SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 2
Descargar para leer sin conexión
-1-

                       DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
                           BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEUANGAN


                   Jalan Purnawarman Nomor 99                     Telepon : 021 - 7394666
                   Kebayoran Baru, jakarta 12110                              021- 7244873
                                                                  Faksimili : 021 – 7244912




                             PENGUMUMAN
            KEPALA BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEUANGAN
                       NOMOR: PENG- 007 /PP/2008

                                             TENTANG

 PESERTA TES KESEHATAN DAN AEROBIK UJIAN SARINGAN MASUK PROGRAM
    DIPLOMA III DAN I KEUANGAN SPESIALISASI KEPABEANAN DAN CUKAI
     SEKOLAH TINGGI AKUNTANSI NEGARA TAHUN AKADEMIK 2008/2009


    Berdasarkan hasil rapat Panitia Ujian Saringan Masuk Program Diploma III dan
Program Diploma I Keuangan Sekolah Tinggi Akuntansi Negara Tahun Akademik
2008/2009, dengan ini diumumkan sebagai berikut:

1.   Peserta tes kesehatan dan aerobik calon mahasiswa Program Diploma III dan
     Program Diploma I Keuangan Spesialisasi Kepabeanan dan Cukai Tahun
     Akademik 2008/2009 adalah sebanyak 488 orang dengan rincian sebagai berikut:

                 LOKASI
       NO                                          JUMLAH       KETERANGAN
              PENDAFTARAN
        1    Medan                                   30     Lampiran I
        2    Palembang                               28     Lampiran II
        3    Jakarta                                120     Lampiran III
        4    Yogyakarta                              79     Lampiran IV
        5    Malang                                  60     Lampiran V
        6    Balikpapan                              2      Lampiran VI
        7    Makassar                                38     Lampiran VII
        8    Cimahi                                  47     Lampiran VIII
        9    Manado                                  0      -
       10    Pontianak                               1      Lampiran IX
       11    Mataram                                 0      -
       12    Jayapura                                0      -
       13    Sorong                                  0      -
       14    Kupang                                  0      -
       15    Banda Aceh                              1      Lampiran X
       16    Padang                                  10     Lampiran XI
       17    Semarang                                38     Lampiran XII
       18    Denpasar                                4      Lampiran XIII
       19    Surabaya                                30     Lampiran XIV
-2-



2.   Tes kesehatan dan aerobik dilaksanakan di lokasi sebagai berikut:

                                                                 Tanggal pelaksanaan
      No    Lokasi tes                   Alamat
                                                                          tes
      1    JAKARTA         Pusdiklat Bea dan Cukai              25 s/d 28 Agustus 2008
                           Jl. Bojana Tirta III Rawamangun
                           Jakarta Timur
      2    MEDAN           Balai Diklat Keuangan I Medan        26 s/d 27 Agustus 2008
                           Gedung Keuangan Negara (GKN)
                           Jl. Diponegoro No. 30 A Medan
      3    PALEMBANG       Balai Diklat Keuangan II Palembang   26 s/d 27 Agustus 2008
                           Jl. Sukabangun II Sukarame,
                           Palembang
      4    MALANG          Balai Diklat Keuangan IV Malang      26 s/d 27 Agustus 2008
                           Jl. A. Yani Utara No. 200 Malang
      5    MAKASSAR        Balai Diklat Keuangan VI Makassar    26 s/d 27 Agustus 2008
                           Jl. A. Yani No. 1 Makassar

     Peserta tes kesehatan dan aerobik DAPAT MEMILIH salah satu lokasi
     pelaksanaan tes kesehatan dan aerobik sebagaimana tersebut di atas.

3.   Batas waktu pendaftaran dan pelaksanaan tes kesehatan bagi peserta tes
     kesehatan dan aerobik adalah sebagai berikut:

      No              Lokasi tes                                  Alamat
      1  Jakarta                                     28 Agustus 2008 jam 12.00 WIB
      2  Medan, Palembang, dan Malang                27 Agustus 2008 jam 12.00 WIB
      3  Makassar                                    27 Agustus 2008 jam 12.00 WITA

4.   Dalam rangka pelaksanaan tes aerobik, peserta tes WAJIB membawa
     perlengkapan sendiri antara lain baju olah raga (training), kaos kaki, dan sepatu
     olah raga.

5.    Segala biaya yang dikeluarkan oleh calon mahasiswa dalam rangka mengikuti tes
      kesehatan dan aerobik ini menjadi tanggungan masing-masing calon mahasiswa
      yang bersangkutan.

     Agar pengumuman ini disebarluaskan dan untuk diindahkan sebagaimana
     mestinya.

                                                  Dikeluarkan di Jakarta
                                                  pada tanggal 22 Agustus 2008

Más contenido relacionado

Más de Blogger Indonesia (20)

Rekrut Pengadaian2008
Rekrut Pengadaian2008Rekrut Pengadaian2008
Rekrut Pengadaian2008
 
Pns Polines 2008
Pns Polines 2008Pns Polines 2008
Pns Polines 2008
 
Politeknik Negeri Jkt Cpns08
Politeknik Negeri Jkt Cpns08Politeknik Negeri Jkt Cpns08
Politeknik Negeri Jkt Cpns08
 
Poltek Malang Cpns08
Poltek Malang Cpns08Poltek Malang Cpns08
Poltek Malang Cpns08
 
Form Surat Pernyataan Pelamar Pengadaian1
Form Surat Pernyataan Pelamar Pengadaian1Form Surat Pernyataan Pelamar Pengadaian1
Form Surat Pernyataan Pelamar Pengadaian1
 
Cpns Kejaksaan 2008
Cpns Kejaksaan 2008Cpns Kejaksaan 2008
Cpns Kejaksaan 2008
 
Contoh Surat Lamaran Cpns Umum 2007
Contoh Surat Lamaran Cpns Umum 2007Contoh Surat Lamaran Cpns Umum 2007
Contoh Surat Lamaran Cpns Umum 2007
 
Seleksi Penerimaan Cpns Depkeu
Seleksi Penerimaan Cpns DepkeuSeleksi Penerimaan Cpns Depkeu
Seleksi Penerimaan Cpns Depkeu
 
Pengumuman Cpns Pu
Pengumuman Cpns PuPengumuman Cpns Pu
Pengumuman Cpns Pu
 
Lampiran Stan Bea Cukai
Lampiran Stan Bea CukaiLampiran Stan Bea Cukai
Lampiran Stan Bea Cukai
 
Ketentuan Rekrutmen Cpns Depsos
Ketentuan Rekrutmen Cpns DepsosKetentuan Rekrutmen Cpns Depsos
Ketentuan Rekrutmen Cpns Depsos
 
Formulir Pendaftaran Cpns Bappenas 2007
Formulir Pendaftaran Cpns Bappenas 2007Formulir Pendaftaran Cpns Bappenas 2007
Formulir Pendaftaran Cpns Bappenas 2007
 
Denpasar Cpns Depkeu S1
Denpasar Cpns Depkeu S1Denpasar Cpns Depkeu S1
Denpasar Cpns Depkeu S1
 
Cpns Depku 2008
Cpns Depku 2008Cpns Depku 2008
Cpns Depku 2008
 
Cpns Depkeu Jakarta 2008
Cpns Depkeu Jakarta 2008Cpns Depkeu Jakarta 2008
Cpns Depkeu Jakarta 2008
 
Cpns Depkeu
Cpns DepkeuCpns Depkeu
Cpns Depkeu
 
15 Jayapura
15 Jayapura15 Jayapura
15 Jayapura
 
14 Kupang
14 Kupang14 Kupang
14 Kupang
 
13 Manado
13 Manado13 Manado
13 Manado
 
12 Makasar
12 Makasar12 Makasar
12 Makasar
 

Último

Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...Kanaidi ken
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxJuliBriana2
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxDEAAYUANGGREANI
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptannanurkhasanah2
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10maulitaYuliaS
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMIGustiBagusGending
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 

Último (20)

Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptxBAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN.pptx
 
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptxPPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
PPT Mean Median Modus data tunggal .pptx
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMMAKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
AKSI NYATA BERBAGI PRAKTIK BAIK MELALUI PMM
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 

Stan Bea Cukai Pengumuman

  • 1. -1- DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEUANGAN Jalan Purnawarman Nomor 99 Telepon : 021 - 7394666 Kebayoran Baru, jakarta 12110 021- 7244873 Faksimili : 021 – 7244912 PENGUMUMAN KEPALA BADAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN KEUANGAN NOMOR: PENG- 007 /PP/2008 TENTANG PESERTA TES KESEHATAN DAN AEROBIK UJIAN SARINGAN MASUK PROGRAM DIPLOMA III DAN I KEUANGAN SPESIALISASI KEPABEANAN DAN CUKAI SEKOLAH TINGGI AKUNTANSI NEGARA TAHUN AKADEMIK 2008/2009 Berdasarkan hasil rapat Panitia Ujian Saringan Masuk Program Diploma III dan Program Diploma I Keuangan Sekolah Tinggi Akuntansi Negara Tahun Akademik 2008/2009, dengan ini diumumkan sebagai berikut: 1. Peserta tes kesehatan dan aerobik calon mahasiswa Program Diploma III dan Program Diploma I Keuangan Spesialisasi Kepabeanan dan Cukai Tahun Akademik 2008/2009 adalah sebanyak 488 orang dengan rincian sebagai berikut: LOKASI NO JUMLAH KETERANGAN PENDAFTARAN 1 Medan 30 Lampiran I 2 Palembang 28 Lampiran II 3 Jakarta 120 Lampiran III 4 Yogyakarta 79 Lampiran IV 5 Malang 60 Lampiran V 6 Balikpapan 2 Lampiran VI 7 Makassar 38 Lampiran VII 8 Cimahi 47 Lampiran VIII 9 Manado 0 - 10 Pontianak 1 Lampiran IX 11 Mataram 0 - 12 Jayapura 0 - 13 Sorong 0 - 14 Kupang 0 - 15 Banda Aceh 1 Lampiran X 16 Padang 10 Lampiran XI 17 Semarang 38 Lampiran XII 18 Denpasar 4 Lampiran XIII 19 Surabaya 30 Lampiran XIV
  • 2. -2- 2. Tes kesehatan dan aerobik dilaksanakan di lokasi sebagai berikut: Tanggal pelaksanaan No Lokasi tes Alamat tes 1 JAKARTA Pusdiklat Bea dan Cukai 25 s/d 28 Agustus 2008 Jl. Bojana Tirta III Rawamangun Jakarta Timur 2 MEDAN Balai Diklat Keuangan I Medan 26 s/d 27 Agustus 2008 Gedung Keuangan Negara (GKN) Jl. Diponegoro No. 30 A Medan 3 PALEMBANG Balai Diklat Keuangan II Palembang 26 s/d 27 Agustus 2008 Jl. Sukabangun II Sukarame, Palembang 4 MALANG Balai Diklat Keuangan IV Malang 26 s/d 27 Agustus 2008 Jl. A. Yani Utara No. 200 Malang 5 MAKASSAR Balai Diklat Keuangan VI Makassar 26 s/d 27 Agustus 2008 Jl. A. Yani No. 1 Makassar Peserta tes kesehatan dan aerobik DAPAT MEMILIH salah satu lokasi pelaksanaan tes kesehatan dan aerobik sebagaimana tersebut di atas. 3. Batas waktu pendaftaran dan pelaksanaan tes kesehatan bagi peserta tes kesehatan dan aerobik adalah sebagai berikut: No Lokasi tes Alamat 1 Jakarta 28 Agustus 2008 jam 12.00 WIB 2 Medan, Palembang, dan Malang 27 Agustus 2008 jam 12.00 WIB 3 Makassar 27 Agustus 2008 jam 12.00 WITA 4. Dalam rangka pelaksanaan tes aerobik, peserta tes WAJIB membawa perlengkapan sendiri antara lain baju olah raga (training), kaos kaki, dan sepatu olah raga. 5. Segala biaya yang dikeluarkan oleh calon mahasiswa dalam rangka mengikuti tes kesehatan dan aerobik ini menjadi tanggungan masing-masing calon mahasiswa yang bersangkutan. Agar pengumuman ini disebarluaskan dan untuk diindahkan sebagaimana mestinya. Dikeluarkan di Jakarta pada tanggal 22 Agustus 2008