SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 18
Pengantar dasar akuntansi
Semester 1 bab 1
By aldy jordy
Sifat dasar perusahaan dan akuntansi
• Secara umum perusahaan (bisnis) adalah suatu
organisasi dengan sumber daya dasar (input) seperti
bahan baku, tenaga kerja, di gabung dengan proses
menyediakan barang atau jasa (output) untuk
pelanggan.
• Tujuan umum dari perusahaan adalah memaksimalkan
keuntungan (profit)
• Keuntungan atau laba adala selisih antara yang di
terima dari pelanggan atas barang dan jasa yang di
hasilkan dan biaya yang di gunakan untuk input yang
digunakan, guna menghasilkan barang dan jasa.
Jenis- jenis usaha
1. Usaha jasa
usaha yang menyediakan jasa untuk pelanggan
Contoh jasa konsulta, jasa pengiriman dll
2. Usaha dagang
usaha menjual produk dari pihak lain (produsen)
kepada pelanggan Contoh toko hp, toko baju dll.
3. Usaha manufaktur
mengubah input dasar menjadi produk yang di
jual kepada pelanggan.Contoh pabrik ban,
pabrik tekstil, pabrik kertas dll.
Peran akuntasi dalam bisnis
• Akuntansi menyediakan informasi bagi pemangku
kepentingan dalam perusahaan melalui proses sebagai
berikut :
1. Mengidentifaksi pemangku kepentingan
2. Menilai kebutuhan pemangku kepentingan
3. Merancang sistem informasi akuntansi untuk
memenuhi kebutuhan pemangku kepentingan
4. Mencatat data ekonomi mengenai aktifitas dan
peristiwa perusahaan
5. Menyiapkan laporan akuntansi bagi para pemangku
kepentingan
Peran etika dalam akuntasi dan
perusahaan
• Akuntan harus bersikap sesuai etika agar informasi yang
mereka sediakan menjadi terpercaya lehkarena itu
bermanfaat dalam mengambil keputusan
Dua faktor kegagalan para pemimpin perusahaan di sebabkan
laporan keuangan yang tidak valid.
1. Kegagalan karakter indvidu ; pelaku bisnis yang beretika
mempunyai karakter menjunjung tinggi kejujuran,
integritas dan keadilan saat menghadapi tekanan untuk
menutupi kebenaran.
2. Budaya keserakahan dan pengabaian etika ; dengan
prilaku manager senior menetukan budaya perusahaan
manager senior menciptakan budaya serakah dan
mengabaikan etika kejujuran.
Petunjuk etis akuntan
1. Identifikasi keputusan etis dengan menggunakan
standar etika pribadi yaitu kejujuran dan
keadilan
2. Identifikasi konsekwensi dari keputusan dari
akibat terhadap pihak lain.
3. Pertimbankan kewajiaban dan tanggung jawab
anda terhadap pihak pihak yang akan terkena
dampak dari keputusan anda.
4. Membuat keputusan secara etis dan adil bagi
pihak pihak yang akan terkena dampak nya.
PRINSIP AKUNASI BERTERIMA UMUM
(PABU)
• Prinsip da konsep akuntansi di kembangkan dari riset praktik
akuntasi yang berlaku umum, da regulasi.
• DSAK (Dewan Standarn Akuntansi Keuangan)
adalah badan yang memiliki tanggung jawab utama dalam
mengembangkan standar akuntasi indonesia
• DSAK menerbitkan Penyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK)
dan juga Interpretasi Standar Akuntansi Keuangan (ISAK)
• Mengadosi standar akuntansi keuanan internasional yang di
kembangkan oleh Internasional Accounting Standart Board (IASB)
• IASB mengeluarkan (IFRS) International Finansial Reporting
Standards ata (IAS) International Accounting Standards
• OJK juga memiliki kewenangan menetapkan standar laporan
keuangan perusahaan –perusahaan yang saham nya di
perdagangkan di bursa efek
Konsep entitas bisnis
• Bussines entity concept adalah assumsi dasar
akuntasi keuangan karena konsep ini membatasi
data ekonomi dalam sistem data akuntasi ke data
yang berhubungan langsung dengan aktifitas
usaha.
• Betuk entitas usaha di indonesia adalah
1. Perusahaan perorangan
2. Persekutuan
3. Korporasi (perseroan)
4. koprasi
Jenis entitas bisnis Karakteristik
Perusahaan perorangan
(Proprietorship) dimiliki satu individu
• Kebanyakan entitas di indoneisa adlah
perusahaan perorangan
• Biaya pengelolaan rendah
• Sumber daya terbatas yang dimiliki
pemilik usaha
• Diterpakan oleh perusahaan kecil
Persekutuan (partnership) mirip dengan
perusahaan perseroan tetapi di miliki oleh
dua atau lebih individu.
• Di indonesia kita kenal dengan firma
dan CV sebagai jenis persekutuan
• Menggabungkan kemampuan sumber
daya lebih dari satu orang
Korporasi (corporation)di atur dalam
peraturan perundang-undangan sebagai
entitas hukum terpisah yang di kenakan
pajak
• Kepemilikan bedasarkan jumlah saham
(sero) yang di jual pemegang saham
• Dapat memperoleh dari sumber dana
dalam jumlah besar dengan cara
mengeluarkan saham
• Di terapkan oleh usaha bersekala besar
Koprasi (cooperative)merupakan
kombinasi antara atribut persekutuan dan
perseroan
• Koprasi dimiliki sekelompok orang
(disebu anggota)
• Di kelola oleh dan untuk anggota
• Menjadi salah satu pilar perekonomian
indonesia
Konsep biaya
Konsep biaya meliputi dua konsep penting akuntansi lainnya
yaitu :
1. Konsep objektifitas (0bjectivity concept)
mengharuskan pencatan dan pelaporan akuntasi di
dasarkan pada bukti objektif dalam pertuakaran antara si
penjual dan si pembeli kedua pihak ingin mendapatkan
harga yang tebaik. Nlai akhir yang di sepakati yang di
katakan objektif dalam keperluan akuntasi.
2. Konsep unit pengukuran (unit of measure concept)
mengahruskan data ekonomi di catat dalam satuan mata
uang.($ ,Rp, €,£,¥)
uang adalah unit pengukuran yang umum di gunakan
untuk keseragaman pelaporan data keuangan.
Pesamaan akuntasi
Asset = liabilias + ekuitas
Asset – liabilitas = ekuitas
AKUN LAPORAN POSISI KEUANGAN (NERACA)
1. Asset
11. kas
12. piutang usaha
13. bahan habis pakai
14. assuransi dibayar di muka
17. tanah
18. peralatan kantor
2. Liabilitas
21. hutang usaha
22. sewa di terima dimuka
3. Ekuitas pemilik
31. modal
32. prive
LANJUTAN
• AKUN LAPORAN LABA RUGI
4. Pendapatan
41. Pendapatan Jasa
42. Pendapatan Lain-lain
5. Beban
51. Beban Upah
52. Beban Sewa
53. Beban Utilitas
54. Beban Habis Pakai
55. Beban Lain-lain
Urutan laporan keuangan
No Laporan keuangan Penjelasan
1 Laporan laba rugi (income
statement)
Rikasan pendapatan dan beban untuk satu
priode waktu tertentu, seperti satu bulan
atau satu tahun
2 Laporan perubahan ekuitas
(statemen of changes equity)
Ringkasan perubahan equitas pemilik yang
terjadi selama priode waktu tertentu seperti
satu bulan atau satu tahun
3 Laporan posisi keuangan
(statement of financial postion)
Daftar asset liabilias dan equitas pemilik pada
waktu tertentu biasanya pada tanggal akhir
bulan atau tahun tertentu
4 Laporan arus kas (statement of
cash flows)
Ringkasan dari penerimaan dan pembayaran
kas untuk priode waktu tertentu seperti satu
bulan dan satu tahun.
Laporan laba rugi
• Laporan laba rugi menyajikan selisih lebh
pendapatan terhadap beban yang terjadi.
• Jika pendapatan lebih besar dari pada beban
maka selisih nya di sebut laba bersih (net
income atau net profit)
• Jika beban melibihi pendapatan maka selisih
nya di sebut rugi bersih (net loss)
Total pendapatan – total beban = rugi atau laba bersih
Laporan perubahan ekuitas
• Tiga jenis transaksi yang mempengaruhi
ekuitas pemilik
1. Investasi awal
2. Pendapatan dan beban yang mengahasilkan
laba bersih dan rugi bersih
3. Penarikan (prive)
Ekuitas pemilik
Jenis-
jenis
transaksi
( + )
Investasi
oleh
pemilik
( - )
Prive
Pemilik
( + )
pendap
atan
( - )
beban
Laporan posisi keuangan
Laporan arus kas
TERIMAKASIH

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1Risdiana Hidayat
 
Penghapusan piutang
Penghapusan piutangPenghapusan piutang
Penghapusan piutangsansantika_
 
Akm iii (semester v - modal saham ~tugas kelompok)
Akm   iii (semester v - modal saham ~tugas kelompok)Akm   iii (semester v - modal saham ~tugas kelompok)
Akm iii (semester v - modal saham ~tugas kelompok)2nd Social
 
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya Mandiri Sekuritas
 
Penentuan Harga Transfer
Penentuan Harga TransferPenentuan Harga Transfer
Penentuan Harga TransferMuhammad Fajar
 
Pembentukan, Pembagian Laba Rugi dan Laporan Keuangan Persekutuan
Pembentukan, Pembagian Laba Rugi dan Laporan Keuangan PersekutuanPembentukan, Pembagian Laba Rugi dan Laporan Keuangan Persekutuan
Pembentukan, Pembagian Laba Rugi dan Laporan Keuangan PersekutuanCorinna Theodora
 
Penilaian Obligasi (Valuasi Obligasi)
Penilaian Obligasi (Valuasi Obligasi)Penilaian Obligasi (Valuasi Obligasi)
Penilaian Obligasi (Valuasi Obligasi)Rizky Akbar
 
Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...
Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...
Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...Adi Jauhari
 
Contoh obligasi amortisasi
Contoh obligasi amortisasiContoh obligasi amortisasi
Contoh obligasi amortisasiFransisco Laben
 
PPT Pengukuran Kinerja.pptx
PPT Pengukuran Kinerja.pptxPPT Pengukuran Kinerja.pptx
PPT Pengukuran Kinerja.pptxSugeng Riadi
 
Akuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDA
Akuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDAAkuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDA
Akuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDAMahyuni Bjm
 
analisis laporan keuangan
analisis laporan keuangananalisis laporan keuangan
analisis laporan keuanganAmrul Rizal
 
Contoh soal dan jawaban akuntansi joint venture
Contoh soal dan jawaban akuntansi joint ventureContoh soal dan jawaban akuntansi joint venture
Contoh soal dan jawaban akuntansi joint ventureWahyu Hidayat
 
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4Jiantari Marthen
 

La actualidad más candente (20)

Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
Pengantar Akuntansi Pertemuan 1
 
Penghapusan piutang
Penghapusan piutangPenghapusan piutang
Penghapusan piutang
 
Akm iii (semester v - modal saham ~tugas kelompok)
Akm   iii (semester v - modal saham ~tugas kelompok)Akm   iii (semester v - modal saham ~tugas kelompok)
Akm iii (semester v - modal saham ~tugas kelompok)
 
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
Sistem Biaya dan Akumulasi Biaya
 
Penentuan Harga Transfer
Penentuan Harga TransferPenentuan Harga Transfer
Penentuan Harga Transfer
 
Pembentukan, Pembagian Laba Rugi dan Laporan Keuangan Persekutuan
Pembentukan, Pembagian Laba Rugi dan Laporan Keuangan PersekutuanPembentukan, Pembagian Laba Rugi dan Laporan Keuangan Persekutuan
Pembentukan, Pembagian Laba Rugi dan Laporan Keuangan Persekutuan
 
Ppt budgeting
Ppt budgetingPpt budgeting
Ppt budgeting
 
Penilaian Obligasi (Valuasi Obligasi)
Penilaian Obligasi (Valuasi Obligasi)Penilaian Obligasi (Valuasi Obligasi)
Penilaian Obligasi (Valuasi Obligasi)
 
Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...
Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...
Koreksi Kesalahan, Perubahan Kebijakan Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntans...
 
SESI 1 Akuntansi Manajemen.ppt
SESI 1 Akuntansi Manajemen.pptSESI 1 Akuntansi Manajemen.ppt
SESI 1 Akuntansi Manajemen.ppt
 
Pengantar Akuntansi
Pengantar AkuntansiPengantar Akuntansi
Pengantar Akuntansi
 
Contoh obligasi amortisasi
Contoh obligasi amortisasiContoh obligasi amortisasi
Contoh obligasi amortisasi
 
PPT Pengukuran Kinerja.pptx
PPT Pengukuran Kinerja.pptxPPT Pengukuran Kinerja.pptx
PPT Pengukuran Kinerja.pptx
 
Akuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDA
Akuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDAAkuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDA
Akuntansi Penyusutan Aset Tetap PEMDA
 
analisis laporan keuangan
analisis laporan keuangananalisis laporan keuangan
analisis laporan keuangan
 
Contoh soal dan penyelesaian departementalisasi bop
Contoh soal dan penyelesaian departementalisasi bopContoh soal dan penyelesaian departementalisasi bop
Contoh soal dan penyelesaian departementalisasi bop
 
Contoh soal dan jawaban akuntansi joint venture
Contoh soal dan jawaban akuntansi joint ventureContoh soal dan jawaban akuntansi joint venture
Contoh soal dan jawaban akuntansi joint venture
 
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
Rangkuman mata kuliah auditing i (audit siklus pendapatan i) jiantari kel. 4
 
Soal jawab akuntansi lanjutan 2
Soal jawab akuntansi lanjutan 2Soal jawab akuntansi lanjutan 2
Soal jawab akuntansi lanjutan 2
 
Pengantar Akuntansi 1-3, Soal
Pengantar Akuntansi 1-3, SoalPengantar Akuntansi 1-3, Soal
Pengantar Akuntansi 1-3, Soal
 

Destacado

Materi dasar dasar akuntansi ( 1 )
Materi dasar   dasar akuntansi ( 1 )Materi dasar   dasar akuntansi ( 1 )
Materi dasar dasar akuntansi ( 1 )Nasyida Rokhmadiyah
 
Kiat Menulis Makalah Panjang dan Makalah Pendek Cara JFP
Kiat Menulis Makalah Panjang dan Makalah Pendek Cara JFPKiat Menulis Makalah Panjang dan Makalah Pendek Cara JFP
Kiat Menulis Makalah Panjang dan Makalah Pendek Cara JFPRandy Wrihatnolo
 
Pemeriksaan Kas Dan Bank 2
Pemeriksaan Kas Dan Bank 2Pemeriksaan Kas Dan Bank 2
Pemeriksaan Kas Dan Bank 2gueste4aa42e
 
Barokah motor sport
Barokah motor sportBarokah motor sport
Barokah motor sportvhickey
 
Penerapan siklus akuntansi
Penerapan siklus akuntansiPenerapan siklus akuntansi
Penerapan siklus akuntansiDimas Dimas
 
Standar akuntansi keuangan
Standar akuntansi keuanganStandar akuntansi keuangan
Standar akuntansi keuanganGung Arii
 
Tugas persamaan dasar akuntansi
Tugas persamaan dasar akuntansiTugas persamaan dasar akuntansi
Tugas persamaan dasar akuntansiSyawal S.Pd
 
Perusahaan biro jasa ali
Perusahaan biro jasa aliPerusahaan biro jasa ali
Perusahaan biro jasa aliSmansa Puriala
 
Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)
Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)
Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)Fajar Sandy
 
160124864 bab-i-konsep-dasar-pengendalian-proses
160124864 bab-i-konsep-dasar-pengendalian-proses160124864 bab-i-konsep-dasar-pengendalian-proses
160124864 bab-i-konsep-dasar-pengendalian-prosesDicky Syahputra
 
Sistem Pengendalian Manajemen
Sistem Pengendalian ManajemenSistem Pengendalian Manajemen
Sistem Pengendalian ManajemenLarasati Sunarto
 
Analisis laporan keuangan - analisis aktivitas investasi
Analisis laporan keuangan - analisis aktivitas investasiAnalisis laporan keuangan - analisis aktivitas investasi
Analisis laporan keuangan - analisis aktivitas investasist r.y
 
Pendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansiPendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansifitrahusaid
 
Ch04 kertas kerja, jurnal penutup,siklus akt
Ch04 kertas kerja, jurnal penutup,siklus aktCh04 kertas kerja, jurnal penutup,siklus akt
Ch04 kertas kerja, jurnal penutup,siklus aktYogo Prayitno
 

Destacado (20)

Materi dasar dasar akuntansi ( 1 )
Materi dasar   dasar akuntansi ( 1 )Materi dasar   dasar akuntansi ( 1 )
Materi dasar dasar akuntansi ( 1 )
 
Kiat Menulis Makalah Panjang dan Makalah Pendek Cara JFP
Kiat Menulis Makalah Panjang dan Makalah Pendek Cara JFPKiat Menulis Makalah Panjang dan Makalah Pendek Cara JFP
Kiat Menulis Makalah Panjang dan Makalah Pendek Cara JFP
 
Pemeriksaan Kas Dan Bank 2
Pemeriksaan Kas Dan Bank 2Pemeriksaan Kas Dan Bank 2
Pemeriksaan Kas Dan Bank 2
 
Barokah motor sport
Barokah motor sportBarokah motor sport
Barokah motor sport
 
Penerapan siklus akuntansi
Penerapan siklus akuntansiPenerapan siklus akuntansi
Penerapan siklus akuntansi
 
Standar akuntansi keuangan
Standar akuntansi keuanganStandar akuntansi keuangan
Standar akuntansi keuangan
 
Pertemuan 8
Pertemuan 8Pertemuan 8
Pertemuan 8
 
Tugas persamaan dasar akuntansi
Tugas persamaan dasar akuntansiTugas persamaan dasar akuntansi
Tugas persamaan dasar akuntansi
 
Perusahaan biro jasa ali
Perusahaan biro jasa aliPerusahaan biro jasa ali
Perusahaan biro jasa ali
 
Proposal canTik salon Bali
Proposal canTik salon BaliProposal canTik salon Bali
Proposal canTik salon Bali
 
Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)
Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)
Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)
 
Isi makalah spm
Isi makalah spmIsi makalah spm
Isi makalah spm
 
160124864 bab-i-konsep-dasar-pengendalian-proses
160124864 bab-i-konsep-dasar-pengendalian-proses160124864 bab-i-konsep-dasar-pengendalian-proses
160124864 bab-i-konsep-dasar-pengendalian-proses
 
Konsep SIA
Konsep SIAKonsep SIA
Konsep SIA
 
Sistem Pengendalian Manajemen
Sistem Pengendalian ManajemenSistem Pengendalian Manajemen
Sistem Pengendalian Manajemen
 
Akuntansi Untuk Transaksi Usaha
Akuntansi Untuk Transaksi UsahaAkuntansi Untuk Transaksi Usaha
Akuntansi Untuk Transaksi Usaha
 
Analisis laporan keuangan - analisis aktivitas investasi
Analisis laporan keuangan - analisis aktivitas investasiAnalisis laporan keuangan - analisis aktivitas investasi
Analisis laporan keuangan - analisis aktivitas investasi
 
Pendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansiPendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansi
 
Pertemuan7 kas dan setara kas 2
Pertemuan7 kas dan setara kas 2Pertemuan7 kas dan setara kas 2
Pertemuan7 kas dan setara kas 2
 
Ch04 kertas kerja, jurnal penutup,siklus akt
Ch04 kertas kerja, jurnal penutup,siklus aktCh04 kertas kerja, jurnal penutup,siklus akt
Ch04 kertas kerja, jurnal penutup,siklus akt
 

Similar a PENGANTAR AKUNTANSI

Similar a PENGANTAR AKUNTANSI (20)

BAB 1.pdf
BAB 1.pdfBAB 1.pdf
BAB 1.pdf
 
Pai 1 warren
Pai 1 warrenPai 1 warren
Pai 1 warren
 
Modul Pengantar Akuntansi
Modul Pengantar AkuntansiModul Pengantar Akuntansi
Modul Pengantar Akuntansi
 
Akuntansi menengah
Akuntansi menengahAkuntansi menengah
Akuntansi menengah
 
materi 1 PA.pptx
materi 1 PA.pptxmateri 1 PA.pptx
materi 1 PA.pptx
 
Materi 1 MANAJEMEN KEUANGAN.pptx
Materi 1 MANAJEMEN KEUANGAN.pptxMateri 1 MANAJEMEN KEUANGAN.pptx
Materi 1 MANAJEMEN KEUANGAN.pptx
 
Pertemuan 2
Pertemuan 2Pertemuan 2
Pertemuan 2
 
Akuntansi dan Operasi Bisnis
Akuntansi dan Operasi BisnisAkuntansi dan Operasi Bisnis
Akuntansi dan Operasi Bisnis
 
AKUNTANSI ASET KLM 1.pptx
AKUNTANSI ASET KLM 1.pptxAKUNTANSI ASET KLM 1.pptx
AKUNTANSI ASET KLM 1.pptx
 
Presentasi akuntansi keuangan
Presentasi akuntansi keuanganPresentasi akuntansi keuangan
Presentasi akuntansi keuangan
 
Modul 2009
Modul 2009Modul 2009
Modul 2009
 
Ch01 persamaan akuntansi
Ch01 persamaan akuntansiCh01 persamaan akuntansi
Ch01 persamaan akuntansi
 
DEVINISI AKUNTANSI
DEVINISI AKUNTANSIDEVINISI AKUNTANSI
DEVINISI AKUNTANSI
 
Accounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiAccounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansi
 
Accounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansiAccounting pengantar akuntansi
Accounting pengantar akuntansi
 
Pengantar Akuntansi
Pengantar AkuntansiPengantar Akuntansi
Pengantar Akuntansi
 
Donna
DonnaDonna
Donna
 
Keuangan Wirausaha 1#3
Keuangan Wirausaha 1#3Keuangan Wirausaha 1#3
Keuangan Wirausaha 1#3
 
Bab 4 Sistem Akuntansi dan Pengembangannya
Bab 4 Sistem Akuntansi dan PengembangannyaBab 4 Sistem Akuntansi dan Pengembangannya
Bab 4 Sistem Akuntansi dan Pengembangannya
 
Makalah i audit pendapatan
Makalah i audit pendapatanMakalah i audit pendapatan
Makalah i audit pendapatan
 

Más de Asep suryadi

perpajakan internasional
 perpajakan internasional  perpajakan internasional
perpajakan internasional Asep suryadi
 
Pengendalian internal perusahaan bab 5 auditing
Pengendalian internal perusahaan bab 5 auditingPengendalian internal perusahaan bab 5 auditing
Pengendalian internal perusahaan bab 5 auditingAsep suryadi
 
Ppn dan p pn bm uu no 42 tahun 2009
Ppn dan p pn bm uu no 42  tahun 2009Ppn dan p pn bm uu no 42  tahun 2009
Ppn dan p pn bm uu no 42 tahun 2009Asep suryadi
 
Penjelasan PPh pasal 22
Penjelasan PPh pasal 22Penjelasan PPh pasal 22
Penjelasan PPh pasal 22Asep suryadi
 
penjelasan Pph pasal 23
penjelasan Pph pasal 23 penjelasan Pph pasal 23
penjelasan Pph pasal 23 Asep suryadi
 
Akuntansi biaya produksi pesanan
Akuntansi biaya produksi pesananAkuntansi biaya produksi pesanan
Akuntansi biaya produksi pesananAsep suryadi
 
Soal latiahan bab 2 semester 3
Soal latiahan bab 2 semester 3Soal latiahan bab 2 semester 3
Soal latiahan bab 2 semester 3Asep suryadi
 
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)Asep suryadi
 
Pengantar akuntasi biaya bab 1
Pengantar akuntasi biaya bab 1Pengantar akuntasi biaya bab 1
Pengantar akuntasi biaya bab 1Asep suryadi
 
Penghasilan PPH orang pribadi
Penghasilan PPH orang pribadiPenghasilan PPH orang pribadi
Penghasilan PPH orang pribadiAsep suryadi
 
Bagian 2 slide - pengantar teori pajak atas penghasilan (pph)-oke
Bagian 2  slide - pengantar teori pajak atas penghasilan (pph)-okeBagian 2  slide - pengantar teori pajak atas penghasilan (pph)-oke
Bagian 2 slide - pengantar teori pajak atas penghasilan (pph)-okeAsep suryadi
 
Bagian 1 slide - pengantar perpajakan-revisi
Bagian 1  slide - pengantar perpajakan-revisiBagian 1  slide - pengantar perpajakan-revisi
Bagian 1 slide - pengantar perpajakan-revisiAsep suryadi
 
prosedur audit keuangan
prosedur audit keuanganprosedur audit keuangan
prosedur audit keuanganAsep suryadi
 
pengantar staistik ukuran letak
pengantar staistik ukuran letakpengantar staistik ukuran letak
pengantar staistik ukuran letakAsep suryadi
 
matematika keuangan bunga majemuk
matematika keuangan bunga majemukmatematika keuangan bunga majemuk
matematika keuangan bunga majemukAsep suryadi
 
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunaimatematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunaiAsep suryadi
 
matematika keuangan bunga sederhana
matematika keuangan bunga sederhanamatematika keuangan bunga sederhana
matematika keuangan bunga sederhanaAsep suryadi
 
PEDOMAN TEKNIS TATA CARA PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASIL...
PEDOMAN TEKNIS TATA CARA PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASIL...PEDOMAN TEKNIS TATA CARA PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASIL...
PEDOMAN TEKNIS TATA CARA PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASIL...Asep suryadi
 
pengantar Akuntansi perpajakan
pengantar Akuntansi perpajakan pengantar Akuntansi perpajakan
pengantar Akuntansi perpajakan Asep suryadi
 

Más de Asep suryadi (20)

perpajakan internasional
 perpajakan internasional  perpajakan internasional
perpajakan internasional
 
Pengendalian internal perusahaan bab 5 auditing
Pengendalian internal perusahaan bab 5 auditingPengendalian internal perusahaan bab 5 auditing
Pengendalian internal perusahaan bab 5 auditing
 
Ppn dan p pn bm uu no 42 tahun 2009
Ppn dan p pn bm uu no 42  tahun 2009Ppn dan p pn bm uu no 42  tahun 2009
Ppn dan p pn bm uu no 42 tahun 2009
 
Penjelasan PPh pasal 22
Penjelasan PPh pasal 22Penjelasan PPh pasal 22
Penjelasan PPh pasal 22
 
penjelasan Pph pasal 23
penjelasan Pph pasal 23 penjelasan Pph pasal 23
penjelasan Pph pasal 23
 
Akuntansi biaya produksi pesanan
Akuntansi biaya produksi pesananAkuntansi biaya produksi pesanan
Akuntansi biaya produksi pesanan
 
Soal latiahan bab 2 semester 3
Soal latiahan bab 2 semester 3Soal latiahan bab 2 semester 3
Soal latiahan bab 2 semester 3
 
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
Istilah dan prilaku biaya (akuntasi biaya bab 2)
 
Pengantar akuntasi biaya bab 1
Pengantar akuntasi biaya bab 1Pengantar akuntasi biaya bab 1
Pengantar akuntasi biaya bab 1
 
Penghasilan PPH orang pribadi
Penghasilan PPH orang pribadiPenghasilan PPH orang pribadi
Penghasilan PPH orang pribadi
 
PPN dan PPnbm
PPN dan PPnbmPPN dan PPnbm
PPN dan PPnbm
 
Bagian 2 slide - pengantar teori pajak atas penghasilan (pph)-oke
Bagian 2  slide - pengantar teori pajak atas penghasilan (pph)-okeBagian 2  slide - pengantar teori pajak atas penghasilan (pph)-oke
Bagian 2 slide - pengantar teori pajak atas penghasilan (pph)-oke
 
Bagian 1 slide - pengantar perpajakan-revisi
Bagian 1  slide - pengantar perpajakan-revisiBagian 1  slide - pengantar perpajakan-revisi
Bagian 1 slide - pengantar perpajakan-revisi
 
prosedur audit keuangan
prosedur audit keuanganprosedur audit keuangan
prosedur audit keuangan
 
pengantar staistik ukuran letak
pengantar staistik ukuran letakpengantar staistik ukuran letak
pengantar staistik ukuran letak
 
matematika keuangan bunga majemuk
matematika keuangan bunga majemukmatematika keuangan bunga majemuk
matematika keuangan bunga majemuk
 
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunaimatematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
matematika keuangan tingkat diskon dan diskon tunai
 
matematika keuangan bunga sederhana
matematika keuangan bunga sederhanamatematika keuangan bunga sederhana
matematika keuangan bunga sederhana
 
PEDOMAN TEKNIS TATA CARA PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASIL...
PEDOMAN TEKNIS TATA CARA PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASIL...PEDOMAN TEKNIS TATA CARA PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASIL...
PEDOMAN TEKNIS TATA CARA PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASIL...
 
pengantar Akuntansi perpajakan
pengantar Akuntansi perpajakan pengantar Akuntansi perpajakan
pengantar Akuntansi perpajakan
 

Último

tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarankeicapmaniez
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...Kanaidi ken
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaafarmasipejatentimur
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfChananMfd
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptxHR MUSLIM
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 

Último (20)

tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajarantugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
tugas karya ilmiah 1 universitas terbuka pembelajaran
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptxcontoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan  .pptx
contoh penulisan nomor skl pada surat kelulusan .pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 

PENGANTAR AKUNTANSI

  • 1. Pengantar dasar akuntansi Semester 1 bab 1 By aldy jordy
  • 2. Sifat dasar perusahaan dan akuntansi • Secara umum perusahaan (bisnis) adalah suatu organisasi dengan sumber daya dasar (input) seperti bahan baku, tenaga kerja, di gabung dengan proses menyediakan barang atau jasa (output) untuk pelanggan. • Tujuan umum dari perusahaan adalah memaksimalkan keuntungan (profit) • Keuntungan atau laba adala selisih antara yang di terima dari pelanggan atas barang dan jasa yang di hasilkan dan biaya yang di gunakan untuk input yang digunakan, guna menghasilkan barang dan jasa.
  • 3. Jenis- jenis usaha 1. Usaha jasa usaha yang menyediakan jasa untuk pelanggan Contoh jasa konsulta, jasa pengiriman dll 2. Usaha dagang usaha menjual produk dari pihak lain (produsen) kepada pelanggan Contoh toko hp, toko baju dll. 3. Usaha manufaktur mengubah input dasar menjadi produk yang di jual kepada pelanggan.Contoh pabrik ban, pabrik tekstil, pabrik kertas dll.
  • 4. Peran akuntasi dalam bisnis • Akuntansi menyediakan informasi bagi pemangku kepentingan dalam perusahaan melalui proses sebagai berikut : 1. Mengidentifaksi pemangku kepentingan 2. Menilai kebutuhan pemangku kepentingan 3. Merancang sistem informasi akuntansi untuk memenuhi kebutuhan pemangku kepentingan 4. Mencatat data ekonomi mengenai aktifitas dan peristiwa perusahaan 5. Menyiapkan laporan akuntansi bagi para pemangku kepentingan
  • 5. Peran etika dalam akuntasi dan perusahaan • Akuntan harus bersikap sesuai etika agar informasi yang mereka sediakan menjadi terpercaya lehkarena itu bermanfaat dalam mengambil keputusan Dua faktor kegagalan para pemimpin perusahaan di sebabkan laporan keuangan yang tidak valid. 1. Kegagalan karakter indvidu ; pelaku bisnis yang beretika mempunyai karakter menjunjung tinggi kejujuran, integritas dan keadilan saat menghadapi tekanan untuk menutupi kebenaran. 2. Budaya keserakahan dan pengabaian etika ; dengan prilaku manager senior menetukan budaya perusahaan manager senior menciptakan budaya serakah dan mengabaikan etika kejujuran.
  • 6. Petunjuk etis akuntan 1. Identifikasi keputusan etis dengan menggunakan standar etika pribadi yaitu kejujuran dan keadilan 2. Identifikasi konsekwensi dari keputusan dari akibat terhadap pihak lain. 3. Pertimbankan kewajiaban dan tanggung jawab anda terhadap pihak pihak yang akan terkena dampak dari keputusan anda. 4. Membuat keputusan secara etis dan adil bagi pihak pihak yang akan terkena dampak nya.
  • 7. PRINSIP AKUNASI BERTERIMA UMUM (PABU) • Prinsip da konsep akuntansi di kembangkan dari riset praktik akuntasi yang berlaku umum, da regulasi. • DSAK (Dewan Standarn Akuntansi Keuangan) adalah badan yang memiliki tanggung jawab utama dalam mengembangkan standar akuntasi indonesia • DSAK menerbitkan Penyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) dan juga Interpretasi Standar Akuntansi Keuangan (ISAK) • Mengadosi standar akuntansi keuanan internasional yang di kembangkan oleh Internasional Accounting Standart Board (IASB) • IASB mengeluarkan (IFRS) International Finansial Reporting Standards ata (IAS) International Accounting Standards • OJK juga memiliki kewenangan menetapkan standar laporan keuangan perusahaan –perusahaan yang saham nya di perdagangkan di bursa efek
  • 8. Konsep entitas bisnis • Bussines entity concept adalah assumsi dasar akuntasi keuangan karena konsep ini membatasi data ekonomi dalam sistem data akuntasi ke data yang berhubungan langsung dengan aktifitas usaha. • Betuk entitas usaha di indonesia adalah 1. Perusahaan perorangan 2. Persekutuan 3. Korporasi (perseroan) 4. koprasi
  • 9. Jenis entitas bisnis Karakteristik Perusahaan perorangan (Proprietorship) dimiliki satu individu • Kebanyakan entitas di indoneisa adlah perusahaan perorangan • Biaya pengelolaan rendah • Sumber daya terbatas yang dimiliki pemilik usaha • Diterpakan oleh perusahaan kecil Persekutuan (partnership) mirip dengan perusahaan perseroan tetapi di miliki oleh dua atau lebih individu. • Di indonesia kita kenal dengan firma dan CV sebagai jenis persekutuan • Menggabungkan kemampuan sumber daya lebih dari satu orang Korporasi (corporation)di atur dalam peraturan perundang-undangan sebagai entitas hukum terpisah yang di kenakan pajak • Kepemilikan bedasarkan jumlah saham (sero) yang di jual pemegang saham • Dapat memperoleh dari sumber dana dalam jumlah besar dengan cara mengeluarkan saham • Di terapkan oleh usaha bersekala besar Koprasi (cooperative)merupakan kombinasi antara atribut persekutuan dan perseroan • Koprasi dimiliki sekelompok orang (disebu anggota) • Di kelola oleh dan untuk anggota • Menjadi salah satu pilar perekonomian indonesia
  • 10. Konsep biaya Konsep biaya meliputi dua konsep penting akuntansi lainnya yaitu : 1. Konsep objektifitas (0bjectivity concept) mengharuskan pencatan dan pelaporan akuntasi di dasarkan pada bukti objektif dalam pertuakaran antara si penjual dan si pembeli kedua pihak ingin mendapatkan harga yang tebaik. Nlai akhir yang di sepakati yang di katakan objektif dalam keperluan akuntasi. 2. Konsep unit pengukuran (unit of measure concept) mengahruskan data ekonomi di catat dalam satuan mata uang.($ ,Rp, €,£,¥) uang adalah unit pengukuran yang umum di gunakan untuk keseragaman pelaporan data keuangan.
  • 11. Pesamaan akuntasi Asset = liabilias + ekuitas Asset – liabilitas = ekuitas AKUN LAPORAN POSISI KEUANGAN (NERACA) 1. Asset 11. kas 12. piutang usaha 13. bahan habis pakai 14. assuransi dibayar di muka 17. tanah 18. peralatan kantor 2. Liabilitas 21. hutang usaha 22. sewa di terima dimuka 3. Ekuitas pemilik 31. modal 32. prive
  • 12. LANJUTAN • AKUN LAPORAN LABA RUGI 4. Pendapatan 41. Pendapatan Jasa 42. Pendapatan Lain-lain 5. Beban 51. Beban Upah 52. Beban Sewa 53. Beban Utilitas 54. Beban Habis Pakai 55. Beban Lain-lain
  • 13. Urutan laporan keuangan No Laporan keuangan Penjelasan 1 Laporan laba rugi (income statement) Rikasan pendapatan dan beban untuk satu priode waktu tertentu, seperti satu bulan atau satu tahun 2 Laporan perubahan ekuitas (statemen of changes equity) Ringkasan perubahan equitas pemilik yang terjadi selama priode waktu tertentu seperti satu bulan atau satu tahun 3 Laporan posisi keuangan (statement of financial postion) Daftar asset liabilias dan equitas pemilik pada waktu tertentu biasanya pada tanggal akhir bulan atau tahun tertentu 4 Laporan arus kas (statement of cash flows) Ringkasan dari penerimaan dan pembayaran kas untuk priode waktu tertentu seperti satu bulan dan satu tahun.
  • 14. Laporan laba rugi • Laporan laba rugi menyajikan selisih lebh pendapatan terhadap beban yang terjadi. • Jika pendapatan lebih besar dari pada beban maka selisih nya di sebut laba bersih (net income atau net profit) • Jika beban melibihi pendapatan maka selisih nya di sebut rugi bersih (net loss) Total pendapatan – total beban = rugi atau laba bersih
  • 15. Laporan perubahan ekuitas • Tiga jenis transaksi yang mempengaruhi ekuitas pemilik 1. Investasi awal 2. Pendapatan dan beban yang mengahasilkan laba bersih dan rugi bersih 3. Penarikan (prive) Ekuitas pemilik Jenis- jenis transaksi ( + ) Investasi oleh pemilik ( - ) Prive Pemilik ( + ) pendap atan ( - ) beban