SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
DISIPLIN DIRI
NAZWA NABILA
@2016
APA ITU
DISIPLIN
DIRI ?
DISIPLIN DIRI
Disiplin adalah karakter. Disiplin adalah hasil
dari proses belajar. Kita bisa mendisiplinkan
diri kita sendiri. Dan disiplin adalah satu-
satunya jalan meraih kesuksesan. Kabar
buruknya, menjadikan diri sendiri untuk
disiplin itu susahnya masa ampun ! Namun
Itulah harga yang harus anda bayar untuk
memperbaiki nasib. Tidak ada orang yang
ditakdirkan miskin seumur hidupnya ! Yang
ada hanya orang yang kalah dengan dirinya
sendiri, pikiran dan sikap negatifnya.
DISIPLIN DIRI ADALAH PROSES
Apa yang mudah saat ini, dulunya adalah sesuatu yang sulit. Dan apa yang sulit sekarang
ini, kedepannya akan menjadi mudah. Itulah proses yang terus menerut terulang dalam
hidup kita. Proses pembelajaran ini akan menjadi cepat dan kebiasaan jika ada "paksaan."
Contohnya ya kondisi anda saat ini ! Kerja ikut orang."Kamu dibayar untuk melakukan
pekerjaan yang saya perintahkan ke kamu. Saya menginginkan hasil, bukan alasan !" seru
bos anda. "Kalo hasilnya cuman segini, anak saya yang masih SMP juga bisa. Kamu itu kerja
atau main-main sih ? Teman-temanmu saja bisa jauh di atas target ! Saya kasih kamu
kesempatan sekali lagi. Kalau masih tidak sampai mencapai target, You sayaGo To Hell-kan."
sambung si bos.
Maka mulailah kita terpacu (atau terpaksa yaaa!) memikirkan cara supaya bisa mencapai
target. Otak kita pun muter-muter mencari jalan keluar. Tanya teman kerja, cari teman
lama, browsing di internet untuk belajar, dan hoplah ! Anda kesasar ke wapannuri (dot)
com. Baca-baca dan baca, anda berharap menemukan tips sukses bekerja. Elah
dalah....ternyata marah dimarahi ama si penulisnya. Apes....apes ! Apa memang wes
nasibku gini ya jadi jongos ?
Pertama, anda bukan jongos'e kantor. Anda hanya
belum mengembangkan karakter disiplin diri yang
benar. Anda disiplin karena keadaan dan
paksaan. Itu bukan disiplin, itu malas. Itu bukan
salah pasar yang sepi atau nasib anda, itu
kemalasan anda. Anda hanya benar-benar
menjadi jongos jika anda menerimanya ! Tanyakan
kepada diri anda sendiri, siapa yang sebenarnya
memegang kendali atas hidup anda ? Penilaian
orang lain atau diri anda sendiri ?
Kedua, disiplin diri muncul dari dalam. Bukan
dari luar. Disiplin karena tekanan atau paksaan
akan runtuh dengan sendirinya ketika sudah tidak
ada keharusan untuk berdisiplin. Ketika tidak ada
target, anda akan malas-malasan. Ketika target
telah terpenuhi, anda mulai menurunkan
kecepatan anda. Setiap orang berhak untuk
beristirahat dan merayakan kemenangannya,
begitu dalih anda. Jika sikap seperti ini melekat
dalam diri anda, matilah anda ! Sekalipun anda
berhasil dalam segala yang anda kerjakan,
sesungguhnya mental anda masih mental ikut
orang.
CARA MENGEMBANGKAN DISIPLIN DIRI
Disiplin diri yang benar harus bersumber dari dalam. Dari keinginan anda
sendiri. "Pak Wapan, saya harus mendisiplinkan diri saya untuk bekerja
karena saya satu satunya tulang punggung keluarga saya. Kalau saya
tidak bekerja, maka anak dan istri saya tidak bisa makan." BAGUS ! Tapi
itu bukan disiplin diri, itu disiplin karena keadaan.
Mengapa anda disiplin bekerja ? Supaya tidak dipecat ! Mengapa anda
disipin waktu ? Supaya tidak diomeli ojob (bojo=istri). Yang benar
seharusnya anda bekerja karena apa yaa ? Wakakakakakak..... sek...tak
pikir'e.... saya bekerja untuk apa ya ? Kok bingung dewe aku yo....?
Sejujurnya saya bekerja untuk uang ! Aku yo masih manusia yang nginjak
tanah rek ! Aku gak sakti ! Harus makan 3 kali sehari. Tapi jika anda
bertanya kepada saya mengenai tujuan hidup saya, maka saya bisa
dengan yakin mengatakan bahwa saya bekerja karena menyukai dengan
apa yang saya lakukan saat ini. Saya suka membaca dan menuliskan
pengalaman hidup saya. Saya suka dengan disain grafis karena itu saya
memutuskan untuk Full time di disain website.
Saya punya impian, saya memiliki gambaran mengenai masa depan yang
saya inginkan. Saya memiliki visi buat hidup saya sendiri. Saya tahu tujuan
yang ingin saya tuju. Saya tahu bahwa masa depan saya tergantung dari
apa yang saya lakukan pada hari ini. Jika saya menunda segala sesuatu
yang bisa saya lakukan hari ini, maka sesungguhnya saya menunda
pencapaian tujuan hidup saya. Saya harus displin bekerja, disiplin waktu
dan disiplin dalam segala-segalanya demi tercapainya impian saya.
Jadi, cara pertama mendisiplinkan diri anda adalah memiliki
impian. Tentukan tujuan hidup anda. Ingin menjadi apakah anda 5
tahun kedepan ? Target diri anda sendiri, demi mimpi anda !
Gunakan keadaan sebagai penyemangat diri anda, tetapi jangan
pernah membiarkan tekanan mengatur hidup anda.
Plan Your Work and Work Your Plan. Anda harus mulai membuat
rencana. Mulailah dengan membuat rencana harian, apa yang harus
anda kerjakan setiap hari ? Mulai dari jam berapa anda harus bekerja
dan berhenti bekerja. Anda harus memasukkan waktu istirahat dalam
jadwal kerja anda. Jangan bekerja rodi, anda bekerja untuk hidup,
bukan hidup untuk bekerja. Kerja keras itu harus, tetapi harus cerdas
! Anda forsir tenaga anda saat ini, akibatnya umur anda menjadi
berkurang. Mesin saja perlu perawatan, pelumasan dan servis.
Memaksa mesin bekerja berlebihan akan memercepat proses
keausan dan merusakkan salah satu spare-partnya. Enaknya jadi
mesin itu bisa gonta-ganti spare-part. Sedangkan manusia gak bisa
ganti organ tubuh sak karep'e dewe. Sekalipun bisa, harganya mahal
dan resikonya besar. Anda harus mengganti pola pikir anda dengan
pola pikir yang baru.
Berapa yang akan anda hasilkan dengan melakukan pekerjaan ini ?
Jerih payah apa yang harus anda lakukan demi kesuksesannya
? Organ tubuh mana yang akan rusak jika cara kerja anda seperti ini
? Berapa harga organ tubuh itu ? Berapa biaya bongkar pasangnya ?
Dan yang terakhir, beli organ tubuhnya di mana ?
Buat rencana kerja dan kerjakan rencana itu. Jangan terlalu kaku
! Kejarlah kualitas bukan kuantitas. 1 jam bekerja secara efektif
jauh lebih bermanfaat daripada 10 jam bekerja dengan kelelahan.
Anda tidak bisa membayar murah barang berkualitas sama halnya
anda tidak bisa membayar mahal barang yang jelek ! Segala sesuatu
ada harganya dan patokannya selalu kualitas.
Kedisiplinan adalah kunci meraih
kesuksesan. Jangan pernah. meragukan kalimat ini.
Memang benar ada cara cepat kaya, namun selalu
berakhir dengan cepat kere juga. Apa yang mudah
diraih sudah sewajarnya mudah hilang. Apa yang
sulit anda raih, akan bertahan dalam keadaan
apapun, susah, sedih, senang atau galau.
Jangan melihat apa yang di depan mata saat ini.
Memang soro, gak enak, gak nyenengno, tapi
kesengsaraan justru membuat kita tambah tekun.
Dan orang yang tekun pada akhirnya akan menjadi
orang yang tahan banting. Masalah akan menyerah
kepada orang yang tidak pecah sekalipun dibanting.
Pendeknya, jika anda sudah menguasai disipin diri
maka saya yakin segala sesuatu yang anda sentuh
akan menghasilkan.
KESIMPULAN
Semua orang bisa mendisiplinkan diri mereka
sendiri. Sesulit apapun masalah yang anda hadapi
tidak akan melebihi kesulitan Sybil Dorsette mem-
fusi-kan kepribadiannya yang terpecah menjadi 16.
Jika Sybil berhasil, maka anda pun seharusnya juga
bisa. Lihatlah upah yang akan anda terima dari
kedisiplinan anda. Bayangkan hal itu ketika anda
merasa lelah. Perjuangan anda tidak akan sia-sia !
Disiplin

More Related Content

What's hot

Presentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diriPresentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diriRona Binham
 
Cinta pekerjaan (Profesionalisme)
Cinta pekerjaan (Profesionalisme)Cinta pekerjaan (Profesionalisme)
Cinta pekerjaan (Profesionalisme)Jesika Amanda
 
persahabatan
persahabatan persahabatan
persahabatan Ari Limpo
 
Ppt mengenal potensi diri
Ppt mengenal potensi diriPpt mengenal potensi diri
Ppt mengenal potensi diriRifka Rifka
 
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan Yodhia Antariksa
 
Bekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat Bekerja
Bekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat BekerjaBekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat Bekerja
Bekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat BekerjaRusman R. Manik
 
P.p.t ( meningkatkan kedisiplinan siswa )
P.p.t ( meningkatkan kedisiplinan siswa )P.p.t ( meningkatkan kedisiplinan siswa )
P.p.t ( meningkatkan kedisiplinan siswa )risnanurpangesti77
 
Cara meningkatkan rasa percaya diri
Cara meningkatkan rasa percaya diriCara meningkatkan rasa percaya diri
Cara meningkatkan rasa percaya diriAfy Luna
 
Materi seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenial
Materi seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenialMateri seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenial
Materi seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenialNamin AB Ibnu Solihin
 
E book membangun budaya disiplin waktu kerja (www.synergyperforma.com)
E book membangun budaya disiplin waktu kerja (www.synergyperforma.com)E book membangun budaya disiplin waktu kerja (www.synergyperforma.com)
E book membangun budaya disiplin waktu kerja (www.synergyperforma.com)MAKHMUD KUNCAHYO
 
Menggapai cita cita
Menggapai cita   citaMenggapai cita   cita
Menggapai cita citabambang_eko
 
Ppt disiplin dalam belajar
Ppt disiplin dalam belajarPpt disiplin dalam belajar
Ppt disiplin dalam belajarwulandari775
 

What's hot (20)

Berpikir dan bersikap positif
Berpikir dan bersikap positifBerpikir dan bersikap positif
Berpikir dan bersikap positif
 
Presentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diriPresentasi motivasi diri
Presentasi motivasi diri
 
Cinta pekerjaan (Profesionalisme)
Cinta pekerjaan (Profesionalisme)Cinta pekerjaan (Profesionalisme)
Cinta pekerjaan (Profesionalisme)
 
persahabatan
persahabatan persahabatan
persahabatan
 
Ppt mengenal potensi diri
Ppt mengenal potensi diriPpt mengenal potensi diri
Ppt mengenal potensi diri
 
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
Materi Pelatihan Motivasi Kerja Karyawan
 
Bekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat Bekerja
Bekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat BekerjaBekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat Bekerja
Bekerja dalam Kondisi Bahagia dan Bahagia saat Bekerja
 
Manajemen waktu
Manajemen waktuManajemen waktu
Manajemen waktu
 
P.p.t ( meningkatkan kedisiplinan siswa )
P.p.t ( meningkatkan kedisiplinan siswa )P.p.t ( meningkatkan kedisiplinan siswa )
P.p.t ( meningkatkan kedisiplinan siswa )
 
Cara meningkatkan rasa percaya diri
Cara meningkatkan rasa percaya diriCara meningkatkan rasa percaya diri
Cara meningkatkan rasa percaya diri
 
Mengubah mindset
Mengubah mindsetMengubah mindset
Mengubah mindset
 
Cita cita
Cita citaCita cita
Cita cita
 
Manajemen waktu
Manajemen waktuManajemen waktu
Manajemen waktu
 
Materi seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenial
Materi seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenialMateri seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenial
Materi seminar parenting mendidik anak dengan hati di era milenial
 
Ppt manajemen waktu
Ppt manajemen waktuPpt manajemen waktu
Ppt manajemen waktu
 
Kekuatan impian
Kekuatan impianKekuatan impian
Kekuatan impian
 
E book membangun budaya disiplin waktu kerja (www.synergyperforma.com)
E book membangun budaya disiplin waktu kerja (www.synergyperforma.com)E book membangun budaya disiplin waktu kerja (www.synergyperforma.com)
E book membangun budaya disiplin waktu kerja (www.synergyperforma.com)
 
Menggapai cita cita
Menggapai cita   citaMenggapai cita   cita
Menggapai cita cita
 
1-konsentrasi-belajar.ppt
1-konsentrasi-belajar.ppt1-konsentrasi-belajar.ppt
1-konsentrasi-belajar.ppt
 
Ppt disiplin dalam belajar
Ppt disiplin dalam belajarPpt disiplin dalam belajar
Ppt disiplin dalam belajar
 

Similar to Disiplin

Similar to Disiplin (20)

7 tips oprah untuk menciptakan kehidupan yang luar biasa
7 tips oprah untuk menciptakan kehidupan yang luar biasa7 tips oprah untuk menciptakan kehidupan yang luar biasa
7 tips oprah untuk menciptakan kehidupan yang luar biasa
 
7 tips oprah untuk menciptakan kehidupan yang luar biasa
7 tips oprah untuk menciptakan kehidupan yang luar biasa7 tips oprah untuk menciptakan kehidupan yang luar biasa
7 tips oprah untuk menciptakan kehidupan yang luar biasa
 
7 tips Oprah untuk menciptakan kehidupan yang luar biasa
7 tips Oprah untuk menciptakan kehidupan yang luar biasa7 tips Oprah untuk menciptakan kehidupan yang luar biasa
7 tips Oprah untuk menciptakan kehidupan yang luar biasa
 
7 kebiasaan manusia yang sangat tidak efektif
7 kebiasaan manusia yang sangat tidak efektif7 kebiasaan manusia yang sangat tidak efektif
7 kebiasaan manusia yang sangat tidak efektif
 
7 kebiasaan manusia yang sangat tidak efektif
7 kebiasaan manusia yang sangat tidak efektif7 kebiasaan manusia yang sangat tidak efektif
7 kebiasaan manusia yang sangat tidak efektif
 
Mencapai Tujuan Anda...?!
Mencapai Tujuan Anda...?!Mencapai Tujuan Anda...?!
Mencapai Tujuan Anda...?!
 
Motivate Me!!!
Motivate Me!!!Motivate Me!!!
Motivate Me!!!
 
Ebook sukses besar
Ebook sukses besarEbook sukses besar
Ebook sukses besar
 
Ebook Orang sukses
Ebook Orang suksesEbook Orang sukses
Ebook Orang sukses
 
Tips dan trik lulus pegawai
Tips dan trik  lulus pegawaiTips dan trik  lulus pegawai
Tips dan trik lulus pegawai
 
Menjadi pekerja yang cemerlang
Menjadi pekerja yang cemerlangMenjadi pekerja yang cemerlang
Menjadi pekerja yang cemerlang
 
Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
 
Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
 
Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
 
Kata kata mutiara
Kata kata mutiaraKata kata mutiara
Kata kata mutiara
 
Motivasi Diri - MT
Motivasi Diri - MTMotivasi Diri - MT
Motivasi Diri - MT
 
Kumpulan tipstips-motivasi-1224137293353294-8
Kumpulan tipstips-motivasi-1224137293353294-8Kumpulan tipstips-motivasi-1224137293353294-8
Kumpulan tipstips-motivasi-1224137293353294-8
 
Majalah kekuatan-sugesti-september- 2019
Majalah kekuatan-sugesti-september- 2019Majalah kekuatan-sugesti-september- 2019
Majalah kekuatan-sugesti-september- 2019
 
pengembangan diri
pengembangan diripengembangan diri
pengembangan diri
 
Tips
TipsTips
Tips
 

Recently uploaded

Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANwawan479953
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024DessyArliani
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerakputus34
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxnursariheldaseptiana
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...nuraji51
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024ssuser0bf64e
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAppgauliananda03
 

Recently uploaded (20)

Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru PenggerakSkenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
Skenario Lokakarya 2 Pendidikan Guru Penggerak
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 

Disiplin

  • 3. DISIPLIN DIRI Disiplin adalah karakter. Disiplin adalah hasil dari proses belajar. Kita bisa mendisiplinkan diri kita sendiri. Dan disiplin adalah satu- satunya jalan meraih kesuksesan. Kabar buruknya, menjadikan diri sendiri untuk disiplin itu susahnya masa ampun ! Namun Itulah harga yang harus anda bayar untuk memperbaiki nasib. Tidak ada orang yang ditakdirkan miskin seumur hidupnya ! Yang ada hanya orang yang kalah dengan dirinya sendiri, pikiran dan sikap negatifnya.
  • 4. DISIPLIN DIRI ADALAH PROSES Apa yang mudah saat ini, dulunya adalah sesuatu yang sulit. Dan apa yang sulit sekarang ini, kedepannya akan menjadi mudah. Itulah proses yang terus menerut terulang dalam hidup kita. Proses pembelajaran ini akan menjadi cepat dan kebiasaan jika ada "paksaan." Contohnya ya kondisi anda saat ini ! Kerja ikut orang."Kamu dibayar untuk melakukan pekerjaan yang saya perintahkan ke kamu. Saya menginginkan hasil, bukan alasan !" seru bos anda. "Kalo hasilnya cuman segini, anak saya yang masih SMP juga bisa. Kamu itu kerja atau main-main sih ? Teman-temanmu saja bisa jauh di atas target ! Saya kasih kamu kesempatan sekali lagi. Kalau masih tidak sampai mencapai target, You sayaGo To Hell-kan." sambung si bos. Maka mulailah kita terpacu (atau terpaksa yaaa!) memikirkan cara supaya bisa mencapai target. Otak kita pun muter-muter mencari jalan keluar. Tanya teman kerja, cari teman lama, browsing di internet untuk belajar, dan hoplah ! Anda kesasar ke wapannuri (dot) com. Baca-baca dan baca, anda berharap menemukan tips sukses bekerja. Elah dalah....ternyata marah dimarahi ama si penulisnya. Apes....apes ! Apa memang wes nasibku gini ya jadi jongos ?
  • 5. Pertama, anda bukan jongos'e kantor. Anda hanya belum mengembangkan karakter disiplin diri yang benar. Anda disiplin karena keadaan dan paksaan. Itu bukan disiplin, itu malas. Itu bukan salah pasar yang sepi atau nasib anda, itu kemalasan anda. Anda hanya benar-benar menjadi jongos jika anda menerimanya ! Tanyakan kepada diri anda sendiri, siapa yang sebenarnya memegang kendali atas hidup anda ? Penilaian orang lain atau diri anda sendiri ? Kedua, disiplin diri muncul dari dalam. Bukan dari luar. Disiplin karena tekanan atau paksaan akan runtuh dengan sendirinya ketika sudah tidak ada keharusan untuk berdisiplin. Ketika tidak ada target, anda akan malas-malasan. Ketika target telah terpenuhi, anda mulai menurunkan kecepatan anda. Setiap orang berhak untuk beristirahat dan merayakan kemenangannya, begitu dalih anda. Jika sikap seperti ini melekat dalam diri anda, matilah anda ! Sekalipun anda berhasil dalam segala yang anda kerjakan, sesungguhnya mental anda masih mental ikut orang.
  • 6. CARA MENGEMBANGKAN DISIPLIN DIRI Disiplin diri yang benar harus bersumber dari dalam. Dari keinginan anda sendiri. "Pak Wapan, saya harus mendisiplinkan diri saya untuk bekerja karena saya satu satunya tulang punggung keluarga saya. Kalau saya tidak bekerja, maka anak dan istri saya tidak bisa makan." BAGUS ! Tapi itu bukan disiplin diri, itu disiplin karena keadaan. Mengapa anda disiplin bekerja ? Supaya tidak dipecat ! Mengapa anda disipin waktu ? Supaya tidak diomeli ojob (bojo=istri). Yang benar seharusnya anda bekerja karena apa yaa ? Wakakakakakak..... sek...tak pikir'e.... saya bekerja untuk apa ya ? Kok bingung dewe aku yo....? Sejujurnya saya bekerja untuk uang ! Aku yo masih manusia yang nginjak tanah rek ! Aku gak sakti ! Harus makan 3 kali sehari. Tapi jika anda bertanya kepada saya mengenai tujuan hidup saya, maka saya bisa dengan yakin mengatakan bahwa saya bekerja karena menyukai dengan apa yang saya lakukan saat ini. Saya suka membaca dan menuliskan pengalaman hidup saya. Saya suka dengan disain grafis karena itu saya memutuskan untuk Full time di disain website. Saya punya impian, saya memiliki gambaran mengenai masa depan yang saya inginkan. Saya memiliki visi buat hidup saya sendiri. Saya tahu tujuan yang ingin saya tuju. Saya tahu bahwa masa depan saya tergantung dari apa yang saya lakukan pada hari ini. Jika saya menunda segala sesuatu yang bisa saya lakukan hari ini, maka sesungguhnya saya menunda pencapaian tujuan hidup saya. Saya harus displin bekerja, disiplin waktu dan disiplin dalam segala-segalanya demi tercapainya impian saya.
  • 7. Jadi, cara pertama mendisiplinkan diri anda adalah memiliki impian. Tentukan tujuan hidup anda. Ingin menjadi apakah anda 5 tahun kedepan ? Target diri anda sendiri, demi mimpi anda ! Gunakan keadaan sebagai penyemangat diri anda, tetapi jangan pernah membiarkan tekanan mengatur hidup anda. Plan Your Work and Work Your Plan. Anda harus mulai membuat rencana. Mulailah dengan membuat rencana harian, apa yang harus anda kerjakan setiap hari ? Mulai dari jam berapa anda harus bekerja dan berhenti bekerja. Anda harus memasukkan waktu istirahat dalam jadwal kerja anda. Jangan bekerja rodi, anda bekerja untuk hidup, bukan hidup untuk bekerja. Kerja keras itu harus, tetapi harus cerdas ! Anda forsir tenaga anda saat ini, akibatnya umur anda menjadi berkurang. Mesin saja perlu perawatan, pelumasan dan servis. Memaksa mesin bekerja berlebihan akan memercepat proses keausan dan merusakkan salah satu spare-partnya. Enaknya jadi mesin itu bisa gonta-ganti spare-part. Sedangkan manusia gak bisa ganti organ tubuh sak karep'e dewe. Sekalipun bisa, harganya mahal dan resikonya besar. Anda harus mengganti pola pikir anda dengan pola pikir yang baru. Berapa yang akan anda hasilkan dengan melakukan pekerjaan ini ? Jerih payah apa yang harus anda lakukan demi kesuksesannya ? Organ tubuh mana yang akan rusak jika cara kerja anda seperti ini ? Berapa harga organ tubuh itu ? Berapa biaya bongkar pasangnya ? Dan yang terakhir, beli organ tubuhnya di mana ? Buat rencana kerja dan kerjakan rencana itu. Jangan terlalu kaku ! Kejarlah kualitas bukan kuantitas. 1 jam bekerja secara efektif jauh lebih bermanfaat daripada 10 jam bekerja dengan kelelahan. Anda tidak bisa membayar murah barang berkualitas sama halnya anda tidak bisa membayar mahal barang yang jelek ! Segala sesuatu ada harganya dan patokannya selalu kualitas.
  • 8. Kedisiplinan adalah kunci meraih kesuksesan. Jangan pernah. meragukan kalimat ini. Memang benar ada cara cepat kaya, namun selalu berakhir dengan cepat kere juga. Apa yang mudah diraih sudah sewajarnya mudah hilang. Apa yang sulit anda raih, akan bertahan dalam keadaan apapun, susah, sedih, senang atau galau. Jangan melihat apa yang di depan mata saat ini. Memang soro, gak enak, gak nyenengno, tapi kesengsaraan justru membuat kita tambah tekun. Dan orang yang tekun pada akhirnya akan menjadi orang yang tahan banting. Masalah akan menyerah kepada orang yang tidak pecah sekalipun dibanting. Pendeknya, jika anda sudah menguasai disipin diri maka saya yakin segala sesuatu yang anda sentuh akan menghasilkan.
  • 9. KESIMPULAN Semua orang bisa mendisiplinkan diri mereka sendiri. Sesulit apapun masalah yang anda hadapi tidak akan melebihi kesulitan Sybil Dorsette mem- fusi-kan kepribadiannya yang terpecah menjadi 16. Jika Sybil berhasil, maka anda pun seharusnya juga bisa. Lihatlah upah yang akan anda terima dari kedisiplinan anda. Bayangkan hal itu ketika anda merasa lelah. Perjuangan anda tidak akan sia-sia !