SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 14
Descargar para leer sin conexión
politikhukummafiapasarnegar
                 korupsiekonomipajak




                                                                           investasiasinglokal
konstitusiperatura
             tradisibudayapariwi
                                                  Platform debat online
                                                  anak muda Indonesia

                                                  Interaktif

                                                  Menggali gagasan-
                                                  gagasan segar dan
                                                  jernih dengan
                                                  mendalam


                                                  Ivan Ahda - Shofwan Al
                                                  Banna Choiruzzad


                                   tatakelolapembangunan
                                   birokrasipemerintahswasta
Bukankah sudah banyak
debat di media
mainstream?
                   Pembicara
                   Tema
                   Gagasan
#1
Di media mainstream, pembicara/pengamat yang
biasa ditampilkan adalah tokoh-tokoh politik atau
pengamat yang biasanya sudah senior. Biasanya,
tanpa perlu mendengar pun kita kurang lebih
sudah tahu gagasannya.

Ke mana anak muda? Tepuk tangan saja.
#2
Dalam debat-debat di televisi, tema yang
sedang panas dibahas secara instan.
Dampaknya, perdebatan-perdebatan antar
pengamat itu lebih menyerupai acara
hiburan daripada adu gagasan.
#3
Biasanya,
partisipasi
penonton sangat
terbatas, seperti
memberikan
komentar lewat
telepon (yang
sangat singkat).
Praktis, publik
hanya menonton.
Kalau...
1. Bosan dengan pengamat/pembicara
   yang itu-itu saja
2. ingin mendengarkan gagasan jernih dan
   kreatif anak muda Indonesia tentang
   berbagai agenda bangsa
3. Ingin permasalahan tersebut
   didiskusikan dengan mendalam dan
   memunculkan harapan
4. Ingin berpartisipasi menyampaikan
   gagasan
Platform debat online
anak muda Indonesia

Interaktif

Menggali gagasan-
gagasan segar dan
jernih dengan
mendalam
Bagaimana teknisnya?


                                                                                          Saling balas membalas
                          Anak-anak muda Indonesia       Tim AduIde menampilkan        gagasan (boleh mengupload
                          mendiskusikan jawabannya,      video tersebut di website      argumen lebih dari sekali,
Provokator menampilkan
                           lalu mengupload video 5        (akan dirancang supaya           orang lain pun bebas
pertanyaan perdebatan,
                           menitnya ke YouTube dan         mudah dikenali) dan          bergabung) melalui video
mengundang anak muda
                           menginformasikannya ke          mengundang kembali                 singkat itu terus
  untuk menjawabnya
                             tim AduIde (profil, inti   tanggapan dari anak muda         berlangsung. Setiap satu
 (dengan video 5 menit)
                                gagasan,kontak)                  yang lain                    bulan, kita ganti
                                                                                               highlightsnya.




                                                                                     Untuk tiap highlights
                                                                                     bulanan, kita sediakan
                                                                                     hadiah untuk pengaju ide
                                                                                     terbaik.
                                  Proses ini diintegrasikan
                                  dengan media sosial
                                  (Twitter, Facebook)
Target audiens dan “pengaju ide”
             Secara umum terbuka untuk anak muda
                 Indonesia, seperti (tapi tidak terbatas
                 pada):

             1.    Para aktivis gerakan mahasiswa yang
                  lelah menjadi penonton saja;
             2.   Para debaters profesional di kampus-
                  kampus dan mahasiswa-mahasiswa
                  cerdas lainnya (yang kadang malas
                  demonstrasi);
             3.   Para pelajar yang terlibat dalam aktivitas
                  ilmiah/KIR di sekolah;
             4.   Akademisi muda yang belum
                  mendapatkan tempat di media
                  mainstream;
             5.   Aktivis pemuda di daerah;
             6.   Mereka yang mempunyai gagasan unik
                  untuk masa depan Indonesia yang lebih
                  baik...
Features

                                                                    Battle Royale.
Pro-Kon.
  Tim AduIde melontarkan masalah dan
                                                                            Tim AduIde melontarkan masalah. Para
                                                                            pengaju gagasan bebas melontarkan solusi
                                                                            atau komentar terhadap solusi yang diajukan
  tanggapan langsung bersifat pro-kontra.                                   orang lain.
  (mis: “Pemerintah harus membatasi mini-                                   (mis: Bagaimana kita bisa menanggulangi
  market”)                                                                  kemiskinan).




             Provoke!
                  Publiklah yang melontarkan masalah melalui website AduIde
                  (berisi pertanyaan/masalah beserta sedikit paparan latar
                  belakang). Bisa juga menyediakan hadiahnya sendiri serta
                  membuat peraturan-peraturan sendiri (misal: dibatasi untuk
                  anak SMU atau untuk anak Universitas tertentu). Fitur ini bisa
                  digunakan oleh organisasi atau publik untuk mengorganisir
                  lomba debatnya sendiri atau perusahaan/pemerintah yang
                  mencari solusi dari anak muda.
Yang dibutuhkan

SDM.                                        Non-SDM.
 1. Tim untuk Riset tema Highlights          1. Peralatan produksi video singkat
    Pro-kon dan Battle Royale tiap              (handycam, laptop, dll)
    bulan.                                   2. Membeli alamat di internet.
 2. Tim untuk mengolah lontaran tema         3. Membangun website dengan fitur-
    tersebut menjadi video singkat.             fitur yang dibutuhkan.
 3. Tim untuk mengelola website dan          4. Bahan dan peralatan riset.
    media sosial.                            5. Hadiah bulanan (untuk awal
 4. Tim atau relawan untuk publikasi            mungkin butuh yang besar supaya
    dan sosialisasi ke SMA-SMA,                 menarik, seperti tiket wisata atau
    kampus-kampus, dan kantong-                 beasiswa atau hadiah uang;
    kantong pemuda lainnya.                     selanjutnya bisa bingkisan yang
 5. Tim untuk menjalin kemitraan                tidak terlalu mahal tapi menarik).
    dengan berbagai pihak, termasuk
    pendanaan.



                   Dan keduanya butuh...   DANA.
Bagaimana? Apakah
anda...

  Tertarik menjadi tim

  Tertarik menjadi mitra
  (sponsor/donatur)

  Ingin memberikan masukan
Terima kasih.
Shofwan Al Banna Choiruzzad   Ivan Ahda
@ShofwanAlBanna               @ivanahda
Shofwan.indonesia@yahoo.com   ahda.ivan@gmail.com
Ym: terpaksabikinemail        Ym: ahda.ivan
Skype: shofshofwanwan         Skype: ahda.ivan
TIM
•   Pusat Data dan Analisa Media: Mustofa
•   Tim IT: Fajrin & Julian
•   Partnership:
•   Offline event: Faisal
•   Redaksi: Shofwan & Ivan

Más contenido relacionado

Similar a Adu ide

INOVASI_MAHASISWA.ppt
INOVASI_MAHASISWA.pptINOVASI_MAHASISWA.ppt
INOVASI_MAHASISWA.pptAangYusril2
 
UPSHIFT PHASE 1 - Social Innovation Skills_ID final.pdf
UPSHIFT PHASE 1 - Social Innovation Skills_ID final.pdfUPSHIFT PHASE 1 - Social Innovation Skills_ID final.pdf
UPSHIFT PHASE 1 - Social Innovation Skills_ID final.pdfFajar Baskoro
 
030 bijak bertindak
030   bijak bertindak030   bijak bertindak
030 bijak bertindakAdWar15
 
Berpikir Kreatif.pdf
Berpikir Kreatif.pdfBerpikir Kreatif.pdf
Berpikir Kreatif.pdfUsmanEffendi8
 
Seri buku literasi digital media sosial untuk advokasi publik
Seri buku literasi digital   media sosial untuk advokasi publikSeri buku literasi digital   media sosial untuk advokasi publik
Seri buku literasi digital media sosial untuk advokasi publikliterasi digital
 
Media Sosial untuk Advokasi Publik (CSO dan Komunitas)
Media Sosial untuk Advokasi Publik (CSO dan Komunitas)Media Sosial untuk Advokasi Publik (CSO dan Komunitas)
Media Sosial untuk Advokasi Publik (CSO dan Komunitas)ICT Watch
 
Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...
Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...
Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...DankSably1
 
webinar kehumasan 1 Mengemas Pesan, Mengolah Konten, Meraih Simpati.pptx
webinar kehumasan 1 Mengemas Pesan, Mengolah Konten, Meraih Simpati.pptxwebinar kehumasan 1 Mengemas Pesan, Mengolah Konten, Meraih Simpati.pptx
webinar kehumasan 1 Mengemas Pesan, Mengolah Konten, Meraih Simpati.pptxMuhammad Rochman
 
Pendidikan dimasa-depan
Pendidikan dimasa-depanPendidikan dimasa-depan
Pendidikan dimasa-depanSaujuk Ahsane
 
Chapter 10 creating creativity user interface for supporting inovation (1)
Chapter 10   creating creativity  user interface for supporting inovation (1)Chapter 10   creating creativity  user interface for supporting inovation (1)
Chapter 10 creating creativity user interface for supporting inovation (1)Muhammad Najib
 
Pendidikan Anak Masa Depan
Pendidikan Anak Masa DepanPendidikan Anak Masa Depan
Pendidikan Anak Masa DepanUniversitas PGRI
 
Modul managing creativity daniel doni s
Modul managing creativity   daniel doni sModul managing creativity   daniel doni s
Modul managing creativity daniel doni sDaniel Doni
 
Media Sosial Untuk Advokasi Publik
Media Sosial Untuk Advokasi Publik Media Sosial Untuk Advokasi Publik
Media Sosial Untuk Advokasi Publik Bung Toms
 
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptxEmanuelFernandez43
 
Digital content creation
Digital content creationDigital content creation
Digital content creationAgnesi25
 
Social media terhadap perilaku konsumen
Social media terhadap perilaku konsumenSocial media terhadap perilaku konsumen
Social media terhadap perilaku konsumenHallifatulAmbyah
 

Similar a Adu ide (20)

INOVASI_MAHASISWA.ppt
INOVASI_MAHASISWA.pptINOVASI_MAHASISWA.ppt
INOVASI_MAHASISWA.ppt
 
UPSHIFT PHASE 1 - Social Innovation Skills_ID final.pdf
UPSHIFT PHASE 1 - Social Innovation Skills_ID final.pdfUPSHIFT PHASE 1 - Social Innovation Skills_ID final.pdf
UPSHIFT PHASE 1 - Social Innovation Skills_ID final.pdf
 
030 bijak bertindak
030   bijak bertindak030   bijak bertindak
030 bijak bertindak
 
Berpikir Kreatif.pdf
Berpikir Kreatif.pdfBerpikir Kreatif.pdf
Berpikir Kreatif.pdf
 
Seri buku literasi digital media sosial untuk advokasi publik
Seri buku literasi digital   media sosial untuk advokasi publikSeri buku literasi digital   media sosial untuk advokasi publik
Seri buku literasi digital media sosial untuk advokasi publik
 
Press Release Rci 1
Press Release Rci 1Press Release Rci 1
Press Release Rci 1
 
Kita bisa crowdfunding guide book
Kita bisa crowdfunding guide bookKita bisa crowdfunding guide book
Kita bisa crowdfunding guide book
 
Media Sosial untuk Advokasi Publik (CSO dan Komunitas)
Media Sosial untuk Advokasi Publik (CSO dan Komunitas)Media Sosial untuk Advokasi Publik (CSO dan Komunitas)
Media Sosial untuk Advokasi Publik (CSO dan Komunitas)
 
Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...
Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...
Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...
 
webinar kehumasan 1 Mengemas Pesan, Mengolah Konten, Meraih Simpati.pptx
webinar kehumasan 1 Mengemas Pesan, Mengolah Konten, Meraih Simpati.pptxwebinar kehumasan 1 Mengemas Pesan, Mengolah Konten, Meraih Simpati.pptx
webinar kehumasan 1 Mengemas Pesan, Mengolah Konten, Meraih Simpati.pptx
 
Pendidikan dimasa-depan
Pendidikan dimasa-depanPendidikan dimasa-depan
Pendidikan dimasa-depan
 
Presentasi
PresentasiPresentasi
Presentasi
 
Chapter 10 creating creativity user interface for supporting inovation (1)
Chapter 10   creating creativity  user interface for supporting inovation (1)Chapter 10   creating creativity  user interface for supporting inovation (1)
Chapter 10 creating creativity user interface for supporting inovation (1)
 
Pendidikan Anak Masa Depan
Pendidikan Anak Masa DepanPendidikan Anak Masa Depan
Pendidikan Anak Masa Depan
 
Modul managing creativity daniel doni s
Modul managing creativity   daniel doni sModul managing creativity   daniel doni s
Modul managing creativity daniel doni s
 
Media Sosial Untuk Advokasi Publik
Media Sosial Untuk Advokasi Publik Media Sosial Untuk Advokasi Publik
Media Sosial Untuk Advokasi Publik
 
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx
(Fase E ) - Bhineka Tunggal Ika (datadikdasmen.com).pptx
 
Digital content creation
Digital content creationDigital content creation
Digital content creation
 
SOCIAL MEDIA
SOCIAL MEDIASOCIAL MEDIA
SOCIAL MEDIA
 
Social media terhadap perilaku konsumen
Social media terhadap perilaku konsumenSocial media terhadap perilaku konsumen
Social media terhadap perilaku konsumen
 

Más de ahda.ivan

The Journey to an Authentic Personal Branding
The Journey to an Authentic Personal BrandingThe Journey to an Authentic Personal Branding
The Journey to an Authentic Personal Brandingahda.ivan
 
Lakukan Ini Sebelum Berumur 25-an!
Lakukan Ini Sebelum Berumur 25-an!Lakukan Ini Sebelum Berumur 25-an!
Lakukan Ini Sebelum Berumur 25-an!ahda.ivan
 
Merdeka Belajar adalah Belajar Merdeka
Merdeka Belajar adalah Belajar MerdekaMerdeka Belajar adalah Belajar Merdeka
Merdeka Belajar adalah Belajar Merdekaahda.ivan
 
Active Learning For You and Others, too
Active Learning For You and Others, tooActive Learning For You and Others, too
Active Learning For You and Others, tooahda.ivan
 
Manajemen Kewirausahaan Jasa
Manajemen Kewirausahaan JasaManajemen Kewirausahaan Jasa
Manajemen Kewirausahaan Jasaahda.ivan
 
Membangun Visi Hidup Bersama Selamanya
Membangun Visi Hidup Bersama SelamanyaMembangun Visi Hidup Bersama Selamanya
Membangun Visi Hidup Bersama Selamanyaahda.ivan
 
Kolaborasi Dalam Menghadapi Industri 4.0
Kolaborasi Dalam Menghadapi Industri 4.0Kolaborasi Dalam Menghadapi Industri 4.0
Kolaborasi Dalam Menghadapi Industri 4.0ahda.ivan
 
Ivan Ahda - Pengembangan Komunitas Guru
Ivan Ahda - Pengembangan Komunitas GuruIvan Ahda - Pengembangan Komunitas Guru
Ivan Ahda - Pengembangan Komunitas Guruahda.ivan
 
Ivan Ahda - Survival Skills Our Children Need
Ivan Ahda - Survival Skills Our Children NeedIvan Ahda - Survival Skills Our Children Need
Ivan Ahda - Survival Skills Our Children Needahda.ivan
 

Más de ahda.ivan (9)

The Journey to an Authentic Personal Branding
The Journey to an Authentic Personal BrandingThe Journey to an Authentic Personal Branding
The Journey to an Authentic Personal Branding
 
Lakukan Ini Sebelum Berumur 25-an!
Lakukan Ini Sebelum Berumur 25-an!Lakukan Ini Sebelum Berumur 25-an!
Lakukan Ini Sebelum Berumur 25-an!
 
Merdeka Belajar adalah Belajar Merdeka
Merdeka Belajar adalah Belajar MerdekaMerdeka Belajar adalah Belajar Merdeka
Merdeka Belajar adalah Belajar Merdeka
 
Active Learning For You and Others, too
Active Learning For You and Others, tooActive Learning For You and Others, too
Active Learning For You and Others, too
 
Manajemen Kewirausahaan Jasa
Manajemen Kewirausahaan JasaManajemen Kewirausahaan Jasa
Manajemen Kewirausahaan Jasa
 
Membangun Visi Hidup Bersama Selamanya
Membangun Visi Hidup Bersama SelamanyaMembangun Visi Hidup Bersama Selamanya
Membangun Visi Hidup Bersama Selamanya
 
Kolaborasi Dalam Menghadapi Industri 4.0
Kolaborasi Dalam Menghadapi Industri 4.0Kolaborasi Dalam Menghadapi Industri 4.0
Kolaborasi Dalam Menghadapi Industri 4.0
 
Ivan Ahda - Pengembangan Komunitas Guru
Ivan Ahda - Pengembangan Komunitas GuruIvan Ahda - Pengembangan Komunitas Guru
Ivan Ahda - Pengembangan Komunitas Guru
 
Ivan Ahda - Survival Skills Our Children Need
Ivan Ahda - Survival Skills Our Children NeedIvan Ahda - Survival Skills Our Children Need
Ivan Ahda - Survival Skills Our Children Need
 

Último

MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAAmmar Ahmad
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxMOHDAZLANBINALIMoe
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptannanurkhasanah2
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanAdePutraTunggali
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfKartiniIndasari
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 

Último (20)

MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMAE-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
E-modul Materi Ekosistem untuk kelas X SMA
 
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptxTEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
TEKNIK MENJAWAB RUMUSAN SPM 2022 - UNTUK MURID.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 

Adu ide

  • 1. politikhukummafiapasarnegar korupsiekonomipajak investasiasinglokal konstitusiperatura tradisibudayapariwi Platform debat online anak muda Indonesia Interaktif Menggali gagasan- gagasan segar dan jernih dengan mendalam Ivan Ahda - Shofwan Al Banna Choiruzzad tatakelolapembangunan birokrasipemerintahswasta
  • 2. Bukankah sudah banyak debat di media mainstream? Pembicara Tema Gagasan
  • 3. #1 Di media mainstream, pembicara/pengamat yang biasa ditampilkan adalah tokoh-tokoh politik atau pengamat yang biasanya sudah senior. Biasanya, tanpa perlu mendengar pun kita kurang lebih sudah tahu gagasannya. Ke mana anak muda? Tepuk tangan saja.
  • 4. #2 Dalam debat-debat di televisi, tema yang sedang panas dibahas secara instan. Dampaknya, perdebatan-perdebatan antar pengamat itu lebih menyerupai acara hiburan daripada adu gagasan.
  • 5. #3 Biasanya, partisipasi penonton sangat terbatas, seperti memberikan komentar lewat telepon (yang sangat singkat). Praktis, publik hanya menonton.
  • 6. Kalau... 1. Bosan dengan pengamat/pembicara yang itu-itu saja 2. ingin mendengarkan gagasan jernih dan kreatif anak muda Indonesia tentang berbagai agenda bangsa 3. Ingin permasalahan tersebut didiskusikan dengan mendalam dan memunculkan harapan 4. Ingin berpartisipasi menyampaikan gagasan
  • 7. Platform debat online anak muda Indonesia Interaktif Menggali gagasan- gagasan segar dan jernih dengan mendalam
  • 8. Bagaimana teknisnya? Saling balas membalas Anak-anak muda Indonesia Tim AduIde menampilkan gagasan (boleh mengupload mendiskusikan jawabannya, video tersebut di website argumen lebih dari sekali, Provokator menampilkan lalu mengupload video 5 (akan dirancang supaya orang lain pun bebas pertanyaan perdebatan, menitnya ke YouTube dan mudah dikenali) dan bergabung) melalui video mengundang anak muda menginformasikannya ke mengundang kembali singkat itu terus untuk menjawabnya tim AduIde (profil, inti tanggapan dari anak muda berlangsung. Setiap satu (dengan video 5 menit) gagasan,kontak) yang lain bulan, kita ganti highlightsnya. Untuk tiap highlights bulanan, kita sediakan hadiah untuk pengaju ide terbaik. Proses ini diintegrasikan dengan media sosial (Twitter, Facebook)
  • 9. Target audiens dan “pengaju ide” Secara umum terbuka untuk anak muda Indonesia, seperti (tapi tidak terbatas pada): 1. Para aktivis gerakan mahasiswa yang lelah menjadi penonton saja; 2. Para debaters profesional di kampus- kampus dan mahasiswa-mahasiswa cerdas lainnya (yang kadang malas demonstrasi); 3. Para pelajar yang terlibat dalam aktivitas ilmiah/KIR di sekolah; 4. Akademisi muda yang belum mendapatkan tempat di media mainstream; 5. Aktivis pemuda di daerah; 6. Mereka yang mempunyai gagasan unik untuk masa depan Indonesia yang lebih baik...
  • 10. Features Battle Royale. Pro-Kon. Tim AduIde melontarkan masalah dan Tim AduIde melontarkan masalah. Para pengaju gagasan bebas melontarkan solusi atau komentar terhadap solusi yang diajukan tanggapan langsung bersifat pro-kontra. orang lain. (mis: “Pemerintah harus membatasi mini- (mis: Bagaimana kita bisa menanggulangi market”) kemiskinan). Provoke! Publiklah yang melontarkan masalah melalui website AduIde (berisi pertanyaan/masalah beserta sedikit paparan latar belakang). Bisa juga menyediakan hadiahnya sendiri serta membuat peraturan-peraturan sendiri (misal: dibatasi untuk anak SMU atau untuk anak Universitas tertentu). Fitur ini bisa digunakan oleh organisasi atau publik untuk mengorganisir lomba debatnya sendiri atau perusahaan/pemerintah yang mencari solusi dari anak muda.
  • 11. Yang dibutuhkan SDM. Non-SDM. 1. Tim untuk Riset tema Highlights 1. Peralatan produksi video singkat Pro-kon dan Battle Royale tiap (handycam, laptop, dll) bulan. 2. Membeli alamat di internet. 2. Tim untuk mengolah lontaran tema 3. Membangun website dengan fitur- tersebut menjadi video singkat. fitur yang dibutuhkan. 3. Tim untuk mengelola website dan 4. Bahan dan peralatan riset. media sosial. 5. Hadiah bulanan (untuk awal 4. Tim atau relawan untuk publikasi mungkin butuh yang besar supaya dan sosialisasi ke SMA-SMA, menarik, seperti tiket wisata atau kampus-kampus, dan kantong- beasiswa atau hadiah uang; kantong pemuda lainnya. selanjutnya bisa bingkisan yang 5. Tim untuk menjalin kemitraan tidak terlalu mahal tapi menarik). dengan berbagai pihak, termasuk pendanaan. Dan keduanya butuh... DANA.
  • 12. Bagaimana? Apakah anda... Tertarik menjadi tim Tertarik menjadi mitra (sponsor/donatur) Ingin memberikan masukan
  • 13. Terima kasih. Shofwan Al Banna Choiruzzad Ivan Ahda @ShofwanAlBanna @ivanahda Shofwan.indonesia@yahoo.com ahda.ivan@gmail.com Ym: terpaksabikinemail Ym: ahda.ivan Skype: shofshofwanwan Skype: ahda.ivan
  • 14. TIM • Pusat Data dan Analisa Media: Mustofa • Tim IT: Fajrin & Julian • Partnership: • Offline event: Faisal • Redaksi: Shofwan & Ivan