SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 17
DIMENSI
PERTANIAN
PERKOTAAN
BY : LUH PASTINIASIH
DIMENSI
PERTANIAN
PERKOTAAN
Partisipasi masyarakat dalam
pengembangan pertanian perkotaan
PELAKU YANG TERLIBAT
01
Pemilihan lokasi pengembangan pertanian
perkotaan
JENIS LOKASI
02
Pemilihan jenis tanaman/hewan yang
dikembangkan di pertanian perkotaan
PRODUK YANG DIHASILKAN
03
Produksi untuk subsisten dan/atau
komersil dapat berupa kegiatan
pengolahan dan pemasaran
JENIS KEGIATAN EKONOMI
04
PARTISIPASI MASYARAKAT
PENYULUH SEBAGAI SALAH SATU
KELOMPOK ACUAN BAGI
MASYARAKAT BERPERAN
PENTING DALAM MENYAMPAIKAN
INFORMASI
KELOMPOK ACUAN
PENGARUH MEDIA MASA DALAM
PENYEBARAN INFORMASI URBAN
FARMING
BUDAYA MERUPAKAN KEARIFAN
LOKAL YANG ADA DIMASYARAKAT
MEDIA MASA SERTA
BUDAYA
MASYARAKAT YANG
MEMILIKI PENGALAMAN DI
BIDANG PERTANIAN
CENDRUNG MENDUKUNG
PENGEMBANGAN
PERTANIAN PERKOTAAN
PENGALAMAN
KELUARGA BERFUNGSI
SEBAGAI SISTEM
PENDUKUNG BAGI
ANGGOTANYA.
PENGARUH KELUARGA
Siapa yang terlibat???
HATINYA PKK
SEBAGAI BAGIAN
DARI UPAYA
PEMANFAATAN
PEKARANGAN
PKK atau IRT
PERKEMBANGAN
TEKNOLOGI
MELALUI ANAK-
ANAK MUDA
Petani Muda
MEMANFAATKAN
MEDIA SOSIAL
UNTUK MENGAJAK
MASYARAKAT
BERKEBUN
Komunitas
MEMBERI CONTOH
DAN MENGHIMBAU
MASYARAKAT
UNTUK
MEMANFAATKAN
LAHAN SECARA
OPTIMAL
Pemerintah
LOKASI URBAN FARMING
BERDASARKAN TEORI DAN KEBIJAKAN
Lahan privat, lahan terbengkalai
community garden, dan backyard garden
North American Urban Agriculture
Publik: Sempadan sungai atau pantai, lahan parkir, median jalan,
taman kota, taman rekreasi, taman di kawasan pemukiman
Privat: halaman pekarangan, balkon, rooftop, ataupun ruang
vertikal, kawasan perkantoran, pertokoan, pendidikan, ataupun
yang memiliki fungsi komersial lainnya
Pasal 6 Peraturan Menteri Dalam Negri No 1
Th 2007 tentang Ruang Terbuka Hijau
Kawasan Perkotaan (RTHKP)
URBAN HEAT ISLAND
URBAN SPRAWL
???
URBAN FARMING
L A H A N
PEKARANGAN
1. Lahan yang ada di sekitar rumah
2. Batas lahan dan batas
pemilikannya jelas
3. Ditanami berbagai jenis tumbuhan
dan tanaman
4. Tempat memelihara berbagai jenis
ternak &ikan
5. Digunakan untuk kegiatan
pertanian pasca panen
Pekarangan
sempit
Pekarangan
luas
M o d e l p e r t a n i a n
perkotaan di daerah
kumuh dan miskin
Jumlah masyarakat perkotaan yang tinggal di kawasan
kumuh atau miskin cukup banyak karena dari tahun
ke tahun tingginya persaingan lapangan pekerjaan
dan akses ke sumber-sumber ekonomi.
Pengembangan pertanian dapat menjadi solusi jitu
karena dapat membantu memperkuat daya tahan
ekonomi masyarakat miskin dan meningkatkan akses
ke sumber pangan. Petani perkotaan khususnya di
kawasan miskin dan kumuh dapat menjual produk
pertaniannya untuk mendapatkan penghasilan dan
memperbaiki taraf hidupnya.
M o d e l p e r t a n i a n
p e r k o t a a n
di lahan-lahan tidur
Meskpiun sangat terbatas, di beberapa wilayah
perkotaan sering kali masih ditemui lahan-lahan tidur
yang belum termanfaatkan dengan baik. Sebagai
contoh, lahan-lahan disekitar kawasan perumahan yang
dibiarkan kosong begitu saja, lahan di bantaran sungai,
atau lahan-lahan di sekitar perusahaan/pabrik yang
sebenarnya masih mungkin untuk dikelola sebagai
lahan pertanian.
PRODUK YANG DIHASILKAN
biji-bijian, umbi, sayuran, jamur dan
buah
Produk Pangan dari Tanaman
Daging unggas, telor, kelinci, domba,
kambing, sapi dan ikan
Produk Ternak
herbs dan jamu-jamuan, bahan
aroma terapi, tanaman hias
Produk Non Pangan
KERAGAMAN TANAMAN DALAM URBAN FARMING
TANAMAN
BUAH
Tanaman Buah cukup
banyak ditanam di lahan
pekarangan
Tanaman Sayuran banyak dipilih
untuk ditanam di lahan yang tersedia
di perkotaan
Tanaman Obat ditanam
untuk memenuhi
kebutuhan keluarga
Tanaman Hias ditanam
untuk keindahan dan
estetika
Tanaman Bumbu ditanam
untuk memenuhi
kebutuhan konsumsi
TANAMAN
SAYURAN
TANAMAN
BUMBU
TANAMAN
OBAT
TANAMAN
HIAS
Tanaman penghasil pati
yang banyak ditanam
berupa umbi-umbian
TANAMAN
PATI
JENIS KEGIATAN EKONOMI
USAHA
AGROWIDYA-
WISATA
USAHA
PENGOLAHAN
PRODUK-
PRODUK
PERTANIAN
USAHA
PRODUKSI
BENIH/BIBIT
USAHA
BUDIDAYA
PERTANIAN
(tanaman hias,
sayuran, bua,h
ikan dan ternak)
U S A H A
P R O D U K S I
B E N I H / B I B I T
Banyak komoditas yang dapat
dikembangkan dalampertanian
perkotaan, tidak hanya untuk konsumsi
namun juga produksi benih atau bibit.
Peluangnya cukup menjanjikan karena
permintaan pasar yang terus meningkat.
Usaha produksi benih atau bibit
misalnya dapat diarahkan pada
komoditas-komoditas sayuran,tanaman
hias, atau bahkan tanaman toga.
Usaha yang bisa dikembangkan antara lain
budidaya anggrek dan tanaman hias lain
(anthurium, kaladium,begonia, dan lainnya),
budidaya ikan lele/ikan air tawar, atau
budidaya ayam kampung unggul. Usaha
budidaya tersebut juga dapat dilengkapi
dengan usaha pendukung lainnya seperti
usaha penyediaan media tanam, benih/bibit,
pupuk organik untuk tanaman hias, atau pakan
ternak/ikan.
Pengembangan pertanian perkotaan sangatpotensial
bila diwujudkan dalam bentuk usahapengolahan.
Produk-produk olahan makanan dan minuman siap
saji dari komoditas pertanian sangat digemari oleh
masyarakat, seperti dodol,sirup, jus atau selai dari
produk-produk hortikultura (strawberry,belimbing,
atau mangga), keripik dari pisang dan umbi-umbian.
Demikian halnya produk olahan dari ikan seperti
abon lele,nugget lele.
Selain dapat memperpanjang umur simpan dan
umur konsumsi produk, usaha pengolahan berbagai
produk pertanian dapat memberikan nilai tambah
dan nilai jual produk sekaligus meningkatkan
pendapatan rumah tangga.
Usaha pengolahan tidak harus dalam bentuk skala
besar,namun dapat dikembangkan dalam bentuk
skala rumah tangga atau industri kecil dengan
memberdayakan anggota keluarga khususnya ibu
rumah tangga.
Pengembangan pertanian perkotaan
dalam bentuk agrowidyawisata sangat
menarik untuk dilakukan, karena
kebutuhan masyarakat perkotaan
terhadap hiburan juga sangat tinggi. Minat
masyakarat perkotaan terhadap usaha-
usaha jasa diyakini akan terus bertambah.
Pengembangan agrowidyawisata
merupakan salah satu upaya untuk
memperkenalkan konsep pertanian
perkotaan secara luas, disamping menjadi
sarana pendidikan dan pelatihan inovasi
pertanian perkotaan.
3 Dimensi Pertanian Perkotaan.pptx

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Pertanian Organik (Organic Agriculture)
Pertanian Organik (Organic Agriculture)Pertanian Organik (Organic Agriculture)
Pertanian Organik (Organic Agriculture)Nestri Yuniardi
 
5. peluang dan kendala sektor hortikultura
5. peluang dan kendala sektor hortikultura5. peluang dan kendala sektor hortikultura
5. peluang dan kendala sektor hortikulturaUniversity of Brawijaya
 
Pertanian berkelanjutan (sustainable agriculture)
Pertanian berkelanjutan (sustainable agriculture)Pertanian berkelanjutan (sustainable agriculture)
Pertanian berkelanjutan (sustainable agriculture)Novia Tri Handayani S
 
URBAN FARMING
URBAN FARMINGURBAN FARMING
URBAN FARMINGtani57
 
Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
Penyuluhan Pertanian BerkelanjutanPenyuluhan Pertanian Berkelanjutan
Penyuluhan Pertanian Berkelanjutantani57
 
Metode penyuluhan pertanian seri 1.
Metode penyuluhan pertanian seri 1.Metode penyuluhan pertanian seri 1.
Metode penyuluhan pertanian seri 1.wika_wibowo
 
Teknik penanaman bibit mangrove
Teknik penanaman bibit mangroveTeknik penanaman bibit mangrove
Teknik penanaman bibit mangroveChristina Sinaga
 
EKONOMI SUMBER DAYA MANUSIA
EKONOMI SUMBER DAYA MANUSIAEKONOMI SUMBER DAYA MANUSIA
EKONOMI SUMBER DAYA MANUSIAroni09071995
 
Kebijakan Pangan dan Ketahanan Pangan Nasional
Kebijakan Pangan dan Ketahanan Pangan NasionalKebijakan Pangan dan Ketahanan Pangan Nasional
Kebijakan Pangan dan Ketahanan Pangan NasionalFaharuddin Fahar
 
Tugas 8. peranan sektor pertanian ppt
Tugas 8. peranan sektor pertanian pptTugas 8. peranan sektor pertanian ppt
Tugas 8. peranan sektor pertanian pptsiti aisah
 
Peranan sumber daya manusia dalam pengembangan pertanian
Peranan sumber daya manusia dalam pengembangan pertanianPeranan sumber daya manusia dalam pengembangan pertanian
Peranan sumber daya manusia dalam pengembangan pertanianJoel mabes
 
UNSUR-UNSUR PENYULUHAN PERTANIAN
UNSUR-UNSUR PENYULUHAN PERTANIANUNSUR-UNSUR PENYULUHAN PERTANIAN
UNSUR-UNSUR PENYULUHAN PERTANIANtani57
 
Urban Farming.pptx
Urban Farming.pptxUrban Farming.pptx
Urban Farming.pptxalnofiandra1
 
Jenis jenis media penyuluhan pertanian
Jenis jenis media penyuluhan pertanianJenis jenis media penyuluhan pertanian
Jenis jenis media penyuluhan pertanianRahmayani16
 
Fasilitator dan Penerima Manfaat dalam Komunikasi Pembangunan
Fasilitator dan Penerima Manfaat dalam Komunikasi PembangunanFasilitator dan Penerima Manfaat dalam Komunikasi Pembangunan
Fasilitator dan Penerima Manfaat dalam Komunikasi PembangunanAtika Rusli
 
5. sumberdaya-dalam-pertanian
5. sumberdaya-dalam-pertanian5. sumberdaya-dalam-pertanian
5. sumberdaya-dalam-pertanianMuhammad Sabrin
 
Brosur Penyuluhan Pestisida Nabati
Brosur Penyuluhan Pestisida NabatiBrosur Penyuluhan Pestisida Nabati
Brosur Penyuluhan Pestisida Nabatigalang7813
 

La actualidad más candente (20)

Pertanian Organik (Organic Agriculture)
Pertanian Organik (Organic Agriculture)Pertanian Organik (Organic Agriculture)
Pertanian Organik (Organic Agriculture)
 
5. peluang dan kendala sektor hortikultura
5. peluang dan kendala sektor hortikultura5. peluang dan kendala sektor hortikultura
5. peluang dan kendala sektor hortikultura
 
Pertanian berkelanjutan (sustainable agriculture)
Pertanian berkelanjutan (sustainable agriculture)Pertanian berkelanjutan (sustainable agriculture)
Pertanian berkelanjutan (sustainable agriculture)
 
Ilmu Usahatani
Ilmu UsahataniIlmu Usahatani
Ilmu Usahatani
 
URBAN FARMING
URBAN FARMINGURBAN FARMING
URBAN FARMING
 
Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
Penyuluhan Pertanian BerkelanjutanPenyuluhan Pertanian Berkelanjutan
Penyuluhan Pertanian Berkelanjutan
 
Kedaulatan pangan
Kedaulatan panganKedaulatan pangan
Kedaulatan pangan
 
Metode penyuluhan pertanian seri 1.
Metode penyuluhan pertanian seri 1.Metode penyuluhan pertanian seri 1.
Metode penyuluhan pertanian seri 1.
 
Teknik penanaman bibit mangrove
Teknik penanaman bibit mangroveTeknik penanaman bibit mangrove
Teknik penanaman bibit mangrove
 
EKONOMI SUMBER DAYA MANUSIA
EKONOMI SUMBER DAYA MANUSIAEKONOMI SUMBER DAYA MANUSIA
EKONOMI SUMBER DAYA MANUSIA
 
Kebijakan Pangan dan Ketahanan Pangan Nasional
Kebijakan Pangan dan Ketahanan Pangan NasionalKebijakan Pangan dan Ketahanan Pangan Nasional
Kebijakan Pangan dan Ketahanan Pangan Nasional
 
Tugas 8. peranan sektor pertanian ppt
Tugas 8. peranan sektor pertanian pptTugas 8. peranan sektor pertanian ppt
Tugas 8. peranan sektor pertanian ppt
 
Peranan sumber daya manusia dalam pengembangan pertanian
Peranan sumber daya manusia dalam pengembangan pertanianPeranan sumber daya manusia dalam pengembangan pertanian
Peranan sumber daya manusia dalam pengembangan pertanian
 
UNSUR-UNSUR PENYULUHAN PERTANIAN
UNSUR-UNSUR PENYULUHAN PERTANIANUNSUR-UNSUR PENYULUHAN PERTANIAN
UNSUR-UNSUR PENYULUHAN PERTANIAN
 
1. agroindustri peluang dan kendala
1. agroindustri peluang dan kendala1. agroindustri peluang dan kendala
1. agroindustri peluang dan kendala
 
Urban Farming.pptx
Urban Farming.pptxUrban Farming.pptx
Urban Farming.pptx
 
Jenis jenis media penyuluhan pertanian
Jenis jenis media penyuluhan pertanianJenis jenis media penyuluhan pertanian
Jenis jenis media penyuluhan pertanian
 
Fasilitator dan Penerima Manfaat dalam Komunikasi Pembangunan
Fasilitator dan Penerima Manfaat dalam Komunikasi PembangunanFasilitator dan Penerima Manfaat dalam Komunikasi Pembangunan
Fasilitator dan Penerima Manfaat dalam Komunikasi Pembangunan
 
5. sumberdaya-dalam-pertanian
5. sumberdaya-dalam-pertanian5. sumberdaya-dalam-pertanian
5. sumberdaya-dalam-pertanian
 
Brosur Penyuluhan Pestisida Nabati
Brosur Penyuluhan Pestisida NabatiBrosur Penyuluhan Pestisida Nabati
Brosur Penyuluhan Pestisida Nabati
 

Similar a 3 Dimensi Pertanian Perkotaan.pptx

MENGAJAK MASYARAKAT PETANI DARI LINGKUP SUBSISTEN KE AGRIBISNIS MELALUI SIAR...
MENGAJAK MASYARAKAT PETANI DARI LINGKUP SUBSISTEN KE AGRIBISNIS  MELALUI SIAR...MENGAJAK MASYARAKAT PETANI DARI LINGKUP SUBSISTEN KE AGRIBISNIS  MELALUI SIAR...
MENGAJAK MASYARAKAT PETANI DARI LINGKUP SUBSISTEN KE AGRIBISNIS MELALUI SIAR...Simon Raharjo
 
3 Pekarangan.pptx
3 Pekarangan.pptx3 Pekarangan.pptx
3 Pekarangan.pptxYantoGalut1
 
Sejarah an-teknologi-tanaman-sayuran-dan-hiasan
Sejarah an-teknologi-tanaman-sayuran-dan-hiasanSejarah an-teknologi-tanaman-sayuran-dan-hiasan
Sejarah an-teknologi-tanaman-sayuran-dan-hiasanTan C.EAN
 
Family farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).ppt
Family farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).pptFamily farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).ppt
Family farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).pptSyahyuti Si-Buyuang
 
agribisnis dan penyuluhan
agribisnis dan penyuluhanagribisnis dan penyuluhan
agribisnis dan penyuluhanLuna Qyu
 
materi ilmu pertanian tentang pertanian yang berkelanjutan
materi ilmu pertanian tentang pertanian yang berkelanjutanmateri ilmu pertanian tentang pertanian yang berkelanjutan
materi ilmu pertanian tentang pertanian yang berkelanjutanAngelLatumahina
 
2 Urban Farming.pptx
2 Urban Farming.pptx2 Urban Farming.pptx
2 Urban Farming.pptxpastiniasih1
 
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptxMENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptxTPPP3MDMunaBarat
 
TREN DAN POTENSI PANGAN LOKAL NUSA TENGGARA BARAT
TREN DAN POTENSI PANGAN LOKAL NUSA TENGGARA BARATTREN DAN POTENSI PANGAN LOKAL NUSA TENGGARA BARAT
TREN DAN POTENSI PANGAN LOKAL NUSA TENGGARA BARATbaiqrienhandayani1
 
Peran Industri dalam Pengembangan Produk Pangan di Indonesia
Peran Industri dalam Pengembangan Produk Pangan di IndonesiaPeran Industri dalam Pengembangan Produk Pangan di Indonesia
Peran Industri dalam Pengembangan Produk Pangan di IndonesiaF W
 
jenis-jenis limbah berdasarkan sumbernya.pdf
jenis-jenis limbah berdasarkan sumbernya.pdfjenis-jenis limbah berdasarkan sumbernya.pdf
jenis-jenis limbah berdasarkan sumbernya.pdfRizkiAna12
 
PKM M upaya pemanfaatan dan pelatihan pembuatan keripik sayur pucuk kurma gun...
PKM M upaya pemanfaatan dan pelatihan pembuatan keripik sayur pucuk kurma gun...PKM M upaya pemanfaatan dan pelatihan pembuatan keripik sayur pucuk kurma gun...
PKM M upaya pemanfaatan dan pelatihan pembuatan keripik sayur pucuk kurma gun...Sansanikhs
 

Similar a 3 Dimensi Pertanian Perkotaan.pptx (20)

Slide 1 kapita hortikultura
Slide 1 kapita hortikulturaSlide 1 kapita hortikultura
Slide 1 kapita hortikultura
 
Pak sahyuti ff
Pak sahyuti ffPak sahyuti ff
Pak sahyuti ff
 
MENGAJAK MASYARAKAT PETANI DARI LINGKUP SUBSISTEN KE AGRIBISNIS MELALUI SIAR...
MENGAJAK MASYARAKAT PETANI DARI LINGKUP SUBSISTEN KE AGRIBISNIS  MELALUI SIAR...MENGAJAK MASYARAKAT PETANI DARI LINGKUP SUBSISTEN KE AGRIBISNIS  MELALUI SIAR...
MENGAJAK MASYARAKAT PETANI DARI LINGKUP SUBSISTEN KE AGRIBISNIS MELALUI SIAR...
 
3 Pekarangan.pptx
3 Pekarangan.pptx3 Pekarangan.pptx
3 Pekarangan.pptx
 
Sejarah an-teknologi-tanaman-sayuran-dan-hiasan
Sejarah an-teknologi-tanaman-sayuran-dan-hiasanSejarah an-teknologi-tanaman-sayuran-dan-hiasan
Sejarah an-teknologi-tanaman-sayuran-dan-hiasan
 
Family farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).ppt
Family farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).pptFamily farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).ppt
Family farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).ppt
 
agribisnis dan penyuluhan
agribisnis dan penyuluhanagribisnis dan penyuluhan
agribisnis dan penyuluhan
 
Proposal jamur
Proposal jamurProposal jamur
Proposal jamur
 
Ff bermartabat (yuti) - 5
Ff   bermartabat (yuti) - 5Ff   bermartabat (yuti) - 5
Ff bermartabat (yuti) - 5
 
materi ilmu pertanian tentang pertanian yang berkelanjutan
materi ilmu pertanian tentang pertanian yang berkelanjutanmateri ilmu pertanian tentang pertanian yang berkelanjutan
materi ilmu pertanian tentang pertanian yang berkelanjutan
 
2 Urban Farming.pptx
2 Urban Farming.pptx2 Urban Farming.pptx
2 Urban Farming.pptx
 
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptxMENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
MENDORONG KEBIJAKAN YANG BERPIHAK PADA PETANI.pptx
 
TREN DAN POTENSI PANGAN LOKAL NUSA TENGGARA BARAT
TREN DAN POTENSI PANGAN LOKAL NUSA TENGGARA BARATTREN DAN POTENSI PANGAN LOKAL NUSA TENGGARA BARAT
TREN DAN POTENSI PANGAN LOKAL NUSA TENGGARA BARAT
 
Peran Industri dalam Pengembangan Produk Pangan di Indonesia
Peran Industri dalam Pengembangan Produk Pangan di IndonesiaPeran Industri dalam Pengembangan Produk Pangan di Indonesia
Peran Industri dalam Pengembangan Produk Pangan di Indonesia
 
Klasifikasi pertanian
Klasifikasi pertanianKlasifikasi pertanian
Klasifikasi pertanian
 
jenis-jenis limbah berdasarkan sumbernya.pdf
jenis-jenis limbah berdasarkan sumbernya.pdfjenis-jenis limbah berdasarkan sumbernya.pdf
jenis-jenis limbah berdasarkan sumbernya.pdf
 
Benih tugas
Benih tugasBenih tugas
Benih tugas
 
PKM M upaya pemanfaatan dan pelatihan pembuatan keripik sayur pucuk kurma gun...
PKM M upaya pemanfaatan dan pelatihan pembuatan keripik sayur pucuk kurma gun...PKM M upaya pemanfaatan dan pelatihan pembuatan keripik sayur pucuk kurma gun...
PKM M upaya pemanfaatan dan pelatihan pembuatan keripik sayur pucuk kurma gun...
 
Pertanian
PertanianPertanian
Pertanian
 
Pertanian
PertanianPertanian
Pertanian
 

3 Dimensi Pertanian Perkotaan.pptx

  • 2. DIMENSI PERTANIAN PERKOTAAN Partisipasi masyarakat dalam pengembangan pertanian perkotaan PELAKU YANG TERLIBAT 01 Pemilihan lokasi pengembangan pertanian perkotaan JENIS LOKASI 02 Pemilihan jenis tanaman/hewan yang dikembangkan di pertanian perkotaan PRODUK YANG DIHASILKAN 03 Produksi untuk subsisten dan/atau komersil dapat berupa kegiatan pengolahan dan pemasaran JENIS KEGIATAN EKONOMI 04
  • 3. PARTISIPASI MASYARAKAT PENYULUH SEBAGAI SALAH SATU KELOMPOK ACUAN BAGI MASYARAKAT BERPERAN PENTING DALAM MENYAMPAIKAN INFORMASI KELOMPOK ACUAN PENGARUH MEDIA MASA DALAM PENYEBARAN INFORMASI URBAN FARMING BUDAYA MERUPAKAN KEARIFAN LOKAL YANG ADA DIMASYARAKAT MEDIA MASA SERTA BUDAYA MASYARAKAT YANG MEMILIKI PENGALAMAN DI BIDANG PERTANIAN CENDRUNG MENDUKUNG PENGEMBANGAN PERTANIAN PERKOTAAN PENGALAMAN KELUARGA BERFUNGSI SEBAGAI SISTEM PENDUKUNG BAGI ANGGOTANYA. PENGARUH KELUARGA
  • 4. Siapa yang terlibat??? HATINYA PKK SEBAGAI BAGIAN DARI UPAYA PEMANFAATAN PEKARANGAN PKK atau IRT PERKEMBANGAN TEKNOLOGI MELALUI ANAK- ANAK MUDA Petani Muda MEMANFAATKAN MEDIA SOSIAL UNTUK MENGAJAK MASYARAKAT BERKEBUN Komunitas MEMBERI CONTOH DAN MENGHIMBAU MASYARAKAT UNTUK MEMANFAATKAN LAHAN SECARA OPTIMAL Pemerintah
  • 5. LOKASI URBAN FARMING BERDASARKAN TEORI DAN KEBIJAKAN Lahan privat, lahan terbengkalai community garden, dan backyard garden North American Urban Agriculture Publik: Sempadan sungai atau pantai, lahan parkir, median jalan, taman kota, taman rekreasi, taman di kawasan pemukiman Privat: halaman pekarangan, balkon, rooftop, ataupun ruang vertikal, kawasan perkantoran, pertokoan, pendidikan, ataupun yang memiliki fungsi komersial lainnya Pasal 6 Peraturan Menteri Dalam Negri No 1 Th 2007 tentang Ruang Terbuka Hijau Kawasan Perkotaan (RTHKP)
  • 6. URBAN HEAT ISLAND URBAN SPRAWL ??? URBAN FARMING
  • 7. L A H A N PEKARANGAN 1. Lahan yang ada di sekitar rumah 2. Batas lahan dan batas pemilikannya jelas 3. Ditanami berbagai jenis tumbuhan dan tanaman 4. Tempat memelihara berbagai jenis ternak &ikan 5. Digunakan untuk kegiatan pertanian pasca panen Pekarangan sempit Pekarangan luas
  • 8. M o d e l p e r t a n i a n perkotaan di daerah kumuh dan miskin Jumlah masyarakat perkotaan yang tinggal di kawasan kumuh atau miskin cukup banyak karena dari tahun ke tahun tingginya persaingan lapangan pekerjaan dan akses ke sumber-sumber ekonomi. Pengembangan pertanian dapat menjadi solusi jitu karena dapat membantu memperkuat daya tahan ekonomi masyarakat miskin dan meningkatkan akses ke sumber pangan. Petani perkotaan khususnya di kawasan miskin dan kumuh dapat menjual produk pertaniannya untuk mendapatkan penghasilan dan memperbaiki taraf hidupnya.
  • 9. M o d e l p e r t a n i a n p e r k o t a a n di lahan-lahan tidur Meskpiun sangat terbatas, di beberapa wilayah perkotaan sering kali masih ditemui lahan-lahan tidur yang belum termanfaatkan dengan baik. Sebagai contoh, lahan-lahan disekitar kawasan perumahan yang dibiarkan kosong begitu saja, lahan di bantaran sungai, atau lahan-lahan di sekitar perusahaan/pabrik yang sebenarnya masih mungkin untuk dikelola sebagai lahan pertanian.
  • 10. PRODUK YANG DIHASILKAN biji-bijian, umbi, sayuran, jamur dan buah Produk Pangan dari Tanaman Daging unggas, telor, kelinci, domba, kambing, sapi dan ikan Produk Ternak herbs dan jamu-jamuan, bahan aroma terapi, tanaman hias Produk Non Pangan
  • 11. KERAGAMAN TANAMAN DALAM URBAN FARMING TANAMAN BUAH Tanaman Buah cukup banyak ditanam di lahan pekarangan Tanaman Sayuran banyak dipilih untuk ditanam di lahan yang tersedia di perkotaan Tanaman Obat ditanam untuk memenuhi kebutuhan keluarga Tanaman Hias ditanam untuk keindahan dan estetika Tanaman Bumbu ditanam untuk memenuhi kebutuhan konsumsi TANAMAN SAYURAN TANAMAN BUMBU TANAMAN OBAT TANAMAN HIAS Tanaman penghasil pati yang banyak ditanam berupa umbi-umbian TANAMAN PATI
  • 13. U S A H A P R O D U K S I B E N I H / B I B I T Banyak komoditas yang dapat dikembangkan dalampertanian perkotaan, tidak hanya untuk konsumsi namun juga produksi benih atau bibit. Peluangnya cukup menjanjikan karena permintaan pasar yang terus meningkat. Usaha produksi benih atau bibit misalnya dapat diarahkan pada komoditas-komoditas sayuran,tanaman hias, atau bahkan tanaman toga.
  • 14. Usaha yang bisa dikembangkan antara lain budidaya anggrek dan tanaman hias lain (anthurium, kaladium,begonia, dan lainnya), budidaya ikan lele/ikan air tawar, atau budidaya ayam kampung unggul. Usaha budidaya tersebut juga dapat dilengkapi dengan usaha pendukung lainnya seperti usaha penyediaan media tanam, benih/bibit, pupuk organik untuk tanaman hias, atau pakan ternak/ikan.
  • 15. Pengembangan pertanian perkotaan sangatpotensial bila diwujudkan dalam bentuk usahapengolahan. Produk-produk olahan makanan dan minuman siap saji dari komoditas pertanian sangat digemari oleh masyarakat, seperti dodol,sirup, jus atau selai dari produk-produk hortikultura (strawberry,belimbing, atau mangga), keripik dari pisang dan umbi-umbian. Demikian halnya produk olahan dari ikan seperti abon lele,nugget lele. Selain dapat memperpanjang umur simpan dan umur konsumsi produk, usaha pengolahan berbagai produk pertanian dapat memberikan nilai tambah dan nilai jual produk sekaligus meningkatkan pendapatan rumah tangga. Usaha pengolahan tidak harus dalam bentuk skala besar,namun dapat dikembangkan dalam bentuk skala rumah tangga atau industri kecil dengan memberdayakan anggota keluarga khususnya ibu rumah tangga.
  • 16. Pengembangan pertanian perkotaan dalam bentuk agrowidyawisata sangat menarik untuk dilakukan, karena kebutuhan masyarakat perkotaan terhadap hiburan juga sangat tinggi. Minat masyakarat perkotaan terhadap usaha- usaha jasa diyakini akan terus bertambah. Pengembangan agrowidyawisata merupakan salah satu upaya untuk memperkenalkan konsep pertanian perkotaan secara luas, disamping menjadi sarana pendidikan dan pelatihan inovasi pertanian perkotaan.