SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 7
Descargar para leer sin conexión
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI
Review Design Sprint
Oleh :
ULFAH NURAINI
18523146
Tahun
2020
Apa itu design Sprint ?
Design Sprint dibuat oleh seseorang dari Google Venture bernama Jake Knapp. Design Sprint
sendiri merupakan sebuah metode untuk membantu suatu perusahaan dapat membuat produk
dan prototype dalam waktu 5 hari, dengan tahapan-tahapan yang interaktif dan komunikatif
untuk dapat menuangkan semua ide, inovasi, masalah yang ada, juga solusi yang akan
diterapkan dalam prototype dan harus di cross check dahulu ke calon pengguna. Dalam waktu
lima hari tersebut, setiap anggota tim melakukan diskusi bersama untuk mendapatkan suatu
gagasan yang akan digunakan untuk menjalankan proyek selanjutnya.
When to run a Design Sprint
1. Menilai kelayakan bissnis baru.
2. Memulai proyek, produk, atau layanan.
3. Menuangkan ide spesifik untuk suatu produk.
4. Menemukan prioritas dan fitur yang tepat untuk suatu produk.
5. Menentukan strategi pemasaran dan pertumbuhan.
A. PRE-SPRINT
1. Menngidentifikasi tantangan :
a. Identity key Stakeholder
b. Interview Stakeholder
c. Research Users
d. Set the Challenge dengan menggunakan metode “How Might We”
Metode “How Might We” termasuk metode penting dalam design sprint.
Metode ini memungkinkan tim untuk dapat mengambil sebuah keputusan dari
gagasan-gagasan yang telah di sampaikan.
How, there is an answer out there
Might, might work, might notwork, either possibility is ok
We, as we are in team.
2. Mengumpulkan tim
3. Pengamanan dan penyimpanan ruang
Memilih tempat yang nyaman untuk dapat berdiskusi agar kondusif dan
menghasilkan ide yang kreatif.
B. DURING-SPRINT
Tahapan Design Sprint :
1. Understand (Memahami)
Pada tahap pertama hari pertama, dilakukan sesi wawancara kepada sejumlah calon
pengguna untuk dapat memahami masalah yang sedang dihadapai, memahami
kebutuhan para calon pengguna terhadap suatu produk dan hasil wawancara akan
dijadikan bahan diskusi dengan anggota tim untuk dapat memecahkan permasalahan
tersebut dengan proses desain pada hari berikutnya.
2. Diverge (Mengembangkan)
Pada tahap kedua hari kedua ini setiap anggota tim menuangkan ide, inovasi, gagasan
mereka sebanyak-banyaknya. Lalu mereka akan membuat rancangan kasar pada sebuah
kertas yang bertujuan untuk memberikan rancangan/gambaran kepada para anggota tim
tentang ide yang akan mereka aplikasikan.
3. Decide (Memutuskan)
Pada tahap ketiga hari ketiga ini seluruh anggota tim berkumpul untuk mengambil
keputusan rancangan terbaik melalui cara voting. Rancangan dengan jumlah voting
terbanyak akan dipilih dan diperbaiki menjadi sebuah desian rapi dari sebelumnya dan
akan dibuat prototypenya.
4. Prototype (Membuat Prototype)
Pada tahap empat hari keempat ini, tim akan membuat desain prototype sesuai dengan
rancangan yang telah dipilih sebelumnya.
5. Test
Pada tahap terakhir ini, prototype yang sudah jadi akan diulakukan pengujian kepada
calon pengguan. Setelah mendapatkan hasil pengujian, hasil tersebut digunakan untuk
membantu dalam pengambilan keputusan apakah produk yang diujikan layak
dikembangkan atau tidak.
Kesimpulan
Walaupun hanya memakan waktu lima hari saja, tahapan-tahapan dalam desain sprint
mampu menciptakan ide-ide yang inovatif, dan inspiratif untuk dapat memecahkan
masalah-masalah yang rumit. Menerapkan metode ini dapat menghemat waktu dan
biaya karena tidak memakan banyak waktu dan tentunya karena waktu yang singkat
para anggota tim akan fokus dalam menyelesaikan proyek tersebut.
DAFTAR PUSTAKA
1. Setiawan, Mukhamad Andr., Hendrik., Haryono, Kholod., Ratnasari, Chanifah Indah.,
Setiaji, Hari. 2020. Design Sprint “During Sprint”. Retrieved from
https://drive.google.com/file/d/1gV5OG8SZsArZDDBVhiVbtyBG0-Oxbmww/view
2. Setiawan, Mukhamad Andr., Hendrik., Haryono, Kholod., Ratnasari, Chanifah Indah.,
Setiaji, Hari. 2020. Design Sprint Introduction. Retrieved from
https://drive.google.com/file/d/1gwZMr_sFG1jFLeg5GKrnu6t998RCn7Mb/view
3. Setiawan, Mukhamad Andr., Hendrik., Haryono, Kholod., Ratnasari, Chanifah Indah.,
Setiaji, Hari. 2020. Role of Design Sprint Master. Retrieved from
https://drive.google.com/file/d/1gWV92S3WlPT8CgJZJ1UL1tecqBCQel7i/view
4. https://youtu.be/ODRW9Y8BO6Y
5. https://idcloudhost.com/mengenal-apa-itu-design-sprint-dan-manfaat-untuk-startup/

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Review Design Sprint
Review Design SprintReview Design Sprint
Review Design SprintYudhaPutra35
 
Playbook Design Sprint - Prio Sesanto (Telkom Indonesia)
Playbook Design Sprint - Prio Sesanto (Telkom Indonesia)Playbook Design Sprint - Prio Sesanto (Telkom Indonesia)
Playbook Design Sprint - Prio Sesanto (Telkom Indonesia)sekolahbatasnegeri
 
Design Sprint Review
Design Sprint ReviewDesign Sprint Review
Design Sprint ReviewRIOBASKARA
 
Pengembangan sistem informasi - Review Design sprint
Pengembangan sistem informasi - Review Design sprintPengembangan sistem informasi - Review Design sprint
Pengembangan sistem informasi - Review Design sprintMUHAMMADFIQHI2
 
Design sprint-by Raden Bagoes Yudha
Design sprint-by Raden Bagoes YudhaDesign sprint-by Raden Bagoes Yudha
Design sprint-by Raden Bagoes YudhaRbyudha
 
Review Design Sprint
Review Design SprintReview Design Sprint
Review Design SprintDimas Danu
 
Tahapan Metodologi Desain
Tahapan Metodologi DesainTahapan Metodologi Desain
Tahapan Metodologi Desainarvint123
 
Ppt design thinking_chandra_kusuma_xii-ips
Ppt design thinking_chandra_kusuma_xii-ips Ppt design thinking_chandra_kusuma_xii-ips
Ppt design thinking_chandra_kusuma_xii-ips Chandra Kusuma
 
Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa
Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa
Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa Aisyah Safitri Hayati
 
Redistributable Intro to Scrum
Redistributable Intro to ScrumRedistributable Intro to Scrum
Redistributable Intro to ScrumScrum Asia Pasifik
 

La actualidad más candente (20)

Review Design Sprint
Review Design SprintReview Design Sprint
Review Design Sprint
 
Design Sprint
Design Sprint Design Sprint
Design Sprint
 
Playbook Design Sprint - Prio Sesanto (Telkom Indonesia)
Playbook Design Sprint - Prio Sesanto (Telkom Indonesia)Playbook Design Sprint - Prio Sesanto (Telkom Indonesia)
Playbook Design Sprint - Prio Sesanto (Telkom Indonesia)
 
Design Sprint Review
Design Sprint ReviewDesign Sprint Review
Design Sprint Review
 
Design Sprint by Fahreza
Design Sprint by FahrezaDesign Sprint by Fahreza
Design Sprint by Fahreza
 
Design sprint
Design sprintDesign sprint
Design sprint
 
Pengembangan sistem informasi - Review Design sprint
Pengembangan sistem informasi - Review Design sprintPengembangan sistem informasi - Review Design sprint
Pengembangan sistem informasi - Review Design sprint
 
Review design sprint
Review design sprint Review design sprint
Review design sprint
 
[RPL2] Design Sprint
[RPL2] Design Sprint[RPL2] Design Sprint
[RPL2] Design Sprint
 
Design sprint
Design sprintDesign sprint
Design sprint
 
Design sprint-by Raden Bagoes Yudha
Design sprint-by Raden Bagoes YudhaDesign sprint-by Raden Bagoes Yudha
Design sprint-by Raden Bagoes Yudha
 
Review Design Sprint
Review Design SprintReview Design Sprint
Review Design Sprint
 
Tahapan Metodologi Desain
Tahapan Metodologi DesainTahapan Metodologi Desain
Tahapan Metodologi Desain
 
[RPL2] Pertemuan 2 - Validasi Ide
[RPL2] Pertemuan 2 - Validasi Ide[RPL2] Pertemuan 2 - Validasi Ide
[RPL2] Pertemuan 2 - Validasi Ide
 
Review Design Sprint
Review Design SprintReview Design Sprint
Review Design Sprint
 
Ppt design thinking_chandra_kusuma_xii-ips
Ppt design thinking_chandra_kusuma_xii-ips Ppt design thinking_chandra_kusuma_xii-ips
Ppt design thinking_chandra_kusuma_xii-ips
 
Scrum in agile
Scrum in agileScrum in agile
Scrum in agile
 
Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa
Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa
Lembar/Gambar Kerja untuk Pembuatan Prototype Produk Barang/Jasa
 
Redistributable Intro to Scrum
Redistributable Intro to ScrumRedistributable Intro to Scrum
Redistributable Intro to Scrum
 
Free Scrum Workshop Jan 2011
Free Scrum Workshop Jan 2011Free Scrum Workshop Jan 2011
Free Scrum Workshop Jan 2011
 

Similar a 18523146

Materi Design Sprint.pdf
Materi Design Sprint.pdfMateri Design Sprint.pdf
Materi Design Sprint.pdfJanuarAdiPutra3
 
Rpl2designsprint 181203055712 (1)
Rpl2designsprint 181203055712 (1)Rpl2designsprint 181203055712 (1)
Rpl2designsprint 181203055712 (1)Francisco Macagno
 
implementasi sistem analisa sistem .pptx
implementasi sistem analisa sistem .pptximplementasi sistem analisa sistem .pptx
implementasi sistem analisa sistem .pptxyudisupriyadi7
 
Metedologi desain : design thinking
Metedologi desain : design thinkingMetedologi desain : design thinking
Metedologi desain : design thinkingM Nugraha
 
MPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptx
MPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptxMPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptx
MPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptxAhnafGaming
 
Pengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produkPengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produkBerkatalah Jujur
 
Pengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produkPengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produkBerkatalah Jujur
 
Metodologi desain - design thinking
Metodologi desain - design thinkingMetodologi desain - design thinking
Metodologi desain - design thinkingNanditaa Mahila
 
Skripsi pengembangan 5 d moeljadi pranata
Skripsi pengembangan 5 d moeljadi pranataSkripsi pengembangan 5 d moeljadi pranata
Skripsi pengembangan 5 d moeljadi pranataYohanes Pranata
 
Baparekraf Digital Talent Day: Monitoring dan Coaching Penerima Fasilitasi BD...
Baparekraf Digital Talent Day: Monitoring dan Coaching Penerima Fasilitasi BD...Baparekraf Digital Talent Day: Monitoring dan Coaching Penerima Fasilitasi BD...
Baparekraf Digital Talent Day: Monitoring dan Coaching Penerima Fasilitasi BD...DicodingEvent
 
Metodologi desain 00
Metodologi desain 00Metodologi desain 00
Metodologi desain 00Bilqislutfi
 
Metodologi desain kelompok 4
Metodologi desain kelompok 4Metodologi desain kelompok 4
Metodologi desain kelompok 4mahfud_id
 
Metodologi desain 00
Metodologi desain 00Metodologi desain 00
Metodologi desain 00natashasavira
 
path_resume651641b05c53e (1).pdf
path_resume651641b05c53e (1).pdfpath_resume651641b05c53e (1).pdf
path_resume651641b05c53e (1).pdfyunimarlina8
 

Similar a 18523146 (19)

Materi Design Sprint.pdf
Materi Design Sprint.pdfMateri Design Sprint.pdf
Materi Design Sprint.pdf
 
My first post
My first postMy first post
My first post
 
Rpl2designsprint 181203055712 (1)
Rpl2designsprint 181203055712 (1)Rpl2designsprint 181203055712 (1)
Rpl2designsprint 181203055712 (1)
 
implementasi sistem analisa sistem .pptx
implementasi sistem analisa sistem .pptximplementasi sistem analisa sistem .pptx
implementasi sistem analisa sistem .pptx
 
Mini Google Design Sprint
Mini Google Design SprintMini Google Design Sprint
Mini Google Design Sprint
 
Metedologi desain : design thinking
Metedologi desain : design thinkingMetedologi desain : design thinking
Metedologi desain : design thinking
 
MPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptx
MPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptxMPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptx
MPPL - #5B Studi Kasus Manajemen Proyek pendekatan Agile.pptx
 
Pengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produkPengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produk
 
Pengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produkPengertian perencanaan produk
Pengertian perencanaan produk
 
Metodologi desain - design thinking
Metodologi desain - design thinkingMetodologi desain - design thinking
Metodologi desain - design thinking
 
K1 Desain Produk.pdf
K1 Desain Produk.pdfK1 Desain Produk.pdf
K1 Desain Produk.pdf
 
Skripsi pengembangan 5 d moeljadi pranata
Skripsi pengembangan 5 d moeljadi pranataSkripsi pengembangan 5 d moeljadi pranata
Skripsi pengembangan 5 d moeljadi pranata
 
Baparekraf Digital Talent Day: Monitoring dan Coaching Penerima Fasilitasi BD...
Baparekraf Digital Talent Day: Monitoring dan Coaching Penerima Fasilitasi BD...Baparekraf Digital Talent Day: Monitoring dan Coaching Penerima Fasilitasi BD...
Baparekraf Digital Talent Day: Monitoring dan Coaching Penerima Fasilitasi BD...
 
Metodologi desain
Metodologi desain Metodologi desain
Metodologi desain
 
Metodologi desain 00
Metodologi desain 00Metodologi desain 00
Metodologi desain 00
 
Metodologi desain kelompok 4
Metodologi desain kelompok 4Metodologi desain kelompok 4
Metodologi desain kelompok 4
 
Metodologi desain 00
Metodologi desain 00Metodologi desain 00
Metodologi desain 00
 
path_resume651641b05c53e (1).pdf
path_resume651641b05c53e (1).pdfpath_resume651641b05c53e (1).pdf
path_resume651641b05c53e (1).pdf
 
chat gpt.docx
chat gpt.docxchat gpt.docx
chat gpt.docx
 

Último

TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.Monhik1
 
Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨
Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨
Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨Kartu Undangan Bandung
 
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...achmadwalidi444
 
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghhKELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghhRatriShintya
 
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.docundangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.docLaelaSafitri7
 
Presentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdf
Presentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdfPresentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdf
Presentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdfgeoartorthoplan
 
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMASPOWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMASAfrilyakurniarezki
 
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnvsagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnvademahdiyyah
 
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.pptPertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.pptDAVIDSTEVENSONSIMBOL
 
KEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggi
KEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggiKEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggi
KEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggiLookWWE
 
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...ahmadirhamni
 

Último (11)

TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
 
Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨
Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨
Kartu Undangan Softcover + Amplop Hazelnut Foliage Hibiscus Sunny Orange✨
 
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
kk eko junianto.pdf ada yang terjual tapi ngecer nggak bisa mijid nggak bisa ...
 
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghhKELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
 
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.docundangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
undangan tahlil dan kirim doa pendak 1.doc
 
Presentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdf
Presentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdfPresentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdf
Presentasi Prinsip-prinsip Desain Grafis.pdf
 
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMASPOWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
POWER POINT BUNDEL HAIS PPTDALAM PELAKSANAAN DI PUSKESMAS
 
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnvsagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
sagdjasgfjckasbkfjhsakjkadjvjnskdjvnjkdvnv
 
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.pptPertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
Pertemuan kuliah 6 Reduksi data State.ppt
 
KEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggi
KEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggiKEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggi
KEL 1 KCKT KAI.pptx. kromatografi cair kinerja tinggi
 
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
persentasi tentang modul ajar kelas lima kelas enam semster 2458902569-Modul-...
 

18523146

  • 1. PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI Review Design Sprint Oleh : ULFAH NURAINI 18523146 Tahun 2020
  • 2. Apa itu design Sprint ? Design Sprint dibuat oleh seseorang dari Google Venture bernama Jake Knapp. Design Sprint sendiri merupakan sebuah metode untuk membantu suatu perusahaan dapat membuat produk dan prototype dalam waktu 5 hari, dengan tahapan-tahapan yang interaktif dan komunikatif untuk dapat menuangkan semua ide, inovasi, masalah yang ada, juga solusi yang akan diterapkan dalam prototype dan harus di cross check dahulu ke calon pengguna. Dalam waktu lima hari tersebut, setiap anggota tim melakukan diskusi bersama untuk mendapatkan suatu gagasan yang akan digunakan untuk menjalankan proyek selanjutnya. When to run a Design Sprint 1. Menilai kelayakan bissnis baru. 2. Memulai proyek, produk, atau layanan. 3. Menuangkan ide spesifik untuk suatu produk. 4. Menemukan prioritas dan fitur yang tepat untuk suatu produk. 5. Menentukan strategi pemasaran dan pertumbuhan. A. PRE-SPRINT 1. Menngidentifikasi tantangan : a. Identity key Stakeholder b. Interview Stakeholder c. Research Users d. Set the Challenge dengan menggunakan metode “How Might We” Metode “How Might We” termasuk metode penting dalam design sprint. Metode ini memungkinkan tim untuk dapat mengambil sebuah keputusan dari gagasan-gagasan yang telah di sampaikan. How, there is an answer out there Might, might work, might notwork, either possibility is ok We, as we are in team.
  • 3. 2. Mengumpulkan tim 3. Pengamanan dan penyimpanan ruang Memilih tempat yang nyaman untuk dapat berdiskusi agar kondusif dan menghasilkan ide yang kreatif. B. DURING-SPRINT Tahapan Design Sprint : 1. Understand (Memahami) Pada tahap pertama hari pertama, dilakukan sesi wawancara kepada sejumlah calon pengguna untuk dapat memahami masalah yang sedang dihadapai, memahami kebutuhan para calon pengguna terhadap suatu produk dan hasil wawancara akan dijadikan bahan diskusi dengan anggota tim untuk dapat memecahkan permasalahan tersebut dengan proses desain pada hari berikutnya.
  • 4. 2. Diverge (Mengembangkan) Pada tahap kedua hari kedua ini setiap anggota tim menuangkan ide, inovasi, gagasan mereka sebanyak-banyaknya. Lalu mereka akan membuat rancangan kasar pada sebuah kertas yang bertujuan untuk memberikan rancangan/gambaran kepada para anggota tim tentang ide yang akan mereka aplikasikan. 3. Decide (Memutuskan)
  • 5. Pada tahap ketiga hari ketiga ini seluruh anggota tim berkumpul untuk mengambil keputusan rancangan terbaik melalui cara voting. Rancangan dengan jumlah voting terbanyak akan dipilih dan diperbaiki menjadi sebuah desian rapi dari sebelumnya dan akan dibuat prototypenya. 4. Prototype (Membuat Prototype) Pada tahap empat hari keempat ini, tim akan membuat desain prototype sesuai dengan rancangan yang telah dipilih sebelumnya. 5. Test
  • 6. Pada tahap terakhir ini, prototype yang sudah jadi akan diulakukan pengujian kepada calon pengguan. Setelah mendapatkan hasil pengujian, hasil tersebut digunakan untuk membantu dalam pengambilan keputusan apakah produk yang diujikan layak dikembangkan atau tidak. Kesimpulan Walaupun hanya memakan waktu lima hari saja, tahapan-tahapan dalam desain sprint mampu menciptakan ide-ide yang inovatif, dan inspiratif untuk dapat memecahkan masalah-masalah yang rumit. Menerapkan metode ini dapat menghemat waktu dan biaya karena tidak memakan banyak waktu dan tentunya karena waktu yang singkat para anggota tim akan fokus dalam menyelesaikan proyek tersebut.
  • 7. DAFTAR PUSTAKA 1. Setiawan, Mukhamad Andr., Hendrik., Haryono, Kholod., Ratnasari, Chanifah Indah., Setiaji, Hari. 2020. Design Sprint “During Sprint”. Retrieved from https://drive.google.com/file/d/1gV5OG8SZsArZDDBVhiVbtyBG0-Oxbmww/view 2. Setiawan, Mukhamad Andr., Hendrik., Haryono, Kholod., Ratnasari, Chanifah Indah., Setiaji, Hari. 2020. Design Sprint Introduction. Retrieved from https://drive.google.com/file/d/1gwZMr_sFG1jFLeg5GKrnu6t998RCn7Mb/view 3. Setiawan, Mukhamad Andr., Hendrik., Haryono, Kholod., Ratnasari, Chanifah Indah., Setiaji, Hari. 2020. Role of Design Sprint Master. Retrieved from https://drive.google.com/file/d/1gWV92S3WlPT8CgJZJ1UL1tecqBCQel7i/view 4. https://youtu.be/ODRW9Y8BO6Y 5. https://idcloudhost.com/mengenal-apa-itu-design-sprint-dan-manfaat-untuk-startup/