SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 24
Oleh : Rafika Ratu Ernanda Pohan
 Mudah terbakar dengan api Bunsen,
permukaan metal panas, atau
loncatan bunga api.
 Contoh : natrium, alcohol, fosforus,
minyak tanah, bensin.
 Tindakan : sebaiknya dijauhkan dari
api, dan gunakan lap basah.
 Mudah terbakar di bawah kondisi
atmosferik biasa atau mempunyai titik
nyala rendah (di bawah 21°C) dan mudah
terbakar di bawah pengaruh kelembapan.
 Contoh : Aseton dan Logam natrium.
 Tindakan : Hindari dari sumber api, api
terbuka dan loncatan api, serta hindari
pengaruh pada kelembaban tertentu.
 Bahan yang amat sangat mudah terbakar.
Berupa gas dan udara yang membentuk
suatu campuran yang bersifat mudah
meledak di bawah kondisi normal.
 Contoh : Dietil eter (cairan) dan Propane
(gas).
 Tindakan : Jauhkan dari campuran udara
dan sumber api.
 Bahan padat yang mudah menyala bila kontak
dengan sumber penyalaan dari luar seperti
percikan api atau api.
 Contoh : sulpur, pospor, picric acid,
magnesium, alumunium powder, calcium
resinate, celluloid, dinitrophenol, hexamine.
 Tindakan : Hindari panas atau bahan mudah
terbakar dan reduktor, serta hindari kontak
dengan air apabila bereaksi dengan air dan
menimbulkan panas serta api.
 Cairan yang mudah terbakar.
 Contoh : Petrol, Acetone, Benzene.
 Tindakan : Hindari kontak dengan benda
yang berpotensi mengeluarkan panas atau
api.
 Simbol pengaman yang digunakan pada
tempat penyimpanan material gas yang
mudah terbakar.
 Contoh : Acetelyne, LPG, Hydrogen.
 Tindakan : Jauhkan dari panas atau
percikan api.
 Bahan dan formulasi dengan notasi
corrosive adalah merusak jaringan hidup
 Contohnya : klor, belerang dioksida,
alkohol, natrium, fosforus.
 Tindakan : Hindari terhirup pernapasan,
kontak dengan kulit dan mata dan
Gunakan secara hati-hati.
 Dapat menyebabka kerusakan akut atau
kronis bahkan kematian pada konsentrasi
sangat tinggi jika masuk ke tubuh melalui
mulut atau kontak dengan kulit.
 Contoh : arsen triklorida, karbon
tetraklorida dan merkuri klorida.
 Tindakan : hindari kontak atau masuk
dalam tubuh segera berobat ke dokter bila
kemungkinan keracunan.
 Simbol yang digunakan pada transportasi
dan penyimpanan material gas yang
beracun.
 Contoh : Chlorine, Methil bromide, Nitric
oxide.
 Tindakan : Jauhkan dari pernapasan kita.
 Bahan-bahan yang berbahaya bagi tubuh.
 Contoh : Acrylamide, Amonium ,Etilen
glikol, Diklorometan, fluorosilicate,
Chloroanisidines.
 Tindakan : Jangan dihirup, jangan ditelan
dan hindari kontak langsung dengan kulit.
 Bahan kimia bersifat pengoksidasi, dapat
menyebabkan kebakaran dengan
menghasilkan panas saat kontak dengan
bahan organik, bahan pereduksi.
 Contoh : KmnO4, K2Cr2O7 dan Hidrogen
peroksida.
 Tindakan : sebaiknya dihindarkan dari
bahan-bahan yang mudah terbakar,
reduktor dan panas yang tinggi.
 Bahan kimia yang bersifat dapat meledak
dengan adanya panas, percikan bunga api,
guncangan atau gesekan.
 Contoh : hidrogen, oksigen dan kalium.
 Tindakan : sebaiknya disimpan didalam
minyak paraffin, jangan disimpan ditempat
lembab, dan hindari benturan/api.
 Bahan kimia yang bersifat berbahaya bagi
satu atau beberapa komponen dalam
lingkungan kehidupan.
 Contoh : tribitil timah klorida,pentana dan
petroleum bensin.
 Tindakan : sebaiknya diolah sebelum
dibuang.
 Bahan yang dapat menyebabkan iritasi,
gatal-gatal dan dapat menyebabkan luka
bakar pada kulit.
 Contoh : NaOH, C6H5OH, Cl2
 Tindakan : Hindari kontak langsung dengan
kulit
 Bahan yang bersifat beracun, dapat
menyebabkan sakit serius bahkan kematian
bila tertelan atau terhirup.
 Contoh : Metanol, Benzena.
 Tindakan : Jangan ditelan dan jangan
dihirup, hindari kontak langsung dengan
kulit.
 Bahan yang bersifat sangat beracun dan
lebih sangat berbahaya bagi kesehatan
yang juga dapat menyebabkan sakit kronis
bahkan kematian.
 Contoh : Kalium sianida, Hydrogen sulfida,
Nitrobenzene dan Atripin.
 Tindakan : Hindari kontak langsung dengan
tubuh dan sistem pernapasan.
 Material yang dapat secara spontan mudah
terbakar.
 Contoh : Carbon, Charcoal-non-activated,
Carbon black.
 Tindakan : Simpan di tempat yang jauh dari
sumber panas atau sumber api.
 Material yang bereaksi cukup keras dengan
air.
 Contoh : Calcium carbide, Potassium
phosphide, Maneb.
 Tindakan : Jauhkan dari air dan simpan di
tempat yang kering/tidak lembab.
 Merupakan simbol keamanan bahan kimia
yang digunakan dalam transportasi dan
penyimpanan peroksida organik.
 Contoh : Benzol peroxide, Methyl ethyl
ketone peroxide, Dicetyl perdicarbonate.
 Bahan-bahan yang dapat merusak sistem
inhalasi atau pernapasan.
 Contoh : H2SO4
 Tindakan : Jangan dihirup
 Bahan yang mengandung organism
penyebab penyakit.
 Contoh : Tisue dari pasien, tempat
pengembangbiakan virus, bakteri,
tumbuhan atau hewan.
 Tindakan : buang ke tanur pengabuan
 Bahan yang mengandung material atau
kombinasi dari material lain yang dapat
memancarkan radiasi secara spontan.
 Contoh : Uranium, 90Co, Tritium.
 Polutan laut
 Tindakan : Tidak membuang limbah ke
saluran air atau sungai yang mengalir ke
laut.

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Simbol-Simbol Laboratorium
Simbol-Simbol LaboratoriumSimbol-Simbol Laboratorium
Simbol-Simbol Laboratoriumnadsca
 
ALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAU
ALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAUALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAU
ALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAUAlfiyahDarojat1
 
Sifat koligatif larutan
Sifat koligatif larutanSifat koligatif larutan
Sifat koligatif larutanHarryFairuz
 
Contoh pembacaan spektrum infra merah
Contoh pembacaan spektrum infra merahContoh pembacaan spektrum infra merah
Contoh pembacaan spektrum infra merahIlham Saputra
 
Alkana, alkena dan alkuna
Alkana, alkena dan alkunaAlkana, alkena dan alkuna
Alkana, alkena dan alkunaSiti Rahmah
 
ITP UNS SEMESTER 2 Reaksi alkohol + eter
ITP UNS SEMESTER 2 Reaksi alkohol + eterITP UNS SEMESTER 2 Reaksi alkohol + eter
ITP UNS SEMESTER 2 Reaksi alkohol + eterFransiska Puteri
 
laporan kimia organik - Sintesis dibenzalaseton
laporan kimia organik - Sintesis dibenzalasetonlaporan kimia organik - Sintesis dibenzalaseton
laporan kimia organik - Sintesis dibenzalasetonqlp
 
Turunan asam-karboksilat-ppt
Turunan asam-karboksilat-pptTurunan asam-karboksilat-ppt
Turunan asam-karboksilat-ppttharathamrin
 
Alkana alkena-alkuna
Alkana alkena-alkunaAlkana alkena-alkuna
Alkana alkena-alkunaEdi Haryanta
 
Simbol simbol bahaya pada bahan kimia
Simbol simbol bahaya pada bahan kimiaSimbol simbol bahaya pada bahan kimia
Simbol simbol bahaya pada bahan kimiaAditya Heru
 
Kimia pertemuan 1.perubahan materi
Kimia pertemuan 1.perubahan materiKimia pertemuan 1.perubahan materi
Kimia pertemuan 1.perubahan materiAziz_Kurniawan
 
presentasi penyalahgunaan narkoba
 presentasi penyalahgunaan narkoba presentasi penyalahgunaan narkoba
presentasi penyalahgunaan narkobaRinaldi Asertua
 
Laporan praktikum - pengenalan gugus fungsi (lanjutan)
Laporan praktikum - pengenalan gugus fungsi (lanjutan)Laporan praktikum - pengenalan gugus fungsi (lanjutan)
Laporan praktikum - pengenalan gugus fungsi (lanjutan)Firda Shabrina
 
B3 klasifikasi & penyimpanannya
B3 klasifikasi & penyimpanannyaB3 klasifikasi & penyimpanannya
B3 klasifikasi & penyimpanannyasujatno angga
 

La actualidad más candente (20)

Ir dan ftir
Ir dan ftirIr dan ftir
Ir dan ftir
 
Simbol-Simbol Laboratorium
Simbol-Simbol LaboratoriumSimbol-Simbol Laboratorium
Simbol-Simbol Laboratorium
 
Kimia Organik semester 7
Kimia Organik semester 7Kimia Organik semester 7
Kimia Organik semester 7
 
ALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAU
ALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAUALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAU
ALFIYAH DAROJAT - BAHAN AJAR KIMIA HIJAU
 
Sifat koligatif larutan
Sifat koligatif larutanSifat koligatif larutan
Sifat koligatif larutan
 
Contoh pembacaan spektrum infra merah
Contoh pembacaan spektrum infra merahContoh pembacaan spektrum infra merah
Contoh pembacaan spektrum infra merah
 
bahan-bahan kimia
bahan-bahan kimiabahan-bahan kimia
bahan-bahan kimia
 
Logam nikel
Logam nikelLogam nikel
Logam nikel
 
Alkana, alkena dan alkuna
Alkana, alkena dan alkunaAlkana, alkena dan alkuna
Alkana, alkena dan alkuna
 
ITP UNS SEMESTER 2 Reaksi alkohol + eter
ITP UNS SEMESTER 2 Reaksi alkohol + eterITP UNS SEMESTER 2 Reaksi alkohol + eter
ITP UNS SEMESTER 2 Reaksi alkohol + eter
 
laporan kimia organik - Sintesis dibenzalaseton
laporan kimia organik - Sintesis dibenzalasetonlaporan kimia organik - Sintesis dibenzalaseton
laporan kimia organik - Sintesis dibenzalaseton
 
Training apar
Training aparTraining apar
Training apar
 
HALOGEN
HALOGENHALOGEN
HALOGEN
 
Turunan asam-karboksilat-ppt
Turunan asam-karboksilat-pptTurunan asam-karboksilat-ppt
Turunan asam-karboksilat-ppt
 
Alkana alkena-alkuna
Alkana alkena-alkunaAlkana alkena-alkuna
Alkana alkena-alkuna
 
Simbol simbol bahaya pada bahan kimia
Simbol simbol bahaya pada bahan kimiaSimbol simbol bahaya pada bahan kimia
Simbol simbol bahaya pada bahan kimia
 
Kimia pertemuan 1.perubahan materi
Kimia pertemuan 1.perubahan materiKimia pertemuan 1.perubahan materi
Kimia pertemuan 1.perubahan materi
 
presentasi penyalahgunaan narkoba
 presentasi penyalahgunaan narkoba presentasi penyalahgunaan narkoba
presentasi penyalahgunaan narkoba
 
Laporan praktikum - pengenalan gugus fungsi (lanjutan)
Laporan praktikum - pengenalan gugus fungsi (lanjutan)Laporan praktikum - pengenalan gugus fungsi (lanjutan)
Laporan praktikum - pengenalan gugus fungsi (lanjutan)
 
B3 klasifikasi & penyimpanannya
B3 klasifikasi & penyimpanannyaB3 klasifikasi & penyimpanannya
B3 klasifikasi & penyimpanannya
 

Destacado

Simbol keselamatan kimia
Simbol keselamatan kimiaSimbol keselamatan kimia
Simbol keselamatan kimiaRSU ELSYIFA
 
Pengolahan Bahan - 12.4 - kel.beta 2 (SMAKBO)
Pengolahan Bahan - 12.4 - kel.beta 2 (SMAKBO)Pengolahan Bahan - 12.4 - kel.beta 2 (SMAKBO)
Pengolahan Bahan - 12.4 - kel.beta 2 (SMAKBO)Carolina Silaen
 
Radioaktif dan-radioisotop
Radioaktif dan-radioisotopRadioaktif dan-radioisotop
Radioaktif dan-radioisotopTri Wijayanto
 
Buku Jaringan Hewan
Buku Jaringan HewanBuku Jaringan Hewan
Buku Jaringan Hewanghina_rahma
 
Pengolahan limbah gas dan b3
Pengolahan limbah gas dan b3Pengolahan limbah gas dan b3
Pengolahan limbah gas dan b3Nur Chawhytz
 
presentasi p3k dan simbol simbol bahan kimia
presentasi p3k dan simbol simbol  bahan kimiapresentasi p3k dan simbol simbol  bahan kimia
presentasi p3k dan simbol simbol bahan kimiaradian ririn
 
NGI-Chemical Handling
NGI-Chemical HandlingNGI-Chemical Handling
NGI-Chemical Handlinglifecombo
 
Best practices in chemical management webinar
Best practices in chemical management webinarBest practices in chemical management webinar
Best practices in chemical management webinarSiteHawk
 
Safe use and storage of chemical and reagents
Safe use and storage of chemical and reagentsSafe use and storage of chemical and reagents
Safe use and storage of chemical and reagentsKabita Adhikari
 
Ground Operations:Taxiing
Ground Operations:TaxiingGround Operations:Taxiing
Ground Operations:Taxiinggehlm
 
Communication Skills
Communication SkillsCommunication Skills
Communication SkillsHerry Prakoso
 
Hazard Study 1: Chemical Hazards and Interactions Charts
Hazard Study 1: Chemical Hazards and Interactions ChartsHazard Study 1: Chemical Hazards and Interactions Charts
Hazard Study 1: Chemical Hazards and Interactions ChartsGerard B. Hawkins
 
CHEMICALS HAZARDS AND TOXICITY
CHEMICALS HAZARDS AND TOXICITYCHEMICALS HAZARDS AND TOXICITY
CHEMICALS HAZARDS AND TOXICITYSaif Uddin
 

Destacado (20)

Simbol keselamatan kimia
Simbol keselamatan kimiaSimbol keselamatan kimia
Simbol keselamatan kimia
 
Simbol bahan kimia
Simbol bahan kimiaSimbol bahan kimia
Simbol bahan kimia
 
Pengolahan Bahan - 12.4 - kel.beta 2 (SMAKBO)
Pengolahan Bahan - 12.4 - kel.beta 2 (SMAKBO)Pengolahan Bahan - 12.4 - kel.beta 2 (SMAKBO)
Pengolahan Bahan - 12.4 - kel.beta 2 (SMAKBO)
 
Radioaktif dan-radioisotop
Radioaktif dan-radioisotopRadioaktif dan-radioisotop
Radioaktif dan-radioisotop
 
Buku Jaringan Hewan
Buku Jaringan HewanBuku Jaringan Hewan
Buku Jaringan Hewan
 
LIMBAH
LIMBAHLIMBAH
LIMBAH
 
Pengolahan limbah gas dan b3
Pengolahan limbah gas dan b3Pengolahan limbah gas dan b3
Pengolahan limbah gas dan b3
 
Bahan oksidator
Bahan oksidatorBahan oksidator
Bahan oksidator
 
Workplace Chemical Exposures in the U.S.
Workplace Chemical Exposures in the U.S. Workplace Chemical Exposures in the U.S.
Workplace Chemical Exposures in the U.S.
 
presentasi p3k dan simbol simbol bahan kimia
presentasi p3k dan simbol simbol  bahan kimiapresentasi p3k dan simbol simbol  bahan kimia
presentasi p3k dan simbol simbol bahan kimia
 
Ppt jenis limbah
Ppt jenis limbahPpt jenis limbah
Ppt jenis limbah
 
NGI-Chemical Handling
NGI-Chemical HandlingNGI-Chemical Handling
NGI-Chemical Handling
 
Chemical hazard
Chemical hazardChemical hazard
Chemical hazard
 
Best practices in chemical management webinar
Best practices in chemical management webinarBest practices in chemical management webinar
Best practices in chemical management webinar
 
Safe use and storage of chemical and reagents
Safe use and storage of chemical and reagentsSafe use and storage of chemical and reagents
Safe use and storage of chemical and reagents
 
Ground Operations:Taxiing
Ground Operations:TaxiingGround Operations:Taxiing
Ground Operations:Taxiing
 
Chemical Safety UNIT - 5
Chemical Safety UNIT - 5Chemical Safety UNIT - 5
Chemical Safety UNIT - 5
 
Communication Skills
Communication SkillsCommunication Skills
Communication Skills
 
Hazard Study 1: Chemical Hazards and Interactions Charts
Hazard Study 1: Chemical Hazards and Interactions ChartsHazard Study 1: Chemical Hazards and Interactions Charts
Hazard Study 1: Chemical Hazards and Interactions Charts
 
CHEMICALS HAZARDS AND TOXICITY
CHEMICALS HAZARDS AND TOXICITYCHEMICALS HAZARDS AND TOXICITY
CHEMICALS HAZARDS AND TOXICITY
 

Similar a Tanda Bahan Kimia Berbahaya

X mipa 3 presentasi p3 k dan simbol simbol bahan kimia
X mipa 3 presentasi p3 k dan simbol simbol  bahan kimiaX mipa 3 presentasi p3 k dan simbol simbol  bahan kimia
X mipa 3 presentasi p3 k dan simbol simbol bahan kimiaradian ririn
 
Kimia bahan makanan
Kimia bahan makananKimia bahan makanan
Kimia bahan makananmief04
 
Kalium permanganat msds
Kalium permanganat msdsKalium permanganat msds
Kalium permanganat msdsAprili Ani
 
Alat alat keselamatan kerja dan simbol-simbol laboratorium
Alat alat keselamatan kerja dan simbol-simbol laboratoriumAlat alat keselamatan kerja dan simbol-simbol laboratorium
Alat alat keselamatan kerja dan simbol-simbol laboratoriumEkoNurcahyaningrum1
 
Simbol Tanda Bahaya
Simbol Tanda BahayaSimbol Tanda Bahaya
Simbol Tanda Bahayaifauzi
 
Jusfikar_ DBM 02 (Arti simbol bahaya).pdf
Jusfikar_ DBM 02 (Arti simbol bahaya).pdfJusfikar_ DBM 02 (Arti simbol bahaya).pdf
Jusfikar_ DBM 02 (Arti simbol bahaya).pdfFiqarJusfikar
 
7 2. mikroskop dan keselamatan kerja di lab
7 2. mikroskop dan keselamatan kerja di lab7 2. mikroskop dan keselamatan kerja di lab
7 2. mikroskop dan keselamatan kerja di labAlfie Kesturi
 
Simbol bahan kimia berbahaya
Simbol bahan kimia berbahayaSimbol bahan kimia berbahaya
Simbol bahan kimia berbahayaWWTF_Production
 
Keselamatan Kerja di Laboratorium
Keselamatan Kerja di LaboratoriumKeselamatan Kerja di Laboratorium
Keselamatan Kerja di LaboratoriumSuprapta Winarka
 
Alat alat kimia beserta kegunannya
Alat alat kimia beserta kegunannyaAlat alat kimia beserta kegunannya
Alat alat kimia beserta kegunannyaZuhriana Hasanah
 
12.penanganan dan penyimpanan bahan-bahan kimia.ppt
12.penanganan dan penyimpanan bahan-bahan kimia.ppt12.penanganan dan penyimpanan bahan-bahan kimia.ppt
12.penanganan dan penyimpanan bahan-bahan kimia.pptWanhardiana
 
Keselamatan Kerja, APAR, Golongan Obat.pptx
Keselamatan Kerja, APAR, Golongan Obat.pptxKeselamatan Kerja, APAR, Golongan Obat.pptx
Keselamatan Kerja, APAR, Golongan Obat.pptxTitaniaUtami
 
strategi menangani dan mengelola zat kimia di laboratorium
strategi menangani dan mengelola zat kimia di laboratoriumstrategi menangani dan mengelola zat kimia di laboratorium
strategi menangani dan mengelola zat kimia di laboratoriumQaiffa Greenpinkk
 

Similar a Tanda Bahan Kimia Berbahaya (20)

X mipa 3 presentasi p3 k dan simbol simbol bahan kimia
X mipa 3 presentasi p3 k dan simbol simbol  bahan kimiaX mipa 3 presentasi p3 k dan simbol simbol  bahan kimia
X mipa 3 presentasi p3 k dan simbol simbol bahan kimia
 
Kimia bahan makanan
Kimia bahan makananKimia bahan makanan
Kimia bahan makanan
 
Kalium permanganat msds
Kalium permanganat msdsKalium permanganat msds
Kalium permanganat msds
 
Alat alat keselamatan kerja dan simbol-simbol laboratorium
Alat alat keselamatan kerja dan simbol-simbol laboratoriumAlat alat keselamatan kerja dan simbol-simbol laboratorium
Alat alat keselamatan kerja dan simbol-simbol laboratorium
 
Simbol Tanda Bahaya
Simbol Tanda BahayaSimbol Tanda Bahaya
Simbol Tanda Bahaya
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
Jusfikar_ DBM 02 (Arti simbol bahaya).pdf
Jusfikar_ DBM 02 (Arti simbol bahaya).pdfJusfikar_ DBM 02 (Arti simbol bahaya).pdf
Jusfikar_ DBM 02 (Arti simbol bahaya).pdf
 
Msds ammonium sulfida
Msds ammonium sulfidaMsds ammonium sulfida
Msds ammonium sulfida
 
7 2. mikroskop dan keselamatan kerja di lab
7 2. mikroskop dan keselamatan kerja di lab7 2. mikroskop dan keselamatan kerja di lab
7 2. mikroskop dan keselamatan kerja di lab
 
Simbol bahan kimia berbahaya
Simbol bahan kimia berbahayaSimbol bahan kimia berbahaya
Simbol bahan kimia berbahaya
 
Keselamatan Kerja di Laboratorium
Keselamatan Kerja di LaboratoriumKeselamatan Kerja di Laboratorium
Keselamatan Kerja di Laboratorium
 
Alat alat kimia beserta kegunannya
Alat alat kimia beserta kegunannyaAlat alat kimia beserta kegunannya
Alat alat kimia beserta kegunannya
 
BKB.ppt
BKB.pptBKB.ppt
BKB.ppt
 
Bahan kimia korosif kulih4
Bahan kimia korosif kulih4Bahan kimia korosif kulih4
Bahan kimia korosif kulih4
 
12.penanganan dan penyimpanan bahan-bahan kimia.ppt
12.penanganan dan penyimpanan bahan-bahan kimia.ppt12.penanganan dan penyimpanan bahan-bahan kimia.ppt
12.penanganan dan penyimpanan bahan-bahan kimia.ppt
 
Msds aseton
Msds asetonMsds aseton
Msds aseton
 
HNO3
HNO3HNO3
HNO3
 
Bahan Iritan
Bahan IritanBahan Iritan
Bahan Iritan
 
Keselamatan Kerja, APAR, Golongan Obat.pptx
Keselamatan Kerja, APAR, Golongan Obat.pptxKeselamatan Kerja, APAR, Golongan Obat.pptx
Keselamatan Kerja, APAR, Golongan Obat.pptx
 
strategi menangani dan mengelola zat kimia di laboratorium
strategi menangani dan mengelola zat kimia di laboratoriumstrategi menangani dan mengelola zat kimia di laboratorium
strategi menangani dan mengelola zat kimia di laboratorium
 

Más de Rafika Ratu Ernanda Pohan (6)

Hati
HatiHati
Hati
 
Kerukunan Antara Umat Beragama
Kerukunan Antara Umat BeragamaKerukunan Antara Umat Beragama
Kerukunan Antara Umat Beragama
 
ACNE
ACNEACNE
ACNE
 
Lisosom
LisosomLisosom
Lisosom
 
Onchocerca volvulus
Onchocerca volvulusOnchocerca volvulus
Onchocerca volvulus
 
GAS BERACUN
GAS BERACUNGAS BERACUN
GAS BERACUN
 

Último

PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxriscacriswanda
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxfitriaoskar
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptnabilafarahdiba95
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaharnosuharno5
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...nuraji51
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024RahmadLalu1
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxrizalhabib4
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxsalmnor
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxwawan479953
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"baimmuhammad71
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxIvvatulAini
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024panyuwakezia
 

Último (20)

PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptxPANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
PANDUAN PENGEMBANGAN KSP SMA SUMBAR TAHUN 2024 (1).pptx
 
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.pptHAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA ppkn i.ppt
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
Panduan Memahami Data Rapor Pendidikan 2024
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024Latihan Soal untuk  US dan Tryout SMP 2024
Latihan Soal untuk US dan Tryout SMP 2024
 

Tanda Bahan Kimia Berbahaya

  • 1. Oleh : Rafika Ratu Ernanda Pohan
  • 2.  Mudah terbakar dengan api Bunsen, permukaan metal panas, atau loncatan bunga api.  Contoh : natrium, alcohol, fosforus, minyak tanah, bensin.  Tindakan : sebaiknya dijauhkan dari api, dan gunakan lap basah.
  • 3.  Mudah terbakar di bawah kondisi atmosferik biasa atau mempunyai titik nyala rendah (di bawah 21°C) dan mudah terbakar di bawah pengaruh kelembapan.  Contoh : Aseton dan Logam natrium.  Tindakan : Hindari dari sumber api, api terbuka dan loncatan api, serta hindari pengaruh pada kelembaban tertentu.
  • 4.  Bahan yang amat sangat mudah terbakar. Berupa gas dan udara yang membentuk suatu campuran yang bersifat mudah meledak di bawah kondisi normal.  Contoh : Dietil eter (cairan) dan Propane (gas).  Tindakan : Jauhkan dari campuran udara dan sumber api.
  • 5.  Bahan padat yang mudah menyala bila kontak dengan sumber penyalaan dari luar seperti percikan api atau api.  Contoh : sulpur, pospor, picric acid, magnesium, alumunium powder, calcium resinate, celluloid, dinitrophenol, hexamine.  Tindakan : Hindari panas atau bahan mudah terbakar dan reduktor, serta hindari kontak dengan air apabila bereaksi dengan air dan menimbulkan panas serta api.
  • 6.  Cairan yang mudah terbakar.  Contoh : Petrol, Acetone, Benzene.  Tindakan : Hindari kontak dengan benda yang berpotensi mengeluarkan panas atau api.
  • 7.  Simbol pengaman yang digunakan pada tempat penyimpanan material gas yang mudah terbakar.  Contoh : Acetelyne, LPG, Hydrogen.  Tindakan : Jauhkan dari panas atau percikan api.
  • 8.  Bahan dan formulasi dengan notasi corrosive adalah merusak jaringan hidup  Contohnya : klor, belerang dioksida, alkohol, natrium, fosforus.  Tindakan : Hindari terhirup pernapasan, kontak dengan kulit dan mata dan Gunakan secara hati-hati.
  • 9.  Dapat menyebabka kerusakan akut atau kronis bahkan kematian pada konsentrasi sangat tinggi jika masuk ke tubuh melalui mulut atau kontak dengan kulit.  Contoh : arsen triklorida, karbon tetraklorida dan merkuri klorida.  Tindakan : hindari kontak atau masuk dalam tubuh segera berobat ke dokter bila kemungkinan keracunan.
  • 10.  Simbol yang digunakan pada transportasi dan penyimpanan material gas yang beracun.  Contoh : Chlorine, Methil bromide, Nitric oxide.  Tindakan : Jauhkan dari pernapasan kita.
  • 11.  Bahan-bahan yang berbahaya bagi tubuh.  Contoh : Acrylamide, Amonium ,Etilen glikol, Diklorometan, fluorosilicate, Chloroanisidines.  Tindakan : Jangan dihirup, jangan ditelan dan hindari kontak langsung dengan kulit.
  • 12.  Bahan kimia bersifat pengoksidasi, dapat menyebabkan kebakaran dengan menghasilkan panas saat kontak dengan bahan organik, bahan pereduksi.  Contoh : KmnO4, K2Cr2O7 dan Hidrogen peroksida.  Tindakan : sebaiknya dihindarkan dari bahan-bahan yang mudah terbakar, reduktor dan panas yang tinggi.
  • 13.  Bahan kimia yang bersifat dapat meledak dengan adanya panas, percikan bunga api, guncangan atau gesekan.  Contoh : hidrogen, oksigen dan kalium.  Tindakan : sebaiknya disimpan didalam minyak paraffin, jangan disimpan ditempat lembab, dan hindari benturan/api.
  • 14.  Bahan kimia yang bersifat berbahaya bagi satu atau beberapa komponen dalam lingkungan kehidupan.  Contoh : tribitil timah klorida,pentana dan petroleum bensin.  Tindakan : sebaiknya diolah sebelum dibuang.
  • 15.  Bahan yang dapat menyebabkan iritasi, gatal-gatal dan dapat menyebabkan luka bakar pada kulit.  Contoh : NaOH, C6H5OH, Cl2  Tindakan : Hindari kontak langsung dengan kulit
  • 16.  Bahan yang bersifat beracun, dapat menyebabkan sakit serius bahkan kematian bila tertelan atau terhirup.  Contoh : Metanol, Benzena.  Tindakan : Jangan ditelan dan jangan dihirup, hindari kontak langsung dengan kulit.
  • 17.  Bahan yang bersifat sangat beracun dan lebih sangat berbahaya bagi kesehatan yang juga dapat menyebabkan sakit kronis bahkan kematian.  Contoh : Kalium sianida, Hydrogen sulfida, Nitrobenzene dan Atripin.  Tindakan : Hindari kontak langsung dengan tubuh dan sistem pernapasan.
  • 18.  Material yang dapat secara spontan mudah terbakar.  Contoh : Carbon, Charcoal-non-activated, Carbon black.  Tindakan : Simpan di tempat yang jauh dari sumber panas atau sumber api.
  • 19.  Material yang bereaksi cukup keras dengan air.  Contoh : Calcium carbide, Potassium phosphide, Maneb.  Tindakan : Jauhkan dari air dan simpan di tempat yang kering/tidak lembab.
  • 20.  Merupakan simbol keamanan bahan kimia yang digunakan dalam transportasi dan penyimpanan peroksida organik.  Contoh : Benzol peroxide, Methyl ethyl ketone peroxide, Dicetyl perdicarbonate.
  • 21.  Bahan-bahan yang dapat merusak sistem inhalasi atau pernapasan.  Contoh : H2SO4  Tindakan : Jangan dihirup
  • 22.  Bahan yang mengandung organism penyebab penyakit.  Contoh : Tisue dari pasien, tempat pengembangbiakan virus, bakteri, tumbuhan atau hewan.  Tindakan : buang ke tanur pengabuan
  • 23.  Bahan yang mengandung material atau kombinasi dari material lain yang dapat memancarkan radiasi secara spontan.  Contoh : Uranium, 90Co, Tritium.
  • 24.  Polutan laut  Tindakan : Tidak membuang limbah ke saluran air atau sungai yang mengalir ke laut.