SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 7
A. Pengertian Tasawuf
 Harun Nasution menyebutkan lima istilah yang berkenaan dengan tasawuf, yaitu :
1. ahl al-suffah (orang yang ikut pindah dengan Rasulullah saw. Dari Mekah ke
•
Madinah.)
2. saf (barisan)
•
3. sufi (suci)
•
4. sophos (kebijaksanaan)
•
5. suf ( kain wol)
•
Dengan demikian, dapat dipahami bahwa tasawuf adalah sikap mental yang selalu
•
memelihara kesucian diri, beibadah, hidup sederhana, rela berkorban untuk kebaikan, dan
selalu bersikap bijaksana. Sikap jiwa yang demikian itu pada hakikatnya adalah akhlak
yang mulia.


Ada tiga sudut pandang yang digunakan para ahli untuk mendefinisikan tasawuf, yaitu
sudut pandang manusia sebagai makhluk terbatas, manusia sebagai makhluk yang
harus berjuang, dan manusia sebagai makhluk yang bertuhan.



Tasawuf adalah bidang kegiatan yang berhubungan dengan pembinaan mental rohaniah
agar selalu dekat dengan Allah. Inilah hakikat tasawuf.

•
B. Sumber Ajaran Tasawuf
 Tasawuf bersumber pada ajaran islam karena dipraktikkan
oleh Nabi Muhammmad saw. Dan para sahabat. Semua
itu dapat dilihat dari azas-azas yang diterapkan, yaitu
berdasarkan Al-Qur’an dan sunah.
 Unsur kehidupan tasawuf mendapat perhatian yang cukup
besar dari sumber sejarah Islam, yakni Al-Qur’an dan
sunah serta praktik kehidupan Nabi dan para sahabatnya.
Dengan demikian, tidak benar apa yang dikemukakan
oleh para cendekiawan bahwa dalam tasawuf terdapat
urusan Nasrani, Yunani, Hindu-Budha, dan Persia
C. Maqamat dalam Tasawuf
Maqamat berasal dari bahasa Arab yang berarti tempat orang berdiri atau
pangkal mulia. Sedangkan menurut menurut istilah Maqamat berarti jalan
panjang yang harus ditempuh oleh seorang sufi untuk berada dekat dengan
Allah swt.
Maqamat dalam tasawuf adalah zuhud, taubah, wara’, kekafiran, sabar,
tawakal, dan rida.
1. Zuhud
Zuhud berarti tidak ingin terhadap sesuatu yang bersifat kedunian.
2. Tobat
Tobat menurut kalangan sufi adalah memohon ampunan atas segala dosa dan
kesalahan disertai janji yang sungguh-sungguh untuk tidak mengulangi
perbuatan dosa tersebut.
3. Wara’
Dalam pengertian sufi wara’ adalah meninggalkan segala yang di dalamnya
terdapat keragu-raguan antara halal dan haram (syubhat).
4. Kefakiran
Dalam pandangan sufi, fakir adalah tidak meminta lebih dari apa yang menjadi
hak kita, tidak memandang rezeki dan kecuali hanya untuk menjalankan
kewajiban-kewajiban.
5. Sabar
Di kalangan para sufi, sabar terdiri atas sabar dalam menjalankan perintahperintah Allah, sabar dalam menjauhi segala larangan-Nya, dan sabar dalam
menerima segala cobaan yang ditimpahkan-Nya kepada diri kita.
6. Tawakal
Tawakal adalah penyerahan diri seseorang hamba kepada Allah swt.
7. Rida
Rida berarti berarti rela, suka, atau senang. Harun Nasution mengatakan bahwa
rida berarti tidak berusaha, tidak menentang qada dan qadar Allah, menerima
qada dan qadar dengan hati senang, mengeluarkan perasaan benci dari hati,
merasa senang menerima malapetaka, sebagaimana merasa senang menerima
nikmat, tidak meminta surga Allah, dan tidak meminta dijauhkan dari neraka,
tidak berusaha sebelum turunnya qada dan qadar, serta tidak merasa pahit dan
sakit sesudah turunnya qada dan qadar.
Tasawuf
Tasawuf

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Power Poin tata cara ibadah Haji
Power Poin tata cara ibadah HajiPower Poin tata cara ibadah Haji
Power Poin tata cara ibadah Haji
upiiiiii
 
3. studi islam di barat, timur, indonesia
3. studi islam di barat, timur, indonesia3. studi islam di barat, timur, indonesia
3. studi islam di barat, timur, indonesia
Marhamah Saleh
 

La actualidad más candente (20)

Ulum al quran lengkap pt 1
Ulum al quran lengkap pt 1Ulum al quran lengkap pt 1
Ulum al quran lengkap pt 1
 
ppt qana'ah dan tasamuh
ppt qana'ah dan tasamuhppt qana'ah dan tasamuh
ppt qana'ah dan tasamuh
 
Al-Qur'an dan Hadits sebagai pedoman manusia
Al-Qur'an dan Hadits sebagai pedoman manusiaAl-Qur'an dan Hadits sebagai pedoman manusia
Al-Qur'an dan Hadits sebagai pedoman manusia
 
TAZKIYATUN NAFS (TAKHALLI, TAHALLI DAN TAJALLI)
TAZKIYATUN NAFS (TAKHALLI, TAHALLI DAN TAJALLI)TAZKIYATUN NAFS (TAKHALLI, TAHALLI DAN TAJALLI)
TAZKIYATUN NAFS (TAKHALLI, TAHALLI DAN TAJALLI)
 
Al Qawaid Al Fiqhiyah
Al Qawaid Al FiqhiyahAl Qawaid Al Fiqhiyah
Al Qawaid Al Fiqhiyah
 
Amar nahi
Amar nahiAmar nahi
Amar nahi
 
Hadist Riwayah dan Diroyah
Hadist Riwayah dan DiroyahHadist Riwayah dan Diroyah
Hadist Riwayah dan Diroyah
 
Ilmu jarh dan ta'dil
Ilmu jarh dan ta'dilIlmu jarh dan ta'dil
Ilmu jarh dan ta'dil
 
Power Poin tata cara ibadah Haji
Power Poin tata cara ibadah HajiPower Poin tata cara ibadah Haji
Power Poin tata cara ibadah Haji
 
PPT Ulumul Qur'an, Al-Qur'an dan Wahyu
PPT Ulumul Qur'an, Al-Qur'an dan WahyuPPT Ulumul Qur'an, Al-Qur'an dan Wahyu
PPT Ulumul Qur'an, Al-Qur'an dan Wahyu
 
Makalah ushul fiqh (qiyas)
Makalah ushul fiqh (qiyas)Makalah ushul fiqh (qiyas)
Makalah ushul fiqh (qiyas)
 
3. studi islam di barat, timur, indonesia
3. studi islam di barat, timur, indonesia3. studi islam di barat, timur, indonesia
3. studi islam di barat, timur, indonesia
 
Ppt mega
Ppt megaPpt mega
Ppt mega
 
KB 1 Tafsir, Takwil, Terjemah, Ayat-Ayat Muhkamat Dan Mutasyabihat
KB 1 Tafsir, Takwil, Terjemah, Ayat-Ayat Muhkamat Dan MutasyabihatKB 1 Tafsir, Takwil, Terjemah, Ayat-Ayat Muhkamat Dan Mutasyabihat
KB 1 Tafsir, Takwil, Terjemah, Ayat-Ayat Muhkamat Dan Mutasyabihat
 
Materi Manasik Haji
Materi Manasik HajiMateri Manasik Haji
Materi Manasik Haji
 
Adab terhadap Al-Qur'an
Adab terhadap Al-Qur'anAdab terhadap Al-Qur'an
Adab terhadap Al-Qur'an
 
Konsep maqamat dan ahwal dalam tasawuf
Konsep maqamat dan ahwal dalam tasawufKonsep maqamat dan ahwal dalam tasawuf
Konsep maqamat dan ahwal dalam tasawuf
 
Tajwid (mad)
Tajwid (mad)Tajwid (mad)
Tajwid (mad)
 
Hadits Mutawatir, Ahad, dan Masyhur
Hadits Mutawatir, Ahad, dan MasyhurHadits Mutawatir, Ahad, dan Masyhur
Hadits Mutawatir, Ahad, dan Masyhur
 
Sejarah islam
Sejarah islamSejarah islam
Sejarah islam
 

Destacado

Film company research
Film company researchFilm company research
Film company research
Sleeps417
 
Иркутская область
Иркутская областьИркутская область
Иркутская область
informika
 
The Magic in Junk Cars
The Magic in Junk CarsThe Magic in Junk Cars
The Magic in Junk Cars
Marshall Kane
 
Костромская область
Костромская областьКостромская область
Костромская область
informika
 
21st Century Education Project
21st Century Education Project21st Century Education Project
21st Century Education Project
taylorbruer
 
Новосибирская область
Новосибирская областьНовосибирская область
Новосибирская область
informika
 
Diapoditivas software libre
Diapoditivas software  libreDiapoditivas software  libre
Diapoditivas software libre
yequidu032468
 
Кемеровская область
Кемеровская областьКемеровская область
Кемеровская область
informika
 

Destacado (20)

G5 1 to 10 about me
G5 1 to 10 about me G5 1 to 10 about me
G5 1 to 10 about me
 
Film company research
Film company researchFilm company research
Film company research
 
Иркутская область
Иркутская областьИркутская область
Иркутская область
 
Topic 2.2
Topic 2.2Topic 2.2
Topic 2.2
 
G3 MHL Curriculum 1617
G3 MHL Curriculum 1617G3 MHL Curriculum 1617
G3 MHL Curriculum 1617
 
The Magic in Junk Cars
The Magic in Junk CarsThe Magic in Junk Cars
The Magic in Junk Cars
 
Тамбовская область
Тамбовская областьТамбовская область
Тамбовская область
 
кулинарски техничар
кулинарски техничаркулинарски техничар
кулинарски техничар
 
Костромская область
Костромская областьКостромская область
Костромская область
 
G4 MSL Curriculum 2014-2015
G4 MSL Curriculum 2014-2015G4 MSL Curriculum 2014-2015
G4 MSL Curriculum 2014-2015
 
G1 MHL Curriculum 2014-2015
G1 MHL Curriculum 2014-2015G1 MHL Curriculum 2014-2015
G1 MHL Curriculum 2014-2015
 
21st Century Education Project
21st Century Education Project21st Century Education Project
21st Century Education Project
 
CV revamp
CV revamp CV revamp
CV revamp
 
Topic 2.3
Topic 2.3Topic 2.3
Topic 2.3
 
Новосибирская область
Новосибирская областьНовосибирская область
Новосибирская область
 
Diapoditivas software libre
Diapoditivas software  libreDiapoditivas software  libre
Diapoditivas software libre
 
Кемеровская область
Кемеровская областьКемеровская область
Кемеровская область
 
Hạt giống tâm hồn22
Hạt giống tâm hồn22Hạt giống tâm hồn22
Hạt giống tâm hồn22
 
Character education (1)
Character education (1)Character education (1)
Character education (1)
 
G2 mhl 1617
G2 mhl 1617 G2 mhl 1617
G2 mhl 1617
 

Similar a Tasawuf

Kuliah kajian tashowwuf
Kuliah kajian tashowwufKuliah kajian tashowwuf
Kuliah kajian tashowwuf
363738
 
Konsep syahadah-dan-tuntutannya
Konsep syahadah-dan-tuntutannyaKonsep syahadah-dan-tuntutannya
Konsep syahadah-dan-tuntutannya
Mohd Hamidi
 
Resume aika @@@@@
Resume aika @@@@@Resume aika @@@@@
Resume aika @@@@@
rama Donna
 
Maqamat, Hal dan Mahabbah
Maqamat, Hal dan MahabbahMaqamat, Hal dan Mahabbah
Maqamat, Hal dan Mahabbah
Indah Agustina
 

Similar a Tasawuf (20)

Tasawuf
TasawufTasawuf
Tasawuf
 
Pengertian Tasawuf dan Ajaran Tasawuf.docx
Pengertian Tasawuf dan Ajaran Tasawuf.docxPengertian Tasawuf dan Ajaran Tasawuf.docx
Pengertian Tasawuf dan Ajaran Tasawuf.docx
 
Pengertian Tasawuf dan Ajaran Tasawuf.pdf
Pengertian Tasawuf dan Ajaran Tasawuf.pdfPengertian Tasawuf dan Ajaran Tasawuf.pdf
Pengertian Tasawuf dan Ajaran Tasawuf.pdf
 
Bab 6 tasawuf dalam islam
Bab 6 tasawuf dalam islamBab 6 tasawuf dalam islam
Bab 6 tasawuf dalam islam
 
Bab 6 tasawuf dalam islam
Bab 6 tasawuf dalam islamBab 6 tasawuf dalam islam
Bab 6 tasawuf dalam islam
 
Kuliah kajian tashowwuf
Kuliah kajian tashowwufKuliah kajian tashowwuf
Kuliah kajian tashowwuf
 
islam dan tasawuf
islam dan tasawufislam dan tasawuf
islam dan tasawuf
 
Aliran-Aliran Tasawuf.pdf
Aliran-Aliran Tasawuf.pdfAliran-Aliran Tasawuf.pdf
Aliran-Aliran Tasawuf.pdf
 
Aliran-Aliran Tasawuf.docx
Aliran-Aliran Tasawuf.docxAliran-Aliran Tasawuf.docx
Aliran-Aliran Tasawuf.docx
 
Ppt tasawuf
Ppt tasawufPpt tasawuf
Ppt tasawuf
 
Urgensi Dasar, Dasar, dan Sejarah Perkembangan Ilmu Tasawuf
Urgensi Dasar, Dasar, dan Sejarah Perkembangan Ilmu TasawufUrgensi Dasar, Dasar, dan Sejarah Perkembangan Ilmu Tasawuf
Urgensi Dasar, Dasar, dan Sejarah Perkembangan Ilmu Tasawuf
 
Tasawuf akhlaki, amaly dan falsafi
Tasawuf akhlaki, amaly dan falsafiTasawuf akhlaki, amaly dan falsafi
Tasawuf akhlaki, amaly dan falsafi
 
Konsep syahadah-dan-tuntutannya
Konsep syahadah-dan-tuntutannyaKonsep syahadah-dan-tuntutannya
Konsep syahadah-dan-tuntutannya
 
Makalah tasawuf
Makalah tasawufMakalah tasawuf
Makalah tasawuf
 
Makalah Ushul Fiqh As-Sunnah
Makalah Ushul Fiqh As-SunnahMakalah Ushul Fiqh As-Sunnah
Makalah Ushul Fiqh As-Sunnah
 
Perkembangan Ilmu Tasawuf
Perkembangan Ilmu TasawufPerkembangan Ilmu Tasawuf
Perkembangan Ilmu Tasawuf
 
MEMAHAMI TASAWU-WPS Office.docx
MEMAHAMI TASAWU-WPS Office.docxMEMAHAMI TASAWU-WPS Office.docx
MEMAHAMI TASAWU-WPS Office.docx
 
TASAWUF
TASAWUFTASAWUF
TASAWUF
 
Resume aika @@@@@
Resume aika @@@@@Resume aika @@@@@
Resume aika @@@@@
 
Maqamat, Hal dan Mahabbah
Maqamat, Hal dan MahabbahMaqamat, Hal dan Mahabbah
Maqamat, Hal dan Mahabbah
 

Último

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 

Último (20)

Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMMPenyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
Penyebaran Pemahaman Merdeka Belajar Aksi Nyata PMM
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Tasawuf

  • 1.
  • 2. A. Pengertian Tasawuf  Harun Nasution menyebutkan lima istilah yang berkenaan dengan tasawuf, yaitu : 1. ahl al-suffah (orang yang ikut pindah dengan Rasulullah saw. Dari Mekah ke • Madinah.) 2. saf (barisan) • 3. sufi (suci) • 4. sophos (kebijaksanaan) • 5. suf ( kain wol) • Dengan demikian, dapat dipahami bahwa tasawuf adalah sikap mental yang selalu • memelihara kesucian diri, beibadah, hidup sederhana, rela berkorban untuk kebaikan, dan selalu bersikap bijaksana. Sikap jiwa yang demikian itu pada hakikatnya adalah akhlak yang mulia.  Ada tiga sudut pandang yang digunakan para ahli untuk mendefinisikan tasawuf, yaitu sudut pandang manusia sebagai makhluk terbatas, manusia sebagai makhluk yang harus berjuang, dan manusia sebagai makhluk yang bertuhan.  Tasawuf adalah bidang kegiatan yang berhubungan dengan pembinaan mental rohaniah agar selalu dekat dengan Allah. Inilah hakikat tasawuf. •
  • 3. B. Sumber Ajaran Tasawuf  Tasawuf bersumber pada ajaran islam karena dipraktikkan oleh Nabi Muhammmad saw. Dan para sahabat. Semua itu dapat dilihat dari azas-azas yang diterapkan, yaitu berdasarkan Al-Qur’an dan sunah.  Unsur kehidupan tasawuf mendapat perhatian yang cukup besar dari sumber sejarah Islam, yakni Al-Qur’an dan sunah serta praktik kehidupan Nabi dan para sahabatnya. Dengan demikian, tidak benar apa yang dikemukakan oleh para cendekiawan bahwa dalam tasawuf terdapat urusan Nasrani, Yunani, Hindu-Budha, dan Persia
  • 4. C. Maqamat dalam Tasawuf Maqamat berasal dari bahasa Arab yang berarti tempat orang berdiri atau pangkal mulia. Sedangkan menurut menurut istilah Maqamat berarti jalan panjang yang harus ditempuh oleh seorang sufi untuk berada dekat dengan Allah swt. Maqamat dalam tasawuf adalah zuhud, taubah, wara’, kekafiran, sabar, tawakal, dan rida. 1. Zuhud Zuhud berarti tidak ingin terhadap sesuatu yang bersifat kedunian. 2. Tobat Tobat menurut kalangan sufi adalah memohon ampunan atas segala dosa dan kesalahan disertai janji yang sungguh-sungguh untuk tidak mengulangi perbuatan dosa tersebut. 3. Wara’ Dalam pengertian sufi wara’ adalah meninggalkan segala yang di dalamnya terdapat keragu-raguan antara halal dan haram (syubhat).
  • 5. 4. Kefakiran Dalam pandangan sufi, fakir adalah tidak meminta lebih dari apa yang menjadi hak kita, tidak memandang rezeki dan kecuali hanya untuk menjalankan kewajiban-kewajiban. 5. Sabar Di kalangan para sufi, sabar terdiri atas sabar dalam menjalankan perintahperintah Allah, sabar dalam menjauhi segala larangan-Nya, dan sabar dalam menerima segala cobaan yang ditimpahkan-Nya kepada diri kita. 6. Tawakal Tawakal adalah penyerahan diri seseorang hamba kepada Allah swt. 7. Rida Rida berarti berarti rela, suka, atau senang. Harun Nasution mengatakan bahwa rida berarti tidak berusaha, tidak menentang qada dan qadar Allah, menerima qada dan qadar dengan hati senang, mengeluarkan perasaan benci dari hati, merasa senang menerima malapetaka, sebagaimana merasa senang menerima nikmat, tidak meminta surga Allah, dan tidak meminta dijauhkan dari neraka, tidak berusaha sebelum turunnya qada dan qadar, serta tidak merasa pahit dan sakit sesudah turunnya qada dan qadar.