SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 18
PENGENALAN, PENEMPATAN
DAN PEMBERHENTIAN
OLEH :
RIANTIRA PURNAMA PUTRI
IKA AYU RAHMAWATI
NUNUNG PARWATI
PENGENALAN/ORIENTASI
A. Pengertian Orientasi
Menurut R.W. Mondy, orientasi adalah upaya
pelatihan dan pengembangan awal bagi para
karyawan baru yang memberi mereka informasi
mengenai perusahaan, pekerjaan, dan kelompok
kerja.
Menurut Welter & Davis ,orientasion is familiarize
employees with their role,organization,its policies
and other employee.
Tanggung jawab orientasi dibagi antara bagian
kepegawaian yaitu staf pelatihan dan pengawas
langsung(supervisor).
B. Kegunaan Orientasi
Kegunaan orientasi antara lain :
1. Situasi kerja
2. Kebijakan dan aturan perusahaan
3. Kompensasi
4. Budaya perusahaan
5. Keanggotaan tim
6. Pengembangan karyawan
7. Sosialisasi
C. Tujuan Orientasi
Tujuan orientasi antara lain :
1. Memperkenalkan karyawan baru dengan ruang
lingkup tempat bekerja, dan kegiatannya.
2. Memberi informasi tentang kebijakan yang
berlaku.
3. Menghindarkan kemungkinan timbul
kekacauan yang dihadapi karyawan baru, atas
tugas atau pekerjaan diserahkan kepadanya.
4. Memberi kesempatan karyawan baru
menanyakan hal yang berhubungan dengan
pekerjaannya.
D. Onboarding(Orientasi Eksekutif)
Onboarding adalah proses yang digunakan
perusahaan untuk membantu para eksekutif
baru mempelajari dengan cepat struktur,
budaya, dan politik organisasi sehingaa
mereka dapat mulai memberi kontribusi bagi
organisasi sesegera mungkin.
E. Manfaat Program Orientasi
Manfaat program orientasi antara lain :
1. Mengurangi perasaan diasingkan,
kecemasan dan kebimbangan karyawan.
2. Memahami aspek sosial, teknis dan
kebudayaan tempat kerja.
3. Membantu mempercepat proses sosialisasi
dan menjalin kerja sama dalam kelompok.
Dalam orientasi, hal berikut
hendaknya dihindari :
1. Orientasi yang sangat cepat dan karyawan
langsung bekerja.
2. Tugas pertama karyawan baru adalah
melaksanakan tugas yang signifikan yang
seharusnya bermaksud untuk menganjurkan
dari bawah atau awal.
3. Memberi banyak informasi terlalu cepat
merupakan pendekatan berbahaya.
PENEMPATAN
A. Pengertian Penempatan
Penempatan adalah menempatkan posisi
seseorang ke posisi pekerjaan yang tepat,
seberapa baik seorang karyawan cocok
dengan pekerjaannya akan mempengaruhi
jumlah dan kualitas pekerjaan.
B. Tujuan Penempatan
Menempatkan seorang karyawan dengan
tujuan antara lain :
1. Agar karyawan bersangkutan lebih berdaya
guna dalam melaksanakan pekerjaan yang
dibebankan.
2. Meningkatkan kemampuan dan
keterampilan sebagai dasar kelancaran
tugas.
C. Jenis-jenis Penempatan
Jenis-jenis penempatan yaitu :
1. Promosi
2. Alih tugas
3. Demosi
D. Prinsip-prinsip Penempatan
Prinsip-prinsip penempatan antara lain :
1. Prinsip kemanusiaan
2. Prinsip demokrasi
3. Prinsip the right man on the right place
4. Prinsip equal pay for equal work
5. Prinsip kesatuan arah
6. Prinsip kesatuan tujuan
E. Beberapa Masalah dalam
Penempatan
Adapun beberapa masalah dalam
penempatan antara lain:
1.Efektivitas
2.Tentang hukum
3.Pencegahan separasi (PHK)
PEMBERHENTIAN
A. Pengertian Pemberhentian
Menurut Malayu Hasibuan, pemberhentian
adalah fungsi operatif terakhir sumber daya
manusia. Istilah pemberhentian sinonim
dengan separation, pemisahan atau
pemutusan hubungan kerja (phk) karyawan
dari suatu organisasi perusahaan.
B. Alasan-Alasan Pemberhentian
Pemberhentian karyawan oleh perusahaan
berdasarkan alasan-alasan berikut.
1. Undang-undang
2. Keinginan perusahaan
3. Keinginan karyawan
4. Pensiun
5. Kontrak kerja berakhir
6. Kesehatan karyawan
7. Meninggal dunia
8. Perusahaan dilikuidasi
C. Proses Pemberhentian
Proses pemecatan karyawan harus menurut prosedur
sebagai berikut.
1. Musyawarah karyawan dengan pimpinan
perusahaan
2. Musyawaran pimpinan serikat buruh, dengan
pimpinan perusahaan
3. Musyawaran pimpinan serikat buruh, pimpinan
perusahaan, dan P4D
4. Musyawarah pimpinan serikat buruh, pimpinan
perusahaan, dan P4P
5. Pemutusan berdasarkan keputusan pengadilan
negeri
D. Konsep Pemberhentian dan
Konsep Status Karyawan
Konsep pemberhentian
Keinginan
perusahaan
Pemberhentian
atau separation
Keinginan
karyawan
Pensiun
Perundang-
undagan
Status
karyawan
Uang pensiun
Uang pesangon
Meninggal dan
sebab-sebab
lainnya
32
5
7
4
6
1
Konsep status karyawan
Karyawan Harian
Honorer
Status
Karyawan
Karyawan
Kontrak
Karyawan
Tetap
Karyawan
Percobaan
1 3
2
4
Perjuanganmu terletak pada ambisi
dan keinginanmu
sedangkan
Perilakau daana kesabaranmu
ditentukan oleh imanmu

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Manajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategikManajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategikUlan SaProperti
 
Job Evaluation
Job EvaluationJob Evaluation
Job EvaluationIman Adji
 
KUMPULAN KASUS HUMAN RESOURCES MANAGEMENT by DANIEL DONI SUNDJOJO
KUMPULAN KASUS HUMAN RESOURCES MANAGEMENT by DANIEL DONI SUNDJOJOKUMPULAN KASUS HUMAN RESOURCES MANAGEMENT by DANIEL DONI SUNDJOJO
KUMPULAN KASUS HUMAN RESOURCES MANAGEMENT by DANIEL DONI SUNDJOJODaniel Doni
 
Manajemen Sumber Daya Manusia global
Manajemen Sumber Daya Manusia globalManajemen Sumber Daya Manusia global
Manajemen Sumber Daya Manusia globalYesica Adicondro
 
MSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
MSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya ManusiaMSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
MSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya ManusiaDayana Florencia
 
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusiaHubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusiaMaxMedia
 
07 kesalahan dan meode-metode penilaian kinerja - fd
07 kesalahan dan meode-metode penilaian kinerja - fd07 kesalahan dan meode-metode penilaian kinerja - fd
07 kesalahan dan meode-metode penilaian kinerja - fdFrans Dione
 
Orientasi pelatihan dan pengembangan
Orientasi pelatihan dan pengembanganOrientasi pelatihan dan pengembangan
Orientasi pelatihan dan pengembanganEko Mardianto
 
Pendekatan strategis
Pendekatan strategisPendekatan strategis
Pendekatan strategisdewi syarvian
 
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptWira Kharisma
 
Staffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
Staffing dan Manajemen Sumber Daya ManusiStaffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
Staffing dan Manajemen Sumber Daya ManusiAhmad Rudi
 
Tm 5 reward and punishment msdm
Tm 5 reward and punishment msdmTm 5 reward and punishment msdm
Tm 5 reward and punishment msdmMaizar Rahman
 
Soal manajemen kinerja
Soal manajemen kinerjaSoal manajemen kinerja
Soal manajemen kinerjasmk saraswati
 
Stres kerja dalam organisasi.
Stres kerja dalam organisasi.Stres kerja dalam organisasi.
Stres kerja dalam organisasi.Nanda_khalisa
 
Persepsi dan pengambilan keputusan individu
Persepsi dan pengambilan keputusan individuPersepsi dan pengambilan keputusan individu
Persepsi dan pengambilan keputusan individuYesica Adicondro
 

La actualidad más candente (20)

Manajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategikManajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategik
 
ppt MSDM
ppt MSDMppt MSDM
ppt MSDM
 
#3 pendekatan sdm
#3 pendekatan sdm#3 pendekatan sdm
#3 pendekatan sdm
 
Job Evaluation
Job EvaluationJob Evaluation
Job Evaluation
 
KUMPULAN KASUS HUMAN RESOURCES MANAGEMENT by DANIEL DONI SUNDJOJO
KUMPULAN KASUS HUMAN RESOURCES MANAGEMENT by DANIEL DONI SUNDJOJOKUMPULAN KASUS HUMAN RESOURCES MANAGEMENT by DANIEL DONI SUNDJOJO
KUMPULAN KASUS HUMAN RESOURCES MANAGEMENT by DANIEL DONI SUNDJOJO
 
Manajemen Sumber Daya Manusia global
Manajemen Sumber Daya Manusia globalManajemen Sumber Daya Manusia global
Manajemen Sumber Daya Manusia global
 
MSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
MSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya ManusiaMSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
MSDM BAB 1 - Pengantar Manajemen Sumber Daya Manusia
 
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusiaHubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
Hubungan Industrial dalam manajemen sumber daya manusia
 
MSDM - kompensasi
MSDM - kompensasiMSDM - kompensasi
MSDM - kompensasi
 
07 kesalahan dan meode-metode penilaian kinerja - fd
07 kesalahan dan meode-metode penilaian kinerja - fd07 kesalahan dan meode-metode penilaian kinerja - fd
07 kesalahan dan meode-metode penilaian kinerja - fd
 
KOMPENSASI MERIT PAY
KOMPENSASI MERIT PAYKOMPENSASI MERIT PAY
KOMPENSASI MERIT PAY
 
Orientasi pelatihan dan pengembangan
Orientasi pelatihan dan pengembanganOrientasi pelatihan dan pengembangan
Orientasi pelatihan dan pengembangan
 
Pendekatan strategis
Pendekatan strategisPendekatan strategis
Pendekatan strategis
 
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
 
Staffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
Staffing dan Manajemen Sumber Daya ManusiStaffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
Staffing dan Manajemen Sumber Daya Manusi
 
Tm 5 reward and punishment msdm
Tm 5 reward and punishment msdmTm 5 reward and punishment msdm
Tm 5 reward and punishment msdm
 
Contoh jobdesc
Contoh jobdescContoh jobdesc
Contoh jobdesc
 
Soal manajemen kinerja
Soal manajemen kinerjaSoal manajemen kinerja
Soal manajemen kinerja
 
Stres kerja dalam organisasi.
Stres kerja dalam organisasi.Stres kerja dalam organisasi.
Stres kerja dalam organisasi.
 
Persepsi dan pengambilan keputusan individu
Persepsi dan pengambilan keputusan individuPersepsi dan pengambilan keputusan individu
Persepsi dan pengambilan keputusan individu
 

Destacado

Makalah MSDM (REKRUITMEN DAN SELEKSI KARYAWAN)
Makalah MSDM (REKRUITMEN DAN SELEKSI KARYAWAN)Makalah MSDM (REKRUITMEN DAN SELEKSI KARYAWAN)
Makalah MSDM (REKRUITMEN DAN SELEKSI KARYAWAN)Putri Sanuria
 
Makalah kaidah ushuliyah
Makalah kaidah ushuliyahMakalah kaidah ushuliyah
Makalah kaidah ushuliyahYorgie August
 
Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil
Pemberhentian Pegawai Negeri SipilPemberhentian Pegawai Negeri Sipil
Pemberhentian Pegawai Negeri SipilRizka Ghiyas Agustin
 
pengajian am-Mahkamah khas
pengajian am-Mahkamah khaspengajian am-Mahkamah khas
pengajian am-Mahkamah khasSyazwani Idris
 
MASA ORIENTASI SISWA
MASA ORIENTASI SISWAMASA ORIENTASI SISWA
MASA ORIENTASI SISWAArwan Rhagil
 
Rekrutmen, seleksi dan penempatan
Rekrutmen, seleksi dan penempatanRekrutmen, seleksi dan penempatan
Rekrutmen, seleksi dan penempatanLisna Satar
 
Seleksi dan Penempatan
Seleksi dan PenempatanSeleksi dan Penempatan
Seleksi dan PenempatanPut Herma
 
Tugas Besar PTI (Muhammad Zulhaidir Anwar - E1E1 16 018)
Tugas Besar PTI (Muhammad Zulhaidir Anwar - E1E1 16 018)Tugas Besar PTI (Muhammad Zulhaidir Anwar - E1E1 16 018)
Tugas Besar PTI (Muhammad Zulhaidir Anwar - E1E1 16 018)Muhammad Zulhaidir
 
Sistem Perencanaan tenaga kerja - Human Resources Planning | Consultant HR
Sistem Perencanaan tenaga kerja   - Human Resources Planning | Consultant HRSistem Perencanaan tenaga kerja   - Human Resources Planning | Consultant HR
Sistem Perencanaan tenaga kerja - Human Resources Planning | Consultant HRdjidanbp
 
Makala MSDM Strategik
Makala MSDM StrategikMakala MSDM Strategik
Makala MSDM StrategikRISNA N
 
Makalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejikMakalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejiklamrioktafiana
 
contoh peraturan perusahaan
contoh peraturan perusahaancontoh peraturan perusahaan
contoh peraturan perusahaanAbdul Muttaqin
 
Power Point Multimedia
Power Point MultimediaPower Point Multimedia
Power Point Multimediaempat diva
 
MSDM (SELEKSI DAN ORIENTASI SDM)
MSDM (SELEKSI DAN ORIENTASI SDM)MSDM (SELEKSI DAN ORIENTASI SDM)
MSDM (SELEKSI DAN ORIENTASI SDM)Fitri117
 

Destacado (20)

Makalah MSDM (REKRUITMEN DAN SELEKSI KARYAWAN)
Makalah MSDM (REKRUITMEN DAN SELEKSI KARYAWAN)Makalah MSDM (REKRUITMEN DAN SELEKSI KARYAWAN)
Makalah MSDM (REKRUITMEN DAN SELEKSI KARYAWAN)
 
Seleksi dan penempatan
Seleksi dan penempatanSeleksi dan penempatan
Seleksi dan penempatan
 
Makalah kaidah ushuliyah
Makalah kaidah ushuliyahMakalah kaidah ushuliyah
Makalah kaidah ushuliyah
 
Power point msdm seleksi
Power point msdm seleksiPower point msdm seleksi
Power point msdm seleksi
 
Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil
Pemberhentian Pegawai Negeri SipilPemberhentian Pegawai Negeri Sipil
Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil
 
pengajian am-Mahkamah khas
pengajian am-Mahkamah khaspengajian am-Mahkamah khas
pengajian am-Mahkamah khas
 
MASA ORIENTASI SISWA
MASA ORIENTASI SISWAMASA ORIENTASI SISWA
MASA ORIENTASI SISWA
 
Rekrutmen, seleksi dan penempatan
Rekrutmen, seleksi dan penempatanRekrutmen, seleksi dan penempatan
Rekrutmen, seleksi dan penempatan
 
Pelatihan Seleksi & Penempatan Karyawan
Pelatihan Seleksi & Penempatan KaryawanPelatihan Seleksi & Penempatan Karyawan
Pelatihan Seleksi & Penempatan Karyawan
 
Seleksi dan Penempatan
Seleksi dan PenempatanSeleksi dan Penempatan
Seleksi dan Penempatan
 
Rekrutmen and seleksi
Rekrutmen and seleksiRekrutmen and seleksi
Rekrutmen and seleksi
 
Papan nama
Papan namaPapan nama
Papan nama
 
Tugas Besar PTI (Muhammad Zulhaidir Anwar - E1E1 16 018)
Tugas Besar PTI (Muhammad Zulhaidir Anwar - E1E1 16 018)Tugas Besar PTI (Muhammad Zulhaidir Anwar - E1E1 16 018)
Tugas Besar PTI (Muhammad Zulhaidir Anwar - E1E1 16 018)
 
E sekolah
E sekolahE sekolah
E sekolah
 
Sistem Perencanaan tenaga kerja - Human Resources Planning | Consultant HR
Sistem Perencanaan tenaga kerja   - Human Resources Planning | Consultant HRSistem Perencanaan tenaga kerja   - Human Resources Planning | Consultant HR
Sistem Perencanaan tenaga kerja - Human Resources Planning | Consultant HR
 
Makala MSDM Strategik
Makala MSDM StrategikMakala MSDM Strategik
Makala MSDM Strategik
 
Makalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejikMakalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejik
 
contoh peraturan perusahaan
contoh peraturan perusahaancontoh peraturan perusahaan
contoh peraturan perusahaan
 
Power Point Multimedia
Power Point MultimediaPower Point Multimedia
Power Point Multimedia
 
MSDM (SELEKSI DAN ORIENTASI SDM)
MSDM (SELEKSI DAN ORIENTASI SDM)MSDM (SELEKSI DAN ORIENTASI SDM)
MSDM (SELEKSI DAN ORIENTASI SDM)
 

Similar a ORIENTASI DAN PENEMPATAN

Perencanaan pegawai (staffing)
Perencanaan pegawai (staffing)Perencanaan pegawai (staffing)
Perencanaan pegawai (staffing)Rijal STIE Bima
 
Usaha11,iwan muklas,hapzi ali,msdm, manajemen operasi dan produksi,universita...
Usaha11,iwan muklas,hapzi ali,msdm, manajemen operasi dan produksi,universita...Usaha11,iwan muklas,hapzi ali,msdm, manajemen operasi dan produksi,universita...
Usaha11,iwan muklas,hapzi ali,msdm, manajemen operasi dan produksi,universita...IwanMuklas
 
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.pptjbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.pptIanUntoro2
 
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.pptjbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.pptVhynaAmelia
 
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.pptjbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.pptssuser657d501
 
Menejemen sumberdaya manusia
Menejemen sumberdaya manusiaMenejemen sumberdaya manusia
Menejemen sumberdaya manusiafaizcol
 
Paper dasar menejemen
Paper dasar menejemenPaper dasar menejemen
Paper dasar menejemenPT. SASA
 
Bab VI Penempatan Pegawai
Bab VI Penempatan PegawaiBab VI Penempatan Pegawai
Bab VI Penempatan PegawaiHarniza Ulfa
 
minggu 11 manajemen operasi dan produksi
minggu 11 manajemen operasi dan produksiminggu 11 manajemen operasi dan produksi
minggu 11 manajemen operasi dan produksirivayanto
 
MATERI KD 3.3 PERSONIL ADMINISTRASI.docx
MATERI KD 3.3 PERSONIL ADMINISTRASI.docxMATERI KD 3.3 PERSONIL ADMINISTRASI.docx
MATERI KD 3.3 PERSONIL ADMINISTRASI.docxaninditakusuma2
 
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-5-5.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-5-5.msdm-n.pptjbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-5-5.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-5-5.msdm-n.pptnayla253105
 
Manajemen sumber daya manusia
Manajemen sumber daya manusiaManajemen sumber daya manusia
Manajemen sumber daya manusiagitaselv
 
pengantar manajemen ppt
pengantar manajemen pptpengantar manajemen ppt
pengantar manajemen pptevi hermawati
 
Pengelolaan sdm
Pengelolaan sdmPengelolaan sdm
Pengelolaan sdmAsly Ima
 
PROSEDUR SELEKSI DAN PENERIMAAN CALON KARYAWAN
PROSEDUR SELEKSI DAN PENERIMAAN CALON KARYAWANPROSEDUR SELEKSI DAN PENERIMAAN CALON KARYAWAN
PROSEDUR SELEKSI DAN PENERIMAAN CALON KARYAWANchaechy
 

Similar a ORIENTASI DAN PENEMPATAN (20)

Orientasi dan Penempatan
Orientasi dan PenempatanOrientasi dan Penempatan
Orientasi dan Penempatan
 
Perencanaan pegawai (staffing)
Perencanaan pegawai (staffing)Perencanaan pegawai (staffing)
Perencanaan pegawai (staffing)
 
Orientasi dan Penempatan
Orientasi dan PenempatanOrientasi dan Penempatan
Orientasi dan Penempatan
 
Usaha11,iwan muklas,hapzi ali,msdm, manajemen operasi dan produksi,universita...
Usaha11,iwan muklas,hapzi ali,msdm, manajemen operasi dan produksi,universita...Usaha11,iwan muklas,hapzi ali,msdm, manajemen operasi dan produksi,universita...
Usaha11,iwan muklas,hapzi ali,msdm, manajemen operasi dan produksi,universita...
 
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.pptjbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
 
Manajemen
ManajemenManajemen
Manajemen
 
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.pptjbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
 
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.pptjbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-7-7.msdm-n.ppt
 
Menejemen sumberdaya manusia
Menejemen sumberdaya manusiaMenejemen sumberdaya manusia
Menejemen sumberdaya manusia
 
Paper dasar menejemen
Paper dasar menejemenPaper dasar menejemen
Paper dasar menejemen
 
Bab VI Penempatan Pegawai
Bab VI Penempatan PegawaiBab VI Penempatan Pegawai
Bab VI Penempatan Pegawai
 
Selection
SelectionSelection
Selection
 
minggu 11 manajemen operasi dan produksi
minggu 11 manajemen operasi dan produksiminggu 11 manajemen operasi dan produksi
minggu 11 manajemen operasi dan produksi
 
MATERI KD 3.3 PERSONIL ADMINISTRASI.docx
MATERI KD 3.3 PERSONIL ADMINISTRASI.docxMATERI KD 3.3 PERSONIL ADMINISTRASI.docx
MATERI KD 3.3 PERSONIL ADMINISTRASI.docx
 
Motivasi Kerja
Motivasi KerjaMotivasi Kerja
Motivasi Kerja
 
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-5-5.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-5-5.msdm-n.pptjbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-5-5.msdm-n.ppt
jbptunikompp-gdl-dianaandri-19416-5-5.msdm-n.ppt
 
Manajemen sumber daya manusia
Manajemen sumber daya manusiaManajemen sumber daya manusia
Manajemen sumber daya manusia
 
pengantar manajemen ppt
pengantar manajemen pptpengantar manajemen ppt
pengantar manajemen ppt
 
Pengelolaan sdm
Pengelolaan sdmPengelolaan sdm
Pengelolaan sdm
 
PROSEDUR SELEKSI DAN PENERIMAAN CALON KARYAWAN
PROSEDUR SELEKSI DAN PENERIMAAN CALON KARYAWANPROSEDUR SELEKSI DAN PENERIMAAN CALON KARYAWAN
PROSEDUR SELEKSI DAN PENERIMAAN CALON KARYAWAN
 

Más de Throne Rush Indo

Risiko dan return investasi
Risiko dan return investasiRisiko dan return investasi
Risiko dan return investasiThrone Rush Indo
 
Penialaian investasi (investment decision)
Penialaian investasi (investment decision)Penialaian investasi (investment decision)
Penialaian investasi (investment decision)Throne Rush Indo
 
Konsep penilaian dalam manajemen keuangan
Konsep penilaian dalam manajemen keuanganKonsep penilaian dalam manajemen keuangan
Konsep penilaian dalam manajemen keuanganThrone Rush Indo
 
Keputusan pembiayaan 2 (fianancing decision)
Keputusan pembiayaan 2 (fianancing decision)Keputusan pembiayaan 2 (fianancing decision)
Keputusan pembiayaan 2 (fianancing decision)Throne Rush Indo
 
Keputusan pembiayaan 1 (fianncing decission)
Keputusan pembiayaan 1 (fianncing decission)Keputusan pembiayaan 1 (fianncing decission)
Keputusan pembiayaan 1 (fianncing decission)Throne Rush Indo
 
Kebijakan deviden (dividend policy)
Kebijakan deviden (dividend policy)Kebijakan deviden (dividend policy)
Kebijakan deviden (dividend policy)Throne Rush Indo
 
Fungsi dan tujuan manajemen keuangan
Fungsi dan tujuan manajemen keuanganFungsi dan tujuan manajemen keuangan
Fungsi dan tujuan manajemen keuanganThrone Rush Indo
 
Korelasi dan regresi linear sederhana
Korelasi dan regresi linear sederhanaKorelasi dan regresi linear sederhana
Korelasi dan regresi linear sederhanaThrone Rush Indo
 
Materi iv Kewirausahaan Mengajukan Pinjaman
Materi iv Kewirausahaan Mengajukan PinjamanMateri iv Kewirausahaan Mengajukan Pinjaman
Materi iv Kewirausahaan Mengajukan PinjamanThrone Rush Indo
 
Cara memperoleh modal dan transaksi pembayaran
Cara memperoleh modal dan transaksi pembayaranCara memperoleh modal dan transaksi pembayaran
Cara memperoleh modal dan transaksi pembayaranThrone Rush Indo
 
Kewirausahaan Berfikir Kreatif
Kewirausahaan Berfikir KreatifKewirausahaan Berfikir Kreatif
Kewirausahaan Berfikir KreatifThrone Rush Indo
 

Más de Throne Rush Indo (20)

Struktur modal
Struktur modalStruktur modal
Struktur modal
 
Risiko investasi
Risiko investasiRisiko investasi
Risiko investasi
 
Risiko dan return investasi
Risiko dan return investasiRisiko dan return investasi
Risiko dan return investasi
 
Rasio rasio keuangan
Rasio rasio keuanganRasio rasio keuangan
Rasio rasio keuangan
 
Penialaian investasi (investment decision)
Penialaian investasi (investment decision)Penialaian investasi (investment decision)
Penialaian investasi (investment decision)
 
Manajemen modal kerja 2
Manajemen modal kerja 2Manajemen modal kerja 2
Manajemen modal kerja 2
 
Manajemen modal kerja 1
Manajemen modal kerja 1Manajemen modal kerja 1
Manajemen modal kerja 1
 
Laporan keuangan
Laporan keuanganLaporan keuangan
Laporan keuangan
 
Konsep penilaian dalam manajemen keuangan
Konsep penilaian dalam manajemen keuanganKonsep penilaian dalam manajemen keuangan
Konsep penilaian dalam manajemen keuangan
 
Keputusan pembiayaan 2 (fianancing decision)
Keputusan pembiayaan 2 (fianancing decision)Keputusan pembiayaan 2 (fianancing decision)
Keputusan pembiayaan 2 (fianancing decision)
 
Keputusan pembiayaan 1 (fianncing decission)
Keputusan pembiayaan 1 (fianncing decission)Keputusan pembiayaan 1 (fianncing decission)
Keputusan pembiayaan 1 (fianncing decission)
 
Kebijakan deviden (dividend policy)
Kebijakan deviden (dividend policy)Kebijakan deviden (dividend policy)
Kebijakan deviden (dividend policy)
 
Analisis laporan keuangan
Analisis laporan keuanganAnalisis laporan keuangan
Analisis laporan keuangan
 
Fungsi dan tujuan manajemen keuangan
Fungsi dan tujuan manajemen keuanganFungsi dan tujuan manajemen keuangan
Fungsi dan tujuan manajemen keuangan
 
Korelasi dan regresi linear sederhana
Korelasi dan regresi linear sederhanaKorelasi dan regresi linear sederhana
Korelasi dan regresi linear sederhana
 
Materi iv Kewirausahaan Mengajukan Pinjaman
Materi iv Kewirausahaan Mengajukan PinjamanMateri iv Kewirausahaan Mengajukan Pinjaman
Materi iv Kewirausahaan Mengajukan Pinjaman
 
Cara memperoleh modal dan transaksi pembayaran
Cara memperoleh modal dan transaksi pembayaranCara memperoleh modal dan transaksi pembayaran
Cara memperoleh modal dan transaksi pembayaran
 
Kewirausahaan Berfikir Kreatif
Kewirausahaan Berfikir KreatifKewirausahaan Berfikir Kreatif
Kewirausahaan Berfikir Kreatif
 
Tugas firah
Tugas firahTugas firah
Tugas firah
 
Power point sdm (seleksi)
Power point sdm (seleksi)Power point sdm (seleksi)
Power point sdm (seleksi)
 

ORIENTASI DAN PENEMPATAN

  • 1. PENGENALAN, PENEMPATAN DAN PEMBERHENTIAN OLEH : RIANTIRA PURNAMA PUTRI IKA AYU RAHMAWATI NUNUNG PARWATI
  • 2. PENGENALAN/ORIENTASI A. Pengertian Orientasi Menurut R.W. Mondy, orientasi adalah upaya pelatihan dan pengembangan awal bagi para karyawan baru yang memberi mereka informasi mengenai perusahaan, pekerjaan, dan kelompok kerja. Menurut Welter & Davis ,orientasion is familiarize employees with their role,organization,its policies and other employee. Tanggung jawab orientasi dibagi antara bagian kepegawaian yaitu staf pelatihan dan pengawas langsung(supervisor).
  • 3. B. Kegunaan Orientasi Kegunaan orientasi antara lain : 1. Situasi kerja 2. Kebijakan dan aturan perusahaan 3. Kompensasi 4. Budaya perusahaan 5. Keanggotaan tim 6. Pengembangan karyawan 7. Sosialisasi
  • 4. C. Tujuan Orientasi Tujuan orientasi antara lain : 1. Memperkenalkan karyawan baru dengan ruang lingkup tempat bekerja, dan kegiatannya. 2. Memberi informasi tentang kebijakan yang berlaku. 3. Menghindarkan kemungkinan timbul kekacauan yang dihadapi karyawan baru, atas tugas atau pekerjaan diserahkan kepadanya. 4. Memberi kesempatan karyawan baru menanyakan hal yang berhubungan dengan pekerjaannya.
  • 5. D. Onboarding(Orientasi Eksekutif) Onboarding adalah proses yang digunakan perusahaan untuk membantu para eksekutif baru mempelajari dengan cepat struktur, budaya, dan politik organisasi sehingaa mereka dapat mulai memberi kontribusi bagi organisasi sesegera mungkin.
  • 6. E. Manfaat Program Orientasi Manfaat program orientasi antara lain : 1. Mengurangi perasaan diasingkan, kecemasan dan kebimbangan karyawan. 2. Memahami aspek sosial, teknis dan kebudayaan tempat kerja. 3. Membantu mempercepat proses sosialisasi dan menjalin kerja sama dalam kelompok.
  • 7. Dalam orientasi, hal berikut hendaknya dihindari : 1. Orientasi yang sangat cepat dan karyawan langsung bekerja. 2. Tugas pertama karyawan baru adalah melaksanakan tugas yang signifikan yang seharusnya bermaksud untuk menganjurkan dari bawah atau awal. 3. Memberi banyak informasi terlalu cepat merupakan pendekatan berbahaya.
  • 8. PENEMPATAN A. Pengertian Penempatan Penempatan adalah menempatkan posisi seseorang ke posisi pekerjaan yang tepat, seberapa baik seorang karyawan cocok dengan pekerjaannya akan mempengaruhi jumlah dan kualitas pekerjaan.
  • 9. B. Tujuan Penempatan Menempatkan seorang karyawan dengan tujuan antara lain : 1. Agar karyawan bersangkutan lebih berdaya guna dalam melaksanakan pekerjaan yang dibebankan. 2. Meningkatkan kemampuan dan keterampilan sebagai dasar kelancaran tugas.
  • 10. C. Jenis-jenis Penempatan Jenis-jenis penempatan yaitu : 1. Promosi 2. Alih tugas 3. Demosi
  • 11. D. Prinsip-prinsip Penempatan Prinsip-prinsip penempatan antara lain : 1. Prinsip kemanusiaan 2. Prinsip demokrasi 3. Prinsip the right man on the right place 4. Prinsip equal pay for equal work 5. Prinsip kesatuan arah 6. Prinsip kesatuan tujuan
  • 12. E. Beberapa Masalah dalam Penempatan Adapun beberapa masalah dalam penempatan antara lain: 1.Efektivitas 2.Tentang hukum 3.Pencegahan separasi (PHK)
  • 13. PEMBERHENTIAN A. Pengertian Pemberhentian Menurut Malayu Hasibuan, pemberhentian adalah fungsi operatif terakhir sumber daya manusia. Istilah pemberhentian sinonim dengan separation, pemisahan atau pemutusan hubungan kerja (phk) karyawan dari suatu organisasi perusahaan.
  • 14. B. Alasan-Alasan Pemberhentian Pemberhentian karyawan oleh perusahaan berdasarkan alasan-alasan berikut. 1. Undang-undang 2. Keinginan perusahaan 3. Keinginan karyawan 4. Pensiun 5. Kontrak kerja berakhir 6. Kesehatan karyawan 7. Meninggal dunia 8. Perusahaan dilikuidasi
  • 15. C. Proses Pemberhentian Proses pemecatan karyawan harus menurut prosedur sebagai berikut. 1. Musyawarah karyawan dengan pimpinan perusahaan 2. Musyawaran pimpinan serikat buruh, dengan pimpinan perusahaan 3. Musyawaran pimpinan serikat buruh, pimpinan perusahaan, dan P4D 4. Musyawarah pimpinan serikat buruh, pimpinan perusahaan, dan P4P 5. Pemutusan berdasarkan keputusan pengadilan negeri
  • 16. D. Konsep Pemberhentian dan Konsep Status Karyawan Konsep pemberhentian Keinginan perusahaan Pemberhentian atau separation Keinginan karyawan Pensiun Perundang- undagan Status karyawan Uang pensiun Uang pesangon Meninggal dan sebab-sebab lainnya 32 5 7 4 6 1
  • 17. Konsep status karyawan Karyawan Harian Honorer Status Karyawan Karyawan Kontrak Karyawan Tetap Karyawan Percobaan 1 3 2 4
  • 18. Perjuanganmu terletak pada ambisi dan keinginanmu sedangkan Perilakau daana kesabaranmu ditentukan oleh imanmu