SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 3
PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG
DINAS KESEHATAN
Jl. Dr. Susilo No. 44-46 Telp. (0721) 252412 Bandar Lampung 35213
LAPORAN PERJALANAN DINAS
SUPERVISI GF-ATM KOMPONEN MALARIA PROVINSI LAMPUNG
Nama : Dimas Prayoga, SKM
Jabatan : M&E Junior GF ATM Komponen Malaria Dinas Kesehatan Provinsi
Lampung
Nama : Abdul Rahman, Amd.KL
Jabatan : Admin Junior ATM Komponen Malaria Dinas Kesehatan Provinsi
Lampung
Tempat Kunjungan : Dinas Kesehatan Kabupaten Lampung Barat
Waktu Kunjungan : 6 – 8 Juni 2022
Periode Supervisi : Triwulan II Tahun 2022
Maksud Supervisi : Untuk meningkatkan kualitas program dan memperbaiki sistem
pencatatan dan pelaporan malaria di Kab. Lampung Barat.
Hasil Supervisi :
1. Berdasarkan SISMAL Versi 2 terdapat kasus positif sejumlah 1 orang yang tercatat dari
Puskesmas Liwa pada bulan februari 2022, namun untuk kelengkapan PE belum disi.
Untuk kolom PE diharapkan agar dapat diisi dengan lengkap, dikarenakan kegiatan PE
1-2-5 merupakan kegiatan yang sangat penting dalam mengidentifikasi klasifikasi
kasus khususnya pada daerah yang sudah eliminasi.
2. Terdpaat selisih pada pemeriksaan suspek sehingga persentase suspek yang
dikonfirmasi Laboraturum di Dinas Kesehatan Kabupaten Lampung Barat hanya
mencapai 97%. Setelah diidentifikasi, terjadi kesalahan penginputan pada Puskesmas
Sumberjaya, Puskesmas Bandar Negeri Suoh dan Puskesmas Liwa dimana tidak terjadi
kesmaan suspek PCD pada kolom regmal 2 sehingga menyebabkan terjadinya
interprestasi suspek yang dating dan diperiksa jumlahnya tidak sama.
Rekomendasi :
Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota memberikan feedback untuk fasyankes untuk
memperbaiki inputan pada bagian suspek di regmal 2 bagian suspek. Persentase ini
menjadi persentase indicator program kinerja malaria, sehingga sangat perlu untuk terus
dilakukan monitoring secara berkala.
3. Capaian Indikator Desa teridentifikasi focus di wilayah kerja Dinas Kesehatan
Lampung Barat bau mencapai 93%. Dari 136 desa yang ada hanya 126 yang baru
teridentifikasi. Masih ada 10 desa yang belum teridentifikasi. Identifikasi desa focus
menjadi hal yang sangat penting khsusnya bagi daerah yang sudah masuk ke daerah
eliminasi untuk meminimalisasi terjadinya kasus indigenous.
Rekomendasi :
Kabupaten/Kota mendorong fasyankes yang belum melakukan identifikasi reseptif
dengan melakukan kegiatan survei reseptitas di wiayah kerja Puskesmas masing-
masing.
4. User SISMAL RSUD. Liwa masih dioperasikan oleh pengelola malaria Dinas
Kesehatan Kabupaten, hal ini diharapkan dapat dimabil langkah tindak lanjut
secepatnya. Karena sebaiknya pelaporan sismal dilakukan secara mandiri oleh
Fasyankes yan bersnagkutan. Dinas Kesehatan Kabupaten dapat melakukan koordinasi
dengan pihak rumah sakit dengan menentukan pengelola malaria yang bisa melaporkan
laporan sismal secara mandiri.
5. Data putus stok obat tidak diisi
Kondisi
Sebanyak 3 faskes sudah mengisi data putus stok obat secara rutin.
Rekomendasi
Variabel putus stok obat harus diisi setiap bulan oleh faskes, sehingga stok dapat
dimonitor oleh Kabupaten maupun Provinsi.
6. Kabupaten harus mengisi data crosschecker dan uji silang di SISMAL Online
Kondisi
SISMAL Online menambahkan fitur input data crosschecker yang di input satu kali dan
jika terdapat perubahan data maka lakukan edit data. Kabupaten juga harus menginput
data uji silang yang dilakukan oleh setiap faskes setiap bulan.
Rekomendasi
Provinsi akan membuatkan panduan penginputan crosschecker dan uji silang bagi
Kabupaten. Selanjutnya Kabupaten harus melengkapi data crosschecker dan menginput
data hasil uji silang setiap faskes disetiap bulannya.
7. Faskes harus mengisi data dasar laboratorium dan data mikroskopis
Kondisi
SISMAL Online menambahkan fitur input data dasar laboratorium dan data
mikroskopis bagi faskes pada sampai dengan mei 2022 dari 16 faskes yang ada baru 3
faskes yang mengisi data mikroskopis.
Rekomendasi
Provinsi akan membuatkan panduan penginputan data dasar laboratorium dan data
mikroskopis SISMAL Online, selanjutnya Kabupaten diharapkan dapat melakukan
sosialisasi kepada faskes agar melengkapi data dasar laboratorium dan data
mikroskopis.
Bandar Lampung, 9 Juni 2022
Pelaksana Supervisi,
Dimas Prayoga, SKM
Pelaksana Supervisi,
Abul Rahman, Amd.KL

Más contenido relacionado

Similar a LAPORAN SUPERVISI KAB. LAMBAR JUNI 2022.docx

Modul 3 kb 4 monitoring dan evaluasi
Modul 3 kb 4  monitoring dan evaluasiModul 3 kb 4  monitoring dan evaluasi
Modul 3 kb 4 monitoring dan evaluasipjj_kemenkes
 
Pelaporan Kesehatan Masyarakat
Pelaporan Kesehatan MasyarakatPelaporan Kesehatan Masyarakat
Pelaporan Kesehatan Masyarakatpjj_kemenkes
 
RA Diah Worro.pptx
RA Diah Worro.pptxRA Diah Worro.pptx
RA Diah Worro.pptxEsTeler78
 
laporan tribulan 1 plus fmea.docx
laporan tribulan 1 plus fmea.docxlaporan tribulan 1 plus fmea.docx
laporan tribulan 1 plus fmea.docxCahyoInsanMedika
 
INSTRUMEN PENILAIAN BUKIT SARI 2021.ppt
INSTRUMEN PENILAIAN BUKIT SARI 2021.pptINSTRUMEN PENILAIAN BUKIT SARI 2021.ppt
INSTRUMEN PENILAIAN BUKIT SARI 2021.ppttrivinaibadhiyyah1
 
Indikator Pencatatan dan Pelaporan Sasaran Kebutuhan Obat POMP Filariasis Tah...
Indikator Pencatatan dan Pelaporan Sasaran Kebutuhan Obat POMP Filariasis Tah...Indikator Pencatatan dan Pelaporan Sasaran Kebutuhan Obat POMP Filariasis Tah...
Indikator Pencatatan dan Pelaporan Sasaran Kebutuhan Obat POMP Filariasis Tah...Dokter Tekno
 
Bukti penyampaian pelaksanaan kegiatan akreditasi
Bukti penyampaian pelaksanaan kegiatan akreditasiBukti penyampaian pelaksanaan kegiatan akreditasi
Bukti penyampaian pelaksanaan kegiatan akreditasiRizkaFadilah12
 
3. Hubungan PBE, ASPAK & EMONEV update.pdf
3. Hubungan PBE, ASPAK & EMONEV update.pdf3. Hubungan PBE, ASPAK & EMONEV update.pdf
3. Hubungan PBE, ASPAK & EMONEV update.pdfCandraWiaya1
 
BEKASI2.pptx
BEKASI2.pptxBEKASI2.pptx
BEKASI2.pptxirharha
 
sop-pencatatan-dan-pelaporan-pispk_compress.docx
sop-pencatatan-dan-pelaporan-pispk_compress.docxsop-pencatatan-dan-pelaporan-pispk_compress.docx
sop-pencatatan-dan-pelaporan-pispk_compress.docxAyuPurnamaSari31
 
Pencatatan&pelaporan
Pencatatan&pelaporanPencatatan&pelaporan
Pencatatan&pelaporanFahlevi Qalbi
 
Panduan Fasilitasi AMP Pemantapan Proses Audit Maternal dan Perinatal (AMP) d...
Panduan Fasilitasi AMP Pemantapan Proses Audit Maternal dan Perinatal (AMP) d...Panduan Fasilitasi AMP Pemantapan Proses Audit Maternal dan Perinatal (AMP) d...
Panduan Fasilitasi AMP Pemantapan Proses Audit Maternal dan Perinatal (AMP) d...Muh Saleh
 
Pelaporan dan Audit Kesehatan-Safirina Aulia Rahmi
Pelaporan dan Audit Kesehatan-Safirina Aulia RahmiPelaporan dan Audit Kesehatan-Safirina Aulia Rahmi
Pelaporan dan Audit Kesehatan-Safirina Aulia Rahmisafirinaauliarahmi1
 
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoringreni diah faridayanti
 
Aktualisasi nilai asn
Aktualisasi nilai asnAktualisasi nilai asn
Aktualisasi nilai asnade supriatno
 
Analisis kasus Wog dan pelayanan publik.docx
Analisis kasus Wog dan pelayanan publik.docxAnalisis kasus Wog dan pelayanan publik.docx
Analisis kasus Wog dan pelayanan publik.docxAankKurnia
 
Bahan Diskusi Monev Covid 19 di Kabupaten Majene Sulawesi Barat
Bahan Diskusi Monev Covid 19 di Kabupaten Majene Sulawesi BaratBahan Diskusi Monev Covid 19 di Kabupaten Majene Sulawesi Barat
Bahan Diskusi Monev Covid 19 di Kabupaten Majene Sulawesi BaratMuh Saleh
 

Similar a LAPORAN SUPERVISI KAB. LAMBAR JUNI 2022.docx (20)

Modul 3 kb 4 monitoring dan evaluasi
Modul 3 kb 4  monitoring dan evaluasiModul 3 kb 4  monitoring dan evaluasi
Modul 3 kb 4 monitoring dan evaluasi
 
Pelaporan Kesehatan Masyarakat
Pelaporan Kesehatan MasyarakatPelaporan Kesehatan Masyarakat
Pelaporan Kesehatan Masyarakat
 
RA Diah Worro.pptx
RA Diah Worro.pptxRA Diah Worro.pptx
RA Diah Worro.pptx
 
laporan tribulan 1 plus fmea.docx
laporan tribulan 1 plus fmea.docxlaporan tribulan 1 plus fmea.docx
laporan tribulan 1 plus fmea.docx
 
Modul 7 kb 3
Modul 7 kb 3Modul 7 kb 3
Modul 7 kb 3
 
ttt
tttttt
ttt
 
INSTRUMEN PENILAIAN BUKIT SARI 2021.ppt
INSTRUMEN PENILAIAN BUKIT SARI 2021.pptINSTRUMEN PENILAIAN BUKIT SARI 2021.ppt
INSTRUMEN PENILAIAN BUKIT SARI 2021.ppt
 
Indikator Pencatatan dan Pelaporan Sasaran Kebutuhan Obat POMP Filariasis Tah...
Indikator Pencatatan dan Pelaporan Sasaran Kebutuhan Obat POMP Filariasis Tah...Indikator Pencatatan dan Pelaporan Sasaran Kebutuhan Obat POMP Filariasis Tah...
Indikator Pencatatan dan Pelaporan Sasaran Kebutuhan Obat POMP Filariasis Tah...
 
Mekanisme Pencatatan & pelaporan KB
Mekanisme Pencatatan & pelaporan KBMekanisme Pencatatan & pelaporan KB
Mekanisme Pencatatan & pelaporan KB
 
Bukti penyampaian pelaksanaan kegiatan akreditasi
Bukti penyampaian pelaksanaan kegiatan akreditasiBukti penyampaian pelaksanaan kegiatan akreditasi
Bukti penyampaian pelaksanaan kegiatan akreditasi
 
3. Hubungan PBE, ASPAK & EMONEV update.pdf
3. Hubungan PBE, ASPAK & EMONEV update.pdf3. Hubungan PBE, ASPAK & EMONEV update.pdf
3. Hubungan PBE, ASPAK & EMONEV update.pdf
 
BEKASI2.pptx
BEKASI2.pptxBEKASI2.pptx
BEKASI2.pptx
 
sop-pencatatan-dan-pelaporan-pispk_compress.docx
sop-pencatatan-dan-pelaporan-pispk_compress.docxsop-pencatatan-dan-pelaporan-pispk_compress.docx
sop-pencatatan-dan-pelaporan-pispk_compress.docx
 
Pencatatan&pelaporan
Pencatatan&pelaporanPencatatan&pelaporan
Pencatatan&pelaporan
 
Panduan Fasilitasi AMP Pemantapan Proses Audit Maternal dan Perinatal (AMP) d...
Panduan Fasilitasi AMP Pemantapan Proses Audit Maternal dan Perinatal (AMP) d...Panduan Fasilitasi AMP Pemantapan Proses Audit Maternal dan Perinatal (AMP) d...
Panduan Fasilitasi AMP Pemantapan Proses Audit Maternal dan Perinatal (AMP) d...
 
Pelaporan dan Audit Kesehatan-Safirina Aulia Rahmi
Pelaporan dan Audit Kesehatan-Safirina Aulia RahmiPelaporan dan Audit Kesehatan-Safirina Aulia Rahmi
Pelaporan dan Audit Kesehatan-Safirina Aulia Rahmi
 
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
1.1.5.3 analisis terhadap hasil monitoring
 
Aktualisasi nilai asn
Aktualisasi nilai asnAktualisasi nilai asn
Aktualisasi nilai asn
 
Analisis kasus Wog dan pelayanan publik.docx
Analisis kasus Wog dan pelayanan publik.docxAnalisis kasus Wog dan pelayanan publik.docx
Analisis kasus Wog dan pelayanan publik.docx
 
Bahan Diskusi Monev Covid 19 di Kabupaten Majene Sulawesi Barat
Bahan Diskusi Monev Covid 19 di Kabupaten Majene Sulawesi BaratBahan Diskusi Monev Covid 19 di Kabupaten Majene Sulawesi Barat
Bahan Diskusi Monev Covid 19 di Kabupaten Majene Sulawesi Barat
 

LAPORAN SUPERVISI KAB. LAMBAR JUNI 2022.docx

  • 1. PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG DINAS KESEHATAN Jl. Dr. Susilo No. 44-46 Telp. (0721) 252412 Bandar Lampung 35213 LAPORAN PERJALANAN DINAS SUPERVISI GF-ATM KOMPONEN MALARIA PROVINSI LAMPUNG Nama : Dimas Prayoga, SKM Jabatan : M&E Junior GF ATM Komponen Malaria Dinas Kesehatan Provinsi Lampung Nama : Abdul Rahman, Amd.KL Jabatan : Admin Junior ATM Komponen Malaria Dinas Kesehatan Provinsi Lampung Tempat Kunjungan : Dinas Kesehatan Kabupaten Lampung Barat Waktu Kunjungan : 6 – 8 Juni 2022 Periode Supervisi : Triwulan II Tahun 2022 Maksud Supervisi : Untuk meningkatkan kualitas program dan memperbaiki sistem pencatatan dan pelaporan malaria di Kab. Lampung Barat. Hasil Supervisi : 1. Berdasarkan SISMAL Versi 2 terdapat kasus positif sejumlah 1 orang yang tercatat dari Puskesmas Liwa pada bulan februari 2022, namun untuk kelengkapan PE belum disi. Untuk kolom PE diharapkan agar dapat diisi dengan lengkap, dikarenakan kegiatan PE 1-2-5 merupakan kegiatan yang sangat penting dalam mengidentifikasi klasifikasi kasus khususnya pada daerah yang sudah eliminasi. 2. Terdpaat selisih pada pemeriksaan suspek sehingga persentase suspek yang dikonfirmasi Laboraturum di Dinas Kesehatan Kabupaten Lampung Barat hanya mencapai 97%. Setelah diidentifikasi, terjadi kesalahan penginputan pada Puskesmas Sumberjaya, Puskesmas Bandar Negeri Suoh dan Puskesmas Liwa dimana tidak terjadi kesmaan suspek PCD pada kolom regmal 2 sehingga menyebabkan terjadinya interprestasi suspek yang dating dan diperiksa jumlahnya tidak sama. Rekomendasi : Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota memberikan feedback untuk fasyankes untuk memperbaiki inputan pada bagian suspek di regmal 2 bagian suspek. Persentase ini menjadi persentase indicator program kinerja malaria, sehingga sangat perlu untuk terus dilakukan monitoring secara berkala.
  • 2. 3. Capaian Indikator Desa teridentifikasi focus di wilayah kerja Dinas Kesehatan Lampung Barat bau mencapai 93%. Dari 136 desa yang ada hanya 126 yang baru teridentifikasi. Masih ada 10 desa yang belum teridentifikasi. Identifikasi desa focus menjadi hal yang sangat penting khsusnya bagi daerah yang sudah masuk ke daerah eliminasi untuk meminimalisasi terjadinya kasus indigenous. Rekomendasi : Kabupaten/Kota mendorong fasyankes yang belum melakukan identifikasi reseptif dengan melakukan kegiatan survei reseptitas di wiayah kerja Puskesmas masing- masing. 4. User SISMAL RSUD. Liwa masih dioperasikan oleh pengelola malaria Dinas Kesehatan Kabupaten, hal ini diharapkan dapat dimabil langkah tindak lanjut secepatnya. Karena sebaiknya pelaporan sismal dilakukan secara mandiri oleh Fasyankes yan bersnagkutan. Dinas Kesehatan Kabupaten dapat melakukan koordinasi dengan pihak rumah sakit dengan menentukan pengelola malaria yang bisa melaporkan laporan sismal secara mandiri. 5. Data putus stok obat tidak diisi Kondisi Sebanyak 3 faskes sudah mengisi data putus stok obat secara rutin. Rekomendasi Variabel putus stok obat harus diisi setiap bulan oleh faskes, sehingga stok dapat dimonitor oleh Kabupaten maupun Provinsi. 6. Kabupaten harus mengisi data crosschecker dan uji silang di SISMAL Online Kondisi SISMAL Online menambahkan fitur input data crosschecker yang di input satu kali dan jika terdapat perubahan data maka lakukan edit data. Kabupaten juga harus menginput data uji silang yang dilakukan oleh setiap faskes setiap bulan. Rekomendasi Provinsi akan membuatkan panduan penginputan crosschecker dan uji silang bagi Kabupaten. Selanjutnya Kabupaten harus melengkapi data crosschecker dan menginput data hasil uji silang setiap faskes disetiap bulannya. 7. Faskes harus mengisi data dasar laboratorium dan data mikroskopis Kondisi SISMAL Online menambahkan fitur input data dasar laboratorium dan data mikroskopis bagi faskes pada sampai dengan mei 2022 dari 16 faskes yang ada baru 3 faskes yang mengisi data mikroskopis.
  • 3. Rekomendasi Provinsi akan membuatkan panduan penginputan data dasar laboratorium dan data mikroskopis SISMAL Online, selanjutnya Kabupaten diharapkan dapat melakukan sosialisasi kepada faskes agar melengkapi data dasar laboratorium dan data mikroskopis. Bandar Lampung, 9 Juni 2022 Pelaksana Supervisi, Dimas Prayoga, SKM Pelaksana Supervisi, Abul Rahman, Amd.KL