SlideShare una empresa de Scribd logo
1 de 5
CONTOH PROPOSAL BAKTI SOSIAL 
NAMA: MIFTAKHUL’ISA AL ANSHORI 
KELAS: XII TKJ-1 
KEGIATAN BAKTI SOSIAL SMKN 1 
TANJUNGANOM 
Jalan R.A Kartini No. 1, Telp (0231) 772950 Tanjunganom – Nganjuk
PROPOSAL KEGIATAN BAKTI SOSIAL 
I. JUDUL 
“KEGIATAN BAKTI SOSIAL SMKN 1 TANJUNGANOM DI DESA BULAK REJO KEC 
TANJUNGANOM” 
II. PENDAHULUAN 
Puji syukur marilah senantiasa kita panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan 
rahmat, hidayah-Nya sehingga kita masih diberikan kesehatan dan kesempatan untuk 
menjalankan aktivitas kita. 
Sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa sekaligus makhluk sosial di kehidupan ini, 
sepatutnya kita menyadari bahwa masih banyak saudara – saudara kita yang sangat 
membutuhkan bantuan dan dorongan dari kita. Oleh karena itu, sebagai umat yang beragama 
dan peduli dengan sesama, kami selaku panitia BAKSOS (BAKTI SOSIAL) SMKN 1 
TANJUNGANOM, akan memanfaatkan kesempatan ini untuk menunjukan rasa kepedulian 
terhadap sesama. 
Diharapkan, suatu kegiatan Bakti Sosial yang dikelola secara optimal dan terorganisir dapat 
mengemas misi pendidikan, sekaligus sebagai sarana alokasi bantuan materiil bagi 
masyarakat yang membutuhkan, dimana pada akhirnya akan menuju perbaikan taraf hidup 
serta peningkatan kesejahteraan jangka panjang yang mandiri dan terarah, terutama untuk 
masyarakat yang sangat membutuhkan uluran tangan kita semua. 
Peran aktif kami selaku siswa ini tentunya tidak lepas dari dukungan SMKN 1 
TANJUNGANOM sebagai almamater, yang merupakan salah satu SMK negeri yang cukup 
ternama di Kabupaten Nganjuk dan tentunya cukup banyak memahami kondisi 
kemasyarakatan. Dukungan dari berbagai pihak akan menjadi suatu kehormatan dan harapan 
besar bagi kami. Untuk kemudian bersama-sama, dapat mewujudkan tujuan sosial 
kemanusiaan kemasyarakatan melalui kegiatan ini. 
III. DASAR KEGIATAN DAN SASARAN 
A. Program Kerja OSIS SMKN 1 TANJUNGANOM tahun 2013. 
B. Warga Desa BulakRejo Kec. Tanjunganom yang sedang di landa kekeringan. 
IV. MANFAAT DAN TUJUAN KEGIATAN 
1. Mempererat tali persaudaraan antar sesama. 
2. Membantu meringankan beban saudara – saudara kita yang membutuhkan. 
3. Meningkatkan kepedulian terhadap sesama umat manusia.
V. BENTUK KEGIATAN 
Kegiatan yang akan dilakukan : 
• Pembagian pakaian layak pakai dan sembako kepada masyarakat kurang mampu 
• Pengajian dan siraman rohani 
• Kerja Bakti 
• Jalan Sehat 
• Olahraga 
VI. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN 
A.Waktu 
Hari dan Tanggal : Sabtu, 23 November 2013 
Pukul : 06.00 s/d selesai 
B.Tempat 
Kegiatan Bakti Sosial ini akan di laksanakan 
di Balai Desa Bulak Rejo, Kec Tanjunganom. 
VII. RENCANA ANGGARAN 
No. JENIS ANGGARAN BESAR ANGGARAN 
1. Transportasi Rp. 200.000,- 
2. Konsumsi Rp. 2.000.000,- 
3. Sarana & Prasarana kegiatan Rp. 1.500.000,- 
4. Santunan uang ke 50 warga kurang mampu Rp. 2.500.000,- 
5. Lain-lain Rp. 100.000,- 
TOTAL BIAYA Rp. 6.300.000,- 
Catatan : 
1.Adapun Rincian Biaya pada tabel di atas semua dari pihak sponsor, donatur, dan hasil dari 
bantuan sukarela rekan-rekan Siswa. 
2.Untuk sembako dan pakaian layak pakai juga merupakan hasil penggalangan yang 
dilakukan panitia.
SUSUNAN PANITIA BAKTI SOSIAL 
SMKN I TANJUNGANOM 
Jalan R.A Kartini No. 1, Telp (0231) 772950 Tanjunganom – Nganjuk 
SUSUNAN PANITIA 
Pelindung / penanggungjawab : Kepala Sekolah SMKN I TANJUNGANOM 
Penasehat : Irwan Subagyo 
Ketua : Miftakul’isa Al Anshori 
Sekretaris : Yuni Andri S. 
Bendahara : Anis Widdyya N. 
Anggota 
Seksi Kerohanian : Safrizal Amril Hamzah 
Seksi Perlengkapan : Angga Triwijaya 
Seksi Penggalangan dana : Adibbiah Zulamianto 
PANITIA BAKTI SOSIAL 
Tanjunganom, 20 November 2013 
Ketua Sekretaris 
Miftakhul’isa A.A Yuni Andri S.
VIII. PENUTUP 
Demikianlah Proposal Kegiatan ini kami buat, sebagai gambaran kegiatan yang akan kami 
laksanakan. Kami juga mengharap dukungan semua pihak agar kegiatan yang akan kami 
selenggarakan dapat berjalan dengan baik. Semoga kegiatan ini dapat bermanfaat bagi semua. 
Atas kebijaksanaanya kami sampaikan terima kasih. 
PANITIA BAKTI SOSIAL 
Tanjunganom, 20 November 2013 
Kepala Sekolah 
Drs. Suparjo .M.MPd. 
KETUA SEKRETARIS 
Miftakhul’isa A.A Yuni Andri S.

Más contenido relacionado

La actualidad más candente

Surat izin untuk kegiatan osis
Surat izin untuk kegiatan osisSurat izin untuk kegiatan osis
Surat izin untuk kegiatan osisLalu Gede Sudarman
 
Surat peminjaman peralatan
Surat peminjaman peralatanSurat peminjaman peralatan
Surat peminjaman peralatanFajar Hasil
 
PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017
	PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017	PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017
PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017angelinasugarr
 
Proposal turnamen sepak bola tawing
Proposal turnamen sepak bola tawingProposal turnamen sepak bola tawing
Proposal turnamen sepak bola tawingAkang Juve
 
Berita acara serah terima jabatan kepsek
Berita acara serah terima jabatan kepsekBerita acara serah terima jabatan kepsek
Berita acara serah terima jabatan kepseksmp_yudistira
 
Contoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja bakti
Contoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja baktiContoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja bakti
Contoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja baktiRaynaldsantika
 
SK TPPK paud 2023.pdf
SK TPPK paud 2023.pdfSK TPPK paud 2023.pdf
SK TPPK paud 2023.pdfKomalasari96
 
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdfLaporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdfND Arisanti
 
Proposal kegiatan lomba kebersihan
Proposal kegiatan lomba kebersihanProposal kegiatan lomba kebersihan
Proposal kegiatan lomba kebersihanRio Agusto Rio
 
Contoh proposal memperingati hari ulang tahun
Contoh proposal memperingati hari ulang tahunContoh proposal memperingati hari ulang tahun
Contoh proposal memperingati hari ulang tahunRahaden Lingga Bhumi
 
Proposal sarpras gedung dakwah nu
Proposal sarpras gedung dakwah nuProposal sarpras gedung dakwah nu
Proposal sarpras gedung dakwah nuabdhalim25
 
contoh surat sumbangan wajib perpisahan
contoh surat sumbangan wajib perpisahancontoh surat sumbangan wajib perpisahan
contoh surat sumbangan wajib perpisahanfarid miftah
 
Doc contos surat undangan kegiatan karang taruna
Doc contos surat undangan kegiatan karang tarunaDoc contos surat undangan kegiatan karang taruna
Doc contos surat undangan kegiatan karang tarunaKhoirul Habib
 

La actualidad más candente (20)

Surat izin untuk kegiatan osis
Surat izin untuk kegiatan osisSurat izin untuk kegiatan osis
Surat izin untuk kegiatan osis
 
Surat tugas siswa
Surat tugas siswaSurat tugas siswa
Surat tugas siswa
 
Proposal bantuan dana kegiatan 17 agustus
Proposal bantuan dana kegiatan 17 agustusProposal bantuan dana kegiatan 17 agustus
Proposal bantuan dana kegiatan 17 agustus
 
Surat peminjaman peralatan
Surat peminjaman peralatanSurat peminjaman peralatan
Surat peminjaman peralatan
 
PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017
	PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017	PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017
PROPOSAL PENTAS SENI (PENSI) POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN 2016/2017
 
Proposal turnamen sepak bola tawing
Proposal turnamen sepak bola tawingProposal turnamen sepak bola tawing
Proposal turnamen sepak bola tawing
 
Contoh lpj-kegiatan
Contoh lpj-kegiatanContoh lpj-kegiatan
Contoh lpj-kegiatan
 
Berita acara serah terima jabatan kepsek
Berita acara serah terima jabatan kepsekBerita acara serah terima jabatan kepsek
Berita acara serah terima jabatan kepsek
 
Laporan keuangan
Laporan keuanganLaporan keuangan
Laporan keuangan
 
Permohonan kursi roda
Permohonan kursi rodaPermohonan kursi roda
Permohonan kursi roda
 
Contoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja bakti
Contoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja baktiContoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja bakti
Contoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja bakti
 
SK TPPK paud 2023.pdf
SK TPPK paud 2023.pdfSK TPPK paud 2023.pdf
SK TPPK paud 2023.pdf
 
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdfLaporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
Laporan Pertanggungjawaban Acara Wisuda dan Pelepasan Santri.pdf
 
Proposal kegiatan lomba kebersihan
Proposal kegiatan lomba kebersihanProposal kegiatan lomba kebersihan
Proposal kegiatan lomba kebersihan
 
Contoh proposal memperingati hari ulang tahun
Contoh proposal memperingati hari ulang tahunContoh proposal memperingati hari ulang tahun
Contoh proposal memperingati hari ulang tahun
 
Surat persetujuan pindah sekolah
Surat persetujuan pindah sekolahSurat persetujuan pindah sekolah
Surat persetujuan pindah sekolah
 
Proposal sarpras gedung dakwah nu
Proposal sarpras gedung dakwah nuProposal sarpras gedung dakwah nu
Proposal sarpras gedung dakwah nu
 
contoh surat sumbangan wajib perpisahan
contoh surat sumbangan wajib perpisahancontoh surat sumbangan wajib perpisahan
contoh surat sumbangan wajib perpisahan
 
Surat permohonan dana
Surat permohonan danaSurat permohonan dana
Surat permohonan dana
 
Doc contos surat undangan kegiatan karang taruna
Doc contos surat undangan kegiatan karang tarunaDoc contos surat undangan kegiatan karang taruna
Doc contos surat undangan kegiatan karang taruna
 

Similar a Contoh proposal bakti sosia ll

Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012
Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012
Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012Bagus Prayoga
 
Contoh proposal-bantuan-pendidikan
Contoh proposal-bantuan-pendidikanContoh proposal-bantuan-pendidikan
Contoh proposal-bantuan-pendidikanAhmad Bakri
 
Perbaikan proposal eka
Perbaikan proposal ekaPerbaikan proposal eka
Perbaikan proposal ekaekha martinie
 
Proposal tahun baru islam 1435 H
Proposal tahun baru islam 1435 HProposal tahun baru islam 1435 H
Proposal tahun baru islam 1435 HQye Ducky
 
Laporan tahunan 10 program pkk sukahati
Laporan tahunan 10 program pkk sukahatiLaporan tahunan 10 program pkk sukahati
Laporan tahunan 10 program pkk sukahatiKiki Abdul Gani
 
Proposal buber with panti 2013
Proposal buber with panti 2013Proposal buber with panti 2013
Proposal buber with panti 2013saputro09
 
Proposal kegiatan bhakti sosial SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
Proposal kegiatan bhakti sosial SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA Proposal kegiatan bhakti sosial SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
Proposal kegiatan bhakti sosial SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Contoh proposal-bantuan-pendidikan ye
Contoh proposal-bantuan-pendidikan yeContoh proposal-bantuan-pendidikan ye
Contoh proposal-bantuan-pendidikan yeWeda Widagdo
 
Tugas proposal kegiatan
Tugas proposal kegiatanTugas proposal kegiatan
Tugas proposal kegiatanAsri Ismardini
 
Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01
Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01
Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01Ifan Ifan
 
Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01
Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01
Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01Ifan Ifan
 
Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...
Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...
Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...Hadie Ansyah
 
PROPOSAL DERMAWAN.pptx
PROPOSAL DERMAWAN.pptxPROPOSAL DERMAWAN.pptx
PROPOSAL DERMAWAN.pptxCahyoLukas1
 
Profil lembaga ysa
Profil lembaga ysaProfil lembaga ysa
Profil lembaga ysawalhiaceh
 
Proposal kegiatan
Proposal kegiatanProposal kegiatan
Proposal kegiatan28DEKY
 
Proposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.doc
Proposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.docProposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.doc
Proposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.docRizkiRamdani27
 
Laporan Pengabdian Gerakan Sumut Mengajar Kelompok 21 Batch 7
Laporan Pengabdian Gerakan Sumut Mengajar Kelompok 21 Batch 7 Laporan Pengabdian Gerakan Sumut Mengajar Kelompok 21 Batch 7
Laporan Pengabdian Gerakan Sumut Mengajar Kelompok 21 Batch 7 endahnurfebriyanti
 
DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020
DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020
DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020DeenAssalam
 

Similar a Contoh proposal bakti sosia ll (20)

Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012
Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012
Laporan Akhir KKN Samigaluh Kulonprogo Unit 157 UII Tahun 2012
 
Contoh proposal-bantuan-pendidikan
Contoh proposal-bantuan-pendidikanContoh proposal-bantuan-pendidikan
Contoh proposal-bantuan-pendidikan
 
Perbaikan proposal eka
Perbaikan proposal ekaPerbaikan proposal eka
Perbaikan proposal eka
 
Proposal donor darah
Proposal donor darahProposal donor darah
Proposal donor darah
 
Proposal tahun baru islam 1435 H
Proposal tahun baru islam 1435 HProposal tahun baru islam 1435 H
Proposal tahun baru islam 1435 H
 
Laporan tahunan 10 program pkk sukahati
Laporan tahunan 10 program pkk sukahatiLaporan tahunan 10 program pkk sukahati
Laporan tahunan 10 program pkk sukahati
 
Proposal buber with panti 2013
Proposal buber with panti 2013Proposal buber with panti 2013
Proposal buber with panti 2013
 
Proposal kegiatan bhakti sosial SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
Proposal kegiatan bhakti sosial SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA Proposal kegiatan bhakti sosial SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
Proposal kegiatan bhakti sosial SMA 1 RAHA KABUPATEN MUNA
 
Contoh proposal-bantuan-pendidikan ye
Contoh proposal-bantuan-pendidikan yeContoh proposal-bantuan-pendidikan ye
Contoh proposal-bantuan-pendidikan ye
 
Tugas proposal kegiatan
Tugas proposal kegiatanTugas proposal kegiatan
Tugas proposal kegiatan
 
Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01
Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01
Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01
 
Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01
Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01
Tugasproposalkegiatan 111221212302-phpapp01
 
Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...
Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...
Laporan Bakti Sosial Jurusan Administrasi Niaga Program Studi D3 Usaha Perjal...
 
PROPOSAL DERMAWAN.pptx
PROPOSAL DERMAWAN.pptxPROPOSAL DERMAWAN.pptx
PROPOSAL DERMAWAN.pptx
 
Profil lembaga ysa
Profil lembaga ysaProfil lembaga ysa
Profil lembaga ysa
 
Proposal kegiatan
Proposal kegiatanProposal kegiatan
Proposal kegiatan
 
Proposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.doc
Proposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.docProposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.doc
Proposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.doc
 
PROPOSAL LOMBA PHBN
PROPOSAL LOMBA PHBNPROPOSAL LOMBA PHBN
PROPOSAL LOMBA PHBN
 
Laporan Pengabdian Gerakan Sumut Mengajar Kelompok 21 Batch 7
Laporan Pengabdian Gerakan Sumut Mengajar Kelompok 21 Batch 7 Laporan Pengabdian Gerakan Sumut Mengajar Kelompok 21 Batch 7
Laporan Pengabdian Gerakan Sumut Mengajar Kelompok 21 Batch 7
 
DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020
DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020
DONASI | Proposal Berbagi Sembako - DAS & Chayra 2020
 

Más de laskar laskarullah

Más de laskar laskarullah (8)

Artikel narkoba
Artikel narkobaArtikel narkoba
Artikel narkoba
 
Angin putting beliung
Angin putting beliungAngin putting beliung
Angin putting beliung
 
Modul teknologi sepeda motor (oto225 04)- chasis
Modul teknologi sepeda motor (oto225 04)- chasisModul teknologi sepeda motor (oto225 04)- chasis
Modul teknologi sepeda motor (oto225 04)- chasis
 
Masa%20 pendudukan%20jepang%20di%20indonesia
Masa%20 pendudukan%20jepang%20di%20indonesiaMasa%20 pendudukan%20jepang%20di%20indonesia
Masa%20 pendudukan%20jepang%20di%20indonesia
 
Kata mutiara bob sadino
Kata mutiara bob sadinoKata mutiara bob sadino
Kata mutiara bob sadino
 
Kata mutiara bob sadino
Kata mutiara bob sadinoKata mutiara bob sadino
Kata mutiara bob sadino
 
Kata mutiara bob sadino
Kata mutiara bob sadinoKata mutiara bob sadino
Kata mutiara bob sadino
 
Undangan.
Undangan.Undangan.
Undangan.
 

Contoh proposal bakti sosia ll

  • 1. CONTOH PROPOSAL BAKTI SOSIAL NAMA: MIFTAKHUL’ISA AL ANSHORI KELAS: XII TKJ-1 KEGIATAN BAKTI SOSIAL SMKN 1 TANJUNGANOM Jalan R.A Kartini No. 1, Telp (0231) 772950 Tanjunganom – Nganjuk
  • 2. PROPOSAL KEGIATAN BAKTI SOSIAL I. JUDUL “KEGIATAN BAKTI SOSIAL SMKN 1 TANJUNGANOM DI DESA BULAK REJO KEC TANJUNGANOM” II. PENDAHULUAN Puji syukur marilah senantiasa kita panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, hidayah-Nya sehingga kita masih diberikan kesehatan dan kesempatan untuk menjalankan aktivitas kita. Sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa sekaligus makhluk sosial di kehidupan ini, sepatutnya kita menyadari bahwa masih banyak saudara – saudara kita yang sangat membutuhkan bantuan dan dorongan dari kita. Oleh karena itu, sebagai umat yang beragama dan peduli dengan sesama, kami selaku panitia BAKSOS (BAKTI SOSIAL) SMKN 1 TANJUNGANOM, akan memanfaatkan kesempatan ini untuk menunjukan rasa kepedulian terhadap sesama. Diharapkan, suatu kegiatan Bakti Sosial yang dikelola secara optimal dan terorganisir dapat mengemas misi pendidikan, sekaligus sebagai sarana alokasi bantuan materiil bagi masyarakat yang membutuhkan, dimana pada akhirnya akan menuju perbaikan taraf hidup serta peningkatan kesejahteraan jangka panjang yang mandiri dan terarah, terutama untuk masyarakat yang sangat membutuhkan uluran tangan kita semua. Peran aktif kami selaku siswa ini tentunya tidak lepas dari dukungan SMKN 1 TANJUNGANOM sebagai almamater, yang merupakan salah satu SMK negeri yang cukup ternama di Kabupaten Nganjuk dan tentunya cukup banyak memahami kondisi kemasyarakatan. Dukungan dari berbagai pihak akan menjadi suatu kehormatan dan harapan besar bagi kami. Untuk kemudian bersama-sama, dapat mewujudkan tujuan sosial kemanusiaan kemasyarakatan melalui kegiatan ini. III. DASAR KEGIATAN DAN SASARAN A. Program Kerja OSIS SMKN 1 TANJUNGANOM tahun 2013. B. Warga Desa BulakRejo Kec. Tanjunganom yang sedang di landa kekeringan. IV. MANFAAT DAN TUJUAN KEGIATAN 1. Mempererat tali persaudaraan antar sesama. 2. Membantu meringankan beban saudara – saudara kita yang membutuhkan. 3. Meningkatkan kepedulian terhadap sesama umat manusia.
  • 3. V. BENTUK KEGIATAN Kegiatan yang akan dilakukan : • Pembagian pakaian layak pakai dan sembako kepada masyarakat kurang mampu • Pengajian dan siraman rohani • Kerja Bakti • Jalan Sehat • Olahraga VI. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN A.Waktu Hari dan Tanggal : Sabtu, 23 November 2013 Pukul : 06.00 s/d selesai B.Tempat Kegiatan Bakti Sosial ini akan di laksanakan di Balai Desa Bulak Rejo, Kec Tanjunganom. VII. RENCANA ANGGARAN No. JENIS ANGGARAN BESAR ANGGARAN 1. Transportasi Rp. 200.000,- 2. Konsumsi Rp. 2.000.000,- 3. Sarana & Prasarana kegiatan Rp. 1.500.000,- 4. Santunan uang ke 50 warga kurang mampu Rp. 2.500.000,- 5. Lain-lain Rp. 100.000,- TOTAL BIAYA Rp. 6.300.000,- Catatan : 1.Adapun Rincian Biaya pada tabel di atas semua dari pihak sponsor, donatur, dan hasil dari bantuan sukarela rekan-rekan Siswa. 2.Untuk sembako dan pakaian layak pakai juga merupakan hasil penggalangan yang dilakukan panitia.
  • 4. SUSUNAN PANITIA BAKTI SOSIAL SMKN I TANJUNGANOM Jalan R.A Kartini No. 1, Telp (0231) 772950 Tanjunganom – Nganjuk SUSUNAN PANITIA Pelindung / penanggungjawab : Kepala Sekolah SMKN I TANJUNGANOM Penasehat : Irwan Subagyo Ketua : Miftakul’isa Al Anshori Sekretaris : Yuni Andri S. Bendahara : Anis Widdyya N. Anggota Seksi Kerohanian : Safrizal Amril Hamzah Seksi Perlengkapan : Angga Triwijaya Seksi Penggalangan dana : Adibbiah Zulamianto PANITIA BAKTI SOSIAL Tanjunganom, 20 November 2013 Ketua Sekretaris Miftakhul’isa A.A Yuni Andri S.
  • 5. VIII. PENUTUP Demikianlah Proposal Kegiatan ini kami buat, sebagai gambaran kegiatan yang akan kami laksanakan. Kami juga mengharap dukungan semua pihak agar kegiatan yang akan kami selenggarakan dapat berjalan dengan baik. Semoga kegiatan ini dapat bermanfaat bagi semua. Atas kebijaksanaanya kami sampaikan terima kasih. PANITIA BAKTI SOSIAL Tanjunganom, 20 November 2013 Kepala Sekolah Drs. Suparjo .M.MPd. KETUA SEKRETARIS Miftakhul’isa A.A Yuni Andri S.