SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 15
Kelompok 1
 Agama
  Dan
 Manusia
Latar
  belakang
       Agama memberikan penjelasan bahwa manusia
adalah mahluk yang memilki potensi untuk berahlak baik
(takwa) atau buruk (fujur),potensi fujur akan senantiasa
eksis dalam diri manusia. Apabila potentsi takwa seseorang
lemah maka prilaku manusia dalam hidupnya tidak akan
berbeda dengan hewan karena didominasi oleh potensi
fujurnya yang bersifat instinktif atau implusif (seperti
berjinah, membunuh, mencuri, minum-minuman keras,atau
menggunakan narkoba dan main judi).
       Agar hawa nafsu itu terkendalikan (dalam arti
pemenuhannya sesuai dengan ajaran agama), maka
potensi takwa itu harus dikembangkan, yaitu melalui
pendidikan agama dari sejak usia dini.
Rumusan masalah
• Membahas mengenai Agama Dan Ruang
  Lingkupnya
• Membahas tentang Hubungan Agama Dan
  Manusia
• Membahas mengenai Urgensi Agama Bagi
  Manusia
• Membahas Klasifikasi Agama
• Membahas tentang Agama Islam dan Ruang
  Lingkupnya
Agama dan Ruang Lingkupnya
   pendidikan agama adalah sebagai
proses penyampaian informasi dalam
rangka pembentukan insan yang beriman
dan bertakwa agar manusia menyadari
           Pembahasan
kedudukannya, tugas dan fungsinya di
dunia dengan selalu memelihara
hubungannya dengan Allah, dirinya
sendiri, masyarakat dan alam
sekitarnya serta tanggung jawab kepada
Tuhan Yang Maha Esa (termasuk dirinya
sendiri dan lingkungan hidupnya ).
HUBUNGAN AGAMA DENGAN MANUSIA
Agama menurut bahasa sangsakerta, agama berarti tidak kacau (a
   = tidak gama = kacau) dengan kata lain, agama merupakan
    tuntunan hidup yang dapat membebaskan manusia dari
                          kekacauan.

     Dalam Al-Qur’an Surat Al-Bakoroh 208, Allah berfirman :
Artinya : “Hai orang-orang yang beriman masuklah kamu kedalam
 islam secara utuh, keseluruhan (jangan sebagian-sebagaian) dan
 jangan kamu mengikuti langkah setan, sesunggungnya setan itu
                    musuh yang nyata bagimu”.
 Meskipun beliau sudah mendapat jaminan maghfiroh (ampunan
  dari dosa-dosa) dan masuk surga, tetapi justru beliau semakin
meningkatkan amal ibadahnya yang wajib dan sunah seperti shalat
  tahajud, zdikir, dan beristigfar. Begitupun dalam berinteraksi
  sosial dengan sesama manusia beliu menampilkan sosok pribadi
                   yang sangat agung dan mulia.
Fenomena yang cukup berpengaruh pada saat ini
   adalah:
   1. Tayangan media televisi tentang cerita yang
   bersifat tahayul atau kemusrikan, dan film-film
   yang berbau porno.
   2. Majalah atau tabloid yang covernya
   menampilkan para model yang mengubar aurat.
   3. Krisis ketauladanan dari para
   pemimpin, karena tidak sedikit dari mereka itu
   justru berprilaku yang menyimpang dari nilai-
   nilai agama.
   4. Krisis silaturahmi antara umat islam, mereka
   masih cenderung mengedepankan kepentingan
   kelompoknya (partai atau organisasi) masing-
   masing.
Agama Sebagai Petunjuk Tata Sosial

         • Rosulullah SAW bersabda :
  • “Innamaa bu’itstu liutammima akhlaaq”
Sesungguhnya aku diutus untuk menyempurnakan
   akhlak. Yang bertanggung jawab terhadap
pendidikan akhlak adalah orang tua, guru, ustad,
      kiai, dan para pemimpin masyarakat.

 • Pendidikan akhlak ini sangat penting karena
    menyangkut sikap dan prilaku yang musti di
  tampilkan oleh seorang muslim dalam kehidupan
     sehari-hari baik personal maupun sosial
(keluarga, sekolah, kantor, dan masyarakat yang
                    lebih luas).
Urgensi Agama
  Berikut ini beberapa definisi agama yang telah berhasil
  diformulasikan oleh para ahli:
  WJS. Poerwadarminto
• Agama adalah segenap kepercayaan (kepada Tuhan, Dewa, dan
  sebagainya) serta dengan kebaktian dan kewajiban-kewajiban
  yang bertalian dengan kepercayaan itu.
  Sidi Gazalba
• Agama adalah kepercayaan manusia pada hubungan Yang Kudus,
  dihayati sebagai hakikat gaib, hubungan mana menyatakan diri
  dalam bentuk serta system kultus dan ritus serta sikap hidup
  berdasarkan doktrin tertentu.
  Adi Negoro
• Agama adalah suatu keyakinan pada Yang Maha Kuasa, yang
  dirasa oleh manusia sebagai kekuatan gaib yang mempengaruhi
  kehidupannya dan dianggap mempengaruhi segala yang ada.
E.B. Taylor
• " Religion is the belief in Spiritual Being"
  (Agama adalah kepercayaan kepada barang-
  barang yang gaib)
Webster's Dictionary
• Agama adalah percaya kepada Tuhan atau
  kekuatan superhuman atau kekuatan yang di
  atas dan disembah sebagai pencipta serta
  pemeliharaan alam semesta.
Klasifikasi Agama
    Dengan memperhatikan berbagai agama,
kalangan ahli agama membagi agama-agama
itu menjadi dua kelompok, kelompok
pertama disebut agama wahyu ( agama
langit, agama misi, agama samawi, revealed
religion ) dan kelompok kedua disebut
Agama budaya ( agama alamiah, agama
bukan wahyu, agama filsafat, non revealed
religion )
Agama wahyu disebut demikian karena sumber agama
     ini adalah wahyu yang diturunkan Allah lewat
 malaikat kepada para Rasul-Nya. Rasul-rasul tersebut
 menyampaikan kepada manusia, baik dalam kawasan
 lokal maupun kawasan yang lebih luas. Agama wahyu
       disebut juga agama samawi (langit) karena
   dinisbahkan kepada tempat yang tinggi yang biasa
                     disebut langit.


   Jika agama wahyu itu adalah ajaran Allah yang
  disampaikan kepada rasul-rasulnya, Ia maka agama
 budaya tidaklah demikian. Ia tumbuh seperti halnya
     kebudayaan manusia, secara kumulatif dalam
 masyarakat penganutnya tanpa ada utusan Allah yang
           menyampaikan ajaran tersebut.
Jika kita perhatikan
dua kelompok
agama tersebut,
ternyata hanya
agama islam yang
memenuhi syarat
sebagai agama
wahyu, sedang yang
lain tidak, terutama
bila dilihat dari segi
ketuhanan dan
keaslian kitab
sucinya.
Agama Islam dan Ruang Lingkupnya
1. Aqidah atau iman, yaitu keyakinan akan adanya Allah dan para
   rasul yang diutus dan dipilihNya untuk menyampaikan risalahNya
   kepada umat melalui malaikat, yang dituangkan dalam kitab-kitab
   suciNya yang berisikan informasi tentang adanya hari akhir dan
   adanya suatu kehidupan sesudah mati, serta informasi tentang
   segala sesuatu yang telah direncanakan dan ditentukan Allah

 2. Syari'at, yaitu aturan undang-undang Allah tentang pelaksanaan
   dan penyerahan diri secara total melalui proses ibadaha secara
   langsung kepada Allah maupun secara tidak langsung dalam
   hubungannya dengan sesama makhluk lainnya (mu'amalah), baik
   dengan sesama manusia atau dengan alam sekitarnya.

3. Akhlak, yaitu pelaksanaan ibadah kepada Allah dan bermu'amalah
   dengan sesama makhluk dengan penuh keikhlasan seakan-akan
   disaksikan langsung oleh Allah, meskipun dia tidak melihat Allah
   secara langsung
Kesimpulan
   Agar umat islam bisa bangkit menjadi umat yang
mampu menwujudkan misi “Rahmatan lil’alamin” maka
 mereka memiliki pemahaman secara utuh (Khafah)
 tentang islam itu sendiri umat islam tidak hanya
  memiliki kekuatan dalam bidang imtaq (iman dan
  takwa) tetapi juga dalam bidang iptek (ilmu dan
  teknologi). Pendidikan akhlak ini sangat penting
karena menyangkut sikap dan prilaku yang musti di
  tampilkan oleh seorang muslim dalam kehidupan
sehari-hari baik personal maupun sosial (keluarga,
Sekian
Terimakasih

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Agama dalam kehidupan manusia
Agama dalam kehidupan manusiaAgama dalam kehidupan manusia
Agama dalam kehidupan manusiadaffi90
 
Hubungan agama dan manusia
Hubungan agama dan manusiaHubungan agama dan manusia
Hubungan agama dan manusiaafkarunia
 
Manusia Dan Agama
Manusia Dan AgamaManusia Dan Agama
Manusia Dan AgamaRidho Ajjah
 
teori asal usul agama
teori asal usul agamateori asal usul agama
teori asal usul agamamkazree
 
Pengertian agama
Pengertian agamaPengertian agama
Pengertian agamaRyan Imutz
 
Bab 6 kepelbagaian agama
Bab 6   kepelbagaian agamaBab 6   kepelbagaian agama
Bab 6 kepelbagaian agamaMaizatul Akmal
 
kepelbagaian agama: mencari titi pertemuan
kepelbagaian agama: mencari titi pertemuankepelbagaian agama: mencari titi pertemuan
kepelbagaian agama: mencari titi pertemuanCt Muna
 
1. konsep agama (1)
1. konsep agama (1)1. konsep agama (1)
1. konsep agama (1)Erwin Line
 
Aplikasi nilai nilai keagamaan dalam kehidupan masyarakat yang plural
Aplikasi nilai nilai keagamaan dalam kehidupan masyarakat yang pluralAplikasi nilai nilai keagamaan dalam kehidupan masyarakat yang plural
Aplikasi nilai nilai keagamaan dalam kehidupan masyarakat yang pluralbadar_SSTP
 
CONTOH MAKALAH AGAMA
CONTOH MAKALAH AGAMACONTOH MAKALAH AGAMA
CONTOH MAKALAH AGAMAEman Syukur
 
kesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islamkesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islamArib Herzi
 
Agama dan kepercayaan
Agama dan kepercayaanAgama dan kepercayaan
Agama dan kepercayaanmunnianwar
 
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hariPeran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-haripjj_kemenkes
 
American Piety : The Nature of Religious Commitment
 American Piety : The Nature of Religious Commitment American Piety : The Nature of Religious Commitment
American Piety : The Nature of Religious CommitmentArif Setyawan
 
Nila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas X
Nila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas XNila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas X
Nila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas XRizka A. Hutami
 
Bab+6 +kepelbagaian+agama+std
Bab+6 +kepelbagaian+agama+stdBab+6 +kepelbagaian+agama+std
Bab+6 +kepelbagaian+agama+stdFatiniharum
 
Presentasi integrasi iman, ilmu, dan amal
Presentasi  integrasi iman, ilmu, dan amalPresentasi  integrasi iman, ilmu, dan amal
Presentasi integrasi iman, ilmu, dan amalRizqy Putra
 

La actualidad más candente (20)

Agama dalam kehidupan manusia
Agama dalam kehidupan manusiaAgama dalam kehidupan manusia
Agama dalam kehidupan manusia
 
Hubungan agama dan manusia
Hubungan agama dan manusiaHubungan agama dan manusia
Hubungan agama dan manusia
 
Manusia Dan Agama
Manusia Dan AgamaManusia Dan Agama
Manusia Dan Agama
 
teori asal usul agama
teori asal usul agamateori asal usul agama
teori asal usul agama
 
Pengertian agama
Pengertian agamaPengertian agama
Pengertian agama
 
Konsep Ketuhanan dan Kepercayaan
Konsep Ketuhanan dan KepercayaanKonsep Ketuhanan dan Kepercayaan
Konsep Ketuhanan dan Kepercayaan
 
Bab 6 kepelbagaian agama
Bab 6   kepelbagaian agamaBab 6   kepelbagaian agama
Bab 6 kepelbagaian agama
 
kepelbagaian agama: mencari titi pertemuan
kepelbagaian agama: mencari titi pertemuankepelbagaian agama: mencari titi pertemuan
kepelbagaian agama: mencari titi pertemuan
 
1. konsep agama (1)
1. konsep agama (1)1. konsep agama (1)
1. konsep agama (1)
 
Aplikasi nilai nilai keagamaan dalam kehidupan masyarakat yang plural
Aplikasi nilai nilai keagamaan dalam kehidupan masyarakat yang pluralAplikasi nilai nilai keagamaan dalam kehidupan masyarakat yang plural
Aplikasi nilai nilai keagamaan dalam kehidupan masyarakat yang plural
 
CONTOH MAKALAH AGAMA
CONTOH MAKALAH AGAMACONTOH MAKALAH AGAMA
CONTOH MAKALAH AGAMA
 
kesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islamkesempurnaan ajaran islam
kesempurnaan ajaran islam
 
Agama dan kepercayaan
Agama dan kepercayaanAgama dan kepercayaan
Agama dan kepercayaan
 
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hariPeran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
Peran dan Fungsi Agama dalam kehidupan sehari-hari
 
American Piety : The Nature of Religious Commitment
 American Piety : The Nature of Religious Commitment American Piety : The Nature of Religious Commitment
American Piety : The Nature of Religious Commitment
 
Nila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas X
Nila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas XNila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas X
Nila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas X
 
Bab+6 +kepelbagaian+agama+std
Bab+6 +kepelbagaian+agama+stdBab+6 +kepelbagaian+agama+std
Bab+6 +kepelbagaian+agama+std
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 
Presentasi integrasi iman, ilmu, dan amal
Presentasi  integrasi iman, ilmu, dan amalPresentasi  integrasi iman, ilmu, dan amal
Presentasi integrasi iman, ilmu, dan amal
 
Agama di malaysia
Agama di malaysiaAgama di malaysia
Agama di malaysia
 

Similar a Agama islam kel.1

Bab ii tgas
Bab ii tgasBab ii tgas
Bab ii tgas33335
 
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur AgamaPengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur AgamaJimatul Arrobi
 
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aPendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aadineputry
 
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aPendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aadineputry
 
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aPendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aadineputry
 
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aPendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aadineputry
 
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aPendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aadineputry
 
PPT Studi Islam kelompok 10.pptx
PPT Studi Islam kelompok 10.pptxPPT Studi Islam kelompok 10.pptx
PPT Studi Islam kelompok 10.pptxShintaAzhari
 
KELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas Pakuan
KELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas PakuanKELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas Pakuan
KELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas PakuanabdulhamidalyFKIP
 
Peran Agama Dalam Kehidupan Manusia
Peran Agama Dalam Kehidupan ManusiaPeran Agama Dalam Kehidupan Manusia
Peran Agama Dalam Kehidupan ManusiaJimatul Arrobi
 
Peranan Agama dalam Kehidupan Manusia Terbaru.ppt
Peranan Agama dalam Kehidupan Manusia Terbaru.pptPeranan Agama dalam Kehidupan Manusia Terbaru.ppt
Peranan Agama dalam Kehidupan Manusia Terbaru.pptJimatul Arrobi
 
KELOMPOK 2 Mata kuliah Agama Islam FISIB.pdf
KELOMPOK 2 Mata kuliah Agama Islam FISIB.pdfKELOMPOK 2 Mata kuliah Agama Islam FISIB.pdf
KELOMPOK 2 Mata kuliah Agama Islam FISIB.pdfabdulhamidalyFKIP
 
Tugas ilmu sosial dasar
Tugas ilmu sosial dasarTugas ilmu sosial dasar
Tugas ilmu sosial dasarhaqqinazily
 
Materiiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptx
Materiiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptxMateriiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptx
Materiiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptxHamdhika
 
Asal usul agama psychologis evolusionistis
Asal usul agama psychologis evolusionistisAsal usul agama psychologis evolusionistis
Asal usul agama psychologis evolusionistisSyaikhuna Al-Asyhi
 
Fungsi agama dan kepercayaan bagi individu
Fungsi agama dan kepercayaan bagi individuFungsi agama dan kepercayaan bagi individu
Fungsi agama dan kepercayaan bagi individuVJ Asenk
 

Similar a Agama islam kel.1 (20)

Bab ii tgas
Bab ii tgasBab ii tgas
Bab ii tgas
 
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur AgamaPengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
Pengertian, Fungsi, Tujuan, dan Unsur-unsur Agama
 
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aPendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
 
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aPendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
 
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aPendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
 
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aPendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
 
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 aPendidikan agama islam adinda putri 2 a
Pendidikan agama islam adinda putri 2 a
 
PPT Studi Islam kelompok 10.pptx
PPT Studi Islam kelompok 10.pptxPPT Studi Islam kelompok 10.pptx
PPT Studi Islam kelompok 10.pptx
 
Makalah agama
Makalah agamaMakalah agama
Makalah agama
 
AGAMA ISLAM.pptx
AGAMA ISLAM.pptxAGAMA ISLAM.pptx
AGAMA ISLAM.pptx
 
LEMBAGA AGAMA
LEMBAGA AGAMALEMBAGA AGAMA
LEMBAGA AGAMA
 
KELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas Pakuan
KELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas PakuanKELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas Pakuan
KELOMPOK 2 Mata Kuliah Agama islam universitas Pakuan
 
Peran Agama Dalam Kehidupan Manusia
Peran Agama Dalam Kehidupan ManusiaPeran Agama Dalam Kehidupan Manusia
Peran Agama Dalam Kehidupan Manusia
 
Peranan Agama dalam Kehidupan Manusia Terbaru.ppt
Peranan Agama dalam Kehidupan Manusia Terbaru.pptPeranan Agama dalam Kehidupan Manusia Terbaru.ppt
Peranan Agama dalam Kehidupan Manusia Terbaru.ppt
 
KELOMPOK 2 Mata kuliah Agama Islam FISIB.pdf
KELOMPOK 2 Mata kuliah Agama Islam FISIB.pdfKELOMPOK 2 Mata kuliah Agama Islam FISIB.pdf
KELOMPOK 2 Mata kuliah Agama Islam FISIB.pdf
 
Tugas ilmu sosial dasar
Tugas ilmu sosial dasarTugas ilmu sosial dasar
Tugas ilmu sosial dasar
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 
Materiiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptx
Materiiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptxMateriiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptx
Materiiiiiiiiiiiiiiiii kelompok 1 PAI.pptx
 
Asal usul agama psychologis evolusionistis
Asal usul agama psychologis evolusionistisAsal usul agama psychologis evolusionistis
Asal usul agama psychologis evolusionistis
 
Fungsi agama dan kepercayaan bagi individu
Fungsi agama dan kepercayaan bagi individuFungsi agama dan kepercayaan bagi individu
Fungsi agama dan kepercayaan bagi individu
 

Más de elhamidi

60 contohpercakapandalambahasaarab
60 contohpercakapandalambahasaarab60 contohpercakapandalambahasaarab
60 contohpercakapandalambahasaarabelhamidi
 
Fiqh jihad
Fiqh jihadFiqh jihad
Fiqh jihadelhamidi
 
Sosialisasi serdos 08
Sosialisasi serdos 08Sosialisasi serdos 08
Sosialisasi serdos 08elhamidi
 
Sebuah renungan tentangshalat
Sebuah renungan tentangshalatSebuah renungan tentangshalat
Sebuah renungan tentangshalatelhamidi
 
Presentation munas i
Presentation munas iPresentation munas i
Presentation munas ielhamidi
 
Modul filsafat ilmu
Modul filsafat ilmuModul filsafat ilmu
Modul filsafat ilmuelhamidi
 

Más de elhamidi (7)

60 contohpercakapandalambahasaarab
60 contohpercakapandalambahasaarab60 contohpercakapandalambahasaarab
60 contohpercakapandalambahasaarab
 
Fiqh jihad
Fiqh jihadFiqh jihad
Fiqh jihad
 
Sosialisasi serdos 08
Sosialisasi serdos 08Sosialisasi serdos 08
Sosialisasi serdos 08
 
Sebuah renungan tentangshalat
Sebuah renungan tentangshalatSebuah renungan tentangshalat
Sebuah renungan tentangshalat
 
15 wakaf
15 wakaf15 wakaf
15 wakaf
 
Presentation munas i
Presentation munas iPresentation munas i
Presentation munas i
 
Modul filsafat ilmu
Modul filsafat ilmuModul filsafat ilmu
Modul filsafat ilmu
 

Agama islam kel.1

  • 1. Kelompok 1 Agama Dan Manusia
  • 2. Latar belakang Agama memberikan penjelasan bahwa manusia adalah mahluk yang memilki potensi untuk berahlak baik (takwa) atau buruk (fujur),potensi fujur akan senantiasa eksis dalam diri manusia. Apabila potentsi takwa seseorang lemah maka prilaku manusia dalam hidupnya tidak akan berbeda dengan hewan karena didominasi oleh potensi fujurnya yang bersifat instinktif atau implusif (seperti berjinah, membunuh, mencuri, minum-minuman keras,atau menggunakan narkoba dan main judi). Agar hawa nafsu itu terkendalikan (dalam arti pemenuhannya sesuai dengan ajaran agama), maka potensi takwa itu harus dikembangkan, yaitu melalui pendidikan agama dari sejak usia dini.
  • 3. Rumusan masalah • Membahas mengenai Agama Dan Ruang Lingkupnya • Membahas tentang Hubungan Agama Dan Manusia • Membahas mengenai Urgensi Agama Bagi Manusia • Membahas Klasifikasi Agama • Membahas tentang Agama Islam dan Ruang Lingkupnya
  • 4. Agama dan Ruang Lingkupnya pendidikan agama adalah sebagai proses penyampaian informasi dalam rangka pembentukan insan yang beriman dan bertakwa agar manusia menyadari Pembahasan kedudukannya, tugas dan fungsinya di dunia dengan selalu memelihara hubungannya dengan Allah, dirinya sendiri, masyarakat dan alam sekitarnya serta tanggung jawab kepada Tuhan Yang Maha Esa (termasuk dirinya sendiri dan lingkungan hidupnya ).
  • 5. HUBUNGAN AGAMA DENGAN MANUSIA Agama menurut bahasa sangsakerta, agama berarti tidak kacau (a = tidak gama = kacau) dengan kata lain, agama merupakan tuntunan hidup yang dapat membebaskan manusia dari kekacauan. Dalam Al-Qur’an Surat Al-Bakoroh 208, Allah berfirman : Artinya : “Hai orang-orang yang beriman masuklah kamu kedalam islam secara utuh, keseluruhan (jangan sebagian-sebagaian) dan jangan kamu mengikuti langkah setan, sesunggungnya setan itu musuh yang nyata bagimu”. Meskipun beliau sudah mendapat jaminan maghfiroh (ampunan dari dosa-dosa) dan masuk surga, tetapi justru beliau semakin meningkatkan amal ibadahnya yang wajib dan sunah seperti shalat tahajud, zdikir, dan beristigfar. Begitupun dalam berinteraksi sosial dengan sesama manusia beliu menampilkan sosok pribadi yang sangat agung dan mulia.
  • 6. Fenomena yang cukup berpengaruh pada saat ini adalah: 1. Tayangan media televisi tentang cerita yang bersifat tahayul atau kemusrikan, dan film-film yang berbau porno. 2. Majalah atau tabloid yang covernya menampilkan para model yang mengubar aurat. 3. Krisis ketauladanan dari para pemimpin, karena tidak sedikit dari mereka itu justru berprilaku yang menyimpang dari nilai- nilai agama. 4. Krisis silaturahmi antara umat islam, mereka masih cenderung mengedepankan kepentingan kelompoknya (partai atau organisasi) masing- masing.
  • 7. Agama Sebagai Petunjuk Tata Sosial • Rosulullah SAW bersabda : • “Innamaa bu’itstu liutammima akhlaaq” Sesungguhnya aku diutus untuk menyempurnakan akhlak. Yang bertanggung jawab terhadap pendidikan akhlak adalah orang tua, guru, ustad, kiai, dan para pemimpin masyarakat. • Pendidikan akhlak ini sangat penting karena menyangkut sikap dan prilaku yang musti di tampilkan oleh seorang muslim dalam kehidupan sehari-hari baik personal maupun sosial (keluarga, sekolah, kantor, dan masyarakat yang lebih luas).
  • 8. Urgensi Agama Berikut ini beberapa definisi agama yang telah berhasil diformulasikan oleh para ahli: WJS. Poerwadarminto • Agama adalah segenap kepercayaan (kepada Tuhan, Dewa, dan sebagainya) serta dengan kebaktian dan kewajiban-kewajiban yang bertalian dengan kepercayaan itu. Sidi Gazalba • Agama adalah kepercayaan manusia pada hubungan Yang Kudus, dihayati sebagai hakikat gaib, hubungan mana menyatakan diri dalam bentuk serta system kultus dan ritus serta sikap hidup berdasarkan doktrin tertentu. Adi Negoro • Agama adalah suatu keyakinan pada Yang Maha Kuasa, yang dirasa oleh manusia sebagai kekuatan gaib yang mempengaruhi kehidupannya dan dianggap mempengaruhi segala yang ada.
  • 9. E.B. Taylor • " Religion is the belief in Spiritual Being" (Agama adalah kepercayaan kepada barang- barang yang gaib) Webster's Dictionary • Agama adalah percaya kepada Tuhan atau kekuatan superhuman atau kekuatan yang di atas dan disembah sebagai pencipta serta pemeliharaan alam semesta.
  • 10. Klasifikasi Agama Dengan memperhatikan berbagai agama, kalangan ahli agama membagi agama-agama itu menjadi dua kelompok, kelompok pertama disebut agama wahyu ( agama langit, agama misi, agama samawi, revealed religion ) dan kelompok kedua disebut Agama budaya ( agama alamiah, agama bukan wahyu, agama filsafat, non revealed religion )
  • 11. Agama wahyu disebut demikian karena sumber agama ini adalah wahyu yang diturunkan Allah lewat malaikat kepada para Rasul-Nya. Rasul-rasul tersebut menyampaikan kepada manusia, baik dalam kawasan lokal maupun kawasan yang lebih luas. Agama wahyu disebut juga agama samawi (langit) karena dinisbahkan kepada tempat yang tinggi yang biasa disebut langit. Jika agama wahyu itu adalah ajaran Allah yang disampaikan kepada rasul-rasulnya, Ia maka agama budaya tidaklah demikian. Ia tumbuh seperti halnya kebudayaan manusia, secara kumulatif dalam masyarakat penganutnya tanpa ada utusan Allah yang menyampaikan ajaran tersebut.
  • 12. Jika kita perhatikan dua kelompok agama tersebut, ternyata hanya agama islam yang memenuhi syarat sebagai agama wahyu, sedang yang lain tidak, terutama bila dilihat dari segi ketuhanan dan keaslian kitab sucinya.
  • 13. Agama Islam dan Ruang Lingkupnya 1. Aqidah atau iman, yaitu keyakinan akan adanya Allah dan para rasul yang diutus dan dipilihNya untuk menyampaikan risalahNya kepada umat melalui malaikat, yang dituangkan dalam kitab-kitab suciNya yang berisikan informasi tentang adanya hari akhir dan adanya suatu kehidupan sesudah mati, serta informasi tentang segala sesuatu yang telah direncanakan dan ditentukan Allah 2. Syari'at, yaitu aturan undang-undang Allah tentang pelaksanaan dan penyerahan diri secara total melalui proses ibadaha secara langsung kepada Allah maupun secara tidak langsung dalam hubungannya dengan sesama makhluk lainnya (mu'amalah), baik dengan sesama manusia atau dengan alam sekitarnya. 3. Akhlak, yaitu pelaksanaan ibadah kepada Allah dan bermu'amalah dengan sesama makhluk dengan penuh keikhlasan seakan-akan disaksikan langsung oleh Allah, meskipun dia tidak melihat Allah secara langsung
  • 14. Kesimpulan Agar umat islam bisa bangkit menjadi umat yang mampu menwujudkan misi “Rahmatan lil’alamin” maka mereka memiliki pemahaman secara utuh (Khafah) tentang islam itu sendiri umat islam tidak hanya memiliki kekuatan dalam bidang imtaq (iman dan takwa) tetapi juga dalam bidang iptek (ilmu dan teknologi). Pendidikan akhlak ini sangat penting karena menyangkut sikap dan prilaku yang musti di tampilkan oleh seorang muslim dalam kehidupan sehari-hari baik personal maupun sosial (keluarga,