SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 96
Jl. Kusumaatmaja No. 59, Menteng, Jakarta Pusat 10340
kontak@saifulmujani.com | www.saifulmujani.com
MODAL PRESIDENSIALISME
EVALUASI PUBLIK NASIONAL ATAS KINERJA PEMERINTAHAN
JOKOWI
KUARTAL PERTAMA 2016
Update Temuan Survei Nasional:
22 – 30 Maret 2016
Latar belakang
 Evaluasi publik secara nasional dalam sebuah demokrasi merupakan satu bentuk
partisipasi warga dan merupakan input bagi pemerintah sejauhmana yang telah
dilakukan pemerintah dekat atau jauh dengan aspirasi warga.
 Apa yang telah dilakukan pemerintah pada ujungnya harus berkaitan dengan
kepentingan dasar dan mendesak bagi kehidupan sehari-hari warga.
 Biasanya, warga umumnya tidak punya informasi cukup detil tentang apa yang telah
dilakukan pemerintah. Karena itu dasar evaluasinya harus yang paling umum
dipahami dan dirasakan oleh warga. Atas dasar itu evaluasi publik dalam sebuah
demokrasi di dunia biasa mencakup sejumlah parameter dasar yang relevan dengan
warga. Itu mencakup:
 1. Arah bangsa
 2. Kondisi ekonomi
 3. Kondisi politik
 4. Kondisi penegakan hukum
 5. Kondisi sosial-ekonomi secara lebih spesifik: harga-harga kebutuhan pokok,
pendidikan, kesehatan, lapangan kerja, pengangguran, dan infrastruktur dasar seperti
kondisi jalan-jalan raya.
Survei Nasional Maret 2016
2
... lanjutan
 Di samping itu, evaluasi juga penting untuk melihat penilaian atas kinerja
pemimpin nasional, dan keyakinan atas kemampuan pemimpin nasional
tersebut.
 Evaluasi juga harus mencakup isu-isu yang banyak menyita perhatian publik
dan paling mutakhir.
 Evaluasi itu akan berujung pada prospek kekuatan politik, terutama prospek
kepemimpinan nasional.
 Satu cara paling sistematik untuk evaluasi publik ini adalah lewat survei opini
publik.
 Untuk melakukan evaluasi tersebut, SMRC secara berkala melakukan survei
opini pubik nasional. Survei kali ini merupakan cerminan evaluasi publik
nasional atas kinerja pemerintahan kurang lebih di kuartal pertama 2016.
Survei Nasional Maret 2016
3
Metodologi
• Populasi survei ini adalah seluruh warga negara Indonesia yang yang punya hak
pilih dalam pemilihan umum, yakni mereka yang sudah berumur 17 tahun atau
lebih, atau sudah menikah ketika survei dilakukan.
• Dari populasi itu dipilih secara random (multistage random sampling) 1220
responden.
• Response rate (responden yang dapat diwawancarai secara valid) sebesar 988
atau 81%. Sebanyak 988 responden ini yang dianalisis. Margin of error rata-rata
dari survei dengan ukuran sampel tersebut sebesar +/- 3.2% pada tingkat
kepercayaan 95% (dengan asumsi simple random sampling).
• Responden terpilih diwawancarai lewat tatap muka oleh pewawancara yang telah
dilatih.
• Quality control terhadap hasil wawancara dilakukan secara random sebesar 20%
dari total sampel oleh supervisor dengan kembali mendatangi responden terpilih
(spot check). Dalam quality control tidak ditemukan kesalahan berarti.
• Waktu wawancara lapangan 22 – 30 Maret 2016.
Survei Nasional Maret 2016
4
Populasi desa/kelurahan
tingkat Nasional
Desa/kelurahan di tingkat
Dapil dipilih secara random dengan jumlah
proporsional
Di masing-masing RT/Lingkungan
dipilih secara random dua KK
Di KK terpilih dipilih secara random
Satu orang yang punya hak pilih
laki-laki/perempuan
Ds 1 … Ds n
Dapil 1
Ds 1 … Ds m
Dapil k
… …
RT1 RT2 RT3 …. RT5
KK1 KK2
Laki-laki Perempuan
Di setiap desa/kelurahan dipilih sebanyak
5 RT dengan cara random
Flow chat penarikan sampelFlow chat penarikan sampel
Survei Nasional Maret 2016
5
Validasi Sampel
Survei Nasional Maret 2016
6
Survei Nasional Maret 2016
7
PROFIL DEMOGRAFI RESPONDENPROFIL DEMOGRAFI RESPONDEN
KATEGORI SAMPEL POPULASI KATEGORI SAMPEL POPULASI
Laki-laki 48.8 50.1 Islam 90.6 87.3
Perempuan 51.2 49.9 Katolik/Protestan 6.7 9.8
Lainnya 2.7 3.0
Pedesaan 50.9 50.2
Perkotaa 49.1 49.8 Jawa 39.5 40.2
Sunda 14.9 15.5
Madura 5.1 3.0
Bugis 3.7 2.7
Batak 2.0 3.6
Minang 2.8 2.7
Betawi 2.4 2.9
Lainnya 29.6 29.4
ETNIS
AGAMAGENDER
DESA-KOTA
PROFIL DEMOGRAFI RESPONDENPROFIL DEMOGRAFI RESPONDEN
Survei Nasional Maret 2016
8
KATEGORI SAMPEL POPULASI KATEGORI SAMPEL POPULASI
ACEH 1.6 1.8 NTB 2.0 1.9
SUMUT 4.6 5.3 NTT 2.0 1.7
SUMBAR 1.9 1.9 KALBAR 0.8 1.9
RIAU 3.0 2.2 KALTENG 1.0 1.0
JAMBI 1.8 1.3 KALSEL 2.0 1.5
SUMSEL 3.6 3.1 KALTIM 1.7 1.3
BENGKULU 0.6 0.7 KALTARA 0.5 0.2
LAMPUNG 3.0 3.2 SULUT 1.0 1.0
BABEL 1.0 0.5 SULTENG 0.8 1.0
KEPRI 1.0 0.7 SULSEL 3.2 3.4
DKI 3.3 3.8 SULTRA 0.9 1.0
JABAR 16.2 17.6 GORONTALO 0.8 0.4
JATENG 13.5 14.5 SULBAR 0.9 0.5
DIY 1.5 1.5 MALUKU 0.7 0.6
JATIM 16.0 16.3 MALUT 0.0 0.4
BANTEN 4.3 4.2 PAPUA BARAT 0.8 0.4
BALI 2.0 1.6 PAPUA 1.6 1.7
PROVINSI PROVINSI
ARAH NEGARA-BANGSA
Survei Nasional Maret 2016
9
Arah Perjalanan BangsaArah Perjalanan Bangsa
Secara umum bagaimana Ibu/Bapak melihat arah negara kita? Apakah negara kita
sekarang sedang bergerak ke arah yang benar atau ke arah yang salah? … (%)
Ke arah
yang
benar, 81.1
Ke arah
yang salah,
9.5
Tidak tahu,
9.4
Survei Nasional Maret 2016
10
Bagaimana Ibu/Bapak melihat arah perjalanan negara kita? Apakah negara kita sekarang berjalan
menuju ke arah yang benar atau ke arah yang salah? …(%)
71
66 65
61 64
56
68 68 66
72
62
67
60
72
81
21 20
25 25 26 26
34
23 23 23
14
27
23
26
15
109 9 9 10 12 11 11 10 9 11 14
10 10
14 13
9
70
0
25
50
75
100
Okt'10
Mei'11
Juli'11
Des'11
Feb'12
Mei'12
Jun'12
Sept'12
Des'12
Apr'14
Jul'14
Okt'14
Jun'15
Okt'15
Des'15
Mar'16
Ke arah yang
benar
Ke arah yang
salah
Tidak
tahu/tidak
jawab
Survei Nasional Maret 2016
11
Arah Perjalanan BangsaArah Perjalanan Bangsa
Temuan
 Evaluasi publik terhadap arah perjalanan bangsa secara
keseluruhan adalah positif. Mayoritas atau hampir semua warga
(81.1%) menilai perjalanan bangsa dan negara sudah ke arah yang
benar. Sangat sedikit warga (9.5%) yang menilai arah bangsa kita
salah. Selebihnya menyatakan tidak tahu.
 Penilaian positif ini adalah yang tertinggi selama lima tahun terakhir.
Dibandingkan dengan masa ketika Presiden Jokowi dilantik,
penilaian positif ini meningkat tajam dari 62% ke 81% (peningkatan
hampir 20%).
Survei Nasional Maret 2016
12
KINERJA PRESIDEN JOKOWI
Kinerja JokowiKinerja Jokowi
Joko Widodo (Jokowi) sudah lebih dari satu tahun menjadi presiden kita sejak dilantik pada 20 Oktober
2014. Secara umum, apakah sejauh ini Ibu/Bapak sangat puas, cukup puas, kurang puas, atau tidak puas
sama sekali dengan kerja Presiden Joko Widodo (Jokowi)? … (%)
3
38
49
6
44
50
38
6
34
49
40
4 3
5
54
36
3 2
0
10
20
30
40
50
60
Sangat puas Cukup Puas Kurang puas Tidak puas
sama sekali
TT/TJ
Jun'15
Okt'15
Des'15
Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
14
80
69
65
71
63
565655
58
67
64
67
54
50
5556
58
5354
45
56
63
6970
74
808079
85
75
70
6566
6263
59
57
60
5354
5656
5452
58
51
56
6969
59
53
41
53
0
10
20
30
40
50
60
70
80
90
100
Nov'04
Des'004
Mar'05
Jun'05
Sept'05
Des'05
Jan'06
Mar'06
Jun'06
Sep'06
Nov'06
Des'06
Feb'07
Mar'07
Mei'07
Jun'07
Sep'07
Des'07
Mar'08
Jun'08
Sep'08
Okt'08
Des'08
Feb'09
Mar'09
Apr'09
Mei'09
Jun'09
Jul'09
Nov'09
Jan'10
Mar'10
Aug'10
Okt'10
Des'10
Mei'11
Jul'11
Des'11
Feb'12
Sep'12
Des'12
Mar'13
Apr'13
Jun'13
Okt'13
Des'13
Apr'14
Jul'14
Okt'14
Jun'15
Okt'15
Des'15
Mar'16
SBY
Jokowi
Trend Evaluasi atas Kinerja Presiden:Trend Evaluasi atas Kinerja Presiden:
PuasPuas dengan kinerjadengan kinerja PresidenPresiden (%)(%)
Survei Nasional Maret 2016
15
Temuan
 Mayoritas warga (59%) menyatakan puas atas kinerja Presiden
Jokowi. Yang menyatakan tidak puas/kurang puas sebanyak 39%.
Dengan kata lain tingkat penerimaan publik saat ini positif.
 Tingkat penerimaan publik ini mengalami peningkatan tajam
dibandingkan dengan Juni tahun lalu (41%). Sebaliknya yang
menyatakan tidak/kurang puas mengalami penurunan tajam dari
55% menjadi 39%.
 Tingkat penerimaan publik ini lebih tinggi dibandingkan masa yang
sama kepresidenan SBY periode pertama (55% pada Maret 2006)
dan sama dengan masa yang sama periode kedua SBY (59% pada
Mei 2011).
Survei Nasional Maret 2016
16
KEYAKINAN ATAS
KEMAMPUAN JOKOWI UNTUK
MEMIMPIN
Keyakinan atas Kemampuan JokowiKeyakinan atas Kemampuan Jokowi
untuk Memimpin (%)untuk Memimpin (%)
Seberapa yakin Ibu/Bapak Joko Widodo (Jokowi) mampu memimpin Indonesia ke depan
menjadi lebih baik dari sekarang? … (%)
22
53
17
2
66
49
34
4
78
56
24
3
87
56
26
3
87
65
19
2
6
0
10
20
30
40
50
60
70
Sangat yakin Cukup yakin Kurang
yakin
Tidak yakin
sama sekali
Tidak tahu
Okt'14
Jun'15
Okt'15
Des'15
Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
18
74
22
63
72
55
64
29
27
38
19
8
6
8
6 7
0
10
2 0
3 0
4 0
50
6 0
70
8 0
Okt'14 Jun'15 Okt'15 Des'15 Mar'16
Yakin
Tidak
yakin
TT/TJ
Trend Keyakinan akan Kemampuan JokowiTrend Keyakinan akan Kemampuan Jokowi
(%)(%)
Survei Nasional Maret 2016
19
Temuan
 Saat ini mayoritas warga menyatakan yakin dengan kemampuan
Presiden Jokowi dalam memimpin (72%). Masih ada 21% warga
yang meragukannya.
 Tingkat keyakinan warga ini sudah relatif sama dibandingkan
dengan ketika Presiden Jokowi dilantik (74%) setelah mengalami
penurunan tajam pada Juni 2015 (55%).
 Kembalinya tingkat keyakinan warga ke angka yang relatif sama
dengan ketika Jokowi dilantik menunjukkan bahwa kepercayaan
dan keyakinan publik kepada presiden sudah pulih.
Survei Nasional Maret 2016
20
PILIHAN PRESIDEN
Top of Mind: Yang Dipilih sebagai PresidenTop of Mind: Yang Dipilih sebagai Presiden
bila Pemilihan Sekarangbila Pemilihan Sekarang
Pemilihan Presiden 2019 masih sekitar 3 tahun lagi. Tapi bila pemilihan Presiden diadakan
sekarang ini, siapa yang akan Ibu/Bapak pilih? ... (%)
45.3
0.1
0.1
0.1
0.1
0.1
0.1
0.1
0.1
0.2
0.2
0.3
0.3
0.3
0.4
0.4
0.5
0.9
1.1
1.6
1.7
2.2
12.6
31.1
0 10 20 30 40 50
TT/TJ/rahasia
Ahmad Heryawan
Akbar Tanjung
Ganjar Pranowo
Hidayat Nurwahid
Iwan Fals
Mahfud MD
Puan Maharani
Zulkifli Hasan
Megawati Soekarnoputri
Wiranto
Chairul Tanjung
Kristiani Herrawati Yudhoyono (Bu Ani)
Tri Rismaharini
Aburizal Bakrie
Yusril Ihza Mahendra
Rhoma Irama
Basuki Tjahaja Purnama (Ahok)
Ridwan Kamil
M. Jusuf Kalla
Hary Tanoesudibjo
Susilo Bambang Yudhoyono (SBY)
Prabowo Subianto
Joko Widodo (Jokowi)
Survei Nasional Maret 2016
22
Pemilihan Presiden 2019 masih sekitar 3 tahun lagi. Tapi bila pemilihan Presiden diadakan
sekarang ini, siapa yang akan Ibu/Bapak pilih? …(%)
21.4
31.1
11.8 12.6
25.5
13.5
2.2
3.2
4.5
0
5
10
15
20
25
30
35
Okt'15 Des'15 Mar'16
Joko Widodo
(Jokowi)
Prabowo Subianto
Susilo Bambang
Yudhoyono (SBY)
Tren Pilihan Presiden (Tren Pilihan Presiden ( Top of MindTop of Mind))
Survei Nasional Maret 2016
23
1.5
1.7
0.7
1.1
0.6
0.9
0.1
0.0
0.5
0.9
0.6
0.7
0
1
1
2
2
Okt'15 Des'15 Mar'16
Hary Tanoesudibjo
Ridwan Kamil
Basuki Tjahaja
Purnama (Ahok)
Rhoma Irama
Pemilihan Presiden 2019 masih sekitar 3 tahun lagi. Tapi bila pemilihan Presiden diadakan
sekarang ini, siapa yang akan Ibu/Bapak pilih? …(%)
Tren Pilihan Presiden (Tren Pilihan Presiden ( Top of MindTop of Mind))
lanjutan...lanjutan...
Survei Nasional Maret 2016
24
Semi Terbuka: Yang dipilih sebagaiSemi Terbuka: Yang dipilih sebagai
presiden bila pemilihan sekarangpresiden bila pemilihan sekarang
Siapa yang akan Ibu/Bapak pilih jadi presiden sekarang ini jika nama-nama berikut maju sebagai calon presiden?
(INTERVIEWER: kocok kartu drop card (37 kartu). Tunjukan satu-satu secara acak hingga semua kartu terbaca
sekaligus oleh responden. Bila responden tak bisa baca, bantu bacakan)
15.9
0.3
0.0
0.0
0.0
0.0
0.0
0.0
0.0
0.0
0.0
0.0
0.0
0.0
0.1
0.1
0.1
0.1
0.1
0.2
0.3
0.4
0.4
0.6
0.8
0.9
0.9
0.9
1.4
1.4
1.5
2.2
2.3
2.6
3.0
4.9
17.9
40.5
0 5 10 15 20 25 30 35 40 45
Tidak tahu/tidak jawab
Lainnya
Agung Laksono
Gita Wirjawan
Grace Natalie
Hutomo Mandala Putra (Tommy
M. Romahurmuziy
M. Sohibul Iman
Moeldoko
Muhaimin Iskandar
Pramono Anung
Pramono Edhie Wibowo
Surya Paloh
Tjahjo Kumolo
Agus Harimurti Yudhoyon
Puan Maharani
Suryadharma Ali
Sutiyoso
Zulkifli Hasan
Ahmad Heryawan
Soekarwo
Hidayat Nurwahid
Kristiani Herrawati Yudhoyono (Bu Ani)
Chairul Tanjung
Aburizal Bakrie
Ganjar Pranowo
Tri Rismaharini
Wiranto
M. Yusril Ihza Mahendra
Rhoma Irama
Megawati Soekarnoputri
Ridwan Kamil
Basuki Tjahaja Purnama (Ahok)
Hary Tanoesudibjo
M. Jusuf Kalla
Susilo Bambang Yudhoyono (SBY)
Prabowo Subianto
Joko Widodo (Jokowi)
Survei Nasional Maret 2016
25
Siapa yang akan Ibu/Bapak pilih jadi presiden sekarang ini jika nama-nama berikut maju sebagai calon
presiden? …(%)
33.4
40.5
21.2
17.9
4.9
30.8
20.3
6.6
7.5
0
5
10
15
20
25
30
35
40
45
Okt'15 Des'15 Mar'16
Joko Widodo
(Jokowi)
Prabowo Subianto
Susilo Bambang
Yudhoyono (SBY)
Tren Pilihan Presiden (Semi Terbuka)Tren Pilihan Presiden (Semi Terbuka)
Survei Nasional Maret 2016
26
Siapa yang akan Ibu/Bapak pilih jadi presiden sekarang ini jika nama-nama berikut maju sebagai calon
presiden? …(%)
2.5
2.3
2.5
2.2
2.0
2.6
2.1
0.4
1.4
0.0
0.1
0.4
2.8
1.9
1.9
0
1
2
3
Okt'15 Des'15 Mar'16
Basuki Tjahaja
Purnama (Ahok)
Ridwan Kamil
Hary Tanoesudibjo
Rhoma Irama
Anie Yudhoyono
Tren Pilihan Presiden (Semi Terbuka)Tren Pilihan Presiden (Semi Terbuka)
lanjutan...lanjutan...
Survei Nasional Maret 2016
27
Temuan
 Pulihnya kepercayaan dan keyakinan publik juga tercermin dalam
pilihan publik bila pemilihan presiden diadakan sekarang. Tingkat
elektabilitas Presiden Jokowi adalah yang tertinggi baik dalam
pertanyaan top of mind (31.1%) maupun semi terbuka (40.5%).
Angka ini jauh di atas saingan terdekat, Prabowo Subianto yakni
12.6% (top of mind) dan 17.9% (semi terbuka). Elektabilitas nama-
nama lainnya kurang dari 5%.
 Saat ini belum ada alternatif terhadap kepemimpinan Jokowi.
Selama setahun terakhir, elektabilitas Jokowi terus meningkat,
sedangkan nama-nama lainnya cenderung stagnan atau menurun.
Survei Nasional Maret 2016
28
KONDISI EKONOMI, POLITIK,
DAN HUKUM
Kondisi Ekonomi Rumah Tangga SekarangKondisi Ekonomi Rumah Tangga Sekarang
Dibanding Tahun LaluDibanding Tahun Lalu
Apakah Ibu/Bapak melihat keadaan ekonomi RUMAH TANGGA Ibu/Bapak sendiri pada umumnya
SEKARANG INI menjadi jauh lebih buruk, lebih buruk, tidak ada perubahan, lebih baik, atau
jauh lebih baik dibanding TAHUN LALU? … (%)
1
26
33
37
2 1
0
5
10
15
20
25
30
35
40
Jauh lebih
buruk
Lebih Buruk Tidak ada
perubahan
Lebih Baik Jauh lebih
baik
Tidak
tahu/jawab
Survei Nasional Maret 2016
30
Kondisi Ekonomi Rumah Tangga Setahun keKondisi Ekonomi Rumah Tangga Setahun ke
Depan Dibanding SekarangDepan Dibanding Sekarang
Apakah Ibu/Bapak melihat keadaan ekonomi RUMAH TANGGA Ibu/Bapak sendiri pada umumnya
dalam SETAHUN KE DEPAN menjadi jauh lebih buruk, lebih buruk, tidak ada perubahan, lebih
baik, atau jauh lebih baik dibanding keadaan SEKARANG INI? … (%)
1
5
19
58
5
11
0
10
20
30
40
50
60
70
Jauh lebih
buruk
Lebih Buruk Tidak ada
perubahan
Lebih Baik Jauh lebih
baik
Tidak
tahu/jawab
Survei Nasional Maret 2016
31
Kondisi Ekonomi Nasional Sekarang DibandingKondisi Ekonomi Nasional Sekarang Dibanding
Tahun LaluTahun Lalu
Apakah Ibu/Bapak melihat keadaan ekonomi nasional pada umumnya sekarang ini menjadi jauh
lebih buruk, lebih buruk, tidak ada perubahan, lebih baik, atau jauh lebih baik ini dibanding
tahun lalu? … (%)
0.4
25.4
33.6
31.8
0.5
8.3
0
5
10
15
20
25
30
35
40
Jauh lebih
buruk
Lebih Buruk Tidak ada
perubahan
Lebih Baik Jauh lebih
baik
Tidak
tahu/tidak
jawab
Survei Nasional Maret 2016
32
2 3
2 9
3 3
2 3
2 8
3 1
2 7
2 4
17
2 5
3 1 3 2
3 8 3 9
4 2
51 52
56
3 3
4 0 3 9
2 9
3 43 2
3 7 3 7
3 9
3 4 3 5
3 8
3 7
3 9
3 6
3 4
3 5
3 7
3 3
2 4
2 2
3 0
3 2
2 4
2 2 2 3 2 2
2 5
3 3
2 2
19
2 1
2 6
2 4 2 52 5 2 6 2 6
2 3 2 3 2 2
3 1 3 1
3 0
3 5
3 4
3 1 3 1
2 8 2 9
3 2
3 4
3 2 3 3
3 1
2 9
3 1
3 5
3 9
3 4
3 9
2 7
3 43 4
53
4 3
3 8
50
4 2
3 2
4 5
4 9
58
4 4
4 0
3 7
3 1
3 0
2 7
2 1 2 1
18
3 1
2 1
2 4
3 4
2 6
3 0
2 6
2 8
2 6 2 5
2 2
2 1
2 3
2 1
2 6 2 6
2 3
16
2 8
3 2
4 2
2 7
2 6
0
5 5 5
7
5
10
7
6 5 5 4
6
8
4 5 6 6
7
5 5 6
4 4 5
8 7
2
7 7 6 7 7 8 9 9
7
9 10
9
7
9
6 5
8 9 8
3 1
2 9
3 7
2 2
2 4
2 6
3 6
3 8
3 5
3 2
2 4
15
2 8
4 1
2 9
3 2
4 7
3 7
0
10
20
30
40
50
60
70
Sep'03
Okt'04
Des'04
Apr'05
Jun'05
Sept'05
Des'05
Sept'06
Des'06
Apr'07
Jun'07
Sep'07
Des'07
Apr'08
Jun'08
Sep'08
Okt'08
Des'08
Feb'09
Mar'09
Apr'09
Mei'09
Jun'09
Jul'09
Nov'09
Jan'10
Mar'10
Aug'10
Okt'10
Des'10
Mei'11
Jul'11
Des'11
Feb'12
Sep'12
Des'12
Mar'13
Apr'13
Okt'13
Des'13
Apr'14
Jul'14
Okt'14
Jun'15
Okt'15
Des'15
Mar'16
Le bih ba ik
S a m a
Le bih buruk
T ida k ta hu
Kondisi Ekonomi Nasional SekarangKondisi Ekonomi Nasional Sekarang
Dibanding Tahun Lalu (%)Dibanding Tahun Lalu (%)
Survei Nasional Maret 2016
33
41
2829
37
32
47
53
43
38
50
42
32
45
49
58
44
40
37
3130
27
2121
18
31
21
24
34
26
30
26
28
2625
21
23
21
2626
23
16
28
32
42
27266 6 6
8
7
9
17
15
7 6
6
7 7
9
11
1212
11
9
8
7
6
4
3 2
4 3
6
6
7
6
5
4 4
4
6 6
8 8
7
5 5
7
6
3
4
0
10
20
30
40
50
60
70
Sep'03
Okt'04
Des'04
Apr'05
Jun'05
Sept
Des'05
Sept
Des'06
Apr'07
Jun'07
Sep'07
Des'07
Apr'08
Jun'08
Sep'08
Okt'08
Des'08
Feb'09
Mar'09
Apr'09
Mei'09
Jun'09
Jul'09
Nov'09
Jan'10
Mar'10
Aug'10
Okt'10
Des'10
Mei'11
Jul'11
Des'11
Feb'12
Des'12
Mar'13
Apr'13
Okt'13
Des'13
Apr'14
Jul'14
Okt'14
Jun'15
Okt'15
Des'15
Mar'16
0
2
4
6
8
10
12
14
16
18
persepsi
kondisi
ekonomi
nasional:
sekarang lebih
buruk dari
tahun lalu
Inflasi YoY
(sumber: BPS)
Paralel antaraParalel antara Persepsi EkonomiPersepsi Ekonomi
NasionalNasional dengandengan Tingkat InflasiTingkat Inflasi (%)(%)
Survei Nasional Maret 2016
34
8.39
5.02
5.94
1 0.96
3.35
4.79
6.1 8
1 1 .13
0
2
4
6
8
10
12
In fla s i Yo Y
(De s )
Pe rtumbu h a n
Eko no mi
Pe nga nggura n
Te rbuka (Ags )
Ke mis kin a n
(Se p)
2014
2015
Ekonomi Makro 2014-2015 (%)Ekonomi Makro 2014-2015 (%)
Sumber: BPSSumber: BPS
Survei Nasional Maret 2016
35
4.83
6.23
8.36
6.96
6.29 6.38
6.79
7.15 7.26 7.26 7.18
6.83
6.25
4.89
3.35
4.14
4.42 4.45
0
1
2
3
4
5
6
7
8
9
Okt'14
Nov'14
Des'14
Jan'15
Feb'15
Mar'15
Apr'15
Mei'15
Jun'15
Jul'15
Ags'15
Sep'15
Okt'15
Nov'15
Des'15
Jan'16
Feb'16
Mar'16
Inflas i YoY
Perkembangan Inflasi sejak Jokowi Dilantik (%)Perkembangan Inflasi sejak Jokowi Dilantik (%)
Sumber: BPSSumber: BPS
Survei Nasional Maret 2016
36
Kondisi Ekonomi Nasional Setahun ke DepanKondisi Ekonomi Nasional Setahun ke Depan
Dibanding SekarangDibanding Sekarang
Apakah Ibu/Bapak melihat keadaan ekonomi NASIONAL pada umumnya dalam SETAHUN KE DEPAN
menjadi jauh lebih buruk, lebih buruk, tidak ada perubahan, lebih baik, atau jauh lebih baik dibanding
keadaan SEKARANG INI? … (%)
1
5
17
54
4
19
0
10
20
30
40
50
60
Jauh lebih
buruk
Lebih Buruk Tidak ada
perubahan
Lebih Baik Jauh lebih
baik
Tidak
tahu/jawab
Survei Nasional Maret 2016
37
Memenuhi Kebutuhan Pokok SekarangMemenuhi Kebutuhan Pokok Sekarang
Dibanding Tahun LaluDibanding Tahun Lalu
Dibanding tahun lalu, apakah sekarang ini Ibu/Bapak merasa semakin ringan, semakin berat,
atau sama saja untuk memenuhi kebutuhan pokok (sembako) ? … (%)
12
60
27
1
10
61
28
1
0
10
20
30
40
50
60
70
Semakin ringan Semakin berat Sama saja TT/TJ
Des'15 Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
38
Memenuhi Kebutuhan Berobat SekarangMemenuhi Kebutuhan Berobat Sekarang
Dibanding Tahun LaluDibanding Tahun Lalu
Dibanding tahun lalu, apakah sekarang ini Ibu/Bapak merasa semakin ringan, semakin berat, atau sama
saja untuk memenuhi kebutuhan berobat? … (%)
32
36
30
2
40
28
30
2
0
5
10
15
20
25
30
35
40
45
Semakin ringan Semakin berat Sama saja TT/TJ
Des'15 Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
39
Memenuhi Kebutuhan Pendidikan SekarangMemenuhi Kebutuhan Pendidikan Sekarang
Dibanding Tahun LaluDibanding Tahun Lalu
Dibanding tahun lalu, apakah sekarang ini Ibu/Bapak merasa semakin ringan, semakin berat, atau sama
saja untuk memenuhi kebutuhan pendidikan/sekolah... ? … (%)
32
34
28
6
38
28
29
4
0
5
10
15
20
25
30
35
40
45
Semakin ringan Semakin berat Sama saja TT/TJ
Des'15 Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
40
Jumlah Pengangguran Sekarang DibandingJumlah Pengangguran Sekarang Dibanding
Tahun LaluTahun Lalu
Menurut Ibu/Bapak, bagaimana jumlah pengangguran di negara kita pada umumnya sekarang ini
dibanding tahun lalu? … (%)
71
7
16
6
62
10
23
5
0
10
20
30
40
50
60
70
80
Semakin
banyak
Semakin
berkurang
Sama saja TT/TJ
Des'15
Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
41
Jumlah Orang Miskin Sekarang DibandingJumlah Orang Miskin Sekarang Dibanding
Tahun LaluTahun Lalu
Menurut Ibu/Bapak, bagaimana jumlah pengangguran di negara kita pada umumnya sekarang ini
dibanding tahun lalu? … (%)
63
13
19
5
55
13
27
5
0
10
20
30
40
50
60
70
Semakin
banyak
Semakin
berkurang
Sama saja TT/TJ
Des'15
Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
42
Mencari Kerja Sekarang Dibanding Tahun LaluMencari Kerja Sekarang Dibanding Tahun Lalu
Bagaimana mencari kerja sekarang dibanding tahun lalu? … (%)
8
70
18
5
9
66
21
3
0
10
20
30
40
50
60
70
80
Semakin mudah Semakin sulit Sama saja TT/TJ
Des'15
Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
43
Pemerataan Kesejahteraan Sekarang DibandingPemerataan Kesejahteraan Sekarang Dibanding
Tahun LaluTahun Lalu
Bagaimana pemerataan kesejahteraan secara umum di Negara kita sekarang dibanding tahun lalu? … (%)
14
47
31
9
16
30
44
9
0
5
10
15
20
25
30
35
40
45
50
Semakin merata Semakin tidak
merata
Sama saja TT/TJ
Des'15
Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
44
Kondisi Jalan Raya Sekarang Dibanding TahunKondisi Jalan Raya Sekarang Dibanding Tahun
LaluLalu
Menurut Ibu/Bapak, bagaimana kondisi jalan-jalan raya pada umumnya sekarang ini dibanding tahun
lalu? … (%)
65
15 17
3
69
10
19
2
0
10
20
30
40
50
60
70
80
Semakin baik Semakin buruk Sama saja TT/TJ
Des'15
Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
45
Kondisi politikKondisi politik
Bagaimana Ibu/Bapak melihat keadaan politik nasional sekarang? Sangat baik, baik, sedang, buruk atau
sangat buruk? … (%)
0
23
31 30
7
10
0
21
28
33
5
13
1
18
28
30
6
17
1
26
30
25
3
14
1
26
36
21
2
15
0
5
10
15
20
25
30
35
40
Sangat
Baik
Baik Sedang Buruk Sangat
Buruk
Tidak
tahu/tidak
jawab
Okt'14
Jun'15
Okt'15
Des'15
Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
46
2 0
3 2
3 7 3 7
3 4
3 9
2 9
2 6
2 8
2 6
2 9
2 7 2 7 2 7
2 4
2 6 2 6
2 3 2 3 2 3
2 4
2 8
3 7
2 3
2 2
19
2 7 2 7
3 8
3 9
3 7 3 7
3 4
3 5
2 7
2 3
4 0
3 6
3 7 3 6
3 2
2 5
3 1
3 5
3 1
3 5
3 1
3 5
3 0 3 0
3 1 3 1
2 8 2 8
3 0
3 6
2 1
19
17 17
2 3
15
2 9
3 4
2 3 2 4
2 7
3 2
3 6
3 4
3 0
3 2 3 3
3 2
3 1
3 4
3 3
19
3 6
3 8
3 6
2 8
2 3
11
8
13
7
10
9 9
10
9 8 8
11
15
17
9
10 10 10 9
11 11
9
11
10
14
10 11
10
12
10
13
17
14 15
2 8
2 7
2 9 2 92 9
3 7
3 0
3 4 3 4
3 5
3 7
4 0
2 8
3 1
3 9
2 4
2 3
2 5
2 2
0
10
20
30
40
50
April'04
Sep'04
Sep'05
Sep'06
Sep'07
Sep'08
Okt'08
Des'08
Feb'09
Mar'09
Apr'09
Jul'09
Jan'10
Mar'10
Aug'10
Okt'10
Des'10
Mei'11
Juli'11
Des'11
Feb'12
Sep'12
Des'12
Mar'13
Apr'13
Okt'13
Des'13
Apr'14
Jul'14
Okt'14
Jun'15
Okt'15
Des'15
Mar'16
B a ik
S e da ng
B uruk
T ida k ta hu
Kondisi Politik secara Nasional SekarangKondisi Politik secara Nasional Sekarang
(%)(%)
Survei Nasional Maret 2016
47
Kondisi Penegakan HukumKondisi Penegakan Hukum
Bagaimana Ibu/Bapak melihat keadaan penegakan hukum secara nasional sekarang? Sangat baik, baik,
sedang, buruk atau sangat buruk? … (%)
1
32
27
30
5 5
1
31
23
34
4
7
2
29
23
34
5
7
2
39
27
23
2
8
1
42
27
21
2
7
0
5
10
15
20
25
30
35
40
45
Sangat
Baik
Baik Sedang Buruk Sangat
Buruk
Tidak
tahu/tidak
jawab
Okt'14
Jun'15
Okt'15
Des'15
Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
48
4 1
4 9
59
6 1
59
54
3 7
4 3
3 5 3 5
3 3 3 3 3 4 3 3
2 8
3 1
3 2
2 8
3 0 3 0
2 6
3 5
3 8
3 3 3 2
3 1
4 0
4 3
3 4
3 0
2 3 2 4
2 5 2 6
2 2
2 0
3 0
2 8 2 9 2 9
2 6
18
2 6
2 9
2 6
3 0
2 8 2 8
2 6
2 4
2 7 2 7
2 3 2 3
2 7 2 7
14 14
15
10 11
15
3 2 3 2
2 9 3 0
3 1 3 1
3 5
4 2
3 9
3 4
3 6 3 6 3 6 3 5
4 1
3 7
2 7
3 5
3 8 3 9
2 5
2 2
11
6 6 7 7
8 7 7
5 5 5 5
9
5 6 7 7 7
6 6 7
6 6 6 6 6 7
5
9
5
7 7 8 7
4 3
4 6
4 1
4 8
4 6
3 7
3 0
2 6
2 8
3 4 3 3
3 1
2 2
18
2 3
18
14
2 2
0
10
20
30
40
50
60
70
Sep'05
Sep'06
Sep'07
Sep'08
Okt'08
Des'08
Feb'09
Mar'09
Apr'09
Mei'09
Jun'09
Jul'09
Jan'10
Mar'10
Aug'10
Okt'10
Des'10
Mei'11
Jul'11
Des'11
Feb'12
Sep'12
Des'12
Mar'13
Apr'13
Okt'13
Des'13
Apr'14
Jul'14
Okt'14
Jun'15
Okt'15
Des'15
Mar'16
B a ik
S e da ng
B uruk
T ida k ta hu
Kondisi Penegakan HukumKondisi Penegakan Hukum
secara Nasional Sekarang (%)secara Nasional Sekarang (%)
Survei Nasional Maret 2016
49
Korupsi Sekarang Dibanding Tahun LaluKorupsi Sekarang Dibanding Tahun Lalu
Menurut Ibu/Bapak, bagaimana korupsi di negara kita pada umumnya sekarang ini dibanding tahun lalu?
… (%)
54
18
16
12
61
11
15
13
51
14
22
13
0
10
20
30
40
50
60
70
Semakin banyak Semakin sedikit Sama saja TT/TJ
Okt'15
Des'15
Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
50
 Evaluasi warga terhadap ekonomi secara umum positif. Sejumlah
aspek dinilai negatif oleh publik. Sentimen atas kondisi ekonomi
nasional dan rumah tangga ini sangat terkait dengan inflasi yang
secara reguler dirilis BPS: Inflasi naik, sentimen negatif naik; inflasi
turun, sentimen negatif turun.
 Jumlah warga yang menyatakan ekonomi rumah tangganya lebih baik
dari tahun lalu lebih banyak (39%) dibanding yang menyatakan lebih
buruk (27%). Jumlah warga yang menyatakan ekonomi nasional lebih
baik juga lebih banyak (32%) dibanding yang menyatakan lebih buruk
(26%).
 Warga juga optimis ekonomi rumah tangga setahun kedepan lebih
baik (63%). Yang pesimis bahwa ekonomi rumah tangga akan lebih
buruk jumlahnya minoritas (6%). Demikian juga dengan ekonomi
nasional tahun depan. Warga yang optimis lebih banyak (58%)
dibanding yang pesimis (6%).
Survei Nasional Maret 2016
51
Temuan
Temuan
 Di sejumlah aspek ekonomi, evaluasi masyarakat negatif. Mayoritas
warga (61%) merasa bahwa memenuhi kebutuhan pokok saat ini lebih
berat dibanding tahun lalu. Hanya 10% yang menyatakan lebih ringan.
62% warga menyatakan pengangguran kini lebih banyak, 10%
menyatakan berkurang. Jumlah orang miskin juga dinilai makin banyak
oleh mayoritas warga (55%), dibanding yang menilai makin sedikit
(13%). Mencari kerja juga dinilai makin sulit oleh mayoritas warga
(66%), yang menilai makin mudah hanya 9%. Juga lebih banyak warga
yang menilai kesejahteraan makin tidak merata (30%) dibanding yang
menilai makin merata (16%).
 Meskipun penilaian diberbagai aspek tersebut masih negatif, kalau
dibandingkan dengan penilaian publik akhir tahun lalu, jumlah yang
menilai negatif ini makin berkurang. Dengan kata lain, ada peningkatan
kinerja pemerintah di berbagai bidang tersebut.
Survei Nasional Maret 2016
52
Temuan
 Evaluasi publik terhadap kondisi politik nasional sudah positif.
Jumlah warga yang menyatakan kondisi politik nasional lebih baik
jumlahnya lebih banyak (27%) dibanding yang menyatakan lebih
buruk (23%). Penilaian ini jauh lebih baik dibanding Juni tahun lalu
dimana warga yang menilai kondisi politik lebih baik jumlahnya
hanya 22% sedangkan yang menyatakan lebih buruk 38%. Ini
menunjukkan konsolidasi politik yang dilakukan presiden selama
setahun terakhir dinilai positif oleh publik.
Survei Nasional Maret 2016
53
 Kondisi penegakan hukum juga kini dinilai positif oleh publik. Yang
menyatakan penegakan hukum kini lebih baik jumlahnya 43%, jauh
lebih banyak dibanding yang menyatakan sebaliknya (22%).
Dibanding Juni tahun lalu ini juga peningkatan yang cukup baik.
Ketika itu yang menyatakan penegakan hukum buruk jumlahnya
lebih banyak (38%) dibanding yang menyatakan baik (32%).
 Namun, khusus untuk kondisi korupsi, penilaian publik masih
negatif. 51% publik menyatakan korupsi makin banyak, hanya 14%
yang menyatakan korupsi makin sedikit. Namun dibandingkan
dengan evaluasi sebelumnya, penilaian negatif ini berkurang. Pada
Desember 2015, 61% warga menganggap korupsi makin banyak,
11% yang menilai korupsi makin sedikit.
Survei Nasional Maret 2016
54
Temuan
KINERJA PEMERINTAHAN PRESIDEN
JOKOWI MENANGGULANGI BERBAGAI
MASALAH
Bagaimana kerja pemerintah Presiden Jokowi untuk menanggulangi masalah-masalah berikut ini
sekarang dibanding tahun lalu? ... (%)
Kerja Pemerintah Jokowi menanggulangi berbagaiKerja Pemerintah Jokowi menanggulangi berbagai
masalahmasalah
14
15
17
17
25
28
34
40
41
43
43
46
61
71
33
28
29
34
20
13
10
4
15
7
10
11
7
6
48
52
50
46
36
46
36
36
27
40
36
39
28
21
5
5
4
3
19
14
21
19
16
10
11
4
4
3
0% 25% 50% 75% 100%
Mengurangi pengangguran
Menyediakan lapangan kerja
Mengurangi jumlah orang miksin
Membuat harga-harga kebutuhan pokok agar terjangkau warga pada umumnya
Menekan pada tingkat yang rendah korupsi uang Negara
Meningkatkan pemerataan kesejahteraan bagi warga
Menekan atau bahkan menghilangkan rasa terancamwarga dari kelompok
teroris
Menjamin kesetaraan hak-hak warga negara apapun latar belakang suku,
agama, ras, maupun daerahnya
Mengurangi atau bahkan menghilangkan ancaman Narkoba terhadap warga
Membangun saran transportasi umum
Membuat agar sekolah dan perguruan tinggi terjangkau oleh warga
Membuat obatan-obatan terjangkau warga pada umumnya
Membuat agar pelayanan kesehatan di puskesmas/rumah sakit terjangkau oleh
warga pada umumnya
Membangun jalan-jalan umum
Semakin baik Semakin buruk Tidak ada perubahan TT/TJ
Survei Nasional Maret 2016
56
Kinerja Para Menteri Secara UmumKinerja Para Menteri Secara Umum
Dalam Membantu Presiden dan Wakil PresidenDalam Membantu Presiden dan Wakil Presiden
Secara umum, apakah sejauh ini Ibu/Bapak sangat puas, cukup puas, kurang puas, atau tidak
puas sama sekali dengan KERJA PARA MENTERI dalam membantu Presiden Jokowi dan Wakil
Presiden M. Jusuf Kalla menyelesaikan berbagai masalah? … (%)
3
48
35
3
12
2
54
28
2
14
0
10
20
30
40
50
60
Sangat puas Cukup Puas Kurang puas Tidak puas
sama sekali
TT/TJ
Des'15
Mar'16
Survei Nasional Maret 2016
57
Temuan
 Evaluasi masyarakat terhadap kinerja pemerintahan dalam
menangani berbagai masalah riil masyarakat bersifat
campuran antara positif dan negatif. Umumnya, jumlah
masyarakat yang menilai positif lebih banyak dibanding
yang menilai negatif. Di sejumlah masalah penilaian itu
sangat negatif. Selain itu, jumlah masyarakat yang menilai
tidak ada perubahan di sejumlah aspek jumlahnya lebih
banyak.
Survei Nasional Maret 2016
58
 Penilaian paling positif warga diberikan kepada kinerja pemerintah
dalam membangun jalan-jalan umum (71%) dan layanan kesehatan
yang terjangkau (61%).
 Penilaian positif lainnya diberikan warga untuk masalah tersedianya
obat-obatan (46%), sekolah dan perguruan tinggi yang terjangkau
(43%), dan transportasi umum (43%). Yang positif juga adalah
penanggulangan narkoba (41%), kesetaraan hak warga (40%), rasa
aman dari ancaman teroris (34%), peningkatan kesejahteraan (28%),
upaya pemerintah menekan korupsi (25%). Penilaian ini disebut positif
karena jumlah yang menilai positif lebih banyak dibanding yang menilai
negatif, meski jumlahnya di bawah 50%.
 Penilaian sangat negatif diberikan warga kepada kinerja mengurangi
pengangguran, menyediakan lapangan kerja, mengurangi jumlah orang
miskin, dan harga kebutuhan pokok.
Survei Nasional Maret 2016
59
Temuan
Temuan
 Kepuasan kepada kinerja menteri-menteri secara
keseluruhan dalam membantu presiden dan wakil presiden
masih positif (56%) namun di bawah kepuasan kepada
presiden. Yang juga penting tingkat ketidakpuasan masih
tinggi yaitu 30% dan masih banyak yang tidak tahu atau tidak
menjawab dalam penilaian terhadap kinerja menteri-menteri
(14%).
Survei Nasional Maret 2016
60
REVISI UU KPK
Presiden Jokowi memutuskan untuk MENUNDA perubahan
Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Apakah
ibu/bapak/sdr/sdri setuju dengan keputusan tersebut? … (%)
Tidak,
24.9
TT/TJ
, 13.8
Ya,
61.3
Tidak?
46
38
16
Ingin agar UU
KPK diubah
Ingin Presiden
Jokowi tidak
menunda,
melainkan
menolak
perubahan UU
KPK
TT/TJ
Kalau tidak setuju, apakah ibu/bapak/sdra/sdri menginginkan
UU KPK diubah, atau menginginkan agar presiden Jokowi tidak
menunda keputusan melainkan memutuskan untuk menolak
perubahan UU KPK tersebut?… (%)
Setuju Jokowi menunda revisi UU KPK?Setuju Jokowi menunda revisi UU KPK?
Survei Nasional Maret 2016
62
Ada yang berpendapat bahwa revisi UU KPK adalah upaya untuk melemahkan KPK. Namun ada
juga yang berpendapat bahwa revisi UU KPK adalah upaya untuk memperkuat KPK. Bagaimana
menurut pendapat Ibu/Bapak sendiri?
26.4
21.4
52.2
0
10
20
30
40
50
60
Revisi UU KPK adalah
upaya untuk
melemahkan KPK
Revisi UU KPK adalah
upaya untuk
memperkuat KPK
Tidak tahu
Revisi UU KPK: memperkuat atau memperlemahRevisi UU KPK: memperkuat atau memperlemah
KPK?KPK?
Survei Nasional Maret 2016
63
20
80
Ya, tahu atau pernah
dengar
Tidak
Apakah Ibu/Bapak tahu atau pernah dengar
bahwa di dalam revisi UU KPK ada rencana untuk
membatasi kewenangan KPK melakukan
penyadapan? … (%)
TAHU?
15
83
2
Setuju Tidak setuju Tidak tahu
Bila tahu atau pernah dengar, apakah Ibu/Bapak
setuju atau tidak setuju dengan rencana
pembatasan kewenangan KPK melakukan
penyadapan? … (%)
Survei Nasional Maret 2016
64
Pembatasan Kewenangan KPK melakukan PenyadapanPembatasan Kewenangan KPK melakukan Penyadapan
15
85
Ya, tahu atau pernah
dengar
Tidak
Apakah Ibu/Bapak tahu atau pernah dengar
bahwa di dalam revisi UU KPK ada rencana untuk
menghapus kewenangan KPK melakukan
penuntutan? … (%)
TAHU?
11
86
3
Setuju Tidak setuju Tidak tahu
Bila tahu atau pernah dengar, apakah Ibu/Bapak
setuju atau tidak setuju dengan rencana
penghapusan kewenangan KPK melakukan
penuntutan? … (%)
Survei Nasional Maret 2016
65
Penghapusan Kewenangan KPK melakukan PenuntutanPenghapusan Kewenangan KPK melakukan Penuntutan
 Mayoritas warga (61.3%) setuju dengan penundaan revisi UU KPK yang
dilakukan Presiden. Yang menarik ada 24.9% warga yang menolak
penundaan itu, dan alasan penolakan itu rupanya hampir separuh (46%)
karena mereka ingin revisi itu ditolak, bukan hanya ditunda, selain yang
menolak karena ingin UU KPK direvisi (16% di antara yang menolak).
 Warga yang menganggap revisi UU KPK adalah pelemahan terhadap KPK
jumlahnya lebih banyak (26.4%) dibanding yang menganggap revisi
sebagai penguatan KPK (21.4%). Namun lebih dari separuh warga (52.2%)
tidak tahu apakah revisi merupakan penguatan atau pelemahan KPK.
 Di antara warga yang mengikuti wacana pembatasan kewenangan
penyadapan KPK (20%), hampir semuanya (83%) tidak setuju dengan
wacana atau rencana tersebut.
 Di antara warga yang mengikuti wacana penghapusan kewenangan
penuntutan KPK (15%), hampir semuanya (86%) tidak setuju dengan
wacana atau rencana tersebut.
Survei Nasional Maret 2016
66
Temuan
DEPONEERING
Deponeering adalah wewenang Jaksa Agung untuk mengesampingkan perkara hukum seseorang
demi kepentingan umum. Apakah Ibu/Bapak setuju atau tidak setuju Jaksa Agung memiliki
wewenang untuk melakukan deponeering?
Setuju Jaksa Agung memiliki wewenangSetuju Jaksa Agung memiliki wewenang
Deponeering?Deponeering?
34.5
27.7
37.8
0
5
10
15
20
25
30
35
40
Setuju Tidak setuju Tidak tahu
Survei Nasional Maret 2016
68
Kejaksaan belum lama ini telah melakukan deponeering atas perkara dua mantan ketua KPK,
Abraham Samad dan Bambang Widjajanto. Apakah Anda pernah baca atau mendengar
sebelumnya keputusan kejaksaan ini? (%)
Tahu Kejaksaan telah melakukan deponeering atasTahu Kejaksaan telah melakukan deponeering atas
perkara Abraham Samad dan Bambang Widjajanto?perkara Abraham Samad dan Bambang Widjajanto?
17.2
82.8
0
10
20
30
40
50
60
70
80
90
Ya Tidak
Survei Nasional Maret 2016
69
Bila “Ya”, apakah ibu/bapak setuju dengan keputusan Kejaksaan Agung tersebut? (%)
... Lanjutan: bila tahu, setuju dengan keputusan Kejaksaan... Lanjutan: bila tahu, setuju dengan keputusan Kejaksaan
Agung tersebut?Agung tersebut?
60.0
34.1
5.9
0
10
20
30
40
50
60
70
Setuju Tidak setuju Tidak tahu
Survei Nasional Maret 2016
70
Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mempersoalkan deponeering yang dibuat kejaksaan agung
tersebut. Apakah ibu/bapak mendukung atau tidak mendukung sikap DPR tersebut? (%) (Base:
yang tahu Kejaksaan Agung melakukan Deponeering perkara AS dan BW)
... Lanjutan: DPR mempersoalkan deponeering atas perkara... Lanjutan: DPR mempersoalkan deponeering atas perkara
Abraham Samad dan Bambang Widjajanto. Apakah mendukungAbraham Samad dan Bambang Widjajanto. Apakah mendukung
atau tidak mendukung sikap DPR tsb?atau tidak mendukung sikap DPR tsb?
40.0
58.2
1.8
0
10
20
30
40
50
60
70
Mendukung Tidak mendukung Tidak tahu/jawab
Survei Nasional Maret 2016
71
Pada waktu Presiden SBY wewenang Kejaksaan Agung melakukan Deponeering diterapkan untuk
kasus Ketua KPK Bibit Samad Rianto dan Chandra Hamzah. Perkara keduanya yang diajukan
kepolisian dikesampingkan oleh Kejaksaan waktu itu. Apakah ibu/bapak tahu keputusan
kejaksaan Agung itu?
Pada waktu Presiden SBY, Kejaksaan Agung melakukan DeponeeringPada waktu Presiden SBY, Kejaksaan Agung melakukan Deponeering
atas kasus Bibit Samad Rianto dan Chandra Hamzah. Apakahatas kasus Bibit Samad Rianto dan Chandra Hamzah. Apakah
Ibu/Bapak tahu keputusan Kejaksaan Agung tsb?Ibu/Bapak tahu keputusan Kejaksaan Agung tsb?
8.9
91.1
0
10
20
30
40
50
60
70
80
90
100
Tahu Tidak tahu
Survei Nasional Maret 2016
72
Bila “Ya”, apakah ibu/bapak setuju dengan keputusan Kejaksaan Agung tersebut? (%)
... Lanjutan: bila tahu, setuju dengan keputusan Kejaksaan... Lanjutan: bila tahu, setuju dengan keputusan Kejaksaan
Agung tersebut?Agung tersebut?
65.9
30.7
3.4
0
10
20
30
40
50
60
70
Setuju Tidak setuju Tidak tahu
Survei Nasional Maret 2016
73
Temuan
 Warga yang setuju dengan adanya kewenangan Jaksa Agung
melakukan deponeering jumlahnya lebih banyak (34.5%) dibanding
yang tidak setuju (27.7%). Namun yang tidak tahu juga banyak
(37.8%).
 Di antara warga yang tahu dengan deponeering kasus Abraham
Samad dan Bambang Widjajanto (17.2%), mayoritas (60%) setuju
dengan keputusan tersebut, sedangkan yang tidak setuju 34.1%.
Sejalan dengan hal ini, mayoritas warga (58%) tidak setuju dengan
upaya DPR mempersoalkan deponeering tersebut. Yang setuju
dengan DPR 40%.
 Di antara warga yang mengetahui keputusan deponeering di era
SBY terhadap kasus Bibit Samad Rianto dan Chandra Hamzah
(8.9%), mayoritas (65.9%) setuju dengan keputusan tersebut.
Survei Nasional Maret 2016
74
BREAKDOWN KEPUASAN ATAS
KINERJA PRESIDEN JOKOWI DAN
KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN
JOKOWI UNTUK MEMIMPIN
KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI
DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI
MENURUT DEMOGRAFI
Survei Nasional Maret 2016
76
SANGAT
/CUKUP
PUAS
KURANG
/TIDAK
PUAS
TIDAK
TAHU
SANGAT
/CUKUP
YAKIN
KURANG
/TIDAK
YAKIN
TIDAK
TAHU
Laki-laki 48.8 60 38 2 75 22 4
Perempuan 51.2 59 39 2 70 22 9
Pedesaan 50.9 63 35 2 77 17 6
Perkotaan 49.1 56 42 2 67 26 6
<= 21 thn 6.3 53 47 0 81 16 3
22-25 thn 5.6 55 44 2 69 29 2
26-40 thn 35.2 54 44 1 68 26 5
41-55 thn 34.9 64 34 2 74 19 6
> 55 thn 18.1 63 33 4 74 16 10
GENDER
DESA-KOTA
BASE
KEPUASAN ATAS KINERJA
PRESIDEN JOKOWI
KEYAKINAN ATAS
KEMAMPUAN JOKOWI
MEMIMPIN
UMUR
KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI
DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI
MENURUT DEMOGRAFI
Survei Nasional Maret 2016
77
SANGAT
/CUKUP
PUAS
KURANG
/TIDAK
PUAS
TIDAK
TAHU
SANGAT
/CUKUP
YAKIN
KURANG
/TIDAK
YAKIN
TIDAK
TAHU
<= SD 46.6 59 38 3 75 16 9
SLTP 18.6 58 39 3 68 26 5
SLTA 24.4 63 37 0 73 24 3
PT 10.3 56 44 0 66 32 2
< 1 juta 32.8 64 32 4 75 14 11
1 - < 2 juta 33.4 59 40 2 72 23 5
=> 2 juta 33.9 56 43 1 70 28 3
BASE
KEPUASAN ATAS KINERJA
PRESIDEN JOKOWI
KEYAKINAN ATAS
KEMAMPUAN JOKOWI
MEMIMPIN
PENDIDIKAN
PENDAPATAN
KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI
DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI
MENURUT DEMOGRAFI
Survei Nasional Maret 2016
78
SANGAT
/CUKUP
PUAS
KURANG
/TIDAK
PUAS
TIDAK
TAHU
SANGAT
/CUKUP
YAKIN
KURANG
/TIDAK
YAKIN
TIDAK
TAHU
Petani/trnk/nly,
buruhksr/pembantu,
krjtdkttp, supir/ojek,
satpam/hansip, pkl,
menganggur
41.9 62 35 2 76 18 6
Pengusaha, peg.swasta,
pns, peg kelurahan.,
wiraswasta, guru/dosen,
profesional
17.9 56 43 1 68 28 3
Ibu rumah tangga 29.6 59 39 2 69 23 8
Masih sekolah/kuliah 2.8 50 50 0 82 11 7
Pensiun 3.2 45 45 10 58 29 13
Lainnya 4.6 62 36 2 78 20 2
BASE
KEPUASAN ATAS KINERJA
PRESIDEN JOKOWI
KEYAKINAN ATAS
KEMAMPUAN JOKOWI
MEMIMPIN
KEGIATAN (PEKERJAAN)
KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI
DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI
MENURUT DEMOGRAFI
Survei Nasional Maret 2016
79
SANGAT
/CUKUP
PUAS
KURANG
/TIDAK
PUAS
TIDAK
TAHU
SANGAT
/CUKUP
YAKIN
KURANG
/TIDAK
YAKIN
TIDAK
TAHU
Jawa 39.5 65 34 2 78 19 3
Sunda 14.9 44 54 1 68 24 7
Madura 5.1 72 24 4 84 10 6
Bugis 3.7 84 16 0 81 19 0
Betawi 2.0 50 50 0 70 25 5
Batak 2.8 46 54 0 68 29 4
Minang 2.4 33 67 0 46 42 13
Lainnya 29.6 58 38 4 66 23 10
Islam 90.6 57 41 2 71 23 7
Protestan/Katolik 6.7 82 17 2 91 6 3
Lainnya 2.7 81 19 0 81 19 0
ETNIS
BASE
KEPUASAN ATAS KINERJA
PRESIDEN JOKOWI
KEYAKINAN ATAS
KEMAMPUAN JOKOWI
MEMIMPIN
AGAMA
KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI
DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI
MENURUT DEMOGRAFI
Survei Nasional Maret 2016
80
SANGAT
/CUKUP
PUAS
KURANG
/TIDAK
PUAS
TIDAK
TAHU
SANGAT
/CUKUP
YAKIN
KURANG
/TIDAK
YAKIN
TIDAK
TAHU
SUMATERA 22.3 50 47 2 61 27 11
DKI+BANTEN 7.6 51 48 1 65 27 8
JABAR 16.2 44 54 2 70 25 5
JATENG+DIY 15.0 71 28 1 84 16 1
JATIM 16.0 70 28 2 84 13 3
INDONESIA
TENGAH
(BALI+NTB+NTT+
KALIMANTAN)
12.1 58 38 4 63 28 8
INDONESIA
TIMUR
(SULAWESI+MAL
UKU+MALUT+PAP
UA+PABAR
10.8 77 21 3 80 14 6
WILAYAH
BASE
KEPUASAN ATAS KINERJA
PRESIDEN JOKOWI
KEYAKINAN ATAS
KEMAMPUAN JOKOWI
MEMIMPIN
KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI
DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI
MENURUT MASSA PEMILIH PARTAI
Survei Nasional Maret 2016
81
SANGAT
/CUKUP
PUAS
KURANG
/TIDAK
PUAS
TIDAK
TAHU
SANGAT
/CUKUP
YAKIN
KURANG
/TIDAK
YAKIN
TIDAK
TAHU
NASDEM 2.2 82 18 0 91 9 0
PKB 4.8 74 26 0 89 11 0
PKS 2.9 28 72 0 45 52 3
PDIP 22.8 75 24 0 88 10 2
GOLKAR 13.4 64 35 2 70 23 6
GERINDRA 9.0 46 54 0 55 37 8
DEMOKRAT 8.1 50 50 0 71 26 3
PAN 2.9 52 48 0 59 41 0
PPP 3.5 57 37 6 74 20 6
HANURA 1.2 83 8 8 75 8 17
LAINNYA 4.1 61 39 0 80 20 0
TT/TJ 25.0 49 45 6 63 23 14
BASE
KEPUASAN ATAS KINERJA
PRESIDEN JOKOWI
KEYAKINAN ATAS
KEMAMPUAN JOKOWI
MEMIMPIN
MASSA PEMILIH PARTAI
KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI
DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI
MENURUT MASSA PEMILIH CAPRES PADA PILPRES 2014
Survei Nasional Maret 2016
82
SANGAT
/CUKUP
PUAS
KURANG
/TIDAK
PUAS
TIDAK
TAHU
SANGAT
/CUKUP
YAKIN
KURANG
/TIDAK
YAKIN
TIDAK
TAHU
Prabowo-Hatta 46.85 36 62 2 47 46 8
Jokowi-JK 53.15 71 27 2 86 11 4
MASSA PEMILIH CAPRES PADA PILPRES 2014
BASE
KEPUASAN ATAS KINERJA
PRESIDEN JOKOWI
KEYAKINAN ATAS
KEMAMPUAN JOKOWI
MEMIMPIN
TemuanTemuan
 Tingkat kepuasan atas kinerja presiden positif di
hampir semua kategori demografi. Tingkat
kepuasan tersebut berada di kisaran 50% hingga
84%. Di sejumlah kategori tingkat kepuasan
masih negatif (di bawah 50%), yakni di kalangan
yang pekerjaannya pensiunan (45%), di etnis
Sunda (44%), etnis Batak (46%), etnis Minang
(33%), di kalangan warga Jawa Barat (44%),
83
Temuan
 Dari sisi partai politik, tingkat kepuasan kepada kinerja presiden
tersebar disemua massa pemilih partai, kecuali di partai PKS,
Gerindra, dan Demokrat. Di PKS dan Gerindra, mayoritas (72% dan
54%) tidak puas atas kinerja presiden. Di Demokrat tingkat
kepuasan dan ketidakpuasan terbelah dua, masing-masing 50%. Ini
jelas menunjukkan bahwa sikap massa partai sejalan dengan
dukungan partai kepada presiden. Ini juga berarti, upaya presiden
untuk mengkonsolidasikan dukungan politik dengan menambah
partai pendukungnya direspon positif oleh publik.
 Tingkat kepuasan kepada presiden juga sejalan dengan pilihan
presiden pada 2014 lalu. Pemilih Jokowi cenderung puas atas
kinerja presiden, sebaliknya pendukung Prabowo cenderung tidak
puas atas kinerja Presiden Jokowi.
Survei Nasional Maret 2016
84
TemuanTemuan
 Tingkat keyakinan yang tinggi atas kemampuan
Jokowi memimpin tersebar merata di semua
kategori demografi. Tingkat keyakinan yang positif
ini berkisar antara 58% hingga 91% di berbagai
kategori demografi. Tingkat keyakinan yang
rendah hanya ada di satu bagian dari kategori
etnis, yaitu di kalangan etnis Minang di mana
hanya 46% yang menyatakan sangat/cukup yakin
dengan kemampuan Jokowi.
85
 Dari kategori partai, tingkat keyakinan atas kemampuan Presiden
Jokowi memimpin tersebar hampir merata di semua partai. Hanya
di partai PKS yang tingkat keyakinan tersebut rendah (45%). Di
kalangan pemilih partai lainnya tingkat keyakinan atas kemampuan
Jokowi semua di atas 50%, bahkan ada yang sampai di atas 90%.
Ini juga menunjukkan konsolidasi politik yang dilakukan Jokowi
terhadap partai-partai direspon positif oleh publik.
 Tingkat keyakinan itu juga tersebar baik di kalangan pemilih Jokowi
maupun Prabowo. Bedanya, pendukung Prabowo hampir terbelah
dua, 47% menyatakan yakin, 46% menyatakan tidak yakin. Di
kalangan pemilih Jokowi, hampir semuanya (86%) yakin dengan
kemampuan Jokowi memimpin.
Survei Nasional Maret 2016
86
Temuan
KESIMPULAN
KesimpulanKesimpulan
 Survei opini publik nasional ini menunjukkan bahwa
secara umum, upaya-upaya konsolidasi politik yang
dilakukan pemerintahan Jokowi selama lebih dari
setahun pemerintahannya sudah mulai berhasil. Ini
ditunjukkan oleh tingkat kepuasan atas kinerja dan
keyakinan terhadap kepemimpinan presiden yang
tinggi dan sudah tersebar di semua kategori
demografi, pendukung partai maupun pendukung
presiden dalam pilpres 2014 lalu. Dukungan publik
yang besar ini adalah modal bagi efektifitas
kepresidenan Jokowi
88
Lanjutan ..Lanjutan ..
 Sejalan dengan itu, kepercayaan kepada presiden
sudah pulih di kuartal pertama 2016 ini. Secara umum
ini diindikasikan oleh kembalinya tingkat keyakinan
publik kepada Jokowi ke level yang sama ketika dia
dilantik. Selain itu, untuk pertama kalinya dalam lima
tahun terakhir, publik yang menganggap bangsa kita
berjalan ke arah yang benar mencapai level di atas 80%.
Secara lebih khusus, kepercayaan publik itu sudah mulai
pulih dengan makin positifnya evaluasi publik terhadap
berbagai kondisi atau makin berkurangnya evaluasi
negatif atas berbagai kondisi tersebut.
89
Lanjutan ...Lanjutan ...
 Karena kinerja secara umum makin baik dan kepercayaan
meningkat, maka modal presidensialisme makin besar.
Selanjutnya presiden dan jajarannya dapat fokus pada
agenda-agenda substantif yang akan menyelesaikan
masalah-masalah riil masyarakat terutama di bidang ekonomi
dan pemberantasan korupsi. Dalam masalah-masalah riel
inilah evaluasi publik kebanyakan masih negatif.
 Langkah-langkah presiden berikutnya, bila dipandang publik
merupakan bagian dari pemantapan konsolidasi politik dan
upaya mempercepat eksekusi agenda-agenda prioritas
pemerintahan, kemungkinan besar akan mendapatkan
dukungan dari publik. Termasuk dalam hal ini misalnya
reshuffle kabinet.
90
Lanjutan...Lanjutan...
 Evaluasi warga terhadap ekonomi secara umum positif. Sejumlah
aspek dinilai negatif oleh publik. Sentimen atas kondisi ekonomi
nasional dan rumah tangga ini sangat terkait dengan inflasi yang
secara reguler dirilis BPS: Inflasi naik, sentimen negatif naik; inflasi
turun, sentimen negatif turun.
 Sejumlah aspek yang masih dinilai negatif adalah pemenuhan
kebutuhan pokok, pengangguran, jumlah orang miskin, kemudahan
mencari kerja, , dan pemerataan kesejahteraan.
 Meskipun penilaian di sejumlah aspek tersebut masih negatif, kalau
dibandingkan dengan penilaian publik akhir tahun lalu, jumlah yang
menilai negatif ini makin berkurang. Dengan kata lain, ada
peningkatan kinerja pemerintah di berbagai bidang tersebut.
91
lanjutan...lanjutan...
 Evaluasi publik terhadap kondisi politik nasional sudah positif.
Jumlah warga yang menyatakan kondisi politik nasional lebih baik
jumlahnya lebih banyak dibanding yang menyatakan lebih buruk.
Penilaian ini jauh lebih baik dibanding Juni tahun lalu dimana warga
yang menilai kondisi politik lebih baik jumlahnya hanya lebih sedikit
dibanding yang menyatakn lebih buruk.
 Kondisi penegakan hukum juga kini dinilai positif oleh publik. Yang
menyatakan penegakan hukum kini lebih baik jumlahnya jauh lebih
banyak dibanding yang menyatakan sebaliknya. Ini adalah
peningkatan dibanding tahun lalu.
 Khusus untuk kondisi korupsi, penilaian publik masih negatif. Lebih
banyak publik yang menyatakan korupsi makin marak. Namun
dibandingkan dengan evaluasi sebelumnya, penilaian negatif ini
berkurang.
92
lanjutan...lanjutan...
 Evaluasi masyarakat terhadap kinerja pemerintahan
dalam menangani berbagai masalah riil masyarakat
bersifat campuran antara positif dan negatif. Umumnya,
jumlah masyarakat yang menilai positif lebih banyak
dibanding yang menilai negatif. Di sejumlah masalah
penilaian itu sangat negatif. Selain itu, jumlah
masyarakat yang menilai tidak ada perubahan di
sejumlah aspek jumlahnya lebih banyak.
93
lanjutanlanjutan
 Penilaian paling positif warga diberikan kepada kinerja pemerintah
dalam membangun jalan-jalan umum dan layanan kesehatan yang
terjangkau.
 Demikian juga dengan masalah tersedianya obat-obatan,
pendidikan yang terjangkau dan transportasi umum. Yang positif
juga adalah penanggulangan narkoba, kesetaraan hak warga, rasa
aman dari ancaman teroris, peningkatan kesejahteraan, upaya
pemerintah menekan korupsi. Penilaian ini disebut positif karena
jumlah yang menilai positif lebih banyak dibanding yang menilai
negatif, meski jumlahnya di bawah 50%.
 Penilaian sangat negatif diberikan warga kepada kinerja
mengurangi pengangguran, menyediakan lapangan kerja,
mengurangi jumlah orang miskin, dan harga kebutuhan pokok.
 Penilaian positif juga diberikan warga kepada langkah-langkah
pemerintah dalam isu seperti deponeering, penundaan revisi UU
KPK.
94
lanjutanlanjutan
 Saat ini belum ada alternatif terhadap kepemimpinan
Jokowi. Bila pilpres diadakan sekarang, kemungkinan
besar Jokowi akan terpilih kembali. Tingkat keterpilihan
ini terus meningkat, sedangkan saingan terdekatnya
stagnan atau cenderung menurun.
 Secara keseluruhan, dapat disimpulkan bahwa evaluasi
publik di kuartal pertama 2016 ini menunjukkan bahwa
modal presidensialisme Jokowi makin besar. Ini berarti,
presiden dapat lebih yakin, lebih cepat, dan lebih fokus
untuk menjalankan agenda-agenda pemerintahan ke
depan. Publik secara umum kini mendukung presiden dan
langkah-langkahnya dalam memerintah.
95
TERIMA KASIH

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Survei SMRC "Pemilih Jakarta dan Kinerja Petahana" Juni 2016
Survei SMRC "Pemilih Jakarta dan Kinerja Petahana" Juni 2016Survei SMRC "Pemilih Jakarta dan Kinerja Petahana" Juni 2016
Survei SMRC "Pemilih Jakarta dan Kinerja Petahana" Juni 2016Saidiman Ahmad
 
Survei SMRC tentang Kinerja Petahana dan Peluang Para Penantang pada Pilkada ...
Survei SMRC tentang Kinerja Petahana dan Peluang Para Penantang pada Pilkada ...Survei SMRC tentang Kinerja Petahana dan Peluang Para Penantang pada Pilkada ...
Survei SMRC tentang Kinerja Petahana dan Peluang Para Penantang pada Pilkada ...Saidiman Ahmad
 
Feb 2014 Kekuatan Partai Makin Terfragmentasi
Feb 2014 Kekuatan Partai Makin TerfragmentasiFeb 2014 Kekuatan Partai Makin Terfragmentasi
Feb 2014 Kekuatan Partai Makin Terfragmentasijoaquimrohi
 
Rilis Survei SMRC: Pandangan Publik Nasional tentang LGBT (2016-2017)
Rilis Survei SMRC: Pandangan Publik Nasional tentang LGBT (2016-2017)Rilis Survei SMRC: Pandangan Publik Nasional tentang LGBT (2016-2017)
Rilis Survei SMRC: Pandangan Publik Nasional tentang LGBT (2016-2017)Saidiman Ahmad
 
Rilis smrc juli 2014 post election
Rilis smrc juli 2014 post electionRilis smrc juli 2014 post election
Rilis smrc juli 2014 post electionjoaquimrohi
 
Temuan Survei Pra-Pilkada & Exit Poll Putaran Kedua untuk Pilkada DKI Jakarta...
Temuan Survei Pra-Pilkada & Exit Poll Putaran Kedua untuk Pilkada DKI Jakarta...Temuan Survei Pra-Pilkada & Exit Poll Putaran Kedua untuk Pilkada DKI Jakarta...
Temuan Survei Pra-Pilkada & Exit Poll Putaran Kedua untuk Pilkada DKI Jakarta...saifulmujani
 
Surnas Pilpres Juli 2014
Surnas Pilpres Juli 2014Surnas Pilpres Juli 2014
Surnas Pilpres Juli 2014joaquimrohi
 
Indikator rilis efek jokowi vs efek kampanye 4 april 2014
Indikator rilis efek jokowi vs efek kampanye 4 april 2014Indikator rilis efek jokowi vs efek kampanye 4 april 2014
Indikator rilis efek jokowi vs efek kampanye 4 april 2014joaquimrohi
 
SMRC Rilis Survei: Ahok dan Para Penantangnya untuk DKI 1
SMRC Rilis Survei: Ahok dan Para Penantangnya untuk DKI 1SMRC Rilis Survei: Ahok dan Para Penantangnya untuk DKI 1
SMRC Rilis Survei: Ahok dan Para Penantangnya untuk DKI 1threeandra MLC
 
Survei SMRC: Keyakinan Publik Atas Pemerintahan Jokowi, Tinggi
Survei SMRC: Keyakinan Publik Atas Pemerintahan Jokowi, TinggiSurvei SMRC: Keyakinan Publik Atas Pemerintahan Jokowi, Tinggi
Survei SMRC: Keyakinan Publik Atas Pemerintahan Jokowi, TinggiMuchlis Rofik
 
Kampanye dan jokowi revised
Kampanye dan jokowi   revisedKampanye dan jokowi   revised
Kampanye dan jokowi revisedjoaquimrohi
 
Survei SMRC: "Ahok dan Penantangnya Menuju DKI 1"
Survei SMRC: "Ahok dan Penantangnya Menuju DKI 1"Survei SMRC: "Ahok dan Penantangnya Menuju DKI 1"
Survei SMRC: "Ahok dan Penantangnya Menuju DKI 1"Muchlis Rofik
 
2014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 2014
2014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 20142014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 2014
2014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 2014threeandra MLC
 
Hasil Rilis Lembaga Survei Indonesia "Evaluasi Terhadap 100 Hari Kinerja Peme...
Hasil Rilis Lembaga Survei Indonesia "Evaluasi Terhadap 100 Hari Kinerja Peme...Hasil Rilis Lembaga Survei Indonesia "Evaluasi Terhadap 100 Hari Kinerja Peme...
Hasil Rilis Lembaga Survei Indonesia "Evaluasi Terhadap 100 Hari Kinerja Peme...threeandra MLC
 
Laporan-Survei-Nasional-Evaluasi-Pemerintahan-Jokowi-JK(2)
Laporan-Survei-Nasional-Evaluasi-Pemerintahan-Jokowi-JK(2)Laporan-Survei-Nasional-Evaluasi-Pemerintahan-Jokowi-JK(2)
Laporan-Survei-Nasional-Evaluasi-Pemerintahan-Jokowi-JK(2)Agung Baskoro
 
Rilis Survei Nasional LSI-Temuan Survei Tgl 10-18 Jan 2015_Parpol di Mata Publik
Rilis Survei Nasional LSI-Temuan Survei Tgl 10-18 Jan 2015_Parpol di Mata PublikRilis Survei Nasional LSI-Temuan Survei Tgl 10-18 Jan 2015_Parpol di Mata Publik
Rilis Survei Nasional LSI-Temuan Survei Tgl 10-18 Jan 2015_Parpol di Mata Publikthreeandra MLC
 
Hasil Rilis Surnas LSI, Temuan Survei 10-18 Januari 2015_Parpol di Mata Publik+
Hasil Rilis Surnas LSI, Temuan Survei 10-18 Januari  2015_Parpol di Mata Publik+Hasil Rilis Surnas LSI, Temuan Survei 10-18 Januari  2015_Parpol di Mata Publik+
Hasil Rilis Surnas LSI, Temuan Survei 10-18 Januari 2015_Parpol di Mata Publik+threeandra MLC
 
Refleksi 17-tahun-reformasi (Poltracking Indonesia)
Refleksi 17-tahun-reformasi (Poltracking Indonesia)Refleksi 17-tahun-reformasi (Poltracking Indonesia)
Refleksi 17-tahun-reformasi (Poltracking Indonesia)mohammadtazam10
 

La actualidad más candente (19)

Survei SMRC "Pemilih Jakarta dan Kinerja Petahana" Juni 2016
Survei SMRC "Pemilih Jakarta dan Kinerja Petahana" Juni 2016Survei SMRC "Pemilih Jakarta dan Kinerja Petahana" Juni 2016
Survei SMRC "Pemilih Jakarta dan Kinerja Petahana" Juni 2016
 
Survei SMRC tentang Kinerja Petahana dan Peluang Para Penantang pada Pilkada ...
Survei SMRC tentang Kinerja Petahana dan Peluang Para Penantang pada Pilkada ...Survei SMRC tentang Kinerja Petahana dan Peluang Para Penantang pada Pilkada ...
Survei SMRC tentang Kinerja Petahana dan Peluang Para Penantang pada Pilkada ...
 
Feb 2014 Kekuatan Partai Makin Terfragmentasi
Feb 2014 Kekuatan Partai Makin TerfragmentasiFeb 2014 Kekuatan Partai Makin Terfragmentasi
Feb 2014 Kekuatan Partai Makin Terfragmentasi
 
Rilis Survei SMRC: Pandangan Publik Nasional tentang LGBT (2016-2017)
Rilis Survei SMRC: Pandangan Publik Nasional tentang LGBT (2016-2017)Rilis Survei SMRC: Pandangan Publik Nasional tentang LGBT (2016-2017)
Rilis Survei SMRC: Pandangan Publik Nasional tentang LGBT (2016-2017)
 
Rilis smrc juli 2014 post election
Rilis smrc juli 2014 post electionRilis smrc juli 2014 post election
Rilis smrc juli 2014 post election
 
Temuan Survei Pra-Pilkada & Exit Poll Putaran Kedua untuk Pilkada DKI Jakarta...
Temuan Survei Pra-Pilkada & Exit Poll Putaran Kedua untuk Pilkada DKI Jakarta...Temuan Survei Pra-Pilkada & Exit Poll Putaran Kedua untuk Pilkada DKI Jakarta...
Temuan Survei Pra-Pilkada & Exit Poll Putaran Kedua untuk Pilkada DKI Jakarta...
 
Surnas Pilpres Juli 2014
Surnas Pilpres Juli 2014Surnas Pilpres Juli 2014
Surnas Pilpres Juli 2014
 
Indikator rilis efek jokowi vs efek kampanye 4 april 2014
Indikator rilis efek jokowi vs efek kampanye 4 april 2014Indikator rilis efek jokowi vs efek kampanye 4 april 2014
Indikator rilis efek jokowi vs efek kampanye 4 april 2014
 
SMRC Rilis Survei: Ahok dan Para Penantangnya untuk DKI 1
SMRC Rilis Survei: Ahok dan Para Penantangnya untuk DKI 1SMRC Rilis Survei: Ahok dan Para Penantangnya untuk DKI 1
SMRC Rilis Survei: Ahok dan Para Penantangnya untuk DKI 1
 
Survei SMRC: Keyakinan Publik Atas Pemerintahan Jokowi, Tinggi
Survei SMRC: Keyakinan Publik Atas Pemerintahan Jokowi, TinggiSurvei SMRC: Keyakinan Publik Atas Pemerintahan Jokowi, Tinggi
Survei SMRC: Keyakinan Publik Atas Pemerintahan Jokowi, Tinggi
 
Kampanye dan jokowi revised
Kampanye dan jokowi   revisedKampanye dan jokowi   revised
Kampanye dan jokowi revised
 
Survei SMRC: "Ahok dan Penantangnya Menuju DKI 1"
Survei SMRC: "Ahok dan Penantangnya Menuju DKI 1"Survei SMRC: "Ahok dan Penantangnya Menuju DKI 1"
Survei SMRC: "Ahok dan Penantangnya Menuju DKI 1"
 
2014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 2014
2014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 20142014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 2014
2014-12-10 Laporan Rilis Survei Pasca Pileg dan Pilpres 2014
 
Hasil Rilis Lembaga Survei Indonesia "Evaluasi Terhadap 100 Hari Kinerja Peme...
Hasil Rilis Lembaga Survei Indonesia "Evaluasi Terhadap 100 Hari Kinerja Peme...Hasil Rilis Lembaga Survei Indonesia "Evaluasi Terhadap 100 Hari Kinerja Peme...
Hasil Rilis Lembaga Survei Indonesia "Evaluasi Terhadap 100 Hari Kinerja Peme...
 
Laporan-Survei-Nasional-Evaluasi-Pemerintahan-Jokowi-JK(2)
Laporan-Survei-Nasional-Evaluasi-Pemerintahan-Jokowi-JK(2)Laporan-Survei-Nasional-Evaluasi-Pemerintahan-Jokowi-JK(2)
Laporan-Survei-Nasional-Evaluasi-Pemerintahan-Jokowi-JK(2)
 
Rilis Survei Nasional LSI-Temuan Survei Tgl 10-18 Jan 2015_Parpol di Mata Publik
Rilis Survei Nasional LSI-Temuan Survei Tgl 10-18 Jan 2015_Parpol di Mata PublikRilis Survei Nasional LSI-Temuan Survei Tgl 10-18 Jan 2015_Parpol di Mata Publik
Rilis Survei Nasional LSI-Temuan Survei Tgl 10-18 Jan 2015_Parpol di Mata Publik
 
Hasil Rilis Surnas LSI, Temuan Survei 10-18 Januari 2015_Parpol di Mata Publik+
Hasil Rilis Surnas LSI, Temuan Survei 10-18 Januari  2015_Parpol di Mata Publik+Hasil Rilis Surnas LSI, Temuan Survei 10-18 Januari  2015_Parpol di Mata Publik+
Hasil Rilis Surnas LSI, Temuan Survei 10-18 Januari 2015_Parpol di Mata Publik+
 
3 mei 2014 pdf
3 mei 2014 pdf3 mei 2014 pdf
3 mei 2014 pdf
 
Refleksi 17-tahun-reformasi (Poltracking Indonesia)
Refleksi 17-tahun-reformasi (Poltracking Indonesia)Refleksi 17-tahun-reformasi (Poltracking Indonesia)
Refleksi 17-tahun-reformasi (Poltracking Indonesia)
 

Similar a Rilis Suvei Evaluasi Publik atas Kinerja Pemerintahan Jokowi Kuartal Pertama 2016

RILIS-SURNAS-INDIKATOR_EVALUASI-PEMERINTAH-DAN-PETA-ELEKTORAL_APRIL-2022.pdf
RILIS-SURNAS-INDIKATOR_EVALUASI-PEMERINTAH-DAN-PETA-ELEKTORAL_APRIL-2022.pdfRILIS-SURNAS-INDIKATOR_EVALUASI-PEMERINTAH-DAN-PETA-ELEKTORAL_APRIL-2022.pdf
RILIS-SURNAS-INDIKATOR_EVALUASI-PEMERINTAH-DAN-PETA-ELEKTORAL_APRIL-2022.pdfmerdekacom
 
RILIS-03-04-22_Survei-Nasional_2022_3_APRIL_2022.pdf
RILIS-03-04-22_Survei-Nasional_2022_3_APRIL_2022.pdfRILIS-03-04-22_Survei-Nasional_2022_3_APRIL_2022.pdf
RILIS-03-04-22_Survei-Nasional_2022_3_APRIL_2022.pdfRamadonaSimbolon1
 
Rilis Kebangkitan PKI
Rilis Kebangkitan PKIRilis Kebangkitan PKI
Rilis Kebangkitan PKICIkumparan
 
Survei Saifful Mujani tentang Sikap Publik terhadap FPI, MRS, dan Respons Pem...
Survei Saifful Mujani tentang Sikap Publik terhadap FPI, MRS, dan Respons Pem...Survei Saifful Mujani tentang Sikap Publik terhadap FPI, MRS, dan Respons Pem...
Survei Saifful Mujani tentang Sikap Publik terhadap FPI, MRS, dan Respons Pem...CIkumparan
 
SMRC-EVALUASI PUBLIK SETAHUN JOKOWI-20 OKTOBER 2015
SMRC-EVALUASI PUBLIK SETAHUN JOKOWI-20 OKTOBER 2015SMRC-EVALUASI PUBLIK SETAHUN JOKOWI-20 OKTOBER 2015
SMRC-EVALUASI PUBLIK SETAHUN JOKOWI-20 OKTOBER 2015threeandra MLC
 
Rilis lembaga survei indonesia evaluasi 100 hari kinerja jokowi jk-2 februar...
Rilis lembaga survei indonesia evaluasi 100 hari kinerja  jokowi jk-2 februar...Rilis lembaga survei indonesia evaluasi 100 hari kinerja  jokowi jk-2 februar...
Rilis lembaga survei indonesia evaluasi 100 hari kinerja jokowi jk-2 februar...Rizka Halida
 
Refleksi-17-Tahun-Reformasi_Poltracking(1)
Refleksi-17-Tahun-Reformasi_Poltracking(1)Refleksi-17-Tahun-Reformasi_Poltracking(1)
Refleksi-17-Tahun-Reformasi_Poltracking(1)Agung Baskoro
 
RILIS-INDIKATOR-JAWA-TIMUR-01-FEBRUARI-2024.pdf
RILIS-INDIKATOR-JAWA-TIMUR-01-FEBRUARI-2024.pdfRILIS-INDIKATOR-JAWA-TIMUR-01-FEBRUARI-2024.pdf
RILIS-INDIKATOR-JAWA-TIMUR-01-FEBRUARI-2024.pdfDartoSuprobo1
 
Asesmen Publik Tentang Pendidikan Online di Masa Covid-19
Asesmen Publik Tentang Pendidikan Online di Masa Covid-19Asesmen Publik Tentang Pendidikan Online di Masa Covid-19
Asesmen Publik Tentang Pendidikan Online di Masa Covid-19Tati D. Wardi Ph.D.
 
Hasil Survei Nasional LSI-INDIKATOR tentang Kesenjangan Pendapatan di Indones...
Hasil Survei Nasional LSI-INDIKATOR tentang Kesenjangan Pendapatan di Indones...Hasil Survei Nasional LSI-INDIKATOR tentang Kesenjangan Pendapatan di Indones...
Hasil Survei Nasional LSI-INDIKATOR tentang Kesenjangan Pendapatan di Indones...threeandra MLC
 
Survei Indikator April 2018
Survei Indikator April 2018Survei Indikator April 2018
Survei Indikator April 2018Ahmad Toriq
 
Laporan Rilis Survei Nasional_28 Maret 2019.pdf
Laporan Rilis Survei Nasional_28 Maret 2019.pdfLaporan Rilis Survei Nasional_28 Maret 2019.pdf
Laporan Rilis Survei Nasional_28 Maret 2019.pdfshirizkiku
 
RILIS-INDIKATOR-18-AGUSTUS-2023_.pdf
RILIS-INDIKATOR-18-AGUSTUS-2023_.pdfRILIS-INDIKATOR-18-AGUSTUS-2023_.pdf
RILIS-INDIKATOR-18-AGUSTUS-2023_.pdfLuqmanulHakim259964
 
RILIS SURVEI PROVINSI JAWA TIMUR POLTRACKING INDONESIA [MEI 2022].pdf
RILIS SURVEI PROVINSI JAWA TIMUR POLTRACKING INDONESIA [MEI 2022].pdfRILIS SURVEI PROVINSI JAWA TIMUR POLTRACKING INDONESIA [MEI 2022].pdf
RILIS SURVEI PROVINSI JAWA TIMUR POLTRACKING INDONESIA [MEI 2022].pdfRepublikaDigital
 
HASIL SURVEI √ox Populi Survey
HASIL SURVEI √ox Populi Survey HASIL SURVEI √ox Populi Survey
HASIL SURVEI √ox Populi Survey bumnbersatu
 
Rilis Survei SMR. Calon Wakil Presiden: Pandangan Elit, Opinion Leader dan Ma...
Rilis Survei SMR. Calon Wakil Presiden: Pandangan Elit, Opinion Leader dan Ma...Rilis Survei SMR. Calon Wakil Presiden: Pandangan Elit, Opinion Leader dan Ma...
Rilis Survei SMR. Calon Wakil Presiden: Pandangan Elit, Opinion Leader dan Ma...Saidiman Ahmad
 
Survei-nasional POLTRACKING INDONESIA, 13 April 2019
Survei-nasional POLTRACKING INDONESIA, 13 April 2019Survei-nasional POLTRACKING INDONESIA, 13 April 2019
Survei-nasional POLTRACKING INDONESIA, 13 April 2019Avida Virya
 

Similar a Rilis Suvei Evaluasi Publik atas Kinerja Pemerintahan Jokowi Kuartal Pertama 2016 (17)

RILIS-SURNAS-INDIKATOR_EVALUASI-PEMERINTAH-DAN-PETA-ELEKTORAL_APRIL-2022.pdf
RILIS-SURNAS-INDIKATOR_EVALUASI-PEMERINTAH-DAN-PETA-ELEKTORAL_APRIL-2022.pdfRILIS-SURNAS-INDIKATOR_EVALUASI-PEMERINTAH-DAN-PETA-ELEKTORAL_APRIL-2022.pdf
RILIS-SURNAS-INDIKATOR_EVALUASI-PEMERINTAH-DAN-PETA-ELEKTORAL_APRIL-2022.pdf
 
RILIS-03-04-22_Survei-Nasional_2022_3_APRIL_2022.pdf
RILIS-03-04-22_Survei-Nasional_2022_3_APRIL_2022.pdfRILIS-03-04-22_Survei-Nasional_2022_3_APRIL_2022.pdf
RILIS-03-04-22_Survei-Nasional_2022_3_APRIL_2022.pdf
 
Rilis Kebangkitan PKI
Rilis Kebangkitan PKIRilis Kebangkitan PKI
Rilis Kebangkitan PKI
 
Survei Saifful Mujani tentang Sikap Publik terhadap FPI, MRS, dan Respons Pem...
Survei Saifful Mujani tentang Sikap Publik terhadap FPI, MRS, dan Respons Pem...Survei Saifful Mujani tentang Sikap Publik terhadap FPI, MRS, dan Respons Pem...
Survei Saifful Mujani tentang Sikap Publik terhadap FPI, MRS, dan Respons Pem...
 
SMRC-EVALUASI PUBLIK SETAHUN JOKOWI-20 OKTOBER 2015
SMRC-EVALUASI PUBLIK SETAHUN JOKOWI-20 OKTOBER 2015SMRC-EVALUASI PUBLIK SETAHUN JOKOWI-20 OKTOBER 2015
SMRC-EVALUASI PUBLIK SETAHUN JOKOWI-20 OKTOBER 2015
 
Rilis lembaga survei indonesia evaluasi 100 hari kinerja jokowi jk-2 februar...
Rilis lembaga survei indonesia evaluasi 100 hari kinerja  jokowi jk-2 februar...Rilis lembaga survei indonesia evaluasi 100 hari kinerja  jokowi jk-2 februar...
Rilis lembaga survei indonesia evaluasi 100 hari kinerja jokowi jk-2 februar...
 
Refleksi-17-Tahun-Reformasi_Poltracking(1)
Refleksi-17-Tahun-Reformasi_Poltracking(1)Refleksi-17-Tahun-Reformasi_Poltracking(1)
Refleksi-17-Tahun-Reformasi_Poltracking(1)
 
RILIS-INDIKATOR-JAWA-TIMUR-01-FEBRUARI-2024.pdf
RILIS-INDIKATOR-JAWA-TIMUR-01-FEBRUARI-2024.pdfRILIS-INDIKATOR-JAWA-TIMUR-01-FEBRUARI-2024.pdf
RILIS-INDIKATOR-JAWA-TIMUR-01-FEBRUARI-2024.pdf
 
Asesmen Publik Tentang Pendidikan Online di Masa Covid-19
Asesmen Publik Tentang Pendidikan Online di Masa Covid-19Asesmen Publik Tentang Pendidikan Online di Masa Covid-19
Asesmen Publik Tentang Pendidikan Online di Masa Covid-19
 
Hasil Survei Nasional LSI-INDIKATOR tentang Kesenjangan Pendapatan di Indones...
Hasil Survei Nasional LSI-INDIKATOR tentang Kesenjangan Pendapatan di Indones...Hasil Survei Nasional LSI-INDIKATOR tentang Kesenjangan Pendapatan di Indones...
Hasil Survei Nasional LSI-INDIKATOR tentang Kesenjangan Pendapatan di Indones...
 
Survei Indikator April 2018
Survei Indikator April 2018Survei Indikator April 2018
Survei Indikator April 2018
 
Laporan Rilis Survei Nasional_28 Maret 2019.pdf
Laporan Rilis Survei Nasional_28 Maret 2019.pdfLaporan Rilis Survei Nasional_28 Maret 2019.pdf
Laporan Rilis Survei Nasional_28 Maret 2019.pdf
 
RILIS-INDIKATOR-18-AGUSTUS-2023_.pdf
RILIS-INDIKATOR-18-AGUSTUS-2023_.pdfRILIS-INDIKATOR-18-AGUSTUS-2023_.pdf
RILIS-INDIKATOR-18-AGUSTUS-2023_.pdf
 
RILIS SURVEI PROVINSI JAWA TIMUR POLTRACKING INDONESIA [MEI 2022].pdf
RILIS SURVEI PROVINSI JAWA TIMUR POLTRACKING INDONESIA [MEI 2022].pdfRILIS SURVEI PROVINSI JAWA TIMUR POLTRACKING INDONESIA [MEI 2022].pdf
RILIS SURVEI PROVINSI JAWA TIMUR POLTRACKING INDONESIA [MEI 2022].pdf
 
HASIL SURVEI √ox Populi Survey
HASIL SURVEI √ox Populi Survey HASIL SURVEI √ox Populi Survey
HASIL SURVEI √ox Populi Survey
 
Rilis Survei SMR. Calon Wakil Presiden: Pandangan Elit, Opinion Leader dan Ma...
Rilis Survei SMR. Calon Wakil Presiden: Pandangan Elit, Opinion Leader dan Ma...Rilis Survei SMR. Calon Wakil Presiden: Pandangan Elit, Opinion Leader dan Ma...
Rilis Survei SMR. Calon Wakil Presiden: Pandangan Elit, Opinion Leader dan Ma...
 
Survei-nasional POLTRACKING INDONESIA, 13 April 2019
Survei-nasional POLTRACKING INDONESIA, 13 April 2019Survei-nasional POLTRACKING INDONESIA, 13 April 2019
Survei-nasional POLTRACKING INDONESIA, 13 April 2019
 

Último

Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptKeracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptDIGGIVIO2
 
PPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptx
PPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptxPPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptx
PPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptxAprianiMy
 
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIFPPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIFFPMJ604FIKRIRIANDRA
 
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaContoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaIniiiHeru
 
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MAMateri Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MAmasqiqu340
 
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.pptsarassasha
 
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptxBimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptxjannenapitupulu18
 
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshKISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshDosenBernard
 
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjanacontoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjanaNhasrul
 
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogorundang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogorritch4
 
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...buktifisikskp23
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptxAbidinMaulana
 
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesiasdn4mangkujayan
 
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdfAlur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdfPemdes Wonoyoso
 
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdfTaufikTito
 
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppTPERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppTYudaPerwira5
 
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptxmateri konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptxZullaiqahNurhali2
 

Último (20)

Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.pptKeracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
Keracunan bahan kimia,ektasi,opiat,makanan.ppt
 
PPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptx
PPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptxPPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptx
PPT PROFESI KEPENDIDIKAN kelompok 7.pptx
 
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIFPPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
PPT SIDANG UJIAN KOMPREHENSIF KUALITATIF
 
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerjaContoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
Contoh laporan K3 perusahaan pada tahun 2023 dgn analisis beban kerja
 
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MAMateri Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
Materi Pajak Untuk BOS tahun 2024 untuk madrasah MI,MTS, dan MA
 
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
384986085-Bahaya-Narkoba-Bagi-Kesehatan-Jiwa-Remaja.ppt
 
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptxBimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda  2024.pptx
Bimbingan Teknis Penyusunan Soal Pilihan Berganda 2024.pptx
 
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdshKISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
KISI-KISI USEK PJOK TA 2023-2024 anans ajaja jaja hdsh
 
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjanacontoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
contoh judul tesis untuk mahasiswa pascasarjana
 
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogorundang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
undang undang penataan ruang daerah kabupaten bogor
 
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
Abortion pills in Kuwait salmiyah [+966572737505 ] Get Cytotec in Kuwait city...
 
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
Telaah Kurikulum dan Buku Teks Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar ...
 
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
514034136-Tugas-Modul-4-5-Komputer-Dan-Media-Pembelajaran.pptx
 
Jual Pil Penggugur Kandungan 085225524732 Obat Aborsi Cytotec Asli
Jual Pil Penggugur Kandungan 085225524732 Obat Aborsi Cytotec AsliJual Pil Penggugur Kandungan 085225524732 Obat Aborsi Cytotec Asli
Jual Pil Penggugur Kandungan 085225524732 Obat Aborsi Cytotec Asli
 
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotecAbortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
Abortion pills in Jeddah+966543202731/ buy cytotec
 
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa IndonesiaSalinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
Salinan PPT TATA BAHASA Bahasa Indonesia
 
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdfAlur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
Alur Pengajuan Surat Keterangan Pindah (Individu) lewat IKD.pdf
 
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
15_Contoh_Surat_Lamaran_Kerja_Lengkap_de.pdf
 
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppTPERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
PERTEMUAN 4 himpunan dan fungsi logika fuzzy.ppT
 
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptxmateri konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
materi konsep dan Model TRIASE Bencana.pptx
 

Rilis Suvei Evaluasi Publik atas Kinerja Pemerintahan Jokowi Kuartal Pertama 2016

  • 1. Jl. Kusumaatmaja No. 59, Menteng, Jakarta Pusat 10340 kontak@saifulmujani.com | www.saifulmujani.com MODAL PRESIDENSIALISME EVALUASI PUBLIK NASIONAL ATAS KINERJA PEMERINTAHAN JOKOWI KUARTAL PERTAMA 2016 Update Temuan Survei Nasional: 22 – 30 Maret 2016
  • 2. Latar belakang  Evaluasi publik secara nasional dalam sebuah demokrasi merupakan satu bentuk partisipasi warga dan merupakan input bagi pemerintah sejauhmana yang telah dilakukan pemerintah dekat atau jauh dengan aspirasi warga.  Apa yang telah dilakukan pemerintah pada ujungnya harus berkaitan dengan kepentingan dasar dan mendesak bagi kehidupan sehari-hari warga.  Biasanya, warga umumnya tidak punya informasi cukup detil tentang apa yang telah dilakukan pemerintah. Karena itu dasar evaluasinya harus yang paling umum dipahami dan dirasakan oleh warga. Atas dasar itu evaluasi publik dalam sebuah demokrasi di dunia biasa mencakup sejumlah parameter dasar yang relevan dengan warga. Itu mencakup:  1. Arah bangsa  2. Kondisi ekonomi  3. Kondisi politik  4. Kondisi penegakan hukum  5. Kondisi sosial-ekonomi secara lebih spesifik: harga-harga kebutuhan pokok, pendidikan, kesehatan, lapangan kerja, pengangguran, dan infrastruktur dasar seperti kondisi jalan-jalan raya. Survei Nasional Maret 2016 2
  • 3. ... lanjutan  Di samping itu, evaluasi juga penting untuk melihat penilaian atas kinerja pemimpin nasional, dan keyakinan atas kemampuan pemimpin nasional tersebut.  Evaluasi juga harus mencakup isu-isu yang banyak menyita perhatian publik dan paling mutakhir.  Evaluasi itu akan berujung pada prospek kekuatan politik, terutama prospek kepemimpinan nasional.  Satu cara paling sistematik untuk evaluasi publik ini adalah lewat survei opini publik.  Untuk melakukan evaluasi tersebut, SMRC secara berkala melakukan survei opini pubik nasional. Survei kali ini merupakan cerminan evaluasi publik nasional atas kinerja pemerintahan kurang lebih di kuartal pertama 2016. Survei Nasional Maret 2016 3
  • 4. Metodologi • Populasi survei ini adalah seluruh warga negara Indonesia yang yang punya hak pilih dalam pemilihan umum, yakni mereka yang sudah berumur 17 tahun atau lebih, atau sudah menikah ketika survei dilakukan. • Dari populasi itu dipilih secara random (multistage random sampling) 1220 responden. • Response rate (responden yang dapat diwawancarai secara valid) sebesar 988 atau 81%. Sebanyak 988 responden ini yang dianalisis. Margin of error rata-rata dari survei dengan ukuran sampel tersebut sebesar +/- 3.2% pada tingkat kepercayaan 95% (dengan asumsi simple random sampling). • Responden terpilih diwawancarai lewat tatap muka oleh pewawancara yang telah dilatih. • Quality control terhadap hasil wawancara dilakukan secara random sebesar 20% dari total sampel oleh supervisor dengan kembali mendatangi responden terpilih (spot check). Dalam quality control tidak ditemukan kesalahan berarti. • Waktu wawancara lapangan 22 – 30 Maret 2016. Survei Nasional Maret 2016 4
  • 5. Populasi desa/kelurahan tingkat Nasional Desa/kelurahan di tingkat Dapil dipilih secara random dengan jumlah proporsional Di masing-masing RT/Lingkungan dipilih secara random dua KK Di KK terpilih dipilih secara random Satu orang yang punya hak pilih laki-laki/perempuan Ds 1 … Ds n Dapil 1 Ds 1 … Ds m Dapil k … … RT1 RT2 RT3 …. RT5 KK1 KK2 Laki-laki Perempuan Di setiap desa/kelurahan dipilih sebanyak 5 RT dengan cara random Flow chat penarikan sampelFlow chat penarikan sampel Survei Nasional Maret 2016 5
  • 7. Survei Nasional Maret 2016 7 PROFIL DEMOGRAFI RESPONDENPROFIL DEMOGRAFI RESPONDEN KATEGORI SAMPEL POPULASI KATEGORI SAMPEL POPULASI Laki-laki 48.8 50.1 Islam 90.6 87.3 Perempuan 51.2 49.9 Katolik/Protestan 6.7 9.8 Lainnya 2.7 3.0 Pedesaan 50.9 50.2 Perkotaa 49.1 49.8 Jawa 39.5 40.2 Sunda 14.9 15.5 Madura 5.1 3.0 Bugis 3.7 2.7 Batak 2.0 3.6 Minang 2.8 2.7 Betawi 2.4 2.9 Lainnya 29.6 29.4 ETNIS AGAMAGENDER DESA-KOTA
  • 8. PROFIL DEMOGRAFI RESPONDENPROFIL DEMOGRAFI RESPONDEN Survei Nasional Maret 2016 8 KATEGORI SAMPEL POPULASI KATEGORI SAMPEL POPULASI ACEH 1.6 1.8 NTB 2.0 1.9 SUMUT 4.6 5.3 NTT 2.0 1.7 SUMBAR 1.9 1.9 KALBAR 0.8 1.9 RIAU 3.0 2.2 KALTENG 1.0 1.0 JAMBI 1.8 1.3 KALSEL 2.0 1.5 SUMSEL 3.6 3.1 KALTIM 1.7 1.3 BENGKULU 0.6 0.7 KALTARA 0.5 0.2 LAMPUNG 3.0 3.2 SULUT 1.0 1.0 BABEL 1.0 0.5 SULTENG 0.8 1.0 KEPRI 1.0 0.7 SULSEL 3.2 3.4 DKI 3.3 3.8 SULTRA 0.9 1.0 JABAR 16.2 17.6 GORONTALO 0.8 0.4 JATENG 13.5 14.5 SULBAR 0.9 0.5 DIY 1.5 1.5 MALUKU 0.7 0.6 JATIM 16.0 16.3 MALUT 0.0 0.4 BANTEN 4.3 4.2 PAPUA BARAT 0.8 0.4 BALI 2.0 1.6 PAPUA 1.6 1.7 PROVINSI PROVINSI
  • 10. Arah Perjalanan BangsaArah Perjalanan Bangsa Secara umum bagaimana Ibu/Bapak melihat arah negara kita? Apakah negara kita sekarang sedang bergerak ke arah yang benar atau ke arah yang salah? … (%) Ke arah yang benar, 81.1 Ke arah yang salah, 9.5 Tidak tahu, 9.4 Survei Nasional Maret 2016 10
  • 11. Bagaimana Ibu/Bapak melihat arah perjalanan negara kita? Apakah negara kita sekarang berjalan menuju ke arah yang benar atau ke arah yang salah? …(%) 71 66 65 61 64 56 68 68 66 72 62 67 60 72 81 21 20 25 25 26 26 34 23 23 23 14 27 23 26 15 109 9 9 10 12 11 11 10 9 11 14 10 10 14 13 9 70 0 25 50 75 100 Okt'10 Mei'11 Juli'11 Des'11 Feb'12 Mei'12 Jun'12 Sept'12 Des'12 Apr'14 Jul'14 Okt'14 Jun'15 Okt'15 Des'15 Mar'16 Ke arah yang benar Ke arah yang salah Tidak tahu/tidak jawab Survei Nasional Maret 2016 11 Arah Perjalanan BangsaArah Perjalanan Bangsa
  • 12. Temuan  Evaluasi publik terhadap arah perjalanan bangsa secara keseluruhan adalah positif. Mayoritas atau hampir semua warga (81.1%) menilai perjalanan bangsa dan negara sudah ke arah yang benar. Sangat sedikit warga (9.5%) yang menilai arah bangsa kita salah. Selebihnya menyatakan tidak tahu.  Penilaian positif ini adalah yang tertinggi selama lima tahun terakhir. Dibandingkan dengan masa ketika Presiden Jokowi dilantik, penilaian positif ini meningkat tajam dari 62% ke 81% (peningkatan hampir 20%). Survei Nasional Maret 2016 12
  • 14. Kinerja JokowiKinerja Jokowi Joko Widodo (Jokowi) sudah lebih dari satu tahun menjadi presiden kita sejak dilantik pada 20 Oktober 2014. Secara umum, apakah sejauh ini Ibu/Bapak sangat puas, cukup puas, kurang puas, atau tidak puas sama sekali dengan kerja Presiden Joko Widodo (Jokowi)? … (%) 3 38 49 6 44 50 38 6 34 49 40 4 3 5 54 36 3 2 0 10 20 30 40 50 60 Sangat puas Cukup Puas Kurang puas Tidak puas sama sekali TT/TJ Jun'15 Okt'15 Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 14
  • 16. Temuan  Mayoritas warga (59%) menyatakan puas atas kinerja Presiden Jokowi. Yang menyatakan tidak puas/kurang puas sebanyak 39%. Dengan kata lain tingkat penerimaan publik saat ini positif.  Tingkat penerimaan publik ini mengalami peningkatan tajam dibandingkan dengan Juni tahun lalu (41%). Sebaliknya yang menyatakan tidak/kurang puas mengalami penurunan tajam dari 55% menjadi 39%.  Tingkat penerimaan publik ini lebih tinggi dibandingkan masa yang sama kepresidenan SBY periode pertama (55% pada Maret 2006) dan sama dengan masa yang sama periode kedua SBY (59% pada Mei 2011). Survei Nasional Maret 2016 16
  • 18. Keyakinan atas Kemampuan JokowiKeyakinan atas Kemampuan Jokowi untuk Memimpin (%)untuk Memimpin (%) Seberapa yakin Ibu/Bapak Joko Widodo (Jokowi) mampu memimpin Indonesia ke depan menjadi lebih baik dari sekarang? … (%) 22 53 17 2 66 49 34 4 78 56 24 3 87 56 26 3 87 65 19 2 6 0 10 20 30 40 50 60 70 Sangat yakin Cukup yakin Kurang yakin Tidak yakin sama sekali Tidak tahu Okt'14 Jun'15 Okt'15 Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 18
  • 19. 74 22 63 72 55 64 29 27 38 19 8 6 8 6 7 0 10 2 0 3 0 4 0 50 6 0 70 8 0 Okt'14 Jun'15 Okt'15 Des'15 Mar'16 Yakin Tidak yakin TT/TJ Trend Keyakinan akan Kemampuan JokowiTrend Keyakinan akan Kemampuan Jokowi (%)(%) Survei Nasional Maret 2016 19
  • 20. Temuan  Saat ini mayoritas warga menyatakan yakin dengan kemampuan Presiden Jokowi dalam memimpin (72%). Masih ada 21% warga yang meragukannya.  Tingkat keyakinan warga ini sudah relatif sama dibandingkan dengan ketika Presiden Jokowi dilantik (74%) setelah mengalami penurunan tajam pada Juni 2015 (55%).  Kembalinya tingkat keyakinan warga ke angka yang relatif sama dengan ketika Jokowi dilantik menunjukkan bahwa kepercayaan dan keyakinan publik kepada presiden sudah pulih. Survei Nasional Maret 2016 20
  • 22. Top of Mind: Yang Dipilih sebagai PresidenTop of Mind: Yang Dipilih sebagai Presiden bila Pemilihan Sekarangbila Pemilihan Sekarang Pemilihan Presiden 2019 masih sekitar 3 tahun lagi. Tapi bila pemilihan Presiden diadakan sekarang ini, siapa yang akan Ibu/Bapak pilih? ... (%) 45.3 0.1 0.1 0.1 0.1 0.1 0.1 0.1 0.1 0.2 0.2 0.3 0.3 0.3 0.4 0.4 0.5 0.9 1.1 1.6 1.7 2.2 12.6 31.1 0 10 20 30 40 50 TT/TJ/rahasia Ahmad Heryawan Akbar Tanjung Ganjar Pranowo Hidayat Nurwahid Iwan Fals Mahfud MD Puan Maharani Zulkifli Hasan Megawati Soekarnoputri Wiranto Chairul Tanjung Kristiani Herrawati Yudhoyono (Bu Ani) Tri Rismaharini Aburizal Bakrie Yusril Ihza Mahendra Rhoma Irama Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) Ridwan Kamil M. Jusuf Kalla Hary Tanoesudibjo Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) Prabowo Subianto Joko Widodo (Jokowi) Survei Nasional Maret 2016 22
  • 23. Pemilihan Presiden 2019 masih sekitar 3 tahun lagi. Tapi bila pemilihan Presiden diadakan sekarang ini, siapa yang akan Ibu/Bapak pilih? …(%) 21.4 31.1 11.8 12.6 25.5 13.5 2.2 3.2 4.5 0 5 10 15 20 25 30 35 Okt'15 Des'15 Mar'16 Joko Widodo (Jokowi) Prabowo Subianto Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) Tren Pilihan Presiden (Tren Pilihan Presiden ( Top of MindTop of Mind)) Survei Nasional Maret 2016 23
  • 24. 1.5 1.7 0.7 1.1 0.6 0.9 0.1 0.0 0.5 0.9 0.6 0.7 0 1 1 2 2 Okt'15 Des'15 Mar'16 Hary Tanoesudibjo Ridwan Kamil Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) Rhoma Irama Pemilihan Presiden 2019 masih sekitar 3 tahun lagi. Tapi bila pemilihan Presiden diadakan sekarang ini, siapa yang akan Ibu/Bapak pilih? …(%) Tren Pilihan Presiden (Tren Pilihan Presiden ( Top of MindTop of Mind)) lanjutan...lanjutan... Survei Nasional Maret 2016 24
  • 25. Semi Terbuka: Yang dipilih sebagaiSemi Terbuka: Yang dipilih sebagai presiden bila pemilihan sekarangpresiden bila pemilihan sekarang Siapa yang akan Ibu/Bapak pilih jadi presiden sekarang ini jika nama-nama berikut maju sebagai calon presiden? (INTERVIEWER: kocok kartu drop card (37 kartu). Tunjukan satu-satu secara acak hingga semua kartu terbaca sekaligus oleh responden. Bila responden tak bisa baca, bantu bacakan) 15.9 0.3 0.0 0.0 0.0 0.0 0.0 0.0 0.0 0.0 0.0 0.0 0.0 0.0 0.1 0.1 0.1 0.1 0.1 0.2 0.3 0.4 0.4 0.6 0.8 0.9 0.9 0.9 1.4 1.4 1.5 2.2 2.3 2.6 3.0 4.9 17.9 40.5 0 5 10 15 20 25 30 35 40 45 Tidak tahu/tidak jawab Lainnya Agung Laksono Gita Wirjawan Grace Natalie Hutomo Mandala Putra (Tommy M. Romahurmuziy M. Sohibul Iman Moeldoko Muhaimin Iskandar Pramono Anung Pramono Edhie Wibowo Surya Paloh Tjahjo Kumolo Agus Harimurti Yudhoyon Puan Maharani Suryadharma Ali Sutiyoso Zulkifli Hasan Ahmad Heryawan Soekarwo Hidayat Nurwahid Kristiani Herrawati Yudhoyono (Bu Ani) Chairul Tanjung Aburizal Bakrie Ganjar Pranowo Tri Rismaharini Wiranto M. Yusril Ihza Mahendra Rhoma Irama Megawati Soekarnoputri Ridwan Kamil Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) Hary Tanoesudibjo M. Jusuf Kalla Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) Prabowo Subianto Joko Widodo (Jokowi) Survei Nasional Maret 2016 25
  • 26. Siapa yang akan Ibu/Bapak pilih jadi presiden sekarang ini jika nama-nama berikut maju sebagai calon presiden? …(%) 33.4 40.5 21.2 17.9 4.9 30.8 20.3 6.6 7.5 0 5 10 15 20 25 30 35 40 45 Okt'15 Des'15 Mar'16 Joko Widodo (Jokowi) Prabowo Subianto Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) Tren Pilihan Presiden (Semi Terbuka)Tren Pilihan Presiden (Semi Terbuka) Survei Nasional Maret 2016 26
  • 27. Siapa yang akan Ibu/Bapak pilih jadi presiden sekarang ini jika nama-nama berikut maju sebagai calon presiden? …(%) 2.5 2.3 2.5 2.2 2.0 2.6 2.1 0.4 1.4 0.0 0.1 0.4 2.8 1.9 1.9 0 1 2 3 Okt'15 Des'15 Mar'16 Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) Ridwan Kamil Hary Tanoesudibjo Rhoma Irama Anie Yudhoyono Tren Pilihan Presiden (Semi Terbuka)Tren Pilihan Presiden (Semi Terbuka) lanjutan...lanjutan... Survei Nasional Maret 2016 27
  • 28. Temuan  Pulihnya kepercayaan dan keyakinan publik juga tercermin dalam pilihan publik bila pemilihan presiden diadakan sekarang. Tingkat elektabilitas Presiden Jokowi adalah yang tertinggi baik dalam pertanyaan top of mind (31.1%) maupun semi terbuka (40.5%). Angka ini jauh di atas saingan terdekat, Prabowo Subianto yakni 12.6% (top of mind) dan 17.9% (semi terbuka). Elektabilitas nama- nama lainnya kurang dari 5%.  Saat ini belum ada alternatif terhadap kepemimpinan Jokowi. Selama setahun terakhir, elektabilitas Jokowi terus meningkat, sedangkan nama-nama lainnya cenderung stagnan atau menurun. Survei Nasional Maret 2016 28
  • 30. Kondisi Ekonomi Rumah Tangga SekarangKondisi Ekonomi Rumah Tangga Sekarang Dibanding Tahun LaluDibanding Tahun Lalu Apakah Ibu/Bapak melihat keadaan ekonomi RUMAH TANGGA Ibu/Bapak sendiri pada umumnya SEKARANG INI menjadi jauh lebih buruk, lebih buruk, tidak ada perubahan, lebih baik, atau jauh lebih baik dibanding TAHUN LALU? … (%) 1 26 33 37 2 1 0 5 10 15 20 25 30 35 40 Jauh lebih buruk Lebih Buruk Tidak ada perubahan Lebih Baik Jauh lebih baik Tidak tahu/jawab Survei Nasional Maret 2016 30
  • 31. Kondisi Ekonomi Rumah Tangga Setahun keKondisi Ekonomi Rumah Tangga Setahun ke Depan Dibanding SekarangDepan Dibanding Sekarang Apakah Ibu/Bapak melihat keadaan ekonomi RUMAH TANGGA Ibu/Bapak sendiri pada umumnya dalam SETAHUN KE DEPAN menjadi jauh lebih buruk, lebih buruk, tidak ada perubahan, lebih baik, atau jauh lebih baik dibanding keadaan SEKARANG INI? … (%) 1 5 19 58 5 11 0 10 20 30 40 50 60 70 Jauh lebih buruk Lebih Buruk Tidak ada perubahan Lebih Baik Jauh lebih baik Tidak tahu/jawab Survei Nasional Maret 2016 31
  • 32. Kondisi Ekonomi Nasional Sekarang DibandingKondisi Ekonomi Nasional Sekarang Dibanding Tahun LaluTahun Lalu Apakah Ibu/Bapak melihat keadaan ekonomi nasional pada umumnya sekarang ini menjadi jauh lebih buruk, lebih buruk, tidak ada perubahan, lebih baik, atau jauh lebih baik ini dibanding tahun lalu? … (%) 0.4 25.4 33.6 31.8 0.5 8.3 0 5 10 15 20 25 30 35 40 Jauh lebih buruk Lebih Buruk Tidak ada perubahan Lebih Baik Jauh lebih baik Tidak tahu/tidak jawab Survei Nasional Maret 2016 32
  • 33. 2 3 2 9 3 3 2 3 2 8 3 1 2 7 2 4 17 2 5 3 1 3 2 3 8 3 9 4 2 51 52 56 3 3 4 0 3 9 2 9 3 43 2 3 7 3 7 3 9 3 4 3 5 3 8 3 7 3 9 3 6 3 4 3 5 3 7 3 3 2 4 2 2 3 0 3 2 2 4 2 2 2 3 2 2 2 5 3 3 2 2 19 2 1 2 6 2 4 2 52 5 2 6 2 6 2 3 2 3 2 2 3 1 3 1 3 0 3 5 3 4 3 1 3 1 2 8 2 9 3 2 3 4 3 2 3 3 3 1 2 9 3 1 3 5 3 9 3 4 3 9 2 7 3 43 4 53 4 3 3 8 50 4 2 3 2 4 5 4 9 58 4 4 4 0 3 7 3 1 3 0 2 7 2 1 2 1 18 3 1 2 1 2 4 3 4 2 6 3 0 2 6 2 8 2 6 2 5 2 2 2 1 2 3 2 1 2 6 2 6 2 3 16 2 8 3 2 4 2 2 7 2 6 0 5 5 5 7 5 10 7 6 5 5 4 6 8 4 5 6 6 7 5 5 6 4 4 5 8 7 2 7 7 6 7 7 8 9 9 7 9 10 9 7 9 6 5 8 9 8 3 1 2 9 3 7 2 2 2 4 2 6 3 6 3 8 3 5 3 2 2 4 15 2 8 4 1 2 9 3 2 4 7 3 7 0 10 20 30 40 50 60 70 Sep'03 Okt'04 Des'04 Apr'05 Jun'05 Sept'05 Des'05 Sept'06 Des'06 Apr'07 Jun'07 Sep'07 Des'07 Apr'08 Jun'08 Sep'08 Okt'08 Des'08 Feb'09 Mar'09 Apr'09 Mei'09 Jun'09 Jul'09 Nov'09 Jan'10 Mar'10 Aug'10 Okt'10 Des'10 Mei'11 Jul'11 Des'11 Feb'12 Sep'12 Des'12 Mar'13 Apr'13 Okt'13 Des'13 Apr'14 Jul'14 Okt'14 Jun'15 Okt'15 Des'15 Mar'16 Le bih ba ik S a m a Le bih buruk T ida k ta hu Kondisi Ekonomi Nasional SekarangKondisi Ekonomi Nasional Sekarang Dibanding Tahun Lalu (%)Dibanding Tahun Lalu (%) Survei Nasional Maret 2016 33
  • 34. 41 2829 37 32 47 53 43 38 50 42 32 45 49 58 44 40 37 3130 27 2121 18 31 21 24 34 26 30 26 28 2625 21 23 21 2626 23 16 28 32 42 27266 6 6 8 7 9 17 15 7 6 6 7 7 9 11 1212 11 9 8 7 6 4 3 2 4 3 6 6 7 6 5 4 4 4 6 6 8 8 7 5 5 7 6 3 4 0 10 20 30 40 50 60 70 Sep'03 Okt'04 Des'04 Apr'05 Jun'05 Sept Des'05 Sept Des'06 Apr'07 Jun'07 Sep'07 Des'07 Apr'08 Jun'08 Sep'08 Okt'08 Des'08 Feb'09 Mar'09 Apr'09 Mei'09 Jun'09 Jul'09 Nov'09 Jan'10 Mar'10 Aug'10 Okt'10 Des'10 Mei'11 Jul'11 Des'11 Feb'12 Des'12 Mar'13 Apr'13 Okt'13 Des'13 Apr'14 Jul'14 Okt'14 Jun'15 Okt'15 Des'15 Mar'16 0 2 4 6 8 10 12 14 16 18 persepsi kondisi ekonomi nasional: sekarang lebih buruk dari tahun lalu Inflasi YoY (sumber: BPS) Paralel antaraParalel antara Persepsi EkonomiPersepsi Ekonomi NasionalNasional dengandengan Tingkat InflasiTingkat Inflasi (%)(%) Survei Nasional Maret 2016 34
  • 35. 8.39 5.02 5.94 1 0.96 3.35 4.79 6.1 8 1 1 .13 0 2 4 6 8 10 12 In fla s i Yo Y (De s ) Pe rtumbu h a n Eko no mi Pe nga nggura n Te rbuka (Ags ) Ke mis kin a n (Se p) 2014 2015 Ekonomi Makro 2014-2015 (%)Ekonomi Makro 2014-2015 (%) Sumber: BPSSumber: BPS Survei Nasional Maret 2016 35
  • 36. 4.83 6.23 8.36 6.96 6.29 6.38 6.79 7.15 7.26 7.26 7.18 6.83 6.25 4.89 3.35 4.14 4.42 4.45 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Okt'14 Nov'14 Des'14 Jan'15 Feb'15 Mar'15 Apr'15 Mei'15 Jun'15 Jul'15 Ags'15 Sep'15 Okt'15 Nov'15 Des'15 Jan'16 Feb'16 Mar'16 Inflas i YoY Perkembangan Inflasi sejak Jokowi Dilantik (%)Perkembangan Inflasi sejak Jokowi Dilantik (%) Sumber: BPSSumber: BPS Survei Nasional Maret 2016 36
  • 37. Kondisi Ekonomi Nasional Setahun ke DepanKondisi Ekonomi Nasional Setahun ke Depan Dibanding SekarangDibanding Sekarang Apakah Ibu/Bapak melihat keadaan ekonomi NASIONAL pada umumnya dalam SETAHUN KE DEPAN menjadi jauh lebih buruk, lebih buruk, tidak ada perubahan, lebih baik, atau jauh lebih baik dibanding keadaan SEKARANG INI? … (%) 1 5 17 54 4 19 0 10 20 30 40 50 60 Jauh lebih buruk Lebih Buruk Tidak ada perubahan Lebih Baik Jauh lebih baik Tidak tahu/jawab Survei Nasional Maret 2016 37
  • 38. Memenuhi Kebutuhan Pokok SekarangMemenuhi Kebutuhan Pokok Sekarang Dibanding Tahun LaluDibanding Tahun Lalu Dibanding tahun lalu, apakah sekarang ini Ibu/Bapak merasa semakin ringan, semakin berat, atau sama saja untuk memenuhi kebutuhan pokok (sembako) ? … (%) 12 60 27 1 10 61 28 1 0 10 20 30 40 50 60 70 Semakin ringan Semakin berat Sama saja TT/TJ Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 38
  • 39. Memenuhi Kebutuhan Berobat SekarangMemenuhi Kebutuhan Berobat Sekarang Dibanding Tahun LaluDibanding Tahun Lalu Dibanding tahun lalu, apakah sekarang ini Ibu/Bapak merasa semakin ringan, semakin berat, atau sama saja untuk memenuhi kebutuhan berobat? … (%) 32 36 30 2 40 28 30 2 0 5 10 15 20 25 30 35 40 45 Semakin ringan Semakin berat Sama saja TT/TJ Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 39
  • 40. Memenuhi Kebutuhan Pendidikan SekarangMemenuhi Kebutuhan Pendidikan Sekarang Dibanding Tahun LaluDibanding Tahun Lalu Dibanding tahun lalu, apakah sekarang ini Ibu/Bapak merasa semakin ringan, semakin berat, atau sama saja untuk memenuhi kebutuhan pendidikan/sekolah... ? … (%) 32 34 28 6 38 28 29 4 0 5 10 15 20 25 30 35 40 45 Semakin ringan Semakin berat Sama saja TT/TJ Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 40
  • 41. Jumlah Pengangguran Sekarang DibandingJumlah Pengangguran Sekarang Dibanding Tahun LaluTahun Lalu Menurut Ibu/Bapak, bagaimana jumlah pengangguran di negara kita pada umumnya sekarang ini dibanding tahun lalu? … (%) 71 7 16 6 62 10 23 5 0 10 20 30 40 50 60 70 80 Semakin banyak Semakin berkurang Sama saja TT/TJ Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 41
  • 42. Jumlah Orang Miskin Sekarang DibandingJumlah Orang Miskin Sekarang Dibanding Tahun LaluTahun Lalu Menurut Ibu/Bapak, bagaimana jumlah pengangguran di negara kita pada umumnya sekarang ini dibanding tahun lalu? … (%) 63 13 19 5 55 13 27 5 0 10 20 30 40 50 60 70 Semakin banyak Semakin berkurang Sama saja TT/TJ Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 42
  • 43. Mencari Kerja Sekarang Dibanding Tahun LaluMencari Kerja Sekarang Dibanding Tahun Lalu Bagaimana mencari kerja sekarang dibanding tahun lalu? … (%) 8 70 18 5 9 66 21 3 0 10 20 30 40 50 60 70 80 Semakin mudah Semakin sulit Sama saja TT/TJ Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 43
  • 44. Pemerataan Kesejahteraan Sekarang DibandingPemerataan Kesejahteraan Sekarang Dibanding Tahun LaluTahun Lalu Bagaimana pemerataan kesejahteraan secara umum di Negara kita sekarang dibanding tahun lalu? … (%) 14 47 31 9 16 30 44 9 0 5 10 15 20 25 30 35 40 45 50 Semakin merata Semakin tidak merata Sama saja TT/TJ Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 44
  • 45. Kondisi Jalan Raya Sekarang Dibanding TahunKondisi Jalan Raya Sekarang Dibanding Tahun LaluLalu Menurut Ibu/Bapak, bagaimana kondisi jalan-jalan raya pada umumnya sekarang ini dibanding tahun lalu? … (%) 65 15 17 3 69 10 19 2 0 10 20 30 40 50 60 70 80 Semakin baik Semakin buruk Sama saja TT/TJ Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 45
  • 46. Kondisi politikKondisi politik Bagaimana Ibu/Bapak melihat keadaan politik nasional sekarang? Sangat baik, baik, sedang, buruk atau sangat buruk? … (%) 0 23 31 30 7 10 0 21 28 33 5 13 1 18 28 30 6 17 1 26 30 25 3 14 1 26 36 21 2 15 0 5 10 15 20 25 30 35 40 Sangat Baik Baik Sedang Buruk Sangat Buruk Tidak tahu/tidak jawab Okt'14 Jun'15 Okt'15 Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 46
  • 47. 2 0 3 2 3 7 3 7 3 4 3 9 2 9 2 6 2 8 2 6 2 9 2 7 2 7 2 7 2 4 2 6 2 6 2 3 2 3 2 3 2 4 2 8 3 7 2 3 2 2 19 2 7 2 7 3 8 3 9 3 7 3 7 3 4 3 5 2 7 2 3 4 0 3 6 3 7 3 6 3 2 2 5 3 1 3 5 3 1 3 5 3 1 3 5 3 0 3 0 3 1 3 1 2 8 2 8 3 0 3 6 2 1 19 17 17 2 3 15 2 9 3 4 2 3 2 4 2 7 3 2 3 6 3 4 3 0 3 2 3 3 3 2 3 1 3 4 3 3 19 3 6 3 8 3 6 2 8 2 3 11 8 13 7 10 9 9 10 9 8 8 11 15 17 9 10 10 10 9 11 11 9 11 10 14 10 11 10 12 10 13 17 14 15 2 8 2 7 2 9 2 92 9 3 7 3 0 3 4 3 4 3 5 3 7 4 0 2 8 3 1 3 9 2 4 2 3 2 5 2 2 0 10 20 30 40 50 April'04 Sep'04 Sep'05 Sep'06 Sep'07 Sep'08 Okt'08 Des'08 Feb'09 Mar'09 Apr'09 Jul'09 Jan'10 Mar'10 Aug'10 Okt'10 Des'10 Mei'11 Juli'11 Des'11 Feb'12 Sep'12 Des'12 Mar'13 Apr'13 Okt'13 Des'13 Apr'14 Jul'14 Okt'14 Jun'15 Okt'15 Des'15 Mar'16 B a ik S e da ng B uruk T ida k ta hu Kondisi Politik secara Nasional SekarangKondisi Politik secara Nasional Sekarang (%)(%) Survei Nasional Maret 2016 47
  • 48. Kondisi Penegakan HukumKondisi Penegakan Hukum Bagaimana Ibu/Bapak melihat keadaan penegakan hukum secara nasional sekarang? Sangat baik, baik, sedang, buruk atau sangat buruk? … (%) 1 32 27 30 5 5 1 31 23 34 4 7 2 29 23 34 5 7 2 39 27 23 2 8 1 42 27 21 2 7 0 5 10 15 20 25 30 35 40 45 Sangat Baik Baik Sedang Buruk Sangat Buruk Tidak tahu/tidak jawab Okt'14 Jun'15 Okt'15 Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 48
  • 49. 4 1 4 9 59 6 1 59 54 3 7 4 3 3 5 3 5 3 3 3 3 3 4 3 3 2 8 3 1 3 2 2 8 3 0 3 0 2 6 3 5 3 8 3 3 3 2 3 1 4 0 4 3 3 4 3 0 2 3 2 4 2 5 2 6 2 2 2 0 3 0 2 8 2 9 2 9 2 6 18 2 6 2 9 2 6 3 0 2 8 2 8 2 6 2 4 2 7 2 7 2 3 2 3 2 7 2 7 14 14 15 10 11 15 3 2 3 2 2 9 3 0 3 1 3 1 3 5 4 2 3 9 3 4 3 6 3 6 3 6 3 5 4 1 3 7 2 7 3 5 3 8 3 9 2 5 2 2 11 6 6 7 7 8 7 7 5 5 5 5 9 5 6 7 7 7 6 6 7 6 6 6 6 6 7 5 9 5 7 7 8 7 4 3 4 6 4 1 4 8 4 6 3 7 3 0 2 6 2 8 3 4 3 3 3 1 2 2 18 2 3 18 14 2 2 0 10 20 30 40 50 60 70 Sep'05 Sep'06 Sep'07 Sep'08 Okt'08 Des'08 Feb'09 Mar'09 Apr'09 Mei'09 Jun'09 Jul'09 Jan'10 Mar'10 Aug'10 Okt'10 Des'10 Mei'11 Jul'11 Des'11 Feb'12 Sep'12 Des'12 Mar'13 Apr'13 Okt'13 Des'13 Apr'14 Jul'14 Okt'14 Jun'15 Okt'15 Des'15 Mar'16 B a ik S e da ng B uruk T ida k ta hu Kondisi Penegakan HukumKondisi Penegakan Hukum secara Nasional Sekarang (%)secara Nasional Sekarang (%) Survei Nasional Maret 2016 49
  • 50. Korupsi Sekarang Dibanding Tahun LaluKorupsi Sekarang Dibanding Tahun Lalu Menurut Ibu/Bapak, bagaimana korupsi di negara kita pada umumnya sekarang ini dibanding tahun lalu? … (%) 54 18 16 12 61 11 15 13 51 14 22 13 0 10 20 30 40 50 60 70 Semakin banyak Semakin sedikit Sama saja TT/TJ Okt'15 Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 50
  • 51.  Evaluasi warga terhadap ekonomi secara umum positif. Sejumlah aspek dinilai negatif oleh publik. Sentimen atas kondisi ekonomi nasional dan rumah tangga ini sangat terkait dengan inflasi yang secara reguler dirilis BPS: Inflasi naik, sentimen negatif naik; inflasi turun, sentimen negatif turun.  Jumlah warga yang menyatakan ekonomi rumah tangganya lebih baik dari tahun lalu lebih banyak (39%) dibanding yang menyatakan lebih buruk (27%). Jumlah warga yang menyatakan ekonomi nasional lebih baik juga lebih banyak (32%) dibanding yang menyatakan lebih buruk (26%).  Warga juga optimis ekonomi rumah tangga setahun kedepan lebih baik (63%). Yang pesimis bahwa ekonomi rumah tangga akan lebih buruk jumlahnya minoritas (6%). Demikian juga dengan ekonomi nasional tahun depan. Warga yang optimis lebih banyak (58%) dibanding yang pesimis (6%). Survei Nasional Maret 2016 51 Temuan
  • 52. Temuan  Di sejumlah aspek ekonomi, evaluasi masyarakat negatif. Mayoritas warga (61%) merasa bahwa memenuhi kebutuhan pokok saat ini lebih berat dibanding tahun lalu. Hanya 10% yang menyatakan lebih ringan. 62% warga menyatakan pengangguran kini lebih banyak, 10% menyatakan berkurang. Jumlah orang miskin juga dinilai makin banyak oleh mayoritas warga (55%), dibanding yang menilai makin sedikit (13%). Mencari kerja juga dinilai makin sulit oleh mayoritas warga (66%), yang menilai makin mudah hanya 9%. Juga lebih banyak warga yang menilai kesejahteraan makin tidak merata (30%) dibanding yang menilai makin merata (16%).  Meskipun penilaian diberbagai aspek tersebut masih negatif, kalau dibandingkan dengan penilaian publik akhir tahun lalu, jumlah yang menilai negatif ini makin berkurang. Dengan kata lain, ada peningkatan kinerja pemerintah di berbagai bidang tersebut. Survei Nasional Maret 2016 52
  • 53. Temuan  Evaluasi publik terhadap kondisi politik nasional sudah positif. Jumlah warga yang menyatakan kondisi politik nasional lebih baik jumlahnya lebih banyak (27%) dibanding yang menyatakan lebih buruk (23%). Penilaian ini jauh lebih baik dibanding Juni tahun lalu dimana warga yang menilai kondisi politik lebih baik jumlahnya hanya 22% sedangkan yang menyatakan lebih buruk 38%. Ini menunjukkan konsolidasi politik yang dilakukan presiden selama setahun terakhir dinilai positif oleh publik. Survei Nasional Maret 2016 53
  • 54.  Kondisi penegakan hukum juga kini dinilai positif oleh publik. Yang menyatakan penegakan hukum kini lebih baik jumlahnya 43%, jauh lebih banyak dibanding yang menyatakan sebaliknya (22%). Dibanding Juni tahun lalu ini juga peningkatan yang cukup baik. Ketika itu yang menyatakan penegakan hukum buruk jumlahnya lebih banyak (38%) dibanding yang menyatakan baik (32%).  Namun, khusus untuk kondisi korupsi, penilaian publik masih negatif. 51% publik menyatakan korupsi makin banyak, hanya 14% yang menyatakan korupsi makin sedikit. Namun dibandingkan dengan evaluasi sebelumnya, penilaian negatif ini berkurang. Pada Desember 2015, 61% warga menganggap korupsi makin banyak, 11% yang menilai korupsi makin sedikit. Survei Nasional Maret 2016 54 Temuan
  • 55. KINERJA PEMERINTAHAN PRESIDEN JOKOWI MENANGGULANGI BERBAGAI MASALAH
  • 56. Bagaimana kerja pemerintah Presiden Jokowi untuk menanggulangi masalah-masalah berikut ini sekarang dibanding tahun lalu? ... (%) Kerja Pemerintah Jokowi menanggulangi berbagaiKerja Pemerintah Jokowi menanggulangi berbagai masalahmasalah 14 15 17 17 25 28 34 40 41 43 43 46 61 71 33 28 29 34 20 13 10 4 15 7 10 11 7 6 48 52 50 46 36 46 36 36 27 40 36 39 28 21 5 5 4 3 19 14 21 19 16 10 11 4 4 3 0% 25% 50% 75% 100% Mengurangi pengangguran Menyediakan lapangan kerja Mengurangi jumlah orang miksin Membuat harga-harga kebutuhan pokok agar terjangkau warga pada umumnya Menekan pada tingkat yang rendah korupsi uang Negara Meningkatkan pemerataan kesejahteraan bagi warga Menekan atau bahkan menghilangkan rasa terancamwarga dari kelompok teroris Menjamin kesetaraan hak-hak warga negara apapun latar belakang suku, agama, ras, maupun daerahnya Mengurangi atau bahkan menghilangkan ancaman Narkoba terhadap warga Membangun saran transportasi umum Membuat agar sekolah dan perguruan tinggi terjangkau oleh warga Membuat obatan-obatan terjangkau warga pada umumnya Membuat agar pelayanan kesehatan di puskesmas/rumah sakit terjangkau oleh warga pada umumnya Membangun jalan-jalan umum Semakin baik Semakin buruk Tidak ada perubahan TT/TJ Survei Nasional Maret 2016 56
  • 57. Kinerja Para Menteri Secara UmumKinerja Para Menteri Secara Umum Dalam Membantu Presiden dan Wakil PresidenDalam Membantu Presiden dan Wakil Presiden Secara umum, apakah sejauh ini Ibu/Bapak sangat puas, cukup puas, kurang puas, atau tidak puas sama sekali dengan KERJA PARA MENTERI dalam membantu Presiden Jokowi dan Wakil Presiden M. Jusuf Kalla menyelesaikan berbagai masalah? … (%) 3 48 35 3 12 2 54 28 2 14 0 10 20 30 40 50 60 Sangat puas Cukup Puas Kurang puas Tidak puas sama sekali TT/TJ Des'15 Mar'16 Survei Nasional Maret 2016 57
  • 58. Temuan  Evaluasi masyarakat terhadap kinerja pemerintahan dalam menangani berbagai masalah riil masyarakat bersifat campuran antara positif dan negatif. Umumnya, jumlah masyarakat yang menilai positif lebih banyak dibanding yang menilai negatif. Di sejumlah masalah penilaian itu sangat negatif. Selain itu, jumlah masyarakat yang menilai tidak ada perubahan di sejumlah aspek jumlahnya lebih banyak. Survei Nasional Maret 2016 58
  • 59.  Penilaian paling positif warga diberikan kepada kinerja pemerintah dalam membangun jalan-jalan umum (71%) dan layanan kesehatan yang terjangkau (61%).  Penilaian positif lainnya diberikan warga untuk masalah tersedianya obat-obatan (46%), sekolah dan perguruan tinggi yang terjangkau (43%), dan transportasi umum (43%). Yang positif juga adalah penanggulangan narkoba (41%), kesetaraan hak warga (40%), rasa aman dari ancaman teroris (34%), peningkatan kesejahteraan (28%), upaya pemerintah menekan korupsi (25%). Penilaian ini disebut positif karena jumlah yang menilai positif lebih banyak dibanding yang menilai negatif, meski jumlahnya di bawah 50%.  Penilaian sangat negatif diberikan warga kepada kinerja mengurangi pengangguran, menyediakan lapangan kerja, mengurangi jumlah orang miskin, dan harga kebutuhan pokok. Survei Nasional Maret 2016 59 Temuan
  • 60. Temuan  Kepuasan kepada kinerja menteri-menteri secara keseluruhan dalam membantu presiden dan wakil presiden masih positif (56%) namun di bawah kepuasan kepada presiden. Yang juga penting tingkat ketidakpuasan masih tinggi yaitu 30% dan masih banyak yang tidak tahu atau tidak menjawab dalam penilaian terhadap kinerja menteri-menteri (14%). Survei Nasional Maret 2016 60
  • 62. Presiden Jokowi memutuskan untuk MENUNDA perubahan Undang-Undang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Apakah ibu/bapak/sdr/sdri setuju dengan keputusan tersebut? … (%) Tidak, 24.9 TT/TJ , 13.8 Ya, 61.3 Tidak? 46 38 16 Ingin agar UU KPK diubah Ingin Presiden Jokowi tidak menunda, melainkan menolak perubahan UU KPK TT/TJ Kalau tidak setuju, apakah ibu/bapak/sdra/sdri menginginkan UU KPK diubah, atau menginginkan agar presiden Jokowi tidak menunda keputusan melainkan memutuskan untuk menolak perubahan UU KPK tersebut?… (%) Setuju Jokowi menunda revisi UU KPK?Setuju Jokowi menunda revisi UU KPK? Survei Nasional Maret 2016 62
  • 63. Ada yang berpendapat bahwa revisi UU KPK adalah upaya untuk melemahkan KPK. Namun ada juga yang berpendapat bahwa revisi UU KPK adalah upaya untuk memperkuat KPK. Bagaimana menurut pendapat Ibu/Bapak sendiri? 26.4 21.4 52.2 0 10 20 30 40 50 60 Revisi UU KPK adalah upaya untuk melemahkan KPK Revisi UU KPK adalah upaya untuk memperkuat KPK Tidak tahu Revisi UU KPK: memperkuat atau memperlemahRevisi UU KPK: memperkuat atau memperlemah KPK?KPK? Survei Nasional Maret 2016 63
  • 64. 20 80 Ya, tahu atau pernah dengar Tidak Apakah Ibu/Bapak tahu atau pernah dengar bahwa di dalam revisi UU KPK ada rencana untuk membatasi kewenangan KPK melakukan penyadapan? … (%) TAHU? 15 83 2 Setuju Tidak setuju Tidak tahu Bila tahu atau pernah dengar, apakah Ibu/Bapak setuju atau tidak setuju dengan rencana pembatasan kewenangan KPK melakukan penyadapan? … (%) Survei Nasional Maret 2016 64 Pembatasan Kewenangan KPK melakukan PenyadapanPembatasan Kewenangan KPK melakukan Penyadapan
  • 65. 15 85 Ya, tahu atau pernah dengar Tidak Apakah Ibu/Bapak tahu atau pernah dengar bahwa di dalam revisi UU KPK ada rencana untuk menghapus kewenangan KPK melakukan penuntutan? … (%) TAHU? 11 86 3 Setuju Tidak setuju Tidak tahu Bila tahu atau pernah dengar, apakah Ibu/Bapak setuju atau tidak setuju dengan rencana penghapusan kewenangan KPK melakukan penuntutan? … (%) Survei Nasional Maret 2016 65 Penghapusan Kewenangan KPK melakukan PenuntutanPenghapusan Kewenangan KPK melakukan Penuntutan
  • 66.  Mayoritas warga (61.3%) setuju dengan penundaan revisi UU KPK yang dilakukan Presiden. Yang menarik ada 24.9% warga yang menolak penundaan itu, dan alasan penolakan itu rupanya hampir separuh (46%) karena mereka ingin revisi itu ditolak, bukan hanya ditunda, selain yang menolak karena ingin UU KPK direvisi (16% di antara yang menolak).  Warga yang menganggap revisi UU KPK adalah pelemahan terhadap KPK jumlahnya lebih banyak (26.4%) dibanding yang menganggap revisi sebagai penguatan KPK (21.4%). Namun lebih dari separuh warga (52.2%) tidak tahu apakah revisi merupakan penguatan atau pelemahan KPK.  Di antara warga yang mengikuti wacana pembatasan kewenangan penyadapan KPK (20%), hampir semuanya (83%) tidak setuju dengan wacana atau rencana tersebut.  Di antara warga yang mengikuti wacana penghapusan kewenangan penuntutan KPK (15%), hampir semuanya (86%) tidak setuju dengan wacana atau rencana tersebut. Survei Nasional Maret 2016 66 Temuan
  • 68. Deponeering adalah wewenang Jaksa Agung untuk mengesampingkan perkara hukum seseorang demi kepentingan umum. Apakah Ibu/Bapak setuju atau tidak setuju Jaksa Agung memiliki wewenang untuk melakukan deponeering? Setuju Jaksa Agung memiliki wewenangSetuju Jaksa Agung memiliki wewenang Deponeering?Deponeering? 34.5 27.7 37.8 0 5 10 15 20 25 30 35 40 Setuju Tidak setuju Tidak tahu Survei Nasional Maret 2016 68
  • 69. Kejaksaan belum lama ini telah melakukan deponeering atas perkara dua mantan ketua KPK, Abraham Samad dan Bambang Widjajanto. Apakah Anda pernah baca atau mendengar sebelumnya keputusan kejaksaan ini? (%) Tahu Kejaksaan telah melakukan deponeering atasTahu Kejaksaan telah melakukan deponeering atas perkara Abraham Samad dan Bambang Widjajanto?perkara Abraham Samad dan Bambang Widjajanto? 17.2 82.8 0 10 20 30 40 50 60 70 80 90 Ya Tidak Survei Nasional Maret 2016 69
  • 70. Bila “Ya”, apakah ibu/bapak setuju dengan keputusan Kejaksaan Agung tersebut? (%) ... Lanjutan: bila tahu, setuju dengan keputusan Kejaksaan... Lanjutan: bila tahu, setuju dengan keputusan Kejaksaan Agung tersebut?Agung tersebut? 60.0 34.1 5.9 0 10 20 30 40 50 60 70 Setuju Tidak setuju Tidak tahu Survei Nasional Maret 2016 70
  • 71. Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) mempersoalkan deponeering yang dibuat kejaksaan agung tersebut. Apakah ibu/bapak mendukung atau tidak mendukung sikap DPR tersebut? (%) (Base: yang tahu Kejaksaan Agung melakukan Deponeering perkara AS dan BW) ... Lanjutan: DPR mempersoalkan deponeering atas perkara... Lanjutan: DPR mempersoalkan deponeering atas perkara Abraham Samad dan Bambang Widjajanto. Apakah mendukungAbraham Samad dan Bambang Widjajanto. Apakah mendukung atau tidak mendukung sikap DPR tsb?atau tidak mendukung sikap DPR tsb? 40.0 58.2 1.8 0 10 20 30 40 50 60 70 Mendukung Tidak mendukung Tidak tahu/jawab Survei Nasional Maret 2016 71
  • 72. Pada waktu Presiden SBY wewenang Kejaksaan Agung melakukan Deponeering diterapkan untuk kasus Ketua KPK Bibit Samad Rianto dan Chandra Hamzah. Perkara keduanya yang diajukan kepolisian dikesampingkan oleh Kejaksaan waktu itu. Apakah ibu/bapak tahu keputusan kejaksaan Agung itu? Pada waktu Presiden SBY, Kejaksaan Agung melakukan DeponeeringPada waktu Presiden SBY, Kejaksaan Agung melakukan Deponeering atas kasus Bibit Samad Rianto dan Chandra Hamzah. Apakahatas kasus Bibit Samad Rianto dan Chandra Hamzah. Apakah Ibu/Bapak tahu keputusan Kejaksaan Agung tsb?Ibu/Bapak tahu keputusan Kejaksaan Agung tsb? 8.9 91.1 0 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100 Tahu Tidak tahu Survei Nasional Maret 2016 72
  • 73. Bila “Ya”, apakah ibu/bapak setuju dengan keputusan Kejaksaan Agung tersebut? (%) ... Lanjutan: bila tahu, setuju dengan keputusan Kejaksaan... Lanjutan: bila tahu, setuju dengan keputusan Kejaksaan Agung tersebut?Agung tersebut? 65.9 30.7 3.4 0 10 20 30 40 50 60 70 Setuju Tidak setuju Tidak tahu Survei Nasional Maret 2016 73
  • 74. Temuan  Warga yang setuju dengan adanya kewenangan Jaksa Agung melakukan deponeering jumlahnya lebih banyak (34.5%) dibanding yang tidak setuju (27.7%). Namun yang tidak tahu juga banyak (37.8%).  Di antara warga yang tahu dengan deponeering kasus Abraham Samad dan Bambang Widjajanto (17.2%), mayoritas (60%) setuju dengan keputusan tersebut, sedangkan yang tidak setuju 34.1%. Sejalan dengan hal ini, mayoritas warga (58%) tidak setuju dengan upaya DPR mempersoalkan deponeering tersebut. Yang setuju dengan DPR 40%.  Di antara warga yang mengetahui keputusan deponeering di era SBY terhadap kasus Bibit Samad Rianto dan Chandra Hamzah (8.9%), mayoritas (65.9%) setuju dengan keputusan tersebut. Survei Nasional Maret 2016 74
  • 75. BREAKDOWN KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI UNTUK MEMIMPIN
  • 76. KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MENURUT DEMOGRAFI Survei Nasional Maret 2016 76 SANGAT /CUKUP PUAS KURANG /TIDAK PUAS TIDAK TAHU SANGAT /CUKUP YAKIN KURANG /TIDAK YAKIN TIDAK TAHU Laki-laki 48.8 60 38 2 75 22 4 Perempuan 51.2 59 39 2 70 22 9 Pedesaan 50.9 63 35 2 77 17 6 Perkotaan 49.1 56 42 2 67 26 6 <= 21 thn 6.3 53 47 0 81 16 3 22-25 thn 5.6 55 44 2 69 29 2 26-40 thn 35.2 54 44 1 68 26 5 41-55 thn 34.9 64 34 2 74 19 6 > 55 thn 18.1 63 33 4 74 16 10 GENDER DESA-KOTA BASE KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MEMIMPIN UMUR
  • 77. KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MENURUT DEMOGRAFI Survei Nasional Maret 2016 77 SANGAT /CUKUP PUAS KURANG /TIDAK PUAS TIDAK TAHU SANGAT /CUKUP YAKIN KURANG /TIDAK YAKIN TIDAK TAHU <= SD 46.6 59 38 3 75 16 9 SLTP 18.6 58 39 3 68 26 5 SLTA 24.4 63 37 0 73 24 3 PT 10.3 56 44 0 66 32 2 < 1 juta 32.8 64 32 4 75 14 11 1 - < 2 juta 33.4 59 40 2 72 23 5 => 2 juta 33.9 56 43 1 70 28 3 BASE KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MEMIMPIN PENDIDIKAN PENDAPATAN
  • 78. KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MENURUT DEMOGRAFI Survei Nasional Maret 2016 78 SANGAT /CUKUP PUAS KURANG /TIDAK PUAS TIDAK TAHU SANGAT /CUKUP YAKIN KURANG /TIDAK YAKIN TIDAK TAHU Petani/trnk/nly, buruhksr/pembantu, krjtdkttp, supir/ojek, satpam/hansip, pkl, menganggur 41.9 62 35 2 76 18 6 Pengusaha, peg.swasta, pns, peg kelurahan., wiraswasta, guru/dosen, profesional 17.9 56 43 1 68 28 3 Ibu rumah tangga 29.6 59 39 2 69 23 8 Masih sekolah/kuliah 2.8 50 50 0 82 11 7 Pensiun 3.2 45 45 10 58 29 13 Lainnya 4.6 62 36 2 78 20 2 BASE KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MEMIMPIN KEGIATAN (PEKERJAAN)
  • 79. KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MENURUT DEMOGRAFI Survei Nasional Maret 2016 79 SANGAT /CUKUP PUAS KURANG /TIDAK PUAS TIDAK TAHU SANGAT /CUKUP YAKIN KURANG /TIDAK YAKIN TIDAK TAHU Jawa 39.5 65 34 2 78 19 3 Sunda 14.9 44 54 1 68 24 7 Madura 5.1 72 24 4 84 10 6 Bugis 3.7 84 16 0 81 19 0 Betawi 2.0 50 50 0 70 25 5 Batak 2.8 46 54 0 68 29 4 Minang 2.4 33 67 0 46 42 13 Lainnya 29.6 58 38 4 66 23 10 Islam 90.6 57 41 2 71 23 7 Protestan/Katolik 6.7 82 17 2 91 6 3 Lainnya 2.7 81 19 0 81 19 0 ETNIS BASE KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MEMIMPIN AGAMA
  • 80. KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MENURUT DEMOGRAFI Survei Nasional Maret 2016 80 SANGAT /CUKUP PUAS KURANG /TIDAK PUAS TIDAK TAHU SANGAT /CUKUP YAKIN KURANG /TIDAK YAKIN TIDAK TAHU SUMATERA 22.3 50 47 2 61 27 11 DKI+BANTEN 7.6 51 48 1 65 27 8 JABAR 16.2 44 54 2 70 25 5 JATENG+DIY 15.0 71 28 1 84 16 1 JATIM 16.0 70 28 2 84 13 3 INDONESIA TENGAH (BALI+NTB+NTT+ KALIMANTAN) 12.1 58 38 4 63 28 8 INDONESIA TIMUR (SULAWESI+MAL UKU+MALUT+PAP UA+PABAR 10.8 77 21 3 80 14 6 WILAYAH BASE KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MEMIMPIN
  • 81. KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MENURUT MASSA PEMILIH PARTAI Survei Nasional Maret 2016 81 SANGAT /CUKUP PUAS KURANG /TIDAK PUAS TIDAK TAHU SANGAT /CUKUP YAKIN KURANG /TIDAK YAKIN TIDAK TAHU NASDEM 2.2 82 18 0 91 9 0 PKB 4.8 74 26 0 89 11 0 PKS 2.9 28 72 0 45 52 3 PDIP 22.8 75 24 0 88 10 2 GOLKAR 13.4 64 35 2 70 23 6 GERINDRA 9.0 46 54 0 55 37 8 DEMOKRAT 8.1 50 50 0 71 26 3 PAN 2.9 52 48 0 59 41 0 PPP 3.5 57 37 6 74 20 6 HANURA 1.2 83 8 8 75 8 17 LAINNYA 4.1 61 39 0 80 20 0 TT/TJ 25.0 49 45 6 63 23 14 BASE KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MEMIMPIN MASSA PEMILIH PARTAI
  • 82. KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI DAN KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MENURUT MASSA PEMILIH CAPRES PADA PILPRES 2014 Survei Nasional Maret 2016 82 SANGAT /CUKUP PUAS KURANG /TIDAK PUAS TIDAK TAHU SANGAT /CUKUP YAKIN KURANG /TIDAK YAKIN TIDAK TAHU Prabowo-Hatta 46.85 36 62 2 47 46 8 Jokowi-JK 53.15 71 27 2 86 11 4 MASSA PEMILIH CAPRES PADA PILPRES 2014 BASE KEPUASAN ATAS KINERJA PRESIDEN JOKOWI KEYAKINAN ATAS KEMAMPUAN JOKOWI MEMIMPIN
  • 83. TemuanTemuan  Tingkat kepuasan atas kinerja presiden positif di hampir semua kategori demografi. Tingkat kepuasan tersebut berada di kisaran 50% hingga 84%. Di sejumlah kategori tingkat kepuasan masih negatif (di bawah 50%), yakni di kalangan yang pekerjaannya pensiunan (45%), di etnis Sunda (44%), etnis Batak (46%), etnis Minang (33%), di kalangan warga Jawa Barat (44%), 83
  • 84. Temuan  Dari sisi partai politik, tingkat kepuasan kepada kinerja presiden tersebar disemua massa pemilih partai, kecuali di partai PKS, Gerindra, dan Demokrat. Di PKS dan Gerindra, mayoritas (72% dan 54%) tidak puas atas kinerja presiden. Di Demokrat tingkat kepuasan dan ketidakpuasan terbelah dua, masing-masing 50%. Ini jelas menunjukkan bahwa sikap massa partai sejalan dengan dukungan partai kepada presiden. Ini juga berarti, upaya presiden untuk mengkonsolidasikan dukungan politik dengan menambah partai pendukungnya direspon positif oleh publik.  Tingkat kepuasan kepada presiden juga sejalan dengan pilihan presiden pada 2014 lalu. Pemilih Jokowi cenderung puas atas kinerja presiden, sebaliknya pendukung Prabowo cenderung tidak puas atas kinerja Presiden Jokowi. Survei Nasional Maret 2016 84
  • 85. TemuanTemuan  Tingkat keyakinan yang tinggi atas kemampuan Jokowi memimpin tersebar merata di semua kategori demografi. Tingkat keyakinan yang positif ini berkisar antara 58% hingga 91% di berbagai kategori demografi. Tingkat keyakinan yang rendah hanya ada di satu bagian dari kategori etnis, yaitu di kalangan etnis Minang di mana hanya 46% yang menyatakan sangat/cukup yakin dengan kemampuan Jokowi. 85
  • 86.  Dari kategori partai, tingkat keyakinan atas kemampuan Presiden Jokowi memimpin tersebar hampir merata di semua partai. Hanya di partai PKS yang tingkat keyakinan tersebut rendah (45%). Di kalangan pemilih partai lainnya tingkat keyakinan atas kemampuan Jokowi semua di atas 50%, bahkan ada yang sampai di atas 90%. Ini juga menunjukkan konsolidasi politik yang dilakukan Jokowi terhadap partai-partai direspon positif oleh publik.  Tingkat keyakinan itu juga tersebar baik di kalangan pemilih Jokowi maupun Prabowo. Bedanya, pendukung Prabowo hampir terbelah dua, 47% menyatakan yakin, 46% menyatakan tidak yakin. Di kalangan pemilih Jokowi, hampir semuanya (86%) yakin dengan kemampuan Jokowi memimpin. Survei Nasional Maret 2016 86 Temuan
  • 88. KesimpulanKesimpulan  Survei opini publik nasional ini menunjukkan bahwa secara umum, upaya-upaya konsolidasi politik yang dilakukan pemerintahan Jokowi selama lebih dari setahun pemerintahannya sudah mulai berhasil. Ini ditunjukkan oleh tingkat kepuasan atas kinerja dan keyakinan terhadap kepemimpinan presiden yang tinggi dan sudah tersebar di semua kategori demografi, pendukung partai maupun pendukung presiden dalam pilpres 2014 lalu. Dukungan publik yang besar ini adalah modal bagi efektifitas kepresidenan Jokowi 88
  • 89. Lanjutan ..Lanjutan ..  Sejalan dengan itu, kepercayaan kepada presiden sudah pulih di kuartal pertama 2016 ini. Secara umum ini diindikasikan oleh kembalinya tingkat keyakinan publik kepada Jokowi ke level yang sama ketika dia dilantik. Selain itu, untuk pertama kalinya dalam lima tahun terakhir, publik yang menganggap bangsa kita berjalan ke arah yang benar mencapai level di atas 80%. Secara lebih khusus, kepercayaan publik itu sudah mulai pulih dengan makin positifnya evaluasi publik terhadap berbagai kondisi atau makin berkurangnya evaluasi negatif atas berbagai kondisi tersebut. 89
  • 90. Lanjutan ...Lanjutan ...  Karena kinerja secara umum makin baik dan kepercayaan meningkat, maka modal presidensialisme makin besar. Selanjutnya presiden dan jajarannya dapat fokus pada agenda-agenda substantif yang akan menyelesaikan masalah-masalah riil masyarakat terutama di bidang ekonomi dan pemberantasan korupsi. Dalam masalah-masalah riel inilah evaluasi publik kebanyakan masih negatif.  Langkah-langkah presiden berikutnya, bila dipandang publik merupakan bagian dari pemantapan konsolidasi politik dan upaya mempercepat eksekusi agenda-agenda prioritas pemerintahan, kemungkinan besar akan mendapatkan dukungan dari publik. Termasuk dalam hal ini misalnya reshuffle kabinet. 90
  • 91. Lanjutan...Lanjutan...  Evaluasi warga terhadap ekonomi secara umum positif. Sejumlah aspek dinilai negatif oleh publik. Sentimen atas kondisi ekonomi nasional dan rumah tangga ini sangat terkait dengan inflasi yang secara reguler dirilis BPS: Inflasi naik, sentimen negatif naik; inflasi turun, sentimen negatif turun.  Sejumlah aspek yang masih dinilai negatif adalah pemenuhan kebutuhan pokok, pengangguran, jumlah orang miskin, kemudahan mencari kerja, , dan pemerataan kesejahteraan.  Meskipun penilaian di sejumlah aspek tersebut masih negatif, kalau dibandingkan dengan penilaian publik akhir tahun lalu, jumlah yang menilai negatif ini makin berkurang. Dengan kata lain, ada peningkatan kinerja pemerintah di berbagai bidang tersebut. 91
  • 92. lanjutan...lanjutan...  Evaluasi publik terhadap kondisi politik nasional sudah positif. Jumlah warga yang menyatakan kondisi politik nasional lebih baik jumlahnya lebih banyak dibanding yang menyatakan lebih buruk. Penilaian ini jauh lebih baik dibanding Juni tahun lalu dimana warga yang menilai kondisi politik lebih baik jumlahnya hanya lebih sedikit dibanding yang menyatakn lebih buruk.  Kondisi penegakan hukum juga kini dinilai positif oleh publik. Yang menyatakan penegakan hukum kini lebih baik jumlahnya jauh lebih banyak dibanding yang menyatakan sebaliknya. Ini adalah peningkatan dibanding tahun lalu.  Khusus untuk kondisi korupsi, penilaian publik masih negatif. Lebih banyak publik yang menyatakan korupsi makin marak. Namun dibandingkan dengan evaluasi sebelumnya, penilaian negatif ini berkurang. 92
  • 93. lanjutan...lanjutan...  Evaluasi masyarakat terhadap kinerja pemerintahan dalam menangani berbagai masalah riil masyarakat bersifat campuran antara positif dan negatif. Umumnya, jumlah masyarakat yang menilai positif lebih banyak dibanding yang menilai negatif. Di sejumlah masalah penilaian itu sangat negatif. Selain itu, jumlah masyarakat yang menilai tidak ada perubahan di sejumlah aspek jumlahnya lebih banyak. 93
  • 94. lanjutanlanjutan  Penilaian paling positif warga diberikan kepada kinerja pemerintah dalam membangun jalan-jalan umum dan layanan kesehatan yang terjangkau.  Demikian juga dengan masalah tersedianya obat-obatan, pendidikan yang terjangkau dan transportasi umum. Yang positif juga adalah penanggulangan narkoba, kesetaraan hak warga, rasa aman dari ancaman teroris, peningkatan kesejahteraan, upaya pemerintah menekan korupsi. Penilaian ini disebut positif karena jumlah yang menilai positif lebih banyak dibanding yang menilai negatif, meski jumlahnya di bawah 50%.  Penilaian sangat negatif diberikan warga kepada kinerja mengurangi pengangguran, menyediakan lapangan kerja, mengurangi jumlah orang miskin, dan harga kebutuhan pokok.  Penilaian positif juga diberikan warga kepada langkah-langkah pemerintah dalam isu seperti deponeering, penundaan revisi UU KPK. 94
  • 95. lanjutanlanjutan  Saat ini belum ada alternatif terhadap kepemimpinan Jokowi. Bila pilpres diadakan sekarang, kemungkinan besar Jokowi akan terpilih kembali. Tingkat keterpilihan ini terus meningkat, sedangkan saingan terdekatnya stagnan atau cenderung menurun.  Secara keseluruhan, dapat disimpulkan bahwa evaluasi publik di kuartal pertama 2016 ini menunjukkan bahwa modal presidensialisme Jokowi makin besar. Ini berarti, presiden dapat lebih yakin, lebih cepat, dan lebih fokus untuk menjalankan agenda-agenda pemerintahan ke depan. Publik secara umum kini mendukung presiden dan langkah-langkahnya dalam memerintah. 95