SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 25
1
TEST PENDAHULUAN
1. Jelaskan apa yang anda ketahui tentang pseudecode
dan flowchart
2. Buat flowchart dan implementasikan ke dalam bahasa
pemrograman C dari kasus dibawah ini;
Hitung nilai Total, dimana nilai Total didapat dari
perhitungan total = nil_1 + nil_2. Perhitungan
tersebut diproses jika nil_1 > 10
3. Diketahui 4 variabel peubah nil_1,nil_2,nil_3 dan nil_4.
Agar isi nil_2 ditaruh di nil_1, isi nil_4 ditaruh di nil_2
dan isi nil_2 ditaruh di nil_4, ubahlah kedalam bentuk
algoritma dan isi nil_2 sama dengan berapa ?
2
PERTEMUAN IPERTEMUAN I
PENGERTIAN DASAR
LOGIKA DAN ALGORITMA
3
PENGERTIAN DASAR
LOGIKA DAN ALGORITMA
Diperkenalkan Oleh Ahli Matematika : Abu Ja’far
Muhammad Ibnu Musa Al Khawarizmi.
Definisi Algoritma
1. Langkah- langkah yg dilakukan agar solusi masalah dapat
diperoleh.
2. Suatu prosedur yg merupakan urutan langkah-langkah yg
berintegrasi.
3. Suatu metode khusus yg digunakan untuk menyelesaikan
suatu masalah yg nyata.(Webster Dictionary)
4. Urutan langkah atau kegiatan untuk memecahkan masalah
4
TAHAP PENYELESAIAN MASALAH
Masalah
Model
Algoritma
Program
Eksekusi
Hasil
Data
Analisis
Analisis
Analisis
5
Kriteria Pemilihan Algoritma.
• Ada Output,
• Efektifitas dan Efesiensi,
• Jumlah Langkahnya Berhingga,
• Berakhir,  ( SEMI ALGORITMA )
• Terstruktur,
Suatu Algoritma yg terbaik (The Best) : “ Suatu
algoritma harus menghasilkan output yg tepat
guna (efektif) dlm waktu yg relatif singkat &
penggunaan memori yg relatif sedikit (efesien)
dgn langkah yg berhingga & prosedurnya
berakhir baik dlm keadaan dip’oleh suatu solusi
ataupun tdk ada solusinya. “
6
• Proses  Sebuah algoritma merupakan deskripsi
pelaksanaan suatu proses
• Instruksi  Algoritma disusun oleh sederetan
langkah instruksi yang logis
• Aksi  Tiap langkah instruksi tersebut
mengerjakan suatu tindakan (aksi)
Dasar– dasarAlgoritma
7
Konsep ALGORITMA
1. ALGORITMA VARIABEL PE-UBAH
Adalah Variabel yang nilainya BUKAN konstanta (selalu
berubah – sesuai dengan kondisi Variabel terKINI)
Sintaks : P = Q
Algoritma : P  Q
Arti : Bahwa Nilai P diberi harga Nilai Q
Nilai P akan SAMA DENGAN nilai Q, & Nilai Q TETAP
2. ALGORITMA PERTUKARAN
Berfungsi mempertukarkan masing-masing isi Variabel
sedemikian sehingga Nilai dari tiap Variabel akan
berubah/bertukar
8
Algoritma terdiri dua macam
1. Flowchart  gambar atau bagan yang memperlihatkan
urutan dan hubungan antar proses beserta instruksinya.
2 Macam flowchart
 System flowchart
Bagan yang memperlihatkan urutan prosedur dan proses
dari beberapa file didalam media tertentu
 Program flowchart
Bagan yang memperlihatkan urutan dan hubungan proses
dala suatu program
2. Pseudocode  Urutan langkah atau kegiatan untuk
memecahkan masalah
9
DIAGRAM ALUR
(FLOWCHART)
10
SIMBOL – SIMBOL
FLOWCHART
 Terminal / Interrupt (mulai / berhenti)
Simbol ini dipergunakan untuk menunjukkan awal
kegiatan atau akhir kegiatan atau berhentinya suatu
program
 Input / Output ( data / hasil)
Untuk mewakili data input dan menuliskan
outputnya
11
 Persiapan / pemberian harga awal
 Tampilan (dilayar atau monitor)
12
 Prosess (Pengolahan)
Suatu simbol yang melambangkan diprosesnya suatu data
 Decision (keputusan)
Menunjukkan suatu perbandingan yang harus dibuat, bila
hasilnya ‘ Ya’ maka arah alir akan ke suatu tempat, bila
‘Tidak’ akan menuju tempat lain
13
 Connector (Penghubung)
Bila suatu flowchart sangat panjang dan diputus di tengah
sebelum selesai, jika disambung dalam halaman yang
sama lagi, maka digunakan simbol ini
Bila disambung pada halaman yang lain digunakan simbol
ini
14
 Flow Lines (Garis alir)
Simbol-simbol dari flowchart dihubungkan dengan garis-
garis ini. Garis ini yang menunjukan arah selanjutnya
yang akan dituju.
 Mencetak hasil  Proses prosedur
15
1. Stuktur squence
Contoh : 2. Struktur Branching 3. Struktur Pengulangan
Contoh :
Flowchart terdiri dari tiga struktur :
16
Memberi harga kepada suatu variabel (Cara
II)
Dgn menggunakan kotak masukan/baca/input/read,
STRUKTUR SQUENCE / STRUKTUR SEDERHANA
Diagram yang alurnya mengalir secara berurutan dari atas
ke bawah atau dengan kata lain tidak adanya percabangan
atau pengulangan .
Keterangan :
1. Masukan Nilai Variable bil
mis : 4
2. Proses bil dengan bil / 2
3. Cetak hasil proses diatas
bil = bil / 2 yg menghasilkan 2
Bil = bil / 2
Cetak
bil
Input
bil
start
end
17
STRUKTUR BRANCHING
1. Struktur : IF
Kondisi  syarat, keadaan atau status yang mempengaruhi
tindakan atau proses sselanjutnya.
Aksi  tindakan atau proses yang dilakukan untuk
menyelesaikan masalah sesuai dengan kondisi yang
ada
K
S1
True False
Cabang Then Cabang Else
( Jalur Hampa )
18
Nil > 75
y
Cetak lulus
t
end
2. Struktur : IF - THEN – ELSE
K
S2S1
True False
Cabang Then Cabang Else
19
Diagram yg alurnya ada/banyak terjadi alih kontrol
berupa percabangan & terjadi apabila kita dihadapkan
pada suatu kondisi dengan dua pilihan BENAR/ SALAH
Nil > 75
y
Cetak lulus
t
Cetak tdk
lulus
20
HUBUNGAN ANTAR KONDISI
 Hubungan -Dan-
Hubungan antar kondisi yang mensyaratkan kedua
kondisi harus terpenuhi.
T > 20
Dan
S > 50
X = S + T
X = S - T
Ya
Tidak
T > 20
Ya
S > 50
Ya
X = S + T
Tidak
X = S - T
21
 Hubungan – Atau-
Hubungan antar kondisi yang mensyaratkan hanya
salahsatu kondisi yang terpenuhi.
T > 20
Atau
S > 50
X = S + T
X = S - T
Ya
Tidak
T > 20
Ya
S > 50
X = S + T
Tidak
X = S - T
Tidak
Ya
22
3. Struktur : Branch/Cabang atau Keputusan Bersusun
Nil < 75
y Cetak cadangan
t
Cetak tdk
lulus
Nil >= 75
y Cetak lulus
t
23
4. Struktur CASE
Untuk masalah dengan
dua kasus atau lebih ,
struktur CASE dapat
menyederhanakan
penulisan IF-THEN-ELSE
yang bertingkat – tingkat .
. Struktur Branching (CASE)
24
STRUKTUR LOOPING (PENGULANGAN)
start
Untuk i = 1 sampai 3
Cetak A
i selanjutnya
end
start
i = 1
i ≤ 3
i = i + 1
end
T
Y
A = A + i
Cetak A
start
i = 1
CetakA
i = i + 1
i > 3
end
YT
A = A + i A = A + i
25
P E R U L A N G A N B E R G A N D A
Sering terjadi bahwa di dalam suatu pemutaran, terjadi lagi
pemutaran atau disebut dengan perulangan berganda
start
Untuk N = 1
Sampai 4
Untuk K = 1
Sampai N
Cetak
N,K
K selanjutnya
N selanjutnya
end
Pemutaran
Dalam
Pemutaran
Luar

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Algoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchartAlgoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchartNilma Inel
 
dasar-pemrograman-algoritma-flowchart
 dasar-pemrograman-algoritma-flowchart dasar-pemrograman-algoritma-flowchart
dasar-pemrograman-algoritma-flowchartPT. Likers Fice.com
 
Kaidah yang digunakan flowchart atau struktogram
Kaidah yang digunakan flowchart atau struktogramKaidah yang digunakan flowchart atau struktogram
Kaidah yang digunakan flowchart atau struktogramfenty_febriani
 
Pert 9-pemodelan-ekonometrika
Pert 9-pemodelan-ekonometrikaPert 9-pemodelan-ekonometrika
Pert 9-pemodelan-ekonometrikawuri septi
 
Algoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchartAlgoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchartPT.goLom na
 
Perancangan digital
Perancangan digitalPerancangan digital
Perancangan digitalRudi Susanto
 
Lampiran materi simkomdig 3.1 4.1
Lampiran materi simkomdig 3.1   4.1Lampiran materi simkomdig 3.1   4.1
Lampiran materi simkomdig 3.1 4.1Adrian Odja
 
Perbedaan sistem linier dan non linier tugas ppt erna
Perbedaan sistem linier dan non linier tugas ppt ernaPerbedaan sistem linier dan non linier tugas ppt erna
Perbedaan sistem linier dan non linier tugas ppt ernaernajuliawati
 
Materi simkomdig-pengertian-dasar-logika-dan-algoritma
Materi simkomdig-pengertian-dasar-logika-dan-algoritmaMateri simkomdig-pengertian-dasar-logika-dan-algoritma
Materi simkomdig-pengertian-dasar-logika-dan-algoritmaDonnie Xover
 
Tugas Logika
Tugas LogikaTugas Logika
Tugas LogikaJ_rRy
 
Algoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchartAlgoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchartlukmanbooms
 
Pertemuan 5 - Struktur Kondisi IF (lanjutan)
Pertemuan 5 - Struktur Kondisi IF (lanjutan)Pertemuan 5 - Struktur Kondisi IF (lanjutan)
Pertemuan 5 - Struktur Kondisi IF (lanjutan)Achmad Solichin
 
Ali majid memahami dan menganalisis kaidah dan simbol
Ali majid memahami dan menganalisis kaidah dan simbolAli majid memahami dan menganalisis kaidah dan simbol
Ali majid memahami dan menganalisis kaidah dan simbolAli Must Can
 
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan AlgoritmaAlgoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan AlgoritmaAri Septiawan
 
Algoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchartAlgoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchartfikrul islamy
 
Algoritma dan pemrograman 1
Algoritma dan pemrograman 1Algoritma dan pemrograman 1
Algoritma dan pemrograman 1Advent013
 
Makalah Diagram Alur ( FlowChart )
Makalah Diagram Alur ( FlowChart )Makalah Diagram Alur ( FlowChart )
Makalah Diagram Alur ( FlowChart )Muhammad Iqbal
 
Kondisional If then Algoritma
Kondisional If then AlgoritmaKondisional If then Algoritma
Kondisional If then Algoritmacasnadi
 
Flowchart (diagram alur)
Flowchart (diagram alur)Flowchart (diagram alur)
Flowchart (diagram alur)Den Askhari
 

La actualidad más candente (20)

Algoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchartAlgoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchart
 
dasar-pemrograman-algoritma-flowchart
 dasar-pemrograman-algoritma-flowchart dasar-pemrograman-algoritma-flowchart
dasar-pemrograman-algoritma-flowchart
 
Kaidah yang digunakan flowchart atau struktogram
Kaidah yang digunakan flowchart atau struktogramKaidah yang digunakan flowchart atau struktogram
Kaidah yang digunakan flowchart atau struktogram
 
Pert 9-pemodelan-ekonometrika
Pert 9-pemodelan-ekonometrikaPert 9-pemodelan-ekonometrika
Pert 9-pemodelan-ekonometrika
 
Algoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchartAlgoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchart
 
Perancangan digital
Perancangan digitalPerancangan digital
Perancangan digital
 
Lampiran materi simkomdig 3.1 4.1
Lampiran materi simkomdig 3.1   4.1Lampiran materi simkomdig 3.1   4.1
Lampiran materi simkomdig 3.1 4.1
 
Perbedaan sistem linier dan non linier tugas ppt erna
Perbedaan sistem linier dan non linier tugas ppt ernaPerbedaan sistem linier dan non linier tugas ppt erna
Perbedaan sistem linier dan non linier tugas ppt erna
 
Materi simkomdig-pengertian-dasar-logika-dan-algoritma
Materi simkomdig-pengertian-dasar-logika-dan-algoritmaMateri simkomdig-pengertian-dasar-logika-dan-algoritma
Materi simkomdig-pengertian-dasar-logika-dan-algoritma
 
Tugas Logika
Tugas LogikaTugas Logika
Tugas Logika
 
Algoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchartAlgoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchart
 
Pertemuan 5 - Struktur Kondisi IF (lanjutan)
Pertemuan 5 - Struktur Kondisi IF (lanjutan)Pertemuan 5 - Struktur Kondisi IF (lanjutan)
Pertemuan 5 - Struktur Kondisi IF (lanjutan)
 
Ali majid memahami dan menganalisis kaidah dan simbol
Ali majid memahami dan menganalisis kaidah dan simbolAli majid memahami dan menganalisis kaidah dan simbol
Ali majid memahami dan menganalisis kaidah dan simbol
 
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan AlgoritmaAlgoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
Algoritma Pemrograman (Flowchart) - Logika dan Algoritma
 
Algoritma powerpoint
Algoritma powerpointAlgoritma powerpoint
Algoritma powerpoint
 
Algoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchartAlgoritma dan flowchart
Algoritma dan flowchart
 
Algoritma dan pemrograman 1
Algoritma dan pemrograman 1Algoritma dan pemrograman 1
Algoritma dan pemrograman 1
 
Makalah Diagram Alur ( FlowChart )
Makalah Diagram Alur ( FlowChart )Makalah Diagram Alur ( FlowChart )
Makalah Diagram Alur ( FlowChart )
 
Kondisional If then Algoritma
Kondisional If then AlgoritmaKondisional If then Algoritma
Kondisional If then Algoritma
 
Flowchart (diagram alur)
Flowchart (diagram alur)Flowchart (diagram alur)
Flowchart (diagram alur)
 

Similar a OPTIMALKAN_ALGORITMA

DASAR - DASAR ALGORITMA
DASAR - DASAR ALGORITMADASAR - DASAR ALGORITMA
DASAR - DASAR ALGORITMAWalid_1234
 
Pengertian dan Pengenalan Flowchart.pptx
Pengertian dan Pengenalan Flowchart.pptxPengertian dan Pengenalan Flowchart.pptx
Pengertian dan Pengenalan Flowchart.pptxchairilandri2
 
Struktur dan notasi algoritma dengan flowchart
Struktur dan notasi algoritma dengan flowchartStruktur dan notasi algoritma dengan flowchart
Struktur dan notasi algoritma dengan flowchartIAIN PEKALONGAN
 
Pertemuan 4 - Struktur Kondisi IF
Pertemuan 4 - Struktur Kondisi IFPertemuan 4 - Struktur Kondisi IF
Pertemuan 4 - Struktur Kondisi IFAchmad Solichin
 
dokumen.tips_materi-ii-pengertian-algoritma-dan-flowchart-563fd02001d95.ppt
dokumen.tips_materi-ii-pengertian-algoritma-dan-flowchart-563fd02001d95.pptdokumen.tips_materi-ii-pengertian-algoritma-dan-flowchart-563fd02001d95.ppt
dokumen.tips_materi-ii-pengertian-algoritma-dan-flowchart-563fd02001d95.pptRohibBurhani
 
Pertemuan 1 - Pengantar Algoritma
Pertemuan 1 - Pengantar AlgoritmaPertemuan 1 - Pengantar Algoritma
Pertemuan 1 - Pengantar AlgoritmaAchmad Solichin
 
Notasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptx
Notasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptxNotasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptx
Notasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptxwindaamriani
 
definisi dan-pengenalan-simbol-simbol-flowchart.ppt
definisi dan-pengenalan-simbol-simbol-flowchart.pptdefinisi dan-pengenalan-simbol-simbol-flowchart.ppt
definisi dan-pengenalan-simbol-simbol-flowchart.pptSuryoHadikusumo2
 
Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1Niken Halimy
 
Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1Niken Halimy
 

Similar a OPTIMALKAN_ALGORITMA (20)

Flowchart.pptx
Flowchart.pptxFlowchart.pptx
Flowchart.pptx
 
Algoritma Pemrograman
Algoritma Pemrograman Algoritma Pemrograman
Algoritma Pemrograman
 
207 p04
207 p04207 p04
207 p04
 
Materi ap#1
Materi ap#1Materi ap#1
Materi ap#1
 
DASAR - DASAR ALGORITMA
DASAR - DASAR ALGORITMADASAR - DASAR ALGORITMA
DASAR - DASAR ALGORITMA
 
Pengertian dan Pengenalan Flowchart.pptx
Pengertian dan Pengenalan Flowchart.pptxPengertian dan Pengenalan Flowchart.pptx
Pengertian dan Pengenalan Flowchart.pptx
 
Percabangan.pptx
Percabangan.pptxPercabangan.pptx
Percabangan.pptx
 
Pertemuan 3
Pertemuan    3Pertemuan    3
Pertemuan 3
 
Struktur dan notasi algoritma dengan flowchart
Struktur dan notasi algoritma dengan flowchartStruktur dan notasi algoritma dengan flowchart
Struktur dan notasi algoritma dengan flowchart
 
Pertemuan 4 - Struktur Kondisi IF
Pertemuan 4 - Struktur Kondisi IFPertemuan 4 - Struktur Kondisi IF
Pertemuan 4 - Struktur Kondisi IF
 
dokumen.tips_materi-ii-pengertian-algoritma-dan-flowchart-563fd02001d95.ppt
dokumen.tips_materi-ii-pengertian-algoritma-dan-flowchart-563fd02001d95.pptdokumen.tips_materi-ii-pengertian-algoritma-dan-flowchart-563fd02001d95.ppt
dokumen.tips_materi-ii-pengertian-algoritma-dan-flowchart-563fd02001d95.ppt
 
Pertemuan 1 - Pengantar Algoritma
Pertemuan 1 - Pengantar AlgoritmaPertemuan 1 - Pengantar Algoritma
Pertemuan 1 - Pengantar Algoritma
 
Notasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptx
Notasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptxNotasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptx
Notasi Algoritma pada bahsa pemograman .pptx
 
definisi dan-pengenalan-simbol-simbol-flowchart.ppt
definisi dan-pengenalan-simbol-simbol-flowchart.pptdefinisi dan-pengenalan-simbol-simbol-flowchart.ppt
definisi dan-pengenalan-simbol-simbol-flowchart.ppt
 
Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1
 
Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1Algoritma pemrograman#1
Algoritma pemrograman#1
 
P1 algoritma dan flowchart
P1 algoritma dan flowchartP1 algoritma dan flowchart
P1 algoritma dan flowchart
 
P1 algoritma dan flowchart 2
P1 algoritma dan flowchart 2P1 algoritma dan flowchart 2
P1 algoritma dan flowchart 2
 
P1 algoritma dan flowchart 2
P1 algoritma dan flowchart 2P1 algoritma dan flowchart 2
P1 algoritma dan flowchart 2
 
modul algoritma Bab 1
modul algoritma Bab 1modul algoritma Bab 1
modul algoritma Bab 1
 

OPTIMALKAN_ALGORITMA

  • 1. 1 TEST PENDAHULUAN 1. Jelaskan apa yang anda ketahui tentang pseudecode dan flowchart 2. Buat flowchart dan implementasikan ke dalam bahasa pemrograman C dari kasus dibawah ini; Hitung nilai Total, dimana nilai Total didapat dari perhitungan total = nil_1 + nil_2. Perhitungan tersebut diproses jika nil_1 > 10 3. Diketahui 4 variabel peubah nil_1,nil_2,nil_3 dan nil_4. Agar isi nil_2 ditaruh di nil_1, isi nil_4 ditaruh di nil_2 dan isi nil_2 ditaruh di nil_4, ubahlah kedalam bentuk algoritma dan isi nil_2 sama dengan berapa ?
  • 2. 2 PERTEMUAN IPERTEMUAN I PENGERTIAN DASAR LOGIKA DAN ALGORITMA
  • 3. 3 PENGERTIAN DASAR LOGIKA DAN ALGORITMA Diperkenalkan Oleh Ahli Matematika : Abu Ja’far Muhammad Ibnu Musa Al Khawarizmi. Definisi Algoritma 1. Langkah- langkah yg dilakukan agar solusi masalah dapat diperoleh. 2. Suatu prosedur yg merupakan urutan langkah-langkah yg berintegrasi. 3. Suatu metode khusus yg digunakan untuk menyelesaikan suatu masalah yg nyata.(Webster Dictionary) 4. Urutan langkah atau kegiatan untuk memecahkan masalah
  • 5. 5 Kriteria Pemilihan Algoritma. • Ada Output, • Efektifitas dan Efesiensi, • Jumlah Langkahnya Berhingga, • Berakhir,  ( SEMI ALGORITMA ) • Terstruktur, Suatu Algoritma yg terbaik (The Best) : “ Suatu algoritma harus menghasilkan output yg tepat guna (efektif) dlm waktu yg relatif singkat & penggunaan memori yg relatif sedikit (efesien) dgn langkah yg berhingga & prosedurnya berakhir baik dlm keadaan dip’oleh suatu solusi ataupun tdk ada solusinya. “
  • 6. 6 • Proses  Sebuah algoritma merupakan deskripsi pelaksanaan suatu proses • Instruksi  Algoritma disusun oleh sederetan langkah instruksi yang logis • Aksi  Tiap langkah instruksi tersebut mengerjakan suatu tindakan (aksi) Dasar– dasarAlgoritma
  • 7. 7 Konsep ALGORITMA 1. ALGORITMA VARIABEL PE-UBAH Adalah Variabel yang nilainya BUKAN konstanta (selalu berubah – sesuai dengan kondisi Variabel terKINI) Sintaks : P = Q Algoritma : P  Q Arti : Bahwa Nilai P diberi harga Nilai Q Nilai P akan SAMA DENGAN nilai Q, & Nilai Q TETAP 2. ALGORITMA PERTUKARAN Berfungsi mempertukarkan masing-masing isi Variabel sedemikian sehingga Nilai dari tiap Variabel akan berubah/bertukar
  • 8. 8 Algoritma terdiri dua macam 1. Flowchart  gambar atau bagan yang memperlihatkan urutan dan hubungan antar proses beserta instruksinya. 2 Macam flowchart  System flowchart Bagan yang memperlihatkan urutan prosedur dan proses dari beberapa file didalam media tertentu  Program flowchart Bagan yang memperlihatkan urutan dan hubungan proses dala suatu program 2. Pseudocode  Urutan langkah atau kegiatan untuk memecahkan masalah
  • 10. 10 SIMBOL – SIMBOL FLOWCHART  Terminal / Interrupt (mulai / berhenti) Simbol ini dipergunakan untuk menunjukkan awal kegiatan atau akhir kegiatan atau berhentinya suatu program  Input / Output ( data / hasil) Untuk mewakili data input dan menuliskan outputnya
  • 11. 11  Persiapan / pemberian harga awal  Tampilan (dilayar atau monitor)
  • 12. 12  Prosess (Pengolahan) Suatu simbol yang melambangkan diprosesnya suatu data  Decision (keputusan) Menunjukkan suatu perbandingan yang harus dibuat, bila hasilnya ‘ Ya’ maka arah alir akan ke suatu tempat, bila ‘Tidak’ akan menuju tempat lain
  • 13. 13  Connector (Penghubung) Bila suatu flowchart sangat panjang dan diputus di tengah sebelum selesai, jika disambung dalam halaman yang sama lagi, maka digunakan simbol ini Bila disambung pada halaman yang lain digunakan simbol ini
  • 14. 14  Flow Lines (Garis alir) Simbol-simbol dari flowchart dihubungkan dengan garis- garis ini. Garis ini yang menunjukan arah selanjutnya yang akan dituju.  Mencetak hasil  Proses prosedur
  • 15. 15 1. Stuktur squence Contoh : 2. Struktur Branching 3. Struktur Pengulangan Contoh : Flowchart terdiri dari tiga struktur :
  • 16. 16 Memberi harga kepada suatu variabel (Cara II) Dgn menggunakan kotak masukan/baca/input/read, STRUKTUR SQUENCE / STRUKTUR SEDERHANA Diagram yang alurnya mengalir secara berurutan dari atas ke bawah atau dengan kata lain tidak adanya percabangan atau pengulangan . Keterangan : 1. Masukan Nilai Variable bil mis : 4 2. Proses bil dengan bil / 2 3. Cetak hasil proses diatas bil = bil / 2 yg menghasilkan 2 Bil = bil / 2 Cetak bil Input bil start end
  • 17. 17 STRUKTUR BRANCHING 1. Struktur : IF Kondisi  syarat, keadaan atau status yang mempengaruhi tindakan atau proses sselanjutnya. Aksi  tindakan atau proses yang dilakukan untuk menyelesaikan masalah sesuai dengan kondisi yang ada K S1 True False Cabang Then Cabang Else ( Jalur Hampa )
  • 18. 18 Nil > 75 y Cetak lulus t end 2. Struktur : IF - THEN – ELSE K S2S1 True False Cabang Then Cabang Else
  • 19. 19 Diagram yg alurnya ada/banyak terjadi alih kontrol berupa percabangan & terjadi apabila kita dihadapkan pada suatu kondisi dengan dua pilihan BENAR/ SALAH Nil > 75 y Cetak lulus t Cetak tdk lulus
  • 20. 20 HUBUNGAN ANTAR KONDISI  Hubungan -Dan- Hubungan antar kondisi yang mensyaratkan kedua kondisi harus terpenuhi. T > 20 Dan S > 50 X = S + T X = S - T Ya Tidak T > 20 Ya S > 50 Ya X = S + T Tidak X = S - T
  • 21. 21  Hubungan – Atau- Hubungan antar kondisi yang mensyaratkan hanya salahsatu kondisi yang terpenuhi. T > 20 Atau S > 50 X = S + T X = S - T Ya Tidak T > 20 Ya S > 50 X = S + T Tidak X = S - T Tidak Ya
  • 22. 22 3. Struktur : Branch/Cabang atau Keputusan Bersusun Nil < 75 y Cetak cadangan t Cetak tdk lulus Nil >= 75 y Cetak lulus t
  • 23. 23 4. Struktur CASE Untuk masalah dengan dua kasus atau lebih , struktur CASE dapat menyederhanakan penulisan IF-THEN-ELSE yang bertingkat – tingkat . . Struktur Branching (CASE)
  • 24. 24 STRUKTUR LOOPING (PENGULANGAN) start Untuk i = 1 sampai 3 Cetak A i selanjutnya end start i = 1 i ≤ 3 i = i + 1 end T Y A = A + i Cetak A start i = 1 CetakA i = i + 1 i > 3 end YT A = A + i A = A + i
  • 25. 25 P E R U L A N G A N B E R G A N D A Sering terjadi bahwa di dalam suatu pemutaran, terjadi lagi pemutaran atau disebut dengan perulangan berganda start Untuk N = 1 Sampai 4 Untuk K = 1 Sampai N Cetak N,K K selanjutnya N selanjutnya end Pemutaran Dalam Pemutaran Luar