SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 12
ANTIFUNGAL, ANTIVIRAL DAN
OBAT IMUNISASI
BATASAN
Virus bersifat parasitik, mikroorganisme yang dapat
menyerang sel-sel normal dan menyebabkan penyakit.
Kebutuhan terhadap – nutrisi, metabolisme dan
reproduksinya tergantung kepada sel-sel yang diinvasi.
Sistem imun merupakan mekanisme pertahanan tubuh
terhadap serangan virus, fungi, bakteri, dan zat asing
lainnya.
ANTIFUNGAL AGENTS
Merupakan obat hasil sintesis yang dapat
menghambat atau menghancurkan
pertumbuhan fungi.
.
Karakteristik dan Kegunaan
Cara kerja. Bersifat fungistatik atau fungicidal
terhadap sel yang sedang tumbuh atau istirahat, obat
ini tidak efektif untuk bakteri, rickettsia, atau virus.
.
Indikasi. Digunakan untuk penyakit infeksi Candida
pada kulit, membran mukosa, intestine dan vagina
seperti histoplasmosis dan cryptococcosis.
Kontraindikasi. Hypersensitif terhadap obat
antifungal dan gangguan ginjal
.
Efek samping. Nausea, muntah, diare, sakit
kepala, vertigo, sakit otot, anemia, dan
hipersensitif seperti pruritus, urticaria, gatal-
gatal, demam dan anaphylaksis
.
Dosis dan rute. Ditetapkan oleh dokter
Contoh obat :
Amphotericin B., Klotrimazole, Fluconazole,
Griseofulvin, Ketoconazole, dan Nystatin
Bentuk sediaan: Krim, lotion, salep, solution,
tablet dan vaginal suppository
ANTIVIRAL AGENTS
Merupakan obat hasil sintesis yang
dikembangkan untuk melawan penyakit
viral tertentu, seperti demam, influenza,
herpes genital, herpes zoster dan AIDS
Contoh obat : Acyclovir (Zovirax)
Karakteristik dan Kegunaan
Cara kerja. Secara in vitro menghambat aktivitas
virus herpes simplek tipe 1 dan 2, varicella
zoster, Epstein-Barr dan cytomegalovirus.
Indikasi. Digunakan pada pengobatan episode awal
penyakit herpes genital
Kontraindikasi. Hypersensitif terhadap formula
/komponen obat, wanita hamil dan menyusui
.
Efek samping.
Nausea, muntah, diare, anorexia, ngantuk, lelah, ede
ma, skin rash, bingung dan sakit kepala.
.
Dosis dan rute
Oral dosis awal 200mg/cap setiap 4 jam – 5 cap
/hari selama 10 hari
Salep dioleskan pada luka setiap 3 jam, 6 kali / hari
selama 7 hari
Obat lain : Amantadine hydrochloride
(Symmetrel), Vidarabine (Vira-A),
Famciclovir (Famvir), Rimantadine (Flumadine),
Penciclovir (Denavir), Oseltamivir Phosphate
(Tamiflu), Zanamivir (Relenza).
ANTIRETROVIRAL AGENTS
Merupakan kelompok obat yang
digunakan untuk pengobatan infeksi HIV,
terdapat empat kelompok :
.
1. Nucleoside reverse transcriptase inhibitors
(NRTIs)
2. Non-nucleoside reverse transcriptase
inhibitors (NNRTIs)
3. Protease inhibitors (PIs)
4. Fusion (entry) inhibitors (Fis)
Contoh obat :
(NRTIs) Abacavir (Ziagen, ABC),
Didanosine (Videx, ddI),
Lamivudine (Epivir, 3TC)
(NNRTIs) Delavirdine(Rescriptor),
Nevirapine (Viramun)
(PIs) Amprenavir (Agenerase)
Indinavir (Crixivan)
IMMUNISASI
Merupakan keadaan terlindung atau
resisten terhadap penyakit tertentu
karena terbentuknya antibodi
Immunisasi Aktif ; produksi antibodi / antitoksin
sebagai respon pemberian vaksin atau toksoid
Immunisasi Pasif ; keadaan imunitas sementara
karena pemberian antitoksin atau antibodi
IMMUNIZING AGENTS
Vaccines, Toxoid, Immune Globulin,
Specific Immune Globulin, Antitoksin
.
Imunisasi untuk anak dan dewasa:
Vaksin Diphteria, Tetanus Toxoid dan Acellular
Pertusis Adsorbed (DTaP)
Vaksin Haemophilus b Conjugate
Vaksin Haemophilus b Conjugate dan Hepatitis B
Vaksin Hepatitis A
Vaksin Hepatitis B (Rekombinant)
Influenza type A dan B

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

La actualidad más candente (9)

PARASITOLOGI ANTHELMINTHES
PARASITOLOGI ANTHELMINTHESPARASITOLOGI ANTHELMINTHES
PARASITOLOGI ANTHELMINTHES
 
Anti jamur
Anti jamurAnti jamur
Anti jamur
 
138658677 39255216-jenis-jenis-obat
138658677 39255216-jenis-jenis-obat138658677 39255216-jenis-jenis-obat
138658677 39255216-jenis-jenis-obat
 
Farmakologi
FarmakologiFarmakologi
Farmakologi
 
Obat obat anti jamur
Obat obat anti jamurObat obat anti jamur
Obat obat anti jamur
 
Power point farmakologi klmpk 2
Power point farmakologi klmpk 2Power point farmakologi klmpk 2
Power point farmakologi klmpk 2
 
Stavudin
StavudinStavudin
Stavudin
 
Antijamur
AntijamurAntijamur
Antijamur
 
Antiamuba web
Antiamuba webAntiamuba web
Antiamuba web
 

Destacado

patofisiologi anemia defisiensi besi
patofisiologi anemia defisiensi besipatofisiologi anemia defisiensi besi
patofisiologi anemia defisiensi besiDonna Potter
 
Anemia Defisiensi Besi
Anemia Defisiensi BesiAnemia Defisiensi Besi
Anemia Defisiensi BesiImron Rosyadi
 
COMMON Drugs used in obstetric emergencies
 COMMON Drugs used in obstetric emergencies COMMON Drugs used in obstetric emergencies
COMMON Drugs used in obstetric emergenciesGarden City College
 

Destacado (8)

3. oksitosik
3. oksitosik3. oksitosik
3. oksitosik
 
Oksitosik
OksitosikOksitosik
Oksitosik
 
Farmakologi kebidanan 1
Farmakologi kebidanan 1Farmakologi kebidanan 1
Farmakologi kebidanan 1
 
Kehamilan ektopik terganggu
Kehamilan ektopik tergangguKehamilan ektopik terganggu
Kehamilan ektopik terganggu
 
patofisiologi anemia defisiensi besi
patofisiologi anemia defisiensi besipatofisiologi anemia defisiensi besi
patofisiologi anemia defisiensi besi
 
Anemia Defisiensi Besi
Anemia Defisiensi BesiAnemia Defisiensi Besi
Anemia Defisiensi Besi
 
Pharmacotherapeutics in obstetrics
Pharmacotherapeutics in obstetricsPharmacotherapeutics in obstetrics
Pharmacotherapeutics in obstetrics
 
COMMON Drugs used in obstetric emergencies
 COMMON Drugs used in obstetric emergencies COMMON Drugs used in obstetric emergencies
COMMON Drugs used in obstetric emergencies
 

Similar a 5. antifungal, antiviral dan obat imunisasi

Antibakteri, analgetik, antipiretik (t6)
Antibakteri, analgetik, antipiretik (t6)Antibakteri, analgetik, antipiretik (t6)
Antibakteri, analgetik, antipiretik (t6)SriRamdaniati
 
Anti Virus- Kelompok 3.pptx
Anti Virus- Kelompok 3.pptxAnti Virus- Kelompok 3.pptx
Anti Virus- Kelompok 3.pptxNurDwiLestarii
 
MI 1 - Farmakologi ARV_final.P.pptx
MI 1 - Farmakologi ARV_final.P.pptxMI 1 - Farmakologi ARV_final.P.pptx
MI 1 - Farmakologi ARV_final.P.pptxAhmadSofyan99
 
396830221- Konsep dasar Infeksi-Virus .ppt
396830221- Konsep dasar Infeksi-Virus .ppt396830221- Konsep dasar Infeksi-Virus .ppt
396830221- Konsep dasar Infeksi-Virus .pptHeniSaintt
 
MT draft [Autosaved].pptx
MT draft [Autosaved].pptxMT draft [Autosaved].pptx
MT draft [Autosaved].pptxssuserd53bac
 
Tentang Obat Sipilis Mampu Mengobati Tuntas
Tentang Obat Sipilis Mampu Mengobati TuntasTentang Obat Sipilis Mampu Mengobati Tuntas
Tentang Obat Sipilis Mampu Mengobati TuntasObat Kutil Kelamin
 
Gangguan Metabolisme dan Penyesuaian Dosis Antimikroba pada HIV /AIDS
Gangguan Metabolisme dan Penyesuaian Dosis Antimikroba pada HIV /AIDSGangguan Metabolisme dan Penyesuaian Dosis Antimikroba pada HIV /AIDS
Gangguan Metabolisme dan Penyesuaian Dosis Antimikroba pada HIV /AIDSSoroy Lardo
 
Salep Untuk Mengobati Sipilis Di Apotik Alami Dan Ampuh
Salep Untuk Mengobati Sipilis Di Apotik Alami Dan AmpuhSalep Untuk Mengobati Sipilis Di Apotik Alami Dan Ampuh
Salep Untuk Mengobati Sipilis Di Apotik Alami Dan AmpuhObat Kutil Kelamin
 
25504_FARMAKOTERAPI_Materi4.4) ULKUS PEPTIKUM.pptx
25504_FARMAKOTERAPI_Materi4.4) ULKUS PEPTIKUM.pptx25504_FARMAKOTERAPI_Materi4.4) ULKUS PEPTIKUM.pptx
25504_FARMAKOTERAPI_Materi4.4) ULKUS PEPTIKUM.pptxpriyono99
 

Similar a 5. antifungal, antiviral dan obat imunisasi (20)

Antibiotika & kemoterapetika
Antibiotika & kemoterapetikaAntibiotika & kemoterapetika
Antibiotika & kemoterapetika
 
Antibakteri, analgetik, antipiretik (t6)
Antibakteri, analgetik, antipiretik (t6)Antibakteri, analgetik, antipiretik (t6)
Antibakteri, analgetik, antipiretik (t6)
 
Antibiotik done
Antibiotik doneAntibiotik done
Antibiotik done
 
5b obat anti virus
5b obat anti virus5b obat anti virus
5b obat anti virus
 
Tanaman obat ppt
Tanaman obat pptTanaman obat ppt
Tanaman obat ppt
 
Suntikan Antibiotik Obat Sipilis Ampuh
Suntikan Antibiotik Obat Sipilis AmpuhSuntikan Antibiotik Obat Sipilis Ampuh
Suntikan Antibiotik Obat Sipilis Ampuh
 
Anti Virus- Kelompok 3.pptx
Anti Virus- Kelompok 3.pptxAnti Virus- Kelompok 3.pptx
Anti Virus- Kelompok 3.pptx
 
Obat Kencing Keluar Nanah Dari Dokter
Obat Kencing Keluar Nanah Dari DokterObat Kencing Keluar Nanah Dari Dokter
Obat Kencing Keluar Nanah Dari Dokter
 
MI 1 - Farmakologi ARV_final.P.pptx
MI 1 - Farmakologi ARV_final.P.pptxMI 1 - Farmakologi ARV_final.P.pptx
MI 1 - Farmakologi ARV_final.P.pptx
 
396830221- Konsep dasar Infeksi-Virus .ppt
396830221- Konsep dasar Infeksi-Virus .ppt396830221- Konsep dasar Infeksi-Virus .ppt
396830221- Konsep dasar Infeksi-Virus .ppt
 
MT draft [Autosaved].pptx
MT draft [Autosaved].pptxMT draft [Autosaved].pptx
MT draft [Autosaved].pptx
 
Tentang Obat Sipilis Mampu Mengobati Tuntas
Tentang Obat Sipilis Mampu Mengobati TuntasTentang Obat Sipilis Mampu Mengobati Tuntas
Tentang Obat Sipilis Mampu Mengobati Tuntas
 
Tentang Obat Sipilis Pengobatan Di Apotik
Tentang Obat Sipilis Pengobatan Di ApotikTentang Obat Sipilis Pengobatan Di Apotik
Tentang Obat Sipilis Pengobatan Di Apotik
 
Gangguan Metabolisme dan Penyesuaian Dosis Antimikroba pada HIV /AIDS
Gangguan Metabolisme dan Penyesuaian Dosis Antimikroba pada HIV /AIDSGangguan Metabolisme dan Penyesuaian Dosis Antimikroba pada HIV /AIDS
Gangguan Metabolisme dan Penyesuaian Dosis Antimikroba pada HIV /AIDS
 
Farmakologi
FarmakologiFarmakologi
Farmakologi
 
Farmakologi
FarmakologiFarmakologi
Farmakologi
 
PPT FARTOKS YUSTAN 1.pptx
PPT FARTOKS YUSTAN 1.pptxPPT FARTOKS YUSTAN 1.pptx
PPT FARTOKS YUSTAN 1.pptx
 
Salep Untuk Mengobati Sipilis Di Apotik Alami Dan Ampuh
Salep Untuk Mengobati Sipilis Di Apotik Alami Dan AmpuhSalep Untuk Mengobati Sipilis Di Apotik Alami Dan Ampuh
Salep Untuk Mengobati Sipilis Di Apotik Alami Dan Ampuh
 
Harga Obat Sipilis Di Apotik Tradisional
Harga Obat Sipilis Di Apotik TradisionalHarga Obat Sipilis Di Apotik Tradisional
Harga Obat Sipilis Di Apotik Tradisional
 
25504_FARMAKOTERAPI_Materi4.4) ULKUS PEPTIKUM.pptx
25504_FARMAKOTERAPI_Materi4.4) ULKUS PEPTIKUM.pptx25504_FARMAKOTERAPI_Materi4.4) ULKUS PEPTIKUM.pptx
25504_FARMAKOTERAPI_Materi4.4) ULKUS PEPTIKUM.pptx
 

Más de tarmizitaher

2.2. hipnotik dan sedatif
2.2. hipnotik dan sedatif2.2. hipnotik dan sedatif
2.2. hipnotik dan sedatiftarmizitaher
 
2.1. anestetik umum dan lokal
2.1. anestetik umum dan lokal2.1. anestetik umum dan lokal
2.1. anestetik umum dan lokaltarmizitaher
 
1. pengantar farmakologi
1. pengantar farmakologi1. pengantar farmakologi
1. pengantar farmakologitarmizitaher
 
Pert 13 standar praktek keperawatan
Pert 13 standar praktek keperawatanPert 13 standar praktek keperawatan
Pert 13 standar praktek keperawatantarmizitaher
 
Pert 12 kode etik keperawatan indonesia
Pert 12 kode etik keperawatan indonesiaPert 12 kode etik keperawatan indonesia
Pert 12 kode etik keperawatan indonesiatarmizitaher
 
Pert 10 prinsip etik
Pert 10 prinsip etikPert 10 prinsip etik
Pert 10 prinsip etiktarmizitaher
 
Pert 5c contoh permasalahan etika dlm praktik keperawatan
Pert 5c contoh permasalahan etika dlm praktik keperawatanPert 5c contoh permasalahan etika dlm praktik keperawatan
Pert 5c contoh permasalahan etika dlm praktik keperawatantarmizitaher
 
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2tarmizitaher
 
Pert 5a teori etik psik stik ba smt 2
Pert 5a teori etik psik stik ba smt 2Pert 5a teori etik psik stik ba smt 2
Pert 5a teori etik psik stik ba smt 2tarmizitaher
 
Metode instruksional
Metode instruksionalMetode instruksional
Metode instruksionaltarmizitaher
 
4. fisiologi kardiovaskular
4. fisiologi kardiovaskular4. fisiologi kardiovaskular
4. fisiologi kardiovaskulartarmizitaher
 
3. fisiologi sistem muskulo skeletal
3. fisiologi sistem muskulo skeletal3. fisiologi sistem muskulo skeletal
3. fisiologi sistem muskulo skeletaltarmizitaher
 
3. fisiologi sistem muskulo skeletal
3. fisiologi sistem muskulo skeletal3. fisiologi sistem muskulo skeletal
3. fisiologi sistem muskulo skeletaltarmizitaher
 
2. fisiologi sistem respirasi
2. fisiologi sistem respirasi2. fisiologi sistem respirasi
2. fisiologi sistem respirasitarmizitaher
 
1. basic human physiology
1. basic human physiology1. basic human physiology
1. basic human physiologytarmizitaher
 
Sikap2 dalam mendukung empati
Sikap2 dalam mendukung empatiSikap2 dalam mendukung empati
Sikap2 dalam mendukung empatitarmizitaher
 

Más de tarmizitaher (20)

4. antibiotik
4. antibiotik4. antibiotik
4. antibiotik
 
2.2. hipnotik dan sedatif
2.2. hipnotik dan sedatif2.2. hipnotik dan sedatif
2.2. hipnotik dan sedatif
 
2.1. anestetik umum dan lokal
2.1. anestetik umum dan lokal2.1. anestetik umum dan lokal
2.1. anestetik umum dan lokal
 
1. obat alergi
1. obat alergi1. obat alergi
1. obat alergi
 
1. pengantar farmakologi
1. pengantar farmakologi1. pengantar farmakologi
1. pengantar farmakologi
 
Pert 13 standar praktek keperawatan
Pert 13 standar praktek keperawatanPert 13 standar praktek keperawatan
Pert 13 standar praktek keperawatan
 
Pert 12 kode etik keperawatan indonesia
Pert 12 kode etik keperawatan indonesiaPert 12 kode etik keperawatan indonesia
Pert 12 kode etik keperawatan indonesia
 
Pert 10 prinsip etik
Pert 10 prinsip etikPert 10 prinsip etik
Pert 10 prinsip etik
 
Pert 5c contoh permasalahan etika dlm praktik keperawatan
Pert 5c contoh permasalahan etika dlm praktik keperawatanPert 5c contoh permasalahan etika dlm praktik keperawatan
Pert 5c contoh permasalahan etika dlm praktik keperawatan
 
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
 
Pert 5a teori etik psik stik ba smt 2
Pert 5a teori etik psik stik ba smt 2Pert 5a teori etik psik stik ba smt 2
Pert 5a teori etik psik stik ba smt 2
 
Metode instruksional
Metode instruksionalMetode instruksional
Metode instruksional
 
4. fisiologi kardiovaskular
4. fisiologi kardiovaskular4. fisiologi kardiovaskular
4. fisiologi kardiovaskular
 
3. fisiologi sistem muskulo skeletal
3. fisiologi sistem muskulo skeletal3. fisiologi sistem muskulo skeletal
3. fisiologi sistem muskulo skeletal
 
3. fisiologi sistem muskulo skeletal
3. fisiologi sistem muskulo skeletal3. fisiologi sistem muskulo skeletal
3. fisiologi sistem muskulo skeletal
 
2. fisiologi sistem respirasi
2. fisiologi sistem respirasi2. fisiologi sistem respirasi
2. fisiologi sistem respirasi
 
1. basic human physiology
1. basic human physiology1. basic human physiology
1. basic human physiology
 
Karakter
KarakterKarakter
Karakter
 
P point empati
P point empatiP point empati
P point empati
 
Sikap2 dalam mendukung empati
Sikap2 dalam mendukung empatiSikap2 dalam mendukung empati
Sikap2 dalam mendukung empati
 

5. antifungal, antiviral dan obat imunisasi

  • 2. BATASAN Virus bersifat parasitik, mikroorganisme yang dapat menyerang sel-sel normal dan menyebabkan penyakit. Kebutuhan terhadap – nutrisi, metabolisme dan reproduksinya tergantung kepada sel-sel yang diinvasi. Sistem imun merupakan mekanisme pertahanan tubuh terhadap serangan virus, fungi, bakteri, dan zat asing lainnya.
  • 3. ANTIFUNGAL AGENTS Merupakan obat hasil sintesis yang dapat menghambat atau menghancurkan pertumbuhan fungi. . Karakteristik dan Kegunaan Cara kerja. Bersifat fungistatik atau fungicidal terhadap sel yang sedang tumbuh atau istirahat, obat ini tidak efektif untuk bakteri, rickettsia, atau virus. . Indikasi. Digunakan untuk penyakit infeksi Candida pada kulit, membran mukosa, intestine dan vagina seperti histoplasmosis dan cryptococcosis.
  • 4. Kontraindikasi. Hypersensitif terhadap obat antifungal dan gangguan ginjal . Efek samping. Nausea, muntah, diare, sakit kepala, vertigo, sakit otot, anemia, dan hipersensitif seperti pruritus, urticaria, gatal- gatal, demam dan anaphylaksis . Dosis dan rute. Ditetapkan oleh dokter
  • 5. Contoh obat : Amphotericin B., Klotrimazole, Fluconazole, Griseofulvin, Ketoconazole, dan Nystatin Bentuk sediaan: Krim, lotion, salep, solution, tablet dan vaginal suppository
  • 6. ANTIVIRAL AGENTS Merupakan obat hasil sintesis yang dikembangkan untuk melawan penyakit viral tertentu, seperti demam, influenza, herpes genital, herpes zoster dan AIDS Contoh obat : Acyclovir (Zovirax) Karakteristik dan Kegunaan Cara kerja. Secara in vitro menghambat aktivitas virus herpes simplek tipe 1 dan 2, varicella zoster, Epstein-Barr dan cytomegalovirus.
  • 7. Indikasi. Digunakan pada pengobatan episode awal penyakit herpes genital Kontraindikasi. Hypersensitif terhadap formula /komponen obat, wanita hamil dan menyusui . Efek samping. Nausea, muntah, diare, anorexia, ngantuk, lelah, ede ma, skin rash, bingung dan sakit kepala. . Dosis dan rute Oral dosis awal 200mg/cap setiap 4 jam – 5 cap /hari selama 10 hari Salep dioleskan pada luka setiap 3 jam, 6 kali / hari selama 7 hari
  • 8. Obat lain : Amantadine hydrochloride (Symmetrel), Vidarabine (Vira-A), Famciclovir (Famvir), Rimantadine (Flumadine), Penciclovir (Denavir), Oseltamivir Phosphate (Tamiflu), Zanamivir (Relenza).
  • 9. ANTIRETROVIRAL AGENTS Merupakan kelompok obat yang digunakan untuk pengobatan infeksi HIV, terdapat empat kelompok : . 1. Nucleoside reverse transcriptase inhibitors (NRTIs) 2. Non-nucleoside reverse transcriptase inhibitors (NNRTIs) 3. Protease inhibitors (PIs) 4. Fusion (entry) inhibitors (Fis)
  • 10. Contoh obat : (NRTIs) Abacavir (Ziagen, ABC), Didanosine (Videx, ddI), Lamivudine (Epivir, 3TC) (NNRTIs) Delavirdine(Rescriptor), Nevirapine (Viramun) (PIs) Amprenavir (Agenerase) Indinavir (Crixivan)
  • 11. IMMUNISASI Merupakan keadaan terlindung atau resisten terhadap penyakit tertentu karena terbentuknya antibodi Immunisasi Aktif ; produksi antibodi / antitoksin sebagai respon pemberian vaksin atau toksoid Immunisasi Pasif ; keadaan imunitas sementara karena pemberian antitoksin atau antibodi
  • 12. IMMUNIZING AGENTS Vaccines, Toxoid, Immune Globulin, Specific Immune Globulin, Antitoksin . Imunisasi untuk anak dan dewasa: Vaksin Diphteria, Tetanus Toxoid dan Acellular Pertusis Adsorbed (DTaP) Vaksin Haemophilus b Conjugate Vaksin Haemophilus b Conjugate dan Hepatitis B Vaksin Hepatitis A Vaksin Hepatitis B (Rekombinant) Influenza type A dan B