SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 11
DIPERSEMBAHKAN OLEH
KELOMPOK III
PENGERTIAN
 Kebersihan adalah keadaan bebas dari kotoran,
termasuk di antaranya, debu, sampah, dan bau.
 Kebersihan adalah salah satu tanda dari keadaan
hygene yang baik. Manusia perlu menjaga kebersihan
lingkungan dan kebersihan diri agar sihat, tidak
berbau, tidak malu, tidak menyebarkan kotoran, atau
menularkan kuman penyakit bagi diri sendiri maupun
orang lain.
RUANG LINGKUP
 Kebersihan mencakup pada 2 hal yaitu:
I. Kebersihan badan ; Kebersihan badan meliputi kebersihan
diri sendiri, seperti mandi, gosok gigi, mencuci tangan,
dan memakai pakaian yang bersih.
II. Kebersihan lingkungan ; Kebersihan lingkungan adalah
kebersihan tempat tinggal, tempat bekerja, dan tempat
awam. Kebersihan tempat tinggal dilakukan dengan cara
mengelap tingkap dan perabot rumah, menyapu dan
mengemop lantai, mencuci peralatan masak dan peralatan
makan, membersihkan bilik mandi dan jamban, serta
membuang sampah.
Pentingnya Menjaga Kebersihan Tubuh
 Menjaga kebersihan tubuh memang adalah sebuah
keharusan. Karena Kitalah si pemilik dari tubuh
yang Kita miliki sehingga tugas Kitalah yang
memegang keharusan dan kewajiban untuk
menjaga kebersihan dari tubuh itu sendiri.
 Menjaga kebersihan tubuh dapat dilakukan dengan
berbagai macam cara. Karena memang tubuh
memiliki begitu banyak bagian dan ke setiap
bagian tersebut memiliki keharusan untuk dijaga
dan dirawat kebersihannya.
 Jika kita tidak menjaga kebersihan dari tubuh itu
sendiri maka akan terjadi hal buruk yang menimpa
diri kita sendiri.
Keuntungan menjaga kebersihan badan
 Menjaga kebersihan tubuh tidaklah sulit, selagi Kita dapat
berdisiplin diri mengatur pola hidup kesehatan yang baik.
 Kita akan mendapat rasa percaya diri yang tinggi
 Badan akan selalu segar dan sehat, walaupun tidak memakai
wewangian, Kita akan merasa nyaman jika berjalan kemana
pun.
 Pendengaran akan selalu jernih, pikiran akan tenang karena
suara yang diterima tidak membuat kita berpikir 2x, dan
pendengaran yang bersih akan memacu otak untuk berpikir
lebih cepat dari biasanya.
 Kita akan terhindar dari penyakit menular
 Tidak mudah diserang penyakit
Kebersihan Lingkungan
 Kebersihan lingkungan adalah kebersihan tempat tinggal,
tempat bekerja, dan berbagai sarana umum lainnya
 Tidak sulit menjaga kebersihan lingkungan ada banyak macam
cara untuk menjaga kebersihan lingkungan misalnya dengan
membuang sampah pada tempatnya, selalu membersihkan
selokan air, memisahkan sampah kering dan sampah basah ,rajin
menyapu halaman rumah, mendaur ulang barang yang tidak
terpakai dll.
 Jika kita tidak menjaga kebersihan lingkungan maka lingkungan
menjadi tidak sehat dan dapat mengganggu kegiatan sehari hari
juga dapat menyebabkan penyakit yang menganggu masyarakat.
 Lingkungan yang bersih menjadikan hidup lebih sehat,udara
terasa sejuk, tempat tinggal menjadi bersih dan terhindar dari
segala penyakit.
Upaya menjaga kebersihan lingkungan
 Lingkungan ialah alam sekitar tempat manusia dan makhluk hidup
lainnya tumbuh dan berkembang . Lingkungan terdiri dari alam sekitar
yang berwujud hidup dan tak hidup.
 Manusia dengan makhluk hidup lainnya memerlukan alam sekitar yang
berwujud tidak hidup, meskipun kehadirannya dapat berubah menjadi
rusak, berkurang, berlebih, atau tidak baik, dan semua itu tergantung
pada ulah makhluk hidup, khususnya manusia sebagai makhluk yang
diciptakan Tuhan lebih sempurna dari makhluk lain.
 Alam sekitar yang tak hidup seperti air, tanah, udara, merupakan
faktor penentu bagi kebersihan hidup manusia dan makhluk hidup
lainnya. Baik buruknya tergantung pada pengolahan manusia.
 Jika manusia dapat memanfaatkannya dengan baik disertai
perhitungan untuk kelestarian alam bagi hidup di masa yang akan
datang, alam sekitar ini akan menjadi baik bahkan lebih baik bagi
kelayakan hidup manusia dan makhluk hidup lainnya.
 Sebaliknya alam akan rusak atau memburuk jika pengolahannya
dilakukan tanpa kesadaran akan kepentingan untuk hidup di masa
depan, khususnya bagi generasi berikutnya.
Manfaat menjaga kebersihan lingkungan
 Terhindar dari penyakit yang disebabkan lingkungan yang tidak sehat.
 Lingkungan menjadi lebih sejuk.
 Bebas dari polusi udara.
 Air menjadi lebih bersih dan aman untuk di minum.
 Lebih tenang dalam menjalankan aktifitas sehari hari.
Tips menjaga kebersihan lingkungan
 Dimulai dari diri sendiri dengan cara memberi contoh kepada masyarakat
bagaimana menjaga kebersihan lingkungan.
 Selalu Libatkan tokoh masyarakat yang berpengaruh untuk memberikan
pengarahan kepada masyarakat akan pentingnya menjaga kebersihan
lingkungan.
 Sertkan para pemuda untuk ikut aktif menjaga kebersihan lingkungan.
 Perbanyak tempat sampah di sekitar lingkungan anda;
 Pekerjakan petugas kebersihan lingkungan dengan memberi imbalan yang
sesuai setiap bulannya.
 Sosialisakan kepada masyarakat untuk terbiasa memilah sampah rumah
tangga menjadi sampah organik dan non organik.
 Pelajari teknologi pembuatan kompos dari sampah organik agar dapat
dimanfaatkan kembali untuk pupuk;
 Kreatif, Dengan membuat souvenir atau kerajinan tangan dengan
memanfaatkan sampah.
 Atur jadwal untuk kegiatan kerja bakti membersihkan lingkungan.
Menjaga kebersihan

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Faktor faktor yang mempengaruhi perilaku
Faktor faktor yang mempengaruhi perilakuFaktor faktor yang mempengaruhi perilaku
Faktor faktor yang mempengaruhi perilakuhanafieminence
 
Pengelolaan sampah yang ramah lingkungan di sekolah
Pengelolaan sampah yang ramah lingkungan di sekolahPengelolaan sampah yang ramah lingkungan di sekolah
Pengelolaan sampah yang ramah lingkungan di sekolahImam Faeruzz
 
Presentasi Kebersihan Diri
Presentasi Kebersihan DiriPresentasi Kebersihan Diri
Presentasi Kebersihan DiriKusuma Wijayanti
 
PPT peran mahasiswa mencegah korupsi
PPT peran mahasiswa mencegah korupsiPPT peran mahasiswa mencegah korupsi
PPT peran mahasiswa mencegah korupsiirfan baihaqi
 
Peraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGAN
Peraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGANPeraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGAN
Peraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGANAdelina Hutauruk
 
Kesehatan lingkungan
Kesehatan lingkunganKesehatan lingkungan
Kesehatan lingkunganShoetiaone
 
CONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMA
CONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMACONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMA
CONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMAFaza Zahrah
 
Jenis-Jenis Sampah
Jenis-Jenis SampahJenis-Jenis Sampah
Jenis-Jenis Sampahdonanurmutia
 
pengolahan limbah plastik
pengolahan limbah plastikpengolahan limbah plastik
pengolahan limbah plastiknaviaekas
 
Laporan tugas mata kuliah sumberdaya alamiah dan lingkungan
Laporan tugas mata kuliah sumberdaya alamiah dan lingkunganLaporan tugas mata kuliah sumberdaya alamiah dan lingkungan
Laporan tugas mata kuliah sumberdaya alamiah dan lingkunganfriska silalahi
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiNuri Andhika Pratama
 

La actualidad más candente (20)

Power Point PHBS
Power Point PHBSPower Point PHBS
Power Point PHBS
 
Faktor faktor yang mempengaruhi perilaku
Faktor faktor yang mempengaruhi perilakuFaktor faktor yang mempengaruhi perilaku
Faktor faktor yang mempengaruhi perilaku
 
Pengelolaan sampah yang ramah lingkungan di sekolah
Pengelolaan sampah yang ramah lingkungan di sekolahPengelolaan sampah yang ramah lingkungan di sekolah
Pengelolaan sampah yang ramah lingkungan di sekolah
 
Makalah kesehatan lingkungan
Makalah kesehatan lingkunganMakalah kesehatan lingkungan
Makalah kesehatan lingkungan
 
Presentasi Kebersihan Diri
Presentasi Kebersihan DiriPresentasi Kebersihan Diri
Presentasi Kebersihan Diri
 
PPT peran mahasiswa mencegah korupsi
PPT peran mahasiswa mencegah korupsiPPT peran mahasiswa mencegah korupsi
PPT peran mahasiswa mencegah korupsi
 
Peraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGAN
Peraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGANPeraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGAN
Peraturan Pemerintah No. 66 tentang KESEHATAN LINGKUNGAN
 
PPT Pengelolaan sampah
PPT Pengelolaan sampahPPT Pengelolaan sampah
PPT Pengelolaan sampah
 
Ppt sidang skripsi
Ppt sidang skripsiPpt sidang skripsi
Ppt sidang skripsi
 
Contoh jurnal
Contoh jurnalContoh jurnal
Contoh jurnal
 
Ppt proposal
Ppt proposalPpt proposal
Ppt proposal
 
Kesehatan lingkungan
Kesehatan lingkunganKesehatan lingkungan
Kesehatan lingkungan
 
Tabel r
Tabel rTabel r
Tabel r
 
CONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMA
CONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMACONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMA
CONTOH JURNAL SKRIPSI GUNADARMA
 
Stop bullying
Stop bullyingStop bullying
Stop bullying
 
Jenis-Jenis Sampah
Jenis-Jenis SampahJenis-Jenis Sampah
Jenis-Jenis Sampah
 
Stop bullying
Stop bullyingStop bullying
Stop bullying
 
pengolahan limbah plastik
pengolahan limbah plastikpengolahan limbah plastik
pengolahan limbah plastik
 
Laporan tugas mata kuliah sumberdaya alamiah dan lingkungan
Laporan tugas mata kuliah sumberdaya alamiah dan lingkunganLaporan tugas mata kuliah sumberdaya alamiah dan lingkungan
Laporan tugas mata kuliah sumberdaya alamiah dan lingkungan
 
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isiKata pengantar, abstrak dan daftar isi
Kata pengantar, abstrak dan daftar isi
 

Destacado

Menjaga pakaian dan kebersihan diri - pendidikan kesihatan
Menjaga pakaian dan kebersihan diri - pendidikan kesihatanMenjaga pakaian dan kebersihan diri - pendidikan kesihatan
Menjaga pakaian dan kebersihan diri - pendidikan kesihatanNani Noraini
 
Personal Hygiene for Kids!
Personal Hygiene for Kids! Personal Hygiene for Kids!
Personal Hygiene for Kids! Keshav Mohta
 
Health and hygiene for class 5
Health and hygiene for class 5Health and hygiene for class 5
Health and hygiene for class 5marhaba_rashid
 
Personal hygiene ppt
Personal hygiene pptPersonal hygiene ppt
Personal hygiene pptps24ctt
 
Health, Hygiene and Cleanliness
Health, Hygiene and CleanlinessHealth, Hygiene and Cleanliness
Health, Hygiene and CleanlinessManisha Keim
 

Destacado (8)

Personal hygiene1
Personal hygiene1Personal hygiene1
Personal hygiene1
 
Menjaga pakaian dan kebersihan diri - pendidikan kesihatan
Menjaga pakaian dan kebersihan diri - pendidikan kesihatanMenjaga pakaian dan kebersihan diri - pendidikan kesihatan
Menjaga pakaian dan kebersihan diri - pendidikan kesihatan
 
Personal Hygiene for Kids!
Personal Hygiene for Kids! Personal Hygiene for Kids!
Personal Hygiene for Kids!
 
Health and hygiene for class 5
Health and hygiene for class 5Health and hygiene for class 5
Health and hygiene for class 5
 
Kebersihan diri
Kebersihan diriKebersihan diri
Kebersihan diri
 
Personal hygiene ppt
Personal hygiene pptPersonal hygiene ppt
Personal hygiene ppt
 
Health, Hygiene and Cleanliness
Health, Hygiene and CleanlinessHealth, Hygiene and Cleanliness
Health, Hygiene and Cleanliness
 
Personal hygiene
Personal hygienePersonal hygiene
Personal hygiene
 

Similar a Menjaga kebersihan

Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiNaylilizza
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiFirda_123
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiela_kholila
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiLia Farda
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiAna_Mazidah
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiMuzahimah
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiimiftarisa
 
Reboisasi dan daur ulang
Reboisasi dan daur ulangReboisasi dan daur ulang
Reboisasi dan daur ulangGriha Pambayun
 
PPT IKES WINDA SITORUS.pptx
PPT IKES WINDA SITORUS.pptxPPT IKES WINDA SITORUS.pptx
PPT IKES WINDA SITORUS.pptxyasernadapdap
 
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - KEBERSIHAN DIRI DAN LINGKUNGAN.ppt
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - KEBERSIHAN DIRI DAN LINGKUNGAN.ppt2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - KEBERSIHAN DIRI DAN LINGKUNGAN.ppt
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - KEBERSIHAN DIRI DAN LINGKUNGAN.pptDediIrwanto10
 
ToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptx
ToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptxToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptx
ToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptxanggapermana80
 
Tema 2 d_subtema_1_(_05_november_2020)
Tema 2 d_subtema_1_(_05_november_2020)Tema 2 d_subtema_1_(_05_november_2020)
Tema 2 d_subtema_1_(_05_november_2020)AlImamIslamicSchool
 

Similar a Menjaga kebersihan (20)

Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
Phbs rumah tangga
Phbs rumah tangga Phbs rumah tangga
Phbs rumah tangga
 
Kebersihan
KebersihanKebersihan
Kebersihan
 
Kebersihan
KebersihanKebersihan
Kebersihan
 
Makalah kesehatan lingkungan
Makalah kesehatan lingkunganMakalah kesehatan lingkungan
Makalah kesehatan lingkungan
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iii
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iii
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iii
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iii
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iii
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iii
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iii
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iii
 
Ipa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iiiIpa kelas 3 bab iii
Ipa kelas 3 bab iii
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Reboisasi dan daur ulang
Reboisasi dan daur ulangReboisasi dan daur ulang
Reboisasi dan daur ulang
 
PPT IKES WINDA SITORUS.pptx
PPT IKES WINDA SITORUS.pptxPPT IKES WINDA SITORUS.pptx
PPT IKES WINDA SITORUS.pptx
 
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - KEBERSIHAN DIRI DAN LINGKUNGAN.ppt
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - KEBERSIHAN DIRI DAN LINGKUNGAN.ppt2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - KEBERSIHAN DIRI DAN LINGKUNGAN.ppt
2. SLIDE PPt DAN ICE BREAKING - KEBERSIHAN DIRI DAN LINGKUNGAN.ppt
 
ToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptx
ToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptxToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptx
ToT School Health Program 2022 Presentation 7 oct.pptx
 
Tema 2 d_subtema_1_(_05_november_2020)
Tema 2 d_subtema_1_(_05_november_2020)Tema 2 d_subtema_1_(_05_november_2020)
Tema 2 d_subtema_1_(_05_november_2020)
 

Más de Eman Syukur

SILABUS PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK SD KELAS IV
SILABUS PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK SD KELAS IVSILABUS PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK SD KELAS IV
SILABUS PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK SD KELAS IVEman Syukur
 
HUKUM SYARIAT ISLAM DAN HUKUM INDONESIA
HUKUM SYARIAT ISLAM DAN HUKUM INDONESIAHUKUM SYARIAT ISLAM DAN HUKUM INDONESIA
HUKUM SYARIAT ISLAM DAN HUKUM INDONESIAEman Syukur
 
PIDATO GENERASI MUDA DAN NARKOBA
PIDATO GENERASI MUDA DAN NARKOBAPIDATO GENERASI MUDA DAN NARKOBA
PIDATO GENERASI MUDA DAN NARKOBAEman Syukur
 
MAKALAH PENDIDIKAN JASMANI TENTANG SENAM LANTAI
MAKALAH PENDIDIKAN JASMANI TENTANG SENAM LANTAIMAKALAH PENDIDIKAN JASMANI TENTANG SENAM LANTAI
MAKALAH PENDIDIKAN JASMANI TENTANG SENAM LANTAIEman Syukur
 
PENDEKATAN WHOLE LANGUAGE DALAM PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
PENDEKATAN WHOLE LANGUAGE DALAM PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIAPENDEKATAN WHOLE LANGUAGE DALAM PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
PENDEKATAN WHOLE LANGUAGE DALAM PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIAEman Syukur
 
Pengertian Wacana dan Alat-alat Wacana
Pengertian Wacana dan Alat-alat Wacana Pengertian Wacana dan Alat-alat Wacana
Pengertian Wacana dan Alat-alat Wacana Eman Syukur
 
KOHESI, KOHERENSI, DAN JENIS WACANA BAHASA INDONESIA
KOHESI, KOHERENSI, DAN JENIS WACANA BAHASA INDONESIAKOHESI, KOHERENSI, DAN JENIS WACANA BAHASA INDONESIA
KOHESI, KOHERENSI, DAN JENIS WACANA BAHASA INDONESIAEman Syukur
 
Hakikat belajar bahasa
Hakikat belajar bahasaHakikat belajar bahasa
Hakikat belajar bahasaEman Syukur
 
Tugas peranan sekretaris
Tugas peranan sekretarisTugas peranan sekretaris
Tugas peranan sekretarisEman Syukur
 
RPP KELAS V SMT 1 TEMA 5 SUBTEMA 1 PERTEMUAN 1
RPP KELAS V SMT 1 TEMA 5 SUBTEMA 1 PERTEMUAN 1RPP KELAS V SMT 1 TEMA 5 SUBTEMA 1 PERTEMUAN 1
RPP KELAS V SMT 1 TEMA 5 SUBTEMA 1 PERTEMUAN 1Eman Syukur
 
Contoh PTK Bab I - V
Contoh PTK Bab I - VContoh PTK Bab I - V
Contoh PTK Bab I - VEman Syukur
 
Contoh rpp kelas ii tema 4
Contoh rpp kelas ii tema 4Contoh rpp kelas ii tema 4
Contoh rpp kelas ii tema 4Eman Syukur
 
Bakteri dan penyakit yang menyerang sistem pernapasan
Bakteri dan penyakit yang menyerang sistem pernapasanBakteri dan penyakit yang menyerang sistem pernapasan
Bakteri dan penyakit yang menyerang sistem pernapasanEman Syukur
 
Pesawat sederhana
Pesawat sederhanaPesawat sederhana
Pesawat sederhanaEman Syukur
 
Isu isu dalam kaitannya dengan kepentingan nasonal
Isu isu dalam kaitannya dengan kepentingan nasonalIsu isu dalam kaitannya dengan kepentingan nasonal
Isu isu dalam kaitannya dengan kepentingan nasonalEman Syukur
 

Más de Eman Syukur (20)

SILABUS PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK SD KELAS IV
SILABUS PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK SD KELAS IVSILABUS PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK SD KELAS IV
SILABUS PENDIDIKAN AGAMA KATOLIK SD KELAS IV
 
HUKUM SYARIAT ISLAM DAN HUKUM INDONESIA
HUKUM SYARIAT ISLAM DAN HUKUM INDONESIAHUKUM SYARIAT ISLAM DAN HUKUM INDONESIA
HUKUM SYARIAT ISLAM DAN HUKUM INDONESIA
 
PIDATO GENERASI MUDA DAN NARKOBA
PIDATO GENERASI MUDA DAN NARKOBAPIDATO GENERASI MUDA DAN NARKOBA
PIDATO GENERASI MUDA DAN NARKOBA
 
MAKALAH PENDIDIKAN JASMANI TENTANG SENAM LANTAI
MAKALAH PENDIDIKAN JASMANI TENTANG SENAM LANTAIMAKALAH PENDIDIKAN JASMANI TENTANG SENAM LANTAI
MAKALAH PENDIDIKAN JASMANI TENTANG SENAM LANTAI
 
PENDEKATAN WHOLE LANGUAGE DALAM PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
PENDEKATAN WHOLE LANGUAGE DALAM PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIAPENDEKATAN WHOLE LANGUAGE DALAM PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
PENDEKATAN WHOLE LANGUAGE DALAM PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
 
Pengertian Wacana dan Alat-alat Wacana
Pengertian Wacana dan Alat-alat Wacana Pengertian Wacana dan Alat-alat Wacana
Pengertian Wacana dan Alat-alat Wacana
 
KOHESI, KOHERENSI, DAN JENIS WACANA BAHASA INDONESIA
KOHESI, KOHERENSI, DAN JENIS WACANA BAHASA INDONESIAKOHESI, KOHERENSI, DAN JENIS WACANA BAHASA INDONESIA
KOHESI, KOHERENSI, DAN JENIS WACANA BAHASA INDONESIA
 
Hakikat belajar bahasa
Hakikat belajar bahasaHakikat belajar bahasa
Hakikat belajar bahasa
 
Makalah ekonomi
Makalah ekonomiMakalah ekonomi
Makalah ekonomi
 
Tugas peranan sekretaris
Tugas peranan sekretarisTugas peranan sekretaris
Tugas peranan sekretaris
 
RPP KELAS V SMT 1 TEMA 5 SUBTEMA 1 PERTEMUAN 1
RPP KELAS V SMT 1 TEMA 5 SUBTEMA 1 PERTEMUAN 1RPP KELAS V SMT 1 TEMA 5 SUBTEMA 1 PERTEMUAN 1
RPP KELAS V SMT 1 TEMA 5 SUBTEMA 1 PERTEMUAN 1
 
Contoh PTK Bab I - V
Contoh PTK Bab I - VContoh PTK Bab I - V
Contoh PTK Bab I - V
 
Contoh rpp kelas ii tema 4
Contoh rpp kelas ii tema 4Contoh rpp kelas ii tema 4
Contoh rpp kelas ii tema 4
 
Laporan pkm
Laporan pkmLaporan pkm
Laporan pkm
 
Bakteri dan penyakit yang menyerang sistem pernapasan
Bakteri dan penyakit yang menyerang sistem pernapasanBakteri dan penyakit yang menyerang sistem pernapasan
Bakteri dan penyakit yang menyerang sistem pernapasan
 
Kabel sepaksi
Kabel sepaksiKabel sepaksi
Kabel sepaksi
 
Peran orang tua
Peran orang tuaPeran orang tua
Peran orang tua
 
Pesawat sederhana
Pesawat sederhanaPesawat sederhana
Pesawat sederhana
 
Hakikat Menulis
Hakikat MenulisHakikat Menulis
Hakikat Menulis
 
Isu isu dalam kaitannya dengan kepentingan nasonal
Isu isu dalam kaitannya dengan kepentingan nasonalIsu isu dalam kaitannya dengan kepentingan nasonal
Isu isu dalam kaitannya dengan kepentingan nasonal
 

Último

PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfsdn3jatiblora
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptAgusRahmat39
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...MetalinaSimanjuntak1
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiaNILAMSARI269850
 

Último (20)

PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.pptppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
ppt-akhlak-tercela-foya-foya-riya-sumah-takabur-hasad asli.ppt
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
 

Menjaga kebersihan

  • 1.
  • 3. PENGERTIAN  Kebersihan adalah keadaan bebas dari kotoran, termasuk di antaranya, debu, sampah, dan bau.  Kebersihan adalah salah satu tanda dari keadaan hygene yang baik. Manusia perlu menjaga kebersihan lingkungan dan kebersihan diri agar sihat, tidak berbau, tidak malu, tidak menyebarkan kotoran, atau menularkan kuman penyakit bagi diri sendiri maupun orang lain.
  • 4. RUANG LINGKUP  Kebersihan mencakup pada 2 hal yaitu: I. Kebersihan badan ; Kebersihan badan meliputi kebersihan diri sendiri, seperti mandi, gosok gigi, mencuci tangan, dan memakai pakaian yang bersih. II. Kebersihan lingkungan ; Kebersihan lingkungan adalah kebersihan tempat tinggal, tempat bekerja, dan tempat awam. Kebersihan tempat tinggal dilakukan dengan cara mengelap tingkap dan perabot rumah, menyapu dan mengemop lantai, mencuci peralatan masak dan peralatan makan, membersihkan bilik mandi dan jamban, serta membuang sampah.
  • 5. Pentingnya Menjaga Kebersihan Tubuh  Menjaga kebersihan tubuh memang adalah sebuah keharusan. Karena Kitalah si pemilik dari tubuh yang Kita miliki sehingga tugas Kitalah yang memegang keharusan dan kewajiban untuk menjaga kebersihan dari tubuh itu sendiri.  Menjaga kebersihan tubuh dapat dilakukan dengan berbagai macam cara. Karena memang tubuh memiliki begitu banyak bagian dan ke setiap bagian tersebut memiliki keharusan untuk dijaga dan dirawat kebersihannya.  Jika kita tidak menjaga kebersihan dari tubuh itu sendiri maka akan terjadi hal buruk yang menimpa diri kita sendiri.
  • 6. Keuntungan menjaga kebersihan badan  Menjaga kebersihan tubuh tidaklah sulit, selagi Kita dapat berdisiplin diri mengatur pola hidup kesehatan yang baik.  Kita akan mendapat rasa percaya diri yang tinggi  Badan akan selalu segar dan sehat, walaupun tidak memakai wewangian, Kita akan merasa nyaman jika berjalan kemana pun.  Pendengaran akan selalu jernih, pikiran akan tenang karena suara yang diterima tidak membuat kita berpikir 2x, dan pendengaran yang bersih akan memacu otak untuk berpikir lebih cepat dari biasanya.  Kita akan terhindar dari penyakit menular  Tidak mudah diserang penyakit
  • 7. Kebersihan Lingkungan  Kebersihan lingkungan adalah kebersihan tempat tinggal, tempat bekerja, dan berbagai sarana umum lainnya  Tidak sulit menjaga kebersihan lingkungan ada banyak macam cara untuk menjaga kebersihan lingkungan misalnya dengan membuang sampah pada tempatnya, selalu membersihkan selokan air, memisahkan sampah kering dan sampah basah ,rajin menyapu halaman rumah, mendaur ulang barang yang tidak terpakai dll.  Jika kita tidak menjaga kebersihan lingkungan maka lingkungan menjadi tidak sehat dan dapat mengganggu kegiatan sehari hari juga dapat menyebabkan penyakit yang menganggu masyarakat.  Lingkungan yang bersih menjadikan hidup lebih sehat,udara terasa sejuk, tempat tinggal menjadi bersih dan terhindar dari segala penyakit.
  • 8. Upaya menjaga kebersihan lingkungan  Lingkungan ialah alam sekitar tempat manusia dan makhluk hidup lainnya tumbuh dan berkembang . Lingkungan terdiri dari alam sekitar yang berwujud hidup dan tak hidup.  Manusia dengan makhluk hidup lainnya memerlukan alam sekitar yang berwujud tidak hidup, meskipun kehadirannya dapat berubah menjadi rusak, berkurang, berlebih, atau tidak baik, dan semua itu tergantung pada ulah makhluk hidup, khususnya manusia sebagai makhluk yang diciptakan Tuhan lebih sempurna dari makhluk lain.  Alam sekitar yang tak hidup seperti air, tanah, udara, merupakan faktor penentu bagi kebersihan hidup manusia dan makhluk hidup lainnya. Baik buruknya tergantung pada pengolahan manusia.  Jika manusia dapat memanfaatkannya dengan baik disertai perhitungan untuk kelestarian alam bagi hidup di masa yang akan datang, alam sekitar ini akan menjadi baik bahkan lebih baik bagi kelayakan hidup manusia dan makhluk hidup lainnya.  Sebaliknya alam akan rusak atau memburuk jika pengolahannya dilakukan tanpa kesadaran akan kepentingan untuk hidup di masa depan, khususnya bagi generasi berikutnya.
  • 9. Manfaat menjaga kebersihan lingkungan  Terhindar dari penyakit yang disebabkan lingkungan yang tidak sehat.  Lingkungan menjadi lebih sejuk.  Bebas dari polusi udara.  Air menjadi lebih bersih dan aman untuk di minum.  Lebih tenang dalam menjalankan aktifitas sehari hari.
  • 10. Tips menjaga kebersihan lingkungan  Dimulai dari diri sendiri dengan cara memberi contoh kepada masyarakat bagaimana menjaga kebersihan lingkungan.  Selalu Libatkan tokoh masyarakat yang berpengaruh untuk memberikan pengarahan kepada masyarakat akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan.  Sertkan para pemuda untuk ikut aktif menjaga kebersihan lingkungan.  Perbanyak tempat sampah di sekitar lingkungan anda;  Pekerjakan petugas kebersihan lingkungan dengan memberi imbalan yang sesuai setiap bulannya.  Sosialisakan kepada masyarakat untuk terbiasa memilah sampah rumah tangga menjadi sampah organik dan non organik.  Pelajari teknologi pembuatan kompos dari sampah organik agar dapat dimanfaatkan kembali untuk pupuk;  Kreatif, Dengan membuat souvenir atau kerajinan tangan dengan memanfaatkan sampah.  Atur jadwal untuk kegiatan kerja bakti membersihkan lingkungan.