Buku ini merupakan pengantar bagi mahasiswa tingkat dasar untuk dapat memahami sosiologi, baik secara jejaring konseptual, analisis, maupun aplikasi lapangan. Buku ini merupakan hasil pengalaman mengajar matakuliah pengantar sosiologi, di mana mahasiswa seringkali tidak memahami bagaimana konsep-konsep dalam sosiologi saling berkaitan satu sama lain. Sila mengunduh ini secara cuma-cuma. Terima kasih
Buku ini merupakan pengantar bagi mahasiswa tingkat dasar untuk dapat memahami sosiologi, baik secara jejaring konseptual, analisis, maupun aplikasi lapangan. Buku ini merupakan hasil pengalaman mengajar matakuliah pengantar sosiologi, di mana mahasiswa seringkali tidak memahami bagaimana konsep-konsep dalam sosiologi saling berkaitan satu sama lain. Sila mengunduh ini secara cuma-cuma. Terima kasih