SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
LAPORAN

                    KEGIATAN ON THE JOB LEARNING (OJL)

      PROGRAM PENYIAPAN CALON KEPALA SEKOLAH LPPKS SURAKARTA

                          KAJIAN SUPERVISI AKADEMIK



A. Rasional

          Esensi sebuah pendidikan persekolahan adalah proses pembelajaran.

   Tidak ada kualitas pendidikan persekolahan tanpa kualitas pembelajaran.

   Berbagai upaya peningkatan mutu pendidikan persekolahan dapat dianggap

   kurang berguna bilamana belum menyentuh perbaikan proses pembelajaran.

   Oleh karena itu dalam rangka peningkatan kualitas pendidikan persekolahan

   Pemerintah, dalam hal ini Depatemen Pendidikan Nasional, mengembangkan

   berbagai    program    yang   diharapkan   dapat   meningkatkan     kualitas

   pembelajaran.

          Di   antara    keseluruhan   komponen    dalam   pemblajaran    guru

   merupakan komponen organik yang sangat menentukan. Tidak ada kualitas

   pembelajaran tanpa kualitas guru. Apapun yang telah dilakukan oleh

   Pemerintah, namun yang pasti adalah peningkatan kualitas pembelajaran

   tidak mungkin ada tanpa kualitas kinerja guru, sehingga peningkatan kualitas

   pembelajaran, juga tidaklah mungkin ada tanpa peningkatan kualitas para

   gurunya. Guru merupakan sumber daya manusia yang sangat menentukan

   keberhasilan pembelajaran. Guru merupakan unsur pendidikan yang sangat
dekat hubungannya dengan anak didik dalam upaya pendidikan sehari-hari di

   sekolah dan banyak menentukan keberhasilan peserta didik dalam mencapai

   tujuan.

             Salah satu program yang dapat diselenggarakan dalam rangka

   pemberdayaan guru adalah supervisi akademik (supervisi akademik).

   Supervisi    akademik   adalah   serangkaian   kegiatan   membantu   guru

   mengembangkan kemampuannya mengelola proses pembelajaran demi

   pencapaian tujuan akademik. Supervisi akademik merujpakan upaya

   membantu guru-guru mengembangkan kemampuannya mencapai tujuan

   akademik. Dengan demikian, berarti, esensial supervisi akademik adalah

   membantu guru mengembangkan kemampuan profesionalismenya. Sehingga

   dapat meningkatkan kemampuan dan motivasi kerja guru, dan kualitas

   akademik akan meningkat.

             Di dalam Peraturan menteri Pendidikan Nasional (Permendiknas)

   Nomor 13 Tahun 2007 tentang Standar Kepala Sekolah ditegaskan bahwa

   salah satu kompetensi yang harus dimiliki seorang kepala sekolah adalah

   kompetensi supervisi. Dengan Permendiknas tersebut berarti seorang kepala

   sekolah harus kompeten dalam melakukan supervisi akademik terhadap

   guru-guru yang dipimpinnya. Oleh karena itu cslon kepala sekolah perlu

   memahami dan melaksanakan supervisi akademik

B. Tujuan
Tujuan pengkajian supervisi akademik adalah agar calon kepala

   sekolah dapat memahami:

   1. Konsep-konsep dan pengertian supervisi akademik

   2. Perencanaan program supervisi akademik dalam rangka peningkatan

      profesionalisme guru,

   3. Pelaksanaan supervisi akademik terhadap guru dengan menggunakan

      pendekatan dan teknik supervisi yang tepat

   4. Tindak lanjut supervisi akademik, untuk perbaikan kualitas pembelajaran.

C. Hasil yang diharapkan

          Melalui kajian supervisi akademik, diharapkan calon kepala sekolah:

   1. Mampu menjelaskan konsep yang tepat tentang supervisi akademik

      dalam peningkatan profesionalisme guru

   2. Mampu menyusun perencanaan program supervisi akademik dalam

      peningkatan kemampuan guru mengelola pembelajaran

   3. Mampu menyusun perencanaan program supervisi akademik dalam

      peningkatan profesionalisme guru

   4. Mampu melaksanakan supervisi akademik untuk peningkatan kualitas

      guru

D. Langkah-langkah Kegiatan

          Kegiatan kajian supervisi akademik, dilakukan dengan langkah-

   langkah sebagai berikut:
1. Mempelajari sumber materi/referensi tentang kegiatan supervisi

       akademik dalam rangka peningkatan kualitas pembelajaran,

   2. Menyusun instrumen kajian supervisi akademik

   3. Melakukan survey ke sekolah dan berkoordinasi dengan Kepala Sekolah

       untuk menentukan jadwal kajian dan wawancara

   4. Meminjam dokumen kegiatan supervisi akademik yang sudah dilakukan

       di sekolah

   5. Melakukan kajian melalui wawancara dengan Kepala Sekolah berkaitan

       dengan pelaksanaan supervisi akademik

   6. Melakukan analisis terhadap hasil kajian supervisi akademik

   7. Melakukan diskusi dengan kepala sekolah tentang kelebihan dan

       kekurangan pelaksanaan supervisi akademik yang telah dilakukan dan

       kegiatan tindak lanjutnya.

E. Hasil Kajian

          Hasil kajian supervisi akademik di tiga sekolah menjukkan bahwa:

   1. Pada ketiga sekolah magang kegiatan supervisi akademik sudah

       dilaksanakan dengan baik dan sesuai prosedur yang berlaku

   2. Kegiatan supervisi akademik yang sudah berjalan belum merata pada

       semua guru pada tiap semester, karena keterbatasan waktu Kepala

       Sekolah dan padatnya tugas/kegiatan Kepala Sekolah.

   3. Kepala sekolah belum menyusun instrumen supervisi sendiri tetapi

       menggunakan instrumen yang sudah ada dari pengawas.
4. Hasil wawancara menunjukkan mayoritas guru lemah dalam administrasi

       pembelajaran dan tindak lanjut hasil penilaian.

F. Refleksi

          Berdasarkan hasil kajian menunjukkan bahwa meski prosedur

   supervisi sudah dilakukan dengan baik, namun pelaksanaan supervisi belum

   merata pada semua guru. Ini berarti secara kuantitas belum memenuhi

   pelaksanaan supervisi seperti yang diamanatkan dalam Permendiknas No 15

   Tahun 2010 tentang Standar Pelayanan Minimal (SPM) pasal 2 ayat (2) b. no

   10, di mana Kepala sekolah melakukan supervisi kelas dan memberikan

   umpan balik pada guru dua kali dalam setiap semester.

G. Penutup

          Berdasarkan hasil kajian dan refleksi maka diberikan saran untuk

   ditindak lanjuti sebagai berikut:

   1. Kepala Sekolah perlu berkoordinasi dengan staf atau guru senior untuk

       berbagi tugas dalam pelaksanaan supervisi akademik

   2. Kepala sekolah perlu mengembangkan instrumen supervisi secara

       mandiri agar kriteria yang terukur dapat tercakup semuanya

   3. Sekolah perlu mengintensifkan tindak lanjut supervisi untuk kegiatan

       pengembangan profesionalisme guru dalam pengembangan administrasi

       pembelajaran dan tindak lanjut penilaian.
DAFTAR PUSTAKA

BSNP, 2007. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor

     19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Pendidikan oleh satuan

     Pendidikan Dasar dan Menengah. Biro Hukum dan Organisasi Departemen

     Pendidikan Nasional. Kepala Bagian Penyusunan Rancangan Peraturan

     Perundang-undangan dan Bantuan Hukum

Depdiknas, 2007. Kepemimpinan Pendidikan Persekolahan yang Efektif. Materi

     Pendidikan dan Pelatihan Kepala Sekolah Pendidikan Menengah. Direktorat

     Tenaga Kependidikan Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu Pendidik dan

     Tenaga Kependidikan Departemen Pendidikan Nasional.

_________, 2009.. Dimensi Kompetensi Supervisi. Bahan Belajar Mandiri

     Kelompok Kerja Kepala Sekolah. Direktorat Tenaga Kependidikan Direktorat

     Jenderal   Peningkatan   Mutu     Pendidik   dan   Tenaga   Kependidikan

     Departemen Pendidikan Nasional.

BSNP, 2010. Permendiknas No 15 Tahun 2010 tentang Standar Pelayanan

     Minimal. Biro Hukum dan Organisasi Departemen Pendidikan Nasional.

     Kepala Bagian Penyusunan Rancangan Peraturan Perundang- undangan dan

     Bantuan Hukum

Depdiknas, 2010.. Supervisi Akademik. Materi Pelatihan Penguatan Kemampuan

     Kepala Sekolah. Direktorat Tenaga Kependidikan Direktorat Jenderal

     Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan Departemen

     Pendidikan Nasional.
Kemendiknas dan Kemenag RI, 2011. Materi Pelatihan Peningkatan Manajemen

    Melalui Penguatan Tata Kelola dan Akuntabilitas di Sekolah/Madrasah.

    Dirjen Pendidikan Dasar Kementrian Pendidikan Nasional - Dirjen

    Pendidikan Islam Kementrian Agama RI.

Kemendiknas,   2011.   Supervisi   Akademik.   Materi   Pelatihan   Penguatan

    Kemampuan Kepala Sekolah. Pusat Pengembangan Tenaga Kependidikan

    Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Penjaminan

    Mutu Pendidikan Kementrian Pendidikan Nasional.

LPPKS, 2011. Bahan Pembelajaran Supervisi Akademik. Lembaga Pengembangan

    dan Pemberdayaan Kepala Sekolah Surakarta

More Related Content

What's hot

Laporan ojl penguatan ok ok
Laporan ojl penguatan ok okLaporan ojl penguatan ok ok
Laporan ojl penguatan ok okhasdar_okay
 
Mulyati ojl 4 (RTK Cakep Bab 4)
Mulyati ojl 4 (RTK Cakep Bab 4)Mulyati ojl 4 (RTK Cakep Bab 4)
Mulyati ojl 4 (RTK Cakep Bab 4)Mulyati Rahman
 
Buku pkb pindaan_2011
Buku pkb pindaan_2011Buku pkb pindaan_2011
Buku pkb pindaan_2011Kakram Gc
 
Pedoman ukg-2013-final
Pedoman ukg-2013-finalPedoman ukg-2013-final
Pedoman ukg-2013-finalBla Blaa
 
Program induksi-guru-pemula.docx
Program induksi-guru-pemula.docxProgram induksi-guru-pemula.docx
Program induksi-guru-pemula.docxwiwik primayanti
 
Panduan penilaian-untuk-sekolah-dasar-sd
Panduan penilaian-untuk-sekolah-dasar-sdPanduan penilaian-untuk-sekolah-dasar-sd
Panduan penilaian-untuk-sekolah-dasar-sdNawang Wulan
 
33259600 dimensi-best-practice
33259600 dimensi-best-practice33259600 dimensi-best-practice
33259600 dimensi-best-practiceCepiana Abas
 
4. mulyati ojl kurikulum
4. mulyati ojl kurikulum4. mulyati ojl kurikulum
4. mulyati ojl kurikulumMulyati Rahman
 
Contoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab i
Contoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab iContoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab i
Contoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab iKahar Muzakkir
 
Laporan Presentasi OJL SD Muhammadiyah Demangrejo
Laporan Presentasi OJL SD Muhammadiyah DemangrejoLaporan Presentasi OJL SD Muhammadiyah Demangrejo
Laporan Presentasi OJL SD Muhammadiyah Demangrejoarif widyatma
 
Laporan ojl kemitraan
Laporan ojl kemitraanLaporan ojl kemitraan
Laporan ojl kemitraanOmay Widyana
 
Laporan pelaksanaan ojl bab 2
Laporan pelaksanaan ojl bab 2Laporan pelaksanaan ojl bab 2
Laporan pelaksanaan ojl bab 2arif widyatma
 
Paparan ojl pasun
Paparan ojl pasunPaparan ojl pasun
Paparan ojl pasunSun Wib
 
Paparan SPMI Kota Bekasi
Paparan SPMI Kota BekasiPaparan SPMI Kota Bekasi
Paparan SPMI Kota BekasiDrs. HM. Yunus
 
Laporan Presentasi OJL Cakep Muhammadiyah/Pengembangan Diri & Penjaminan Mutu...
Laporan Presentasi OJL Cakep Muhammadiyah/Pengembangan Diri & Penjaminan Mutu...Laporan Presentasi OJL Cakep Muhammadiyah/Pengembangan Diri & Penjaminan Mutu...
Laporan Presentasi OJL Cakep Muhammadiyah/Pengembangan Diri & Penjaminan Mutu...arif widyatma
 
02. panduan iht revisi 2
02. panduan  iht revisi 202. panduan  iht revisi 2
02. panduan iht revisi 2Nawang Wulan
 

What's hot (20)

Laporan ojl penguatan ok ok
Laporan ojl penguatan ok okLaporan ojl penguatan ok ok
Laporan ojl penguatan ok ok
 
Mulyati ojl 4 (RTK Cakep Bab 4)
Mulyati ojl 4 (RTK Cakep Bab 4)Mulyati ojl 4 (RTK Cakep Bab 4)
Mulyati ojl 4 (RTK Cakep Bab 4)
 
Buku pkb pindaan_2011
Buku pkb pindaan_2011Buku pkb pindaan_2011
Buku pkb pindaan_2011
 
LAPORAN OJL 2017 MENOK
LAPORAN OJL 2017 MENOKLAPORAN OJL 2017 MENOK
LAPORAN OJL 2017 MENOK
 
Pedoman ukg-2013-final
Pedoman ukg-2013-finalPedoman ukg-2013-final
Pedoman ukg-2013-final
 
Program induksi-guru-pemula.docx
Program induksi-guru-pemula.docxProgram induksi-guru-pemula.docx
Program induksi-guru-pemula.docx
 
Panduan penilaian-untuk-sekolah-dasar-sd
Panduan penilaian-untuk-sekolah-dasar-sdPanduan penilaian-untuk-sekolah-dasar-sd
Panduan penilaian-untuk-sekolah-dasar-sd
 
33259600 dimensi-best-practice
33259600 dimensi-best-practice33259600 dimensi-best-practice
33259600 dimensi-best-practice
 
4. mulyati ojl kurikulum
4. mulyati ojl kurikulum4. mulyati ojl kurikulum
4. mulyati ojl kurikulum
 
Jurnal kegiatan OJL
Jurnal kegiatan OJLJurnal kegiatan OJL
Jurnal kegiatan OJL
 
Contoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab i
Contoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab iContoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab i
Contoh Laporan OJL Diklat Cakep Bab i
 
Laporan Presentasi OJL SD Muhammadiyah Demangrejo
Laporan Presentasi OJL SD Muhammadiyah DemangrejoLaporan Presentasi OJL SD Muhammadiyah Demangrejo
Laporan Presentasi OJL SD Muhammadiyah Demangrejo
 
Laporan ojl kemitraan
Laporan ojl kemitraanLaporan ojl kemitraan
Laporan ojl kemitraan
 
Presentase OJL
Presentase OJLPresentase OJL
Presentase OJL
 
Laporan pelaksanaan ojl bab 2
Laporan pelaksanaan ojl bab 2Laporan pelaksanaan ojl bab 2
Laporan pelaksanaan ojl bab 2
 
Paparan ojl pasun
Paparan ojl pasunPaparan ojl pasun
Paparan ojl pasun
 
Paparan SPMI Kota Bekasi
Paparan SPMI Kota BekasiPaparan SPMI Kota Bekasi
Paparan SPMI Kota Bekasi
 
Laporan Presentasi OJL Cakep Muhammadiyah/Pengembangan Diri & Penjaminan Mutu...
Laporan Presentasi OJL Cakep Muhammadiyah/Pengembangan Diri & Penjaminan Mutu...Laporan Presentasi OJL Cakep Muhammadiyah/Pengembangan Diri & Penjaminan Mutu...
Laporan Presentasi OJL Cakep Muhammadiyah/Pengembangan Diri & Penjaminan Mutu...
 
BUKU KERJA PENGAWAS SEKOLAH
BUKU KERJA PENGAWAS SEKOLAHBUKU KERJA PENGAWAS SEKOLAH
BUKU KERJA PENGAWAS SEKOLAH
 
02. panduan iht revisi 2
02. panduan  iht revisi 202. panduan  iht revisi 2
02. panduan iht revisi 2
 

Viewers also liked

Tiger Studio at NAIAS 2014
Tiger Studio at NAIAS 2014Tiger Studio at NAIAS 2014
Tiger Studio at NAIAS 2014adepenn
 
WLMS Announcements Guide
WLMS Announcements GuideWLMS Announcements Guide
WLMS Announcements Guidemsilagy
 
Ust pax romana history
Ust pax romana historyUst pax romana history
Ust pax romana historyimgeraldmatt
 
Nosek, women with disabilities and health disparities, for medical students, ...
Nosek, women with disabilities and health disparities, for medical students, ...Nosek, women with disabilities and health disparities, for medical students, ...
Nosek, women with disabilities and health disparities, for medical students, ...MNosek
 
Cross cultural communication
Cross cultural communicationCross cultural communication
Cross cultural communicationAshuTosh KoThari
 
Self-Esteem and Women with Physical Disabilities, presentation for United Spi...
Self-Esteem and Women with Physical Disabilities, presentation for United Spi...Self-Esteem and Women with Physical Disabilities, presentation for United Spi...
Self-Esteem and Women with Physical Disabilities, presentation for United Spi...MNosek
 
"Design Research" and Opportunities for Innovation. Monguet. UPC
"Design Research" and Opportunities for Innovation. Monguet. UPC"Design Research" and Opportunities for Innovation. Monguet. UPC
"Design Research" and Opportunities for Innovation. Monguet. UPCOnsanity Solutions S.L.
 
Ddi. 1 [lect.] df 0 categories of design
Ddi. 1 [lect.] df 0 categories of designDdi. 1 [lect.] df 0 categories of design
Ddi. 1 [lect.] df 0 categories of designOnsanity Solutions S.L.
 
Les bonnes pratiques pour développer son activité commerciale sur les réseaux...
Les bonnes pratiques pour développer son activité commerciale sur les réseaux...Les bonnes pratiques pour développer son activité commerciale sur les réseaux...
Les bonnes pratiques pour développer son activité commerciale sur les réseaux...Vincent Pereira
 
Capacity Building for Social-Ecological Resilience
Capacity Building for Social-Ecological ResilienceCapacity Building for Social-Ecological Resilience
Capacity Building for Social-Ecological ResilienceGlobal Risk Forum GRFDavos
 
After all is said and done, more is said than done.
After all is said and done, more is said than done.After all is said and done, more is said than done.
After all is said and done, more is said than done.Rhea Myers
 
Experiences of working for improving state of community based disaster prepar...
Experiences of working for improving state of community based disaster prepar...Experiences of working for improving state of community based disaster prepar...
Experiences of working for improving state of community based disaster prepar...Global Risk Forum GRFDavos
 
A promise is a cloud; fulfillment is rain.
A promise is a cloud; fulfillment is rain.A promise is a cloud; fulfillment is rain.
A promise is a cloud; fulfillment is rain.Rhea Myers
 
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...IJERD Editor
 
GT IBR 2012 - focus on Japan
GT IBR 2012 - focus on Japan GT IBR 2012 - focus on Japan
GT IBR 2012 - focus on Japan Grant Thornton
 
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...IJERD Editor
 
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...IJERD Editor
 

Viewers also liked (20)

Sachin nagar
Sachin nagarSachin nagar
Sachin nagar
 
Tiger Studio at NAIAS 2014
Tiger Studio at NAIAS 2014Tiger Studio at NAIAS 2014
Tiger Studio at NAIAS 2014
 
WLMS Announcements Guide
WLMS Announcements GuideWLMS Announcements Guide
WLMS Announcements Guide
 
Ust pax romana history
Ust pax romana historyUst pax romana history
Ust pax romana history
 
Nosek, women with disabilities and health disparities, for medical students, ...
Nosek, women with disabilities and health disparities, for medical students, ...Nosek, women with disabilities and health disparities, for medical students, ...
Nosek, women with disabilities and health disparities, for medical students, ...
 
Cross cultural communication
Cross cultural communicationCross cultural communication
Cross cultural communication
 
Self-Esteem and Women with Physical Disabilities, presentation for United Spi...
Self-Esteem and Women with Physical Disabilities, presentation for United Spi...Self-Esteem and Women with Physical Disabilities, presentation for United Spi...
Self-Esteem and Women with Physical Disabilities, presentation for United Spi...
 
"Design Research" and Opportunities for Innovation. Monguet. UPC
"Design Research" and Opportunities for Innovation. Monguet. UPC"Design Research" and Opportunities for Innovation. Monguet. UPC
"Design Research" and Opportunities for Innovation. Monguet. UPC
 
Ddi. 1 [lect.] df 0 categories of design
Ddi. 1 [lect.] df 0 categories of designDdi. 1 [lect.] df 0 categories of design
Ddi. 1 [lect.] df 0 categories of design
 
product-service deconstruction
product-service deconstructionproduct-service deconstruction
product-service deconstruction
 
Practicing design process
Practicing design processPracticing design process
Practicing design process
 
Les bonnes pratiques pour développer son activité commerciale sur les réseaux...
Les bonnes pratiques pour développer son activité commerciale sur les réseaux...Les bonnes pratiques pour développer son activité commerciale sur les réseaux...
Les bonnes pratiques pour développer son activité commerciale sur les réseaux...
 
Capacity Building for Social-Ecological Resilience
Capacity Building for Social-Ecological ResilienceCapacity Building for Social-Ecological Resilience
Capacity Building for Social-Ecological Resilience
 
After all is said and done, more is said than done.
After all is said and done, more is said than done.After all is said and done, more is said than done.
After all is said and done, more is said than done.
 
Experiences of working for improving state of community based disaster prepar...
Experiences of working for improving state of community based disaster prepar...Experiences of working for improving state of community based disaster prepar...
Experiences of working for improving state of community based disaster prepar...
 
A promise is a cloud; fulfillment is rain.
A promise is a cloud; fulfillment is rain.A promise is a cloud; fulfillment is rain.
A promise is a cloud; fulfillment is rain.
 
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
 
GT IBR 2012 - focus on Japan
GT IBR 2012 - focus on Japan GT IBR 2012 - focus on Japan
GT IBR 2012 - focus on Japan
 
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
 
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
IJERD (www.ijerd.com) International Journal of Engineering Research and Devel...
 

Similar to Lap. on the job learning. 10

Mulyati ojl 1 (Diklat Cakep Bab 1)
Mulyati ojl 1 (Diklat Cakep Bab 1)Mulyati ojl 1 (Diklat Cakep Bab 1)
Mulyati ojl 1 (Diklat Cakep Bab 1)Mulyati Rahman
 
Penelitian tindakan sekolah
Penelitian tindakan sekolahPenelitian tindakan sekolah
Penelitian tindakan sekolahmalayadewi
 
Laporan ptk upaya peningkatan kompetensi guru
Laporan ptk upaya peningkatan kompetensi guruLaporan ptk upaya peningkatan kompetensi guru
Laporan ptk upaya peningkatan kompetensi guruAnwar Sari
 
Tugas 14 hasil laporan rps suyuti
Tugas 14 hasil laporan rps suyutiTugas 14 hasil laporan rps suyuti
Tugas 14 hasil laporan rps suyutiDanajaya Mahmudz
 
01. OVERVIEW PKG 2019-ZURNI OK (2021_05_23 22_22_31 UTC).ppt
01. OVERVIEW PKG 2019-ZURNI OK (2021_05_23 22_22_31 UTC).ppt01. OVERVIEW PKG 2019-ZURNI OK (2021_05_23 22_22_31 UTC).ppt
01. OVERVIEW PKG 2019-ZURNI OK (2021_05_23 22_22_31 UTC).pptpersonal1617
 
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdfBahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdfsantopetrusjunjung
 
Tesisbabis d-vdanlampiran1s-d-121113005251-phpapp02
Tesisbabis d-vdanlampiran1s-d-121113005251-phpapp02Tesisbabis d-vdanlampiran1s-d-121113005251-phpapp02
Tesisbabis d-vdanlampiran1s-d-121113005251-phpapp02Slamet Suprihanto
 
MATERI 1_SUPERVISI.pptx
MATERI 1_SUPERVISI.pptxMATERI 1_SUPERVISI.pptx
MATERI 1_SUPERVISI.pptxSuyatnoGanteng
 
LAPORAN SUPERVISI. Pdf.docx..........................
LAPORAN SUPERVISI. Pdf.docx..........................LAPORAN SUPERVISI. Pdf.docx..........................
LAPORAN SUPERVISI. Pdf.docx..........................edisupriadi99
 
PPT KELOMPOK I.pptx
PPT KELOMPOK I.pptxPPT KELOMPOK I.pptx
PPT KELOMPOK I.pptxdhienas
 
artikel_DAVID FITRIANTO.pdf
artikel_DAVID FITRIANTO.pdfartikel_DAVID FITRIANTO.pdf
artikel_DAVID FITRIANTO.pdfDAVIDFITRIANTO2
 

Similar to Lap. on the job learning. 10 (20)

Mulyati ojl 1 (Diklat Cakep Bab 1)
Mulyati ojl 1 (Diklat Cakep Bab 1)Mulyati ojl 1 (Diklat Cakep Bab 1)
Mulyati ojl 1 (Diklat Cakep Bab 1)
 
Penelitian tindakan sekolah
Penelitian tindakan sekolahPenelitian tindakan sekolah
Penelitian tindakan sekolah
 
Mulyati supervisi 1
Mulyati supervisi 1Mulyati supervisi 1
Mulyati supervisi 1
 
Instrumen akpk
Instrumen akpkInstrumen akpk
Instrumen akpk
 
Laporan ptk upaya peningkatan kompetensi guru
Laporan ptk upaya peningkatan kompetensi guruLaporan ptk upaya peningkatan kompetensi guru
Laporan ptk upaya peningkatan kompetensi guru
 
PROGRAM SUPERVISI.doc
PROGRAM SUPERVISI.docPROGRAM SUPERVISI.doc
PROGRAM SUPERVISI.doc
 
Tugas 14 hasil laporan rps suyuti
Tugas 14 hasil laporan rps suyutiTugas 14 hasil laporan rps suyuti
Tugas 14 hasil laporan rps suyuti
 
01. OVERVIEW PKG 2019-ZURNI OK (2021_05_23 22_22_31 UTC).ppt
01. OVERVIEW PKG 2019-ZURNI OK (2021_05_23 22_22_31 UTC).ppt01. OVERVIEW PKG 2019-ZURNI OK (2021_05_23 22_22_31 UTC).ppt
01. OVERVIEW PKG 2019-ZURNI OK (2021_05_23 22_22_31 UTC).ppt
 
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdfBahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
 
Pkb one sm
Pkb one smPkb one sm
Pkb one sm
 
Etika Profesi_10 uji kompetensi guru
Etika Profesi_10 uji kompetensi guruEtika Profesi_10 uji kompetensi guru
Etika Profesi_10 uji kompetensi guru
 
Instrumen pkks
Instrumen pkksInstrumen pkks
Instrumen pkks
 
Jurnal pts
Jurnal ptsJurnal pts
Jurnal pts
 
Tesisbabis d-vdanlampiran1s-d-121113005251-phpapp02
Tesisbabis d-vdanlampiran1s-d-121113005251-phpapp02Tesisbabis d-vdanlampiran1s-d-121113005251-phpapp02
Tesisbabis d-vdanlampiran1s-d-121113005251-phpapp02
 
MATERI 1_SUPERVISI.pptx
MATERI 1_SUPERVISI.pptxMATERI 1_SUPERVISI.pptx
MATERI 1_SUPERVISI.pptx
 
Program supervisi isi 2019
Program supervisi isi 2019Program supervisi isi 2019
Program supervisi isi 2019
 
6. Penilaian
6. Penilaian6. Penilaian
6. Penilaian
 
LAPORAN SUPERVISI. Pdf.docx..........................
LAPORAN SUPERVISI. Pdf.docx..........................LAPORAN SUPERVISI. Pdf.docx..........................
LAPORAN SUPERVISI. Pdf.docx..........................
 
PPT KELOMPOK I.pptx
PPT KELOMPOK I.pptxPPT KELOMPOK I.pptx
PPT KELOMPOK I.pptx
 
artikel_DAVID FITRIANTO.pdf
artikel_DAVID FITRIANTO.pdfartikel_DAVID FITRIANTO.pdf
artikel_DAVID FITRIANTO.pdf
 

Lap. on the job learning. 10

  • 1. LAPORAN KEGIATAN ON THE JOB LEARNING (OJL) PROGRAM PENYIAPAN CALON KEPALA SEKOLAH LPPKS SURAKARTA KAJIAN SUPERVISI AKADEMIK A. Rasional Esensi sebuah pendidikan persekolahan adalah proses pembelajaran. Tidak ada kualitas pendidikan persekolahan tanpa kualitas pembelajaran. Berbagai upaya peningkatan mutu pendidikan persekolahan dapat dianggap kurang berguna bilamana belum menyentuh perbaikan proses pembelajaran. Oleh karena itu dalam rangka peningkatan kualitas pendidikan persekolahan Pemerintah, dalam hal ini Depatemen Pendidikan Nasional, mengembangkan berbagai program yang diharapkan dapat meningkatkan kualitas pembelajaran. Di antara keseluruhan komponen dalam pemblajaran guru merupakan komponen organik yang sangat menentukan. Tidak ada kualitas pembelajaran tanpa kualitas guru. Apapun yang telah dilakukan oleh Pemerintah, namun yang pasti adalah peningkatan kualitas pembelajaran tidak mungkin ada tanpa kualitas kinerja guru, sehingga peningkatan kualitas pembelajaran, juga tidaklah mungkin ada tanpa peningkatan kualitas para gurunya. Guru merupakan sumber daya manusia yang sangat menentukan keberhasilan pembelajaran. Guru merupakan unsur pendidikan yang sangat
  • 2. dekat hubungannya dengan anak didik dalam upaya pendidikan sehari-hari di sekolah dan banyak menentukan keberhasilan peserta didik dalam mencapai tujuan. Salah satu program yang dapat diselenggarakan dalam rangka pemberdayaan guru adalah supervisi akademik (supervisi akademik). Supervisi akademik adalah serangkaian kegiatan membantu guru mengembangkan kemampuannya mengelola proses pembelajaran demi pencapaian tujuan akademik. Supervisi akademik merujpakan upaya membantu guru-guru mengembangkan kemampuannya mencapai tujuan akademik. Dengan demikian, berarti, esensial supervisi akademik adalah membantu guru mengembangkan kemampuan profesionalismenya. Sehingga dapat meningkatkan kemampuan dan motivasi kerja guru, dan kualitas akademik akan meningkat. Di dalam Peraturan menteri Pendidikan Nasional (Permendiknas) Nomor 13 Tahun 2007 tentang Standar Kepala Sekolah ditegaskan bahwa salah satu kompetensi yang harus dimiliki seorang kepala sekolah adalah kompetensi supervisi. Dengan Permendiknas tersebut berarti seorang kepala sekolah harus kompeten dalam melakukan supervisi akademik terhadap guru-guru yang dipimpinnya. Oleh karena itu cslon kepala sekolah perlu memahami dan melaksanakan supervisi akademik B. Tujuan
  • 3. Tujuan pengkajian supervisi akademik adalah agar calon kepala sekolah dapat memahami: 1. Konsep-konsep dan pengertian supervisi akademik 2. Perencanaan program supervisi akademik dalam rangka peningkatan profesionalisme guru, 3. Pelaksanaan supervisi akademik terhadap guru dengan menggunakan pendekatan dan teknik supervisi yang tepat 4. Tindak lanjut supervisi akademik, untuk perbaikan kualitas pembelajaran. C. Hasil yang diharapkan Melalui kajian supervisi akademik, diharapkan calon kepala sekolah: 1. Mampu menjelaskan konsep yang tepat tentang supervisi akademik dalam peningkatan profesionalisme guru 2. Mampu menyusun perencanaan program supervisi akademik dalam peningkatan kemampuan guru mengelola pembelajaran 3. Mampu menyusun perencanaan program supervisi akademik dalam peningkatan profesionalisme guru 4. Mampu melaksanakan supervisi akademik untuk peningkatan kualitas guru D. Langkah-langkah Kegiatan Kegiatan kajian supervisi akademik, dilakukan dengan langkah- langkah sebagai berikut:
  • 4. 1. Mempelajari sumber materi/referensi tentang kegiatan supervisi akademik dalam rangka peningkatan kualitas pembelajaran, 2. Menyusun instrumen kajian supervisi akademik 3. Melakukan survey ke sekolah dan berkoordinasi dengan Kepala Sekolah untuk menentukan jadwal kajian dan wawancara 4. Meminjam dokumen kegiatan supervisi akademik yang sudah dilakukan di sekolah 5. Melakukan kajian melalui wawancara dengan Kepala Sekolah berkaitan dengan pelaksanaan supervisi akademik 6. Melakukan analisis terhadap hasil kajian supervisi akademik 7. Melakukan diskusi dengan kepala sekolah tentang kelebihan dan kekurangan pelaksanaan supervisi akademik yang telah dilakukan dan kegiatan tindak lanjutnya. E. Hasil Kajian Hasil kajian supervisi akademik di tiga sekolah menjukkan bahwa: 1. Pada ketiga sekolah magang kegiatan supervisi akademik sudah dilaksanakan dengan baik dan sesuai prosedur yang berlaku 2. Kegiatan supervisi akademik yang sudah berjalan belum merata pada semua guru pada tiap semester, karena keterbatasan waktu Kepala Sekolah dan padatnya tugas/kegiatan Kepala Sekolah. 3. Kepala sekolah belum menyusun instrumen supervisi sendiri tetapi menggunakan instrumen yang sudah ada dari pengawas.
  • 5. 4. Hasil wawancara menunjukkan mayoritas guru lemah dalam administrasi pembelajaran dan tindak lanjut hasil penilaian. F. Refleksi Berdasarkan hasil kajian menunjukkan bahwa meski prosedur supervisi sudah dilakukan dengan baik, namun pelaksanaan supervisi belum merata pada semua guru. Ini berarti secara kuantitas belum memenuhi pelaksanaan supervisi seperti yang diamanatkan dalam Permendiknas No 15 Tahun 2010 tentang Standar Pelayanan Minimal (SPM) pasal 2 ayat (2) b. no 10, di mana Kepala sekolah melakukan supervisi kelas dan memberikan umpan balik pada guru dua kali dalam setiap semester. G. Penutup Berdasarkan hasil kajian dan refleksi maka diberikan saran untuk ditindak lanjuti sebagai berikut: 1. Kepala Sekolah perlu berkoordinasi dengan staf atau guru senior untuk berbagi tugas dalam pelaksanaan supervisi akademik 2. Kepala sekolah perlu mengembangkan instrumen supervisi secara mandiri agar kriteria yang terukur dapat tercakup semuanya 3. Sekolah perlu mengintensifkan tindak lanjut supervisi untuk kegiatan pengembangan profesionalisme guru dalam pengembangan administrasi pembelajaran dan tindak lanjut penilaian.
  • 6. DAFTAR PUSTAKA BSNP, 2007. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Pendidikan oleh satuan Pendidikan Dasar dan Menengah. Biro Hukum dan Organisasi Departemen Pendidikan Nasional. Kepala Bagian Penyusunan Rancangan Peraturan Perundang-undangan dan Bantuan Hukum Depdiknas, 2007. Kepemimpinan Pendidikan Persekolahan yang Efektif. Materi Pendidikan dan Pelatihan Kepala Sekolah Pendidikan Menengah. Direktorat Tenaga Kependidikan Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan Departemen Pendidikan Nasional. _________, 2009.. Dimensi Kompetensi Supervisi. Bahan Belajar Mandiri Kelompok Kerja Kepala Sekolah. Direktorat Tenaga Kependidikan Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan Departemen Pendidikan Nasional. BSNP, 2010. Permendiknas No 15 Tahun 2010 tentang Standar Pelayanan Minimal. Biro Hukum dan Organisasi Departemen Pendidikan Nasional. Kepala Bagian Penyusunan Rancangan Peraturan Perundang- undangan dan Bantuan Hukum Depdiknas, 2010.. Supervisi Akademik. Materi Pelatihan Penguatan Kemampuan Kepala Sekolah. Direktorat Tenaga Kependidikan Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan Departemen Pendidikan Nasional.
  • 7. Kemendiknas dan Kemenag RI, 2011. Materi Pelatihan Peningkatan Manajemen Melalui Penguatan Tata Kelola dan Akuntabilitas di Sekolah/Madrasah. Dirjen Pendidikan Dasar Kementrian Pendidikan Nasional - Dirjen Pendidikan Islam Kementrian Agama RI. Kemendiknas, 2011. Supervisi Akademik. Materi Pelatihan Penguatan Kemampuan Kepala Sekolah. Pusat Pengembangan Tenaga Kependidikan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan dan Penjaminan Mutu Pendidikan Kementrian Pendidikan Nasional. LPPKS, 2011. Bahan Pembelajaran Supervisi Akademik. Lembaga Pengembangan dan Pemberdayaan Kepala Sekolah Surakarta