SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 16
REAKSI-REAKSI RADIKAL
BEBAS
Apa Itu Reaksi
Radikal bebas?
• Radikal bebas merujuk ke atom atau gugus atom apa
saja yang memiliki satu atau lebih elektron tak
berpasangan
• Reaksi radikal bebas adalah reaksi rantai yang terdiri
dari inisasi, propagasi dan terminasi
• Contoh reaksi Radikal Bebas : Klorinasi Metana

CH4 + Cl2

CH3Cl + CH2Cl2 + CHCL3 + CCL4+ HCL
Reaksi-Reaksi Radikal
Bebas
HALOGENASI
ALKANA

PIROLISIS

AUTO-OKSIDASI
Halogenasi Alkana
• Reaksi dari alkana dengan unsur-unsur halogen disebut
reaksi Halogenasi. Reaksi ini akan menghasilkan senyawa
alkil halida, dimana atom hidrogen dari alkana akan
disubstitusi oleh halogen sehingga reaksi ini bisa disebut
reaksi substitusi.

R–H + X2

—

R–X + HX

Turunnya reaktivitas selaku
bahan radikal bebas

Reaktivitas: F2 > Cl2 > Br2 > I2
Terlalu
reaktif

Umum
digunakan

tidak reaktif
(endotermik)
STEREOKIMIA HALOGENASI RADIKAL BEBAS
• Suatu radikal bebas mempunyai geometri planar, karena mempunyai
orbital hibrid sp2, dan elektron tak berpasangan terletak pada orbital p.
sp2
H

C

H

satu elektron terdapat dalam orbital p

H

CH3

• Jika hidrogen diambil dari suatu karbon kiral dalam reaksi radikal
bebas, dapat terjadi rasemisasi.
Cl
Cl

C
H3C
CH 3CH 2

(R)

H
Cl
C
H3C
CH 3CH 2

CH 2Cl

-HCl
CH 2Cl

H3C

C

CH 2Cl

CH 3CH 2

H3C
CH 3CH 2

(S)
Cl

CH 2Cl
C
Cl

(S)
Halogenasi Radikal Bebas Selektif :
Brom Vs Klor

Tampak bahwa brom menghasilkan 98% 2-bromopropana, lebih selektif dari pada klor
dalam hal merebut hidrogen sekunder. Selektivitas brom ini di sebabkan oleh karena brom
tidak sereaktif klor dalam halogenasi radikal bebas.
Halogenasi Benzilik
X2 di ganti dengan Cl
atau Br

Halogenasi Alilik

Alkena dapat di halogenasi langsung dalam posisi alilik namun haruslah di gunakan
temperatur yang sangat tinggi dan konsentrasi halogen yang rendah untuk mencegah
reaksi pada ikatan rangkap. Reagensia yang lebih spesifik dari Br2 untuk halogenasi alilik
dan benzilik adalah N-bromosuksinimida (NBS). Reaksi NBS dapat di awali oleh cahaya
atau oleh sesuatu sumber radikal bebas seperti peroksida (ROOR)
Pirolisis

• Pirolisis adalah penguraian termal suatu senyawa organik
tanpa kehadiran oksigen
• Di sebut juga sebagai cracking
• Contoh : Reaksi Pirolisis dari pentana

• Proses pirolisa juga dipergunakan untuk memperbaiki
struktur bahan bakar minyak, yaitu, berfungsi untuk
menaikkan bilangan oktannya dan mendapatkan senyawa
alkena yang dipergunakan sebagai pembuatan plastik.
Cracking biasanya dilakukan pada tekanan tinggi dengan
penambahan suatu katalis (tanah liat aluminium silikat).
Auto Oksidasi
• Auto Oksidasi adalah suatu oksidasi secara
radikal bebas oleh Oksigen.
• Rumus umum :

• Karena biasanya menghasilkan
campuran produk,
Campuran
produk
reaksi auto-oksidasi jarang di gunakan
sebagai teknik untuk mensintesis senyawa organik.
Inisiator dan Inhibitor Reaksi Radikal
Bebas
• Inisiator Radikal-Bebas : zat yang
menyebabkan pembentukan radikal-bebas
Contoh : Cahaya dan Peroksida (Mengandung
ikatan -O-O- yang mudah putus)

• Inhibitor Reaksi Radikal Bebas : zat yang
menghambat suatu reaksi radikal bebas
Contoh : Fenol
Senyawa Organologam
• Senyawa di mana terdapat karbon yang terikat langsung ke
suatu atom logam atau metaloid-metaloid tertentu
• Contoh senyawa organologam :
CH3CH2CH2CH2Li
(n-butilium)
(CH3)4Si
(tetra metilsilana)
• Senyawa organologam di beri nama menurut salah satu cara :
– Di beri nama sebagai alkil logam (satu kata)
contoh : (CH3CH2)4Pb
(tetratimbal)
CH3MgBr
(metilmagnesium bromida)
– Senyawa silikon dan beberapa metaloid lain di beri nama
sebagai turunan (derivat) hidrida
contoh : SiH4
(silana)
( CH3)2SiH2
(dimetilsilana)
Organomagnesium Halida : Reagensia
Grignard (RMgX)
• Salah satu reagensia yang paling bermanfaat
dalam sintesis organik

RUMUS UMUM
REAGENSIA GRIGNARD

• Organomagnesium halida tidak stabil kecuali bila senyawa ini
di solvasi. Pelarut yang lazim untuk reagensia grignard ialah
dietil eter (CH3CH2OCH2CH3), yang tidak reaktif terhadap
reagensia ini tetapi dapat menyumbangkan pasangan elektron
menyendirinya pada orbital kosong dari Mg
Senyawa Organologam Lain
• Reagensia Litium, senyawa organologam tipe
lain yang di buat dengan mereaksikan logam
litium dengan suatu alkil halida dalam suatu
hidrokarbon atau eter sebagai pelarut

• Contoh :
t-butil bromida

t-butilitium
Senyawa Organologam Lain
• Reagensia Litium dialkilkuprum, juga di namai
kurat (cuprates) di sintesis dari suatu alkillitium dan
tembaga (I) halida, seperti CuI

• Reagensia ini berguna dalam mensintesis alkana tak
simetris dari tipe R-R’, dengan R berasal dari kuprat itu
dan R’ dari suatu senyawa organohalogen. Gugus R’
dalam halida itu dapat berupa gugus alkil primer atau
sekunder atau dapat juga gugus finil atau gugus aril
Reaksi Senyawa Organologan dengan
Hidrogen Asam
• Reagensia grignard dan reagensia litium bereaksi
cepat dengan senyawa yang mempunyai hidrogen
asam, dengan menghasilkan hidrokarbon dan garam
logam

Reaksi reagensia grignard dengan hidrogen asam

Reaksi reagensia litium dengan hidrogen asam
Reaksi reaksi radikal bebas

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Nukleofilik dan elektrofilik_by:echang
Nukleofilik dan elektrofilik_by:echangNukleofilik dan elektrofilik_by:echang
Nukleofilik dan elektrofilik_by:echangreza_kaligis
 
Asam karboksilat dan turunannya
Asam karboksilat dan turunannyaAsam karboksilat dan turunannya
Asam karboksilat dan turunannyaIndra Yudhipratama
 
Kiralitas Molekul - Kimia Farmasi 1
Kiralitas Molekul - Kimia Farmasi 1Kiralitas Molekul - Kimia Farmasi 1
Kiralitas Molekul - Kimia Farmasi 1Bayu Mario
 
Adisi Elektrofilik
Adisi ElektrofilikAdisi Elektrofilik
Adisi Elektrofilikelfisusanti
 
Analisis Kation Golongan I, II, III, IV dan V
Analisis Kation Golongan I, II, III, IV dan VAnalisis Kation Golongan I, II, III, IV dan V
Analisis Kation Golongan I, II, III, IV dan VUniversitas Negeri Medan
 
Analisis kualitatif
Analisis kualitatifAnalisis kualitatif
Analisis kualitatifZamZam Pbj
 
Uji Ketidakjenuhan Lemak
Uji Ketidakjenuhan LemakUji Ketidakjenuhan Lemak
Uji Ketidakjenuhan LemakErnalia Rosita
 
236547384 pemisahan-kation-golongan-i
236547384 pemisahan-kation-golongan-i236547384 pemisahan-kation-golongan-i
236547384 pemisahan-kation-golongan-iNurwidayanti1212
 
Ikatan pi dan ikatan sigma
Ikatan pi dan ikatan sigmaIkatan pi dan ikatan sigma
Ikatan pi dan ikatan sigmalinda listia
 
Penyerangan Nukleofilik pada senyawa organik
Penyerangan Nukleofilik pada senyawa organikPenyerangan Nukleofilik pada senyawa organik
Penyerangan Nukleofilik pada senyawa organikIrma Rahmawati
 
laporan praktikum penentuan gugus fungsi
laporan praktikum penentuan gugus fungsilaporan praktikum penentuan gugus fungsi
laporan praktikum penentuan gugus fungsiWd-Amalia Wd-Amalia
 
Praktikum organik aldehid keton
Praktikum organik aldehid ketonPraktikum organik aldehid keton
Praktikum organik aldehid ketonDwi Atika Atika
 
Turunan asam-karboksilat-ppt
Turunan asam-karboksilat-pptTurunan asam-karboksilat-ppt
Turunan asam-karboksilat-ppttharathamrin
 
Aplikasi titrasi argentometri
Aplikasi titrasi argentometriAplikasi titrasi argentometri
Aplikasi titrasi argentometriKustian Permana
 
Analisis kualitatif zat anorganik
Analisis kualitatif zat anorganikAnalisis kualitatif zat anorganik
Analisis kualitatif zat anorganikAfifah Sjahbandi
 
Senyawa Heterosiklik
Senyawa HeterosiklikSenyawa Heterosiklik
Senyawa HeterosiklikIndra Lasmana
 

La actualidad más candente (20)

Nukleofilik dan elektrofilik_by:echang
Nukleofilik dan elektrofilik_by:echangNukleofilik dan elektrofilik_by:echang
Nukleofilik dan elektrofilik_by:echang
 
Asam karboksilat dan turunannya
Asam karboksilat dan turunannyaAsam karboksilat dan turunannya
Asam karboksilat dan turunannya
 
Spektroskopi NMR
Spektroskopi NMRSpektroskopi NMR
Spektroskopi NMR
 
Kiralitas Molekul - Kimia Farmasi 1
Kiralitas Molekul - Kimia Farmasi 1Kiralitas Molekul - Kimia Farmasi 1
Kiralitas Molekul - Kimia Farmasi 1
 
Kestabilan ion kompleks
Kestabilan ion kompleksKestabilan ion kompleks
Kestabilan ion kompleks
 
Adisi Elektrofilik
Adisi ElektrofilikAdisi Elektrofilik
Adisi Elektrofilik
 
Analisis Kation Golongan I, II, III, IV dan V
Analisis Kation Golongan I, II, III, IV dan VAnalisis Kation Golongan I, II, III, IV dan V
Analisis Kation Golongan I, II, III, IV dan V
 
Analisis kualitatif
Analisis kualitatifAnalisis kualitatif
Analisis kualitatif
 
Uji Ketidakjenuhan Lemak
Uji Ketidakjenuhan LemakUji Ketidakjenuhan Lemak
Uji Ketidakjenuhan Lemak
 
236547384 pemisahan-kation-golongan-i
236547384 pemisahan-kation-golongan-i236547384 pemisahan-kation-golongan-i
236547384 pemisahan-kation-golongan-i
 
Ikatan pi dan ikatan sigma
Ikatan pi dan ikatan sigmaIkatan pi dan ikatan sigma
Ikatan pi dan ikatan sigma
 
Penyerangan Nukleofilik pada senyawa organik
Penyerangan Nukleofilik pada senyawa organikPenyerangan Nukleofilik pada senyawa organik
Penyerangan Nukleofilik pada senyawa organik
 
laporan praktikum penentuan gugus fungsi
laporan praktikum penentuan gugus fungsilaporan praktikum penentuan gugus fungsi
laporan praktikum penentuan gugus fungsi
 
Reaksi eliminasi
Reaksi eliminasiReaksi eliminasi
Reaksi eliminasi
 
Praktikum organik aldehid keton
Praktikum organik aldehid ketonPraktikum organik aldehid keton
Praktikum organik aldehid keton
 
Tabulasi kation
Tabulasi kationTabulasi kation
Tabulasi kation
 
Turunan asam-karboksilat-ppt
Turunan asam-karboksilat-pptTurunan asam-karboksilat-ppt
Turunan asam-karboksilat-ppt
 
Aplikasi titrasi argentometri
Aplikasi titrasi argentometriAplikasi titrasi argentometri
Aplikasi titrasi argentometri
 
Analisis kualitatif zat anorganik
Analisis kualitatif zat anorganikAnalisis kualitatif zat anorganik
Analisis kualitatif zat anorganik
 
Senyawa Heterosiklik
Senyawa HeterosiklikSenyawa Heterosiklik
Senyawa Heterosiklik
 

Similar a Reaksi reaksi radikal bebas

Alkil Halida
Alkil HalidaAlkil Halida
Alkil HalidaFara Dila
 
reaksi-reaksi-kimia-organik.ppt
reaksi-reaksi-kimia-organik.pptreaksi-reaksi-kimia-organik.ppt
reaksi-reaksi-kimia-organik.pptAdmajaConsultan
 
rpp paulus runde mangelo
rpp paulus runde mangelorpp paulus runde mangelo
rpp paulus runde mangelorundemangelo
 
Ppt analisis senyawa (alkana, sikloalkana, alkena, alkuna, alkohol, dan eter)
Ppt analisis senyawa (alkana, sikloalkana, alkena, alkuna, alkohol, dan eter)Ppt analisis senyawa (alkana, sikloalkana, alkena, alkuna, alkohol, dan eter)
Ppt analisis senyawa (alkana, sikloalkana, alkena, alkuna, alkohol, dan eter)Avivah Nasution
 
kriesna_bab_i___alkana_2.pdf
kriesna_bab_i___alkana_2.pdfkriesna_bab_i___alkana_2.pdf
kriesna_bab_i___alkana_2.pdfisnaaarh
 
Reaksi hidrokarbon
Reaksi hidrokarbonReaksi hidrokarbon
Reaksi hidrokarbonSung Eun Rim
 
kimia gas mulia dan halogen kelomopok 3
kimia gas mulia dan halogen kelomopok 3kimia gas mulia dan halogen kelomopok 3
kimia gas mulia dan halogen kelomopok 3Dodiyansyah
 
Kimia Organik (Aldehid dan keton)
Kimia Organik (Aldehid dan keton)Kimia Organik (Aldehid dan keton)
Kimia Organik (Aldehid dan keton)nailaamaliaa
 
Kdiimeeting7tep thp-141225053416-conversion-gate02
Kdiimeeting7tep thp-141225053416-conversion-gate02Kdiimeeting7tep thp-141225053416-conversion-gate02
Kdiimeeting7tep thp-141225053416-conversion-gate02Muhammad Luthfan
 
Kelas 12 kimia gas mulia dan hologen kelompok 6
Kelas 12   kimia gas mulia dan hologen kelompok 6Kelas 12   kimia gas mulia dan hologen kelompok 6
Kelas 12 kimia gas mulia dan hologen kelompok 6bellakrismawati
 

Similar a Reaksi reaksi radikal bebas (20)

Alkil Halida
Alkil HalidaAlkil Halida
Alkil Halida
 
reaksi-reaksi-kimia-organik.ppt
reaksi-reaksi-kimia-organik.pptreaksi-reaksi-kimia-organik.ppt
reaksi-reaksi-kimia-organik.ppt
 
rpp paulus runde mangelo
rpp paulus runde mangelorpp paulus runde mangelo
rpp paulus runde mangelo
 
senyawa hidrokarbon.pptx
senyawa hidrokarbon.pptxsenyawa hidrokarbon.pptx
senyawa hidrokarbon.pptx
 
Ppt analisis senyawa (alkana, sikloalkana, alkena, alkuna, alkohol, dan eter)
Ppt analisis senyawa (alkana, sikloalkana, alkena, alkuna, alkohol, dan eter)Ppt analisis senyawa (alkana, sikloalkana, alkena, alkuna, alkohol, dan eter)
Ppt analisis senyawa (alkana, sikloalkana, alkena, alkuna, alkohol, dan eter)
 
Kimor
KimorKimor
Kimor
 
kriesna_bab_i___alkana_2.pdf
kriesna_bab_i___alkana_2.pdfkriesna_bab_i___alkana_2.pdf
kriesna_bab_i___alkana_2.pdf
 
Alkil halida
Alkil halidaAlkil halida
Alkil halida
 
Senyawa karbonil
Senyawa karbonilSenyawa karbonil
Senyawa karbonil
 
Alkil halida oleh dr
Alkil halida  oleh  drAlkil halida  oleh  dr
Alkil halida oleh dr
 
Alkohol,ppt
Alkohol,pptAlkohol,ppt
Alkohol,ppt
 
Reaksi hidrokarbon
Reaksi hidrokarbonReaksi hidrokarbon
Reaksi hidrokarbon
 
Alkohol
AlkoholAlkohol
Alkohol
 
Sandytias adi prakoso
Sandytias adi prakosoSandytias adi prakoso
Sandytias adi prakoso
 
kimia gas mulia dan halogen kelomopok 3
kimia gas mulia dan halogen kelomopok 3kimia gas mulia dan halogen kelomopok 3
kimia gas mulia dan halogen kelomopok 3
 
Kimia Organik (Aldehid dan keton)
Kimia Organik (Aldehid dan keton)Kimia Organik (Aldehid dan keton)
Kimia Organik (Aldehid dan keton)
 
6. alkohol.ppt
6. alkohol.ppt6. alkohol.ppt
6. alkohol.ppt
 
Kdiimeeting7tep thp-141225053416-conversion-gate02
Kdiimeeting7tep thp-141225053416-conversion-gate02Kdiimeeting7tep thp-141225053416-conversion-gate02
Kdiimeeting7tep thp-141225053416-conversion-gate02
 
Reaksi senyawa karbon
Reaksi senyawa karbonReaksi senyawa karbon
Reaksi senyawa karbon
 
Kelas 12 kimia gas mulia dan hologen kelompok 6
Kelas 12   kimia gas mulia dan hologen kelompok 6Kelas 12   kimia gas mulia dan hologen kelompok 6
Kelas 12 kimia gas mulia dan hologen kelompok 6
 

Último

Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)PUNGKYBUDIPANGESTU1
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptxSirlyPutri1
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidupfamela161
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiaNILAMSARI269850
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...asepsaefudin2009
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 

Último (20)

Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk HidupUT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
UT PGSD PDGK4103 MODUL 2 STRUKTUR TUBUH Pada Makhluk Hidup
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesiapresentasi lembaga negara yang ada di indonesia
presentasi lembaga negara yang ada di indonesia
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
Materi Sosiologi Kelas X Bab 1. Ragam Gejala Sosial dalam Masyarakat (Kurikul...
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 

Reaksi reaksi radikal bebas

  • 2. Apa Itu Reaksi Radikal bebas? • Radikal bebas merujuk ke atom atau gugus atom apa saja yang memiliki satu atau lebih elektron tak berpasangan • Reaksi radikal bebas adalah reaksi rantai yang terdiri dari inisasi, propagasi dan terminasi • Contoh reaksi Radikal Bebas : Klorinasi Metana CH4 + Cl2 CH3Cl + CH2Cl2 + CHCL3 + CCL4+ HCL
  • 4. Halogenasi Alkana • Reaksi dari alkana dengan unsur-unsur halogen disebut reaksi Halogenasi. Reaksi ini akan menghasilkan senyawa alkil halida, dimana atom hidrogen dari alkana akan disubstitusi oleh halogen sehingga reaksi ini bisa disebut reaksi substitusi. R–H + X2 — R–X + HX Turunnya reaktivitas selaku bahan radikal bebas Reaktivitas: F2 > Cl2 > Br2 > I2 Terlalu reaktif Umum digunakan tidak reaktif (endotermik)
  • 5. STEREOKIMIA HALOGENASI RADIKAL BEBAS • Suatu radikal bebas mempunyai geometri planar, karena mempunyai orbital hibrid sp2, dan elektron tak berpasangan terletak pada orbital p. sp2 H C H satu elektron terdapat dalam orbital p H CH3 • Jika hidrogen diambil dari suatu karbon kiral dalam reaksi radikal bebas, dapat terjadi rasemisasi. Cl Cl C H3C CH 3CH 2 (R) H Cl C H3C CH 3CH 2 CH 2Cl -HCl CH 2Cl H3C C CH 2Cl CH 3CH 2 H3C CH 3CH 2 (S) Cl CH 2Cl C Cl (S)
  • 6. Halogenasi Radikal Bebas Selektif : Brom Vs Klor Tampak bahwa brom menghasilkan 98% 2-bromopropana, lebih selektif dari pada klor dalam hal merebut hidrogen sekunder. Selektivitas brom ini di sebabkan oleh karena brom tidak sereaktif klor dalam halogenasi radikal bebas.
  • 7. Halogenasi Benzilik X2 di ganti dengan Cl atau Br Halogenasi Alilik Alkena dapat di halogenasi langsung dalam posisi alilik namun haruslah di gunakan temperatur yang sangat tinggi dan konsentrasi halogen yang rendah untuk mencegah reaksi pada ikatan rangkap. Reagensia yang lebih spesifik dari Br2 untuk halogenasi alilik dan benzilik adalah N-bromosuksinimida (NBS). Reaksi NBS dapat di awali oleh cahaya atau oleh sesuatu sumber radikal bebas seperti peroksida (ROOR)
  • 8. Pirolisis • Pirolisis adalah penguraian termal suatu senyawa organik tanpa kehadiran oksigen • Di sebut juga sebagai cracking • Contoh : Reaksi Pirolisis dari pentana • Proses pirolisa juga dipergunakan untuk memperbaiki struktur bahan bakar minyak, yaitu, berfungsi untuk menaikkan bilangan oktannya dan mendapatkan senyawa alkena yang dipergunakan sebagai pembuatan plastik. Cracking biasanya dilakukan pada tekanan tinggi dengan penambahan suatu katalis (tanah liat aluminium silikat).
  • 9. Auto Oksidasi • Auto Oksidasi adalah suatu oksidasi secara radikal bebas oleh Oksigen. • Rumus umum : • Karena biasanya menghasilkan campuran produk, Campuran produk reaksi auto-oksidasi jarang di gunakan sebagai teknik untuk mensintesis senyawa organik.
  • 10. Inisiator dan Inhibitor Reaksi Radikal Bebas • Inisiator Radikal-Bebas : zat yang menyebabkan pembentukan radikal-bebas Contoh : Cahaya dan Peroksida (Mengandung ikatan -O-O- yang mudah putus) • Inhibitor Reaksi Radikal Bebas : zat yang menghambat suatu reaksi radikal bebas Contoh : Fenol
  • 11. Senyawa Organologam • Senyawa di mana terdapat karbon yang terikat langsung ke suatu atom logam atau metaloid-metaloid tertentu • Contoh senyawa organologam : CH3CH2CH2CH2Li (n-butilium) (CH3)4Si (tetra metilsilana) • Senyawa organologam di beri nama menurut salah satu cara : – Di beri nama sebagai alkil logam (satu kata) contoh : (CH3CH2)4Pb (tetratimbal) CH3MgBr (metilmagnesium bromida) – Senyawa silikon dan beberapa metaloid lain di beri nama sebagai turunan (derivat) hidrida contoh : SiH4 (silana) ( CH3)2SiH2 (dimetilsilana)
  • 12. Organomagnesium Halida : Reagensia Grignard (RMgX) • Salah satu reagensia yang paling bermanfaat dalam sintesis organik RUMUS UMUM REAGENSIA GRIGNARD • Organomagnesium halida tidak stabil kecuali bila senyawa ini di solvasi. Pelarut yang lazim untuk reagensia grignard ialah dietil eter (CH3CH2OCH2CH3), yang tidak reaktif terhadap reagensia ini tetapi dapat menyumbangkan pasangan elektron menyendirinya pada orbital kosong dari Mg
  • 13. Senyawa Organologam Lain • Reagensia Litium, senyawa organologam tipe lain yang di buat dengan mereaksikan logam litium dengan suatu alkil halida dalam suatu hidrokarbon atau eter sebagai pelarut • Contoh : t-butil bromida t-butilitium
  • 14. Senyawa Organologam Lain • Reagensia Litium dialkilkuprum, juga di namai kurat (cuprates) di sintesis dari suatu alkillitium dan tembaga (I) halida, seperti CuI • Reagensia ini berguna dalam mensintesis alkana tak simetris dari tipe R-R’, dengan R berasal dari kuprat itu dan R’ dari suatu senyawa organohalogen. Gugus R’ dalam halida itu dapat berupa gugus alkil primer atau sekunder atau dapat juga gugus finil atau gugus aril
  • 15. Reaksi Senyawa Organologan dengan Hidrogen Asam • Reagensia grignard dan reagensia litium bereaksi cepat dengan senyawa yang mempunyai hidrogen asam, dengan menghasilkan hidrokarbon dan garam logam Reaksi reagensia grignard dengan hidrogen asam Reaksi reagensia litium dengan hidrogen asam