SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 1
Jelaskan upaya yang harus dilakukan perusahaan agar proses adaptasi terhadap
perubahan dapat berhasil dengan efektif, berdasarkan:
a. Kondisi esensial yang harus dipenuhi perusahaan dalam menyikapi perubahan.
b. Rencana kerja dan strategi yang harus dilakukan.
Gunakan konsep Pengembangan Organisasi!
a. Dalam mengelola perubahan, organisasi harus memfokuskan diri untuk
meningkatkan kemampuannya dalam memanfaatkan tantangan dan peluang yang
muncul. Artinya, organisasi membutuhkan perubahan perilaku manusia dan perubahan
proses untuk berhasil. Disinilah organisasi membutuhkan peran manajemen perubahan,
khususnya mengelola akibat-akibat yang dimungkinkan terjadi ketika perubahan
berlangsung.
Ada dua hal yang bisa mendorong perubahan di organisasi, yaitu karena faktor internal
dan faktor eksternal. Perubahan internal atau yang berasal dari dalam organisasi,
biasanya disebabkan oleh:
Perubahan perangkat keras organisasi (hard system tools) yang biasa disebut dengan
struktural meliputi perubahan srategi, struktur organisasi dan sistem, serta
Perubahan perangkat lunak organisasi (soft system tools) atau perubahan kultural yang
meliputi perubahan perilaku manusia dalam organisasi, kebijakan sumber daya
manusia dan budaya organisasi.
b. Perubahan organisasi merupakan peristiwa ketika perusahaan atau bisnis mengubah
komponen utama organisasi. Sebut saja seperti memperluas divisi, menambah
karyawan, budaya kerja, mengadaptasi teknologi terkini untuk beroperasi, dan masih
banyak lagi.
Perubahan organisasi erat kaitannya dengan persaingan. Ini terlihat dari bentuk-bentuk
perubahan organisasi yang bisa kita temukan, dikategorikan ke dalam perubahan
internal dan perubahan eksternal.
Perubahan internal mencakup perubahan visi, misi, strategi, struktur organisasi, sistem,
prosedur, dll. Sedangkan perubahan eksternal dapat berbentuk perubahan target pasar,
branding/image, kondisi geografis, dll.
Tantangan utama dalam perubahan organisasi adalah mengurangi potensi gesekan
serta penolakan terhadap perubahan, dengan memastikan semua karyawan
memahami alasan perubahan untuk meningkatkan kinerja perusahaan.
Namun hal tersebut dapat dihindari atau diminimalisir. Caranya dengan mempersiapkan
langkah sebaik mungkin.

Más contenido relacionado

Similar a 4.docx

Presentasi perubahan organisasi pak irawan n prof.jarwo
Presentasi perubahan organisasi pak irawan n prof.jarwoPresentasi perubahan organisasi pak irawan n prof.jarwo
Presentasi perubahan organisasi pak irawan n prof.jarwo
Nofita Astanu
 
MANAJEMEN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI - Copy.pptx
MANAJEMEN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI - Copy.pptxMANAJEMEN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI - Copy.pptx
MANAJEMEN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI - Copy.pptx
AliHasan950219
 
Membuat perencanaan perubahan
Membuat perencanaan perubahanMembuat perencanaan perubahan
Membuat perencanaan perubahan
zailuphanthy
 
Mengelola perubahan organisasi dan inovasi
Mengelola perubahan organisasi dan inovasiMengelola perubahan organisasi dan inovasi
Mengelola perubahan organisasi dan inovasi
Firza Irma
 
PSIKOLOGI ORGANISASI : TRANSFORMASI DALAM ORGANISASI
PSIKOLOGI ORGANISASI : TRANSFORMASI DALAM ORGANISASIPSIKOLOGI ORGANISASI : TRANSFORMASI DALAM ORGANISASI
PSIKOLOGI ORGANISASI : TRANSFORMASI DALAM ORGANISASI
Aina Faatihah
 

Similar a 4.docx (20)

TUGAS 6
TUGAS 6TUGAS 6
TUGAS 6
 
Perubahan dan Pengembangan Organisasi
Perubahan dan Pengembangan OrganisasiPerubahan dan Pengembangan Organisasi
Perubahan dan Pengembangan Organisasi
 
Kelompok 2
Kelompok 2Kelompok 2
Kelompok 2
 
15624 15622-1-pb
15624 15622-1-pb15624 15622-1-pb
15624 15622-1-pb
 
15624 15622-1-pb
15624 15622-1-pb15624 15622-1-pb
15624 15622-1-pb
 
Manajemen perubahan- University
Manajemen perubahan- UniversityManajemen perubahan- University
Manajemen perubahan- University
 
10.docx
10.docx10.docx
10.docx
 
Manajemen Inovatif.pptx
Manajemen Inovatif.pptxManajemen Inovatif.pptx
Manajemen Inovatif.pptx
 
BMP EKMA4565 Manajemen Perubahan
BMP EKMA4565 Manajemen PerubahanBMP EKMA4565 Manajemen Perubahan
BMP EKMA4565 Manajemen Perubahan
 
Presentasi perubahan organisasi pak irawan n prof.jarwo
Presentasi perubahan organisasi pak irawan n prof.jarwoPresentasi perubahan organisasi pak irawan n prof.jarwo
Presentasi perubahan organisasi pak irawan n prof.jarwo
 
MANAJEMEN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI - Copy.pptx
MANAJEMEN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI - Copy.pptxMANAJEMEN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI - Copy.pptx
MANAJEMEN PERUBAHAN DALAM ORGANISASI - Copy.pptx
 
Tugas 11&12
Tugas 11&12Tugas 11&12
Tugas 11&12
 
Tugas 11&12
Tugas 11&12Tugas 11&12
Tugas 11&12
 
Membuat perencanaan perubahan
Membuat perencanaan perubahanMembuat perencanaan perubahan
Membuat perencanaan perubahan
 
Mengelola perubahan organisasi dan inovasi
Mengelola perubahan organisasi dan inovasiMengelola perubahan organisasi dan inovasi
Mengelola perubahan organisasi dan inovasi
 
10.Bab_10-MENGELOLA_PERUBAHAN_ORGANISASI (1).ppt
10.Bab_10-MENGELOLA_PERUBAHAN_ORGANISASI (1).ppt10.Bab_10-MENGELOLA_PERUBAHAN_ORGANISASI (1).ppt
10.Bab_10-MENGELOLA_PERUBAHAN_ORGANISASI (1).ppt
 
PSIKOLOGI ORGANISASI : TRANSFORMASI DALAM ORGANISASI
PSIKOLOGI ORGANISASI : TRANSFORMASI DALAM ORGANISASIPSIKOLOGI ORGANISASI : TRANSFORMASI DALAM ORGANISASI
PSIKOLOGI ORGANISASI : TRANSFORMASI DALAM ORGANISASI
 
Perubahan dan pengembangan organisasi1
Perubahan dan pengembangan organisasi1Perubahan dan pengembangan organisasi1
Perubahan dan pengembangan organisasi1
 
Organisasi-kewirausahaan
Organisasi-kewirausahaanOrganisasi-kewirausahaan
Organisasi-kewirausahaan
 
Manajemen perubahan
Manajemen perubahanManajemen perubahan
Manajemen perubahan
 

Más de PrasetyoSealehan (15)

1.docx
1.docx1.docx
1.docx
 
2.docx
2.docx2.docx
2.docx
 
7.docx
7.docx7.docx
7.docx
 
9.docx
9.docx9.docx
9.docx
 
5.docx
5.docx5.docx
5.docx
 
6.docx
6.docx6.docx
6.docx
 
3.docx
3.docx3.docx
3.docx
 
8.docx
8.docx8.docx
8.docx
 
5.docx
5.docx5.docx
5.docx
 
6.docx
6.docx6.docx
6.docx
 
1.docx
1.docx1.docx
1.docx
 
7.docx
7.docx7.docx
7.docx
 
4.docx
4.docx4.docx
4.docx
 
3.docx
3.docx3.docx
3.docx
 
2.docx
2.docx2.docx
2.docx
 

Último

BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
JuliBriana2
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
NurindahSetyawati1
 

Último (20)

Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 

4.docx

  • 1. Jelaskan upaya yang harus dilakukan perusahaan agar proses adaptasi terhadap perubahan dapat berhasil dengan efektif, berdasarkan: a. Kondisi esensial yang harus dipenuhi perusahaan dalam menyikapi perubahan. b. Rencana kerja dan strategi yang harus dilakukan. Gunakan konsep Pengembangan Organisasi! a. Dalam mengelola perubahan, organisasi harus memfokuskan diri untuk meningkatkan kemampuannya dalam memanfaatkan tantangan dan peluang yang muncul. Artinya, organisasi membutuhkan perubahan perilaku manusia dan perubahan proses untuk berhasil. Disinilah organisasi membutuhkan peran manajemen perubahan, khususnya mengelola akibat-akibat yang dimungkinkan terjadi ketika perubahan berlangsung. Ada dua hal yang bisa mendorong perubahan di organisasi, yaitu karena faktor internal dan faktor eksternal. Perubahan internal atau yang berasal dari dalam organisasi, biasanya disebabkan oleh: Perubahan perangkat keras organisasi (hard system tools) yang biasa disebut dengan struktural meliputi perubahan srategi, struktur organisasi dan sistem, serta Perubahan perangkat lunak organisasi (soft system tools) atau perubahan kultural yang meliputi perubahan perilaku manusia dalam organisasi, kebijakan sumber daya manusia dan budaya organisasi. b. Perubahan organisasi merupakan peristiwa ketika perusahaan atau bisnis mengubah komponen utama organisasi. Sebut saja seperti memperluas divisi, menambah karyawan, budaya kerja, mengadaptasi teknologi terkini untuk beroperasi, dan masih banyak lagi. Perubahan organisasi erat kaitannya dengan persaingan. Ini terlihat dari bentuk-bentuk perubahan organisasi yang bisa kita temukan, dikategorikan ke dalam perubahan internal dan perubahan eksternal. Perubahan internal mencakup perubahan visi, misi, strategi, struktur organisasi, sistem, prosedur, dll. Sedangkan perubahan eksternal dapat berbentuk perubahan target pasar, branding/image, kondisi geografis, dll. Tantangan utama dalam perubahan organisasi adalah mengurangi potensi gesekan serta penolakan terhadap perubahan, dengan memastikan semua karyawan memahami alasan perubahan untuk meningkatkan kinerja perusahaan. Namun hal tersebut dapat dihindari atau diminimalisir. Caranya dengan mempersiapkan langkah sebaik mungkin.