SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
Sejarah Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan
Sejarah Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan diawali dari
Perguruan Tinggi Jurusan Perikanan Laut yang didirikan pada
tanggal 28 Oktober 1962 oleh Yayasan Pendidikan Probolinggo.
Sejak 25 Mei 1963, melalui Surat Keputusan Menteri PTIP No.
163 Tahun 1963, Perguruan Tinggi Jurusan Perikanan Laut
tersebut menjadi salah satu Jurusan pada Fakultas Kedokteran
Hewan dan Peternakan (FKHP) Universitas Brawijaya yang
berkedudukan di Malang. Sedangkan Jurusan Perikanan Laut
masih tetap berkedudukan di Probolinggo.
Pada akhir tahun 1970, FKHP Universitas Brawijaya
mempunyai jurusan baru yaitu Jurusan Kedokteran Hewan yang
berkedudukan di Surabaya. Dengan demikian FKHP Universitas
Brawijaya memiliki tiga jurusan yaitu Peternakan, Perikanan Laut
dan Kedokteran Hewan. Kemudian pada bulan Agustus 1972,
Jurusan Kedokteran Hewan menggabungkan diri dengan
Universitas Airlangga di Surabaya, sedangkan Jurusan Perikanan
Laut berubah menjadi Jurusan Perikanan. Guna memudahkan
pengelolaan dan pengembangannya, maka sejak tahun 1972 itu
pula Jurusan Perikanan secara bertahap dipindahkan ke Malang.
Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan No. 0220/0/1973, sejak tanggal 1 Januari 1973
FKHP dirubah menjadi Fakultas Peternakan (FAPET) yang
berdasarkan Surat Keputusan Rektor No. 51/SK/1977 memiliki
dua jurusan yaitu : Peternakan dan Perikanan. Sejak tanggal 5
Juli 1977, Fakultas Peternakan diubah menjadi Fakultas
Peternakan dan Perikanan.
Perkembangan selanjutnya berdasarkan Peraturan
Pemerintah No. 27 tahun 1982 dan Keputusan Presiden Republik
Indonesia No. 59 tahun 1982 tentang Susunan Organisasi
Universitas Brawijaya, maka Fakultas Peternakan dan Perikanan
menjadi dua Fakultas, yaitu:
- Fakultas Peternakan
- Fakultas Perikanan
Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan
Kebudayaan Republik Indonesia No. 0174/0/1983 tentang
Penataan Jurusan pada Fakultas di lingkungan
Universitas/Institut Negeri dan Surat Keputusan Direktur Jenderal
Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan dan Kebudayaan
Republik Indonesia No. 118/Dikti/1984 tentang jenis dan jumlah
Program Studi di setiap Jurusan pada Fakultas di lingkungan
Universitas Brawijaya, maka Fakultas Perikanan ditetapkan
memiliki satu jurusan yaitu : Jurusan Manajemen Sumberdaya
Perairan dengan membawahi tiga Program Studi yaitu :
- Program Studi Manajemen Sumberdaya Perikanan
(MSP)
- Program Studi Pengolahan Hasil Perikanan (PHP)
- Program Studi Sosial Ekonomi Perikanan (SEP)
Sedang dua program studi lainnya yaitu Program Studi
Budidaya Perairan (BP) dan Program Studi Pemanfaatan
Sumberdaya Perikanan (PSP) diselenggarakan sambil menunggu
pengesahannya. Pada tahun 1995 Fakultas Perikanan
Universitas Brawijaya mendirikan Program Diploma (D-IIl)
Agribisnis Perikanan. Kemudian pada tahun 1996 berdiri lagi
Program Diploma (D-III) Nautika, tetapi sejak tahun 1999 tidak
menerima mahasiswa. Seiring dengan meningkatnya kebutuhan
tenaga ahli madya di bidang perikanan dan kelautan, maka pada
tahun 2009 Program Pendidikan Ahli Madya (D-III) dibuka
kembali. Pada tahun akademik 2009/2010 Program Pendidikan
Ahli Madya (D-III) mulai menerima mahasiswa baru yang
tergabung dalam Program Vokasi Universitas Brawijaya.
Sejak Tanggal 7 Juli 1996 Fakultas Perikanan Universitas
Brawijaya ditetapkan memiliki satu jurusan dan lima program
studi melalui Surat Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan
Tinggi Departemen Pendidikan dan Kebudayaan No.
251/DIKTUKEP/1996, yaitu sebagai berikut:
Jurusan : Manajemen Sumberdaya Perairan
(MSP)
Program Studi : 1. Manajemen Sumberdaya
Perairan (MSP)
2. Teknologi Hasil Perikanan
(THP)
3. Sosial Ekonomi Perikanan
(SEP)
4. Budidaya Perairan (BP)
5. Pemanfaatan Sumberdaya
Perikanan (PSP)
Pada tahun 2001, dengan Surat Keputusan Departemen
Pendidikan Nasional, Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi No.
2534/D/T/2001 tertanggal 2 Agustus 2001, Fakultas Perikanan
Mendapat ijin untuk menyelenggarakan program pendidikan
Strata 2 (S-2) dengan nama Program Studi Budidaya Perairan.
Pada perkembangan selanjutnya, berdasarkan Surat
Direktur Pasca Sarjana Universitas Brawijaya No. 692/SK/2006
tentang Petunjuk Pelaksanaan Program Pasca Sarjana
Universitas Brawijaya dan Surat keputusan Rektor Universitas
Brawijaya No. 692/SK/2006 tentang Penyelenggaraan Program
Pasca Sarjana Universitas Brawijaya dialihkan ke Fakultas, mulai
tahun akademik 2006/2007 penyelenggaraan Program Magister
Budidaya Perairan ditangani oleh Fakultas Perikanan Universitas
Brawijaya.
Badan Akreditasi Nasional (BAN) secara berkelanjutan
telah menilai dan mengakreditasi program – program studi di
Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan. Hasil akreditasi BAN
adalah sebagai berikut :
No. Nama Program Studi Tingkat Akreditasi Surat Keputusan BAN
1 Budidaya Perairan (BP) S1 A
004/BAN-PT/AK-
XV/S1/IV/2012
2
Manajemen Sumberdaya
Perairan (MSP) S1 B
023/BAN-PT/AK-
XIV/S1/IX/2011
3
Teknologi Hasil Perikanan
(THP) S1 A
091/SK/BAN-PT/AK-
XV/S/II/2013
4
Sosial Ekonomi Perikanan
(SEP) Agrobisnis Perikanan
(AP) S1 A
0914/AK-X-S1-
014/UBGSUA/IX/2006
5
Pemanfaatan Sumberdaya
Perikanan (PSP) S1 A
091/SK/BAN-PT/AK-
XV/S/II/2013
6 Ilmu Kelautan (IK) S1
7 Magister Budidaya Perairan S2 B
00538/AK-IV/S2-
009/UBGBYP/VII/2005
8 Program Doktor Ilmu S3 B 093/SK/BAN-PT/AK-
Perikanan dan Kelautan X/D/I/2013
Seiring dengan meningkatnya kebutuhan untuk
menghasilkan lulusan yang profesional dalam menerapkan
prinsip eksplorasi, eksploitasi dan manajemen sumberdaya
perikanan dan kelautan, maka sejak tanggal 2 Oktober 2006
dibentuklah Jurusan Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan dan
Kelautan (PSPK). Pembentukan Jurusan PSPK ini berdasarkan
Surat Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia
No. 226/D/O/2006. Dengan dibentuknya jurusan Pemanfaatan
Sumberdaya Perikanan dan Kelautan (PSPK) dan program studi
Ilmu Kelautan serta berdasarkan Surat Keputusan Rektor
Universitas Brawijaya Malang No. 041/SK/2008, maka Fakultas
Perikanan dirubah namanya menjadi Fakultas Perikanan dan Ilmu
Kelautan.
Kemudian berdasarkan Surat Keputusan Direktorat
Jenderal Pendidikan Tinggi, Departemen Pendidikan Nasional
Republik Indonesia No. 942/D/T/2008 tanggal 31 Maret 2008 dan
Surat keputusan Rektor Universitas Brawijaya No. 092/SK/2008
tanggal 10 April 2008, dibentuklah Jurusan Sosial Ekonomi
Perikanan dan Kelautan Fakultas Perikanan Universitas
Brawijaya. Dengan terbentuknya jurusan baru ini maka Fakultas
Perikanan dan Ilmu Kelautan memiliki 3 (tiga) jurusan yaitu :
1. Jurusan : Manajemen Sumberdaya Perairan (MSP)
Program Studi : 1. Manajemen Sumberdaya Perairan
(MSP)
2. Teknologi Hasil Perikanan (THP)
3. Budidaya Perairan (BP)
2. Jurusan : Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan dan
Kelautan (PSPK)
Program Studi : 1. Pemanfaatan Sumberdaya
Perikanan (PSP)
2. Ilmu Kelautan
3. Jurusan : Sosial Ekonomi Perikanan dan Kelautan
Program Studi : Sosial Ekonomi Perikanan (Agrobisnis
Perikanan)
Dengan Surat Keputusan Rektor Universitas Brawijaya
tanggal 27 Februari 2006 nomor: 30/SK/2006 secara berangsur-
angsur pengelolaan Pasca Sarjana Universitas Brawijaya kembali
ke Fakultas masing-masing sesuai dengan bidang studinya.
Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya
mulai membuka pendaftaran mahasiswa baru Program Doktor
Ilmu Perikanan dan Kelautan pada Semester ganjil tahun
2008/2009 dengan surat ijin Rektor Universitas Brawijaya tanggal
22 April 2008 nomor 1357/J10/AK/2008 dan diperkuat Surat
Dirjen Dikti Depdiknas nomor : 69/D/T/2009 tanggal 2 Januari
2009 tentang Ijin Penyelenggaraan Program Studi Baru
Universitas Brawijaya.
Program Doktor Ilmu Perikanan dan Kelautan Fakultas Perikanan
dan Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya membuka minat Studi :
1. Budidaya Perairan Tropis
2. Teknologi Kelautan
3. Teknologi Hasil Perikanan
4. Manajemen Sumberdaya Perairan
5. Bioteknologi Perikanan dan Kelautan
6. Pengelolaan Pesisir dan Kelautan
7. Ekonomi Sumberdaya Perikanan dan Kelautan
8. Teknologi dan Manajemen Perikanan Tangkap
Adapun yang pernah menjadi Dekan Fakultas Perikanan
Universitas Brawijaya adalah:
(1) Ir. Lidwina Sutini (1983-1986)
(2) Ir. H. M. Roedhi HM, MS (1986-1989)
(3) Ir. H. M. Roedhi HM, MS (1989-1992)
(4) Ir. H. Sahri Muhammad, MS (1992-1995)
(5) Ir. H. Sahri Muhammad, MS (1995-1998)
(6) Ir. H. Murachman, MSi (1998-2002)
(7) Ir. H. Murachman, MSi (2002-2006)
(8) Ir. Sukoso, M.Sc, PhD (2005-2009)
(9) Prof. Dr. Ir. Eddy Suprayitno, MS (2009-2013)
Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan saat ini dipimpin oleh
seorang Dekan (Prof. Dr.Ir. Diana Arfiati, MS periode 2013 –
2017) dengan tiga orang Pembantu Dekan
Visi dan Misi
Visi
Menjadi Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Unggul yang
berstandar internasional dan mampu berperan aktif dalam
pembangunan bangsa melalui proses pendidikan,penelitian dan
pengabdian kepada masyarakat dalam bidang perikanan dan
kelautan yang berkelanjutan.
Misi
1. Menempatkan prinsip-prinsip ekologi sebagai dasar pengelolaan
dan pemanfaatan sumberdaya Perikanan dan Kelautan melalui
pengembagan sistem nilai sosial, ekonomi dan budaya sebagai
tanggung jawab moral kepada Tuhan Yang Maha Esa.
2. Menyelenggarakan proses pendidikan yang menghasilkan
lulusan berkualitas, berjiwa enterpreneur dan relevan dengan
perkembangan Ilmu Pengetahuan Teknologi dan Seni di
bidang perikanan dan kelautan secara berkelanjutan dalam
rangka meningkatkan taraf kehidupan masyarakat.
3. Memberdayakan masyarakat perikanan melalui proses
pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.
Motto
Dengan proses pembelajaran yang handal menuju penguasaan
IPTEK untuk menciptakan kesejahteraan masyarakat.
Visi Program Studi
Visi PS IK adalahmenjadikan Prodi Ilmu Kelautan unggul yang
berstandar internasional dan mampu berperan aktif dalam
pembangunan bangsa melalui pendididkan, penelitian, dan
pengabdian masyarakat dalam bidang kelautan yang
berwawasan lingkungan.
Misi Program Studi
1. Menyelenggarakan proses pendidikan dan mengaplikasikan
secara efektif ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni (IPTEKS)
kelautan guna menghasilkan sarjana/ ahli yang bertaqwa
kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berjiwa enterpreneur,
mempunyai wawasan dan kemampuan akademik serta teknis
yang diperlukan untuk memecahkan permasalahan bidang
kelautan berdasarkan kompetensi eksplorasi dan eksploitasi no
ikan, oceanografi, serta konservasi sumberdaya pesisir dan
kelautan.
2. Menyelenggarakan kegiatan penelitian untuk mengembangkan,
menggali, menghasilkan, dan memperkaya IPTEKS bidang
eksplorasi dan ekploitasi non ikani, oceanografi, serta
konservasi sumberdaya pesisir dan kelautan yang
berkelanjutan.
3. Menyelenggarakan pelayanan dalam pendidikan/ pelatihan,
penelitian, dan pengabdian serta pemberdayaan masyarakat
(stakeholder) di bidang eksplorasi dan ekploitasi non ikani,
oceanografi, serta konservasi sumberdaya pesisir dan kelautan
yang berkelanjutan.
Visi Misinya Jurusan PSPK,
Visi
a. Menyelenggarakan Proses Pendidikan Pengajaran Untuk
Menghasilkan Sarjana/ahli Pemanfaatan Dan Pengelolaan
Sumberdaya Perikanan Dan Kelautan Yang Disesuaikan Dengan
Kebutuhan Pembanguna Perikanan Dan Kelautan.
B. Menyelenggarakan Penelitian Yang Berkualitas Berbasis
Komitmen Dan Moral Untuk Mengembangkan Iptek Pemanfaatan
Dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan Dan Kelautan Yang
Berkelanjutan.
C. Menyelenggarakan Pelayanan Pendidikan/pelatihan,
Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat (stakeholder)
Dibidang Pemanfaatan Dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan
Dan Kelautan.
________________________________________
Misi
Menghasilkan Sumberdaya Manusia Yang Mampu Melakukan
Pemanfaatan Dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan Dan
Kelautan Yang Berwawasan Lingkungan Yang Berkualitas,
Bertaqwa Dan Berkemampuan Akademik Atau Profesional Serta
Mampu Berkompetisi Secara Regional.
______________

More Related Content

What's hot

Power point terumbu karang
Power point terumbu karangPower point terumbu karang
Power point terumbu karang
rantikaput
 
Ppt geografi (berwawasan lingkungan)
Ppt geografi (berwawasan lingkungan)Ppt geografi (berwawasan lingkungan)
Ppt geografi (berwawasan lingkungan)
nastya chila
 
Ekonomi kelautan dan perikanan
Ekonomi kelautan dan perikananEkonomi kelautan dan perikanan
Ekonomi kelautan dan perikanan
PT. SASA
 
Makalah Mangrove
Makalah MangroveMakalah Mangrove
Makalah Mangrove
Elvionita
 
Unsur hara makro
Unsur hara makroUnsur hara makro
Unsur hara makro
Eva Nugraha
 

What's hot (20)

Dasar-Dasar Pengelolaan Pesisir Dan Laut
Dasar-Dasar Pengelolaan Pesisir Dan LautDasar-Dasar Pengelolaan Pesisir Dan Laut
Dasar-Dasar Pengelolaan Pesisir Dan Laut
 
Power point terumbu karang
Power point terumbu karangPower point terumbu karang
Power point terumbu karang
 
Ppt geografi (berwawasan lingkungan)
Ppt geografi (berwawasan lingkungan)Ppt geografi (berwawasan lingkungan)
Ppt geografi (berwawasan lingkungan)
 
Pertanian berkelanjutan
Pertanian berkelanjutanPertanian berkelanjutan
Pertanian berkelanjutan
 
PENGANTAR PENGETAHUAN LINGKUNGAN
PENGANTAR PENGETAHUAN LINGKUNGANPENGANTAR PENGETAHUAN LINGKUNGAN
PENGANTAR PENGETAHUAN LINGKUNGAN
 
Ekonomi kelautan dan perikanan
Ekonomi kelautan dan perikananEkonomi kelautan dan perikanan
Ekonomi kelautan dan perikanan
 
MAKALAH EKOLOGI DAN EKOLOGI LINGKUNGAN
MAKALAH EKOLOGI DAN EKOLOGI LINGKUNGANMAKALAH EKOLOGI DAN EKOLOGI LINGKUNGAN
MAKALAH EKOLOGI DAN EKOLOGI LINGKUNGAN
 
Pertanian berkelanjutan (sustainable agriculture)
Pertanian berkelanjutan (sustainable agriculture)Pertanian berkelanjutan (sustainable agriculture)
Pertanian berkelanjutan (sustainable agriculture)
 
KEBIJAKAN MENERAPKAN PP 46/2016 TENTANG KLHS
KEBIJAKAN MENERAPKAN PP 46/2016 TENTANG KLHSKEBIJAKAN MENERAPKAN PP 46/2016 TENTANG KLHS
KEBIJAKAN MENERAPKAN PP 46/2016 TENTANG KLHS
 
Ekosistem laut Power Point
Ekosistem laut Power PointEkosistem laut Power Point
Ekosistem laut Power Point
 
Makalah Ekosistem Laut
Makalah Ekosistem LautMakalah Ekosistem Laut
Makalah Ekosistem Laut
 
Pesisir 03 PENGEMBANGAN KAWASAN PESISIR
Pesisir 03 PENGEMBANGAN KAWASAN PESISIRPesisir 03 PENGEMBANGAN KAWASAN PESISIR
Pesisir 03 PENGEMBANGAN KAWASAN PESISIR
 
Presentasi lingkungan hidup
Presentasi lingkungan hidupPresentasi lingkungan hidup
Presentasi lingkungan hidup
 
Pembangunan berkelanjutan-fd
Pembangunan berkelanjutan-fdPembangunan berkelanjutan-fd
Pembangunan berkelanjutan-fd
 
KLHS
KLHSKLHS
KLHS
 
Makalah Mangrove
Makalah MangroveMakalah Mangrove
Makalah Mangrove
 
Kebijakan Pengelolaan Lingkungan Hidup
Kebijakan Pengelolaan Lingkungan HidupKebijakan Pengelolaan Lingkungan Hidup
Kebijakan Pengelolaan Lingkungan Hidup
 
Unsur hara makro
Unsur hara makroUnsur hara makro
Unsur hara makro
 
EKOLOGI LAUT
EKOLOGI LAUTEKOLOGI LAUT
EKOLOGI LAUT
 
Rencana zonasi-wilayah-pesisir-dan-pulau-pulau-kecil-rzwp-3-k
Rencana zonasi-wilayah-pesisir-dan-pulau-pulau-kecil-rzwp-3-kRencana zonasi-wilayah-pesisir-dan-pulau-pulau-kecil-rzwp-3-k
Rencana zonasi-wilayah-pesisir-dan-pulau-pulau-kecil-rzwp-3-k
 

Similar to Sejarah dan visi misi fpik ub

Prosedur pembuatan karaginan metode press skala laboratorium
Prosedur pembuatan karaginan metode press skala laboratoriumProsedur pembuatan karaginan metode press skala laboratorium
Prosedur pembuatan karaginan metode press skala laboratorium
Kang Fuad
 
Jenis rumput laut rhodopyceae komersil
Jenis rumput laut rhodopyceae komersilJenis rumput laut rhodopyceae komersil
Jenis rumput laut rhodopyceae komersil
Kang Fuad
 
Jenis rumput laut rhodopyceae komersil
Jenis rumput laut rhodopyceae komersilJenis rumput laut rhodopyceae komersil
Jenis rumput laut rhodopyceae komersil
Kang Fuad
 
How to design aquabusiness cluster
How to design aquabusiness clusterHow to design aquabusiness cluster
How to design aquabusiness cluster
Kang Fuad
 
How to design aquabusiness cluster
How to design aquabusiness clusterHow to design aquabusiness cluster
How to design aquabusiness cluster
Kang Fuad
 
Prosedur pembuatan rakit apung
Prosedur pembuatan rakit apungProsedur pembuatan rakit apung
Prosedur pembuatan rakit apung
Kang Fuad
 
Koordinasi Pelaboran kolaboratif 10 8 23-rev (2).pdf
Koordinasi Pelaboran kolaboratif 10 8 23-rev (2).pdfKoordinasi Pelaboran kolaboratif 10 8 23-rev (2).pdf
Koordinasi Pelaboran kolaboratif 10 8 23-rev (2).pdf
Abdrahemfaqih1
 
DAFTAR PUSTAKA Kajian Kecepatan Penarikan Purse Line dan Waktu Penangkapan Te...
DAFTAR PUSTAKA Kajian Kecepatan Penarikan Purse Line dan Waktu Penangkapan Te...DAFTAR PUSTAKA Kajian Kecepatan Penarikan Purse Line dan Waktu Penangkapan Te...
DAFTAR PUSTAKA Kajian Kecepatan Penarikan Purse Line dan Waktu Penangkapan Te...
Andi Mahardika
 

Similar to Sejarah dan visi misi fpik ub (20)

Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan - Universitas Brawijaya
Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan - Universitas BrawijayaFakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan - Universitas Brawijaya
Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan - Universitas Brawijaya
 
Laporan Rektor UNARS 2011
Laporan Rektor UNARS 2011Laporan Rektor UNARS 2011
Laporan Rektor UNARS 2011
 
Prosedur pembuatan karaginan metode press skala laboratorium
Prosedur pembuatan karaginan metode press skala laboratoriumProsedur pembuatan karaginan metode press skala laboratorium
Prosedur pembuatan karaginan metode press skala laboratorium
 
Jenis rumput laut rhodopyceae komersil
Jenis rumput laut rhodopyceae komersilJenis rumput laut rhodopyceae komersil
Jenis rumput laut rhodopyceae komersil
 
Jenis rumput laut rhodopyceae komersil
Jenis rumput laut rhodopyceae komersilJenis rumput laut rhodopyceae komersil
Jenis rumput laut rhodopyceae komersil
 
How to design aquabusiness cluster
How to design aquabusiness clusterHow to design aquabusiness cluster
How to design aquabusiness cluster
 
How to design aquabusiness cluster
How to design aquabusiness clusterHow to design aquabusiness cluster
How to design aquabusiness cluster
 
Prosedur pembuatan rakit apung
Prosedur pembuatan rakit apungProsedur pembuatan rakit apung
Prosedur pembuatan rakit apung
 
Stip Profil 2018
Stip Profil 2018Stip Profil 2018
Stip Profil 2018
 
Universitas brawijaya
Universitas brawijayaUniversitas brawijaya
Universitas brawijaya
 
Leaflet p ps_uns_2014
Leaflet p ps_uns_2014Leaflet p ps_uns_2014
Leaflet p ps_uns_2014
 
Pengantar-Ilmu-Perikanan-dan-Kelautan.pdf
Pengantar-Ilmu-Perikanan-dan-Kelautan.pdfPengantar-Ilmu-Perikanan-dan-Kelautan.pdf
Pengantar-Ilmu-Perikanan-dan-Kelautan.pdf
 
Budidaya Rumput Laut Kappaphycus alvarezii (Doty) Menggunakan Bibit Hasil Kul...
Budidaya Rumput Laut Kappaphycus alvarezii (Doty) Menggunakan Bibit Hasil Kul...Budidaya Rumput Laut Kappaphycus alvarezii (Doty) Menggunakan Bibit Hasil Kul...
Budidaya Rumput Laut Kappaphycus alvarezii (Doty) Menggunakan Bibit Hasil Kul...
 
PROFIL LULUSAN PRODI BIOLOGI.pdf
PROFIL LULUSAN PRODI BIOLOGI.pdfPROFIL LULUSAN PRODI BIOLOGI.pdf
PROFIL LULUSAN PRODI BIOLOGI.pdf
 
Sosialisasi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan.pptx
Sosialisasi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan.pptxSosialisasi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan.pptx
Sosialisasi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan.pptx
 
Koordinasi Pelaboran kolaboratif 10 8 23-rev (2).pdf
Koordinasi Pelaboran kolaboratif 10 8 23-rev (2).pdfKoordinasi Pelaboran kolaboratif 10 8 23-rev (2).pdf
Koordinasi Pelaboran kolaboratif 10 8 23-rev (2).pdf
 
Ppt esl indonesia 2018 03-08-18
Ppt esl indonesia 2018 03-08-18Ppt esl indonesia 2018 03-08-18
Ppt esl indonesia 2018 03-08-18
 
Curriculum vitae muldan_martin_mpp_vedca
Curriculum vitae muldan_martin_mpp_vedcaCurriculum vitae muldan_martin_mpp_vedca
Curriculum vitae muldan_martin_mpp_vedca
 
DAFTAR PUSTAKA Kajian Kecepatan Penarikan Purse Line dan Waktu Penangkapan Te...
DAFTAR PUSTAKA Kajian Kecepatan Penarikan Purse Line dan Waktu Penangkapan Te...DAFTAR PUSTAKA Kajian Kecepatan Penarikan Purse Line dan Waktu Penangkapan Te...
DAFTAR PUSTAKA Kajian Kecepatan Penarikan Purse Line dan Waktu Penangkapan Te...
 
Disertasi pengantar dan abstrak
Disertasi pengantar dan abstrakDisertasi pengantar dan abstrak
Disertasi pengantar dan abstrak
 

More from Yosie Andre Victora

More from Yosie Andre Victora (20)

13. komunikasi
13. komunikasi13. komunikasi
13. komunikasi
 
12. motivasi
12. motivasi12. motivasi
12. motivasi
 
11. kepemimpinan
11. kepemimpinan11. kepemimpinan
11. kepemimpinan
 
10. penyusunan personalia
10. penyusunan personalia10. penyusunan personalia
10. penyusunan personalia
 
8. koordinasi dan rentang manajemen
8. koordinasi dan rentang manajemen8. koordinasi dan rentang manajemen
8. koordinasi dan rentang manajemen
 
6. pembuatan keputusan
6. pembuatan keputusan6. pembuatan keputusan
6. pembuatan keputusan
 
5. peneetapan tujuan
5. peneetapan tujuan5. peneetapan tujuan
5. peneetapan tujuan
 
4.proses perencanaan
4.proses perencanaan4.proses perencanaan
4.proses perencanaan
 
3. lingkungan organisasi manajemen
3. lingkungan organisasi manajemen3. lingkungan organisasi manajemen
3. lingkungan organisasi manajemen
 
2. sejarah teori manajemen
2. sejarah teori manajemen 2. sejarah teori manajemen
2. sejarah teori manajemen
 
1. manajemen dan pengelolaan
1. manajemen dan pengelolaan1. manajemen dan pengelolaan
1. manajemen dan pengelolaan
 
14. pengawasan
14. pengawasan14. pengawasan
14. pengawasan
 
Pikp module11- manaj perikanan1
Pikp module11- manaj perikanan1Pikp module11- manaj perikanan1
Pikp module11- manaj perikanan1
 
Pikp module10-hukum & kebij
Pikp module10-hukum & kebijPikp module10-hukum & kebij
Pikp module10-hukum & kebij
 
Pikp modul09 pikp ss sosial budaya
Pikp modul09 pikp ss sosial budayaPikp modul09 pikp ss sosial budaya
Pikp modul09 pikp ss sosial budaya
 
Pikp modul08 sub sistem pengolahan
Pikp modul08 sub sistem pengolahanPikp modul08 sub sistem pengolahan
Pikp modul08 sub sistem pengolahan
 
Pikp modul07 sub sistem budidaya
Pikp modul07 sub sistem budidayaPikp modul07 sub sistem budidaya
Pikp modul07 sub sistem budidaya
 
Pikp modul06-ss perik tangkap
Pikp modul06-ss perik tangkapPikp modul06-ss perik tangkap
Pikp modul06-ss perik tangkap
 
Pikp modul5&6-jenis ikan
Pikp modul5&6-jenis ikanPikp modul5&6-jenis ikan
Pikp modul5&6-jenis ikan
 
Pikp modul04 sub sistem perairan tawar
Pikp modul04 sub sistem perairan tawarPikp modul04 sub sistem perairan tawar
Pikp modul04 sub sistem perairan tawar
 

Sejarah dan visi misi fpik ub

  • 1. Sejarah Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Sejarah Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan diawali dari Perguruan Tinggi Jurusan Perikanan Laut yang didirikan pada tanggal 28 Oktober 1962 oleh Yayasan Pendidikan Probolinggo. Sejak 25 Mei 1963, melalui Surat Keputusan Menteri PTIP No. 163 Tahun 1963, Perguruan Tinggi Jurusan Perikanan Laut tersebut menjadi salah satu Jurusan pada Fakultas Kedokteran Hewan dan Peternakan (FKHP) Universitas Brawijaya yang berkedudukan di Malang. Sedangkan Jurusan Perikanan Laut masih tetap berkedudukan di Probolinggo. Pada akhir tahun 1970, FKHP Universitas Brawijaya mempunyai jurusan baru yaitu Jurusan Kedokteran Hewan yang berkedudukan di Surabaya. Dengan demikian FKHP Universitas Brawijaya memiliki tiga jurusan yaitu Peternakan, Perikanan Laut dan Kedokteran Hewan. Kemudian pada bulan Agustus 1972, Jurusan Kedokteran Hewan menggabungkan diri dengan Universitas Airlangga di Surabaya, sedangkan Jurusan Perikanan Laut berubah menjadi Jurusan Perikanan. Guna memudahkan pengelolaan dan pengembangannya, maka sejak tahun 1972 itu pula Jurusan Perikanan secara bertahap dipindahkan ke Malang. Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 0220/0/1973, sejak tanggal 1 Januari 1973
  • 2. FKHP dirubah menjadi Fakultas Peternakan (FAPET) yang berdasarkan Surat Keputusan Rektor No. 51/SK/1977 memiliki dua jurusan yaitu : Peternakan dan Perikanan. Sejak tanggal 5 Juli 1977, Fakultas Peternakan diubah menjadi Fakultas Peternakan dan Perikanan. Perkembangan selanjutnya berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 27 tahun 1982 dan Keputusan Presiden Republik Indonesia No. 59 tahun 1982 tentang Susunan Organisasi Universitas Brawijaya, maka Fakultas Peternakan dan Perikanan menjadi dua Fakultas, yaitu: - Fakultas Peternakan - Fakultas Perikanan Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 0174/0/1983 tentang Penataan Jurusan pada Fakultas di lingkungan Universitas/Institut Negeri dan Surat Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 118/Dikti/1984 tentang jenis dan jumlah Program Studi di setiap Jurusan pada Fakultas di lingkungan Universitas Brawijaya, maka Fakultas Perikanan ditetapkan memiliki satu jurusan yaitu : Jurusan Manajemen Sumberdaya Perairan dengan membawahi tiga Program Studi yaitu :
  • 3. - Program Studi Manajemen Sumberdaya Perikanan (MSP) - Program Studi Pengolahan Hasil Perikanan (PHP) - Program Studi Sosial Ekonomi Perikanan (SEP) Sedang dua program studi lainnya yaitu Program Studi Budidaya Perairan (BP) dan Program Studi Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan (PSP) diselenggarakan sambil menunggu pengesahannya. Pada tahun 1995 Fakultas Perikanan Universitas Brawijaya mendirikan Program Diploma (D-IIl) Agribisnis Perikanan. Kemudian pada tahun 1996 berdiri lagi Program Diploma (D-III) Nautika, tetapi sejak tahun 1999 tidak menerima mahasiswa. Seiring dengan meningkatnya kebutuhan tenaga ahli madya di bidang perikanan dan kelautan, maka pada tahun 2009 Program Pendidikan Ahli Madya (D-III) dibuka kembali. Pada tahun akademik 2009/2010 Program Pendidikan Ahli Madya (D-III) mulai menerima mahasiswa baru yang tergabung dalam Program Vokasi Universitas Brawijaya. Sejak Tanggal 7 Juli 1996 Fakultas Perikanan Universitas Brawijaya ditetapkan memiliki satu jurusan dan lima program studi melalui Surat Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan dan Kebudayaan No. 251/DIKTUKEP/1996, yaitu sebagai berikut:
  • 4. Jurusan : Manajemen Sumberdaya Perairan (MSP) Program Studi : 1. Manajemen Sumberdaya Perairan (MSP) 2. Teknologi Hasil Perikanan (THP) 3. Sosial Ekonomi Perikanan (SEP) 4. Budidaya Perairan (BP) 5. Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan (PSP) Pada tahun 2001, dengan Surat Keputusan Departemen Pendidikan Nasional, Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi No. 2534/D/T/2001 tertanggal 2 Agustus 2001, Fakultas Perikanan Mendapat ijin untuk menyelenggarakan program pendidikan Strata 2 (S-2) dengan nama Program Studi Budidaya Perairan. Pada perkembangan selanjutnya, berdasarkan Surat Direktur Pasca Sarjana Universitas Brawijaya No. 692/SK/2006 tentang Petunjuk Pelaksanaan Program Pasca Sarjana Universitas Brawijaya dan Surat keputusan Rektor Universitas Brawijaya No. 692/SK/2006 tentang Penyelenggaraan Program Pasca Sarjana Universitas Brawijaya dialihkan ke Fakultas, mulai tahun akademik 2006/2007 penyelenggaraan Program Magister
  • 5. Budidaya Perairan ditangani oleh Fakultas Perikanan Universitas Brawijaya. Badan Akreditasi Nasional (BAN) secara berkelanjutan telah menilai dan mengakreditasi program – program studi di Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan. Hasil akreditasi BAN adalah sebagai berikut : No. Nama Program Studi Tingkat Akreditasi Surat Keputusan BAN 1 Budidaya Perairan (BP) S1 A 004/BAN-PT/AK- XV/S1/IV/2012 2 Manajemen Sumberdaya Perairan (MSP) S1 B 023/BAN-PT/AK- XIV/S1/IX/2011 3 Teknologi Hasil Perikanan (THP) S1 A 091/SK/BAN-PT/AK- XV/S/II/2013 4 Sosial Ekonomi Perikanan (SEP) Agrobisnis Perikanan (AP) S1 A 0914/AK-X-S1- 014/UBGSUA/IX/2006 5 Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan (PSP) S1 A 091/SK/BAN-PT/AK- XV/S/II/2013 6 Ilmu Kelautan (IK) S1 7 Magister Budidaya Perairan S2 B 00538/AK-IV/S2- 009/UBGBYP/VII/2005 8 Program Doktor Ilmu S3 B 093/SK/BAN-PT/AK-
  • 6. Perikanan dan Kelautan X/D/I/2013 Seiring dengan meningkatnya kebutuhan untuk menghasilkan lulusan yang profesional dalam menerapkan prinsip eksplorasi, eksploitasi dan manajemen sumberdaya perikanan dan kelautan, maka sejak tanggal 2 Oktober 2006 dibentuklah Jurusan Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan dan Kelautan (PSPK). Pembentukan Jurusan PSPK ini berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 226/D/O/2006. Dengan dibentuknya jurusan Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan dan Kelautan (PSPK) dan program studi Ilmu Kelautan serta berdasarkan Surat Keputusan Rektor Universitas Brawijaya Malang No. 041/SK/2008, maka Fakultas Perikanan dirubah namanya menjadi Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan. Kemudian berdasarkan Surat Keputusan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 942/D/T/2008 tanggal 31 Maret 2008 dan Surat keputusan Rektor Universitas Brawijaya No. 092/SK/2008 tanggal 10 April 2008, dibentuklah Jurusan Sosial Ekonomi Perikanan dan Kelautan Fakultas Perikanan Universitas Brawijaya. Dengan terbentuknya jurusan baru ini maka Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan memiliki 3 (tiga) jurusan yaitu :
  • 7. 1. Jurusan : Manajemen Sumberdaya Perairan (MSP) Program Studi : 1. Manajemen Sumberdaya Perairan (MSP) 2. Teknologi Hasil Perikanan (THP) 3. Budidaya Perairan (BP) 2. Jurusan : Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan dan Kelautan (PSPK) Program Studi : 1. Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan (PSP) 2. Ilmu Kelautan 3. Jurusan : Sosial Ekonomi Perikanan dan Kelautan Program Studi : Sosial Ekonomi Perikanan (Agrobisnis Perikanan) Dengan Surat Keputusan Rektor Universitas Brawijaya tanggal 27 Februari 2006 nomor: 30/SK/2006 secara berangsur- angsur pengelolaan Pasca Sarjana Universitas Brawijaya kembali ke Fakultas masing-masing sesuai dengan bidang studinya. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya mulai membuka pendaftaran mahasiswa baru Program Doktor Ilmu Perikanan dan Kelautan pada Semester ganjil tahun 2008/2009 dengan surat ijin Rektor Universitas Brawijaya tanggal 22 April 2008 nomor 1357/J10/AK/2008 dan diperkuat Surat Dirjen Dikti Depdiknas nomor : 69/D/T/2009 tanggal 2 Januari
  • 8. 2009 tentang Ijin Penyelenggaraan Program Studi Baru Universitas Brawijaya. Program Doktor Ilmu Perikanan dan Kelautan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Brawijaya membuka minat Studi : 1. Budidaya Perairan Tropis 2. Teknologi Kelautan 3. Teknologi Hasil Perikanan 4. Manajemen Sumberdaya Perairan 5. Bioteknologi Perikanan dan Kelautan 6. Pengelolaan Pesisir dan Kelautan 7. Ekonomi Sumberdaya Perikanan dan Kelautan 8. Teknologi dan Manajemen Perikanan Tangkap Adapun yang pernah menjadi Dekan Fakultas Perikanan Universitas Brawijaya adalah: (1) Ir. Lidwina Sutini (1983-1986) (2) Ir. H. M. Roedhi HM, MS (1986-1989) (3) Ir. H. M. Roedhi HM, MS (1989-1992) (4) Ir. H. Sahri Muhammad, MS (1992-1995) (5) Ir. H. Sahri Muhammad, MS (1995-1998) (6) Ir. H. Murachman, MSi (1998-2002) (7) Ir. H. Murachman, MSi (2002-2006) (8) Ir. Sukoso, M.Sc, PhD (2005-2009) (9) Prof. Dr. Ir. Eddy Suprayitno, MS (2009-2013)
  • 9. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan saat ini dipimpin oleh seorang Dekan (Prof. Dr.Ir. Diana Arfiati, MS periode 2013 – 2017) dengan tiga orang Pembantu Dekan Visi dan Misi Visi Menjadi Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Unggul yang berstandar internasional dan mampu berperan aktif dalam pembangunan bangsa melalui proses pendidikan,penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dalam bidang perikanan dan kelautan yang berkelanjutan. Misi 1. Menempatkan prinsip-prinsip ekologi sebagai dasar pengelolaan dan pemanfaatan sumberdaya Perikanan dan Kelautan melalui pengembagan sistem nilai sosial, ekonomi dan budaya sebagai tanggung jawab moral kepada Tuhan Yang Maha Esa. 2. Menyelenggarakan proses pendidikan yang menghasilkan lulusan berkualitas, berjiwa enterpreneur dan relevan dengan perkembangan Ilmu Pengetahuan Teknologi dan Seni di bidang perikanan dan kelautan secara berkelanjutan dalam rangka meningkatkan taraf kehidupan masyarakat.
  • 10. 3. Memberdayakan masyarakat perikanan melalui proses pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Motto Dengan proses pembelajaran yang handal menuju penguasaan IPTEK untuk menciptakan kesejahteraan masyarakat. Visi Program Studi Visi PS IK adalahmenjadikan Prodi Ilmu Kelautan unggul yang berstandar internasional dan mampu berperan aktif dalam pembangunan bangsa melalui pendididkan, penelitian, dan pengabdian masyarakat dalam bidang kelautan yang berwawasan lingkungan. Misi Program Studi 1. Menyelenggarakan proses pendidikan dan mengaplikasikan secara efektif ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni (IPTEKS) kelautan guna menghasilkan sarjana/ ahli yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berjiwa enterpreneur, mempunyai wawasan dan kemampuan akademik serta teknis yang diperlukan untuk memecahkan permasalahan bidang kelautan berdasarkan kompetensi eksplorasi dan eksploitasi no
  • 11. ikan, oceanografi, serta konservasi sumberdaya pesisir dan kelautan. 2. Menyelenggarakan kegiatan penelitian untuk mengembangkan, menggali, menghasilkan, dan memperkaya IPTEKS bidang eksplorasi dan ekploitasi non ikani, oceanografi, serta konservasi sumberdaya pesisir dan kelautan yang berkelanjutan. 3. Menyelenggarakan pelayanan dalam pendidikan/ pelatihan, penelitian, dan pengabdian serta pemberdayaan masyarakat (stakeholder) di bidang eksplorasi dan ekploitasi non ikani, oceanografi, serta konservasi sumberdaya pesisir dan kelautan yang berkelanjutan. Visi Misinya Jurusan PSPK, Visi a. Menyelenggarakan Proses Pendidikan Pengajaran Untuk Menghasilkan Sarjana/ahli Pemanfaatan Dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan Dan Kelautan Yang Disesuaikan Dengan Kebutuhan Pembanguna Perikanan Dan Kelautan. B. Menyelenggarakan Penelitian Yang Berkualitas Berbasis Komitmen Dan Moral Untuk Mengembangkan Iptek Pemanfaatan
  • 12. Dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan Dan Kelautan Yang Berkelanjutan. C. Menyelenggarakan Pelayanan Pendidikan/pelatihan, Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat (stakeholder) Dibidang Pemanfaatan Dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan Dan Kelautan. ________________________________________ Misi Menghasilkan Sumberdaya Manusia Yang Mampu Melakukan Pemanfaatan Dan Pengelolaan Sumberdaya Perikanan Dan Kelautan Yang Berwawasan Lingkungan Yang Berkualitas, Bertaqwa Dan Berkemampuan Akademik Atau Profesional Serta Mampu Berkompetisi Secara Regional. ______________