • 2.
  • 3. Sejarah Thailand Kerajaan Thai yang lebih sering disebut Thailand dalam bahasa Inggris atau dalam bahasa aslinya Mueang Thai adalah sebuah negara di Asia Tenggara yang berbatasan dengan Laos dan Kamboja di timur, Malaysia dan Teluk Siam di selatan, dan Myanmar dan Laut Andaman di barat. Kerajaan Thai dahulu dikenal sebagai Siam sampai tanggal 11 Mei 1949. Kata "Thai" berarti "kebebasan" dalam bahasa Thai, namun juga dapat merujuk kepada suku Thai, sehingga menyebabkan nama Siam masih digunakan di kalangan warga negara Thai terutama kaum minoritas Tionghoa.
  • 4. Bentuk Pemerintahan  Nama Resmi : Raja-anachakra Thai atau Prath-t Thai Ibukota : Bangkok Luas Wilayah : ±512.820 km² (lebih dari 90%) Luas Air (%) : 4% Jumlah Penduduk : 62.354.402 (2002) Kepadatan Penduduk : ±121 jiwa/km² Agama : Mayoritas Budha (95%), Islam (4%), sisanya Kristen dan Hindu Suku Bangsa : Mayoritas Thai, Lao, Melayu, China, Mon, Khmer. Mata Uang : Bath Bahasa : Thailand (resmi) dan Inggris Lagu Kebangsaan : Phleng Chat Kemerdekaan : (tidak mengalami penjajahan) Pemerintahan : Monarki Konstitusional Raja : Raja Bhumiboi Adulyadej Perdana Menteri : Yingluck Shinawarta
  • 5. Keadaan Alam Thailand memiliki bentuk permukaan bumi yang beragam. Di sebelah utara, keadaannya bergunung-gunung, dan titik tertingginya berada di Doi Inthanon (2.576 m). Sebelah timur laut terdapat pegunungan Koral, yang dibatasi di timur oleh sungai Mekong. Wilayah tengah negara didominasi lembah sungai Chao Phraya yang hampir seluruhnya datar, dan mengalir ke Teluk Thailand. Di sebelah selatan terdapat Tanah Genting Kra, dataran paling sempit di Thailand.
  • 6. Iklim Bagian selatan Negara Thailand beriklim tropis dengan curah hujan antara 2.000 sampai 3.000 mm per tahun. Musim kemarau yang benar-benar kering terjadi pada bulan Maret dan April. Sedangkan pada bulan Desember dan Januari , hujan turun sampai lebat. Kondisi itu menjadikan Thailand sebagai negara agraris utama di asia Tenggara. Lembah Menam Chao Praya, Plato Korat, dan pengunungan di utara dipengaruhi oleh iklim tropis. Musim di Thailand dapat dikelompokkan menjadi tiga : a. Musim penghujan, terjadi pada akhir April hingga akhir Oktober disebarkan oleh pengaruh angin musim barat daya. b. Musim kemarau, terjadi pada bulan November sampai bulan Februari disebabkan oleh pengaruh angin musim timur laut. c. Musim panas, terjadi pada bulan Maret sampai April dengan curah hujan bervariasi antara 1.000 – 2.000 mm per tahun.
  • 7. Geograpi  Kerajaan Thai merupakan tempat terletaknya beberapa wilayah geografis yang berbeda. Di sebelah utara, keadaannya bergunung-gunung, dan titik tertingginya berada di Doi Inthanon (2.576 m). Sebelah timur laut terdiri dari Hamparan Khorat, yang dibatasi di timur oleh sungai Mekong. Kerajaan Thai berbatasan dengan Laos dan Myanmar di sebelah utara, dengan Malaysia dan Teluk Siam di selatan, dengan Myanmar dan Laut Timur di barat dan dengan Laos dan Kamboja di timur. Koordinat geografisnya adalah 5°-21° LU dan 97°-106° BT
  • 8.
  • 9. Keadaan Sosial Suku yang terbesar di Thailand adalah suku Thai (75%), Tionghoa (14%), suku Melayu (4%), Khmer (3%), lainnya (4%). Sebagian besar penduduknya beragama Buddha. Mereka tinggal di daerah utara dan tengah. Sementara agama Islam berkembang di daerah selatan. Akhir –akhir ini (2007) sering terjadi pertikaian antara penduduk Islam di wilayah selatan dengan aparat pemerintah Thailand yang mayoritas Buddha. Jumlah Penduduk : 64,763 juta (tahun 2006) Suku Bangsa : Thai(suku asli), Cina, Melayu Bahasa : Thai(resmi), Cina, Inggris Agama : Buddha (resmi), Islam, Kristen
  • 10. BUDAYA  Muay Thai, sejenis seni bela diri kickboxing ala Kerajaan Thai, adalah olahraga nasional di Kerajaan Thai dan merupakan seni beladiri setempat. Popularitasnya memuncak di seluruh dunia pada tahun 1990-an. Ada pula seni beladiri yang mirip dengan muay Thai di negara- negara lain di Asia Tenggara.  Ucapan penyambutan yang umum di Kerajaan Thai adalah isyarat bernama wai, yang gerakannya mirip dengan gerakan sembahyang. Hal-hal yang tabu dilakukan di antaranya menyentuh kepala seseorang dan menunjuk dengan kaki, karena kepala dan kaki masing-masing merupakan bagian tubuh yang paling atas dan bawah.  Masakan Kerajaan Thai mencampurkan empat macam rasa yang dasar: manis, pedas, asam dan asin.
  • 11. Demografi  Populasi Kerajaan Thai didominasi etnis Thai dan etsnis Lao, yang berjumlah 3/4 dari seluruh penduduk. Selain itu juga terdapat komunitas besar etnis Tionghoa yang secara sejarah memegang peranan yang besar dalam bidang ekonomi. Etnis lainnya termasuk etnis Melayu di selatan, Mon, Khmer dan berbagai suku orang bukit.  Sekitar 95% penduduk Kerajaan Thai adalah pemeluk agama Buddha aliran Theravada, namun ada minoritas kecil pemeluk agama Islam, Kristen dan Hindu. Bahasa Thai merupakan bahasa nasional Kerajaan Thai, yang ditulis menggunakan aksaranya sendiri, tetapi ada banyak juga bahasa daerah lainnya. Bahasa Inggris juga diajarkan secara luas di sekolah.
  • 12. Keadaan Ekonomi Mata pencaharian penduduk Thailand sebagian besar adalah bertani (agraris). Hasil pertanian yang utama adalah beras. Thailand merupakan lumbung beras di kawasan Asia Tenggara. Hasil tambang yang utama adalah timah dan mangaan. Pariwisata merupakan sumber penghasilan devisa yang besar bagi Thailand. Mata Uang : Bath Hasil Pertanian : Beras, karet, jagung, tapioca, gula, rami, kelapa. Hasil tambang : Antimonium, timah, besi, mangaan Hasil industry : Elektronik, berlian, pakaian, dan tekstil. Ekspor utama : tekstil, computer dan komponennya, integrated circuit, berlian. Impor utama : mesin industry, baja, alat listrik, suku cadang kendaraan.