SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 4
Cara sharing koneksi internet modem dengan LAN - Berbagi koneksi internet kepada orang 
sekitar sangat menyenangkan. teknologi jaringan yang semakin berkembang, penguna dapat 
sharing koneksi internet modem dengan LAN (Local Area Network ). kita dapat membuat 
jaringan di area lokal yang di hubungkan dengan kabel UTP (sudah di konfigurasi). jaringan 
komputer selain dapat saling berinteraksi antar komputer seperti tukar informasi, transfer data 
dll, dengan metode ini juga dapat berbagi koneksi internet dengan mudah. 
Informasi yang akan kita bahas ini berdasarkan pengalaman ketika seseorang ingin berbagi atau 
sharing koneksi internet modem kepada orang lain. pada kasus ini menggunakan kabel LAN 
serta koneksi yang akan di share berasal dari satu sumber saja yaitu modem. terkadang pada saat 
tertentu jenis koneksi ini mengalami pasang surut/tidak stabil. namun, untuk satu lingkup 
lingkungan kecil yang terdiri dari satu atau dua clien pengguna kurasa cukup untuk mengakses 
internet secara bersamaan. 
Hal yang di butuhkan untuk sharing koneksi internet modem 
Ada beberapa yang harus di persiapan untuk memulai tutorial ini yaitu mempunyai koneksi 
modem dan membuat jaringan komputer yang terdiri dari 2 buah komputer yang tersambung 
dengan LAN (Local area network) dan untuk koneksi saya menggunakan modem Smartfren 
(sesuai keinginan). disarankan menggunakan koneksi cepat dan stabil. 
Cara Sharing Koneksi Internet Modem Dengan LAN 
Konfigurasi Komputer A 
 Klik menu Start > Control Panel > Network Connections 
 Klik kanan koneksi modem kemudian klik properties. 
 Pada tab Sharing, lakukan pengaturan seperti berikut :
 Pada Internet Connection Sharing, beri tanda ceklist pada "Allow other network users 
to connect through this computer's internet connection". 
 Kemudian pilih media yang di gunakan untuk share koneksi modem, karena dengan LAN 
maka pada Home networking connection pilih Local Area Network. 
 beri tanda ceklist pada "Estabish a dial-up connection whenever a computer on my 
network attemnts to access the internet" dan "Allow other network users to control or 
disable the shared internet connection" dan klik OK. 
 Setelah melakukan pengaturan dan menekan tombol OK akan keluar notifikasi 
konfirmasi yang berisi informasi" ketika internet connection sharing di aktifkan maka 
pada LAN adapter anda akan di set menggunakan IP Addreas 192.168.137.1. pengaturan 
ini asli bawaan modem provider tersebut. apabila menyetujui tekan tombol Yes.
 Lihat pada koneksi modem yang di share terdapat tanda hijau yang menandakan anda 
berhasil dan koneksi siap di gunakan. 
Konfigurasi Komputer B 
Konfigurasi komputer B hanya mengubah IP Addreas nya saja. usahakan berbeda dengan yang 
lain. misalkan komputer A menggunakan IP 192.168.137.1 maka komputer B bisa menggunakan 
IP 192.168.137.2, 192.168.137.3 dst. cara konfigurasi sebagai berikut :
 Klik Menu Start > Control Panel > Network Connections 
 Klik kanan Local Area Connection dan pilih properties 
 Tab Networking, Pilih Internet Protocol version 4 (TCP/IPv4), pilih properties 
 Pilih opsi Use the following IP Address, dan masukan IP Addreas selain 192.168.137.1 
misalkan dapat masukkan 192.168.137.2, 192.168.137.3, 192.168.137.2 dst 
 Subnet Mask isikan 225.225.225.0 
 Default Gateway 192.168.137.1 
 Preffered DNS server isikan 192.168.137.1 
 Tekan OK. 
Pengaturan kedua komputer sudah selesai dan langkah selanjutnya silahkan uji sharing koneksi 
internet menggunakan browser. semoga infromasi cara sharing koneksi internet modem dengan 
LAN ini bermanfaat.

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Cara setting lan network internet server dengan client
Cara setting lan network internet server dengan clientCara setting lan network internet server dengan client
Cara setting lan network internet server dengan clientOperator Warnet Vast Raha
 
Tata cara terhubung ke internet
Tata cara terhubung ke internetTata cara terhubung ke internet
Tata cara terhubung ke internetRidwan Firmansyah
 
Penyambungan akses internet melalui modem
Penyambungan akses internet melalui modemPenyambungan akses internet melalui modem
Penyambungan akses internet melalui modemPandyatama Adam
 
Cara merancang-jaringan-small-office-dengan-cisco-paket-tracer
Cara merancang-jaringan-small-office-dengan-cisco-paket-tracerCara merancang-jaringan-small-office-dengan-cisco-paket-tracer
Cara merancang-jaringan-small-office-dengan-cisco-paket-tracersyamil84
 
Cara menghubungkan Database antar PC
Cara menghubungkan Database antar PCCara menghubungkan Database antar PC
Cara menghubungkan Database antar PCRobby Firmansyah
 
Koneksi internet melalui telepon seluler
Koneksi internet melalui telepon selulerKoneksi internet melalui telepon seluler
Koneksi internet melalui telepon seluler07dna
 
cara menyambungkan komputer ke internet dengan dial-up
cara menyambungkan komputer ke internet dengan dial-upcara menyambungkan komputer ke internet dengan dial-up
cara menyambungkan komputer ke internet dengan dial-upAnnisa Hudayatus
 
KONFIGURASI MIKROTIK
KONFIGURASI MIKROTIKKONFIGURASI MIKROTIK
KONFIGURASI MIKROTIKTodSavior
 
latihan cisco paket tracer
latihan cisco paket tracerlatihan cisco paket tracer
latihan cisco paket tracerSyahrul Ngadim
 
Cara Koneksi Internet menggunakan Telepon Kabel dan Nirkabel
Cara Koneksi Internet menggunakan Telepon Kabel dan NirkabelCara Koneksi Internet menggunakan Telepon Kabel dan Nirkabel
Cara Koneksi Internet menggunakan Telepon Kabel dan NirkabelAbdinee18
 
Cara setting-jaringan-warnet-cepat
Cara setting-jaringan-warnet-cepatCara setting-jaringan-warnet-cepat
Cara setting-jaringan-warnet-cepatAngga Arency
 
20 jaringan komputer
20 jaringan komputer20 jaringan komputer
20 jaringan komputerIrfan Ybomber
 
Smart Billing dan cara cara menerapkannya
Smart Billing dan cara cara menerapkannyaSmart Billing dan cara cara menerapkannya
Smart Billing dan cara cara menerapkannyaMoh Mahfud
 
Cara untuk memperoleh sambungan internet
Cara untuk memperoleh sambungan internetCara untuk memperoleh sambungan internet
Cara untuk memperoleh sambungan internet09102011
 
cara setting jaringan warnet bagi pemula
cara setting jaringan warnet bagi pemulacara setting jaringan warnet bagi pemula
cara setting jaringan warnet bagi pemulabayu hidayah
 

La actualidad más candente (20)

Cara setting lan network internet server dengan client
Cara setting lan network internet server dengan clientCara setting lan network internet server dengan client
Cara setting lan network internet server dengan client
 
Modul jaringan lan
Modul jaringan lanModul jaringan lan
Modul jaringan lan
 
Tata cara terhubung ke internet
Tata cara terhubung ke internetTata cara terhubung ke internet
Tata cara terhubung ke internet
 
Penyambungan akses internet melalui modem
Penyambungan akses internet melalui modemPenyambungan akses internet melalui modem
Penyambungan akses internet melalui modem
 
Cara merancang-jaringan-small-office-dengan-cisco-paket-tracer
Cara merancang-jaringan-small-office-dengan-cisco-paket-tracerCara merancang-jaringan-small-office-dengan-cisco-paket-tracer
Cara merancang-jaringan-small-office-dengan-cisco-paket-tracer
 
Cara menghubungkan Database antar PC
Cara menghubungkan Database antar PCCara menghubungkan Database antar PC
Cara menghubungkan Database antar PC
 
Koneksi internet melalui telepon seluler
Koneksi internet melalui telepon selulerKoneksi internet melalui telepon seluler
Koneksi internet melalui telepon seluler
 
cara menyambungkan komputer ke internet dengan dial-up
cara menyambungkan komputer ke internet dengan dial-upcara menyambungkan komputer ke internet dengan dial-up
cara menyambungkan komputer ke internet dengan dial-up
 
KONFIGURASI MIKROTIK
KONFIGURASI MIKROTIKKONFIGURASI MIKROTIK
KONFIGURASI MIKROTIK
 
latihan cisco paket tracer
latihan cisco paket tracerlatihan cisco paket tracer
latihan cisco paket tracer
 
Cara Koneksi Internet menggunakan Telepon Kabel dan Nirkabel
Cara Koneksi Internet menggunakan Telepon Kabel dan NirkabelCara Koneksi Internet menggunakan Telepon Kabel dan Nirkabel
Cara Koneksi Internet menggunakan Telepon Kabel dan Nirkabel
 
Cara setting-jaringan-warnet-cepat
Cara setting-jaringan-warnet-cepatCara setting-jaringan-warnet-cepat
Cara setting-jaringan-warnet-cepat
 
20 jaringan komputer
20 jaringan komputer20 jaringan komputer
20 jaringan komputer
 
Smart Billing dan cara cara menerapkannya
Smart Billing dan cara cara menerapkannyaSmart Billing dan cara cara menerapkannya
Smart Billing dan cara cara menerapkannya
 
MAKALAH TIK "CARA KONEKSI INTERNET"
MAKALAH TIK "CARA KONEKSI INTERNET"MAKALAH TIK "CARA KONEKSI INTERNET"
MAKALAH TIK "CARA KONEKSI INTERNET"
 
Cara untuk memperoleh sambungan internet
Cara untuk memperoleh sambungan internetCara untuk memperoleh sambungan internet
Cara untuk memperoleh sambungan internet
 
Cara menghubungkan komputer ke internet
Cara menghubungkan komputer ke internetCara menghubungkan komputer ke internet
Cara menghubungkan komputer ke internet
 
cara setting jaringan warnet bagi pemula
cara setting jaringan warnet bagi pemulacara setting jaringan warnet bagi pemula
cara setting jaringan warnet bagi pemula
 
Tugas smk
Tugas smkTugas smk
Tugas smk
 
Bisnis rtrw net
Bisnis rtrw netBisnis rtrw net
Bisnis rtrw net
 

Destacado

How can Enterprises Service their Customers better – Using Actionable Messeng...
How can Enterprises Service their Customers better – Using Actionable Messeng...How can Enterprises Service their Customers better – Using Actionable Messeng...
How can Enterprises Service their Customers better – Using Actionable Messeng...Twixor - Conversational Messaging Platform
 
Twitter - How to use it to acquire new customers and service existing ones
Twitter - How to use it to acquire new customers and service  existing onesTwitter - How to use it to acquire new customers and service  existing ones
Twitter - How to use it to acquire new customers and service existing onesInteract
 
Atlas Sales Orders, Service Orders and Customers Tab
Atlas Sales Orders, Service Orders and Customers TabAtlas Sales Orders, Service Orders and Customers Tab
Atlas Sales Orders, Service Orders and Customers TabOnvoy
 
5 ways to deliver quality of service for your customers faster and smarter
5 ways to deliver quality of service for your customers faster and smarter5 ways to deliver quality of service for your customers faster and smarter
5 ways to deliver quality of service for your customers faster and smarterPhillip Howard
 
05 service design innovation
05 service design innovation05 service design innovation
05 service design innovationJY LEE
 
SQ Lecture Five : Promoting and Educating Customers & Designing and Managing ...
SQ Lecture Five : Promoting and Educating Customers & Designing and Managing ...SQ Lecture Five : Promoting and Educating Customers & Designing and Managing ...
SQ Lecture Five : Promoting and Educating Customers & Designing and Managing ...SQAdvisor
 
Get With the xFlow—CA Service Management Customers Tell Their Stories About t...
Get With the xFlow—CA Service Management Customers Tell Their Stories About t...Get With the xFlow—CA Service Management Customers Tell Their Stories About t...
Get With the xFlow—CA Service Management Customers Tell Their Stories About t...CA Technologies
 
How to Support External Customers with JIRA Service Desk - Tony Atkins
How to Support External Customers with JIRA Service Desk - Tony AtkinsHow to Support External Customers with JIRA Service Desk - Tony Atkins
How to Support External Customers with JIRA Service Desk - Tony AtkinsAtlassian
 
Customers Waiting in Lines - Service Operations - Yolanda Williams
Customers Waiting in Lines - Service Operations - Yolanda WilliamsCustomers Waiting in Lines - Service Operations - Yolanda Williams
Customers Waiting in Lines - Service Operations - Yolanda WilliamsYolanda Williams
 
Customer's roles in service delivery
Customer's roles in service deliveryCustomer's roles in service delivery
Customer's roles in service deliveryFrisca Listyaningtyas
 
Fmcg training modules-bfg
Fmcg training modules-bfgFmcg training modules-bfg
Fmcg training modules-bfgRomy Cagampan
 

Destacado (13)

How can Enterprises Service their Customers better – Using Actionable Messeng...
How can Enterprises Service their Customers better – Using Actionable Messeng...How can Enterprises Service their Customers better – Using Actionable Messeng...
How can Enterprises Service their Customers better – Using Actionable Messeng...
 
One Platform
One PlatformOne Platform
One Platform
 
Twitter - How to use it to acquire new customers and service existing ones
Twitter - How to use it to acquire new customers and service  existing onesTwitter - How to use it to acquire new customers and service  existing ones
Twitter - How to use it to acquire new customers and service existing ones
 
Atlas Sales Orders, Service Orders and Customers Tab
Atlas Sales Orders, Service Orders and Customers TabAtlas Sales Orders, Service Orders and Customers Tab
Atlas Sales Orders, Service Orders and Customers Tab
 
5 ways to deliver quality of service for your customers faster and smarter
5 ways to deliver quality of service for your customers faster and smarter5 ways to deliver quality of service for your customers faster and smarter
5 ways to deliver quality of service for your customers faster and smarter
 
05 service design innovation
05 service design innovation05 service design innovation
05 service design innovation
 
SQ Lecture Five : Promoting and Educating Customers & Designing and Managing ...
SQ Lecture Five : Promoting and Educating Customers & Designing and Managing ...SQ Lecture Five : Promoting and Educating Customers & Designing and Managing ...
SQ Lecture Five : Promoting and Educating Customers & Designing and Managing ...
 
Get With the xFlow—CA Service Management Customers Tell Their Stories About t...
Get With the xFlow—CA Service Management Customers Tell Their Stories About t...Get With the xFlow—CA Service Management Customers Tell Their Stories About t...
Get With the xFlow—CA Service Management Customers Tell Their Stories About t...
 
How to Support External Customers with JIRA Service Desk - Tony Atkins
How to Support External Customers with JIRA Service Desk - Tony AtkinsHow to Support External Customers with JIRA Service Desk - Tony Atkins
How to Support External Customers with JIRA Service Desk - Tony Atkins
 
Customers Waiting in Lines - Service Operations - Yolanda Williams
Customers Waiting in Lines - Service Operations - Yolanda WilliamsCustomers Waiting in Lines - Service Operations - Yolanda Williams
Customers Waiting in Lines - Service Operations - Yolanda Williams
 
Customer's roles in service delivery
Customer's roles in service deliveryCustomer's roles in service delivery
Customer's roles in service delivery
 
Fmcg training modules-bfg
Fmcg training modules-bfgFmcg training modules-bfg
Fmcg training modules-bfg
 
Benchmarking
BenchmarkingBenchmarking
Benchmarking
 

Similar a Cara sharing koneksi internet modem dengan lan

Setting jaringan warnet berbasis windows xp dan adsl modem
Setting jaringan warnet berbasis windows xp dan adsl modemSetting jaringan warnet berbasis windows xp dan adsl modem
Setting jaringan warnet berbasis windows xp dan adsl modembayu hidayah
 
Perangkat keras yang digunakan akses internet
Perangkat keras yang digunakan akses internetPerangkat keras yang digunakan akses internet
Perangkat keras yang digunakan akses internetFakhih Pembela Kebenaran
 
Laporan 2
Laporan 2Laporan 2
Laporan 2Boy Cdr
 
Tutorial konfigurasi-kabel-jaringan-ethernet
Tutorial konfigurasi-kabel-jaringan-ethernetTutorial konfigurasi-kabel-jaringan-ethernet
Tutorial konfigurasi-kabel-jaringan-ethernetdimasaryasetiawan
 
Perangkat jaringan dan koneksi internet
Perangkat jaringan dan koneksi internetPerangkat jaringan dan koneksi internet
Perangkat jaringan dan koneksi internetella_tina
 
MS POWER POINT 2007 BAB6
MS POWER POINT 2007 BAB6MS POWER POINT 2007 BAB6
MS POWER POINT 2007 BAB6noelcahsongoH
 
Ms Power Point BAB 6
Ms Power Point BAB 6Ms Power Point BAB 6
Ms Power Point BAB 6farhanIXH
 
Microsoft PowerPoint 2007 Bab 6
Microsoft PowerPoint 2007 Bab 6Microsoft PowerPoint 2007 Bab 6
Microsoft PowerPoint 2007 Bab 6fabian9h
 
Perkembangan Jaringan dan Koneksi Internet
Perkembangan Jaringan dan Koneksi InternetPerkembangan Jaringan dan Koneksi Internet
Perkembangan Jaringan dan Koneksi InternetRehan Noor
 
MS. POWER POINT 2007 BAB 6 KELAS IX
MS. POWER POINT 2007 BAB 6 KELAS IX MS. POWER POINT 2007 BAB 6 KELAS IX
MS. POWER POINT 2007 BAB 6 KELAS IX pipinlutfinanurenza
 
Tutorial Cara Setting Mikrotik Standart IQBAL XII.pptx
Tutorial Cara Setting Mikrotik Standart IQBAL XII.pptxTutorial Cara Setting Mikrotik Standart IQBAL XII.pptx
Tutorial Cara Setting Mikrotik Standart IQBAL XII.pptxLGNGAMING
 
Kelompok 2 dua lantai 4 ruangan masing-masing lantai
Kelompok 2 dua lantai 4 ruangan masing-masing lantaiKelompok 2 dua lantai 4 ruangan masing-masing lantai
Kelompok 2 dua lantai 4 ruangan masing-masing lantaiWilly Winas
 
Cara untuk memperoleh sambungan internet
Cara untuk memperoleh sambungan internetCara untuk memperoleh sambungan internet
Cara untuk memperoleh sambungan internet09102011
 
Cara untuk memperoleh sambungan internet
Cara untuk memperoleh sambungan internetCara untuk memperoleh sambungan internet
Cara untuk memperoleh sambungan internet09102011
 
Tik pp bab 2
Tik pp bab 2Tik pp bab 2
Tik pp bab 2Wisesa15
 

Similar a Cara sharing koneksi internet modem dengan lan (20)

Setting jaringan warnet berbasis windows xp dan adsl modem
Setting jaringan warnet berbasis windows xp dan adsl modemSetting jaringan warnet berbasis windows xp dan adsl modem
Setting jaringan warnet berbasis windows xp dan adsl modem
 
Setting instalasi jaringan warnet
Setting instalasi jaringan warnetSetting instalasi jaringan warnet
Setting instalasi jaringan warnet
 
Laporan 2
Laporan 2Laporan 2
Laporan 2
 
Perangkat keras yang digunakan akses internet
Perangkat keras yang digunakan akses internetPerangkat keras yang digunakan akses internet
Perangkat keras yang digunakan akses internet
 
Laporan 2
Laporan 2Laporan 2
Laporan 2
 
Tutorial konfigurasi-kabel-jaringan-ethernet
Tutorial konfigurasi-kabel-jaringan-ethernetTutorial konfigurasi-kabel-jaringan-ethernet
Tutorial konfigurasi-kabel-jaringan-ethernet
 
Perangkat jaringan dan koneksi internet
Perangkat jaringan dan koneksi internetPerangkat jaringan dan koneksi internet
Perangkat jaringan dan koneksi internet
 
MS POWER POINT 2007 BAB6
MS POWER POINT 2007 BAB6MS POWER POINT 2007 BAB6
MS POWER POINT 2007 BAB6
 
Ms Power Point BAB 6
Ms Power Point BAB 6Ms Power Point BAB 6
Ms Power Point BAB 6
 
Microsoft PowerPoint 2007 Bab 6
Microsoft PowerPoint 2007 Bab 6Microsoft PowerPoint 2007 Bab 6
Microsoft PowerPoint 2007 Bab 6
 
Perkembangan Jaringan dan Koneksi Internet
Perkembangan Jaringan dan Koneksi InternetPerkembangan Jaringan dan Koneksi Internet
Perkembangan Jaringan dan Koneksi Internet
 
MS. POWER POINT 2007 BAB 6 KELAS IX
MS. POWER POINT 2007 BAB 6 KELAS IX MS. POWER POINT 2007 BAB 6 KELAS IX
MS. POWER POINT 2007 BAB 6 KELAS IX
 
Cara setting jaringan warnet
Cara setting jaringan warnetCara setting jaringan warnet
Cara setting jaringan warnet
 
Tutorial Cara Setting Mikrotik Standart IQBAL XII.pptx
Tutorial Cara Setting Mikrotik Standart IQBAL XII.pptxTutorial Cara Setting Mikrotik Standart IQBAL XII.pptx
Tutorial Cara Setting Mikrotik Standart IQBAL XII.pptx
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Tugas ti
Tugas ti  Tugas ti
Tugas ti
 
Kelompok 2 dua lantai 4 ruangan masing-masing lantai
Kelompok 2 dua lantai 4 ruangan masing-masing lantaiKelompok 2 dua lantai 4 ruangan masing-masing lantai
Kelompok 2 dua lantai 4 ruangan masing-masing lantai
 
Cara untuk memperoleh sambungan internet
Cara untuk memperoleh sambungan internetCara untuk memperoleh sambungan internet
Cara untuk memperoleh sambungan internet
 
Cara untuk memperoleh sambungan internet
Cara untuk memperoleh sambungan internetCara untuk memperoleh sambungan internet
Cara untuk memperoleh sambungan internet
 
Tik pp bab 2
Tik pp bab 2Tik pp bab 2
Tik pp bab 2
 

Último

etika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosial
etika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosialetika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosial
etika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosiallux08191
 
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.pptIjlalMaulana1
 
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelmenang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelHaseebBashir5
 
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxPraktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxEndah261450
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...gamal imron khoirudin
 
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024DarmiePootwo
 
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Baratsenapananginterbaik2
 
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiPanduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiHaseebBashir5
 
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaasaw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaNovaRuwanti
 
1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd
1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd
1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwdfurinews
 
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxvickrygaluh59
 
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfKELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfPritaRatuliu
 

Último (12)

etika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosial
etika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosialetika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosial
etika dan hukum bisnis dan tanggung jawab sosial
 
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
005 ppt elastisitas-permintaan-dan-penawaran.ppt
 
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogelmenang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
menang-besar-rahasia-kemenangan-di-hokagetogel
 
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptxPraktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
Praktikum Galoh Endah Fajarani-Kombis.pptx
 
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
WA/TELP : 0822-3006-6162, Toko Box Delivery Sayur, Toko Box Delivery Donat, T...
 
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
PROGRAM WALI KELAS TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
[BEST PRICE] Senapan Angin Dengan Teleskopik Kalimantan Barat
 
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda KetahuiPanduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
Panduan Lengkap tentang Situs Toto: Apa yang Perlu Anda Ketahui
 
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaasaw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
saw method aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd
1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd
1000 hari alm KUSWADI aslkdjalksjdlkajdqwd
 
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptxPPT  DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
PPT DENIES SUSANTO AHLI MADYA BANGUNAN PERAWATAN GEDUNG 1.pptx
 
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdfKELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
KELOMPOK 7_ANALISIS INVESTASI PUBLIK.pdf
 

Cara sharing koneksi internet modem dengan lan

  • 1. Cara sharing koneksi internet modem dengan LAN - Berbagi koneksi internet kepada orang sekitar sangat menyenangkan. teknologi jaringan yang semakin berkembang, penguna dapat sharing koneksi internet modem dengan LAN (Local Area Network ). kita dapat membuat jaringan di area lokal yang di hubungkan dengan kabel UTP (sudah di konfigurasi). jaringan komputer selain dapat saling berinteraksi antar komputer seperti tukar informasi, transfer data dll, dengan metode ini juga dapat berbagi koneksi internet dengan mudah. Informasi yang akan kita bahas ini berdasarkan pengalaman ketika seseorang ingin berbagi atau sharing koneksi internet modem kepada orang lain. pada kasus ini menggunakan kabel LAN serta koneksi yang akan di share berasal dari satu sumber saja yaitu modem. terkadang pada saat tertentu jenis koneksi ini mengalami pasang surut/tidak stabil. namun, untuk satu lingkup lingkungan kecil yang terdiri dari satu atau dua clien pengguna kurasa cukup untuk mengakses internet secara bersamaan. Hal yang di butuhkan untuk sharing koneksi internet modem Ada beberapa yang harus di persiapan untuk memulai tutorial ini yaitu mempunyai koneksi modem dan membuat jaringan komputer yang terdiri dari 2 buah komputer yang tersambung dengan LAN (Local area network) dan untuk koneksi saya menggunakan modem Smartfren (sesuai keinginan). disarankan menggunakan koneksi cepat dan stabil. Cara Sharing Koneksi Internet Modem Dengan LAN Konfigurasi Komputer A  Klik menu Start > Control Panel > Network Connections  Klik kanan koneksi modem kemudian klik properties.  Pada tab Sharing, lakukan pengaturan seperti berikut :
  • 2.  Pada Internet Connection Sharing, beri tanda ceklist pada "Allow other network users to connect through this computer's internet connection".  Kemudian pilih media yang di gunakan untuk share koneksi modem, karena dengan LAN maka pada Home networking connection pilih Local Area Network.  beri tanda ceklist pada "Estabish a dial-up connection whenever a computer on my network attemnts to access the internet" dan "Allow other network users to control or disable the shared internet connection" dan klik OK.  Setelah melakukan pengaturan dan menekan tombol OK akan keluar notifikasi konfirmasi yang berisi informasi" ketika internet connection sharing di aktifkan maka pada LAN adapter anda akan di set menggunakan IP Addreas 192.168.137.1. pengaturan ini asli bawaan modem provider tersebut. apabila menyetujui tekan tombol Yes.
  • 3.  Lihat pada koneksi modem yang di share terdapat tanda hijau yang menandakan anda berhasil dan koneksi siap di gunakan. Konfigurasi Komputer B Konfigurasi komputer B hanya mengubah IP Addreas nya saja. usahakan berbeda dengan yang lain. misalkan komputer A menggunakan IP 192.168.137.1 maka komputer B bisa menggunakan IP 192.168.137.2, 192.168.137.3 dst. cara konfigurasi sebagai berikut :
  • 4.  Klik Menu Start > Control Panel > Network Connections  Klik kanan Local Area Connection dan pilih properties  Tab Networking, Pilih Internet Protocol version 4 (TCP/IPv4), pilih properties  Pilih opsi Use the following IP Address, dan masukan IP Addreas selain 192.168.137.1 misalkan dapat masukkan 192.168.137.2, 192.168.137.3, 192.168.137.2 dst  Subnet Mask isikan 225.225.225.0  Default Gateway 192.168.137.1  Preffered DNS server isikan 192.168.137.1  Tekan OK. Pengaturan kedua komputer sudah selesai dan langkah selanjutnya silahkan uji sharing koneksi internet menggunakan browser. semoga infromasi cara sharing koneksi internet modem dengan LAN ini bermanfaat.