SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 15
Descargar para leer sin conexión
Januari 2015 BIOPORI PROJECT
‘NABUNG AER – sekarang atau kemarau’
SKEMA KOLABORASI DAG
memberdayakan masyarakat lewat desain
1
apa itu DAG?
(Design as Generator)
Bayangkan Desain sebagai sebuah Generator. Bayangkan desain bekerja
seperti sebuah generator, membangkitkan energi dan mentransformasi
energi yang diciptakannya menjadi terang bukan untuk dirinya tapi
untuk yang lain.
Visi dan Misi DAG
• ”Menjadi ruang berbagi informasi ilmu desain praktis dan aplikatif
dengan konsentrasi desain berkelanjutan dengan teknologi sederhana (;
low technology) untuk masyarakat Indonesia utamanya bagi kelompok
masyarakat yang paling membutuhkan khususnya masyarakat kampung
dan atau masyarakat menengah ke bawah di Indonesia dan berharap
bermuara pada penyebaran secara viral perubahan ke arah yang lebih
baik melalui desain. DAG sendiri akan menjadi ruang paripurna yang
bergerak dalam ruang maya hingga ruang faktual yang seluruhnya
didedikasikan bagi masalah pemberdayaan masyarakat melalui desain
dan arsitektur.”
State of the Art DAG
Pemberdayaan Masyarakat melalui Desain (berkelanjutan dengan
pendekatan partisipatoris)
2
3
Activity 1.0
B I O P O R I P R O J E C T
Kegiatan (inisisasi) Pembuatan
100 Lubang Biopori dan Kompos
Pilot Project Kampung Pondok Pucung,
RT-05 RW-02, Tangerang Selatan
Musim Penghujan Jan-Feb 2015
MUSIM HUJAN – BANJIR
AIR BERSIH SELALU JADI MASALAH
“Pulau Jawa 65% penduduk,
4% sumber Air Tawar, 35% kekurangan air bersih,
2025 tak ada lagi air bersih”
“Kondisi air Jakarta 77% tercemar berat, 18%
tercemar sedang, 5% tercemar ringan”
“Hanya 25% rumah tangga di Jakarta
yang memiliki akses air bersih,
PAM hanya dapat melayani 20%,
sisanya 80% menggunakan air tanah”
“RTH Jakarta hanya 9,79% dan 2,3 m2/org”
MUSIM KEMARAU –KEKERINGAN
5
PERMASALAHAN
Latar Belakang
Kegiatan © ‘nabung aer’ melalui
aktivitas membuat 100 lubang
biopori ini merupakan awal dari
serangkaian kegiatan panjang untuk
menyadarkan masyarakat akan
pentingnya memanfaatkan air
limpahan dari air hujan agar tidak
terjadi banjir dan sekaligus
membuat cadangan air tanah untuk
kelak tetap memiliki air di musim
kemarau, sekaligus menjadi solusi
pembuangan sampah domestik
organik
Kegiatan ini diprakarsai dan
dilaksanakan oleh DAG dengan
mengajak masyarakat secara
proaktif bahu membahu
menyelesaikan permasalahan banjir
dan kekeringan di atas. Diharapkan
kegiatan ini dapat menyebar dan
dilaksanakan di semua daerah di
Indonesia dan menjadi kegiatan
yang sifatnya nasional sesuai
dengan kampanye Kementrian
Lingkungan Hidup (LH) dan
Kehutanan.
solusinya?
BIOPORI
“Jakarta membutuhkan 500,000
lubang Biopori” – Menteri LH &
Kehutanan, Siti Nurbaya (2015)
Maksud:
Membuat kegiatan awal (inisiasi) dari
rangkaian kegiatan panjang dalam
rangka menyadarkan masyarakat akan
bahaya banjir, kekeringan dengan
memanfaatkan air hujan sekaligus
mengumpulkan sampah organik untuk
dijadikan pupuk kompos melalui
pembuatan lubang biopori
Tujuan:
Menyebarkan kegiatan pembuatan
lubang biopori dan pupuk kompos
ke banyak daerah sehingga musim
hujan tidak kebanjiran dan musim
kemarau tidak kekeringan dengan
menabung air pada musim hujan
Latar Belakang
 Menyadarkan masyarakat tentang bahaya banjir dan kekeringan
 Memanfaatkan/menangkap air buangan/limpahan dari air hujan
 Mencegah banjir (genangan air) akibat air hujan
 Menambah cadangan air diwaktu musim kemarau
 Mengumpulkan sampah organik untuk dijadikan kompos
KONTEKS RUANG & MASYARAKAT PILOT PROJECT
Kampung PONDOK PUCUNG, Tangerang, INDONESIA – Kampung ini adalah kampung asli yang ter-‘sisa’
dan dibatasi oleh mega modern real estate. Kampung ini memiliki fasilitas infrastruktur minim (tak
memiliki saluran) dan mengalami masalah kekeringan dan kesulitan air di kemarau. Suasan
9
10
11
12
13
14
Ini sumbangsih kami:
DESAIN SEBAGAI GENERATOR
pemberdayaan masyarakat melalui DESAIN
15
twitter@dagedubrag
e: info_dag@dagedubrag.org
DAG tim & Jurusan Desain Interior, SoD, UPH
- Martin L Katoppo, ST., MT. – saat ini sedang studi
Doktor Arsitektur di SAPPK, ITB, Bandung. Dosen
tetap Jurusan Desain Interior, SoD, UPH
- Phebe Valencia, SE., S.Sn., MA in Future Design.
Ketua Jurusan Desain Interior, SoD, UPH
- Ruth E Oppusunggu, ST., MT. Arsitek Profesional,
DAG Founder, Dosen Jur. Desain Interior, SoD, UPH
- Rakyan Tantular, ST., M.Si. Arsitek, Pemerhati
Lingkungan, DAG Founder
- Ade Maradona, S.Sn. Des.Grafis, Dosen DkV, UPH
List of Partner
- UNITHREE – Visual Comm. Design Team
- Warga Kampung Pondok Pucung RW 02, khususnya
RT 05 dan 06, Tangerang Selatan.
- School of Design, Universitas Pelita Harapan ( Desain
Interior, Desain Produk dan Desain Komunikasi Visual)
- Banten Berkebun – Indonesia Berkebun.
- +Acumen & IDEO – Design Thinking– Human
Cent.Design for social innovation projects workshop.
- daun (desain anak untuk negeri) - Yayasan peduli
pendidikan kreatif anak bangsa.
APRESIASI dan Publikasi DAG :
- Best Paper in Int. Conference (ICCI) 2011, ITS
- Final Round IAI Awards 2011
- Jakarta Architect 2013, IAI & Asri
- Best Int. Seminar 2013 PU&RISH, Kyoto Univ., Japan
- Res. Into Design Across Boundaries 2015, Springer
- 7 Arsitek Indonesia 2015, Puspa Swara, Trubus
- Majalah Smart Design Edisi Maret 2014 ‘Sistem
“Pemanen “ Air Hujan – Ide dan Solusi
- Majalah IDEA, April 2014 ‘Rumah Eksperimental Rp
200 juta’ – Rumah Mungil
- Jakarta Post , 16th April, 2014, Creative couple uses
green, affordable ideas for home – Environ. Section.
Sejak awal DAG memang bertujuan melayani Masa Depan.
Masa depan yang berkelanjutan bagi semua golongan Masyarakat.
Mari buka lembaran baru.

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

[110913] Pra-Project & Presentasi Perdana (3 Pilihat Site)
[110913] Pra-Project & Presentasi Perdana (3 Pilihat Site)[110913] Pra-Project & Presentasi Perdana (3 Pilihat Site)
[110913] Pra-Project & Presentasi Perdana (3 Pilihat Site)Ana Fitriyani
 
Bahan mengenal komunitas hijau
Bahan mengenal komunitas hijauBahan mengenal komunitas hijau
Bahan mengenal komunitas hijauMz.Fajar Kijang 1
 
Refleksi Perjalanan Pemberdayaan dan Gerakan
Refleksi Perjalanan Pemberdayaan dan GerakanRefleksi Perjalanan Pemberdayaan dan Gerakan
Refleksi Perjalanan Pemberdayaan dan GerakanBudimansudjatmiko_net
 
YCE 2015: Sakya Samantha UGM - Griya Taruwara
YCE 2015: Sakya Samantha UGM - Griya TaruwaraYCE 2015: Sakya Samantha UGM - Griya Taruwara
YCE 2015: Sakya Samantha UGM - Griya TaruwaraVempi Satriya
 
Berkendara utk udara yang berkualitas
Berkendara utk udara yang berkualitasBerkendara utk udara yang berkualitas
Berkendara utk udara yang berkualitasIwul Gumulya
 
Street Level Innovation: Membangun Desa Dengan Inovasi
Street Level Innovation: Membangun Desa Dengan InovasiStreet Level Innovation: Membangun Desa Dengan Inovasi
Street Level Innovation: Membangun Desa Dengan InovasiTri Widodo W. UTOMO
 
Profil lembaga Rumah Kolaborasi
Profil lembaga Rumah KolaborasiProfil lembaga Rumah Kolaborasi
Profil lembaga Rumah KolaborasiRumah Kolaborasi
 

La actualidad más candente (13)

[110913] Pra-Project & Presentasi Perdana (3 Pilihat Site)
[110913] Pra-Project & Presentasi Perdana (3 Pilihat Site)[110913] Pra-Project & Presentasi Perdana (3 Pilihat Site)
[110913] Pra-Project & Presentasi Perdana (3 Pilihat Site)
 
Bahan mengenal komunitas hijau
Bahan mengenal komunitas hijauBahan mengenal komunitas hijau
Bahan mengenal komunitas hijau
 
Manual komunitas
Manual komunitasManual komunitas
Manual komunitas
 
pemilahan sampah
pemilahan sampahpemilahan sampah
pemilahan sampah
 
Refleksi Perjalanan Pemberdayaan dan Gerakan
Refleksi Perjalanan Pemberdayaan dan GerakanRefleksi Perjalanan Pemberdayaan dan Gerakan
Refleksi Perjalanan Pemberdayaan dan Gerakan
 
Laporan projek Kitar Semula
Laporan projek Kitar SemulaLaporan projek Kitar Semula
Laporan projek Kitar Semula
 
YCE 2015: Sakya Samantha UGM - Griya Taruwara
YCE 2015: Sakya Samantha UGM - Griya TaruwaraYCE 2015: Sakya Samantha UGM - Griya Taruwara
YCE 2015: Sakya Samantha UGM - Griya Taruwara
 
Notulensi focus group discussion rujakota
Notulensi focus group discussion rujakotaNotulensi focus group discussion rujakota
Notulensi focus group discussion rujakota
 
Berkendara utk udara yang berkualitas
Berkendara utk udara yang berkualitasBerkendara utk udara yang berkualitas
Berkendara utk udara yang berkualitas
 
Street Level Innovation: Membangun Desa Dengan Inovasi
Street Level Innovation: Membangun Desa Dengan InovasiStreet Level Innovation: Membangun Desa Dengan Inovasi
Street Level Innovation: Membangun Desa Dengan Inovasi
 
Profil lembaga Rumah Kolaborasi
Profil lembaga Rumah KolaborasiProfil lembaga Rumah Kolaborasi
Profil lembaga Rumah Kolaborasi
 
event-report-environation-2014
event-report-environation-2014event-report-environation-2014
event-report-environation-2014
 
YLBHL-Flyer
YLBHL-FlyerYLBHL-Flyer
YLBHL-Flyer
 

Similar a DAG MEMBERDAYAKAN

Policy Brief Ruang Publik Kreatif Sumbawa
Policy Brief Ruang Publik Kreatif SumbawaPolicy Brief Ruang Publik Kreatif Sumbawa
Policy Brief Ruang Publik Kreatif SumbawaYudiwid
 
Trik Penyusunan Proposal Pengabdian Kepada Masyarakat-Irwin Bizzy-PLG 15 Febr...
Trik Penyusunan Proposal Pengabdian Kepada Masyarakat-Irwin Bizzy-PLG 15 Febr...Trik Penyusunan Proposal Pengabdian Kepada Masyarakat-Irwin Bizzy-PLG 15 Febr...
Trik Penyusunan Proposal Pengabdian Kepada Masyarakat-Irwin Bizzy-PLG 15 Febr...PaisalSumsel
 
PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN
PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN
PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN Sujud Marwoto
 
Peta Hijau Jakarta (2010)
Peta Hijau Jakarta (2010)Peta Hijau Jakarta (2010)
Peta Hijau Jakarta (2010)Elanto Wijoyono
 
Sertifikat Pemakalah dan Prosiding Semnaskat 2019.pdf
Sertifikat Pemakalah dan Prosiding Semnaskat 2019.pdfSertifikat Pemakalah dan Prosiding Semnaskat 2019.pdf
Sertifikat Pemakalah dan Prosiding Semnaskat 2019.pdfBambang Sutrisno
 
I3M for Not Informed
I3M for Not InformedI3M for Not Informed
I3M for Not InformedSyarif Fikri
 
SOSIALISASI DALAM MELAKUKAN PENGABDIAN MASYARAKAT.pptx
SOSIALISASI DALAM MELAKUKAN PENGABDIAN MASYARAKAT.pptxSOSIALISASI DALAM MELAKUKAN PENGABDIAN MASYARAKAT.pptx
SOSIALISASI DALAM MELAKUKAN PENGABDIAN MASYARAKAT.pptxghanimuhammad159
 
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...Oswar Mungkasa
 
Proposal seminar teknologi komunikasi kontemporer
Proposal seminar teknologi komunikasi kontemporerProposal seminar teknologi komunikasi kontemporer
Proposal seminar teknologi komunikasi kontemporerpycnat
 
Re presentasi yrc 2019
Re presentasi yrc 2019Re presentasi yrc 2019
Re presentasi yrc 2019NasfaAkhmadie
 
Emil Dardak, mengusung Urban Civic Movement
Emil Dardak, mengusung Urban Civic Movement Emil Dardak, mengusung Urban Civic Movement
Emil Dardak, mengusung Urban Civic Movement kakatomi
 
inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan
inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan
inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan juni apri
 
Emil dardak, doktor ekonomi pembangunan termuda
Emil dardak, doktor ekonomi pembangunan termudaEmil dardak, doktor ekonomi pembangunan termuda
Emil dardak, doktor ekonomi pembangunan termudaprita adhanti
 
2. Presentasi Projek SMA N 1 Kaarangmojo.pptx
2. Presentasi Projek SMA N 1 Kaarangmojo.pptx2. Presentasi Projek SMA N 1 Kaarangmojo.pptx
2. Presentasi Projek SMA N 1 Kaarangmojo.pptxFajar Baskoro
 
Hari Peduli Sampah Nasional 2016, HPSN; Aksinya Walhi Jakarta, Laporan
Hari Peduli Sampah Nasional 2016, HPSN; Aksinya Walhi Jakarta, LaporanHari Peduli Sampah Nasional 2016, HPSN; Aksinya Walhi Jakarta, Laporan
Hari Peduli Sampah Nasional 2016, HPSN; Aksinya Walhi Jakarta, LaporanBiotani & Bahari Indonesia
 
5547e_PEMBERDAYAAN_MASYARAKAT_YADI_SISWADI.pptx
5547e_PEMBERDAYAAN_MASYARAKAT_YADI_SISWADI.pptx5547e_PEMBERDAYAAN_MASYARAKAT_YADI_SISWADI.pptx
5547e_PEMBERDAYAAN_MASYARAKAT_YADI_SISWADI.pptxMISTARUSAN
 
PPT DESA PARUPUK.pptx
PPT DESA PARUPUK.pptxPPT DESA PARUPUK.pptx
PPT DESA PARUPUK.pptxNurHalimah115
 

Similar a DAG MEMBERDAYAKAN (20)

Policy Brief Ruang Publik Kreatif Sumbawa
Policy Brief Ruang Publik Kreatif SumbawaPolicy Brief Ruang Publik Kreatif Sumbawa
Policy Brief Ruang Publik Kreatif Sumbawa
 
gerobak ilmu UMN
gerobak ilmu UMNgerobak ilmu UMN
gerobak ilmu UMN
 
Trik Penyusunan Proposal Pengabdian Kepada Masyarakat-Irwin Bizzy-PLG 15 Febr...
Trik Penyusunan Proposal Pengabdian Kepada Masyarakat-Irwin Bizzy-PLG 15 Febr...Trik Penyusunan Proposal Pengabdian Kepada Masyarakat-Irwin Bizzy-PLG 15 Febr...
Trik Penyusunan Proposal Pengabdian Kepada Masyarakat-Irwin Bizzy-PLG 15 Febr...
 
PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN
PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN
PRSENTASI LAPORAN AKHIR PROYEK PERUBAHAN
 
Peta Hijau Jakarta (2010)
Peta Hijau Jakarta (2010)Peta Hijau Jakarta (2010)
Peta Hijau Jakarta (2010)
 
Sertifikat Pemakalah dan Prosiding Semnaskat 2019.pdf
Sertifikat Pemakalah dan Prosiding Semnaskat 2019.pdfSertifikat Pemakalah dan Prosiding Semnaskat 2019.pdf
Sertifikat Pemakalah dan Prosiding Semnaskat 2019.pdf
 
I3M for Not Informed
I3M for Not InformedI3M for Not Informed
I3M for Not Informed
 
SOSIALISASI DALAM MELAKUKAN PENGABDIAN MASYARAKAT.pptx
SOSIALISASI DALAM MELAKUKAN PENGABDIAN MASYARAKAT.pptxSOSIALISASI DALAM MELAKUKAN PENGABDIAN MASYARAKAT.pptx
SOSIALISASI DALAM MELAKUKAN PENGABDIAN MASYARAKAT.pptx
 
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...
Laporan. Pelaksanaan Kegiatan Kedeputian Gubernur DKI Jakarta bidang Tata Rua...
 
Proposal seminar teknologi komunikasi kontemporer
Proposal seminar teknologi komunikasi kontemporerProposal seminar teknologi komunikasi kontemporer
Proposal seminar teknologi komunikasi kontemporer
 
Re presentasi yrc 2019
Re presentasi yrc 2019Re presentasi yrc 2019
Re presentasi yrc 2019
 
Materi pelatihan pkm hukum
Materi pelatihan pkm hukumMateri pelatihan pkm hukum
Materi pelatihan pkm hukum
 
Emil Dardak, mengusung Urban Civic Movement
Emil Dardak, mengusung Urban Civic Movement Emil Dardak, mengusung Urban Civic Movement
Emil Dardak, mengusung Urban Civic Movement
 
inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan
inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan
inofasi Desain model gang pemukiman kota ramah anak dan lingkungan
 
Emil dardak, doktor ekonomi pembangunan termuda
Emil dardak, doktor ekonomi pembangunan termudaEmil dardak, doktor ekonomi pembangunan termuda
Emil dardak, doktor ekonomi pembangunan termuda
 
2. Presentasi Projek SMA N 1 Kaarangmojo.pptx
2. Presentasi Projek SMA N 1 Kaarangmojo.pptx2. Presentasi Projek SMA N 1 Kaarangmojo.pptx
2. Presentasi Projek SMA N 1 Kaarangmojo.pptx
 
Hari Peduli Sampah Nasional 2016, HPSN; Aksinya Walhi Jakarta, Laporan
Hari Peduli Sampah Nasional 2016, HPSN; Aksinya Walhi Jakarta, LaporanHari Peduli Sampah Nasional 2016, HPSN; Aksinya Walhi Jakarta, Laporan
Hari Peduli Sampah Nasional 2016, HPSN; Aksinya Walhi Jakarta, Laporan
 
5547e_PEMBERDAYAAN_MASYARAKAT_YADI_SISWADI.pptx
5547e_PEMBERDAYAAN_MASYARAKAT_YADI_SISWADI.pptx5547e_PEMBERDAYAAN_MASYARAKAT_YADI_SISWADI.pptx
5547e_PEMBERDAYAAN_MASYARAKAT_YADI_SISWADI.pptx
 
Pertemuan ke 2.pptx
Pertemuan ke 2.pptxPertemuan ke 2.pptx
Pertemuan ke 2.pptx
 
PPT DESA PARUPUK.pptx
PPT DESA PARUPUK.pptxPPT DESA PARUPUK.pptx
PPT DESA PARUPUK.pptx
 

DAG MEMBERDAYAKAN

  • 1. Januari 2015 BIOPORI PROJECT ‘NABUNG AER – sekarang atau kemarau’ SKEMA KOLABORASI DAG memberdayakan masyarakat lewat desain 1
  • 2. apa itu DAG? (Design as Generator) Bayangkan Desain sebagai sebuah Generator. Bayangkan desain bekerja seperti sebuah generator, membangkitkan energi dan mentransformasi energi yang diciptakannya menjadi terang bukan untuk dirinya tapi untuk yang lain. Visi dan Misi DAG • ”Menjadi ruang berbagi informasi ilmu desain praktis dan aplikatif dengan konsentrasi desain berkelanjutan dengan teknologi sederhana (; low technology) untuk masyarakat Indonesia utamanya bagi kelompok masyarakat yang paling membutuhkan khususnya masyarakat kampung dan atau masyarakat menengah ke bawah di Indonesia dan berharap bermuara pada penyebaran secara viral perubahan ke arah yang lebih baik melalui desain. DAG sendiri akan menjadi ruang paripurna yang bergerak dalam ruang maya hingga ruang faktual yang seluruhnya didedikasikan bagi masalah pemberdayaan masyarakat melalui desain dan arsitektur.” State of the Art DAG Pemberdayaan Masyarakat melalui Desain (berkelanjutan dengan pendekatan partisipatoris) 2
  • 3. 3
  • 4. Activity 1.0 B I O P O R I P R O J E C T Kegiatan (inisisasi) Pembuatan 100 Lubang Biopori dan Kompos Pilot Project Kampung Pondok Pucung, RT-05 RW-02, Tangerang Selatan Musim Penghujan Jan-Feb 2015
  • 5. MUSIM HUJAN – BANJIR AIR BERSIH SELALU JADI MASALAH “Pulau Jawa 65% penduduk, 4% sumber Air Tawar, 35% kekurangan air bersih, 2025 tak ada lagi air bersih” “Kondisi air Jakarta 77% tercemar berat, 18% tercemar sedang, 5% tercemar ringan” “Hanya 25% rumah tangga di Jakarta yang memiliki akses air bersih, PAM hanya dapat melayani 20%, sisanya 80% menggunakan air tanah” “RTH Jakarta hanya 9,79% dan 2,3 m2/org” MUSIM KEMARAU –KEKERINGAN 5 PERMASALAHAN
  • 6. Latar Belakang Kegiatan © ‘nabung aer’ melalui aktivitas membuat 100 lubang biopori ini merupakan awal dari serangkaian kegiatan panjang untuk menyadarkan masyarakat akan pentingnya memanfaatkan air limpahan dari air hujan agar tidak terjadi banjir dan sekaligus membuat cadangan air tanah untuk kelak tetap memiliki air di musim kemarau, sekaligus menjadi solusi pembuangan sampah domestik organik Kegiatan ini diprakarsai dan dilaksanakan oleh DAG dengan mengajak masyarakat secara proaktif bahu membahu menyelesaikan permasalahan banjir dan kekeringan di atas. Diharapkan kegiatan ini dapat menyebar dan dilaksanakan di semua daerah di Indonesia dan menjadi kegiatan yang sifatnya nasional sesuai dengan kampanye Kementrian Lingkungan Hidup (LH) dan Kehutanan. solusinya? BIOPORI “Jakarta membutuhkan 500,000 lubang Biopori” – Menteri LH & Kehutanan, Siti Nurbaya (2015)
  • 7. Maksud: Membuat kegiatan awal (inisiasi) dari rangkaian kegiatan panjang dalam rangka menyadarkan masyarakat akan bahaya banjir, kekeringan dengan memanfaatkan air hujan sekaligus mengumpulkan sampah organik untuk dijadikan pupuk kompos melalui pembuatan lubang biopori Tujuan: Menyebarkan kegiatan pembuatan lubang biopori dan pupuk kompos ke banyak daerah sehingga musim hujan tidak kebanjiran dan musim kemarau tidak kekeringan dengan menabung air pada musim hujan Latar Belakang  Menyadarkan masyarakat tentang bahaya banjir dan kekeringan  Memanfaatkan/menangkap air buangan/limpahan dari air hujan  Mencegah banjir (genangan air) akibat air hujan  Menambah cadangan air diwaktu musim kemarau  Mengumpulkan sampah organik untuk dijadikan kompos
  • 8. KONTEKS RUANG & MASYARAKAT PILOT PROJECT Kampung PONDOK PUCUNG, Tangerang, INDONESIA – Kampung ini adalah kampung asli yang ter-‘sisa’ dan dibatasi oleh mega modern real estate. Kampung ini memiliki fasilitas infrastruktur minim (tak memiliki saluran) dan mengalami masalah kekeringan dan kesulitan air di kemarau. Suasan
  • 9. 9
  • 10. 10
  • 11. 11
  • 12. 12
  • 13. 13
  • 14. 14
  • 15. Ini sumbangsih kami: DESAIN SEBAGAI GENERATOR pemberdayaan masyarakat melalui DESAIN 15 twitter@dagedubrag e: info_dag@dagedubrag.org DAG tim & Jurusan Desain Interior, SoD, UPH - Martin L Katoppo, ST., MT. – saat ini sedang studi Doktor Arsitektur di SAPPK, ITB, Bandung. Dosen tetap Jurusan Desain Interior, SoD, UPH - Phebe Valencia, SE., S.Sn., MA in Future Design. Ketua Jurusan Desain Interior, SoD, UPH - Ruth E Oppusunggu, ST., MT. Arsitek Profesional, DAG Founder, Dosen Jur. Desain Interior, SoD, UPH - Rakyan Tantular, ST., M.Si. Arsitek, Pemerhati Lingkungan, DAG Founder - Ade Maradona, S.Sn. Des.Grafis, Dosen DkV, UPH List of Partner - UNITHREE – Visual Comm. Design Team - Warga Kampung Pondok Pucung RW 02, khususnya RT 05 dan 06, Tangerang Selatan. - School of Design, Universitas Pelita Harapan ( Desain Interior, Desain Produk dan Desain Komunikasi Visual) - Banten Berkebun – Indonesia Berkebun. - +Acumen & IDEO – Design Thinking– Human Cent.Design for social innovation projects workshop. - daun (desain anak untuk negeri) - Yayasan peduli pendidikan kreatif anak bangsa. APRESIASI dan Publikasi DAG : - Best Paper in Int. Conference (ICCI) 2011, ITS - Final Round IAI Awards 2011 - Jakarta Architect 2013, IAI & Asri - Best Int. Seminar 2013 PU&RISH, Kyoto Univ., Japan - Res. Into Design Across Boundaries 2015, Springer - 7 Arsitek Indonesia 2015, Puspa Swara, Trubus - Majalah Smart Design Edisi Maret 2014 ‘Sistem “Pemanen “ Air Hujan – Ide dan Solusi - Majalah IDEA, April 2014 ‘Rumah Eksperimental Rp 200 juta’ – Rumah Mungil - Jakarta Post , 16th April, 2014, Creative couple uses green, affordable ideas for home – Environ. Section. Sejak awal DAG memang bertujuan melayani Masa Depan. Masa depan yang berkelanjutan bagi semua golongan Masyarakat. Mari buka lembaran baru.