SlideShare a Scribd company logo
1 of 22
Bab 18
Mengelola
Komunikasi
Massa: Iklan,
Promosi
Penjualan, Acara
& Pengalaman,
Serta Hubungan
Masyarakat
Periklanan
• Periklanan/advertising adalah semua
bentuk terbayar atas presentasi
nonpribadi dan prmosi ide, barang atau
jasa oleh sponsor yang jelas
• Iklan bisa menjadi cara yang efektif dari
segi biaya untuk mendistribusikan
pesan, baik dengan tujuan
membangun preferensi merek atau
mendidik konsumen
5M dari Iklan
Menentukan Tujuan Iklan
• Tujuan/sasaran iklan adalah tugas
komunikasi khusus dan tingkat
pencapaian yang harus dicapai dengan
pemirsa tertentu dalam jangka waktu
tertentu
1. Iklan Informatif
2. Iklan Persuasif
3. Iklan Pengingat
4. Iklan Penguat
Anggaran Iklan
• Faktor-faktor yang mempengaruhi
keputusan anggaran iklan
1. Tahap dalam PLC (Product Life Cycle)
2. Pangsa Pasar & basis konsumen
3. Persaingan dan kerumunan
4. Frekuensi Iklan
5. Kemampuan Penggantian (Substitusi)
Produk
Profil Jenis Media Iklan
Utama
Memutuskan Media &
Mengukur Efektifitas
• Pemilihan Media adalah proses menemukan
media yang paling efektif biaya untuk
menghantarkan jumlah dan jenis paparan
yang diinginkan kepada pemirsa sasaran
1. Jangkauan (R)
2. Frekuensi (F)
3. Dampak (I)
4. Total Jumlah Paparan (E) = R x F
5. Jumlah Paparan tertimbang (WE)= R x F x I
Hubungan Antara Percobaan,
Kesadaran & Fungsi Paparan
Memilih Jenis Media Utama
• Perencana Media membuat pilihannya
dengan mempertimbangkan variabel-
variabel berikut:
1. Kebiasaan pemirsa media sasaran
2. Karakteristik Produk
3. Karakteristik Pesan
4. Biaya
Memutuskan Penentuan
Waktu & Alokasi Media
1. Kontinuitas (Continuity): Paparan muncul secara
konsisten sepanjang periode tertentu
2. Konsentrasi (Concentration): paparan yang
terkonsentrasi pada satu waktu tertentu. memerlukan
pembelanjaan semua uang untuk ilan dalam satu
periode (musiman tertentu atau hari libur yang terkait)
3. Bersela (Flighting): Memerlukan iklan untuk satu
periode, diikuti oleh periode tanpa iklan, diikuti oleh
periode kegiatan iklan kedua. Bersela berguna bila
dana terbatas
4. Berdenyut (Pulsing): Iklan berkelanjutan dengan
tingkat bobot rendah yang diperkuat secara periodik
oleh gelomong kegiatan yang lebih berat
Klasifikasi Pola Penentuan
Waktu Iklan
Promosi Penjualan
• Promosi Penjualan (Sales Promotion):
Bahan Inti dalam kampanye pemasaran,
terdiri dari koleksi alat insentif, sebagian
besar jangka pendek, yang dirancang
untuk menstimulasi pembelian yang lebih
cepat atau lebih besar atas produk atau
jasa tertentu oleh konsumen atau
perdagangan
Alat Promosi Konsumen
Utama
Alat Promosi Dagang Utama
Acara & Pengalaman
• Pertemuan setiap hari dengan merek
dapat mempengaruhi sikap dan keyakinan
konsumen terhadap merek
• Atmosfer adalah: “Lingkungan
terkemas” yang menciptakan atau
memperkuat posisi menuju pembelian
produk
Tujuan Acara
1. Mengidentifikasi pasar sasaran atau gaya hidup tertentu
2. Meningkatkan kesadaran perusahaan atau nama produk
3. Menciptakan atau memperkuat persepsi tentang asosiasi
citra merek kunci
4. Memperkuat citra korporat
5. Menciptakan pengalaman dan membangkitkan perasaan
6. Mengekspresikan komitmen terhadap komunitas atau
masalah sosial
7. Menghibur klien kunci atau memberi penghargaan pada
karyawan kunci
8. Menciptakan penjualan barang dagangan atau peluang
promosi
Keputusan Pemberian
Sponsor Utama
A. Memilih Acara
1. Tujuan pemasaran
2. Strategi pemasaran
3. Pasar sasaran
4. Acara mampu memberikan awareness tinggi
5. Memiliki citra yang diinginkan
6. Menciptakan pengaruh
B. Merancang Program Pemberian Sponsor
C. Mengukur Kegiatan Pemberian Sponsor
1. Riset Kualitatif
2. Analisis Kuantitatif
3. Penelusan langsung promosi yang berhubungan
dengan pemberian sponsor
D. Menciptakan Pengalaman
Pemasaran Pengalaman
• Pemasaran pengalaman tidak hanya
mengkomunikasikan fitur dan manfaat, tetapi juga
menghubungkan produk atau jasa dengan
pengalaman unik dan menarik
• Pemasar dapat memberikan pengalaman kepada
pelangan melalui:
1. Komunikasi
2. Identitas Visual/Verbal
3. Kehadiran produk
4. Penetapan merek bersama/co branding
5. Lingkungan
6. Situs web & media elektronik
7. Orang
Hubungan Masyarakat
• Perusahaan tidak hanya berhubungan
dengan pelanggan, pemasok dan penyalur
tapi juga dengan masyarakat
• Masyarakat (Public) adalah semua
kelompok yang memiliki minat aktual atau
potensial atau mempengaruhi kemampuan
perusahaan untuk mencapai tujuannya
• Hubungan Masyarakat: meliputi berbagai
program untuk mempromosikan atau
melindungi citra atau produk individual
perusahaan
Memasarkan Hubungan
Masyarakat
1. Meluncurkan Produk baru
2. Mereposisi Produk yang
Dewasa/Matang
3. Mempengaruhi Kelompok sasaran
tertentu
4. Mempertahankan produk yang
menghadapi masalah pelik
5. Membangun Citra korporat dengan
cara mencerminkan kesukaan dalam
produknya
Alat Utama dalam
Pemasaran Humas
Selesai…

More Related Content

What's hot

Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasiBab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Judianto Nugroho
 
Bab 1 pemasaran, mengatur hubungan pelanggan yang menguntungkan
Bab 1   pemasaran, mengatur hubungan pelanggan yang menguntungkanBab 1   pemasaran, mengatur hubungan pelanggan yang menguntungkan
Bab 1 pemasaran, mengatur hubungan pelanggan yang menguntungkan
msahuleka
 
Bab 6 - Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis
Bab 6 - Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian BisnisBab 6 - Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis
Bab 6 - Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis
msahuleka
 

What's hot (20)

Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasarBab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
Bab 8 mengidentifikasi segmen dan target pasar
 
Bab 9 menciptakan ekuitas merek
Bab 9 menciptakan ekuitas merekBab 9 menciptakan ekuitas merek
Bab 9 menciptakan ekuitas merek
 
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan HargaMengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
Mengembangkan Strategi dan Program Penetapan Harga
 
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
 
Bab 6 menganalisis pasar konsumen
Bab 6 menganalisis pasar konsumenBab 6 menganalisis pasar konsumen
Bab 6 menganalisis pasar konsumen
 
Bab 19 mengelola komunikasi pribadi
Bab 19 mengelola komunikasi pribadiBab 19 mengelola komunikasi pribadi
Bab 19 mengelola komunikasi pribadi
 
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasiBab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
Bab 17 merancang dan mengelola komunikasi pemasaran terintegrasi
 
Bab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merekBab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merek
 
Presentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran
Presentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana PemasaranPresentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran
Presentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran
 
Strategi Penetapan Harga
Strategi Penetapan HargaStrategi Penetapan Harga
Strategi Penetapan Harga
 
Presentasi manajemen pemasaran bab 1
Presentasi manajemen pemasaran   bab 1Presentasi manajemen pemasaran   bab 1
Presentasi manajemen pemasaran bab 1
 
Perdagangan Eceran, Grosir dan Logistik
Perdagangan Eceran, Grosir dan LogistikPerdagangan Eceran, Grosir dan Logistik
Perdagangan Eceran, Grosir dan Logistik
 
MP II BAB 15 - Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran Terintegrasi
MP II BAB 15 - Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran TerintegrasiMP II BAB 15 - Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran Terintegrasi
MP II BAB 15 - Merancang dan Mengelola Saluran Pemasaran Terintegrasi
 
Bab 5 menciptakan nilai, kepuasan dan loyalitas pelanggan
Bab 5 menciptakan nilai, kepuasan dan loyalitas pelangganBab 5 menciptakan nilai, kepuasan dan loyalitas pelanggan
Bab 5 menciptakan nilai, kepuasan dan loyalitas pelanggan
 
Bab 11 menghadapi persaingan
Bab 11 menghadapi persainganBab 11 menghadapi persaingan
Bab 11 menghadapi persaingan
 
Bab 1 pemasaran, mengatur hubungan pelanggan yang menguntungkan
Bab 1   pemasaran, mengatur hubungan pelanggan yang menguntungkanBab 1   pemasaran, mengatur hubungan pelanggan yang menguntungkan
Bab 1 pemasaran, mengatur hubungan pelanggan yang menguntungkan
 
Marketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Marketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaranMarketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Marketing management bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
 
Bab 6 - Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis
Bab 6 - Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian BisnisBab 6 - Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis
Bab 6 - Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis
 
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
 
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaranBab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
 

Similar to Bab 18 mengelola komunikasi massa

Mengelola Komunikasi Pemasaran Masal
Mengelola Komunikasi Pemasaran MasalMengelola Komunikasi Pemasaran Masal
Mengelola Komunikasi Pemasaran Masal
chuqqywae
 
Mengelola Komunikasi Pemasaran Masal
Mengelola Komunikasi Pemasaran MasalMengelola Komunikasi Pemasaran Masal
Mengelola Komunikasi Pemasaran Masal
chuqqywae
 
Presentasi mansar kel 5
Presentasi mansar kel 5Presentasi mansar kel 5
Presentasi mansar kel 5
riopratomo
 
Presentasi mansar kel 5
Presentasi mansar kel 5Presentasi mansar kel 5
Presentasi mansar kel 5
riopratomo
 
Makalah pemasaran hasil perikanan bab 13
Makalah pemasaran hasil perikanan bab 13Makalah pemasaran hasil perikanan bab 13
Makalah pemasaran hasil perikanan bab 13
ajie prayoga
 
Komunikasi pemasaran
Komunikasi pemasaranKomunikasi pemasaran
Komunikasi pemasaran
sastrop
 

Similar to Bab 18 mengelola komunikasi massa (20)

materi sismansar, mengelola komunikasi massa
materi sismansar, mengelola komunikasi massamateri sismansar, mengelola komunikasi massa
materi sismansar, mengelola komunikasi massa
 
bab 11 promosi global.pptx
bab 11 promosi global.pptxbab 11 promosi global.pptx
bab 11 promosi global.pptx
 
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSIMempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
 
Manajemen pemasaran kel 9
Manajemen pemasaran kel 9Manajemen pemasaran kel 9
Manajemen pemasaran kel 9
 
Slide Chapter 17
Slide Chapter 17Slide Chapter 17
Slide Chapter 17
 
Mengelola Komunikasi Pemasaran Masal
Mengelola Komunikasi Pemasaran MasalMengelola Komunikasi Pemasaran Masal
Mengelola Komunikasi Pemasaran Masal
 
Mengelola Komunikasi Pemasaran Masal
Mengelola Komunikasi Pemasaran MasalMengelola Komunikasi Pemasaran Masal
Mengelola Komunikasi Pemasaran Masal
 
KD 3.9 Promosi.pptx
KD 3.9 Promosi.pptxKD 3.9 Promosi.pptx
KD 3.9 Promosi.pptx
 
Presentasi mansar kel 5
Presentasi mansar kel 5Presentasi mansar kel 5
Presentasi mansar kel 5
 
Presentasi mansar kel 5
Presentasi mansar kel 5Presentasi mansar kel 5
Presentasi mansar kel 5
 
Bauran Promosi (Promotion)
Bauran Promosi (Promotion)Bauran Promosi (Promotion)
Bauran Promosi (Promotion)
 
Makalah pemasaran hasil perikanan bab 13
Makalah pemasaran hasil perikanan bab 13Makalah pemasaran hasil perikanan bab 13
Makalah pemasaran hasil perikanan bab 13
 
Mengelola Komunikasi Pemasaran Massal
Mengelola Komunikasi Pemasaran MassalMengelola Komunikasi Pemasaran Massal
Mengelola Komunikasi Pemasaran Massal
 
Strategi pemasaran dan produksi barang jasa
Strategi pemasaran dan produksi barang jasaStrategi pemasaran dan produksi barang jasa
Strategi pemasaran dan produksi barang jasa
 
Strategi promosi
Strategi promosiStrategi promosi
Strategi promosi
 
PROMOSI.ppt
PROMOSI.pptPROMOSI.ppt
PROMOSI.ppt
 
Media_Promosi_ppt.ppt
Media_Promosi_ppt.pptMedia_Promosi_ppt.ppt
Media_Promosi_ppt.ppt
 
Komunikasi pemasaran
Komunikasi pemasaranKomunikasi pemasaran
Komunikasi pemasaran
 
WIRSAN AMIN: Komunikasi Pemasaran Tugas Marketing UNSYIAH
WIRSAN AMIN: Komunikasi Pemasaran Tugas Marketing UNSYIAHWIRSAN AMIN: Komunikasi Pemasaran Tugas Marketing UNSYIAH
WIRSAN AMIN: Komunikasi Pemasaran Tugas Marketing UNSYIAH
 
Menpas09 3T Prom1a1
Menpas09 3T Prom1a1Menpas09 3T Prom1a1
Menpas09 3T Prom1a1
 

More from Judianto Nugroho

More from Judianto Nugroho (20)

Chap14 en-id
Chap14 en-idChap14 en-id
Chap14 en-id
 
Chap19 en-id
Chap19 en-idChap19 en-id
Chap19 en-id
 
Chap18 en-id
Chap18 en-idChap18 en-id
Chap18 en-id
 
Chap16 en-id
Chap16 en-idChap16 en-id
Chap16 en-id
 
Chap15 en-id
Chap15 en-idChap15 en-id
Chap15 en-id
 
Chap17 en-id
Chap17 en-idChap17 en-id
Chap17 en-id
 
Chap13 en-id
Chap13 en-idChap13 en-id
Chap13 en-id
 
Chap12 en-id
Chap12 en-idChap12 en-id
Chap12 en-id
 
Chap11 en-id
Chap11 en-idChap11 en-id
Chap11 en-id
 
Chap10 en-id
Chap10 en-idChap10 en-id
Chap10 en-id
 
Chap09 en-id
Chap09 en-idChap09 en-id
Chap09 en-id
 
Chap08 en-id
Chap08 en-idChap08 en-id
Chap08 en-id
 
Chap05 en-id
Chap05 en-idChap05 en-id
Chap05 en-id
 
Chap07 en-id
Chap07 en-idChap07 en-id
Chap07 en-id
 
Chap06 en-id
Chap06 en-idChap06 en-id
Chap06 en-id
 
Chap04 en-id
Chap04 en-idChap04 en-id
Chap04 en-id
 
Chap03 en-id
Chap03 en-idChap03 en-id
Chap03 en-id
 
Chap02 en-id
Chap02 en-idChap02 en-id
Chap02 en-id
 
Chap01 en-id
Chap01 en-idChap01 en-id
Chap01 en-id
 
Spss session 1 and 2
Spss session 1 and 2Spss session 1 and 2
Spss session 1 and 2
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
AlfandoWibowo2
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
Membaca dengan Metode Fonik - Membuat Rancangan Pembelajaran dengan Metode Fo...
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptxRegresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
Regresi Linear Kelompok 1 XI-10 revisi (1).pptx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 

Bab 18 mengelola komunikasi massa

  • 1. Bab 18 Mengelola Komunikasi Massa: Iklan, Promosi Penjualan, Acara & Pengalaman, Serta Hubungan Masyarakat
  • 2. Periklanan • Periklanan/advertising adalah semua bentuk terbayar atas presentasi nonpribadi dan prmosi ide, barang atau jasa oleh sponsor yang jelas • Iklan bisa menjadi cara yang efektif dari segi biaya untuk mendistribusikan pesan, baik dengan tujuan membangun preferensi merek atau mendidik konsumen
  • 4. Menentukan Tujuan Iklan • Tujuan/sasaran iklan adalah tugas komunikasi khusus dan tingkat pencapaian yang harus dicapai dengan pemirsa tertentu dalam jangka waktu tertentu 1. Iklan Informatif 2. Iklan Persuasif 3. Iklan Pengingat 4. Iklan Penguat
  • 5. Anggaran Iklan • Faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan anggaran iklan 1. Tahap dalam PLC (Product Life Cycle) 2. Pangsa Pasar & basis konsumen 3. Persaingan dan kerumunan 4. Frekuensi Iklan 5. Kemampuan Penggantian (Substitusi) Produk
  • 6. Profil Jenis Media Iklan Utama
  • 7. Memutuskan Media & Mengukur Efektifitas • Pemilihan Media adalah proses menemukan media yang paling efektif biaya untuk menghantarkan jumlah dan jenis paparan yang diinginkan kepada pemirsa sasaran 1. Jangkauan (R) 2. Frekuensi (F) 3. Dampak (I) 4. Total Jumlah Paparan (E) = R x F 5. Jumlah Paparan tertimbang (WE)= R x F x I
  • 9. Memilih Jenis Media Utama • Perencana Media membuat pilihannya dengan mempertimbangkan variabel- variabel berikut: 1. Kebiasaan pemirsa media sasaran 2. Karakteristik Produk 3. Karakteristik Pesan 4. Biaya
  • 10. Memutuskan Penentuan Waktu & Alokasi Media 1. Kontinuitas (Continuity): Paparan muncul secara konsisten sepanjang periode tertentu 2. Konsentrasi (Concentration): paparan yang terkonsentrasi pada satu waktu tertentu. memerlukan pembelanjaan semua uang untuk ilan dalam satu periode (musiman tertentu atau hari libur yang terkait) 3. Bersela (Flighting): Memerlukan iklan untuk satu periode, diikuti oleh periode tanpa iklan, diikuti oleh periode kegiatan iklan kedua. Bersela berguna bila dana terbatas 4. Berdenyut (Pulsing): Iklan berkelanjutan dengan tingkat bobot rendah yang diperkuat secara periodik oleh gelomong kegiatan yang lebih berat
  • 12. Promosi Penjualan • Promosi Penjualan (Sales Promotion): Bahan Inti dalam kampanye pemasaran, terdiri dari koleksi alat insentif, sebagian besar jangka pendek, yang dirancang untuk menstimulasi pembelian yang lebih cepat atau lebih besar atas produk atau jasa tertentu oleh konsumen atau perdagangan
  • 15. Acara & Pengalaman • Pertemuan setiap hari dengan merek dapat mempengaruhi sikap dan keyakinan konsumen terhadap merek • Atmosfer adalah: “Lingkungan terkemas” yang menciptakan atau memperkuat posisi menuju pembelian produk
  • 16. Tujuan Acara 1. Mengidentifikasi pasar sasaran atau gaya hidup tertentu 2. Meningkatkan kesadaran perusahaan atau nama produk 3. Menciptakan atau memperkuat persepsi tentang asosiasi citra merek kunci 4. Memperkuat citra korporat 5. Menciptakan pengalaman dan membangkitkan perasaan 6. Mengekspresikan komitmen terhadap komunitas atau masalah sosial 7. Menghibur klien kunci atau memberi penghargaan pada karyawan kunci 8. Menciptakan penjualan barang dagangan atau peluang promosi
  • 17. Keputusan Pemberian Sponsor Utama A. Memilih Acara 1. Tujuan pemasaran 2. Strategi pemasaran 3. Pasar sasaran 4. Acara mampu memberikan awareness tinggi 5. Memiliki citra yang diinginkan 6. Menciptakan pengaruh B. Merancang Program Pemberian Sponsor C. Mengukur Kegiatan Pemberian Sponsor 1. Riset Kualitatif 2. Analisis Kuantitatif 3. Penelusan langsung promosi yang berhubungan dengan pemberian sponsor D. Menciptakan Pengalaman
  • 18. Pemasaran Pengalaman • Pemasaran pengalaman tidak hanya mengkomunikasikan fitur dan manfaat, tetapi juga menghubungkan produk atau jasa dengan pengalaman unik dan menarik • Pemasar dapat memberikan pengalaman kepada pelangan melalui: 1. Komunikasi 2. Identitas Visual/Verbal 3. Kehadiran produk 4. Penetapan merek bersama/co branding 5. Lingkungan 6. Situs web & media elektronik 7. Orang
  • 19. Hubungan Masyarakat • Perusahaan tidak hanya berhubungan dengan pelanggan, pemasok dan penyalur tapi juga dengan masyarakat • Masyarakat (Public) adalah semua kelompok yang memiliki minat aktual atau potensial atau mempengaruhi kemampuan perusahaan untuk mencapai tujuannya • Hubungan Masyarakat: meliputi berbagai program untuk mempromosikan atau melindungi citra atau produk individual perusahaan
  • 20. Memasarkan Hubungan Masyarakat 1. Meluncurkan Produk baru 2. Mereposisi Produk yang Dewasa/Matang 3. Mempengaruhi Kelompok sasaran tertentu 4. Mempertahankan produk yang menghadapi masalah pelik 5. Membangun Citra korporat dengan cara mencerminkan kesukaan dalam produknya