SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 5
Descargar para leer sin conexión
I. Pendahuluan
1.1. Latar Belakang
1). Bedasarkan kentetuan dalam Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 1999 tentang Analisa
Mengenai Dampak Lingkungan Hidup, bagi usaha dan atau kegiatan yang tidak diwajibkan
menyusun Analisa Mengenai Dampak Lingkungan Hidup wajib melakukan Upaya Pengelolaan
Lingkungan hidup (UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkungan Hidup (UPL);
2). Bahwa pembinaan usaha dan atau kegiatan yang wajib melakukan Upaya Pengelolaan Lingkungan
hidup (UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkungan (UPL) berada pada pemerintah;
3). Bahwa salah satu upaya pembinaan tersebut dapat berupa penerbitan pedoman pelaksanaan Upaya
Pengelolaan Lingkungan Hidup (UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkungan Hidup (UPL) bagi
usaha dan atau kegiatan yang tidak wajib menyusun Analisis Mengenai Dampak Lingkungan
Hidup;
4). Bahwa penerbitan pedoman pelaksanaan Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup (UKL) dan Upaya
Pemantauan Lingkungan Hidup (UPL) seperti tersebut pada butir 3, sejalan dengan Undang-undang
Nomor 22 tahun 1999 tentang Pemerintah Daerah dan Peraturan Pemerintah nomor 25 tahun 2000
tentang Kewenangan Pemerintah dan Kewenangan Provinsi Sebagai Daerah Otonomi;
5). Bahwa daerah saat ini membutuhkan pedoman pelaksanaan Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup
(UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkungan Hidup (UPL) untuk pengendalian pencemaran dan
perusakan lingkungan hidup;
6). Bahwa Keputusan Menteri Negara lingkungan hidup Nomor : KEP-12/MENLH/3/1994 tentang
Pedoman Umum Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup (UKL) dan Upaya Pemantauan
Lingkungan Hidup (UPL) tidak sesuai lagi dengan perkembangan saat ini;
7). Bahwa Menteri Negara Lingkungan Hidup berwenang untuk menetapkan kebijakan di bidang
pengelolaan lingkungan Hidup dan pengendalian dampak lingkungan;
8). Bahwa mengingat hal-hal tersebut di atas, dipandang perlu menetapkan Keputusan Menteri Negara
Lingkungan Hidup tetang Pedoman Pelaksanaan Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup (UKL) dan
Upaya Pemantauan Llingkungan Hidup (UPL);
1.2. Tujuan
Terbentukknya Juklak Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup dan Upaya Pemantauan Lingkungan Hidup
di Industri Pengolahan Kayu PT…...
II. Metode Pendekatan
2.1. Pelaksanaan
1). Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup (UKL) dan Uupaya Pemantauan Lingkungan Hidup (UPL) adalah
upaya yang dilakukan dalam pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup oleh penanggung jawab
usaha dan atau kegiatan yang tidak wajib melakukan Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup
(AMDAL).
2). Setiap jenis usaha dan atau kegiatan yang tidak wajib dilengkapi dengan AMDAL wajib melakukanUKL
dan UPL yang proses prosedurnya tidak dilakukan menurut ketentuan Peraturan Pemerintah tentang
Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup.
3). UKL dan UPL wajib dilakukan oleh pemrakarsa usaha dan atau kegiatan dengan menggunakan formulir
isian seperti terlampir dalam keputusan ini
4). formulir isian tetang UKL dan UPL adalah:
a. identitas pemrakarsa (PT…………………..)
b. rencana usaha dan atau kegiatan Industri Pengolahan Kayu PT…………….
c. dampak lingkungan yang akan terjadi di Industri Pengolahan Kayu PT……….
d. progam pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup di Industri Pengolahan Kayu PT……..
tanda tangan dan cap
5). Pemrakarsa dalam hal ini PT……………………………………………………… mengajuakan formulir
isian tentang UKL dan UPL kepada instansi yang bertanggung jawab di bidang pengelolaan lingkungan
hidup Kabupaten Murung Raya
6). Instansi yang bertanggung jawab di bidang pengelolaan lingkungan hidup dan pengendalian dampak
lingkungan Kabupaten Murung Raya wajib menerbitkan rekomendasi tentang UKL dan UPL kepada
pemrakarsa.
2.3. Formulir Isian
Pedoman Pelaksanaan UKL/UPL
A. IDENTITAS PEMRAKARSA
1. Nama Perusahaan :
2. Nama Penanggung Jawab
Rencana Usaha dan atau
Kegiatan :
3. Alamat Kantor
Nomor Telepon/Fax. :
B. RENCANA USAHA DAN ATAU KEGIATAN
1. Nama Rencana Usaha
Dan atau Kegiatan :
2. Lokasi Rencana Usaha
Dan atau kegiatan :
Lokasi rencana usaha dan atau kegiatan sepeti antara lain nama jalan desa kecamatan kabupaten/kota dan
porvinsi tempat akan dilakukannya rencana usaha dan atau kegiatan
Untuk kegiatan-kegiatan yang mempunyai skala usaha dan atau kegiatan besar seperti kegiatan pertambangan
perlu dilengkapi dengan peta lokasi kegiatan dengan skala yang memadai (1 : 50.000 bila ada) dan letak
lokasi berdasarkan Garis Lintang dan Garis Bujur.
3. Skala Usaha dan atau
Kegiatan (satuan)
Tuliskan ukuran luasan dan atau panjang atau volume dan atau kapasitas atau besaran lain yang dapat
digunakan untuk memberikan gambaran tentang rentang skala kegiatan Industri Pengolahan Kayu
PT……………….
4. Garis Besar Komponen Rencana Usaha dan atau Kegiatan
Tulis kan komponen-komponen rencana usaha dan atau kegiatan yang di yakini akan menimbulkan dampak
terhadap lingkungan hidup. Teknik penulisan dapat menggunakan uraian kegiatan pada setiap tahap pelaksana
proyek, yakni tahap prakontruksi, operasi, dan pasca operasi
C. DAMPAK LINGKUNGAN YANG AKAN TERJADI
Uraikan secara singkat dan jelas :
1. Kegiatan yang menjadi sumber dampak terhadap lingkungan hidup;
2. Jenis dampak lingkungan hidup yang terjadi;
3. Ukuran yang menyatakan besaran dampak;
4. Dan hal-hal lain yang perlu disampaikan untuk menjelaskan dampak lingkungan yang akan terjadi
terhadap lingkungan hidup.
D. PORGAM PENGELOLAAN DAN PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP
Uraikan secara singkat dan jelas
1. Langkah-langkah yang dilakukan untuk mencegah dan mengelola dampak termasuk upaya untuk
menangani dan menanggulangi keadaan darurat;
2. Kegiatan pemantauan yang dilakukan untuk mengetahui efektifitas pengelolaan dampak dan ketaatan
terhadap peraturan di bidang lingkungan hidup;
3. Tolak ukur yang digunakan untuk mengukur efektifitas pengelolaan lingkungan hidup dan ketaatan
terhadap peraturan di bidang lingkungan hidup.
E. TANDA TANGAN DAN CAP
Setelah formulir isian tentang UKL dan UPL di isi secara lengkap, penanggung jawab usaha dan atau
kegiatan wajib menandatangani dan membubuhkan cap usaha dan atau kegiatan yang bersangkutan.
2.5. Pelaporan
Laporan UKL/UPL terdiri dari:
Laporan Pendahuluan : 20 copy
Laporan Antara : 20 copy
Laporan Akhir : 20 copy
Executive Summary : 20 copy
Dokumentasi : 1 set
Peta – Peta Terkait
2.6. Biaya Pelaksanaan
Biaya pelaksanaan penyusunan UKL-UPL Industri Pengolahan Kayu PT……sebesar Rp.
82,000,000.00,- (Delapan puluh dua juta rupiah), termasuk keuntungan konsultan. Sedangkan
pajak Pertambahan Nilai Negara (PPN 10%) ditanggung PT…….
2.7 Tenaga Ahli
Untuk mendapatkan hasil akhir yang optimal sedikitnya dibutuhkan tenaga ahli pelaksana
dengan komposisi bidang keahlian sebagai berikut :
a. Ketua Tim : 1 (satu) Orang
b. Bidang Fisika - Kimia : 1 (satu) Orang
c. Bidang Biologi : 1 (satu) Orang
d. Bidang Sosekbud & Kesmas : 1 (satu) Orang
Catatan :
- Ketua Tim , dengan persyaratan mempuyai sertifikat AMDAL A dan B atau sudah
berpengalaman menyusun AMDAL).
3.2. Jangka Waktu Pelaksanaan
Secara keseluruhan pelaksanaan pekerjaan Penyusunan UKL/UPL Industri Pengolahan Kayu
PT…………………………………………..dalam jangka waktu 60 (enam puluh) hari kalender
sejak SPK ditandatangani kedua belah pihak
TERMS of REFERENCE
(T0R)
PENYUSUNAN
USAHA PENGELOLAAN LINGKUNGAN/USAHA PEMANTAUAN LINGKUNGAN
(UKL/UPL)
INDUSTRI PENGOLAHAN KAYU PT……….
LOKASI:
…………….
KECAMATAN ………………….
KABUPATEN …………………….
PT……………….
2010

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Lampiran iii permen 16 th 2012 rkl rpl
Lampiran iii permen 16 th 2012  rkl rplLampiran iii permen 16 th 2012  rkl rpl
Lampiran iii permen 16 th 2012 rkl rpl
Dewi Hadiwinoto
 
13 permen pu no 10 th 2008 wajib ukl upl
13 permen pu no 10 th 2008 wajib ukl upl13 permen pu no 10 th 2008 wajib ukl upl
13 permen pu no 10 th 2008 wajib ukl upl
Rina Yuliani
 
Permen 16 th 2012 Pedoman Penyusunan Dokumen Lingkungan Hidup
Permen 16 th 2012 Pedoman Penyusunan Dokumen Lingkungan HidupPermen 16 th 2012 Pedoman Penyusunan Dokumen Lingkungan Hidup
Permen 16 th 2012 Pedoman Penyusunan Dokumen Lingkungan Hidup
Dewi Hadiwinoto
 
Materi+6.+Kuliah+AMDAL
Materi+6.+Kuliah+AMDALMateri+6.+Kuliah+AMDAL
Materi+6.+Kuliah+AMDAL
sherina munaf
 
Lampiran I PerMen LH No 16 Tahun 2012 Pedoman Penyusunan Kerangka Acuan ANDAL
Lampiran I PerMen LH No 16 Tahun 2012 Pedoman Penyusunan Kerangka Acuan ANDALLampiran I PerMen LH No 16 Tahun 2012 Pedoman Penyusunan Kerangka Acuan ANDAL
Lampiran I PerMen LH No 16 Tahun 2012 Pedoman Penyusunan Kerangka Acuan ANDAL
Dewi Hadiwinoto
 
Lampiran ii permen 16 th 2012 andal
Lampiran ii permen 16 th 2012 andalLampiran ii permen 16 th 2012 andal
Lampiran ii permen 16 th 2012 andal
Dewi Hadiwinoto
 
2459987 peraturan-menteri-lh-11-tahun-2006
2459987 peraturan-menteri-lh-11-tahun-20062459987 peraturan-menteri-lh-11-tahun-2006
2459987 peraturan-menteri-lh-11-tahun-2006
Tonni Kurniawan
 

La actualidad más candente (17)

Permeneg Lingkungan Hidup No. 13 Tahun 2010 tentang Upaya Pengelolaan Lingkun...
Permeneg Lingkungan Hidup No. 13 Tahun 2010 tentang Upaya Pengelolaan Lingkun...Permeneg Lingkungan Hidup No. 13 Tahun 2010 tentang Upaya Pengelolaan Lingkun...
Permeneg Lingkungan Hidup No. 13 Tahun 2010 tentang Upaya Pengelolaan Lingkun...
 
Lampiran iii permen 16 th 2012 rkl rpl
Lampiran iii permen 16 th 2012  rkl rplLampiran iii permen 16 th 2012  rkl rpl
Lampiran iii permen 16 th 2012 rkl rpl
 
13 permen pu no 10 th 2008 wajib ukl upl
13 permen pu no 10 th 2008 wajib ukl upl13 permen pu no 10 th 2008 wajib ukl upl
13 permen pu no 10 th 2008 wajib ukl upl
 
Permen 16 th 2012 Pedoman Penyusunan Dokumen Lingkungan Hidup
Permen 16 th 2012 Pedoman Penyusunan Dokumen Lingkungan HidupPermen 16 th 2012 Pedoman Penyusunan Dokumen Lingkungan Hidup
Permen 16 th 2012 Pedoman Penyusunan Dokumen Lingkungan Hidup
 
Materi+6.+Kuliah+AMDAL
Materi+6.+Kuliah+AMDALMateri+6.+Kuliah+AMDAL
Materi+6.+Kuliah+AMDAL
 
Kepmeneg Lingkungan Hidup No.86 Tahun 2003 tentang Upaya Pengelolaan Lingkung...
Kepmeneg Lingkungan Hidup No.86 Tahun 2003 tentang Upaya Pengelolaan Lingkung...Kepmeneg Lingkungan Hidup No.86 Tahun 2003 tentang Upaya Pengelolaan Lingkung...
Kepmeneg Lingkungan Hidup No.86 Tahun 2003 tentang Upaya Pengelolaan Lingkung...
 
Peraturan perundang-undangan-amdal
Peraturan perundang-undangan-amdalPeraturan perundang-undangan-amdal
Peraturan perundang-undangan-amdal
 
Lampiran I PerMen LH No 16 Tahun 2012 Pedoman Penyusunan Kerangka Acuan ANDAL
Lampiran I PerMen LH No 16 Tahun 2012 Pedoman Penyusunan Kerangka Acuan ANDALLampiran I PerMen LH No 16 Tahun 2012 Pedoman Penyusunan Kerangka Acuan ANDAL
Lampiran I PerMen LH No 16 Tahun 2012 Pedoman Penyusunan Kerangka Acuan ANDAL
 
Permen lh no 5 2012 kegiatan wajib amdal
Permen lh no 5 2012 kegiatan wajib amdalPermen lh no 5 2012 kegiatan wajib amdal
Permen lh no 5 2012 kegiatan wajib amdal
 
Amdal (analisa mengenai dampak lingkungan)
Amdal (analisa mengenai dampak lingkungan)Amdal (analisa mengenai dampak lingkungan)
Amdal (analisa mengenai dampak lingkungan)
 
P.102 pedoman penyusunan dokumen lingkungan hidup bagi usaha danatau kegiatan...
P.102 pedoman penyusunan dokumen lingkungan hidup bagi usaha danatau kegiatan...P.102 pedoman penyusunan dokumen lingkungan hidup bagi usaha danatau kegiatan...
P.102 pedoman penyusunan dokumen lingkungan hidup bagi usaha danatau kegiatan...
 
Kepmeneg Lingkungan Hidup No. 40 Tahun 2000 tentang Pedoman Tata Kerja Komisi...
Kepmeneg Lingkungan Hidup No. 40 Tahun 2000 tentang Pedoman Tata Kerja Komisi...Kepmeneg Lingkungan Hidup No. 40 Tahun 2000 tentang Pedoman Tata Kerja Komisi...
Kepmeneg Lingkungan Hidup No. 40 Tahun 2000 tentang Pedoman Tata Kerja Komisi...
 
Analisa mengenai dampak lingkungan (AMDAL)
Analisa mengenai dampak lingkungan (AMDAL)Analisa mengenai dampak lingkungan (AMDAL)
Analisa mengenai dampak lingkungan (AMDAL)
 
Lampiran ii permen 16 th 2012 andal
Lampiran ii permen 16 th 2012 andalLampiran ii permen 16 th 2012 andal
Lampiran ii permen 16 th 2012 andal
 
14. analisa dampak lingkungan proyek
14. analisa dampak lingkungan proyek14. analisa dampak lingkungan proyek
14. analisa dampak lingkungan proyek
 
Materi sistem informasi permohonan penerbitan izin lingkungan online 1
Materi sistem informasi permohonan penerbitan izin lingkungan online 1Materi sistem informasi permohonan penerbitan izin lingkungan online 1
Materi sistem informasi permohonan penerbitan izin lingkungan online 1
 
2459987 peraturan-menteri-lh-11-tahun-2006
2459987 peraturan-menteri-lh-11-tahun-20062459987 peraturan-menteri-lh-11-tahun-2006
2459987 peraturan-menteri-lh-11-tahun-2006
 

Similar a Tor ukl upl

PP RI 27 tahun 1999 tentang amdal.pdf
PP RI 27 tahun 1999 tentang amdal.pdfPP RI 27 tahun 1999 tentang amdal.pdf
PP RI 27 tahun 1999 tentang amdal.pdf
HeriHermawan66
 
2. pemen lh no. 05 tahun 2012 tentang jenis rencana usaha danatau kegiatan ya...
2. pemen lh no. 05 tahun 2012 tentang jenis rencana usaha danatau kegiatan ya...2. pemen lh no. 05 tahun 2012 tentang jenis rencana usaha danatau kegiatan ya...
2. pemen lh no. 05 tahun 2012 tentang jenis rencana usaha danatau kegiatan ya...
egyd welyn
 
Ind puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lh
Ind puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lhInd puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lh
Ind puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lh
Dian Nandariardi
 
Analisis mengenai dampak lingkungan
Analisis mengenai dampak lingkunganAnalisis mengenai dampak lingkungan
Analisis mengenai dampak lingkungan
Alex Luttu
 

Similar a Tor ukl upl (20)

ADKL.pdf
ADKL.pdfADKL.pdf
ADKL.pdf
 
Peraturan Pemerintah No.27 Tahun 1999 tentang Analisis Mengenai Dampak Lingku...
Peraturan Pemerintah No.27 Tahun 1999 tentang Analisis Mengenai Dampak Lingku...Peraturan Pemerintah No.27 Tahun 1999 tentang Analisis Mengenai Dampak Lingku...
Peraturan Pemerintah No.27 Tahun 1999 tentang Analisis Mengenai Dampak Lingku...
 
PP RI 27 tahun 1999 tentang amdal.pdf
PP RI 27 tahun 1999 tentang amdal.pdfPP RI 27 tahun 1999 tentang amdal.pdf
PP RI 27 tahun 1999 tentang amdal.pdf
 
Kepmeneg Lingkungan Hidup No.57 Tahun 1995 tentang Analisis Mengenai Dampak L...
Kepmeneg Lingkungan Hidup No.57 Tahun 1995 tentang Analisis Mengenai Dampak L...Kepmeneg Lingkungan Hidup No.57 Tahun 1995 tentang Analisis Mengenai Dampak L...
Kepmeneg Lingkungan Hidup No.57 Tahun 1995 tentang Analisis Mengenai Dampak L...
 
Week 06 dasar - dasar amdal
Week 06   dasar - dasar amdalWeek 06   dasar - dasar amdal
Week 06 dasar - dasar amdal
 
P.25-2018 UKL-UPL.pdf
P.25-2018 UKL-UPL.pdfP.25-2018 UKL-UPL.pdf
P.25-2018 UKL-UPL.pdf
 
sosialisasi bahan dan limbah b3.pdf
sosialisasi bahan dan limbah b3.pdfsosialisasi bahan dan limbah b3.pdf
sosialisasi bahan dan limbah b3.pdf
 
2. pemen lh no. 05 tahun 2012 tentang jenis rencana usaha danatau kegiatan ya...
2. pemen lh no. 05 tahun 2012 tentang jenis rencana usaha danatau kegiatan ya...2. pemen lh no. 05 tahun 2012 tentang jenis rencana usaha danatau kegiatan ya...
2. pemen lh no. 05 tahun 2012 tentang jenis rencana usaha danatau kegiatan ya...
 
Peraturan Menteri Lingkungan Hidup 05 2012
Peraturan Menteri Lingkungan Hidup 05 2012Peraturan Menteri Lingkungan Hidup 05 2012
Peraturan Menteri Lingkungan Hidup 05 2012
 
Wajib amdal permen lh 05-tahun-2012
Wajib amdal permen lh 05-tahun-2012Wajib amdal permen lh 05-tahun-2012
Wajib amdal permen lh 05-tahun-2012
 
Analisa dampak lingkungan
Analisa dampak lingkunganAnalisa dampak lingkungan
Analisa dampak lingkungan
 
Ind puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lh
Ind puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lhInd puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lh
Ind puu-7-2012-permen lh 16 th 2012 penyusunan dokumen lh
 
AMDAL.pdf
AMDAL.pdfAMDAL.pdf
AMDAL.pdf
 
Draft Revisi Permen LHK 38-2019.PDF
Draft Revisi Permen LHK 38-2019.PDFDraft Revisi Permen LHK 38-2019.PDF
Draft Revisi Permen LHK 38-2019.PDF
 
Proses Dokumen lingkungan RS.pptx
Proses Dokumen lingkungan RS.pptxProses Dokumen lingkungan RS.pptx
Proses Dokumen lingkungan RS.pptx
 
151703437 tor-ukl-upl-flyover-pdf
151703437 tor-ukl-upl-flyover-pdf151703437 tor-ukl-upl-flyover-pdf
151703437 tor-ukl-upl-flyover-pdf
 
Kepmeneg Lingkungan Hidup No. 17 Tahun 2001 tentang Jenis Rencana Usaha dan/a...
Kepmeneg Lingkungan Hidup No. 17 Tahun 2001 tentang Jenis Rencana Usaha dan/a...Kepmeneg Lingkungan Hidup No. 17 Tahun 2001 tentang Jenis Rencana Usaha dan/a...
Kepmeneg Lingkungan Hidup No. 17 Tahun 2001 tentang Jenis Rencana Usaha dan/a...
 
AMDAL
AMDALAMDAL
AMDAL
 
Analisis mengenai dampak lingkungan
Analisis mengenai dampak lingkunganAnalisis mengenai dampak lingkungan
Analisis mengenai dampak lingkungan
 
Kebijakan_teknis_UKL_UPL.ppt
Kebijakan_teknis_UKL_UPL.pptKebijakan_teknis_UKL_UPL.ppt
Kebijakan_teknis_UKL_UPL.ppt
 

Último

Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get CytotecAbortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion pills in Riyadh +966572737505 get cytotec
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
yoodika046
 
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxManajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
arifyudianto3
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
FujiAdam
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
Arisatrianingsih
 
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
EnginerMine
 
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptxSOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
FahrizalTriPrasetyo
 

Último (16)

sample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Partsample for Flow Chart Permintaan Spare Part
sample for Flow Chart Permintaan Spare Part
 
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get CytotecAbortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
 
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdfTEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
TEKNIS TES TULIS REKRUTMEN PAMSIMAS 2024.pdf
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
 
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxUTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
 
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATASPOWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
POWER POINT TEKLING UNTUK SARJANA KEATAS
 
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdfPengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
Pengolahan Kelapa Sawit 1 pabrik pks.pdf
 
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.pptPresentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
Presentasi gedung jenjang 6 - Isman Kurniawan.ppt
 
Materi Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptx
Materi Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptxMateri Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptx
Materi Asesi SKK Manajer Pelaksana SPAM- jenjang 6.pptx
 
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptxManajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
Manajer Lapangan Pelaksanaan Pekerjaan Gedung - Endy Aitya.pptx
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
 
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
2024.02.26 - Pra-Rakor Tol IKN 3A-2 - R2 V2.pptx
 
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptxSOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
SOAL UJIAN SKKhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjj.pptx
 
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).pptBAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
BAB_3_Teorema superposisi_thevenin_norton (1).ppt
 
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE TriwulanpptxLaporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
Laporan Tinjauan Manajemen HSE/Laporan HSE Triwulanpptx
 

Tor ukl upl

  • 1. I. Pendahuluan 1.1. Latar Belakang 1). Bedasarkan kentetuan dalam Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 1999 tentang Analisa Mengenai Dampak Lingkungan Hidup, bagi usaha dan atau kegiatan yang tidak diwajibkan menyusun Analisa Mengenai Dampak Lingkungan Hidup wajib melakukan Upaya Pengelolaan Lingkungan hidup (UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkungan Hidup (UPL); 2). Bahwa pembinaan usaha dan atau kegiatan yang wajib melakukan Upaya Pengelolaan Lingkungan hidup (UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkungan (UPL) berada pada pemerintah; 3). Bahwa salah satu upaya pembinaan tersebut dapat berupa penerbitan pedoman pelaksanaan Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup (UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkungan Hidup (UPL) bagi usaha dan atau kegiatan yang tidak wajib menyusun Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup; 4). Bahwa penerbitan pedoman pelaksanaan Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup (UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkungan Hidup (UPL) seperti tersebut pada butir 3, sejalan dengan Undang-undang Nomor 22 tahun 1999 tentang Pemerintah Daerah dan Peraturan Pemerintah nomor 25 tahun 2000 tentang Kewenangan Pemerintah dan Kewenangan Provinsi Sebagai Daerah Otonomi; 5). Bahwa daerah saat ini membutuhkan pedoman pelaksanaan Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup (UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkungan Hidup (UPL) untuk pengendalian pencemaran dan perusakan lingkungan hidup; 6). Bahwa Keputusan Menteri Negara lingkungan hidup Nomor : KEP-12/MENLH/3/1994 tentang Pedoman Umum Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup (UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkungan Hidup (UPL) tidak sesuai lagi dengan perkembangan saat ini; 7). Bahwa Menteri Negara Lingkungan Hidup berwenang untuk menetapkan kebijakan di bidang pengelolaan lingkungan Hidup dan pengendalian dampak lingkungan; 8). Bahwa mengingat hal-hal tersebut di atas, dipandang perlu menetapkan Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup tetang Pedoman Pelaksanaan Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup (UKL) dan Upaya Pemantauan Llingkungan Hidup (UPL); 1.2. Tujuan Terbentukknya Juklak Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup dan Upaya Pemantauan Lingkungan Hidup di Industri Pengolahan Kayu PT…... II. Metode Pendekatan 2.1. Pelaksanaan 1). Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup (UKL) dan Uupaya Pemantauan Lingkungan Hidup (UPL) adalah upaya yang dilakukan dalam pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup oleh penanggung jawab
  • 2. usaha dan atau kegiatan yang tidak wajib melakukan Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup (AMDAL). 2). Setiap jenis usaha dan atau kegiatan yang tidak wajib dilengkapi dengan AMDAL wajib melakukanUKL dan UPL yang proses prosedurnya tidak dilakukan menurut ketentuan Peraturan Pemerintah tentang Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup. 3). UKL dan UPL wajib dilakukan oleh pemrakarsa usaha dan atau kegiatan dengan menggunakan formulir isian seperti terlampir dalam keputusan ini 4). formulir isian tetang UKL dan UPL adalah: a. identitas pemrakarsa (PT…………………..) b. rencana usaha dan atau kegiatan Industri Pengolahan Kayu PT……………. c. dampak lingkungan yang akan terjadi di Industri Pengolahan Kayu PT………. d. progam pengelolaan dan pemantauan lingkungan hidup di Industri Pengolahan Kayu PT…….. tanda tangan dan cap 5). Pemrakarsa dalam hal ini PT……………………………………………………… mengajuakan formulir isian tentang UKL dan UPL kepada instansi yang bertanggung jawab di bidang pengelolaan lingkungan hidup Kabupaten Murung Raya 6). Instansi yang bertanggung jawab di bidang pengelolaan lingkungan hidup dan pengendalian dampak lingkungan Kabupaten Murung Raya wajib menerbitkan rekomendasi tentang UKL dan UPL kepada pemrakarsa. 2.3. Formulir Isian Pedoman Pelaksanaan UKL/UPL A. IDENTITAS PEMRAKARSA 1. Nama Perusahaan : 2. Nama Penanggung Jawab Rencana Usaha dan atau Kegiatan : 3. Alamat Kantor Nomor Telepon/Fax. : B. RENCANA USAHA DAN ATAU KEGIATAN 1. Nama Rencana Usaha Dan atau Kegiatan : 2. Lokasi Rencana Usaha Dan atau kegiatan :
  • 3. Lokasi rencana usaha dan atau kegiatan sepeti antara lain nama jalan desa kecamatan kabupaten/kota dan porvinsi tempat akan dilakukannya rencana usaha dan atau kegiatan Untuk kegiatan-kegiatan yang mempunyai skala usaha dan atau kegiatan besar seperti kegiatan pertambangan perlu dilengkapi dengan peta lokasi kegiatan dengan skala yang memadai (1 : 50.000 bila ada) dan letak lokasi berdasarkan Garis Lintang dan Garis Bujur. 3. Skala Usaha dan atau Kegiatan (satuan) Tuliskan ukuran luasan dan atau panjang atau volume dan atau kapasitas atau besaran lain yang dapat digunakan untuk memberikan gambaran tentang rentang skala kegiatan Industri Pengolahan Kayu PT………………. 4. Garis Besar Komponen Rencana Usaha dan atau Kegiatan Tulis kan komponen-komponen rencana usaha dan atau kegiatan yang di yakini akan menimbulkan dampak terhadap lingkungan hidup. Teknik penulisan dapat menggunakan uraian kegiatan pada setiap tahap pelaksana proyek, yakni tahap prakontruksi, operasi, dan pasca operasi C. DAMPAK LINGKUNGAN YANG AKAN TERJADI Uraikan secara singkat dan jelas : 1. Kegiatan yang menjadi sumber dampak terhadap lingkungan hidup; 2. Jenis dampak lingkungan hidup yang terjadi; 3. Ukuran yang menyatakan besaran dampak; 4. Dan hal-hal lain yang perlu disampaikan untuk menjelaskan dampak lingkungan yang akan terjadi terhadap lingkungan hidup. D. PORGAM PENGELOLAAN DAN PEMANTAUAN LINGKUNGAN HIDUP Uraikan secara singkat dan jelas 1. Langkah-langkah yang dilakukan untuk mencegah dan mengelola dampak termasuk upaya untuk menangani dan menanggulangi keadaan darurat; 2. Kegiatan pemantauan yang dilakukan untuk mengetahui efektifitas pengelolaan dampak dan ketaatan terhadap peraturan di bidang lingkungan hidup; 3. Tolak ukur yang digunakan untuk mengukur efektifitas pengelolaan lingkungan hidup dan ketaatan terhadap peraturan di bidang lingkungan hidup.
  • 4. E. TANDA TANGAN DAN CAP Setelah formulir isian tentang UKL dan UPL di isi secara lengkap, penanggung jawab usaha dan atau kegiatan wajib menandatangani dan membubuhkan cap usaha dan atau kegiatan yang bersangkutan. 2.5. Pelaporan Laporan UKL/UPL terdiri dari: Laporan Pendahuluan : 20 copy Laporan Antara : 20 copy Laporan Akhir : 20 copy Executive Summary : 20 copy Dokumentasi : 1 set Peta – Peta Terkait 2.6. Biaya Pelaksanaan Biaya pelaksanaan penyusunan UKL-UPL Industri Pengolahan Kayu PT……sebesar Rp. 82,000,000.00,- (Delapan puluh dua juta rupiah), termasuk keuntungan konsultan. Sedangkan pajak Pertambahan Nilai Negara (PPN 10%) ditanggung PT……. 2.7 Tenaga Ahli Untuk mendapatkan hasil akhir yang optimal sedikitnya dibutuhkan tenaga ahli pelaksana dengan komposisi bidang keahlian sebagai berikut : a. Ketua Tim : 1 (satu) Orang b. Bidang Fisika - Kimia : 1 (satu) Orang c. Bidang Biologi : 1 (satu) Orang d. Bidang Sosekbud & Kesmas : 1 (satu) Orang Catatan : - Ketua Tim , dengan persyaratan mempuyai sertifikat AMDAL A dan B atau sudah berpengalaman menyusun AMDAL). 3.2. Jangka Waktu Pelaksanaan Secara keseluruhan pelaksanaan pekerjaan Penyusunan UKL/UPL Industri Pengolahan Kayu PT…………………………………………..dalam jangka waktu 60 (enam puluh) hari kalender sejak SPK ditandatangani kedua belah pihak
  • 5. TERMS of REFERENCE (T0R) PENYUSUNAN USAHA PENGELOLAAN LINGKUNGAN/USAHA PEMANTAUAN LINGKUNGAN (UKL/UPL) INDUSTRI PENGOLAHAN KAYU PT………. LOKASI: ……………. KECAMATAN …………………. KABUPATEN ……………………. PT………………. 2010