SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
Di susun Oleh :
     LAELY NUR HIDAYATI ( 017 )
        NPM : 1119110218

UNIVERSITAS RONGGOLAWE PRODI S1-PGSD
          POKJAR JATIROGO
Definisi:
   suatu variasi dr cara-cara hidup yg telah diterima,
    penyebabnya krn perubahan kondisi geografis,
    kebudayaan materiil, komposisi penduduk,
    ideologi maupun adanya difusi (proses
    penyebaran unsur-unsur kebudayaan scr meluas,
    shg melewati batas tempat dimn kebudayaan itu
    timbul) ataupun penemuan-penemuan baru dlm
    masyarakat tsb (Gilin dan Gilin )

   segala perubahan pd lembaga-lembaga
    kemasyarakatan didlm suatu masyarakat, yg
    mempengaruhi sistem sosialnya, termasuk
    didlmnya nilai-nilai, sikap-sikap & pola-pola perilaku
    di antara kelompok-kelompok dlm masyarakat
    (Selo Soemardjan)
                      Materi Kuliah PS              2
1. Pola:
 Linear: perkembangan masy mengikuti suatu
  pola yg pasti
 Siklus: masy berkembang kadangkala naik ke
  atas, kadang pula turun ke bawah
 Gabungan

2. Teori
 Modernisasi: negara2 terbelakang akan
  menjadi ngr berkembang mll proses modernisasi
 Ketergantungan:ngr2 dunia ketiga scr ekonomis
  tergantung pd ngr2 industri
 Sistem Dunia:perekonomian kapitalis dunia
  terdiri dari 3 jenjang (ngr inti,ngr semi periferi,ngr
  periferi)

                      Materi Kuliah PS             3
 Tdk  ada masy yg berhenti berkembang
 Perubahan-perubahan yg terjadi pd
  lembaga kemasyarakatan akan diikuti
  dengan perubahan-perubahan pd
  lembaga-lembaga sosial lainnya.
 Perubahan sosial yg cepat biasanya
  mengakibatkan disorganisasi yg sementara.
 Perubahan-perubahan tdk dpt dibatasi pd
  bidang-bidang kebendaaan atau bidang
  spiritual saja.


                Materi Kuliah PS       4
   Perubahan kebudayaan adalah setiap perubahan
    dari unsur2 kebudayaan.
   Perubahan sosial mrp bagian dr perub
    kebudayaan, shg ruang lingkup perub
    kebudayaan lbh luas.
   Perub sosbud memiliki 1 aspek yg sama (berkaitan
    dgn penerimaan cara2 baru atau perbaikan dlm
    cara masy memenuhi kebutuhannya)
   Tdk selalu perubahan kebudayaan menyebabkan
    perubahan sosial




                    Materi Kuliah PS           5
1. Internal masyarakat :
    › Bertambah atau berkurangnya penduduk.
    › Penemuan-penemuan baru
    › Konflik dlm masyarakat
    › Pemberontakan atau revolusi didlm tubuh
        masyarakat itu sendiri.
2. Eksternal masyarakat :
   ›   Lingkungan alam fisik di sekitar manusia
   ›   Peperangan
   ›   Pengaruh kebudayaan masyarakat lain


                     Materi Kuliah PS         6
   Perubahan lambat & cepat:perub yg
    membutuhkan wkt lama & rentetan2 perub
    kecil yg slg mengikuti dgn lambat
   Perubahan kecil & besar: perub yg terjadi
    pd unsur2 struktur sosial yg tdk membawa
    pengaruh langsung/berarti bg masy
   Perubahan yg dikehendaki/direncanakan
    & tdk dikehendaki/direncanakan:
    perubahan yg diperkirakan terlebih dahulu
    oleh pihak2 yg hendak mengadakan
    perubahan dlm masy



                  Materi Kuliah PS       7
1. Faktor-faktor Pendorong:
  ›   Kontak dgn kebudayaan lain
  ›   Kemajuan di bidang pendidikan
  ›   Sikap menghargai hasil karya seseorang &
      keinginan-keinginan utk maju/prestasi
  ›   Toleransi terhadap perbuatan-perbuatan yg
      menyimpang (deviation).
  ›   Sistem terbuka dlm lapisan-lapisan masyarakat
      (open stratifikasi)
  ›   Penduduk yg heterogen
  ›   Ketidakpuasan masyarakat terhadap bidang-
      bidang kehidupan.
  ›   Orientasi masa depan
  ›   Nilai Ikhtiar untuk perbaikan kehidupan.

                   Materi Kuliah PS           8
2. Faktor-faktor Penghalang:
  ›   Kurangnya hubungan dgn masyarakat lain.
  ›   Perkembangan ilmu pengetahuan yg
      terlambat
  ›   Sikap masyarakat yg mengkedepankan tradisi
  ›   Vested interest
  ›   Ketakutan pd disintegrasi
  ›   Prasangka terhadap hal-hal baru atau asing
      atau sikap tertutup.
  ›   Hambatan-hambatan bersifat ideologis
  ›   Adat atau kebiasaan
  ›   Nilai bahwa hidup ini pd hakekatnya buruk &
      tidak mungkin diperbaiki.

                   Materi Kuliah PS          9
   Penyesuaian masyarakat terhadap perubahan
   Saluran-saluran perubahan (mll lembaga2
    kemasyarakatan)
   Disintegrasi & reorganisasi
   Ketidakserasian perubahan & ketertinggalan
    budaya (Cultural lag)




                    Materi Kuliah PS         10
   Disintegrasi: suatu proses berpudarnya norma-norma &
    nilai-nilai dlm masyarakat, disebabkan karena
    perubahan-perubahan yg terjadi pd lembaga-
    lembaga kemasyarakatan.

   Reorganisasi: suatu proses pembentukan norma-norma
    & nilai-nilai baru utk menyesuaikan diri dgn lembaga-
    lembaga kemasyaratan yg telah berubah.

   Cultural lag: pertumbuhan kebudayaan tdk selalu
    sama cepatnya dlm pertumbuhannya akan ttp ada
    bagian yg tumbuh cepat, ada bagian lain yg
    tumbuhnya lambat. Perbedaan antara taraf kemajuan
    dr berbagai bagian dlm kebudayaan dr suatu
    masyarakat.

                      Materi Kuliah PS             11
Suatu perubahan bergerak
meninggalkan faktor yg diubah.
Perubahan itu bergerak ke arah yg
baru sama sekali, atau mungkin
bergerak ke arah suatu bentuk yg
sudah ada pada masa lampau



            Materi Kuliah PS   12
Definisi: mencakup suatu transformasi total
 dr kehidupan bersama yg tradisional atau
 pra modern dlm arti teknologi serta organisasi
 sosial ke arah pola-pola ekonomis & politis yg
 mendasai negara-negara yg stabil.

Karakteristik:menyangkut aspek-aspek sosio
 demografis (social mobility) yaitu proses dimn
 unsur-unsur sosial ekonomis & psikologis dr
 masyarakat mulai menunjukkan peluang-
 peluang ke arah pola-pola baru mll sosialisasi
 & pola perilaku yg berwujud pd aspek-aspek
 kehidupan modern spt mekanisasi, urbanisasi,
 mass media


                  Materi Kuliah PS        13
 Syarat-syarat  Modernisasi:
 - Cara berfikir ilmiah (scientific thinking) yg
 institusionalized dlm the rulling class maupun
   masyarakat.
 - Sistem administrasi ngr yg baik (terwujudnya
 birokrasi)
 - Adanya sistem pengumpulan data yg baik &
 teratur.
 - Penciptaan iklim yg favourabel dr masyarakat
 terhadap modernisasi dgn cara penggunaan
 alat-      alat komunikasi massa.
 - Tingkat organisasi yg tinggi.
 - Sentralisasi wewenang dlm pelaksanaan social
 planning

                  Materi Kuliah PS         14
1. Akibat meningkatnya pelayanan jasa
   informasi & produksi pengetahuan:
 Terjadi perubahan struktur perekonomian
   masyarakat industri  ekonomi informasi
 Adanya sektor baru dalam perekonomian
   (sektor informasi) akan melampaui sektor
   industri & pertanian
2.Teknologi komunikasi memainkan peranan
   yg menentukan dlm membangun
   perekonomian informasi  masyarakat
   informasi (Marc Porat) atau masyarakat
   pasca industri yg mengandalkan
   perekonomian pd produksi ilpeng (Daniel
   Bell)


                 Materi Kuliah PS       15
3.Alvin Toffler menamakan gelombang peradaban III,
   dimn informasi menjadi ciri, sumber kekayaan,
   sumber kekuasaan yg baru menggantikan barang
   modal & tanah


4.Dlm masy informasi, informasi akan menimbulkan
   pergeseran kekuasaan; mereka yg dpt
   memproduksi informasi baru & dpt
   memanfaatkannya akan dpt merebut kekuasaan
   di seluruh bidang



                   Materi Kuliah PS         16
4.Teknologi informasi memainkan peranan
  yg makin penting dlm masyarakat
  informasi, sekaligus mengubah cara
  berkomunikasi dlm masyarakat.

5.Dampaknya seluruh kehidupan
  mengalami demassifikasi, mendorong
  spesialisasi, segmentasi & prefesionalisme
  yg makin tinggi.


                Materi Kuliah PS       17
 Bentuk perubahan: lambat (evolusi) dan cepat
  (revolusi)
 Evolusi: perubahan perlu waktu lama dgn
  rentetan perubahan kecil yang saling mengikuti
  dengan lambat. Manusia dan masyarakat
  mengalami perkembangan sesuai dengan
  tahapan tertentu, contoh: masyarakat
  sederhana menjadi komplek.
 Revolusi: perubahan sosial yang berlangsung
  cepat dan menyangkut dasar-dasar sendi
  pokok kehidupan masyarakat.
 Keinginan umum untuk mengadakan perubahan
 Ada seorang/kelompok yang memimpin
 Pemimpin dapat menampung aspirasi dalam
  gerakan
 Pemimpin mampu menunjukan tujuan masyarakat
 Ada momentum yang tepat.
Cara mempengaruhi masyarakat
  dengan sistem yang teratur dan
   direncanakan terlebih dahulu




Rekayasa Sosial/Social engineering/
         Social planning
 Bertambah  atau berkurangnya penduduk
 Penemuan baru (inovasi)
 Pertentangan/konflik dalam masyarakat
 Pemberontakan/revolusi dalam
  masyarakat
   Faktor lingkungan fisik: gempa, banjir, gunung meletus, badai,
    dll.
   Peperangan
   Pengaruh kebudayaan lain.
   Kontak dengan kebudayaan lain
   Sistem pendidikan formal yang maju
   Sikap menghargai hasil karya seseorang dan keinginan
    untuk maju
   Toleransi
   Sistem terbuka lapisan masyarakat
   Penduduk yang heterogen
   Ketidakpuasan masyarakat terhadap bidang-bidang
    kehidupan tertentu
   Orientasi ke masa depan
   Nilai bahwa manusia harus senantiasa berikhtiar untuk
    meperbaiki hidupnya
   Kurangnya hubungan dengan masyarakat lain
   Perkembangan ilmu pengetahuan yang terlambat
   Sikap masyarakat yang sangat tradisional
   Adanya kepentingan yang telah tertanam dengan kuat
   Rasa takut akan terjadinya kegoyahan pada integrasi
    kebudayaan
Variasi cara hidup

More Related Content

What's hot

Perubahan sosial dan kebudayaan
Perubahan sosial dan kebudayaanPerubahan sosial dan kebudayaan
Perubahan sosial dan kebudayaan
kadirahmad
 
Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan
Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan
Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan
symons12
 
Hubungan antara perubahan sosial dan kebudayaan
Hubungan antara perubahan sosial dan kebudayaanHubungan antara perubahan sosial dan kebudayaan
Hubungan antara perubahan sosial dan kebudayaan
ambarpingki
 
Presentasi perubahan sosial
Presentasi  perubahan  sosialPresentasi  perubahan  sosial
Presentasi perubahan sosial
Susi Yanti
 

What's hot (14)

faktor penghambat perubahan sosial budaya
faktor penghambat perubahan sosial budayafaktor penghambat perubahan sosial budaya
faktor penghambat perubahan sosial budaya
 
Perubahan sosial budaya pada masyarakat
Perubahan sosial budaya pada masyarakatPerubahan sosial budaya pada masyarakat
Perubahan sosial budaya pada masyarakat
 
Perubahan sosial budaya
Perubahan sosial budayaPerubahan sosial budaya
Perubahan sosial budaya
 
Perubahan sosial dan kebudayaan
Perubahan sosial dan kebudayaanPerubahan sosial dan kebudayaan
Perubahan sosial dan kebudayaan
 
Sosiologi - Jenis dan Upaya Menanggulangi Perubahan Sosial
Sosiologi - Jenis dan Upaya Menanggulangi Perubahan SosialSosiologi - Jenis dan Upaya Menanggulangi Perubahan Sosial
Sosiologi - Jenis dan Upaya Menanggulangi Perubahan Sosial
 
Perubahan sosial dalam masyarakat pedesaan
Perubahan sosial dalam masyarakat pedesaanPerubahan sosial dalam masyarakat pedesaan
Perubahan sosial dalam masyarakat pedesaan
 
Perubahan sosial
Perubahan sosialPerubahan sosial
Perubahan sosial
 
Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan
Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan
Makalah perubahan sosial masyarakat terhadap pendidikan
 
Makalah perubahan sosial yogyakarta
Makalah perubahan sosial yogyakartaMakalah perubahan sosial yogyakarta
Makalah perubahan sosial yogyakarta
 
Hubungan antara perubahan sosial dan kebudayaan
Hubungan antara perubahan sosial dan kebudayaanHubungan antara perubahan sosial dan kebudayaan
Hubungan antara perubahan sosial dan kebudayaan
 
Presentasi perubahan sosial
Presentasi  perubahan  sosialPresentasi  perubahan  sosial
Presentasi perubahan sosial
 
Perubahan Sosial
Perubahan SosialPerubahan Sosial
Perubahan Sosial
 
Teoriperubahansosial 130708021837-phpapp02
Teoriperubahansosial 130708021837-phpapp02Teoriperubahansosial 130708021837-phpapp02
Teoriperubahansosial 130708021837-phpapp02
 
Makalah lingkungan sosial STIP WUNA
Makalah lingkungan sosial STIP WUNA Makalah lingkungan sosial STIP WUNA
Makalah lingkungan sosial STIP WUNA
 

Similar to Variasi cara hidup

Makalahlingkungansosial 131104103726-phpapp01
Makalahlingkungansosial 131104103726-phpapp01Makalahlingkungansosial 131104103726-phpapp01
Makalahlingkungansosial 131104103726-phpapp01
Angriady Bubel
 
MEDIA PEMBELAJARAN_PPT 2.pptx
MEDIA PEMBELAJARAN_PPT 2.pptxMEDIA PEMBELAJARAN_PPT 2.pptx
MEDIA PEMBELAJARAN_PPT 2.pptx
DikiNugraha24
 
Perubahan sosial dan kebudayaan
Perubahan sosial dan kebudayaanPerubahan sosial dan kebudayaan
Perubahan sosial dan kebudayaan
kadirahmad
 
Perubahan Sosial dan Dampaknya (Kurikulum 2013).pptx
Perubahan Sosial dan Dampaknya (Kurikulum 2013).pptxPerubahan Sosial dan Dampaknya (Kurikulum 2013).pptx
Perubahan Sosial dan Dampaknya (Kurikulum 2013).pptx
mico63
 

Similar to Variasi cara hidup (20)

Makalah lingkungan sosial
Makalah lingkungan sosialMakalah lingkungan sosial
Makalah lingkungan sosial
 
Makalah lingkungan sosial
Makalah lingkungan sosialMakalah lingkungan sosial
Makalah lingkungan sosial
 
Makalahlingkungansosial 131104103726-phpapp01
Makalahlingkungansosial 131104103726-phpapp01Makalahlingkungansosial 131104103726-phpapp01
Makalahlingkungansosial 131104103726-phpapp01
 
Makalah lingkungan sosial
Makalah lingkungan sosialMakalah lingkungan sosial
Makalah lingkungan sosial
 
Makalah lingkungan sosial
Makalah lingkungan sosialMakalah lingkungan sosial
Makalah lingkungan sosial
 
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptxPERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA_Jernianti Aguatina Manurung.pptx
 
5_6289794436066969593.pptx
5_6289794436066969593.pptx5_6289794436066969593.pptx
5_6289794436066969593.pptx
 
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.pptPERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
 
Perubahan Sosial Budaya
Perubahan Sosial BudayaPerubahan Sosial Budaya
Perubahan Sosial Budaya
 
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.pptPERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
PERUBAHAN_SOSIAL_BUDAYA_supriyadi.ppt
 
PERUBAHAN-SOSIAL-dan-KEBUDAYAAN-SOSIOLOGI.ppt
PERUBAHAN-SOSIAL-dan-KEBUDAYAAN-SOSIOLOGI.pptPERUBAHAN-SOSIAL-dan-KEBUDAYAAN-SOSIOLOGI.ppt
PERUBAHAN-SOSIAL-dan-KEBUDAYAAN-SOSIOLOGI.ppt
 
Modul perubahan sosial
Modul   perubahan sosialModul   perubahan sosial
Modul perubahan sosial
 
Bab 1.pptx
Bab 1.pptxBab 1.pptx
Bab 1.pptx
 
modul UT (MAKALAH IPS)
modul UT (MAKALAH IPS)modul UT (MAKALAH IPS)
modul UT (MAKALAH IPS)
 
MEDIA PEMBELAJARAN_PPT 2.pptx
MEDIA PEMBELAJARAN_PPT 2.pptxMEDIA PEMBELAJARAN_PPT 2.pptx
MEDIA PEMBELAJARAN_PPT 2.pptx
 
MATERIH PERUBAHAN SOSIAL-PERTEMUAN 2.ppt
MATERIH PERUBAHAN SOSIAL-PERTEMUAN 2.pptMATERIH PERUBAHAN SOSIAL-PERTEMUAN 2.ppt
MATERIH PERUBAHAN SOSIAL-PERTEMUAN 2.ppt
 
Perubahan sosial dan kebudayaan
Perubahan sosial dan kebudayaanPerubahan sosial dan kebudayaan
Perubahan sosial dan kebudayaan
 
Perubahan Sosial dan Dampaknya (Kurikulum 2013).pptx
Perubahan Sosial dan Dampaknya (Kurikulum 2013).pptxPerubahan Sosial dan Dampaknya (Kurikulum 2013).pptx
Perubahan Sosial dan Dampaknya (Kurikulum 2013).pptx
 
Perubahan Sosial dan Dampaknya (Kurikulum 2013).pptx
Perubahan Sosial dan Dampaknya (Kurikulum 2013).pptxPerubahan Sosial dan Dampaknya (Kurikulum 2013).pptx
Perubahan Sosial dan Dampaknya (Kurikulum 2013).pptx
 
Perubahan sosial 2
Perubahan sosial 2Perubahan sosial 2
Perubahan sosial 2
 

Variasi cara hidup

  • 1. Di susun Oleh : LAELY NUR HIDAYATI ( 017 ) NPM : 1119110218 UNIVERSITAS RONGGOLAWE PRODI S1-PGSD POKJAR JATIROGO
  • 2. Definisi:  suatu variasi dr cara-cara hidup yg telah diterima, penyebabnya krn perubahan kondisi geografis, kebudayaan materiil, komposisi penduduk, ideologi maupun adanya difusi (proses penyebaran unsur-unsur kebudayaan scr meluas, shg melewati batas tempat dimn kebudayaan itu timbul) ataupun penemuan-penemuan baru dlm masyarakat tsb (Gilin dan Gilin )  segala perubahan pd lembaga-lembaga kemasyarakatan didlm suatu masyarakat, yg mempengaruhi sistem sosialnya, termasuk didlmnya nilai-nilai, sikap-sikap & pola-pola perilaku di antara kelompok-kelompok dlm masyarakat (Selo Soemardjan) Materi Kuliah PS 2
  • 3. 1. Pola:  Linear: perkembangan masy mengikuti suatu pola yg pasti  Siklus: masy berkembang kadangkala naik ke atas, kadang pula turun ke bawah  Gabungan 2. Teori  Modernisasi: negara2 terbelakang akan menjadi ngr berkembang mll proses modernisasi  Ketergantungan:ngr2 dunia ketiga scr ekonomis tergantung pd ngr2 industri  Sistem Dunia:perekonomian kapitalis dunia terdiri dari 3 jenjang (ngr inti,ngr semi periferi,ngr periferi) Materi Kuliah PS 3
  • 4.  Tdk ada masy yg berhenti berkembang  Perubahan-perubahan yg terjadi pd lembaga kemasyarakatan akan diikuti dengan perubahan-perubahan pd lembaga-lembaga sosial lainnya.  Perubahan sosial yg cepat biasanya mengakibatkan disorganisasi yg sementara.  Perubahan-perubahan tdk dpt dibatasi pd bidang-bidang kebendaaan atau bidang spiritual saja. Materi Kuliah PS 4
  • 5. Perubahan kebudayaan adalah setiap perubahan dari unsur2 kebudayaan.  Perubahan sosial mrp bagian dr perub kebudayaan, shg ruang lingkup perub kebudayaan lbh luas.  Perub sosbud memiliki 1 aspek yg sama (berkaitan dgn penerimaan cara2 baru atau perbaikan dlm cara masy memenuhi kebutuhannya)  Tdk selalu perubahan kebudayaan menyebabkan perubahan sosial Materi Kuliah PS 5
  • 6. 1. Internal masyarakat : › Bertambah atau berkurangnya penduduk. › Penemuan-penemuan baru › Konflik dlm masyarakat › Pemberontakan atau revolusi didlm tubuh masyarakat itu sendiri. 2. Eksternal masyarakat : › Lingkungan alam fisik di sekitar manusia › Peperangan › Pengaruh kebudayaan masyarakat lain Materi Kuliah PS 6
  • 7. Perubahan lambat & cepat:perub yg membutuhkan wkt lama & rentetan2 perub kecil yg slg mengikuti dgn lambat  Perubahan kecil & besar: perub yg terjadi pd unsur2 struktur sosial yg tdk membawa pengaruh langsung/berarti bg masy  Perubahan yg dikehendaki/direncanakan & tdk dikehendaki/direncanakan: perubahan yg diperkirakan terlebih dahulu oleh pihak2 yg hendak mengadakan perubahan dlm masy Materi Kuliah PS 7
  • 8. 1. Faktor-faktor Pendorong: › Kontak dgn kebudayaan lain › Kemajuan di bidang pendidikan › Sikap menghargai hasil karya seseorang & keinginan-keinginan utk maju/prestasi › Toleransi terhadap perbuatan-perbuatan yg menyimpang (deviation). › Sistem terbuka dlm lapisan-lapisan masyarakat (open stratifikasi) › Penduduk yg heterogen › Ketidakpuasan masyarakat terhadap bidang- bidang kehidupan. › Orientasi masa depan › Nilai Ikhtiar untuk perbaikan kehidupan. Materi Kuliah PS 8
  • 9. 2. Faktor-faktor Penghalang: › Kurangnya hubungan dgn masyarakat lain. › Perkembangan ilmu pengetahuan yg terlambat › Sikap masyarakat yg mengkedepankan tradisi › Vested interest › Ketakutan pd disintegrasi › Prasangka terhadap hal-hal baru atau asing atau sikap tertutup. › Hambatan-hambatan bersifat ideologis › Adat atau kebiasaan › Nilai bahwa hidup ini pd hakekatnya buruk & tidak mungkin diperbaiki. Materi Kuliah PS 9
  • 10. Penyesuaian masyarakat terhadap perubahan  Saluran-saluran perubahan (mll lembaga2 kemasyarakatan)  Disintegrasi & reorganisasi  Ketidakserasian perubahan & ketertinggalan budaya (Cultural lag) Materi Kuliah PS 10
  • 11. Disintegrasi: suatu proses berpudarnya norma-norma & nilai-nilai dlm masyarakat, disebabkan karena perubahan-perubahan yg terjadi pd lembaga- lembaga kemasyarakatan.  Reorganisasi: suatu proses pembentukan norma-norma & nilai-nilai baru utk menyesuaikan diri dgn lembaga- lembaga kemasyaratan yg telah berubah.  Cultural lag: pertumbuhan kebudayaan tdk selalu sama cepatnya dlm pertumbuhannya akan ttp ada bagian yg tumbuh cepat, ada bagian lain yg tumbuhnya lambat. Perbedaan antara taraf kemajuan dr berbagai bagian dlm kebudayaan dr suatu masyarakat. Materi Kuliah PS 11
  • 12. Suatu perubahan bergerak meninggalkan faktor yg diubah. Perubahan itu bergerak ke arah yg baru sama sekali, atau mungkin bergerak ke arah suatu bentuk yg sudah ada pada masa lampau Materi Kuliah PS 12
  • 13. Definisi: mencakup suatu transformasi total dr kehidupan bersama yg tradisional atau pra modern dlm arti teknologi serta organisasi sosial ke arah pola-pola ekonomis & politis yg mendasai negara-negara yg stabil. Karakteristik:menyangkut aspek-aspek sosio demografis (social mobility) yaitu proses dimn unsur-unsur sosial ekonomis & psikologis dr masyarakat mulai menunjukkan peluang- peluang ke arah pola-pola baru mll sosialisasi & pola perilaku yg berwujud pd aspek-aspek kehidupan modern spt mekanisasi, urbanisasi, mass media Materi Kuliah PS 13
  • 14.  Syarat-syarat Modernisasi: - Cara berfikir ilmiah (scientific thinking) yg institusionalized dlm the rulling class maupun masyarakat. - Sistem administrasi ngr yg baik (terwujudnya birokrasi) - Adanya sistem pengumpulan data yg baik & teratur. - Penciptaan iklim yg favourabel dr masyarakat terhadap modernisasi dgn cara penggunaan alat- alat komunikasi massa. - Tingkat organisasi yg tinggi. - Sentralisasi wewenang dlm pelaksanaan social planning Materi Kuliah PS 14
  • 15. 1. Akibat meningkatnya pelayanan jasa informasi & produksi pengetahuan:  Terjadi perubahan struktur perekonomian masyarakat industri  ekonomi informasi  Adanya sektor baru dalam perekonomian (sektor informasi) akan melampaui sektor industri & pertanian 2.Teknologi komunikasi memainkan peranan yg menentukan dlm membangun perekonomian informasi  masyarakat informasi (Marc Porat) atau masyarakat pasca industri yg mengandalkan perekonomian pd produksi ilpeng (Daniel Bell) Materi Kuliah PS 15
  • 16. 3.Alvin Toffler menamakan gelombang peradaban III, dimn informasi menjadi ciri, sumber kekayaan, sumber kekuasaan yg baru menggantikan barang modal & tanah 4.Dlm masy informasi, informasi akan menimbulkan pergeseran kekuasaan; mereka yg dpt memproduksi informasi baru & dpt memanfaatkannya akan dpt merebut kekuasaan di seluruh bidang Materi Kuliah PS 16
  • 17. 4.Teknologi informasi memainkan peranan yg makin penting dlm masyarakat informasi, sekaligus mengubah cara berkomunikasi dlm masyarakat. 5.Dampaknya seluruh kehidupan mengalami demassifikasi, mendorong spesialisasi, segmentasi & prefesionalisme yg makin tinggi. Materi Kuliah PS 17
  • 18.  Bentuk perubahan: lambat (evolusi) dan cepat (revolusi)  Evolusi: perubahan perlu waktu lama dgn rentetan perubahan kecil yang saling mengikuti dengan lambat. Manusia dan masyarakat mengalami perkembangan sesuai dengan tahapan tertentu, contoh: masyarakat sederhana menjadi komplek.  Revolusi: perubahan sosial yang berlangsung cepat dan menyangkut dasar-dasar sendi pokok kehidupan masyarakat.
  • 19.  Keinginan umum untuk mengadakan perubahan  Ada seorang/kelompok yang memimpin  Pemimpin dapat menampung aspirasi dalam gerakan  Pemimpin mampu menunjukan tujuan masyarakat  Ada momentum yang tepat.
  • 20. Cara mempengaruhi masyarakat dengan sistem yang teratur dan direncanakan terlebih dahulu Rekayasa Sosial/Social engineering/ Social planning
  • 21.  Bertambah atau berkurangnya penduduk  Penemuan baru (inovasi)  Pertentangan/konflik dalam masyarakat  Pemberontakan/revolusi dalam masyarakat
  • 22. Faktor lingkungan fisik: gempa, banjir, gunung meletus, badai, dll.  Peperangan  Pengaruh kebudayaan lain.
  • 23. Kontak dengan kebudayaan lain  Sistem pendidikan formal yang maju  Sikap menghargai hasil karya seseorang dan keinginan untuk maju  Toleransi  Sistem terbuka lapisan masyarakat  Penduduk yang heterogen  Ketidakpuasan masyarakat terhadap bidang-bidang kehidupan tertentu  Orientasi ke masa depan  Nilai bahwa manusia harus senantiasa berikhtiar untuk meperbaiki hidupnya
  • 24. Kurangnya hubungan dengan masyarakat lain  Perkembangan ilmu pengetahuan yang terlambat  Sikap masyarakat yang sangat tradisional  Adanya kepentingan yang telah tertanam dengan kuat  Rasa takut akan terjadinya kegoyahan pada integrasi kebudayaan